MENYAJIKAN DATA DALAM BENTUK TABEL DAN DIAGRAM
Taati Protokol Kesehatan
Siapa yang masih ingat, Apakah yang dimaksd dengan data? Data adalah Kumpulan informasi yang diperoleh dari dari kegiatan pengumpulan data.
Tujuan Pembelajaran tetang menyajikan data :
Data nilai hasil ulangan matematika dari 20 siswa 80, 50, 60, 60, 90, 80, 70, 70, 50, 90, 100, 60, 50, 40, 50, 70, 80, 85, 90, 75. Dari data ini, buatlah table distribusi dan diagram batang batang!
Nilai Turus Banyak Chart Title Siswa (Frekuensi) 4,5 4 40 I 1 Banyak Siswa 50 IIII 4 3,5 60 III 3 3 70 III 3 75 I 1 2,5 80 III 3 2 85 I 1 90 III 3 1,5 100 I 1 1 20 Jumlah 0,5 0 40 50 70 75 80 85 90 100 Nilai
Lembar Kerja Peserta Didik Hasil pengukuran tinggi badan siswa kelas IV Dalam (cm) adalah sebagai berikut: 150, 135, 145, 140, 145, 130, 125, 130,135, 130,140,150, 140, 145, 130, 125, 145, 140, 135, 130, 135, 150, 125, 125, 150, 145, 130, 150, 135, 135, 140, 135 Buatlah tabel dan diagram batang dari data tersebut!
Search
Read the Text Version
- 1 - 8
Pages: