PEMBACAAN FIRMANLUKAS 6:45Orang yang baik mengeluarkan barangyang baik dari perbendaharaan hatinyayang baik dan orang yang jahatmengeluarkan barang yang jahat dariperbendaharaannya yang jahat.Karena yang diucapkan mulutnya,meluap dari hatinya.
PEMBAHASAN• Orang yang baik mengeluarkan barang yang baik dari perbendaharaan hatinya yang baik dan• orang yang jahat mengeluarkan barang yang jahat dari perbendaharaannya yang jahat.• Karena yang diucapkan mulutnya, meluap dari hatinya.
TUBUH 1 TESALONIKA 5:23 • Semoga Allah• PANCAINDERA damai sejahteraJIWA menguduskan• PIKIRAN kamu seluruhnya• EMOSI• TEKAD dan • semoga roh, jiwaROH dan tubuhmu • terpelihara• SUARA HATI sempurna dengan tak bercacat pada kedatangan Yesus Kristus, Tuhan kita.
1
TUBUH • PANCAINDERA JIWA • PIKIRAN • EMOSI • TEKAD ROH • SUARA HATIROMA 3:23Karena semua orang telah berbuatdosa dan telah kehilangan kemuliaanAllah,
KEJADIAN 6:5b…bahwa kejahatan manusia besar di bumi dan bahwa segalakecenderungan hatinya selalu membuahkan kejahatan semata-mata,
GALATIA 5:19-215:19 Perbuatan daging telah nyata, yaitu: percabulan, kecemaran,hawa nafsu,5:20 penyembahan berhala, sihir, perseteruan, perselisihan, iri hati,amarah, kepentingan diri sendiri, percideraan, roh pemecah,5:21 kedengkian, kemabukan, pesta pora dan sebagainya.
orang yang jahatmengeluarkanbarang yang jahatdariperbendaharaan-nya yang jahat.
2
TUBUH • PANCAINDERA JIWA • PIKIRAN • EMOSI • TEKAD ROH • SUARA HATIROMA 6:6Karena kita tahu, bahwa manusia lama kitatelah turut disalibkan, supaya tubuh dosa kitahilang kuasanya, agar jangan kitamenghambakan diri lagi kepada dosa.
Bahwa manusia lama ROMA 6:4kita telah turut • Dengan demikiandisalibkan, supaya tubuhdosa kita hilang kita telahkuasanya dikuburkan bersama-sama dengan Dia oleh baptisan dalam kematian, • supaya, sama seperti Kristus telah dibangkitkan dari antara orang mati oleh kemuliaan Bapa, • demikian juga kita akan hidup dalam hidup yang baru.
TUBUH • PANCAINDERA JIWA • PIKIRAN • EMOSI • TEKAD ROH • SUARA HATIKISAH PARA RASUL 2:38Jawab Petrus kepada mereka: \"Bertobatlah danhendaklah kamu masing-masing memberi dirimudibaptis dalam nama Yesus Kristus untukpengampunan dosamu, maka kamu akan menerimakarunia Roh Kudus.
TUBUH • PANCAINDERA JIWA • PIKIRAN • EMOSI • TEKAD ROH • SUARA HATIGALATIA 5:22-235:22 Tetapi buah Roh ialah: kasih, sukacita, damaisejahtera, kesabaran, kemurahan, kebaikan, kesetiaan,5:23 kelemahlembutan, penguasaan diri. Tidak adahukum yang menentang hal-hal itu.
Orang yang baikmengeluarkanbarang yang baikdariperbendaharaanhatinya yangbaik dan
3
Karena yang diucapkan mulutnya, meluap darihatinya.
GODAAN YANG MENYENANGKAN• Gangguan dan godaan yang menyelingi perhatian dan pikiran kita datang setiap waktu dari luar maupun dari dalam diri sendiri.• Sebelum menyelesaikan laporan, buka e-mail dulu ah sebentar! Waktu kita membuka e-mail ponsel kita berdering. Sementara kita berbicara, ada SMS masuk, teman sekerja mengajak bicara dan kita semakin jauh dari tugas yang akan kita kerjakan.• Tanpa semua itu pun ada godaan lainnya yang datang dari kita sendiri yaitu self-talk: berbicara dengan diri sendiri dalam hati.
• Waktu berkonsentrasi menyusun laporan saya menuliskan kata ”biaya transport”.• Saat itu tanpa terasa saya berbisik kepada saya: “Transport? Mobil kita kan rusak. Kapan kita bawa kebengkel?”• Lalu sibuklah pembicaraan antara saya dan saya, kapan dan mau kebengkel mana, berapa biayanya, selama mobil dibengkel mau naik apa.• Semakin serius self-talk, semakin kabur konsentrasi kita pada pekerjaan.
• Setiap yang terlihat dimata dan terdengar ditelinga meski sekelebat sekalipun, dapat merangsang mulainya self-talk dengan mudahnya.• Waktu menyetir mobil kekantor, meskipun kaki, tangan dan mata siap siaga bahkan mulutpun komat-kamit membaca doa, self- talk tetap berlangsung tanpa terhalang.• Tidak jarang hati dan wajah yang cerah dari rumah berubah menjadi kusut dan cemberut waktu memasuki kantor akibat perdebatan sengit antara diri sendiri sepanjang perjalanan.
• Zaman memang sedang mengubah orang-orang yang semula bersifat tekun dan peduli menjadi masyarakat pop yang serba gelisah.• Zaman telah membuat kita berpikir bahwa berkonsentrasi itu menyusahkan dan godaan itu menyenangkan.• Beribadah dan belajar itu menyusahkan karena harus berkonsentrasi, sedangkan menonton TV dan kongko-kongko memang menyenangkan. Apa jadinya nanti?
Search
Read the Text Version
- 1 - 25
Pages: