Important Announcement
PubHTML5 Scheduled Server Maintenance on (GMT) Sunday, June 26th, 2:00 am - 8:00 am.
PubHTML5 site will be inoperative during the times indicated!

Home Explore TRANSMEDIA Edisi 01_2019 Web

TRANSMEDIA Edisi 01_2019 Web

Published by Wahyu, 2019-10-04 00:14:45

Description: TRANSMEDIA Edisi 01_2019

Keywords: TransMedia

Search

Read the Text Version

trans senggang berlokasi di sepanjang jalan adalah aspek lokalitasnya yang pengunjung Malioboro bisa Malioboro seperti di Loco Cafe, sangat kental karena hampir menikmati Kota Yogya dengan Malioboro Mall, Kepatihan dan 100 persen semua komponen cara yang berbeda. Benteng Vredeburg. yang digunakan pada sepeda Wali Kota Yogya Haryadi Suyuti tersebut buatan lokal. Selain itu, “Luar bisa Pemkot Yogya atas mengatakan Jogja Bike adalah guna menekan biaya produksi, inisiatif dan layanan ini. Ini harus yang pertama di Indonesia Jogja Bike bekerja sama dengan dicontoh di kota-kota lain. Untuk menjadikan sepeda sebagai Unit Pelaksana Teknis Logam wisata lokal dan mancanegara sensasi baru destinasi wisata. Dinas Perindustrian Perdagangan image Yogya menjadi lebih Koperasi dan Pertanian Kota bagus. Apalagi sepedanya dikasih “Destinasinya bukan Malioboro, Yogya untuk memproduksi keranjang sagat bermanfaat untuk tetapi sepedanya ini (Jogja Bike) sepeda. menaruh barang dan belanja menjadi destinasi karena kita oleh-oleh,” ucapnya antusias. diajak menikmati sensasi wisata Saat Tim Transmedia mendatangi di Yogya dengan menggunakan beberapa shelter Jogja Bike Antusiasme pengunjung juga sepeda. Saat ini, kita masih sangat terlihat antusiasme diceritakan oleh Gigih, pemandu sosialisasi dan mungkin sampai pengunjung Malioboro menikmati Jogja Bike di depan Plaza lebaran 2019 ini belum berbayar. sensasi bersepeda di kota Yogya. Malioboro. Menurutnya, jika akhir Jadi sekarang di Malioboro Seperti Ahmad dan Nuri asal pekan, semua shelter Jogja Bike ada destinasi baru yaitu Jogja Solo yang sering menghabiskan akan ‘diserbu’ oleh masyarakat Bike,” ujar Haryadi kepada tim akhir pekan di Malioboro, selalu yang berwisata atau jalan-jalan di Transmedia saat bertandang ke menjadikan Jogja Bike sebagai Malioboro. “Kalau weekend pasti ruang kerjanya, awal Mei lalu. destinasi utama setiap mereka ke ramai yang sepedaan terutama Hal menarik lain dari Jogja Bike Malioboro. minggu pagi. Turis mancanegara juga sudah cukup familiar dengan “Ini yang sudah kesekian kali Jogja Bike,” tukasnya. (menggunakan Jogja Bike). Sangat membantu kami menikmati Ke depan, penetrasi Jogja kawasan sekitar Molioboro dan Bike dipastikan akan semakin berharap layanan seperti ini lebih menggeliat dan mudah- banyak di kota-kota lain,” ujar mudahan menjadi titik awal kita mereka berdua. menyaksikan kembali sepeda menghiasi jalanan Kota Yogya. Sementara Winda, asal Mojokerto, memuji inisiatif lahirnya Jogja Rencana besar ke depan adalah Bike dan memberi apresiasi menghadirkan shelter-shelter Jogja kepada Pemerintah Kota Yogya Bike di setiap halte Trans Jogja atas dukungannya sehingga dengan menyebar setidaknya 2.000 sepeda. Dengan harapan, 2 setiap orang yang turun dari Trans Jogja langsung menikmati Kota Gudeg dan menuju berbagai destinasi wisata, pusat kuliner, kerajinan, dan oleh-oleh dengan naik sepeda. ž Shelter Jogja Bike di depan Plaza Malioboro 2 Pengunjung Malioboro bersiap berkeliling menggunakan Jogja Bike 49 TRANSMEDIA EDISI 01 2019

trans laut Penyerahan Pas Kecil Bukti Pemerintah Hadir untuk Nelayan 1 Direktorat Jenderal Wahid, saat penyerahan kartu pas ujar Ahmad Wahid, saat memberi Perhubungan Laut kecil mengatakan, para nelayan sambutan. (13/05). Kementerian Perhubungan diharapkan mengikuti diklat-diklat melalui Kantor Kesyahbandaran kompetensi kepelautan yang Sebelumnya, Direktorat Jenderal dan Otoritas Pelabuhan diselenggarakan oleh pemerintah Perhubungan Laut melalui Kantor (KSOP) Kelas I Tanjung Emas melalui Politeknik Ilmu Pelayaran. Unit Penyelenggara Pelabuhan menyerahkan 236 Surat Tanda Diklat-diklat yang diikuti tersebut (UPP) Kelas III Pelabuhan Ratu Kebangsaan Kapal (Pas Kecil) tidak dipungut biaya. Hal ini pada akhir Maret lalu juga telah kepada nelayan di sekitar membuktikan besarnya perhatian melakukan pengukuran dan Pelabuhan Tanjung Emas. pemerintah kepada para nelayan. menerbitkan surat pas kecil bagi Acara penyerahan dihadiri oleh 1.025 kapal di bawah 7 GT di perwakilan Dinas Perhubungan “Kami jamin pembebasan Wilayah Kerja UPP Pelabuhan dan Direktorat Polisi Air (Ditpolair) Pendapatan Negara Bukan Pajak Ratu. Wilayah tersebut berada Polda Jateng serta 50 nelayan (PNBP) untuk pengurusan pas pada tiga Kabupaten di Provinsi yang tergabung dalam kelompok kecil bagi kapal di bawah 7 GT. Jawa Barat yaitu di Kabupaten tani nelayan di sekitar Pelabuhan Dengan persyaratan yang telah Sukabumi, Kabupetan Cianjur, Tanjung Emas. Kepala KSOP lengkap, kami akan segera proses dan Kabupaten Bandung Barat. Kelas I Tanjung Emas Ahmad penerbitan pas kecil tersebut,” “Setelah sebelumnya UPP Kelas 50 TRANSMEDIA EDISI 01 2019

trans laut III Pelabuhan Ratu melakukan sertifikat atau kartu pas kecil 26 sertifikat kelaikan hasil uji pengukuran dan menerbitkan pas kepada para nelayan yang kompetensi para pengemudi kecil sebanyak 900 surat bagi juga pemilik kapal di bawah truk kontainer yang digelar kapal di bawah 7 GT, maka pada 7 GT di perairan Pontianak KSOP Pontianak bersama Dewan hari ini kami juga melakukan Kalimantan Barat. “pas kecil yang Pimpinan Wilayah Asosiasi pengukuran dan menerbitkan diberikan gratis kepada para Logistik dan Forwarder Indonesia pas kecil sebanyak 125 surat nelayan atau pemilik kapal ini (ALFI) Pontianak. Dirjen Agus bagi kapal ikan di bawah 7 GT merupakan salah satu bentuk mengatakan, buku pas kecil gratis yang tergabung dalam Kelompok kepedulian pemerintah terhadap ini diberikan kepada seluruh Nelayan Jayanti di Pantai Jayanti keselamatan,” tutur Dirjen Agus nelayan pemilik kapal di bawah Cianjur Selatan, Jawa Barat,” saat memberikan kartu pas 7 GT seluruh Indonesia. Selain ungkap Kepala UPP Kelas III kecil kepada nelayan pemilik terkait keselamatan juga legalitas Pelabuhan Ratu, Fatah Yasin di kapal di sela-sela peresmian kepemilikan kapal bagi nelayan Cianjur Selatan, Selasa (26/2). gedung operasional KSOP kelas menjadi jelas. Dengan pas kecil, II Pontianak Kalimantan Barat, nelayan dapat lebih mudah Sementara itu, dalam kegiatan Sabtu (4/04). mengurus asuransi kecelakaan yang sama Direktur Jenderal kerja di laut saat mencari ikan. Perhubungan Laut R. Agus H. Pada kesempatan itu, Dirjen Agus “Ada kepastian hukum bagi para Purnomo menyerahkan 170 juga secara simbolis menyerahkan nelayan pemilik kapal, karenanya pemilik kapal wajib memiliki sertifikat,” tutur Dirjen Agus. Kepala KSOP kelas II Pontianak Kapten Bintang Novi mengatakan, proses pengurusan pas kecil dapat dilakukan secara langsung oleh para nelayan. Syaratnya sangat mudah, yaitu surat keterangan dari kepala desa, KTP, KK dan surat dari pembuat kapal. Dengan kelengkapan itu, pengurusan selesai dalam dua jam. Namun masalah yang terjadi di lapangan, persyaratan yang kurang, terutama surat keterangan dari kepala desa dan 51 TRANSMEDIA EDISI 01 2019

trans laut si pembuat kapal. Umumnya kapal dibuat di pelosok-pelosok secara tradisional, sehingga mereka tidak pernah memikirkan surat keterangan pembuatan kapal. Selama berlangsungnya program memudahkan pendataan jika Pulau Jawa, sedangkan 16.168 penerbitan buku pas kecil gratis terjadi bahaya di laut atau pas kecil diterbitkan di luar dari pemerintah, para petugas saat berlayar ataupun untuk Pulau Jawa. Data per 13 Maret lebih mengintensifkan kegiatan mendapatkan asuransi perjalanan 2019 secara nasional total pengukuran dengan cara jemput pelayaran. Pemberian dokumen kapal di bawah 7 GT yang telah bola. Mendatangi sentra nelayan pas kecil termasuk dalam teridentifikasi adalah sebanyak serta bekerjasama dengan implementasi UU No. 17 Tahun 38.931 unit kapal dengan jumlah Dinas Kelautan dan Perikanan 2008 Tentang Pelayaran yang yang akan terus bertambah setempat. Adapun kendala utama mengatur bahwa Surat Tanda seiring dengan masuknya yang dihadapi, selain lokasinya Kebangsaan Kapal di bawah 7 GT data baru dari Unit Pelaksana yang cukup jauh juga petugas harus dimiliki oleh setiap kapal Teknis (UPT) Ditjen Hubla. Dari ukur sangat terbatas. Petugas yang terdaftar di Indonesia dan jumlah tersebut, yang sudah ukur yang tersedia hanya ada berlayar di laut. mendapatkan pas kecil sebanyak dua orang. Sedangkan jumlah 35.606 unit kapal. ž kapal yang harus diukur ribuan, Adapun secara nasional, karenanya diperlukan kerja tercatat 38.931 unit kapal yang 1 Nelayan di Mataram, NTB, sedang ekstra dan koordinasi dengan teridentifikasi dengan ukuran di mempersiapkan kapal untuk melaut dan pemerintah daerah serta bawah 7 GT di seluruh Indonesia. unit pelaksana teknis terkait. Berdasarkan data dari Direktorat menangkap ikan Berdasarkan data Dinas Kelautan Perkapalan dan Kepelautan, dan Perikanan, di Kalimantan terdapat total 38.682 unit kapal 2 Hasil tangkapan nelayan Larantuka, NTT Barat tercatat lebih dari 4000 yang telah disertifikasi pas kecil kapal penangkap ikan di bawah pertanggal 23 Maret 2019. Dari 3 Kapal nelayan baru saja selesai berlayar dan 7 GT. Jumlah itu akan terus jumlah total tersebut, sebanyak hendak bersandar di Pelabuhan Larantuka bertambah seiring masuknya data 22.514 pas kecil diterbitkan di baru dari UPT Ditjen Perhubungan 4 Nelayan sedang membongkar hasil Laut. Cara lain yang dapat tangkapan di Pelabuhan Larantuka, NTT dilakukan ialah, ketuk tular yakni pemilik kapal yang telah memiliki 5 Nelayan sedang membongkar hasil pas kecil dapat memberitahukan tangkapan di Pelabuhan Larantuka, NTT rekan sesama pemilik kapal untuk mengurus sendiri pas kecil ke KSOP. Kegiatan Gerai Pengukuran Kapal dan Pemberian Pas Kecil merupakan program yang diselenggarakan oleh Direktorat Jenderal Perhubungan Laut Kementerian Perhubungan dalam rangka mempermudah dan mempercepat program sertifikasi kapal penangkap ikan dan kapal tradisional di bawah 7 GT. Pas kecil sendiri merupakan dokumen yang sangat penting sebagai dokumen pemilikan kapal, Surat Tanda Kebangsaan Kapal, dokumen kelengkapan berlayar, keamanan melakukan pelayaran, jaminan kredit usaha, 52 TRANSMEDIA EDISI 01 2019

trans potret Pendidikan Dini di Taman Edukasi Keselamatan Lalu Lintas Gelak tawa anak-anak terdengar jelas dari sebuah taman yang masih berada dalam satu komplek Terminal Giwangan, Kota Yogya. Ternyata anak-anak usia Taman Kanak-Kanak (TK) ini sedang asyik menaiki sepeda, mobil-mobilan, dan otoped. Namun, tidak sekedar bermain, para anak ini juga diberi edukasi tata cara berlalu lintas. Edukasi ini memang perlu dijelaskan dan ditanamkan kepada para anak usia dini agar terhindar dari berbagai kecelakaan yang sewaktu-waktu dapat terjadi pada mereka dan menjadi budaya sehari-sehari sampai mereka dewasa. 1 Fitria, Guru PAUD Darul Ilmi lintas. Kalau di taman ini anak- Kehadiran anak-anak usia TK merasakan sangat terbantu anak bisa praktik langsung dan SD di taman yang bernama dengan kehadiran taman sehingga mereka lebih antusias Taman Edukasi Keselamatan ini. Bahkan PAUD tempat dia dan paham. Kami sangat terbantu Lalu Lintas ini memang menjadi mengajar menjadikan kunjungan dengan kehadiran taman ini, pemandangan sehari-hari. ke taman yang diresmikan pada makanya PAUD kami menjadikan Hampir semua TK atau PAUD awal 2014 ini sebagai aktivitas kunjungan ke taman ini sebagai dan Sekolah Dasar (SD) di Kota rutin. aktivitas rutin. Fasilitasnya Yogya sudah merasakan keseruan bagus. Sepedanya banyak, jadi bermain sambil belajar dan “Kalau di PAUD kita kan cuma tidak perlu antri,” ujarnya saat mempraktikkan tata tertib berlalu bisa mengajarkan teori berlalu- mendampingi 65 anak. lintas di taman yang dikelola 53 TRANSMEDIA EDISI 01 2019

trans potret Dinas Perhubungan Kota Yogya sekolah yang ingin merasakan Memang, pendidikan berlalu lintas ini. Bahkan, pihak pengelola keseruan belajar dan bermain di seharusnya ditanamkan sejak taman harus membagi waktu taman yang dilengkapi berbagai usia dini karena dimasa inilah pelayanan seefektif mungkin macam fasilitas ini. semua aspek perkembangan anak, karena padatnya pengajuan meliputi perkembangan kognitif, bahasa, fisik (motorik kasar dan halus), sosial dan emosional terbentuk dan berkembang. Sehingga dengan edukasi ini dalam diri anak-anak tertanam perilaku berlalu lintas yang baik dan diharapkan dapat terus diterapkan saat mereka dewasa. . Hal inilah yang melatarbelakangi Direktorat Jenderal Perhubungan Darat Kementerian Perhubungan mengembangkan pedoman Taman Edukatif Keselamatan Berlalu Lintas dan Transportasi Darat untuk menanamkan pengetahuan sejak dini kepada anak-anak di berbagai daerah 54 TRANSMEDIA EDISI 01 2019

trans potret Indonesia agar mengerti dan Kota Yogya. “Waiting list-nya itu Bahkan anak-anak ini banyak mempraktikkan tata cara berlalu bisa sampai sebulanan,” ujarnya. yang protes jika dibonceng oleh lintas di jalan (berjalan kaki, Menurut Isti, pada awal taman ini orang tua atau siapapun tetapi bersepeda dan menggunakan berdiri, selain lewat media sosial, tidak pakai helm. Jadi mereka kendaraan bermotor) serta Dinas Perhubungan Kota Yogya tidak hanya ingat apa yang kita dapat membedakan apa yang menyosialisasikan langsung ke ajarkan, tetapi mempraktikkannya boleh atau tidak boleh dilakukan sekolah-sekolah yang ada di Kota langsung di rumahnya,” jelas Isti. dalam berkendara, baik Yogya. dengan kendaraan pribadi atau Ke depan, berbagai angkutan umum. Taman Edukasi Berbagai materi ajar dan praktik pengembangan akan dilakukan di Keselamatan Lalu Lintas di Kota yang diberikan di taman ini Taman yang menjadi percontohan Yogya ini adalah salah satu antara lain keharusan memakai nasional ini khususnya dalam implementasi yang dikembangkan helm, cara menyebrang yang bidang pengelolaan. Saat ini dari oleh pemerintah daerah. baik dan benar, apa yang total luas lahan 8 ribu meter harus dilakukan anak-anak saat persergi baru dimanfaatkan Istianingsih, Tenaga Teknis atau dibonceng sepeda motor oleh setengahnya. Salah satunya Pemandu di Taman Edukasi orang tuanya, lampu lalu lintas, akan menghadirkan wahana Keselamatan Berlalu Lintas Lalu dan beberapa arti dari simbol baru yaitu berbagai jenis Lintas dari Dinas Perhubungan atau tanda rambu lalu lintas moda transportasi publik mulai Kota Yogya mengungkapkan, misalnya dilarang parkir, dilarang dari bus hingga kereta api setiap hari taman ini selalu masuk, dan lainnya. untuk mengkampanyekan naik ramai dikunjungi anak-anak dari transportasi umum kepada berbagai sekolah di penjuru “Usia-usia TK dan SD ini anak-anak. Selain itu juga telah kan golden age ya, masa disusun detail engineering design pembentukan karakter. Makanya dengan membagi taman dengan sangat penting memberi sistem zona, antara lain zona pemahaman kepada mereka transportasi publik, zona audio mengenai tata tertib berlalu lintas visual, dan zona outbound atau agar kelak mereka nanti menjadi permainan. ž pengguna jalan yang bijak. 1 Anak-anak PAUD Darul Ilmi sedang 3 Setelah selesai belajar dan bermain, beraktivitas di Taman Keselamatan Lalu anak-anak PAUD mendapat bingkisan dari Lintas Kota Yogya pengelola taman 2 Anak-anak dilatih menaati aturan lampu 4 Sepada menjadi salah satu alat lalu lintas transportasi melatih anak tertib berlalu lintas 55 TRANSMEDIA EDISI 01 2019

trans potret Eksotisnya Goa Kiskendo dan Teduhnya Waduk Sermo Kabupaten Kulon Progo, (YIA) ini mempunyai ragam Memang, letak Kulon Progo yang Provisi Daerah Istimewa destinasi wisata mulai dari wisata merekah diantara Bukit Menoreh Yogyakarta (DIY) menyimpan alam, wisata budaya, wisata minat dan Samudera Hindia dilalui sejuta pesona wisata. Kabupaten khusus, dan wisata buatan serta Sungai Progo di sebelah timur tempat berdirinya Bandara dilengkapi kelezatan kuliner dan dan Sungai Bogowonto serta Yogyakarta Internasional Airport sentra-sentra kerajinan. Sungai Glagah di Bagian barat 56 TRANSMEDIA EDISI 01 2019

trans potret dan tengah membuat daerah (Purwoharjo Samigaluh), Goa destinasi wisata sejak 1979 oleh ini dianugerahi keindahan alam Seplawan (perbatasan dengan Pemda DIY yang kemudian pada yang menawan. Letak geografis Jawa Tengah), Goa Silodo 2005 dikelola langsung oleh ini membuat lanskap Kulon Progo (Sokomoyo), dan Goa Kebon Dinas Pariwisata Kulon Progo. dihiasi pantai hingga perbukitan. (Krembangan). Tidak heran, Kulon Progo memiliki Di dalam sepanjang 1,5 kilometer banyak sekali destinasi wisata Goa Kiskendo Nan goa yang sudah ditemukan yang bisa dinikmati. Selain Eksotis dua abad silam ini, kita akan pantai, air terjun, kebun teh, menyaksikan lorong-lorong hutan wisata, kabupaten yang Salah satu goa yang sangat yang cukup luas dan terdapat mempunyai motto The Jewel banyak dikunjungi wisatawan banyak cekungan serta dua of Java ini, terkenal dengan adalah Goa Kiskendo. Transmedia percabangan besar di dalamnya destinasi wisata goa yang eksotis. sempat menyambangi goa yang yang mengarahkan kita pada Setidaknya terdapat tujuh buah terletak di Desa Jatimulyo, bekas tempat pertapaan di masa destinasi wisata goa di Kulon Kecamatan Girimulyo ini. Dari lalu berupa sembilan ruang kecil. Progo yaitu Goa Kiskendo, Goa Bandara YIA, kami menempuh Suasana di dalam goa cukup Sumitro, Goa Kidang Kencono sekitar satu jam perjalanan gelap, hening, dan dingin. (berlokasi di Girimulyo), Goa Sriti dengan kendaraan pribadi. Goa ini sendiri sudah mulai dijadikan 57 TRANSMEDIA EDISI 01 2019

trans potret Namun yang menjadi daya tarik meningkat di akhir pekan. Bahkan, menempuh perjalanan satu jam dari goa ini adalah kisah-kisah pada Lebaran 2018, pengunjung untuk menyaksikan langsung yang menyertai legenda asal membludak hingga 600 orang keeksotisan Goa Kiskendo. mula terciptanya goa ini, yang perhari. oleh pengelola disajikan dalam Waduk Sermo dan sebuah sendratari Sugriwa-Subali Menikmati wisata ke Kiskendo Keteduhannya dan mementaskannya di destinasi cukup murah. Masuk ke Kiskendo ini ke hadapan pengunjung. Jadi cukup membayar Rp 5.000 per Sekitar 30 menit perjalanan dari selain susur goa, juga disajikan orang. Parkir hanya Rp 2.000 Bandara YIA ke arah Kecamatan atraksi budaya. untuk roda dua dan Rp 5.000 Kokap, tepatnya di Desa untuk roda empat. Pengunjung Hargowilis, ada sebuah waduk Antusiasme pengunjung membuat berkelompok bisa memanfaatkan yang saat ini sedang ngehits di Kiskendo tumbuh menjadi salah jasa pemandu susur goa dengan Instagram dan menjadi buruan satu obyek andalan Kulon Progo. membayar jasa Rp 40.000. para ‘pencari senja’. Waduk yang Di hari biasa destinasi wisata sudah ada sejak 1996 ini diberi ini bisa dikunjungi 100-150 Bagi yang hendak ke Yogya dan nama Waduk Sermo yang tujuan orang. Jumlah pengunjung akan landing di YIA tidak ada salahnya dibuatnya adalah untuk memenuhi kebutuhan irigasi di daerah 58 TRANSMEDIA EDISI 01 2019

trans potret Wates (Ibu kota Kabupaten Kulon Progo) dan juga dimanfaatkan sebagai suplai air bersih bagi masyarakat yang dikelola oleh PDAM. Tidak hanya itu, waduk ini banyak dimanfaatkan untuk berbagai kegiatan antara lain untuk tempat berlatih dan lomba dayung, obyek diskusi akademika tentang evaluasi geologi teknik dan kerentanan gerakan tanah di sekitar waduk, pertunjukan seni budaya, dan pastinya menjadi destinasi wisata favorit masyarakat Kulon Progo serta wisatawan dari luar daerah. 59 TRANSMEDIA EDISI 01 2019

trans potret Jika dari pusat Kota Yogya, Waduk Sermo dapat ditempuh ke arah Wates (ibu kota Kabupaten Kulon Progo) sampai ke patung kuda ambil kanan ke arah alun- alun. Lalu diteruskan ke arah barat alun-alun menuju arah Waduk Sermo. Jalan menuju Waduk ini pun lebar dan beraspal mulus. Lokasi waduk ini berada di berusaha mengembangkan pengunjung untuk berfoto atau atas Perbukitan Menoreh dan berbagai obyek wisata alternatif. sekedar bersantai menikmati berbatasan langsung dengan Beberapa diantaranya adalah keindahan Waduk Sermo. hutan suaka marga, membuat Bukit Pethu, Taman Bambu Air, waduk ini begitu asri. Suasana Akar Liar, dan Taman Munggur. Dalam sebulan sekali di Waduk teduh akan kita rasakan saat Mereka menawarkan berbagai Sermo juga diadakan penampilan melewati sebuah hutan kecil yang wahana yang bisa dimanfaatkan tari Jathilan. Tarian khas Kulon didominasi pohon-pohon besar Progo yang saat ini sudah jarang sebelum masuk ke lokasi waduk. sekali yang memainkan. Untuk jadwal tari Jathilan Anda bisa Walau sudah lama menjadi langsung mencari informasi ke tujuan wisata masyarakat, situs Kabupaten Kulon Progo. tetapi sejak pertengahan tahun, masyarakat sekitar Waduk Sermo Selain itu, wisatawan bisa menyewa perahu wisata untuk berkeliling Waduk Sermo sambil menikmati Perbukitan Menoreh. ž 1 Suasana di dalam Goa Kiskendo, Girimulyo, Kulon Progo 2 Hamparan pemandangan Waduk Sermo, Desa Hargowilis, Kulon Progo 3 Peta panduan bagi pengunjung Goa Kiskendo 4 Pemandangan yang memanjakan mata sepanjang jalan menuju Goa Kiskendo 5 Pengunjung hendak masuk ke dalam Goa Kiskendo 6 Pemandangan Waduk Sermo, Desa Hargowilis, Kulon Progo 7 Pemandangan dan Suasana di dalam Goa Kiskendo 60 TRANSMEDIA EDISI 01 2019




Like this book? You can publish your book online for free in a few minutes!
Create your own flipbook