Important Announcement
PubHTML5 Scheduled Server Maintenance on (GMT) Sunday, June 26th, 2:00 am - 8:00 am.
PubHTML5 site will be inoperative during the times indicated!

Home Explore KUMPULAN LOMBA PEMBUATAN NASKAH INSTALASI,UNIT PENANGANAN PANDEMI COVID-19 RST TK.III 04.06.02 BHAKTI WIRA TAMTAMA

KUMPULAN LOMBA PEMBUATAN NASKAH INSTALASI,UNIT PENANGANAN PANDEMI COVID-19 RST TK.III 04.06.02 BHAKTI WIRA TAMTAMA

Published by agus sutino, 2022-10-24 00:27:24

Description: KUMPULAN LOMBA PEMBUATAN NASKAH INSTALASI,UNIT PENANGANAN PANDEMI COVID-19 RST TK.III 04.06.02 BHAKTI WIRA TAMTAMA

Search

Read the Text Version

i

KARTIKA EKA PAKSI KARTIKA EKA PAKSI Burung gagah perkasa tanpa tanding menjunjung cita-cita tinggi. TNI Angkatan Darat yang Kuat senantiasa menjunjung Cita-cita yang tinggi yaitu Keluhuran nusa dan bangsa serta keprajuritan sejati. ARTI DAN MAKNA : GARUDA Kekuatan dan Kesanggupan mencapai cita-cita sebagai prajurit 10 HELAI BULU SAYAP Bulan Oktober sebagai bersejarah bagi keberadaan TNI Angkatan Darat. 7 BULU PADA EKOR Sapta Marga BINTANG SUDUT LIMA Kesejatian dan tujuan tertinggi yaitu Keprajuritan sejati yang dijiwai oleh Pancasila sebagai dasar Negara Serta Falsafah hidup bangsa. KOMBINASI GAMBAR BINTANG SUDUT LIMA DAN GARUDA Kesanggupan, Kerelaan, dan Ketetapan hati setiap prajurit Indonesia untuk Mempertahankan tanah air sampai titik darah penghabisan.

1. Baret Hijau dengan tanda palang merah dalam lingkaran putih merupakan lambang Korps Kesehatan Militer kebanggaan TNI AD dengan didasari kesucian dan kejujuran dalam pengabdian pelayanan Kesehatan. 2. Tiga Daun Sambiloto 1) Warna hijau : Tanaman yang memiliki zat anti bakteri, anti oksidan, anti radang, anti kanker dengan sifat merangsang kekebalan tubuh (imunitas). Logo daun sambiloto melambangkan kearifan ilmu pengetahuan yang digunakan dalam pengobatan. 2) Warna kuning : Melambangkan kebahagiaan. Diharapkan pelayanan kesehatan yang diberikan mampu memberikan kebahagiaan. 3) Siluet daun sambiloto warna putih : Niat hati yang bersih dalam memberikan pelayanan Kesehatan. 3. Tanda Palang merupakan lambang Rumah Sakit; warna hijau memberikan makna keteduhan, kenyamanan dan kemakmuran.

VISI Menjadi Pilihan Pelayanan Utama Dan Kebanggan Prajurit, PNS TNI beserta keluarganya di Wilayah Kodam IV/Diponegoro Serta Masyarakat Sekitar Secara Paripurna. MISI 1 Memberikan Pelayanan Kesehatan Preventif,Kuratif dan Rehabilitatif profesional. 2 Menerima Pelayanan rujukkan Prima yang terjangkau semua lapisan masyarakat. 3 Mengembangkan kemampuan Sumber Daya Manusia melalui Pendidikan dan Pelatihan. 4 Melaksanakan Tata Kelola Organisasi Terintegrasi, Efektif, Efisien dan Akuntable agar tercipta pertumbuhan Finansial dan Sytem Management yang profesional. 5 Melaksanakan Fungsi Pendidikan, Penelitian dan Pengembangan Ilmu Kesehatan melalui Kerjasama Pusat Pendidikan. 6 Menjadikan Rumkit Tk.III Bhakti Wira Tamtama Terakreditasi Paripurna. MOTTO Profesional, Bermoral, Ramah, Nyaman

Sejarah Perkembangan rumah sakit pada tanggal 8 Desember 1949 telah tersusun Organisasi Devisi III / Gubernur III dengan Panglima Divisi dijabat Oleh Kolonel Gatot Subroto, Kepala Kesehatan DKT Divisi di jabat oleh Letkol Dr. Suhardi di bantu Staf administrasi Lettu Adam Saleh, sedangkan Lokasi kantor berada di Hotel Dibya Puri Semarang. Mereka bertugas langsung sebagai anggota LJC (Local Joint Committee) yang akan menerima penyerahan kekuasaan dari Militer Belanda yaitu KOMANDO DIVISI 20 DESEMBER KONNKLIJKE LEGER (Komando Divisi 20 des .K.L.). Mayor Dr.Sumartono diperintahkan oleh Kepala DKT III untuk menerima penyerahan Militer Hospital yang berkedudukan di jalan Bojong 150 Semarang dari Komando Divisi 20 Des.K.L. Serah terima dilaksanakan pada tanggal 14 Desember 1949 dimana Mayor Dr. Sumartono didampingi Lettu Adam Saleh dan Lettu Ismaun. Penyerahan dilaksanakan secara bertahap dimana tahap pertama baru diserahkan TMGD (Territorial Militair Gezondheids Dienst). Rumah Sakit berlokasi di jalan Bojong 150, sedangkan yang di jalan HOS Cokroaminoto 10 masih dipergunakan untuk merawat tentara Belanda yang luka-luka akibat pertempuran. Sebagai penanggung Rumah sakit Jalan Bojong 150 ditunjuk Lettu Ismaun dibantu Dr. Sumartono serta beberapa orang tenaga tambahan dari DKT Solo. DKT Divisi III yang semula berkedudukan di Hotel Dibya Puri kemudian bergabung dengan Rumah Sakit Jalan Bojong 150. Bulan Juni 1950 Mayor Dr. Sumartono ditarik ke Jakarta dan sebagai Penggantinya ditunjuk Letkol Dr. Suwondo. Pada bulan Agustus 1950 Militer Hospital Yuliana Jalan HOS Cokroaminoto 10 di serah terimakan Kepada RI dan diberi Nama RUMAH SAKIT DIVISI III / TENTARA & TERITORIUM JAWA TENGAH. Setelah serah terima di lanjutkan pemisahan personil antara yang bergabung APRIS dengan yang tetap bernaung di bawah KNIL / KL.

Bulan Desember 1949 Nama Rumah Sakit dalah Militer Hospital Yuliana di bawah Territorial Militair Gezondheid Dienst ( TMGD) dan di Jabat Oleh Mayor Dr. Sumartono dengan masa Jabatan sejak bulan Desember 1949 s/d bulan Juni 1950 sewaktu itu Rumah Sakit berada di Jalan Bojong. Bulan Juni 1950 Mayor Dr. Sumartono ditarik ke Jakarta dan sebagai Penggantinya ditunjuk Letkol Dr. Suwondo. Pada bulan Agustus 1950 Militer Hospital Yuliana Jalan HOS Cokroaminoto 10 di serah terimakan Kepada RI dan diberi Nama RUMAH SAKIT DIVISI III / TENTARA & TERITORIUM JAWA TENGAH. Setelah serah terima di lanjutkan pemisahan personil antara yang bergabung APRIS dengan yang tetap bernaung di bawah KNIL / KL. Bulan Desember 1949 Nama Rumah Sakit dalah Militer Hospital Yuliana di bawah Territorial Militair Gezondheid Dienst ( TMGD) dan di Jabat Oleh Mayor Dr. Sumartono dengan masa Jabatan sejak bulan Desember 1949 s/d bulan Juni 1950 sewaktu itu Rumah Sakit berada di Jalan Bojong. Dan sampai sekarang Rumah Sakit Tk.III 04.06.02 Bhakti Wira Tamtama beralamat di Jalan Dr.Sutomo No.17 Semarang.

NAMA : RUMAH SAKIT TENTARA BHAKTI WIRA TAMTAMA PEMILIK : KESEHATAN KODAM IV/DIPONEGORO ALAMAT : JL.DR. SUTOMO NO.17.BARUSARI.SEMARANG SELATAN,JAWA TENGAH KODE POS : 50245 TELP/FAX : 024-3555944 DAN 3567717 TIPE RS : RUMAH SAKIT UMUM TIPE KELAS : KELAS C KAPASITAS : 151 TEMPAT TIDUR IJIN : SURAT IJIN OPERASIONAL DARI DINAS KESEHATAN KOTA SEMARANG NO.19925/447/IX/2021 LUAS TANAH : 29.964 M² LUAS BANGUNAN : 14.964 M² STATUS LAHAN : MILIK TNI AD



KAMI ANGGOTA RUMAH SAKIT BHAKTI WIRA TAMTAMA BERJANJI : 1. KAMI AKAN MENGHARGAI NYAWA MANUSIA SEJAK DARI DI DALAM KANDUNGAN SAMPAI USIA DEWASA. 2. KAMI AKAN MENOLONG PASIEN TERUTAMA YANG MENGANCAM JIWA DIDASARI RASA KEMANUSIAN DENGAN SEPENUH HATI DAN RASA TANGGUNG JAWAB. 3. KAMI AKAN MENANGANI PASIEN TERUTAMA YANG MENGANCAM JIWA SEPERTI MENANGANI ORANG TUA, SAUDARA ATAU KELUARGA SENDIRI. 4. KAMI AKAN MENANGANI PASIEN TERUTAMA YANG MENGANCAM JIWA TIDAK MEMANDANG LATAR BELAKANG PASIEN, MATERI, PANGKAT DAN JABATAN. 5. KAMI AKAN MENINGGALKAN SEMUA BENTUK PEKERJAAN APAPUN APABILA MELIHAT PASIEN TERANCAM JIWA YANG MEMBUTUHKAN PENANGANAN KEGAWATDARURATAN.

KA RUMKIT TK.III BWT Letkol Ckm dr. Moh. Andi Fatkhurokhman, Sp.THT-KL,MARS PGS. WAKARUMKIT Drg. Agus Widodo, Sp.BMM SMF DOKTER SPES. KAINSTAL FARMASI PGS.SMF PERAWAT MAHIR PGS.KEKOMDIK KAURTUUD BEDAH GOL.V/ LETKOL GOL. VI / MAYOR dr. Ridwan Mataram, Mayor Ckm (K) Sri Nur Mayor Ckm PNS Dr. Sugeng Kapten Ckm Kiswanto Suwoto Sp.OG KAURREN Sp.B M Jarwa,SKM.,M.H.,C.M.C KASUB KA SPI KAURWASUM DAN KAINSTAL JANGWAT INSTALWATLAN A BEN SPI Kapten Ckm Juwandi Kapten Ckm (K) Tuti Kapten Ckm Sugeng Kapten Ckm Adang Kapten Ckm Agus Darminto, S.Psi Dwi Susanto, S.Kep Siswanto KAINSTALDIK PAUR RADIOLOGI PAURPERS PAURADA PAURANEV DAN DALPROG URREN Kapten Ckm (K) Dian Lettu Ckm (K) Mega Lettu Ckm Sudarto Letda Ckm Tugiyo Letda Ckm Ali Widya C. J ,S.Kep Yuliana Sakroni, A.Md.Kep

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh. Puji dan Syukur kita panjatkan kepada Allah SWT berkat rahmat dan hidayah-Nya, sehingga Buku Kumpulan Lomba Pembuatan Naskah masing-masing Instalasi/Unit dalam Penanganan Covid-19 di Rumah Sakit Pada Masa Pandemi COVID-19 telah selesai disusun. Buku Kumpulan Lomba Pembuatan Naskah masing-masing Instalasi / Unit dalam Penanganan Covid-19 ini berisi tentang petunjuk teknis dalam mengimplementasikan pelayanan Rumah Sakit pada masa pandemi COVID-19. Letkol CKM dr. Moh Andi Fatkhurokhman, Sp. THT-KL,MARS Sejak pandemi COVID-19 melanda seluruh dunia termasuk Indonesia, telah terjadi perubahan kebiasaan dalam menjalani kehidupan bagi semua pihak termasuk pemberi pelayanan kesehatan khususnya Rumah Sakit yang menjadi benteng terakhir dalam perlawanan terhadap pandemi COVID-19. Bagi pasien COVID-19 kasus sedang dan berat yang memerlukan layanan rumah sakit, di harapkan Rumah Sakit mampu mengoptimalkan seluruh sumber daya yang dimiliki dalam menghadapi pandemi COVID- 19 ini. Pada awal Pandemi COVID-19 terjadi tingginya angka petugas Rumah Sakit yang terpapar dan pasien serta keluarga pasien termasuk pengunjung Rumah Sakit yang belum memahami ketentuan serta perubahan pelayanan selama masa pandemi COVID- 19,Buku Kumpulan Naskah masing-masing Instalasi/Unit dalam Penanganan Covid-19 adalah gambaran pengelolaan Covid-19 di Rumah Sakit Bhakti Wira Tamtama Semarang. Kami mengucapkan terima kasih dan penghargaan yang setingggi-tingginya kepada semua pihak Instalasi/Unit di Rumah Sakit yang telah membantu penyusunan Buku Kumpulan Naskah masing-masing Instalasi/Unit dalam Penanganan Covid-19 di Rumah Sakit ini. Diharapkan Buku Kumpulan Naskah masing-masing Instalasi/Unit dalam Penanganan Covid-19 di Rumah Sakit ini dapat menjadi acuan dan evaluasi bagi Rumah Sakit agar lebih siap dan optimal bisa menghadapi bencana pandemi lanjutan.

Demikan yang dapat kami sampaikan, semoga Buku Kumpulan Naskah masing- masing Instalasi/Unit dalam Penanganan Covid-19 di Rumah Sakit ini bisa sebagai Pedoman dan dapat memberikan manfaat dan meningkatkan mutu pelayanan Rumah Sakit pada masa Pandemi COVID-19. Wassalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh. Semarang, Maret 2022 Kepala Rumah Sakit, dr. Moh Andi Fatkhurokhman, Sp. THT-KL,MARS Letnan Kolonel Ckm NRP. 11000007751072

DAFTAR ISI DAFTAR ISI ..................................................................................................................... i BAB 1. PENDAHULUAN ..................................................................................................1 LATAR BELAKANG ....................................................................................................2 DASAR .......................................................................................................................3 BAB 2. PERANAN UNIT ADMINISTRASI DI RUMAH SAKIT DALAM PENANGANAN COVID-19 ...................................................................................................................4 PERANAN UNIT STAF URTUUD DI RUMAH SAKIT ..............................................5 PERANAN INSTALASI PENDIDIKAN …………………………………………………………………27 PERANAN UNIT URDAL DI RUMAH SAKIT ............................................................38 PERANAN UNIT JANGUM DI RUMAH SAKIT .........................................................62 PERANAN UNIT GUDANG DI RUMAH SAKIT ........................................................71 PERAN UNIT PENUNJANG MEDIS DI RUMAH SAKIT...........................................84 PERANAN UNIT KERJA PENGADAAN BARANG/JASA DI RUMAH SAKIT .........122 PERANAN UNIT YANMED DI RUMAH SAKIT.......................................................149 PERAN MCU / PPBP-AD DI RUMAH SAKIT..........................................................153 PERANAN UNIT INFOKES DI RUMAH SAKIT .....................................................168 PERAN UNIT HUBUNGAN MASYARAKAT DI RUMAH SAKIT .............................187 BAB 3. PERANAN INTALASI / UNIT PELAYANAN MEDIS DI RUMAH SAKIT DALAM PENANGANAN COVID-19 .....................................................................................195 PERANAN UNIT LABORATORIUM DI RUMAH SAKIT........................................196 PERANAN UNIT FARMASI DI RUMAH SAKIT ....................................................211 PERANAN UNIT RADIOLOGI DI RUMAH SAKIT .................................................231 PERANAN UNIT CSSD DI RUMAH SAKIT ............................................................249 PERANAN UNIT REKAM MEDIS DI RUMAH SAKIT BAKTI WIRA TAMTAMA .....282 PERANAN INSTALASI GAWAT DARURAT DIRUMAH SAKIT.............................292 PERANAN UNIT RAWAT JALAN DI RUMAH SAKIT BHAKTI WIRA TAMTAMA ..299 PERANAN UNIT RAWAT INAP DALAM PENANGANAN PANDEMI COVID-19 DI RUMAH SAKIT .......................................................................................................321 PERANAN UNIT BEDAH SENTRAL DI RUMAH SAKIT ........................................333 PERANAN UNIT GIZI DI RUMAH SAKIT ...............................................................344 PERANAN UNIT LAUNDRY DI RUMAH SAKIT .....................................................369 PERANAN UNIT PEMULASARAAN JENAZAH DI RUMAH SAKIT ......................395 i

BAB 4. PERANAN KOMITE DI RUMAH SAKIT DALAM PENANGAN PANDEMI COVID- 19 416 PERANAN KOMITE PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN INFEKSI DI RUMAH SAKIT .....................................................................................................................417 PERANAN KOMITE MUTU DALAM PENANGANAN BENCANA PANDEMI COVID- 19 DI RUMAH SAKIT BHAKTI WIRA TAMTAMA ...................................................454 PERANAN KOMITE KETEKNISIAN MEDIS DI RUMAH SAKIT.............................507 PERANAN KOMITE KEPERAWATAN DI RUMAH SAKIT .....................................529 PERANAN KOMITE MEDIK DI RUMAH SAKIT .....................................................545 PENUTUP .....................................................................................................................564 ii

BAB 1. PENDAHULUAN 1

LATAR BELAKANG COVID-19 adalah penyakit yang disebabkan oleh virus severe acute respiratory syndrome coronavirus 2 (SARS-CoV-2) yang dapat menular dari manusia ke manusia. COVID-19 menyebabkan gangguan sistem pernapasan, mulai dari gejala flu, sesak, batuk, demam, infeksi paru-paru, atau terjadi bronko phnemonia. COVID-19 dapat menginfeksi siapapun dapat menyebabkan kematian pada gejala berat terutama pada penderita yang memiliki penyakit komorbit ( diabetes militus, autoimun, kanker, dan penderita penyakit kronis tertentu). Penyakit ini sudah menyebar ke seluruh dunia dan telah dinyatakan sebagai bencana pandemi infeksi Covid-19 termasuk di Indonesia. Berdasarkan hal tersebut, maka Panglima TNI memberikan perintah kepada seluruh rumah sakit jajaran TNI AD untuk melakukan upaya pencegahan penyebaran Virus Covid- 19 terhadap Prajurit, PNS Kemhan dan Keluarga TNI AD serta mengsiap siagakan tenaga kesehatan dan fasilitas pelayanan kesehatan untuk pasien yang terindikasi Covid-19. Sebagai upaya pengendalian terhadap penyebaran SARS-COV-2 Rumah Sakit Tk. III 04.06.02 Bhakti Wira Tamtama yang beralamat di Jalan Dr. Soetomo No.17, Barusari, Semarang Selatan menjadi salah satu rumah sakit rujukan penanggulangan penyakit infeksi emerging Covid-19 Lini Kedua di Jawa Tengah. Upaya penyembuhan pasien terkonfirmasi COVID-19 adalah melalui pengobatan, perawatan yang optimal dan penyediaan fasilitas sarana prasarana yang memadai sesuai kebutuhan pasien. Pelayanan fasilitas kesehatan untuk penegakan diagnosa Covid-19, Rawat inap, Rawat Jalan, Pamulasaran Jenasah. Pelayanan harus aman dan nyaman merupakan faktor penting yang dapat mempengaruhi proses penyembuhan pasien secara optimal. Perlu kerjasama seluruh komponen di Rumah Sakit Bhakti Wira Tamtama Semarang dalam menghadapi Pandemi Covid-19 yang dilakukan oleh Instalasi/Unit di Rumah Sakit. Sehubungan dengan Rumah Sakit Bhakti Wira Tamtama Semarang menyelenggarakan penanganan kasus Pandemi COVID-19, maka perlu dibuat Buku Kumpulan Peranan Instalasi/Unit di Rumah Sakit Bhakti Wira Tamtama Semarang dalam Penanganan Kasus Pandemi COVID-19 di Rumah Sakit Bhakti Wira Tamtama Semarang sebagai bahan kajian dan evaluasi dalam Penanganan COVID-19. 2

DASAR a. ST Kasad Nomor : ST/878/2020 Tanggal 13 Maret 2020 Tentang Upaya Pencegahan Penyebaran Virus Covid-19 Terhadap Prajurit, PNS dan Keluarga TNI AD; b. ST Kapuskesad Nomor : ST/214/2020 Tentang Kesiapsiagaan Tenaga Kesehatan dan Fasilitas Pelayanan Kesehatan Pasien COVID-19; c. ST Kakesdam IV/DIponegoro Nomor : ST/254/2020 Tanggal 13 Oktober 2020 Tentang Agar Karumkit Tk. III BWT Mengirimkan Laporan Penanganan Kasus Covid-19; d. Surat Keputusan Gubernur Jawa Tengah Nomor 445/46 Th. 2020 Tentang Rumah Sakit Rujukan Penanggulangan Penyakit Infeksi Emerging Tertentu Lini Kedua di Jawa Tengah. MAKSUD DAN TUJUAN Maksud Memberi gambaran kepada komando atas atau pimpinan tentang penanganan Covid-19 di Rumah Sakit Tk. III 04.06.02 Bhakti Wira Tamtama. Tujuan : 1. Sebagai bahan laporan kepada komando atas tentang penanganan Covid- 19 di Rumah Sakit Tk. III 04.06.02 Bhakti Wira Tamtama; 2. Sebagai bahan evaluasi kepada Komando atas tentang Penanganan Covid- 19 di Rumah Sakit Tk. III 04.06.02 Bhakti Wira Tamtama. 3. Sebagai bahan pertimbangan pimpinan dalam mengambil keputusan dalam penanganan Covid-19 di Rumah Sakit Tk. III 04.06.02 Bhakti Wira Tamtama. RUANG LINGKUP Ruang lingkup Peranan Rumah Sakit Tentara TK.III. 04.06.02 Bhakti Wira Tamtama Meliputi sebagai berikut : 1. Peranan Unit Administrasi Di Rumah Sakit dalam Penanganan Covid-19. 2. Peranan Unit Instalasi Pelayanan Medis di Rumah Sakit dalam Penanganan Covid-19. 3. Peranan Unit Komite di Rumah Sakit dalam Penanganan Covid-19. 3

BAB 2. PERANAN UNIT ADMINISTRASI DI RUMAH SAKIT DALAM PENANGANAN COVID-19 4

RUMKIT TK.III 04.06.02 BHAKTI WIRA TAMTAMA URUSAN TATA USAHA DAN URUSAN DALAM PERANAN UNIT STAF URTUUD DI RUMAH SAKIT Semarang, Maret 2022 5

PERANAN UNIT URTUUD DI RUMAH SAKIT DALAM PENANGANAN COVID-19 A. PENDAHULUAN 1. Peraturan Kepala Staf TNI Angkatan Darat Nomor 28 Tahun 2018 tanggal 16 Agustus 2018 tentang Organisasi dan Tugas Detasemen Kesehatan Wilayah (Orgas Denkesyah) termasuk di dalam Organisasi Rumah Sakit 2. Surat Telegram Kepala Staf TNI Angkatan DaratNomor: ST/408/2021, Tanggal 24 Agustus 2021 tentang Pelayanan terhadap Prajurit, PNS, dan keluarganya sebagai skala prioritas dalam memperoleh pelayanan. 3. Urtuud merupakan salah satu Unit yang memberikan pelayanan adiministrasi bagi Personel Rumkit Bhakti WiraTamtama yang meliputi: a) Usul Kenaikan Pangkat Militer dan PNS b) Kenaikan Gaji Berkala Militer dan PNS c) Pengusulan Tanda Kehormatan Militer dan PNS d) Ijinmengikuti / melanjutkan Pendidikan Militer dan PNS e) Mengajukan usul tambah gelar Kesarjaan Militer dan PNS f) Merencanakan dan meaksanakan perekrutan / Seleksi Karyawan / TKS g) Dan administrasi lainnya yang berhubungan dengan kesejahteraan Personel Rumkit. 6

B. Struktur Organisasi dan Tugas Pokok Urtuud 1. Struktur organisasi a) Struktur Organisasi Rumah Sakit b) Struktur Organisasi Urtuud Rumah Sakit KAUR TUUD BATI PAM PAURPERS PAURDAL PAURADA TURPERS BAMIN BAHARWAT BAURDAL BAMIN TURMIN ANG JUYAR BEKUM TA MUDI TURMIN TA PROVOST TURMIN 1-2 BMN 1 -2 URYAR TURHARBANG LISTRIK & AIR 1 -2 TURBERSIH / TAMAN 7

2. TugasPokok a) Merencanakan dan mengatur Pelaksanaan Tata Usaha Urusan Dalam; b) Merencanakan dan mengatur kegiatan pengamanan Satuan dan Personel (Paurpam); c) Merencanakan dan melaksanakan pembinaan Personel Rumkit (Paurpers); d) Merencanakan dan melaksanakan kegiatan pemeliharaan dan perawatan Materiil Rumkit (Paurdal); e) Merencanakan dan melaksanakan kegiatan angkutan (Paurdal/Baang); f) Merencanakan dan melaksanakan rekrutmen Karyawan (Paurada); g) Merencanakan dan Melaksanakan kegiatan pembayaran gaji Personel (Militer/PNS) h) Menyampaikan pertimbangan dan saran kepada Karumkit sesuai bidangnya. C. Peran Urtuud Peran Kaur Tuud sebagai Pelaksana Karumkit di bidang pelayanan kesehatan, Admistrasi dan pembinaan personel secara keseluruhan, dalam pelaksanaan tugas sehari-hari dibantu oleh : 1. Batipam; 2. Paurpers; 3. Paurdal; dan 4. Paurada. D. Peran Urtuud pada penaganan Covid-19 (disertai foto, gambar, data dll) 1. Merencanakan dan melaksanakan penjadwalan Personel (Piket TBO, Posko Covid dan Angkutan/Ambulance). 2. Merencanakan dan melaksanakan kegiatan Vaksin (Koordinasi dengan Uryanmed) . 3. Merencanakan dan melaksanakan kegiatan administrasi dengan Instansi Kesehatan ( Pemprov/Pemkot/Pemkab ) dengan koordinasi Unit-unit terkait. 8

SERTIFIKAT PARIPURNA RUMAH SAKIT TK.III 04.06.02 BHAKTI WIRA TAMTAMA 9

Kujungan Bapak KASAD Memotivasi NAKES dan Melihat Percepatan Vaksin di Rumkit TK.III 04.06.02 Bhakti Wira Tamtama di Semarang 10

MOTIVATOR NASIONAL DR AQUA DWIPAYANA PADA SHARING KOMUNIKASI DAN MOTIVASI SEBANYAK SEPULUH SESI KEPADA 400 ORANG LEBIH KARYAWAN RUMAH SAKIT TINGKAT III 04.06.02 BHAKTI WIRA TAMTAMA 11

KUNJUNGAN KOMISI I DPR RI KE RUMAH SAKIT TK.III 04.06.02 BHAKTI WIRA TAMTAMA 12

GUBERNUR JATENG MENINJAU PROGRAM PERCEPATAN VAKSIN DI RST BWT KUNJUNGAN KERJA DARI BKKBN RI 13

14

KEGIATAN KARUMKIT DALAM RANGKA RAPAT KOORDINASI DENGAN INSTANSI KESEHATAN TERKAIT 15

Kesejahteraan Bagi Anggota Yang Berprestasi 16

Kegiatan Pengawasan Dan Pemeriksaan Dari ITDAM IV/Diponegoro PEMERIKSAAN GAKTIB DARI DENPOM IV/5 SEMARANG 17

OLAH RAGA BERSAMA PEMBAGIAN JUARA LOMBA DESAIN LOGO RSBWT 18

PEMBERIAN PIAGAM PENGHARGAAN TENAGA KESEHATAN DARI KAPOLDA JATENG KEPADA KAPTEN CKM KISWANTO 19

PERESMIAN DAN PELETAKAN BATU PERTAMA PEMBANGUNAN PAVILIUN PRAJURIT OLEH PANGDAM IV/DIPONEGORO MAYJEN TNI RUDIANTO 20

21

KEGIATAN BAKSOS DI LAPAS WANITA KELAS IIA SEMARANG NAKES RSBWT & PENANGANAN PASIEN COVID-19 KE RUANG ISOLASI 22

PENANDATANGANAN MOU MOW DENGAN INSTANSI KESEHATAN TERKAIT 23

KEGIATAN UPACARA HARI BESAR DIPIMPIN LANGSUNG OLEH KARUMKIT 24

KEGIATAN VISITE BESAR SETIAP HARI KAMIS 25

KEGIATAN APEL PAGI KARUMKIT BESERTA STAF 26

F. Penutup Demikian peranan Unit Urtuud Dalam Penanganan Pandemi COVID - 19 di Rumah Sakit Bhakti Wira Tantama Semarang. Semarang, Maret 2022 Kaur Tuud, Kiswanto Kapten Ckm NRP. 21940114390872 27

RUMKIT TK. III 04.06.02 BHAKTI WIRA TAMTAMA INSTALASI/UNIT PENDIDIKAN PERAN INSTALASI PENDIDIKAN RUMKIT TK. III 04.06.02 BHAKTI WIRA TAMTAMA DALAM MASA PANDEMI COVID- 19 Semarang, Maret 2022 28

BAB I PENDAHULUAN Pandemi COVID-19 yang melanda seluruh dunia saat ini berdampak pada berbagai sektor kehidupan, sehingga membuat seluruh dunia termasuk Indonesia harus menunda rencana-rencana strategis yang telah ditetapkan semula untuk digantikan dengan kebijakan darurat sebagai upaya untuk menyesuaikan diri dengan situasi Pandemi COVID-19. Segala aktivitas dan kebiijakan berbagai lembaga dan perusahaan, termasuk rumah sakit harus disesuaikan dengan kondisi Pandemi yang dialami Indonesia. Salah satu kegiatan yang disesuaikan adalah Pendidikan dan Pelatihan pegawai. Pendidikan dan pelatihan adalah upaya untuk meningkatkan keterampilan pegawai di suatu instansi untuk mencapai kinerja yang diharapkan dalam suatu organisasi atau perusahaan, sehingga terpenuhinya tujuan untuk membuat pegawai menjadi terampil dalam melaksanakan pekerjaannya. Suatu organisasi atau lembaga menyediakan pendidikan dan pelatihan untuk pegawainya sebagai wadah untuk meningkatkan kualitas baik untuk organisasi maupun bagi individu pegawai itu sendiri. Pendidikan dan pelatihan yang seharusnya dilaksanakan dengan tatap muka dalam bentuk seminar, workshop, lokakarya dan In House Training, tidak memungkinkan karena harus menghindari adanya aktivitas yang melibatkan banyak orang. Agar kinerja karyawan dapat terus meningkat dan pelaksanaan Diklat dapat terus dijalankan, maka para pimpinan Rumah Sakit dan pihak manajemen mengupayakan untuk melaksanakan Diklat secara online dan membuat sistem untuk mempermudah pelaksanaan Diklat tersebut. Pendidikan daring (online) merupakan pembelajaran yang dilakukan menggunakan internet sebagai tempat menyalurkan ilmu pengetahuan. Bentuk pembelajran seperti ini dapat dilakukan kapanpun dan dimanapun tanpa terikat waktu dan tanpa harus bertatap muka pendidikan secara daring ini dapat dilakukan ketika terjadi bencana alam atau pandemic secara global. 29

BAB II PEMBAHASAN Rumkit Tk. III 04.06.02 Bhakti Wira Tamtama mulai merawat pasien Covid-19 pada Maret 2020, hal ini berdampak pada banyak lini manajemen perumahsakitan mulai dari prosedur pelayanan, alur masuk pasien, distribusi tenaga kesehatan yang dikonsentrasikan untuk bangsal Isolasi Covid-19, manajemen logistik rumah sakit hingga kegiatan bidang pendidikan sumber daya manusia di rumah sakit. Khusus bidang pendidikan, kondisi pandemi ini berdampak baik bagi tenaga kesehatan intern rumah sakit ataupun bagi peserta didik dari institusi pendidikan yang bekerja sama dengan rumah sakit. Bagi tenaga kesehatan intern rumah sakit (pegawai), telah dibijaksanai dengan pembatasan pelaksanaan kegiatan yang melibatkan banyak personal diantaranya kegiatan Pelatihan dan In House Training. Bagi peserta didik dari institusi pendidikan, dibijaksanai dengan penarikan seluruh peserta didik dari wahana pendidikan dalam hal ini rumah sakit sebagai upaya institusi pendidikan melindungi peserta didiknya dari paparan Covid-19. Walau demikian kebutuhan akan akses ilmu pengetahuan baik teori maupun praktik adalah hal yang lumrah. Bagi pegawai rumah sakit, penting untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilannya walau dalam situasi pandemi Covid-19. Bahkan dalam kondisi “Baru” dimana seluruh aktivitas normal manusia dibatasi untuk mencegah penyebaran lebih luas Covid-19, insan rumah sakit justru dituntut menambah pemahaman tentang seluk beluk Covid-19 serta implikasinya terhadap pelayanan perumahsakitan untuk selanjutnya merekayasa suatu pola aktivitas tertentu sebagai bentuk adaptasi dengan pandemi Covid-19. Bentuk adaptasi bagi kebutuhan akses peningkatan ilmu pengetahuan dan ketrampilan baik bagi pegawai rumah sakit ataupun peserta didik dari institusi pendidikan adalah dalam bentuk pembelajaran daring (online). 30

Bentuk pembelajaran daring yang telah dilakukan oleh Instalasi Pendidikan Rumkit Tk. III 04.06.02 Bhakti Wira Tamtama antara lain: A. Webinar Webinar adalah suatu seminar, presentasi, pengajaran ataupun workshop yang dilakukan secara online, tatap muka secara online yang disampaikan melalui media internet dan dapat dihadiri oleh banyak orang yang berada di lokasi berbeda-beda, pada kegiatan webinar seseorang dapat berinteraksi secara langsung melalui gambar (video) ataupun text (chat). Webinar merujuk pada metode pendidikan online sinkron di mana orang berkumpul pada waktu tertentu untuk mendengarkan, mengamati, dan berpartisipasi dalam presentasi suatu topik. Beberapa judul Webinar yang telah diselenggarakan Instalasi Pendidikan Rumkit Tk. III 04.06.02 Bhakti Wira Tamtama bekerja sama dengan Komite Medik serta Komite Keperawatan Rumkit Tk. III 04.06.02 Bhakti Wira Tamtama yaitu 1. Webinar Penatalaksanaan Kegawatdaruratan Obstetri dan Masalah Infertilitas 2. Webinar Series dalam rangka HUT Kesehatan Angkatan Darat 3. Webinar Series Etika dan Hukum Medis 4. Webinar Etika dan Disiplin Keperawatan 5. Webinar Update Manajemen Stroke dengan Terapi Transcranial Magnetic Stimulation (TMS) B. Pembimbingan Klinik peserta didik Beberapa kampus menyikapi kebutuhan bimbingan klinik dalam Praktik Kerja Lapangan dengan memanfaatkan teknologi dan internet melalui aplikasi tatap muka virtual yang banyak tersedia saat ini antara lain Zoom, Google Meeting, Microsoft Teams. Selain sebagai penyelenggara, Instalasi Pendidikan Rumkit Tk. III 04.06.02 Bhakti Wira Tamtama juga menyertakan pegawai rumah sakit dalam berbagai Webinar dan Workshop online selama tahun 2020 sampai dengan 2021. 31

BAB III KESIMPULAN Instalasi Pendidikan Rumkit Tk. III 04.06.02 Bhakti Wira Tamtama telah berperan menjaga kebutuhan akses peningkatan pengetahuan dan keterampilan dengan melaksanakan beberapa Webinar serta mengikutsertakan pegawai Rumkit Tk. III 04.06.02 Bhakti Wira Tamtama dalam pelatihan dan seminar yang dilaksanakan secara daring. Semarang, Maret 2022 Kainstaldik Dian Widya Christiany J, S.Kep Kapten Ckm NRP 21990199160680 \\ 32

DOKUMENTASI KEGIATAN INSTALDIK A. WEBINAR INTERN 1. Webinar HUT KESAD 2021 33

2. Webinar Etika dan Disiplin Keperawatan 34

3. Workshop Etika dan Hukum Medis 35

B. PENDIDIKAN DAN PELATIHAN 1. Workshop ICD- 9 dan ICD- 10 bln April 2021 Pembicara bp Soegiharto dari RSDK 2. Diklat Internal audit untuk satuan pengawas internal (SPI) RS TNI AD 3. Diklat ICU Training Comprehensive di RSPAD Gatot Subroto 36


Like this book? You can publish your book online for free in a few minutes!
Create your own flipbook