Pendidikan Kesehatan \"BATUK EFEKTIF\"
KELOMPOK 1 WINDA ALFA TALITA ADITIYA UMMI VIRNA
Apa itu Batuk Efektif? Suatu cara batuk dengan benar, dimana klien dapat menghemat tenaga sehingga tidak mudah lelah dan dapat mengeluarkan dahak secara maksimal.
Apasih Tujuan Batuk Efektif? 1.Melatih otot otot pernafasan agar dapat melakukan fungsi dengan baik 2. Mengeluarkan dahak yang ada di saluran pernafasan 3. Mengurangi sesak nafas akibat penumpukkan dahak 4. Melatih klien agar terbiasa melakukan cara pernafasan dengan baik
Manfaat Batuk Efektif? 1.Untuk mengeluarkan dahak yang menyumbat jalan nafas 2. Untuk memperingan keluhan saat terjadi sesak nafas pada penderita jantung
Indikasi Batuk Efektif •Penderita PPOK •Penderita Emphysema •Asma •Pasien bedrest atau post operasi
Kontraindikasi Batuk Efektif Gangguan sistem kardiovaskuler seperti hipotensi, hipertensi, infark miokard akut Edema paru Efusi pleura yang luas
ALAT YANG DIGUNAKAN UNTUK BATUK EFEKTIF
LANGKAH LANGKAH BATUK EFEKTIF Tarik nafas dalam 4-5 kali
LANGKAH LANGKAH BATUK EFEKTIF Pada tarikan nafas dalam yang terakhir, nafas ditahan selama 1-2 detik
LANGKAH LANGKAH BATUK EFEKTIF Angkat bahu dan dada dilonggarkan serta batukkan dengan kuat dan spontan
LANGKAH LANGKAH BATUK EFEKTIF Cuci Tangan
Etika Batuk & Bersin
Terima Kasih
DAFTAR PUSTAKA KOWALAK, J. (2011). BUKU AJAR PATOFISIOLOGI. JAKARTA : EGC PERRY, POTTER. FUNAMENTAL KEPERAWATAN. JAKARTA : EGC RAB, T. (2010). ILMU PENYAKIT PARU. JAKARTA : TIM SMELTZER, S. (2001). ASUHAN KEPERAWATAN KLIEN GANGGUAN PERNAFASAN. JAKARTA : EGC TAMSURI, A. (2008). ASUHAN KEPERAWATAN KLIEN GANGGUAN PERNAFASAN. JAKARTA : EGC
Search
Read the Text Version
- 1 - 15
Pages: