Important Announcement
PubHTML5 Scheduled Server Maintenance on (GMT) Sunday, June 26th, 2:00 am - 8:00 am.
PubHTML5 site will be inoperative during the times indicated!

Home Explore Edukasi Konsumen_02

Edukasi Konsumen_02

Published by bay_ilhan, 2021-04-22 03:43:48

Description: Edukasi Konsumen_02

Search

Read the Text Version

sikapiuangmu.ojk.go.id Edisi Maret 2020 MARET 2020



Salam Redaksi 3 Menepis Badai Agar Segera Berlalu Memasuki kuartal 3 tahun (BPR) dan Bank Pembiayaan Dewan Pelindung: WIMBOH SANTOSO 2020, badai yang ditimbulkan Rakyat Syariah (BPRS). Rincian (Ketua Dewan Komisioner OJK) pandemi Covid-19 belum mengenai paket ini dapat Anda tampak mereda. Meski berbagai simak pada rubrik Sorotan Utama Dewan Penasehat: TIRTA SEGARA pelonggaran telah diberlakukan, edisi ini. (Anggota Dewan Komisioner Bidang namun situasi masih jauh dari Edukasi dan Perlindungan Konsumen), pulih. Dalam situasi seperti ini, Pada pertemuan virtual Pemimpin Umum/Pemimpin Redaksi: pada 20 Agustus lalu Otoritas dengan pelaku Industri Jasa SARJITO (Deputi Komisioner Edukasi dan Jasa Keuangan (OJK) kembali Keuangan bersamaan dengan Perlindungan Konsumen) meluncurkan Paket Kebijakan pengumuman Paket Kebijakan Lanjutan Stimulus Covid-19, untuk Lanjutan Stimulus Covid-19 ini Redaktur Ahli: KRISTRIANTI PUJI menepis dampak pandemi lebih Ketua Dewan Komisioner OJK RAHAYU (Kepala Departemen Literasi jauh dan membuat perekonomian Wimboh Santoso mengajak dan Inklusi Keuangan), AGUS FAJRI ZAM terus menggeliat serta segenap unsur lembaga (Kepala Departemen Perlindungan mendukung Pemulihan Ekonomi jasa keuangan, pemangku Konsumen), HORAS V.M. TARIHORAN Nasional. kepentingan, dan regulator untuk (Direktur Literasi dan Edukasi Keuangan), bersinergi mengantisipasi serta RELA GINTING (Direktur Penelitian Penerbitan kebijakan stimulus menjaga sentimen positif. Kebijakan dan Pengaturan EPK), EDWIN lanjutan ini merupakan tindak NURHADI (Direktur Pengembangan Inklusi lanjut dari hasil asesmen yang Pada edisi ini kami juga Keuangan), BERNARD WIDJAJA (Direktur dilakukan OJK dalam Rapat menyajikan berbagai tulisan Market Conduct) SABAR WAHYONO Dewan Komisioner pada 20 terkait masalah aktual yang (Direktur Pelayanan Konsumen), TRI Agustus 2020. Rapat mencermati dihadapi industri jasa keuangan HERDIANTO (Direktur Pembelaan Hukum dampak pandemi Covid-19 telah dari berbagai aspek. Redaksi juga Perlindungan Konsumen) menekan sektor jasa keuangan menampilkan sebuah perusahaan meski stabilitas tetap terjaga rintisan (start-up company) yang Redaktur: ANUGRAH SUTEJO dengan kinerja intermediasi masih jeli mengubah strategi sehingga (Kepala Bagian Informasi) positif dan profil risiko tetap dapat terus tumbuh pesat di terkendali. Kebijakan stimulus ini saat pandemi – bahkan meraih Redaksi: Anggota Tim Direktorat Literasi bertujuan meningkatkan likuiditas kepercayaan banyak investor dan Edukasi Keuangan dan permodalan Perbankan serta internasional. Hikmah yang dapat memberikan relaksasi kepada dipetik dari perusahaan rintisan Alamat Redaksi: Bidang Edukasi & Lembaga Keuangan Mikro dan ini adalah selalu ada jalan jika kita Perlindungan Konsumen OJK Menara Perusahaan Perasuransian. mau berusaha, siap bermanuver, Radius Prawiro Lantai 2, Komplek dan jeli meraih peluang. Selamat Perkantoran Bank Indonesia, Paket ini meliputi Kebijakan membaca. Jl. MH Thamrin No. 2, Jakarta Pusat 10350 Relaksasi untuk Bank Umum Telepon: (021) 29600000 Faksimili: (021) Konvensional dan Bank Umum 3866032 Website: www.ojk.go.id. Syariah serta Kebijakan Relaksasi untuk Bank Perkreditan Rakyat Majalah Edukasi Konsumen dapat diunduh pada minisite OJK: sikapiuangmu.ojk.go.id Redaksi menerima kiriman naskah dan berhak mengedit naskah tanpa menghilangkan intisari dari artikel sebelum dipublikasikan EDISI SEPTEMBER - 2020 | EDUKASI KONSUMEN

4 Daftar Isi 05 SOROTAN UTAMA STIMULUS LANJUTAN PENANGKAL DAMPAK PANDEMI BERKEPANJANGAN Pada Agustus 2020 lalu, OJK kembali meluncurkan sejumlah stimulus lanjutan untuk menangkal dampak Pandemi Covid-19 yang masih terus berlanjut. Apa saja stimulus lanjutan ini? Apa tujuannya, dan bagaimana dampaknya? 12 48 WACANA FOKUS PASAR MODAL Tetap Bertahan di Kala Pandemi, Reksa Dana Syariah UMKM Perlu Digitalisasi Berpotensi Tumbuh di Tengah Pandemi 50 ARTIKEL Pangsa pasar reksa dana syariah terhadap industri reksa Aman Bersepeda dana nasional terus meningkat. Berdasarkan data OJK, di Tengah Pandemi pada Juni 2020, market share dana kelolaan reksa dana syariah mencapai 12,03% terhadap total dana kelolaan 36 industri reksa dana nasional. INSPIRASI 10 PERSPEKTIF 24 INFO IKNB 38 TOKOH Bambang Brodjonegoro BAHLIL LAHADALIA Pertumbuhan Perekonomian Strategi OJK Mengakselerasi Relaksasi Penggagas Tax Indonesia di Tengah Prediksi Kredit Lembaga Pembiayaan Mantan Kondektur yang Menjadi Amnesty 2016 & Ekonomi Bank Dunia Kepala BKPM Realisator KNKS 14 FOKUS PERBANKAN 26 REGULASI 40 WAWASAN PERBANKAN Bambang Brodjonegoro, sosok inspiratif yang merupakan salah satu Menjaga Aset Selama Pandemi Kebijakan Stimulus OJK selama Mengenal (Kembali) Digital Banking ekonom ternama Indonesia. Beliau Kunci Utama Menjaga Likuiditas Pandemi merupakan sosok dibalik kebijakan 41 WAWASAN IKNB Tax Amnesty dan terealisasinya 16 FOKUS GLOBAL 27 REGULASI pendirian Komite Nasional OJK Sesuaikan PAYDI di Saat Pandemi Keuangan Syariah (KNKS). Dampak Pandemi Covid-19 OJK Keluarkan 5 Peraturan Tindak terhadap Perekonomian Global Lanjuti Perppu No 1/2020 42 WAWASAN PASAR MODAL 18 INFO PASAR MODAL 28 BISNIS PEMULA IHSG Menunjukkan Tren Positif tapi Tetap Harus Waspada Era New Normal Kinerja Pasar Kopi dengan Cita Rasa Lokal Modal Pulih Incaran Investor Asing 43 KABAR OTORITAS 20 INFO PERBANKAN 30 INVESTASI Kinerja OJK Pulihkan Ekonomi Nasional OJK Jaga Kestabilan BPR Satgas Waspada Investasi Terus 44 KABAR OTORITAS dengan Apex Perkuat Koordinasi dengan POLRI 5 Strategi OJK Tingkatkan Literasi 21 INFO PERBANKAN dan Inklusi Keuangan Waspadai Informasi Hoax Ajakan 32 TELAAH PRODUK 46 ANGKA BICARA Menarik Dana di Bank Rumah Privat Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Menggali Peluang di Tengah Pandemi Kuartal II/2020 Mulai Stabil 22 INFO IKNB 34 KONSUMEN BICARA 47 INSIGHT MPreomspaeskukIni dEurastNri eDwanNaoPrmenasliun Pilah Pilih Asuransi yang Tepat di Apa yang Didahulukan di Tengah Tengah Pandemi Pandemi, Dana Darurat atau Investasi? EDUKASI KONSUMEN | EDISI SEPTEMBER - 2020

Sorotan Utama 5 Stimulus Lanjutan Penangkal Dampak Pandemi Berkepanjangan PADA AGUSTUS 2020 LALU, OJK KEMBALI MELUNCURKAN SEJUMLAH STIMULUS LANJUTAN UNTUK MENANGKAL DAMPAK PANDEMI COVID-19 YANG MASIH TERUS BERLANJUT. APA SAJA STIMULUS LANJUTAN INI? APA TUJUANNYA, DAN BAGAIMANA DAMPAKNYA? Tak pernah ada yang dapat menduga sektor keuangan tetap terjaga di tengah pelemahan betapa virus yang berukuran 100-120 ekonomi sebagai dampak pandemi Covid-19. nanometer ini dapat meluluhlantakkan seluruh dunia. Namun faktanya wabah Penerbitan kebijakan stimulus lanjutan ini merupakan Corona Virus Desease yang muncul tindak lanjut hasil asesmen OJK dalam Rapat Dewan pada akhir 2019 (Covid-19) ini meruyak Komisioner pada 20 Agustus 2020. Sebelumnya, OJK menjadi pandemi yang menggoyahkan sendi-sendi perekonomian dan menimbulkan ketidakpastian di seluruh dunia. Bahkan di banyak negara, termasuk di Indonesia, jumlah kasus Covid-19 ini belum menunjukkan tanda-tanda mereda, bahkan masih terus meningkat. Menghadapi situasi ini, OJK kembali mengeluarkan sejumlah kebijakan lanjutan dengan merelaksasi ketentuan di sektor perbankan untuk lebih memberikan ruang aspek likuiditas dan permodalan perbankan sehingga stabilitas EDISI SEPTEMBER - 2020 | EDUKASI KONSUMEN

6 Sorotan Utama ASESMEN SEKTOR JASA KEUANGAN juga telah menerbitkan kebijakan Penyebaran Coronavirus Disease 2019 mampu meningkatkan likuiditas stimulus lanjutan berdasarkan asesmen bagi Lembaga Jasa Keuangan Non- dan permodalan Perbankan serta OJK dalam Rapat Dewan Komisioner bank. memberikan relaksasi kepada Lembaga pada 28 Mei 2020. Penerbitan Keuangan Mikro dan Perusahaan kedua kebijakan stimulus lanjutan ini Rapat Dewan Komisaris ini Perasuransian. mengacu kepada dua Peraturan OJK mencermati dampak pandemi Covid- (POJK) Nomor 11 /POJK.03/2020 19 cenderung menurunkan aktivitas Fakta di lapangan memang tentang Stimulus Perekonomian perekonomian dan melemahkan sektor menunjukkan kinerja sejumlah lembaga Nasional sebagai Kebijakan riil sehingga akhirnya mengimbas keuangan menurun. Pada semester Countercyclical Dampak Penyebaran sektor keuangan, meski kondisi I-2020 bank-bank BUMN masih Coronavirus Disease 2019 dan POJK stabilitasnya tetap terjaga dengan mencatat laba bersih, namun secara Nomor 14 /POJK.05/2020 tentang kinerja intermediasi yang positif dan tahunan (y.o.y.) menurun dibandingkan Kebijakan Countercyclical Dampak profil risiko tetap terkendali. Kebijakan kinerja Januari-Juni 2019. Pasalnya, stimulus lanjutan ini diharapkan sejumlah debitur yang terdampak EDUKASI KONSUMEN | EDISI SEPTEMBER - 2020

Sorotan Utama 7 pandemi Covid-19 menunda juta debitur. Namun manajemen Asesmen Jasa Keuangan (lihat pembayaran pokok dan bunga bank pun menyadari benar, jika Infografis). pinjaman mereka. ingin selamat mengarungi masa krisis ini, bank pun harus mau Dari infografis tersebut terlihat Bank-bank swasta, juga mengalami dan mampu menyelamatkan dan jelas bagaimana aktivitas ekonomi kondisi yang sama. Alhasil, semua membantu kebangkitan para nasabah yang meningkat pasca pelonggaran bank terpaksa menyesuaikan rencana debitornya – terutama UMKM yang pembatasan sosial mendorong bisnisnya dengan kondisi terkini. Bank- paling terimbas dampak pandemi ini pertumbuhan kredit perbankan bank harus merevisi pertumbuhan – sehingga dapat sama-sama bahu- kembali meningkat. Kredit perbankan kredit dari dua digit menjadi membahu melalui krisis ini. yang pada Mei 2020 berada di angka 4-5%, karena dalam situasi penuh 3,04%, pada Juni sempat jatuh ketidakpastian ini, jika ingin selamat, OJK bersinergi dengan menjadi 1,49%, namun pada Juli semua usaha – termasuk sektor bank Pemerintah, Bank Indonesia, dan telah kembali naik menjadi 1,53%. dan non-bank – harus dikelola secara Lembaga Penjaminan Simpanan, Dana pihak ketiga yang pada Mei lebih konservatif. mengantisipasi tekanan perekonomian 2020 bersinar di angka 8,87% sempat akibat pandemi Covid-19. Asesmen terpeleset ke angka 7,95% pada Juni Harus diakui, salah satu Rapat Dewan Komisioner pada 2020, dan naik kembali menjadi 8,53% penyebab turunnya laba bersih ini Agustus 2020 mencatat kinerja pada Juli 2020. Dengan relaksasi adalah berkurangnya pendapatan Industri Jasa Keuangan (IJK) lanjutan yang diluncurkan pada bunga akibat penerapan stimulus menunjukkan hasil optimalisasi Agustus lalu, diharapkan angka ini restrukturisasi kredit terhadap berbagai kebijakan untuk memulai dapat terus bergerak naik. pandemi Covis-19. Hingga 31 Juli pemulihan ekonomi nasional 2020 restrukturisasi kredit yang melalui penguatan peran sektor Pasar saham pun terus menguat. dikucurkan salah satu bank BUMN jasa keuangan (sisi supply) yang Sejak Juli 2020, Indeks Harga Saham untuk membantu agar Usaha Kecil memberikan stimulus geraknya Gabungan (IHSG) konsisten di atas Mikro dan Menengah (UMKM) dapat perekonomian (sisi demand) level 5.000. Penghimpunan dana di bertahan dari terpaan pandemi sebagaimana terlihat pada infografis Pasar Modal dan Nilai Aktiva Bersih mencapai Rp 183,7 triliun untuk 2,9 (NAB) Reksa dana meningkat diiringi PENGEMBANGAN PENGAWASAN DAN PERIZINAN TERINTEGRASI SEKTOR JASA KEUANGAN EDISI SEPTEMBER - 2020 | EDUKASI KONSUMEN

