Warta Sepekan, Minggu 25 November 2018 Gereja yang Berdoa, Menyembah, Bersaksi dan Melayani BETHANY CHURCH PERAK MALAYSIA73A, Jln Perempuan Mazwin, Roundabout, Silibin; 64A, Jln Pengkalan Indah 1, Bandar Pengkalan (05-3212812); 67A, Jalan Laluan Klebang Restu 3, Medan Klebang Restu, Ipoh ; No 51A, 1st floor,Persiaran PM 2/3, Pusat Perniagaan seksyen 2 Sri Manjong, Sitiawan-: Desa Merbau Air Tawar. Pastor in charge : Ps. Robert James (email : [email protected])RENUNGAN KHUSUS Menyampaikan Nubuatan Yaitu pesan dari Tuhan mengenai apa PERAN PROFETIK SEMUA ORANG PERCAYA yang akan terjadi di masa depan. Fungsi ini bukanlah yang paling sering “Tetapi kamu akan menerima kuasa, kalau Roh Tuhan berikan kepada nabi-nabi-Nya, Kudus turun ke atas kamu, namun dengan jelas merupakan bagian penting dari fungsi menyampaikan pe-dan kamu akan menjadi saksi-Ku di Yerusalem dan san Tuhan. Nabi-nabi Perjanjian Lama di seluruh Yudea dan Samaria seperti Daniel dan Yehezkiel melayani dan sampai ke ujung bumi.\" dalam fungsi nubuatan ini dan bahkan Kisah Para Rasul 1:8 beberapa nubuatan mereka sudah di- genapi.Para nabi di dalam Alkitab adalah orang-orang Mengadakan Mujizat dan Kesembuhanyang menerima pengurapan dari Roh Kudus yang Ilahi.memampukan mereka untuk melayani secara Nabi-nabi seperti Elia dan Elisa banyakkhusus. Mereka digambarkan memiliki tiga fungsi melakukan tanda-tanda ajaib iniutama. dengan kuasa yang diberikan oleh Tu- han kepada mereka. Menyampaikan Pesan dari Tuhan Tuhan memakai orang-orang yang Ia pilih un- Yesus, Nabi yang Diurapi Dalam masa pelayanan-Nya di bumi, Yesus tuk menjadi juru bicara-Nya, baik berupa berulangkali melakukan fungsi sebagai pernyataan, pengajaran, peringatan atau- seorang nabi. Setelah Yesus menerima pen- pun teguran yang ditujukan kepada pihak gurapan Roh Kudus (Luk 3:21-22; 4:14-15), lain. Sebagian besar dari kitab-kitab para Ia mulai menyampaikan pesan Allah Bapa nabi berisi pesan-pesan tersebut. Tuhan kepada orang Israel. Dalam khotbah-Nya yang menyampaikan pesan-Nya kepada para pertama Yesus mengutip dari kitab Yesaya; nabi melalui perkataan yang bisa didengar; mimpi atau penglihatan. “Roh Tuhan ada pada-Ku, oleh sebab Ia telah mengurapi Aku, untuk
menyampaikan kabar baik kepada orang-orang miskin; dan Ia telah mengutus Aku untuk memberitakan pembebasan kepada orang-orang tawanan, dan penglihatan bagi orang- orang buta, untuk membebaskan orang-orang yang tertindas, untuk memberitakan tahun rahmat Tuhan telah datang” Luk 4:19Yesus juga menyampaikan beberapa nubuatan dalam masa pelayanan-Nya. Salah satu nubuat TuhanYesus adalah tentang kematian dan kebangkitan-Nya, “Sejak waktu itu Yesus mulai menyatakan kepada murid-murid-Nya bahwa Ia harus pergi ke Yerusalem dan menanggung banyak penderitaan dari pihak tua-tua, imam-imam kepala dan ahli-ahli Taurat, lalu dibunuh dan dibangkitkan pada hari ketiga” Mat 16:21Nubuat tersebut sudah digenapi dalam akhir pelayanan-Nya di bumi seperti dicatat dalam kitab-kitab Injil.Selain mengajar dan bernubuat, pelayanan Yesus juga disertai dengan mujizat dan kesembuhan. “yaitu tentang Yesus dari Nazaret: bagaimana Allah mengurapi Dia dengan Roh Kudus dan kuat kuasa, Dia, yang berjalan berkeliling sambil berbuat baik dan menyembuhkan semua orang yang dikuasai Iblis, sebab Allah menyertai Dia” Kis 10:38Dia (Yesus Kristus) adalah seorang nabi, yang berkuasa dalam pekerjaan dan perkataan di hadapanAllah dan di depan seluruh bangsa kami. (Lukas 24:19b)Jemaat Mula-mula diberi kuasa sebagai nabiSesaat sebelum kenaikan-Nya ke sorga, Yesus memberikan tugas kepada murid-murid-Nya untukmenjadi saksi dari Yerusalem, Yudea, Samaria sampai ke ujung bumi. (Kis 1:8)Supaya mereka bisa menjadi saksi, Yesus menubuatkan bahwa mereka akan menerima kuasa ketikaRoh Kudus turun atas mereka. Hal ini digenapi sepuluh hari kemudian pada hari raya Pentakosta,ketika mereka menerima pencurahan Roh Kudus. (Kis 2:4)Sebagai buah dari pencurahan Roh Kudus itu, para rasul dan orang-orang percaya melayani dalampengurapan dan kuasa seperti Yesus.Para rasul tersebut sebenarnya bukanlah orang-orang yang terpelajar dan bukan dari kalanganimam ataupun ahli Taurat, tetapi mereka mampu mengajar dan memberitakan Firman Tuhan dalamkuasa Roh Kudus. “Maka jawab Petrus, penuh dengan Roh Kudus … Ketika sidang itu melihat keberanian Petrus dan Yohanes dan mengetahui, bahwa keduanya orang biasa yang tidak terpelajar, heranlah mereka; dan mereka mengenal keduanya sebagai pengikut Yesus” Kis 4:8a; 13 “Dan ketika mereka sedang berdoa, goyanglah tempat mereka berkumpul itu dan mereka semua penuh dengan Roh Kudus, lalu mereka memberitakan firman Allah dengan berani” Kis 4:31Dari antara jemaat muncullah orang-orang yang diberi karunia untuk bernubuat; “Pada waktu itu datanglah beberapa nabi dari Yerusalem ke Antiokhia. Seorang dari mereka yang bernama Agabus bangkit dan oleh kuasa Roh ia mengatakan, bahwa seluruh dunia akan ditimpa bahaya kelaparan yang besar. Hal itu terjadi juga pada zaman Klaudius” Kis 11:27-28Mujizat serta tanda-tanda ajaib menjadi hal yang sering menyertai pelayanan para rasul dan jemaatmula-mula. “Dan oleh rasul-rasul diadakan banyak tanda dan mujizat di antara orang banyak” Kis 5:12aHal-hal ini memperlihatkan bahwa sama seperti Yesus dan nabi-nabi dalam Perjanjian Lama, pararasul dan orang percaya dalam jemaat mula-mula juga diurapi untuk pelayanan kenabian. Tujuanutama dari pemberdayaan oleh Roh Kudus tersebut adalah untuk pemberitaan Injil sampai ke ujung-ujung bumi (Kis 1:8).Pelayanan Kenabian Semua Orang Percaya Di Zaman sekarangKetika Yesus mencurahkan Roh Kudus pada Pentakosta yang pertama di loteng atas di kota Yerusa-lem, Petrus mengatakan bahwa yang terjadi adalah penggenapan dari nubuatan nabi Yoel. “Akan terjadi pada hari-hari terakhir--demikianlah firman Allah--bahwa Aku akan mencu- rahkan Roh-Ku ke atas semua manusia; maka anak-anakmu laki-laki dan perempuan akan bernubuat, dan teruna-terunamu akan mendapat penglihatan-penglihatan, dan orang-
orangmu yang tua akan mendapat mimpi. Juga ke atas hamba-hamba-Ku laki-laki dan per- empuan akan Kucurahkan Roh-Ku pada hari-hari itu dan mereka akan bernubuat” Kis 2:17-18Semua orang percaya diberikan kesempatan untuk menerima kuasa dari Roh Kudus untuk berfungsisebagai nabi. Di dalam Perjanjian Lama hanya orang-orang tertentu saja yang dapat menerima pen-gurapan dari Tuhan, yaitu Raja, Imam dan Nabi. Namun, seperti telah dinubuatkan oleh nabi Yoel,Tuhan akan mencurahkan Roh Kudus-Nya kepada semua manusia yang percaya, dari berbagai gen-erasi dan dari berbagai status sosial dalam masyarakat. Akibat dari pencurahan ini, mereka diberi-kan kuasa untuk melayani seperti nabi, yaitu menyampaikan pesan Firman Tuhan, bernubuat danmelakukan mujizat.Gereja pada dasarnya adalah kumpulan orang percaya yang diperlengkapi sebagai nabi, yaitu mere-ka yang diurapi Roh Kudus dalam menyampaikan pesan Tuhan, bernubuat dan mengadakan mujizat.Namun banyak orang percaya yang tidak sadar akan potensi yang mereka bisa dapatkan ketikamereka dipenuhi oleh kuasa Roh Kudus. Mereka menganggap bahwa pelayanan khotbah danpengajaran Firman adalah pelayanan utama yang harus diberikan oleh gereja kepada jemaat dan tid-ak memberikan tempat kepada pelayanan yang dipenuhi, dituntun dan dalam kuasa Roh Kudus.Karunia-karunia Roh Kudus seperti nubuat dan mujizat sudah tidak lagi diakui dan ditinggalkanbahkan dianggap sesat. Orang percaya harus menangkap kembali warisan profetik ini supayaAmanat Agung Tuhan Yesus dapat digenapi di dalam kuasa Roh Kudus. (Kis 1:8)Di sisi lain, banyak juga orang percaya yang menerima pemberdayaan oleh Roh Kudus, tetapikemudian terlalu menekankan kepada aspek pengalaman pribadi secara emosi dan kepentinganpribadi untuk mendapatkan berkat rohani, lebih dari pada pelayanan yang dipenuhi, dituntun dandikuasai oleh Roh Kudus. Pergeseran fokus dari pelayanan ke pengalaman, dari penjangkauan keluarke pemenuhan kepentingan pribadi, membuat potensi kuasa Roh Kudus untuk memperluas kerajaanAllah menjadi tidak efektif.Seperti yang dicatat dalam kitab Kisah Para Rasul, sejak Pentakosta yang pertama, semua orangpercaya yang sudah dipenuhi oleh Roh Kudus diperlengkapi untuk bergerak dalam pelayanan kena-bian, sama seperti Yesus. Oleh karena jemaat mula-mula memberikan diri mereka untuk dipakai olehRoh Kudus dalam pelayanan, injil tersebar ke bangsa-bangsa, ke Indonesia, bahkan sampai kepadakita. Jika kita renungkan, maka sebenarnya setiap kita yang sudah menjadi percaya kepada Injil,‘berhutang’ kepada orang-orang sebelum kita yang mau dipenuhi, dituntun dan dikuasai Roh Kudussehingga lewat pelayanan mereka, kita sekarang menjadi orang yang diselamatkan. Oleh kuasa Roh Kudus di era Pentakosta yang ketiga ini, kita juga akan dipakai Tuhan untuk men- jadi saksi Yesus, memberitakan kabar keselamatan yang sangat diperlukan oleh dunia yang sudah jatuh dalam dosa. Lewat kuasa Roh Kudus kita diberikan karunia bernubuat supaya kita dapat melakukan ke- hendak Tuhan pada zaman ini.
Oleh kuasa Roh Kudus kita dipakai Tuhan untuk memperlihatkan kemuliaan Tuhan ketika kita menumpangkan tangan atas orang sakit dan mereka menjadi sembuh, ketika kita membebas- kan orang-orang yang terikat oleh kuasa kegelapan, ketika kita berkata-kata dalam bahasa yang yang baru bagi kita.Kita semua mendapatkan amanat untuk menjadi saksi kepada orang-orang yang Tuhan tempatkan didalam hidup kita. Ini masa dimana pencurahan Roh Kudus akan semakin besar, orang percaya akandipakai Tuhan dengan luar biasa untuk penuaian yang terbesar dan terakhir sebelum Yesus datangkembali. Pastikan kita berada didalamnya. Amin (PT)9 Kebiasaan Ini Bisa Bikin Orang Gak Suka Sama Kamu,Nyadar Gak Sih? (Part 1)Sadar gak kamu kalau ternyata ada kebiasaan-kebiasaan kita yang bisa bikin orang lain gak suka loh?Sebagai tipe orang yang gak suka basa basi, aku juga sering mendapat penilaian yang gak enak dariorang lain. Ada yang bilang kalau aku jutek. Ada juga yang bilang sombong. Tapi tahukah kamu kalausebenarnya, penilaian ini sama sekali gak benar loh!Karena tipenya aku memang bukan orang yang suka basa basi, jadi kalau ketemu orang pasti gak ter-lalu diperhatiin. Sayangnya, kebiasaan ini justru bikin aku sadar kalau hal itu menimbulkan penilaiannegatif loh ke orang lain.Setiap orang pasti punya kebiasaan yang bikin orang lain kelihatan gak sreg dan bikin gak suka samakita. Sadar atau gak, kamu perlu tahu 9 kebiasaan itu.1. Berdiri dengan tangan menyilangMungkin kita menganggap kalau berdiri dengan tangan menyilang atau melipatkan tangan dibagiandepan tubuh adalah halyang wajar-wajar aja. Tapi, ada saja orang yang menilai gerakan tubuh inimembuat seseorang terkesan sombong dan arogan.Untuk menghilangkan kesan kurang baik ini, mulailah membiarkan lengan menggantung secara ala-mi di bagian sisi kiri dan kanan anda. Hadapi lawan bicaramu dengan santai sembari memainkan ka-ki. Hal ini menjadi sinyal yang baik bagi lawan bicaramu.2. Abai dengan orang-orang di sekitar saat sedang berjalanTentu saja kamu gak perlu senyum-senyum sendiri ke semua orang yang kamu temui di sepanjangjalan. Tapi dalam beberapa kondisi, kamu perlu memaksa diri untuk melakukannya ke beberapaorang yang kamu temui. Jangan biarkan orang lain menilaimu terkesan sombong atau jutek hanyagegara kamu cuek atau abai3. Ceplos atau bicara blak-blakanBicara ceplos-ceplos atau blak-blakan dalam beberapa kasus mungkin baik dan jadi pertanda kalaukamu itu orangnya tipe yang tegas dan jujur. Tapi di beberapa kasus hal ini justru hanya meninggal-kan kesan yang gak baik soal kamu loh di mata orang lain!Gak semua orang bisa menerima sikap kamu yang blak-blakan. Karena memang setiap orang ber-beda karakternya, terutama buat orang yang mudah tersinggung. Melontarkan ucapan yang nyablakatau main serang dengan kata-kata yang menyakitkan, hanya akan membuatmu jelek di mata oranglain. Jadi, mulailah belajar memperlakukan setiap orang secara berbeda. Bila perlu, pikirkan lebihdulu ucapanpun sebelum disampaikan ke lawan bicaramu.4. Menilai seseorang dari penampilannyaApakah kamu pernah ketemu dengan seorang teman dan dia tetiba mulai mengamati penampilankita lebih dulu mulai dari atas kepala sampai ke ujung kaki. Jangankan membuat kita merasa kesal,kita pasti akan merasa gak nyaman dengan orang semacam itu.Jangan sampai kamu melakukannya ke orang lain ya. Kalaupun kamu merasa penasaran dengancelana, baju atau perhiasan yang dipakainya lakukanlah dengan cara yang elegan. Dan sebagai peng-ingat, jangan sampai kamu mengukur nilai seseorang itu hanya dari tampilan luarnya saja. Karenasiapapun tak akan merasa nyaman ketika diperlakukan demikian..” Efesus 4: 32
8 Kebiasaan Bijaknya panjang. Seseorang Timbul 5. Menyadari pentingnya kebenaran4. Investasi pada hal-hal dan hubungan Dalam kehidupan yang dinamis dan modernyang akan bertahan lama ini, ada banyak hal yang terlihat tidak seperti kenyataannya. Kebenaran kita, bukan berartiSejak manusia jatuh dalam dosa, kita semua kebenaran buat orang lain. Hal ini kemudianmengalami kesulitan demi kesulitan dalam ke- membuat kita mencari pembenaran pribadihidupan ini. Kita sering tergoda untuk membu- yang membuat kita terisolasi dari teman,at diri ini nyaman dengan kesenangan sekilas bahkan orang terdekat kita.seperti gawai, zat adiktif, hubungan yang tidak Orang yang bijak tahu kalau kebenaran bukan-sehat, dan hiburan yang merusakkan. Ketika lah sebuah hal yang bersifat rahasia, sehinggamengalami kesulitan dalam hidup, kita cender- mereka punya kerinduan untuk membagikann-ung lari pada hal-hal di atas. Padahal, hal-hal di ya pada setiap orang. Mereka mengetahui kalauatas hanya akan membuat kita senang dan lega pendapat dan komentar nggak bisa mengganti-sesaat. kan kebenaran yang sesungguhnya.Mobil baru atau segelas minuman keras mung- Ketika menemukan informasi yang belumkin akan membuat kita senang, tetapi seperti pernah diketahui sebelumnya, maka merekaseorang pecandu, kita akan segera membutuh- akan mengujinya, bukan dengan pendapat ataukan hal yang lebih setelah kenikmatannya ha- emosi, melainkan dengan kebenaran kekal, yai-bis. Kemudian, kita akan mendapati diri kita tu firman Tuhan.mengejar-ngejar kebahagiaan yang sebenarnyanggak akan pernah kita dapatkan dengan cara 6. Mendengar perkataan sang ahlitersebut.Orang yang bijak menyadari kalau kebahagiaan Nggak cuma rendah hati pada Tuhan, orang bi-yang abadi berasal dari setiap hal yang kekal. jak juga bersikap rendah hati pada orang-orangOrang bijak nggak berarti kebal akan segala yang punya lebih banyak pengalaman danpenderitaan yang terjadi dalam hidupnya, han- pengetahuan dari mereka. Dalam Roma 13,ya saja, mereka memilih untuk berinvestasi da- Paulus mengingatkan kita untuk menghormatilam hubungan dan hal-hal yang membawa ke- mereka yang pantas untuk mendapatkan ke-bahagiaan dan damai sejahtera yang berjangka hormatan.
Setiap kita tidak ada yang sempurna. Kita mem- Tuhan nggak meninggalkan kita sendirian da-butuhkan bantuan dari orang lain. Percaya lam dunia ini. Lewat Roh Kudus dan Alkitab,akan firman Tuhan nggak lantas membuat kita Tuhan memperbaharui pikiran kita, sehinggaabai dari orang lain. Kita percaya kalau Tuhan kita bisa bijak sesuai dengan kehendak Bapa.juga memperkatakan kebenaranNya lewat Tentu saja, hal ini membutuhkan sikap yangorang-orang yang dipilih olehNya, misalnya rendah hati dan kemauan untuk diubahkan.guru, dokter, atau atasan kita. Sumber : crosswalk7. Memperhatikan perkataan dan per-buatanKalau kita perhatikan, ada banyak tokoh politik Enam Langkah Mudah untukyang berjanji akan sesuatu, tetapi kenyataannyatidak melakukan hal tersebut. Ada banyak sua- Menginjili dalam Perjalanan Misi An- da Tanpa Menjadi Canggungmi dan istri yang telah berjanji untuk hidup By admin - Posted on 04 July 2018bersama, tetapi memutuskan untuk berpisah di Bayangkan seseorang yang berasal dari negaratahun pertama atau kedua pernikahan mereka. lain bertemu dengan Anda di sekolah atau tem-Hal ini membuat kita tidak tahu siapa orang pat Anda bekerja hari ini. Dia menemukan An-yang bisa kita percayai. da saat istirahat makan siang dan seketika mulaiRasanya ada jarak antara tindakan dan per- berbicara dengan Anda. Bahasa Inggrisnya tid-kataan kita. Kebenarannya, setiap perkataan ak bagus, tapi akhirnya Anda tahu bahwa diakita harusnya mencerminkan perbuatan kita,demikian sebaliknya. Orang bijak bisa memper- mencoba memberi tahu kamu tentang Yesushatikan bedanya antara perkataan dan tindakan dan itu yang Anda butuhkan pengampunanseseorang, dan tidak goyah saat ada orang yang untuk menghapus dosa-dosa Anda .... Semuamencoba mempengaruhinya ke arah yang lebih itu terjadi ketika Anda makan sebuah sandwichnegatif. turkey. Istirahat makan siang yang paling8. Menggunakan sikap bijaknya untuk canggung?membantu orang lain Terkadang inilah yang dirasakan oleh seorang penginjil yang melakukan penginjilan kepadaOrang yang bijak menggunakan wawasan dan penduduk setempat saat kita berada dalam per-hikmat yang mereka miliki untuk melayani jalanan misi kita. Namun, kita tidak harus sepertiorang-orang yang berada di sekitar mereka. ini! Ikuti langkah-langkah berikut ini dan kamuKeberadaannya membuat persatuan dan mem- tidak hanya akan menghindari situasi yangbangun orang-orang yang ada di sekitarnya, canggung, tetapi Anda juga akan cenderungbukan justru meruntuhkan atau menciptakan melihat hasil usaha penginjilan yang terbayar.perpecahan. 1. Pimpin dengan tindakan AndaKadang, sikapnya ini memang disalah artikan Langkah pertama dalam penginjilan yang mu-oleh orang lain. Namun, karena tahu mana dah adalah berfokus pada proyek kerja tim An-yang baik dan yang tidak, mereka akan men- da. Entah itu mengecat sebuah gedunggevaluasi tindakan mereka sendiri. Hal ini sekolah, menggali sebuah sumur, membangunnggak berarti orang yang bijak akan memamer- kembali panti asuhan, atau sesuatu yang lain,kan kebisaannya pada orang lain untuk mem- yang mengarah pada tindakan yang menun-buktikan bahwa dirinya adalah benar. Pada jukan kepada penduduk setempat bahwa Andaakhirnya, mereka mengetahuin kalau sikap bi- peduli.jak yang ada pada mereka mengundang ke- Ada pepatah lama yang benar terutamabaikan bagi orang lain. mengenai penginjilan: \"Orang tidak perduli
seberapa banyak Anda tahu sampai mereka ta- membagikan iman Anda tanpa merasahu seberapa besar Anda peduli.\" Ketika kita canggung atau bersikap konfrontasi.sampai pada perjalanan misi kita, kita perlu Penginjilan yang lebih efektif adalah tentangmemimpin dengan tindakan, bukan mulut kita. hubungan yang terjalin dan bukan berkhotbah.Ini menunjukan kepada penduduk setempat 5. Sering berinteraksi bersamabetapa kita sangat perduli terhadap mereka. Terus meneruslah berinteraksi dengan2. Memulai persahabatan dengan salah satu penduduk setempat yang telah Anda kenalpenduduk setempat, memulai sebuah hub- selama ini. Terus ajukan pertanyaan yangungan sebenarnya, tawarkan untuk berdoa, dan jikaAnda telah bekerja keras membangun kembali dia berkenan, bagikan kesaksian Anda kepadasebuah panti asuhan sepanjang pagi, dan mereka. Semakin banyak Anda bergaul, se-sekarang saatnya untuk beristirahat dan ber- makin besar Anda akan menemukan diri be-gaul dengan penduduk setempat. Akan tetapi, rada dalam situasi yang benar-benar (tidaktunggu! Jangan mulai untuk menginjili. Hanya canggung) untuk berbagi iman.memulai persahabatan. Temukan penduduk 6. Miliki harapan yang pastisetempat (mungkin seseorang yang terlihat Anda mungkin tidak melihat kehidupan spiritu-dekat seumuran denganmu) dan kenali dia. al setempat yang benar-benar berubah selamaIngat, percakapan yang mengubah kehidupan seminggu berada di situ. Mungkinkah orangjarang terjadi secara langsung, \"Hei, siapa setempat menyerahkan sepenuhnya kehidupannamamu?\" Jadi, jangan merasa sedih jika mereka kepada Kristus setelah sekali merekapercakapan itu buruk karena ini baru awal. berbicara denganmu? Benar! Namun, kemung-3. Ajukan pertanyaan yang sebenarnya kinan besar percakapan yang kalian lakukanMungkin Anda sudah beberapa hari untuk adalah \"benih\" yang Tuhan akan tumbuhkanmelakukan perjalanan misi ini dan akan secara perlahan seiring berjalannya waktu.mengenal beberapa penduduk setempat Ini benar-benar pribadidengan cukup baik. Sekarang, saatnya mulai Setiap langkah dalam proses penginjilan inimelakukan semua kerinduan Anda! Hanya ber- benar-benar bersifat pribadi. Hal ini karena ber-canda. Akan tetapi, sekarang saatnya untuk me- bicara tentang iman dan memilih untuk mengi-mahami sedikit lebih dalam. Ajukan pertanyaan kut Kristus adalah hal yang paling pribadi yangseperti, bagaimana kehidupan keluarga mere- akan dilakukan seseorang. Karena hal itu san-ka? Apa tantangan pribadi yang mereka hada- gat pribadi, penginjilan Anda lebih cenderungpi? Apa yang mereka harapkan untuk masa de- memberikan dampak jika kamu berfokus untukpan mereka? Tujuannya adalah agar mereka melakukan percakapan ini hanya dengan be-merasa nyaman saat kita memberikan pertan- berapa orang, bukan 200 orang.yaan \"nyata\" setelah bersama dengan dengan Jika Anda mengikuti enam langkah ini, Andamereka selama beberapa hari ini. sudah memiliki cara berbicara yang efektif4. Tawarkan untuk berdoa (tanpa canggung) tentang Yesus dengan orangSetelah Anda menanyakan pertanyaan yang lain. (t/Dita Kristiana)lebih \"nyata\", langkah selanjutnya adalah mena- Diterjemahkan dari Prepare My Missionwarkan diri untuk berdoa. Mungkin merekamengalami permasalahan keluarga yang sulit.Mungkin mereka mengkhawatirkan tentangkekeringan yang membunuh tanaman mereka.Apapun itu, menawarkan untuk berdoa bagikeadaan mereka adalah cara mudah untuk
DOA BANGSA PARAGUAYOverview : ParaguayNama negara : 6,9 juta jiwaPopulasi : Mayoritas Roma KatolikAgamaPOKOK DOA1. Bangsa Paraguay bukan saja miskin secara phisik teta- pi juga secara rohani. Mari berdoa agar terjadi terobo- san iman dibangsa ini. Setiap iman yang mati dibangkit- kan dan yang suam-suam kuku dinyalakan kembali oleh api Roh Kudus.2. Bersyukur untuk perubahan yang terjadi di pemerintahan bangsa ini dengan upaya pember- antasan korupsi yang mengakar kuat di bangsa ini. Terus berdoa agar para pemimpin negeri ini memiliki hati yang benar dan bijaksana dalam melayani bangsanya.3. Meminta Tuhan mengirimkan para pekerja baik itu missionary untuk pelayanan ke suku-suku asli, penanam Gereja, guru-guru dan juga gembala . Banyak jiwa yang sudah menguning dan siap untuk dituai di Paraguay.4. Berbaliklah hai bangsa Paraguay kepada Tuhan sebab Ia pengasih dan penyayang, panjang sabar dan berlimpah kasih setiaNya.
Budi adalah seorang murid HUMOR MINGGU INISekolah Minggu dari suatu gereja.Walaupun ibunya belum Bu Guru : “Joki tahu kan siapa itu Pangeranmengenal Tuhan Yesus, ia tidak Diponogoro?”pernah melarang Budi untuk pergi Joki : “Joki nggak tahu, Bu.”ke Sekolah Minggu.Pada suatu hari Minggu, Bu Guru : “Kalau Pangeran Patimura?”sesampainya Budi di rumah, ibun- Joki : “Apalagi pangeran apa tadi naman-ya bertanya, ya bu. Joki nggak tahu bu. Bener dah.”\"Pelajaran apa yang kamu dapat- Bu Guru : “Kamu ini gimana sih! Masa kamukan di Sekolah Minggu tadi pagi?\"Budi dengan semangat menjawab, nggak tahu sama sekali!”\"Tadi pagi guru Sekolah Minggu Joki : “Joki nggak bohong. Joki memangsaya,Ibu Meliati bersama dengan nggak tahu siapa kedua orang tadi. Kata mama Jokiasistennya Ibu Hartatik, mengajar- nggak boleh bohong. Sekarang Joki yang tanya ibukan sayauntuk menjadi garam bagi dunia deh.” : “Silahkan.”ini.\" Bu GuruIbunya terkejut dan berkata, Joki : “Ibu tahu Sudiro Kanojo?”\"Weee lhadalah Nak, kamu mau Bu Guru : “Nggak.”jadi garam?Jangan kecewakan Ibu,Nak! Ibu maunya kamu tuh jadi Joki : “Kalau Slamet Raharja?”dokter atau insinyur!\" Bu Guru : “Nggak tahu juga.” Joki : “Tuh kan. Makanya jangan marahinSeorang yang sedang mabuk naik Joki. Tiap orang kan punya kenalan masing-masing,kereta di Limerick bertanya pada Bu.”petugas soal lama perjalanan dariLimerick ke Cork, \"Sekitar dua Bu Guru : “???”jam,\" jawab petugas. \"Kalau be- (Lydia)gitu, berapa lama perjalanan dariCork ke Limerick?\" tanya orangmabuk itu lagi. \"Ya sama; duajam,\" jawabpetugas itu kesal. \"Apa yang mem-buatmu berpikir kalau perjalanandari Limerick ke Cork dan dariCork ke Limerick itu membutuh-kan waktu yangberbeda?\"Orang mabuk itu menatapnya.\"Hanya seminggu dari hari Natalke Tahun Baru, namun dari TahunBaru ke hari Natal itu rasanya san-gat lamasekali ..., ya kan?! Bedakan?!\" (Sumber: Buffaloesjokes)
Daftar Community Of Love (COoL) Daftar Community Of LoVe (COoL) BCM PENGKALAN BCM SILIBINKord A/Shift : Cassie Ratih 2 Kordinator Asmur dan Meru : Esterlina Hutasoit 01161537041. COoL Filadelfia : Vivi L2. COoL Alfa&Omega : Safira Nopika 1. COoL Keluarga 1 ; Ps Kristina3. COoL Gloria : Natalia Sembiring 2. COoL Taman Meru : Dorcas Dewi4. COoL Immanuel ; Joan Butar Butar 3. Taman Meru BB1 : Marni Lumban Gaol5. COoL Sangkakala A : Evelyn 4. Meru AA : Yosi Anna6. COoL Faith : Cassie 5. Meru BB 2 : Laura Elfrida7. COoL Rajawali ; Roulina 6. Asrama Murni AA1 : Marissa Hillary8. COoL Talitakum ; 7. Asrama Murni AA2 : Sari Zega 8. AsmurBB1– Victory : Othniela EviKord B/Shift : Nia Suardina 9. Asmur BB2– Joyfull : Octavia Sagita 10. Asmur BB3- : Ester Nellly1. COoL Agape : Elisabeth Sembiring 11. Asmur BB4—Glory : Sarmiani Damanik2. COoL Sangkakala B : Sartika Napitu 12. Asmur CC1-Grace : Esterlina Hutasoit3. COoL Mawar Sharon ; Nia Suardina 13. Asmur CC2-Alena : Ika Alexandra Saragi4. COoL Bethesda : Betaria Lumban Batu 14. Asmur CC3-Helsa : Rina Tambunan5. COoL Wanita Bijak : Helty Samosir 15. COOl Mapa : Eva Yanti Tindaon6. COOL Ekklesia ; Tabitha Ginting7. COoL Anugerah : Rebecca Situmorang8. COoL Glory ; Annaria SihombingKord C/Shift : Ibu Roma Aritonang Daftar Community Of LoVe (COoL) Sitiawan1. COoL Maranatha :Siska Telambanua2. COoL Elshadai : Esterida Sirait 1. Keluarga Sitiawan ; Ibu Novi Simanjuntak3. COoL Haleluya1: Martha Indri 2. COoL Cengkat jering ;4. COoL Haleluya2: Ibu Roma Aritonang 3. COoL Kampung Baru ;5. COoL Putri Sion : Naomi Triana6. COoL Igrea : Lindy Tetty R No HP Kordinator Lainnya7. COoL Grace : Helmi Sihite8. COoL Yobel : Tabitha Helmi9. COoL Boru Ni Raja: Lilis Siburian10. COoL Sangkakala C : Sisca KristinaKord Panorama dan Pinji : Yenida Sinaga Kordi Ibadah Sitiawan ; Ibu Novi 011317412241. COoL Eirene : Yenida Tamborine : Friska Hasibuan 01754433402. COoL Glory : Yediel Dancer : Joan Romantika 01652743963. COoL Agape : Gloria Tiang Doa : Naomi Triana 01846280274. COoL Hebron : Cherry Sek Minggu Silibin: Dorcas Dewi 011361395905. COoL Batsyeba : Christa6. COoL Faith ; Meiria Purba Unisem A/S ; Cassie Ratih 0111142100607. COoL Agatha : Melidar Simbolon Unisem B/S : Nia Suardina 011378825288. COoL Emmanuel ; Given Unisem C/S : Natalia Rosma 01857212419. COoL Talent : Arlina Panorama & Salutica ; Yenida 0111631369610. COoL Abigael : Hariyati11. COoL Joy : Novita12. COoL Gift : Lela Manik13. COoL Atarah : Risda Manik14. COoL Betsaida 1: Susiwanti15. COoL Betsaida 2: Asri Manurung16. COoL Liora : Juwita17. COoL Grace : Agustina Tinambunan18. COoL Angela ; Ivana19. COoL Alpha : Irawati20.COoL CC2 : Friska Hasibuan1. COoL Ibu Bijak : Shinta Debora©
Daftar Community Of Love (COoL) No HP Kordinator KLEBANG RESTU 1. Finisar Q/S : Mida Sagala 0142381370Kord Finisar S/Shift : Lena Veronica1. Wing Onn S ; Bertha 2. Finisar R/ S : Adriel S 01037443912. Putri Sion 1 : Elisabateh3. Putri Sion 2 ; Tirza Manalu 2 3. Finisar S/S : Veronica Lena 011361388644. Putri Sion 3 ; Cloe5. Putri Sion 4 ; Veronica Situmorang 4. Yamaha ; Irma Hariyati —01234395366. Putri Sion 5 : Hanna Sirait 5. Kamaya : Angel Marbun —0102852248Kord Kamaya : Angel Marbun 6. MMC ; Saurma Sinaga—011395204361. Cool Shelomitha : Ester Maniar S2. Kamaya X Kemenangan: Maria S (©) Kord Yamaha ; Irma Hariyati Napitupulu3. Kamaya X Kasih : Angel Marbun 1. COoL Wanita Bijaksana : Irma Hariyati4. Kamaya X Thehinah ; Chintia 2. COoL Putri Sion ; Siska Maria5. Kamaya X Yehovah Roi: Trisna Sheba 3. COoL Damai ; Ruttiana6. Kamaya X Selomitha ; Eter Maniar7. Kamaya X Yehovah Shalom: Lamria N Kord Finisar R/Shift: Adriel8. Kamaya X Klebang Perdana: Desi D 1. Cool Wing Onn : Adriel9. Klebang Ria ; Felicia Winda Silitonga 2. COoL Anugrah 1 : Rokaya Simanjuntak10. Purti Sion : Dumaringgas 3. COoL Anugrah 2: Lois Nofela11. Immanuel : Widya Sinulingga (©) 4. COoL Anugrah 3: Hilda Neni Saragih12. Okuli : Eva Situmorang 5. COoL Anugrah 4: Satriani Simbolon13. YES: Merry Sidabutar 6. COoL Anugrah 5; Roindah TambaKord Finisar Q /Shift : Helmida Sagala1. Wing Onn 1 : Zelda2. Wing Onn 2 : Eti Rachel3. Wing Onn 3 : Bintang Siburian4. Khantan Immanuel 1 : Rosdella5. Khantan Immanuel 2 : Ella Sinaga6. Khantan Immanuel 3 : Martha S7. Khantan Immanuel 4 : Rini Sinaga8. Khantan Immanuel 5 : Winda NKord MMC; Saurma Sinaga1. COoL Eklesia A: Roma Ito Nainggolan2. COoL Eklesia B; Kristin Situmorang3. COoL Eliezer : Debora Purba4. COoL Putri Sion : Yemima Bakara5. MMC Gefira (Klebang Restu 1); Evelyn6. MMC Talitakum (Klebang 2) : Salsa7. MMC Gloria (Klebang Ria) : Selfrida Imperial Tambun & KlebangKord : Tamara Esti1. Blok Unshakeable Woman ; Emelia Sinaga2. Blok A Tambun : Evi Sialagan3. Blok F Tambun : Mai Santa Clara4. Imperial Kasih : Tamara5. Imperial Hosana : Linda Lase6. Imperial YES ; Intan Hutahaean7. Ibu Ibu Bijaksana ; Ibu Dewi S
TEMA LOKAL November 2018 : “HIDUP YANG BERBEDA”1. Lanjutan Perkuliahan untuk BCM Pengkalan Senin– Jumat 26—30 November, angkatanVA dengan MK Kepemimpinan Kristen, Angkatan VIIB MK Tafsir PL 1. Angkatan VIII A MKBahasa Indonesia . Untuk VIIIB Pengkalan MK Bahasa Indonesia di BCM Pengkalan. Se-dangkan Ang VIB kuliah di undur ke 3-7 Desember. Para Mahasiswa memperhatikan.2. Kelas KOM 100 lanjutan angkatan XIII Pengkalan pada hari Rabu, 28 November 2018pukul 7.30 pm-selesai di BCM Pengkalan . Harap para Siswa KOM 100 memperhatikan.3. Natal bersama Bethany Church Ipoh Perak akan dilaksanakan pada hari Selasa, 25 Desem-ber 2018 dengan tempat St John Hall, Depan Taman DR Ipoh, pada pukul 5.30 pm—selesai. Mari dukung dan doakan acara natal bersama ini untuk kemuliaan Tuhan. Mingguini kita menabur benih khusus untuk Natal Gereja Tuhan , masukkan dalam amplop dantuliskan Benih Iman Natal 2018. Tuhan memberkati.4. Bagi yang rindu untuk di baptis, daftarkan diri kepada Ps Kristiana. Baptisan Air diadakanselepas pengarahan terlebih dahulu. Kumpulkan foto terbaru berwarna 3X4 sebanyak 2lembar secepatnya. : Ps Joni Gultom : 0165120731 / +62895603721262Pelayanan Umum / STT Real IpohPelayanan Baptisan : Ps Kristiana - 016-5635082Kordinator Sitiawan dan Pos PI : Ps Sarce - 019-5698350Pelayanan Ipoh dan sekitarnya ; Ps Kristiana - 016-5635082Pelayanan Praise And Worship : Doni (0165959012) dan Mida Sagala (0142381370)No Jadwal Ibadah Hari Jam Tempat Ahad/ Pengkalan 1 Ibadah Raya Pengkalan 1 Minggu 08.30-10.20am Ibadah Raya Pengkalan 2 10.30—12.20 pm Silibin Ibadah Raya Pengkalan 3 Sabtu 08.30—10.30 pm Klebang Restu Ibadah Raya Silibin 1 02.30- 04.30pm Ibadah Raya Silibin 2 08.15-10.15pm Tambun Ibadah Raya Klebang 1 08.45-10.45 am Sitiawan Ibadah Raya Klebang 2 11.00– 12.45 pm Ibadah Raya Klebang 3 08.45-10.45 pm Ibadah Raya Tambun 03.00-05.00 pm Ibadah Raya Sitiawan 09.00-11.00 am POS PI Cengkat Jering 07.00-08.30pm POS PI Kampung Baru 07.00-08.30 pm2 Ibadah Community Of Senin– Pagi dan malam Hostel, rumah Love Jumat doa, gereja 08.30-10.00am3 Doa Puasa Sabtu 08.00-09.00pm Semua Cabang4 Doa Persiapan Pengkalan, Sabtu Gereja dan ru- S P, Silibin, Sitiawan dan mah doa Klebang Restu
MO T I V A S I & ART I KE LNILAI NILAI DALAM PELAYANAN Dasar Pelayanan bukan Kemampuan tetapi Karakter Karakter adalah Dasar kompetensi dari bangunan rohani kita. Sifat Pelayanan bukan dilYayani, tetapi Melayani. Melayani tanpa mengharapkan pengembalian atau balas jasa dari aktif itas yang kita laksanakan Motivasi pelayanan bukan Kekuasaan, tetapi Kasih. Tujuan kita Melayani bukan agar berkuasa atas mereka, tetapi karean dorongan kasih. Ukuran Pelayanan bukan Kesuksesan, tetapi Pengorbanan. Sukses yang sejati ialaha membawa jiwa jiwa semakin serupa dengan Kristus dan memuliakan Nama Yesus di dalam kehidupan kita. Otoritas pelayanan bukan dengan memilih Jabatan, tetapi Ketaatan. Cari fungsi masing masing, bukan posisi! Tujuan Pelayanan bukan Popularitas, tetapi Kemuliaan Tu- han Motivasi yang tidak murni, adalah sebuah kejahatan rohani. Alat Pelayanan bukan Fasilitas, tetapi Firman allah dan Doa. Firman Allah dan Doa, menarik urapan Allah turun atas pelayanan kita. Dampak pengurapan adalah keberhasilan pelayanan. Bukan fasilitas yang mendatangkan urapan, tetapi urapanlah yang men datangkan fasilitas. Hasil pelayanan bukan Kuantitas , tetapi Kualitas (Mutu). Kuantitas belum tentu akan diikuti dengan kualitas, tetapi kualitas sudah pasti akan diikuti dengan kuantitas. Kuasa Pelayanan bukan Hikmat Dunia atau Manusia, teta- pi Roh Kudus. Belajarlah, dan persiapkanlah diri dengan sebaik baiknya, tetapi andal kan Roh Kudus agar kedua hal itu disertai dengan Kuasa allah Modal utama dalam Pelayanan bukan Tokoh Utama, Pem- bicara Terkenal, Para Pemimpin, tetapi Tuhan Yesus Kristus. Keberhasilan menjadikan Kristus sebagai teladan, akan membuat mereka berhasil dalam pelayanan.
Search
Read the Text Version
- 1 - 13
Pages: