Important Announcement
PubHTML5 Scheduled Server Maintenance on (GMT) Sunday, June 26th, 2:00 am - 8:00 am.
PubHTML5 site will be inoperative during the times indicated!

Home Explore Suara Merdeka

Suara Merdeka

Published by digital.literansel, 2021-01-30 04:46:26

Description: Suara Merdeka edisi 29 Januari 2021

Keywords: Suara Merdeka

Search

Read the Text Version

### JUMAT KLIWON, 29 JANUARI 2021 TAHUN 70 NO. 339 ■ TERBIT 20 HALAMAN Jumlah Pengungsi Merapi Bertambah KLATEN Setelah rentetan erupsi Gunung Merapi sejak Selasa (26/1) malam hingga Rabu (27/1), jumlah pengungsi di Desa Tegalmulyo, Kecamatan Kemalang, Klaten bertambah. Bila sebelumnya, jumlah pengungsi 70 orang, Rabu (27/1) malam menjadi 118 orang. (Bersambung hlm 7 kol 1) JEJAK MATERIAL: Erupsi Gunung Merapi menyisakan jejak material, Kamis (28/1). Sejumlah ibu PKK Turgo menyiapkan sarapan di barak pengungsi Watuadeg, Purwobinangun, Sleman.(24) Penerima Mahar Didenda 10 Kali LipatSM/Dananjoyo,@TRC_BPBD_SLEMAN Refocusing Hanya ■ Pasal Pilkada Serentak Menuai Polemik ngan partai politik yang terbukti menerima untuk Vaksinasi imbalan sebagaimana dimaksud pada ayat JAKARTA - Aturan dalam draf Revisi Meski masih banyak pro-kontra terkait (1), dikenakan denda 10 (sepuluh) kali lipat SEMARANG - DPRD Ja- nya belum rapat sama sekali de- Undang-Undang Pemilu dan Pilkada, pasal-pasal dalam draf RUU Pemilu yang dari nilai imbalan yang diterima,” bunyi teng akan memberi lampu hijau ngan Tim Anggaran Pemerintah terutama soal denda 10 kali lipat (nilai kini masuk dalam Program Legislasi Pasal 205 ayat 5 draf RUU Pemilu. rencana Gubernur Ganjar Prano- Daerah (TAPD). mahar) bagi partai politik yang terbukti Nasional (Prolegnas) Prioritas DPR 2021, wo untuk refocusing APBD menerima mahar terkait pencalonan denda berlipat bagi partai politik yang ter- Tak hanya itu, Pasal 205 ayat (2), partai tahun ini. Namun, dana refocu- ”Kami belum diajak bicara. presiden, perlu didukung. bukti menerima imbalan terkait pencalonan politik yang yang menerima imbalan terse- sing itu untuk vaksinasi. Justru saya membaca di berbagai presiden itu merupakan hal baru. but jaga dilarang mengajukan calon presi- media massa, dari Anda seka- den periode Wakil Ketua DPRD Jawa lian,” ujarnya. Dalam draf tersebut, terdapat Pasal 205 berikutnya. Tengah Sukirman mengatakan, ayat (5) yang mengatur sanksi denda 10 kali pihaknya sangat mendukung Sukirman menjelaskan, Gu- lipat dari nilai imbalan yang diterima (ma- (Bersam vaksinasi. Sebab, hal ini merupa- bernur pernah menyampaikan bung hlm kan bagian untuk segera menun- dalam rapat GugusTugas Covid- har politik) parpol terkait 7 kol 1) taskan pandemi Covid-19 yang 19 beberapa hari lalu, bahwa Gu- pencalonan presiden. sudah berlangsung hampir satu bernur akan refocusingAPBD. ”Setiap partai tahun. politik atau gabu- ”Dalam rapat Gugus Tugas, ”Karena itu, kami sangat Gubernur menyinggung, tentu Fadli Ramadhanil mendukung upaya pemerintah. belum detail sama sekali untuk Memang tahap awal untuk kepa- apa refocusing itu,” tegasnya. SM/dok la daerah, Forkompimda, dan te- naga medis, sebelum sampai ke Meski demikian, Sukirman Museum Islam Nusantara Lasem masyarakat umum,” ujarnya se- menyatakan pihaknya akan telah mengikuti vaksinasi tahap mempersilakan Gubernur untuk Jadi Mushaf Al-Qur’an Raksasa, Lengkap 30 Juz 2 di RSUD Tugurejo, Kota refocusing anggaran tahun ini. Semarang, Kamis (28/1). Asalkan, dana refocusing itu Salah satu daya tarik Ya, itulah bangunan yang akan Nusantara Lasem. Bangunan tiga bangunan dengan arsitektur rumah untuk vaksinasi. wisata religi tengah digunakan untuk Museum Islam lantai itu menjadi satu-satunya gadang khas Sumatera Barat di Di sisi lain, politikus PKB ini dibangun di Rembang. Lasem. mengaku belum dapat informasi ”Mungkin saat ini dosis Selain keindahan SM/Mulyanto Ari Wibowo secara resmi dan mendetail soal vaksin yang diterima masih ter- arsitekturnya, Museum Melonggok lebih dalam lagi, refocusingAPBD Jateng. Pihak- batas. Islam Nusantara Lasem AYAT AL-QUR’AN : Jendela berukirkan ayat-ayat Al-Qur'an di Museum keunikan bangunan akan kembali ini menjadi mushaf Islam Nusantara Lasem, Kamis (28/1).(24) terlihat. Ayat-ayat suci Al-Qur'an (Bersambung hlm 7 kol 1) Al-Qur'an raksasa. tertoreh di puluhan jendela kayu jati dari bangunan yang masih dalam TAHAP KEDUA: Wakil Ketua DPRD Jateng Sukirman saat mengikuti BANGUNAN di selatan Masjid tahap penyelesaian itu. vaksinasi tahap kedua di RSUD Tugurejo, Kota Semarang, Jami' Lasem itu terlihat mencolok Kamis (28/1).(24) dibanding bangunan lain sekitar- H Abdul Muid, Takmir Masjid nya. Atapnya yang menjulang runc- Jami' Lasem mengatakan, hingga ing, membuat warga yang melintas Kamis (28/1), sudah separuh lebih di depan Masjid Jami' Lasem dari 30 juz Al-Qur'an yang terpa- menyempatkan diri untuk meneng- sang sebagai jendela Masjid Jami'. goknya. ''Kami perkirakan, dua tiga bulan lagi 30 juz Al-Qur'an sudah terpasang di semua jendela Museum Islam Nusantara Lasem,'' jelas dia. (Bersambung hlm 7 kol 4) SM/dok 6 SPIRIT OLAHRAGA 2 NASIONAL-INTERNASIONAL Chelsea Tak Kecewa KPK Dalami Keterlibatan Istri Edhy Prabowo LAGA debut Thomas Tuchel bersama Chelsea berakhir kurang menyenangkan. Menjamu Wolverhampton Wanderers di Stamford KOMISI Pemberantasan Korupsi (KPK) terus mengembangkan Bridge, Kamis (28/1) dini hari. kasus suap ekspor benih lobster yang menjerat mantan Menteri Kelautan dan Perikanan Edhy Prabowo.

JUMAT, 29 JANUARI 2021 Tol Semarang - Demak Bisa Bantuan untuk Gempa Kendalikan Banjir Mamuju Terus Mengalir PEMBANGUNAN Tol Semarang- Demak Seksi dua di wilayah JAKARTA-Bantuan kemausian untuk korban gempa di Mamuju terus mengalir. Belum lama ini, PT Industri Jamu dan Sidogemah, Kecamatan Sayung, FarmasiSidoMunculTbkmemberikanbantuanuntukkorban Kabupaten Demak, Selasa (26/1). bencana gempa di Mamuju. Bantuan berupa uang tunai seni- Pada saat meninjau proyek tol itu, lai Rp 240.416.000 diserahkan secara simbolis oleh Direktur Gubernur Ganjar Pranowo minta Sido Muncul Irwan Hidayat kepada CEO Benihbaik.com pada pengelola proyek dalam hal Andy F Noya. ini PT PP (Persero) Tbk untuk Irwan Hidayat mengatakan, bantuan ini merupakan tahap menggencarkan sosialisasi kedua yang diberikan untuk bencana gempa di Majene dan kepada masyarakat. Ganjar juga Mamuju. ”Sebelumnya kami telah memberikan bantuan seni- menegaskan, pembangunan Tol lai Rp200 juta melalui Perhimpunan Dokter Spesialis Semarang-Demak ini tak hanya Orthopaedi dan Traumatologi Indonesia (PABOI) untuk per- soal membangun jalan. Desainnya alatan medis para dokter yang bertugas menangani korban juga untuk mengendalikan banjir bencana gempa di sana,”ujarnya. dan mengelola air. (24) Pada kesempatan itu, Andy F Noya berterima kasih kepada Sido Muncul yang telah banyak membantu SM/jatengprov.go.id kegiatan-kegitan sosial. Ketika pandemi Covid-19, Sido Muncul juga memberikan donasi yang besar dalam bentuk KPK Dalami Keterlibatan Istri APD maupun sembako. ”Bantuan dari Sido Muncul senilai Rp240.416.000 ini adalah sesuai dengan kebutuhan dari program yang akan kita jalankan atau berikan di Mamuju. Kami bekerja sama dengan beberapa pihak yang sekarang sudah ada di Mamuju sehingga tahu persis jumlah yang dibutuhkan, agar tidak tumpang tindih dengan bantuan-bantuan lain kepada para korban gempa,” katanya.(D14-45) Edhy Prabowo JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terus ”Alayk Mubarrok dikonfirmasi Prabowo, di kawasan Cilandak, mengembangkan kasus suap ekspor benih lobster yang terkait posisi yang bersangkutan seba- Jakarta Selatan. Dari penggeledahan menjerat mantan Menteri Kelautan dan Perikanan Edhy gai salah satu tenaga ahli dari istri ter- itu, tim penyidik menyita sejumlah Prabowo. Salah satunya mendalami dugaan keterlibatan sangka EP (Edhy Prabowo). Dia dokumen penting terkait skandal suap istri Edhy Prabowo, Iis Rosita Dewi. diduga mengetahui aliran uang yang perizinan ekspor benur. diterima oleh tersangka EP dan ter- SM/dok Iis sempat diamankan KPK dalam ”Sebelumnya, setelah tangkap sangka AM (Amiril Mukminin/sekre- ”Dari tempat tersebut, KPK mene- operasi tangkap tangan (OTT) yang tangan, yang bersangkutan telah taris pribadi Edhy Prabowo) yang mukan dan mengamankan dokumen SERAHKAN BANTUAN: Secara simbolis Direktur Sido menjerat Edhy Prabowo, akhir tahun diperiksa sebagai saksi dan dikonfir- kemudian diduga ada penyerahan yang terkait dengan perkara ini. lalu. Saat itu Iis dicecar penyidik KPK masi terkait dengan aktivitas kunjungan uang yang diterima istri tersangka EP Penyidik akan menganalisa dan Muncul Irwan Hidayat menyerahkan bantuan untuk korban mengenai pembelian barang-barang dinas tersangka EP ke Amerika. Selain melalui saksi ini,” ucapAli. memverifikasi dokumen dimaksud mewah di Amerika Serikat yang itu, terkait pengetahuan saksi mengenai Geledah RumahAndreau untuk kemudian dilakukan penyitaan gempa di Mamuju kepada Andy F Noya.(45) diduga berasal dari hasil tindak pidana adanya pembelian berbagai barang. Di sebagai barang bukti dalam berkas penyuapan yang diterima suaminya. antaranya tas dan jam mewah, di ”Terkait proses penyidikan yang perkara,” terangAli. Rumor Duterte Bunuh Namun Iis dilepas dengan status saksi Amerika Serikat yang sumber uang saat ini masih berjalan, KPK tidak karena pada saat itu penyidik KPK pembeliannya diduga dari penerimaan menutup kemungkinan untuk me- KPK, Lanjut Ali, tidak menutup Orang via Vaksin Hambat belum menemukan bukti yang men- uang terkait perkara ini,” sambungnya. ngumpulkan bukti-bukti baru adanya kemungkinan akan mengembangkan guatkan peran Iis sebagai tersangka. dugaan tindak pidana korupsi lain. kasus ini ke Tindak Pidana Pencucian Vaksinasi Korona Keterlibatan Iis terus didalami KPK dengan tegas mengingatkan Uang (TPPU). Belakangan Edhy ”Peran istri EP dalam perkara setelah KPK memeriksa seorang saksi kepada pihak-pihak yang dipanggil Prabowo juga dikonfirmasi terkait MANILA- Munculnya rumor-rumor liar dan meningkat- dugaan suap EP dan kawan-kawan bernama Alayk Mubarrok. Yang tim penyidik KPK untuk kooperatif penggunaan uang hasil suap tersebut, nya kekhawatiran publik menghambat rencana vaksinasi masih dalam proses pendalaman bersangkutan disebut-sebut sebagai dan memberikan keterangan secara untuk pembelian sejumlah barang. virus korona di Filipina. Salah satu rumor yang beredar dengan mengonfirmasi saksi-saksi,” tenaga ahli Iis, yang juga tercatat seba- jujur dan terbuka terkait dengan menyebut vaksin korona akan memampukan Presiden kata Plt Juru bicara KPK,Ali Fikri. gai anggota DPR RI. perkara ini,” imbuhnya. ”Tidak menutup kemungkinan Rodrigo Duterte untuk membunuh orang-orang. dapat diterapkan tindak pidana lain Pada Rabu (27/1) lalu, tim KPK dalam hal ini TPPU sepanjang Seperti dilansir Reuters, Kamis (28/1), otoritas Filipina telah menggeledah rumah Andreau berdasarkan fakta yang ada dapat disim- akan memulai vaksinasi korona bulan depan, saat lebih dari Misanta Pribadi, staf khusus Edhy pulkan adanya bukti permulaan yang setengah juta orang telah terinfeksi dan lebih dari 10 ribu cukup,” tuturAli. (viva, H13-47) orang tewas akibat virus ini. Namun, para pejabat setempat mengakui harus berjuang keras untuk membujuk banyak Syahbandar Diminta Tunda Surat Persetujuan Berlayar orang menerima vaksin korona. ■ Cuaca Ekstrem hingga Awal Februari Laut dan Pantai (KPLP),Ahmad, kemarin. rangnya 6 (enam) jam sebelum kapal berlayar dan Perjuangan keras untuk membujuk warga ini menambah Dijelaskan, Kementerian Perhubungan Cq melaporkan hasilnya kepada syahbandar pada saat sulit tantangan logistik di mana otoritas setempat harus JAKARTA- Seluruh syahbandar diintruksikan mengajukan SPB. Selama pelayaran di laut, nakho- mendistribusikan vaksin korona ke sedikitnya 2.000 pulau untuk melakukan pemantauan ulang (up to date) Direktorat Jenderal Perhubungan Laut menerbitkan da agar wajib melakukan pemantauan kondisi cuaca berpenghuni dengan sistem kesehatan tidak menentu. kondisi cuaca melalui bmkg.go.id setiap , serta Maklumat Pelayaran yang ditujukan untuk seluruh setiap 6 (enam) jam dan melaporkan hasilnya kepa- menyebarluaskanya kepada pengguna jasa, terma- Kepala Kantor Unit Pelaksana Teknis (UPT) da Stasiun Radio Pantai terdekat serta dicatatkan ke ”Pesannya harus sangat konkret dan berdasarkan bukti suk publikasi di terminal atau tempat embarkasi Direktorat Jenderal Perhubungan Laut di Indonesia dalam Log Book pelayaran. untuk mendorong orang-orang menerima vaksin,” tutur debarkasi penumpang. yang memiliki tugas dan wewenang terkait kesela- Wakil Menteri Kesehatan, Rosario Vergerire, kepada Reuters. matan pelayaran, Kamis (28/1). Dijelaskan, ”Bagi kapal yang berlayar lebih dari 4 (empat) Syahbandar juga diminta untuk menunda surat Maklumat Pelayaran menginstruksikan kepada jam, nahkoda diwajibkan melampirkan berita cuaca ”Kami meyakinkan warga Filipina bahwa vaksin apa pun persetujuan berlayar (SPB) sampai kondisi cuaca kepala kantor kesyahbandaran utama, kepala kantor yang telah ditandatangani sebelum mengajukan yang akan didistribusikan dan diberikan akan melalui proses benar-benar aman untuk berlayar. KSOP, kepala kantor UPP, Kepala Kantor KSOP SPB kepada syahbandar,” kata dia. regulasi yang ketat,” kata dia. Khusus Batam, kepala pangkalan PLP, serta kepala ”Kegiatan bongkar muat barang diawasi untuk distrik navigasi di seluruh Indonesia untuk mewas- ”Jika terjadi kecelakaan, kapal harus segera Namun tetap saja, rumor-rumor liar yang beredar dan memastikan kegiatan dilaksanakan dengan tertib padai bahaya cuaca ekstrem selama 7 hari ke depan. berkoordinasi dengan syahbandar setempat dan kekhawatiran warga soal keamanan vaksin memberikan tan- dan lancar, muatan dilashing, kapal tidak overdraft melakukan penanggulangan tumpahan minyak dan tangan tersendiri untuk pelaksanaan vaksinasi. Salah satu serta stabilitas kapal tetap baik. Apabila terjadi ”Berdasarkan hasil pemantauan BMKG pada 25 akibat lain yang ditimbulkan termasuk penandaan rumor liar beredar di wilayah Filipina bagian selatan, yang tumpahan minyak di laut agar segera berkoordinasi Januari 2021, diperkirakan pada 26 Januari sampai dan kegiatan penyelamatan,” kataAhmad. menyebut vaksinasi korona akan menjadi kampanye kemat- dengan Pangkalan Penjagaan Laut dan Pantai (PLP) dengan 1 Februari 2021, terjadi cuaca ekstrem ian yang disponsori negara. Rumor ini beredar di tengah terdekat untuk membantu penanggulangan tumpa- dengan gelombang tinggi,” kata dia. Seluruh temuan terjadinya gangguan dan atau kekhawatiran publik soal perang narkoba yang digaungkan han minyak.” kecelakaan kapal dapat dilaporkan ke Puskodalops Duterte yang telah menewaskan nyaris 6 ribu orang sejak dia Karena itu, operator kapal, khususnya nakhoda, melalui nomor telepon 081196209700 atau e-mail menjabat pada 2016. Wilayah Filipina bagian selatan yang ter- Hal itu dikatakan Direktur Kesatuan Penjagaan agar melakukan pemantauan kondisi cuaca seku- [email protected]. (bn-45) pencil juga diketahui marak dengan pemberontakan komunis dan militansi Islamis. Biden Kirim Peringatan ke Tiongkok Microchip WASHINGTON DC - Baru dan sekutu untuk memajukan keamanan membangun kembali kompe- Biden membatalkan kebi- ”Beberapa informasi yang dibagikan di Facebook dan sepekan menjabat, Presiden Amerika dan nilai-nilai kemakmuran bersama di pesan singkat mengatakan bahwa vaksin Covid-19 mengan- Serikat (AS), Joe Biden telah mengir- kawasan Indo-Pasifik, termasuk mem- tensi kedua belah pihak jakan terhadap Palestina dung microchip yang bisa dikendalikan dari jarak jauh oleh imkan peringatan tegas ke Tiongkok atas perdalam hubungan kami dengan Partai Presiden Duterte, dan begitu dia menekan tombol, orang yang ekspansi diAsia Timur dan Tenggara. Demokrat Taiwan,” kata Price dalam dan mengembangkan dan Israel di era Trump menerima vaksin itu akan mati,” tutur Nasser Alimado yang sebuah pernyataan. ”Komitmen kami seorang dokter pemerintah di Provinsi Lanao del Sur. Selain Dalam sejumlah pernyataan, untuk Taiwan sangat kuat.” situasi yang kondusif bukan untuk menye- rumor liar, trauma publik Filipina pada vaksin demam Biden menegaskan dukungan AS berdarah yang kini dilarang secara lokal juga turut menambah untuk para sekutu, Jepang, Korea Komentar tersebut untuk supaya kita bisa kem- nangkan segelintir ketakutan warga pada vaksin korona.Vaksin demam berdarah Selatan dan Taiwan. Dan itu menan- menekankan bahwa pemerintahan Dengvaxia buatan perusahaan Prancis, Sanofi, yang disun- dakan penolakan Washington atas Biden yang baru tidak akan menyim- bali melanjutkan pro- kalangan. ”Bantuan tikkan kepada ratusan ribu anak pada 2016, akhirnya dilarang klaim teritorial Tiongkok yang disen- pang dari sikap tegas AS terhadap setelah produsennya mengakui vaksin itu memperburuk gketakan di wilayah-wilayah tersebut. Tiongkok yang diwarisi mantan presi- ses itu,” kata Mills dari AS sangat men- penyakit pada orang-orang yang belum pernah tertular. den Donald Trump. Biden menyatakan komitmennya dalam rapat di Dewan guntungkan bagi pen- ”Banyak anak jatuh sakit setelah menerima vaksin itu,” membela Jepang kepada Perdana Washington telah lama memihak tutur warga setempat, Crisanta Alipio (62), merujuk pada Menteri Yoshihide Suga. Dukungan sekutu seperti Korea Selatan, Jepang, Keamanan PBB, di duduk Palestina, dan vaksin demam berdarah tersebut. Lebih lanjut, Alipio meng- itu termasuk untuk Kepulauan Vietnam, Filipina, dan Malaysia akui dia takut pada virus korona tapi jauh lebih takut divaksin. Senkaku, yang diklaim oleh Jepang dalam menolak klaim teritorial NewYork, seperti dikutip membantu menciptakan dan Tiongkok. Tiongkok yang disengketakan di Laut Usai insiden itu, Filipina yang tadinya masuk 10 besar China Timur dan Laut China Selatan. Reuters, Kamis (28/1). lingkungan yang stabil bagi negara yang mempercayai vaksin di dunia, merosot ke posisi Menteri Pertahanan AS, Lloyd 70. Jumlah anak yang divaksin turun dari 85 persen pada 2020 Austin juga telah berbicara dengan Pemerintahan Trump meng- Mills mendesak Israel SM/latimes Palestina maupun Israel,” menjadi 69 persen pada 2019. Menhan Jepang, Nobuo Kishi bahwa gaungkan penolakan itu lewat Menteri dan Palestina menghin- ujar Mills. pulau-pulau yang diperebutkan itu ada Luar Negeri Mike Pompeo pada Juli dari aksi sepihak yang Joe Biden Kekhawatiran lain juga muncul terhadap beberapa jenis di bawah Perjanjian Keamanan AS- lalu dengan menyatakan bahwa seba- Meski begitu, Mills vaksin korona yang akan digunakan Filipina, khususnya Jepang. gian besar klaim maritim Beijing di vaksin buatan perusahaan Tiongkok, Sinovac Biotech, yang Laut China Selatan melanggar hukum. bisa mempersulit dialog perdamaian menyatakan akan tetap mendukung disebut memiliki kemanjuran hanya 50 persen dalam satu uji ”Amerika Serikat tetap menentang Palestina klinis, meskipun uji klinis lain menyebut kemanjurannya setiap upaya sepihak untuk mengubah dan solusi dua negara. Contoh aksi itu, Israel sebagai sekutu, untuk meng- lebih dari 91 persen. status quo di Laut China Timur,” kata Sementara itu, Joe Biden juga mem- pernyataan Pentagon seperti dikutip batalkan sejumlah keputusan yang dibu- kata Mills, adalah upaya pencaplokan, hadapi opini yang dinilai menyu- Salah satu jajak pendapat terbaru menunjukkan kurang dari AFP, Kamis (28/1). at pendahulunya, Donald Trump, terkait dari sepertiga warga Filipina yang bersedia disuntik vaksin masalah Israel dan Palestina. proyek permukiman, penggusuran dutkan negara itu di PBB dan lembaga korona. ”Program vaksinasi akan sia-sia jika orang-orang Juru Bicara Departemen Luar menolak disuntik,” ucap mantan Menteri Kesehatan, Negeri AS, Ned Price sebelumnya Menurut Pelaksana Tugas Duta rumah penduduk Palestina serta dunia lainnya. Esperanza Cabral, kepada Reuters. telah memperingatkan Tiongkok atas Besar AS untuk Perserikatan Bangsa- tekanan terhadap Taiwan. Bangsa (PBB), Richard Mills, Biden menghasut orang-orang untuk mela- Pemerintahan Biden, kata Mills, Situasi semakin sulit di Lanao del Sur saat puluhan tenaga tidak akan mendukung rencana pen- medis tidak menjawab 'iya' ketika ditanya apakah mereka Peringatan itu itu diserukan sete- caplokan sebagian Tepi Barat dan per- kukan kekerasan. juga akan tetap mengajak sejumlah bersedia disuntik vaksin korona. ”Itu masalah besar. lah berulang kali Tiongkok mengirim luasan permukiman ilegal oleh Israel, Bagaimana bisa tenaga medis meyakinkan masyarakat untuk belasan lebih pesawat militer dan serta membatalkan pemangkasan ban- Menurut Mills, pemerintahan Biden negara di dunia untuk membuka divaksin jika mereka sendiri tidak menerima vaksin Covid- pembom memasuki zona pertahanan tuan bagi penduduk Palestina. 19?” ucap Kepala Tim Kesehatan Provinsi Lanao del Sur, udara pulau itu. jugaakanmelanjutkanpemberianbantu- hubungan diplomatik dengan Israel, Apasrah Mapupuno. (dtc-45) ”Kami berharap perlahan-lahan ”Kami akan berdiri bersama teman an kepada Palestina. Dia juga berharap dengan janji bukan dianggap sebagai Palestina membuka kembali kantor misi imbalan untuk memuluskan jalan per- diplomatik mereka di Washington. damaian antara Israel dan Palestina. Di masa Trump,AS memotong ban- Di masa pemerintahan Trump ada tuansebesar360jutadolarAS(sekitarRp empat negara yang memutuskan 5 triliun) kepada Badan PBB untuk melakukan normalisasi hubungan Pengungsi Palestina (UNRWA). dengan Israel, yaitu Uni Emirat Arab, Langkah Trump yang memicu Bahrain, Sudan dan Maroko. Biden amarah dari Palestina adalah pen- juga akan tetap mendukung solusi dua gakuan Yerusalem sebagai ibu kota negara untuk mengakhiri konflik Israel, dan memindahkan kedutaan antara Israel dan Palestina. besar AS ke kota itu. Dia juga meng- ”Solusi dua negara tetap sekaligus akui Dataran Tinggi Golan sebagai satu-satunya jalan,” kata Juru Bicara wilayah Israel, dan memantik amarah Kepresidenan AS, Jen Psaki, dalam dari Suriah. jumpa pers di Gedung Putih,Washing- Mills menyatakan keputusan ton DC. (cnn-45)

JUMAT, 29 JANUARI 2021 LPS Tahan Tingkat Bunga Penjaminan JAKARTA- Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) menetapkan kebi- SM/Simon Dodit jakan untuk mempertahankan tingkat bunga penjaminan LPS bagi bank umum dan bank perkreditan rakyat (BPR) untuk memberi ruang penye- KPR BTN Dimulai 44 Tahun Lalu di Semarang suaian bagi perbankan terhadap penurunan tingkat bunga penjaminan sebelumnya. SEBUAH prasasti didirikan di Taman Harmoni, Jalan Tambak Mas, Kawasan Perumahan Tanah Mas, Kota Semarang, Kamis (28/1). Taman yang dibangun melalui program CSR Bank BTN itu untuk menandai bahwa perumahan Tanah Mas itulah awal mula realisasi \"Tingkat bunga penjaminan dipertahankan tetap, dengan pertimban- konsep kredit kepemilihan rumah (KPR) Bank BTN di Indonesia pada awal 1976. Selama 44 tahun sejak akad KPR perdana itu, Bank gan bahwa perbankan belum sepenuhnya merespons kebijakan penu- runan bunga pada periode sebelumnya, serta untuk memberikan waktu BTN telah mengucurkan pembiayaan senilai Rp 317 triliun yang dinikmati lebih dari lima juta masyarakat. (46) bagi perbankan untuk menyesuaikan terhadap penurunan tingkat bunga penjaminan,'' kata Ketua Dewan Komisioner LPS, PurbayaYudhi Sadewa Ekonomi Berkelanjutan Potensial saat jumpa pers di Jakarta, Kamis (28/1). Dorong Substitusi Impor Selain itu, menurut Purbaya, dalam kondisi pandemi saat ini, kebi- JAKARTA - Penerapan konsep ekonomi circular economy di sektor industri misalnya, memiliki kapasitas satu jakan tersebut merupakan bagian dari sinergi kebijakan antarotoritas yang berkelanjutan atau circular economy dinilai elektronika, misalnya timbulan e- juta ton per tahun dan menyerap sangat diperlukan dalam rangka pemulihan ekonomi nasional. berpotensi untuk mendorong substitusi impor waste global pada 2016 sebesar tenaga kerja sebanyak 20 ribu di sektor industri, di mana strategi ini diharapkan 44,7 juta ton dan akan mencapai orang. Adapun tingkat bunga penjaminan untuk rupiah pada bank umum dapat mendongkrak pertumbuhan sebanyak 52,2 juta ton pada 2021. dipertahankan tetap 4,5% dan untuk valas pada bank umum sebesar satu dan daya saing manufaktur nasional. Selain itu, terdapat juga potensi persen. Kemudian tingkat bunga penjaminan untuk rupiah pada BPR ''Pada sampah elektronika, di industri daur ulang kertas dari 48 sebesar tujuh persen. Penetapan tingkat bunga penjaminan tersebut ''Konsep circular economy lahan,'' tuturnya. setidaknya terdapat 60 material perusahaan, dengan total kapasitas berlaku mulai 30 Januari 2021 hingga 28 Mei 2021. bukan hanya mendesain model Dijelaskan, konsep circular berharga atas sampah barang elek- produksi mencapai 8,2 juta ton dan industri dengan prinsip zero waste, tronik kompleks, yang masih dapat menyerap tenaga kerja sebanyak Beberapa indikator lainnya yang menjadi pertimbangan LPS dalam tetapi juga fokus terhadap faktor economy erat kaitannya dengan didaur ulang dan digunakan kem- 125 ribu orang. ''Total kebutuhan penetapan kebijakan tersebut antara lain pertumbuhan dana pihak ketiga sosial dan penyediaan sumber daya salah satu kebijakan yang digu- bali (memiliki nilai ekonomi- kertas daur ulang sebesar 6,4 juta (DPK) yang positif dan likuiditas perbankan yang memadai. maupun energi yang berkelanju- lirkan oleh Kemenperin, yakni Red),'' paparnya. ton, di mana 50 persennya dipe- Bunga Kredit tan,'' kata Direktur Jenderal Ke- industri hijau. Implementasi indus- nuhi dari dalam negeri,'' sebutnya. tahanan, Perwilayahan dan Akses tri hijau adalah mengupayakan Sementara itu, di industri tek- \"Kami berharap sinergi LPS, pemerintah dan otoritas keuangan lain- Industri Internasional (Dirjen efisiensi dan efektivitas terhadap stil, potongan kain dan sisa benang Kemudian, untuk industri daur nya dapat mendukung upaya penurunan bunga kredit agar masyarakat KPAII) Kementerian Perindus- penggunaan sumber daya secara dapat didaur ulang menjadi serat ulang tekstil, saat ini terdapat sem- dapat segera aktif berpartisipasi menggerakkan roda perekonomian nasio- trian (Kemenperin), Eko SA Cah- berkelanjutan. tekstil yang dapat dipintal untuk bilan perusahaan dengan kapasitas nal,\" ujar Purbaya. yanto melalui siaran pers yang perajutan atau menjadi benang sebesar 113 ribu ton per tahun yang dirilis di Jakarta, Kamis (28/1). ''Sehingga mampu menyel- open end, benang ukuran besar, menggunakan bahan baku daur Ia menambahkan, LPS akan terus berupaya mendukung proses eraskan pembangunan industri dan mop yarn,'' papar Eko. ulang sebanyak 76,7 ribu ton, pemulihan ekonomi dan berkontribusi pada stabilitas sistem keuangan Dirjen KPAII menjelaskan, dengan kelestarian fungsi lingkun- dengan 36 persennya berasal dari melalui kebijakan di bidang penjaminan dan resolusi bank. Di sisi lain, konsep circular economy dalam gan hidup serta dapat memberikan Selain itu, lanjut Eko, potensi impor. Saat ini utilisisasi pro- LPS bersama otoritas keuangan lainnya akan tetap memperkuat sinergi sektor industri dapat diaplikasikan manfaat bagi masyarakat,'' jelas circular economy di industri lo- duksinya mencapai 70 persen dan kebijakan untuk memastikan ketahanan sektor keuangan tetap terjaga. dengan menggunakan pendekatan Eko. Adapun pengembangan cir- gam, yakni aluminium yang meru- total jumlah tenaga kerja sebanyak 5R (reduce, reuse, recycle, recov- cular economy membawa peluang pakan logam secara tidak terbatas 3.529 orang. LPS juga tetap terbuka untuk melakukan penyesuaian atas kebijakan ery, dan repair). bagi sejumlah sektor manufaktur, dapat diproduksi dalam siklus daur tingkat bunga penjaminan sesuai dengan perkembangan data dan infor- antara lain industri elektronika, ulang yang berulang. Saat ini, per- ''Untuk potensi industri daur masi terkini yang ada. ''Adanya konsep rekondisi dan kemasan, kertas, tekstil, logam, mintaan scrap aluminium di Indo- ulang besi baja, saat ini ada 60 remanufacturing pada barang peralatan rumah tangga, otomotif, nesia sebesar 18.000 ton per bulan. perusahaan yang menggunakan \"Sesuai dengan aturan yang berlaku, kami mengimbau kepada pihak modal, serta reuse pada bahan baku dan alat angkut lainnya, ban/karet, Industri Daur Ulang bahan baku sebagian besar impor bank untuk menginformasikan kepada para nasabah penyimpan menge- dan penolong diharapkan dapat serta furnitur. (70%-90%) daur ulang (scrap) nai tingkat bunga penjaminan simpanan yang berlaku,\" kata Purbaya. mengurangi impor industri pengo- Eko menambahkan, konsep dengan kapasitas sembilan juta ton Eko mengungkapkan, potensi circular economy juga berguna per tahun. Utilitas produksi saat ini LPS juga mengingatkan kembali kepada nasabah penyimpan yang pada industri daur ulang, di antara- hanya 40% sehingga membu- menerima hasil bunga melebihi tingkat bunga penjaminan, maka sim- nya untuk memenuhi kebutuhan tuhkan bahan baku daur ulang panan nasabah tersebut tidak memenuhi kriteria penjaminan LPS. bahan baku bagi sektor manufaktur sebanyak empat juta ton per tahun,'' (sb,ant-46) dan menekan impor bahan baku. papar Eko. (sb,ant-46) Potensi industri daur ulang plastik Produksi LCGC PT ADM Tembus 1,1 Juta Unit JAKARTA - PT Astra Daihatsu Motor (ADM) telah mencapai pro- duksi kendaraan untuk kategori low cost green car (LCGC) sebanyak 1,1 juta unit secara kumulatif dalam satu windu atau delapan tahun. Capaian ini untuk semua kendaraan LCGC yang diproduksi di Indonesia, baik sebagai merek Daihatsu atau Toyota, untuk memenuhi permintaan di pasar domestik dan juga ekspor dalam bentuk Completely Built Up (CBU). Marketing Director dan Corporate Planning & Communication Director PT ADM, Amelia Tjandra mengatakan, terdapat dua segmen kendaraan LCGC yang diproduksiADM. Segmen pertama adalah hatch- back (HB), yaitu Astra Daihatsu Ayla, Astra Toyota Agya, dan Toyota Wigo yang sejak peluncuran perdananya pada 2013 hingga 2020 telah mencapai lebih dari 650 ribu unit. Yang kedua, LCGC berjenis multi pur- pose vehicle (MPV), yaitu produk kolaborasi Astra Daihatsu Sigra dan Astra Toyota Calya. \"Produksi pada kendaraan di segmen ini telah mencapai lebih dari 465 ribu unit sejak peluncuran perdananya,\" ujar Amelia di Jakarta, Kamis (28/1). Dia menambahkan, capaian total produksi dari kedua segmen LCGC yang menembus lebih dari 1,1 juta unit ini berkontribusi sekitar 29% dari jumlah total produksiADM yang berkisar sekitar 3,8 juta unit pada periode 2013-2020. Capaian ini merupakan salah satu catatan penting ADM, dan menandakan bahwa kendaraan LCGC yang diproduksi ADM menjadi salah satu produk yang paling diminati di pasar domestik, maupun pasar ekspor. MenurutAmelia, prestasi ini melengkapi sejarahADM yang sebelum- nya telah mencapai produksi kendaraan satu juta unit pada 2005, dua juta unit pada 2010 disertai penghargaan rekor dari Museum Rekor Dunia Indonesia (MURI), serta tiga juta unit (2013), empat juta unit (2015), lima juta unit (2017), dan enam juta unit (2019). \"Terima kasih untuk semua pelanggan yang telah membeli produk LCGC dariADM, sehingga total produksiADM pada segmen ini telah mencapai lebih dari 1,1 juta unit dalam waktu satu windu,\" ujarnya. (J13-46) Pertamina Siagakan Menkop-UKM: Pandemi Jadi Momen Transformasi Koperasi ke Ekonomi Digital Pasokan BBM dan Elpiji JAKARTA - Rapat Anggota dusen (10%). Permasalahan SM/Dok pengawas internal koperasi hen- ■ Dampak Erupsi Gunung Merapi Tahunan (RAT) merupakan fo- utama yang dihadapi koperasi di daknya menjalankan amanat rum tertinggi sebuah koperasi masa pandemi Covid-19 adalah Teten Masduki anggota dengan sungguh-sung- SEMARANG - PT Pertamina (Persero) menyiagakan seluruh fasili- serta sebagai wujud komitmen permodalan (47%), penjualan guh, melaksanakan dengan efek- tas bakar bahan minyak (BBM) dan liquefied petroleum gas (LPG), tanggung jawab pengurus dan menurun (35%), dan produksi ter- wadah tumbuhnya jiwa kewi- tif untuk mengawal usaha kop- khususnya yang berada di radius potensi terkena dampak erupsi Gunung pengawas kepada anggota. Pe- hambat (8%). rausahaan karena koperasi mem- erasi agar berjalan sesuai rencana Merapi sebagai upaya antisipasi kelancaran penyaluran BBM dan elpiji. laksanaan RATjuga sebagai bukti berikan ruang bagi anggota untuk kerja dan tetap berada dalam kori- kepada anggota bahwa koperasi \"Namun, pandemi Covid-19 berkreasi dan menemukan cara- dor yang tepat. Pjs Unit Manager Communication, Relations & CSR Pertamina tetap eksis dan mampu beradap- menjadi momentum dan meng- cara terbaik dalam menyejahter- Regional Jawa BagianTengah,AryaYusa Dwicandra mengungkapkan, di tasi di tengah pandemi Covid-19. hadirkan keniscayaan terhadap akan secara bersama-sama,\" ujar \"Selanjutnya melaporkan wilayah sekitar Gunung Merapi terdapat dua fasilitasTerminal BBM yaitu transformasi koperasi dan UM- Teten. hasil pengawasan di dalam RAT, di Rewulu Daerah IstimewaYogyakarta (DIY) dan Boyolali, JawaTengah Hal itu diungkapkan Menteri KM ke arah ekonomi digital. Hal Pengawasan Koperasi sehingga anggota dapat menge- (Jateng). Koperasi dan Usaha Kecil Mene- ini didukung fakta bahwa mereka tahui apabila ada penyimpangan ngah (Menkop-UKM), Teten yang terhubung ke dalam ekosis- Untuk itu, Teten menggaris- atau kesalahan yang terjadi di ''Untuk antisipasi, kami telah menyiapkan stok dan penyaluran dari Masduki, pada RAT Koperasi tem digital lebih memiliki daya bawahi bahwa ujung tombak pe- dalam tubuh koperasi,\" Ujar Terminal BBM Semarang Group dan Maos di Jateng hingga Terminal Simpan Pinjam Makmur Mandiri tahan di tengah pandemi,\" jelas ngawasan koperasi ada pada ang- Teten. BBM di Madiun, Jawa Timur (Jatim) untuk mendukung kelancaran Tahun Buku 2020, secara daring, Teten. gota sebagai pemilik sekaligus pasokan di sekitar Gunung Merapi jika seandainya terjadi keadaan daru- Kamis (28/1). pengguna koperasi, yang mendel- Teten juga menekankan bah- rat,'' ujarArya di Semarang, Kamis (28/1). Dia menambahkan, dalam egasikan tugas pengawasan kop- wa pada 2030 mendatang, Indo- Meskipun demikian, Teten mengembangkan koperasi di erasi kepada jajaran pengawas nesia akan memperoleh Bonus Dijelaskan, saat ini penyaluran BBM dan elpiji di wilayah Jawa memahami bahwa kondisi eko- Indonesia, digitalisasi koperasi koperasi. Karena itu, lanjut Teten, Demografi. Jumlah usia produktif Bagian Tengah sebanyak 11.073 kiloliter (KL) untuk BBM jenis gasoline, nomi global termasuk perekono- menjadi salah satu fokus pemerin- yakni penduduk berusia 15 hing- 4.958 KL BBM jenis gasoil dan 4.255 metric ton (MT) untuk elpiji. mian Indonesia, terkontraksi aki- tah, untuk mencapai efisiensi dan ga 64 tahun adalah yang dominan. bat pandemi Covid-19. Berdasar- efektivitas layanan koperasi tanpa Teten mengingatkan, peluang ''Stok BBM dan elpiji saat ini masih sangat mencukupi. Kami terus kan hasil survei Kementerian harus mengubah nilai-nilai dasar tersebut tidak akan memberikan memonitor perkembangan terkini situasi Gunung Merapi serta Koperasi dan Usaha Kecil Me- dan prinsip koperasi. Salah satu dampak yang signifikan bagi per- pemenuhan kebutuhan BBM dan elpiji masyarakat,'' imbuhnya. nengah (Kemenkop-UKM) pada prinsip koperasi adalah pendidikan tumbuhan ekonomi jika potensi Juli 2020, turbulensi ekonomi anggota. Dalam perspektif ini, kop- generasi muda saat ini tidak men- MenurutArya, juga terdapat 19 SPBU, satu Pertashop dan satu SPPBE tersebut juga memberikan dam- erasi harus berperan mencerdaskan empa diri untuk terus belajar, di sekitar wilayah Gunung Merapi. Kendati kemarin terjadi erupsi yang pak bagi koperasi. anggota, sehingga dapat mening- berkreasi, berinovasi, dan berko- cukup besar, namun jarak rata-rata seluruh fasilitas tersebut lebih dari 10 katkan kapasitas orang-orang di laborasi. kilometer (km) dari Gunung Merapi, sehingga saat ini masih beroperasi Tiga kelompok usaha kop- dalamnya, sekaligus menumbuh- normal dan tidak mengalami kendala. erasi paling terdampak pandemi kembangkan koperasi. \"Untuk itu, koperasi juga masing-masing koperasi simpan dapat berperan sebagai inkubator Selain itu, konsumen tidak perlu khawatir mengenai pasokan BBM pinjam (41%), koperasi kon- \"Karakteristik itulah yang wirausaha muda,\" tegas Teten. dan LPG karena Pertamina bersama seluruh pemangku kepentingan di sumen (40%), dan koperasi pro- memposisikan koperasi menjadi (bn-46) wilayah potensi terdampak telah berkoordinasi dan memastikan kelancar- an pasokan BBM serta elpiji. Pertamina di wilayah Jawa BagianTengah juga memastikan kelancar- an pasokan BBM dan LPG di ketiga wilayah Jateng yang berpotensi ter- dampak erupsi Gunung Merapi, yaitu Kabupaten Boyolali, Magelang, dan Klaten serta satu wilayah di DIY, yaitu Kabupaten Sleman. (J14-46)

JUMAT, 29 JANUARI 2021 Pemakzulan Trump untuk Pemulihan Politik Vaksinasi Ekonomi untuk Rakyat Masa jabatan Donald Trump Pendudukan sekelompok pen- Oleh Purwoko PROFESOR Abdul Muthalib bekerja pada bidang UMKM. sebagai presiden Amerika Serikat dukung Trump di Gedung Putih telah tampak gemeter saat akan me- Vaksinasi Zona UMKM sudah berakhir, namun proses pe- mencorengwajahdemokrasiAmerika nyuntikan vaksin korona ke tubuh Ekonomi tidak bisa makzulantetapberjalan.Sistempolitik Serikat. Sontak, makin banyak orang Presiden Joko Widodo (Jokowi) Melihat hal tersebut, dibu- dan yudikatif Amerika memungkinkan tersadarkan bahwa politik dan orasi mengindikasikan kesaktian Presi- tuhkan program vaksinasi untuk dikembalikan kondisinya halitudilaksanakankarenapesanpoli- politik yang dibangun berlandaskan den Jokowi, bahkan seorang dokter sektor ekonomi, selain program tik harus dijalankan, bahwa tindakan penyesatan informasi, hoaks, senti- senior pun ''terlumpuhkan'' kete- Pemulihan Ekonomi Nasional hanya dengan Trump semasa memegang kekua- men, dan pandangan-pandangan garannya, tampak sekali ada rasa (PEN) yang sudah dijalankan saanmembutuhkankoreksiagartidak fasis telah menimbulkan kerusakan takut. pemerintah. Vaksinasi ekonomi memvaksin korona menjadi pembenaran dan preseden yang teramat serius terhadap seman- lebih diarahan untuk mengantisi- politik di neger itu. Karir politik Trump di gat dan ideologi demokrasi. Citra diri Unjuk kesaktian Presiden pasi dampak lanjut dari vaksinasi masyarakatnya, tetapi masa depan juga ditentukan proses Amerika sebagai penjaga dan Jokowi masih ditunggu oleh rak- korona yang tidak secara langsung hukum yang dimulai awal pekan ini. pengekspor demokrasi pun hancur. yat, terutama pada sektor ekonomi dinikmati hasilnya. Waktu 15 vaksin korona hanya yang sekarang masih compang- bulan yang direncanakan pemerin- Parlemen Amerika secara resmi Proses pemakzulan setidaknya camping. Jika untuk memvaksin tah untuk memvaksin 181,5 juta salah satu variabel telah memperkarakan Donald Trump menunjukkan iktikad kalangan poli- korona pemerintah menggelon- rakyat, bukan waktu yang pendek, atas kerusuhan di Capitol Hill yang ter- tikus, terutama Partai Demokrat, torkan anggaran Rp 75 triliun, sementara kondisi ekonomi ma- mediasi untuk jadi pada 6 Februari lalu. Jika sidang untuk memperbaiki kerusakan- bagaimana dengan kondisi ekono- syarakat sudah sangat terbebani. menetapkanDonaldTrumpdimakzul- kerusakan tersebut. Pemakzulan mi yang mengalamai komplikasi Apalagi kebijakan-kebijakan yang meningkatkan keyakinan kan, maka ia harus mengubur impian- tidak lagi bermakna harafiah seba- akut? Bukankah sektor ekonomi diambil pemerintah masih tum- nya untuk kembali maju di Pilpres gai pelengseran dari kursi presiden, juga membutuhkan vaksin yang pang tidih dan justru sebagian sal- masyarakat atas Amerika. Konstitusi Amerika menya- sebab Trump tidak lagi menjabat. lebih mujarab lagi agar kesejahter- ing bertolak belakang. takan, salah satu cara untuk meng- Pemakzulan kali ini lebih bermakna aan rakyat dapat meningkat? percepatan pemulihan hukum pejabat yang dimakzulkan sebagai langkah simbolik atas Di saat pemerintah ingin mem- adalah diskualifikasi untuk meme- penolakan terhadap kepemimp- Negara-negara di dunia akan bangkitkan sektor pariwisata, pe- ekonomi. Dan ekonomi gang jabatan kehormatan, keper- inan yang tidak demokratis, meski- menyelesaikan vaksinasi dalam merintah justru mencabiknya cayaan, atau keuntungan apapun di pun dihasilkan dari proses pemilih- kurun waktu 3,5 tahun, di mana dengan kebijakan Pemberlakuan membutuhkan vaksin bawah Amerika. an yang demokratis. Indonesia menargetkan vaksinasi Pembatasan Kegiatan Masyarakat bisa selesai dalam waktu 15 bulan. (PPKM) di Jawa-Bali yang ber- yang lebih mujarab dari Adasembilanjaksapenuntutdalam Jika keputusan pemakzulan Semangat Kementerian Kesehatan langsung pada 11-25 Januari 2021, persidangan pemakzulan Trump. benar-benar dijatuhkan, itu artinya (Kemeskes) untuk menyelesaikan bahkan untuk daerah-daerah zona vaksin korona, karena Kesembilannya berasal dari Demokrat warga Amerika sudah berada pada vaksinasi terhadap 181,5 juta orang merah kemudian diperpanjang dan merekalah yang akan membawa fase rekonsiliasi dan rejuvenasi atas selama rentang waktu 15 bulan, hingga 8 Februari 2021. Kebijakan ekonomi masyarakat berkas pemakzulan Trump ke Senat destruksi politik yang ditimbulkan dari Januari 2021 sampai Maret semacam Pembatasan Sosial Ber- Amerika. Lima senator Republik dik- selama empat tahun kekuasaan 2022 merupakan target yang skala Besar (PSBB) ini membatasi sebenarnya lebih akut abarkanjugaakanmembelotdanmen- Trump. Jika keputusan pemakzulan sangat baik karena negara-negara sejumlah kegiatan dari bekerja, dukung proses pemakzulan itu. gagaldihasilkan,AmerikaSerikatakan lain menargetkan selesai 3,5 tahun beribadah, bersekolah, hingga sakitnya. Pembelotan itu tentu akan menambah membutuhkan waktu yang jauh lebih (Kemeskes, 4/1/2021). wisata, mal/supermarket, warung, dukungan suara untuk keberhasilan lama serta harus menanggung defisit dan lain-lain. Setelah 10 bulan sek- liunan rupiah yang diperuntukan pemakzulan, serta merupakan pesan demokrasi yang jauh lebih serius. Ini Cepatnya penyelesaian vaksi- tor ekonomi mikro tertampar virus masyarakat terdampak korona yang lebih tegas terhadap kekeliruan akan sangat membebani kepemimp- nasi berimplikasi pada penyediaan korona, dan mulai ada semangat belum dimanfaatkan untuk pemu- fundamentalatasgayapolitikprovokatif. inan dan upaya restoratif Joe Biden. untuk kembali bergairah, namun lihan usaha, tetapi mayoritas hanya anggarannya yang juga harus tiba-tiba ada kebijakan yang meng- digunakan untuk pemenuhan Berkreasi dengan Film Independen cepat. Kecepatan penyelesa- hambatnya. kebutuhan skunder. ian vaksinasi tentu juga Sebuah film animasi berta- BagaimanamenjadikanSemarang akan berimplikasi Pemulihan ekonomi akan lebih Kebutuhan primer masyarakat juk Terciduk karya Alan dari atau kota-kota lain di Jawa Tengah pada tingkat ke- cepat jika pemerintah melakukan sebenarnya masih kokoh karena Semarang mendapat peng- sebagai pusat film indie? Tentu bisa. yakinan vaksinasi ekonomi secara cepat sumber daya alam Indonesia yang hargaan Film Animasi Terbaik Akan tetapi hendaknya pemahaman masyarakat dan akurat. Lambannya pemerin- berlimpah. Harus ada upaya untuk Anti-Corruption Film Festival terhadapfilmindependenharusdiubah pada tah memvaksin ekonomi telah mengubah pemanfaatan stimulus 2020. Film tentang sembilan dulu. Kata Martin Scorsese, seorang menjerumuskan kondisi ekonomi dari pemerintah dari konsumtif ke perampok eksentrik dalam se- sutradara Amerika, menjadi indepen- pemulihan produktif. Model vaksinasi ekono- buah misi misterius itu ber- den tidak lagi berarti membuat film ekonomi, kare- pada jura resesi. Pertumbuhan mi yang dijalankan pemerintah sama film Berlabuh dan The dengan dana kecil (tanpa dukungan na selama ini rasa was- ekonomi selama tiga kali tri- harus diarahkan untuk menghidup- Screet Club of Sinners makin dana studio (besar) melainkan adalah was yang menghantui wulan 2020 tidak beran- kan kembali lebih dari 30 juta menggairahkan perkemban- menciptakan sebuah karya yang ino- masyarakat akibat korona jak dari kondisi per- UMKM yang terhenti, bahkan gan film indie (independen) di vatif yang sekaligus juga merupakan sudah begitu dalam. tumbuhan negatif, mati tersebut. ibu kota Jawa Tengah. Ketiga karya yang penting untuk dibuat. Jika Pemerintah sendiri walau pada tri- film ini bukan pioner tetapi pemahamanterhadapfilmindependen harusnya memilah-milah wulan IV Model vaksinasi ekonomi kehadirannya dianggap bakal seperti ini, maka bukan tidak mungkin prioritas pemanfaatan harus melibatkan tenaga-tenaga memositifkan perkembangan Semarang dan kota-kota lain akan bisa anggaran yang langsung 2020 ada kenaikan dari triwulan III terampil yang berprofesi sebagai film indie. menjadipusatindustrifilmbaru. berimplikasi pada pemuli- 2020. Awal tahun 2021 harusnya pelaku usaha, dan juga harus meli- han ekonomi secara nyata. pemerintah menggenjot sektor batkan tenaga-tenaga pandai Mengapa kian banyak yang Juga jangan menganggap film Ekonomi tidak bisa dikem- UMKM karena mayoritas ekono- membuat film indie? Pertama, independen itu film pendek. Jika balikan kondisinya hanya mi masyarakat berada pada zona yang selama ini hanya berteori di film indie cenderung mem- pemahaman sebatas itu, dunia perfil- dengan memvaksin korona UMKM. Jangan lagi pemerintah kampus atau sekolah. bebaskan diri dari aturan-aturan man di kota-kota kecil tak akan maju- masyarakatnya, tetapi vak- mendewakan prosedur pemulihan yang sudah mapan, sehingga maju. Industri film yang ideal adalah sin korona hanya salah satu ekonomi dengan seabrek aturan Vaksinasi ekonomi bisa para kreatornya tak takut me- kerja budaya yang mewadahi aneka variabel mediasi untuk yang menghambat, tetapi pemerin- menjadi model mengubah lakukan kesalahan saat membu- film dalam genre dan ukuran apa pun. meningkatkan keyakinan tah harus melakukannya dengan at film tersebut. Kedua, film indie Panjang-pendek, politik bukan politik, masyarakat atas per- cara yang sama pada saat mela- akademik ilmiah men- biasanya berbiaya rendah, se- dan lain-lain harus diwadahi. Inilah cepatan pemulihan eko- kukan vaksinasi korona. jadi akademik alami- hingga banyak kreator yang tak spirit ketaktergantungan. Inilah spirit nomi. Dan ekonomi ah. kesulitan mewujudkan impian- independensi. Jadi independensi itu membutuhkan vaksin Rute stimulus pemulihan Sekaranglah impiannya. Ketiga, film indie di- tak harus dikaitkan dengan dana yang yang lebih mujarab ekonomi yang berkelok dan berju- saat yang tepat un- buat tak dengan regulasi yang kecil dan ukuran waktu tayang yang dari vaksin korona, rang terjal harus disimpelkan tuk mengajak pada ribet, sehingga memudahkan sangat sebentar. Independensi itu karena ekonomi ma- dengan mengedepankan ketepatan akademisi untuk kreator mewujudkan gagasan- sebaiknya dikaitkan dengan ideologi syarakat sebenarnya sasaran dan keakuratan data. Tri- mempraktikkan gagasannya. atau sikap pembuatan film. lebih akut sakitnya. Akibat pandemi korona, kasus ilmunya, dan berkolab- Film indie juga memberi Sekali lagi jika Kota Semarang Covid-19 masih saja meningkat, di orasi dengan pelaku angin segar dunia perfilman dan kota-kota lain ingin terlibat sektor ekonomi sudah ada lebih 30 akademik alamiah secara keseluruhan. Film indie dalam kerja besar perfilman Indo- juta usaha mikro kecil dan mene- biasanya lebih inovatif dan kre- nesia, memang bisa memulai de- ngah (UMKM) yang tutup. Ketua yang ditempa ke- atif. Inovasi dan kreasi mereka ngan membuat film-film pendek Umum Kamar Dagang dan In- ahliannya oleh prak- bisa dalam bentuk film yang terlebih dulu. Setelah itu baru ber- dustri (Kadin) Indonesia, Rosan tik-praktik riil di sangat pendek bisa juga dalam pikir membuat film independen Roeslani mengungkap dari 60 juta lapangan. Pemerin- film yang sangat panjang. Film (bisa panjang bisa pendek) yang pengusaha UMKM di Indonesia, tah harus mulai me- indie juga bisa membebaskan membebaskan diri dari arus utama ada sekitar 30 juta pengusaha yang mikirkan vaksinasi karya dari belenggu film arus film Indonesia. Membuat film ber- tutup pada masa pandemi Covid- ekonomi melalui utama yang begitu-begitu saja bahasa daerah, misalnya, bisa 19. Hal tersebut didasarkan pada dan dengan cerita yang itu-itu dimasukkan sebagai film indie juga. Survey Asian Development Bank penyehatan kem- saja. Kreativitas yang semacam Membuat film dengan tanpa bin- (ADB) pada Juli 2020. Hal ini bali UMKM-UMKM yang telah ini sangat menguntungkan para tang-bintang film utama dan mem- sungguh mengkhawatirkan karena terhenti usahanya karena program penonton. Penonton tak dijejali percayakan kepada penduduk 98,7% tenaga kerja di Indonesia PEN yang sudah dilaksanakan produk-produk film yang monot- setempat adalah upaya membuat belum memberikan efek yang on. Penonton mendapatkan ki- film indipenden juga. Jadi, mari berarti untuk UMKM. (46) sah-kisah yang beragam. berjuang bikin film semacam itu. –– Dr Purwoko MM, dosen Lockdown Jawa tidak mudah. Fakultas Ekonomi dan Bisnis Ya, tapi tak mustahil diwujudkan. Universitas Ahmad Dahlan Yog- yakarta *** Kapolri janji bantu penanganan pandemi. Kirimkan artikel wacana nasional ke: Langsung bantu saja, Pak [email protected]. Panjang maksimal 5.000 karak- (Risih dengar \"lokdon-lokdon\" tanpa bukti.) ter dengan spasi, sertakan pasfoto pose santai. (Red) Terbit sejak 11 Februari 1950 WakilPemimpinRedaksi:TriyantoTriwikromo. SekretarisRedaksi:SetiawanHendraKelana.RedakturSenior:AnantoPradono.RedakturPelaksana:Hartono,EdyMuspriyanto,SaroniAsikin,HasanFikri.KoordinatorLiputan:NugrohoDwiAdiseno,Rukardi, ImamNuryanto. StafRedaksi:DarjoSoyat, BambangTriSubeno,SimonDodit,BudiSurono,DwiAniRetnowulan,RennyMartini,DiahIrawati,BinaSeptriono,EdiIndarto,SriSyamsiyahLS,GunawanBudiSusanto,ArwanPursidi,AgusFathudinYusuf,PetrusHeru PT Suara Merdeka Press Subono, Tavif Rudiyanto, M Jokomono, PurwokoAdi Seno, Karyadi, Mohammad Saronji, Maratun Nashihah, Sarby SB Wietha, MohamadAnnas, KunadiAhmad, Ida Nursanti,Aris Mulyawan, Setyo Sri Mardiko, Budi Winarto, Sasi Pujiati, Rony Yuwono, Noviar Yudho P, Saptono Joko S, Roosalina, Dicky Priyanto,Tri Budianto, Wahyu Wijayanto, Dian ChandraTB, LeonardoAgung Budi Prasetya,AdhitiaArmitrianto, Hartatik, FaniAyudea, M Nurhafid, Valentina Esti.Litbang: Djurianto Prabowo ( Kepala ). Pusat Data,Analisa dan Pendiri : H Hetami Produksi: DadangAribowo (Kepala). Personalia: Endang Ristriyani. Redaktur Artistik:TotoTri Nugroho (Koordinator), Putut Wahyu W, Joko Sunarto, Hery Purnomo, Djoko Susilo, Farid Surya Madjid, Iwan Joko Prasetyo, Hangga Perdana Putra. Reporter Biro Komisaris Utama : Ir Budi Santoso Semarang: Fahmi Z Mardizansyah (Kepala), Hendra Setiawan (Wakil Kepala), IrawanAryanto, SuryaYuli, Moh Kundori, Rosyid Ridho,Yuniarto Hari Santosa, Maulana M Fahmi, Modesta Fiska Diana, Royce Wijaya Setya Putra, Hasan Hamid, Hanung Sukendro, Pemimpin Umum: Kukrit Suryo Wicaksono Ranin Agung Kurniawan, Krisnaji Satriawan, Muhamad Alfi Makhsun, Fista Novianti, Eko Edi Nuryanto, Eko Fataip, Aristya Kusuma Verdana, Diaz Azminatul Abidin, Dini Failasufa, Erry Budi Prasetyo, Muhammad Khabib Zamzami, Muhammad Arif Prayoga, Pemimpin Redaksi/Penanggung Jawab : PamungkasSuciAshadi, ZulkifliZainudinFahmi,SiswoAriwibowo.BiroJakarta:BudiNugraha(Kepala),WahyuAtmadji,FauzanDjazadi,BudiYuwono,Tresnawati,RMYunusBinaSantosa,SaktiaAndriSusilo,KartikaRuniasari,MahendraBungalanDharmabrata, Wisnu Wijarnako,Arif Muhammad Iqbal, Nurokhman, Prajtna Lydiasari, Yohanes Satrio Wicaksono. Biro Surakarta: Sri Hartanto (Kepala), Joko Dwi Hastanto,AninditoAdi Nugroho, Merawati Sunantri, Setyo Wiyono, Wisnu Kisawa,Achmad Husain, Djoko Murdowo, Gunawan Permadi LanggengWidodo,YusufGunawan,EviKusnindya,BudiSantoso,IrfanSalafudin,HeruSusilowibowo,BasuniHariwoto,KhalidYogiPutranto,AgustinusAriawanVembrieS,AriWelianto,YomaTimesSuryadi.BiroBanyumas: PujiPurwanto(Kepala),AgusWahyudi (Wakil Kepala), Sigit Oediarto, Khoerudin Islam, Budi Hartono,Agus Sukaryanto, RPArief Nugroho, M Syarif SW, Mohammad Sobirin, Bahar Ibnu Hajar, Budi Setyawan, Castro Suwito, DianAprilianingrum, Fadlan Mukhtar Zain, Gayhul Dhika Wicaksono, Nugroho Direktur HRD dan Training Center : Pandhu Sukmono, Ryan Rachman, Susanto,Teguh HidayatAkbar. Biro Pantura: Nur Khoerudin (Kepala),Trias Purwadi, Wahidin Soedja, Saiful Bachri,Arif Suryoto, RiyonoToepra, MAchid Nugroho, Wawan Hudiyanto, Cessna Sari, Bayu Setiawan,Teguh Inpras SaraAriana Fiestri Tribowo, MuhammadAli Basarah, Muhammad Firdaus Ghozali,Agus Setiawan, Dwi Putra Guntur Destowo, Joko Widodo, Kuswandi, Siti Masitoh, Siti Masudah Isnawati, Trisno Setiadi, Trisno Suhito. Biro Muria: SaifulAnnas (Kepala), Prayitno, DjamalAG, Urip Daryanto,Sukardi,AbdulMuiz,AntonWahyuHartono,MulyantoAriWibowo,MochNoorEfendi, BeniDewa,IlyasMustofa,SeptinaNafiyanti.BiroKedu/DIY:EdyPurnomo(Kepala),Supriyanto,ArifWidodo,AsefFaridAmani, PanujuTriangga,RaditiaYoniAriya.DI Yogyakarta: AgungPriyo,AmeliaHapsari,DananjayaKusumo.Bandung:DwiSetiadi.KepalaKantorWilayah:DoniSetyoNugroho(Semarang),SriHartanto(Surakarta),EdiPurnomo(Kedu), Ariyanto(Muria).AlamatRedaksi:JlKawi20Semarang50249.Faks: (024)6580605.AlamatRedaksiKota/Sirkulasi:JlTelagaBodasNo14Semarang.Telepon:082223583388. DirekturOperasional: HeruDjatmiko,WakilDirekturOperasional: YoyokGumulya.DirekturKeuangan&Pembukuan: SumardiSuherman.Direktur Sales&Komunikasi:BambangPulunggono,WakilDirekturSales&Komunikasi: AgustinaPurbandini.SeniorManagerHRD:Hudawi.SeniorManagerSalesProduct:MEkoFitrianto.SeniorManagerGeneralAffair:BambangSupriyanto.SeniorManager InternalAudit:AriSantoso.ManajerProduksi: KokoAndika. AlamatIklan/TataUsaha:JlKawi20Semarang50252.Faks:(024)86400570,86400565. ■HOTLINE24JAM(024)8454333■REDAKSI:(024)6580900Faks(024)6580605 ■EMAILREDAKSI: red_ [email protected]. Dicetak oleh PT Media Nusantara Press, isi di luar tanggung jawab percetakan.

JUMAT, 29 JANUARI 2021 BAHAN BANGUNAN BIRO PERJALANAN KEHILANGAN LOWONGAN TRUSSINDO STEELRangka AtapBaja * KENDARAAN SEWA * Stnk H-3934-BEE,An:Slamet Riyanto NEW MICASA BEER HOUSE, SALATIGA KEHILANGAN ** KKEEHHILAILNAGNANG*A* N Ringan.Kwalitas Utama Bergaransi Ds Bungo Rt.03/Rw.01 Wedung DMK JL.KYAI SALEH No.6,BUTUH SGR CV.Graha Paramitha 024-76745858 SEDIA AVANZA E/MT utk rental CHEF,KASIR,WAITRESS,ADMIN,Syrt: PURI WAHID REGENCY Jl Argoboga Hlg STNK DT 7330 BB An. Hasanuddin Hlg: BPKB Daihatsu AD-9039-RP an. taksi online/grabcar/gocar,Kec. 396362-02 WANITA,USIA 20-29Th,Penampilan T.40/82,49/87,52/96. HUBUNGI: Jl. Kamboja no.20 Kolaka Rafki Putro Utomo,Perum Plamboyan 1TT29A21/396387-03 Smg Tengah.0896-6777-5868(Putri) Menarik,Min SLTA (KIRIM FOTOGRID JL.JEND.SUD 97 LT 2 (0298) 328400 Indh Blok J No.8Rt.04/06,blkn,Clmd HLNG BPKBToyota Yaris”G 8476 KM Via WA) WA.0851 5770 2112 Mrs.Mi 31891019/396379-02 ** BIRBOIRJAOSAJA**SA 1TT27A21/396287-03 “2015” an.Muliadi,Kec.Taman Pmlg 15534035/396167-03 25314093/396382-03 396316-06 Hlg Sertifikat Tnh HM No.47 * JASA PROPERTY * * TOUR/TRAVEL * 4TG29A21/396391-02 ========= MURIA =========== LT.16.980M An. Ansori Kepuk Bangsri Hilang : STNK AD-6585-ZS an.Vina DCARI:SPV/KEPALA/ASST Toko,Wnt Damayanti, Rejosari Rt.04/14,Ska Trim Jasa Pemborong Tng & Material Bali,Lombok, Bromo Malang,Jkrt,Bdg, Hlg Bpkb G-9097-GC,An:Edi Sutanto Pnglmn dibidngnya min 1Th,max 38th ** KKEEHHILIALNAGNANG*A* N 52799181/396336-02 Bangunan Rmh,Kos2an,Taman,Ruko 10 &15 Mei. Vera Tour 081328281116 Limpung Rt.02/Rw.02 Kab.Batang CV Kirim:TK.Paris,Jl.Pemuda 30 Smg 25314093/396386-02 Gudang&Renovasi.WA:082174633605 Hlg STNK K 4961 RQ An. Niswatul Hlg STNK B3706BNY An. Sri Hidayati 396301-02 396356-02 396297-03 Khasanah Tengguli 6/8 Bangsri Kel. Kamal 11/1 Kalideres Jakbar Hilang : STNK AD-6651-QS an.Febry 394843-03 Hendro P, Bayan Rt.06/027,Ska ** KKEEHHILIALNAGNANG*A* N Hlg Bpkb H-5400-GW,An:Mulyanto,Jl. **PPEELLUUAANNGGUSUAHSAA*H*A 31891019/396377-02 38799046/396262-02 Jasa Renofasi Rumah 235 Lepas bukit beringin slt XI/G136 Rt.8/10 smg 25314093/396383-02 (sepasang),Tk Batu,Baja,Plafon,Cat, HILANG STNK H-8517-LG ,AN:Karunia DISEWAKAN KIOS (4\\`d74)M2 Tengah Hlg STNK K 3450 QC An. Lanang =========== PANTURA Listrik,Kayu,Mas Andik:085225512004 Iriani,Jl.Gemah Jaya I/203 Tembalang 396357-02 Kota (Barat UNISBANK Mugas).Fas: Aji Candra Jambu 27/6 Mlonggo ============ Hilang : STNK AD-5833-BS an.GAgung Semarang,Bagi Yang Menemukan Hub PLN,PDAM & Toilet.Cocok Untuk S, Jl.Jamsaren 62 Rt.2/8 srg,Sala 395968-03 08128977866 (Ada Tip Yg Memadai) HILANG STNK H-6220-RF,AN:Sri Segala Usaha.Hub:082208221698 31891019/396378-02 ** KKEEHHILAILNAGNANG**AN Ruwati,Perum Dinas BLK Gg.III/16 25314093/396384-02 Jasa Bangun Renovasi Rmh kntr ruko 396315-04 396366-04 HLG STNK Spm Honda G-5884-SH.An Free gambar RAB,Harga Mulai 1,7jt/m 396256-02 Usman Ali.Jenggot Gg.4 Pekalongn Hilang : STNK AD-5678-KU an.Bunya Hub:PJP Property 081225097956 Hilang BPKB KBM Daihatsu Nopol ** PPENEDNIDDIKIDANIK*A* N min, Jl.Tejonoto 12 Rt.003/005,Ska R-8959-YC,an.Robert Pasanda,Pur HILANG STNK H-3477-KH ,AN:Sri 4PL29A21/396389-02 396123-03 balingga Kln Rt1/1,Purbalingga Ruwati,Perum Dinas BLK Gg.III/16 les Privat Matematika +UTBK,SD,SMP 25314093/396385-02 SMA,gurudtg rmh siswa.08562670270 Raja Bocor.Talang,Dak,Atap,Dnding 4PB29A21/396390-03 396257-02 dll.Bgaransi.WA/Tlp:081226082119 396260-02 Hlg BPKB Honda Beat H 3020 BCD.An ** KOSTK*O* ST 396343-02 DINA ARIFIANA,Bangunrejo RT02/01 ** PPEENNGOGBOATBANAT*A* N Patebon Kendal,Hub:0895320611973 KOST PUTRA AC/NON Km Mandi Dlm * SERVIS (PANGGILAN) * Jl.Cempolorejo V/26 T.024-7617585 PIJET TRADISIONAL CAPEK2/LULUR 396363-03 HP.081325546569 & 085336564973 (Panggilan).081270871382.(No.Plus) PUSAT Service 24jm,mrh,cpt,AC,Klks M.cuci,J.Pump,Dispn,H.Wter.3584788 HILANG BPKB AD8585.BG,AN:Sugeng 396309-03 396208-02 Santoso W B.SE.Punduh Rt.02/10 YUNI SALMA MASSAGE Muda,Ramah 396300-02 Punduhsari Manyaran Wonogiri ** LAILNA-LINAIN-L*A*IN Cantik,Hp.081390544303 (Tidak SMS) * SUMUR/WC * 396358-03 DIBELI SEMUA BARANG yg sdh tdk 395009-02 Terpakai 085100659728 Pak Siongky SANTOSO JAYA WC ,JL.TANJUNG No STNK H-4226-ZL an.As`ari d/a Lingkar ** DEMDAEKM**AK 8,Ph.3542438 & 3548090 & 3542233 Sembangan RT.01/04 Kab Smg 395475-02 PERUMAHAN WAHID MRANGGEN 396299-02 51362191/396380-02 Pelayanan Tes Rapid Antigen & Surat T.40/84,49/98,52/96. JL.RAYA Keterangan,Hub:081226283715 MRANGGEN 210 A (024) 76418888 ZEBRA KRS WC jl.CAKRAWALA Timur STNK H-4022-MB AN Jumaliyah No.18 Hub:7601651 & 089687597596 d/a Prampelan RT.02/06 Salatiga 396364-02 15534035/396168-03 396298-02 51362191/396381-02 Renovasi SOFA K.Tamu,Ukir,K.Mkn Dll.Budiman.3515411/085100128709 BPKB K-8862-DK,AN:Giovany Olivia K Kedungdowo Rt.4/1 Kaliwungu Kudus 396122-02 396359-02 ** LOOWWONOGNANG**AN DIBUTUHKAN STAFF LEGAL Wanita Min.Sarjana Hukum. Kirim Lamaran ke Panjaitan No 22/24 Smg 396318-03 MOBIL DICARI ANDA INGIN JUAL MOBIL ? kami beli Dian Motor Jl Gajah 26 Smg Di lelang : Caready Semarang QQ AAF Di lelang : Balai Lelang Jba Smg QQ Nissan Serena HWS AT`12,`15, plat Dijual Suzuki Karimun kotak GX Toyota Innova bensin G MT`14 model harga tinggi/cash.Hub: 085100106220 CRV 2.4 10 AT H silv ors istw Salatiga : ISUZU NMR 71 HD 5.8/2019 AAF Salatiga:MITSUBISHI FE 74 HDX solo asli,tg 1 dr Br,Bgs.081904407788 Tahun 2003 warna silver plat R barong, pajak Panjang, Km Rendah, Jazz RS MT 12 H silv istw / Plat H, Hub : 085215845166 HiGear2019/PlatK,Hub:081228474712 Hrg 62jt nego hub 085641004480 Bagus, 081904407788. 63706655/396352-02 New City AT 04 hitam ors istw 30716252/396327-02 63205315/396369-03 20941051/396372-03 396203-03 30716252/396328-03 ** MMOBOILBDILIJDUAIJLU**AL 63706655/396350-04 * SUZUKI * Di lelang: Balai Lelang Jba Smg QQ Jual: Mits.Xphander 2019,W putih,type * TOYOTA * ** MMOOTOTRODRIJUDAILJU**AL * HINO * PT. BFI Finance Indonesia, Tbk AAF Salatiga:ISUZU NMR 71 THD 5.8/ Limited , H Istw. hub: 0818297800 Habisin Stock! New carry 2020 cicilan Di lelang : Balai Lelang Jba Smg QQ ( 0291438885, 082224005546 ) 2018 / Plat AA, Hub: 081228474712 3juta pas, R3 cicilan 3.5juta, DP Pasti AVANZA VELOZ MATIC 1.3 Nov`2016 * HONDA * AAF Salatiga: HINO FM-260 JD DUMP Penawaran Atas Unit : HONDA JAZZ 396394-02 Murah. Plat H. Free Jasa & Oli slama Merah,Plat H,Rp.136,5Jt,Jl.Candi TRUCK/2019 /Plat K. 081228474 IDSI 1.5 AT / 2004 (K8414NH) 63205315/396370-03 50rb km. Didit 081227770143 Tembaga Utr 669 Hub:082225375001 2021 HONDA. Beat cicilan 600rban/bln * NISSAN * Vario 700rban/bln, PCX 800rban/bln. 63205315/396371-03 396320-04 Di lelang : Balai Lelang Jba Semarang 395698-04 396311-03 DP Pasti Murah Khusus Plat H. QQ AAF Salatiga : ISUZU TRAGA BOX Dian Motor Jl Gajah 26 Smg Syrt KTP&KK. Adit 081227770143 * ISUZU * / 2020 / Plat H, Hub : 081228474712 Juke 12 H ors cat istw PT.BFI FINANCE INDONESIA TBK JUAL AGYA G AT,Htm,Mulus,Th`2016 N March 11 H AT htm istw ors Telp.0291-438885 & 082224005546 An.Sendiri,Plat H Banyumanik Panjang 395696-04 Di lelang: Balai Lelang Jba Smg 20941051/396373-03 Terrano kings road 01 H antik PENAWARAN ATAS UNIT: 100 JUTA Nego HUB. 08156506042 QQ AAF Salatiga:ISUZU NQR 71BUS/ Livina X Gear 08 AT ors istw SUZUKI NEX 110 Th`2014,K-6739-MR 2018 /Plat AD, Hub:081228474712 * KIA * 4 Liviva XV 16, 13, 10, 09 H ors istw 396361-03 396353-04 63205315/396368-03 KIA Travello`08, bgs, mulus,siap pakai, 63706655/396351-06 plat solo asli. 081904407788. 30716252/396326-02 124 Gandari tidak membawa pedang tetapi dia memiliki ”Jangan menganggap enteng aku!” ujar Gandari lagi, gerak tipuan agar bisa mencakar wajah Gandari. Masih kuku-kuku dari besi yang tajam. Kuku-kuku besi itu ”Seluruh prajurit Indraprastha kau kerahkan pun tak akan sulit juga. Sebaliknya Gandari malah bisa mencakar Kau tak sempat menjawab pertanyaan itu. Seluruh sangat beracun. bisa mengalahkan aku.” wajahmu berkali-kali. perhatianmu hanya tertuju kepada Gandari. Kau tidak menyangka akan berhadapan dengan Gandari yang Penutup mata Gandari juga berwarna merah. Ini Kau terdiam. Kau merasa sedang berhadapan ”Sebenarnya aku menginginkan Pandawa dan dalam busana serbamerah tampak sangat perkasa. berbeda dari penutup yang dikenakan pada hari-hari dengan raksasa ganas. Korawa bersatu. Berkali-kali aku minta kepada Busana Gandari, menurutmu, lebih menyerupai pakaian biasa. Sejak memutuskan menutup mata dari apa pun Duryodana agar Korawa memberikan apa pun yang perang kerajaan-kerajaan yang memiliki naga terbang. yang terjadi di sekelilingnya, dia lebih sering mengenakan ”Kau gegabah memburuku ke Hastinapura. Ini sarang harus menjadi bagian Pandawa,” kata Gandari, ”Akan penutup mata berwarna putih. Sesekali hijau sesekali kobra. Bukan lobang tikus. Kau bisa mati dengan gam- tetapi Duryodana tak mau. Kata Duryodana, ‘Pandawa itu merah tua. pang di istanaku.” rakus. Pandawa sangat ingin mencaplok Hastinapura menjadi wilayahnya. Pandawa ingin kita menjadi budak- Kau tak yakin sepanjang waktu Gandari menutup Kau tetap diam. Kau sedang mencari cara bagaimana budaknya! Jadi, aku tidak sudi bersatu dengan Pandawa. mata. Ketika sedang sendiri bukan tidak mungkin dia merobohkan Gandari dengan cepat. Lagipula kata Paman Sangkuni, Pandawa cepat atau menatap busana-busana yang ingin dia kenakan. Bukan lambat akan menguasai kita yang makin lama makin tidak mungkin dia membaca tumpukan-tumpukan daun ”Kau pasti berharap aku roboh dengan cepat,” kata lemah. Jadi, sampai kapan pun aku akan melenyapkan lontar tentang cara menghancurkan Pandawa. Bukan Gandari seperti bisa membaca arah pikiranmu, ”Kau Pandawa dan Indraprastha.’” tidak mungkin pada saat bersama Sangkuni merencana- keliru, Dropadi. Ilmu bertempur paling hebat telah kupela- kan apa pun, dia melepas penutup mata. Hanya di jari dari Dewa Perang sehingga seluruh Indraprastha akan ”Sudah jangan banyak bicara!” katamu tak sabar, hadapan Dretarastra dan para Pandawa serta rakyat kesulitan menghadapiku.” ”Serang saja aku. Aku tak takut mati.” Hastinapura, dia berpenutup mata. Tak terpengaruh oleh ucapan Gandari, kau menye- Mendengar tantangan yang tak main-main, Gandari Mengapa pada saat hendak bertempur denganku dia rang musuh bebuyutanmu itu dengan cakar-cakarmu berubah lagi menjadi Antalawa Merah karena merasa tak membuka penutup mata? Mengapa dia tak mengena- yang sangat tajam. Gandari sangat gampang mengelak. lebih leluasa menyerangmu tak sebagai ibu para Korawa. kan penutup mata berwarna putih? Atau jangan-jangan Kau tak bisa mencakar wajahnya. Kau tidak bisa men- Dia terbang tak terlalu tinggi dan lalu meluncur meny- mengenakan penutup mata berwarna hitam atau putih tak cakar tubuhnya. Sebaliknya dengan cepat, Gandari bisa erangmu. Kau masih bisa berkelit. Cakar Gandari memengaruhi apa pun yang dia lakukan? mencakar pipimu. Pipimu tergores cukup dalam. Darah menusuk angin. Sebaliknya kau juga bersiap-siap pun mengucur. melompat setinggi mungkin dan mengarahkan cakar ke Kau yakin Gandari sudah terlatih merasakan apa pun penutup mata Gandari. Kau ingin membuka penutup yang terjadi dengan tanpa mata. Karena itulah, saat ”Kaukira aku menginginkan pertempuran ini,” kata mata Gandari. Bukan agar pertempuran adil, tetapi kau berhadapan denganmu, dia tidak perlu membuka penut- Gandari, ”Sebenarnya tidak. Akan tetapi karena perang ingin mencungkil bola mata Gandari dengan kuku-kuku up mata. Gandari tahu apa pun yang kau lakukan tanpa agung hanya bisa gagal jika aku membunuhmu atau tajammu. harus membelalakkan mata. Karena itu, kau putuskan Indraprastha lenyap, maka kusetujui usulan Sangkuni untuk tak menganggap Gandari sebagai lawan yang untuk membunuhmu dan mengirim wabah ke ”Kaukira aku juga takut mati,” kata Gandari, ”Kalau buta. Kau justru menganggap Gandari akan lebih tang- Indraprastha.” kau tak mati, aku juga tak mati, Dropadi. Kita akan mati guh daripada lawan-lawanmu yang tidak buta. bersama-sama.” Kau tak peduli kepada perkataan Gandari. Apa pun ”Tak perlu kaget!” kata Gandari. alasan Gandari, dia sudah menyulut perang terhadap (Bersambung) ”Aku tak kaget!” Indraprastha dan telah membunuh sekian banyak rakyat- mu yang tak berdosa. Karena itulah, dia layak dibunuh. Tak pelak lagi, kau pun mencoba menggunakan aneka

JUMAT, 29 JANUARI 2021 ”TUAN Abramovich memberikan kesempatan, tapi dia bukan orang paling sabar di dunia.” Liverpool, 26 Januari 2021 (Manajer Liverpool, Juergen Klopp, mengomentari pemilik Chelsea Roman Abramovic soal pemecatan Frank Lampard) LIGA INGGRIS Burnley 3 (Ben Mee 52, Dwight McNeil 76, Chris Wood 79) - Aston Villa 2 (Ollie Watkins 14, Jack Grealish 68) Chelsea 0 - Wolves 0 Brighton 0 - Fulham 0 Everton 1 (James Rodriguez 30) - Leicester City 1 (Youri Tielemans 67) Manchester United 1 (Harry Maguire 64) - Sheffield United 2 (Kean Bryan 23, Oliver Burke 74) Peringkat 10 Besar 19 12 5 2 36-13 41 SM/eveningstandard 1. Man City 20 12 4 4 37-27 40 2. Man United 20 12 3 5 36-22 39 BERI INSTRUKSI : Pelatih anyar Chelsea, Thomas Tuchel (kanan), memberi insruksi kepada anak-anak asuhannya pada pertandingan lanjutan 3. Leicester 20 10 5 5 30-24 35 Premier League lawan Wolverhampton Wanderers, Kamis (28/1). (47) 4. West Ham 19 9 7 3 37-22 34 5. Liverpool 18 9 6 3 33-17 33 TAK KECEWA 6. Tottenham 18 10 3 5 29-22 33 7. Everton 20 8 6 6 33-23 30 LONDON - Debut Thomas Tuchel bersama Seusai laga, Tu- lapangan. 8. Chelsea 20 9 3 8 26-20 30 Chelsea tidak menggembirakan. Menjamu chel mengaku tetap Buktinya, tim asal London ini 9. Arsenal 18 9 2 7 33-21 29 Wolverhampton Wanderers di Stamford merasa senang de- 10. Aston Villa Bridge, Kamis (28/1) dini hari, dalam lanjutan ngan debutnya ber- mencatatkan total 820 umpan sukses Premier League, The Blues bermain imbang sama Chelsea meski dalam laga ini. Jumlah ini merupakan Copa Del Rey tanpa gol. hasil akhir masih be- yang terbanyak dilakukan sebuah tim lum sesuai dengan ekspektasi. di Premier League musim ini. Babak 16 Besar Meski demikian, Tuchel tetap Sementara dari segi pertahanan, ”Saya sangat menikmatinya Rayo Vallecano 1 (Fran Garcia 63) - Barcelona 2 (Lionel Messi puas dengan penampilan anak-anak mereka tampil solid dengan mampu karena saya sangat senang dengan Tak cuma itu, pasukan Tuchel asuhannya. meredam serangan Wolves yang intensitas, sikap, energi, dan kualitas juga mencatat total 433 umpan sepa- 71, Frenkie de Jong 80) dimotori Adama Traore dan Pedro tim. Kami terorganisir dengan baik, njang babak pertama. Ini merupakan Sevilla 3 (Luuk de Jong 20, 33, Ivan Rakitic 38) - Valencia 0 Sejatinya, penampilan Chelsea di Neto.Tim asuhan Nuno Espirito San- banyak merebut bola di sepertiga ter- rekor terbanyak Chelsea di Premier bawah komando Tuchel cukup apik. tocumabisamembuatempattembak- akhir, dan tidak pernah kekurangan League sejak musim 2003/2014 Almeria 0 (5) - Osasuna 0 (4) The Blues lebih dominan dari sisi ansepanjanglaga,tanpaadayangme- intensitas,” ujarTuchel. silam. Jumlah 433 umpan ini juga penguasaan bola dan peluang yang ngarah ke gawang Edouard Mendy. ”Kami mengalami peningkatan menjadi yang terbanyak dicatatkan Coppa Italia didapat. Mereka mencatatkan pen- menit demi menit di babak kedua. tim asuhan Tuchel sejak Mei 2016, guasaan bola mencapai 78,9 persen. Tambahan satu poin ini membuat Saya sangat senang dari segi perfor- ketika tim yang ia tangani kala itu, Perempat Final Angka ini merupakan yang tertinggi Chelsea naik ke peringkat kedelapan ma. Sayangnya, kami tidak bisa men- Borussia Dortmund mencatat 503 Juventus 4 (Alvaro Morata 16pen, Gianluca Frabotta 33, Dejan bagi seorang manajer yang menjalani klasemen sementara Premier cetak gol. Jika kami menjaga perfor- umpan melawan Koeln. debutnya di Premier League. League, menggeser Arsenal, dengan ma kami seperti ini, hasilnya akan Kulusevski 78, Federico Chiesa 90+4) - SPAL 0 nilai sama yakni 30. Sementara itu, datang,” imbuhnya. ”Saya berjalan ke ruang ganti dan Atalanta 3 (Berat Djimsiti 7, Ruslan Malinovsky 37, 57) - Lazio 2 CesarAzpilicuetadankolegatotal Wolverhampton naik ke peringkat 13 Rekor memberi tahu ke semua orang bahwa mencatat 14 kali tembakan, dengan dengan poin 23. Meski baru membesut Chelsea tidak ada ruang untuk kecewa. Tidak (Vedat Muriqi 17, Francesco Acerbi 34) lima di antaranya tepat sasaran. dalam kurang dari 48 jam, pengaruh ada ruang untuk keraguan. Saya pikir, yang diberikan Tuchel kepada skuad kami perlu memperbaiki kualitas Aloysius Reckyardo The Blues sudah terasa dan terlihat di dalam menyelesaikan peluang,” ujar Tembus Timnas pelatih yang membawa PSG lolos ke final Liga Champions 2019-2020. SEMARANG - Atlet triathlon Jateng Aloysius Reckyardo (rtr, H13-47) Merdian menembus Timnas Indonesia yang dipersiapkan untuk Asian Beach Games (ABG) 2021 di Sanya,Tiongkok,April men- Hanik Incar Sepuluh Besar Kejuaraan Dunia Menembak datang. Aloysius berhasil menembus tiga besar dalam seleksi nasionalyangdigelardiJakarta,beberapawaktulalu.AnggotaTNI SOLO - Atlet pelatnas National Motivasinya, mendongkrak posisi dalam melepas tembakan. terus memperbaikinya. Semoga se- itu akan berlomba pada nomor aquathlon (renang dan lari). Paralympic Committee Indonesia pada peringkat dunia menembak di (NPCI) Hanik Puji Astuti mengincar kelas disabilitas SH1 R2 (air rifle) ”Mengelola ego dan emosi me- mua harapan bisa tercapai,” kata- ”Kami memang sudah yakin dari awal, peluang terbesar peringkat sepuluh besar pada kejua- standing. lolos pada Aloysius. Dia memang sangat kuat di renang. Untuk raan dunia menembak yang rencana- mang tidak mudah. Tapi saya akan nya.(D11-47) lari memang masih perlu ditingkatkan lagi agar lebih maksimal. nya digelar di Dubai, 14-27 Maret ”Saya mengincar peringkat sepu- Kami akan berusaha membantu persiapan Aloysius agar bisa mendatang. Petembak yang bernaung luh besar pada kejuaraan di Dubai SM/Setyo Wiyono berbicara banyak di ABG nanti,” tutur Ketua Umum Pengprov di bawah NPCI Surakarta tersebut nanti. Sebab ajang itu menjadi bagian Federasi Traithlon Indonesia (FTI) Jateng Iik Suryati Azizah di terus mengasah kemampuannya rangkaian road to Tokyo 2021,” INCAR TARGET : Petembak pelatnas National Paralympic Committee Semarang, Kamis (28/1). dalam training camp (TC) pelatnas ujarnya. Indonesia (NPCI) Hanik Puji Astuti bersiap mengicar target dalam train- proyeksi Paralympic Games Tokyo Peluang Terbuka Bagi Iik, keberhasilan ini menunjukkan Jateng punya poten- 2021. ing camp (TC) di Hartono Trade Center Solo Baru, pekan lalu. (47) si cukup besar pada cabang triathlon, duathlon, dan aquathlon Pelatih pelatnas menembak NPCI yang menjadi bagian dari FTI. Karena itu, pihaknya akan lebih ”Perhitungan secara manual, skor Saridi mengungkapkan, peluang gencar melakukan sosialisasi dan mengenalkan olahraga ini saya dalam latihan rutin rata-rata 594- Hanik untuk menembus sepuluh kepada masyarakat, terutama kalangan pelajar. 595 poin untuk 60 butir peluru. Tapi besar cukup terbuka. Bahkan jika beberapa hari lalu, bisa mencapai 598- selalu konsisten menjaga ketenangan Jateng pada seleksi nasional tim ABG mewakilkan empat 599 poin. Saya akan terus berusaha dan ketajaman bidikan seperti dalam atlet. Sayang, Aldi Naila Sukma, Syifaí Jagadnata, dan Shelma meningkatkan,” kata Hanik. latihan, dia memprediksi, atlet berkur- Aisya gagal. si roda itu mampu menembus babak Atlet yang kini menempuh studi final di Dubai. ”Untuk saat ini, atlet triathlon Jateng difokuskan untuk psikologi di Universitas Muhamma- berlatih di Jepara. Secara infrastruktur sangat mendukung untuk diyah Surakarta (UMS) tersebut, kini ”Hanik dan Bolo, punya peluang bisa berlatih dengan berenang di laut, berlari di pantai, serta ditempa dalam TC pelatnas bersama masuk final. Teknik dan posisi kenya- bersepeda di kawasan pantai Jepara. Kami optimistis olahraga tiga petembak lain. manannya dalam menembak terus ini semakin berkembang dan banyak atlet muda muncul,” kata diperbaiki. Selain itu, mereka harus Iik yang juga dosen Politeknik BumiAkpelni itu. Rekannya sesama itu adalah Bolo bisa mengelola emosi,” tutur Saridi Triyanto (Sragen) untuk kelas disabil- yang juga anggota Grup 2 Kopassus Iik mengungkapkan sebenarnya banyak atlet triathlon itas SH2 R5 prone, Ratmini (Sra- Kandangmenjangan Kartasura itu. Jateng yang berprestasi. Tetapi rata-rata masih di bawah 17 gen/SH2 R4 standing) dan Ahmad tahun yang seringkali tidak memenuhi kualifikasi dalam sejum- Ridwan (Papua/SH1 P1). Hanik mengakui, dia masih terus lah event nasional maupun internasional. Pembibitan sejak berusaha mengendalikan psikologis- kecil, dilakukan sebagai upaya untuk bisa mengoptimalkan Hanik yang telah mengantongi nya, terutama saat menghadapi potensi sejak dini. tiket Paralympic 2021, bersemangat kejuaraan. Sebab, konsentrasi penuh untuk mencapai performa lebih baik. terhadap sasaran sangat dibutuhkan ”Untuk Aloysius segera menjalani pemusatan latihan di Jakarta. Semoga saja semua berjalan lancar dan sesuai dengan rencana. Kesempatan ini harus dimanfaatkan sebaik mungkin,” tandasnya.(H85,H32-47) RUMAH DIJUAL RUMAH DIJUAL RUMAH DIJUAL RUMAH DIJUAL RUMAH KONTRAK TANAH DIJUAL TANAH DIJUAL JUAL RMH HM Jl.Pleburan IV No.1 JUAL RUMAH SHM LT.175,LB.100. 3RHM Ltb450m Jl.JatiRy&Ltb 125m Jl JUAL RUMAH HM Jl.Ngesrep Brt III/4 DIKONTRAKKAN RMH 2LT,4KT,2KM Tnh SHM 250m2 .pingr jl ry untung Di Salatiga: Jual TP TNH HM Siap Bgn Smg,Ls.190m2,HM,TP,H:0811270416 3KT,Telp,2200Wt,PAM,Pinggir Jalan Mranti Cck u Ush &Ltb 135mDuta Bkt LT.115m,3KT,2KM,Carport,2200Wt Tempat Strategis,Nyaman,Jl.Kanfer suropati.dkt (smk palapa/BCA/MALL 723m2 lok.hunian Bgs Merdeka Sel. Lingk.Aman,Bebas Banjir,Pusat Kota, mas Bmnk 1M SiapPake.08179503935 PAM,08122911515 & 08122859899 Utara I/194 Perum Banyumanik Smg BSB/UNIKA).sgt stratgis.btl2 super Hub Budi : 0816666499 Harga Nego 396032-02 Dekat Bandara,Stasiun KA,Tugu Muda, Hub:081325544488 & 082138157788 istmw skl. 0811.81.7740 Jl.Bima 1 Indraprasta Semarang 396393-03 396354-03 396395-03 Hub:081290694366 396211-04 50071821/396376-04 Dijual rumah dijln Jatiluhur no12 rt05 JL RMH TINGKAT HM.LT.36Om,LB45Om Tnh shmp 240m2 di wonolopo mijen. 396365-06 rw03 Kel Ngesrep Banyumanik luas +/- TenggerTimur 19 Smg*O8139O88OOO5 DIKNTRKN Rmh 2Lt.Jl.Lebdosari Smg JUAL:TANAH HARGA DIBAWAH NJOP lingkg perumh. rmh baru2 bagus skl. 820m2 SHM. hub wa : 081326084681 4KT(AC),3KM,1KP,4400W,PAM+Smr Bukit Djarum(Bukitsari)+/-1050, 08122.8000.60 JL RMH TKT Jl.Ngesrep Barat 6 77197064/396324-02 Carport.08122911515/08122859899 Jl.Bukit Bentoel (Bukitsari) (Perum Griya Bukit Mas) Bukit 73714849/396349-03 +/-2500. Hub:0819 1577 8888 50071821/396375-03 Tulip 20 Smg.LT 180M2,LB.325M2 Dijual :Rmh HM LT +/- 190m2 LB +/- 396355-03 T.0812 5262 7846-0877 8917 6300 Ruko 3 plong Ls.+-216m2 SHM,IMB, 203 m2 Semarang Brt. 081225012307 1TT29A21/396388-04 Kepepet BU, HM 1.600m jln raya PBB Jl.Elang Ry no8 rt07 rw 03 Mang Dikontrkn Rmh+Perabot Jl.Gayamsari Sumowono, dkt psr Sumowono. Hub 1TT28A21/396344-04 unharjo Tembalang.wa 081326084681 396347-02 V Smg.4KT,Carport,Hp:081358728280 JUAL TNH (MURAH) di Genuk jl Kapas 08122804162 Asal g rugi lsg di lepas Utara lt 720 m2 (lbr dpn 28M) hadap DIJUAL RUMAH Strategis (SHM)Jln. 73714849/396348-03 *R*URUMMAAHHKKONOTNRATKR*A*K 396212-02 utara & selatan Hrg 600jt dibawah 396374-03 Abdulrahmansaleh No.498,LT.225.LB NJOP. Kurniawan: 081642 55191 175.5KT.3KM.2.5m hub08122554588 JUAL RUMAH BARU 36/65 (195Jt) & Kontrak/Jual Rmh PURI ANJASMORO ** TTAANNAHADHIJUDAILJU**AL JUAL:TANAH HM Di Jln Raya Ngaliyan 45/120 (350Jt),Fasilitas:Kolam Renang LT.224m/LB.200m.Hp:085105152535 396323-04 L3216m&10.267m,dptHoek,sblh ayam 396360-03 Lok.Ngaliyan Smg.Hub:081225406007 TANAH HM Lt.1393m2 DiPatemon penyetsuroboyo.hp/wa:085727700000 396259-02 UNNES Semarang.Hub:O851OO2O4O5O 396215-03 396310-03 77197064/396325-02

JUMAT, 29 JANUARI 2021 Jumlah... Laju deformasi cenderung landai,” kata ”Kami juga membuat posko kese- SM/Dananjoyo Kusumo Kepala Badan Geologi Kementerian hatan di barak Purwobinangun, teknisnya (Sambungan Hal 1) ESDM, Eko Budi Lelono, Kamis (28/1). sama seperti pengungsian di Glagaharjo MENUNGGU KABAR: Sejumlah pengungsi menunggu kabar perkembangan kondisi Gunung ”Ada penambahan jumlah pengungsi dulu. Rencananya akan ada pendampin- Merapi di titik kumpul sementara SD Sanjaya Tritis, Pakem, Sleman, Kamis (28/1). Warga Turgo di Desa Tegalmulyo setelah erupsi berkali- Sebagaimana diketahui, Merapi me- gan psikologis,” ujar Joko. lereng Gunung Merapi melakukan evakuasi ke barak pengungsian Purwobinangun pasca terjadi kali. Kami mencatat ada 118 warga yang masuki fase erupsi efusif sejak 4 Januari Kesulitan Pakan mengungsi. Biasanya hanya 70-90 2021. erupsi yang mengarah ke barat daya hulu sungai Krasak.(24) orang,” kata Kabid 2 Bidang Kedaruratan Aktivitas Merapi berupa hujan abu, dan Logistik BPBD Klaten, Sri Yuwana Hingga saat ini, Merapi sudah melun- membawa dampak buruk bagi masyara- Jadi... memiliki sejarah tersendiri. Syahdan, salah satu Harus Yulianta, Kamis (28/1). curkan 95 kali awan panas guguran. Jarak kat, terutama para peternak di Boyolali. penyebar agama Islam di Lasem adalah Sultan Di Klaten, ada 3 desa yang masuk Ka- luncur paling jauh 3 km, Rabu (27/1) siang. Terlebih, hujan abu kembali mengguyur, (Sambungan Hal 1) Mahmud dari Minangkabau. Menurut legenda di wasan Rawan Bencana (KRB) III Merapi, Pascarentetan awan panas, beberapa Kamis (28/1) siang. Dia mengaku butuh perjuangan panjang untuk Lasem dan sekitarnya, Sultan Mahmud mening- yakni Desa Balerante, Sidorejo dan wilayah di Boyolali diguyur hujan abu bisa menorehkan ayat-ayat Al-Qur'an di jendela galkan kerajaan untuk menimba ilmu agama Islam. Tegalmulyo. bercampur pasir. Peternak di sejumlah desa di lereng Museum Islam Nusantara Lasem itu. Dari sejak Untuk Balerante ada Dukuh Merapi sisi timur, seperti Desa Clunthang, muncul ide membuat jendela bertuliskan ayat ayat Namun, kapal yang ditumpangi Sultan Sambungrejo, Ngipiksari, Gondang, dan Menurut Eko, itu adalah peristiwa Sruni, Sangup, dan Desa Mriyan, Keca- Al-Qur'an, panitia terlebih dahulu berkonsultasi Mahmud dihempas badai. Saat terombang-amb- Sukorejo. Sementara di Desa Tegalmulyo, yang wajar mengingat material halus pro- matan Musuk kesulitan pakan ternak. dengan ulama-ulama di Lasem. Setelah disetujui, ing ombak, Sunan Bonang menyelamatkan Sultan ada Dukuh Canguk, Sumur, dan Pajegan. duk erupsi dapat terbawa angin. Erupsi panitia harus menyusun teknis pembuatannya. Mahmud beserta kitab Al-Qur'an. Sultan Mahmud Sejak awal status Merapi meningkat yang kini berlangsung, merupakan tipe Sebab selain memenuhi rumah, abu Harus Bersuci kemudian berguru kepada Sunan Bonang hingga ke level III atau Siaga, baru warga Desa Merapi. Jenis erupsi yang menjadi ciri juga mengenai tanaman di ladang. Pertama-tama, panitia harus memastikan akhir hayatnya. Sultan Mahmud juga dimakamkan Balerante dan Tegalmulyo yang men- khas Merapi ini ditandai dengan pertum- pengukir ayat-ayat Al-Qur'an dalam keadaan di Jejeruk, tak jauh dari kediaman Sunan Bonang di gungsi. Warga Sidorejo belum mengung- buhan kubah lava, berlanjut pada kejadian Rumput dipenuhi abu vulkanik sudah bersuci. Desa Bonang, Kecamatan Lasem saat ini. si, meski sudah disiapkan pengungsian guguran lava, dan awan panas guguran. sehingga tak bisa langsung diberikan ke ''Pengukir jendela ini tentu juga harus berbeda sementara di GOR Kalimosodo. ternak. Jika dipaksakan, ternak bisa sakit. dari pengukir biasa. Pengukir jendela kayu ini wajib ''Empat keturunan Sultan Mahmud di kemudi- ”Meskimasihbanyakwargayangbelum ”Aktivitas vulkanik Merapi terus naik dalam keadaan suci. Kalau sudah batal dari suci, an hari menjadi ulama besar Lasem. Mereka mengungsi, namun mereka siap turun bila sejak Oktober 2020 sehingga status men- ”Rumput harus dikibas-kibaskan agar pengukirwajibkembalibersuci.Karenaitu,penger- adalah keluarga Mbah Maksum, Mbah Cholil sewaktu-waktu kondisi Merapi memba- jadi level Siaga pada 5 November 2020. bersih dari abu vulkanik,” ujar Sulasto (50) jaan ukiran itu memakan waktu dan kesabaran (keduanya dikenal sebagai pendiri Nahdlatul hayakan. Warga sudah terlatih evakuasi Dua bulan kemudian, tepatnya 4 Januari salah satu peternak sapi. lebih,'' jelas dia. Ulama-Red), Mbah Masduqi, dan Mbah Maskuri. mandiri, kendaraan siap di tepi jalan,” kata 2021, Merapi akhirnya erupsi berupa Setelah itu, jendela juga harus diperiksa oleh Untuk menghormati Sultan Mahmud, kami meng- Haris. efusif yang ditandai munculnya api diam di Peternak di Desa Clunthang, Keca- panitia khusus. \"Satu per satu huruf yang gunakan rumah gadang sebagai ciri Museum Untuk Desa Balerante, jumlah pen- Lava1997,” ungkap Eko. matan Musuk lebih kesulitan. Sebab hujan ditorehkan juga tidak boleh salah. Kami membuat Islam Nusantara Lasem,'' kata dia. gungsi masih sama, yakni 227 orang, abu lebih lengket di rumput. Akibatnya, tim khusus untuk peneliti hasil ukiran. Sehingga yang terdiri atas anak-anak, balita, dan Meski awan panas meluncur hingga 3 rumput agak sulit dibersihkan. Tidak bisa sekitar delapan bulan pembangunan ini, baru 15 Pembangunan Museum Islam Nusantara lansia. Jumlah ternak yang diungsikan km dari puncak, status Merapi masih di- hanya dikibaskan saja. juz yang bisa dipasang,'' ungkapnya. Lasem itu menggunakan anggaran Masjid Jami' 114 ekor di kandang komunal Dukuh pertahankan di level Siaga. Sebab, luncu- Haji Muid, sapaan akrabnya, juga mengata- Lasem, bantuan Gubernur Jawa Tengah Ganjar Tegalweru, Balerante. ran itu masih berada dalam jarak re- ”Seharusnya dicuci dengan air. kan, bagian yang tak kalah rumit adalah polesan Pranowo, dan anggota DPRD asal Lasem Abdol Sementara itu, warga lereng Merapi komendasi bahaya yang ditetapkan BPP- Namun sumber air juga sudah terkena akhir jendela. Azis (Gus Azis). masih beraktivitas seperti biasa. Mereka TKG, yakni maksimal 5 km dari puncak. abu vulkanik,” ungkap Boim (43), warga ''Termasuk pewarnaan juga butuh ekstrahati- ke ladang dan mengurus ternak. Pasar Dukuh Gondhang, Desa Clunthang. hati. Kami ingin warna terbaik dengan ayat-ayat Total anggaran yang sudah terserap untuk Butuh di perbatasan Klaten-Cangkringan Volume total kubah lava 180.000 suci terlihat menonjol untuk setiap jendela yang ter- bangunan diperkirakan mencapai Rp 3,5 miliar. Sleman juga masih ramai ibu-ibu yang meter kubik dengan laju pertumbuhan Untuk itu, pihaknya meminta jajaran pasang,'' kata dia. berbelanja. 11.000 meter kubik/hari. terkait memberikan bantuan air bersih. Dia menyebut, untuk pembuatan jendela \"Rp 2,5 miliar di antaranya berasal dari Awan Panas Berkurang Selain untuk mencuci rumput pakan ter- bertuliskan ayat-ayat Al-Qur'an, panitia membuka Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo dan Gus Di sisi lainnya, awan panas guguran Sementara itu, 153 warga Dusun nak, juga untuk mencukupi kebutuhan air kesempatan bagi warga yang ingin berdonasi. Azis. Sisanya, panitia mencarikan,'' jelas dia. Merapi turun drastis. Badan Penyelidikan Turgo, Purwobinangun, Pakem, Sleman bersih bagi warga. ''Satu jendela biaya pembuatannya Rp 3 juta. dan Pengembangan Teknologi Kebenca- masih bertahan di barak. Sejumlah fasili- Kami berencana membuka donasi dari masyara- Muid mengatakan, masih banyak pekerjaan naan Geologi (BPPTKG) hanya mela- tas seperti dapur umum dan pos kese- Bagi masyarakat yang mampu, tidak kat yang ingin menyumbang. Namanya nanti akan yang harus dilakukan panitia hingga pembangun- porkan satu kali awan panas, pukul 10.13 hatan telah disediakan. Mereka diung- masalah karena bisa membeli air dari pen- dituliskan sebagai pendonasi jendela bertuliskan an Museum Islam Nusantara Lasem rampung. WIB dengan durasi 175 detik. sikan ke Barak Watuadeg Purwobinangun jual keliling. Mereka juga bisa membeli ayat Al-Qur'an,'' kata dia. Sama seperti sebelumnya, awan sejak Rabu (27/1) sore. pakan ternak dari Kecamatan Tulung, Ka- Selain jendela unik, pemilihan arsitektur rumah \"Kalau bangunan, kita mungkin juga butuh lif panas juga mengarah ke barat daya di bupaten Klaten. ”Namun bagi warga tak gadang sebagai bentuk utama Museum Islam untuk pengunjung yang sudah sepuh. Namun hulu Sungai Krasak dan Boyong. Untuk memastikan kesehatan pen- mampu seperti kami, ya sebisa mungkin Nusantara Lasem itu, menurut Haji Muid, juga belum tahu nanti pendanaannya bagaimana,'' Estimasi jarak luncurnya 2 km. Fre- gungsi dan sukarelawan yang bertugas di mencuci rumput dengan air yang ada.” ungkapnya. kuensi awan panas itu berkurang signifi- barak, Dinas Kesehatan (Dinkes) Sleman kan dibanding data, Rabu (27/1) yang menggelar swab antigen. Jika didapati Kasi Logistik PMI Cabang Boyolali Takmir Masjid Jami' Lasem itu mengatakan, mencatat 52 kali luncuran awan panas. ada yang positif Covid-19, akan diisolasi Teguh Widodo menjelaskan, pihaknya kehadiran Museum Islam Nusantara Lasem itu Meski demikian, aktivitas Merapi 14 hari. Apabila bergejala, maka ditindak- mengirimkan 8.000 masker dan vitamin diharapkan semakin memperkaya khazanah sampai sekarang masih tinggi. lanjuti dengan tes PCR. bagi warga terdampak hujan abu Merapi budaya Lasem dan Jawa Tengah. Di sekitar Masjid ”Data seismik masih didominasi di Kecamatan Selo, Cepogo, Tamansari, Jami' Lasem juga banyak dikunjungi jamaah untuk kegempaan karena aktivitas guguran. ”Untuk tempat isolasi, disiapkan dan Musuk. ziarah Mbah Sambu, Mbah Maksum, dan bebera- pihak kelurahan, misal di balai desa. Kalau pa kiai lainnya. (Mulyanto Ari Wibowo-41) tidak ada tempat, bisa ditampung di Badan Penanggulangan Bencana Asrama Haji,” kata Kepala Dinkes Sleman Daerah (BPBD) Boyolali bersama suka- Joko Hastaryo. relawan melakukan penyemprotan dan pembersihan abu vulkanik di Kawasan Petugas juga rutin mengecek kondisi Rawan Bencana (KRB) II di Kecamatan pengungsi. Setiap hari disiagakan 1 dok- Musuk dan Cepogo. Penyemprotan ter dan 2 perawat di tempat evakuasi. dilakukan di jalan- jalan utama. Sejak hari pertama pengungsian, petugas Dinkes dan Puskesmas Pakem sudah dili- ”Kami juga memberikan bantuan batkan. masker bagi warga,” ujar Kabid Keda- ruratan BPBD Boyolali Kurniawan Fajar Prasetyo. (F5,J1,G10-41) Penerima... dan Pilkada yang menuai pro-kontra dari naldandaerahjugamenjadipolemik.Ada masyarakat dan elite partai politik. Salah yang mendukung dan ada yang menolak (Sambungan Hal 1) satunya, pelaksanaan Pilkada Serentak keras. 2024 yang diatur dalam draf tersebut. Pemberlakuan berbagai sanksi itu Anggota Komisi II DPR dari PDIP, bisa diterapkan bila sudah ada putusan Salah satu yang dipersoalkan adalah Junimart Girsang mengaku tidak setuju pengadilan yang berkekuatan hukum aturan baru terkait pelaksanaan pilkada dengan usulan tersebut. Menurutnya, seti- tetap. Sebelumnya, UU Nomor 7 Tahun serentak yang dinormalisasi dan diadakan ap orang berhak maju menjadi peserta 2017 tentang Pemilu hanya mengatur pada 2022 atau 2023. pemilu sepanjang pengadilan tidak men- sanksi bagi partai politik berupa larangan cabut hak politiknya. ”Sepanjang peng- mengajukan calon presiden pada periode Aturan tersebut tidak ada dalam UU adilan tidak memutuskan siapapun setiap berikutnya bila menerima mahar terkait Pemilu dan Pilkada sebelumnya. Dalam orang yang tidak dicabut hak politiknya di pencalonan presiden. UU No 10 Tahun 2016 tentang Pilkada, pengadilan maka dia berhak untuk maju,” pilkada 2022 dan 2023 akan dilakukan kata Junimart. Mahar politik kerap terdengar, serentak pada 2024. namun belum pernah ada yang dibuk- Pendapat yang berlawanan turut tikan. Terakhir, ada tudingan mahar poli- Beberapa fraksi menegaskan, peno- disampaikanolehanggotaKomisiIIDPR tik dengan nilai Rp 1 triliun dari Sandiaga lakan usulan pilkada digelar pada 2022 Fraksi PKB Luqman Hakim. Luqman Uno yang dikemukakan pada detik-detik dan 2023. PDIP dan PPP menyatakan menilai, HTI patut disetarakan dengan akhir pendaftaran kandidat Pilpres 2019 menolak pilkada 2022 dan 2023 sesuai eks anggota Partai Komunis Indonesia oleh politikus Partai DemokratAndiArief draf RUU Pemilu. Mereka sepakat pilka- (PKI) yang selama ini sudah dilarang di akun Twitter pribadinya. da tetap digelar serentak 2024. dalam UU Pemilu. Andi menyebut, mahar itu diduga ”Saya pikir di draf RUU Pemilu be- ”Tujuan politik HTI sama persis diberikan Sandi ke PKS dan PAN agar lum tentu dibahas dan kami Fraksi PPP dengan komunisme, yakni menciptakan dapat maju sebagai cawapres Prabowo berpendapat bahwa RUU Pemilu belum kekuasaan politik internasional yang akan Subianto. Dugaan mahar politik itu relevan untuk diubah,” kata politikus PPP merobohkan bangunan negara-bangsa,” diproses Bawaslu, namun dihentikan Nurhayati Monoarfa. Begitu pula Ketua kata Luqman, Rabu (27/1). karena saksi tak memenuhi dua kali DPP PDI Perjuangan Djarot Syaiful pemanggilan. Hidayat yang menyatakan, pilkada tak Selain itu, poin lain yang menuai perlu digelar pada 2022 atau 2023. polemik terkait draf RUU Pemilu yakni Peneliti dari Perkumpulan untuk soal ambang batas pencalonan presiden. Pemilu dan Demokrasi (Perludem) Fadli Menurutnya, pilkada serentak tetap RUU Pemilu tetap mencantumkan Ramadhanil menilai, jika sanksi mahar harus dilaksanakan pada 2024 bersamaan ambang batas pencalonan presiden (pres- politik yang diatur dalam UU No 10 dengan pemilihan legislatif dan presiden. idential threshold) 20 persen. Angka ini Tahun 2018 tentang Pilkada diterapkan, tak berubah dari ketentuan UU No. 7 maka akan mengakibatkan efek jera. ”Sebaiknya pilkada serentak tetap Tahun 2017 tentang Pemilu. Namun sanksi belum pernah diterapkan diadakan pada 2024. Hal ini sesuai desain secara maksimal. konsolidasi Pemerintahan Pusat dan dae- Angka itu lantas ditolak dan didu- rah,” ujar Djarot. kung oleh beberapa pihak. Kepala Badan ”Mahar politik itu seperti kentut, Komunikasi Strategis DPP Partai baunya dirasakan, tetapi tidak tahu dari Meskidemikian,banyakfraksidipar- Demokrat Herzaky Mahendra menjadi mana. Itu seperti kasus suap, pelaku dan lemen yang mendukung usulan agar salah satu pihak yang menolak usulan penerima sama-sama tidak mau lapor pilkada tetap digelar pada 2022 dan 2023 tersebut. Putra mengusulkan ambang karena saling menguntungkan,” ujar berdasarkan draf RUU Pemilu. Fraksi batas pencalonan presiden turun menjadi Fadli di Jakarta, Rabu (17/1). yang mendukung adalah Nasdem, 0 persen. Golkar hingga Demokrat. Dia mengatakan, beberapa kali ter- Ia menerangkan, penurunan presi- dengar isu para pasangan calon harus Bahkan, Wakil Gubernur DKI Jakar- dential threshold menjadi 0 persen akan memberikan mahar politik jika ingin ta Ahmad Riza Patria berharap gelaran membuat masyarakat memiliki lebih diusung oleh partai tertentu.Melihat pemilihan pilkada dilaksanakan pada banyak pilihan calon pemimpin. dampak dari mahar politik sangat men- 2022. ”Tetapi kalau kita lihat periodisasi- gerikan, terutama terkait Pilpres, karena nya, itu harusnya pada 2020 dan 2019 Ketua Harian DPP Partai Gerindra itu pemberian sanksi kepada pelaku sudah ada pilkada. Idealnya nanti gelom- Sufmi DascoAhmad mengaku tak mem- mahar politik sangat penting. bang kedua 2022,” kata Riza. persoalkan bila ambang batas pemilu Pro-kontra menjadi 20 persen atau berapa pun. Tak hanya soal jadwal pilkada, salah Di sisi lain, banyak draf RUU Pemilu satu poin dalam draf RUU Pemilu, yakni Dascomengatakan, Gerindramener- pelarangan eks anggota Hizbut Tahrir ima dan ikut ambang batas presiden yang Indonesia (HTI) untuk mencalonkan diri diputuskan. (ans,cnn ind-41) menjadi peserta pemilihan pemilu nasio- Refocusing... memberikan lampu hijau. Sebab semua itu rut Sukirman, pembangunan daerah demi percepatan penanganan Covid-19. bisa maksimal. Dampak lain, seperti (Sambungan Hal 1) ekonomi, bisa dijalankan lagi secara ”Tahun kemarin anggaran juga refo- bersama. Kita juga belum tahu kapan dosis cusing. Maka kalau sekarang masih vaksin yang ada benar-benar cukup bagi membutuhkan penanganan Covid-19, ”Program-program yang sudah ter- masyarakat Jawa Tengah,” katanya. saya kira harus kita bantu. Pokoknya tuang dalam rencana pembangunan prioritas demi tuntasnya penyelesaian jangka menengah daerah (RPJMD), Atas dasar itu, jika harus refocusing Covid-19,” tandasnya. akan lebih fokus lagi dan maksimal,” anggaran untuk vaksinasi, pihaknya siap tandasnya. (H81-41) Jika pandemi Covid-19 usai, menu-

JUMAT, 29 JANUARI 2021 Ramai Hoaks Vaksin, Jateng Siap Vaksinasi Tahap Kedua Masyarakat Diminta Cek-Ricek KAJEN - Masyarakat di Kabupaten Pekalongan diminta mengecek kembali kebenaran informasi, terkait maraknya hoaks tentang vaksin Covid-19. Hal tersebut penting agar program pemerin- tah yang saat ini tengah menggalakkan vaksinisasi berjalan lancar. SEMARANG - Jatenhg segera menyiapkan ”Hari ini kami selesai divaksin, mulai. Rencananya kan untuk tenaga dan Alhamdulillah semua berjalan kesehatan awalnya selesai perte- ”Vaksin ini menjadi salah satu upaya vaksinasi tahap kedua, setelah vaksinasi lancar. Sekaligus hari ini menandai ngahan Februari, tapi ini kami minta bahwa target kami yang pertama dipercepat. Untuk vaksinasi tahap paling efektif untuk mengatasi pandemi untuk tenaga kesehatan diselesaikan pertama mungkin pelaksanaannya hari ini semuanya,” kata Ganjar. setelah itu,” imbuh Ganjar. Covid-19 yang masih terus berlangsung. gelombang pertama terhadap tenaga ”Kalau tenaga kesehatan sudah, Yuliyanto menambahkan jum- Vaksinasi tersebut, dilaksanakan untuk maka nanti kita bisa masuk tahap lah pelayan publik tersebut cukup selanjutnya. Alhamdulillah hari ini banyak. Namun sampai saat ini, SM/Siti Masithoh melengkapi upaya pencegahan penyakit selain kesehatan selesai hari ini. saya, Wagub, Kapolda, Pangdam, pihaknya masih menunggu kiriman memakai masker, mencuci tangan, menjaga Kajati, wakil ketua DPRD, ketua vaksin dari Pemerintah Pusat. Darno jarak dan menghindari kerumunan,” kata Gelombang dua dipersiapkan Tenaga kesehatan di Jateng, IDI, PPRI dan tokoh agama tokoh untuk petugas pelayanan publik menurut dia, memang menjadi prior- masyarakat sudah divaksin dosis ”Vaksin yang sudah ada baru Kapolres Pekalongan,AKBP Darno. meliputi anggota TNI/Polri, ASN, itas utama vaksinasi tahap pertama kedua dan semuanya berjalan baik. untuk tenaga kesehatan, sekitar 167 pegawai bandara, pegawai Ke- itu. Setelah tenaga kesehatan, gelom- Mudah-mudahan, nanti masyarakat ribuan. Selebihnya belum, jadi Dikatakan, sejak tiba beberapa waktu lalu sejumlah pimpinan daerah menag seperti penghulu dan petu- bang kedua yang akan divaksin di segera mengikuti,” ucapnya. kami masih menunggu ini. Paling gas pelayan publik lainnya. Jateng adalah pelayan publik. Tunggu Kiriman awal pertengahan Februari,” kata sudah melakukan vaksin dan hasilnya tetap sehat. Adanya informasi hoaks dia. Dikatakan, jumlah masyarakat ”Kami sudah sepakat dengan PadakesempatantersebutGuber- Setelah tenaga kesehatan, maka Jateng yang akan divasin sebanyak yang akhir-akhir ini berkembang bisa merugikan diri sendiri atau masyarakat, seluruh kabupaten/kota bahwa nur Jateng, Ganjar Pranowo divaksin yang akan divaksin berikutnya 24 jutaan. Semuanya terbagi dalam untuk vaksinasi tenaga kesehatan dosis kedua di RSUD Tugurejo adalah pelayanan publik yakni beberapa tahapan vaksinasi. lantaran menutupi informasi-informasi valid dari sumber resmi. diusahakan selesai pada Kamis Semarang. Tak hanya Ganjar, hadir anggota TNI/Polri, ASN, pegawai (28/1).Tinggal nanti yang kemarin- pula dalam vaksinasi dosis kedua itu, bandara, pegawai kemenag seperti ”24 juta itu termasuk tenaga ”Tolong jangan sebar hoaks yang akan memperkeruh keadaan dan kemarin tertunda karena kondisi Wakil Gubernur Jateng, Taj Yasin penghulu dan petugas pelayan pub- kesehatan, pelayan publik, lansia dan belum memungkinkam, itu satu Maimoen, Kapolda Jateng, Pangdam lik lainnya. masyarakat umum lainnya. Nanti menimbulkan keresahan di masyarakat. Saya mengingatkan kepada dua hari ke depan harus selesai IV Diponegoro, Kajati Jateng, Wakil akan mendapat giliran sesuai taha- semuanya,” kata Kepala Dinas Ketua DPRD Jateng, Kanwil Keme- ”Sehabis ini langsung kami pan berikutnya,” kata dia.(ekd-45) masyarakat untuk bijak dalam menggunakan media sosial. Terutama di Kesehatan Jateng, Yulianto Prabo- nag, Ketua IDI Jateng, Ketua PPRI wo usai vaksinasi dosis kedua di Jateng, serta tokoh agama dan tokoh tengah pandemi virus korona. Hendaknya masyarakat tidak memposting RSUD Tugurejo, kemarin. masyarakat lainnya. status atau informasi yang belum tentu kebenarannya,” ujarnya. Dirinya mengajak, masyarakat agar lebih bijak bermedia sosial. Jangan sampai asal posting informasi atau berita yang belum jelas sumber dan kebenarannya. ”Setop hoaks, setop di tangan Anda, jangan dise- barkan. Mari lawan dan perangi hoaks,” kata Kapolres. ”Apabila menyebarkan baik itu gambar, tulisan atau video yang tidak jelas sumber dan kebenarannya maka akan kami tindak dan jerat dengan UU ITE. Kami akan terus melakukan patroli cyber untuk mencegah beri- ta-berita hoaks agar tidak meresahkan masyarakat. (H79-45) Alat PCR Belum SM/ Bayu Setiawan Berfungsi Maksimal VAKSINASI COVID-19 : Sejumlah tenaga kesehatan di Puskesmas Banjarharjo, Kabupaten Brebes divaksin Covid-19, Kamis (28/1). (45) BLORA - Gara-gara kurangnya tenaga kesehatan, alat swab PCR Ribuan Tenaga Kesehatan Divaksin Covid-19 milik Pemkab Blora yang sudah milik Blora sejak 5 Januari hingga saat ini belum bisa berfungsi maksimal. Pihak Dinas Kesehatan (Dinkes) Blora berharap segera ada penambahan petugas. Plt Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Blora, dokter Heny Indrianti, membenarkan informasi tersebut. ”Semua itu karena jumlah petugas analis hanya 3 orang. Semoga segera ada penambahan petugas kesehatan.” Seperti diketahui, sejak 5 Januari, Blora telah memiliki alat PCR sendiri yang dioperasionalkan di Labkesda Blora. Alat itu diharapkan dapat mempercepat dalam menentukan hasil swab PCR warga Blora. Pasalnya selama ini untuk mengetahui hasil swab harus menunggu lama karena harus dikirim ke Solo. Heny menambahkan, kapasitas alat PCR itu sekitar 50 sampel seti- ap harinya dan izin dari Kemenkes RI pun sudah turun pada 4 Januari. Sementara itu, jumlah kasus Covid-19 di Blora hingga saat ini terus bertambah. Berdasarkan data monitoring data Covid -19 Kabupaten Blora per Rabu (27/01) pukul 12.17, jumlah penderita mencapai angka 4.051 orang. Dari jumlah itu, 3.571 di antaranya sembuh dan 188 orang meninggal dunia. Sementara itu yang menjalani isolasi mandiri sebanyak 270 orang dan yang menjalani perawatan di rumah sakit sebanyak 22 orang. (ud-45) BREBES - Ribuan tenaga kesehatan di (25/1) di RSUD Brebes. Selanjutnya, Sebelum divaksinasi Covid-19, kata dia, Kabupaten Brebes, secara serentak mulai keesokan harinya atau Selasa (26/1), mereka harus mengikuti berbagai tahapan. divaksin Covid-19, Kamis (28/1). Pada hari dilakukan sosialisasi vaksinasi lintas sektor Tahap pertama yakni registrasi atau pendaf- pertama, Dinas Kesehatan Kabupaten tingkat kabupaten. Setelah itu, vaksin didis- taran. Sebelum mendaftar, mereka akan dicek Brebes menargetkan capaian antara 80-90 tribusikan ke puskesmas atau fasilitas kese- suhu badannya. Jika suhu badannya tinggi, persen, dari total sasaran sebanyak 5.590 hatan yang melayani di tingkat kecamatan. maka tidak boleh masuk. Selanjutnya skrining orang tenaga kesehatan. Selain itu, tim juga memastikan kesiapan tem- kesehatan, seperti cek tensi darah dan pat rujukan untuk vaksinasi tersebut. Baru apakah ada riwayat penyakit atau tidak. ”Dari Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten pada Kamis (28/1), dilakukan eksekusi atau hasil skrining ini, tadi ada beberapa yang Brebes, dokter Sartono mengatakan, vaksi- vaksinasi serentak bagi tenaga kesehatan. gagal divaksin. nasi serentak bagi tenaga kesehatan itu dilak- Cek Tensi sanakan di masing-masing puskesmas. Ini karena memiliki tensi darah yang tinggi, Sehari sebelumnya, vaksin yang telah diteri- Sementara itu, di Puskesmas Banjarharjo, memiliki riwayat penyakit bawaan maupun ma dan disimpan di gudang farmasi Dinas KecamatanBanjarharjoadasedikitnya100 tena- sedang sakit. Kebetulan tadi saya juga Kesehatan, telah didistribusikan ke setiap ga kesehatan yang divaksinasi, Kamis (28/1) di tensinya tinggi, jadi nanti akan periksa ulang puskesmas. ”Sesuai jadwal, hari ini kita mulai aula puskesmas. Kepala Puskesmas Banjar- agar bisa ikut divaksin,” kata dia. Diung- eksekusi vaksinasi bagi tenaga kesehatan di harjo, dokter Bambang Wahyu mengatakan, ada kapkan, tenaga kesehatan yang telah divaksi- masing-masing puskesmas. Dari total 5.590 100 tenaga kesehatan yang divaksinasi Covid- nasi akan menjalani tahap observasi selama orang, hari ini (kemarin) kami targetkan capa- 19. Mereka terdiri 92 tenaga kesehatan di 30 menit. Mereka diminta istirahat di tempat ianya antara 80-90 persen,” ungkapnya. lingkunganPuskesmasBanjarharjo,11dariKlinik yang telah disediakan. ”Jika selama observasi PKU Muhammadiyah, dan 8 tenaga kesehatan tidak ada keluhan, maka mereka yang sudah Dijelaskan, sesuai jadwal vaksinasi yang dariKlinikBanjarMedika.Kemudian,ada8 tena- divaksin akan diperbolehkan pulang. Mereka telah ditetapkan, setelah vaksin tiba di Brebes ga kesehatan lainnya dari klinik yang berada tidak juga mendapatkan vitamin untuk dikonsum- Minggu sore (24/1), kemudian dicanangkan jauh dari puskesmas. si,” kata dia. (H38-45) program vaksinasi oleh Bupati Brebes Senin Setahun, Covid-19 Habiskan Anggaran Rp 71 M REMBANG - Pemkab mengetahui secara persis anggaran pembangunan tidak bisa dilak- ”UntukvaksinasitahapIperawat,hari Rembang menghabiskan sekitar yang disediakan untuk Covid-19. sanakan karena anggarannya dial- inisudah100persen.Sehinggasemua Rp 71 miliar untuk anggaran Terlebih, kata dia, pada 2021 ini terbit ihkan untuk pandemi Covid-19. perawat dan tenaga kesehatan di penangganan pandemi Covid-19 Peraturan Menteri Keuangan (PMK) ”Namun ini terjadi secara nasional. Kabupaten Rembang sudah menda- selama satu tahun. Pada 2021 ini, agar daerah menyediakan anggaran 4 Pandemi Covid-19 ini memang patkan vaksin,”kata dia. anggaran penangganan pandemi persen dari dana alokasi umum sangat berpengaruh terhadap pem- Covid-19 diperkirakan sama. (DAU) untuk menyukseskan pro- bangunan,” kata dia. Adapun vaksin untuk masya- gram vaksinasi Covid-19 di Kabu- rakat, ungkapnya, pada 2021 ini Bupati Rembang, Abdul paten Rembang. Bupati berharap masyarakat ditargetkan bisa selesai. ”Begitu Hafidz mengatakan, anggaran untuk terus meningkatkan protokol vaksin untuk masyarakat turun Rp 71 miliar itu termasuk untuk Diungkapkan, anggaran untuk kesehatan dengan harapan penye- dari Pemerintah Pusat, kami akan mengatasi dampak sosial dengan penangganan pandemi Covid-19 baran Covid-19 di Kabupaten Rem- langsung bergerak.Tahun ini kami bantuan-bantuan pemerintah itu sangat berpengaruh terhadap bang bisa ditekan. Pemkab Rem- harap vaksinasi untuk seluruh hingga peralatan medis. program pembangunan di Rem- bang, kata dia, juga mempercepat warga Rembang yang sudah bisa bang. Sehingga beberapa program pelaksanaan vaksinasi tahap I. diselesaikan,” kata dia. (H19-45) Dikatakan, untuk 2021 ini belum

JUMAT, 29 JANUARI 2021 Delapan Titik Jalan Provinsi Bea Cukai Magelang Rusak Parah Kumpulkan Penerimaan Negara hingga Rp 173 M MAGE- LANG - Se- jalan de- ■ Respons Pemprov Ditunggu Berdasarkan pantauan Suara Merdeka, permukaan jalan tertutup air yang mengalir ngan delapan titik kerusakan tersebut empat titik di dari limpasan drainase yang buruk. Sementara REMBANG - Jalan milik Provinsi Jateng di ruas ruas Lasem-Pamotan, serta tiga titik berada di kerusakan parah di ruas Pamotan-Sale antara fungsi Lasem-Sale Kabupaten Rembang rusak parah ruas Pamotan-Sale. Kerusakan di Lasem- lain terjadi di kawasan Watuceleng (Sedan). sedikitnya di delapan titik. Kerusakan jalan sepanjang Pamotan antara lain di Jolotundo (Lasem), Selain itu, kerusakan parah juga terjadi Bea Cu- kurang lebih 30 kilometer itu sudah lama tak barat Waru Gunung (Pancur), Sumberejo kawasan Alas Ngandang (Sale) serta diperbaiki. (Pamotan), kawasan SMA Pamotan, serta Gembyang Sale. Khusus kerusakan di dua titik kai seba- Pasar Hewan (Pamotan). terakhir ini sudah sangat lama belum ada per- baikan dari Pemprov Jateng. Kerusakan jalan gai pe- Kerusakan paling parah di kawasan tersebut membuat tidak nyaman dan memba- Jolotundo. Bahkan, saat hujan hampir seluruh hayakan pengendara. ngumpul Seorang warga asal Kecamatan Pancur, cukai un- Shofi Ahmad Husnan berharap, pemerintah tanggap dan melakukan pemantauan kondisi tuk me- kerusakan jalan provinsi. Terlebih saat ini sedang berlangsung musim hujan, sehingga ngumpulkan kondisi lubang jalan semakin banyak. penerimaan ne- ”Saya berharap pemerintah sering me- mantau untuk mencarikan solusi. Kemarin gara, Bea Cukai SM/dok memang sempat ada penambalan jalan, Magelang terus namun rusak kembali setelah hujan meng- Heru Prayitno guyur, bahkan lebih parah. Agar awet, per- baikan seharusnya menggunakan cor, bukan berupaya mem- tambal,” ungkap Shofi. berikanpelayananprimabagiparapenggunajasadan Pengawas Jalan dan Jembatan Ruas Lasem-Sale Bina Marga Jateng, Selamet masyarakat, baik di sektor kepabeanan maupun di menyatakan, kerusakan berupa jalan di ruas Lasem-Sale sudah ditangani menggunakan sektor cukai, sehingga penerimaan negara dapat ter- CAPalias aspal goreng. Namun, karena curah hujan tinggi, sejumlah lubang kembali men- capai secara optimal. ganga. Selama tahun 2020, Bea Cukai Magelang ”Kami tetap melaporkan lubang jalan yang baru terjadi, agar segera ditambal. Depan berhasil mengumpulkan penerimaan negara sebesar Pasar Hewan Pamotan sudah beberapa kali ditambal, namun drainase buruk. Kami sudah Rp 173.507.490.275 dari target Rp 170.615.140.000 mengusulkan drainase permanen dari beton,” papar Selamet. atau 101,70 % dari target penerimaan tahun 2020. Tahun ini rencananya akan ada peningkat- Kepala Kantor Bea Cukai Magelang, Heru an di ruas Lasem-Sale sepanjang satu kilome- ter. Lokasinya berada di Km 138+800 hingga Prayitno mengatakan, penerimaan tersebut diperoleh 139+800, antara Desa Pacing-Karas Keca- matan Sedan. (lee-27) dari sektor bea masuk sebesar Rp 980.291.000 dari target Rp 300.000.000 atau sebanyak 326,76% dari target bea masuk. ”Sementara dari sektor cukai, Bea Cukai Magelang memperoleh penerimaan sebesar Rp 172.527.199.275 dari target Rp 170.315.140.000 atau 101,30% dari target cukai,” katanya. Heru menjelaskan, keberhasilan tersebut diraih karena kerja sama semua pihak baik pejabat, pegawai, PPNPN, maupun pengguna jasa Kantor Bea Cukai Magelang, para pemangku kepentingan, instansi terkait, dan masyarakat. ”Keluarga besar Bea Cukai Magelang mengu- capkan rasa syukur dan terima kasih banyak kepada semua pihak yang telah membantu kelancaran selu- ruh pekerjaan yang dilakukan Bea Cukai Magelang SM/Ilyas al-Musthofa dengan sebaik mungkin, sehingga penerimaan RUSAK PARAH : Kondisi kerusakan jalan provinsi ruas Lasem-Sale Kabupaten Rembang, di kawasan Pasar Kantor Bea Cukai Magelang selama tahun 2020 Hewan Pamotan. (27) dapat tercapai,” ungkapnya. (rin-27)

JUMAT, 29 JANUARI 2021 Kerja Sama dan Kerja Keras Berbuah Prestasi SM/Pamungkas Suci Ashadi ■ SD Purwosari 01 Semarang Utara BERMAIN MUSIK : Siswa SMP 16 Semarang bermain musik di halaman sekolah ketika pembuatan video untuk diunggah di Youtube dan Instagram, baru-baru ini. (27) SEMARANG - Sekolah Dasar Purwosari 01 di Jalan Per- balan Purwosari II No 683-C Semarang Utara ini semakin me- Guru Ciptakan Belasan nunjukkan kiprahnya dalam beberapa tahun belakangan. Karya saat Pandemi Sekolah yang tahun ini memiliki 258 siswa ini berhasil meraih beberapa prestasi dan penghargaan. ”SD Purwosari 01 telah berhasil unggul dalam berbagai lomba yang diselenggarakan dinas pendidikan sebelum masa pandemi Covid-19, yaitu lomba dalam bidang akademik, aga- ma, olahraga, kesenian dan pramuka,” kata Kepala SD Purwo- sari 01, Sri Purwanti, Kamis (28/1). Prestasi di bidang pramuka, antara lain ReguTergiat Putra II Kwartir Semarang Utara, alam LombaTingkat Penggalang dan Mapsi, yaitu cabang Seni Tilawatil Quran, Seni Khat Al Quran dan cabang Azan Iqomah yang sekaligus mewakili kecamatan Semarang Utara untuk mengikuti Lomba MAPSI tingkat Kota Semarang pada 2019. Selain itu, penghargaan di bidang pramuka dan olahraga berhasil diraih siswa-siswi SD Purwosari 01 pada 2020, antara lain Popda di cabang olahraga sepak bola, sepak takraw, pencak silat, atletik, dan bulu tangkis. ”Termasuk di bidang pramuka yaitu lomba Pesta Siaga sebagai juara Regu Tergiat Putra I dan Regu Tergiat Putri Ha- rapan III. Bidang Olahraga dan pramuka mewakili Kecamatan Semarang Utara untuk berlaga di lomba tingkat Kota Sema- rang,” tuturnya. Tak hanya itu, siswa-siswa SD Purwosari 01 juga meraih beberapa kejuaraan lomba futsal yang diselenggarakan seko- lah-sekolah swasta di Semarang. Menurut Sri Purwanti, keber- hasilan SD Purwosari 01 Semut Abang dalam meraih banyak prestasi ini berkat kerja sama dari semua pihak, baik guru, kar- yawan, siswa-siswi maupun orang tua. Mereka bekerja keras, kerja ikhlas, kerja tuntas, dan doa. ”SD Purwosari 01 Semarang Utara sangat antusias meno- rehkan prestasi yang lebih baik, membanggakan, dan meng- harumkan nama baik di masa yang akan datang,” ungkapnya. (kas-27) ■ SMP 16 Semarang menonton dengan antusias,” imbuh- na OSIS, Muhammad Ridho Afrizal nya. mengatakan, sebenarnya banyak pres- SEMARANG - Guru SMP 16 Semarang menciptakan Saling Mengisi tasi yang diraih SMP 16 Semarang, belasan karya berbagai tema terkait pandemi Covid-19, terutama dalam bidang olahraga. yang kemudian diunggah lewat Youtube dan Instagram. Sementara itu, guru Seni Budaya, Namun, karena masa pandemi ini Teguh JP mengatakan, semua krativitas banyak kegiatan yang dihentikan, ”Kami baru saja merilis video pem- Menurutnya, pembuatan teatrikal yang diciptakan berhasil dirilis karena kemudian lomba hanya dikemas secara SM/dok belajaran seni dan budaya. Video terse- video dan musik dilakukan untuk satu tim saling mengisi. Jadi, ada guru daring. ”Misalnya, beberapa waktu lalu but dikemas dengan metode musik dan mengisi kejenuhan selama masa pan- yang pintar videografi, fotografi, inter- ada lomba band antarsekolah dan karya FOTO BERSAMA : Para guru dan siswa teatrikal,” kata PP Kesiswaan SMP 16 demi. Karena dengan adanya pembela- net, dan kepemimpinan. Akan tetapi, ilmiah. SMP 16 Semarang berhasil SD Purwosari 01 Semarang Utara berfoto bersama Semarang, M Muhibuddin, Kamis jaran secara daring, tak hanya siswa untuk karya berupa kesenian mencoba memperoleh juara I,” tuturnya. di halaman sekolah pada serah terima sertifikat dan (28/1). yang merasa jenuh, tetapi guru juga me- memotret untuk memecahkan keje- rasakan kejenuhan yang sama. Karena nuhan selama pandemi dari segala sisi. Selain itu, beberapa lomba lain kejuaraan lomba tahun lalu. (27) Sebelumnya pada peringatan HUT itu, dalam pembuatan video juga meli- terutama dalam bidag teknologi. Dari Kemerdekaan masa pandemi juga batkan sekitar 10 siswa. Mereka di se- ”Dalam menerapkan pembelajaran Dinas Pendidikan Semarang menekan- TK Negeri Banyumanik membuat video refleksi yang dikemas kolah tetap menerapkan protokol kese- online, kami membuat agar anak tak kan agar masa pandemi ini prestasi sis- Terakreditasi A lewat lagu dan teatrikal. Selain itu, hatan secara ketat. jenuh. Karena itu, dalam pembuatan wa diarahkan di bidang teknologi dan masih ada lebih dari 10 karya yang video guru berakting dan berteatrikal komunikasi. ”Pembuatan video klip SEMARANG- Taman Kanak-kanak (TK) Negeri diciptakan, di antaranya teatrikal video ”Pada masa pandemi ini kami me- yang dikemas dengan guyonan. Saat ini yang disebarkan lewat Youtube dan Banyumanik yang berada di Jl Sendang Gede RT 08 RW 02 pembelajaran, motivasi pandemi, manfaatkan media untuk pembelajaran tim sedang merilis lagu berjudul ”Un- Instagram mendapat sambutan hangat sudah terakreditasi A. TK Negeri yang berdiri sejak 2017 itu kemanusiaan dan wawasan kebang- yang menyenangkan. Bahkan, setelah tuk Indonesia”. Hal itu diciptakan seba- dari siswa. Mereka terinspirasi untuk selain memiliki lahan yang cukup luas juga memiliki sarana- saan. video itu dirilis banyak siswa yang gai bentuk empati para guru kepada ikut membuat dan belajar. Nantinya prasarana lengkap. Bangsa Indonesia yang tengah dilanda guru juga akan mengarahkan bakat sis- pandemi.’’ wa ke situ,” katanya. (kas-27) ”Alhamdulillah, kemarin sekolah baru berdiri dua tahun sudah diakreditasi dan mendapat nilai A, lahan cukup luas,” Adapun guru olahraga dan pembi- tutur Kepala TK Negeri Banyumanik, Sri Rejeki SPdAUD Kamis (28/1). Koleksi Empat Piala, meski Tergolong TK Muda Sarana bermain di luar ruangan dilengkapi playground SEMARANG- TK Negeri SM/dok sarana-prasarana memadai baik di meliputi tujuh sarana bermain, yakni jungkat-jungkit, bola Polaman telah mengoleksi empat luar maupun di dalam dengan kualitas dunia, dua laba-laba, dua mangkok putar, tangga melengkung, piala melalui perlombaan yang mere- FOTO BERSAMA : Anak-anak TK Negeri Polaman berfoto bersama standar anak-anak. Permainan di luar dan titian. Ada pula dua jembatan goyang, dua prosotan, dan ka ikuti, yakni peringkat III lomba di Kelenteng Sam Po Kong, baru-baru ini. (27) untuk mengembangkan motorik terowongan. drumband TK kategori tingkat pemu- kasar semua perkembangan anak la Kota Semarang, peringkat III yang beriman dan bertakwa kepada hidup bersih sehat dan peduli ling- meliputi semua itu mengembangkan Meski cukup lengkap, dia berharap TK Negeri Banyu- kegiatan penelusuran minat dan bakat Tuhan YME, sehat cerdas kreatif kungan. Kemudian, membentuk pe- seluruh aspek perkembangan anak manik lebih baik, lebih maju, bisa berprestasi, sarana-prasarana Kota Semarang, dan masih banyak mandiri, dan cinta Tanah Air. Adapun serta didik yang cerdas dan kreatif, meliputi nilai agama dan moral, fisik terlengkapi semua, peserta didik mencukupi jumlah kuota. lagi di tingkat kecamatan. misinya, yakni membentuk peserta membentuk peserta didik yang kuat motorik (kasar dan halus), kognitif, ”Kami harap semua fasilitas dilengkapi, terutama ruang UKS, didik yang beriman dan bertakwa dan mandiri dan membentuk peserta perkembangan bahasa, sosial emo- ruang guru, ruang aula. Saat ini sudah ada dua ruang kelas seka- Kepala TK Negeri Polaman, Siti kepada Tuhan YME, membentuk didik yang memiliki rasa dan bangga sional, dan seni. rang tambah satu ruang lagi, rencana ada penambahan ruang Partinah mengatakan, saat ini TK peserta didik yang sehat dengan mem- pada TanahAir dan bangsa. kepala sekolah,” tuturnya. yang mulai beroperasi pada 2018 itu bangun pembiasaan berperilaku ”Bermain bagi anak adalah bela- Tumbuh Kembang baru merintis agar mempunyai TK Negeri Polaman memiliki jar, belajar bisa dilakukan dengan ber- keunggulan yang bisa ditampilkan. main. Jadi, prinsip pembalajaran Dia menjelaskan, fasilitas yang lengkap sangat dibutuhkan TK yang ia pimpin mempunyai dua anak-anak TK yaitu bermain seraya untuk menunjang tumbuh kembang anak. Paling penting pada rombongan belajar kelompok A dan belajar, belajar melalui bermain. usia TK dilatih keberanian anak, melatih kemandirian, melatih kelompok B, kelompok A usia 4-5 Karena pembelajaran di TK tidak kedisiplinan, bersosialisasi dengan teman. ”Kita belajar seraya tahun, sedangkan kelompok B 5-6 lepas dari bermain,” ujarnya. bermain, bermain seraya belajar. Kalau kecerdasan mengalir tahun. ”Saat ini baru memasuki tahun dengan sendirinya,” imbuhnya. ketiga TK Negeri Polaman beropera- Partinah mengungkapkan, TK si,” katanya, Kamis (28/1). Negeri yang ia pimpin memiliki lahan Menurutnya, yang paling sulit adalah melatih kedisplinan yang lebih luas dibandingkanTK lain. anak. Karena itu, setiap pelajaran harus diulang-ulang, ada fase TK Negeri ketujuh di Kota Namun, karena masih dalam tahap atau tingkatan tidak harus langsung bisa secara bertahap.Ambil Semarang yang beralamat di Jl RM pengembangan, mereka baru memili- angka, mengenal gambardan, lain sebagainya. Baca gambar Subagyono RT 1 RW 1 Kelurahan ki dua ruang kelas dan satu ruang sekalian baca huruf. ”Misalnya, ambil lima balok anak bisa Polaman, Kecamatan Mijen itu mem- guru, satu gudang, dapur, dan tiga mengenali bentuk sambil berhitung,” katanya. punyai visi terwujudnya peserta didik kamar mandi. (bib-27) Anak-anak TK Negeri Banyumanik telah menorehkan Utamakan Penguatan Religius Siswa prestasi, antara lain juara lomba tebak suara teman dengan mata ditutup tingkat kota, juara lomba mewarnai tingkat kecamatan, ■ SD Dadapsari Semarang Utara juga selalu memberikan pendidikan nilai-nilai peringkat III lomba mewarnai dan menyabet seluruh juara fa- keagamaan untuk membentuk akhlakul karimah shion show. (bib-27) SEMARANG - Metode pendidikan siswa di melakukan kegiatan secara daring,” kata Kepala siswa,” ungkapnya. SD Dadapsari, Kecamatan Semarang Utara, tak SD Dadapsari, Ainul Churotin, Kamis (28/1). Selalu Disiplin SM/dok lepas dari pembinaan karakter siswa. Terutama dengan menanamkan nilai-nilai keagamaan Menurutnya, selama masa pandemi ini siswa Jika penguatan religius siswa ditanamkan TERIMA PIALA : TK Negeri Banyumanik ketika pada kegiatan belajar mengajar. harus diawasi secara ketat. Ia berpesan kepada sejak dini, dapat membentengi siswa dari dam- menerima piala lomba penelusuran minat dan bakat, orang tua agar mengawasi anaknya selama pak negatif perkembangan teknologi. Adapun ”Pembinaan karakter religius siswa sebagai menggunakan gawai. Karena dikhawatirkan dalam upaya membentuk akhlakul karimah belum lama ini. (27) dasar untuk mengimbangi permasalahan moral di mereka terbawa arus dengan membuka konten- siswa, di SD Dadapsari melakukan dengan era digital. Sebab, perkembangan teknologi pasti konten negatif. ”Biasanya sebelum pandemi, mengajak siswa selalu disiplin, terutama disiplin ada dampak negatif bagi siswa. Apalagi pada waktu siswa lebih banyak di sekolah dan mudah untuk melaksanakan shalat lima waktu. masa pandemi Covid-19, siswa lebih banyak terpantau. Di samping itu, para guru biasanya ”Kalau di sekolah jika waktunya shalat mere- SM/dok ka langsung melakukan secara berjamaah. Biasanya shalat berjamaah di sekolah dilakukan DENGARKAN PENGAJIAN : Siswa SD Dadapsari Kecamatan Semarang Utara dhuhur dan ashar,” ungkapnya. mendengarkan pengajian di halaman sekolah, pada acara tahun lalu. (27) Tak hanya itu, sebelum masuk sekolah siswa diajak berdoa sebelum dan sesudah pembela- jaran, membaca asmaul husna setiap pagi, bim- bingan baca dan tulis Al-Quran, hafalan surat- surat pendek doa harian. Di samping itu, setiap ada kegiatan hari besar Islam selalu mengada- kan pengajian, buka bersama, tarawih, zakat fitrah, dan menyantuni anak yatim. Kemudian mengajak siswa agar selalu menerapkan 5 S, yaitu salam senyum, sapa, sopan, dan santun. ”Dengan mengadakan pengajian dapat me- nambah pengetahuan serta pembinaan akhlakul karimah,” ujarnya. (kas-27)

JUMAT, 29 JANUARI 2021 Swasta Diajak SM/Muhammad Arif Prayoga PATUNG BUNG KARNO : Ketua BPK2L Hevearita Gunaryanti Rahayu didampingi Kepala Daop IV meninjau perakitan patung Bung Karno setinggi 14 meter, baru-baru ini.(33) Bangun Aset Pemkot Polder Tawang Akan Dihiasi Patung Bung Karno Setinggi 14 Meter SEMARANG- Pandemi Covid-19 membuat Pierre Tendean, juga boleh.\" hari ini belum ada keputusan SEMARANG - Patung Bung Karno seting- Polder Tawang bisa dijernihkan, sehingga ikan- sejumlah rencana pembangunan di Kota terang Hendi. jadi masuk program CSR gi 14 meter menurut rencana akan ditaruh di ikan dan bunga teratai yang berada di bawahnya Semarang tertunda. Setidaknya dalam satu atau tidak,\" ungkapnya. Polder Tawang. Pembangunan patung yang ber- bisa terlihat. Keberadaan patung Bung Karno itu, tahun terakhir, sepanjang 2020, anggaran Hendi membuka pintu asal dari PT KAI Daop IV Semarang ini, masih nantinya diharapkan mampu terintegrasi dengan pembangunan yang dimiliki oleh Pemerintah lebar-lebar, sepanjang itu Menurut Hendi, dengan dalam proses perakitan. kawasan wisata Kota Lama. Kota Semarang dialihkan besar-besaran memenuhi aturan dan sesuai adanya partisipasi dari pihak guna penanganan Covid-19. asas. Mudah - mudahan pada swasta, maka beban anggaran Ketua Badan Pengelola Kawasan Kota Lama ”Awalnya, di lokasi tersebut ada air man- tahun ini bisa ada beberapa pembangunan Pemerintah (BPK2L), Hevearita Gunaryanti Rahayu, curnya. Namun, karena dianggap tidak pas titik lagi yang bisa dikem- Kota Semarang bisa diringan- mengatakan, dirinya diundang Kadaop PT KAI dengan keberadaan patung Bung Karno maka bangkan. ”Kemarin sudah kan. Dengan begitu, anggaran DaopIVSemarangpadaRabu(27/1).Untukmeli- kemudian air mancurnya dihilangkan. Apalagi, berdiskusi lisan, misalnya bisa dialihkan pada pemba- hat dimulainya pencanangan pembangunan patung Bung Karno memang rencananya akan untuk Taman Madukoro, ya ngunan lain yang lebih priori- patung Bung Karno. Peletakan batu pertama menjadi ikon di Polder Tawang tersebut. Patung itu boleh juga, tapi sampai tas. (K18-33) (groundbreaking) pembangunan patung sebenar- ini bahkan lebih tinggi dari patung Cheng Ho nya telah dilakukan sejak 2019 dan rencananya yang setinggi 12 meter,” papar Ita, sapaan akrab- Menginjak 2021, Wali berbagai pola kerja sama SM/dok hendak diresmikan di 2020.Adanya kondisi pan- nya yang juga merupakan Wakil Wali Kota Kota Semarang, Hendrar dapat terjalin antara Peme- demi Covid-19, membuat rencana tersebut tertun- Semarang tersebut. Prihadi yang akrab disapa rintah Kota Semarang dan TAMAN INDONESIA KAYA : Taman Indonesia da dan baru dimulai kembali sekarang. Hendi menekankan komit- pihak swasta, untuk mening- Kaya menjadi contoh salah satu aset Pemkot Adapun setelah perakitan patung selesai, Ita mennya untuk kembali me- katkan agresivitas pemba- Semarang yang dikerjasamakan dengan pihak ”Pekan ini, sudah mulai dilakukan perakitan menyampaikan, tahapan berikutnya berupa ngejar pembangunan. Salah ngunan. patung yang berasal dari Bandung tersebut. Hal pembersihan atau revitalisasi Polder Tawang dan satu harapannya untuk men- swasta. (33) itu lantaran patung setinggi 14 meter tersebut ter- sekitarnya. Selain itu, tambah dia, mulai 1 dukung semangatnya terse- \"Kami mencoba mena- diri atas beberapa potong bagian. Perakitan Februari direncanakan jalan di depan Polder but, adalah mengajak partisi- warkan aset - aset milik Pe- diperkirakan akan selesai dalam waktu tiga Tawang tidak lagi diperbolehkan untuk akses pasi dari sektor privat atau merintah Kota, untuk kemu- pekan. Selain itu, untuk menuju ke arah Patung umum. Melainkan hanya khusus bagi akses ke pihak swasta di Kota Se- dian bisa dikerjasamakan Bung Karno rencananya ditengah-tengahnya Tawang. ”Jalan akses akan dialihkan ke Jalan marang. dengan pihak ketiga. Untuk akan dibangun jembatan kaca, seperti yang ada di Merak bagi kendaraan ringan. Bagi kendaraan kegiatan investasi, boleh, ada MuseumKotaLamadanRumahPompaBerok,” berat akan diarahkan ke jalan Mpu Tantular dan Dirinya membuka pelu- model BOT (build operate ujar dia, Kamis (28/1). menuju ke Pelabuhan Tanjung Emas,” kata dia. ang kepada semua pihak yang transfer-Red) atau model (ary-33) berminat turut membangun sewa. Atau kemudian untuk Dia bahkan meminta, agar air yang ada di aset milik Pemerintah Kota program CSR, misalnya Semarang, termasuk pada seperti pada taman di Jalan area publik. Menurut Hendi, Menteri Supeno, juga di RS Banyumanik 2 Sediakan 14 Kamar Isolasi SEMARANG - Rumah Sakit Umum Banyumanik (RSUB) 2 kan, masyarakat menengah ke bawah memiliki keter- Semarang, Jalan Perintis Kemerdekaan menyiapkan pelayanan pasien batasan dalam memperoleh layanan kesehatan yang yang terpapar virus korona. Mengingat tingginya penderita Covid 19 di memadai. kota Semarang, maka RSUB ini menyediakan total 14 kamar untuk ruang isolasi dan perawatan VIP bagi pasien yang terpapar Covid-19. Hal ini Sementara itu, Wali Kota Semarang Hendrar dikatakan Direktur RSUB 2 drg Endang Nuriyati, usai soft opening Prihardi melalui daring mengatakan, akan terus RSUB 2, Selasa (26/1). ''Kami berusaha membantu masyarakat yang berkomitmen terhadap persoalan dasar warga Kota merasa kesulitan mencari ruang isolasi. Oleh karena itu, kami menyedia- Semarang ,yakni kesehatan dan pendidikan. Pasalnya, kan 12 bed isolasi yang bisa digunakan dan dua ruang isolasi VIP yang jelas dia, orang sakit pasti tidak bisa melakukan aktivitas dilengkapi dengan ventilator,'' papar Endang. apa pun. Maka itu, warga Semarang harus sehat dan bisa terlayani dengan fasilitas kesehatan secara cepat, murah Dia mengatakan, penyediaan ruang isolasi ini sebagai upaya perawat- atau bahkan gratis. an yang khusus, sehingga penderita yang terpapar dengan tingkatan ringan dan sedang bisa mendapatkan penanganan yang tepat, yakni ''Kami membuka pintu seluas-luasnya untuk swasta makanan bergizi dan vitamin untuk meningkatkan imun, sehingga pen- untuk ikut terlibat dalam hal ini dengan pelayanan yang derita bisa cepat sembuh. ''Untuk itu perlu ada ruang isolasi yang bisa baik, cepat, dan juga murah. Jadi, silakan membuka RS membuat imun penderita naik terus, sehingga penderita Covid itu bisa dan klinik, kami buka selebar-lebarnya.Agar masyarakat cepat sempuh dan pulih seperti sedia kala,'' katanya. di Semarang tidak kesulitan untuk berobat,''ujar Hendi. (G4-33) Endang menambahkan, masyarakat juga berpartisipasi dengan benar-benar patuh pada protokol kesehatan. Yakni, menerapkan pola hidup sehat, memakai masker, menghindari kerumunan, selalu cuci tangandengansabunsertamenjagajarak.Haliniagarkeadaandapatpulih kembali, sambil menunggu vaksin yang sudah dilakukan oleh pemerin- tah. Direktur Yayasan Manshurin Prof Singgih Tri Sulistyono mengata- SM/Irawan Aryanto RUANG ISOLASI : Direktur RSUB 2 drg Endang Nuriyati memberikan penjelasan kepada perawat di Ruang Isolasi Covid-19 bersama Direktur Yayasan Manshurin Prof Singgih Tri Sulistyono, baru-baru ini. (33)

JUMAT, 15 JANUARI 2021 Mitigasi Bencana Jadi Isu Penting SEMARANG- Wali Kota Semarang Hendrar Prihadi mengapresiasi pihak-pihak yang memiliki kepedulian untuk membantu pemerintah dan masyarakat di dalam menghadapi bencana. Salah satunya adalahYayasan Setara dan Plan Internasional Indonesia. Pria yang akrab disapa Hendi ini menuturkan, jika yang dilakukan Yayasan Setara dan Plan Internasional Indonesia ini berbeda, karena ban- tuan yang diberikan tidak hanya berbentuk materi, namun juga workshop yang sifatnya memberikan edukasi kepada masyarakat terkait mitigasi bencana. Hal tersebut seperti yang disampaikannya kala secara virtual membuka kegiatan bertajuk ''Start Up Workshop Project B-Ready'', Kamis (28/1). ''Mitigasi bencana itu penting. Ini agar warga tambah pintar dan memi- liki wawasan,î tutur Hendi. Lebih lanjut dirinya mengapresiasi kontribusi Yayasan Setara sebagai salah satu wujud bergerak bersama dalam membangun Kota Semarang. Hendi pun bercerita, jika dalam menghadapi bencana, Pemerintah Kota Semarang telah memetakan wilayah-wilayah yang sering dilanda bencana. Contohnya, seperti wilayah bawah yang sering banjir saat musim hujan, sedangkan wilayah atas yang sering mengalami tanah longsor. Adapun jika terjadi musim kemarau, terdapat dua kelurahan yang sering mengalami kesulitan air yaitu Deliksari dan Rowosari. ''Persoalan bencana di Kota Semarang sudah sering terjadi. Terdapat lima kelurahan di kota Semarang yang sering dilaporkan tertimpa ben- cana, yaitu Bandarharjo, Tanjung Mas, Panggung Lor, Kuningan, dan Panggung Kidul. Namun, dari kelima kelurahan tersebut, yang sampai saat ini masih sering mendapat laporan dari warga yaitu Bandarharjo dan Tanjung Mas. Tetapi, untuk kelurahan Bandarharjo sudah mulai berku- rang,” terang Hendi. Hendi berharap, dengan pemetaan bencana dan seluruh pihak ikut bergerak bersama nyengkuyung, maka Kota Semarang akan semakin nya- man. ”Kita selalu mencoba melakukan kegiatan yang membuat solusi- solusi terhadap persoalan tersebut. Maka kalau kita sudah tahu persoalan- nya insya Allah bersama-sama kita akan buat wilayah Semarang semakin nyaman,” pungkas Hendi. (K18-33) SM/Dok WORKSHOP VIRTUAL : Wali Kota Semarang Hendrar Prihadi membuka acara workshop virtual bertajuk ''Start Up Workshop Project B-Ready'', Kamis (28/1). (33) Suntik Vaksin Kedua, Ita Lebih Tenang SEMARANG- Setelah 14 hari, Wakil Wali Kota tuk usai disuntikkan vaksin yang ada yang merasakan sedikit ngan- Semarang Hevearita Gunaryanti Rahayu pertama, namun selebihnya tidak tuk, tapi setelah itu tidak ada. Kalau menjalani tahapan vaksinasi Covid-19 yang ada efek apapun. saya di hari pertama usai divaksin kedua, di Gedung Dinas Kesehatan Kota yang pertama cuma sedikit agak Semarang, Kamis (28/1). ”Untuk KIPI sendiri di Kota mengantuk, tapi selanjutnya tidak Semarang belum ada seperti ada apa-apa,” urainya. (daz-33) demam, bengkak, kemerahan. Tapi SM/dok Hevearita mengaku, dia† berharap, agar masyarakat tidak SM/dok merasa lebih tenang saat proses takut divaksin.† \"Kami berharap FOTO BERSAMA : Tim KKS Girl berfoto bersama pada acara penyuntikan itu. Hal itu, karena masyarakat bisa segera mendapat DISUNTIK VAKSIN : Wakil Wali Kota Semarang Hevearita peluncuran sekaligus laga uji coba, di Stadion Citarum, Rabu dirinya sudah pernah disuntik vaksin. Karena melalui vaksinasi Gunaryanti Rahayu menerima suntikan vaksin kedua, di Gedung vaksin sebelumnya. ini harapan kita semua Covid-19 (27/1) malam. ( 33) bisa segera berlalu dari Kota DKK, Kamis (28/1).(33) \"Iya saat suntikan vaksinasi Semarang,\" ucapnya. KKS Luncurkan pertama itu memang merasa deg- degan. Tapi kali ini mengalir saja Selain dirinya, vaksinasi kedua Tim Sepak Bola Wanita lebih santai. Karena vaksin perta- ini juga diikuti oleh beberapa tokoh ma tidak ada efek apa-apa, jadinya lain seperti Kapolrestabes SEMARANG - Komunitas Klub Sepak Bola (KKS) Semarang membu- tenanglah,\" katanya yang akrab dis- Semarang, Komandan Kodim kasejarahbarudenganmeluncurkantimsepakbolawanitaberjulukKKSGirl, apa Mbak Ita. 0733/BS Semarang, kejaksaan, dan di Stadion Citarum, Rabu (27/1) malam. KKS Girl diujicobakan melawan tim lainnya. pria yang dikemas dalam pertandingan trofeo. Dia menambahkan, tidak merasa mengalami efek yang begi- Kepala Dinas Kesehatan Kota Mantan pemain legend PSIS Sudaryanto didaulat membukanya dengan tu berdampak pada dirinya. Seperti Semarang M Abdul Hakam tendangan pertama. rasa sakit yang berlebihan, alergi, mengatakan, sejauh ini belum ada ataupun demam yang timbul pasca Kejadian Ikutan Pasca-Imunisasi Dalam laga trofeo yang berlangsung dalam guyuran hujan,Tim KKS Girl penyuntikan. (KIPI). Meski demikian, Hakam bermain penuh semangat dan terlihat jatuh bangun mengawal pertahanan dari mengaku, sempat merasakan kan- gempuran lawan, menjadikan anak asuh CoachAji patut diacungi jempol. Melalui vaksinasi kedua itu dia MelawanTimKKSBiruyangdiperkuatKetuaDaniPowel, timsepakbola Novel Jadi Medium Transmisi Ideologis Pengarang amatir wanita ini, sempat mencetak gol terlebih duhulu. Setelah Indah dkk melakukan penetrasi ke jantung pertahanan lawan, melalui umpan trupas ■ Ujian Doktor Sutji Harijanti negara, 28 November 1970, ideologis dalam karya-karya terukur terciptalah gol. Namun, karena kurang pengalaman dalam bertanding sehari-hari menjadi guru di SMA Tohari, dan berfokus ke novel dan kurang didukung fisik yang prima, gantian tim ber-jersey pink ini yang SEMARANG - Karya sastra ''Karya-karya Ahmad Tohari 5 Semarang yang memiliki bebe- yang berjudul Di Kaki Bukit kebobolan. memiliki kemampuan menjadi memiliki pandangan dunia rapa prestasi, antara lain finalis Cibalak (DKBC). Menurutnya, alat transmisi ideologis yang romantik palsu, dan itu artinya Olimpiade Guru Nasional sete- penulis sastra mentransmisikan Sepanjang pertandingan, tim yang kebanyakan berasal pelajar dan maha- bersifat dinamis. Kedinamisan karya-karya itu mampu keluar lah sebelumnya menjuarai OGN ideologinya melalui ciptaannya, siswa itu, mendapat semangat dan aplaus dari tim lain di pinggir lapangan. itu dikarenakan adanya keterjali- dari belitan ideologi pascakolo- Jateng 2019. Dia juga berkiprah tak terkecuali Ahmad Tohari. Apalagi, saat terjadi pelanggaran, tepuk tangan riuh ditujukan kepada pemain nan antara unsur ruang artistik, nialisme,'' ujar Sutji. di pelbagai program pendidikan, yang melakukan pelanggaran. alur, tokoh, dan pandangan seperti menjadi pendamping ''Dalam proses transmisi ide- dunia, baik di dalam teks sastra Pada Jumat (29/1) ini, mulai Guru Penggerak Kemendikbud, ologis, peristiwa nyata diolah PelatihAji mengungkapkan, dirinya sangat gembira karena timnya mulai itu maupun pandangan dunia di pukul 09.00 Sutji menempuh fasilitator Asesmen Nasional dan direpresentasikan dalam diperkenalkankemasyarakat.Diharapkan, nantinyatimnyabisameramaikan luar teks. ujian terbuka pada Program Direktorat PSMA. Dia juga bentuk karya sastra. Pengarang persepakbolaan putri di Kota Semarang. Doktor Ilmu Pendidikan Bahasa kerap menjadi narasumber pada mengalami proses itu dari dunia Konsepsi di atas merupakan Pascasarjana Unnes. Promotor kegiatan LPMP Jateng dan Balai nyata ke dunia teks,'' tutur Sutji. \"Alhamdulillah kami minta dukungan masyarakat, agar tim putri kita bisa implikasi temuan dari penelitian disertasi Sutji adalah Prof Dr Bahasa Jateng, dan mengajar maju dan berkiprah untuk ikut memajukan persepak bolaan wanita di Tanah Sutji Harijanti SPd MPd, kandi- Agus Nuryatin MHum, co-pro- mata kuliah umum di UKSW Menemukan proses trans- Air,î paparAji. dat doktor Ilmu Pendidikan motor Prof Dr Rustono MHum, Salatiga. Selain itu, sejumlah misi ideologis dari dunia nyata ke Bahasa dari Pascasarjana dan anggota promotor Dr Mkuh buku teks atas namanya telah dunia teks itulah yang menjadi Mantan pemain PSIS Sudaryanto berharap, pemain putri yang bergabung Universitas Negeri Semarang Doyin MSi. Ujian dilaksanakan diterbitkan. tujuan penelitian disertasinya. dalam KKS Girl bisa dikelola dengan baik. dalam disertasinya yang berjudul secara virtual dan dapat diikuti Transmisi ideologis itu dite- ''Ideologi Teks Novel Di Kaki melalui kanal Youtube Dalam disertasinya yang mukan dalam struktur ideologis Karena akan menjadi aset yang berguna bagi persepakbolaan putri di Bukit Cibalak karya Ahmad Pascasarjana Unnes. memakai pendekatan sosiologi teks, pandangan dunia di dalam Semarang. Tohari.'' sastra, dia menyoroti transmisi teks, dan pandangan dunia di luar Sutji, kelahiran Banjar- teks. (G9-27) Disinggung soal permainan tim putri yang saat ini sedang berlangsung, menurut dia, hampir semua pemainnya mempunyai skill yang mumpuni. \"Saya amati adik-adik ini punya basick bola yang cukup baik seperti drib- ling, passing, dan kontrolnya bagus. Hanya saja kerja sama tim, visi bermain masih kurang. Termasuk kipernya, harus tahu posisi bagaimana saat kita menyerang dan bertahan,\" terang Sudaryanto. Kalau ingin mendapatkan hasil maksimal, lanjut dia, waktu latihan jangan hanya seminggu sekali.Termasuk fisik, secara bertahap harus ditingkatkan. \"Kalau latihannya hanya seminggu sekali, progresnya lambat. Idealnya seminggu dua atau tiga kali, secara skill dan fisik akan meningkat dengan sendirinya,\" ujarnya. (D2- 33) Selamat Jalan Legenda Resmob Janadi BAGAI petir menyambar di baik hati dan ramah dengan siapa saja jadi bagian dari perjalanan hidupnya. yang bisa dipetik dari Janadi terkait SM/Erry Budi Prasetyo siang hari, kabar meninggalnya ini bak pahlawan super yang siap Masih belum hilang dalam ingatan tindakan dan perilakunya. \"Beliau Kasubnit I Reserse Mobile (Resmob) menumpas kejahatan di bumi ini. Aiptu Janadi berhasil menangkap selalu menghormati orang dan tidak GELAR PERKARA : Foto Aiptu Janadi dalam gelar perkara Satreskrim Polrestabes Semarang pelaku perampokan berpistol di Jalan pernah memilih siapa orangnya, dari penangkapan perampokan di Jalan Krakatau, Semarang Timur, Aiptu Janadi sangat mengejutkan. Aksi heroik dalam menumpas KrakatauVIII,SemarangTimurpada latar belakang apa dan kedudukan- Dia dikabarkan menghembuskan kejahatan jalanan dari kejar-kejaran Kamis (21/1). Para pelaku tersebut nya,\" jelasnya. Janadi juga orang beberapa hari sebelum meninggal.(33) nafas terakhir Rumah Sakit dan saling tembak sudah menjadi ditangkap di Cikoneng arah Ciamis, yang suka menolong. \"Siapa saja Telogorejo karena serangan jantung, kisah yang tidak asing bagi pria Jawa Barat. Saat itu, Janadi terlihat yang datang meminta tolong pasti Kamis(28/1)pukul17.00.Saatitudia bertubuh kekar dan berambut gon- sumringah, kondisi kesehatannya dilayani, tidak ada kata menolak,\" memang sedang kontrol ke rumah drong tersebut. Bisa dibilang keja- pun terlihat baik. Mereka juga sempat jelasnya. Sementara itu, Erick, sakit tersebut terkait kesehatannya. hatan jalanan di Semarang menurun, duduk bersama dengan wartawan wartawan Suara Merdeka mengata- Kabar itu tidak hanya membuat kaget karena tangan dinginAiptu Janadi. sambil bersenda gurau menunggu kan, di matanya Janadi seperti ayah di lingkungan kepolisian, wartawan, Kondisi Sakit waktu gelar perkara. dan teman yang siap menerima keluh namun juga masyarakat di Kota kesah. Semarang. Bahkan, di media sosial Dedikasi terhadap kepolisian \"Tidak menyangka kalau pergi juga ramai ucapan belasungkawa tidak bisa diragukan lagi. Bahkan, secepat ini. Beliau orang baik,\" Namun orang baik itu, polisi untuk pria yang bertugas di Unit saat dia dalam kondisi sakit, rela ungkap Damar Sinuko salah satu tangkas dan banyak dikagumi Resmob Polrestabes Semarang sejak untuk tetap menjalankan tugas hing- wartawan televisi nasional swasta, anggota dan masyarakat itu telah 1992 tersebut. Bagaimana tidak, bagi ga ke luar Jawa untuk mengusut tun- yang punya kedekatan dengan pergi selamanya. Selamat Jalan Mas kebanyakan masyarakat di Kota tas kasus yang ditangani hingga almarhum, kemarin. \"Pokoknya Janadi, Selamat Jalan Legenda Lunpia ini sosok pria yang dikenal pelaku tertangkap. Tidak pulang ke semuanya berkesan, tidak ada yang Resmob Polrestabes Semarang. rumah dan tidak bertemu keluarga tidak,\" ujarnya. Banyak pelajaran (Erry Budi Prasetyo-33) dengan waktu yang lama sudah men-

JUMAT, 29 JANUARI 2021 209 Tenaga Kesehatan Data Vaksinasi Tak Bisa Diakses Belum Bisa Divaksin SALATIGA - Sebanyak 209 dari total 2.497 tenaga kesehatan ■ Terkendala Sistem Aplikasi P-Care 60,68 persen,'' ungkapnya. (tenaga kesehatan) yang telah teregistrasi, dinyatakan belum bisa men- Artinya, data vaksinasi yang dapatkan divaksin karena berbagai alasan. UNGARAN- Komite Penanganan Covid-19 tenaga kesehatan yang mengalami dan Pemulihan Ekonomi Nasional (KPCPEN) demam. diunggah di aplikasi P-Care belum Mereka terdiri atas 43 tenaga kesehatan yang tertunda dan ada 166 menyebutkan, tenaga kesehatan di semuanya masuk di aplikasi yang tenaga kesehatan yang batal divaksin. Tenaga kesehatan ada yang ter- Kabupaten Semarang yang diprioritaskan ''Sekarang ini ada 360 tenaga dimaksud. Sementara ketersediaan tunda dan batal divaksin tersebut dikarenakan hipertensi, demam, atau menerima vaksin jumlahnya ada 3.992 orang. kesehatan, mereka masuk kategori vaksin, untuk sasaran sejumlah itu, penyebab kondisi kesehatan lainnya. kelompok yang ditunda,'' terang dia. yakni 3.992 tenaga kesehatan tergo- Pada27Januari,sudahdilakukan persen,'' kata Kepala Dinas long aman. Mengingat, Pemkab Hal itu diungkapkan Kadinas Kesehatan Kota Salatiga Siti Zuraidah vaksinasi terhadap 2.996 tenaga Kesehatan Kabupaten Semarang dr Ketika ditanya kendala pelak- Semarang kemarin mendapatkan saat jumpa pers yang digelar Setda Kota Salatiga, Kamis (28/1). kesehatan atau 75,05 persen dari Ani Rahardjo MPPM, Rabu (27/1). sanaan vaksinasi Covid-19 di 8.000 dosis vaksin. ''Dengan jumlah kuota yang ditetapkan KPCPEN. Kabupaten Semarang, dr Ani itu untuk dua kali dosis penyuntikan ''Berdasarkan data Dinas Kesehatan hingga Kamis 28 Januari, pukul Menurutnya, ada kategori Rahardjo mengungkapkan, ada di sudah cukup. Hari ini, ada tambahan 13.00, terdapat 2.609 sasaran tenaga kesehatan yang akan divaksin. Lalu ''Yang belum tervaksinasi, ada kelompok yang ditunda vaksi- sistem aplikasinya.Akibatnya, masih vaksin 180 dosis. Tambahan dosis berdasarkan data registrasi ulang ada 2.497 orang dan data terakhir yang kriteria ekslusi atau memang belum nasinya. Mayoritas karena ketika ada 257 tenaga kesehatan yang data memang sedikit, karena bantuan sudah disiap divaksin ada 1.975 orang. Kemudian yang telah divaksin memenuhi syarat. Misalnya, dia diperiksa kesehatannya menjelang NIK-nya belum bisa diakses di vaksin tahap pertama masih ada.'' 1.766 orang. Terdapat 43 tenaga kesehatan yang ditunda mengikuti mengidap penyakit diabetes, jantung disuntikVaksinSinovac,tenagakese- aplikasi P-Care. vaksinasi dan 166 tenaga kesehatan yang batal divaksin,'' kata Zuraidah. atau dia penyintas Covid-19 itu ada hatan yang bersangkutan tensi darah- Adapun rencana vaksinasi tahap 316 tenaga kesehatan atau 7,92 nya masih tinggi disamping adapula ''Itu yang menjadi masalah atau kedua di Bumi Serasi, karena pen- Dijelaskannya, secara keseluruhan sudah 70,72 persen tenaga kese- kendala, mungkin ini dialami juga di canangan vaksinasi pertama 14 hatan yang divaksin. Kemudian ada sekitar 500-an botol vaksin yang seluruh Indonesia. Sementara caku- Januari, maka pelaksanaan penyun- belum terpakai dan tersimpan di gudang, sambil menunggu tenaga kese- pan vaksinasi riil 75,05 persen dari tikan vaksin tahap kedua dilakukan hatan yang siap divaksin, serta usulan tambahan tenaga kesehatan lain- kuota yang ditetapkan KPCPEN, itu mulai 1 Februari mendatang. (H86- nya yang telah diregistrasi. di dashboard nasional hanya muncul 33) Zuraidah menjelaskan, proses vaksinasi tenaga kesehatan berjalan Dinkominfo Demak Raih lancar, tanpa ada kendala berarti. Dijelaskannya, tahap pertama tenaga Budaya Kerja Terbaik 2020 kesehatan diprioritas divaksin, merupakan kebijakan dari pusat, semen- tara pihaknya hanya sebagai pelaksana saja. ''Hingga saat ini (Kamis SM/dok DEMAK- Dinkominfo Demak 28/1-Red), proses vaksinasi tenaga kesehatan masih berjalan,'' kata Siti mendapat Penghargaan Bupati atas Zuraidah, didampingi sejumlah kepala bidang. SERAHKAN PENGHARGAAN: Kepala Dinkominfo Demak Endah Cahya Rini menyerahkan capaian kinerjanya yang dinilai baik piagam dan trofi penghargaan kepada sekdin serta jajaran kabid di lingkungan Kominfo, selama kurun 2020. Penghargaan seba- Zuraidah mengungkapkan pula, jumlah vaksin sangat terbatas dan baru-baru ini. (33) gai OPD terbaik dalam membangun dikirim sesuai dengan kebutuhan. Rencana vaksinasi tahap berikutnya budaya kerja itu disampaikan Plh Bupati juga belum diketahui, karena menunggu kebijakan dari pusat (Dinas Demak Joko Sutanto di Gedung Bina Kesehatan Provinsi). Praja Setda Demak, baru-baru ini. Sementara itu,AsistenAdministrasi Umum Sekda Kota Salatiga, Sri Plh Bupati Joko Sutanto mengata- Satuti berharap, agar masyarakat bersabar terkait pelaksanaan vaksinasi kan, penghargaan ini merupakan di Kota Salatiga. Proses vaksinasi akan dilakukan secara bertahap sesuai upaya Pemkab Demak dalam rangka dengan kebijakan pemerintah. Terlebih vaksin yang dikirim dari memacu kinerja OPD - OPD yang ada Pemerintah Pusat lewat Pemprov Jateng, jumlahnya terbatas dan dikir- agar selalu berupaya meningkatkan im bertahap. (H2-33) kualitas kinerjanya dari waktu-waktu. Penilaian tersebut meliputi implemen- Perantara Pembelian Tanah tasi budaya kerja pada OPD, pelayanan publik, inovasi, leadership, Ditetapkan Jadi Tersangka akuntabilitas, penerapan new normal, dokumentasi dan administrasi, serta ■ Kasus Pengadaan Lahan Bulog penghargaan yang diterima. GROBOGAN - Kejaksaan Kabupaten Grobogan akhirnya menetap- \"Dinkominfo mendapatkan peni- kan tersangka dari dugaan mark-up anggaran pembelian tanah yang laian terbaik atas prestasi-prestasi dilakukan Bulog. Sementara ini, baru satu tersangka yang telah ditetapkan, yang ditorehkannya selama kurun yakni Kusdi, warga Kabupaten Grobogan. kurun waktu 2020,\" kata Joko. Kepala Kejaksaan Negeri Grobogan Haryoko Ari Prabowo mengata- Menurutnya, salah satu catatan kan, tersangka ini berperan sebagai pihak ketiga atau makelar dari pembe- kinerja yang baik dari Dinkominfo lian tanah tersebut. Itu diketahui setelah dilakukan pemeriksaan pada ter- adalah OPD ini berperan menjadi sangka. institusi yang ikut menopang keber- hasilan Pemkab Demak dalam kom- ''Kami tetapkan per 18 Januari. Sementara, baru satu tersangka, karena petisi Sp4n lapor. kemungkinan ada yang lainnya. Saat ini, baru kami lakukan pemeriksaan termasuk melihat aliran dana ini mengalir kemana saja,'' kata HaryokoAri Dia menambahkan , dalam kom- Prabowo, Kamis (28/1). petisi ini Pemkab Demak menjadi yang terbaik secara nasional. Dijelaskan, dalam proses penyelidikan, ada transfer masuk Rp 5 mili- Penghargaan telah di terima langsung ar ke rekening tersangka dari proses pembelian lahan di Desa Mayahan, oleh Sekda Demak, di Gedung Kecamatan Tawangharjo itu. Uang tersebut diperkirakan sudah mengalir Tribrata Jakarta Pusat, tahun lalu. ke beberapa orang dan telah dimanfaatkan tersangka. Penghargaan lain , ujarnya, diper- ''Dalam penyelidikan, dana lahan Bulog digelembungkan senilai Rp oleh Dinkominfo dari Komisi 20 miliar untuk pembelian lahan seluas enam hektare (bukan 60 hektare Informasi Publik Jawa Tengah ( KI seperti berita sebelumnya-Red). Dari itu, ada uang masuk ke rekening Award ) atas prestasinya sebagai juara pribadi tersangka iRp 5 miliar dan kami telusuri ke mana saja uang itu,'' kedua dalam Keterbukaan Informasi ujarnya. Publik. Dikatakan , dengan prestasi yang diraih ini berarti Demak berhasil Di samping penetapan tersangka, pihaknya sudah melakukan penyi- menyesuaikan diri dengan Kota taan, uang Rp 500 juta dan mobil Fortuner milik tersangka. Pihaknya juga Semarang. (D14-33) mengajukan izin sita bidang tanah milik tersangka di Kabupaten Karanganyar dengan luas sekitar 500 meter persegi. Ditanya adanya dugaan keterlibatan dari internal Bulog, pihaknya masih mendalami hasil pemeriksaan ini. Saat ini, pihaknya masih mengumpulkan bukti-bukti yang lain untuk mengetahui dugaan tersebut. (zul-33)

JUMAT, 29 JANUARI 2021 SM/Septina Nafiyanti Pengoperasian Bersyarat TANAH LONGSOR: Warga dan sukarelawan membersihkan material tanah longsor yang menutup jalan di Desa Tempur, Kecamatan Keling, Jepara, kemarin. (50) Opsi Terbaik Tanah Longsor Kembali Terjadi di Tempur Objek Wisata saat Pandemi KUDUS - Pengoperasian objek wisata di Kota Keretek tetap diperbolehkan selama pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) tahap kedua. Syaratnya, pengop- erasian harus menerapkan protokol kesehatan (Prokes). Ketentuan mengenai hal tersebut tertuang dalam Surat Edaran Bupati Kudus Nomor: 800/184/01.00/2021. Menurut Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Kabupaten Kudus, Bergas Catursasi Penanggungan, mengacu surat edaran hingga 8 Februari 2021 seluruh destinasi wisata kembali dibuka. Salah satu ketentuan mendasar yang harus dipatuhi yakni hanya menerima 30 persen wisatawan dari kapasitas.’’Misalnya, sebuah objek wisata dapat menampung 100 wisatawan, diperbolehkan buka tapi hanya menerima 30 wisatawan datang,’’katanya. Jam operasional juga dibatasi hingga pukul 15.00. Pembukaan wisata sementara diprioritaskan untuk wisatawan lokal. Pihaknya menyiapkan sejumlah petugas untuk mengha- lau bus-bus peziarah luar daerah yang akan berkunjung ke wisa- ta religi. “Kami mengarahkan petugas untuk menghalau bus di lima titik, yakni Pertigaan Dawe, Tergo, Glagah, Pertigaan Japan, dan di sekitar lingkungan Terminal Colo,’’jelasnya. Penerapan Prokes dipantau. Setiap destinasi menetapkan standardisasinya masing-masing. Restoran diperbolehkan menerima maksimal 25 persen dari maksimal pengunjung dan jam operasional makan di tempat hingga pukul 20.00. Setelah itu sampai pukul 21.00 hanya melayani pesan antar. Tempat hiburan, tempat olahraga atau sejenis, diberlakukan pembat- asan 50 persen hingga jam 20.00. Seluruh stakeholder kepariwisataan harus menerapkan Prokes yang ketat. Pembukaan tempat tersebut meskipun dengan sederet pembatasan diharapkan dapat menghidupkan perekonomian. (H8-50) JEPARA - Desa Tempur, Kecamatan Keling kembali longsor di lereng Muria pada tahun ini. pembersihan meterial tanah longsor dilanda tanah longsor. Rabu (27/1) malam, bencana Masyarakat perlu waspada jika hujan oleh warga dibantu relawan desa tang- alam tersebut terjadi di wilayah Dukuh Petung Desa deras,’’terangnya, kemarin. guh bencana dan alat berat bantuan Tempur RT 4 RW II, Kecamatan Keling. Tebing setinggi Waspada swasta,’’ ujar Petinggi Tempur 20 meter dengan lebar 15 meter longsor dan menutup Maryono. akses jalan warga desa setempat. Petinggi Desa Tempur, Maryono mengatakan, pembersihan material Sebelumnya, tanah longsor terjadi SM/Anton WH Kepala Badan Penanggulangan Tanah bergerak mulai dari atas langsung dilakukan bersama-sama di desa ini menimpa rumah warga di Bencana (BPBD) Kabupaten Jepara, tebing dan mengakibatkan tanah long- warga dan sukarelawan. RT05 RW II. BENDUNG WILALUNG : Kondisi Bangunan Pengendali Kusmiyanto menyampaikan, sebelum sor menutup total akses dukuh Pe- Banjir Wilalung Lama (BPBWL) di Desa Kalirejo, Kecamatan terjadi tanah longsor, hujan deras terja- tung-Pekoso Desa Tempur. Ia juga berpesan kepada masyara- Tanah Longsor dengan lebar 2 Undaan, Kudus, yang sering digunakan untuk berbagai acara di sejak Rabu sore. kat untuk selalu waspada saat musim meter dan tinggi 20 meter menye- ’’Longsor kali ini menambah titik hujan. babkan dinding dapur milik Samadi pemotretan oleh warga, Kamis (28/1) siang. (50) jebol serta perabot dapur tertimpa Hujan deras yang cukup lama material longsoran. seringkali berpotensi menyebabkan tanah longsor untuk daerah pegunung- Akibat musibah ini, kerugian yang an, termasuk Desa Tempur. dialami oleh warga mencapai Rp 80 juta. (H76-50) ’’Kamis (28/1) siang dilakukan Angka Kemiskinan di Jepara Pemkab Blora Inisiatif Terapkan PPKM Paling Rendah Se-Jateng BLORA - Meski Kabu- preventif penyebaran Covid- ’’Masihsajaadawargayang hatan ditunjukkan dari hasil empat GNI (eks pasar Blora) paten Blora tidak termasuk 19 agar tidak semakin meluas, ndablek (bandel). Bayangkan razia aparat gabungan, Kamis dan di kawasan Tugu Panca- JEPARA - Angka kemiskinan di Kabupaten Jepara pada wilayah yang harus menerap- Pemkab Blora berinisiatif saja mau pakai cara apa lagi (28/1). sila. Hasilnya, sebanyak 53 tahun 2020 menduduki posisi paling rendah untuk kategori kan pemberlakukan pembat- mengikuti penerapan PPKM mengingatkan warga. Aparat orang warga terjaring dalam kabupaten se-Jawa Tengah. Hal ini disampaikan Bupati Jepara asan kegiatan masyarakat sejak 11-25 Januari dan kemu- sudah luar biasa melakukan Kali ini razia oleh aparat operasi yustisi tersebut. (H18- Dian Kristiandi dalam kegiatan konsultasi publik Rencana (PPKM), Bupati Djoko dian diperpanjang hingga 8 tugasnya. Namun tetap saja ada kepolisian, TNI dan Satpol PP 50) Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Jepara tahun 2022 dan Nugroho berinisiatif ikut men- Februari. warga yang abai, masih banyak serta BPBD digelar di simpang Musyawarah Perencanaan Pembangunan tahun 2021 di erapkan PPKM di daerah yang yang mengabaikan risiko Gedung Shima kompleks kantor Sekda Jepara. Forum diskusi dipimpinnya. Selain untuk ’’Virus Covid-19 itu sangat Covid-19,’’ tegas Kokok, SM/Abdul Muiz ini dihadiri Ketua DPRD Jepara Haizul Maarif, Sekda Jepara menekan angka penyebaran berbahaya. Sudah banyak kor- sapaan akrab Djoko Nugroho. Edy Sujatmiko, dan sejumlah pimpinan perangkat daerah. virus korona (Covid-19) di bannya. Namun, masih ba- Protokol Kesehatan SANKSI SOSIAL : Warga yang melanggar protokol kesehatan Kepala Bappeda Provinsi Jateng dan camat juga mengikuti Blora, kebijakan itu dipu- nyak warga yang menganggap mendapatkan sanksi membersihkan kawasan di sekitar tempat secara virtual dari Semarang. tuskan bupati dalam rangka remeh dan mengabaikan Bupati menyadari, pande- menumbuhkan kesadaran bahaya tersebut,’’ tandas mi Covid-19 berdampak pada razia aparat gabungan di Blora, Kamis (28/1). (50) ’’Angka kemiskinan di Jepara menempati urutan keempat masyarakat tentang bahayanya Bupati Djoko Nugroho. perekonomian masyarakat. terendah, setelah Kota Semarang, Kota Salatiga, dan Kota Covid-19. Karena itu, bupati tidak me- Pekalongan. Namun, untuk kategori kabupaten, Jepara men- Menurut bupati, sejak larang warganya melakukan empati peringkat pertama angka kemiskinan terendah di ’’Kita menyesuaikan saja awal masa pandemi Covid-19 aktivitas ekonomi seperti Jateng,’’kataAndi, kemarin. dengan program PPKM yang hingga penerapan PPKM 25 berjualan. Namun, yang ter- ditetapkan pemerintah, meski Januari 2021, aparat gabungan penting dari itu semua yakni Meskipun berada di peringkat pertama terendah, namun Blora tidak termasuk,’’ ujar telah berulang kali melakukan penerapan protokol kesehatan. jumlah penduduk miskin di Jepara sedikit meningkat dari 6,06 Bupati Djoko Nugroho, razia protokol kesehatan persen (2019) menjadi 7,17 persen (2020). kemarin. (prokes) di seluruh Kabupaten Masih adanya warga yang Blora. Hanya saja, kata bupati, mengabaikan protokol kese- Pemkab Jepara telah menyiapkan sejumlah strategi. Mulai Kabupaten Blora sejak tetap saja masih ada warga dari politik anggaran, maupun pembuatan kebijakan yang men- awal tidak diwajibkan untuk yang mengabaikan protokol garah kepada program priorotas pengentasan kemiskinan. ikut menerapkan PPKM kare- kesehatan. Dia mengaku bin- na kasus Covid-19 tergolong gung pakai cara apa lagi dalam ’’Yang menjadi capaian akhir dalam RPJMD periode 2017- rendah. Namun, sebagai upaya mengingatkan warganya. 2022. Mana yang masih tertinggal harus diperhatikan,’’ kata Bupati. (H76-50) Bulan Dana PMI Kumpulkan Rp 520 Juta BLORA - Bulan dana 520,852 juta. ’’Kami selaku ketua atas kinerja bulan dana PMI, Palang Merah Indonesia Ketua Umum Bulan Dana umum bulan dana PMI, men- Bupati Djoko Nugroho (PMI) Blora yang digelar gucapkan terima kasih dan menyerahkan penghargaan sejak 17 September 2020 PMI yang juga Komandan apresiasi setinggi tingginya kepada sejumlah pihak. secara resmi ditutup, Kamis Kodim 0721 Blora Letkol Inf. kepada seluruh jajaran PMI Untuk kategori kecamatan (28/1). Penutupan dilakukan Ali Mahmudi dalam laporan- serta para relawan yang telah yang memenuhi target bulan Bupati Djoko Nugroho di nya menyampaikan apresiasi bekerja keras menyukseskan dana PMI 2020, penghargaan aula Pemkab Blora. Pada kepada kinerja seluruh jajaran kegiatan bulan dana PMI diberikan kepada Kecamatan bulan dana PMI 2020 pada PMI serta para sukarelawan 2020 ini,’’ujarnya. Bogorejo, Kecamatan Sam- masa pandemi Covid-19 yang telah bekerja keras bong, Kecamatan Kedung- tersebut, terkumpul dana Rp walaupun dalam masa pande- Pada kesempatan itu, tuban, dan Kecamatan To- mi Covid-19. Letkol Inf Ali Mahmudi danan. secara simbolis menyerahkan SM/Abdul Muiz hasil pengumpulan dana Adapun penerima peng- bulan dana PMI kepada Ketua haragaan kategori dukungan SERAH TERIMA: Ketua Umum Panitia Bulan Dana PMI 2020 PMI Blora Sutikno Slamet. serta partisipasi dalam bulan yang juga Komandan Kodim 0721 Blora, Letkol Inf Ali Menurut Sutikno Slamet, dana PMI 2020 diberikan hasil dari bulan dana tersebut kepada Musyawarah Kerja Mahmudi menyerahkan hasil pengumpulan dana kepada akan digunakan untuk pelak- Kepala Sekolah (MKKS) Ketua PMI Blora Sutikno Slamet, Kamis (28/1). (50) sanaan program 2021. SMP, MKKS SMA, MKKS SMK, Kelompok Kerja Ma- ’’Kami sangat berterima drasah Ibtidaiyah (KKMI), kasih atas kerja keras seluruh Kelompok Kerja Madrasah pihak yang terkait sehingga Aliyah (KKMA) serta bulan dana PMI tahun 2020 UPPD/SAMSAT Blora. dapat terselenggara dengan sukses, meski di era pandemi Bupati Djoko Nugroho Covid-19 seperti saat ini. dalam sambutan penutupan Anggaran ini akan digunakan bulan dana PMI 2020 menge- untuk pelaksanaan program mukakan, pandemi Covid-19 tahun 2021 yang akan dibahas belum bisa dipastikan kapan pada musyawarah kerja PMI akan berakhir. Menurutnya, setelah ini,’’ tandas Sutikno PMI turut berperan penting Slamet yang juga mantan Plt mengedukasi masyarakat Sekda Blora. serta memberikan pelayanan Apresiasi kepada masyarakat di masa pandemi Covid-19. (H18-50) Sebagai bentuk apresiasi

Lima Keluarga ASN JUMAT, 29 JANUARI 2021 Terima Santunan SM/ dok PEKALONGAN - Korps Pegawai Republik Indonesia MENYERAHKAN SANTUNAN : Wali Kota Pekalongan Mochammad Saelany Machfudz didampingi Sekda Sri Ruminingsih dan Ketua Korpri Slamet Prihantono (Korpri) Kota Pekalongan memberikan santunan kepada kelu- menyerahkan santunan kepada keluarga ASN yang meninggal karena Covid-19 di Ruang Jetayu Setda Kota Pekalongan, Kamis (28/1). (50) arga Aparatur Sipil Negara (ASN) Pemkot Pekalongan yang meninggal akibat Covid-19. Santunan diserahkan Wali Kota 2020 Terjadi Empat Kasus Pekalongan Mochammad Saelany Machfudz didampingi Kekerasan Seksual Anak Sekda Sri Ruminingsih dan Ketua Korpri Slamet Prihantono di Ruang Jetayu Setda Kota Pekalongan, Kamis (28/1). Slamet Prihantono mengatakan, pemberian santunan terse- but merupakan bentuk empati dan perhatian kepada keluarga ASN. Santunan yang diserahkan sebesar Rp 1,5 juta per ahli waris keluarga. ‘’Kami dari Korpri Kota Pekalongan menggalang dana sumbangan untuk membantu keluarga anggota Korpri yang meninggal dunia karena Covid-19. Jumlah ASN anggota Korpri Kota Pekalongan yang meninggal karena terpapar Covid-19 dan kami santuni ahli warisnya sebanyak lima orang,’’ terangnya. Namun menurutnya, jumlah tersebut masih bisa bertam- bah. Saat ini, pihaknya masih berkoordinasi dengan Badan Kepegawaian, Pendidikan dan Pelatihan Daerah (BKPPD) untuk menginventarisasi apabila masih ada anggota Korpri yang meninggal karena Covid-19, tetapi belum terdata. Pada kesempatan itu, Slamet Prihantono juga berpesan kepada anggota Korpri untuk terus menerapkan protokol kese- hatan di dalam kegiatan sehari-hari. Baik di lingkungan keluar- ga maupun saat beraktivitas di luar rumah. Terapkan PPKM Sebelumnya, Wali Kota mengatakan, berbagai upaya telah dilakukan Pemkot Pekalongan untuk memutus rantai penye- baran Covid-19 di Kota Pekalongan. Di antaranya pembatasan berbagai kegiatan melalui Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM). Beberapa waktu lalu, Pemkot Pekalongan juga telah men- canangkan vaksinasi Covid-19. “Vaksinasi bertujuan untuk membentuk sistem kekebalan atau imun dengan menghasilkan antibodi. Sehingga akhirnya bisa melawan virus penyebab Covid-19 kalau sampai suatu saat tertular,” paparnya. Karena itu, dia mengimbau kepada masyarakat agar tidak takut divaksin. Karena vaksin sinovac sudah teruji dan berlabel halal. (K30-50) PEKALONGAN - Dinas Pemberdayaan kasus tersebut dilakukan oleh bersinergi dengan OPD terkait untuk orang terdekat. Untuk ka- menghormati dan melindungi hak anak. Masyarakat, Perempuan, dan Perlindungan sus penelantaran ekono- mi sebanyak 16 kasus. ‘’Alhamdulilah kalau dilihat dari beberapa kasus yang terjadi, keterli- Anak (DPMPPA) Kota Pekalongan mencatat Sebab memang adanya batan masyarakat cukup bagus. Masyarakat memiliki keberanian dan setidaknya ada empat kasus kekerasan pandemi memaksa kita kesadaran untuk melaporkan bahkan semua untuk dapat ber- mendampingiapabilaterjadikasuskek- erasan di lingkunganya. Ini perlu kami seksual anak pada 2020. Jumlah ini menurun adaptasi dengan kebiasaan apresiasi. Sebab kebanyakan masyara- baru,’’ungkapAgustina. kat enggan untuk bersinggungan dengan hal tersebut,’’katanya. dibandingkan dengan tahun 2019 mencapai SM/Trias Purwadi Menurut dia, kek- erasan pada anak Ia berpesan, jika terjadi kekerasan Nur Agustina anak di lingkungan sekitar untuk tidak abai dan tidak takut melapor. Ma- enam kasus. dapat dicegah mulai syarakat bisa melaporkan melalui RT, RW, kelurahan, kecamatan. Selain itu, dari lingkungan terkecil yakni keluarga, juga bisa datang ke kantor LP-PAR Kota Pekalongan maupun Unit PPA sehingga advokasi ke masyarakat gen- Satreskrim Polres Pekalongan Kota. (A15-50) Demikian dijelaskan Kepala sebanyak 20 kasus. Selama pandemi car dilakukan baik di tingkat RT, RW, SM/ Dok Bidang Pemberdayaan Perempuan dan Covid-19, kasus yang terjadi didomi- kelurahan, maupun kecamatan. PENYERAHAN SK : Kepala Dinas Dikbud Kabupaten Tegal H Perlindungan anak DPMPPA, Nur nasi oleh kasus penelantaran ekonomi Peran Masyarakat Akhmad Wasari menyerahkan SK Perubahan Nama SMPN 3 Agustina, saat ditemui di Kantor LP- yakni sebanyak 16 kasus. Keterlibatan dan kepedulian dari Warureja kepada kepala sekolah, Sujarwo, di halaman sekolah PAR Kota Pekalongan, Rabu (27/1). ‘’Tahun 2020 memang turun, ada masyarakat juga turut berpengaruh setempat, Kamis (28/1). (50) Jumlah keseluruhan kasus kekerasan empat kasus kekerasan seksual tetapi dalam rangka mengoptimalisasi perlin- SMPN 3 Satu Atap Warureja anak dan perempuan selama 2020 justru terbilang cukup berat, sehingga dungan hak anak. Selain itu, dalam hal Berubah Status sebanyak 14 kasus, sedangkan 2019 butuh pendampingan khusus. Biasanya pemenuhan hak anak, pihaknya juga WARUREJA - SMP Negeri 3 Satu Atap Warureja, Bupati Batang Apresiasi PT BPR Bapera Kabupaten Tegal yang Satu Atap denga SDN Banjaragung 01, kini sudah berdiri sendiri. Sekolah yang berlokasi di Desa Aplikasi Fine Teach Diluncurkan tu, keuntungan jalan dan Wakil Bupati Suyono, Sekda serta karyawan dalam me- Banjaragung, Kecamatan Warureja itu, mandiri menjadi SMP pelayanan kepuasan masyara- Lani Dwi Rejeki, Dewan ngembangkan dan membe- Negeri 3Warureja. Status SatuAtap-nya sudah dihilangkan. BATANG - Bupati Ba- perbaiki manajemen supaya kat,” tandasnya. Komisrasi serta dukungan dari sarkan PT BPR Bapera Ka- tang, Wihaji meresmikan ge- menjadi PT Perbankan dalam DPRD. Serta kesolidan direksi bupaten Batang.” (ar-50) “Perubahan status dan nama ini sudah melalui verifikasi oleh dung baru PT BPR Bapera da- lembaga keuangan yang sehat Direktur Utama PT BPR Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Dikbud) Kabupaten Tegal lam upaya meningkatkan indi- dengan delapan indikator. Al- Bapera Kabupaten Batang,Aji SM/Arif Suryoto dan instansi terkait. Mulai dari sarprasnya, manajemen hingga kator perbankan yang sehat. hamdulillah semuanya sudah Setya Budi menargetkan administrasinya. Sekolah ini dinyatakan lolos,” kata Kepala Bersamaan itu juga dilun- terwujud,” ujar Bupati Wihaji adanya pertumbuhan 30 RESMIKAN GEDUNG : Bupati Batang Wihaji didampingi SMPN 3 Warureja, Sujarwo, saat penyerahan Surat Keputusan curkan aplikasi baru Fine seusai peresmian, Rabu lalu. persen setiap tahun. Peng- Direktur Utama PT BPR Bapera, Aji Setya Budi meninjau teller (SK)tentangperubahannamasekolahtersebut,Kamis(28/1).SK Teach, yaitu layanan terbaru gunaan Fine Teach diharapkan diserahkan oleh Kepala Dinas Dikbud Kabupaten Tegal, H bagi masyarakat yang akan Dia mengingatkan, salah akan meningkatkan keper- seusai peresmian gedung baru, Rabu (27/1). (50) Akhmad Wasari kepada Kepala SMPN 3 Warureja, di halaman menabung maupun kredit satu yang penting dalam per- cayaan kepada masyarakat. sekolah setempat. Penyerahan SK dihadiri Forum Komunikasi tidak perlu mendatangi Kantor bankan adalah Non Perfor- Kepercayaan Pimpinan Kecamatan (Forkopimcam) Warureja, jajaran Dinas Bapera. ming Loan (NPL) adalah salah Dikbud, Kepala Desa Banjaragung, dan sejumlah kepala sekolah satu indikator kesehatan bank. Menarik sekali, karena PT serta orang tua siswa. “Satu kata untuk Bapera, Supaya tidak lebih dari 5 Bapera Kabupaten Batang luar biasa. Seusai saya melan- persen dengan kerja tiga bulan mendapat kepercaayan dari Sujarwo menjelaskan, SMPN 3 SatuAtapWarureja didirikan tik Aji Setya Budi menjadi sudah terpenuhi. Kedepan Bank Jatim. Bahkan, Bank pada 21 Juli 2009. Sekolah tersebut Satu Atap dengan SDN direktur baru PT BPR Bapera mudah-mudahan nasabah Jatim itu siap untuk meng- Banjaragung 01. Tidak hanya tempatnya, tapi juga tenaga pen- Kabupaten Batang saya lebih banyak. Selain itu tentu gelontorkan dana. Dengan didik dan kepala sekolahnya juga menjadi satu. Namun, setelah memintaagarkalipertamaper- target keuntungan. nasabah yang mencapai 5.000 melalui proses yang cukup panjang, SMPN 3 SatuAtapWarureja baiki secara fisik dan layak orang ke depan diharapkan berubah status menjadi SMPN 3 Warureja. Perubahan status itu gedung biar patut sebagai lem- “Karena itu, yang bisa kita semakin banyak yang memer- dibuktikan dengan keluarnya SK dari Kepala Dinas Dikbud baga keuangan yang dimiliki harapkan tetapi harus juga cayakan untuk menabung dan Kabupaten Tegal Nomor 420/04/05865/2021. “SK keluar pada keuangan daerah. Selanjutnya melayani masyarakat Ka- kredit di PTBPR Bapera. tanggal 19 Januari 2021. Hari ini, penyerahannya,” kata Jarwo, bupaten Batang. Dengan begi- sapaan akrab Kepala SMPN 3 Warureja yang menjabat di sekolah “Itu semua tidak lepas dari tersebut sejak 13 bulan silam. dukungan Bupati Wihaji, Prestasi PUDAM Sendang Kamulyan Diminta Selalu Inovatif Menurut Jarwo, SMPN 3 Warureja mengalami peningkatan prestasi yang sangat tajam meski baru berdiri selama hampir 12 BATANG - Bupati Ba- Kamulyan selalu meningkat- snya menyambut hadirnya inovasi lagi untuk memuncul- apabila ada dukungan penuh tahun. Mulai dari jumlah siswanya yang sekarang meningkat tang, Wihaji meminta Peru- kan kreativitas dan inovasi Kawasan Industri Terpadu kan sumber-sumber mata air dankerjasamabersamajajaran menjadi 448 anak hingga sarana dan prasarana yang hampir sahaan Umum Daerah Air dalam memberikan pelayanan (KIT) di Kabupaten Batang. baru. Sehingga kebutuhan air Forkopimda serta stakeholder lengkap di sekolah tersebut. Saat ini, sekolah yang memiliki jum- Minum (PUDAM) Sendang kepada masyarakat. Khusu- minum masyarakat Kabupa- PUDAM Sendang Kamulyan. lah guru dan karyawan sebanyak 31 orang itu sudah difasilitasi Tantangan ke depan ada- ten Batang terpenuhi. ruang laboratorium IPA, Perpustakaan, Mushala, lapangan yang SM/Arif Suryoto lah jumlah pelanggan semakin Rencana bisnis ini disusun luas, ruang guru, dan ruang kepala sekolah. Sedangkan ruang banyak. KIT Batang, sebagai “Saya minta untuk saat ini untuk menjadi pedoman bagi kelasnya, Jarwo mengaku masih kurang. Sebab, ketika TEKEN NOTA DUKUNGAN : Direktur Utama PUDAM salah satu pangsa pasar ke PUDAM Sendang Kamulyan direksi dan seluruh jajaran Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) 2020 lalu, pihaknya ter- Sendang Kamulyan Batang, Yulianto menandatangani Nota depan PUDAM Sendang tidak menaikkan tarif dulu, karyawan selama lima tahun paksa menolak 88 siswa karena tidak memiliki ruang kelas. Dukungan Bersama di hadapan Bupati Batang Wihaji, Ketua Kamulyan. karena kondisi sedang pande- ke depan. Rencana itu bisa DPRD Maulana Yusup, Ketua Bapelitbang Ari Yudianto, dan mi. Yang penting kualitas dan menjadi acuan bagi stakehold- Dia berharap, Pemkab Tegal melalui Dinas Dikbud dapat “Ada empat hal yang perlu kuantitas layanannya dit- er, Pemkab, dan jajaran DPRD mengalokasikan anggaran untuk pembangunan ruang kelas baru Kabid Pengairan mewakili DPU-PR Farida, pada acara dilakukan PUDAM Sendang ingkatkan dulu,” tegasnya. serta masyarakat Batang (RKB) di sekolahnya. Konsultasi Publik Rencana Kerja 2021-2025, di halaman Kamulyan yaitu, aspek teknis dalam melakukan pengawas- seperti kualitas, kuantitas, kon- Direktur Utama PUDAM an. Itu semua demi kesuksesan Sehingga, pihaknya bisa menampung peserta didik di wilayah Kantor PUDAM Rabu (27/1). (50) tinuitas, dan keterjangkauan. Sendang Kamulyan Batang, PUDAM Sendang Kamulyan. tersebut. Sejauh ini, peserta didiknya tidak hanya dari wilayah PUDAM Sendang Kamulyan Yulianto pihaknya akan terus Kecamatan Warureja. Tapi juga dari Kabupaten Pemalang yang tetap harus mengutamakan mengutamakan pelayanan “Adapun capaian kinerja jaraknya tidak jauh dari lokasi sekolah. pelayanan publik yang prima kepada masyarakat lima tahun lalu peningkatan memuaskan dan menjaga per- Kabupaten Batang. Sehingga kapasitas produksi dari 370 Kepala Dinas Dikbud Kabupaten Tegal H Akhmad Wasari kembangan bisnis tetap opti- dapat berkontribusi mening- liter per detik menjadi 701, mengaku akan mengusulkan anggaran untuk pembangunan RKB mal,’’ kata Bupati Wihaji seu- katkan Pendapatan Asli sambungan baru meningkat di SMPN 3 Warureja. Namun demikian, anggaran reguler dari sai membuka acara Konsultasi Daerah (PAD). dari 39.732 menjadi 51.511, APBD II Kabupaten Tegal, tidak bisa diandalkan. Sebab, APBD Publik Rencana Bisnis di Pedoman setoran pada lima tahun Rp sedang diprioritaskan untuk penanganan dan pencegahan Covid- Kantor PUDAM Sendang 25,178 miliar. Prestasi Kinerja 19. Kamulyan, Kabupaten Ba- Rencana bisnis tahun 202- Baik dan Sehat terbaik se tang, Rabu (27/1). 2025 erat kaitannya dengan Jateng dan masuk 10 besar Untuk itu, Wasari menyarankan agar pihak sekolah dapat Sistem Pengelolaan Air tingkat nasional,” tandanya. mengusulkan anggaran melalui Munrenbangdes atau pokok piki- Ke depan, PUDAM Minum (SPAM) KIT Batang. (ar-50) ran anggota DPRD yang mewakili di daerah pemilihan (Dapil) Senang Kamulyan harus ada Itu semua, akan dapat terwujud Warureja. (H64-50)

JUMAT, 29 JANUARI 2021 SM/dok Angin Kencang SUNGAI MELUAP : Air Sungai Kaliparuk, di Grumbul Kaliparuk, Desa Pandansari, Kecamatan Ajibarang, meluap saat hujan deras dan tersumbat Landa 11 Desa akibat hanyutnya rumpun bambu di lokasi tersebut, Rabu (27/1) sore. (50) ■ Atap Dermaga Wijayapura Ambruk Sungai Kaliparuk Tersumbat, Pandansari Banjir CILACAP- Di tengah puncak musim hujan, angin kencang menerjang 11 desa di tujuh kecamatan Kabupaten Cilacap, Rabu BANYUMAS - Diakibatkan rumpun bambu yang hanyut ”Pagi ini (kemarin-Red) dilaksa- bat kejadian banjir bandang di lokasi (27/1). Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Cilacap dan tersangkut di dekat Jembatan Sungai Kaliparuk, nakan kembali kerja bakti untuk tersebut. mendata, kejadian mengakibatkan atap Dermaga Wijayapura wilayah Grumbul Kanoman, Desa Pandansari, membersihkan dan menyingkirkan ambruk, dan merusak sejumlah rumah warga. Kecamatan Ajibarang, Rabu (27/1) sore, terendam. rumpun bambu yang menjadi peng- Sementara itu, hujan deras juga hambat aliran air. Karena rumpun mengakibatkan Sungai Bangkong di Koordinator Lembaga Pemasyarakatan Nusakambangan, Dua mobil warga dan ratusan ter- Grumbul Kuthawera ini terendam bambu ini menyumbat aliran air sun- Desa Cibangkong meluap di beberapa Jalu Yuswa Panjang, saat dikonfirmasi membenarkan dampak nak bebek hanyut akibat luapan air hingga empat jam. gai ini hingga mengakibatkan air me- titik hingga mengakibatkan pekarang- anginkencangpadaatapdermagaitu.Menurutnya,anginkencang sungai usai guyuran hujan deras terse- luap ke jalan dan pemukiman,” jelas an rumah warga di Dusun Mandiri mulai bertiup sejak sekitar pukul 14.30 di pesisir pantai selatan but. Rabu (27/1) petang, warga ber- Samsul Mustangin, warga setempat. dan Bojongsari terendam beberapa Cilacap. usaha turut memotong dan menying- Terdampak saat. Areal persawahan di Dusun Tak ada korban jiwa, namun keja- kirkan rumpun bambu yang meng- Gandusaripun turut terendam luapan Kemudian, angin kencang memuncak pada sekitar pukul dian itu membuat warga panik. hambat aliran air tersebut. Kamis Selain di Pandansari, banjir ban- air sungai. 15.00 dan menghantam atap DermagaWijayapura. ”Seluruh atap Apalagi kejadian banjir itu baru perta- (28/1) pagi, upaya membersihkan dan dang akibat hujan deras di sungai yang terbuat dari baja ringan terangkat dan jatuh menutupi akses ma kali terjadi di lokasi desa setempat. menyingkirkan rumpun bambu itu Datar membuat lokasi tambang emas ”Ini terbilang cukup besar, karena pintu masuk DermagaWijayapura,” ungkapnya, kemarin. Banjir juga mengakibatkan permu- kembali dilaksanakan warga bersama tradisional di Grumbul Tajur, Desa setelah beberapa tahun baru kali ini kiman dan jalan penghubung antar- aparat terkait mulai dari BPBD, Pancurendang juga turut terdampak. ada luapan air sungai hingga meren- Walau demikian, pihaknya menginformasikan bahwa kejadi- dusun Grumbul Kanoman menuju Banser, Kokam, dan sebagainya. Sejumlah lokasi tambang porak dam persawahan. Untung untuk per- an itu tidak menimbulkan korban jiwa. ”Untuk dampak kerugian poranda akibat hantaman banjir ban- mukiman cukup jauh. Tapi memang masih dihitung,” imbuhnya. dang tersebut. ketinggian air naik hingga dua meter dari permukaan normal, ” jelas Narso Dermaga Wijayapura merupakan titik penyeberangan menu- Belum ada laporan kerugian aki- (47) warga setempat. (K37-50) ju Pulau Nusakambangan. Dermaga tersebut kerap menjadi per- hatian, karena menjadi lokasi pengiriman narapidana kasus kelas Sutarno Dijatuhi Hukuman Penjara dan Denda berat menuju lembaga pemasyarakatan di Pulau Nusa- kambangan. BANJARNEGARA - Pengadilan Negeri tang Jaminan Fidusia Jo, Pasal 55 ayat (1) ke-1 wa tidak bisa menunjukkan keberadaannya. Kabupaten Banjarnegara menjatuhkan hukuman KUHP dan Undang-Undang No.8 tahun 1981 ten- Ternyata barang sudah dialihkan kepada pihak lain. Angin kencang juga membuat atap salah satu rumah warga di pidana kepada Sutarno bin Suharjono, warga desa tang Hukum Acara Pidana serta Peraturan Terdakwa selaku anak menantu turut serta Desa Kuripan Kidul, Kecamatan Kesugihan, yang terbuat dari Watumalang, Kecamatan Watumalang, Kabupaten Perundang-undangan lain yang bersangkutan. Atas melakukan pemindahan jaminan tersebut. asbes terempas. Warga yang mengetahui kejadian itu kemudian Wonosobo, dalam Sidang Putusan Perkara Tindak pelanggaran tersebut Sutarno dijatuhi hukuman bergegas menolong memasang kembali atap tersebut. Pidana Khusus Nomor 126/Pid.Sus/2020/PN.Bnr pidana penjara dan denda. Bertindak sebagai Jaksa Sidang putusan PN Banjarnegara juga meng- pekan lalu. Penuntut Umum adalah Rasyid Y SH MH dari adili Supriyadi bin Dirsat yang juga sebagai terdak- Sementara itu, berdasarkan data sementara BPBD Cilacap, Kejaksaan Negeri Banjarnegara. Terdakwa didam- wa telah dibacakan beberapa hari sebelumnya. Se- angin kencang melanda sejumlah wilayah di 11 desa/kelurahan di Terdakwa yang merupakan debitur PT BPR pingi oleh pengacaranya Pahotma Butarbutar SH. perti halnya Sutarno, terdakwa Supriyadi juga divo- 7 kecamatan. Kepala Pelaksana Harian BPBD Cilacap, Tri Surya Yudhakencana Banjarnegara Cabang nis bersalah turut serta mengalihkan agunan fidusia Komara Sidhy Wijayanto mengatakan, angin kencang terjadi di Pagentan terbukti melakukan tindak pidana turut Dalam pertimbangannya Majelis Hakim yang tanpa sepengetahuan dan seijin penerima fidusia. Desa Penggalang, Adiraja, Adipala dan Desa Welahan Wetan, serta mengalihkan benda yang menjadi objek jami- diketuai R Heddy Bellyandi mengungkapkan, per- KecamatanAdipala. nan fidusia tanpa persetujuan tertulis terlebih dahu- buatan terdakwa yang memberatkan adalah menim- Atas putusan tersebut Direktur Utama PT BPR Merusak Rumah lu dari penerima fidusia kepada pihak lain. bulkan kerugian materiil bagi pihak PT BPR Surya Surya Yudhakencana Banjarnegara Sugeng Ri- Yudhakencana Banjarnegara Cabang Pagentan. yanto SEmengungkapkankelegaannyaatas tersele- Kemudian, angin kencang terjadi di Desa Rawajaya, Majelis Hakim dengan Ketua R Heddy Sedangkan keadaan yang meringankan terdakwa saikannya perkara pidana a.n Sutarno bin Su- Kecamatan Bantarsari, Rawaapu (Patimuan), Kelurahan Bellyandi SH MH dan anggota masing-masing belum pernah dihukum, menyesali perbuatannya, harjono. Karangtalun (Cilacap Utara), Tambakreja (Cilacap Selatan), Farida Pakaya SH MH dan Refi Damayanti SH MH berjanji tidak akan mengulangi perbuatannya, dan Binangun dan Widarapayung Wetan (Binangun), serta Desa sepakat bulat menyatakan terdakwa Sutarno bin bersikap sopan selama persidangan. ”Saya berharap peristiwa ini ini bisa menjadi Mernek, Kecamatan Maos. Suharjono terbukti secara sah dan meyakinkan Jaminan Fidusia pembelajaran kepada semua pihak, bahwa dengan bersalah melakukan tindak pidana turut serta men- mengalihkan agunan pinjaman tanpa seizin dan Kepala Bidang Kedaruratan dan Logistik BPBD Cilacap, galihkan benda yang menjadi objek jaminan fidusia Perkara ini bermula dari kredit atas nama deb- sepengetahuan bank adalah perbuatan melawan Heru Kurniawan merinci, angin kencang merusak puluhan rumah tanpa persetujuan tertulis terlebih dahulu dari pene- itur Supriyadi bin Dirsat di PT BPR Surya hukum. Bank punya hak melakukan upaya-upaya warga. Angin kencang juga merusak atap Dermaga Wijayapura. rima fidusia, dalam hal ini PT BPR Surya Yudha- Yudhakencana Banjarnegara Cabang Pagentan hukum terkait perbuatan mengalihakan agunan ”Satu unit atap Dermaga Wijayapura ukuran 7x6 meter am- kencana Banjarnegara Cabang Pagentan. dengan jaminan di antaranya fidusia berupa ken- tanpa sepengetahuan dan seizin bank. Kita harus bruk/rusak,” katanya. daraan truk tahun 2013. Saat pihak bank mena- memahami bahwa sebagian aset bank adalah milik Karena itu, terdakwa dinyatakan melanggar nyakan mobil truk jaminan fidusia, ternyata terdak- masyarakat, sehingga Kami harus mengamankan- Selain itu, angin kencang memicu pohon tumbang dan me- Pasal 36 Undang-Undang No.42 tahun 1999 ten- nya,” ujar Sugeng Riyanto. (K37-50) ngenai seorang warga di Kelurahan Karangtalun, Kecamatan Cilacap Utara. ”Satu jiwa luka ringan akibat tertimpa pohon,” kata Banyumas Peroleh Tambahan 275 Guru dia. Sejauh ini, BPBD sudah melakukan peninjauan lokasi kejadi- an dan melakukan assesment bersama Forkompimcam dan dinas PURWOKERTO - Kabupaten Banyumas SM/Budi Setyawan terkait. Kemudian melakukan operasi tanggap darurat dan koordi- pada tahun ini mendapat tambahan sebanyak nasi bersama sukarelawan dan dinas terkait untuk penanganan 275 guru. Mereka merupakan hasil seleksi CPNS SAMBUT SISWA : Sejumlah guru SMP 6 Purwokerto menyambut para siswa yang akan darurat. (K17,tg-50) formasi tahun 2019 lalu. mengikuti uji coba pembelajaran tatap muka dengan menerapkan protokol kesehatan, SM/Dok Kasi Pembinaan Guru dan Tenaga Kepen- beberapa waktu lalu. (50) didikan SD Dinas Pendidikan Kabupaten Banyu- ATAP DERMAGA AMBRUK : Atap Dermaga mas, Suryadi mengatakan, sebanyak 275 orang orang. Namun demikian, jumlah terbanyak guru paling banyak terjadi pada guru SD. Wijayapura, Cilacap, ambruk diempas angin kencang, guru itu, rinciannya formasi guru SD berjumlah memang untuk formasi guru,” tambah dia. Dia mengatakan, kekurangan guru ini tidak 206 orang, formasi guru SMP 66 orang dan 3 Rabu (27/1) sore. (50) orang untuk pamong belajar pada SKB (Sanggar Kendati mendapatkan tambahan guru, na- sampai menghambat pelaksanaan kegiatan Kegiatan Belajar). mun ia menyebut, Banyumas saat ini masih me- pembelajaran. Pasalnya, kekurangan ini terbantu PN Banjarnegara Sosialisasikan ngalami kekurangan guru. Bahkan kekurangan dengan keberadaan guru wiyata bakti. (H48-50) Aplikasi ”Kembang Desa” ”Mereka per 2 Januari lalu sudah menerima dan ”Jawara” SK pengangkatan dan saat itu juga sudah aktif bertugas di masing-masing tempat dimana BANJARNEGARA - Pengadilan Negeri Banjarnegara me- mereka ditugaskan,” terangnya. nyosialisasikan aplikasi Kemitraan Membangun Desa (Kembang Desa) dan Jaringan WA Banjarnegara (Jawara). Kedua aplikasi Saat ditanya mengapa para guru yang lolos tersebut diharapkan semakin mendekatkan PN Banjarnegara seleksi CPNS formasi 2019 tersebut baru bertu- kepada masyarakat. gas sekarang, dia mengatakan, SK dari pemerin- tah pusat memang turunnya baru sekarang. ”SK Ketua PN Banjarnegara Heddi Belyandi mengatakan, Dari pemerintah pusat memang baru turun pada aplikasi Kembang Desa merupakan komitmen PN Banjanegara tahun ini dan langsung diserahkan ke guru,” untuk melakukan gerakan reformasi birokrasi menuju wilayah ungkap dia, kemarin. bebas korupsi dan birokrasi yang bersih melayani. Selain guru, lanjut dia, sebenarnya Kabu- ”Program ini memberikan kemudahan dalam hal pendaftaran paten Banyumas tahun ini juga mendapatkan perkara secara elektronik, pelayanan surat keterangan, info tambahan CPNS untuk formasi yang lain. ”Kalau perkara banding dan pengadilan negeri, dan izin besuk tahanan,” ditambah dengan guru, jumlah total CPNS for- katanya, saat sosialisasi aplikasi Kembang Desa serta program masi 2019 yang menerima SK sebanyak 377 Jawara, kemarin. Sedangkan aplikasi Jawara diharapkan membuka keran komunikasi dan meningkatkan kemitraan pemerintah dengan masyarakat. Layanan kemitraan membangun desa Ini merupakan inovasi unggulan yang terintegrasi dengan instansi eksternal. ”Supaya masyarakat mengenali dan memahami keberadaan Pengadilan Negeri Banjarnegara,” ungkapnya. Bupati Banjarnegara Budhi Sarwono menyambut baik pelun- curan kedua aplikasi Kembang Desa dan Jawara oleh PN Banjarnegara. Menurutnya, aplikasi Kembang Desa merupakan terobosan yang sangat baik, sebagai wujud komitmen dan kemi- traan dalam membangun desa guna meningkatkan pelayanan kepada masyarakat. ”Saya mohon peserta yang mengikuti pelati- han ini bisa menularkan pengetahuannya kepada rekan pegawai dan masyarakat luas sehingga efektif, mengingat masih pandemi jadi yang ikut pelatihan dibatasi,” katanya. (K36-50) SM/Dok BERI SAMBUTAN : Bupati Banjarnegara Budhi Sarwono memberikan sambutan sekaligus membuka kegiatan Sosialisasi aplikasi Kembang Desa dan Jawara yang diprakarsai oleh Pengadilan Negeri Banjarnegara. (50)

1.785 Tenaga Kesehatan JUMAT, 29 JANUARI 2021 di Wonosobo Telah Divaksin WONOSOBO - Tahap pertama vaksinasi Covid-19 board satu data, untuk KIPI yang dapat berjalan lancar, termasuk SM/Adib Annas Maulana di Kabupaten Wonosobo selesai, kemarin. dilaporkan tidak masuk kategori dalam hal distribusi 4.000 dosis Dari 2.085 tenaga kesehatan yang terdaftar sebagai mengkhawatirkan karena hanya vaksin ke 28 fasilitas kesehatan MENERIMA SERTIFIKAT : Ketua PCNU Wonosobo, Ngarifin Sidiq penerima vaksin, sebanyak 1.785 atau 74,3 persen memunculkan gejala ringan seperti vaksinator. menerima sertifikat vaksinasi dari Direktur RSUD Wonosobo, Kamis (28/1). telah diimunisasi, sementara 147 orang lainnya, pusing, pegal, mual serta kemera- Dua Tahap batal divaksin lantaran tidak memenuhi persyaratan, han di sekitar lokasi penyuntikan,’’ (62) dan vaksinasi 153 tenaga kesehatan tuturnya. Sekretaris Daerah One Andang lainnya ditunda. Wardoyo dalam sambutan pen- layanan publik sejumah 24.548 kali dalam rentang waktu 14 hari, Selain menyasar 2.085 tenaga canangan vaksinasi Covid-19 bebe- orang,’’ jelas Andang. dan jumlah penerima akan menye- Kepala Bidang Pencegahan dan an ikutan pascaimunisasi (KIPI) kesehatan pada tahap awal vaksi- rapa waktu lalu menegaskan suaikan dengan ketersediaan vaksin Pengendalian Penyakit Dinas yang menonjol, kecuali gejala nasi, Jaelan juga menyebut alokasi Pemkab Wonosobo akan membagi Tahap berikutnya, akan dimulai dari pemerintah pusat. Masyarakat Kesehatan Kabupaten Wonosobo, ringan yang dialami 25 tenaga kese- vaksin Covid-19 juga disuntikkan vaksinasi dalam dua tahapan, April 2021 hingga Maret 2022 tidak perlu khawatir dengan Jaelan menyatakan tidak ada kejadi- hatan. ’’Dari keterangan di dash- kepada 10 pejabat di lingkup pim- dengan jumlah sasaran keseluruhan dengan sasaran 284.604 masyarakat keamanan dan kehalalan vaksin pinan daerah dan pimpinan ormas. mencapai 522.792 warga. rentan secara geospasial, 107.682 Covid-19 karena pemerintah telah ’’Dari 10 tersebut, sebanyak 8 peja- masyarakat umum dan pelaku menjamin vaksin tersebut sudah bat telah menjalani vaksinasi, ’’Tahap pertama hingga April ekonomi, dan 102.810 masyarakat melalui uji klinis yang diterapkan sementara 2 lainnya belum,’’ jelas- mendatang, dengan sasaran tenaga kategori rentan lainnya. sesuai standar WHO. (dib-62) nya. kesehatan dan 10 pejabat esensial unsur pimpinan paerah sebagai Vaksinasi akan dilakukan dua Ia bersyukur tahapan penting garda terdepan yang rentan terpapar vaksinasi di Kabupaten Wonosobo sejumlah 3.058 orang, serta petugas Vaksinasi Covid-19 Dosis Kedua Dimulai SLEMAN-VaksinasiCovid-19dosiskeduadiSlemandimu- SM/Asef F Amani lai, kemarin. Vaksinasi diawali dengan pemberian suntikan kepa- da sejumlah tokoh yang dua minggu sebelumnya sudah menda- TAMAN KYAI LANGGENG : Wisatawan mengunjungi Taman Kyai Langgeng Kota Magelang. (62) patkan dosis pertama. Taman Kyai Langgeng Rugi Rp 17 Miliar Juru Bicara Vaksinasi Covid-19 Sleman Atikah Nurhesti mengatakan, meski sudah masuk putaran dua, vaksinasi putaran MAGELANG - Selama masa nal hingga pukul 17.00, dan penera- karyawannya. Sebab, kebanyakan pengunjung pertama masih tetap dilaksanakan bagi tenaga kesehatan yang pandemi Covid-19, Perusahaan pan kerja karyawan dengan sistem “Pendapatan mereka hanya kami yang datang, sebelum pandemi, may- belum disuntik. ’’Kita didroping lagi oleh provinsi sebanyak Daerah (Perusda) Taman Kyai shift (bergantian). oritas adalah masyarakat luar daerah 13.040 dosis. Sehingga per tanggal 28 Januari 2021 ini sudah bisa Langgeng Kota Magelang merugi. kurangi secara proporsional sesuai Jawa Tengah. dilakukan vaksinasi tahap pertama putaran dua,’’katanya. Tercatat kerugian mencapai Rp 17 “Jadwal karyawan ini kita jadwal kerja lapangan. Meski sudah miliar dengan jumlah pengunjung berlakukan 50 persen bekerja dan 50 dikurangi, tapi tetap saja soal beban ’’Sebanyak 70 persennya anak- Data per Rabu (27/1) sore tercatat 6.304 SDM kesehatan yang hanya sekitar 6.500. persen tinggal di rumah. Setiap gaji masih menjadi masalah utama anak sekolah, saat sebelum pandemi. sudah mendapat suntikan vaksin Sinovac putaran pertama. Hasil harinya di-rolling,” katanya. Taman Kyai Langgeng,” jelasnya. Sedangkan 30 persennya masyarakat pendataan sementara ada sekitar 16.000 personel tenaga kese- Direktur Umum Perusda Taman Hindari PHK umum. Sekarang adanya pandemi, hatan maupun nontenaga kesehatan di Sleman yang akan disuntik Kyai Langgeng, Slamet Maryono Dia mengaku sampai saat ini, otomatis yang 70 persen ini tidak ada. vaksin Covid-19. Data itu termasuk SDM kesehatan yang bekerja mengatakan, pihaknya ditarget men- Sistem kerja bergantian ini, pihaknya belum menyetorkan hasil Maka, andalan kami hanya yang 30 di tempat praktik mandiri. dapat 650.000 pengunjung selama katanya, paling efektif diterapkan pendapatan kepada Pemkot persen, dan itupun hanya masyarakat satu tahun. Namun, sejak Maret 2020 untuk menghindari pemutusan Magelang. Sebab, dana perolehan lokal, yang sebagian lebih memilih Untuk mempercepat prosesnya, diadakan vaksinasi massal di sampai Januari 2021, angka kunjung- hubungan kerja (PHK). penjualan tiket prioritas digunakan tempat pariwisata yang sedang hits,’’ Graha Sabha Pramana UGM. Beberapa fasilitas kesehatan di an tak lebih dari 1 persen dari target Konsekuensinya, pembayaran gaji untuk biaya perawatan wahana, ungkapnya. Sleman juga ikut terlibat antara lain RSUP Sardjito, RSA UGM, atau hanya mampu menjual 6.500 karyawan pun dikurangi sesuai pemeliharaan, kebersihan, dan beban dan RS JIH. Ribuan pegawai rumah sakit menjalani vaksinasi tiket saja. dengan jumlah libur yang mereka gaji karyawan. Apalagi, Kota Magelang sampai putaran pertama secara serentak bersama dengan karyawan fasili- dapatkan. saat ini masih menerapkan tas kesehatan lainnya se-DIY. “Angka kunjungan tahun 2020 ’’Kami belum berpikir untuk setor Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan turun drastis, karena tutup total sejak ’’Kami tidak bisa mempraktikkan pendapatan asli daerah (PAD) ke Masyarakat (PPKM) jilid kedua. Pada Kamis (14/1) lalu, 8 tokoh publik juga telah mendapat Maret-Juni 2020. Otomatis saat itu sistem kerja dari rumah dan kerja kan- Pemkot Magelang, tapi dimaklumi. vaksin, termasuk Bupati Sri Purnomo. Namun karena dinyatakan tidak ada pendapatan sama sekali,” tor. Karena di sini BUMD, bukan Beban operasional kami saja, selama ’’Selama PPKM ini rata-rata kun- positif Covid-19 dan masih menjalani isolasi mandiri, Bupati tidak ujarnya, Kamis (28/1). instansi Pemkot Magelang. Jadi, yang pandemi sangat tinggi, sedangkan jungan pada hari libur tidak lebih dari lagi masuk dalam daftar penerima vaksin. tidak berangkat atau pas giliran di pendapatannya masih sangat minim,’’ 500 orang per hari. Sementara pada Dia menuturkan, pada awal Juli, rumah, kita kurangi gaji mereka paparnya. hari biasa, paling banyak ada 300 ’’Secara akademis sebenarnya tidak apa-apa divaksin. Tapi Taman Kyai Langgeng baru dibuka secara proporsional,’’ucapnya. orang saja. Strategi yang kami karena pedoman Kemenkes menyebutkan bagi yang pernah posi- kembali, namun dengan pembatasan Menurutnya, Taman Kyai lakukan sejauh ini, untuk menekan tif Covid-19 tidak diberikan vaksinasi, kita ikuti juknisnya,’’kata secara ketat. Slamet mengutarakan, saat ini Langgeng tidak bisa disandingkan angka kerugian, ya tetap protokol Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Sleman Joko Hastaryo disela PDOW Taman Kyai Langgeng dengan tempat pariwisata yang kesehatan dan mengefisiensi pengelu- kegiatan vaksinasi Covid-19 pioner di Puskesmas Ngemplak II, Di antaranya, pembatasan jumlah memiliki 117 karyawan. Meski ter- dikelola perorangan maupun skala aran, termasuk beban gaji karyawan,’’ Kamis (28/1). kunjungan tidak lebih dari 30 persen dampak pandemi, manajemen tidak kecil yang justru kebanjiran pengun- imbuhnya. (H88-62) Distribusi Logistik kapasitas, pembatasan jam operasio- sampai melakukan PHK kepada jung pada masa pandemi ini. Sesuai kebijakan terbaru, vaksinasi dilakukan di fasilitas kese- hatan tempat SDM kesehatan bekerja. Perubahan aturan ini, untuk mempermudah pendataan calon penerima vaksin dan distribusi logistik. Untuk memastikan ketersediaan vaksin di tiap fasilitas kesehatan, Dinkes akan melakukan pemetaan. Selain itu, fasilitas kesehatan bersangkutan bisa melapor ke dinas apabila stok vaksin sudah habis. Pada kesempatan yang sama, salah satu pioner vaksinasi yang juga influencer, dr Tirta Mandira Hudhi menjelaskan, pemberian dosis kedua penting agar vaksin bisa efektif. Setelahnya menung- guselamasatubulanuntukmendapatkanperlindungansempurna. ’’Setelah suntikan pertama, kondisi fisik saya terjaga, hasil swab juga negatif,’’ ujarnya. Selama menunggu pemberian suntikan kedua, Tirta mengaku selalu menerapkan protokol kesehatan, serta menjalani pola makan dan tidur teratur. (J1-62) SM/Amelia Hapsari DIVAKSIN : Influencer dr Tirta Mandira Hudhi mendapatkan suntikan kedua vaksin Covid-19 di Puskesmas Ngemplak II Sleman, Kamis (28/1). (62) Tangkap Peluang Ekonomi dari Jalan Tol Yogyakarta-Cilacap KEBUMEN - Rencana proyek jalan Koordinasi Pengendalian Operasional rest area di dua lokasi sehingga bisa diman- tol Yogyakarta-Cilacap harus ditangkap Pembangunan/Kegiatan (Rakor POP/K) faatkan pelaku UMKM serta menyerap Kabupaten Kebumen sebagai peluang Kabupaten Kebumen Tahap I Tahun tenaga kerja. untuk pengembangan ekonomi daerah. Anggaran 2021 dari Ruang Arungbinang Apalagi Kementerian Pekerjaan Umum kompleks Pendopo Rumah Dinas Bupati Rakor POP/K berlangsung secara vir- dan Perumahan Rakyat sudah menyetujui Kebumen, Rabu (27/1). tual. Bupati mengungkapkan capaian real- dua pintu tol dari tiga pintu tol yang UMKM isasi belanja daerah tahun 2020 sebesar diusulkan dibangun di Kabupaten 95%, ada pun capaian realisasi fisik 98%. Kebumen. Rencananya, jalan tol Yogyakarta- Meski mengapresiasi hal tersebut, namun Cilacap yang melintasi Kabupaten masih perlu ditingkatkan agar tercapai ’’Proyek nasional seperti tol Kebumen sepanjang 57,5 kilometer. 100%. (J19-62) Yogyakarta-Cilacap, <I>double track kere- Menurut Yazid, dari dua pintu tol yang ter- ta api, dan bandara Yogyakarta informasi sudah disetujui, yakni di tengah RAPAT KOORDINASI: Internasional Airport (YIA) harus yang berlokasi di Desa Sidamara, Bupati Kebumen KH Yazid Mahfudz ditangkap sebagai peluang untuk menum- Kecamatan Buluspesantren dan barat di bersama Sekda Ahmad Ujang Sugiono buhkan pusat ekonomi baru, dan mem- Buayan. Sementara yang di timur, diminta bangkitkan roda perekonomian di Kabupaten Purworejo dengan pintu tol di saat hadir pada rapat Kabupaten Kebumen. Jangan sampai pelu- Kutoarjo. koordinasi Pengendalian Operasional ang ini terlewatkan begitu saja, jangan sam- Pembangunan/Kegiatan (Rakor POP/K) pai hanya menjadi penonton tanpa bisa ’’Dengan panjang jalan tol di Kebumen berbuat apa-apa,’’ papar Bupati Kebumen 57,5 kilometer, kalau cuma ada satu pintu Kabupaten Kebumen Tahap I Tahun KH Yazid Mahfudz saat membuka Rapat tol, nantinya Kebumen akan sulit berkem- Anggaran 2021. (62) bang,’’tegasYazid yang berharap dibangun SM/Supriyanto

JUMAT, 29 JANUARI 2021 SM/dok Jenderal Listyo Sigit DISUNTIK VAKSIN : Sekretaris Daerah (Sekda) Surakarta Ahyani disuntik vaksin Covid-19 di RSUD Bung Karno, Harus Benahi Internal Polri Kamis (28/1). (62) SOLO - Pakar Hukum Tata Negara (HTN) Universitas Vaksinasi Tahap Kedua Dilakukan Sebelas Maret (UNS) Surakarta, DrAgus Riewanto mengomen- di 38 Fasilitas Kesehatan tari pelantikan Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo sebagai Kapolri. SOLO - Pemkot Surakarta memutuskan untuk untuk vaksinasi tahap pertama telah memiliki penyakit komorbid,” terang menambah jumlah fasilitas kesehatan dimulai di Solo. Siti. Dosen FH UNS ini mengemukakan, ada sejumlah tantangan penyelenggara vaksinasi Covid-19. Jika pada untuk Listyo sebagai Kapolri. Salah satu tantangan yang dising- tahap pertama vaksinasi dilayani di 33 lokasi, Penyuntikan vaksin dosis kedua Pemkot berusaha agar vaksinasi gung Dr.Agus adalah komitmen pembenahan internal Polri. maka tahap kedua vaksinasi bisa itu merupakan kelanjutan dari pem- dosis pertama yang tertunda tersebut diselenggarakan di 38 lokasi. berian dosis pertama, yang dilakukan bisa rampung secepatnya. Jika meru- ''Pertama soal pemberantasan korupsi. Polri menjadi tangan bertahap mulai 14 Januari. juk persentase capaian vaksinasi kanan dalam pemberantasan korupsi. Di tubuh Polri penting agar ”Hari ini (kemarin) kami berkoor- Beberapa faskes tambahan itu sejak 14-27 Januari, maka 82,45 menjadi teladan sebagai institusi kepolisian dalam memberantas dinasi dengan beberapa faskes, kare- yakni RS Mata, RS Gigi dan Mulut Berdasarkan data Dinas Kese- persen dari tenaga kesehatan sasaran beberapa citra buruk di mata publik yang menyangkut soal na tahap dua, tiga dan empat sasaran- serta RS Onkologi. ”Kalau dihitung- hatan, hingga 27 Januari sebanyak vaksinasi telah mendapatkan sun- pungli dan pelayanan publik yang lamban,'' tuturnya. nya lebih banyak. Jadi kami me- hitung, Insya Allah 38 faskes tersebut 8.058 tenaga kesehatan dari 10.725 tikan dosis pertama cairan kekebalan mutuskan untuk menambah lima bisa menyelenggarakan vaksinasi tenaga yang terdata di database sum- tubuh tersebut. Selain korupsi, Dr. Agus menambahkan Listyo Sigit juga faskes jadi 38 faskes,” ungkap Kepala sesuai jumlah penduduk,” tandasnya. ber daya manusia kesehatan (SDMK) perlu memperhatikan upaya peningkatan kualitas Sumber Daya Dinas Kesehatan Siti Wahyuningsih, Dosis Kedua sudah mendapatkan suntikan vaksin ”Sejak 23 Januari kami sudah Manusia (SDM) di internal Polri. Pembenahan yang dimaksud- Kamis (28/1). tahap pertama. Sisanya, 1.234 terpak- melakukan percepatan. Salah satunya nya adalah menyangkut pemahaman personel Polri terhadap Kemarin, pemberian dosis kedua sa menunda atau membatalkan vaksi- dengan mengupayakan pemberian hukum dan penguasaan teknologi yang mumpuni. nasi lantaran berbagai sebab. vaksin bagi tenaga kesehatan yang belum mendapatkan SMS undangan, Hal tersebut menjadi perhatian sebab pada era digital ini, para ”Bisa karena tensinya tinggi, tapi sudah terdata dalam SDMK,” pelaku kejahatan telah merubah modus kejahatan sedemikian batuk pilek, tidak memenuhi kriteria papar Siti. (H73-62) canggihnya. karena hamil atau menyusui, maupun ''Personil Polri di semua tingkatan sampai Polsek harus memiliki pengetahuan hukum yang kuat serta kemampuan teknologi yang mapan,'' tegasnya. Kasus Sorotan Dr Agus juga mengingatkan agar mantan Kabareskrim ini menyelesaikan sejumlah kasus yang menjadi sorotan semasa kepemimpinan Jenderal Pol. IdhamAzis. Seperti kasus penembakan 6 laskar ormas di KM 50, pene- gakan hukum kerumunan yang melanggar protokol kesehatan Covid-19, dan ulah sejumlah ormas yang kerap membuat onar. Terkait kasus penembakan 6 laskar ormas di KM 50, Dr. Agus menyarankan agar Listyo Sigit mempertimbangkan hasil temuan Komnas HAM. Baginya, hal tersebut merupakan bukti keharmonisan dan kohesivitas antarlembaga negara. Tentang penegakan hukum kerumunan yang melanggar prokes Covid-19, Dr. Agus menyarankan agar Polri menindak setiap pelaku secara adil. Sementara, mengenai ulah sejumlah ormas yang kerap mem- buat onar, Agus mengatakan sesuai dengan keputusan pemerin- tah untuk membubarkan yang meresahkan masyarakat, maka Polri di bawah kepemimpinan Listyo Sigit harus mampu menin- daklanjutinya dengan baik dan tegas. Agus mengutarakan tidak boleh ada ormas yang bertindak diluar kapasitas Polri dalam penegakan hukum di masyarakat. Menurutnya, kemampuan Kapolri yang baru ini dalam menangani sejumlah perkara besat tidak perlu diragukan lagi. Seperti keberhasilannya dalam mengungkap pelaku penyiraman air keras terhadap penyidik KPK Novel Baswedan dan menangkap buronan terpidana kasus hak tagih (cassie) Bank Bali, Djoko Tjandra di Malaysia. ''Prestasinya mumpuni. Banyak prestasi yang dibuat dan punya pengaruh terhadap kepercayaan publik pada Polri, baik saat menjabat sebagai Kapolda Banten maupun sebagai Kabareskrim, sejumlah pretasi menjadi perhatian publik,'' tandas Dr.Agus. (G18-62) Perhutani Beri Penghargaan Polres Wonogiri SM/Khalid Yogi ■ Ungkap Ilegal Logging Penghargaan serupa juga diberi- tian Tobing menyampaikan terima kan kepada Kasatreskrim Iptu Ghala kasih kepada Perhutani. Pemberian MENERIMA PENGHARGAAN : Kapolres Wonogiri AKBP Christian Tobing menerima WONOGIRI- Perhutani Divisi Rimba Doa Sirrang beserta sejumlah pengharaan tersebut diperoleh berkat piagam penghargaan dari Administratur Perhutani KPH Surakarta Sugi Purwanta di Regional Jawa Tengah memberikan anggotanya. partisipasi aktif dalam pengamanan kantor KPH Surakarta, Kamis (28/1). (62) piagam penghargaan kepada Polres hutan dan pengungkapan kasus ilegal Wonogiri, Kamis (28/1). Penghar- Administratur Perhutani KPH logging. Penghargaan itu juga me- gaan diberikan karena Polres Wono- Surakarta Sugi Purwanta mengata- micu semangat Polres untuk melin- giri mampu mengungkap sejumlah kan, pengharaan itu sebagai bentuk dungi hutan. kasus ilegal logging dan berperan apresiasi kepada Polres Wonogiri. aktif memelihara keamanan hutan. ''Selama ini kami telah bersinergi Prestasi tersebut merupakan salah dengan Polres Wonogiri. Polres satu bentuk usaha meningkatkan Penghargaan yang ditandatan- Wonogiri merupakan satu-satunya pelayanan kepada masyarakat. gani oleh kepala Divisi Regional yang memperoleh penghargaan di Pihaknya saat ini berupaya meraih Perhutani Jawa Tengah Endung wilayah Solo dan sekitarnya,'' predikat Wilayah Birokrasi Bersih Trihartaka tersebut diserahkan mela- ujarnya. Melayani (WBBM). lui Administratur Perhutani Kesatuan 32.000 Hektare Pengelolaan Hutan (KPH) Surakarta ''Dengan penghargaan ini tentu- Sugi Purwanta. Penghargaan diberi- Perhutani KPH Surakarta menge- nya menjadi indikator penilaian yang kan kepada Kapolres Wonogiri lola sekitar 32.000 hektare hutan di positif dari masyarakat. Tahun 2020 AKBP Christian Tobing di kantor lima kabupaten. Lebih dari 20.000 kami sudah meraih predikat Wilayah KPH Surakarta. hektare di antaranya berada di Bebas Korupsi (WBK), harapan kami Kabupaten Wonogiri. tahun ini berhasil meraih predikat WBBM,'' katanya. (J11-62) Kapolres Wonogiri AKBP Chris- Gantikan Ayah di DPRD, Amelia Suciani Tegang SRAGEN - Dipercaya Gemolong, Plupuh, Kalijam- saat menjadi anggota dewan,'' sebagai pengganti antarwaktu be, Aril 2019 silam. Dia gagal tegasnya. (PAW) anggota DPRD Sragen terpilih, namun memperoleh 2021-2024, Amelia Suciani suara nomor urut dua dibawah Dia ditugaskan di Komisi mengaku tegang. ''Masih deg- H Suroto, ayahnya. Kala itu H III (Pembangunan), anggota degan, karena belum tahu Suroto terpilih sebagai anggota Badan Musyawarah dan Ba- tugas-tugas apa yang mesti dewan meraup 6.538 suara. dan Anggaran. Suroto sebagai saya laksanakan,'' tuturAmelia Sementara Amelia hanya anggota DPRD dari PKB, Suciani, kemarin. Amelia Su- menempati nomor urut dua nyalon Cawabup berpasangan ciani dilantik sebagai anggota perolehan suara. dengan Cabup dr Hj Kusdinar DPRD Sragen Rabu (27/1), Untung Yuni Sukowati, 9 menggantikan H Suroto, ayah Diakui, meski sudah se- Desember 2020 lalu. kandungnya. ring mendapat petunjuk dan pengarahan dari ayahnya jika Pasangan yang akrab dis- Sebelumnya politisi dari menjadi anggota dewan, na- apa Yuni-Suroto itu, menang Partai Kebangkitan Bangsa mun Amelia mengaku masih lawan kotak kosong. Karena (PKB) itu nyaleg di Dapil II tegang. ''Harus banyak belajar terpilih sebagai wakil bupati, maka Suroto harus mundur SM/Anindito AN dari anggota dewan. FOTO BERSAMA : Amelia Suciani (tengah) Ketua DPRD Sragen Su- anggota antarwaktu DPRD Sragen, berfoto bersa- parno mengatakan mekanisme pergantian antarwaktu (PAW) ma Wabup Dedy Endriyatno, Ketua DPRD itu sudah sesuai mekanisme Suparno dan para Wakil Ketua DPRD, usai dilantik dan serangkaian tahapan. DPRD juga meminta data dari di Gedung Dewan, Rabu (27/1). (62) KPU Sragen, terkait calon pengganti Suroto. Setelah kelengkapan persyaratan cukup, kemudian dimintakan persetujuan berupa surat kepu- tusan Gubernur Jateng. ''Sete- lah Gubernur Jateng menye- tujui, ditindaklanjuti dengan pelantikan Amelia Suciani dalam rapat paripurna dewan,'' katanya. (nin-62)

JUMAT, 29 JANUARI 2021 SM/Humas Pemprov Madep Mantep Manembah Mring Gusti DOA LINTAS AGAMA : Majelis Ulama Indonesia (MUI) dan Pemprov Jateng menggelar Doa Lintas Agama untuk Keselamatan Jawa Tengah dan MADEP berarti menghadap. Dimaksud Indonesia di Gradhika Bhakti Pradja Jalan Pahlawan Semarang, belum lama ini. Acara dihadiri Gubernur Ganjar Pranowo, Ketua Umum MUI Jawa dengan madep bukan hanya menghadapkan wajah tetapi seperti menghadapnya bawa- Tengah Dr KH Ahmad Darodji, para kiai dan para pemuka agama. (62) han kepada atasan. Di sana dia mungkin melaporkan pelaksanaan tugasnya. Kapolri dan Kitab Kuning Mungkin menerima informasi tertentu. Mungkin menerima suatu tugas baru. Oleh M. Muqorrobin Thoha Masih sangat banyak bahan kajian kitab Mungkin mendapatkan teguran atau mungkin kuning yang dapat dipelajari untuk mendapatkan penghargaan. ”SEPERTI di Banten, saya pernah sampaikan SM/dok memahami ajaran Islam secara kaffah. anggota polisi wajib belajar kitab kuning,” kata Mantep maksudnya menerima sepenuh hati Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo saat uji Ketua Umum PBNU Prof. Dr. KH. tanpa keraguan sama sekali. Menerimanya sebagai kebenaran mutlak. kelayakan dan kepatutan di hadapan Komisi III Sadi Agil Siradj pernah mengatakan Mengutip bahasa jadoel ''menerima tanpa reserve''. Selanjutnya apa yang DPR RI, Rabu, 20 Januari 2021 lalu. Menurutnya, dari ratusan teroris di Indonesia tidak harus kita lakukan setelah madep dan mantep? Ya tentu manembah mring mengaji kitab kuning adalah salah satu cara untuk ada yang dari kalangan nahdliyin. Gustisepertikatapituturitu.Artinyamadepdanmantepkitaituadalahuntuk mencegah berkembangnya paham terorisme. Sebab di NU diajarkan Islam wasy- menyembah kepada Allah. Manembah tidak hanya shalat lima waktu, atiyah, Islam moderat yang menjunjung melainkan kepasrahan diri totalitas kepada Tuhan. Kita menyadari betapa Ide bernas dan cerdas dari Kapolri Langkah Jenderal Listyo Sigit yang M Muqorrobin Thoha tinggi toleransi, kebersamaan dan lemahnya kita, betapa ringkihnya kita. Masa pandemi Covid-19 ini adalah yang baru ini menarik untuk dicermati akan menjadikan kajian kitab kuning di keharmonisan antarumat beragama dan guruyangsangatbaikuntukmenyadaribetapalemahnyakita.Masainijuga dan kaji lebih mendalam. Gagasan jajaran Polri di seluruh Indonesia patut arti yang terkandung dalam kitab kun- intern umat beragama. Dasar moderasi mengajari kita kepasrahan itu harus ada di hati, kita harus menerimanya mengaji kitab kuning justru diapresiasi dan didukung penuh oleh ing diperlukan kemahiran penguasaan Islam di kalangan NU tidak lepas dari dengan penuh keikhlasan, meskipun sesuai perintahNya juga kita harus dimunculkan oleh Kapolri yang seluruh komponen bangsa, terutama tata bahasa arab (nahwu dan sharaf). kajian kitab-kitab kuning yang selama berikhtiar lahir batin agar cobaan ini segera berakhir. Dia mengasihi kita, itu notabene beragama nonmuslim. Tidak kalangan ulama dan pondok pesantren Pengajiannya biasa dilakukan dengan ini dipelajari di pondok pesantren kita yakini maka kita yakin masa ini pasti akan ada akhirnya. Badai pasti sekadar sebagai wacana bahkan saat yang selama ini menjadikan kitab kun- sistem sorogan santri langsung mengaji sehingga menghasilkan santri dan alim berlalu. Akan datang hari esok lebih baik, akan datang janji Tuhan, habis Listyo Sigit menjabat Kapolda Banten ing sebagai rujukan utama dalam kajian dengankiai-nyaatausistembandungan, ulama yang tafaqquh fiddin. gelap terbitlah terang. Tetapi menata diri untuk madep mantep manembah tahun 2016-2018, Polri di bawah pimp- keilmuannya di pondok-pondok di mana kiai-nya membacakan kitab, mring Gusti tidak hanya untuk saat ini, saat duka, tetapi juga saat suka dan inannya sudah diwajibkan mengaji pesantren. santri secara mendengarkan dan HalinilahyangdiharapkanJenderal saat kapanpun. kitab kuning. menulis artinya dengan menggunakan Listyo Sigit, dengan mewajibkan Renungkan Saya membayangkan para anggota kalam. jajarannya di kepolisian mengaji kitab Apa yang dilakukan Listyo Sigit di Polri duduk bersila di hadapan para kiai kuning, agar polisi dapat memahami Lantas bagaimana kita bisa tahu apa yang harus kita lakukan, atau Polda Banten bukanlah pepesan dan ulama mengaji kitab kuning seba- Kitab kuning merupakan istilah ajaran Islam secara utuh dari sumber harus bersikap bagaimana ? Mari kita renungkan. Kita ini bisa diibaratkan kosong. Listyo mengaku banyak meny- gaimanasantrimengajidengankiai-nya yang digunakan untuk menggam- aslinya. Dengan pemahaman ajaran mobil atau produk apapun. Oleh pembikinnya dibuat buku panduan agar erap masukan dari para alim ulama tentu akan menjadikan pemandangan barkan kitab-kitab yang berbahasa arab. Islam yang kaffah diharapkan polisi suatu produk dapat beroperasi dengan baik dan tidak gampang rusak. untuk mencegah paham radikal dengan yang sangat elok. Mungkin implemen- Dikatakan kuning karena kertas-kertas dapat memahami dan menjalankan Bahkan sekaligus ditunjukkan tempat servis dan kapan harus diservis. mengikuti kajian kitab kuning, dia tasi kajian kitab kuning nantinya tidak yang digunakan pada kitab tersebut ajaran Islam dengan benar serta dapat Buku manual itu menjadi pembimbing atau guidance yang baik agar tidak meyakini bahwa masukan-masukan sepenuhnya seperti kajian yang berwarna kuning. Dilansir dari NU menjalankan tugasnya secara baik. gampang rusak dan kalau terjadi kerusakan segera diservis. dari para ulama ini benar adanya. dilakukan oleh santri di pondok Online kitab kuning berasal dari Timur pesantren, akan tetapi ada metode Tengah dan sampai ke Nusantara Gagasan Kapolri tersebut didukung Nah seperti mobil, kalau petunjuk dalam buku manual itu tidak kita ikuti, ''Tentunya baik eksternal maupun tersendiri pola kajian yang akan diterap- dengan warna kuningnya. mantan Wakapolri, Komjen ya tunggu saja saat kerusakan bahkan keparahannya. Kita mendengar ada internal, saya yakini bahwa apa yang kan dijajaran kepolisian. Oegroseno, dalam wawancaranya di mobil mogok, ada mobil yang karena kelalaian pengemudi terjadi tabrakan disampaikan ulama itu benar adanya. Kitab Kuning Clifford Geertz seorang ahli TV One beberapa waktu lalu. bahkan ada mobil terbakar. Itu adalah gambaran yang realitasnya bisa ter- Makadariitu,kamiakanlanjutkan(pro- antropologi dariAmerika Serikat dalam Oegroseno menyambut baik langkah jadi kepada manusia. Apakah Tuhan marah? Oh tidak Tuhan adalah pen- gram Polri mengaji kitab kuning). Kitab kuning adalah sumber bukunya yang terkenal berjudul, Kapolri mewajibkan anggota polisi gasih. Jadi kalau terjadi berbagai peristiwa yang kita menganggapnya Tentu, kita akan kerja sama dengan rujukanutamauntukmengkajiberbagai ''Abangan, Santri, Priyayi dalam mengaji kitab kuning. kemarahan Tuhan itu adalah keliru. Itu sebenarnya adalah gambaran dari tokoh agama, para ulama untuk disiplinilmu.Kajiandalamkitabkuning Masyarakat Jawa'' (judul aslinya The akibatkesalahanmanusiakarenatidakmengikutipetunjukitu.Menghadapi melakukan upaya pencegahan agar yang telah dipelajari oleh santri dan Religion of Java) memuat sekelumit ''Sebagai bagian dari meningkatkan kondisi begini dan agar tidak berlarut-larut para sepuh mengajari kita untuk masyarakat tidak mudah terpapar ulama ratusan tahun di berbagai pondok cerita tentang kitab kuning. Ada pula pengetahuan polisi, bagi saya tidak beristighfar, mohon ampun dan memperbaiki diri dengan madep mantep ajaran-ajaran seperti itu,'' kata Listyo pesantren, nantinya juga dilakukan oleh buku yang meneliti tentang kitab kun- masalah apa yang disampaikan pak manembah mring Gusti. Mari kita baca S.30 Ar Rum ayat 41 yang artinya : lebih lanjut. anggota Polri di bawah kepemimpinan ing karangan peneliti Belanda, Martin Kapolri,karenayangterjadidimasyara- ''Telah tampak kerusakan di darat dan di laut disebabkan perbuatan tangan Kapolri Listyo Sigit Prabowo. Van Bruinsessen yang berjudul ''Kitab kat sekarang, polisi paling ujung kan manusia; Allah menghendaki agar mereka merasakan sebagian dari (aki- Atas berbagai gagasan cerdas dan Kuning, Pesantren dan Tarekat'' yang Babinkamtibmas. Polisi harus bisa dia- bat) perbuatan mereka, agar mereka kembali (ke jalan yang benar)''. Kita integritas yang tinggi, Komisi III mem- Kitab kuning dalam pendidikan membahas sejarah kitab kuning dan log dengan masyarakat dan bisa mem- baca juga S.71 Nuh ayat 10-12 yang artinya : ''maka aku (Nuh) berkata berikan persetujuan Listyo Sigit agama Islam banyak diajarkan di pon- pendidikan Islam tradisional di berikan penjelasan karena kalau tidak (kepada mereka), ''Mohonlah ampunan kepada Tuhanmu, sungguh, Dia Prabowo menjadi Kapolri. ''Komisi III dok pesantren, merujuk pada kitab- Indonesia. bisa dialog akan terjadi distorsi komu- Maha Pengampun. Dia akan menurunkan hujan yang lebat dari langit menyadari bahwa kecakapan, integritas kitab tradisional yang berisi pelajaran nikasi. Intinya yang disampaikan kepadamu, dan Dia akan memperbanyak harta dan anak-anakmu, dan dan kompetensi calon Kapolri meru- agama Islam (diraasah al Islamiyah) Di antara kitab-kitab kuning yang Kapolri adalah meningkatkan penge- mengadakan kebun-kebun untukmu dan mengadakan sungai-sungai pakan persyaratan mutlak untuk menja- yang diajarkan di pondok pesantren, mashur dikaji santri yakni di bidang tahuan, sehingga polisi di lapangan untukmu.''. (Dr KH Ahmad Darodji MSi, Ketua Umum MUI Jawa Tengah) di Kapolri. Atas dasar itu, Komisi III mulai dari tauhid, fiqih, aqidah, akhlaq, tauhid ada kitab Fathul Majid, kitab dapatbergauldenganmasyarakat,dapat menyetujui untuk mengangkat calon tata bahasa arab (ilmu nahwu dan Aqidatul Awam, di bidang fiqih ada berdialog terhadap masalah apapun Memperkokoh Pilar Rumah Tangga Kapolri yang diusulkan Presiden RI,'' sharaf), tasawuf, tafsir, hadits, Ilmu Al kitab Fathul Qorib, Fathul Muin, yang dihadapi masyarakat,'' terangnya. kata Wakil Ketua Komisi III DPR RI Quran hingga ilmu sosial dan politik Kifayatul Akhyar, Safinatunnaja, di RUMAH tangga ibarat sebuah bangunan, Ahmad Sahroni dalam rapat paripurna, serta ilmu kemasyarakatan (mua- bidang akhlak dan tasawuf kitab Ihya Untuk merespons ajakan Kapolri mempunyai pilar agar tidak roboh. Banyaknya Kamis (21/1) lalu. Selanjutnya ditetap- malah). Ulumuddin, Al Hikam dan Bidayatul ini, para kiai dan ulama perlu menyusun permasalahan keluarga yang tidak bisa disele- kan dalam rapat Paripurna DPR RI Hidayah. Di bidang Tafsir, ada Tafsir metodologi sistem pengajaran dan untuk mengangkat Listyo Sigit Kitab kuning juga dikenal dengan Jalalain, Tafsir Ibnu Katsir, Tafsir al pembelajaran yang mudah dicerna dan saikan oleh suami - istri menyebabkan ter- Prabowo sebagai Kapolri menggan- kitab gundul karena tulisan di dalam Ibriz, di bidang hadits ada kitab dipahami. jadinya perceraian yang jumlahnya semakin tikan Jenderal IdhamAziz. kitabtidakmemilikiharakat.Karenaitu, Bulughul Marram, Sohih Bukhori, meningkat. Di antara faktor utama yang untuk bisa membaca dan memahami Shohih Muslim, kitabArbain Nawawi. Selamat bertugas Kapolri Jenderal menyebabkan terjadinya perceraian adalah Polisi Listyo Sigit Prabowo. Tuhan pertengkaran yang terus menerus. Perbedaan Yang Maha Esa akan senantiasa mem- pendapat sesungguhnya merupakan hal yang lum- bimbing dan melindungimu. (M rah, namun apabila terus terjadi pertengkaran maka akan Muqorrobin Thoha, Pengasuh timbul kejenuhan dan perceraian. Dampak dari perceraian, tidak hanya Pondok Ngaji dan Majelis Talim Haji menimpa mantan suami dan istri, tetapi berdampak pula bagi anak yang Dahlan, Yayasan Masjid al Manshur, merupakan generasi penerus bangsa. Dahlan Square Wonosobo-62) Dampak negatif dari perceraian bagi anak antara lain depresi, menjadi pecandu narkoba, terlibat dalam tindak kriminal dan lainnya yang merugikan masa depan maupun masyarakat. Karena itu, suami - istri perlu memperkokoh ikatan tali pernikahannya dengan mengamalkan tuntunan agama dan mencontoh teladan dari Rasulullah. Pilar Keluarga Surgawi Kebahagiaan berkeluarga menjadi idaman setiap pasangan yang akan dan sudah menikah. Sebagian pemeluk Islam, menginginkan kebaha- giaan surgawi, dalam arti sebagaimana kehidupan di surga. Sesuai dengan firman Allah, penghuni di surga selalu berada dalam suasana yang damai ,dan tentram. Mereka tidak pernah mendengar kata yang sia-sia dan bukan pula kata yang menimbulkan dosa. Mereka hanya mendengar kata yang memberi kesejukan seperti ucapan salam (QS Al Waqiah 25,26). Sebagian besar perceraian disebabkan pasangan suami istri tidak dapat menahan diri dari berkata yang menyakitkan pasangannya, dan ter- jadi terus menerus. Karena itu, menjaga lidah dari berkata kotor, dusta, mengumpat,fitnahdansejenisnyayangdilarangagama,merupakansalah satu pilar yang memperteguh rumah tangga. Bahaya lidah sudah diberitahukan Rasulullah bahwa kebanyakan kesalahan yang dilakukan manusia adalah karena tidak mampu menjaga lidahnya (HR Imam At Thabrani). Rasulullah mengajarkan agar lebih baik diam, daripada banyak bicara tetapi mengandung unsur yang nenye- babkan terjadinya pertengkaran, permusuhan dan sejenisnya. Manakala pasangan suami istri, dapat melaksanakan ajaran Allah dan Rasulnya tersebut, maka pilar rumah tangga semakin kokoh dan terciptanya keluarga surgawi menjadi kenyataan. (Prof Dr Sri Suhandjati, Ketua Komisi Perempuan, Remaja dan Keluarga MUI Jawa Tengah-62) KHM Asnawi Umar, Perintis Pesantren Nurul Hidayah MENGUTIP HM Achadi Islam tumbuh. galan ayahnya, lalu ke dok Pesantren Nurul Hidayah. Ya, mendirikan jamaah pengajian dengan lain yang pernah diembannya adalah dalam ''Ayahku dan Guruku'' (2003), Setamat Sekolah Rak- kampung sekitar. rumah panggung itu adalah cikal- nama Jamaah Qulhu dengan wirid Ketua Majelis Ulama Indonesia KHM Asnawi lahir di Pangenjuru Dalam perja- bakal pesantren yang beralamat di utama bacaan surat Al-Ikhlas. (MUI) dan Ketua Ikatan Persau- Tengah, Kecamatan Purworejo, yat (SR; setara SD), lanan hidupnya, Gang Santri, Pangenjuru Tengah, Pengajian tersebut dihelat setiap ahad daraan Haji (kini IPHI) Kabupaten Kabupaten Purworejo pada 1916. Asnawi muda melan- Kiai Asnawi di- Purworejo. kliwon, pagi hingga siang hari. Pada Purworejo. Nama asli putra pasangan Kiai Amat jutkan ke Pondok Pe- ambil menantu mulanya, pengajian diikuti sekira 25- Umar dan Nyai Nurriyah ini adalah santren Watucongol oleh HM Mu- Mengajar para santri di pesantren 30 orang; setelah berjalan puluhan KHMAsnawi terbilang produktif Kasan. Pada kemudian hari, beliau Muntilan. Di pesantren nawir dari Bale- dan mengisi pengajian umum di tahun, jamaahnya pun mencapai menulis.Beberapakaryabeliauantara dikenal sebagai KHMAsnawi (1916- itu, ia berguru dan ber- dono Krajan Pur- masyarakat dilakoni sosok bersahaja ribuan. Selain itu, sekitar 1960-an lain ada Durrotul Ahadits, Arbain Al 1986), perintis sekaligus pengasuh khidmat kepada Romo worejo. Ia dijodohkan ini secara istiqomah. Selain di desa hingga 1970-an, Asnawi aktif meng- Asnawiyah, dan Manaqib Sadziliyah. Pondok Pesantren Nurul Hidayah. KHR Dalhar. Tak kurang setempat, KHM Asnawi berdakwah adakan pengajian Dalailul Khoirat dari 16 tahun lamanya Asnawi dengan Khotijah binti Mu- hingga luar wilayah, masuk-keluar secara door to door. Adapun penga- Sifat-sifat menonjol dari sosok Sejak kecil, Asnawi terbiasa nyantri di Pesantren Watucongol. nawir, namun pernikahannya tak pelosok kampung hingga ke daerah jian Kitab Shohih Bukhori dan yang satu ini adalah disiplin, moderat, hidup bersahaja; sebuah pemandan- bertahan lama. Perceraian dengan pegunungan. Muslimsetidaknyadihelatdimushala serta istiqomah mulang ngaji. gan umum pada era penjajahan Melihat santri kinasihnya Khotijah dilakukannya secara baik- Organisasi setempat dan di Masjid Agung AlmarhumberpulangkehadiratAllah Belanda waktu itu. Selain dari ayah- menaruh minat pada bidang hadits, baik. Setelah pernikahan yang kedua Purworejo. Bersama KH Nawawi dalam usia usia 70 tahun, tepatnya nya, Asnawi mengenal Islam dari Romo KHR Dalhar memberi mandat (1940), Kiai Asnawi mulai merintis KHM Asnawi juga tercatat aktif Shiddiq, Kiai Raden Damanhuri, KH pada 29Agustus 1986 (24 Dzulhijjah guru-guru ngaji di kampungnya. agarAsnawi belajar ilmu hadits kepa- pendirian asrama pesantren untuk di organisasi Nadlatul Ulama. Antara Djamil, Kyai Maftuh Muhtar dan 1406). Salah satu wasiat KHM Selain bertani dan jualan beras, ayah- da Syekh KH Hasyim Asy'ari di menampungsantridariluarkampung. lain, dirinya pernah menjabat Ketua sejumlah ulama lain, KHM Asnawi Asnawi kepada anak-cucu dan para nya mengelola sebuah langgar tak Tebuireng. Maka, pendalaman ilmu Bangunan pesantrennya ketika itu Persatuan Tani Nahdlatul Ulama tercatat sebagai perintis Perguruan santri adalah: \"Jangan lupa kirim jauh dari rumah. Dari situ, semangat hadits di Pesantren Tebuireng dijalani masih sangat sederhana, yakni rumah hingga berkesempatan mengikuti Tinggi Islam Imampuro (PTII; kini Fatihah untuk bapak-ibu setiap bakda Asnawi dalam mempelajari agama Asnawi sekitar tiga tahun. panggung terbuat dari bambu dan event muktamar NU di berbagai dae- STAINU Purworejo). Beliau menja- sholat fardlu!\". Dari pernikahannya terbagi ke dalam beberapa kamar. rah. Jabatan terakhir beliau di NU bat Dekan Fakultas Tarbiyah PTII dengan Nyai Chomsatun, almarhum Sekembali ke kampung kelahi- adalah Rois Syuriyah NU Cabang Purworejohinggaakhirhayat.Jabatan dikaruniai enam anak. (Akhmad ran, Kiai Asnawi muda mulai Perlahan tapi pasti, rumah pang- Purworejo hingga wafatnya. Saefudin SS ME, Penulis Buku 17 berkiprah mulang ngaji. Pada awal- gung itu berkembang menjadi Pon- Ulama Banyumas-62) nya, ia mengajar di musala pening- Pada 1April 1962, KHMAsnawi

JUMAT, 29 JANUARI 2021


Like this book? You can publish your book online for free in a few minutes!
Create your own flipbook