8 Sorotan Utama penambahan emiten baru. Pada 25 Asesmen Rapat Dewan Berbagai indikator kinerja Agustus lalu penghimpunan dana Komisaris juga menilai Profil Risiko industri jasa keuangan ini cukup mencapai Rp 63,7 triliun, dan emiten Lembaga Jasa Keuangan per Juli menggembirakan. Kita telah baru menjadi 32. Sementara pada 2020 masih terjaga pada level melangkah di jalan yang benar, meski 19 Agustus 2020 NAB Reksa dana terkendali (manageable). Likuiditas harus tetap berhati-hati agar tidak mencapai Rp 519,57 triliun. IHSG ini dan permodalan berada pada level tergelincir. OJK sangat berharap sempat turun drastis akibat sentimen yang memadai. Hal ini karena sektor penanganan Covid–19 dapat segera pasar yang terkejut mendengar jasa keuangan mengantisipasi risiko mewujudkan aktivitas kenormalan keputusan Pemerintah Daerah DKI dengan meningkatkan pencadangan baru (the new normal) dengan tetap yang kembali menerapkan Pembatasan yang dibentuk dari permodalan. memperhatikan protokol kesehatan, Sosial Berskala Besar (PSBB) ketat Hal ini terlihat dari kredit macet sehingga OJK dapat mengukur pada pertengahan September lalu. (Non-Performing Loan/NPL) bersih dan memitigasi risiko likuiditas dan Namun syukurlah situasi ini segera yang turun dbandingkan pada bulan kecukupan permodalan industri jasa pulih beberapa hari kemudian setelah sebelumnya. Rasio Kecukupan keuangan. kebijakan tersebut direvisi dan Modal (Capital Adequacy Ratio/ diharapkan segera kembali menembus CAR) Perbankan, Gearing Dalam pertemuan virtual dengan angka 5.000. Ratio (rasio jumlah pinjaman Industri Jasa Keuangan, Ketua dibandingkan modal sendiri Dewan Komisioner OJK Wimboh Sektor Industri Keuangan Non- perusahaan), Peraturan Pemerintah Santoso mengajak segenap unsur Bank (IKNB) juga menunjukkan (PP), dan Risk Based Capital (RBC) lembaga jasa keuangan, pemangku perkembangan menggembirakan. Asuransi terjaga di atas nilai kepentingan dan regulator bersinergi Investasi Dana Pensiun, misalnya, pada ambang batas (threshold). OJK juga mengantisipasi serta menjaga Mei 2020 sempat berada di angka Rp mendorong konsolidasi perbankan sentimen positif. Dengan kerja keras 274,80 triliun, namun terus bergerak guna memperkuat daya saing kita semua, tentunya diiringi panjatan naik. Pada Juni 2020 angkanya telah melalui merger atau tambahan doa yang tiada putusnya, kita sama- menjadi Rp 378,70 triliun, dan pada Juli modal sehingga dapat memperkuat sama berharap agar perekonomian 2020 menjadi Rp 283,76 triliun – naik struktur fundamental bank tersebut. Indonesia dapat segera pulih dan 3,33% dibandingkan angka 2019 (y.o.y.). melesat kembali. Semoga. EDUKASI KONSUMEN | EDISI SEPTEMBER - 2020

Sorotan Utama 9 Stimulus Lanjutan OJK untuk Mendukung Pemulihan Ekonomi Nasional Pandemi Covid-19 yang Lembaga Jasa Keuangan terjaga stabil terus memperkuat pengawasan berkepanjangan membuat upaya pada level yang tinggi. terintegrasi. Pengawasan Terintegrasi pemulihan ekonomi nasional masih telah memperkuat pengawasan harus berlanjut. Untuk itu OJK telah Untuk memitigasi Dampak Pandemi konglomerasi keuangan yang menerbitkan Peraturan Otoritas Jasa Covid-19, Pemerintah, BI, dan OJK, menawarkan produk keuangan hybrid Keuangan (POJK) No. 11/POJK mengeluarkan berbagai kebijakan baik antara produk perbankan, asuransi, 03/2020/POJK (Stimulus Covid-19). dari sisi fiskal, moneter, dan sektor dan investasi. Pengawasan terintegrasi Penerbitan kebijakan stimulus lanjutan keuangan. OJK telah menerbitkan 11 menditeksi risiko stablitas sektor jasa ini merupakan tindak lanjut dari hasil POJK untuk memitigasi dampak Covid- keuangan, OJK telah menerbitkan asesmen yang dilakukan OJK dalam 19 dan menjaga stabilitas sektor jasa peraturan dan infrastruktur Rapat Dewan Komisioner pada 28 keuangan. Salah satu kebijakan yang pengawasan terintegrasi. Di bidang Mei 2020 dan 20 Agustus 2020 yang diterbitkan terkait restrukturisasi kredit/ Pengaturan Pengawasan OJK telah mencermati dampak pandemi Covid-19 pembiayaan (Penerbitan POJK 11/2020 menerbitkan Manajemen Risiko telah memberikan tekanan terhadap dan POJK 14/2020) yang mengatur Terintegrasi (POJK Nomor 17/2014), sektor jasa keuangan, meski kondisi pedoman restrukturisasi kredit/ Tata Kelola terintegrasi (POJK Nomor stabilitasnya tetap terjaga dengan pembiayaan. 18/2014), dan Permodalan Terintegrasi kinerja intermediasi yang positif dan (POJK Nomor 26/2015). Berdasarkan profil risiko tetap terkendali. Kebijakan Peran restrukturisasi ini sangat besar Pengawasan Terintegrasi itu ada 48 ini bertujuan meningkatkan likuiditas dalam menekan tingkat kredit macet konglomerasi keuangan dangan total dan permodalan Perbankan, serta (NPL) dan permodalan bank sehingga nilai asset Rp 7.187 triliun. memberikan relaksasi kepada Lembaga stabilitas sektor jasa keuangan dapat Keuangan Mikro dan Perusahaan terjaga dengan baik. Di bidang Pengawasan Terintegrasi Perasuransian. Sektor Jasa Keuangan, OJK juga Dalam realisasi Program Pemulihan telah mengembangkan infrastruktur Hasil implementasi kebijakan Ekonomi Nasional, berbagai stimulus perizinan terintegrasi untuk mendukung ini terlihat pada infografis Kinerja yang diberikan pemerintah, seperti proses pengawasan terintegrasi. Intermediasi Sektor Jasa Keuangan di penempatan dana pemerintah di Infrastruktur tersebut antara lain melalui halaman ini. Dari infografis ini terlihat, industri perbankan dan penjaminan Optimalisasi Sistrem Perizinan dan bahwa berkat stimulus lanjutan ini, kredit UMKM dan korporasi, dapat Regulasi Terintegrasi (SPRINT), Business Lembaga Jasa Keuangan mampu mendorong penyaluran kredit lebih process Re-engineering (BPR) Perizinan menjaga profil risiko pada level yang tinggi agi untuk mengakselerasi Terintegrasi, dan Implementasi Digital terkendali. Begitu pula, permodalan pertumbuhan ekonomi. Signature pada Perizinan Terintegrasi. Selain memberikan berbagai kebijakan stimulus, OJK juga PERKEMBANGAN PELAKSANAAN PEMULIHAN EKONOMI NASIONAL EDISI SEPTEMBER - 2020 | EDUKASI KONSUMEN

10 Perspektif Pertumbuhan Perekonomian Indonesia di Tengah Prediksi Ekonomi Bank Dunia Kondisi perekonomian yang porak-poranda akibat pandemi Covid-19 melanda hampir seluruh negara di dunia. Bank Dunia pun memprediksikan sejumlah negara bakal terancam resesi, termasuk Indonesia. EDUKASI KONSUMEN | EDISI SEPTEMBER - 2020

Perspektif 11 Bank Dunia merilis proyeksi terbaru Bahkan menurut data Bank Dunia, Di sisi lain, pemerintah bukan mengenai prospek perekonomian rasio utang Indonesia sudah berada di tanpa upaya dalam menanggapi Indonesia. Pada 2020, lembaga level 37% dari Produk Domestik Bruto prediksi Bank Dunia. Presiden yang berkantor pusat di Washington (PDB), dikarenakan defisit lebih tinggi, Joko Widodo bahkan meminta DC, Amerika Serikat, tersebut pertumbuhan lebih lambat, depresiasi jajarannya menggenjot belanja memperkirakan ekonomi Indonesia nilai tukar rupiah, guncangan suku pemerintah lantaran investasi tak tidak tumbuh alias 0%. “Kami bunga, serta banyaknya pinjaman lagi bisa diandalkan. Dalam prediksi perkirakan pertumbuhan ekonomi akan untuk membiayai paket stimulus. Kementerian Keuangan selama Januari melambat ke nol persen. Asumsi ini hingga Juli 2020, investasi minus 3,4% berdasarkan dua bulan implementasi Kondisi demikian bisa mendorong hingga 1,1% dan konsumsi pemerintah dari PSBB yang efektif mulai April Indonesia masuk jurang resesi seperti masih positif 2,7%-3,7%. Masalahnya yang sudah dialami 11 negara yakni kontribusi belanja pemerintah cukup hingga Mei bahkan sampai Juni,” kata Amerika Serikat, Jerman, Prancis, Italia, kecil 8,8% dari Produk Domestik Bruto salah seorang ekonom senior Bank Korea Selatan, Jepang, Hongkong, (PDB), sedangkan investasi hanya Dunia. Singapura, Filipina, Polandia, dan 32,3% dari PDB. Keadaan diperburuk Malaysia. Kekhawatiran Bank Dunia dengan ekspor yang diproyeksikan Lebih lanjut ia menjelaskan, memang cukup beralasan mengingat minus 12,8% hingga minus 10,2% dari pertumbuhan investasi turut melambat pertumbuhan ekonomi Indonesia porsi 18,4%. Lalu impor minus 17% akibat ketidakpastian berakhirnya selama pandemi mengalami dua kali hingga minus 13,8%, dari porsi 18,9%. wabah korona serta penanganan revisi prediksi dari minus 0,4% sampai Sedangkan konsumsi yang jadi andalan yang dilakukan pemerintah Indonesia. 2,3% menjadi minus 0,4% sampai 1%. hanya tumbuh 0,1%-1,5% dari porsi Lalu, harga komoditas rendah, dan Lantas, apakah Indonesia juga akan 57,9%. ekonomi global masih memengaruhi masuk dalam daftar negara-negara pasar keuangan dan saham. “Konsumsi yang mengalami resesi tersebut? Saat ini syarat terjadinya resesi akan melambat karena terjadinya PHK hampir terpenuhi, pada kuartal 1 dihasilkan dari penurunan kegiatan Indonesia masih bisa lolos dengan (Januari-Maret ) dan kuartal 2 (April- ekonomi dan menurunnya kepercayaan tiga skenario yang disiapkan Bank Juni) telah terjadi pertumbuhan konsumen,” ujarnya. Dunia. Pertama, apabila pertumbuhan minus. Hasil kuartal 3 (Juli-September) ekonomi global turun sampai dengan akan menentukan apakah Indonesia minus 5,2% di tahun ini, maka terjerembab ke jurang resesi atau perekonomian Indonesia juga akan justru bisa selamat. Semua bergantung naik. Kedua, apabila perekonomian pada upaya pemerintah Indonesia. Indonesia bisa dibuka kembali sepenuhnya pada Agustus. Bila roda Terlepas dari prediksi Bank Dunia perekonomian bergerak kembali mengenai Indonesia yang terancam meski perlahan, besar kemungkinan resesi. Kepala Pusat Kebijakan Indonesia bisa terhindar dari resesi. Ekonomi Makro, Badan Kebijakan Ketiga, apabila tidak ada gelombang Fiskal (BKF) Kementerian Keuangan infeksi lanjutan dari pandemi ini. Hidayat Amir optimistis bahwa Terkait hal ini, seluruh jajaran tim pertumbuhan ekonomi Indonesia gugus tugas Covid-19 hingga saat ini akan tetap berada dalam skenario masih terus berupaya mengendalikan pemerintah yaitu 2,3% hingga minus laju penyebaran virus. Ditambah 0%. “Bank Dunia menaruh situasi lagi mulai membaiknya situasi dan skenario pertumbuhan Indonesia full menurunnya kasus Covid-19 di China year 0%, tapi kami di Kemenkeu serta beberapa negara di Eropa memprediksikan akan tetap tumbuh merupakan sinyal positif bagi dunia di kisaran 2,3% sampai minus 0,4%,” maupun Indonesia. papar Hidayat. EDISI SEPTEMBER - 2020 | EDUKASI KONSUMEN

12 Fokus Pasar Modal Reksa Dana Syariah Berpotensi Tumbuh di Tengah Pandemi Pangsa pasar reksa dana syariah terhadap industri Di tengah pandemi yang belum reksa dana nasional terus meningkat. Berdasarkan juga usai, roda perekonomian harus data OJK, pada Juni 2020, market share dana tetap berjalan. Apalagi masyarakat kelolaan reksa dana syariah mencapai 12,03% butuh pemasukan untuk memenuhi terhadap total dana kelolaan industri reksa dana pengeluaran yang semakin hari nasional. semakin meningkat. Salah satu caranya adalah dengan berinvestasi. Salah satu EDUKASI KONSUMEN | EDISI SEPTEMBER - 2020

Fokus Pasar Modal 13 di antara alternatif investasi ditawarkan Masih investasi reksa dana syariah ini. adalah investasi syariah yang terdiri dibutuhkan Pertumbuhannya pun juga tidak dari saham syariah, obligasi syariah, reksa dana syariah, dan tabungan edukasi main-main. Praktisi dan dosen syariah. masif kepada pasar modal dari Universitas Islam masyarakat Nusantara (Uninus), Yoyok Prasetyo Jenis investasi yang diprediksi Muslim terkait mengungkapkan, tren investasi syariah bakal bertumbuh positif adalah reksa keunggulan memang terus tumbuh dari 1% kini dana syariah. Reksa dana syariah menjadi 4,8%. “Artinya, setiap tahun pada dasarnya ialah reksa dana prinsip investasi syariah ini terus tumbuh,” ujar yang pengelolaannya sesuai dengan investasi Yoyok. hukum syariat Islam. Sebagai negara syariah berpenduduk mayoritas Muslim, Bahkan di tengah pandemi Indonesia menjadi sangat potensial investasi ini. Dalam 5 tahun terakhir sekalipun, data OJK mencatat dana untuk mengembangkan instrumen ini perkembangan dana kelolaan reksa kelolaan atau nilai aktiva bersih (NAB) dana syariah naik hampir 5 kali lipat, reksa dana syariah per awal Agustus dari Rp11 triliun di 2015 menjadi Rp58 2020 mencapai Rp67,02 triliun, triliun pada Juni 2020. padahal akhir Desember 2019 hanya sebesar Rp53,73 triliun. Adapun secara Luasnya pangsa pasar produk persentase terhadap total NAB secara reksa dana syariah terlihat dari industri, per akhir Maret 2020 reksa data Badan Pusat Statistik (BPS). dana syariah berkontribusi 12,15%, Penduduk Indonesia sekitar 65%- sedangkan per akhir Desember 70% yang merupakan usia produktif 2019 masih 9,91%. Dari sisi kinerja, paling banyak menghasilkan dan rata-rata produk reksa dana syariah membelanjakan uang. Dari jumlah membukukan kinerja yang lebih baik penduduk produktif itu misalnya dibandingkan produk reksa dana 80% merupakan penduduk Muslim, konvensional. lalu 50% di antaranya paham reksa dana syariah, maka itulah potensi Dalam jangka panjang, Yoyok perkembangan reksa dana syariah. optimistis instrumen investasi syariah bisa bersaing walaupun secara umum Meskipun mengedepankan butuh waktu. “Masih dibutuhkan pengelolaan sesuai syariat Islam edukasi masif kepada masyarakat sebagai arahan investasi, bukan berarti Muslim terkait keunggulan prinsip reksa dana ini eksklusif bagi kaum investasi syariah,” ujarnya. Optimisme Muslim saja. Bagi investor non muslim tersebut didukung dengan kondisi saat pun reksa dana ini dapat dipandang ini yang sudah serba digital. Sehingga sebagai alternatif produk investasi. edukasi produk-produk reksa dana Maka semakin luas lagi pangsa pasar syariah juga jauh lebih mudah diakses dengan tampilan informasi yang mudah dicerna semua kalangan. “Kalau sudah well educated boleh lah dia naik kelas, tidak menempatkan dananya di reksa dana syariah tapi lebih dari itu ke saham syariah,” lanjut Yoyok. Menilik sejarah perkembangan pasar modal dan reksa dana syariah, dapat diperkirakan ke depannya akan makin banyak produk yang dapat dipilih investor. Ditambah lagi jenis investasi ini tergolong aman dan mudah sekalipun untuk para investor pemula. EDISI SEPTEMBER - 2020 | EDUKASI KONSUMEN

14 Fokus Perbankan Menjaga Aset Selama Pandemi Kunci Utama Menjaga Likuiditas MEMASUKI KUARTAL II/2020 INDUSTRI PERBANKAN KEMBALI MENJADI SOROTAN. PANDEMI COVID-19 YANG TAK KUNJUNG REDA MEMICU KEKHAWATIRAN LONJAKAN KREDIT MACET YANG DAPAT MENGGANGGU KINERJA PERBANKAN KARENA BANYAKNYA UMKM YANG PERLU DIRESTRUKTURISASI/RELAKSASI KREDIT. EDUKASI KONSUMEN | EDISI SEPTEMBER - 2020

Fokus Perbankan 15 Berdasarkan data biro riset Industri perbankan tidak hanya menjalankan restrukturisasi kredit Infobank, risiko kredit bank pada April harus menjaga kualitas asetnya, pada 7,18 juta debitur dengan nilai 2020 meningkat ke 2,89% secara gross, melainkan juga harus menjaga outstanding Rp837,64 triliun. Melihat sedangkan Loan to Deposit Ratio (LDR) likuiditasnya, sehingga bank-bank hal ini, perbankan butuh tambahan menurun ke 91,55%. Menurut Ekonom perlu menjaga kecukupan modalnya. modal besar guna menjaga posisi Ryan Kiryanto, ada dua cara yang “Likuiditas itu ibarat darah. Di situ ada likuiditasnya. Jika perlu kepemilikan bisa dilakukan bank untuk menjaga vitamin, nutrisi dan sebagainya. Jika saham pihak asing pada suatu bank kecukupan modalnya, bisa lewat suntik likuiditas bank kering bisa berbahaya,” dapat ditambah, asalkan kinerja bank modal langsung dari pemegang saham ujar Ryan. bisa terangkat dan kembali kencang pengendali dan bisa juga dengan tidak dengan setoran modal. membagikan dividen. Menurut ekonom CORE Indonesia Piter Abdullah, pemerintah juga Dalam kesempatan yang sama, “Perbankan harus ‘lari marathon’ mempunyai niat baik dalam menjaga Direktur Eksekutif Penelitian dan dalam jangka panjang ini untuk pemenuhan likuiditas bank dengan Pengaturan Perbankan OJK, Anung bertahan. Sampai kita benar-benar cara menempatkan dana baik melalui Herlianto, menyampaikan, saat ini tahu kapan produksi vaksin dan Bank Jangkar maupun Bank Mitra. peran serta komitmen kepemilikan pendistribusiannya,” ujarnya pada Hal ini didorong oleh keinginan modal perbankan nasional sangat diskusi Infobank Talk News Juli lalu. pemerintah membantu dunia usaha dibutuhkan. Menurutnya, pemilik dan perbankan dalam menambah modal baik asing maupun dalam Bank Indonesia juga telah likuiditas. negeri harus senantiasa berkomitmen mengeluarkan quarantitative easing menjaga kesehatan bank. atau kebijakan pelonggaran moneter, Saat ini, ujar Piter, koordinasi antara sehingga bank-bank bisa bergerak pemerintah dan otoritas keuangan “Kita memonitor dua risiko ini lebih leluasa, tutur Ryan. terus diperkuat untuk menjaga saja, yakni risiko likuiditas dan risiko likuiditas bank. Langkah ini merupakan kredit. Selain itu juga dibutuhkan Menurutnya Capital Adequacy bagian dari program pemulihan dan perlindungan yang cukup memadai Ratio (CAR) industri turun dari 23% penguatan ekonomi nasional. dari sisi CAR. Peran pemilik modal ke level 21% hingga Maret 2020. Hal sangat diperlukan dalam kondisi krisis ini mengindikasikan bank-bank telah Berdasarkan data OJK pada saat ini,” ujar Anung. mengeluarkan dana pencadangannya.  10 Agustus 2020, 100 bank telah EDISI SEPTEMBER - 2020 | EDUKASI KONSUMEN

16 Fokus Global Dampak Pandemi Covid-19 terhadap Perekonomian Global Hingga kini dampak Covid-19 masih dirasakan pada beberapa sektor perekonomian global. Sejumlah lembaga survei mencatat perekonomian dunia turun hingga di bawah rata-rata. Pandemi Covid-19 benar-benar pandemi Covid-19 terhadap mempengaruhi perekonomian perekenomian global dan global. Kebijakan lockdown dan sektor finansial dibahas Pembatasan Sosial Berskala Besar belasan pakar dari berbagai (PSBB) yang diterapkan banyak negara. negara untuk mencegah semakin luasnya penyebaran virus ini Sebagai pembicara nyaris melumpuhkan sendi-sendi utama tampil Ketua Dewan perekonomian global. Industri Komisioner OJK Prof. penerbangan, perjalanan, dan Wimboh Santoso. Selain itu pariwisata praktis lumpuh. Sekolah tampil sepuluh pembicara dan pertokoan terpaksa ditutup untuk dari beberapa negara, yakni jangka waktu yang cukup panjang. Sergio L. Schmukler, Ph.D (Lead Economist, World Bank), Kini, seiring dengan kebijakan Prof. Franco Fiordelisi (University kenormalan baru (new normal) dengan of Rome III, Italy/University Essex, penerapan protokol kesehatan UK), Dr. Emma Allen (Country yang ketat, ditambah gelontoran Specialist, Asian Development Bank), insentif keuangan dan perbankan dan Prof. Alistair Milne (Loughborough serta pelonggaran (relaksasi) kredit, University, UK), Prof. Amine Tarazi sebagian kegiatan ekonomi telah (University of Limoges, France), Prof. kembali menggeliat, meski terlihat lesu John Williams (Bangor University, UK), darah. Prof. Robin Luo Ph.D., FRM (Xihua University, China), Prof. Mehmet Menelaah bagaimana sektor Huseyin Bilgin (Istanbul Medeniyet perekonomian akan berjalan, sangat University, Turkey), Zenu Sharma, Ph.D menarik untuk diketahui bagaimana (St. John’s University, USA), dan Dr. beberapa negara tetap sustainable Irwan Trinugroho (Universitas Sebelas selama pandemi berlangsung. Dalam Maret, Indonesia). webinar bertemakan ‘Global Economy and Financial Sector Post Covid-19’ Wimboh Santoso menyampaikan, yang diselenggarakan Universitas perekonomian dunia amat terdampak Sebelas Maret (UNS) Surakarta dan pandemi Covid-19. Sejumlah lembaga Pusat Unggulan Iptek (PUI) UNS survei mencatat perekonomian dunia Fintech Centre 6 Juli lalu, dampak turun hingga di bawah rata-rata. EDUKASI KONSUMEN | EDISI SEPTEMBER - 2020

Fokus Global 17 “Tidak penting membahas dampak sangat terdampak dan diperkirakan pertumbuhan ekonomi ini, namun yang masih akan berlangsung hingga akhir lebih penting bagaimana mengurangi 2020, dan prediksi baru akan bangkit dampaknya,” kata Wimboh. kembali pada 2021 sebesar 0,1%. Selanjutnya yang juga turun signifikan Menurut Wimboh, setiap negara adalah sektor keuangan di Inggris: memiliki cara yang berbeda untuk industri perbankan, fintech, dan mengelola bidang keuangannya asuransi. karena perbedaan kondisi faktor yang mempengaruhi. Ia menambahkan, di Agar tetap dapat beroperasi kuartal pertama kondisi perekonomian di tengah bencana ini, para pakar Indonesia menurun, dan masih menyarankan perusahaan-perusahaan, berlanjut pada kuartal kedua. Namun termasuk industri perbankan, Wimboh optimis pada akhir tahun memperkuat digitalisasi. Dengan cara ini kondisi ekonomi Indonesia akan ini bank-bank tetap dapat beroperasi mengalami pertumbuhan yang positif. dengan mematuhi social distancing Permintaan domestik menjadi salah dan menerapkan protokol kesehatan satu kunci pertumbuhan ini bisa yang berlaku. berjalan dengan baik. Merangkum para pembicara lainnya, beberapa sektor ekonomi global mengalami penurunan, terutama sektor finansial yang mengalami masalah di hampir 31 negara yang terdampak pandemi. Para pakar menyebutkan kawasan Asia yang EDISI SEPTEMBER - 2020 | EDUKASI KONSUMEN

18 Info Pasar Modal Era New Normal Kinerja Pasar Modal Pulih Geliat pasar saham diyakini akan menunjukkan tren positif cukup baik dan dari sisi pasar saham memasuki masa kenormalan baru (new normal). Kinerja Indonesia menawarkan potensi imbal saham akan membaik sejalan dengan pemulihan bertahap di hasil cukup menarik bagi investor berbagai sektor bisnis. Kondisi ini akan menjadi peluang bagi asing di mana PER (Price to Earning para investor untuk membeli saham pada harga murah. Ratio) rata-rata saat ini cukup murah di level 12,4 per 10 Juli 2020, ditambah Memasuki era new normal di global akan pulih secara bertahap komitmen Bank Indonesia untuk pertengahan 2020 pandemi Covid- atau membentuk kurva U dimulai menjaga kestabilan moneter dan mata 19 masih menjadi tema utama pada kuartal ketiga ini. Pasar modal, uang rupiah,” ujar Jemmy. perbincangan di berbagai sektor. Di sebagai salah satu indikator ekonomi, pasar modal Indonesia, peristiwa ini diperkirakan bisa bergerak lebih awal Saat ini hampir seluruh kinerja turut direspon para investor dalam karena mengikuti perubahan pandangan indeks Bursa Global mengalami menentukan keputusan arah investasi. dan ekspektasi pada pertumbuhan penurunan. Indeks Harga Saham ekonomi dan bisnis ke depannya. Gabungan (IHSG) turun 21,13% di level Presiden Direktur Sucor Asset 4.905 pada 30 Juni 2020, dibanding Management Jemmy Paul Wawointana “Kami masih optimistis akhir tahun 2019. Pada umumnya, menyampaikan bahwa ekonomi secara fundamental ekonomi Indonesia seluruh indeks sektoral turun secara EDUKASI KONSUMEN | EDISI SEPTEMBER - 2020

SELL Info Pasar Modal 19 SELL BUY year to date. Namun kenaikan terlihat “Dari sisi investor pasar modal, jumlah produk berbasis local index, pada awal Agustus 2020 di posisi sampai dengan Juli 2020 jumlah pertumbuhan Exchange Traded Fund 5.134 poin. investor tumbuh 17,8% menjadi (ETF) yang eksponensial membuat 3,02 juta investor, yang terdiri dari Indonesia menduduki peringkat “Sektor yang turun paling dalam investor saham, reksa dana, dan pertama di ASEAN, seiring dengan selama tahun 2020 adalah sektor obligasi, dibandingkan akhir tahun pertumbuhannya yang signifikan sejak properti dan real estate sebesar lalu,” paparnya. Tren positif tersebut, 2018. 36,09%. Di sisi lain, sektor consumer lanjut Pintor, karena dalam 4 tahun goods menunjukkan kinerja indeks terakhir pasar modal Indonesia mulai Presiden Direktur Schroder yang relatif baik dibandingkan indeks didominasi investor muda dan milenial Investment Management, Michael acuannya (IHSG dan LQ45). Bahkan, usia 18-30 tahun. Terlebih lagi, Tjoajadi, juga mengatakan hal yang sektor consumer goods mampu peningkatan aktivitas transaksi juga senada. Menurutnya, dalam tatanan mencatatkan kinerja positif sejak dipengaruhi oleh rangkaian kebijakan normal baru, beberapa saham masih adanya pengumuman kasus Covid-19 pemerintah dan otoritas keuangan punya peluang tumbuh, misalnya pertama di Indonesia,” kata Kepala dalam melakukan stabilisasi kondisi saham emiten di sektor telekomunikasi Kantor Bursa Efek Indonesia (BEI) perekonomian dalam negeri. Jadi, dan kesehatan (rumah sakit dan Perwakilan Sumatera Utara (Sumut), meski masih dibayangi pandemi, minat farmasi). Optimisme Michael bahkan Muhammad Pintor Nasution. perusahaan untuk masuk ke pasar sangat jauh ke depan hingga modal tidak surut. memasuki 2021. “Tahun depan, Namun, sisi positifnya, aktivitas ekonomi dunia termasuk Indonesia, perdagangan justru terus meningkat. Pertumbuhan aktivitas investor confidence perekonomian akan Rata-rata frekuensi perdagangan ritel dalam tiga bulan terakhir pun balik lagi bahkan lebih kuat dari meningkat 9,64% menjadi 514 ribu melonjak, rata-rata naik lebih dari sebelumnya, kurang lebih tumbuh kali per hari dengan rata-rata total nilai 50% (periode April -Juni 2020) 6,8%-7% setelah turun pada 2020. transaksi dan volume transaksi masing- dibandingkan di periode yang sama Ada harapan di situ,” begitu Michael masing sebesar Rp7,67 triliun dan 7,63 pada tahun sebelumnya. Dari sisi memprediksikan. miliar lembar per hari. EDISI SEPTEMBER - 2020 | EDUKASI KONSUMEN

20 Info Perbankan OJK Jaga Kestabilan BPR dengan Apex Pandemi Covid-19 mengganggu stabilitas industri perbankan, lebih-lebih Bank Perkreditan Rakyat (BPR) yang kesulitan menghadapi kredit macet. Untuk itu OJK memberikan inovasi dengan menghadirkan Apex. Untuk memperkuat fondasi Bank Perkreditan Rakyat peran pengumpulan dana (pooling of fund), selain untuk (BPR) yang terdampak pengaruh Covid-19, OJK terus memberikan bantuan keuangan dan dukungan teknis. memperkuat fondasi BPR. Hal ini diungkap Ketua Dewan Komisioner Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) Halim Hadirnya Apex sangat membantu bank yang sedang Alamsyah dalam webinar yang diadakan LPS pada Juni lalu. tidak stabil. Secara teknis Apex akan memberikan bantuan dana menjadi cooling five. Anggota BPR bisa memberikan “OJK terus memperkuat fondasi BPR dengan membuat Apex dengan kontribusi dan iuran. Hal tersebut menurut Apex,” ungkap Halim dalam webinar “New Normal dan Halim sudah berlaku di beberapa bank daerah, yang Mitigasi Bisnis Perbankan Saat Wabah Covid-19”. Apex sudah memiliki banyak BPR di dalamnya. berasal dari bahasa Yunani yang berarti pengayom. Apex BPR adalah bank yang ditunjuk sebagai pengayom Tidak hanya di beberapa bank daerah, bank swasta sejumlah BPR. Fungsi lembaga Apex dititikberatkan kepada pun sudah menjalin kerja sama dengan Apex bank. Sehingga, OJK bisa mengetahui dan mengarahkan bank untuk melakukan merger dan konsolidasi. Menurut Halim pada masa pandemi Covid-19 ini LPS telah menurunkan Tingkat Bunga Pinjaman (TBP) sebanyak tiga kali, yakni pada Januari, Maret, dan Mei 2020. Hingga akhir bulan Mei total kumulatif penurunan sebesar 75 bps untuk rupiah dan 25 bps untuk valas terhadap posisi akhir Desember 2019. “Saat ini TBP Bank Umum untuk rupiah dan valas sebesar 5,5% dan 1,5%. Sedangkan TBP untuk BPR sebesar 8%,” kata Halim. LPS juga menurunkan denda keterlambatan premi menjadi 0% yang mulai berlaku pada Juli hingga akhir tahun 2020. Sementara itu, peran LPS dalam Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) akibat Covid-19 disesuaikan dengan PP Nomor 23 tahun 2020, yakni bila Bank Peserta mengalami permasalahan dan diserahkan penanganannya kepada LPS, LPS akan mengutamakan pengembalian dana pemerintah. EDUKASI KONSUMEN | EDISI SEPTEMBER - 2020

Info Perbankan 21 HWoaasxpaAdjaaki aInnfoMrmenaasriik Dana di Bank OJK menghimbau masyarakat berhati-hati terhadap OJK juga sudah membuat kontak untuk menerima aduan informasi hoax di berbagai platform media sosial untuk memvalidasi informasi terkait masalah keuangan yang mengajak untuk menarik dana di bank. Deputi dengan mengubungi Kontak OJK di nomor 157, layanan Komisioner Humas dan Logistik OJK Anto Prabowo, Whatsapp resmi 081157157157, atau media sosial seperti menyampaikan informasi yang beredar tersebut adalah Instagram dan Facebook berita bohong (hoax). di @Kontak157. “OJK telah melaporkan informasi hoax ini kepada FNAEKWES Bareskrim Polri dan Badan Intelijen Negara (BIN) untuk diusut dan ditindak sesuai ketentuan karena telah YOUR YOUR BANK menimbulkan keresahan di masyarakat,” kata Anto, Juli 123 456 367 789 123 lalu. BANK Berdasarkan sumber data OJK pada Mei 2020, tingkat permodalan dan likuiditas perbankan masih dalam kondisi yang aman. Capital Adequacy Ratio (CAR) perbankan sebesar 22,16% atau di atas ketentuan, sementara hingga 17 Juni rasio alat likuid non-core deposit dan alat likuid Dana Pihak Ketiga (DPK) terpantau pada level 123,2% dan 26,2%, jauh di atas ambang batas (threshold) masing-masing sebesar 50% dan 10%. Terhitung sampai Juli 2020, Direktur Eksekutif Penelitian dan Pengaturan Perbankan OJK Anung Herlianto menjelaskan per Mei 2020 total Dana Pihak Ketiga (DPK) perbankan tetap tumbuh sebesar 8,87% kendati laju kredit terpantau melambat atau hanya naik 3,04% year on year (y.o.y.).  Data likuiditas perbankan lainnya juga masih aman, salah satunya posisi Liquidity Coverage Ratio (LCR) masih sebesar 209,78% jauh di atas batas bawah 100% yang ditetapkan oleh regulator. OJK menghimbau masyarakat untuk lebih dulu mencari tahu kebenaran informasi tersebut dan tetap berhati-hati menerima informasi berbau keuangan. EDISI SEPTEMBER - 2020 | EDUKASI KONSUMEN

22 Info IKNB Prospek Industri Dana Pensiun Memasuki Era New Normal Pandemi Covid-19 sangat mempengaruhi perekonomian negara, antara lain menyebabkan gelombang pemutusan hubungan kerja (PHK) yang turut berpengaruh terhadap bisnis Dana Pensiun (Dapen). Lalu bagaimana prospek industri ini ke depannya? Dana Pensiun Lembaga Keuangan Desember 2019. Hal ini terkait dengan dan merosotnya penjualan produk (DPLK) mencatat wabah Corona banyaknya jumlah pekerja yang di-PHK Dapen tidak berlangsung lama. Seiring menyebabkan pemasaran produk sehingga memaksa mereka menarik membaiknya kondisi perekonomian DPLK sejumlah emiten mengalami lebih awal tabungan pensiunnya ketika pemerintah mulai melonggarkan penurunan. Hal ini disebabkan di DPLK. “Pertumbuhan ekonomi aturan PSBB, geliat bisnis Dapen mulai pemasaran produk DPLK tidak dapat yang menurun akan berdampak bangkit. berjalan seperti sebelum pandemi. pada pertumbuhan Dapen, terlebih Ketua Umum Asosiasi DPLK Nur Hasan dengan adanya PHK besar-besaran “Dengan adanya new normal, Kurniawan mengatakan, kebijakan work sehingga memaksa pekerja mengambil DPLK optimistis bisa kembali from home (WFH) amat memengaruhi tabungan pensiunnya di DPLK,” kata memasarkan produknya. Pelonggaran pemasaran produk DPLK. Nur Hasan. PSBB bisa memberikan dampak positif terhadap DPLK. Namun, kami enggan Bahkan, pertumbuhannya pun Hal ini mengakibatkan perusahaan terburu-buru karena perekonomian menurun cukup signifikan. Kuartal kesulitan membayar nilai total baru saja di mulai setelah sebelumnya pertama 2020 tercatat senilai Rp13,8 pesangon yang besar kepada sempat terhenti,” ujar Nur Hasan. triliun, dibandingkan akhir 2019 total karyawan yang telah bekerja belasan investasi industri dapen senilai Rp15,16 hingga puluhan tahun. Namun Optimisme tersebut bukan tanpa triliun, turun 8,9% (ytd) dari posisi fenomena PHK di tengah pandemi dasar. Direktur Eksekutif Asosiasi Dana Pensiun Lembaga Keuangan EDUKASI KONSUMEN | EDISI SEPTEMBER - 2020

Info IKNB 23 (DPLK) Syarif Yunus menjelaskan, “Ada tantangan yang tidak mudah meningkatkan kinerja DPLK, hal itu pada 2008 saat gejolak perekonomian di masa pandemi ini untuk menambah pun dinilai akan mendorong kualitas melanda Indonesia, terjadi perubahan kepesertaan DPLK, tapi ini juga jadi manfaat pensiun korporasi. cukup signifikan pada industri momentum untuk edukasi pasar terkait DPLK. Menurutnya, gelombang PHK pentingnya menyiapkan program Lebih lanjut Lilies menilai DPLK menyadarkan dunia usaha bahwa DPLK, baik untuk pemberi kerja perlu memperkuat sinergi dengan pembayaran pesangon menjadi beban maupun pekerja,” ujar Syarif. pihak eksternal, seperti jaringan besar yang kerap sulit terpenuhi. nasabah atau grup korporasinya. Karena itulah DPLK perlu Kondisi pandemi dinilai sebagai “Sejak saat itu dan ditambah sejak memperkuat sinergi dengan jaringan momentum yang tepat untuk ada DPLK Program Pensiun Untuk internal korporasi dan eksternal untuk mengedukasi manfaat DPLK bagi Kompensasi Pesangon (PPUKP) pada menjaga kinerja bisnis di tengah pengelolaan keuangan perusahaan. 2013, aset yang dikelola industri pandemi virus Corona. Menurut DPLK terus bertumbuh 20%–30%,” Direktur Eksekutif DPLK Muamalat, “DPLK harus membuat inovasi ujar Syarif. Menurut Syarif, hal Lilies Sulistyowati, DPLK bisa pengembangan produk dan layanan tersebut membuat para pelaku usaha memaksimalkan jaringan internal di untuk kemudahan akses peserta,” menyadari pentingnya kepesertaan perbankan atau asuransi jiwa, misalnya ujarnya. Tentu, upaya-upaya tersebut DPLK karena pekerja pasti akan dengan menggarap peserta di anak- dapat mendongkrak pertumbuhan memasuki masa pensiun, anak usaha korporasinya. Selain dapat industri ini di era new normal. dan dalam kondisi darurat mungkin terjadi PHK. Syarif menjelaskan bahwa kondisi pandemi Covid-19 setidaknya akan memberikan dua gambaran kepesertaan DPLK bagi para pemberi kerja. Pertama, perusahaan yang terganggu bisnisnya tidak akan memprioritaskan keikutsertaannya di DPLK untuk mengantisipasi kondisi yang sama terjadi kembali. Kedua, perusahaan yang kondisi bisnisnya relatif normal semestinya menyadari untuk menyiapkan program DPLK bagi para pekerjanya. Besarnya gelombang PHK perlu dilihat oleh para pemberi kerja sebagai risiko, karena kewajiban membayar pesangon akan sangat memengaruhi arus kas perusahaan. EDISI SEPTEMBER - 2020 | EDUKASI KONSUMEN

24 Info IKNB Strategi OJK Mengakselerasi Relaksasi Kredit Lembaga Pembiayaan Untuk mendorong akselerasi pemulihan ekonomi nasional, khususnya Industri Keuangan Non-Bank (IKNB) sektor pembiayaan, OJK mendatangi pusat-pusat pertumbuhan ekonomi di daerah untuk mendapatkan informasi dari pelaku UMKM mengenai kondisi ekonomi dan identifikasi percepatan akses stimulus. EDUKASI KONSUMEN | EDISI SEPTEMBER - 2020

Info IKNB 25 Presiden RI Joko Widodo guna menjaga stabilitas sektor jasa perbankan. Hasilnya, percepatan menginstruksikan upaya penyelamatan keuangan dan menempatkan industri pemulihan ekonomi nasional bisa para pelaku UMKM di Indonesia jasa keuangan menjadi katalis dalam segera terwujud. akibat dampak dari pandemi menggerakkan roda perekonomian. COVID-19. Menindaklanjuti hal “Kebijakan restrukturisasi ini berhasil Karena itulah pasca dikeluarkannya tersebut, pada pertengahan Maret menahan laju kenaikan kredit macet POJK tersebut OJK terus memantau lalu OJK mengeluarkan POJK (NPL) dan mengurangi tekanan keefektifannya agar akselerasi lembaga No.11/POJK.03/2020 tentang permodalan sehingga stabilitas sektor pembiayaan terlaksana. Salah satu Stimulus Perekonomian Nasional jasa keuangan dapat terjaga dengan upaya riil yang dilakukan OJK adalah Sebagai Kebijakan Countercyclical baik,” katanya. meninjau langsung pelaku UMKM di Dampak Penyebaran COVID-19 pusat-pusat pertumbuhan ekonomi yang merupakan stimulus berupa Sejauh ini kebijakan tersebut daerah. pelonggaran penilaian kualitas kredit mampu menahan kenaikan Non- dan proses restrukturisasi kredit di Performing Financing (NPF) Bandung sebagai pusat lembaga pembiayaan. perusahaan pembiayaan. Rasio NPF pertumbuhan ekonomi di Jawa Barat industri pembiayaan mencapai 5,1% menjadi salah satu wilayah yang Pasca dikeluarkannya kebijakan, pada Juni 2020. Angka itu menjadi masuk agenda OJK untuk dipantau hingga 28 Juli 2020, OJK mencatat catatan NPF tertinggi selama lima perkembangan akselerasi kebijakan 183 perusahaan pembiayaan sudah tahun terakhir. Sebelumnya, nilai restrukturisasi kredit UMKM. Wilayah menjalankan restrukturisasi pinjaman tertinggi pernah terjadi pada Mei 2017 lain adalah Tegal, Solo, dan Semarang. tersebut. Realisasinya, dari 4,74 juta sebesar 3,45%, kemudian pada Mei Langkah ini dinilai efektif untuk menilik kontrak permohonan restrukturisasi 2011 sebesar 4,11%. penerapan program jaminan kredit yang diterima perusahaan pembiayaan, modal usaha tepat sasaran atau tidak. sudah disetujui sebanyak 4,10 juta “Kenaikan rasio NPF itu sudah dengan total nilai Rp151,1 triliun. cukup tertahan oleh adanya Peraturan “Pola komunikasi yang positif ini Sementara untuk sektor lembaga OJK No.11/POJK.03/2020. Beleid itu sangat kami sambut baik, karena kita keuangan mikro per Mei 2020 total termasuk mengatur relaksasi kredit merasa langsung ada monitoring nilainya sebesar Rp9,7 miliar. perusahaan pembiayaan,” ujar Ketua di lapangan dan tinjauan ulang dari Dewan Komisioner OJK Wimboh pemerintah dalam hal ini OJK,” Deputi Komisioner Humas Santoso. kata Wakil Ketua Kadin Jawa Barat dan Logistik OJK, Anto Prabowo merangkap Ketua REI DPD Jawa Barat mengatakan kebijakan ini dikeluarkan Menurut Wimboh, OJK sedang Joko Suranto yang wilayah tugasnya mempertimbangkan perpanjangan disambangi tim OJK. relaksasi itu jika masih terdapat debitur yang kesulitan membayar cicilannya Sebelumnya, berbagai kebijakan setelah masa aturan tersebut berakhir, stimulus telah dikeluarkan OJK yakni pada 31 Maret 2021. Meskipun di masa pandemi sejalan dengan OJK berharap dampak pandemi upaya pemerintah untuk mendorong segera mereda, langkah perpanjangan pemulihan ekonomi nasional. OJK itu tetap dipertimbangkan. sudah mengeluarkan 11 kebijakan stimulus di industri perbankan, pasar Pelaku Usaha Mikro Kecil modal dan IKNB. Kebijakan stimulus Menengah (UMKM) yang paling tersebut selain untuk menjaga terimbas efek pandemi Covid- stabilitas sektor jasa keuangan juga 19 merupakan pihak yang paling berfungsi untuk menempatkan industri dikhususkan untuk mendapat relaksasi jasa keuangan menjadi katalis dalam kredit sesuai POJK tersebut. Jaminan menggerakkan roda perekonomian kredit untuk UMKM dinilai dapat dengan memberikan daya dukung mendorong pertumbuhan kredit bagi sektor riil. EDISI SEPTEMBER - 2020 | EDUKASI KONSUMEN

26 Regulasi Kebijakan Stimulus OJK selama Pandemi Sampai memasuki masa New Normal, OJK sudah (RUPS) dilakukan secara elektronik menjadi e-RUPS mengeluarkan beberapa kebijakan stimulus di industri sehingga dapat berjalan secara efektif dan efisien. perbankan, pasar modal, dan industri keuangan non-bank. Selanjutnya OJK meminta ada prinsip keterbukaan Kebijakan ini di ambil untuk menjaga stabilitas industri jasa di pasar modal bagi Emiten atau Perusahaan Publik keuangan dan membantu pemulihan ekonomi nasional yang merupakan lembaga jasa keuangan untuk serta meringankan beban masyarakat.  mencegah dan menangani krisis sistem keuangan serta menciptakan stabilitas sistem keuangan.  Selain merilis kebijakan stimulus, OJK juga mendukung • Untuk industri keuangan non-bank (IKNB), Peraturan langkah pemerintah untuk percepatan Pemulihan Ekonomi Otoritas Jasa Keuangan (POJK) meminta IKNB Nasional (PEN). OJK bersama Kementerian Keuangan telah memberikan keringanan bagi para debitur khususnya menandatangani Surat Keputusan Bersama (SKB) terkait Perusahaan Pembiayaan dengan nilai di bawah Rp10 PMK 64/2020 dan PMK 65/2020. miliar. OJK juga menyampaikan data calon bank peserta OJK juga mengeluarkan POJK yang berlaku bagi dan data calon debitur penerima subsidi bunga kepada semua sektor jasa keuangan di masa pandemi Covid-19 Kementerian Keuangan berdasarkan data OJK di Sistem yaitu POJK Nomor 36/POJK.02/2020 tentang Perubahan Layanan Informasi Keuangan (SLIK). Berikut kebijakan Ketiga Atas Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Nomor stimulus yang telah dirilis OJK: 4/POJK.04/2014 tentang Tata Cara Penagihan Sanksi • Kebijakan stimulus perbankan yang sebenarnya Berupa Denda di Sektor Jasa Keuangan pada 2 Juni merupakan countercyclical dampak dari Covid-19, di 2020. mana dalam kebijakan untuk perbankan guna mengatur POJK ini menetapkan relaksasi atas restrukturisasi kredit pemberian relaksasi kepada debitur Bank kepada para pelaku Perkreditan Rakyat industri jasa keuangan dan Bank Pembiayaan di seluruh Indonesia Rakyat Syariah atas keterlambatan yang terdampak pembayaran sanksi penyebaran Covid-19. administratif berupa • Untuk kebijakan denda dan/atau bunga stimulus pasar dalam keadaan tertentu modal, pelaksanaan darurat bencana akibat pembelian kembali penyebaran wabah saham (buyback) Covid-19 di Indonesia. harus sesuai dengan POJK Nomor 2/ POJK.04/2013. Selain itu Rapat umum Pemegang Saham EDUKASI KONSUMEN | EDISI SEPTEMBER - 2020

Regulasi 27 OJK Keluarkan 5 Peraturan Tindak Lanjuti Perppu No 1/2020 OJK keluarkan lima POJK untuk tindak lanjuti kewenangan OJK dalam pelaksanaan Perppu No 1/2020 tentang Kebijakan Keuangan Negara dan Stabilitas Sistem Keuangan untuk Penanganan Covid-19. OJK pada April lalu mengeluarkan lima Peraturan Saham Perusahaan Terbuka, khusus kehadiran. OJK (POJK) sebagai tindak lanjut kewenangan OJK Ketiga, POJK Nomor 16/POJK.04/2020 dalam pelaksanaan Perppu No 1/2020 tentang Kebijakan Keuangan Negara dan Stabilitas Sistem Tentang Pelaksanaan Rapat Umum Keuangan untuk Penanganan Covid-19. POJK ini untuk Pemegang Saham Perusahaan Terbuka mendukung upaya menjaga stabilitas sistem keuangan Secara Elektronik (e-RUPS). POJK ini dan mendorong roda perekonomian nasional agar tetap mengatur proses pengambilan keputusan bergerak. bisnis korporasi yang cepat dan tepat dalam penyelenggaraan RUPS Perusahaan POJK Covid-19 IKNB ini antara lain memuat Terbuka melalui media telekonferensi, video ketentuan mengenai pemberian restrukturisasi konferensi, atau sarana media elektronik lainnya. pembiayaan bagi debitur yang terkena dampak Covid- 19 dan berbagai ketentuan lain seperti batas waktu Keempat yakni, POJK Nomor 17/ penyampaian laporan berkala; pelaksanaan penilaian POJK.04/2020 Tentang Transaksi Material kemampuan dan kepatutan; penetapan kualitas aset dan Perubahan Kegiatan Usaha. POJK berupa Pembiayaan dan restrukturisasi Pembiayaan; ini dikeluarkan untuk mendukung amanat perhitungan tingkat solvabilitas perusahaan asuransi, dalam Pasal 23 ayat (1) huruf b Perppu No. perusahaan asuransi syariah, perusahaan reasuransi, dan 1 Tahun 2020 dan merupakan perubahan perusahaan reasuransi syariah. Peraturan Bapepam dan LK Nomor IX.E.2 tentang Transaksi Material dan Perubahan POJK Nomor 14/POJK.05/2020 Kegiatan Usaha Utama. tersebut juga mengatur perhitungan kualitas pendanaan dana pensiun Terakhir POJK Nomor 18/POJK.03/2020 yang menyelenggarakan Program tentang Perintah Tertulis untuk Pensiun Manfaat Pasti serta Penanganan Permasalahan Bank. POJK ini pelaksanaan ketentuan pengelolaan mengamanatkan OJK untuk mengambil aset sesuai usia kelompok peserta langkah-langkah yang diperlukan guna (life cycle fund) bagi Dana Pensiun menjaga stabilitas sistem keuangan, yang menyelenggarakan Program Pensiun Iuran Pasti. khususnya di sektor perbankan di tengah ancaman pelemahan ekonomi sebagai POJK kedua ialah POJK Nomor dampak penyebaran pandemik virus Covid-19. 15/POJK.04/2020 Tentang Rencana Dan Penyelenggaraan Rapat Umum Pemegang Saham Perusahaan (RUPS) terbuka. POJK ini dikeluarkan untuk meningkatkan partisipasi pemegang saham dalam Rapat Umum Pemegang EDISI SEPTEMBER - 2020 | EDUKASI KONSUMEN

28 Bisnis Pemula Kopi dengan Cita Rasa Lokal Incaran Investor Asing Kedai kopi mengisi ceruk pasar antara kopi Sambutan pasar yang meriah mahal dari ritel kopi internasional dengan membuat dalam tiga bulan KK kedai kopi tradisional. Berawal dari modal mampu membangun kedai lagi. patungan, kini Kopi Kenangan meraup “Hasil keuntungan yang didapat, investasi hingga miliaran rupiah dengan valuasi kami investasikan kembali untuk lebih dari USD 100 juta. membangun kedai baru,” jelas Edward Tirtanata, CEO dan Co-Founder KK. Pada awalnya, 2017, tiga sekawan Penamaan menu-menunya juga Di tahun kedua beroperasi KK sudah Edward Tirtanata, James Pranoto, dan dibuat selaras dengan nama kedai, membangun lebih dari 60 kedai. Christian Sutardi, merintis bisnis ritel seperti KK Mantan, KK Masa Lalu, minuman kopi untuk mengangkat citra dan sebagainya, sehingga membuat Pertumbuhan pesat ini menarik kopi lokal di mata masyarakat. Maklum, banyak orang merasa terwakili dan perhatian perusahaan modal sebelumnya berbicara kedai kopi terhubung. Ventura, Alpha JWC, yang kemudian identik dengan ritel kopi asing yang menginvestasikan dana USD 8 juta bercokol di mal, gedung perkantoran, Dalam waktu singkat kedai kopi ini pada Oktober 2018. Berkat suntikan dan pojokan jalan strategis, sementara menjadi viral, sehingga banyak orang dana ini KK bisa tancap gas mencapai kedai kopi lokal tinggal kenangan. tergoda untuk mencobanya. Harga pertumbuhan yang tinggi di setiap yang terjangkau dan cita rasa yang tak tahunnya, dengan margin yang Nama KK itulah yang kemudian kalah dengan kopi ritel internasional menggiurkan. mereka usung untuk membangun membuat KK kian populer, terutama di rasa penasaran calon konsumen. kalangan milenial. Keberhasilan ini mendorong Edward terus berinovasi, meluncurkan aplikasi KK yang bisa diunduh melalui Play Store atau App Store (IOS). Melalui aplikasi ini konsumen bukan sekadar dapat memesan kopi lebih EDUKASI KONSUMEN | EDISI SEPTEMBER - 2020

Bisnis Pemula 29 Tidak hanya itu, ke depannya KK ingin membuka kedai di Thailand, Filipina, dan Malaysia. “Kami ingin KK bisa membawa perusahaan F&B Indonesia ke pentas global,” ujarnya. dulu (pre-order), melainkan ‘meracik’ Sequoia Capital. Investor baru kali ini RAHASIA KK kopi secara customized dengan termasuk B Capital, Horizons Ventures, RAIH INVESTOR menentukan komposisi susu dan kopi Verlinvest, Kunlun, Sofina, serta yang diinginkan. “Konsumen bisa investor pendanaan awal KK, Alpha • Melek Teknologi. KK melakukan menyesuaikan selera kopinya dan JWC. efisiensi dengan mengadopsi mengatur kapan kopi akan diambil,” berbagai teknologi di jaringan tutur Edward. Pembayaran bisa Dana yang didapatkan tersebut kedainya. Kualitas produk terjaga dilakukan dengan uang virtual lewat digunakan untuk memperkuat namun tetap efisien berkat aplikasi. Begitu sampai kedai kopi, operasinya di Indonesia, meluncurkan otomatisasi, inventory management, konsumen tinggal menyerahkan QR produk baru, berinvestasi dalam dan demand balancing. code. Berkat aplikasi ini konsumen tak teknologi agar dapat melayani perlu antre, sehingga semakin nyaman. pelanggan dengan lebih baik, serta • Pelayanan Terbaik untuk upaya untuk melindungi karyawan di Konsumen. Berkat aplikasi Pada 2019 KK kembali mendapat tengah pandemi Covid-19. pelanggan dapat memesan lebih suntikan dana Rp 280 miliar dari dulu (pre-order) sebelum tiba Sequoia Capital India yang juga Edward mengakui pandemi Covid- di kedai. Di tengah dinamika dibantu beberapa nama besar seperti 19 membuat penjualan KK sempat kesibukan, pelanggan tidak perlu petenis Serena Williams melalui Serena turun 40% pada 2 bulan pertama. Tapi buang waktu dalam antrean Ventures dan Arrive, anak usaha Roc dengan jeli Eduard mengubah strategi, panjang. Nation yang didirikan rapper Jay-Z. mereka tidak membuka kedai baru Pemain basket NBA Caris LeVert juga di area mal atau perkantoran yang • Kerjasama dengan Start-up masuk sebagai investor baru di start- menjadi sepi karena pembatasan fisik Lain. KK memanfaatkan layanan up F&B ini. dan sosial. “Kami fokus membidik area on-demand ojek online sehingga perumahan,” ungkapnya. Hasilnya, konsumen semakin mudah KK pun tumbuh kian meroket. penjualan kembali terkerek naik hingga menjangkau produk KK. Setengah Pada 2020, kedai ini menjadi ritel 50% yang didominasi pesan antar di dari penjualannya berasal dari minuman dengan pertumbuhan perumahan-perumahan. layanan pemesanan lewat ojek tercepat di Asia Tenggara. Hal ini online. membuat kepercayaan investor kian Dengan strategi tersebut Edward bertambah. Di tengah lesunya bisnis berharap KK berhasil mencapai di masa pandemi Covid-19, KK target pasar 2020, yakni membuka justru mendapatkan guyuran dana sedikitnya 180 kedai baru dan sebesar USD 109 juta (setara Rp 1,635 membuat KK menjadi perusahaan triliun), dari Seri B yang dipimpin kedai kopi terbesar di Indonesia dengan 500 kedai kopi di Indonesia. EDISI SEPTEMBER - 2020 | EDUKASI KONSUMEN

30 Investasi Satgas Waspada Investasi Terus Perkuat Koordinasi dengan POLRI SWI meningkatkan koordinasi dengan Kepolisian RI. Penindaklanjutan berbagai laporan investasi ilegal dan fintech ilegal diharapkan dapat lebih cepat. Maraknya investasi illegal dan sesuai ketentuan. Penindakan yang waktu pinjaman pendek dan mereka fintech ilegal yang tidak memiliki izin cepat sangat diperlukan untuk selalu meminta untuk mengakses OJK membuat perlindungan kepada mencegah para pelaku investasi ilegal semua data kontak telepon genggam masayarakat susah dilakukan. Untuk dan fintech ilegal beroperasi kembali nasabah. Fintech ilegal ini sangat meminimalkan korban, OJK melalui yang bisa merugikan masyarakat,” berbahaya, karena data nasabah yang Satgas Waspada Investasi (SWI) kata Ketua Satgas Waspada Investasi, diakses tersebut dapat disebarkan terus mencegah tindakan melawan Tongam L. Tobing. dan digunakan untuk mengintimidasi hukum bidang penghimpunan dana saat penagihan. masyarakat dan pengelolaan investasi. Semua temuan SWI ini Untuk itu, SWI terus meningkatkan dikoordinasikan dengan Bareskrim Sebagai informasi, Kapolri koordinasi dengan berbagai pihak Polri dengan memberikan surat sudah menjalin kerja sama dengan khususnya Kepolisian RI guna laporan informasi untuk dilakukan SWI dalam menindak kegiatan mempercepat penindakan berbagai proses hukum apabila diduga ada ilegal seputar investasi. Dalam laporan investasi ilegal dan fintech tindak pidana. Hal ini dilakukan, penindakannya pada Juni 2020, SWI ilegal yang ditemukan SWI. dengan harapan dapat memberikan berhasil menemukan 105 fintech efek jera kepada para pelakunya. peer to peer lending ilegal yang “Pihak Kepolisian sudah tergabung menawarkan pinjaman ke masyarakat dalam SWI. Semua temuan SWI juga Tongam menjelaskan, pinjaman melalui aplikasi dan pesan singkat selalu kami teruskan kepada pihak fintech ilegal sangat merugikan di telepon genggam. 105 fintech Kepolisian untuk segera ditindak masyarakat karena mengenakan peer to peer lending ilegal itu tidak bunga dan denda yang tinggi, jangka EDUKASI KONSUMEN | EDISI SEPTEMBER - 2020

Investasi 31 terdaftar dan tidak berizin dari OJK. yang memiliki izin sehingga Masyarakat Harus Fintech peer to peer lending ilegal itu seolah-olah situs tersebut resmi Melek Informasi semakin marak dengan memanfaatkan milik lembaga yang memiliki izin,” kondisi melemahnya perekonomian papar Tongam. Menjamurnya investasi ilegal masyarakat akibat pandemi Covid-19. disebabkan banyaknya permintaan Dari 99 usaha yang masyarakat akan jasa keuangan serta Selain fintech ilegal SWI juga dihentikan kegiatannya tersebut rendahnya pengetahuan masyarakat menghentikan 99 kegiatan usaha 87 di antaranya melakukan akan investasi ilegal, penawaran yang diduga melakukan kegiatan perdagangan berjangka/forex bunga tinggi, dan penggunaan usaha tanpa izin dari otoritas yang ilegal, dua penjualan langsung tokoh agama, tokoh masyarakat berwenang dan berpotensi merugikan (direct selling) ilegal, tiga investasi serta selebriti sebagai pendukung masyarakat. “Penawaran usaha ilegal cryptocurrency ilegal, tiga propaganda agar masyarakat ini sangat mengkhawatirkan dan investasi uang, dan empat lainnya bergabung dalam investasi tersebut. berbahaya bagi masyarakat. Mereka seperti pendidikan dan pelatihan memanfaatkan ketidakpahaman bisnis, konsultan bisnis, investasi Satgas Waspada Investasi (SWI) masyarakat untuk menipu dengan uang tanpa izin, perdagangan mengimbau kepada masyarakat agar mengiming-imingi pemberian imbal daring menggunakan skema multi sebelum melakukan investasi untuk hasil yang sangat tinggi dan tidak level marketing (MLM) atau money memahami hal-hal sebagai berikut: wajar. Selain itu banyak juga kegiatan game, hingga jasa pelunasan yang menduplikasi situs lembaga utang tanpa izin. • Memastikan pihak yang menawarkan investasi tersebut memiliki izin dari otoritas yang berwenang sesuai dengan kegiatan usaha yang dijalankan. • Memastikan pihak yang menawarkan produk investasi, memiliki izin dalam menawarkan produk investasi atau tercatat sebagai mitra pemasar. • Memastikan jika terdapat pencantuman logo instansi atau lembaga pemerintah dalam media penawarannya telah dilakukan sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan. Informasi mengenai daftar perusahaan yang tidak memiliki izin dari otoritas berwenang dapat diakses melalui Investor Alert Portal pada sikapiuangmu.ojk.go.id. Jika menemukan tawaran investasi yang mencurigakan, masyarakat dapat mengkonsultasikan atau melaporkan kepada Layanan Konsumen OJK 157 (WA 081157157157), email konsumen@ ojk.go.id atau waspadainvestasi@ojk. go.id. EDISI SEPTEMBER - 2020 | EDUKASI KONSUMEN

32 Telaah Produk Rumah Privat Menggali Peluang di Tengah Pandemi Siapa bilang bencana Covid-19 membuat mati kutu? Jika kreatif memanfaatkan kemampuan dan keterampilan, di masa krisis ini Anda tetap dapat mengisi pundi-pundi uang Anda, seperti yang dilakukan Rumah Privat. Wabah Covid-19 sudah banyak pihak. Inilah yang dilakukan Rumah memakan korban. Sejak Pembatasan Privat sejak awal 2020. Sosial Berskala Besar (PSBB) dicanangkan pada akhir Maret lalu Bimbel yang satu ini memang hingga di masa transisi menuju mengkhususkan diri memberikan Kenormalan Baru kini, kebanyakan bimbingan belajar dengan guru privat sekolah dan bimbingan belajar yang datang ke rumah. Materinya (bimbel) masih belum bisa beroperasi pun dapat disesuaikan dengan kembali. Guru-guru mati kutu, kata kebutuhan siswa, sehingga siswa dapat orang. menambah kemampuan pada materi- materi tertentu yang belum dikuasai Tapi tunggu dulu. Di tengah saja. Selain memberikan program kesulitan, selalu ada jalan. Begitu kata pengajaran untuk siswa/i dari tingkat pepatah. Dalam situasi apa pun banyak PAUD hingga SMA, Rumah Privat juga siswa yang membutuhkan belajar memberikan bimbel privat mengaji, tambahan. Jika siswa tak mungkin bahasa asing, komputer, menggambar, datang ke sekolah atau bimbel, persiapan menghadapi Ujian Nasional, mengapa tidak gurunya saja yang dan sebagainya. datang ke rumah? Tentu saja dengan menerapkan protokol kesehatan yang Meski berkantor pusat di Bintaro, ketat, sehingga aman bagi kedua Jakarta Selatan, saat ini Rumah Privat melayani bimbel ke rumah di kawasan EDUKASI KONSUMEN | EDISI SEPTEMBER - 2020

Telaah Produk 33 Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, dan Bekasi (Jabodetabek). Dengan 1.238 tutor yang berdomisili di Jabodetabek, persoalan lokasi siswa tidak menjadi masalah. Tenaga pengajarnya rata-rata adalah lulusan S1 dan S2 serta mahasiswa tingkat akhir yang berpengalaman di bidangnya. Biaya yang dikenakan disesuaikan dengan tingkat pendidikan dan lama belajar, di kisaran Rp110-Rp180 ribu per sesi selama 60-90 menit untuk siswa PAUD hingga SMA. Untuk orang dewasa, Rumah Privat memberikan bimbingan mengaji, menggambar, bahasa asing, dan komputer dengan harga berkisar Rp130.000 hingga Rp200.000 per sesi selama 60-90 menit. Hingga Agustus 2020 jumlah peminat jasa Rumah Privat telah mencapai 2.569 siswa/i. Untuk mereka yang kreatif, selalu ada peluang dalam situasi apa pun. EDISI SEPTEMBER - 2020 | EDUKASI KONSUMEN

34 Konsumen Bicara Pilah Pilih Asuransi Asuransi saat ini masih menjadi yang Tepat di Tengah hal yang belum banyak dimiliki Pandemi oleh masyarakat Indonesia. Hal itu dibuktikan dengan masih rendahnya Sebelum pandemi menerpa, asuransi acapkali persentase masyarakat Indonesia yang dianggap tidak penting. Namun kini, ia diburu telah memiliki asuransi. Dosen Program sebagai bentuk proteksi diri dari kerugian Magister Manajemen, Fakultas finansial akibat wabah penyakit. Lalu, bagaimana Ekonomika dan Bisnis Universitas kiat memilih asuransi yang tepat agar tidak Gadjah Mada (UGM), Kapler A. terjebak perusahaan asuransi bodong? Marpaung mengatakan jumlah pemegang polis di Indonesia baru sekitar 20% dari jumlah penduduk. Hal tersebut menunjukkan bahwa pola pikir berasuransi dan penetrasi asuransi masih rendah. Masyarakat di Indonesia masih menganggap asuransi bukan sebuah kebutuhan yang mendesak sehingga menjadi pilihan kesekian dalam urutan kebutuhan mereka. EDUKASI KONSUMEN | EDISI SEPTEMBER - 2020

Konsumen Bicara 35 Namun, keadaan mulai berubah Tips Memilih Asuransi ketika Indonesia dihantam pandemi Corona. Permintaan asuransi seperti 1. Ketika membeli asuransi, carilah penawaran minimal asuransi kesehatan dan jiwa mulai dari tiga perusahaan agar Anda dapat memilih asuransi meningkat. Masyarakat mulai dengan benefit yang sama, tapi dengan nilai premi yang menyadari pentingnya proteksi dari paling murah. Murah atau mahalnya premi asuransi yang segala macam kerugian finansial jika harus dibayarkan tidak mencerminkan kualitas perusahaan terjadi musibah termasuk wabah asuransi. penyakit. 2. Pilihlah produk asuransi sesuai kebutuhan Anda dan kenali Menurut data OJK, secara month dengan detail jenis asuransinya. Agen mungkin akan to month (mtom) jumlah premi asuransi menawarkan lebih dari satu jenis, karenanya Anda harus masih naik. “Data premi asuransi cermat memilih sesuai dengan kebutuhan dan kemampuan jiwa naik 20,42% dari Rp64,01 triliun finansial Anda. menjadi Rp77,08 triliun,” ujar Ketua Dewan Komisioner OJK Wimboh 3. Pastikan agen asuransi yang membantu mengurus Santoso dalam konferensi pers pembelian produk asuransi adalah agen yang profesional, virtual, Selasa (4/8/2020). Asosiasi memiliki sertifikasi keagenan, dan mampu membantu Asuransi Umum Indonesia (AAUI) dan menjelaskan secara detil dalam mengurus keperluan juga menyatakan hal yang sama. asuransi Anda kemudian hari. Pendapatan premi dari lini bisnis asuransi kesehatan mencapai Rp2,61 4. Pastikan perusahaan asuransi yang Anda dipilih telah triliun hingga Maret 2020. Nilai ini terdaftar di OJK dan Asosiasi. Anda dapat mengeceknya tumbuh 8,9% year on year (yoy) melalui laman OJK dan Asosiasi atau tanyakan langsung ke dari posisi Rp2,4 triliun pada kuartal Kontak OJK 157 atau pada nomor whatsapp 081157157157 1-2019. 5. Pastikan perusahaan asuransi yang Anda pilih memiliki Meski di tengah pandemi saat penjamin (underwriter) yang berpengalaman dan ahli, ini dua jenis asuransi tersebut amat yang dapat dilihat dari profil perusahaannya. Regulasi OJK penting, namun bukan berarti Anda mensyaratkan perusahaan asuransi wajib memiliki tenaga bisa asal pilih produk asuransi ahli di kantor pusat, ajun ahli di seluruh kantor cabang, dan dengan promo-promo yang menarik. juga tenaga aktuaris. Sebaliknya, Anda harus sangat jeli memilih produk asuransi sesuai 6. Pilihlah perusahaan asuransi yang resmi terdaftar di OJK kebutuhan dari perusahaan asuransi dan bereputasi baik. Pertimbangkan perusahaan asuransi yang betul-betul terpercaya dan yang memiliki Risk Based Capital (RBC) di atas 120%. Hal ini sehat. Perhatikan poin-poin penting mencerminkan kondisi finansial perusahaan asuransi tersebut memilih asuransi yang tepat berikut sehat, sehingga Anda dapat mengetahui apakah perusahaan ini, berdasarkan rangkuman data OJK asuransi tersebut dapat memenuhi janji pembayaran atau dalam rangka mengedukasi masyarakat tidak ketika Anda mengajukan klaim. meningkatkan pemahaman tentang Lembaga Jasa Keuangan (LJK) serta produk dan jasa yang ditawarkan. EDISI SEPTEMBER - 2020 | EDUKASI KONSUMEN

36 Inspirasi Bambang Brodjonegoro Penggagas Tax Amnesty 2016 & Realisator KNKS Bambang Brodjonegoro, sosok inspiratif yang merupakan salah satu ekonom ternama Indonesia. Beliau merupakan sosok dibalik kebijakan Tax Amnesty dan terealisasinya pendirian Komite Nasional Keuangan Syariah (KNKS). Memiliki segudang pengalaman Bambang kerap menjadi tokoh penting Satu programnya yang sangat di bidang akademik, Bambang dalam pengembangan ekonomi populer dan mendobrak status quo Brodjonegoro sempat menduduki syariah di Indonesia. di masyarakat adalah program tax jabatan strategis di lembaga amnesty yang tercantum pada Undang internasional yakni Islamic Dirinya dilantik menjadi Menteri Undang Nomor 11 Tahun 2016 tentang Development Bank. Dia menjabat Keuangan di pemerintahan Joko pengampunan pajak. Walaupun Direktur Jenderal Islamic Research and Widodo, menggantikan Chatib Basri. Bambang dan tim yang menyusun Training Institute (IRTI) di IDB pada Bambang dihadapkan pada kondisi serta merumuskan pemikiran soal 2009 hingga 2011. Sejak saat itu pula, perlambatan ekonomi dan penurunan program ini, tapi nyatanya Bambang harga komoditas pada sektor tidak sampai waktu untuk menjalankan energi. Semasa menjabat, Bambang implementasinya. mencetuskan berbagai kebijakan dan program kerja. Salah satunya adalah “Indonesia butuh Tax Amnesty. pemotongan subsidi BBM. Namun Tax Amnesty bukan hal tabu, karena rasio utang terhadap Gross Domestic negara lain juga banyak yang sudah Bruto (GDP) Indonesia menurun. menerapkan bahkan tax rationya lebih Gebrakan ini menambah ketersediaan tinggi. Tax ratio Indonesia masih kecil dana tunai yang diarahkan untuk karena pajak aktifnya masih terbatas, belanja infrastruktur. dan yang sudah bayar, income yang dinyatakan tidak seperti yang Berkat kebijakan dan hasil kerjanya, seharusnya. Maka dari itu, Tax Amnesty Bambang Brodjonegoro dianugerahi itu penting dan merupakan pemberian oleh FinanceAsia sebagai salah satu pengampunan kepada orang yang Menteri Keuangan Terbaik Se-Asia belum bayar pajak sama sekali dan selama dua tahun berturut-turut di belum bayar pajak dengan benar,” tahun 2015 dan 2016. FinanceAsia terang Bambang yang kini menjabat sendiri adalah salah satu publikasi sebagai Menteri Riset dan Teknologi. terdepan di Asia yang fokus mengkaji Bambang juga me-review Tax Amnesty keuangan dan pasar kapital. Ia yang kini telah berakhir. “Secara menempati posisi ke-2 dan ke-4 untuk koleksi Tax Amnesty sudah baik, kedua tahun tersebut. EDUKASI KONSUMEN | EDISI SEPTEMBER - 2020

Inspirasi 37 namun repatriasi masih belum terlalu Secara koleksi Tax Amnesty sudah memuaskan. Tax base meningkat, baik, namun repatriasi masih belum tetapi pajak penghasilan pribadi masih kurang,” katanya. terlalu memuaskan. Tax base meningkat, tetapi pajak penghasilan Kontribusi konkret Bambang dalam pengembangan ekonomi syariah pribadi masih kurang ditandai dengan direalisasikannya pendirian Komite Nasional Keuangan tersebut. KNKS diharapkan bisa lebih kuat. “Harapan saya KNKS bisa Syariah (KNKS) yang dipimpin melakukan integrasi yang sebelumnya menerapkan masterplan yang baik langsung oleh Presiden Joko Widodo terpisah-pisah,” kata Bambang dan bisa berdampak kepada kebaikan pada 2016. Keuangan syariah pun akan menjelaskan. ekonomi syariah dan ekonomi diintegrasikan dengan pengembangan Indonesia dari mikro ke makro, dan sektor riil halal. KNKS juga mencanangkan kepada masyarakat Indonesia pada masterplan 2019 dengan fokus umumnya,” kata mantan Menteri Menurut Bambang, dalam terhadap pengembangan keuangan Keuangan RI, 2014-2016 dan Menteri membangun ekonomi syariah harus dan ekonomi syariah berbasis Perencanaan Pembangunan Nasional/ dibarengi dengan praktik ekonomi kolaborasi dan digital. Masterplan Kepala Bappenas, 2016-2019 ini. riil baik berupa penjualan barang ini mendorong ekosistem dan maupun penyedia jasa syariah. pertumbuhan ekonomi syariah menjadi Apalagi sebut dia, saat ini Indonesia merupakan negara dengan penduduk muslim terbanyak sehingga peluang menciptakan ekonomi syariah masih sangat besar. Indonesia merupakan negara muslim terbanyak dan ini masih menjadi peluang untuk membangun produsen ekonomi halal. Bila pembangunan ini sudah merata, bukan tidak mungkin Indonesia menjadi produsen halal global. “Latar belakang KNKS adalah bahwa Indonesia ingin membuat ekonomi syariah yang terintegrasi. Sebelum ada KNKS, unit syariah sudah ada di BI sebagai bank sentral, OJK juga mengelola sendiri keuangan syariah, MES (Masyarakat Ekonomi Syariah). Nah, dari situ sudah terlihat bahwa potensi ekonomi islam Indonesia sudah ada, namun masih bergerak sendiri-sendiri. KNKS dimulai dari Bapennas dan Menteri Andrinof Chaniago melahirkan Perppes untuk KNKS, tapi belum diaktifkan karena belum efektif dan belum implementatif. Saat itu saya yang masih menjabat sebagai Menteri PPN/Bappenas merealisasikan KNKS EDISI SEPTEMBER - 2020 | EDUKASI KONSUMEN

38 Tokoh Bahlil Lahadalia Mantan Kondektur yang Menjadi Kepala BKPM Melata dari strata terbawah, Bahlil Lahadalia membuktikan kapasitasnya sebagai pengusaha berprestasi. Presiden Jokowi pun mempercayainya sebagai Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM). Namanya Bahlil Lahadiala. Di Tapi keterbatasan ekonomi tak usia 44 tahun karirnya berpendar membuatnya putus asa mengejar terang. Dia memiliki 10 perusahaan mimpi-mimpinya. “Kesulitan hidup itu yang bergerak di berbagai bidang di justru menjadi tantangan,” ujarnya. bawah bendera perusahaan holding. Asal halal, kerja apa pun ia tak malu Pada 23 Oktober 2019 ia diangkat melakukannya untuk meringankan sebagai Kepala Badan Koordinasi beban orang tuanya. Ketika di bangku Penanaman Modal (BKPM) ke-19. SMP ia tak ragu menjadi kondektur. Sebelumnya, ia menjadi Ketua Umum Saat di SMEA (kini SMK), ia menjadi BPP HIPMI periode 2015-2019. sopir angkot paruh waktu. Meski sibuk mencari uang, prestasinya di sekolah Jika melihat karir dan posisinya tetap cemerlang, bahkan ia pernah sekarang, banyak orang tak percaya menjadi ketua OSIS. Bahlil harus melata benar-benar dari strata paling bawah. Ayahnya kuli Bahlil sangat mengagumi kedua bangunan. Ibunya tukang cuci dan orang tuanya. Di tengah kesulitan penjual kue. Kedua orang tua ini harus yang menghimpit, mereka tak membanting tulang untuk menghidupi pernah mengeluh. Hingga akhir Bahlil dan tujuh saudaranya. Sejak di hayat kedua orang tuanya tak pernah bangku SD, anak kedua dari delapan mengambil hak atau menipu orang. bersaudara ini membantu berjualan “Bahkan berutang pun tidak pernah,” kue. kenangnya. EDUKASI KONSUMEN | EDISI SEPTEMBER - 2020

Tokoh 39 Sikap dan semangat inilah yang dan jaringan luas, setahun berkarir di dalam memimpin perusahaan hingga menjadi teladan Bahlil. Kerja keras sana, Bahlil memutuskan keluar dari organisasi. adalah keseharian yang membawanya pekerjaannya. Ia mulai merintis usaha berhasil masuk di Sekolah Tinggi Ilmu sendiri di luar bidang yang sama. Meski sudah menjadi pejabat Ekonomi Port Numbay, Jayapura, Selama berkiprah di Papua ia melihat setingkat menteri, Bahlil tak merasa Papua. Semasa kuliah, ia aktif menjadi potensi kekayaan sumber daya alam hebat atau sukses. “Biasa saja. Biarlah pengurus Senat Mahasiswa (kini Papua yang luar biasa. Bahlil pun orang lain yang menilai,” katanya Badan Eksekutif Mahasiswa). Ia juga mendirikan sejumlah perusahaan yang santai. Namun ia punya prinsip hidup bergabung di Himpunan Mahasiswa merambah berbagai sektor, mulai dari yang diyakininya: belajar, belajar, dan Islam (HMI), bahkan sempat menjadi perkebunan, properti, transportasi, belajar serta berkarya. “Harus bekerja Bendahara Umum PB HMI. Dari pertambangan, hingga konstruksi. hingga meraih hasil. Kerja keras, kerja aktivitas berorganisasi inilah ia cerdas, dan kerja ikhlas. Kerja itu membangun jejaring dan belajar Di dunia usaha pun Bahlil ibadah,” ujar pehobi renang ini. kepemimpinan. aktif berorganisasi. Pada 2003, ia bergabung menjadi anggota Sebagai pejabat yang juga Selesai kuliah pada 2002, bersama Himpunan Pengusaha Muda Indonesia pengusaha, Bahlil kenal benar perilaku beberapa rekannya Bahlil mendirikan (HIPMI). Secara bertahap Bahlil sebagian pengusaha. “Pengusaha itu usaha di bidang jasa konsultan menjadi pengurus HIPMI tingkat suka menggoda untuk mendapatkan keuangan dan Teknologi Informasi (IT). kabupaten, provinsi, sampai akhirnya jalan pintas meraih sukses,” ujarnya Ia diminta menjabat sebagai Direktur HIPMI pusat. Pada 2015, Munas HIPMI sambil tersenyum. Wilayah di Papua. “Sebenarnya memilihnya menjadi Ketua Umum banyak kandidat di posisi tersebut. HIPMI untuk periode 2015-2018. Bahlil sendiri selalu bersikap Tapi karena saya menguasai peta profesional. “Harus ada komitmen lapangan di sana, saya yang ditunjuk Catatan kinerjanya rupanya menarik pribadi. Harus bisa membedakan teman-teman di Jakarta untuk menjadi perhatian Presiden Joko Widodo yang kapan menjadi pengusaha dan kapan pimpinan cabang di Papua,” ujarnya mengangkatnya menjadi Kepala Badan menjadi aparat pemerintah,” katanya. merendah. Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) “Saya harus adil untuk semua, harus di kabinet Indonesia Maju pada 2019, menjadi contoh. Memang itu tidak Berbekal pengalaman organisasi sepak terjang dan pengalaman Bahlil mudah, tapi Insya Allah saya berikhtiar terus,” ujarnya. Biodata: Nama: Bahlil Lahadalia, S.E. Tempat Tanggal Lahir: Banda, Maluku Tengah, Maluku, 7 Agustus 1976 Pendidikan: SDN 1 Seram Timur. Maluku SMPN 1 Seram Timur. Maluku SMEA YAPIS Fakfak. Papua S-1, Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Port Numbay, Jayapura, Papua Karier: 2015 – 2019 Ketua Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) 2019 – sekarang Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) EDISI SEPTEMBER - 2020 | EDUKASI KONSUMEN

40 Wawasan Perbankan Mengenal (Kembali) Digital Banking Merebaknya wabah Covid-19 membuat bank mengalihkan sebagian layanannya ke platform digital dan masuk ke era industri 4.0. Apa saja kemudahan yang diberikan dan bagaimana masalah keamanannya? Digital banking adalah terobosan karena digital banking menerapkan bank. Gunakanlah PIN yang tidak baru yang memudahkan nasabah prinsip Bank Anywhere. mudah ditebak, seperti tanggal mendapatkan layanan bank. Nasabah lahir, nomor rumah, nama anak, tidak perlu lagi ke kantor yang Praktis? Tentu. Namun masalahnya, dan sejenisnya. Jangan gunakan terbatas jam operasinya. Melalui sejumlah nasabah masih meragukan PIN yang sama untuk berbagai digital banking transaksi perbankan keamanannya. Apalagi, pada awal rekening, karena hal ini memudahkan dapat dilakukan dari mana saja dan tahun ini sempat viral pengalaman penjahat membobol semua rekening kapan saja sehingga memberikan wartawan senior Ilham Bintang yang Anda. Jangan mencatat PIN dan kenyamanan lebih dan meningkatkan dibobol rekening banknya dengan menyimpannya di dompet Anda. Jika user experience. cara SIM swap fraud sehingga dana di dompet Anda tercecer, rekening Anda rekeningnya raib ratusan juta rupiah. dapat dengan mudah dibobol. Oleh Di kutip dari situs OJK layanan karena itu, ubahlah PIN Anda secara perbankan digital adalah layanan Penerapan transaksi digital berkala. elektronik yang dikembangkan dengan memang tidak selamanya aman. mengoptimalkan pemanfaatan data Kita perlu memperhatikan aspek Sampai saat ini pihak bank dan nasabah untuk melayani nasabah manajemen risiko teknologi informasi. cyber security terus memperkuat secara lebih cepat, mudah, dan Risiko seperti pembobolan rekening sistem keamanannya untuk sesuai dengan kebutuhan, serta dapat bank melalui sim card seperti yang meminimalkan risiko kejahatan. Namun dilakukan secara mandiri sepenuhnya terjadi pada Ilham Bintang adalah lebih bijak jika nasabah tetap berhati- oleh nasabah, dengan memperhatikan salah satu risikonya. Risiko lain adalah hati melindungi rekeningnya agar aspek pengamanan. Setelah pembobolan data nasabah akibat kemudahan dan kenyamanan dapat melakukan registrasi lewat aplikasi atau pencurian data (hack). Untuk itu berjalan seiring dengan keamanan. situs bank yang bersangkutan, nasabah nasabah harus berhati-hati dalam seolah mengantongi ATM pribadi membuat dan mengamankan Personal Identification Number (PIN) digital EDUKASI KONSUMEN | EDISI SEPTEMBER - 2020

Wawasan IKNB 41 OJK Sesuaikan PAYDI keuangan dan Anti Pencucian Uang di Saat Pandemi dan Pencegahan Pendanaan Terorisme (APU PPT). Untuk kemudahan operasi selama masa pandemi, OJK menyesuaikan Produk Asuransi yang Dikaitkan Ketentuan perundangan yang Dengan Investasi (PAYDI) baik untuk perusahaaan dimaksud di antaranya mengganti asuransi maupun perusahaan asuransi syariah. Meski tanda tangan basah menjadi pemasarannya dilakukan secara daring, namun aspek tanda tangan elektronik atas surat perlindungan konsumen tidak diabaikan. pernyataan bahwa calon pemegang polis, tertanggung, atau peserta Kini pemasaran PAYDI baik untuk Deputi Komisioner Humas dan Logistik telah memperoleh penjelasan dan perusahaan asuransi konvensional OJK, Anto Prabowo pada Juni 2020. memahami manfaat, biaya, serta risiko maupun syariah dilakukan secara produk asuransi yang ditawarkan digital (melalui video conference). Anto menambahkan, seluruh sesuai ketentuan perundangan ITE. “Kebijakan ini ditetapkan dengan tetap proses pemasaran dan penutupan memperhatikan aspek perlindungan polis asuransi digital harus memenuhi Selain itu perusahaan asuransi konsumen, pelaksanaannya pun tetap ketentuan perundang-undangan harus memiliki sistem informasi mengedepankan tata kelola yang baik Informasi dan Transaksi Elektronik dan infrastruktur yang memadai dan menghindari moral hazard,” ujar (ITE) serta memenuhi kewajiban dan memenuhi prinsip kerahasiaan, perlindungan konsumen di sektor jasa integritas, ketersediaan, keaslian, tidak dapat diingkari, data yang disajikan dapat diandalkan, keamanan, pemeliharaan jejak audit, konsistensi, hingga akurasi. Perusahaan asuransi juga harus memiliki surat pernyataan dari Vendor Teknologi Informasi yang digunakan perusahaan dan direktur yang membawahi fungsi manajemen risiko yang menyatakan bahwa sistem informasi dan infrastruktur telah memadai serta Standard Operating Prochedure (SOP). Sebagaimana diatur dalam POJK Nomor 23/POJK.05/2015 tentang Produk Asuransi dan Pemasaran Produk Asuransi, ikhtisar polis tetap disampaikan dalam bentuk hardcopy. Selain itu, perusahaan juga perlu melakukan dokumentasi dalam bentuk rekaman video serta audio dan memiliki infrastruktur yang mendukung proses otentikasi tanda tangan digital. Penyesuaian-penyesuaian teknis tersebut dilakukan dengan tetap memperhatikan penerapan prinsip kehati-hatian dan manajemen risiko serta prinsip perlindungan konsumen yang baik. Penerapan penyesuaian ini bersifat sementara, berlaku sejak 27 Mei 2020 hingga wabah Covid-19 dinyatakan berakhir oleh pemerintah. EDISI SEPTEMBER - 2020 | EDUKASI KONSUMEN

42 Wawasan Pasar Modal IHSG Menunjukkan Tren Positif tapi Tetap Harus Waspada Berkat sejumlah kebijakan OJK, memasuki era kenormalan baru, Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menunjukkan tren positif. Namun investor tetap harus waspada karena ada ancaman munculnya gelombang kedua. Situasi di pasar modal beberapa waktu terakhir terus Di balik tren positif ini, tentunya ada peran penting dari menunjukkan tren positif. Hal ini dipengaruhi kebijakan OJK yang mendukung dengan membuat kebijakan bagi OJK dalam menghadapi situasi Covid-19 yang kini sudah untuk industri pasar modal dengan melakukan digitalisasi memasuki era kenormalan baru. Di antara kebijakan OJK di industri pasar modal diantaranya penerapan e-IPO, tersebut adalah memperpendek jam perdagangan dan pelaporan XBRL, sentralisasi data e-KYC, dan lain-lain. penerapan auto rejection asimetris. Namun disamping tren positif yang sedang terjadi “Bahkan terakhir, IHSG sudah mencapai 4.900. pada industri pasar modal, harus tetap hati-hati juga Pencapaian ini karena kami sudah menelurkan berbagai penting. Menurut Direktur Riset dan Investasi Pilarmas kebijakan, sehingga pelaku pasar merespon positif,” kata Investindo Sekuritas Maximilianus Nico Demus, memasuki Ketua Dewan Komisioner OJK Wimboh Santoso. masa kenormalan baru diharapkan denyut nadi ekonomi Indonesia bisa kembali berjalan. Meski begitu, Nico Berdasarkan data dari Direktorat Statistik dan Informasi menilai tren kenaikan ini tidak akan lama karena angka Pasar Modal terkini, IHSG terus melonjak naik sebesar positif corona di Indonesia masih tinggi dan adanya 5.143,89. Jika menarik kebelakang per Maret 2020, ancaman penularan Covid-19 gelombang kedua setelah kenaikkan IHSG sampai Agustus 2020 mencapai 23,45%. adanya pelonggaran Pembatasan Sosial Berskla Besar (PSBB). Sementara itu untuk pasar modal syariah menunjukkan hal yang sama, meningkat per 6 Agustus 2020. Saham meningkat Nico percaya ekonomi dan kesehatan bisa saja berjalan menjadi 3% dibanding akhir tahun 2019 dari 445 menjadi 459 beriringan di tengah pandemi jika masyarakat dapat sukuk meningkat 8,3% dari 265 menjadi 283, dan Reksa Dana syaraiah meningkat 6,42% dari 265 menjadi 282. berdisiplin mematuhi protokol kesehatan. SELL BUY EDUKASI KONSUMEN | EDISI SEPTEMBER - 2020

Kabar Otoritas 43 Kinerja OJK Pulihkan Ekonomi Nasional OJK berkoordinasi dengan Bank Indonesia dan lembaga pemerintah bergerak cepat memulihkan perekonomian nasional. Berikut laporan OJK di semester I-2020 dalam menjalankan fungsinya sebagai pengaturan dan pengawasan jasa keuangan. OJK secara berkelanjutan melakukan reformasi pengawasan sektor jasa keuangan untuk membangun sektor jasa keuangan yang stabil, berkontribusi dan inklusif serta melindungi konsumen. Selama semester I-2020, reformasi pengawasan sektor jasa keuangan dilakukan melalui implementasi program Strategis OJK 2020 dengan berbagai macam produk, program, dan kontribusi yang dihasilkan. Kinerja di semester I-2020 (Januari-Juni) menunjukan fungsi OJK sebagai pengatur jasa keuangan telah menerbitkan 40 Peraturan OJK (POJK) dan 9 Surat Edaran OJK (SEOJK). Sementara itu, fungsi pengawasan di 3 sektor yakni perbankan, pasar modal, dan IKNB, memperlihatkan ketegasan OJK dalam menegakkan ketertiban lembaga keuangan dengan mencabut 21 izin usaha. Pada sektor perbankan 2 izin usaha Bank Perkreditan Rakyat (BPR) telah dicabut. Sementara di sektor pasar modal ada 7 izin usaha Perantara Pedagang Efek (PPE) dan 6 izin usaha Wakil Perantara Pedagang Efek (WPPE) yang dinonaktifkan. Untuk sektor IKNB terdapat 6 izin usaha dari berbagai lembaga keuangan yang dicabut OJK. Selain menjalankan fungsinya sebagai pengaturan dan pengawasan lembaga keuangan OJK juga mendukung penuh setiap kebijakan dan program pemerintah terkait pemulihan ekonomi nasional yang porak poranda akibat pandemi Covid-19. EDISI SEPTEMBER - 2020 | EDUKASI KONSUMEN

44 Kabar Otoritas STRATEGI 5 Strategi OJK Tingkatkan Literasi dan Inklusi Keuangan OJK terus mengupayakan berbagai solusi dalam “Ada tantangan demografi mulai meningkatkan literasi dan inklusi keuangan, dari bahasa, agama, budaya suku, termasuk menggandeng public figure. agama, hingga tingkat ekonomi dan pendidikan masing-masing wilayah di Literasi dan inklusi keuangan telah peningkatan dari tahun 2016 ke 2019. Indonesia,” ujarnya. Selain itu, dari menjadi salah satu fokus kebijakan Pada 2016, tingkat literasi keuangan segi geografis juga perlu diperhatikan OJK. Hal ini dipicu dari hasil Survei adalah sebesar 29,7% naik menjadi strateginya. Hal ini dikarenakan negara Nasional Literasi Keuangan (SNLK) 38,03% pada 2019. Sementara itu Indonesia berbentuk kepulauan, dan tahun 2013 yang diselenggarakan oleh tingkat inklusi keuangan, dari 67,8% ada wilayah yang tidak dapat langsung OJK menunjukkan bahwa masyarakat pada 2016 naik menjadi 76,19% pada terjangkau dan menghambat proses cenderung masih kurang memahami 2019. edukasi. konsep keuangan dan tidak memiliki pengetahuan untuk membuat Kepala Departemen Literasi dan Di tahun 2019, OJK mencatat keputusan keuangan. Inklusi Keuangan OJK, Kristrianti Puji ada 21 provinsi yang memiliki literasi Rahayu memaparkan secara virtual keuangan lebih rendah di bawah Tingkat literasi dan inklusi pada Rabu (19/8) mengenai tantangan indeks nasional. Sementara, inklusi keuangan di Indonesia masih harus OJK dalam meningkatkan persentase keuangan yang masih berada di bawah terus ditingkatkan, meskipun terjadi literasi dan inklusi keuangan. indeks nasional terdapat di 19 provinsi. Berdasarkan survei nasional literasi dan inklusi keuangan tahun 2019 yang dilakukan OJK, telah terjadi kenaikan EDUKASI KONSUMEN | EDISI SEPTEMBER - 2020

Kabar Otoritas 45 indeks pada inklusi maupun literasi di mal atau tempat-tempat ramai, ada SD, SMP, SMA, dan perguruan tinggi. keuangan. juga edukasi ke beberapa komunitas. Buku tersebut dilengkapi dengan Namun dengan adanya pandemi, pengetahuan atau dinamika yang ada Maka dari itu, untuk meningkatkan kegiatan ini tidak bisa dilakukan. Jadi di dalam sektor jasa keuangan seperti literasi dan inklusi keuangan tahun edukasi secara virtual menjadi salah bimbingan teknis, inovasi-inovasi ini dan tahun depan, OJK sudah satu solusinya,” ungkap Kristrianti. digital, dan lain sebagainya. Selain mengupayakan 5 strategi khusus. Perubahan tersebut memang tidak itu juga sudah digalakkan edukasi Pertama, mengembangkan siklus mudah, dibutuhkan switching dari satu ‘One Branch One Activity’ dan ‘10 km perencanaan literasi dan edukasi. metode ke metode lain. care’. Mengingat tahun ini Indonesia masih dihadapkan pada persoalan pandemi Ketiga, memperkuat edukasi Kelima, terus memperkuat Covid-19, sehingga perencanaan dan literasi keuangan syariah yang strategis dengan berbagai edukasi dan literasi akan diatur terintegrasi dan edukasi berbasis stakeholder dan masyarakat untuk mengikuti situasi di tiap-tiap daerah. komunitas keagamaan, seperti edukasi yang lebih masif, seperti menyusun materi khutbah dalam universitas dan aliansi strategis Kedua, mengembangkan edukasi kegiatan keagamaan dengan dengan kementerian/lembaga terkait. digital. Dalam penyelenggaraan menyelipkan muatan edukasi “Seperti dengan pemerintah kita edukasi digital, saat ini OJK sudah keuangan. Hal ini bisa melibatkan guru bisa libatkan mahasiswa fakultas mengoptimalkan kanal yang tersedia di pesantren dalam proses sosialisasi ekonomi yang akan melakukan kuliah agar proses edukasi dan sosialisasi hingga melakukan workshop secara kerja nyata (KKN) di daerah terpencil tersebut berjalan lancar. Salah satunya masif bersama industri jasa keuangan agar bisa mensosialisasikan edukasi dengan memanfaatkan platform virtual. (IJK) syariah. keuangan. Juga optimalisasi peran Kepala Departemen Literasi dan dari Tim Percepatan Akses Keuangan Inklusi Keuangan OJK Kristrianti Puji Keempat, memperkuat infrastruktur Daerah (TPAKD) untuk memperluas Rahayu menyatakan, edukasi virtual ini edukasi revisi Strategi Nasional Literasi akses informasi demi menggenjot dijalankan tetap menuju sasaran yang Keuangan Indonesia (SNLKI) ke versi literasi dan edukasi keuangan di telah ditentukan. baru tahun 2020. Saat ini sudah daerah,” tambah Kristrianti. disusun buku literasi tingkat PAUD, dan “Sebelumnya kami lebih banyak memperbaharui buku literasi tingkat Salah satu upaya OJK yang face to face, dengan membuka stand lain adalah dengan menggandeng beberapa influencer hingga youtuber dalam menyebarkan edukasi tentang literasi dan inklusi keuangan kepada masyarakat Indonesia melalui media sosial. Menurut Kristrianti, sosialisasi dengan pendekatan melalui media sosial terbilang efektif di era pandemi sekarang ini. Karena masyarakat saat ini lebih bisa memahami informasi yang dikemas secara menarik melalui berbagai media sosial terlebih para Influencer akan selalu menggunakan bahasa- bahasa yang mudah dimengerti oleh kalangan milenial. “Selain influencer yang dikenal secara nasional seperti Mak Beti, kami juga menggandeng influencer daerah seperti Mbah Minto (YouTuber asal Klaten), Yai Najib (influencer asal Palembang) yang langsung menyasar masyarakat daerah melalui bahasa percakapan daerahnya. Hal ini bisa menciptakan kesan tersendiri bagi masyarakat daerah tersebut,” kata Kristrianti menerangkan. EDISI SEPTEMBER - 2020 | EDUKASI KONSUMEN

46 Angka Bicara Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Kuartal II/2020 Mulai Stabil Sempat mendapat keraguan dalam menghadapi kuartal II/2020 yang akan diprediksi mengalami kontraksi lebih dalam dari sebelumnya. Namun hal tersebut ditepis dengan kinerja OJK dan industri jasa keuangan karena sampai memasuki akhir kuartal II/2020, pertumbuhan -5,1% ekonomi Indonesia -3,8% stabil. -3,5% Di awali dengan pernyataan Menteri Keuangan Sri juga mengalami kemajuan. Di mulai dari pasar saham Mulyani yang merevisi proyeksi pertumbuhan ekonomi tanggal 26 Agustus ditutup menguat di level 5.340,33. kuartal kedua tahun ini. Menurutnya, PDB akan tumbuh Sejak 8 Juli 2020, IHSG konsisten di atas level 5.000. berkisar -3,5% hingga -5,1%, dengan titik tengah -3,8%. Di bulan Juli kinerja IHSG naik 4,98% mtm, dan sampai dengan 26 Agustus naik 3,70% mtd. Selain itu peneliti ekonomi senior Institut Kajian Strategis (IKS) Eric Alexander Sugandi memperkirakan Upaya digitalisasi pada sektor jasa keuangan pertumbuhan ekonomi kuartal II/2020 minus 3,7% secara merupakan kunci kestabilan perekonomian Indonesia (yoy), namun bisa terkontraksi -4% hingga -6%. selama kuartal II/2020. Seperti melakukan pengawasan berbasis teknologi melalui berbagai aplikasi yang telah Menurutnya, anjloknya pertumbuhan ini karena dibangun OJK, termasuk Aplikasi Portal Perlindungan pertumbuhan konsumsi dan investasi yang lemah di Konsumen. kuartal II/2020. “Kita bisa lihat dari tekanan inflasi yang rendah selama Ramadhan dan penjualan ritel yang terus Selain itu resktrukturisasi kredit memiliki peran sangat turun,” katanya. besar dalam menekan tingkat NPL dan meningkatkan permodalan Bank sehingga stabilitas Sektor Jasa Keuangan Namun nyatanya tidak seperti yang diperkirakan, dapat terjaga dengan baik. Sejak diluncurkan 16 Maret karena OJK yang bersinergi dengan pemerintah, 2020 hingga 10 Agustus, program restrukturisasi kredit Bank Indonesia, dan Lembaga Penjamin Simpanan perbankan telah mencapai nilai Rp837,64 triliun dari 7,18 menyampaikan per tanggal 27 Agustus 2020, bahwa juta debitur. Jumlah tersebut berasal dari restrukturisasi sektor jasa keuangan dalam kondisi stabil dan terjaga, kredit untuk sektor UMKM yang mencapai Rp353,17 namun tetap dalam kewaspadaan mengantisipasi tekanan triliun berasal dari 5,73 juta debitur. Sedangkan untuk non perekonomian akibat pandemi Covid-19. UMKM, realisasi restrukturisasi kredit mencapai Rp484,47 triliun dengan jumlah debitur 1,44 juta. Tidak hanya stabil melainkan beberapa sektor seperti pasar modal, dan industri keuangan bank dan non-bank EDUKASI KONSUMEN | EDISI SEPTEMBER - 2020

Insight 47 Apa yang Didahulukan di Tengah Pandemi, Dana Darurat atau Investasi? Dampak pandemi Covid-19 terhadap kinerja perekonomian berimbas pada kondisi keuangan masyarakat. Di tengah mengetatnya pendapatan kita perlu piawai mengelola keuangan pribadi di tengah pandemi. Terganggunya aktivitas Pakar perencanaan keuangan perasaan,” ujarnya. “Jangan berasumsi perekonomian akibat imbas pandemi Ligwina Hananto mengatakan kondisi pengeluaran bulanan sama saja karena telah menurunkan pendapatan demikian bisa teratasi bila masyarakat kondisinya berbeda,” lanjutnya. sebagian besar masyarakat, sementara sadar akan pentingnya pengaturan jumlah pengeluaran relatif tidak keuangan pribadi saat terjadi pandemi Ligwina menyarankan perlunya berkurang – bahkan bertambah karena seperti saat ini. “Agar pengeluaran mencatat setiap pengeluaran mulai biaya listrik yang rata-rata naik karena harian terkendali, sekaligus tetap dari pos yang besar hingga pos-pos meningkatnya aktivitas di rumah. bisa menabung dan berinvestasi, kecil. Misalnya, pos pengeluaran untuk Dalam situasi demikian, apa yang harus semua harus diperhitungkan dengan gaya hidup dan kehidupan sosial bisa diakukan agar dapat bertahan? ilmu keuangan, bukan dengan diturunkan atau bahkan ditiadakan sementara waktu. “Prioritaskan pada kebutuhan utama, yakni cicilan dan pengeluaran rutin,” ujarnya. Lalu bagaimana dengan tabungan dan investasi, masihkah pos tersebut diisi pada saat pemasukan juga tidak pasti? Ligwina menjelaskan, masyarakat bisa menabung sekaligus berinvestasi di waktu yang sama. Caranya, dengan menyisihkan sedikit pemasukan untuk investasi dan nominal yang lebih besar untuk menabung. “Anggarkan sejumlah kecil untuk jangka waktu yang panjang untuk investasi dan alokasikan dana darurat atau tabungan dalam jumlah yang lebih besar,” ujar Ligwina. Dana darurat ini penting untuk berjaga-jaga jika sakit, misalnya. Sedangkan untuk instrumen investasi pilih yang berisiko rendah, agar tidak terlalu berdarah-darah jika terjadi hal yang tidak diinginkan. EDISI SEPTEMBER - 2020 | EDUKASI KONSUMEN

48 Wacana Tetap Bertahan di Kala Pandemi, UMKM Perlu Digitalisasi Pandemi Covid-19 yang melanda dunia termasuk Indonesia memaksa masyarakat segera beradaptasi dengan kondisi new normal. Kini, aktivitas digital menjadi keseharian masyarakat terutama kalangan pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) seiring pemberlakuan social distancing, sebagai upaya memutus rantai penularan wabah tersebut. Deputi Bidang Pengawasan layanan UMKM tak tersedia pada fasilitas Kementerian Koperasi dan UKM, Ahmad media sosial tersebut, maka sudah pasti Zabadi, menegaskan digitalisasi UMKM akan tertinggal. Jika UMKM ingin survive merupakan sebuah keharusan. Untuk di new normal, maka mereka harus mampu itu, pemerintah telah menetapkan target memberi suguhan layanan online pada digitalisasi sebanyak 10 juta UMKM pembelinya. di tahun 2020. Berdasarkan data dari Kementerian Komunikasi dan Informatika Di awal, UMKM dapat melakukan (Kemkominfo), hingga saat ini baru 8 juta digitalisasi dengan turut menggandeng UMKM yang telah terdigitalisasi. perbankan. Sinergi dengan perbankan menjadi pilihan alternatif UMKM Pakar Digital Marketing, Adreas Agung untuk menerapkan digitalisasi secara Bawono, juga berpendapat, perilaku bertahap dan berkelanjutan. Terkait konsumen yang serba online melalui digitalisasi UMKM sendiri, perbankan berbagai fasilitas media sosial dalam dapat memberikan tiga solusi secara memenuhi kebutuhan hariannya perlu komprehensif, yaitu melalui digital banking cepat diadaptasi oleh pelaku UMKM untuk tools transaksi, marketing online dengan melakukan digitalisasi bisnis. untuk solusi jualan produk, dan pemberian Ketika butuh sesuatu barang, kini setiap Corporate Social Responsibility (CSR) bagi orang cukup membuka smart phone, lalu UMKM. browsing di Google, Instagram, Facebook atau Youtube. Nah, ketika produk dan Pertama yakni layanan digital banking. Ini adalah layanan atau kegiatan perbankan EDUKASI KONSUMEN | EDISI SEPTEMBER - 2020

Wacana 49 dengan menggunakan sarana perbankan dapat membantu pelaku sampel barang, hingga proses elektronik atau digital milik bank, dan UMKM binaannya untuk terhubung pengiriman barang ke gudang-gudang atau melalui media digital milik calon dengan ekosistemnya sehingga inventori yang dikelola pihak portal nasabah dan atau nasabah bank, yang mampu berjualan secara online. UMKM. Barang tersebut selanjutnya dilakukan secara mandiri. Implementasi akan dibantu penjualannya ke objek digital banking sendiri akan UMKM dapat terbantu penjualan pemasaran yang lebih luas, karena mengintegrasikan layanan perbankan produk dan jasanya secara online, terhubung dengan e-commerce elektronik seperti ATM, EDC, internet baik melalui marketing area lokal, terkemuka. Produk unggulan UMKM banking, mobile banking, SMS nasional maupun global. Tidak hanya dapat langsung dibeli di e-commerce. banking, phone banking, dan video berhenti disitu, perbankan dapat juga banking untuk mempermudah layanan memberikan fasilitas platform digital Ketiga, program CSR perbankan pada masyarakat luas. UMKM. Pelaku UMKM yang berminat berupa Program Kemitraan Bina cukup masuk di website bank melalui Lingkungan (PKBL) untuk UMKM. Kedua, marketing online solusi proses tahapan dengan mudah dan Program CSR berupa PKBL perbankan untuk jualan produk UMKM. Perbankan user friendly. Nasabah diwajibkan ini bertujuan membantu pelaku dapat membantu penjualan produk melengkapi data dan mendaftarkan UMKM mendapat pelatihan serta dan jasa UMKM dengan membuat usahanya terlebih dahulu dengan pendampingan terkait penggunaan portal UMKM online. Perlu diketahui, mengakses microsite di website bank teknologi secara optimal, sehingga imbauan pemerintah agar masyarakat terkait. mereka melek teknologi serta melakukan jaga jarak dan tidak terbiasa dalam penggunaannya. berkerumun mempengaruhi penjualan Secara teknis, pihak penjual Bisa juga, CSR dipergunakan untuk pelaku UMKM. Menyiasati hal tersebut, akan diminta untuk menyiapkan membuat sistem dan pembelian dokumentasi produk, mengirimkan teknologi sederhana dalam membantu UMKM mengembangkan usahanya. Diharapkan, dengan pemahaman dan kemampuan penggunaan teknologi, UMKM dapat segera memulai proses digitalisasinya sehingga usahanya dapat berkembang. Perlu diketahui, menjalankan bisnis secara daring memiliki beberapa manfaat. Di antaranya pelaku UMKM dapat menghemat biaya operasional karena tidak perlu menyewa toko fisik. Tak hanya itu, mereka tidak perlu menentukan lokasi yang strategis agar produk dapat menjangkau konsumen. Sebab, situs bisnis daring dapat diakses di mana pun dan kapan pun melalui koneksi internet Dengan langkah taktis ini, harapannya perbankan dapat membantu UMKM melalui digitalisasi sehingga mereka akan siap bersaing di tengah era new normal. Ketika UMKM sudah dapat eksis dan kuat di era new normal, diharapkan UMKM dapat tampil menjadi penyelamat serta penyangga ekonomi nasional di tengah krisis akibat Covid-19. EDISI SEPTEMBER - 2020 | EDUKASI KONSUMEN

50 Artikel Aman Bersepeda di Tengah Pandemi Bersepeda menjadi tren positif di tengah pandemi. Selain menyehatkan, bersepeda juga mengurangi rasa bosan aktivitas di rumah saja akibat pandemi. Namun, bersepeda harus tetap memperhatikan protokol kesehatan, ya! Bila Anda ke luar rumah ketika pagi atau malam terjangkau. Hal ini karena dengan bersepeda mereka bisa hari, terutama saat akhir pekan, pasti banyak sekali yang mendapatkan udara segar dan bersih. bersepeda di jalan raya. Berbagai jenis sepeda, seperti sepeda lipat pun kini laris manis di pasaran. Bahkan, ada Pada hakikatnya, bersepeda pasti mempunyai tujuan pula yang memilih sepeda untuk menggantikan kendaraan untuk menjaga kesehatan tubuh. Agar niat itu tercapai pribadi seperti sepeda motor dan mobil sebagai alat dengan baik, maka bersepeda di tengah pandemi seperti transportasi ke berbagai tempat. sekarang wajib hukumnya untuk tetap mengikuti protokol kesehatan yang sudah dicanangkan oleh Pemerintah, Selain itu, Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) sebab di luar sana, Covid-19 masih diam-diam menginfeksi. yang dicanangkan pemerintah menjadi alasan yang Alih-alih ingin sehat, bila tidak mengikuti protokol kuat mengapa tren bersepeda melejit ketika pandemi. kesehatan malah pulang membawa virus. Banyak orang memilih bersepeda untuk mengusir rasa jenuh di rumah dibandingkan mengunjungi mal atau pusat kerumunan. Selain itu, masyarakat juga memilih bersepeda karena dianggap aman, ramah lingkungan dan EDUKASI KONSUMEN | EDISI SEPTEMBER - 2020