Important Announcement
PubHTML5 Scheduled Server Maintenance on (GMT) Sunday, June 26th, 2:00 am - 8:00 am.
PubHTML5 site will be inoperative during the times indicated!

Home Explore CITA KELUARGA Edisi HARGANAS 2016

CITA KELUARGA Edisi HARGANAS 2016

Published by agussalam5959, 2017-11-21 23:34:44

Description: CITA KELUARGA Edisi HARGANAS 2016

Search

Read the Text Version

edisi KHUSUS mewujudkan keluarga berkualitas melalui keluarga berencana mengenAl KAmPung KB menjAdi lAnsiA TAngguh AgAr ProgrAm KB BM Media KemBAli BersinAr Semarak Semarak Harganas s Hargana 201616 GRATIS 20

BM Media

Catataneditorial Simbol Penghargaan Keluarga indoneSia Pelindung - KEPALA BADAN KEPENDUDUKAN DAN KELUARGA BERENCANA NASIONAL Penanggungjawab Ketua Assalamu’alaikum Warrahmatullahi Wabarakatuh… - DEPUTI BIDANG ADVOKASI, PENGGERAKAN Salam sejahtera bagi kita semua… DAN INFORMASI Wakil Ketua eluarga adalah wahana pertama dan utama membentuk - SEKRETARIS UTAMA karakter bangsa sebagai unit terkecil dalam menyiapkan Anggota sumber daya manusia yang berkualitas. Ketahanan - DEPUTI BIDANG PELATIHAN, PENELITIAN negara akan sangat ditentukan oleh ketahanan DAN PENGEMBANGAN - DEPUTI BIDANG PENGENDALIAN PENDUDUK Kkeluarga, sebab itu keluarga merupakan cermin kualitas - INSPEKTUR UTAMA ketahanan nasional. - DEPUTI BIDANG KELUARGA SEJAHTERA Hari Keluarga adalah momentum yang sangat istimewa yang DAN PEMBERDAYAAN KELUARGA harus terus diingat dan direnungi sebagai bentuk kesadaran - DEPUTI BIDANG KELUARGA BERENCANA DAN KESEHATAN REPRODUKSI keluarga dalam bentuk keluarga yang berkualitas. Puncak Hari Pemimpin Umum Keluarga Nasional (Harganas) tahun ini diperingati di Kota Kupang, - DIREKTUR ADVOKASI DAN KIE Provinsi NTT dengan tema “Harganas Merupakan Momentum Wakil Pemimpin Umum Upaya Membangun Karakter Bangsa Mewujudkan Indonesia - KEPALA BIRO HUKUM ORGANISASI DAN HUMAS Sejahtera”. Dengan tema ini, keluarga Indonesia menjadikan Hari Pemimpin Redaksi Keluarga sebagai tempat berkumpul bersama keluarga (reuniting), - KEPALA BAGIAN HUMAS berinteraksi dengan keluarganya setelah sibuk dengan segala Wakil Pemimpin Redaksi - KEPALA SUB DIREKTORAT ADVOKASI aktivitas (interacting), memberdayakan lingkungan di sekitar dr. Surya Chandra Surapaty, MPH., Ph.D. keluarga kita (empowering) dan saling berbagi dengan keluarga DAN PENCITRAAN Kepala Badan Kependudukan Dewan Redaksi dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) yang lain serta masyarakat di sekitar kita (sharing and caring). - KEPALA SUB DIREKTORAT PENGEMBANGAN Sebagai bentuk implementasi Revolusi Mental yang dimulai dari ADVOKASI KIE BM Media keluarga, keluarga Indonesia dapat berkomunikasi dan berkumpul, - KEPALA SUB DIREKTORAT KOMUNIKASI, berinteraksi dan bergotong royong antar keluarga dalam dinamika INFORMASI DAN EDUKASI - KEPALA BAGIAN ORGANISASI DAN TATA LAKSANA keluarga kehidupan sosial kemasyarakatan. - KEPALA BAGIAN HUKUM DAN PERUNDANG- UNDANGAN Hari Keluarga merupakan simbol penghargaan bagi keluarga menjadi ajang yang sudah melaksanakan 8 fungsi keluarga (fungsi keagamaan, - KEPALA SUBDIREKTORAT PELEMBAGAAN BKR yang paling sosial budaya, cinta kasih, melindungi, reproduksi, sosialisasi, - KEPALA SUBDIREKTORAT PENCEGAHAN PMS, HIV DAN AIDS sempurna untuk pendidikan dan ekonomi serta pembinaan lingkungan). Diharapkan, - KEPALA SUBDIREKTORAT TENAGA LINI LAPANGAN menanamkan momentum ini akan menumbuhkan serta meningkatkan kesadaran - KEPALA SUBDIREKTORAT PENGEMBANGAN MATERI - KEPALA BIDANG PROGRAM KERJASAMA DAN para anggota keluarga Indonesia untuk senantiasa berupaya ketiga nilai memperbaiki kualitas kehidupannya secara berkelanjutan. Pada - KEPALA BIDANG PROGRAM KERJASAMA DAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN KB DAN KS revolusi mental, akhirnya akan terbentuk keluarga-keluarga yang harmonis, PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN KEPENDUDUKAN yaitu integritas, lestari, tegar, dan tangguh menghadapi permasalahan kehidupan Redaktur Pelaksana etos kerja, dan bermasyarakat, berbangsa, bernegara dan beragama. - KEPALA SEKSI PENCITRAAN - KEPALA SEKSI ADVOKASI Melalui keluarga ditanamkan benih-benih kebaikan sebagai gotong royong penanaman nilai-nilai moral kemasyarakatan yang akan - KEPALA SEKSI SARANA, PRODUKSI MEDIA KOMUNIKASI dan membangun memberikan warna terhadap ketahanan berbangsa dan bernegara. - KEPALA SEKSI PROMOSI karakter sejak Keluarga adalah pilar pembangunan bangsa. Keluarga merupakan - KEPALA SUBBAGIAN HUBUNGAN MEDIA MASSA - KEPALA SUBBAGIAN PUBLIKASI lingkungan pertama dan utama yang mempunyai peranan penting dini. dalam memenuhi kebutuhan “asah, asih, dan asuh“. Oleh karena itu, - BIMA SETIAWAN keluarga menjadi ajang yang paling sempurna untuk menanamkan - IWAN GENTAWAN Editor ketiga nilai Revolusi Mental, yaitu integritas, etos kerja, dan gotong - KEPALA SEKSI PENCITRAAN royong dalam membangun karakter manusia Indonesia sejak dini. - KEPALA SUB BAGIAN ANALISIS BERITA Melalui Majalah Cita Keluarga, harapan kami program DAN PENDAPAT UMUM Kependudukan, Keluarga Berencana dan Pembangunan Keluarga - HUDOYO SUMUNAR - dr YANTI ROESLI (KKBPK) mampu berjalan maksimal dan dapat diterima masyarakat Photographer di semua lapisan. Sehingga ketahanan dan kesejahteraan keluarga - TIM PUSAT PRODUKSI MEDIA BKKBN dapat tercapai melalui program KKBPK. - WIRO SURAHMAN Tata Letak/Design Grafis - ARTOIO GOMES - IRIANTO Sekretariat BM MEDIA JAKARTA Jl. Tebet Barat XIII No. 3, Jakarta Selatan Telp. 0878 8188 7949, 0878 8188 7959 Email : [email protected]

daftarisi Majalah Cita Keluarga - edisi Khusus 26 kreasi Ini Berkah untuk Keluarga Bekalnya mendesain diperoleh hanya dari sebuah percetakan di Kota Mata- ram, NTB. Meskipun sempat pesimis, ternyata buah karya Mustain Adnan ter- pilih sebagai pemenang lomba desain Logo Harganas XXIII 2016. 28 program Mengenal Kampung KB 04 18 Melalui Kampung Keluarga Beren- cana (KB), masyarakat diedukasi akan cerita utama genre pentingnya merencanakan keluarga dan kesejahteraan. BKKBN terus memetakan dan mengatur 30 Semarak Harganas 2016 Salam Genre untuk Remaja Hari Keluarga Nasional ke-XXIII di Kupang, NTT begitu meriah. Dihadiri strategi jitu dalam mencegah merebak- Keluarga Landasan Presiden Joko Widodo dengan dukun- nya pernikahan dini dan ancaman lain di Revolusi Mental gan ribuan warga masyarakat yang kon- lingkungan remaja melalui salam Genre. sisten terhadap terwujudnya keluarga Keluarga Indonesia dapat mulai mena- sejahtera. Pertanda program KB akan namkan karakter pada masing-masing kembali bersinar. 20 anggotanya agar memiliki nilai-nilai revolusi mental, yaitu integritas, beretos 06 ayah bunda kerja dan gotong royong. Pendidikan Program KB Primadona di Rahasia Jadi Orangtua Hebat karakter yang dimulai dari keluarga, di- lakukan melalui program pembangunan Membangun Keluarga merupakan pintu NTT gerbang lahirnya generasi mendatang. keluarga untuk mewujudkan ketahanan Layaknya daerah lain di Indonesia, Keluarga sebagai unit terkecil dalam dan kesejahteraan keluarga. bergerak cepat. Dukungan masyarakat 10 masyarakat merupakan tempat untuk program KB di wilayah NTT kembali mendidik dan membentuk watak moral BM Media kearifan lokal anak serta melatih kebersamaan sebagai 34 dan pemerintah daerah juga semakin bekal kehidupan bermasyarakat. Mau kuat untuk mewujudkan kesejahteraan melalui keluarga berencana. Sinergitas Mewujudkan tahu rahasianya? kontrasepsi Menikahlah di Usia Matang Program KB di NTT 08 Sukses tidaknya program KB tidak 22 Secara menyeluruh terlihat bahwa kesertaan ber-KB saat pengamatan Untuk Indonesia Sejahtera hanya dilihat dari langkah yang diayun- Memberdayakan Ekonomi ini dilakukan adalah cukup baik karena kan BKKBN, tapi juga harus mendapat Upaya membangun keluarga yang dukungan dari semua pihak agar pro- Keluarga telah mencapai angka 62,5%. mandiri dan sejahtara sudah dibangun gram mulia itu bisa diterima di seluruh Ekonomi Kuat, Kemiskinan Tuntas....Tas.... sejak bangsa ini merdeka. Teramat lapisan masyarakat. Tas....Itulah yel-yel UPPKS atau Usaha 35 disayangkan jika upaya mulia tersebut Peningkatan Pendapatan Keluarga Kurangi Kesenjangan harus berhenti di tengah jalan. 12 Sejahtera. Antarwilayah Perjuangan PLKB/PKB BKKBN serius menggarap wilayah tert- di Bumi Flores 24 inggal, terpencil dan perbatasan hingga Pada 2017, semua PLKB/PKB yang daerah kepulauan dengan prioritas 187 masih menjadi pegawai daerah akan info sehat kabupaten/kota. dialihkan statusnya menjadi pegawai Waspadai Jenis pusat, sehingga program KB sesuai den- Narkoba Baru gan keinginan Presiden RI Joko Widodo 36 melalui program prioritas. Tak kurang dari 36 jenis narkoba baru beredar di Indonesia. Ada yang berben- lansia tuk permen, tisu, makanan dan minu- Menjadi Lansia Tangguh 14 man. Berhati-hatilah keluarga Anda. Penduduk Indonesia berusia 60 tahun ke profile atas atau lanjut usia (lansia) diperkirakan meningkat dari 18 juta jiwa di tahun 2010 Agar Program KB menjadi 80 juta pada 2030. Menghadapi Kembali Bersinar lonjakan lansia ini, BKKBN bekerjasama Memasuki era reformasi di mana dengan berbagai sektor mengembang- semuanya berjalan begitu cepat dan kan program lansia tangguh. canggih, gema program KB nyaris tak terdengar, kalau pun masih ada hanya 38 sayup-sayup saja. IMPALA Potret Lansia Man- diri dan Bermanfaat Menjadi tua bukan berarti segalanya akan berakhir. Masih banyak yang bisa dilakukan, terutama berbagai kegiatan bermanfaat, baik untuk diri sendiri mau- pun orang banyak. Satu di antaranya gambaran dari kegiatan BKL IMPALA. 02 x Cita Keluarga x Edisi Khusus

SAMBUTAN GUBERNUR NTT DRS. FRANS LEBU RAYA Saya Doktorandus Frans Lebu Raya, Gubernur Nusa Tenggara Timur, mengajak seluruh komponen masyarakat Nusa Tenggara Timur, baik pejabat propinsi dan kabupaten kota se Nusa Tenggara Timur, para tokoh masyarakat, tokoh agama, tokoh perempuan, tokoh adat, tokoh pemuda, dan seluruh masyarakat Nusa Tenggara Timur untuk mensukseskan peringatan Hari Keluarga Nasional ke 23 pada tanggal 29 Juli 2016 di Kota Kupang Nusa Tenggara Timur. Mari sukseskan Harganas ke 23 di propinsi Nusa Tenggara Timur. BM Media SAMBUTAN WALIKOTA KUPANG JONAS SALEAN Beta Jonas Salean Walikota Kupang, sangat berbahagia karena tahun ini propinsi NTT dalam hal ini kota Kupang terpilih sebagai tuan rumah Hari Keluarga Nasional (Harganas) ke 23 tanggal 29 Juli 2016. Untuk itu beta ajak semua masyarakat kota Kupang mari gotong dengan hati yang tulus dan penuh kasih bersama- sama sukseskan kegiatan nasional ini yang akan dilaksanakan di alun-alun rumah jabatan Gubernur Nusa Tenggara Timur. Sukseskan Harganas ke 23 di propinsi Nusa Tenggara Timur Edisi Khusus x Cita Keluarga x 03

Ceritautama SEMARAK harganas 2016 Hari Keluarga Nasional ke-XXIII di Kupang, NTT begitu meriah. Dihadiri Presiden Joko Widodo dengan dukungan ribuan warga masyarakat yang konsisten terhadap terwujudnya keluarga sejahtera. Pertanda program KB akan kembali bersinar. BM Media Antara esona Kota Kupang, patut mendapat acungan jempol, Ibu Kota Provinsi Nusa sekalipun di kota ini begitu Tenggara Timur (NTT), beragam etnis masyarakat yang akhir-akhir ini menarik mendiaminya. Pperhatian banyak Makanya Tidaklah salah jika Istimewa orang, terutama akan kemolekan Kota Kupang dipilih sebagai panorama alam, makanan lokasi puncak perayaan Hari pelaksanaan ahkan perayaan tersebut. khasnya yang lezat dan sejumlah Keluarga Nasional (Harganas) Harganas Mereka merupakan keluarga keunikan yang muncul dari ke-XXIII 2016. ke-XXiii 2016 dan masyarakat terpilih yang tradisi dan kebiasaan masyarakat. Sesuai Keputusan Presiden RI mengedepankan konsisten di lingkungan mereka Mata dunia saat ini pun Nomor 39 Tahun 2014 tentang dalam menciptakan keluarga mulai tertuju ke wilayah yang Hari Keluarga Nasional, sejatinya, keikutsertaan sejahtera dan menggalakkan dikenal dengan alamnya yang perayaan pelaksanaan Harganas keluarga kegiatan KB. masih perawan itu. Bahkan, jatuh setiap 29 Juni. Namun dengan Presiden RI Joko Widodo karena berdekatan dengan untuk tahun ini, di hari tersebut mengangkat yang hadir memimpin puncak Kota Darwin, Kupang menjadi bertepatan dengan bulan Suci empat konsep acara Harganas ke-XXIII, salah satu tempat labuhan yang Ramadhan dan Hari Raya Idul berbaur dengan seluruh peserta. populer untuk gerbang masuk Fitri, sehingga peringatannya besar, yakni Mereka berkumpul, berbincang bagi wisatawan Australia yang baru dilaksanakan pada 29 Juli reuniting, hingga makan bersama, seolah ingin menjelajahi kepulauan 2016. interacting, layaknya kehidupan dalam Indonesia, khususnya NTT. Sekalipun demikian pelak- empowering, sebuah keluarga. Tidak ada sekat Masyarakat Kota Kupang sanaan Harganas kali tetaplah sharing and yang membatasi antara rakyat yang merupakan cerminan bagi semarak dan meriah. Apalagi dengan pemimpinnya. Dengan wilayah NTT, dikenal sebagai sebanyak 12 ribu peserta yang caring. berkumpul dan berbagi, maka orang-orang yang ramah dan berasal dari seluruh wilayah mewujudkan penguatan dalam bersahabat. Kerukunan umatnya Indonesia ikut hadir memeri- ketahanan keluarga bukanlah 04 x Cita Keluarga x Edisi Khusus

Antara sebuah kemustahilan. Dalam yang mempunyai peranan momen tersebut, Presiden yang penting dalam memenuhi BM Media kebutuhan “asah, asih, dan asuh“; akrab disapa Jokowi ini juga menyempatkan diri membagikan serta tumpuan untuk menumbuh Kartu Indonesia Pintar, meres- kembangkan dan menyalurkan mikan Bedah Rumah di Kampung potensi setiap anggota keluarga. KB dan menyematkan Tanda \"Beragam kegiatan dalam Kehormatan Setya Lencana memperingati Harganas 2016 Pembangunan Kependudukan merupakan penghargaan kepada Keluarga Berencana Pemba- keluarga yang memiliki 2 anak ngunan Keluarga (KKBPK). dan peserta KB. Momentum Pelaksanaan HARGANAS Hari Raya Idul Fitri dan Hari Ke-XXIII 2016 mengedepankan Keluarga Nasional dapat menjadi keikutsertaan keluarga dengan saat yang tepat untuk keluarga mengangkat empat konsep berkumpul dan saling berbagi,\" besar, yakni Reuniting (Keluarga katanya. Wan Berkumpul), Interacting (Keluarga Berinteraksi), Empowering Istimewa (Keluarga Berdaya), Sharing and caring (Keluarga Berbagi). Tujuannya untuk mening- katkan komitmen pemerintah daerah tentang pentingnya pembangunan keluarga serta meningkatkan peran dan fungsi keluarga dalam rangka mewu- judkan keluarga kecil yang berke- tahanan dan sejahtera. Kepala BKKBN Surya Chandra Surapaty juga menegaskan bahwa, keluarga juga merupakan pilar pembangunan bangsa; Istimewa lingkungan pertama dan utama Edisi Khusus x Cita Keluarga x 05

Ceritautama BM Media alah satu poin penting PRoGRAM KB Sadalah untuk menun- digelarnya puncak Harganas ke XXIII di wilayah Kupang, NTT primadona jukkan besarnya komitmen pemerintah, baik pusat maupun daerah untuk menggelorakan kembali program Keluarga di NTT Berencana (KB). Bukti keseriusan itu sebe- narnya sudah ditunjukkan Kepala BKKBN dr. Surya Chandra Layaknya daerah lain di Indonesia, lama setelah dirinya dilantik. program KB di wilayah NTT kembali Surapaty, M.P.H., Ph.D. tidak bergerak cepat. Dukungan masyarakat Waktu itu, pria yang sebelumnya juga bergelut pengetahuan dan pemerintah daerah juga semakin dan pengalaman di bidang kuat untuk mewujudkan kesejahteraan kependudukan itu mengadakan melalui keluarga berencana. road show keliling Indonesia, termasuk NTT untuk menso- 06 x Cita Keluarga x Edisi Khusus

itu, BKKBN terus melakukan suksesnya komunikasi dengan berbagai pihak melalui sosialisasi program program kb KB di seluruh lapisan masyarakat. tidak saja tugas Program KB diakuinya meru- pemerintaH pakan jalan untuk mengentaskan masyarakat dari kemiskinan dan semata jalan menuju masyarakat sehat melainkan tugas sejahtera dimasa yang akan semua komponen datang. Belum genap setahun atas masyarakat, kunjungan tersebut, gelora karena itu masyarakat untuk kesadaran masyarakat pentingnya berkeluarga juga Harus turut berencana semakin meningkat. Bukti yang paling jelas terlihat mengambil dan bisa dirasakan melalui bagian dalam tingginya dukungan masyarakat mensukseskan dalam berbagai kegiatan BKKBN, baik di tingkat pusat maupun program kb daerah. Belum lama ini BKKBN Kota Kupang menggelar sosial- isasi dan pengarahan KB di sialisasikan program KB agar Kecamatan Maulafa, Kupang. digalakkan lagi. Penjelasan teknis tentang peng- gunaan alat kontrasepsi kepada Kehadiran Surya Chandra di BM Media NTT, direspon sangat positif oleh masyarakat, meskipun terkesan Gubernur NTT, Drs. Frans Lebu vulgar tetapi begitu besar antu- Raya. siasme peserta sosialisasi untuk Niat Surya Chandra memang ikut mendengarkan. Masyarakat tidak muluk-muluk. Dalam sangat mendukung BKKBN sebuah jamuan makan dengan kembali menggiatkan program Gubernur Frans Lebu Raya, KB sebagai program primadona. sekitar pertengahan Oktober Kepala BKKBN Kota Kupang 2015, pria murah senyum drg.Retnowati, M.Kes, mene- tersebut menegaskan kembali gaskan sudah saatnya Keluarga niat sederhannya itu. Menu- Berencana digalakkan kembali rutnya, suksesnya program KB untuk semakin meningkatkan tidak saja tugas pemerintah kualitas hidup masyarakat Kota semata melainkan tugas semua Kupang. komponen masyarakat, karena Pengendalian jumlah itu masyarakat juga harus penduduk dan angka kelahiran turut mengambil bagian dalam adalah bagian yang tidak bisa mensukseskan program KB ditawar lagi untuk peningkatan di NTT. ”Saya keliling Indo- beberapa aspek seperti sumber nesia untuk memperkenalkan daya manusia juga pening- program KB, tujuannya agar bisa katan keberdayaan ekonomi digalakan lagi kemana–mana,” masyarakat. “Ini menjadi bagian ungkap Surya Chandra. penting dari arah kebijakan Menurutnya, untuk mengen- BKKBN Kota Kupang,” tegasnya. dalikan kualitas penduduk Harapannya, niat yang sehingga tetap memiliki sangat sederhana tapi mulia berkarakter baik dan berkualitas, tersebut bisa terwujud, sehingga kesejahteraan masyarakat dapat maka perlunya peningkatan BKKBN NTT revolusi mental melalui program berdiri semakin tegak. Semoga. Wan Pelayanan Keluarga Berencana (KB) di salah satu klinik di Kota Kupang. KB di kalangan keluarga. Untuk Edisi Khusus x Cita Keluarga x 07

Ceritautama UntUk IndonesIa sejahtera Upaya membangun keluarga yang mandiri dan sejahtara sudah dibangun sejak bangsa ini merdeka. Teramat disayangkan jika upaya mulia tersebut harus berhenti di tengah jalan. ungkin, sebagian Tidak hanya itu, pemerin- dari Anda program kb tah merumuskan program KB BM Media bertanya-tanya berkembang sebagai upaya peningkatan mengapa setiap secara pesat dan kepedulian dan peran serta M29 Juni ditetapkan masyarakat melalui pembatasan sebagai Hari Keluarga Nasional memberikan usia perkawinan, pengaturan (Harganas). Mau tahu kenapa?? Hasil nyata jarak kelahiran, pembinaan Jadi begini ceritanya. berupa ketahanan keluarga, peningkatan Pentingnya keluarga kesejahteraan keluarga. ternyata sudah dirintis sejak era peningkatan Badan dari pemerintah yang kemerdekaan Indonesia. Mungkin kesejaHteraan mengurus program keluarga di awal-awal kemerdekaan keluarga kecil. berencana adalah BKKBN belum ditemukan rumusan (Badan Kependudukan dan yang tepat untuk mewujudkan Keluarga Berencana Nasional). keluarga idaman. Tapi langkah Badan ini mempunyai tugas dan upayanya sudah ada. istilahnya pernah Anda dengar melaksanakan tugas pemerin- Maklum saja, di era itu yakni, Gerakan KB Nasional. tahan di bidang pengendalian situasi politik dan perekonomian Program KB berkembang penduduk dan penyelenggaraan Indonesia sedang benar-benar secara pesat dan memberikan keluarga berencana. diuji. Tentu perhatian pemerintah hasil nyata berupa peningkatan Rujukan Harganas sejak pada saat itu masih tertuju pada kesejahteraan keluarga kecil. diterbitkan UU No. 10/1992 upaya untuk menyelaraskan Keluarga Berencana merupakan tentang perkembangan kembali perekonomian dan suatu program pemerintah kependudukan dan pemban- politik di tanah air. Indonesia yang bertujuan untuk gunan keluarga sejahtera. Barulah di tahun 1970, membatasi jumlah kelahiran Harganas sendiri pertama kali tepatnya pada 29 Juni harapan guna menciptakan keluarga yang dicanangkan pada tahun 1993 di untuk mewujudkan keluarga sehat dan sejahtera. Lampung oleh Presiden Soeharto, sejahtera mulai ada titik Program KB yang sebagai bentuk apresiasi pada terang. Hari itu ‘dinobatkan’ dicanangkan pemerintah Indo- keluarga Indonesia yang telah sebagai puncaknya perjuangan nesia bertujuan untuk mewu- berpartisipasi aktif dalam Keluarga Berencana (KB) untuk judkan Norma Keluarga Kecil program kependudukan, keluarga memperkuat dan memperluas Bahagia dan Sejahtera, atau yang berencana, dan pembangunan programnya, yang mungkin disingkat NKKBS. keluarga. Sejak itu, Harganas 08 x Cita Keluarga x Edisi Khusus

BM Media fasilitasi di bidang pengendalian penduduk dan penyelenggaraan keluarga berencana. Keberadaan harganas diperkuat dengan Keppres No. 39/2014 bahwa setiap tanggal 29 Juni ditetapkan sebagai Harganas tetapi bukan hari libur nasional. Tema yang diusung pada peringatan tahun ini yaitu “Harganas Merupakan Momentum Upaya Membangun Karakter Bangsa Mewujudkan Indonesia Sejahtera.” Untuk itu, peringatan tahun ini mengedepankan keikutsertaan keluarga dengan mengangkat empat konsep besar, yaitu reuniting (keluarga Pemasangan baliho tentang KB di tahun 70-an berkumpul), interacting (keluarga diperingati setiap tahun dengan Kedua, penetapan norma, komunikasi, informasi, dan berinteraksi), empowering dipelopori BKKBN. standar, prosedur, dan kriteria di edukasi di bidang pengendalian (keluarga berdaya), sharing and Dalam melaksanakan tugas bidang pengendalian penduduk penduduk dan penyelenggaraan caring (keluarga berbagi). sebagaimana dimaksud, BKKBN dan penyelenggaraan keluarga keluarga berencana. Kita tentu sepakat kese- menyelenggarakan beberapa berencana. Ketiga, pelaksanaan Kelima, penyelenggaraan jahteraan harus dirasakan oleh fungsinya sebagai berikut, advokasi dan koordinasi di pemantauan dan evaluasi di seluruh masyarakat Indonesia, pertama, perumusan kebijakan bidang pengendalian penduduk bidang pengendalian penduduk bukan hanya segelintir saja. nasional di bidang pengendalian dan penyelenggaraan keluarga dan penyelenggaraan keluarga Kesejahteraan itu harus diwu- penduduk dan penyelenggaraan berencana. berencana. Dan keenam judkan, bukan hanya sekedar keluarga berencana. Keempat, penyelenggaraan pembinaan, pembimbingan, dan menjadi harapan. Edisi Khusus x Cita Keluarga x 09

Kearifanlokal BM Media Sinergitas Mewujudkan Program KB di NTT Sukses tidaknya program KB tidak hanya dilihat dari langkah yang diayunkan BKKBN, tapi juga harus mendapat dukungan dari semua pihak agar program mulia itu bisa diterima di seluruh lapisan masyarakat. 10 x Cita Keluarga x Edisi Khusus

kasus kematian ibu dan anak iselenggarakannya perhelatan Harganas sudaH semakin ke- XIII di Kupang, berkurang NTT, disambut luar dari taHun Dbiasa positifnya oleh ke taHun. ini Drs. Frans Lebu Raya. Apalagi, peringatan tersebut dihadiri menunjukkan oleh Presiden Repulik Indonesia kesadaran Joko Widodo, sejumlah menteri, masyarakat pejabat pusat dan daerah serta dukungan ribuan peserta yang tentang menyemarakkan jalannya acara. keseHatan ibu Ini sebuah perhelatan besar dan anak begitu yang harus berjalan sukses sesuai rencana yang diharapkan. besar di ntt Makanya, orang nomer satu di NTT tersebut meminta semua BM Media pihak mendukung penuh momentum spesial tersebut. “Saya Frans Lebu Raya, Gubernur Nusa Tenggara Timur, mengajak seluruh komponen masyarakat pelaksanaan kegiatan Harganas gubernur NTT tentang revolusi KB tidak akan berhasil. Artinya, Nusa Tenggara Timur, baik ke XXIII dilaksanakan di alun- kematian ibu dan anak (KIA) harus ada pendamping lapangan. pejabat propinsi dan kabupaten alun rumah jabatan Gubernur diterima dengan positif oleh \"Mari kita komitmen bersama kota se Nusa Tenggara Timur, Nusa Tenggara Timur,” tambah masyarakat. Ini menunjukkan untuk membangun daerah ini para tokoh masyarakat, tokoh Jonas. kesadaran masyarakat tentang dengan sukseskan KB,\" ujarnya. agama, tokoh perempuan, tokoh Kesadaran masyarakat kesehatan ibu dan anak begitu Ia mengemukakan, kunci adat, tokoh pemuda, dan seluruh tentang program keluarga besar. sebuah kesuksesan ialah masyarakat untuk mensukseskan berencana (KB) sangat penting, Suksesnya KB apabila ada kebersamaan. Oleh karena itu puncak peringatan Hari Keluarga maka dibutuhkan proses penya- campur tangan dari Dinas Kese- membangun kebersamaan untuk Nasional ke 23 pada tanggal 29 daran diri terhadap masyarakat. hatan dan pihak lainnya. \"Kita sukseskan KB di NTT. Juli 2016 di Kota Kupang Nusa Berdayakan masyarakat untuk harus dorong kerja sama antara Drs. Frans Lebu Raya lahir Tenggara Timur,” jelas Frans. ikut KB agar angka kelahiran bisa perguruan tinggi, pemerintah di Pulau Adonara, 18 Mei1960. Ungkapan kebahagian juga berkurang. \"Kita tetap mendorong dan dinas kesehatan maka akan Dia adalah Gunernur NTT sejak dilontarkan Walikota Kupang agar BKKBN dan kependudukan membawa hasil yang lebih baik,\" 2008 hingga sekarang. Dirinya Jonas Salean. “Beta sangat berba- menunjukkan kinerja yang baik,\" jelasnya. terpilih menjadi Gubernur NTT hagia karena tahun ini propinsi kata, Frans. Frans menghimbau, BKKBN menggantikan Piet Tallo. Sebe- NTT dalam hal ini kota Kupang Menurutnya program harus memanfaatkan sektor lumnya, dia merupakan Wakil terpilih sebagai tuan rumah Hari KB hanya dapat berhasil lain seperti pendamping Desa Gubernur Nusa Tenggara Timur Keluarga Nasional (Harganas) ke apabila didukung oleh bidang Mandiri Anggur Merah (DeMAM) periode 2003 hingga 2008. 23 pada tanggal 29 Juli 2016,” lainnya seperti kesehatan dan untuk membantu mensosial- Saat menjadi Gubernur tegasnya. pendidikan. \"Saya tidak percaya isasikan program KB. Tujuannya, NTT, Frans Lebu Raya banyak Oleh karenanya, Jonas KB berhasil tanpa didukung dari masyarakat di pedesaan melakukan gebrakan yang Pro mengajak semua masyarakat bidang lain,\" tandasnya lagi. memahami tentang manfaat KB. Rakyat, dengan Spirit \"Anggur Kota Kupang untuk bergotong Diakui Frans, kasus kematian Menurut Lebu Raya, kend- Merah\" (Anggaran Untuk Rakyat royong dengan hati yang ikhlas ibu dan anak sudah semakin atipun konsepnya baik, namun Menuju Sejahtera) Frans Lebu dan penuh kasih bersama-sama berkurang dari tahun ke tahun. pendamping lapangan tidak Raya meningkatkan pereko- menyukseskan ini. “Apalagi pusat Hal ini didasari oleh peraturan bekerja secara maksimal maka nomian NTT. Edisi Khusus x Cita Keluarga x 11

Kearifanlokal perjuangan plkb/pkb di bumi flores Pada 2017, semua PLKB/PKB yang masih menjadi pegawai daerah akan dialihkan statusnya menjadi pegawai pusat, sehingga program KB sesuai dengan keinginan Presiden RI Joko Widodo melalui program prioritas. BM Media rovinsi Nusa Tenggara angka kematian ibu dan bayi NTT berjalan baik. “Suka dan duka” mereka lalui. Timur (NTT) ditetapkan baru lahir di NTT masih tinggi Untuk menjadi wilayah Menjadi seorang Penyuluh KB satu dari 10 provinsi dibanding persentase secara penyangga utama, Pemprov NTT juga merupakan profesi yang di sebagai penyangga nasional, namun NTT telah berupaya meningkatkan kese- dalamnya selalu diiringi dengan Putama model pengem- menunjukkan kinerjanya dalam jahteraan masyarakat ekonomi pengalaman suka maupun duka. bangan program kependudukan menurunkan angka kematian. lemah serta meningkatkan Ketika seorang yang bernama dan keluarga berencana (KKB) Selain itu, NTT dinilai berhasil pelayanan program KB. Penyuluh KB dituntut menye- oleh Badan Kependudukan dan menekan angka pertumbuhan Sedikit banyak keberhasilan lesaikan varian pekerjaan yang Keluarga Berencana Nasional penduduk pada wanita subur program KB tidak terlepas dari kompleks, disadari hal tersebut (BKKBN). yang melahirkan dari 40 persen dukungan dan perjuangan yang adalah tantangan yang bisa Penetapan ini didasarkan menjadi 30 persen. NTT mampu dilakukan petugas lapangan diselesaikan oleh orang yang kepedulian provinsi tersebut menurunkan angka rata-rata yang memadai di Bumi Flores mempunyai etos kerja tinggi. menurunkan angka kematian wanita subur yang melahirkan. tersebut. Mereka bekerja tak Hal inilah yang nantinya akan ibu dan bayi lahir. Meskipun Ini menunjukkan program KB di mengenal lelah. membentuk karakter tangguh 12 x Cita Keluarga x Edisi Khusus

sebagai seorang konselor siaga pejabat BKKBN Provinsi NTT BKKBN Surya Chandra Surapaty daerah lain lalu disebarkan di tengah-tengah masyarakat. Idealnya, satu petugas lapangan menyatakan, institusinya akan ke daerah lainnya, karenanya Mengawali suatu perjuangan keluarga berencana (PLKB/ mengangkat Petugas Lapangan memprioritaskan putra daerah merupakan hal yang tidak PKB) menangani maksimal dua Keluarga Berencana (PLKB/ setempat, mengingat mereka mudah. Begitu juga menjadi desa. Sayangnya hal ini belum PKB) yang tersebar di seluruh lebih memahami dan meng- seorang Penyuluh KB pada terealisasi mengingat saat ini, Indonesia. \"PLKB/PKB saat ini etahui kondisi di mana tempat awalnya membutuhkan satu PLKB/PKB menangani tujuh dibutuhkan untuk ditempatkan bertugas,\" ujarnya. perjuangan yang gigih. Di sampai sembilan desa. Mengatasi di desa dan kelurahan, sehingga BKKBN sedang menghitung mana ada banyak hal yang kesulitan ini, BKKBN bekerjasama dibutuhkan sekitar 40 ribu orang formasi atau kebutuhan PLKB/ harus dibangun pada mulanya. dengan Program Kesejahteraan yang tersebar di Indonesia ,\" kata PKB dan rencananya pada 2017 Membangun jaringan kerja, Keluarga (PKK). Surya. diangkat menjadi pegawai. membentuk kelompok-kelompok Gubernur NTT, Frans Lebu Diakuinya, secara nasional \"BKKBN menargetkan agar kegiatan, membuat program Raya, menegaskan, peran PLKB PLKB/PKB yang tersebar di setiap desa/kelurahan harus diisi seluruh Indonesia sangat kurang, sedikitnya dua PLKB/PKB, agar sehingga mulai dari pegawai program KB terealisasi,\" katanya. kontrak dan honorer juga akan BM Media direkrut menjadi Aparatur Sipil Negara (ASN). Karena itu, BKKBN Pusat telah menargetkan untuk sedikit banyak mengakomodir sekitar 15 ribu keberHasilan orang untuk menjadi pegawai program kb BKKBN kemudian ditempatkan di daerah sebagai PLKB/PKB. \"Kami tidak terlepas menargetkan pada 2017, semua dari dukungan PLKB/PKB yang masih menjadi dan perjuangan pegawai daerah akan dialihkan statusnya menjadi pegawai pusat, yang dilakukan sehingga program KB sesuai petugas kerja, melakukan edukasi dan sangat penting dalam menyuk- dengan keinginan Presiden RI lapangan yang konseling, hingga harus “door to seskan program kependudukan Joko Widodo melalui program door” seperti seorang sales. Tapi dan KB. Karena itu, semua PLKB/ prioritas ke lima (Nawacita) yakni memadai di bumi itulah dinamika pekerjaan. PKB harus diberdayakan dan meningkatkan kualitas hidup Flores tersebut. Kegigihan pejuang PLKB/PKB selalu ada di kampung-kampung manusia Indonesia terealisasi,\" mereka bekerja di NTT ini memang luar biasa bersama masyarakat. “Saya tak katanya. tak mengenal dan patut memperoleh apre- percaya, Program KB berhasil Surya mengatakan, untuk siasi yang luar biasa, sebab dari baik kalau tidak bersinergi memenuhi target BKKBN Pusat lelaH. kepiawaa mereka itulah terlahir dengan bidang lain,” kata Frans itu, maka pada 2016, akan dan terbentuk keluar-keluarga Lebu Raya. menarik seluruh pegawai di mandiri dan sejahtera. daerah ke pusat untuk memenuhi Mereka tidak mengenal Penghargaan kebutuhan PLKB/PKB yang lelah. Bahkan menurut keter- Sebagai bentuk penghargaan semakin minim. \"BKKBN tidak angan yang disampaikan kepada para PLKB/PKB, Kepala lagi merekrut pegawai dari Edisi Khusus x Cita Keluarga x 13

Profile BM Media 14 x Cita Keluarga x Edisi Khusus

dr. Surya Chandra Surapaty, MPH., Ph.D. Kepala Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) agar program kb kembali bersinar ekalipun tidak nyaring Kira-kira begitulah bunyi terdengar seperti di era lirik Mars KB yang dahulu kerap dahulu, ternyata BKKBN terdengar. Bagi orang-orang tidak tinggal diam terlahir di tahun 50 hingga Sdalam menjalankan 70-an, pastinya tidak asing lagi tugas dan kewajibannya dalam dengan lirik buah karya Muchtar mengendalikan penduduk dan Embut ini. menciptakan kesejahteraan Hal ini menggambarkan masyarakat. Hanya polanya betapa kuat sosialisasi terhadap saja yang disesuaikan dengan program KB di masa lalu. Kala BM Media perkembangan jaman saat ini. itu juga kerap terpampang logo Lingkaran Biru KB dengan slogan dua anak cukup, laki-laki atau “saya akan mendorong petugas perempuan sama saja di atap kb di lapangan untuk lebiH aktiF genteng rumah penduduk dan mendekati sasaran program kb tugu batas desa. dengan cara ketuk pintu” Belum lagi, Petugas Lapangan Keluarga Berencana (PLKB/PKB) dan kader PPKBD/ PKK yang hampir setiap hari Dahulu, di era 1980 hingga mengunjungi rumah penduduk 1990 an gaung program untuk memberikan penyuluhan Keluarga Berencana (KB) begitu tentang pentingnya program KB. nyaring terdengar. Gambaran Namun, memasuki era dan lantunannya bisa dilihat, reformasi di mana semuanya didengar dan dirasakan hingga berjalan begitu cepat dan ke plosok-plosok belahan bumi canggih, gema program KB nyaris Indonesia. tak terdengar, kalau pun masih Informasi mengenai program ada hanya sayup-sayup saja. KB setiap hari muncul di semua Sinarnya tak sekemilau dahulu, media massa, surat kabar, lambat laun semakin meredup. majalah, televisi hingga siaran Program KB dianggap tak sesuai radio. ”Keluarga Berencana sudah dengan perkembangan jaman, waktunya. Janganlah diragukan kolot atau jadul istilah kerennya. lagi…Keluarga Berencana besar Namun demikian, kondisi maknanya…Untuk hari depan seperti ini tak bisa dibiarkan, nan jaya…putra-putri yang sehat, apalagi ditinjau dari segi cerdas dan kuat..Kan menjadi penduduk, perkembangannya harapan bangsa…Ayah-ibu semakin mengalami peningkatan. bahagia rukun raharja, rumah Jika didiamkan, tidak tertutup tangga aman sentosa…” kemungkinan terjadinya ledakan Edisi Khusus x Cita Keluarga x 15

Profile penduduk. Dari situ sudah Kedokteran, RUU Ketenagak- karakter bangsa.”Tujuannya agar bisa dipastikan kesejahteraan erjaan serta RUU Perlindungan dapat mengendalikan kuantitas, masyarakat akan menjadi Anak. meningkatkan kualitas, menga- kenangan saja. Surya Chandra merupakan rahkan mobilitas penduduk dan Makanya, pemerintah tak salah satu pengusul terben- menyediakan data penduduk tinggal diam akan hal ini. Di tuknya RUU Amandeman UU yang akurat menurut nama era Presiden RI Joko Widodo No.23 tahun 1992 tentang dan alamat. Untuk mengenda- program Keluarga Berencana Kesehatan dan RUU Amandemen likan kuantitas penduduk, kita kembali menjadi bagian UU no 10 tahun 1992 tentang mengendalikan kelahiran melalui terpenting untuk melancarkan Kependudukan dan Keluarga penundaan penjarangan dan laju roda pemerintahan dalam Sejahtera. penghentian kelahiran,” kata menggapai kesejahteraan Suami dari Dr. Retna Mahriani Surya Chandra. masyarakat. MSi tersebut juga aktif dalam Kualitas manusia bisa Harus diakui, merevitalisasi beberapa organsasi profesi ditinjau dari kompetensi yang program KB, bukanlah hal mudah. seperti menjadi pengurus Ikatan di ukur dari lamanya rata- Tidak segampang membalikkan Peminat dan Ahli Demografi rata bersekolah. Rata-rata telapak tangan. Tugas dan Indonesia (IPADI) pada 1983- lamanya sekolah orang Indo- tangungjawab yang tidak ringan 2003, menjadi anggota dan nesia 7,5 tahun. Artinya, masih itu, kini ‘bertengger’ di pundak pengurus Ikatan Ahli Kesehatan banyak yang tidak tamat SMP. Kepala Badan Kependudukan dan Masyarakat Indonesia (IAKMI) “Bahkan penelitian menemukan masyarakat kita bukan hanya pendidikan, keseHatan dan kompetensinya rendah, tetapi keluarga berencana akan juga karakternya lemah, seperti tidak mau kerja keras dan mau membentuk manusia yang enaknya saja,” katanya. berkarakter seHingga tercipta Untuk itu, karakter dan manusia berkualitas dengan kualitas masyarakat harus kuantitas yang terkendali. dibangun mulai dari keluarga. Kebiasaan yang bagus itu, BM Media harus dimulai dengan peru- bahan mental. ”Kita dihadapkan Keluarga Berencana Nasional pada 1988-1999 dan anggota pada masalah dan tantangan (BKKBN) dr. Surya Chandra Majelis Pakar Pengurus Besar kependudukan. Jumlah penduduk Surapaty, MPH., Ph.D. Ikatan Dokter Indonesia (PB Indonesia usia 15-64 tahun Meski demikian politikus ini IDI) tahun 2003-2006, serta melebihi 50 persen daripada tidak mengenal kata menyerah. anggota dan pengurus Koalisi mereka yang berusia 0-14 dan 65 Bahkan dia dan jajarannya Indonesia untuk Kependudukan tahun lebih. ” berusaha terus meramu agar dan Pembangunan (Koalisi Untuk memperbaiki kualitas, kilauan dari program di BKKBN Kependudukan). mengendalikan kuantitas kembali menyala terang bend- Satu di antara program yang dan membangun masyarakat erang. tengah menjadi perhatian Surya berkarakter inilah pemerintah “Saya akan lebih aktifkan Chandra dan jajarannya yakni menggalakkan program KB. petugas KB dilapangan untuk menyangkut soal klehadiran Dua anak cukup. Lebih dari itu mendekati sasaran program Kampung Keluarga Berencana dihimbau, jangan melahirkan di KB dengan cara ketuk pintu,” (KB). bawah 20 tahun. tegasnya. Program ini tercetus Pada ibu – ibu jangan Bicara soal kependudukan dari instruksi Presiden Joko hamil dan melahirkan setelah bukanlah hal baru bagi Surya Widodo yang mengharapkan usia 35 tahun, sebab penuh Chandra. Sebelumnya pria agar kampung KB ini mampu risiko kesehatan. Atur jarak Kelahiran Palembang 1951 menjangkau akses pembangunan kelahiran minimal 3 tahun, tersebut merupakan anggota berwawasan kependudukan dengan pemberian air susu ibu DPR RI. Sejak 2009 dia bertugas sehingga dapat menjangkau sejak pertama kali melahirkan di komisi IX yang memiliki masyarakat hingga ke pelosok- (inisiasi menyusu dini).“Dengan bidang garapan kesehatan, pelosok. demikian pendidikan, kesehatan kependudukan, tenaga kerja Dengan langkah ini, dan karakter yang baik akan dan transmigrasi. Dalam karir diyakini gaung semangat KB terbentuk, sehingga tercipta politiknya, ia pernah menjadi bisa terdengar lagi. Intinya, masyarakat berkualitas dengan pimpinan Panitia Khusus (Pansus) membangun Indonesia dari karakter yang lebih baik,” dalam penyusunan RUU sistem pinggiran, meningkatkan kualitas ungkapnya. Wan JSN, RUU KDRT, RUU Praktik hidup masyarakat dan merevolusi 16 x Cita Keluarga x Edisi Khusus

BM Media dr. Surya Chandra Surapaty, MPH., Ph.D. (Kepala BKKBN) dan Dr. Retna Mahriani MSi (Ketua Dharma Wanita BKKBN ) Edisi Khusus x Cita Keluarga x 17

Genre Salam Genre untuk remaja BKKBN terus memetakan dan mengatur strategi jitu dalam mencegah merebaknya pernikahan dini dan ancaman lain di lingkungan remaja melalui salam Genre. adan Kependudukan dan Keluarga BM Media Berencana Nasional (BKKBN) menilai generasi muda merupakan sektor yang paling lemah pemahamannya terhadap informasi program KB. Oleh karena itu salah satu fokus garapannya memberikan informasi program melalaui generasi muda. Dari situ, disusunlah desain komunikasi yang mudah dicerna oleh anak-anak muda tersebut, sehingga keluarlah konsep program Genre (Generasi Berencana). Tujuannya, supaya komunikasinya lebih mudah dan gampang. Program GenRe sebenarnya sudah lama diluncurkan BKKBN. Tetapi program yang merangkul anak-anak remaja tersebut nyatanya belum menunjukkan hasil maksimal. Terutama dalam hal pendewasaan usia perkawinan. “Beberapa tahun terakhir ini data menunjukkan peningkatan remaja menikah 18 x Cita Keluarga x Edisi Khusus

pada usia yang sangat dini,” jelas dan fisik serta kemapanan menunjukkan usia menikah rata- segi logo.“Kita berharap dengan Kepala BKKBN Surya Chandra ekonomi“Selama ini kampanye rata nasional adalah 20,1 tahun. rebranding program GenRe ini Surapaty. kita belum fokus pada Dimana terdapat 18 propinsi jumlah remaja menikah usia dini Berdasarkan hasil survei bagaimana mengajar remaja yang memiliki usia rata-rata makin bisa kita tekan sekecil indikator kinerja Rencana menunda perkawinan dini,” lanjut perkawinan dibawah angka mungkin,” tukas Surya. Pembangunan Jangka Surya. nasional. Program GenRe sendiri Menengah Nasional (RPJMN) Kampanye program GenRe Adapun rebranding program adalah program yang dikem- program Kependudukan selama ini diakui Surya dilakukan GenRe yang terbaru meliputi bangkan dalam rangka dan Keluarga Berencana secara substansi pada triad KRR substansi ‘Katakan tidak pada membantu penyiapan kehidupan 2015 menunjukkan (kesehatan reproduksi remaja) Nikah Dini, Katakan tidak pada berkeluarga bagi remaja, agar bahwa 19,2 persen yaitu katakan jangan pada seks seks Pra Nikah dan Katakan tidak mereka mampu menempuh remaja menikah dibawah pra nikah, jangan pada Napza pada Penyalahgunaan NAPZA.’ jenjang pendidikan secara usia 22 tahun. Sedang dan tidak pada HIV/AIDS. Ketiga substansi tersebut terencana, berkarir dalam remaja pria 46,2 pesen meren- Tidak tergarapnya kampanye akan diperkenalkan kepada pekerjaan secara terencana, canakan menikah umur 20-25 penundaan usia nikah membuah masyarakat khususnya remaja serta menikah dengan penuh tahun. data remaja menikah dibawah melalui salam GenRe. Selain rencana sesuai siklus kesehatan Padahal, sesuai kampanye umur terus meningkat. Data subtansinya, program GenRe reproduksi. BKKBN, usia menikah ideal rata-rata nasional pada 2015 juga mengalami pembaruan dari BKKBN meyakini apa yang bagi perempuan minimal sudah dikomunikasikan dengan 21 tahun dan pria generasi muda bisa diterima minimal 25 tahun. usia menikaH ideal bagi perempuan positif. Hanya saja pendala- Dengan alasan usia minimal 21 taHun dan pria minimal mannya belum dilakukan secara tersebut menun- 25 taHun. dengan alasan usia nasional. Untuk pendalaman jukkan kema- informasi, tidak bisa mengan- tangan biologis, tersebut menunjukkan kematangan dalkan strategi kampanye saja, psikologis biologis, psikologis dan Fisik. melainkan melalui program yang lebih intens. WAN BM Media Edisi Khusus x Cita Keluarga x 19

Ayahbunda Rahasia jadi orangtua Hebat Membangun Keluarga merupakan pintu gerbang lahirnya generasi BM Media mendatang. Keluarga sebagai unit terkecil dalam masyarakat merupakan tempat untuk mendidik dan membentuk watak moral anak serta melatih kebersamaan sebagai bekal kehidupan bermasyarakat. Mau tahu rahasianya? alon ayah dan ibu pasangan dengan keluarga lain perlu menentukan dan kelompok sosial. Kemudian keluarga seperti apa merencanakan kelahiran anak yang menjadi impian, pertama untuk persiapan Cpilihan dan hara- menjadi pannya serta perlu memiliki orang tua. pengetahuan yang cukup untuk Serta yang menjadi orangtua bagi anak- tidak kalah anaknya. penting Bagaimana membangun adalah yang berbeda dari satu sebuah keluarga? Pastinya tidak mengatur jarak anak ke anak yang lain. Oleh mudah. Banyak orang bilang, kelahiran. karena itu, orang tua harus jadi orangtua itu gampang- Nah, kalau menerapkan beberapa pola asuh gampang susah. Untuk amannya, anak pertama secara bergantian untuk meng- membangun sebuah keluarga sudah lahir, yang hadapi anak. harus direncanakan. Pastinya patut diperhatikan Caranya efektifnya pertama, menyangkut rencana usia juga adalah bagaimana mener- harus dinamis. Maksudnya, orang pernikahan (bagi perempuan apkan pola asuh dan memperha- tua harus mampu menyesuaikan 21 tahun dan bagi laki-laki 25 tikan keunikan anak. Sebab, anak diri dengan perubahan jaman tahun), membina hubungan antar memiliki kekhasan sifat-sifat dan mampu mengubah cara-cara 20 x Cita Keluarga x Edisi Khusus

berinteraksi dengan anak pada dengan anak Anda. Bagi anak cap tersebut saat yang tepat. Kedua, sesuaikan Biasakan juga menggunakan adalah suatu gambaran diri kebutuhan dan kemampuan kata-kata yang baik ketika meng- bahwa “aku” seperti itu, jadi anak. Artinya, pada usia balita ingatkan anak. Jangan gampang lama kelamaan akan terbentuk orang tua menerapkan pola asuh marah dan hindari kata-kata dalam benaknya “Oh aku yang tuntutan dan batasan yang kasar. Dan terakhir, perintahkan ini bodoh?” apalagi bila si tinggi dalam rangka membentuk anak dengan kata-kata yang pemberi cap seperti itu adalah kebiasaan positif pada anak. jelas. orang yang yang mempunyai Ketika anak sudah lebih besar kedekatan emosional dengan orang tua dapat meningkatkan Pahami anak seperti orang tua atau kemandirian anak, karena anak Bagaimana cara berko- pengasuhnya. Oleh karena itu sudah mampu melakukannya munikasi ketika anak orang tua diharapkan memberi sendiri. sedang bermasalah dengan penghargaan kepada anak atas Ketiga, ayah Ibu harus perasaannya? Orang tua harus tingkah laku positif seperti : “Ibu memiliki kesamaan dalam dapat memahami perasaaan bangga adik sudah dapat makan penerapan nilai-nilai. Contoh, anak ketika sedang marah, sendiri”. jika ibu mengajarkan sikap sedih atau kesal menghadapi Melibatkan peran ayah hemat, ayah juga melatih anak kejadian di rumah. Hal ini akan juga sangat penting, ayah sama hemat dan tidak memberi anak membuat anak nyaman dan mau baiknya dengan ibu dalam uang di luar pengetahuan ibu. meneruskan berbicara. mengenali dan merespon Selain itu, pola asuh Pada saat anak sedang kebutuhan-kebutuhan bayi dan orangtua harus disertai teladan marah, kesal atau sedih lakukan anak yang lebih besar. Ayah perilaku positif dari mendengar aktif. Jika orang juga berperan sebagai guru, panutan atau penasehat. Ayah biasakan untuk membuat yang ikut serta mengasuh bayi aturan bersama dengan dan anaknya dapat membuat anak. dan aturan ini Harus anak cerdas di sekolah dan mempunyai nilai-nilai akademis disepakati bersama dengan yang bagus. Sebaliknya ayah BM Media anak anda. yang tidak peduli dan tidak mau terlibat dapat membuat anak memiliki masalah seperti kenakalan dan depresi di orang tua. Orang tua tua menggunakan cara-cara kemudian hari. Ayah memiliki harus menjadi contoh berkomunikasi yang baik dan peranan yang sangat penting tingkah laku yang memahami perasaan anak, anak dalam keluarga. Keterlibatan ingin dibentuk. akan tumbuh bahagia dengan ayah memiliki dampak positif konsep diri yang positif karena terhadap anak. merasa dihargai dan diperha- Keterlibatan ini mampu tikan. Contoh kalimat positif yang membuat anak lebih cerdas, dapat meningkatkan kemampuan memperbanyak kosakata anak, Komunikasi dan kepercayaan diri anak adalah anak lebih terampil, prestasi yang baik dirasakan “Sarah hebat sudah bisa makan di sekolah lebih baik, perilaku juga sangat perlu untuk sendiri”, “Ibu bangga Ani dapat buruk berkurang, anak lebih aktif, membangun komunikasi yang berkata baik”. Peluang karir lebih baik, Resiko baik dengan anak. Ciptakan Sebaliknya jika anak kenakalan remaja berkurang. suasana nyaman ketika berko- melakukan perilaku yang kurang Selain itu anak juga tidak mudah munikasi agar anak berani baik, orang tua harus menun- stress, mudah beradaptasi, sehat mengungkapkan perasaan dan jukkan sikap tidak suka sehingga secara mental, mudah bergaul permasalahan yang sedang anak tahu bahwa tingkah lakunya dan lain sebagainya. dihadapinya. tidak disukai atau tidak benar. Dengan memperhatikan Jangan sungkan untuk Pembentukan Konsep Diri hal-hal tersebut, para orang memberikan pujian atau Anak juga sangat penting. Orang tua memiliki bekal yang cukup penghargaan kepada anak tua diharapkan tidak memberi untuk membantu anak-anaknya ketika mereka melakukan suatu cap pada anak seperti, “ anak menjalani masa balitanya hal yang baik. Dan yang tidak bodoh”, “anak nakal”, “Anak dengan benar, baik dan meny- kalah penting, biasakan untuk pemalas”. Pemberian cap akan enangkan. Sehingga bisa membuat aturan bersama membekas dalam diri anak dan mengikuti tumbuh kembang dengan anak. Dan aturan ini akan mempengaruhi pemben- anak dan pembentukan karakter harus disepakati bersama tukan konsep dirinya. anak. WAN Edisi Khusus x Cita Keluarga x 21

Ayahbunda BM Media 22 x Cita Keluarga x Edisi Khusus

Logikanya, bagaimana mungkin sebuah keluarga dengan keluarga yang penghasilan sangat rendah mandiri dan mampu menyediakan biaya hidup yang layak dan mencukupi kebu- sejaHtera Harus tuhan lainnya, menyekolahkan didaHului oleH anak atau berderma sebagai kemampuan wujud pelaksanaan fungsi keluarga dalam pendidikan dan keagamaan dalam keluarga. Hal ini menun- melaksanakan jukkan, pembangunan dalam Fungsi ekonomi aspek ekonomi dalam lingkungan keluarga menjadi tuntutan yang mutlak agar sebuah keluarga dapat hidup mandiri dan salah satu sasaran program- sejahtera. kependudukan, KB dan Kedua, keberdayaan ekonomi dan keluarga sejahtera I, ialah pencanangan keluarga nasional keluarga menjadi suatu cerminan dengan menumbuhkan minat, melalui kelompok – kelompok keberdayaan ekonomi masyarakat motivasi, kreativtas untuk dapat Usaha Peningkatan Pendapatan maupun bangsa. Keluarga dengan melakukan usaha ekonomi Keluarga Sejahtera (UPPKS) kemampuan ekonomi yang kuat, produktif secara berkelompok. terutama bagi keluarga pra akan memberi dukungan yang Penumbuhan dan pengem- sejahtera dan keluarga sejahtera kuat pula terhadap kemampuan bangan kelompok UPPKS sebagai I dalam upaya meningkatkan ekonomi masyarakat dan negara. salah satu upaya memberdaya- pendapatan menuju kepada Artinya kemampuan ekonomi kan keluarga di bidang ekonomi, tingkat kesejahteraan yang keluarga menjadi tolok ukur perlu dilakukan secara berlaka lebih baik. Setiap pemerin- seberapa besar keluarga tersebut dan berkesinambungan. tahan provinsi, kabupaten/kota mampu menopang ekonomi Setelah penumbuhan menggelar program pember- masyarakat, bangsa dan negara BM Media kelompok UPPKS dapat terus dayaan keluarga ini. agar dapat hidup mandiri dan sejahtera. memberdayakan ekonomi dalam keluarga, dengan Pembangunan aspek kedua alasan tersebut, menjadi ekonomi keluarga sesuatu yang sangat penting diupayakan agar keluarga dapat membangun dirinya menjadi keluarga yang mandiri secara ekonomi. Beruntung, BKKBN Ekonomi Kuat, Kemiskinan Tuntas....Tas....Tas....Itulah yel- sebagai institusi yang selama ini yel UPPKS atau Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga Paling efektif menangani program KB telah Sejahtera. Pertanyaannya, cara apa yang memiliki wadah untuk melatih paling efektif dapat diterapkan keluarga-keluarga Pra Sejahtera dalam rangka membangun dan KS I serta keluarga dengan elompok UPPKS ditingkatkan pengembangannya keluarga yang mandiri dan status kesejahteraan lainnya sejatinya menjadi melalui strata kelompok UPPKS sejahtera? Dan bagaimanakah dalam berwira usaha. sebuah upaya yang dilakukan secara berjenjang langkah-langkahnya? Jumlah kelompok usaha membantu keluarga dan teratur. Jawabnya yang pertama yang disebut sebagai kelompok Kdalam meningkatkan Adalah penting upaya adalah melalui pemberdayaan Usaha Peningkatan Pendapatan taraf kesejahteraan. Dalam peningkatan Sumber Daya ekonomi keluarga. Paling tidak Keluarga Sejahtera (UPPKS) rangka meningkatkan pember- Manusia (SDM). Hal ini bertujuan ada dua alasan mendasar yang tersebut saat ini jumlahnya dayaan ekonomi keluarga untuk mendorong anggota dapat dikemukakan di sini, yaitu: mencapai tidak kurang dari 600 melalui Kelompok UPPKS, kelompok dapat meng- Pertama, keluarga yang mandiri ribu kelompok dengan jumlah berbagai upaya telah dilakukan etahui informasi usaha dan dan sejahtera harus didahului anggota mencapai 12 juta oleh pemerintah, Lembaga Sosial mampu mengakses berbagai oleh kemampuan keluarga dalam keluarga lebih yang tersebar di Masyarakat dan oleh keluarga itu sumber daya ekonomi. Seperti melaksanakan fungsi ekonomi, seluruh Indonesia. Ini menjadi sendiri. permodalan, manajemen usaha, sehingga semua anggota modal dasar yang tidak ternilai Salah satu upayanya teknologi dan pemasaran. keluarga mampu mengem- harganya bagi upaya pember- adalah pemberdayaan keluarga, Program Pemberdayaan bangkan kemampuan tersebut dayaan ekonomi keluarga di khususnya keluarga pra sejahtera Ekonomi Keluarga adalah secara mandiri. tanah air. *** Edisi Khusus x Cita Keluarga x 23

Infosehat Tak kurang dari 36 jenis narkoba baru beredar di untuk saat ini memang belum selain itu jika 23 narkoba Indonesia. Ada yang berbentukl permen, tisu, makanan ada perundang-undangan tersebut belum masuk dalam dan minuman. Berhati-hatilah keluarga Anda. resmi yang mengatur status UU tentang Narkotika maka legalitas daun kratom. Pihaknya ancaman hukuman kepada para masih menunggu keputusan pengedarnya sangat ringan di pusat mengenai peraturan karena hanya dikenakan pasal di opularitas daun purik ini memiliki rasa pahit karena tersebut. Setidaknya, Kkatom UU Kesehatan. atau kratom mela- mengandung senyawa alkaloid. sudah menjadi bakal calon zat Dari hasil penelitian yang mbung tinggi karena Daun kratom telah lama yang dilarang peredarannya di dilakukan oleh pihaknya dari 41 harga jualnya yang digunakan oleh orang-orang Indonesia. jenis baru tersebut, seluruhnya Ptinggi. Tapi, keberadaan Thailand sebagai obat tradis- Untuk saat ini, dia masih mengandung zat berbahaya dan salah satu penopang hidup baru ional. Daunnya dapat dikonsumsi belum melihat adanya tran- bisa menyebabkan ketagihan warga Kalimantan Barat itu dengan cara dikunyah, dibuat saksi jual beli daun kratom di serta fungsinya pun sama seperti pun terancam setelah kratom menjadi teh dan diolah menjadi Pontianak, sedang di daerah luar narkoba lainnya yang sudah ditetapkan Badan Narkotika bubuk. Kratom memiliki sejumlah Pontianak ia sendiripun masih dahulu masuk ke Indonesia. Nasional (BNN), pada Mei 2016 manfaat bagi kesehatan di belum dapat mengonfirmasikan Upaya penyelundupan sebagai narkotika jenis baru. antaranya, mengatasi kecanduan hal tersebut. “Jika peraturan yang narkoba ke Indonesia terus Perdagangan daun kratom narkoba. melarang peredaran daun kratom dilakukan oleh para mafia dan sangat mudah ditemui secara Klinik rehabilitasi sering telah dibuat, kami akan langsung kartel narkoba internasional online. Dengan memasukkan menggunakan kratom untuk mengonfirmasi hal tersebut lebih kata kunci ‘jual kratom’ di mesin mengatasi ketergantungan lanjut,” ujarnya. pencari Google, akan ada banyak terhadap obat-obatan seperti situs yang menjual daun kratom. opium dan morfin. Pada tahap Baik dalam bentuk daun kering, awal rehabilitasi biasanya bubuk kratom maupun olahan- dilakukan detoksifikasi, untuk olahannya. mengeluarkan racun sisa opium Di Kalbar, daun kratom bukan atau morfin. Pada tahap ini barang asing. Khususnya bagi akan menyebabkan sejumlah masyarakat Kapuas Hulu. gejala yang tidak BM Media menyenangkan. Sejak beredar kabar satu kilogram daun Pasien biasanya kratom kering memiliki dihargai Rp60 keinginan ribu, sebagian yang kuat masyarakat untuk kembali mengkonsumsi karena opium atau Indonesia, morfin. Bubuk maka dari kratom dapat Banyak jenis baru itu perlu adanya digunakan untuk Badan Narkotika Nasional kerjasama seluruh pihak untuk menggantikan narkoba (BNN) mengatakan saat ini ada melakukan pencegahan dan tersebut. 41 jenis narkotika dan obat- pemberantasan. Sebelumnya, BNN obatan terlarang jenis baru \"Berbagai upaya dilakukan melalui Balai Laboratorium beredar di Indonesia. Dari 41 oleh para mafia narkoba untuk Uji Narkoba telah mene- jenis narkoba baru itu, 18 jenis membuat produk baru, bahkan tapkan puluhan jenis baru yang sudah masuk Undang-Undang saat ini barang haram tersebut tersebar di Indonesia. Kratom tentang Narkotika dan sisanya ada yang tidak bisa terdeteksi memburunya untuk dijadikan masuk dalam daftar tersebut. masih kami dorong agar masuk jika si penggunanya diperiksa alternatif penghasilan. Akan tetapi, Kratom belum dalam UU tersebut, karena baik melalui tes urine maupun Daun kratom diolah dengan masuk ke daftar 18 narkoba selama ini 23 narkoba jenis darah. Sehingga pengedar dan cara dikeringkan dan dihaluskan. jenis baru yang telah diatur oleh baru itu jeratan kasusnya masih pembuat narkoba terus beri- Istilah orang lokal remahan. Kemenkes 2014 lalu. BNN telah menggunakan UU tentang novasi untuk membuat narkoba Daun kratom yang sudah mendesak Kemenkes mengelu- Kesehatan,\" kata Kepala Bagian jenis baru,\" jelasnya. mengering kemudian diremas- arkan regulasi tentang narkoba Humas BNN Slamet Pribadi. Di sisi lain, Slamet menga- remas hingga menjadi bubuk jenis baru itu. Dengan begitu Menurutnya, untuk di dunia takan upaya penyelundupan kasar. Lalu disaring, agar serat BNN dapat segera memuat saat ini sudah ada 600 jenis narkoba sindikat internasional, daun terpisah dengan daunnya. zat-zat tersebut ke dalam Narkoba baru. Maka dari itu semakin hari semakin canggih Sehingga menghasilkan bubuk Undang Undang Narkotika. pihaknya terus melakukan untuk mengelabui para petugas daun kratom yang halus. Kepala BNN Pontianak, pencegahan masuknya berbagai pemberantas narkoba. Menurut informasi, tanaman Agus Sudiman mengatakan, jenis narkoba ke Indonesia, Bahkan, hampir seluruh 24 x Cita Keluarga x Edisi Khusus

daerah di Indonesia rawan ini tinggi, seperti Provinsi DKI menjadi pecandu narkoba aktif. percobaan penyelundupan Jakarta, Sumatera Utara, Kali- \"Kondisi peredaran Narkoba berbagai jenis narkoba, sehingga mantan Timur, Kepulauan Riau, yang semakin merajalela, harus menambah kekhawatiran Daerah Istimewa Yogyakarta, dilakukan pencegahan sejak pihaknya dalam melakukan Jawa Barat, Jawa Timur dan lain- dini mulai dari tingkat keluarga, berbagai pencegahan dan lain. karena jika hanya mengandalkan pemberantasan. Selain itu, serangan narkoba pemberantasan tetapi tidak Di Indonesia sendiri ada 10 pun terus menggerogoti anak dibarengi dengan pencegahan provinsi yang tingkat pengunaan bangsa, bahkan sudah ditemukan upaya tersebut tidak akan dan penyebaran barang haram ada anak berusia 10 tahun yang berhasil,\" katanya. (sumber BNN) BM Media samping halusinogen, efek cannabinoid, dan toxic DMA (Dimethylamphetamine), turunan Pheneth- DAFTAR NARKOBA JENIS BARU DAN EFEKNYA • ylamine, memiliki efek samping stimulan, lebih Methylone (MDMC), turunan dari jenis narkoba rendah efeknya dari methamphetamine halusinogen, insomnia, dan sympathomimetic • Cathinone, memiliki efek samping stimulan, • 5-APB, turunan Phenethylamine, memiliki efek samping stimulan, empathogenic 6-APB, turunan Phenethylamine, memiliki efek Mephedrone (4-MMC), turunan dari jenis narkoba PMMA, turunan Phenethylamine, memiliki efek meningkatkan detak jantung, dan harmful • Cathinone, memiliki efek samping stimulan, • samping euphoria Pentedrone, turunan dari jenis narkoba Cathinone, samping stimulan, halusinogen, insomnia, dan 2C-B, turunan Phenethylamine, memiliki efek 4-MEC, turunan dari jenis narkoba Cathinone, • memiliki efek saping psychostimulant • sympathomimetic DOC, turunan Phenethylamine, memiliki efek • memiliki efek samping stimulan dengan efek • samping halusinogen MDPV, turunan dari jenis narkoba Cathinone, empathogenic • samping Euphoria, archetypal psychedelic efek samping stimulan, halusinogen, dan toxic aphrodisiac, dan efek empathogenic • memiliki efek samping euphoria, stimulan, efek • 25I-NBOMe, turunan Phenethylamine, memiliki 25B-NBOMe, turunan Phenethylamine, memiliki jenis narkoba Cathinone, memiliki efek samping 25C-NBOMe, turunan Phenethylamine, memiliki • Ethcathinone (N-ethylcathinone), turunan dari • efek samping stimulan, halusinogen, dan toxic MPHP, turunan dari jenis narkoba Cathinone, psychostimulant • efek samping stimulan, halusinogen, dan toxic. JWH-018, Syntetic Cannabinoid, memiliki efek • memiliki efek samping psychostimulant XLR-11, Syntetic Cannabinoid, memiliki efek • samping halusinogen, efek cannabinoid, dan toxic • Edisi Khusus x Cita Keluarga x 25

Kreasi Bekalnya mendesain diperoleh hanya dari sebuah MUStAiN ADNAN percetakan di Kota Mataram, NTB. Meskipun sempat pesimis, ternyata buah karya Mustain Adnan terpilih Pemenang Logo Harganas XXIII-2016 sebagai pemenang lomba desain Logo Harganas XXIII 2016. walnya, Mustain “Akhirnya dengan penuh kannya ke BKKBN Pusat,” tegas saya ditelpon oleh pihak BKKBN Adnan hanya iseng- keyakinan (bismillah) mencari Adnan. bahwa dirinya ditetapkan iseng browsing keberuntungan, saya mulai Adnan sempat menunda menjadi Pemenang Lomba lomba desain di membuat desain logo Harganas untuk mengirimkan logo Logo HARGANAS XXIII. Awalnya Ainternet. Buka tutup berdasarkan kriteria-kriteria Harganas buatannya. Dia butuh Adnan tidak percaya, karena laman di dunia maya, akhirnya yang harus masuk di dalam logo saran dan masukan dari rekan pengumuman resmi di situs suami dari Mega Sudarmi Putri tersebut,” tutur Adnan. dan kerabat dekatnya. “Namun, BKKBN belum ada.Setelah tersebut terpana dengan situs Tepat 21 Mei 2016, pria sampai dua hari berlalu, saya dikonfirmasi Alhamdulillah, perlombaan Logo Hari Keluarga kelahiran Mataram 1990 ini belum menemukan teman pria yang tengah melanjutkan Nasional ke XXIII. Gairahnya memulai proses pembuatan untuk dapat saya perlihatkan, studinya ini memang ditetapkan untuk mengikuti perlombaan itu Logo. Dalam perjalanan pembua- dan akhirnya saya putuskan sebagai pemenang Lomba begitu deras mengalir. tannya, dia menyelesaikannya mengirimkan desain tersebut Logo HARGANAS XXIII dan pada 23 Mei 2016 ke MPC diminta datang ke Jakarta untuk ini berkah pengumuman pemenang yang 2016. “Sungguh tidak pernah BKKBN Pusat,” katanya. menerima Hadiah pada 29 Juni Sampai dengan tanggal menyangka dapat memenangkan perlombaan ini, mengingat para sudah ditentukan, yakni 16 Juni untuk 2016, Adnan masih menunggu pesaing yang ada adalah para dan berulang kali membuka desainer yang memang pendidi- keluarga mengenai pemenangnya. itu berbuah manis dan tak akan BM Media website BKKBN, namun belum kannya khusus pada bidang desain. Alhamdulillah, keyakinan ada sama sekali pengumuman pernah terlupakan,” katanya. Baru, pada 22 Juni 2016 Makna Logo Harganas ke-XXII 2016 Tapi di tengah keyakinan itu, dalam tempo 3 jam dengan benak Adnan sempat diselimuti berpatokan pada desain logo Lingkaran: melambangkan keluarga sebagai prasarat dalam perasaan pesimis. Maklum saja, Harganas di tahun sebelumnya, kebulatan tekad keluarga membangun ketahanan dan ajang lomba logo Harganas itu termasuk didalamnya kriteria- Indonesia untuk memperingati kesejahteraan keluarga. merupakan ajang nasional, pasti kriteria yang tidak sepenuhnya Hari Keluarga (karena keluarga Logo PKK: Logo PKK (Pember- sebagai basis pembangunan dayaan dan Kesejahteraan pesertanya dipenuhi desainer- disebutkan dalam kriteria lomba keluarga). Keluarga) yang mengapit desainer andal Tanah Air. logo pada 2016. Warna Kuning Emas: pada sisi samping dan Maklum saja, juara I Lomba Meski bisa diselesaikan Penggunaan warna Logo diatas meng- desain Logo Harganas 2016 dalam tempo 3 jam, bukan emas sebagai gambarkan 10 latar belakang program pokok tersebut hanya alumnus IAIN berarti Adnan tidak terbentur logo menggam- PKK bermakna Mataram, Fakultas Dakwah kendala. Ia sempat dipusingkan barkan generasi bahwa PKK turut dan Komunikasi. Uniknya lagi, terutama mengenai memadukan emas Indonesia berperan penting dalam pembentukan keahlian desain hanya diper- kriteria yang diminta oleh yang tercipta kemasyarakatan yang melalui peran serta olehnya dari bekerja sambilan di panitia. “Disini tantangannya. keluarga. produktif, kreatif dan sebuah perusahaan percetakan Kita diminta untuk memadukan Pita Merah Putih, Bendera responsif terutama tentang di Kota Mataram, NTB sejak bagaimana keterpaduan antar Republik Indonesia: Menjadi keluarga. 2009. kriteria agar desain logo mudah pengikat keragaman untuk Motif Khas NTT, Mengikuti lingkaran: Menggambarkan persatuan dan kesatuan bangsa. Untungnya, ayah dari El diingat dan memiliki nilai Ayah, Ibu dan 2 anak: Mela- sinergitas program KKBPK Rafif Adnan ini mampu meng- estetika. Namun sekali lagi, mbangkan kondisi keluarga dengan tradisi dan budaya hapus kegalauannya dengan dengan penuh kepasrahan, bahagia yang ceria dan daerah setempat. cepat. Sebetulnya, tekad, saya membuat satu desain saja harmonis, yang terdiri dari Ayah, Alat Musik SASANDO: Alat musik khas daerah NTT sebagai Ibu dan dua anaknya. istri dan putranya-lah yang dengan tidak merubah sete- Rantai Jumlah Delapan: meng- pengikat Keharmonisan punya andil besar memompa lahnya. Setelah logo selesai, saya gambarkan pentingnya fungsi Keluarga. kembali gairah Adnan untuk berulang kali memandanginya, mengikuti perlombaan tersebut. dan berencana segera mengirim- 26 x Cita Keluarga x Edisi Khusus

BM Media “sungguH tidak pernaH menyangka dapat memenangkan perlombaan ini, mengingat para pesaing yang ada adalaH para desainer yang memang pendidikannya kHusus pada bidang desain. Edisi Khusus x Cita Keluarga x 27

Program mengenal kampung kb Melalui Kampung Keluarga Berencana (KB), masyarakat diedukasi akan pentingnya merencanakan keluarga dan kesejahteraan. ernah dengar tentang seluruh keluarga. Di sisi lain Kampung KB. Wilayah mana yang Kampung KB? Ya juga ada program yang menitik dipilih, diserahkan sepenuhnya Kampung Keluarga beratkan pada pengembangan kepada pemerintah provinsi Berencana. Ini meru- kualitas keluarga melalui Bina dan pemerintah daerah masing- Ppakan model baru Keluarga Balita (BKB), Bina masing. Nantinya diperkirakan dalam menggarap program KB Keluarga Remaja (BKR) Generasi akan ada sekitar 514 kampung BM Media Berencana, dan Bina Keluarga KB di seluruh Indonesia. Keber- berkelanjutan di bawah kendali Badan Kependudukan dan Lansia (BKL). Bahkan persiapan langsungannya akan dievaluasi Hadirnya Keluarga Berencana Nasional anak usia sekolah melalui inte- setiap bulan. Dan sampai dengan (BKKBN). grasi mata pelajaran tentang isu Mei 2016 dicanangkan sebanyak kampung kb ini Kampung ini didesain kependudukan, serta memaksi- 344 kampung KB di kabupaten adalaH untuk menjadi model pemban- malkan pelayanan posyandu juga dan kota. membangun gunan terpadu berwawasan merupakan program yang juga Secara umum hadirnya kependudukan di level mikro. diwadahi Kampung KB. Kampung KB ini adalah untuk manusia Karena itu, lokasi Kampung Wilayah sasaran Kampung membangun manusia Indonesia indonesia yang KB berada di tingkat rukun KB diutamakan yang berada yang cerdas dan berkualitas cerdas dan warga (RW) atau lazim disebut di perbatasan negara, wilayah dengan cara mengendalikan kampung. terpencil, maupun wilayah angka kelahiran. Mengapa hal berkualitas Dalam kampung KB dengan geografis yang sulit ini penting? Karena, pemerin- dengan cara dilakukan program kependuduk- terjangkau alat transportasi. tah melalui BKKBN ingin mengendalikan an, KB, dan pembangunan Selain itu, wilayah padat mengedukasi masyarakat, angka keluarga yang dilaksanakan penduduk, seperti perkampungan khususnya para ibu, untuk bisa secara terkait. Beberapa kegiatan nelayan/pesisir, kawasan industri, menerapkan pola asih, asuh, kelaHiran. yang dilakukan di kampung kawasan wisata, daerah aliran dan asah kepada anak-anaknya ini, antara lain, optimalisasi sungai (DAS), dan daerah kumuh. secara sempurna. Dengan kela- pengasuhan dan pembinaan Pada intinya, BKKBN akan hiran yang terkendali, yakni dua pinggiran dengan memperkuat tumbuh kembang anak sejak memperkuat program KB dengan anak, ibu bisa mencurahkan lebih desa-desa, meningkatkan kualitas di kandungan sampai seribu pendekatan dari masyarakat banyak waktu dan tenaga bagi hidup manusia Indonesia, dan hari pertama kehidupan. (bottom up). Masyarakat akan tumbuh kembang anak-anaknya. melakukan revolusi mental Kemudian ada juga peren- diedukasi pentingnya meren- Dari sisi kesehatan, kelahiran bangsa. canaan kehamilan yang baik canakan keluarga dan kese- yang terkendali menguntungkan Kampung KB merupakan sejak pranikah dan selama jahteraan keluarga. bagi para ibu. satuan wilayah setingkat RW, mengandung. Tidak hanya Di tahun 2016, secara Secara lebih spesifik, tujuan dusun atau setara. Memiliki itu, ada pula program menu- nasional dicanangkan secara program ini sesuai dengan tiga kriteria tertentu dimana terdapat runkan angka fertilitas melalui bertahap keberadaan kampung agenda Pembangungan Prioritas keterpaduan program KKBPK dan pelayanan KB yang bermutu, KB di seluruh Indonesia. Di satu Nasional (Nawa Cita), yakni pembangunan sektor terkait yang merata, dan dapat diakses oleh kabupaten nanti akan ada satu membangun Indonesia dari dilaksanakan secara sistemik dan 28 x Cita Keluarga x Edisi Khusus

titik beratnya pada terbentuknya terbentuknya satu Kampung KB di setiap kecamatan. Lalu, Indikator KKBPK tercapai 100%, indikator lintas s ektor bidang tercapai 80% dan Muatan lokal sesuai kebutuhan masyarakat. Untuk di tahun 2018 BKKBN menitik beratkan pada terben- tuknya satu Kampung KB di 50% desa miskin; indikator KKBPK tercapai 100%, Indikator lintas sektor bidang tercapai 90% dan muatan lokal sesuai kebutuhan masyarakat. Nah, memasuki tahun 2019 fokus utamanya bertumpu pada terbentuknya satu Kampung KB di setiap desa miskin, indikator KKBPK tercapai 100%, indikator lintas sektor bidang tercapai 100% dan muatan lokal sesuai kebutuhan masyarakat. Harapannya, semua ini bisa terwujud dan berjalan sesuai dengan apa yang diharapkan dan kesejahteraan pun kerap dalam genggaman masyarakat. BM Media sistematis. Perjalanan kampung KB sendiri dimulai sejak tahun 2015 di diharapkan pada 2019 mampu mewujudkan satuan wilayah yang di dalamnya mampu mengangkat kualitas hidup manusia Indonesia. Di tahun 2015, Konsep Kampung KB sebagai kegiatan prioritas disetujui oleh Presiden RI. Joko Widodo. Begitu pula dengan alokasi anggaran pencanangan mulai dimasukan didalam usulan RKA-K/L . Di tahun 2016 sendiri difokuskan pada Target pemben- tukan Kampung KB dalam Renja BKKBN TA 2016: “Satu Kampung KB per Kabupaten/Kota.” Selain itu Pencanangan Kampung KB di Cirebon oleh Presiden RI (14 Januari 2015),penyu- sunan Payung Hukum (Inpres) Kampung KB, Indikator KKBPK tercapai 100%, indikator lintas s ektor bidang tercapai 70% dan muatan lokal sesuai kebutuhan masyarakat. Sedangkan di tahun 2017, Edisi Khusus x Cita Keluarga x 29

Program keluarga landasan revolusi mental Keluarga Indonesia dapat mulai menanamkan karakter pada masing- masing anggotanya agar memiliki nilai-nilai revolusi mental, yaitu integritas, beretos kerja dan gotong royong. Pendidikan karakter yang dimulai dari keluarga, dilakukan melalui program pembangunan keluarga untuk mewujudkan ketahanan dan kesejahteraan keluarga. BM Media 30 x Cita Keluarga x Edisi Khusus

pakan salah satu Lembaga yang Tujuan pembangunan keluarga diberi tanggung jawab untuk di Indonesia yaitu mewujudkan mewujudkan Agenda Prioritas ketahanan dan kesejahteraan Pembangunan (Nawacita), keluarga. terutama pada Cita ke-3 untuk Pembangunan keluarga “Membangun Indonesia dari dilaksanakan dengan pendekatan pinggiran dengan memperkuat siklus kehidupan, yaitu daerah-daerah dan desa dalam pembinaan terhadap seluruh kerangka negara kesatuan”, Cita tahapan perkembangan manusia, ke-5 “Meningkatkan Kualitas dari mulai balita dan anak, Hidup Manusia Indonesia” dan remaja, hingga lansia. Cita ke-8 untuk melakukan Dengan adanya nilai-nilai “Revolusi Karakter Bangsa”. revolusi mental yang ditanamkan Baru-baru ini, BKKBN melak- dalam keluarga, lanjut dia, setiap sanakan kegiatan Konferensi individu diharapkan dapat lebih Keluarga Indonesia (KKI) dengan mengenal karakternya sehingga tema “Melalui Pembangunan berbagai tindakan yang tak Keluarga Kecil Bahagia Sejahtera, diinginkan di kemudian hari, bisa Kita Wujudkan Revolusi Mental dihindari, seperti pemerkosaan, Guna Menuju Indonesia yang seks sebelum menikah, perni- Berkarakter Berlandaskan kahan dini dan narkoba. Pancasila”. Konferensi ini, meru- “Hal ini dapat dimulai dari pakan kegiatan strategis sebagai keluarga dengan membangun rangkaian peringatan kegiatan komunikasi berkualitas, yang Hari Keluarga Nasional Tahun dikenal dengan sebutan komu- 2016 sekaligus bertepatan juga nikasi segitiga, yaitu komunikasi erbagai dengan hari lahirnya Pancasila dengan Tuhan, manusia lainnya, fenomena 1 Juni. dan komunikasi dengan dengan yang BM Media terjadi di keluarga sebagai lembaga pertama Bmasyarakat dalam keHidupan anak memberikan akhir-akhir ini, baik tentang isu pola dan corak bagi konsep diri kekerasan seksual anak yang berbeda-beda sesuai pada anak, pelecehan dengan perkembangannya. terhadap kaum perempuan, kasus kekerasan dalam rumah tangga, LGBT, disharmoni Diharapkan kegiatan ini dirinya sendiri,” jelas Surya. hubungan dalam dapat dijadikan momentum Dengan begitu, lanjut keluarga, serta isu lain yang kebangkitan keluarga sebagai dia, tugas BKKBN untuk bisa menyangkut sendi-sendi lembaga pertama dan utama meningkatkan ketahanan dan kehidupan keluarga berakar dalam melakukan revolusi kesejahteraan keluarga melalui dari lemahnya ketahanan dan mental berbasis keluarga berlan- program Kependudukan Keluarga kesejahteraan keluarga. daskan Pancasila. Berencana dan Pembangunan Untuk mengatasinya, Kepala Badan Kependudukan Keluarga (KKBPK) bisa lebih perlu langkah konkret dan Keluarga Berencana maksimal. dari berbagai elemen, Nasional (BKKBN), Surya Chandra “Kalau kami kan tugasnya baik masyarakat maupun Surapaty pada Launching KKI membenahi yang di hulu, kami pemerintah yang diwujudkan di Auditorium BKKBN berharap, preventif. Jadi, tugas kami melalui penyusunan regulasi agar seluruh keluarga di Indo- menciptakan revolusi karakter maupun dalam bentuk menum- nesia dapat mulai menanamkan bangsa, yang dapat dimulai buhkembangkan kepedulian karakter pada masing-masing dari mana saja, salah satunya dan empati masyarakat. anggota keluarga agar memiliki keluarga agar ke hilirnya juga Sesuai arah kebijakan nilai-nilai revolusi mental, bisa menjadi baik,” terangnya. pembangunan pemerintahan yaitu integritas, beretos kerja BKKBN memiliki tanggung periode tahun 2015 – 2019 dan gotong royong. Pendidikan jawab untuk menyukseskan yang tertera dalam Agenda karakter yang dimulai dari pembangunan sumber daya Prioritas Pembangunan keluarga, dilakukan melalui manusia yang berkaitan dengan Nasional, BKKBN meru- program pembangunan keluarga. prioritas kesehatan dan revolusi Edisi Khusus x Cita Keluarga x 31

Program mental. Revolusi mental harus digalakkan, diinter- nalisasikan, dan disosialisasikan untuk memperkokoh kedaulatan, meningkatkan daya saing, dan mempererat persatuan bangsa. Revolusi mental memerlukan dukungan moril dan spiritual mendasar mental serta komitmen dalam diri dan perilaku pengelola seorang pemimpin dan juga pemerintahan (birokrat) pengorbanan dari rakyat. melalui mekanisme reward and Revolusi mental dilakukan punishment. BM Media Sedangkan sebagai upaya untuk membangun karakter. Jadi, perubahan karakter harus sejak nation building, yang juga harus dini. Keluarga adalah wahana diubah adalah mental dan pola tingkah laku anak pertama dan utama dimana perilaku masyarakat, terutama terhadap orang lain dalam manusia sejak usia dini belajar keluarga. Tentu pendeka- masyarakat. konsep baik dan buruk, pantas tannya tidak dapat disamakan Kesalahan interaksi dalam dan tidak pantas, benar dan dengan cara untuk mengubah keluarga karena kurang opti- salah. Dengan kata lain, di dalam mental dan perilaku birokrat. malnya anggota keluarga keluargalah seseorang sejak dia Pendekatan keluarga dan dalam melaksanakan peran sadar lingkungannya, belajar tata pendidikan merupakan yang dan fungsinya masing-masing nilai dan moral. paling mungkin dilakukan dalam dapat menimbulkan berbagai pakan hasil akumulasi dari upaya penanaman mental dan permasalahan dalam keluarga. proses pembelajaran (emotion Upaya pembenahan perilaku baru dimaksud. Berbagai kajian menun- regulation) sejak awal kehidupan. Salah satu kebijakan Keluarga merupakan unit jukkan bahwa kunci keberhasilan Masa emas pembangunan Presiden Joko Widodo yang terkecil dalam masyarakat yang suatu negara sangat ditentukan karakter adalah pada tahun- tertuang dalam Sembilan Agenda memegang peranan penting oleh terbangunnya budaya tahun pertama kehidupan (the Prioritas Kabinet Kerja yang dalam pembentukan kepribadian yang kondusif untuk maju, golden years) yang terjadi di diberi nama “Nawa Cita”, yaitu anak hingga menjadi dewasa. yang dicerminkan oleh karakter keluarga. Golden years meru- “melakukan revolusi karakter Karena itu, keluarga sebagai dan perilaku masyarakatnya pakan masa peletakkan konsep bangsa” (prioritas 8) atau istilah lembaga pertama dalam (social capital). Karakter dan diri dan rasa percaya individu lainnya adalah Revolusi Mental. kehidupan anak memberikan perilaku masyarakat dibangun terhadap lingkungan. Revolusi Mental ditujukan pola dan corak bagi konsep diri dari karakter dan perilaku Untuk mewujudkan ”Indo- sebagai upaya pembenahan anak yang berbeda-beda sesuai individual. Jerman dan Jepang nesia yang berkepribadian tatakelola pemerintahan dan dengan perkembangannya. telah membuktikan bahwa secara sosial-budaya” melalui nation building dalam rangka Pandangan konstruksi perkem- communitarian capitalism dengan penanaman mental dan karakter pembangunan sumberdaya bangan percaya bahwa ketika individualistic capitalism telah yang sesuai dengan kepribadian manusia Indonesia. Sebagai individu tumbuh, mereka mengantarkan Negara tersebut bangsa sebagai upaya Revolusi upaya pembenahan tatakelola mendapatkan model dalam mencapai pertumbuhan ekonomi Mental dimulai dari keluarga pemerintahan, Revolusi Mental berhubungan dengan orang lain. yang jauh lebih tinggi diband- melalui pengasuhan anak. Hasil dapat dilaksanakan dengan Pengalaman interaksi dalam ingkan Amerika dan Inggris. penelitian menunjukkan bahwa mengubah secara cepat dan keluarga akan menentukan Karakter individu meru- pengasuhan dan perlakuan 32 x Cita Keluarga x Edisi Khusus

Keluarga yang berketahanan, yang telah melaksanakan 8 fungsi keluarga, (fungsi agama, fungsi sosial/pendidikan, fungsi reproduksi, fungsi ekonomi, mampu menyiapkan fungsi budaya, fungsi cinta individu-individu yang kasih, fungsi perlindungan, dan mampu mengembangkan fungsi lingkungan) diharapkan peranan dan tanggung jawab dapat menjadi benteng dari sosial sebagai anggota tantangan globalisasi dan masyarakat. perubahan zaman dan mampu BM Media Potensi yang menjanjikan memberikan pengaruh positif di keluarga secara Dua tahun lalu, Indonesia dalam keluarga sendiri maupun optimal pemerintah memiliki 67 juta keluarga, lingkungan sekitar. mengeluarkan kebijakan sebuah potensi yang menjanjikan Thomas Lickona, guru besar pembangunan keluarga mengingat pentingnya peran bidang pendidikan dari Cortland melalui pembinaan ketahanan keluarga dalam pembangunan University mengemukakan dan kesejahteraan keluarga. suatu bangsa. Keluarga memiliki tentang 10 tanda-tanda jaman Ketahanan dan kesejahteraan peranan yang sangat penting yang harus diwaspadai sebuah keluarga adalah kondisi keluarga dalam upaya mengembangkan bangsa, yaitu: meningkatnya yang memiliki keuletan dan pribadi anak. Pengasuhan orang kekerasan di kalangan remaja; yang baik menyebabkan anak ketangguhan serta mengandung tua yang penuh kasih sayang dan penggunaan bahasa dan kata- yang hidup di daerah marjinal kemampuan fisik-materil guna pendidikan tentang nilai-nilai kata yang memburuk; pengaruh bisa berprestasi (Sunarti, 2003). hidup mandiri dan mengem- kehidupan, baik agama maupun peer-group (kelompok) yang kuat Gangguan terhadap lingkungan bangkan diri dan keluarganya sosial budaya yang diberikannya dalam tindak kekerasan; mening- yang dibutuhkan berupa konflik untuk hidup harmonis dalam merupakan faktor yang kondusif katnya perilaku yang merusak perkawinan, perceraian, atau meningkatkan kesejahteraan untuk mempersiapkan anak diri seperti narkoba, seks bebas, bahkan pengasuhan bukan kebahagiaan lahir dan batin menjadi pribadi dan anggota dan alcohol; semakin kaburnya oleh orang tua telah ditengarai sesuai dengajn UU No 52 Tahun masyarakat yang berkualitas. pedoman moral baik dan buru; berisiko terhadap prestasi, 2009 tentang perkembangan Pilar ketiga Trisakti adalah penurunan etos kerja; semakin kompetensi, dan karakter. kependudukan dan keluarga. membangun kepribadian sosial rendahnya rasa hormat kepada Agar keluarga dapat Ketahanan keluarga dapat dan budaya Indonesia. Sifat orangtua dan guru; rendahnya memberikan pengasuhan yang diukur dari dimensi internal, ke-Indonesia-an semakin pudar rasa tanggungjawab individu dan baik dan menjadi lingkungan yaitu bagaimana fungsi-fungsi karena derasnya tarikan arus warga Negara; ketidakjujuran yang kondusif dan positif bagi keluarga telah mampu menjamin globalisasi dan dampak dari yang telah membudaya; adanya tumbuh kembang anak sebagai tumbuh kembang individu- revolusi teknologi komunikasi rasa saling curiga dan kebencian upaya nation building, penguatan individu sebagai anggota selama 20 tahun terakhir. Indo- di antara sesama. keluarga agar dapat menjalankan keluarga, baik secara fisik, mental nesia tidak boleh membiarkan Melalui Revolusi Mental fungsi-fungsinya menjadi sebuah maupun sosial. bangsanya larut dengan arus sebagai upaya membangun keharusan. Kemudian juga diukur secara budaya yang belum tentu sesuai karakter dan kepribadian Untuk mendukung keluarga eksternal, yaitu bagaimana dengan nilai-nilai luhur bangsa bangsa, semoga Indonesia dapat agar dapat melaksanakan fungsi fungsi-fungsi keluarga tersebut kita. terhindar dari kehancuran. Edisi Khusus x Cita Keluarga x 33

Kontrasepsi arangkali sudah menjadi rahasia dengan wanita di perkotaan. Menikahlah umum, wanita di pedesaan lebih cepat menikah dibandingkan BTentunya berbagai faktor di Usia Matang mempengaruhinya. Yang menjadi salah satu pertanyaan klasik adalah bolehkah nikah di usia remaja? Katakanlah menikah di usia antara 15-19 Secara menyeluruh terlihat bahwa kesertaan ber-KB saat pengamatan ini tahun. Menurut catatan, pada kelompok ini dilakukan adalah cukup baik karena telah mencapai angka 62,5%. terdapat 11 persen Wanita Usia Subur (WUS), sudah menikah. Sebaiknya, wanita menikah di usia 21. Kalau terlanjur menikah, tundalah persen di kelompok umur 30-34 tahun. Alat kontrasepsi digunakan oleh kehamilan dengan menggunakan alat Dari jumlah kelompok umur tersebut di pasangan usia subur (PUS) yang berstatus kontrasepsi atau menjadi peserta KB. atas, sebagian besar telah menjadi PA dan menikah dan berusia 15-49 tahun untuk Kehamilan pada usia muda akan mencapai pencegahan di atas 60 persen. beberapa tujuan, yaitu: penundaan kehamilan mempengaruhi kesehatan ibu dan anak. Kondisi ini menunjukkan baiknya kesadaran (kelompok usia 15-19 tahun), untuk penja- Perkawinan di bawah usia 20 tahun secara mereka dalam memanfaatkan kontrasepsi rangan (kelompok usia 20-34 tahun), dan kesehatan reproduksi bisa dikatakan masih untuk perencanaan kehamilan. Memper- untuk pembatasan (stopping) kehamilan yang terlalu muda, secara mental, sosial juga hatikan data dengan lebih cermat terlihat dalam pengamatan ini diasumsikan pada PUS belum siap dan secara ekonomi pun biasanya bahwa ada kecenderungan peningkatan dengan pasangan perempuannya berusia belum mapan. penggunaan MKJP seiring dengan mening- 35-49 tahun. Pernikahan umur muda juga berdampak katnya usia PUS. Disamping itu, penggunaan jenis pada kualitas penduduk, terutama pada Pada kelompok umur 35-49 tahun kontrasepsi juga menjadi perhatian dalam wanita, karena rendahnya tingkat pendidikan peserta KB cenderung menurun dari sekitar pengamatan data yang ada, dimana untuk dan kurangnya peluang mengenyam 69,3 persen di kelompok umur 35-39 tahun; kelompok usia muda lebih diasumsikan pendidikan; rentan terhadap kekerasan dalam menurun menjadi 62,7 persen di kelompok memanfaatkan kontrasepsi jangka pendek, rumah tangga; meningkatnya risiko komp- umur 40-44 tahun; dan 43,5 persen di seperti pil, suntik dan kondom. Sedangkan likasi medis pada ibu dan anak yang mengak- kelompok umur 45-49 tahun. Hal ini kemung- untuk kelompok usia yang lebih dewasa/tua BM Media kinan disebabkan oleh alasan tertentu, salah diasumsikan untuk lebih baik menggunakan ibatkan kematian anak, kematian ibu, berat badan bayi lahir rendah dan bayi prematur. satunya adalah karena merasa sudah tua dan kontrasepsi jangka panjang karena alasan menopause. bahwa yang bersangkutan telah memiliki Jangan terlalu cepat jumlah anak yang cukup. Dalam bukunya Prof. DR. Dadang Hawari, Pasangan suami-istri Artinya, bahwa meningkatnya usia PUS seorang psikiater, mengatakan secara Prinsip Program Keluarga Berencana perempuan akan searah dengan mening- psikologis dan biologis seseorang matang di Indonesia, yaitu mengharuskan peserta katnya penggunaan MKJP, sebagai bagian bereproduksi dan bertanggung jawab sebagai pengguna kontrasepsinya adalah pasangan dari perubahan tujuan ber-KB dari tujuan ibu rumah tangga antara umur 20-25 tahun suami istri. Prinsip ini juga didukung oleh penundaan, ke penjarangan dan diikuti oleh atau 25-30 tahun, sedangkan di bawah itu upaya diterimanya norma lain, seperti anjuran upaya pembatasan (stopping).*** masih terlalu cepat. untuk menikah di usia yang telah dianggap Memperhatikan peserta KB aktif pada matang, yaitu usia 21 (dua puluh satu) tahun kelompok umur ini terlihat bahwa sebagian idealnya perempuan menikah. besar dari mereka menggunakan kontrasepsi Berdasarkan teori fertilitas, penggunaan jenis suntik (75,8 persen) dan pil (16,7 alat kontrasepsi merupakan salah satu faktor persen). Di kelompok umur ini penggunaan yang mempengaruhi tinggi rendahnya angka metode kontrasepsi hormonal (Non MKJP) kelahiran. Semakin tinggi prevalensi peng- sudah tepat, karena hanya untuk menunda gunaan alat kontrasepsi, maka akan semakin kehamilan. rendah angka fertilitasnya. Kemudian ada kelompok umur 20-34 tahun. Kelompok usia ini diasumsikan merupakan WUS yang kalau menikah dan menjadi peserta KB untuk tujuan penjarangan kelahiran. Data yang ada menunjukkan bahwa kelompok umur 20-24 tahun masih banyak yang menunda perkawinannya. Selanjutnya, untuk kelompok umur 25-29 tahun dan 30-34 tahun menunjukkan proporsi WUS yang menikah sudah cukup besar, yaitu mencapai 83,6 persen dan 91,8 34 x Cita Keluarga x Edisi Khusus

kurangi kesenjangan antarwilayah BKKBN serius menggarap wilayah tertinggal, terpencil dan perbatasan hingga daerah kepulauan dengan prioritas 187 kabupaten/kota. bkkbn terus menggarap wilayaH tertinggal, terpencil dan perbatasan Hingga daeraH kepulauan BM Media 45 Kabupaten yang berada di (galcitas) dengan memprioritaskan 187 kabupaten/ 18 Kepulauan. Di antara 45 kota, dari 514 kabupaten/kota di seluruH indonesia. kabupaten tersebut terdapat 4 kabupaten di luar dari data KPDT yaitu Kabupaten Belitung, Belitung Timur, Sumenep dan Bengkulu Utara. Selanjutnya erdasarkan indikator kepulauan (Galcitas) dengan KB dan KR di Bali, beberapa BKKBN akan memperluas peng- kependudukan dan memprioritaskan 187 kabupaten/ waktu lalu. Kegiatan ini adalah garapan program KB di wilayah keluarga berencana kota, dari 514 kabupaten/kota di salah satu bentuk upaya untuk Galcitas tersebut. hasil Survei Sosial seluruh Indonesia. berbagi informasi mutakhir dan Tujuan dari penggarapan BEkonomi Nasional Pemilihan daerah yang menyamakan persepsi bagi para program KB di wilayah Galcitas (Susenas) 2015, terkait kebu- menjadi prioritas tersebut, pengelola Program KB dan KR adalah untuk mengurangi kesen- tuhan KB yang tidak terpenuhi berdasarkan kriteria yang di tingkat pusat dan provinsi jangan antarwilayah. Selain itu (unmet need) nilai terendah yang dikeluarkan oleh Kementerian serta saling berbagi pengalaman juga untuk mempercepat sasaran dicapai Kalimantan Selatan yaitu Pembangunan Daerah Tertinggal dalam menggarap Program KB di program Kependudukan, KB, dan 10,66 persen, tertinggi Provinsi (KPDT). wilayah Galcitas. Pembangunan Keluarga (KKBPK) Papua sebesar 41,99 persen. Penggarapan program KB di Hal tersebut penting, seiring yang tertuang dalam RPJMN Ini membuktikan terdapat wilayah Galcitas sejalan dalam dengan perubahan lingkungan 2015 – 2019. rentang perbedaan angka di upaya mendukung 9 Agenda strategis; perkembangan isu-isu Dalam penjabarannya, tingkat provinsi yang relatif Prioritas Pembangunan (Nawa bidang kependudukan dan Renstra BKKBN Tahun 2015- besar. Sementara secara nasional Cita) terutama agenda Prioritas KB terbaru di tingkat global 2019 telah memberikan arah target Rancangan Pembangunan ke-3 yaitu “Membangun Indo- seperti disepakatinya Tujuan kebijakan bagi pembangunan Jangka Menengah Nasional nesia dari pinggiran dengan Pembangunan Berkelanjutan kependudukan dan KB, dianta- (RPJMN) 2015 -2019 adalah 9,91 memperkuat daerah-daerah dan (Sustainable Development Goals/ ranya meningkatkan akses dan persen. desa dalam kerangka negara SDGs), regional dan nasional; pelayanan KB yang merata dan Badan Kependudukan dan kesatuan”. serta perkembangan teknologi berkualitas di dalam sistem Keluarga Berencana Nasional Kepala BKKBN Surya dan informasi terbaru. Jaminan Kesehatan Nasional (BKKBN) terus menggarap Chandra Surapaty menjelaskan Penggarapan program (JKN) dan menguatkan advokasi wilayah tertinggal, terpencil saat Pertemuan Peningkatan KB di wilayah Galcitas sejak dan (KIE) tentang KB dan KR di dan perbatasan hingga daerah Akses dan Kualitas Pelayanan 2011 hingga kini, menjangkau seluruh wilayah.*** Edisi Khusus x Cita Keluarga x 35

Lansia BM Media 36 x Cita Keluarga x Edisi Khusus

menjadi persen dari total penduduknya. di rumah. Menciptakan pakar Selain merawat lansia ini geriatri yang sekarang jumlahnya lebih banyak hidupnya, dan lebih masih minim, menyiapkan tenaga lansia sekarang bersama pakar geriatri orang tua atau pelayanan di luar provider yang bisnisnya melayani panjang masa produktif, BKKBN keluarga. berupaya mengembangkan lansia tangguh. Namun demikian, semua tangguh agar meskipun telah berusia kemampuan kesehatan, dan upaya ini harus didukung dengan Lansia tangguh adalah upaya di atas 60 sampai 70 tahun fasilitas publik yang mendukung lansia tetap produktif. Misalnya, lansia bisa berkarya. Mulai dari memperpanjang usia bekerja bagi lansia pensiunan di sektor jalan, jembatan penyeberangan, transportasi publik, dan lainnya. Penduduk Indonesia berusia 60 tahun ke atas atau lanjut formal, baik perusahaan maupun Upaya lainnya adalah usia (lansia) diperkirakan meningkat dari 18 juta jiwa PNS, di atas 58 tahun dan 60 intervensi sejak awal siklus di tahun 2010 menjadi 80 juta pada 2030. Menghadapi tahun. kehidupan manusia. Dimulai lonjakan lansia ini, BKKBN bekerjasama dengan berbagai Mereka diberikan berbagai dari program 1000 hari pertama sektor mengembangkan program lansia tangguh. pelatihan, sehingga masih kehidupan, yaitu intervensi gizi bisa bekerja sampai 10 tahun yang memadai sejak dalam kandungan, saat bayi, balita, dan wajib belajar. Intervensi 1000 hari pertama penting karena banyaknya lansia bukanlaH suatu penelitian menunjukkan balita ancaman jika mereka produktiF. yang kurang gizi kecenderungan menderita penyakit degeneratif karena itu, bkkbn bersama di masa tua. BM Media berbagai sektor, seperti keseHatan Diharapkan lansia lebih dan pendidikan mengembangkan sehat, sehingga tidak menarik program lansia tangguH. anggota keluarga, khususnya perempuan, untuk merawat mereka. Sebab, di masa bonus demografi nanti diharapkan lebih banyak perempuan bekerja di sektor formal. Menanggapi hal ini, pakar KKBN sendiri akibat banyaknya kelahiran di berikutnya setelah pensiun. kependudukan dari Lembaga berkeyakinan, satu- masa lalu. Sementara karena Baik itu pindah kerja baru Demografi Universitas Indonesia satunya cara untuk perbaikan status kesehatan, umur dengan pelatihan keterampilan (LDUI), Sonny Harmadi, menga- menekan lonjakan harapan hidup semakin panjang atau melanjutkan kelebihan, takan lansia boleh saja dikatego- Bpenduduk lansia adalah sehingga lansia akan semakin ketrampilan dan pengalaman rikan sebagai bonus demografi mengendalikan tingkat kela- meningkat. Proses ini merupakan yang sudah dimilikinya. Mereka kedua. Tetapi syaratnya mereka hiran. Namun, kenyataan bahwa bonus demografi yang meru- bisa dipersiapkan menjadi kader harus benar-benar produktif, beberapa program pengendalian pakan suatu kondisi perubahan keliling untuk mengampa- meskipun kemungkinan itu kecil. penduduk dalam 5-10 tahun struktur umur penduduk sebagai nyekan berbagai hal, termasuk Pasalnya jumlah lansia terakhir stagnan, kemungkinan akibat dari proses transisi demo- soal KKB.Yang dibutuhkan dari di 2030 adalah mereka yang itu sangat kecil. grafi, yaitu penurunan angka mereka lebih banyak kebijak- lahir sekitar tahun 1966, yang Tetapi, untuk lonjakan lansia kelahiran dan angka kematian. sanaanya atau otak, bukan otot. notabene berpendidikan rendah pada 2030, di mana 1 dari 4 Banyaknya lansia bukanlah Juga mempertimbangkan risiko dan kualitas kesehatan kurang. penduduk Indonesia adalah suatu ancaman jika mereka pekerjaan rendah.. Untuk menghadapi itu, harus orang tua, tidak bisa dengan produktif. Karena itu, BKKBN Sedangkan untuk lansia 70 ada upaya terobosan, misalnya cara menekan kelahiran. Penu- bersama berbagai sektor, seperti sampai 80 diharapkan masih dengan silver industri atau runan angka kelahiran akan kesehatan dan pendidikan mandiri, artinya bisa mengurus industri bagi lansia melalui menyebabkan penurunan jumlah mengembangkan program lansia dirinya sendiri. Baru di usia 80 pendidikan dan pelatihan. penduduk umur kurang dari tangguh. Daerah yang diwas- tahun ke atas hampir sebagian Seperti yang dilakukan Jepang 15 tahun, yang diikuti dengan padai lonjakan lansianya adalah besar membutuhkan pendamp- maupun Singapura yang saat ini penambahan penduduk usia Yogyakarta, di mana angkanya ingan melalui pengembangan menghadapi masalah penuaan. produktif 15-64 tahun sebagai sudah hampir mendekati 12 home care atau pengobatan Wan Edisi Khusus x Cita Keluarga x 37

Lansia IMPALA potret lansia mandiri dan bermanfaat hidup rukun dan penuh aktivitas. Benar saja. Di tahun 2007, Karena itulah, banyak warganya pria yang dikenal taat beribadah yang merasa sosok Anwar-lah tersebut memprakarsai lahirnya yang tepat menduduki posisi Bina Keluarga Lansia (BKL) tersebut. IMPALA. Apa itu IMPALA? IMPALA Cerita jabatan RW sudah merupakan kependekan dari usang. Sekarang di tahun 2016, Ikatan Masyarakat Pancoran usia Anwar menginjak 71 tahun. Lanjut Usia. IMPALA merupakan Meskipun secara struktural tidak kumpulan manula aktif di bawah menempati posisi apapun di payung Bina Keluarga Lansia organisasi RW, bukan berarti, (BKL) yang dimotori Badan pria kelahiran November 1945 Pemberdayaan Masyarakat itu, berhenti berkarya bagi dan Perempuan dan Keluarga masyarakat sekitarnya. Justru Berencana (BPMPKB) DKI Jakarta malah bertambah. Seolah api dan BKKBN. pengabdiannya tidak akan BKL sendiri merupakan BM Media pernah surut sampai kapanpun. kelompok kegiatan (Poktan) “Saya akan tetap berkarya hingga keluarga yang mempunyai ajal menjemput,” tegas salah satu anggota usia lanjut. Bertujuan, tokoh masyarakat Pancoran ini. meningkatkan pengetahuan Menjadi tua bukan berarti segalanya akan berakhir. Masih banyak yang bisa dilakukan, terutama berbagai kegiatan bermanfaat, baik untuk diri sendiri maupun orang banyak. Satu di antaranya gambaran dari kegiatan BKL IMPALA. i lingkungan RW.04, tiga anak ini tidak memilih Kelurahan Pancoran, ‘lengser’ dari jabatan, mungkin Jakarta Selatan, jabatan Ketua RW masih disan- sosok Drs.. Anwar dangnya hingga sekarang. DAr sangat dikenal Selama menjabat, mantan masyarakat. Maklum saja, Guru di SLTP 57 Halimun Jakarta sejak usianya hampir meng- Selatan itu kerap mendidi- injak 40 tahun, dirinya sudah kasikan pengabdiannya kepada aktif dalam berbagai kegiatan masyarakat. Semua dilaku- kemasyarakatan. kannya dengan ikhlas. Bahkan Bahkan, dalam perjalanan terkadang, kepentingan keluarga hidupnya, pria beradarah Bima, pun kerap terpinggirkan demi Nusa Tenggara Barat ini pun mengedepankan kepentingan pernah didaulaut menjadi Ketua masyarakat. Di masa kepemimpi- RW 04 oleh masyarakat sekitar nannya, RW 04 bertabur prestasi empat periode. Kalau saja ayah dan gemilang. Masyarakat pun 38 x Cita Keluarga x Edisi Khusus

dan keterampilan keluarga yang hidup. Kami berupaya mandiri seperti senam, penyediaan yaitu senam otak, senam memiliki lansia dan lansia itu sebisa mungkin. Salah satu makanan tambahan, pengo- diabetes, senam asam urat serta sendiri agar mampu mening- contohnya kami berternak lele. batan dan lain sebagainya. Ada senam jantung. Kami datangkan katkan kualitas hidupnya dalam Hasilnya untuk anggota dan lagi kegiatan kunjungan rumah instruktur senam yang memang rangka meningkatkan kesertaan, bahkan ada juga yang digunakan yang didalamnya berisi kegiatan berpengalaman di bidangnya. pembinaan dan kemandirian untuk membantu masyarakat. positif seperti menengok rekan Dan, bagi lansia yag masih aktif, ber-KB bagi PUS dan Poktan. Jadi kegiatan IMPALA tidak yang sakit, rekreasi dan bina olah raga seperti bola voli bisa Anggota Impala saat ini melulu orientasi pada anggota lingkungan. Dalam kegiatan ini menjadi pilihan,” tutur Anwar berjumlah 53 orang dengan semata, namun juga masyarakat juga mengedepankan pembinaan dengan senyum. rentang usia 45 hingga 70 tahun. sekitar” tutur Anwar. rohani serta pembinaan Pemeriksaan kesehatan Impala hadir dengan mengusung Kegiatan rutin yang peningkatan pendapatan usaha dilakukan rutin di minggu tujuan kemandirian dan diagendakan BKL, khususnya ekonomi produktif. “Setiap ketiga setiap bulannya. “Kami bermanfaat bagi masyarakat. bagi IMPALA bisa dibilang lansia memiliki kebutuhan yang berkoordinasi dengan Suku “Kemandirian disini dimak- setiap bulannya cukup beraneka ragam, kami mencoba Dinas Kesehatan DKI untuk sudkan bahwa kami harus bisa padat. Di antaranya, kegiatan memfasilitasi. Seperti kegiatan memperoleh obatnya. Dan hidup dengan tidak mengan- pengembangan yang meliputi olah raga senam. Ada empat setiap hari jadi IMPALA, diadakan dalkan anak untuk menunjang pembinaan kesehatan fisik, jenis senam yang rutin dilakukan, kegiatan pemeriksaan kesehatan gratis. Ditujukan tidak hanya untuk anggota tapi juga untuk masyarakat. Dan salah satu bentuk lain kreasi IMPALA bagi masyarakat adalah lahirnya Bina Keluarga Balita, Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) Matahari.”Berdirinya PAUD ini karena kami melihat banyak anak usia sekolah yang tidak bisa mengenyam pendidikan lantaran terbentur biaya. BM Media Sejumlah prestasi telah digapai PAUD Matahari, di anta- ranya juara di tingkat provinsi hingga masuk nominasi di tingkat nasional. Guru-gurunya adalah adalah ibu-ibu anggota PKK. Bagi guru yang hanya tamatan SMP, diikutsertakan pendidkan paket C. Selain itu, lanjut Anwar, IMPALA juga mencari dukungan dana maupun orang tua asuh bagi anak-anak yang tidak mampu ini.”Dukungannya dari masyarakat kami juga,” tambah kakek 4 orang cucu ini. M. Yunus (70) anggota IMPALA mengaku banyak manfaat yang diperoleh semenjak dirinya bergabung dalam kelompok ini. Selain memperoleh informasi terkini seputar lansia, mereka juga menikmati kegiatan- kegiatan yang diselenggarakan IMPALA. “Dan yang terpenting kita menjadi manusia yang bermanfaat buat menambah bekal di akhirat kelak,” tandas M. Yunus Bangga dan menitikkan air mata. Edisi Khusus x Cita Keluarga x 39

BM Media

BM Media

edisi KHUSUS mewujudkan keluarga berkualitas melalui keluarga berencana mengenAl KAmPung KB menjAdi lAnsiA TAngguh AgAr ProgrAm KB BM Media KemBAli BersinAr Semarak Semarak Harganas s Hargana 201616 GRATIS 20


Like this book? You can publish your book online for free in a few minutes!
Create your own flipbook