Important Announcement
PubHTML5 Scheduled Server Maintenance on (GMT) Sunday, June 26th, 2:00 am - 8:00 am.
PubHTML5 site will be inoperative during the times indicated!

Home Explore Harian Kontan 13 April 2023

Harian Kontan 13 April 2023

Published by UMG, 2023-04-13 01:02:39

Description: Harian Kontan 13 April 2023

Search

Read the Text Version

Balapan Boeing & Airbus IHSG USD/IDR Prediksi Hari Ini BBNI Stock to Watch Kedua produsen ini balapan 5 April - 12 April 2023 5 April - 12 April 2023 IHSG USD/IDR BBNI (Maret 2024) mengirimkan pesawat. 6.819,67 6.798,96 14.932 14.880 6.747 - 6.865 14.833 - 14.908 Rp 8.077 Rp 9.350 Rp 11.600  Halaman 16 5 April 12 April 5 April 12 April Survei KONTAN* 12 April 2022 12 April 2023 Handy Noverdanius, CGS CIMB Sekuritas Rp 10.000,— Harian Bisnis & Investasi Kamis, 13 April 2023 Harga langganan Rp 195.000 (Harian) 4783/tahun 17, 16 halaman Rp 226.000 (Harian + Mingguan) Harga belum termasuk ongkos kirim Telp. berlangganan 021 536 53 100 Tumpukan Stok Vaksin Covid-19 Bisa Bermasalah Sebanyak 3,5 juta dosis Vaksin Gotong Royong bakal kedaluwarsa tahun ini Data Vaksinasi Covid-19 di Indonesia Anggaran Pengadaan Vaksin Covid-19 Anggaran Pemulihan Vaksin Covid-19 yang digunakan di Ekonomi Nasional 234.666.020 Indonesia (PEN) Rp 33,91 203.827.395 triliun Sinovac Rp 655,1 174.862.189 AstraZeneca Rp 575,9 triliun Sinopharm Moderna triliun Rp 414 Pfizer triliun Novavax 68.685.977 Rp 8,7 Sputnik-V triliun Janssen Convidencia Bitcoin Naik, Saatnya Ambil Untung 3.116.927 2020-2021 2022 Zifivax Harga bitcoin di level tertinggi dalam 10 Vaksinasi Vaksinasi Vaksinasi Vaksinasi Sasaran Sumber: Covid19.go.id, Kementerian Sumber: covid19.go.id 2020 2021 2022 bulan. Pemicunya, tren kenaikan suku bunga ke-1 ke-2 ke-3 ke-4 Vaksinasi Kesehatan, riset KONTAN dua anak usaha Bio Farma, Sumber: Kementerian Keuangan The Fed yang melandai. Analis percaya, yakni PT Kimia Farma Tbk bitcoin bisa naik jika mampu tembus US$ Filemon A Hadiwardoyo minta Kementerian BUMN badan hukum/badan usaha. (KAEF) dan PT Indofarma kapi berlimpahnya stok Vak- 30.500 tapi dalam rentang tersebut bisa mencari solusi untuk meng- Tbk (INAF), mereka menik- JAKARTA. Pandemi Covid-19 atasi masalah ini,\" kata dia ke Untuk booster mati puncak penjualan vaksin sin Gotong Royong itu. \"Ada terjadi koreksi. yang mulai mereda, nampak- KONTAN, Rabu (12/4). Covid-19 pada tahun 2021. nya menyisakan pekerjaan Adapun distribusi Vaksin beberapa program yang saat Halaman 5 rumah. Salah satunya adalah Andre menyebut, vaksin- Gotong Royong dilaksanakan Kimia Farma, misalnya, me- menuntaskan program vaksi- vaksin ini bakal kedaluwarsa oleh PT Bio Farma ke fasilitas raih penjualan vaksin hingga ini sedang kami siapkan. Kami Berkah Dana Bagi Hasil Sawit nasi Covid-19. Sebab, jutaan (expired date) di tahun ini. pelayanan kesehatan (fasyan- Rp 1,38 triliun pada 2021. Na- dosis vaksin Covid-19 masih Butuh penanganan terhadap kes) milik swasta yang beker- mun di sepanjang 2022, penju- berharap program tersebut Ada 16 daerah penghasil komoditas kelapa sawit yang menumpuk dan mendekati stok vaksin yang tersisa. ja sama dengan Bio Farma. alan vaksin emiten BUMN de- bakal mendapatkan dana bagi hasil (DBH) sawit dari masa pakai alias nyaris keda- ngan kode saham KAEF ini bisa berjalan dalam tiga bulan pemerintah pusat setelah mengirimkan rencana aksi luwarsa. Dia mengusulkan agar dige- Berbeda dengan program nihil. Demikian pula Indofar- daerah ke Kementerian Keuangan tahun ini. lar rapat gabungan lintas Ko- vaksinasi pemerintah yang ma yang meraup penjualan ke depan,\" sebut Wakil Mente- Jika tak segera diserap, bisa misi di DPR bersama kemen- gratis, Vaksin Gotong Royong vaksin Rp 924,76 miliar pada Halaman 2 menimbulkan perkara hukum terian dan lembaga terkait. ini berbayar. Untuk setiap kali 2021. Di tahun 2022, angkanya ri BUMN Pahala Nugraha di kemudian hari. Anggota \"Jangan sampai expired nanti penyuntikkan, perusahaan merosot 97,99% menjadi cuma Emiten Nikel Disengat Tren EV Komisi VI DPR RI Andre Ro- akan ditemukan kerugian ne- yang bekerja sama dengan Rp 18,57 miliar. Mansury saat ditemui di Ge- Transisi energi menuju net zero emission bakal siade mengungkapkan, stok gara,\" ucap Andre. Bio Farma akan dikenakan membuat pabrikan kendaraan dan baterai Vaksin Gotong Royong milik biaya sebesar Rp 188.984. Pemerintah sepertinya juga dung DPR RI, Rabu (12/4) . kendaraan listrik (EV) berlomba-lomba Grup Bio Farma menumpuk Vaksinasi Gotong Royong tak ingin tinggal diam menyi- mendapatkan nikel. hingga 3,5 juta dosis. \"Nilainya adalah adalah pelaksanaan Macetnya distribusi Vaksin Pahala menyebut, saat ini mencapai Rp 350 miliar. Saya vaksinasi kepada karyawan, Gotong Royong agaknya ber- Halaman 4 keluarga dan individu lain pengaruh ke Grup Bio Farma. banyak masyarakat yang be- yang pendanaannya ditang- Mengacu laporan keuangan gung atau dibebankan pada lum menerima vaksin booster pertama dan kedua. Untuk itu, program vaksinasi bakal terus digenjot. \"Masih ada 36% masyarakat yang belum men- dapatkan vaksin booster, program ini akan kami laku- kan,\" imbuh Pahala. Saat ini, sasaran vaksinasi masih di ki- saran 234 juta orang. ■ ■ POLEMIK IMPOR KERETA BEKAS Kementerian BUMN Ngotot Impor Kereta Bekas Berlanjut www.kontan.co.id Lailatul Anisah, Penumpang Harian kusikan rencana impor KRL ves) Septian Hario Seto me- Penambahan Armada Ferry Saputra KRL Jabodetabek eks Jepang tersebut dengan ngatakan, rekomendasi BPKP KRL Jabodetabek Rekomendasi Enam Tahun Terakhir Badan Pengawasan Keuangan itu karena impor kereta bekas JAKARTA. Polemik impor ke- dan Pembangunan (BPKP) dianggap tak mendukung pe- (rangkaian kereta) Prospek ASII reta bekas tampaknya bakal (dalam satuan penumpang) dan Kementerian terkait. ngembangan industri perkere- 168 makin seru. Kementerian Ba- taapian nasional, tidak meme- BISNIS PT Astra International Tbk dan Usaha Negara (BUMN) 921.527 826.553 Menurut Tiko, usulan impor nuhi kriteria barang modal 120 (ASII) bakal disetir segmen otomotif yang tetap ngotot untuk meng- 921.297 kali ini berbeda dengan sebe- bukan baru yang dapat diim- di tahun ini. Ini artinya, segmen oto- usulkan impor kereta bekas lumnya. Izin impor ini yang por sesuai PP No 29/ 2021. 60 60 68 motif akan menggantikan dominasi segmen alat berat yang dari Jepang. 777.195 diusulkan bersifat darurat, ti- didukung moncernya harga komoditas di 2022. 422.382 dak permanen. Sebab, kebu- Beleid itu mensyaratkan Analis menilai dominasi segmen usaha alat berat, pertam- Wakil Menteri BUMN II tuhan KRL ke depan akan di- barang modal bukan baru bangan, konstruksi, dan energi (HEMCE) di Grup Astra bakal Kartika Wirjoatmodjo mene- 350.210 produksi BUMN, yakni PT yang dapat diimpor adalah 2016 2017 2018 2019 2020 berakhir. Hal ini seiring prospek harga batubara global yang gaskan bahwa usulan impor INKA. \"Ini sementara, setelah barang modal bukan baru Sumber: BPS dan Riset KONTAN kurang menarik di 2023. kereta listrik bekas (KRL) be- 2018 2019 2020 2021 2022 2023* itu di 2024 dan 2025 produksi yang belum bisa dipenuhi dari Menurut analis, segmen otomotif tahun ini akan menjadi kas tetap berlanjut. \"Impor dari PT INKA,\" jelas Tiko. dalam negeri. Sedang KRL an, okupansi KRL tahun ini di pengganti segmen alat berat karena didorong prospek penjual- dibutuhkan untuk mengatasi *) Rata-rata April 2023 sudah bisa diproduksi oleh an kendaraan roda empat (4W) dan kendaraan roda dua (2W). penumpukan penumpang di Sumber: PT KCI dan Riset KONTAN Juru Bicara Kementerian produsen dalam negeri. 62,75%. Tahun 2024 diperkira- Subsidi kendaraan listrik atau electric vehicle (EV) juga dipan- jam sibuk atau peak hour,\" Perhubungan Adita Irawati dang sebagai katalis positif bagi ASII. Ini seiring langkah Daihat- tandas Tiko, panggilan Wa- Bersamaan dengan itu, ada setali tiga uang bahwa disku- BPKP juga memberikan be- kan di 79% dan 2025 di 83%. su yang ingin berinvestasi di pasar EV Indonesia. men di DPR, kemarin. (12/4) 29 rangkaian kereta yang ha- sikan rencana impor KRL de- berapa alasan teknis lain. Daihatsu akan meramaikan persaingan pasar EV di Indonesia rus pensiun hingga 2024. Wal- ngan Kementerian/Lembaga BPKP menemukan jumlah BPKP juga membandingkan yang didominasi Hyundai dan Wuling. Simak ulasan lengkap- Menurutnya, kapasitas KRL hasil, \"Tahun ini, butuh 10-12 untuk mencari solusi terbaik. KRL yang beroperasi saat ini nya di halaman 5. yang saat ini belum cukup trainset (rangkaian gerbong),\" ada 1.114 unit. Jumlah itu ma- dengan tahun 2019. Saat itu, karena terjadi lonjakan pe- sebut Tiko. Pro dan kontra impor KRL sih bisa mengakomodir jum- numpang. Saat jam sibuk, ka- bekas menguar lantaran BPKP lah penumpang KRL yang ta- armada yang ada 1.078 unit pasitas KRL yang ada saat ini Wamen juga menyebut, Ke- tak merekomendasikan impor hun ini diprediksi 273,6 juta sudah di atas 100%, seiring menterian BUMN siap kemba- KRL bekas. Deputi Bidang orang. BPKP mengakui, me- dan mampu melayani 336,3 kembali normal aktivitas war- li mengusulkan dan mendis- Koordinasi Pertambangan mang ada overload pada jam ga pasca pandemi Covid. dan Investasi Kemenko Ke- sibuk, tapi secara keseluruh- juta penumpang. \"Jadi tahun maritiman dan Investasi (Mar- 2023 jumlah armada lebih ba- nyak tapi penumpangnya jauh Buy Buy Buy lebih sedikit dari 2019,\" kata Hario. ■ Rudy Setiawan Arief Budiman Agus Pramono MNC Sekuritas Ciptadana Sekuritas Aldiracita Sekuritas Indeks Saham Kurs Rupiah Mata Uang Kurs Nama Indeks ∆% ∆% KOMPAS100 1.155,10 -0,04 USD 14.888,00 0,11 IHSG 6.798,96 -0,18 DOW JONES* 33.740,47 0,17 SGD 11.184,33 0,26 SSEC Index 3.327,18 0,41 JPY 112,33 0,44 NIKKEI 225 28.082,70 0,57 EUR 16.223,47 0,27 FTSE STRAITS TIMES 3.286,12 -0,36 HANG SENG 20.309,86 -0,86 GBP 18.501,34 0,11 KOSPI 2.550,64 0,11 MYR 3.372,54 -0,63 *Pukul 21.53 WIB (12/04/2023) Sumber: Kurs Tengah BI (12/04/2023) Sumber: Bloomberg, BEI per 12/04/2023 * Proyeksi Rupiah: median prediksi oleh Laba Forexindo Berjangka, Bank Permata Proyeksi IHSG: median prediksi oleh Jasa Utama Capital Sekuritas, Panin Sekuritas, Philip Sekuritas, Pilarmas Investindo Sekuritas, Reswara Gian Investa, RHB Sekuritas, BCA Sekuritas, Phintraco Sekuritas, Bahana Sekuritas, Mirae Asset Sekuritas Layanan berlangganan [email protected] KontanNews @KontanNews

MAKRO Tren kenaikan belanja akan berlangsung hingga periode mudik dan libur lebaran. nFISKAL nMONETER Teguh Yudo Wicaksono, Kontan Kamis, 13 April 2023 Head of Mandiri Institute Keselamatan Kerja Kurs Pajak KONTAN/Muradi Rp 14.945 per dollar AS Pekerja melakukan pengecatan tembok di sebuah gedung perkantoran di Jakarta (12/4). Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) mendorong agar Mata Uang 5-11 April 2023 12-18 Apr 2023 Perubahan sektor industri memprioritaskan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) sebagai standarisasi perusahaan demi mewujudkan kesejahteraan masyarakat. Dollar Amerika Serikat (USD) 15.079,00 14.945,00 -134,00 Tren Kenaikan Penjualan Eceran Bakal Berlanjut Dollar Australia (AUD) 10.085,14 10.043,17 -41,97 Dollar Kanada (CAD) 11.110,37 11.095,66 -14,71 Kroner Denmark (DKK) 2.195,49 2.189,96 -5,53 Dollar Hong Kong (HKD) 1.920,93 1.903,85 -17,08 Ringgit Malaysia (MYR) 3.415,19 3.393,17 -22,02 Dollar Selandia Baru (NZD) 9.408,39 9.390,98 -17,41 Kroner Norwegia (NOK) 1.447,22 1.436,92 -10,30 Poundsterling Inggris (GBP) 18.597,23 18.601,73 4,50 Dollar Singapura (SGD) 11.343,91 11.252,39 -91,52 Kroner Swedia (SEK) 1.453,01 1.438,33 -14,68 Franc Swiss (CHF) 16.452,81 16.476,03 23,22 Yen Jepang (JPY)* 11.408,27 11.331,57 -76,70 Kyat Myanmar (MMK) 7,18 7,11 -0,07 Rupee India (INR) 183,22 182,08 -1,14 Dinar Kuwait (KWD) 49.164,18 48.649,59 -514,59 Rupee Pakistan (PKR) 53,18 52,26 -0,92 Peso Filipina (PHP) 277,19 273,96 -3,23 Riyal Saudi Arabia (SAR) 4.016,18 3.983,99 -32,19 Rupee Sri Lanka (LKR) 46,43 46,53 0,10 Baht Thailand (THB) 440,11 438,29 -1,82 Dollar Brunei Darussalam (BND) 11.343,76 11.242,48 -101,28 Euro Euro (EUR) 16.354,98 16.314,59 -40,39 Yuan Renminbi Tiongkok (CNY) 2.191,75 2.172,15 -19,60 Won Korea (KRW) 11,59 11,36 -0,23 *Untuk Yen, nilai tukar rupiah per 100 yen Sumber: Kemkeu Lobi Ketua Komwasjak Tolak Pemisahan Ditjen Pajak Indeks Penjualan Riil (IPR) Maret tercatat 215,2, naik 6,95% mom dan tumbuh 4,82% yoy Bidara Deo Pink kau sebesar 7,5% mom. 2023 dan mengalami akselera- mudik dan libur Lebaran di Barang-barang yang biasa- Direktur Eksekutif Kepala si seiring dimulainya bulan bulan April 2023. JAKARTA. Kinerja penjualan Ramadan di akhir Maret 2023,\" nya akan diborong oleh ma- ritel bulan Maret-April pada Departemen Komunikasi BI- terang Head of Mandiri Insti- Kendalikan inflasi tahun ini diperkirakan bakal Erwin Haryono bilang, pe- tute Teguh Yudo Wicaksono syarakat adalah jenis barang lebih moncer. Ini sejalan de- ningkatan penjualan kelom- kepada KONTAN, kemarin. Berdasarkan perhitungan ngan adanya momentum Ra- pok-kelompok itu seiring pe- Yudo, tingkat belanja secara konsumsi, terlebih makanan madan dan Lebaran. riode Ramadan tahun ini. Menurut Yudo, selain kare- rerata pada tahun 2023 akan na pola musiman, ini juga se- tumbuh 4% yoy. \"Ini karena dan minuman serta fesyen. Hasil Survei Penjualan \"Selain itu, ada potongan iring dengan penghapusan perkiraan aktivitas mudik ma- Eceran yang dilakukan oleh harga yang dilakukan oleh pembatasan mobilitas masya- syarakat akan lebih masif di Selain barang-barang kon- Bank Indonesia (BI) menun- pengusaha ritel, serta adanya rakat (PPKM) sejak awal ta- tahun ini, sehingga belanja jukkan, bahwa Indeks Penju- kelancaran distribusi yang hun yang mendorong aktivitas masyarakat akan meningkat sumsi, belanja terkait mobili- alan Riil (IPR) Maret 2023 se- mendorong peningkatan per- ekonomi masyarakat. Tren signifikan jelang lebaran,\" besar 215,2. Indeks tersebut mintaan domestik,\" kata Ha- peningkatan bahkan berpo- tambah Yudo. tas akan meningkat, baik da- naik 6,95% dibanding bulan ryono, Rabu (12/4). tensi berlanjut hingga periode sebelumnya dan tumbuh lam tren jangka pendek mau- KONTAN/Fransiskus Simbolon 4,82% year on year (yoy). Sementara secara tahunan, pertumbuhan IPR didorong pun jangka menengah. JAKARTA. Usulan pemisahan Direktorat Jenderal (Ditjen) Capaian ini jauh lebih baik. oleh pertumbuhan penjualan Pajak dari Kementerian Keuangan (Kemkeu) kembali men- Lantaran pada periode Rama- beberapa kelompok, seperti Tak hanya itu, belanja bebe- cuat buntut dari terbongkarnya dugaan gratifikasi pejabat dan tahun lalu yang jatuh di kelompok makanan, minum- pajak dan transaksi mencurigakan di kementerian terse- bulan April 2022, IPR tercatat an, dan tembakau yang tum- rapa barang tahan lama alias but. Komisi XI DPR RI bahkan tengah menggali lebih lanjut 219,3, turun 0,5% yoy, meski buh 8,5% yoy, disusul barang terkait usulan pemisahan Ditjen Pajak dari Kemkeu. secara bulanan tumbuh 6,8% budaya dan rekreasi sebesar durable goods, seperti per- month on month (mom). 0,5% yoy, serta subkelompok Namun demikian, Ketua Komite Pengawas Perpajakan sandang sebesar 17,3% yoy. lengkapan rumah tangga dan (Komwasjak) Amien Sunaryadi menolak, usulan pemisah- Dari laporan BI, naiknya an Ditjen Pajak dari kemkeu. Menurutnya, akan terjadi penjualan eceran terjadi pada Hasil survei yang BI lakukan barang-barang elektronik juga bencana besar bila keduanya dipisahkan. seluruh kelompok. Terutama kepada peritel tersebut, juga pada kelompok peralatan in- sejalan dengan data Mandiri akan naik. \"Saya pribadi tiga atau empat tahun yang lalu ikut disku- formasi dan komunikasi yang Spending Index (MSI) dari si dengan teman-teman Ditjen Pajak dengan konsultannya. naik 7,2% mom, disusul kena- Mandiri institute. Di mana in- Indeks Penjualan Riil (IPR) Belanja masyarakat selama Kesimpulan saya, tidak ada cerita Ditjen Pajak keluar dari ikan pada kelompok barang deks nilai belanja pada akhir Kemkeu,\" tutur Amien, Rabu (12/4). budaya dan rekreasi sebesar Maret 2023 mencapai 136,4, 2022 2023 bulan Ramadan dan Lebaran 4,1% mom, dan kelompok ma- atau tertinggi sejak Januari Selain itu, Amien menilai, bahwa pemisahan Ditjen Pa- kanan, minuman, dan temba- 2023. tahun ini, diperkirakan akan jak dari Kemkeu akan sangat berisiko tinggi lantaran nan- tinya, tak akan ada yang melindungi Ditjen Pajak. Bahkan, \"Tren kenaikan belanja ber- mendorong penguatan kon- Ditjen Pajak akan semakin tidak mempunyai kekuatan. langsung sejak akhir Februari sumsi rumah tangga, baik di Amien juga menilai, usulan pemisahan keduanya, bukan hal yang krusial lantaran kondisi Ditjen Pajak pada saat ini 209,6 kuartal I-2023 maupun pada masih dalam kondisi aman. Artinya, tidak terjadi kisruh 208,2 yang hebat baik di internal dan eksternal Ditjen Pajak. 200,0 kuartal II-2023. Namun, de- 201,2 Siti Masitoh 200,0 ngan catatan, pemerintah te- 215,2 tap harus berupaya menjaga 239,2 234,1 momentum belanja masyara- 206,6 200,2 kat melalui pengendalian in- 202,8 198,1 202,7 203,5 217,8 flasi saat Idul Fitri. \"Bila harga-harga terkenda- li, maka konsumsi masyarakat di kuartal II-2023 akan lebih baik dari tahun lalu,\" tandas Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agu Sep Okt Nov Des Yudo. Saat itu, konsumsi ru- Sumber: Bank Indonesia mah tangga tercatat tumbuh 5,51% yoy. n n Dana bagi hasil sawit Sudah 16 Daerah Ajukan Syarat DBH Sawit JAKARTA. Pemerintah telah ANTARA/Sahrul Manda Tikupadang menerima persyaratan penca- iran dana bagi hasil (DBH) DBH sawit bakal disalurkan untuk 350 daerah dengan anggaran sebesar Rp 3,4 triliun sawit dari sejumlah daerah. berdasarkan kesepakatan antara pemerintah dan DPR. Jika tak ada aral melintang, pencairan tahap pertama dana mian,\" kata Menteri Keuangan Kedua, provinsi yang ber- berisiko terkena dampak eks- tersebut akan dilakukan pada Sri Mulyani, Selasa (11/4). sangkutan, yaitu provinsi yang ternalitas negatif. Juni mendatang. di wilayahnya terdapat daerah Adapun daerah penerima penghasil. Sebanyak 30 dae- Armand Suparman, Direk- DBH sawit bakal disalurkan DBH sawit, dibagi menjadi rah akan memperoleh DBH tur Eksekutif Komite Peman- untuk 350 daerah dengan ang- tiga kategori. Pertama, dae- sawit dengan besaran Rp 1 tauan dan Pelaksanaan Oto- garan sebesar Rp 3,4 triliun rah penghasil, merupakan ka- miliar hingga Rp 82,1 miliar. nomi Daerah bilang, adanya berdasarkan kesepakatan an- bupaten atau kota yang men- formula kinerja dengan porsi tara pemerintah dan DPR. jadi lokasi perkebunan sawit. Ketiga, daerah yang berba- 10% akan memberi dorongan Dasar perhitungan alokasi per Catatan Kemkeu, terdapat 240 tasan langsung dengan daerah bagi daerah untuk meningkat- daerah, dibagi menjadi dua. daerah yang akan mengan- penghasil. Penetapannya ber- kan dan mengembangkan Pertama, alokasi formula de- tongi DBH sawit dengan alo- dasarkan peraturan Kemente- daerahnya. ngan proporsi sebesar 90%. kasi anggaran Rp 2,46 miliar rian Dalam Negeri, yaitu dae- hingga Rp 49,5 miliar. rah yang berbatasan langsung Ferry Saputra Dalam hal ini, landasan alo- kasi kabupaten atau kota penghasil sawit berdasarkan luas lahan dan produktivitas minyak sawit mentah alias crude palm oil (CPO). Semen- tara landasan alokasi kabupa- ten atau kota berbatasan, berdasarkan batas wilayah. Kedua, indikator kinerja dengan proporsi sebesar 10%. Dalam alokasi kinerja, indika- tornya ditetapkan berdasar- kan perubahan tingkat kemis- kinan dan rencana aksi daerah (RAD) untuk kelapa sawit berkelanjutan. \"Soal kinerja, sudah ada 16 daerah yang menyampaikan RAD ke Kemenko Perekono-

BURSA  Kontan Kamis, 13 April 2023 Proyeksi IHSG Bisnis FMC Poles Kinerja Emiten Merespons Data Inflasi AS JAKARTA. Indeks Harga Sa- buh. Selain itu, data indeks Top Losers Top Gainers ham Gabungan (IHSG) ditu- keyakinan konsumen (IKK) tup di zona merah. IHSG me- juga berhasil naik ke 123,3 PACK -9,90% PADA 30,33% lemah 0,18% ke level 6.798,96 pada Maret 2023 dari 122,4 Rabu (12/4). Di tengah pele- pada Februari 2023. Kondisi HAJJ -9,79% GOLD 19,41% Emiten telekomunikasi siap bersaing di bisnis fixed mobile convergence mahan indeks, asing menca- ini mendorong keyakinan tatkan net buy Rp 1,8 triliun. bahwa konsumsi domestik ESSA -6,99% NFCX 18,42% Yuliana Hema masih kuat dan berpotensi Equity Research Analyst menjaga laju pertumbuhan Sumber: RTI, 12 Maret 2023 Phintraco Sekuritas Rio Feb- ekonomi tahun 2023. rian mengatakan, IHSG Kamis Hot Money di Saham* JAKARTA. Persaingan bisnis (13/4) ini akan merefleksikan Secara teknikal, Rio menilai sektor telekomunikasi me- respons pelaku pasar terha- IHSG kembali membentuk lo- Tanggal Net Buy Net Sell masuki babak baru dalam dap realisasi data inflasi Ame- wer-shadow panjang pada persaingan menjaring pe- rika Serikat (AS). perdagangan kemarin. Sto- 05-04-2023 1.650,49 - langgan baru. Emiten sektor chastic RSI berpotensi mem- ini mulai fokus mendorong Data tersebut berpotensi bentuk golden cross di kisaran 06-04-2023 646,81 - integrasi fixed mobile con- memperkuat ekspektasi pasar oversold area.Indikator ini vergence (FMC). terhadap kenaikan suku bu- menunjukkan ada peluang 10-04-2023 - 199,03 nga acuan The Fed sebesar 25 rebound ke kisaran resistance Bisnis FMC merupakan bps pada 3 Mei 2023. Rilis data 6.820 - 6.835 hari ini. Sedang- 11-04-2023 591,08 - konsep integrasi jaringan inflasi AS periode Maret 2023 kan support IHSG akan ber- mobile dengan fixed broad- sebesar 5,0% year on year ada di level 6.750. 12-04-2023 1.822,41 - band. PT XL Axiata Tbk (yoy), melandai dari bulan (EXCL) sudah lebih dulu sebelumnya dan sekaligus Senada, Head of Research Total 4.511,76 - terjun dalam bisnis FMC. menjadi yang terendah sejak Jasa Utama Capital Sekuritas Salah satunya dengan stategi Mei 2021. Cheril Tanuwijaya mempre- *Rp miliar Sumber: Bloomberg anorganik, yaitu dengan diksi IHSG berpotensi re- mengakuisisi PT Link Net \"Di sisi lain, pasar juga tetap bound setelah rilis data inflasi merekomendasikan saham Tbk (LINK). ANTARA/Bayu Pratama S menantikan potensi clue ter- AS periode Maret 2023 yang AUTO dengan target harga Rp hadap terminal rate dari The melandai. 1.850 dan saham ASII dengan Presiden Direktur & CEO EXCL sudah lebih dulu terjun dalam bisnis FMC salah satunya dengan mengakuisisi LINK. Fed,\" kata Rio, kemarin. target harga Rp 6.650. XL Axiata Dian Siswarini Cheril memprediksi IHSG mengatakan, sinergi FMC Rio melanjutkan, sentimen hari ini akan menguat dengan Aurelia Felicia juga telah dilakukan secara dari dalam negeri berasal dari rentang 6.750-6.850. Cheril organik. Misalnya, EXCL data penjualan ritel yang tum- membangun homepass alias sambungan kabel yang mele- Bullish-Bearish wati rumah. Hingga saat ini, Pemisahan Bersyarat (Con- un setiap tahun mulai dari kan seluler, FMC ini diharap- EXCL telah punya lebih dari ditional Spin-Off Agree- 2027. TLKM juga bisa mela- 1 juta homepass. ment) dengan PT Telekomu- kukan penghematan belanja kan dapat membentuk sirku- nikasi Selular atau Telkom- modal sekitar Rp 300 miliar– Prediksi IHSG 10 Analis (13 April 2023) \"FMC bukan hanya produk, sel. VP Investor Telkom Rp 400 miliar. lasi positif sehingga mendo- yang paling penting operasi Relation Edwin Sebayang dan jaringan yang nantinya mengatakan, TLKM optimis- Prospek saham rong ARPU konsolidasi. akan menciptakan efisiensi,” tis bisa berhasil dalam me- Nama Institusi Support Resistance jelas Dian, awal pekan ini. ngembangkan produk FMC. Senior Research Analyst Analis Henan Putihrai Se- Mirae Asset Sekuritas Rober- Cheril Tanuwijaya Jasa Utama Capital Sekuritas 6.750 6.850 EXCL menargetkan layan- Dia mengatakan, dari seki- tus mengatakan, strategi kuritas Steven Gunawan an XL Home dapat terhubung tar 65 juta rumah tangga, ada konvergensi antara layanan Christian Anderson Panin Sekuritas 6.720 6.877 dengan 450.000 rumah di se- potensi 20 juta–30 juta yang fixed broadband dan seluler menambahkan, penggabung- Joshua Marcius Philip Sekuritas 6.735 6.900 luruh Indonesia. Diharapkan, berpotensi menggunakan ini merupakan langkah anti- Johan Trihantoro Pilarmas Investindo Sekuritas 6.744 6.860 30% dari target itu meng- produk FMC milik emiten sipasi dari para pemain atas an ini bisa meningkatkan efi- Kiswoyo Adi Joe Reswara Gian Investa 6.750 6.950 adopsi layanan FMC. pelat merah ini. kenaikan harga dan moneti- Muhammad Wafi RHB Sekuritas 6.750 6.850 sasi pasar. Dengan memper- siensi dan mendorong ting- Achmad Yaki BCA Sekuritas 6.738 6.869 PT Telkom Indonesia Tbk \"Ada peluang sekitar 8 juta timbangkan pendapatan Rio Febrian Phintraco Sekuritas 6.750 6.835 (TLKM) juga mantap menja- pelanggan baru yang dapat rata-rata per pengguna kat monetisasi bisnis. Dimas Wahyu Pratama Bahana Sekuritas 6.700 6.900 lankan bisnis FMC. TLKM kami raih,\" ujar Edwin. Si- (ARPU) fixed broadband Nafan Aji Mirae Asset Sekuritas 6.768 6.830 sudah meneken Perjanjian nergi FMC ini diproyeksikan yang lebih tinggi dibanding- \"Terbuka nilai potensial Median 6.747 6.865 mendorong EBITDA TLKM Rp 5 triliun hingga Rp 6 trili- dari masing-masing segmen bisnis,\" ucap Steven. Steven merekomendasikan beli TLKM dengan target har- ga Rp 4.900. Robertus juga memilih TLKM sebagai top picks di sektor telekomuni- kasi dengan rekomendasi trading buy di target harga Disclaimer: Prediksi 10 analis disajikan berdasarkan kondisi pasar saham pada saat prediksi ini dibuat. KONTAN dan para analis tidak bertang- Rp 4.600 per saham. n gungjawab atas segala risiko yang timbul akibat penggunaan prediksi ini.

PORTOFOLIO Transisi energi menuju net zero emission akan jadi katalis positif bagi emiten nikel. nSAHAM nAKSI EMITEN Hasan Barakwan, Analis BRI Danareksa Kontan Kamis, 13 April 2023 Sekuritas IPO NCKL n emiten nikel Sentimen Kendaraan Listrik Memacu Prospek Emiten Nikel KONTAN/Carolus Agus Waluyo JAKARTA. Jumlah perusaha- terbesar dunia. mendapatkan nikel untuk an pertambangan nikel yang Berdasarkan data Survei mengamankan pasokan pro- Direktur Utama Bumitama Agri Ltd. Lim Gunawan Hariyanto (keempat kiri), Direktur PT Bursa Efek Indonesia (BEI) I Gede melantai di Bursa Efek Indo- duksinya. Ini akan jadi katalis Nyoman Yetna (kelima kanan) dan Presiden Direktur PT Trimegah Bangun Persada Tbk. (NCKL) Roy A. Arfandy (ketiga nesia (BEI) kian semarak. Badan Geologi Amerika Seri- positif bagi emiten nikel. kiri) bersama para direksi saat pencatatan perdana saham PT Trimegah Bangun Persada Tbk. (NCKL) di Bursa Efek Terbaru, PT Trimegah Bangun kat (USGS), produksi nikel di Indonesia, Jakarta, Rabu (12/4). PT Trimegah Bangun Persada Tbk. (NCKL), perusahaan pertambangan dan hilirisasi nikel Persada Tbk (NCKL) memas- dunia diperkirakan sebanyak Analis MNC Sekuritas Alif terintegrasi, menawarkan sebanyak 7.997.600.000 saham atau setara dengan 12,67% dari modal di tempatkan dan tikan diri menjadi emiten BEI 3,3 juta metrik ton pada 2022. Ihsanario melihat kebijakan disetor penuh perseroan. Adapun harga final yang ditetapkan perseroan dalam aksi IPO ini sebesar Rp 1.250 per saham. setelah resmi mencatatkan Jumlah ini meningkat 20,88% pemerintah memberikan in- Dengan demikian, NCKL berhasil memperoleh tambahan modal sebesar Rp 9,997 triliun. saham perdananya pada Rabu dibandingkan pada 2021 seba- sentif pembelian EV bisa me- kemarin (12/4) lewat skema nyak 2,73 juta metrik ton. narik investasi pabrikan mobil initial public offering (IPO). EV global di sektor hilirisasi Dari total produksi tersebut, dalam negeri. \"Ini akan mem- Jika tak ada aral, pada pe- Indonesia berkontribusi ham- berikan peluang bagi Indone- kan depan (18/4), giliran PT pir separuhnya. Di sepanjang sia memperdalam keterlibat- Merdeka Battery Materials tahun 2022, produksi nikel di annya dalam rantai nilai ni- Tbk (MBMA) yang bakal men- Tanah Air diperkirakan men- kel,\" kata Alif, Rabu (12/4). catatkan sahamnya di BEI. capai 1,6 juta metrik ton. Dus, MNC Sekuritas melihat Maraknya para emiten baru Indonesia juga diperkirakan saham-saham emiten nikel la- yang bergelut di sektor per- memiliki deposit cadangan yak koleksi. Dia merekomen- tambangan nikel, sejalan de- nikel terbesar, dengan 21 juta dasi beli saham ANTM dengan ngan perkembangan industri ton kandungan nikel dan ber- target harga Rp 2.400. kendaraan listrik atau electri- kontribusi 22% dari total ca- cal vehicle (EV) di dunia. Tak dangan nikel dunia. Kondisi BRI Danareksa Sekuritas terkecuali di Indonesia. ini memudahkan Indonesia juga menyematkan rekomen- dalam mendapatkan bahan dasi beli saham ANTM dengan Analis BRI Danareksa Seku- baku produksi baterai EV. target harga Rp 3.500. Selain ritas Hasan Barakwan meni- itu merekomendasi beli sa- lai, Indonesia akan diuntung- Dus, Hasan memasang si- ham MDKA dan INCO dengan kan dengan adanya pengem- kap bullish prospek emiten target harga masing-masing bangan kendaraan listrik. nikel. Transisi energi menuju Rp 6.500 dan Rp 8.500. Terlebih, negeri ini merupa- net zero emission bakal mem- kan produsen tambang nikel buat pabrikan kendaraan dan Akhmad Suryahadi baterai EV berlomba-lomba NCKL Siap Menggeber Bisnis Bedah target dan prospek saham PT Trimegah Bangun Persada Tbk (NCKL) seusai mencatatkan saham di bursa Akhmad Suryahadi, public offering (IPO), NCKL Dalam IPO, NCKL menetap- yang sebesar Rp 9,05 triliun dinaikkan dari 2,5% menjadi Sampai akhir Maret 2023, ada 2023/2024 sebesar 12,0 kali Yuliana Hema melepas 7,9 miliar saham atau kan harga perdana Rp 1.250 pada Februari 2023. 5%. \"Sesuai aturan OJK, jika 6 line produksi yang sudah setara 12,67% dari modal di- per saham. Dus, entitas Grup permintaan oversubscribed beroperasi secara komersial. dan 10,7 kali. Sedang valuasi JAKARTA. PT Trimegah Ba- tempatkan dan disetor penuh Harita ini meraup dana IPO Roy A. Arfandy, Presiden 2,5 kali sampai 10 kali, porsi ngun Persada Tbk resmi me- setelah IPO. Rp 9,97 triliun, turun dari tar- Direktur Trimegah Bangun ritel harus dinaikkan,\" kata Roy menargetkan, seluruh peers EV/EBITDA emiten per- lantai di Bursa Efek Indonesia get awal, Rp 14,75 triliun hing- Persada, mengatakan, saham Roy di BEI, kemarin. line produksi bisa beroperasi (BEI) pada Rabu (12/4). Emi- Jumlah saham yang dilepas ga Rp 15,11 triliun. IPO NCKL mengalami kele- di akhir 2023. \"Tahun ini kami tambangan logam diperda- ten dengan kode saham NCKL NCKL dalam IPO lebih sedikit bihan permintaan alias over- Genjot produksi berharap HJF berproduksi ini menjadi emiten ke-31 yang dari rencana semula. Dalam Meski demikian, nilai emisi subscribed. Cuma, Roy tidak secara penuh, dengan kapasi- gangkan pada median 11,5 mencatatkan saham di BEI prospektus awal IPO, NCKL NCKL merupakan yang terbe- menjelaskan lebih rinci. Dia Dana hasil IPO akan dipakai tas 100.000 ton dari sebelum- sejak awal tahun 2023. berniat melepas 12,09 miliar sar dalam IPO di BEI sejauh hanya bilang, membludaknya NCKL untuk sejumlah keper- nya 25.000 ton,\" katanya. kali dan 9,8 kali. \"Namun, ka- saham baru atau setara 18,00% ini. Nilainya mengungguli minat investor membuat porsi luan. Sebanyak 50,4% untuk Dalam penawaran umum dari modal ditempatkan dan emisi IPO PT Pertamina Geo- penjatahan (pooling) saham keperluan entitas anak dan Analis Henan Putihrai Seku- rena NCKL baru IPO, kami ti- perdana saham atau initial disetor pasca IPO. thermal Energy Tbk (PGEO) IPO NCKL untuk investor ritel entitas asosiasi yang akan di- ritas Alroy Soeparto menilai, salurkan melalui modal dan pada harga IPO Rp 1.250 per dak memberikan pandangan pinjaman. Lalu, lebih dari 40% saham, NCKL diperdagangkan dana IPO untuk bayar utang dengan enterprise value to premium atau diskon dari perseroan. Sisanya untuk be- EBITDA (EV/EBITDA) tahun lanja modal dan modal kerja. peers NCKL,\" kata Alroy. Roy menambahkan, usai Saat debut di BEI, NCKL merampungkan IPO, NCKL siap menggenjot produksi tu- sempat turun hingga Rp 1.205, runan dari sejumlah pabrik pengolahan (smelter). Hasil atau di bawah harga IPO. Na- produksi ini untuk keperluan industri electrical vehicle mun NCKL mampu bangkit (EV) atau kendaraan listrik. hingga ditutup menguat 4,40% Saat ini, NCKL memiliki se- Bidik Dana Rp 8,75 Triliun, MENN Mematok Harga jumlah proyek terkait baterai menjadi Rp 1.305. n Harga IPO MBMA Rp 795 IPO Rp 78 Per Saham EV. Salah satunya produksi smelter Mixed Hydroxide Harga IPO Era Digital Media JAKARTA. PT Merdeka Battery Materials Tbk (MBMA) JAKARTA. Selain Merdeka Battery Materials, calon emiten Precipitate (MHP). Sampai (AWAN) Rp 100 Per Saham Maret 2023, kapasitas produk- memantapkan langkahnya untuk melaksanakan penawar- lain yang juga mulai menjalankan masa penawaran umum si MHP 55.000 ton per tahun. an umum perdana saham atawa initial public offering atau offering adalah PT Menn Teknologi Indonesia Tbk NCKL juga akan mempro- duksi nikel sulphat turunan (IPO) di Bursa Efek Indonesia (BEI). Dalam gelaran IPO, (MENN). Calon emiten yang akan menggunakan kode sa- MHP untuk prekursor baterai JAKARTA. Satu lagi calon emiten yang mulai menjalankan EV berkapasitas 55.000 ton. masa penawaran umum (offering) IPO ialah PT Era Digital Merdeka Battery akan melepas 11 miliar saham baru atau ham MENN ini menggelar periode offering sejak Rabu Ini jadi tonggak sejarah baru Media Tbk (AWAN). Calon emiten teknologi ini melang- industri baterai EV dengan sungkan offering sejak Rabu (12/4) hingga Jumat (14/4). 10,24% dari total saham perusahaan. Jumlah ini dapat di- (12/4) hingga Jumat mendatang (14/4). beroperasinya pabrik nikel sulfat pertama di Indonesia. Pada masa penawaran umum ini, AWAN menetapkan tingkatkan menjadi maksimal 12,1 miliar saham atau Dalam IPO, MENN menawarkan 430,2 juta saham baru harga saham perdana Rp 100. Harga ini merupakan batas Di segmen feronikel, NCKL bawah yang dipatok AWAN pada masa penawaran awal 11,14% dari total saham perusahaan pasca IPO. dengan nominal Rp 10 setiap saham. Jumlah ini setara 30% melalui anak usahanya, yakni atau bookbuilding di rentang Rp 100-Rp 110 per saham. Halmahera Jaya Feronikel Perusahaan yang berkecimpung di bisnis hilirisasi rantai dari modal ditempatkan dan disetor penuh perseroan pas- (HJF) menargetkan hingga 8 Dalam hajatan IPO ini, AWAN melepas 750 juta saham line produksi yang beroperasi. baru. Jumlah ini mewakili 21,83% dari jumlah modal ditem- pasok baterai kendaraan bermotor listrik ini, telah meng- ca IPO. Di masa offering, perusahaan penyedia internet of patkan dan disetor penuh pasca IPO. Dus, dari IPO, AWAN berpotensi meraup dana segar Rp 75 miliar. gelar penawaran umum (offering) sejak kemarin (12/4) things (IoT) untuk jasa transportasi dan logistik ini mema- Mengutip prospektus perseroan, sekitar 80% dana hasil hingga Jumat (14/4). MBMA menetapkan harga saham tok harga IPO Rp 78 per saham. Ini merupakan harga te- IPO akan disalurkan AWAN kepada entitas anak, PT Era Awan Digital (EAD). Perinciannya, 70% dari dana tersebut perdana Rp 795. Harga ini merupakan batas tertinggi dari ngah dari yang dipatok MENN pada penawaran awal akan digunakan untuk membeli aset berupa 189 server. Lalu, sekitar 30% akan digunakan EAD untuk modal kerja. yang MBMA patok pada penawaran awal (bookbuilding) di (bookbuilding) di rentang Rp 75-80 per Saham. Adapun, sisa dana IPO sebesar 20% akan AWAN gunakan rentang harga Rp 780-Rp 795 per saham. Dus, dari IPO, MENN bisa meraih dana segar Rp 33,55 untuk modal kerja. Di antaranya, untuk gaji karyawan, sewa kantor, harga pokok penjualan, kegiatan pemasaran Dengan harga penawaran di angka tersebut, maka MBMA miliar. Dana hasil IPO akan digunakan untuk beberapa dan pengembangan karyawan. Rencananya, AWAN akan resmi mencatatkan saham di BEI pada 18 April 2023. n berpotensi meraih dana minimum Rp 8,75 triliun. Sesuai keperluan. Di antaranya, sekitar Rp 1,68 miliar untuk mem- rencana, MBMA akan menggunakan dana hasil IPO untuk bayar sebagian utang pokok kepada PT Bank Central Asia sejumlah keperluan. Yang paling besar atau sekitar 48,0% Tbk (BBCA) yang akan dilunasi pada Juni 2023. Lalu, Rp untuk pembayaran lebih awal seluruh pokok utang senilai 12,40 miliar untuk belanja modal atau capital expenditure US$ 300 juta kepada PT Merdeka Copper Gold Tbk (MDKA) (capex). Kemudian, sekitar Rp 2 miliar untuk menyewa dan ING Bank NV cabang Singapura. n bangunan, dan sisanya untuk modal kerja. n n kinerja emiten CTRA Cetak Marketing Sales Rp 3,4 Triliun JAKARTA. PT Ciputra Deve- rumahnya dibanderol di ren- keseluruhan, kontribusi dari Arcade di CitraLand Surabaya lopment Tbk (CTRA) membu- tang Rp 700 juta hingga sehar- proyek rumah tapak menca- yang berkontribusi Rp 169 kukan marketing sales sebe- ga Rp 3,1 miliar per unit. pai Rp 2,9 triliun. miliar. Sisanya, berasal dari sar Rp 3,4 triliun triliun sepan- segmen apartemen dan per- jang kuartal I-2023 lalu. Sedangkan dari proyek Ci- Selain rumah tapak, proyek kantoran. Kedua segmen itu Proyek rumah tapak masih traLand Surabaya, CTRA me- komersial juga turut menyum- menyumbang marketing sa- menjadi kontributor utama luncurkan klaster rumah ber- bang marketing sales sebesar les sebesar Rp 130 miliar. pra-penjualan CTRA. nama Pelican Hill yang mem- Rp 440 miliar. Salah satu pen- bukukan marketing sales dorongnya dari peluncuran Sugeng Adji Soenarso Head of Investor Relation sebesar Rp 337 miliar. Secara produk baru seperti ruko One CTRA Aditya Ciputra Sastra- winata mengatakan, capaian tersebut melampaui ekspek- tasi dan menandai peningkat- an marketings sales sebesar 74% secara tahunan. Pada pe- riode yang sama tahun lalu, CTRA mencetak marketing sales sebesar Rp 1,9 triliun. \"Pencapaian ini juga mewa- kili 39% dari total target 2023 yang sebesar Rp 8,9 triliun,\" ujarnya kepada KONTAN, Rabu (12/4). Realisasi marketing sales ini didorong oleh peluncuran proyek baru Citra Garden Ser- pong. Selain itu, CTRA juga menuai penjualan dari pelun- curan tiga klaster baru di Ci- traLand Surabaya dan Citra- Land Gama City Medan. Dari proyek Citra Garden Serpong, CTRA memperoleh marketing sales lebih dari Rp 1,3 triliun dari 1.000 unit yang ditawarkan. Proyek ini awalnya menawarkan tiga klaster yang ditujukan untuk kalangan menengah ke bawah dan menengah ke atas. Harga

Kenaikan harga menjadikan bitcoin sebagai PORTOFOLIO 5 aset berkinerja terbaik sepanjang tahun ini. ■SAHAM ■KRIPTO Timothius Martin, Chief Marketing Officer Pintu Kontan Kamis, 13 April 2023 Bank Rakyat Indonesia (BBRI) Indofood Sukses Makmur (INDF) Semen Indonesia (SMGR) 4.992 Pergerakan saham BBRI membentuk 7.015 Pergerakan saham INDF cenderung 7.848 Pergerakan saham SMGR muncul three pola hanging man dan berpotensi konsolidasi di atas MA20 di level white soldiers pattern dengan RSI 4.675 memicu aksi ambil untung. Sementara 6.504 Rp 6.250. Level ini menjadi sinyal 6.812 menguat. Indikator MACD dan indikator stochastic dalam posisi potensi berlanjutnya fase uptrend agar stochastic bergerak naik meski volume 4.357 overbought. Indikator MACD saham 6.065 masih terjaga, selama saham INDF 5.923 perdagangan menurun. MA10 dan 70,91 BBRI berada dalam histogram positif. 114,5 bertahan di atas level Rp 6.250. 236,8 MA20 menjadi penentu arah. 0 Rekomendasi : Sell on strength 0 Rekomendasi : Speculative buy 0 Rekomendasi : Trading buy -70,91 Support : Rp 4.850 -114,5 Support : Rp 6.100 -236,8 Support : Rp 6.025 Resistance : Rp 4.950 Resistance : Rp 6.600 Resistance : Rp 6.500 70% 70% 70% 2 6 6 30% Dimas Wahyu Putra 2 6 6 30% Alrich Paskalis Tambolang 2 6 6 30% Achmad Yaki IJan 2023 IFeb 2023 IMar 2023 80% Bahana Sekuritas IJan 2023 IFeb 2023 IMar 2023 80% Phintraco Sekuritas IJan 2023 IFeb 2023 IMar 2023 80% BCA Sekuritas 20% 20% 20% 10 10 10 IApr 2023 IApr 2023 IApr 2023 KETERANGAN: Target harga merupakan target harga tertinggi suatu saham berdasarkan perhitungan para analis. Anggota Indeks KOMPAS 100 Rekomendasi Otomotif Bakal Menjadi Motor Astra Analis menyebut, kinerja PT Astra International Tbk akan didorong dari segmen otomotif seiring penurunan harga komoditas Akmalal Hamdhi motif akan menjadi pengganti listrik Indonesia yang didomi- diman mencermati, volume hingga akhir September 2022. karena didorong prospek pen- nasi Hyundai dan Wuling. penjualan akan lebih rendah JAKARTA. Bisnis PT Astra jualan kendaraan roda empat di tahun ini karena berbagai Prospek penjualan International Tbk (ASII) bakal (4W) dan kendaraan roda dua Posisi ASII sebagai pemim- hambatan. Tahun lalu sudah disetir segmen otomotif di ta- (2W). Penjualan mobil dipro- pin pasar sekitar 68% untuk menjadi tahun pemulihan Mengingat kinerja tahun hun ini. Ini artinya, segmen yeksikan mencapai 1 juta unit kendaraan roda dua dan 53% yang kuat, didorong pemuli- lalu sangat kuat, kinerja ASII otomotif akan menggantikan sementara penjualan motor untuk kendaraan roda 4 akan han ekonomi, percepatan dan pada tahun 2023 tidak akan dominasi segmen alat berat diperkirakan mencapai 5,4 mengimbangi pendapatan melebihi penjualan tahun yang didukung moncernya juta-5,6 juta unit tahun ini. UNTR yang diproyeksikan ASII melalui 2022. Hal itu karena mening- harga komoditas di 2022. menurun. Rudy memperkira- Daihatsu akan kat bunga dan inflasi serta ti- Rencana pemerintah mem- kan, pendapatan ASII bakal dak adanya diskon pajak ba- Analis MNC Sekuritas Rudy berikan subsidi penggunaan tergelincir 4,54% tahun ini, te- masuk rang mewah. \"Faktor tersebut Setiawan mengamati, domi- kendaraan listrik atau electric tapi proyeksi tersebut telah menggarap pasar kemungkinan mengurangi nasi segmen usaha alat berat, vehicle (EV) juga dipandang dihitung pasar. permintaan dan membatasi pertambangan, konstruksi, sebagai katalis positif bagi kendaraan EV. pembelian mobil,” ujar Arief dan energi (HEMCE) bakal ASII. Ini seiring langkah Dai- \"Persaingan ketat akan ber- dalam riset 16 Januari 2023. berakhir. Ini seiring prospek hatsu yang ingin berinvestasi lanjut di tahun ini, tetapi pro- peluncuran model baru ken- harga batubara global yang di pasar EV Indonesia. Dengan duk baru Toyota Fortuner, daraan listrik, serta dorongan Arief meyakini, skema sub- kurang menarik di 2023. demikian, kehadiran Daihatsu Rush, dan Terios menunjuk- permintaan dari diskon pajak sidi kendaraan listrik untuk sebagai mitra ASII akan bisa kan peluang yang tidak dapat barang mewah yang berjalan mempercepat adopsi penggu- Rudy melihat segmen oto- bersaing dengan kendaraan diabaikan di 2023,\" tulis Rudy naan EV akan menghadapi dalam riset 9 Maret 2023. beberapa kendala. Ini karena Kinerja PT Astra International Tbk insentif yang pemerintah ber- KONTAN/Hendra Suhara Kendati demikian, Analis ikan masih sedikit sehingga Ciptadana Sekuritas Arief Bu- masyarakat masih akan berta- Kinerja tahun lalu sangat kuat, maka kinerja ASII pada tahun han menggunakan kendaraan 2023 tidak akan melebihi penjualan tahun 2022. (Rp miliar, kecuali laba bersih per saham) bahan bakar bersubsidi. Se- lain itu, infrastruktur pengisi- Total Aset Per 31/12/2021 Per 31/12/2022 Pergerakan Harga Saham 6.400 an daya masih sedikit. Per Ja- buh 29,1% menjadi Rp 301,4 bersih ini memperhitungkan Total Kewajiban 367.311 413.297 PT Astra International Tbk 6200 nuari 2023, hanya ada 413 triliun ditopang segmen bisnis penyesuaian nilai wajar dari Total Ekuitas 151.696 169.577 stasiun pengisian daya di 295 HEMCE dan otomotif. Penda- investasi ASII di PT GoTo Go- 172.053 192.142 5.925 lokasi di Indonesia. patan kedua segmen tersebut jek Tokopedia Tbk (GOTO) masing-masing naik 56% dan dan PT Medikaloka Hermina Pendapatan 233.485 301.379 13 Mar Kepala Riset Aldiracita Se- 25% menjadi Rp 123,7 dan Tbk (HEAL). Sementara, laba Laba Kotor 51.033 70.088 kuritas Agus Pramono justru Rp 121,1 triliun di tahun lalu. bersih ASII yang tidak terma- Laba Usaha 25.533 42.201 6.000 menyebut, daya beli yang mu- suk penyesuaian nilai wajar Laba Bersih 20.196 28.944 lai meningkat akan menjadi Bisnis alat berat HEMCE atas investasi Grup di GOTO Laba Bersih per Saham 499 715 pendorong permintaan ken- berkontribusi sekitar 41%, di- dan HEAL mencapai Rp 30,5 daraan baru. \"Sepeda motor susul kontribusi bisnis otomo- triliun, lebih tinggi 51% diban- Margin Laba Kotor (%) 21,86 23,26 Maret 2023 6.250 5.800 bakal ada kenaikan perminta- tif sebesar 40,2%, lalu bisnis dingkan raihan tahun 2021. Margin Laba Usaha (%) 10,94 14,00 an karena memang ada per- jasa keuangan 8,9%, serta 9,9% Margin Laba Bersih (%) 12 Apr mintaan yang tertahan tahun dari bisnis lain-lain. Ketiga analis menyarankan ROA (%) 8,65 9,60 lalu,\" kata Agus, Rabu (12/4). buy saham ASII. Rudy mema- ROE (%) 5,50 7,00 5.600 Dari sisi bottom line, emiten sang target di Rp 7.000. Se- 11,74 15,06 Di sepanjang 2022, penda- induk grup Astra ini membu- mentara Agus dan Arief me- April 2023 patan konsolidasi ASII tum- kukan laba bersih Rp 28,94 masang target masing-masing Sumber: RTI triliun atau naik 43% secara Rp 6.900 dan Rp 6.800. ■ Sumber: Bloomberg tahunan. Perlu dicatat, laba ■ KRIPTO Prediksi Rupiah Harga Komoditas Harian Sumber: Logam Mulia, Bloomberg Pukul: 19.05 WIB Harga Bitcoin Melejit, Investor Usai Data Inflasi, Pasar (11/04/2023-12/04/2023) Keterangan: *Harga periode Bisa Bersiap Ambil Untung Tunggu Risalah FOMC 10/4/2023–11/4/2023 JAKARTA. Rupiah kembali menguat tipis di hadapan dollar Minyak Mentah CPO (ICDX) Amerika Serikat (AS). Pergerakan rupiah selanjutnya akan 13.405 13.335 terpengaruh rilis data inflasi AS. 81,53 81,49 -0,52% JAKARTA. Harga bitcoin nyebut, pemain institusi se- 1.898. Ini karena efek unlock Kepala Ekonom Bank Permata Josua Pardede menjelas- -0,05% kembali menanjak menyentuh perti MicroStrategy kembali ETH Shanghai 15% dari total kan, dollar AS cenderung melemah terhadap sebagian be- Pengiriman Juni 2023 level tertinggi dalam 10 bulan. mengumpulkan bitcoin seki- ETH beredar. sar mata uang G-10. Inflasi AS yang lebih dari proyeksi Pengiriman Mei 2023 Bursa Komoditi dan Derivatif Indonesia Berdasarkan data Coinmar- tar 140.000 bitcoin. \"MicroS- konsensus analis bakal semakin menekan dollar AS. Ting- Minyak WTI di Bursa NYMEX-AS ketcap, Rabu (12/4) hingga trategy salah satu perusahaan Fyqieh menyarankan, inves- kat inflasi AS naik 0,1% secara bulanan dari sebelumnya (ICDX) (Rupiah per kilogram) pukul 19.50 WIB, harga bitco- terbesar yang memiliki bitco- tor menyiapkan strategi se- naik 0,4%. Secara tahunan, inflasi AS di 5% dari bulan sebe- (Dollar AS per barel) in di US$ 30.324 setara dengan in hingga saat ini,\" kata dia. suai tujuan investasi. Dalam lumnya di 6% Sedangkan inflasi inti AS naik 5,6% dari bulan Rp 449 juta per BTC, naik jangka menengah, sebaiknya Februari di 5,5%. Usai laporan inflasi, pasar menantikan CPO (MDEX) Batubara* 0,94% dari hari sebelumnya. Menurut Trader External pasang posisi ambil untung. notulensi rapat FOMC Maret yang berpotensi mempenga- 880,24 856,01 203,23 205,00 Tokocrypto Fyqieh Fachrur, \"Investor bisa membeli kem- ruhi pergerakan mata uang Asia pada hari ini. CMO Pintu Timothius Mar- harga bitcoin di US$ 30.000 bali pada akhir tahun persiap- -2,75% 0,86% tin mengatakan, tren kenaikan merupakan level psikologis an halving bitcoin pada perte- Direktur Laba Forexindo Berjangka Ibrahim Assuaibi harga ini membuat harga bit- dan pertanda bull market. ngahan 2024,\" sarannya. menyebut, risalah pertemuan Fed dapat mengungkap pe- Pengiriman Juni 2023 Pengiriman Mei 2023 coin di sepanjang tahun ini \"Jika bitcoin menembus harga mikiran para pembuat kebijakan saat mereka menaikkan Bursa Derivatif Malaysia (MDEX) Batubara Newcastle di Bursa ICE naik hampir 84% hingga saat US$ 30.500, maka bisa bull Sementara investor jangka suku bunga 25 bps bulan lalu di tengah krisis perbankan. ini. \"Bitcoin menjadi aset ber- run ke US$ 32.000 dan jadi panjang bisa menabung de- Dari domestik, kinerja penjualan eceran meningkat 0,6% (Dollar AS per ton) (Dollar AS per ton) kinerja terbaik,\" kata dia. Ti- resistance,\" ujar dia. ngan rutin hingga setahun ke dari minus 0,6%. Peningkatan penjualan eceran terjadi mothius mengatakan, penye- depan setelah halving bitcoin. pada seluruh kelompok. \"Peningkatan penjualan seiring Emas Batangan Emas Berjangka bab kenaikan harga bitcoin Harga bitcoin yang naik, Fyqieh pun mengingatkan, periode Ramadan pada tahun ini,\" kata Ibrahim. 1.069.000 1.071.000 2.019,00 2.023,20 adalah tren kenaikan suku menurut Fyqieh, membuat 10 koreksi harga bitcoin di tahun bunga The Fed yang melandai aset kripto dengan kapitalisa- 2023 bisa terjadi dengan sup- Josua memperkirakan, rupiah akan bergerak di Rp 0,19% 0,21% dan krisis bank besar. si terbesar lainnya ikut naik, port US$ 25.000-US$ 28.000. 14.825-Rp 14.925 per dolar AS pada Kamis (13/4). Proyeksi kecuali ethereum. Kemarin, Ibrahim, rupiah menguat di rentang Rp 14.840 - Rp.14.890. Divisi Logam Mulia-PT Antam Tbk Pengiriman Juni 2023 Selain itu, Timothius me- harga ETH turun 1,18% di US$ Pulina Nityakanti Pramesi Emas batangan seberat 1 gram Divisi Comex Bursa NYMEX-AS Kemarin, Rabu (12/4) rupiah di pasar spot menguat 0,04% (Rupiah per gram) ke Rp 14.880. Kurs Jisdor menguat 0,15% ke Rp 14.866. (Dollar AS per ons troi) Akmalal Hamdhi

PERBANKAN BNI masih memberikan perpanjangan restrukturisasi debitur tersebut. Kontan Kamis, 13 April 2023 David Pirzada, Direktur Manajemen Risiko PT Bank BNI Tbk n kredit perbankan Kerjasama Pengadaan Rumah Kembali Pulih, Bank Genjot Kredit UMKM JAKARTA. Industri perbank- bagi usaha rakyat,\" katanya. ANTARA/Indrianto Eko Suwarso an di Tanah Air terus memacu Sementara Sekretaris Per- penyaluran kredit ke sektor Ketua PP Muhammadiyah, Muhadjir Effendy (kanan) menyerahkan cenderamata kepada Direktur Utama Bank Syariah Indonesia (BSI), Hery Gunardi usaha mikro, kecil dan mene- usahaan PT Bank Rakyat In- (tengah) disaksikan Direktur Sales & Distribution BSI, Anton Sukarna (kiri) seusai penandatangan perjanjian kerjasama penyaluran pembiayaan pemilikan ngah (UMKM) di tahun ini. donesia Tbk (BRI), Aestika rumah bagi pegawai di lingkungan kantor dan mmal ssaha di Aula Masjid At Tanwir, Gedung Dakwah Muhammadiyah, Jakarta, Rabu (12/4). BSI, PP Presiden Joko Widodo menar- Oryza Gunarto menyatakan Muhammadiyah, Badan Pengelola Tabungan Perumahan Rakyat (BP Tapera), dan Perum Pembangunan Perumahan Nasional (Perumnas) menjalin kerja getkan, kredit ke sektor penyaluran kredit UMKM BRI sama penyaluran pembiayaan kepemilikan rumah bersubsidi KPR Sejahtera FLPP kepada pegawai di lingkungan Amal Usaha Muhammadiyah. UMKM mencapai 30% secara tumbuh dengan kontributor industri hingga tahun 2024. utama pada segmen mikro Bankir Waspadai Kualitas Hingga akhir 2022, porsi pe- dengan pertumbuhan dua di- Kredit ke Pengembang nyaluran tersebut baru me- git. nyentuh angka 21%. Sektor properti dinilai belum pulih, bank hati-hati dalam menyalurkan kredit BRI tahun ini optimistis Sekretaris Perusahaan Bank mencetak pertumbuhan kre- Mandiri Tbk (BMRI), Rudi As dit antara 10%-12% yoy. Salah Aturridha menyatakan, ada satu strateginya mendorong peningkatan penyaluran kre- dit UMKM di awal tahun ini. Kredit ke sektor Realisasi kredit UMKM secara usaha mikro di bank only tembus Rp 115,97 Bank Mandiri triliun. Angka ini eningkat 10% tumbuh 3,6 kali secara tahunan atau year on dibanding tahun year (yoy) per Februari 2023. sebelumnya. “Pertumbuhan tersebut ter- jadi pada sektor usaha mikro sumber pertumbuhan baru dengan realisasi mencapai Rp melalui holding ultra mikro. 69,7 triliun per Februari 2023. Tumbuh lebih dari 3,6 kali li- Sementara itu, PT Bank Sa- pat bila dibandingkan posisi habat Sampoerna hingga akhir Februari 2022,” ujar Rudi, tahun lalu perseroan ini telah Rabu (12/4). melayani sekitar 300.000 unit usaha maupun perorangan, Dalam laporan paparan ke- termasuk lebih dari 77.000 uangan 2022, Bank Mandiri UMKM. Jumlah ini meningkat mencatat kontribusi kredit empat kali lipat dibandingkan mikro baru sebesar 12,6% dan tahun sebelumnya. kredit usaha kecil menengah (UKM) sebesar 5,6% dari total Direktur Keuangan dan Pe- kredit Bank Mandiri sepan- rencanaan Bisnis Bank Sam- jang 2022 yang sebesar Rp poerna, Henky Suryaputra 1.202,2 triliun. menyatakan, hampir 40% dari kredit merupakan pinjaman Untuk mendorong penya- usaha langsung ke UMKM. luran kredit UMKM, Bank Tahun lalu Bank Sampoerna Mandiri lakukan pemetaan menyalurkan kredit Rp 10,1 atau segmentasi pasar calon triliun, naik 18,5% yoy. debitur UMKM. Termasuk pe- metaan risiko dan kondisi ke- Arif Ferdianto uangan calon debitur. \"Bank Mandiri juga terus meningkat- kan akses layanan keuangan Maizal Walfajri but. Permintaan properti ma- menggandeng PT Perusahaan bang, aset tersebut berbentuk NPL sebesar 0,01%, menurun sih belum recovery ke level Pengelola Aset (PPA). gedung seperti apartemen. JAKARTA. Perbankan masih sebelum pandemi,\" ujar David dibandingkan tahun lalu se- selektif menyalurkan kredit ke KONTAN, Rabu (12/4). Bersih-bersih aset Proses bersih-bersih aset ke pengembang properti. Se- busuk melalui PPA dengan besar 1,71%. tor ini dinilai belum pulih ke BNI juga sudah mencadang- Direktur Assets Manage- menukarnya menjadi aset level sebelum pandemi. Kare- kan cadangan kerugian penu- ment BTN, Elisabeth Novie yang sehat. Setelah terjual, \"Kami melihat potensi pem- na itu, kredit berisiko dari runan nilai (CKPN) yang cu- Riswanti mengakui, sedang uangnya dibelikan surat ber- sektor ini cukup tinggi hingga kup untuk mitigasi risiko berupaya menjual aset secara harga BUMN. biayaan ke sektor properti bank terus memantau per- pemburukan sektor ini. Kini bulk. Namun, BTN masih me- kembangan industri properti. BNI masih sangat selektif nunggu kajian atas rencana Direktur Manajemen Risiko masih ada peluang dibiayai, memberikan kredit baru ke itu, dan lampu hijau dari Oto- PT Bank Mandiri Tbk Ahmad PT Bank BNI Tbk mencatat sektor pengembang properti. ritas Jasa Keuangan (OJK). Siddik Badruddin menyata- mengingat backlog kebutuhan penyaluran pembiayaan ke kan, sampai Februari 2023, sektor pengembang properti Hingga akhir tahun lalu, Elisabeth tidak menjelas- penyaluran kredit Bank Man- rumah masih tinggi,\" kata Sid- sekitar 3,5% dari total kredit. LAR coverage BNI terus me- kan secara spesifik jenis aset diri ke pengembang properti Per Januari 2023, kredit BNI ningkat, dari 37,0% menjadi busuk BTN yang dimaksud. mencapai Rp 23,8 triliun. De- dik. Landed house juga salah tumbuh 4,78% secara tahunan 48,8%. Sedang non perfor- Namun, salah satu penyum- ngan kualitas kredit yang te- atau year on year (yoy) men- ming loan (NPL) coverage rus membaik, dimana rasio satu target pertumbuhan Bank jadi Rp 571,62 triliun. naik dari 233,4% menjadi 278,3%. BNI menekan pembu- Mandiri di 2023. Direktur Manajemen Risiko rukan kredit secara umum. BNI, David Pirzada menyata- Bank Mandiri tetap menya- kan meski relatif kecil, kredit Adapun rasio LAR BNI ke sektor properti mempunyai membaik pada 2022 menjadi lurkan kredit ke sektor pro- loan at risk (LAR) cukup ting- 16%, dibandingkan 2021 yang gi, sekitar 45%. Mayoritas de- berada di posisi 23,3%. Jadi, perti dengan menjaga prinsip bitur properti berada dalam NPL membaik dari 3,7% di skema restrukturisasi. 2021 menjadi 2,8% di 2022. kehati-hatian. Baik pembiaya- \"BNI masih memberikan Sedang PT Bank Tabungan an ke konsumen maupun pe- perpanjangan restrukturisasi Negara Tbk (BTN) berniat untuk debitur-debitur terse- menjual sejumlah aset mang- ngembang properti. n krak high risk yang nilainya sekitar Rp 2 triliun, dengan Penyaluran Kredit Properti Perbankan 2017 2018 2019 2020 2021 2022 Feb Feb Feb 2022 2023 (yoy) KPR dan KPA 410,1 466,9 504,4 521,6 572,3 617,2 577,0 622,1 7,8% Konstruksi 257,2 315 359,9 376,1 379,2 393,7 374,8 384,9 2,7% KONTAN/Carolus Agus Waluyo Real estat 139,1 156,1 165,1 168,6 165,8 200,3 172,2 202,2 17,4% Untuk mendorong penyaluran kredit UMKM, Bank Mandiri Total kredit 806,5 938 1.029,4 1.066,4 1.117,3 1.211,3 1.124 1.209,1 7,6% lakukan pemetaan atau segmentasi pasar calon debitur properti UMKM. Keterangan: Dalam triliun rupiah Sumber: Bank Indonesia n dividen perbankan Laba Tumbuh, BTPN Syariah Menebar Dividen Rp 712,5 Miliar JAKARTA. Satu lagi bank swasta yang akan membagi- kan dividen dari laba tahun buku 2022 kepada para peme- gang sahamnya adalah PT Bank BTPN Syariah Tbk (BTPS). Dalam Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) yang digelar pada Selasa (12/4), pemegang sa- ham menyetujui pembagian dividen tunai sebesar Rp 92,5 per saham atau setara dengan Rp 712,5 miliar. Pembagian dividen itu setara dengan 40% laba bersih Bank BTPN Syariah (BTPS). Direktur Kepatuhan sekali- KONTAN/Carolus Agus Waluyo gus Sekretaris Perusahaan BTPN Syariah, Arief Ismail Komisaris Utama Independen Kemal Aziz Stamboel (kiri) dan Direktur Utama PT Bank BTPN menyampaikan, pembagian Syariah Tbk Hadi Wibowo (kanan) berbincang usai Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan dividen tersebut setara de- (RUPST) PT Bank BTPN Syariah Tbk di jakarta, Rabu, (12/4). ngan 40% dari laba bersih BTPN Syariah tahun 2022. Arief seperti dikutip dalam tentuan dan rata-rata industri PT Bank Danamon Tbk Pada tahun tersebut laba ber- keterangan resmi yang diteri- bank syariah. (BDMN) yang membagi divi- sih setelah pajak (NPAT) ma KONTAN, Rabu (12/4). den tunai Rp 1,5 triliun, atau BTPN Syariah tercatat sebe- Sebelumnya, beberapa bank 35% dari laba bersih 2022. sar Rp 1,78 triliun, naik 20,73% Hingga akhir tahun 2022 mengumumkan pembagian year on year (yoy). BTPN Syariah menyalurkan dividen. PT Bank CIMB Niaga Sedang PT Bank OCBC pembiayaan mencapai Rp 11,5 Tbk (BNGA) membagikan di- NISP Tbk menebar dividen “RUPST juga menyetujui triliun atau tumbuh 10% yoy. viden tunai Rp 2,87 triliun, Rp 1,33 triliun atau 40% dari laba ditahan sebesar Rp 1,05 Dia menuturkan, perseroan atau setara 60% dari laba 2022. laba 2022. Rasio itu meningkat triliun untuk mendukung as- juga masih memiliki rasio ke- Lalu, PT Bank Permata Tbk dari tahun sebelumnya yang pirasi besar perseroan mewu- cukupan modal atau capital (BNLI) menebar dividen tunai sebesar 20% dari laba 2021. judkan Sharia Digital Eco- adequacy ratio (CAR) yang Rp 542 miliar atau sekitar 27% system for Unbanked,” ujar sebesar 53%, jauh di atas ke- dari laba 2022. Ada juga Arif Ferdianto

Kontan Kontan Kamis, 13 April 2023

8 Kontan Kamis, 13 April 2023 Kontan JADWAL SHUMDQMLDQSHUMDQMLDQ EHULNXW PDVLQJPDVLQJ SHUXEDKDQQ\\D WHUVHEXW GLVHUDKNDQNHSDGD2-.%XUVD(IHNGDQ.6(, Masa Penawaran Awal : 13 April 2023 – 5 Mei 2023 PROSPEKTUS RINGKAS   .KXVXVXQWXNSHQ\\HUDKDQODSRUDQNHXDQJDQVHEDJDLPDQDGLDWXUGLDWDV PHQ\\HUDKNDQMXJDNHSDGD:DOL$PDQDWVXUDW\\DQJGLWDQGDWDQJDQLGLUHNVL Prakiraan Tanggal Efektif : 17 Mei 2023 INFORMASI DALAM DOKUMEN INI MASIH DAPAT DILENGKAPI DAN/ATAU DIUBAH. PERNYATAAN PENDAFTARAN EFEK INI TELAH 3HUVHURDQ \\DQJ PHQ\\DWDNDQ EDKZD 3HUVHURDQ GDODP PDVD ODSRUDQ Prakiraan Masa Penawaran Umum : 22 – 23 Mei 2023 DISAMPAIKAN KEPADA OTORITAS JASA KEUANGAN (”OJK”) NAMUN BELUM MEMPEROLEH PERNYATAAN EFEKTIF DARI OJK. DOKUMEN NHXDQJDQ WHUVHEXW WHODK PHPHQXKL VHOXUXK SHPEDWDVDQSHPEDWDVDQ INI HANYA DAPAT DIGUNAKAN DALAM RANGKA PENAWARAN AWAL TERHADAP EFEK INI. EFEK INI TIDAK DAPAT DIJUAL SEBELUM GDQNHZDMLEDQNHZDMLEDQVHVXDLGHQJDQ3HUMDQMLDQ3HUZDOLDPDQDWDQGDQ Prakiraan Tanggal Penjatahan : 24 Mei 2023 PERNYATAAN PENDAFTARAN YANG TELAH DISAMPAIKAN KEPADA OJK MENJADI EFEKTIF. PEMESANAN MEMBELI EFEK INI HANYA DAPAT SHUMDQMLDQSHUMDQMLDQODLQVHKXEXQJDQGHQJDQ(PLVL2EOLJDVL DILAKSANAKAN SETELAH CALON PEMBELI ATAU PEMESAN MENERIMA ATAU MEMPUNYAI KESEMPATAN UNTUK MEMBACA PROSPEKTUS.  0HPEHUL L]LQ NHSDGD :DOL $PDQDW DWDX SLKDN \\DQJ GLWXQMXN ROHK :DOL Prakiraan Tanggal Pengembalian Uang Pemesanan : 26 Mei 2023 Amanat, pada saat jam kerja untuk melakukan peninjauan lapangan dan 26 Mei 2023 OTORITAS JASA KEUANGAN TIDAK MEMBERIKAN PERNYATAAN MENYETUJUI ATAU TIDAK MENYETUJUI EFEK INI, TIDAK JUGA MENYATAKAN PHPLQWD GRNXPHQ GDQ LQIRUPDVL \\DQJ GLSHUOXNDQ GDUL 3HUVHURDQ GDODP Prakiraan Tanggal Distribusi Obligasi secara KEBENARAN ATAU KECUKUPAN ISI PROSPEKTUS RINGKAS INI. SETIAP PERNYATAAN YANG BERTENTANGAN DENGAN HAL-HAL TERSEBUT ADALAH rangka menjalankan tugas pemantauan perkembangan pengelolaan PERBUATAN MELANGGAR HUKUM. SHUXVDKDDQ GDQ SHQJDZDVDQ SHODNVDQDDQ NHZDMLEDQNHZDMLEDQ \\DQJ Elektronik : wajib dipenuhi Perseroan berdasarkan Perjanjian Perwaliamanatan, PT PP PROPERTI TBK. (”PERSEROAN”) DAN PENJAMIN PELAKSANA EMISI OBLIGASI BERTANGGUNG JAWAB SEPENUHNYA ATAS KEBENARAN VHVXDL GHQJDQ SHUDWXUDQ SHUXQGDQJXQGDQJDQ \\DQJ EHUODNX GHQJDQ Prakiraan Tanggal Pencatatan pada PT Bursa Efek SEMUA INFORMASI, FAKTA, DATA ATAU LAPORAN DAN KEJUJURAN PENDAPAT YANG TERCANTUM DALAM PROSPEKTUS RINGKAS INI. ketentuan Wali Amanat terlebih dahulu memberitahukan secara tertulis NHSDGD 3HUVHURDQ VHODPEDWODPEDWQ\\D  GXD  +DUL .HUMD VHEHOXPQ\\D Indonesia : 29 Mei 2023 INFORMASI LENGKAP TERKAIT PENAWARAN UMUM TERDAPAT DALAM PROSPEKTUS. WHQWDQJPDNVXGQ\\DWHUVHEXW   0HPSHUWDKDQNDQGDQPHQMDJDVHPXDKDNKDNGDQL]LQL]LQ\\DQJVHNDUDQJ PENAWARAN UMUM GLPLOLNL ROHK 3HUVHURDQ GDQ VHJHUD PHPSHUSDQMDQJ L]LQL]LQ \\DQJ WHODK berakhir atau memperoleh izin baru jika diperlukan untuk menjalankan KETERANGAN TENTANG OBLIGASI YANG DITERBITKAN XVDKDQ\\D   0HODNXNDQ SHPHULQJNDWDQ DWDV 2EOLJDVL VHVXDL GHQJDQ 32-. 1R NAMA OBLIGASI GDQDWDXSHQJDWXUDQODLQQ\\D\\DQJZDMLEGLSDWXKLROHK3HUVHURDQ sehubungan dengan pemeringkatan atau melakukan pemeringkatan Obligasi II PP Properti Tahun 2023 (”Obligasi”) PT PP PROPERTI Tbk. VHVXDLGHQJDQSHUDWXUDQ2-.DSDELODDGDSHUXEDKDQWHUKDGDS32-.1R Kegiatan Usaha Utama: Bergerak dalam bidang properti dan real estate 49/2020. JENIS OBLIGASI   0HPHOLKDUD KDUWD NHND\\DDQ 3HUVHURDQ DJDU WHWDS GDODP NHDGDDQ EDLN %HUNHGXGXNDQGL-DNDUWD7LPXU,QGRQHVLD GDQ VHQDQWLDVD PHQJDVXUDQVLNDQQ\\D SDGD SHUXVDKDDQ DVXUDQVL \\DQJ 2EOLJDVL LQL GLWHUELWNDQ WDQSD ZDUNDW NHFXDOL 6HUWL¿NDW -XPER 2EOLJDVL \\DQJ DNDQ PHPSXQ\\DLUHSXWDVLEDLNWHUKDGDSVHJDODUHVLNR\\DQJELDVDGLKDGDSLROHK diterbitkan Perseroan untuk didaftarkan atas nama KSEI sebagai bukti utang untuk KANTOR PUSAT SHUXVDKDDQSHUXVDKDDQ \\DQJ EHUJHUDN GDODP ELGDQJ XVDKD \\DQJ VDPD kepentingan Pemegang Obligasi. Obligasi ini didaftarkan atas nama KSEI untuk 3OD]D33/DQWDL dengan Perseroan. NHSHQWLQJDQ 3HPHJDQJ 5HNHQLQJ GL .6(, \\DQJ VHODQMXWQ\\D XQWXN NHSHQWLQJDQ -O/HWMHQG7%6LPDWXSDQJ1R 3HPHJDQJ2EOLJDVLGDQGLGDIWDUNDQSDGDWDQJJDOGLVHUDKNDQQ\\D6HUWL¿NDW-XPER 3DVDU5HER-DNDUWD 15) Memberitahukan secara tertulis kepada Wali Amanat, setiap perubahan Obligasi oleh Perseroan kepada KSEI. Bukti kepemilikan Obligasi bagi Pemegang 7HOS)DNVLPLOL 2EOLJDVL DGDODK .RQ¿UPDVL 7HUWXOLV \\DQJ GLWHUELWNDQ ROHK .6(, 3HUXVDKDDQ (IHN Email: LQYHVWRUUHODWLRQV#SSSURSHUWLFRP, KHDGRႈFH#SSSURSHUWLFRP anggaran dasar serta perubahan susunan anggota direksi dan komisaris atau Bank Kustodian. Website: www.SSSURSHUWLFRP 3HUVHURDQ SHUXEDKDQSHUXEDKDQ PDQD WHODK GLVHWXMXL ROHK 0HQWHUL +XNXP GDQ +DN $VDVL 0DQXVLD 5HSXEOLN ,QGRQHVLD GDQDWDX ODSRUDQ HARGA PENAWARAN PENAWARAN UMUM WHQWDQJ SHUXEDKDQSHUXEDKDQ PDQD \\DQJ WHODK GLWHULPD ROHK 0HQWHUL OBLIGASI II PP PROPERTI TAHUN 2023 (”OBLIGASI”) +XNXP GDQ +DN $VDVL 0DQXVLD 5HSXEOLN ,QGRQHVLD GDQ GLGDIWDUNDQ  VHUDWXVSHUVHQ GDUL-XPODK1RPLQDO2EOLJDVL DENGAN JUMLAH POKOK OBLIGASI SEBANYAK-BANYAKNYA SEBESAR RP800.000.000.000,- (DELAPAN RATUS MILIAR RUPIAH) SDGD'DIWDU3HUXVDKDDQVHUWDGLXPXPNDQGDODP%HULWD1HJDUD5HSXEOLN Indonesia. JUMLAH POKOK, BUNGA OBLIGASI DAN JANGKA WAKTU (“OBLIGASI”)   0HPEHULWDKXNDQKDVLO5832NHSDGD:DOL$PDQDW\\DQJGLJDQWLNDQGDODP 2EOLJDVLLQLGLWHUELWNDQWDQSDZDUNDWNHFXDOL6HUWL¿NDW-XPER2EOLJDVL\\DQJGLWHUELWNDQDWDVQDPD37.XVWRGLDQ6HQWUDO(IHN,QGRQHVLD-XPODK3RNRN2EOLJDVL\\DQJ hal terjadi penggantian Wali Amanat. 2EOLJDVL LQL GLWHUELWNDQ WDQSD ZDUNDW NHFXDOL 6HUWL¿NDW -XPER 2EOLJDVL \\DQJ GLWDZDUNDQVHEDQ\\DNEDQ\\DNQ\\DVHEHVDU5S GHODSDQUDWXVPLOLDU5XSLDK \\DQJGLMDPLQVHFDUD.HVDQJJXSDQ3HQXK Full Commitment) dan terdiri   0HQHUELWNDQ GDQ PHQ\\HUDKNDQ 6HUWL¿NDW -XPER 2EOLJDVL NHSDGD .6(, GLWHUELWNDQDWDVQDPD37.XVWRGLDQ6HQWUDO(IHN,QGRQHVLD-XPODK3RNRN2EOLJDVL GDUL GXD VHUL2EOLJDVLLQLPHPEHULNDQSLOLKDQEDJLPDV\\DUDNDWXQWXNPHPLOLK6HUL2EOLJDVL\\DQJGLNHKHQGDNLVHEDJDLEHULNXW untuk kepentingan Pemegang Obligasi sebagai bukti pencatatan dalam \\DQJ GLWDZDUNDQ VHEDQ\\DNEDQ\\DNQ\\D VHEHVDU 5S GHODSDQ UDWXVPLOLDU5XSLDK \\DQJGLMDPLQVHFDUD.HVDQJJXSDQ3HQXK Full Commitment) 6HUL$  2EOLJDVLGHQJDQWLQJNDWEXQJDWHWDSVHEHVDU>Ɣ@ >Ɣ@SHUVHQ SHUWDKXQEHUMDQJNDZDNWX WLJD WDKXQWDKXQVHMDN7DQJJDO(PLVL-XPODK3RNRN2EOLJDVL daftar Pemegang Obligasi. GDQWHUGLULGDUL GXD 6HUL2EOLJDVLLQLPHPEHULNDQSLOLKDQEDJLPDV\\DUDNDWXQWXN 6HUL$\\DQJGLWDZDUNDQDGDODKVHEHVDU5S>Ɣ@ >Ɣ@5XSLDK \\DQJGLMDPLQVHFDUD.HVDQJJXSDQ3HQXK Full Commitment 3HPED\\DUDQ2EOLJDVL6HUL$   0HPEHULWDKXNDQNHSDGD:DOL$PDQDWGDODPZDNWX HPSDWEHODV +DUL PHPLOLK6HUL2EOLJDVL\\DQJGLNHKHQGDNLVHEDJDLEHULNXW tersebut akan dilakukan secara penuh (bullet payment) sebesar 100% (seratus persen) dari jumlah pokok Obligasi Seri A pada Tanggal Pelunasan Pokok 2EOLJDVLXQWXN2EOLJDVL6HUL$\\DLWXSDGDWDQJJDO0HL .HUMDVHWHODKWHUMDGLQ\\DXWDQJEDUX\\DQJGLEXDW3HUVHURDQNHFXDOLXWDQJ Seri A : 2EOLJDVL GHQJDQ WLQJNDW EXQJD WHWDS VHEHVDU >Ɣ@  >Ɣ@ SHUVHQ  SHU \\DQJWHUMDGLGDODPUDQJNDNHJLDWDQXVDKD3HUVHURDQ WDKXQ EHUMDQJND ZDNWX  WLJD  WDKXQ VHMDN 7DQJJDO (PLVL -XPODK 6HUL%  2EOLJDVLGHQJDQWLQJNDWEXQJDWHWDSVHEHVDU>Ɣ@ >Ɣ@SHUVHQ SHUWDKXQEHUMDQJNDZDNWX OLPD WDKXQVHMDN7DQJJDO(PLVL-XPODK3RNRN2EOLJDVL6HUL 19) Segera memberitahukan secara tertulis kepada Wali Amanat mengenai 3RNRN 2EOLJDVL 6HUL $ \\DQJ GLWDZDUNDQ DGDODK VHEHVDU 5S>Ɣ@ >Ɣ@ %\\DQJGLWDZDUNDQDGDODKVHEHVDU5S>Ɣ@ >Ɣ@5XSLDK \\DQJGLMDPLQVHFDUD.HVDQJJXSDQ3HQXK Full Commitment 3HPED\\DUDQ2EOLJDVL6HUL%WHUVHEXW 5XSLDK \\DQJGLMDPLQVHFDUD.HVDQJJXSDQ3HQXK Full Commitment). akan dilakukan secara penuh (bullet payment) sebesar 100% (seratus persen) dari jumlah pokok Obligasi Seri B pada Tanggal Pelunasan Pokok Obligasi perkara pidana, perdata, tata usaha negara, dan hubungan industrial 3HPED\\DUDQ 2EOLJDVL 6HUL $ WHUVHEXW DNDQ GLODNXNDQ VHFDUD SHQXK XQWXN2EOLJDVL6HUL%\\DLWXSDGDWDQJJDO0HL \\DQJGLKDGDSL3HUVHURDQ\\DQJWHODKPHPLOLNLNHNXDWDQKXNXP\\DQJWHWDS (bullet payment) sebesar 100% (seratus persen) dari jumlah pokok VHUWDGDSDWPHPSXQ\\DLSHQJDUXKSHQWLQJDWDXEXUXNDWDVNHJLDWDQXVDKD Obligasi Seri A pada Tanggal Pelunasan Pokok Obligasi untuk Obligasi %XQJD2EOLJDVLGLED\\DUNDQVHWLDS WLJD EXODQVHVXDLGHQJDQ7DQJJDO3HPED\\DUDQ%XQJD2EOLJDVL\\DQJEHUVDQJNXWDQ3HPED\\DUDQ%XQJD2EOLJDVLSHUWDPDDNDQ Perseroan. 6HUL$\\DLWXSDGDWDQJJDO0HL GLODNXNDQSDGDWDQJJDO$JXVWXVVHGDQJNDQ3HPED\\DUDQ%XQJD2EOLJDVLWHUDNKLUVHNDOLJXV7DQJJDO3HOXQDVDQ3RNRN2EOLJDVLPDVLQJPDVLQJVHUL2EOLJDVL \\DLWXSDGDWDQJJDO0HLXQWXN2EOLJDVL6HUL$GDQ0HLXQWXN2EOLJDVL6HUL%3HPED\\DUDQ2EOLJDVLGLODNXNDQVHFDUDSHQXK bullet payment) pada 20) Segera memberikan pemberitahuan tertulis kepada Wali Amanat Seri B : 2EOLJDVL GHQJDQ WLQJNDW EXQJD WHWDS VHEHVDU >Ɣ@  >Ɣ@ SHUVHQ  SHU VDDWMDWXKWHPSR'DODPKDO7DQJJDO3HPED\\DUDQ%XQJD2EOLJDVLMDWXKSDGDKDUL\\DQJEXNDQ+DUL%XUVDPDND%XQJD2EOLJDVLGLED\\DUSDGD+DUL%XUVDVHVXGDKQ\\D WHQWDQJ WHUMDGLQ\\D NHODODLDQ VHEDJDLPDQD WHUVHEXW GDODP 3HUMDQMLDQ WDKXQ EHUMDQJND ZDNWX  OLPD  WDKXQ VHMDN 7DQJJDO (PLVL -XPODK WDQSDGLNHQDNDQGHQGD7LQJNDW%XQJD2EOLJDVLWHUVHEXWPHUXSDNDQSHUVHQWDVHSHUWDKXQGDULQLODLQRPLQDO\\DQJGLKLWXQJEHUGDVDUNDQMXPODK+DUL.DOHQGHU\\DQJ 3HUZDOLDPDQDWDQ DWDX DGDQ\\D SHPEHULWDKXDQ PHQJHQDL NHODODLDQ \\DQJ 3RNRN 2EOLJDVL 6HUL % \\DQJ GLWDZDUNDQ DGDODK VHEHVDU 5S>Ɣ@ >Ɣ@ OHZDWGHQJDQSHUKLWXQJDQ VDWX WDKXQDGDODK WLJDUDWXVHQDPSXOXK +DUL.DOHQGHUGDQ VDWX EXODQDGDODK WLJDSXOXK +DUL.DOHQGHU diberikan oleh kreditur Perseroan. Pemberitahuan tertulis tersebut wajib 5XSLDK \\DQJGLMDPLQVHFDUD.HVDQJJXSDQ3HQXK Full Commitment). GLVDPSDLNDQ NHSDGD :DOL $PDQDW SDOLQJ ODPEDW  GXD  +DUL .HUMD VHMDN 3HPED\\DUDQ 2EOLJDVL 6HUL % WHUVHEXW DNDQ GLODNXNDQ VHFDUD SHQXK PENTING UNTUK DIPERHATIKAN WLPEXOQ\\DNHODODLDQWHUVHEXW (bullet payment) sebesar 100% (seratus persen) dari jumlah pokok OBLIGASI INI TIDAK DIJAMIN DENGAN JAMINAN KHUSUS, TETAPI DIJAMIN DENGAN SELURUH HARTA KEKAYAAAN PERSEROAN, BAIK BARANG  0HQ\\DPSDLNDQNHSDGD:DOL$PDQDWPHQJHQDLODSRUDQNHVLDSDQ3HQHUELW Obligasi Seri B pada Tanggal Pelunasan Pokok Obligasi untuk Obligasi BERGERAK MAUPUN BARANG TIDAK BERGERAK, BAIK YANG TELAH ADA MAUPUN YANG AKAN ADA DI KEMUDIAN HARI, MENJADI JAMINAN BAGI XQWXNPHPED\\DUMXPODK3RNRN2EOLJDVLGDQDWDX%XQJD2EOLJDVLGDQDWDX PEMEGANG OBLIGASI INI SESUAI DENGAN KETENTUAN DALAM PASAL 1131 DAN 1132 KITAB UNDANG-UNDANG HUKUM PERDATA. HAK PEMEGANG 'HQGD MLNDDGD VHODPEDWODPEDWQ\\D OLPD +DUL.HUMDVHEHOXP7DQJJDO 6HUL%\\DLWXSDGDWDQJJDO0HL OBLIGASI ADALAH PARIPASSU TANPA HAK PREFEREN DENGAN HAK-HAK KREDITUR PERSEROAN LAINNYA BAIK YANG ADA SEKARANG MAUPUN 3HPED\\DUDQ DIKEMUDIAN HARI, KECUALI HAK-HAK KREDITUR PERSEROAN YANG DIJAMIN SECARA KHUSUS DENGAN KEKAYAAN PERSEROAN BAIK YANG %XQJD 2EOLJDVL GLED\\DUNDQ VHWLDS  WLJD  EXODQ VHVXDL GHQJDQ 7DQJJDO TELAH ADA MAUPUN YANG AKAN ADA DIKEMUDIAN HARI. PENYISIHAN DANA PELUNASAN POKOK OBLIGASI 3HPED\\DUDQ %XQJD 2EOLJDVL \\DQJ EHUVDQJNXWDQ 3HPED\\DUDQ %XQJD 2EOLJDVL SHUWDPD DNDQ GLODNXNDQ SDGD WDQJJDO  $JXVWXV   VHGDQJNDQ 3HPED\\DUDQ PERSEROAN DAPAT MELAKUKAN PEMBELIAN KEMBALI (BUY BACK) UNTUK SEBAGIAN ATAU SELURUH OBLIGASI INI 1 (SATU) TAHUN SETELAH 3HUVHURDQ WLGDN PHQ\\HOHQJJDUDNDQ SHQ\\LVLKDQ GDQD XQWXN 2EOLJDVL LQL GHQJDQ %XQJD 2EOLJDVL WHUDNKLU VHNDOLJXV 7DQJJDO 3HOXQDVDQ 3RNRN 2EOLJDVL PDVLQJ TANGGAL PENJATAHAN. PERSEROAN DAPAT MELAKUKAN PEMBELIAN KEMBALI (BUY BACK) DENGAN TUJUAN UNTUK PELUNASAN OBLIGASI pertimbangan untuk mengoptimalkan penggunaan dana hasil Penawaran Umum PDVLQJ VHUL 2EOLJDVL \\DLWX SDGD WDQJJDO  0HL  XQWXN 2EOLJDVL 6HUL $ GDQ ATAU DISIMPAN UNTUK KEMUDIAN DIJUAL KEMBALI DENGAN HARGA PASAR DENGAN MEMPERHATIKAN KETENTUAN DALAM PERJANJIAN 0HLXQWXN2EOLJDVL6HUL%3HPED\\DUDQ2EOLJDVLGLODNXNDQVHFDUDSHQXK PERWALIAMANATAN DAN PERATURAN PERUNDANG-UNDANGAN YANG BERLAKU. KETERANGAN LEBIH LANJUT MENGENAI PEMBELIAN KEMBALI Obligasi ini sesuai dengan tujuan rencana penggunaan dana Penawaran Umum (bullet payment  SDGD VDDW MDWXK WHPSR 'DODP KDO 7DQJJDO 3HPED\\DUDQ %XQJD DAPAT DILIHAT PADA BAB I DALAM PROSPEKTUS INI. 2EOLJDVLMDWXKSDGDKDUL\\DQJEXNDQ+DUL%XUVDPDND%XQJD2EOLJDVLGLED\\DUSDGD Obligasi. +DUL %XUVD VHVXGDKQ\\D WDQSD GLNHQDNDQ 'HQGD 7LQJNDW %XQJD 2EOLJDVL WHUVHEXW RISIKO UTAMA YANG DIHADAPI PERSEROAN ADALAH RISIKO FLUKTUASI PADA INDUSTRI PROPERTI DI INDONESIA DAN FAKTOR LAINNYA YANG PHUXSDNDQ SHUVHQWDVH SHU WDKXQ GDUL QLODL QRPLQDO \\DQJ GLKLWXQJ EHUGDVDUNDQ BERADA DILUAR KENDALI PERSEROAN. RISIKO LAIN YANG MUNGKIN DIHADAPI INVESTOR PEMBELI OBLIGASI ADALAH RISIKO PASAR DARI POTENSI PERPAJAKAN MXPODK +DUL .DOHQGHU \\DQJ OHZDW GHQJDQ SHUKLWXQJDQ  VDWX  WDKXQ DGDODK  SUKU BUNGA PASAR YANG MENGALAMI PENINGKATAN, SEHINGGA INVESTOR AKAN MENDAPATKAN RETURN DENGAN SUKU BUNGA YANG LEBIH WLJD UDWXV HQDP SXOXK  +DUL .DOHQGHU GDQ  VDWX  EXODQ DGDODK  WLJD SXOXK  RENDAH DIBANDINGKAN DENGAN SUKU BUNGA PASAR. Diuraikan dalam Bab IX Prospektus ini perihal Perpajakan. +DUL.DOHQGHU PERSEROAN HANYA MENERBITKAN SERTIFIKAT JUMBO OBLIGASI YANG DIDAFTARKAN ATAS NAMA PT KUSTODIAN SENTRAL EFEK INDONESIA WALI AMANAT -DGZDO SHPED\\DUDQ %XQJD 2EOLJDVL DGDODK VHEDJDLPDQD WHUFDQWXP GDODP WDEHO (“KSEI”) DAN AKAN DIDISTRIBUSIKAN DALAM BENTUK ELEKTRONIK YANG DIADMINISTRASIKAN DALAM PENITIPAN KOLEKTIF DI KSEI. di bawah ini: Sehubungan dengan Penawaran Umum Obligasi ini, Perseroan dan Wali Amanat Dalam rangka penerbitan Obligasi ini, Perseroan telah memperoleh hasil pemeringkatan atas Obligasi dari: Bunga Ke- Tanggal Pembayaran Bunga Tanggal Pembayaran Bunga telah menandatangani Perjanjian Perwaliamanatan. Obligasi - Seri A Obligasi - Seri B PT Kredit Rating Indonesia (KRI) 1 irBBB+ (Triple B plus) 6HVXDLGHQJDQNHWHQWXDQ\\DQJGLPXDWGDODP3HUMDQMLDQ3HUZDOLDPDQDWDQ37%DQN 2 26 Agustus 2023 26 Agustus 2023 3HPEDQJXQDQ 'DHUDK -DZD %DUDW GDQ %DQWHQ 7EN WHODK GLWXQMXN ROHK 3HUVHURDQ 3 1RYHPEHU 1RYHPEHU Untuk keterangan lebih lanjut dapat dilihat pada Bab I Prospektus. VHEDJDL:DOL$PDQDW\\DQJPHZDNLOL3HPHJDQJ2EOLJDVLLQL 4 26 Februari 2024 26 Februari 2024 OBLIGASI INI AKAN DICATATKAN PADA PT BURSA EFEK INDONESIA (“BEI”) 5 3DUD3HQMDPLQ3HODNVDQD(PLVL2EOLJDVLGDQ3HQMDPLQ(PLVL2EOLJDVL\\DQJQDPDQ\\DWHUFDQWXPGLEDZDKLQLPHQMDPLQGHQJDQ Alamat Wali Amanat adalah sebagai berikut: 6 26 Mei 2024 26 Mei 2024 7 26 Agustus 2024 26 Agustus 2024 kesanggupan penuh (IXOOFRPPLWPHQW) terhadap Penawaran Umum Obligasi ini. PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Barat dan Banten, Tbk.  1RYHPEHU 1RYHPEHU 9 26 Februari 2025 26 Februari 2025 PENJAMIN PELAKSANA EMISI OBLIGASI DAN PENJAMIN EMISI OBLIGASI 'LYLVL7UHDVXU\\±*UXS.XVWRGLDQGDQ:DOL$PDQDW 10 6LQDUPDV06,*7RZHU/W 11 26 Mei 2025 26 Mei 2025 -O-HQG6XGLUPDQ.DY 12 26 Agustus 2025 26 Agustus 2025 Kel. Karet, Kec. Setiabudi 13 1RYHPEHU 1RYHPEHU 14 26 Februari 2026 26 Februari 2026 -DNDUWD6HODWDQ 15 7HOS 16 26 Mei 2026 26 Mei 2026 )DNV 17  26 Agustus 2026   1RYHPEHU Website: www.bankbjb.co.id 19  26 Februari 2027 20  PERUBAHAN PERJANJIAN PERWALIAMANATAN  26 Mei 2027  26 Agustus 2027 Perubahan Perjanjian Perwaliamanatan dapat dilakukan dengan ketentuan sebagai  1RYHPEHU berikut:  )HEUXDUL a. Apabila perubahan Perjanjian Perwaliamanatan dilakukan sebelum Tanggal 0HL Emisi, maka perubahan dan/atau penambahan Perjanjian Perwaliamanatan WHUVHEXW KDUXV GLEXDW GDODP VXDWX SHUMDQMLDQ WHUWXOLV \\DQJ GLWDQGDWDQJDQL OBLIGASI MERUPAKAN BUKTI UTANG PT Bahana Sekuritas PT Mirae Asset Sekuritas PT Shinhan Sekuritas oleh Wali Amanat dan Perseroan dan setelah perubahan tersebut dilakukan,   %HUGDVDUNDQ SHUQ\\DWDDQ 3HUVHURDQ VHNDUDQJ WHWDSL EHUODNX VHMDN 7DQJJDO WHUD¿OLDVL Indonesia Indonesia PHPEHULWDKXNDQ NHSDGD 2-. GHQJDQ WLGDN PHQJXUDQJL NHWHQWXDQ SHUDWXUDQ SHUXQGDQJXQGDQJDQ\\DQJEHUODNXGL1HJDUD5HSXEOLN,QGRQHVLD Emisi, Obligasi merupakan bukti bahwa Perseroan secara sah dan mengikat WALI AMANAT b. Apabila perubahan Perjanjian Perwaliamanatan dilakukan pada dan setelah EHUXWDQJ NHSDGD 3HPHJDQJ 2EOLJDVL VHMXPODK 3RNRN 2EOLJDVL \\DQJ GLVHEXW 7DQJJDO (PLVL PDND SHUXEDKDQ 3HUMDQMLDQ 3HUZDOLDPDQDWDQ KDQ\\D GDSDW GDODP 6HUWL¿NDW -XPER 2EOLJDVL GLWDPEDK GHQJDQ %XQJD 2EOLJDVL GDQ PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Barat dan Banten Tbk dilakukan setelah mendapatkan persetujuan dari RUPO dan perubahan 'HQGD MLND DGD  \\DQJ ZDMLE GLED\\DU ROHK 3HUVHURDQ EHUGDVDUNDQ 3HUMDQMLDQ 3URVSHNWXV5LQJNDVLQLGLWHUELWNDQGL-DNDUWDSDGDWDQJJDO$SULO GDQDWDX SHQDPEDKDQ WHUVHEXW GLEXDW GDODP VXDWX SHUMDQMLDQ WHUWXOLV \\DQJ 3HUZDOLDPDQDWDQ GDQ 3HUMDQMLDQ $JHQ 3HPED\\DUDQ 2EOLJDVL WHUVHEXW ditandatangani oleh Wali Amanat dan Perseroan, kecuali ditentukan lain dalam merupakan bagian penting dan tidak dapat dipisahkan dari Perjanjian melakukan kelalaian (wanprestasi) sebagaimana dimaksud dalam perusahaan penerus maka seluruh kewajiban Obligasi telah dialihkan SHUDWXUDQSHUXQGDQJDQ \\DQJ EHUODNX DWDX DSDELOD GLODNXNDQ SHQ\\HVXDLDQ  Perwaliamanatan. perubahan terhadap perjanjian perwaliamanatan berdasarkan peraturan baru   %XNWLNHSHPLOLNDQ2EOLJDVLEDJL3HPHJDQJ2EOLJDVLDGDODK.RQ¿UPDVL7HUWXOLV Perjanjian Perwaliamanatan; secara sah kepada perusahaan penerus dan perusahaan penerus \\DQJEHUNDLWDQGHQJDQSHUMDQMLDQSHUZDOLDPDQDWDQ \\DQJ GLWHUELWNDQ ROHK 3HPHJDQJ 5HNHQLQJ GDQ GLDGPLQLVWUDVLNDQ ROHK .6(, EHUGDVDUNDQ 3HUMDQMLDQ 3HPEXNDDQ 5HNHQLQJ (IHN \\DQJ GLWDQGDWDQJDQL  SHPEHOLDQ NHPEDOL 2EOLJDVL KDQ\\D GDSDW GLODNXNDQ ROHK 3HUVHURDQ GDUL WHUVHEXW PHPLOLNL DNWLYD GDQ NHPDPSXDQ \\DQJ PHPDGDL XQWXN PHQMDPLQ HAK SENIORITAS ATAS UTANG 3HPHJDQJ 2EOLJDVL GDQ 3HPHJDQJ 5HNHQLQJ .RQ¿UPDVL 7HUWXOLV WHUVHEXW 3LKDN\\DQJWLGDNWHU$¿OLDVLNHFXDOL$¿OLDVL\\DQJWLPEXONDUHQDNHSHPLOLNDQ SHPED\\DUDQ2EOLJDVL tidak dapat dialihkan atau diperdagangkan. DWDXSHQ\\HUWDDQPRGDOROHKSHPHULQWDK G  0HODNXNDQSHQMXDODQDWDXSHQJDOLKDQDVHWWHWDS3HUVHURDQVHEDQ\\DNOHELK 3HPHJDQJ 2EOLJDVL WLGDN PHPSXQ\\DL KDN XQWXN GLGDKXOXNDQ GDQ KDN 3HPHJDQJ GDUL  OLPD SHUVHQ  GDUL WRWDO DVHW EDLN VHEDJLDQ PDXSXQ VHOXUXKQ\\D Obligasi adalah paripassuWDQSDKDNSUHIHUHQGHQJDQKDNKDNNUHGLWXU3HUVHURDQ PENDAFTARAN OBLIGASI DI KSEI  UHQFDQD SHPEHOLDQ NHPEDOL 2EOLJDVL ZDMLE GLODSRUNDQ NHSDGD 2-. ROHK kepada pihak lain kecuali: ODLQQ\\DEDLN\\DQJDGDVHNDUDQJPDXSXQ\\DQJDNDQDGDGLNHPXGLDQKDULNHFXDOL 3HUVHURDQSDOLQJODPEDW GXD +DUL.HUMDVHEHOXPSHQJXPXPDQUHQFDQD KDNKDN NUHGLWXU 3HUVHURDQ \\DQJ GLMDPLQ VHFDUD NKXVXV GHQJDQ NHND\\DDQ 1) Obligasi telah didaftarkan pada KSEI berdasarkan Perjanjian Pendaftaran Efek pembelian kembali Obligasi tersebut;   3HQMXDODQ DWDX SHQJDOLKDQ DNWLYD \\DQJ PHUXSDNDQ NHJLDWDQ XVDKD 3HUVHURDQEDLN\\DQJWHODKDGDPDXSXQ\\DQJDNDQDGD %HUVLIDW8WDQJGL.6(,\\DQJGLEXDWGLEDZDKWDQJDQEHUPHWHUDLFXNXSGHQJDQ utama Perseroan. PHPSHUKDWLNDQ NHWHQWXDQ GL ELGDQJ 3DVDU 0RGDO GDQ NHWHQWXDQ .6(, \\DQJ  SHPEHOLDQ NHPEDOL 2EOLJDVL GDSDW GLODNXNDQ VHWHODK SHQJXPXPDQ 3HUVHURDQPHPSXQ\\DLXWDQJVHQLRULWDVVHEHVDU5S WLJDWULOLXQ berlaku. rencana pembelian kembali Obligasi;   3HQJJDQWLDQ DWDX SHPEDKDUXDQ DNWLYD \\DQJ WHODK XVDQJ NDUHQD delapan puluh empat miliar lima ratus empat puluh dua juta tujuh ratus tujuh puluh pemakaian. dua ribu dua ratus dua puluh lima Rupiah) sesuai laporan keuangan konsolidasian   2EOLJDVL GLWHUELWNDQ WDQSD ZDUNDW NHFXDOL 6HUWL¿NDW -XPER 2EOLJDVL \\DQJ 9. rencana pembelian kembali Obligasi sebagaimana dimaksud dalam angka Perseroan dan Perusahaan Anak per 31 Desember 2022. diterbitkan untuk didaftarkan atas nama KSEI sebagai bukti utang untuk 3) Penjualan atau pengalihan tersebut dalam rangka restrukturisasi. kepentingan Pemegang Obligasi melalui Pemegang Rekening.   GDQ SHQJXPXPDQ VHEDJDLPDQD GLPDNVXG GDODP DQJND   SDOLQJ HUKUM YANG BERLAKU sedikit memuat informasi tentang: H  0HODNXNDQWUDQVDNVLGHQJDQSLKDN$¿OLDVL\\DQJODSRUDQNHXDQJDQQ\\DWLGDN PENARIKAN OBLIGASI WHUNRQVROLGDVLNHFXDOLELODWUDQVDNVLWHUVHEXWGLODNXNDQGHQJDQSHUV\\DUDWDQ 6HOXUXK SHUMDQMLDQSHUMDQMLDQ \\DQJ EHUKXEXQJDQ GHQJDQ 2EOLJDVL EHUDGD GDQ a) periode penawaran pembelian kembali; \\DQJPHQJXQWXQJNDQ GDQDWDXWLGDNPHUXJLNDQ 3HUVHURDQDWDXVHWLGDN WXQGXNGLEDZDKKXNXP\\DQJEHUODNXGL1HJDUD5HSXEOLN,QGRQHVLD 3HQDULNDQ 2EOLJDVL GDUL 5HNHQLQJ (IHN KDQ\\D GDSDW GLODNXNDQ GHQJDQ WLGDNQ\\D VDPD GHQJDQ SHUV\\DUDWDQ \\DQJ GLSHUROHK 3HUVHURDQ GDUL SLKDN SHPLQGDKEXNXDQ GDUL VDWX 5HNHQLQJ (IHN NH 5HNHQLQJ (IHN ODLQQ\\D 3HQDULNDQ E  MXPODKGDQDPDNVLPDO\\DQJDNDQGLJXQDNDQXQWXNSHPEHOLDQNHPEDOL NHWLJD\\DQJEXNDQ$¿OLDVL Penjelasan lebih lanjut dapat dilihat pada Bab I Penawaran Umum pada Prospektus. 2EOLJDVL NHOXDU GDUL 5HNHQLQJ (IHN XQWXN GLNRQYHUVLNDQ PHQMDGL VHUWL¿NDW REOLJDVL F  NLVDUDQMXPODK2EOLJDVL\\DQJDNDQGLEHOLNHPEDOL tidak dapat dilakukan, kecuali apabila terjadi pembatalan pendaftaran Obligasi G  KDUJD DWDX NLVDUDQ KDUJD \\DQJ GLWDZDUNDQ XQWXN SHPEHOLDQ NHPEDOL I  0HPEHUL SLQMDPDQ NHSDGD DWDX PHODNXNDQ LQYHVWDVL GDODP EHQWXN PENGGUNAAN DANA YANG DIPEROLEH DARI HASIL di KSEI atas permintaan Perseroan atau Wali Amanat dengan memperhatikan SHQ\\HUWDDQVDKDPSDGDSLKDNODLQNHFXDOLVHKXEXQJDQGHQJDQNHJLDWDQ PENAWARAN UMUM OBLIGASI SHUDWXUDQSHUXQGDQJXQGDQJDQ\\DQJEHUODNXGL3DVDU0RGDOGDQNHSXWXVDQ5832 Obligasi; \\DQJ VHVXDL GHQJDQ ELGDQJ XVDKDQ\\D DWDX VHKXEXQJDQ GHQJDQ SHPEDQJXQDQIDVLOLWDVXVDKDQ\\DDWDXVHKXEXQJDQGHQJDQSHPEDQJXQDQ 6HOXUXKGDQD\\DQJGLSHUROHKGDULKDVLOSHQDZDUDQXPXP2EOLJDVLVHWHODKGLNXUDQJL PENGALIHAN OBLIGASI H  WDWDFDUDSHQ\\HOHVDLDQWUDQVDNVL IDVLOLWDV XVDKD 3HUVHURDQ GDQ SLQMDPDQ NHSDGD NDU\\DZDQ NRSHUDVL ELD\\DELD\\DHPLVLDNDQGLJXQDNDQXQWXN I  SHUV\\DUDWDQ EDJL 3HPHJDQJ 2EOLJDVL \\DQJ PHQJDMXNDQ SHQDZDUDQ \\D\\DVDQNDU\\DZDQGDQ3HUXVDKDDQ$QDN3HUVHURDQ  6HEHVDU5S OLPDUDWXVOLPDPLOLDU5XSLDK DNDQGLJXQDNDQ +DN NHSHPLOLNDQ 2EOLJDVL EHUDOLK GHQJDQ SHPLQGDKEXNXDQ 2EOLJDVL GDUL VDWX 5HNHQLQJ (IHN NH 5HNHQLQJ (IHN ODLQQ\\D 3HUVHURDQ :DOL $PDQDW GDQ $JHQ jual; g) Mengajukan permohonan pailit atau permohonan penundaan kewajiban untuk melunasi utang pokok dari pinjaman Perseroan dan; 3HPED\\DUDQ PHPEHUODNXNDQ 3HPHJDQJ 5HNHQLQJ VHODNX 3HPHJDQJ 2EOLJDVL \\DQJ VDK GDODP KXEXQJDQQ\\D XQWXN PHQHULPD SHPED\\DUDQ %XQJD 2EOLJDVL J  WDWDFDUDSHQ\\DPSDLDQSHQDZDUDQMXDOROHK3HPHJDQJ2EOLJDVL SHPED\\DUDQ XWDQJ 3.38  ROHK 3HUVHURDQ NHFXDOL SHUPRKRQDQ 3.38  6LVDQ\\DDNDQGLJXQDNDQVHEDJDLPRGDONHUMD3HUVHURDQXQWXNELD\\DNRQVWUXNVL GDQDWDX SHOXQDVDQ 3RNRN 2EOLJDVL GDQ KDNKDN ODLQ \\DQJ EHUKXEXQJDQ GHQJDQ h) tata cara pembelian kembali Obligasi; dan VHEDJDLDNLEDWDGDQ\\DJXJDWDQSDLOLWSLKDNODLQNHSDGD3HQJDGLODQ1LDJD SUR\\HN3HUXPDKDQGL.DZDVDQ7UDQV\\RJL&LEXEXU Obligasi. 2. Pemberian persetujuan tertulis sebagaimana dimaksud dalam Perjanjian L  KXEXQJDQ$¿OLDVLDQWDUD3HUVHURDQGDQ3HPHJDQJ2EOLJDVL Keterangan lebih lanjut mengenai Penggunaan Dana diuraikan dalam Prospektus SATUAN PEMINDAHBUKUAN OBLIGASI 10. Perseroan wajib melakukan penjatahan secara proporsional sebanding Perwaliamanatan akan diberikan oleh Wali Amanat dengan ketentuan sebagai %DE,,WHQWDQJ3HQJJXQDDQ'DQD<DQJ'LSHUROHK'DUL+DVLO3HQDZDUDQ8PXP 6DWXDQ SHPLQGDKEXNXDQ 2EOLJDVL DGDODK VHQLODL 5S VDWX 5XSLDK  DWDX GHQJDQSDUWLVLSDVLVHWLDSSLKDN\\DQJPHODNXNDQSHQMXDODQ2EOLJDVLDSDELOD berikut: IKHTISAR DATA KEUANGAN PENTING NHOLSDWDQQ\\D MXPODK 2EOLJDVL \\DQJ GLWDZDUNDQ XQWXN GLMXDO ROHK 3HPHJDQJ 2EOLJDVL PHOHELKLMXPODK2EOLJDVL\\DQJGDSDWGLEHOLNHPEDOL D  3HUPRKRQDQ SHUVHWXMXDQ WHUVHEXW WLGDN DNDQ GLWRODN WDQSD DODVDQ \\DQJ Ikhtisar Data Keuangan Penting Perseroan untuk tahun yang berakhir pada tanggal SATUAN PERDAGANGAN OBLIGASI 11. Perseroan wajib menjaga kerahasiaan atas semua informasi mengenai jelas dan wajar; 31 Desember 2022 dan 31 Desember 2021. Data-data keuangan penting tersebut berasal dari Laporan Keuangan Konsolidasian Perseroan dan Perusahaan Anak 3HUGDJDQJDQ2EOLJDVLGLODNXNDQGL%XUVD(IHNGHQJDQV\\DUDWV\\DUDWGDQNHWHQWXDQ SHQDZDUDQMXDO\\DQJWHODKGLVDPSDLNDQROHK3HPHJDQJ2EOLJDVL b) Wali Amanat wajib memberikan persetujuan, penolakan atau meminta per tahun yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2022 dan 31 Desember 2021 sebagaimana ditentukan dalam peraturan Bursa Efek. Satuan perdagangan 12. Perseroan dapat melaksanakan pembelian kembali Obligasi tanpa yang telah diaudit oleh Kantor Akuntan Publik Kosasih, Nurdiyaman, Mulyadi, 2EOLJDVL GL %XUVD (IHN GLODNXNDQ GHQJDQ QLODL VHEHVDU 5S OLPD MXWD WDPEDKDQ GDWDGRNXPHQ SHQGXNXQJ ODLQQ\\D GDODP ZDNWX  HPSDW Tjahjo & Rekan (Anggota dari Crowe Global), akuntan publik independen yang Rupiah). PHODNXNDQSHQJXPXPDQVHEDJDLPDQDGLPDNVXGGDODPDQJND GHQJDQ EHODV +DUL.HUMDVHWHODKSHUPRKRQDQSHUVHWXMXDQWHUVHEXWGDQGRNXPHQ ditandatangani pada 17 Maret 2023 oleh Ali Hery, berdasarkan standar audit ketentuan: SHQGXNXQJQ\\D GLWHULPD ROHK :DOL $PDQDW GDQ MLND GDODP ZDNWX  \\DQJGLWHWDSNDQROHK,$3,GHQJDQRSLQLWDQSDPRGL¿NDVLDQXQWXNVHPXDKDO\\DQJ JUMLAH MINIMUM PEMESANAN HPSDWEHODV +DUL.HUMDWHUVHEXW3HUVHURDQWLGDNPHQHULPDSHUVHWXMXDQ material. a) jumlah pembelian kembali tidak lebih dari 5% (lima persen) dari jumlah SHQRODNDQDWDXSHUPLQWDDQWDPEDKDQGDWDGRNXPHQSHQGXNXQJODLQQ\\D 3HPHVDQDQ3HPEHOLDQ2EOLJDVLKDUXVGLODNXNDQGDODPMXPODKVHNXUDQJNXUDQJQ\\D dari Wali Amanat, maka Wali Amanat dianggap telah memberikan Laporan Posisi Keuangan Konsolidasian VHEHVDU VDWX VDWXDQ SHUGDJDQJDQ VHEHVDU 5S OLPD MXWD 5XSLDK  DWDX 2EOLJDVLXQWXN2EOLJDVL\\DQJEHUHGDU outstanding) dalam periode satu NHOLSDWDQQ\\D tahun setelah Tanggal Penjatahan; SHUVHWXMXDQQ\\DGDQ (dalam Rupiah) F  -LND :DOL $PDQDW PHPLQWD WDPEDKDQ GDWDGRNXPHQ SHQGXNXQJ ODLQQ\\D PROSEDUR PEMESANAN E  2EOLJDVL\\DQJGLEHOLNHPEDOLWHUVHEXWEXNDQ2EOLJDVL\\DQJGLPLOLNLROHK Keterangan 31 Desember $¿OLDVL3HUVHURDQGDQ maka persetujuan atau penolakan wajib diberikan oleh Wali Amanat dalam Prosedur Pemesanan Obligasi dapat dilihat pada Bab XIII Prospektus perihal Tata ASET 2022 2021 Cara Pemesanan Pembelian Obligasi. F  2EOLJDVL\\DQJGLEHOLNHPEDOLKDQ\\DXQWXNGLVLPSDQ\\DQJNHPXGLDQKDUL ZDNWX  HPSDW EHODV  +DUL .HUMD VHWHODK GDWDGRNXPHQ SHQGXNXQJ -XPODK$VHW/DQFDU GDSDWGLMXDONHPEDOLGDQZDMLEGLODSRUNDQNHSDGD2-.SDOLQJODPEDW ODLQQ\\DWHUVHEXWGLWHULPDVHFDUDOHQJNDSROHK:DOL$PDQDWGDQMLNDGDODP -XPODK$VHW7LGDN/DQFDU   JAMINAN SDGDDNKLU+DUL.HUMDNH GXD VHWHODKWHUMDGLQ\\DSHPEHOLDQNHPEDOL ZDNWX  HPSDW EHODV  +DUL .HUMD WHUVHEXW 3HUVHURDQ WLGDN PHQHULPD JUMLAH ASET   Obligasi; persetujuan atau penolakan dari Wali Amanat maka Wali Amanat dianggap LIABILITAS Obligasi ini tidak dijamin dengan jaminan khusus, tetapi dijamin dengan seluruh 7RWDO/LDELOLWDV-DQJND3HQGHN 21.812.999.448.669 21.086.427.083.575 KDUWDNHND\\DDDQ3HUVHURDQEDLNEDUDQJEHUJHUDNPDXSXQEDUDQJWLGDNEHUJHUDN 13. Perseroan wajib melaporkan informasi terkait pelaksanaan pembelian telah memberikan persetujuan. 7RWDO/LDELOLWDV-DQJND3DQMDQJ EDLN\\DQJWHODKDGDPDXSXQ\\DQJDNDQDGDGLNHPXGLDQKDULPHQMDGLMDPLQDQEDJL JUMLAH LIABILITAS  7.562.356.662.423 pemegang Obligasi ini sesuai dengan ketentuan dalam pasal 1131 dan 1132 Kitab NHPEDOL 2EOLJDVL NHSDGD 2-. GDQ :DOL $PDQDW VHUWD PHQJXPXPNDQ 3. Perseroan berkewajiban untuk: JUMLAH EKUITAS   8QGDQJ8QGDQJ+XNXP3HUGDWD+DNSHPHJDQJ2EOLJDVLDGDODKpari passu tanpa NHSDGD SXEOLN GDODP ZDNWX SDOLQJ ODPEDW  GXD  +DUL .HUMD VHWHODK 17.257.435.445.777 16.588.283.290.255 KDN SUHIHUHQ GHQJDQ KDNKDN NUHGLWXU 3HUVHURDQ ODLQQ\\D EDLN \\DQJ DGD VHNDUDQJ GLODNXNDQQ\\DSHPEHOLDQNHPEDOL2EOLJDVL 1) Memenuhi semua ketentuan dalam Perjanjian Perwaliamanatan dan PDXSXQGLNHPXGLDQKDULNHFXDOLKDNKDNNUHGLWXU3HUVHURDQ\\DQJGLMDPLQVHFDUD 14. pembelian kembali Obligasi dilakukan dengan mendahulukan obligasi 4.555.564.002.892 4.498.143.793.320 NKXVXV GHQJDQ NHND\\DDQ 3HUVHURDQ EDLN \\DQJ WHODK DGD PDXSXQ \\DQJ DNDQ DGD perjanjian lain sehubungan dengan Dokumen Emisi. dikemudian hari. \\DQJ WLGDN GLMDPLQ MLNDWHUGDSDW OHELK GDUL VDWX REOLJDVL \\DQJ GLWHUELWNDQ Laporan Laba Rugi Komprehensif Konsolidasian Perseroan;   0HQ\\HWRUNDQ VHMXPODK XDQJ \\DQJ GLSHUOXNDQ XQWXN SHOXQDVDQ 3RNRN HAK-HAK PEMEGANG OBLIGASI 2EOLJDVLGDQDWDXSHPED\\DUDQ%XQJD2EOLJDVL\\DQJMDWXKWHPSRVHODPEDW (dalam Rupiah) 15. pembelian kembali wajib dilakukan dengan mempertimbangkan aspek ODPEDWQ\\D VDWX +DUL.HUMD in good funds VHEHOXP7DQJJDO3HPED\\DUDQ D 0HQHULPD SHOXQDVDQ 3RNRN 2EOLJDVL GDQDWDX SHPED\\DUDQ %XQJD 2EOLJDVL Bunga Obligasi dan/atau Tanggal Pelunasan Pokok Obligasi ke rekening Keterangan 31 Desember GDUL3HUVHURDQ\\DQJGLED\\DUNDQPHODOXL.6(,VHEDJDL$JHQ3HPED\\DUDQSDGD kepentingan ekonomis Perseroan atas pembelian kembali tersebut jika 7DQJJDO 3HPED\\DUDQ 3RNRN 2EOLJDVL GDQDWDX 7DQJJDO 3HPED\\DUDQ %XQJD $JHQ 3HPED\\DUDQ GDQ VDOLQDQ EXNWL WUDQVIHU KDUXV GLVDPSDLNDQ NHSDGD 2022 2021 2EOLJDVL\\DQJEHUVDQJNXWDQ3RNRN2EOLJDVLKDUXVGLOXQDVLGHQJDQKDUJD\\DQJ WHUGDSDWOHELKGDULVDWXREOLJDVL\\DQJWLGDNGLMDPLQ :DOL$PDQDWSDGDKDUL\\DQJVDPD VDPD GHQJDQ MXPODK 3RNRN 2EOLJDVL \\DQJ WHUWXOLV SDGD .RQ¿UPDVL 7HUWXOLV 16. pembelian kembali wajib mempertimbangkan aspek kepentingan ekonomis   $SDELOD VDPSDL 7DQJJDO 3HPED\\DUDQ %XQJD 2EOLJDVL GDQDWDX 7DQJJDO Pendapatan usaha 1.704.677.634.556  \\DQJGLPLOLNLROHK3HPHJDQJ2EOLJDVL 3HOXQDVDQ 3RNRN 2EOLJDVL 3HUVHURDQ ODODL PHQ\\HWRUNDQ MXPODK GDQD Perseroan atas pembelian kembali Obligasi tersebut jika terdapat jaminan WHUVHEXWGLDWDVPDNDDWDVNHODODLDQWHUVHEXW3HUVHURDQZDMLEPHPED\\DU Beban pokok penjualan (1.460.964.172.241)  E <DQJEHUKDNDWDV%XQJD2EOLJDVLDGDODK3HPHJDQJ2EOLJDVL\\DQJQDPDQ\\D 'HQGD DWDV MXPODK GDQD \\DQJ ZDMLE GLED\\DU -XPODK GHQGD WHUVHEXW WHUFDWDWGDODP'DIWDU3HPHJDQJ5HNHQLQJSDGD HPSDW +DUL.HUMDVHEHOXP atas seluruh obligasi; dan GLKLWXQJEHUGDVDUNDQKDUL\\DQJOHZDW\\DQJGLKLWXQJVHMDNWLGDNGLED\\DUQ\\D Laba Kotor 243.713.462.315 96.444.766.751 7DQJJDO 3HPED\\DUDQ %XQJD 2EOLJDVL 'HQJDQ GHPLNLDQ MLND WHUMDGL WUDQVDNVL GDQD WHUVHEXW DWDX PHQXUXW NHWHQWXDQ 3HUMDQMLDQ $JHQ 3HPED\\DUDQ 2EOLJDVL GDODP ZDNWX  HPSDW  +DUL .HUMD VHEHOXP 7DQJJDO 3HPED\\DUDQ 17. pembelian kembali Obligasi oleh Perseroan mengakibatkan: dengan ketentuan bahwa 1 (satu) tahun adalah 360 (tiga ratus enam puluh) Beban usaha   %XQJD 2EOLJDVL SHPEHOL 2EOLJDVL \\DQJ PHQHULPD SHQJDOLKDQ 2EOLJDVL WHUVHEXWWLGDNEHUKDNDWDV%XQJD2EOLJDVLSDGDSHULRGH%XQJD2EOLJDVL\\DQJ D  KDSXVQ\\DVHJDODKDN\\DQJPHOHNDWSDGD2EOLJDVL\\DQJGLEHOLNHPEDOL hari dan 1 (satu) bulan adalah 30 (tiga puluh) hari sampai dengan jumlah Beban keuangan   bersangkutan, kecuali ditentukan lain oleh KSEI sesuai dengan ketentuan KSEI meliputi hak menghadiri RUPO, hak suara, dan hak memperoleh \\DQJEHUODNX GDQDGDQGHQGD\\DQJKDUXVGLED\\DUWHUVHEXWGLDWDVGLOXQDVL'HQGD\\DQJ Pemulihan (beban) cadangan kerugian penurunan %XQJD2EOLJDVLVHUWDPDQIDDWODLQGDUL2EOLJDVL\\DQJGLEHOLNHPEDOLMLND GLED\\DU ROHK 3HUVHURDQ \\DQJ PHUXSDNDQ KDN 3HPHJDQJ 2EOLJDVL DNDQ F %LOD WHUMDGL NHODODLDQ GDODP SHOXQDVDQ 3RNRN 2EOLJDVL GDQDWDX SHPED\\DUDQ dimaksudkan untuk pelunasan; atau GLED\\DUNDQ NHSDGD 3HPHJDQJ 2EOLJDVL VHEDJDLPDQD GLPDNVXG GDODP nilai 20.002.196.760 (1.116.112.935) %XQJD 2EOLJDVL 3HPHJDQJ 2EOLJDVL EHUKDN XQWXN PHQHULPD SHPED\\DUDQ 3HUMDQMLDQ 3HUZDOLDPDQDWDQ VHFDUD SURSRUVLRQDO EHUGDVDUNDQ EHVDUQ\\D 'HQGD DWDV VHWLDS NHODODLDQ SHPED\\DUDQ SHOXQDVDQ 3RNRN 2EOLJDVL GDQDWDX E  SHPEHUKHQWLDQ VHPHQWDUD VHJDOD KDN \\DQJ PHOHNDW SDGD 2EOLJDVL 2EOLJDVL\\DQJGLPLOLNLQ\\D Keuntungan pembelian diskon atas akuisisi entitas  51.792.546.573 SHPED\\DUDQ %XQJD 2EOLJDVL VHEHVDU  VDWX SHUVHQ  GLDWDV WLQJNDW %XQJD \\DQJ GLEHOL NHPEDOL PHOLSXWL KDN PHQJKDGLUL 5832 KDN VXDUD GDQ   0HQMDODQNDQ XVDKD GHQJDQ VHEDLNEDLNQ\\D GDQ VHFDUD H¿VLHQ GDQ WLGDN anak 2EOLJDVL \\DQJ EHUVDQJNXWDQ GDUL MXPODK GDQD \\DQJ WHUODPEDW GLED\\DU DWDV KDNPHPSHUROHK%XQJD2EOLJDVLVHUWDPDQIDDWODLQGDUL2EOLJDVL\\DQJ EHUWHQWDQJDQGHQJDQSUDNWHNSUDNWHNNHJLDWDQXVDKD\\DQJXPXP -XPODK 7HUXWDQJ -XPODK GHQGD WHUVHEXW GLKLWXQJ KDULDQ EHUGDVDUNDQ MXPODK dibeli kembali, jika dimaksudkan untuk disimpan untuk dijual kembali.   0HPHOLKDUD VLVWHP DNXQWDQVL GDQ SHQJDZDVDQ ELD\\D VHVXDL GHQJDQ 3HQJKDVLODQ EHEDQ ODLQODLQEHUVLK 12.256.003.977  KDUL \\DQJ WHUOHZDW GHQJDQ SHUKLWXQJDQ  VDWX  WDKXQ DGDODK  WLJD UDWXV SHUQ\\DWDDQ VWDQGDUDNXQWDQVLNHXDQJDQ GDQPHPHOLKDUD EXNXEXNX GDQ HQDP SXOXK  +DUL .DOHQGHU GDQ  VDWX  EXODQ DGDODK  WLJD SXOXK  +DUL 2) Ketentuan sebagaimana dimaksud pada angka 5 diatas dikecualikan jika telah FDWDWDQFDWDWDQ ODLQ \\DQJ FXNXS XQWXN PHQJJDPEDUNDQ GHQJDQ WHSDW %DJLDQ UXJL ODEDHQWLWDVDVRVLDVLGDQYHQWXUD   Kalender. NHDGDDQNHXDQJDQ3HUVHURDQGDQKDVLORSHUDVLQ\\DVHVXDLGHQJDQSULQVLS bersama memperoleh persetujuan RUPO. SULQVLSDNXQWDQVL\\DQJVHFDUDXPXPGLWHULPDGL,QGRQHVLDGDQGLWHUDSNDQ G 3HPHJDQJ2EOLJDVLEDLNVHQGLULPDXSXQVHFDUDEHUVDPDVDPD\\DQJPHZDNLOL secara terus menerus. (Kerugian) keuntungan dari perubahan nilai wajar (33.492.927.425) 44.956.510.104 SDOLQJ VHGLNLW OHELK GDUL  GXD SXOXK SHUVHQ  GDUL MXPODK 2EOLJDVL \\DQJ 3) Pengumuman rencana pembelian kembali Obligasi sebagaimana dimaksud SURSHUWLLQYHVWDVL EHOXP GLOXQDVL WLGDN WHUPDVXN 2EOLJDVL \\DQJ GLPLOLNL ROHK 3HUVHURDQ GDQ   6HJHUD PHPEHULWDKXNDQ NHSDGD :DOL $PDQDW NHWHUDQJDQNHWHUDQJDQ DWDX $¿OLDVLQ\\D EHUKDN PHQJDMXNDQ SHUPLQWDDQ WHUWXOLV NHSDGD :DOL $PDQDW SDGDEXWLU  DQJNDGDQDQJNDGLDWDVZDMLEGLODNXNDQSDOLQJODPEDW GXD  WHQWDQJ VHWLDS NHMDGLDQ DWDX NHDGDDQ \\DQJ GDSDW PHPSXQ\\DL SHQJDUXK %HEDQSDMDNSHQJKDVLODQ¿QDO    XQWXN GLVHOHQJJDUDNDQ 5832 GHQJDQ PHPXDW DFDUD \\DQJ GLPLQWD GHQJDQ hari sebelum tanggal penawaran untuk pembelian kembali dimulai, dengan penting atau buruk atas usaha usaha atau operasi Perseroan. melampirkan asli KTUR. Permintaan tertulis dimaksud harus memuat acara Laba Sebelum Pajak Penghasilan 25.310.041.986 22.725.420.519 \\DQJGLPLQWDGHQJDQNHWHQWXDQVHMDNGLWHUELWNDQQ\\D.785WHUVHEXW2EOLJDVL NHWHQWXDQVHEDJDLEHULNXWEDJL3HUVHURDQ\\DQJVDKDPQ\\DWHUFDWDWSDGDEXUVD   0HPED\\DUVHPXDNHZDMLEDQSDMDN3HUVHURDQVHEDJDLPDQDPHVWLQ\\D \\DQJ GLPLOLNL ROHK 3HPHJDQJ 2EOLJDVL \\DQJ PHQJDMXNDQ SHUPLQWDDQ WHUWXOLV efek paling sedikit melalui:   0XODL WDKXQ EXNX \\DQJ EHUDNKLU SDGD WDQJJDO  'HVHPEHU  GDQ Beban Pajak Penghasilan (1.035.627.120) (1.705.522.592) NHSDGD :DOL $PDQDW DNDQ GLEHNXNDQ ROHK .6(, VHMXPODK 2EOLJDVL \\DQJ tercantum dalam KTUR tersebut. Pencabutan pembekuan oleh KSEI tersebut 1. situs web Perseroan dalam Bahasa Indonesia dan bahasa asing, dengan EHULNXWQ\\D SDGD VHWLDS ODSRUDQ NHXDQJDQ WDKXQDQ 3HUVHURDQ \\DQJ WHODK Laba Bersih Periode Berjalan 24.274.414.866 21.019.897.927 KDQ\\DGDSDWGLODNXNDQVHWHODKPHQGDSDWSHUVHWXMXDQVHFDUDWHUWXOLVGDUL:DOL GLDXGLW VHODPD 3HUVHURDQ PDVLK PHPSXQ\\DL NHZDMLEDQ SHPED\\DUDQ Amanat. NHWHQWXDQEDKDVDDVLQJ\\DQJGLJXQDNDQSDOLQJVHGLNLW%DKDVD,QJJULVGDQ EHUGDVDUNDQ 3HUMDQMLDQ 3HUZDOLDPDQDWDQ GDQ SHUMDQMLDQ ODLQQ\\D Penghasilan komprehensif lain 2. situs web bursa efek atau1 (satu) surat kabar harian berbahasa Indonesia sehubungan dengan Emisi Obligasi, Perseroan diwajibkan menjaga H +DN6XDUD3HPHJDQJ2EOLJDVLGLDWXUEDKZDVHWLDS3RNRN2EOLJDVLVHQLODL5S ¿QDQFLDOSHUIRUPDQFHQ\\DVHEDJDLEHULNXW 3RVSRV\\DQJWLGDNDNDQGLUHNODVL¿NDVLNHODEDUXJL VDWX 5XSLDK  PHPEHULNDQ KDN NHSDGD SHPHJDQJQ\\D XQWXN PHQJHOXDUNDQ  \\DQJEHUSHUHGDUDQQDVLRQDO L 0HPHOLKDUD SHUEDQGLQJDQ DNWLYD ODQFDU GDQ NHZDMLEDQ ODQFDU WLGDN (satu) suara.   ,QIRUPDVL\\DQJZDMLEGLODSRUNDQVHEDJDLPDQDGLPDNVXGSDGDDQJNDGLDWDV 6XUSOXVUHYDOXDVLDVHWWHWDS   kurang dari 115% (seratus lima belas persen). PEMBELIAN KEMBALI OBLIGASI paling sedikit: Pengukuran kembali atas kewajiban program imbalan   ii. Memelihara perbandingan total liabilitas berbunga dengan total ekuitas pasti 1) Dalam hal Perseroan melakukan pembelian kembali Obligasi maka berlaku  -XPODK2EOLJDVL\\DQJWHODKGLEHOLROHK3HUVHURDQ ketentuan sebagai berikut:  5LQFLDQ MXPODK 2EOLJDVL \\DQJ WHODK GLEHOL NHPEDOL XQWXN SHOXQDVDQ DWDX (leverage ratio) tidak lebih dari 300% (tiga ratus persen); -XPODKSHQJKDVLODQNRPSUHKHQVLIODLQ  25.054.231.705 1. pembelian kembali Obligasi ditujukan sebagai pelunasan atau disimpan untuk kemudian dijual kembali dengan harga pasar; disimpan untuk dijual kembali; iii. Memelihara perbandingan antara EBITDA dengan Beban Bunga LABA KOMPREHENSIF PERIODE BERJALAN 30.429.296.640 46.074.129.632 2. pelaksanaan pembelian kembali Obligasi dilakukan melalui Bursa Efek atau di luar Bursa Efek;  KDUJDSHPEHOLDQNHPEDOL\\DQJWHODKWHUMDGLGDQ Pinjaman tidak kurang dari 1,5 : 1 (satu koma lima berbanding satu); LABA YANG DAPAT DIATRIBUSIKAN KEPADA: 3. pembelian kembali Obligasi baru dapat dilakukan 1 (satu) tahun setelah  MXPODKGDQD\\DQJGLJXQDNDQXQWXNSHPEHOLDQNHPEDOL2EOLJDVL Tanggal Penjatahan; Sebagaimana ditunjukkan dalam setiap laporan keuangan tahunan Pemilik entitas induk  20.357.606.631 4. pembelian kembali Obligasi tidak dapat dilakukan apabila hal tersebut PEMBATASAN-PEMBATASAN DAN KEWAJIBAN-KEWAJIBAN PERSEROAN PHQJDNLEDWNDQ3HUVHURDQWLGDNGDSDWPHPHQXKLNHWHQWXDQNHWHQWXDQGL 3HUVHURDQ NRQVROLGDVL \\DQJWHODKGLDXGLW<DQJGLPDNVXG(%,7'$DGDODK Kepentingan non pengendali  662.291.296 dalam Perjanjian Perwaliamanatan; 6HODPDMDQJNDZDNWX2EOLJDVLGDQVHOXUXKMXPODK3RNRN2EOLJDVLEHOXPVHOXUXKQ\\D ODED VHEHOXP EHEDQ SDMDN NRQVROLGDVL GLWDPEDK ELD\\D EXQJD GLWDPEDK 5. pembelian kembali Obligasi tidak dapat dilakukan apabila Perseroan GLOXQDVL GDQDWDX VHOXUXK MXPODK %XQJD 2EOLJDVL VHUWD NHZDMLEDQ SHPED\\DUDQ depresiasi dan amortisasi. LABA PERIODE BERJALAN 24.274.414.866 21.019.897.927 ODLQQ\\D ELOD DGD  EHOXP VHOXUXKQ\\D GLED\\DU PHQXUXW NHWHQWXDQ 3HUMDQMLDQ Perwaliamanatan, Perseroan berjanji dan mengikatkan diri:   0HQ\\DPSDLNDQ NHSDGD :DOL $PDQDW VDOLQDQ GDUL ODSRUDQODSRUDQ DNWD LABA KOMPREHENSIF YANG DAPAT DNWD GDQ SHUMDQMLDQSHUMDQMLDQ EHULNXW PDVLQJPDVLQJ SHUXEDKDQQ\\D 1. Bahwa Perseroan, tanpa persetujuan tertulis dari Wali Amanat tidak akan WHUPDVXNQDPXQWLGDNWHUEDWDVSDGDODSRUDQNHXDQJDQ\\DQJGLVDPSDLNDQ DIATRIBUSIKAN KEPADA: 3HUVHURDQ NHSDGD 2-. %XUVD (IHN GDQ .6(, GDODP ZDNWX VHODPEDW PHODNXNDQKDOKDOVHEDJDLEHULNXW ODPEDWQ\\D  GXD  +DUL .HUMD VHWHODK ODSRUDQODSRUDQ DNWDDNWD GDQ Pemilik entitas induk 26.096.621.196  a) Memberikan jaminan perusahaan (FRUSRUDWH JXDUDQWHH) kecuali untuk Kepentingan non pengendali 4.332.675.444  kegiatan usaha utama Perseroan dan/atau Perusahaan Anak JUMLAH PENGHASILAN KOMPREHENSIF PADA 30.429.296.640 46.074.129.632 b) Mengurangi modal dasar dan modal disetor Perseroan PERIODE BERJALAN F  0HQJDGDNDQSHQJJDEXQJDQGHQJDQSHUXVDKDDQODLQ\\DQJPHQ\\HEDENDQ /DEDSHUVDKDPGDVDU 0,34 0,35 EXEDUQ\\D 3HUVHURDQ DWDX \\DQJ DNDQ PHPSXQ\\DL DNLEDW QHJDWLI WHUKDGDS NHODQJVXQJDQ XVDKD 3HUVHURDQ NHFXDOL KDOKDO WHUVHEXWGLODNXNDQ GDODP 'LYLGHQSHUVDKDP 00 SURJUDP SULYDWLVDVL SHPHULQWDK 5HSXEOLN ,QGRQHVLD GDQDWDX VHSDQMDQJ GLODNXNDQ VHVXDL GHQJDQ NHWHQWXDQ VHEDJDL EHULNXW VHPXD V\\DUDW GDQ Rasio Keuangan Konsolidasian Penting 31 Desember kondisi Obligasi dalam Perjanjian Perwaliamanatan dan dokumen lain Keterangan 2022 2021 \\DQJ EHUNDLWDQ WHWDS EHUODNX GDQ PHQJLNDW VHSHQXKQ\\D SHUXVDKDDQ penerus VXUYLYLQJFRPSDQ\\ dan dalam hal Perseroan bukan merupakan Rasio Pertumbuhan (1) 3,45 14,00 Total aset (%) Total liabilitas (%) 4,03  Total ekuitas (%)  1,03 Pendapatan usaha (%) 97,65 /DEDWDKXQEHUMDODQ    5DVLR3UR¿WDELOLWDV  /DEDEUXWR  (2) (DUQLQJV%HIRUH,QWHUHVW7D[HV'HSUHFLDWLRQDQG 14,30  Amortization (EBITDA) (%)(3) 23,16 Rasio laba tahun berjalan terhadap pendapatan (%)(4)  Rasio laba tahun berjalan terhadap total aset (%) (5) 1,42 2,44 0,11 0,10

Tren kenaikan klaim mulai terlihat KEUANGAN  sejak September 2022. nNON BANK Oni Marbun, Deputi Bidang Komunikasi BPJS Ketenagakerjaan Kontan Kamis, 13 April 2023 PHK Marak, Klaim Jamsostek Membengkak Mayoritas pekerja yang mengajukan klaim adalah pekerja di sektor industri konsumsi Diki Mardiansyah ditanggung badan yang juga dari sektor teknologi hingga dalam pekerjaan terjadi. Ter- dan tekstil. Sektor yang juga alami kenaikan. Sebelumnya, khawatir, mereka yang sudah disebut BP Jamsostek itu. industri manufaktur. masuk, risiko kehilangan pe- banyak mengajukan klaim Direktur Utama BPJS Ketena- mengajukan klaim, tidak akan JAKARTA. Badai Pemutusan kerjaan tersebut. JKP ialah industri dasar dan gakerjaan Anggoro Eko Cahyo memiliki tabungan lagi di saat Hubungan Kerja (PHK) di ta- Deputi Bidang Komunikasi Oni mengungkapkan, tren kimia. Antara lain pabrik ki- menyebut, sekitar 61% peserta memasuki usia pensiun. nah air diprediksi masih akan BPJS Ketenagakerjaan Oni kenaikan klaim mulai terlihat Klaim JHT juga naik mia dan logam. yang mengajukan JHT berusia terus berlangsung. Karena itu, Marbun mengatakan, pada sejak September 2022, Ada 20 hingga 35 tahun. Adapun, \"Nanti akan memiliki risiko BPJS Ketenagakerjaan harus Februari 2023 klaim JKP sebe- lebih dari 1.000 tenaga kerja Oni menyebutkan keba- Program JKP baru mulai di- sepanjang tahun 2022 hingga saat sudah tidak produktif. bersiap merogoh kocek lebih sar Rp 35,6 miliar. Angka ini dan terbanyak tenaga kerja nyakan pekerja yang meng- bayarkan pada awal tahun Oktober 2022, klaim JHT Tabungan sudah tidak ada dalam lagi. Ini terlihat dari jauh meningkat dibandingkan yang menerima terjadi di Ok- ajukan klaim program JKP 2022. JKP adalah jaminan mencapai Rp 2,8 triliun. atau sedikit,\" ujar dia. semakin meningkatnya klaim periode yang sama tahun lalu. tober 2022. merupakan pekerja di industri yang diberikan BP Jamsostek program Jaminan Kehilangan Lonjakan klaim JKP ini me- barang konsumsi. Industri kepada pekerja atau buruh Anggoro menyayangkan Klaim JHT yang diajukan Pekerjaan (JKP) yang harus mang tidak terlepas dari me- Oni menegaskan, BPJS Ke- yang dimaksud seperti indus- yang mengalami PHK. banyak peserta yang masih peserta berusia di atas 56 ta- ningkatnya PHK yang terjadi tenagakerjaan selalu siap un- tri rokok, industri pakaian bisa bekerja, namun sudah hun, atau usia pensiun, hanya dalam setahun terakhir, mulai tuk memberikan manfaat ke- Di sisi lain, klaim Jaminan mengajukan klaim JHT. Dia sekitar 7% dari total klaim pada peserta saat risiko di Hari Tua (JHT) juga meng- JHT, yakni 196.277 klaim. n Keterangan 31 Desember Pendapatan Usaha KETERANGAN TENTANG PERSEROAN, KEGIATAN USAHA Kontribusi SERTA KECENDERUNGAN DAN PROSPEK USAHA Rasio laba tahun berjalan terhadap total ekuitas (%)(6) 2022 2021 Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2022 Dibandingkan dengan pendapatan Rasio Likuiditas Tahun yang Berakhir Pada Tanggal 31 Desember 2021 Rasio kas (%) (7) No Nama Kegiatan Usaha % Tahun Tahun Status Status Perusahaan Rasio lancar (Current Ratio) (x)  3HQGDSDWDQXVDKD3HUVHURDQXQWXNWDKXQ\\DQJEHUDNKLUSDGDWDQJJDO'HVHPEHU Perusahaan Kepemilikan Penyertaan EBITDA terhadap beban bunga (x) (9) 0,53 0,47  DGDODK 5S DWDX QDLN VHEHVDU 5S DWDX Operasional Operasional Kepemilikan Anak 'HEW6HUYLFH&RYHUDJH5DWLR(x) (14) GLEDQGLQJNDQGHQJDQ'HVHPEHU\\DQJVHEHVDU5S Interest Coverage Rasio (x) (15) Kenaikan pendapatan terutama berasal dari keberhasilan berbagai terobosan 1. Riwayat Singkat Perseroan terhadap Rasio Solvabilitas startegi pemasaran dan optimalisasi digital marketing sebagai adaptasi Perseroan Rasio liabilitas terhadap ekuitas (x) (10) 19,41 22,34 SDGDNRQGLVLSHPXOLKDQSDVFDSDQGHPL&29,' Perseroan Rasio liabilitas terhadap total aset (x) (11)  1,77 Pinjaman berbunga terhadap ekuitas (Leverage  1,47 Laba Kotor 3HUVHURDQ GLGLULNDQ EHUGDVDUNDQ KXNXP 1HJDUD 5HSXEOLN ,QGRQHVLD \\DQJ 13 37-DEDEHND Bidang 49,00% 2016 2016 Beroperasi /DQJVXQJ  Ratio) (x) (12) 0,26 0,64 PHUXSDNDQ KDVLO SHPLVDKDQ GDUL 'LYLVL 3URSHUWL 37 33 3HUVHUR  7EN \\DQJ WHODK PP Properti perdagangan, Pinjaman berbunga terhadap EBITDA (x) 1,33 Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2022 Dibandingkan dengan EHUGLUL VHMDN WDKXQ  GDQ EHUNHGXGXNDQ GL -DNDUWD 7LPXU 3HUVHURDQ GLGLULNDQ (disetahunkan)(13) 1,55 Tahun yang Berakhir Pada Tanggal 31 Desember 2021 dengan nama “PT PP Properti” sebagaimana termaktub dalam akta Pendirian jasa, 3HUVHURDQ 7HUEDWDV 37 33 3URSHUWL 1R  WDQJJDO  'HVHPEHU  MXQFWR pembangunan, /DEDNRWRU3HUVHURDQXQWXNWDKXQ\\DQJEHUDNKLUSDGDWDQJJDO'HVHPEHU DNWD 3HUXEDKDQ 3HQGLULDQ 3HUVHURDQ 7HUEDWDV 37 33 3URSHUWL 1R  WDQJJDO UHDOW\\EXLOGLQJ DGDODK 5S DWDX QDLN VHEHVDU 5S DWDX   'HVHPEHU  \\DQJ NHGXDQ\\D GLEXDW GL KDGDSDQ ,U 1DQHWWH &DK\\DQLH GLEDQGLQJNDQ GHQJDQ  'HVHPEHU  \\DQJ VHEHVDU 5S +DQGDUL$GL:DUVLWR6+1RWDULVGL-DNDUWD\\DQJWHODKPHPSHUROHKSHQJHVDKDQ manajemen. Kenaikan ini disebabkan oleh kenaikan pendapatan usaha selama tahun 2022. 0HQNXPKDPVHVXDLGHQJDQ6XUDW.HSXWXVDQQ\\D1R$+8$+7DKXQ 3,79 3,69 2014 tanggal 5 Februari 2014, serta telah didaftarkan dalam Daftar Perseroan di 14 PT Mikroland Bidang real estate 49,00% 2019 2020 Beroperasi /DQJVXQJ  0,79 0,79 Laba Bersih Periode Berjalan .%/,  2,61 2,50 EDZDK1R$+8$+7DKXQWDQJJDO)HEUXDULGDQWHODK 3D\\RQ Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2022 Dibandingkan dengan GLXPXPNDQGDODP7DPEDKDQ1R%15,1RWDQJJDO-XQL ³Akta Amartha 52,59 56,34 Tahun yang Berakhir Pada Tanggal 31 Desember 2021 Pendirian”). PT Bidang 40,00%   Belum /DQJVXQJ  /DED EHUVLK WDKXQ EHUMDODQ 3HUVHURDQ XQWXN WDKXQ \\DQJ EHUDNKLU SDGD WDQJJDO Perusahaan SHQ\\HGLDDQ Beroperasi  'HVHPEHUDGDODK5SDWDXQDLNVHEHVDU5S 15 Resort akomodasi. DWDX  GLEDQGLQJNDQ GHQJDQ  'HVHPEHU  \\DQJ VHEHVDU 25,00%   Belum /DQJVXQJ 5S .HQDLNDQ LQL GLVHEDENDQ ROHK NHQDLNDQ SHQGDSDWDQ XVDKD Indonesia Bidang real Beroperasi Keterangan: WDKXQEHUMDODQGDQWXUXQQ\\DEHEDQSHQGDQDDQSDGDWDKXQ Amerika estate. (1) Seluruh rasio pertumbuhan dihitung dengan membagi kenaikan (penurunan) saldo 2. RASIO KEUANGAN 37+RWHO akun-akun terkait sebagai berikut: (i) untuk akun-akun laporan posisi keuangan 16 .DU\\D konsolidasian, selisih saldo akun-akun terkait pada tahun yang bersangkutan a. Rasio Likuiditas dengan saldo akun-akun tersebut pada tahun sebelumnya dan dibagi dengan tahun Indonesia sebelumnya, atau (ii) untuk akun-akun laba rugi dan pendapatan komprehensif lain /LNXLGLWDVDGDODKNHPDPSXDQ3HQHUELWXQWXNPHPHQXKLOLDELOLWDVMDQJNDSHQGHNQ\\D konsolidasian, selisih saldo akun-akun terkait untuk tahun yang bersangkutan dengan \\DQJWHUFHUPLQGDODPUDVLRDVHWODQFDUWHUKDGDSOLDELOLWDVMDQJNDSHQGHN3HQHUELW Perusahaan Asosiasi saldo akun-akun tersebut pada periode/tahun sebelumnya dan dibagi dengan tahun 7LQJNDW OLNXLGLWDV 3HQHUELW XQWXN SHULRGH \\DQJ EHUDNKLU SDGD WDKXQWDKXQ \\DQJ sebelumnya. EHUDNKLUSDGDWDQJJDO'HVHPEHUGDQPDVLQJPDVLQJDGDODKVHEHVDU PT Bidang [GDQ[ pembangunan, (2) Dihitung dengan membagi laba bruto (setelah ditambahkan kembali dengan Struktur permodalan dan susunan pemegang saham Perseroan berdasarkan Akta 17 3DQFDNDU\\D perdagangan 15,00% 2013  Belum /DQJVXQJ  penyusutan) dengan pendapatan usaha, masing-masing untuk tahun yang terkait. b. Rasio Solvabilitas Pendirian adalah sebagai berikut: *UDKDWDPD Beroperasi dan jasa. (3) Dihitung dengan membagi EBITDA dengan pendapatan usaha, masing-masing untuk 6ROYDELOLWDV DGDODK NHPDPSXDQ 3HUVHURDQ XQWXN PHPED\\DU NHPEDOL OLDELOLWDV Indonesia tahun yang terkait. SLQMDPDQ MDQJND SHQGHN PDXSXQ MDQJND SDQMDQJ \\DQJ VXGDK MDWXK WHPSR PHQJJXQDNDQDVHW\\DQJGLPLOLNL'DODPSHUKLWXQJDQVROYDELOLWDVLQLGLNHQDOUDVLRUDVLR Nilai Nominal Rp100.000,- per saham  PT Sinergi Bidang jasa 10,00% 2017  Beroperasi /DQJVXQJ  (4) Dihitung dengan membagi laba tahun berjalan dengan pendapatan usaha, masing- keuangan seperti: rasio liabilitas terhadap ekuitas dan rasio liabilitas terhadap asset. Colomadu komersial area 10,00% 2019 masing untuk tahun yang terkait. Keterangan Jumlah Saham Jumlah Nilai % 5DVLROLDELOLWDVWHUKDGDSHNXLWDV3HUVHURDQXQWXNWDKXQWDKXQ\\DQJEHUDNKLUSDGD (lembar) Nominal (Rp,-) Bidang real estat, 10,00% 2019 (5) Dihitung dengan membagi laba tahun berjalan dengan jumlah aset, masing-masing WDQJJDO'HVHPEHUGDQPDVLQJPDVLQJDGDODKVHEHVDU[GDQ[ Jumlah Modal Dasar  2013 untuk tahun yang terkait. Modal Ditempatkan dan 36.528.240.000 3.652.824.000.000 kesenian, hiburan Rasio liabilitas terhadap aset adalah perbandingan antara seluruh liabilitas dengan Disetor (6) Dihitung dengan membagi laba tahun berjalan dengan jumlah ekuitas, masing-masing MXPODK DVHW 5DVLR OLDELOLWDV WHUKDGDS DVHW 3HUVHURDQ XQWXN WDKXQWDKXQ \\DQJ PT PP (Persero) Tbk. dan rekreasi, untuk tahun yang terkait. EHUDNKLUSDGDWDQJJDO'HVHPEHUGDQPDVLQJPDVLQJDGDODKVHEHVDU <D\\DVDQ.HVHMDKWHUDDQ 0,79x dan 0,79x. .DU\\DZDQ3HPEDQJXQDQ SHQ\\HGLDDQ (7) Dihitung dengan membagi jumlah kas dan setara kas dengan jumlah liabilitas jangka Perumahan pendek, masing-masing pada akhir tahun yang terkait. F 5DVLR3UR¿WDELOLWDV Jumlah Modal Ditempatkan 9.122.927.940 912.292.794.000 99,90 19 PT akomodasi dan  Belum /DQJVXQJ  dan Disetor 9.132.060 913.206.000 0,10 -DVDPDUJD SHQ\\HGLDDQ Beroperasi   'LKLWXQJGHQJDQPHPEDJLMXPODKDVHWODQFDUGHQJDQMXPODKOLDELOLWDVMDQJNDSHQGHN Saham Dalam Portepel Restarea makan dan masing-masing pada akhir tahun yang terkait. minum serta Batang perdagangan (9) Dihitung dengan membagi laba sebelum beban penyusutan dan beban keuangan dengan beban keuangan, masing-masing pada akhir tahun yang terkait. besar dan eceran, (10) Dihitung dengan membagi jumlah liabilitas dengan jumlah ekuitas, masing-masing 9.132.060.000 91.320.600.000 100,00 reparasi dan pada akhir tahun yang terkait. perawatan mobil (11) Dihitung dengan membagi jumlah liabilitas dengan jumlah aset, masing-masing pada 27.396.180.000 2.739.618.000.000 dan sepeda motor. akhir tahun yang terkait. Berdasarkan ketentuan Pasal 3 ketentuan anggaran dasar Perseroan sebagaimana PT Bidang  Beroperasi /DQJVXQJ  (12) Dihitung dengan membagi jumlah pinjaman berbunga dengan jumlah ekuitas, masing- WHUPDNWXEGDODP$NWD1RPDNVXGGDQWXMXDQ3HUVHURDQLDODKEHUXVDKD Pembangunan pembangunan,  Beroperasi /DQJVXQJ  masing pada akhir tahun yang terkait. dalam bidang jasa, pembangunan dan perdagangan. Untuk mencapai maksud dan 20 Perumahan perdagangan tujuan tersebut di atas, Perseroan dapat melaksanakan kegiatan usaha sebagai (13) Dihitung dengan membagi jumlah pinjaman berbunga dengan EBITDA, masing- berikut: Sinergi dan jasa. masing pada akhir tahun yang terkait. Banjaratma (14) Dihitung dengan membagi jumlah EBITDA dengan beban bunga setelah di tambah 21 PT Mitracipta Bidang dengan utang bank tahun sebelumnya, masing-masing pada akhir tahun yang terkait. Polasarana pembangunan dan perdagangan. (15) Dihitung dengan membagi jumlah EBIT dengan beban bunga. 1. Kegiatan usaha utama sebagai berikut: 5. Strategi Usaha Persyaratan Rasio Dalam Perjanjian Utang Tingkat pengembalian aset (Return On Asset) menunjukan kemampuan Perseroan GDODP PHQJKDVLONDQ ODED SHULRGH EHUMDODQ GDUL RSHUDVL \\DQJ GLODQMXWNDQ GDUL DVHW D ±$NWLYLWDV$UVLWHNWXU Tujuan dari Perseroan adalah untuk memperkuat posisi Perseroan sebagai Perseroan No Kreditur/ Instrumen Current DER (b) DER IBR (c) EBITDA to \\DQJGLPLOLNL3HUVHURDQ7LQJNDWSHQJHPEDOLDQDVHW3HUVHURDQXQWXNWDKXQWDKXQ E ±Real Estate\\DQJ'LPLOLNL6HQGLULDWDX'LVHZD SHQJHPEDQJQDVLRQDO\\DQJWHUNHPXNDGDQEHUNHODQMXWDQVHUWDEHUGD\\DVDLQJJOREDO Ratio (a)  Interest (d) \\DQJ EHUDNKLU SDGD WDQJJDO  'HVHPEHU  GDQ  PDVLQJPDVLQJ DGDODK F ±5HDO(VWDW$WDV'DVDUEDODV-DVD Fee) atau Kontrak serta fokus pada pengembangan hunian bertingkat dan rumah tapak untuk segmen Min 1,1x sebesar 0,11% dan 0,10%. G ±+RWHO%LQWDQJ menengah dan meningkatkan pendapatan berulang (UHFXUULQJ LQFRPH). Untuk 1. %731±'+%DQN6XPLWWRPR0LWVXL Max 2x Min 2x H ±9LOD PHQFDSDLWXMXDQQ\\D3HUVHURDQPHQHUDSNDQVWUDWHJLXVDKDEHULNXW\\DLWX Indonesia Min 1x Tingkat pengembalian ekuitas (Return On Equity) menunjukkan kemampuan I ±$SDUWHPHQ+RWHO 3HUVHURDQGDODPPHQJKDVLONDQODEDSHULRGHEHUMDODQGDULRSHUDVL\\DQJGLODQMXWNDQ J ±.RQVWUXNVL*HGXQJ+XQLDQ a. Pengembangan usaha dengan membentuk Strategic Partnership dengan 2. %71±$SDUWHPHQ*UDQG6KDPD\\D Min 1x Max 5x   GDUL HNXLWDV \\DQJ GLWDQDPNDQ 7LQJNDW SHQJHPEDOLDQ HNXLWDV 3HUVHURDQ XQWXN K ±.RQVWUXNVL*HGXQJ3HUNDQWRUDQ PLWUD WHUXWDPD GHQJDQ SHUXVDKDDQ %801 GHQJDQ PHQDZDUNDQ VROXVL 7RZHU$XEUH\\ WDKXQWDKXQ \\DQJ EHUDNKLU SDGD WDQJJDO  'HVHPEHU  GDQ  PDVLQJ L ±.RQVWUXNVL*HGXQJ3HUEHODQMDDQ SHQJHPEDQJDQSURSHUWL\\DQJOHQJNDSPHODOXLNHUMDVDPDVWUDWHJLV Min 1x masing adalah sebesar 0,53% dan 0,47%. M ±.RQVWUXNVL*HGXQJ3HQJLQDSDQ 3. %71±37:66±$SDUWHPHQ Max 5x   N ±.RQVWUXNVLJHGXQJ7HPSDW+LEXUDQGDQ2ODKUDJD b. Melakukan strategi Penetrasi Pasar dengan fokus pada segmen pasar kelas (YHQFLOLR Min 1x O  ± 3HUGDJDQJDQ (FHUDQ %HUEDJDL 0DFDP EDUDQJ <DQJ 8WDPDQ\\D Min 1x menengah dan selektif terhadap pasar kelas atas. 4. %71±$SDUWHPHQ*UDQG Min 1x Max 5x   Makanan, Minuman, Atau Tembakau Di Minimarket/Supermarket/ F )RNXVSHQJHPEDQJDQEHUXSDSURGXNKXQLDQGHQJDQPHPSHUEDQ\\DNSRUWRIROLR 'KDUPDKXVDGD/DJRRQ Min 1x Min 1x +\\SHUPDUNHW Landed Housing, meningkatkan performa Highrise Building dan Kawasan, %71±$SDUWHPHQ7KH$\\RPD± Min 1x  .HJLDWDQXVDKDSHQXQMDQJ\\DQJPHQGXNXQJNHJLDWDQXVDKDXWDPD3HUVHURDQ serta memperkuat 5HFXUULQJ,QFRPH Tower West Min 1,15x d. Pertumbuhan tiap lini bisnis Perseroan. Min 1,15x adalah: e. 0HODNXNDQ VWUDWHJL GLYHUVL¿NDVL SURGXN GHQJDQ WHUXV EHULQRYDVL GDODP Min 1,15x meningkatkan penawaran produk berkonsep ³%H\\RQG 6SDFH´ kepada Min 1,15x D ±$NWLYLWDV$JHQ3HUMDODQDQ3DULZLVDWD konsumen. E ±$NWLYLWDV.XULU I (¿VLHQVL ELD\\D SUR\\HNSUR\\HN 3HUVHURDQ GHQJDQ PHPDQIDDWNDQ VNDOD Min 1,15x F ±$NWLYLWDV3HQ\\HGLD*DEXQJDQ-DVD3HQXQMDQJ)DVLOLWDV NHDKOLDQGDQUHODVLGHQJDQ3HUXVDKDDQLQGXN\\DLWX3733 3HUVHUR 7EN G ±$NWLYLWDV3HUXVDKDDQ+ROGLQJ 5. Min 1,15x Max 5x   e. 56101 – Restoran Min 1,15x Max 5x   3. LAPORAN ARUS KAS 2. Struktur Kepemilikan Saham Perseroan 6. Keunggulan Kompetitif Max 5x   6. %71±$SDUWHPHQ$PDUWKD9LHZ Min 1,15x Max 5x   (Dalam Rupiah) Sampai dengan tanggal Prospektus diterbitkan, struktur permodalan dan rincian 3HUVHURDQ PHPLOLNL EHEHUDSD NHXQJJXODQ NRPSHWLWLI \\DQJ PHPSHUNXDW NLQHUMD Max 5x   3HUVHURDQ\\DLWXVHEDJDLEHULNXW 7. %71±$SDUWHPHQ7KH$OWRQ Max 3x  31 Desember SHPHJDQJ VDKDP 3HUXVDKDDQ EHULNXW GHQJDQ NHSHPLOLNDQQ\\D DGDODK VHEDJDL a. Dukungan kuat dari PT PP (Persero) Tbk., perusahaan konstruksi terkemuka di  Max 3x Min 1,5x berikut:  %71±$SDUWHPHQ/RXYLQ  Max 3x Min 1,5x Keterangan Indonesia  Max 3x Min 1,5x b. Portofolio properti berlokasi strategis menjamin keterhubungan dan keleluasaan 9. %71±.UHGLW0RGDO.HUMD  Arus Kas bersih diperoleh dari (digunakan untuk) 2022 2021 Max 3x Min 1,5x DNWLYLWDVRSHUDVL akses 10. %7316LQGLNDVL  $UXV.DVEHUVLKGLJXQDNDQXQWXNDNWLYLWDVLQYHVWDVL Nilai Nominal Rp25,- per saham F .RPLWPHQ WHUKDGDS LQRYDVL XQWXN SHQDZDUDQ SURGXN \\DQJ WHUGLIHUHQVLDVL .DVEHUVLKGLSHUROHKGDUL GLJXQDNDQXQWXN DNWLYLWDV 11. 071;9 pendanaan (209.472.732.202)  Keterangan Jumlah Saham Jumlah Nilai kepada konsumen  (1.039.545.396.174) (lembar) Nominal (Rp,-) G 5HNDPMHMDNPDQDMHPHQ\\DQJVROLGVHUWDMDULQJDQKXEXQJDQEDLN\\DQJPDSDQ 12. 071;9, KENAIKAN (PENURUNAN) BERSIH KAS DAN Jumlah Modal Dasar % SETARA KAS Modal Ditempatkan dan Keterangan secara lengkap mengenai Keterangan Tentang Perseroan dan Entitas 13. 2EOLJDVL7DKDS,7DKXQ6HUL% KAS DAN SETARA KAS AWAL TAHUN Disetor 146.112.960.000 3.652.824.000.000 Anak, Kegiatan Usaha Serta Kecenderungan dan Prospek Usaha dapat dilihat KAS DAN SETARA KAS AKHIR TAHUN  3733 3HUVHUR 7EN GLOLKDWSDGD%DE9,,,GDODP3URVSHNWXV 14. Obligasi Berkelanjutan II 649.969.456.035   37$VXUDQVL-LZD,)* Tahap I Tahun 2020 Seri A  37$VDEUL 3HUVHUR ± LEMBAGA DAN PROFESI PENUNJANG PASAR MODAL 15. Obligasi Berkelanjutan II  Max 3x Min 1,5x (201.714.934.872) 1.288.383.956.132 Dapen Polri  1.001.577.977.450 64,96 Tahap I Tahun 2020 Seri B 1.689.094.320.891 400.710.364.759  0DV\\DUDNDW    1.487.379.386.019 Jumlah Modal Ditempatkan   5,33 16. Obligasi Berkelanjutan II  Max 3x Min 1,5x 1.689.094.320.891 dan Disetor 336.664.314.475 Tahap III Tahun 2021 Seri B Saham Dalam Portepel 13.466.572.579  1.541.891.797.075 100,00 17. 2EOLJDVL%HUNHODQMXWDQ,,7DKDS,9  Max 3x Min 1,5x Arus Kas Bersih digunakan untuk Aktivitas Operasi 61.675.671.883 Tahun 2022 Seri A Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2022 Dibandingkan dengan 2.110.932.202.925 Tahun yang Berakhir Pada Tanggal 31 Desember 2021 84.437.288.117  2EOLJDVL%HUNHODQMXWDQ,,7DKDS,9  Max 3x Min 1,5x Tahun 2022 Seri B Keterangan: 1LODLDOLUDQDUXVNDVEHUVLK\\DQJGLJXQDNDQXQWXNDNWLYLWDVRSHUDVL3HUVHURDQXQWXN 3. Pengurusan dan Pengawasan $NXQWDQ3XEOLN  .RVDVLK1XUGL\\DPDQ0XO\\DGL7MDKMR D SHUEDQGLQJDQDNWLYDODQFDUGDQNHZDMLEDQODQFDU WDKXQ\\DQJEHUDNKLUSDGD'HVHPEHUDGDODKVHEHVDU5S Rekan b) total liabilitas dibagi total ekuitas, dihitung satu tahun naik sebesar Rp102.661.799.497 juta atau 96,12% dibandingkan arus kas bersih 6HEDJDLPDQD WHUPDNWXE GDODP $NWD 3HUQ\\DWDDQ .HSXWXVDQ 5DSDW 8PXP .RQVXOWDQ+XNXP F WRWDOOLDELOLWDVEHUEXQJDGLEDJLWRWDOHNXLWDV 3HPHJDQJ 6DKDP 7DKXQDQ 37 33 3URSHUWL 7EN 1R  WDQJJDO  -XQL   7XPEXDQ 3DUWQHUV d) EBITDA terhadap beban bunga \\DQJ GLJXQDNDQ XQWXN DNWLYLWDV RSHUDVL 3HUVHURDQ SDGD  'HVHPEHU  monitoring rasio didasarkan pada laporan keuangan tahunan yang telah diaudit VHEHVDU5S.HQDLNDQSHQJJXQDDQDUXVNDVGDULDNWLYLWDVRSHUDVL GLEXDW GL KDGDSDQ )DWKLDK +HOPL 6+ 1RWDULV GL -DNDUWD GDQ WHODK GLWHULPD GDQ 1RWDULV  .DQWRU1RWDULV)DWKLDK+HOPL6+ LQL WHUXWDPD GLVHEDENDQ ROHK DGDQ\\D H¿VLHQVL WHUKDGDS FDVK RXW atas hutang 3HUVHURDQWHODKPHPHQXKLVHOXUXKUDVLRNHXDQJDQ\\DQJGLSHUV\\DUDWNDQ konstruksi realti, serta restitusi pajak selama tahun 2022. GLFDWDWGDODPGDWDEDVH6$%+GLEDZDK1R$+8$+WDQJJDO-XQL Perusahaan Pemeringkat Efek : PT Kredit Rating Indonesia ANALISIS DAN PEMBAHASAN OLEH MANAJEMEN VHUWDWHODKGLGDIWDUNDQGDODP'DIWDU3HUVHURDQGLEDZDK1R$+8 :DOL$PDQDW  37%DQN3HPEDQJXQDQ'DHUDK-DZD%DUDW $+ 7DKXQ  7DQJJDO  -XQL  VXVXQDQ DQJJRWD 'HZDQ .RPLVDULV dan Banten Tbk Arus Kas Bersih digunakan untuk Aktivitas Investasi $QDOLVLV GDQ 3HPEDKDVDQ ROHK 0DQDMHPHQ LQL KDUXV GLEDFD EHUVDPDEHUVDPD dan Direksi Perseroan adalah sebagai berikut: $JHQ3HPED\\DUDQ  37.XVWRGLDQ6HQWUDO(IHN,QGRQHVLD .6(, dengan Ikhtisar Data Keuangan Penting. Data-data keuangan penting tersebut Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2022 Dibandingkan dengan berasal dari Laporan Keuangan Konsolidasian Perseroan dan Perusahaan Anak Tahun yang Berakhir Pada Tanggal 31 Desember 2021 Dewan Komisaris untuk tahun yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2022 dan 31 Desember 2021 yang telah diaudit oleh Kantor Akuntan Publik Kosasih, Nurdiyaman, Mulyadi, -XPODKDUXVNDVGLJXQDNDQXQWXNDNWLYLWDVLQYHVWDVL3HUVHURDQSDGDWHUFDWDW Komisaris Utama : Agus Purbianto 6HOXUXK /HPEDJD GDQ 3URIHVL 3HQXQMDQJ 3DVDU 0RGDO EXNDQ PHUXSDNDQ SLKDN Tjahjo & Rekan (Anggota dari Crowe Global), akuntan publik independen yang VHEHVDU5SWXUXQVHEHVDU5SDWDXGDUL WHUD¿OLDVL GHQJDQ 3HUVHURDQ VHEDJDLPDQD GLGH¿QLVLNDQ GDODP 8QGDQJ8QGDQJ ditandatangani pada 17 Maret 2023 oleh Ali Hery, berdasarkan standar auditing WDKXQVHEHOXPQ\\D\\DQJVHEHVDU5S3HQXUXQDQMXPODKDUXVNDV .RPLVDULV,QGHSHQGHQ  $U\\DQWR6XWDGL 5HSXEOLN ,QGRQHVLD 1R  7DKXQ  WDQJJDO  1RYHPEHU  WHQWDQJ 3DVDU \\DQJGLWHWDSNDQROHK,$3,GHQJDQRSLQLWDQSDPRGL¿NDVLDQXQWXNVHPXDKDO\\DQJ GDUL DNWLYLWDV LQYHVWDVL XWDPDQ\\D GLVHEDENDQ DGDQ\\D H¿VLHQVL WHUKDGDS FDVK RXW .RPLVDULV,QGHSHQGHQ  :DK\\X,QGUR:LGRGR 0RGDO NHFXDOL GHQJDQ 37 %DQN 3HPEDQJXQDQ 'DHUDK -DZD %DUDW GDQ %DQWHQ material. land bank. 7EN VHODNX :DOL $PDQDW DGDODK SLKDN \\DQJ WHUD¿OLDVL VHFDUD WLGDN ODQJVXQJ Direksi GHQJDQ 3HUVHURDQ PHODOXL NHSHPLOLNDQ VDKDP ROHK 1HJDUD 5HSXEOLN ,QGRQHVLD VHEDJDLPDQDGLGH¿QLVLNDQGDODP8830 Arus Kas Bersih digunakan untuk Aktivitas Pendanaan 'LUHNWXU8WDPD  <X\\XV-XDUVD )DMDU6DLIXO%DKUL TATA CARA PEMESANAN OBLIGASI Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2022 Dibandingkan dengan 'LUHNWXU3HQJHPEDQJDQ%LVQLV +&0  Deni Budiman Tahun yang Berakhir Pada Tanggal 31 Desember 2021 1. ANALISIS LAPORAN POSISI KEUANGAN DAN LABA RUGI Direktur Keuangan : Daniel Rinsani Pakpahan 3HUVHURDQ PHQFDWDW DUXV NDV \\DQJ GLSHUROHK GDUL DNWLYLWDV SHQGDQDDQ VHSDQMDQJ Jumlah Aset tahun 2022 mencapai Rp649.969.456.035, turun 73,30% dibanding tahun Direktur Operasi : VHEHOXPQ\\D \\DQJ PHQFDWDW DUXV NDV \\DQJ GLJXQDNDQ XQWXN DNWLYLWDV SHQGDQDDQ Saldo pada Tanggal 31 Desember 2022 Dibandingkan dengan Saldo Pada EHUMXPODK 5S 3HQXUXQDQ MXPODK DUXV NDV GDUL DNWLYLWDV 4. Keterangan Singkat Mengenai Entitas Anak Informasi mengenai Tata Cara Pemesanan Obligasi dapat dilihat dalam Prospektus Tanggal 31 Desember 2021 SHQGDQDDQ GLNDUHQDNDQ ROHK SHPED\\DUDQ REOLJDVL \\DQJ MDWXK WHPSR SDGD WDKXQ VHUWDSHPED\\DUDQXWDQJEDQN\\DQJMDWXKWHPSRSDGDWDKXQ .HWHUDQJDQPHQJHQDLPDVLQJPDVLQJ3HUXVDKDDQ$QDNSHUXVDKDDQDVRVLDVLGDQ Bab XIII tentang Tata Cara Pemesanan Obligasi. -XPODK DVHW 3HUVHURDQ SDGD WDQJJDO  'HVHPEHU  DGDODK SHQ\\HUWDDQVDKDP\\DQJGLPLOLNLROHK3HUVHURDQDGDODKVHEDJDLEHULNXW 5S DWDX QDLN VHEHVDU 5S  DWDX  Pembahasan secara lengkap mengenai Analisis Dan Pembahasan Oleh GLEDQGLQJNDQ GHQJDQ  'HVHPEHU  \\DQJ VHEHVDU 5S 0DQDMHPHQGDSDWGLOLKDWSDGD%DE93URVSHNWXV Kontribusi AGEN PEMBAYARAN Peningkatan total aset ini terutama disebabkan karena kenaikan piutang usaha \\DQJEHUEDQGLQJOXUXVGHQJDQNHQDLNDQSHQFDWDWDQSHQMXDODQSDGDWDKXQ FAKTOR RISIKO pendapatan PT KUSTODIAN SENTRAL EFEK INDONESIA *HGXQJ%XUVD(IHN,QGRQHVLD7RZHU,/DQWDL Aset Lancar 3DUDFDORQLQYHVWRU2EOLJDVLVHEDLNQ\\DPHPSHUWLPEDQJNDQVHOXUXKLQIRUPDVL\\DQJ No Nama Kegiatan Usaha % Tahun Tahun Status Status Perusahaan GLVDMLNDQGLGDODP3URVSHNWXVGDQIDNWRUULVLNR\\DQJGLVDMLNDQEHULNXWLQL Perusahaan Kepemilikan Penyertaan -O-HQGHUDO6XGLUPDQ.DY Saldo pada Tanggal 31 Desember 2022 Dibandingkan dengan Saldo Pada Operasional Operasional Kepemilikan Anak -DNDUWD Tanggal 31 Desember 2021 'DODP PHQMDODQNDQ XVDKDQ\\D 3HUVHURDQ WLGDN OHSDV GDUL ULVLNR \\DQJ PXQJNLQ mempengaruhi hasil usaha Perseroan. Menurut manajemen Perseroan, faktor terhadap Telepon : (021) 5299 1099 -XPODK DVHW ODQFDU 3HUVHURDQ SDGD WDQJJDO  'HVHPEHU  DGDODK ULVLNR\\DQJGLKDGDSL3HUVHURDQDGDODKVHEDJDLEHULNXW Faksimili : (021) 5299 1199 5S DWDX PHQLQJNDW VHEHVDU  5S  DWDX  Perseroan GLEDQGLQJNDQ GHQJDQ  'HVHPEHU  \\DQJ VHEHVDU  A. Risiko Utama Perseroan Website : www.ksei.co.id Kenaikan ini ini terutama disebabkan oleh kenaikan piutang usaha realti dari Perusahaan Anak (PDLOKHOSGHVN#NVHLFRLG penjualan apartemen dan piutang usaha properti dari sewa unit komersial dari 5LVLNR ÀXNWXDVL SDGD LQGXVWUL SURSHUWL GL ,QGRQHVLD GDQ IDNWRU ODLQQ\\D \\DQJ WDKXQ VHEHOXPQ\\D GDQ NHQDLNDQ ELD\\D GLED\\DU GLPXND NDUHQD WHODK GLORQJJDUNDQ berada diluar kendali Perseroan Bidang aturan pemerintah terkait PPKM sehingga pelaksanaan pemasaran sudah mulai dilakukan secara langsung. B. Risiko Yang Berhubungan Dengan Kegiatan Usaha Perseroan Dan pembangunan, Perusahaan Anak Aset Tidak Lancar  3HUVHURDQPHQJKDGDSLULVLNRXPXP\\DQJWHUNDLWGHQJDQSHQJHPEDQJDQ 1 37*LWDQXVD perdagangan, 99,99% 2013 2006 Beroperasi /DQJVXQJ 0,92% GDQLQYHVWDVLSDGDLQGXVWULSURSHUWL Sarana pertanian, Saldo pada Tanggal 31 Desember 2022 Dibandingkan dengan Saldo Pada 2. Risiko Kompetisi Bisnis Tanggal 31 Desember 2021 3. Risiko pendanaan 1LDJD pengangkutan,  5LVLNR NHWHUODPEDWDQ SHQ\\HOHVDLDQ VHEDJLDQ DWDX VHOXUXK SUR\\HN percetakan, -XPODK DVHW WLGDN ODQFDU 3HUVHURDQ SDGD WDQJJDO  'HVHPEHU  DGDODK Perseroan 5S DWDX QDLN VHEHVDU 5S  DWDX   5LVLNRVXPEHUGD\\DPDQXVLD perbengkelan, GLEDQGLQJNDQ GHQJDQ  'HVHPEHU  \\DQJ VHEHVDU 5S 6. Risiko keterbatasan lahan untuk rencana pembangunan Kenaikan ini terutama disebabkan oleh kenaikan piutang usaha realti dari 7. Risiko perubahan peraturan pemerintah, legalitas dan perizinan jasa. penjualan apartemen dan piutang usaha properti dari sewa unit komersial dari  5LVLNRWHUNDLWGHQJDQXVDKDSDWXQJDQ joint venture) WDKXQ VHEHOXPQ\\D GDQ NHQDLNDQ WDQDK DNDQ GLNHPEDQJNDQ NDUHQD land bank 9. Risiko ketergantungan pada PT PP (Persero) Tbk Bidang 3HUVHURDQ \\DQJ EHUZLOD\\DK SDGD WUDQV\\RJL 3XUL /HPEDQD /RXYLQ GDQ :HVWRZQ 10. Risiko sistem dan teknologi 9LHZ GLKDUDSNDQ DNDQ PHPEHULNDQ NRQWULEXVL SHUWXPEXKDQ SHQMXDODQ 3HUVHURDQ 11. Risiko pasokan bahan baku Pembangunan PENYEBARAN PROSPEKTUS DAN FORMULIR PEMESANAN untuk jangka Panjang. PEMBELIAN OBLIGASI C. Risiko Yang Berhubungan Dengan Kondisi Indonesia perumahan Jumlah Liabilitas Prospektus serta Formulir Pemesanan Pembelian Obligasi dapat diperoleh pada  5LVLNR PHODPEDWQ\\D SHUWXPEXKDQ HNRQRPL DWDX SHUWXPEXKDQ HNRQRPL (real estate), 0DVD 3HQDZDUDQ 8PXP \\DLWX WDQJJDO    0HL  SDGD SDUD 3HQMDPLQ Saldo pada Tanggal 31 Desember 2022 Dibandingkan dengan Saldo Pada negatif di Indonesia Pelaksana Emisi Obligasi dan Penjamin Emisi Obligasi melalui surat elektronik Tanggal 31 Desember 2021 Perdagangan, berikut ini: 2. Risiko ketidakstabilan kondisi politik dan sosial di Indonesia -XPODK OLDELOLWDV 3HUVHURDQ SDGD WDQJJDO  'HVHPEHU  DGDODK 3. Risiko penurunan peringkat kredit Indonesia 2 37+DVWD perindustrian dan 99,00% 2015 1995 Beroperasi /DQJVXQJ 4,04% Rp17.257.435.445.777 atau naik sebesar Rp669.152.155.522 atau 4,03%  ,QGRQHVLDPHUXSDNDQZLOD\\DK\\DQJUHQWDQWHUKDGDSEHQFDQDDODP Kreasimandiri pertambangan, GLEDQGLQJNDQ GHQJDQ  'HVHPEHU  \\DQJ VHEHVDU 5S 5. Risiko perubahan kebijakan atau peraturan Pemerintah .HQDLNDQ LQL WHUXWDPD GLVHEDENDQ ROHK NHQDLNDQ XWDQJ ODLQODLQ NHSDGD SLKDN 6. Risiko Fluktuasi Mata Uang dan Suku Bunga Acuan Pinjaman peternakan, berelasi karena pencairan utang kepada induk perseroan, pencairan utang bank 7 Risiko tuntutan atau gugatan hukum jangka pendek dan pencairan surat utang jangka menengah selama tahun 2022. pertanian, D. Risiko Investasi Yang Berkaitan Dengan Obligasi Liabilitas Jangka Pendek perkebunan dan 1. 5LVLNRWLGDNOLNXLGQ\\D2EOLJDVL\\DQJGLWDZDUNDQGDODP3HQDZDUDQ8PXP Saldo pada Tanggal 31 Desember 2022 Dibandingkan dengan Saldo Pada LQL\\DQJDQWDUDODLQGLVHEDENDQNDUHQDWXMXDQSHPEHOLDQ2EOLJDVLVHEDJDL kehutanan serta Tanggal 31 Desember 2021 LQYHVWDVLMDQJNDSDQMDQJ jasa. -XPODK OLDELOLWDV MDQJND SHQGHN 3HUVHURDQ SDGD WDQJJDO  'HVHPEHU   5LVLNRJDJDOED\\DUGLVHEDENDQNHJDJDODQGDUL3HUVHURDQXQWXNPHODNXNDQ DGDODK 5S DWDX QDLN VHEHVDU 5S  DWDX  SHPED\\DUDQEXQJDVHUWD3RNRN2EOLJDVLSDGDZDNWX\\DQJWHODKGLWHWDSNDQ Bidang kontraktor, GLEDQGLQJNDQ GHQJDQ  'HVHPEHU  \\DQJ VHEHVDU 5S DWDXNHJDJDODQ3HUVHURDQXQWXNPHPHQXKLNHWHQWXDQODLQ\\DQJGLWHWDSNDQ Peningkatan jumlah liabilitas jangka pendek ini terutama disebabkan oleh kenaikan GDODP NRQWUDN 2EOLJDVL \\DQJ PHUXSDNDQ GDPSDN GDUL PHPEXUXNQ\\D pembangunan, PENJAMIN PELAKSANA EMISI OBLIGASI/PENJAMIN EMISI OBLIGASI XWDQJ ODLQODLQ NHSDGD SLKDN EHUHODVL NDUHQD SHQFDLUDQ XWDQJ NHSDGD LQGXN kinerja dan perkembangan usaha Perseroan dan Entitas Anak. perseroan dan pencairan utang bank jangka pendek selama tahun 2022. perdagangan PT Bahana Sekuritas  5LVLNRWXUXQEHUNXUDQJQ\\DQLODLPDQIDDWDWDV2EMHN,MDUDK\\DQJGLVHEDENDQ 7HUD¿OLDVL Liabilitas Jangka Panjang karena perubahan lingkungan bisnis, perubahan regulasi, dan/atau faktor umum; bergerak ODLQQ\\D *UDKD1LDJD/DQWDL Saldo pada Tanggal 31 Desember 2022 Dibandingkan dengan Saldo Pada dalam bidang -O-HQGUDO6XGLUPDQ.DY Tanggal 31 Desember 2021 .HWHUDQJDQ VHFDUD OHQJNDS PHQJHQDL 5LVLNR 8VDKD GDSDW GLOLKDW SDGD %DE 9, Prospektus. usaha jasa -DNDUWD6HODWDQ -XPODK OLDELOLWDV MDQJND SDQMDQJ 3HUVHURDQ SDGD WDQJJDO  'HVHPEHU  7HOS   DGDODK 5S DWDX QDLN VHEHVDU 5S  DWDX  KEJADIAN PENTING SETELAH TANGGAL LAPORAN AUDITOR pengurusan )D[   GLEDQGLQJNDQ GHQJDQ  'HVHPEHU  \\DQJ VHEHVDU 5S INDEPENDEN Situs web: www.bahanasekuritas.id Kenaikan ini terutama disebabkan oleh pencairan utang kepada induk perseroan 3 PT Wisma transportasi 55,00% 2016 2012 Beroperasi /DQJVXQJ 1,35% (PDLOEVBLEFP#EDKDQDFRLG \\DQJMDWXKWHPSROHELKGDULVDWXWDKXQGDQSHQFDLUDQVXUDWXWDQJMDQJNDPHQHQJDK Seratus (freight forwarding \\DQJMDWXKWHPSROHELKGDULVDWXWDKXQVHODPDWDKXQ Sejahtera  PT Mirae Asset Sekuritas Indonesia and courier),  7UHDVXU\\7RZHUWKÀRRU8QLW$ Jumlah Ekuitas perindustrian,  'LVWULFW6&%'/RW  -O-HQGUDO6XGLUPDQ.DY± pertambangan,  -DNDUWD6HODWDQ  7HOS   pengangkutan,  )D[    Situs web: www.miraeasset.co.id keagenan, jasa  (PDLO¿[HGLQFRPH#PLUDHDVVHWFRLG SDGDXPXPQ\\D PT Shinhan Sekuritas Indonesia kecuali dalam (TXLW\\7RZHU6&%'/DQWDL -O-HQG6XGLUPDQ.DY bidang hukum dan -DNDUWD6HODWDQ 7HO   pajak Fax. (021) 5140 2372 Bidang Situs web: shinhansekuritas.co.id (PDLOGFPVKLQKDQ#JPDLOFRP PT PP perdagangan, SETIAP CALON INVESTOR DIHIMBAU UNTUK MEMBACA KETERANGAN 4 Properti jasa, 52,60% 2016  Belum /DQJVXQJ LEBIH LANJUT MENGENAI PENAWARAN UMUM INI MELALUI INFORMASI -DEDEHND pembangunan, Beroperasi YANG TERSAJI DALAM PROSPEKTUS Residen UHDOW\\EXLOGLQJ manajemen. 5 PT PPRO Bidang  2017  Belum /DQJVXQJ Sampurna pengembangan Beroperasi dan pengelolaan -D\\D properti. Bidang 6 PT PP perdagangan, 60,00% 2017  Belum /DQJVXQJ Properti jasa, Suramadu Beroperasi pembangunan, UHDOW\\EXLOGLQJ manajemen. Bidang 7 PT PPRO perdagangan,    Belum /DQJVXQJ jasa, %,-%$HURFLW\\ Beroperasi 'HYHORSPHQW pembangunan, UHDOW\\EXLOGLQJ manajemen.  PT Bidang jasa, 70,00%   Belum /DQJVXQJ pembangunan Beroperasi /LPDVODQG dan perdagangan. 5HDOW\\ Cilegon PT Bidang jasa, 99,00%   Belum /DQJVXQJ 9 *UDKDSULPD pembangunan, Beroperasi Realtindo dan perdagangan. PT Bidang pembangunan, 10 Pekanbaru perdagangan 97,50% 2014 2012 Beroperasi /DQJVXQJ Permai dan jasa. Propertindo Perusahaan Asosiasi 11 PT Sentul PP Bidang jasa, 49,00% 2016  Belum /DQJVXQJ Properti pembangunan, Beroperasi dan perdagangan. Saldo pada Tanggal 31 Desember 2022 Dibandingkan dengan Saldo Pada Bidang jasa, Tanggal 31 Desember 2021 3DGD WDQJJDO  -DQXDUL  *UXS WHODK PHOXQDVL SRNRN XWDQJ EHVHUWD EXQJD pembangunan, -XPODK HNXLWDV 3HUVHURDQ SDGD WDQJJDO  'HVHPEHU  DGDODK 2EOLJDVL%HUNHODQMXWDQ,,333URSHUWL7DKDS,97DKXQ6HUL$\\DQJMDWXKWHPSR 5S DWDX QDLN VHEHVDU 5S DWDX  SDGDWDQJJDO-DQXDULVHEHVDU5S perdagangan, GLEDQGLQJNDQ GHQJDQ  'HVHPEHU  \\DQJ VHEHVDU 5S Kenaikan jumlah ekuitas ini terutama disebabkan oleh kenaikan laba Perseroan 3DGD WDQJJDO  )HEUXDUL  *UXS WHODK PHOXQDVL SRNRN XWDQJ EHVHUWD EXQJD 37$U\\DQ perindustrian, VHODPDWDKXQEHUMDODQ\\DQJEHUDVDOGDULNHJLDWDQRSHUDVLRQDO3HUVHURDQ 2EOLJDVL%HUNHODQMXWDQ,,333URSHUWL7DKDS,7DKXQ6HUL$\\DQJMDWXKWHPSR SDGDWDQJJDO)HEUXDULVHEHVDU5S 12 Pembangunan pengangkutan 49,00% 2017 2020 Beroperasi /DQJVXQJ Perumahan darat, pertanian, Properti perkebunan, perikanan, percetakan, perbengkelan.

10 Kontan Kamis, 13 April 2023 Kontan ANNOUNCEMENT OF SUMMARY RESOLUTION ANNUAL GENERAL MEETING OF SHAREHOLDERS FOR FISCAL YEAR 2022 PT PP (Persero) Tbk The Boards of Directors of PT PP (Persero) Tbk (hereinafter referred to as “The Company”) hereby 6WLSXODWLRQRQWKH$SSURSULDWLRQRIWKH&RPSDQ\\¶V1HW3UR¿WIRUWKH)LVFDO<HDU The Sixth Agenda Realization of the Use of Proceeds: announces Summary Resolutions of the Annual General Meeting of Shareholders for the Fiscal Year 2022 2022; KHUHLQDIWHUUHႇHUHGWRDV³Annual GMS”) which will be held on: The Second Agenda a. Accountability Report on the Realization of use of Proceeds from the Initial 3XEOLF2ႇHULQJ ,32  Day, Date : Wednesday, April 12th, 2023 Number of Shareholders Who Asked The Second One of the Shareholders asked question E $FFRXQWDELOLW\\ 5HSRUW RQ WKH 5HDOL]DWLRQ RI WKH /LPLWHG 3XEOLF 2ႇHULQJ Time : 14.45 – 17.20 Western Indonesian Time (WIT) Agenda (PUT) through Preference Rights to Buy Share (HMETD) or Rights Issue; Venue : PT PP (Persero) Tbk By Voting c. Accountability Report on the Realization of the Fund Utilization of Public Auditorium 1st Floor 2ႇHULQJ3URFHHGVWKURXJK6KHOI5HJLVWUDWLRQ%RQG Plaza PP – Wisma Subiyanto Jl. Letjend. TB. Simatupang No. 57, Pasar Rebo Decision Making on The Assenting Abstention Dissenting Jakarta Pusat 13760 Second Agenda 4,096,999,428 shares 36,513,711 shares 20,400 shares The members of The BOC and BOD of The Company present in the meeting were as follows: Number of Shareholders None of the Shareholders asked question. Who Asked The Sixth Agenda Board Of Commissioners Board Of Directors Independent Andi Gani Nena Wea President Director Novel Arsyad In line with the Financial Services Authority Regulation Number 15/2020 (POJK The Sixth Agenda The Sixth Agenda is only a Report and doesn’t require a decision in Annual Commissioner 15/2020), the Shareholders with lawful voting rights who were present in the Resolutions GMS. Independent Meeting, but they did not cast votes (abstention), they shall be considered to Commissioner Istiono Director of Corporate Sinur Linda Gustina have cast the same votes as the majority votes cast by the Share-holders. Ernadhi Sudarmanto Strategy & HCM Commissioner Loso Judijanto Therefore: Ayodhia G. L. Kalake Director of Finance & Risk Agus Purbianto Total assenting votes was 4,133,513,139 votes or approxi-mately equal to 5DWL¿FDWLRQ RI 62( 0LQLVWHU 5HJXODWLRQV 1XPEHU 3(50%8 GDWHG Commissioner Management 99.999506%. September 2, 2022 concerning Implementation of Risk Management in the The Seventh Agenda SOE’s Company. Commissioner The Second Agenda Thus it can be concluded that the proposals submitted for the Second Agenda Director of Building Anton Satyo Hendriatmo Resolutions of the Meeting have been approved with a majority of votes by the Shareholders Operations Yul Ari Pramuraharjo or their proxies present at the Meeting, as follows: Number of Shareholders Director of Infrastructure 6WLSXODWH WKH DSSURSULDWLRQ RI 1HW 3UR¿W ZKLFK FDQ EH DWWULEXWHG WR WKH Who Asked The Seventh None of the Shareholders asked question Operation Company’s main entity owner for the Book Year 2021 amounting to Agenda Rp. 271,698,788,919,- (two hundred seventy one billion six hundred ninety Director of EPC Operation Edy Herman Harun eight million seven hundred eighty eight thousand nine hundred and nineteen rupiah) as a Reserve The Company has treasury stocks totaling 14,555,900 shares. Therefore, for calculating the quorum, the total Decision Making on The Assenting By Voting Tidak Setuju shares that have been issued and fully paid must be reduced by the total treasury stocks. So therefore, the Seventh Agenda 4,097,014,028 shares Abstain 5,800 shares total shares that will be used as the basis for calculating the quorum is the shares less by 14,555,900 treasury stocks, so that the total shares that will be used as the basis for calculating the quorum is 6,185,341,454 36,513,711 shares shares. The Third Agenda Stipulation of the remuneration (salary/honorarium, facilities, and allowances) In line with the Financial Services Authority Regulation Number 15/2020 (POJK In the Annual GMS was present and/or represented by shareholders Dwiwarna A Series and shareholders B for the Fiscal Year 2023, and Tantiem for the Fiscal Year 2022, for the Board of 15/2020), the Shareholders with lawful voting rights who were present in the Series, this due observance of the List of Attendance provided to us, the total share present and/or represented Directors and Board of Commissioners. Meeting, but they did not cast votes (abstention), they shall be considered to in the Meeting is 4,119,533,539 shares or approximately equal to 66,828% of the total shares with lawful voting have cast the same votes as the majority votes cast by the Shareholders. right that have been issued by the Company until the Meeting is held or convened and after being reduced by Number of Shareholders The Seventh Agenda the treasury shares, which is 6,185,341,454 shares. Therefore the requirements for quorum as provided for in Who Asked The Third None of the Shareholders asked question Resolutions Therefore: WKH&RPSDQ\\¶V$UWLFOHVRI$VVRFLDWLRQDQGWKH)LQDQFLDO6HUYLFH$XWKRULW\\5HJXODWLRQVKDYHEHHQIXOO¿OOHGVR Agenda Total assenting votes was 4,133,527,739 votes or approxi-mately equal to that the Meeting was lawful and shall be entitled to make or adopt binding resolutions. With regards to list of 99.999859%. shareholders as of March 20, 2023 until 16.15 Western Indonesian Time (WIT). Thus, it can be concluded that the proposals proposed for the Seventh Agenda Rules of Annual GMS: of the Meeting have been approved by majority votes of the Shareholders or the Proxy of the Shareholders present in the Meeting, as follows: 1. Annual GMS was lead by Mr. Istiono as Independent Commissioner that appointed at Board of Commissioners Meeting bassed on Minutes of Meeting Board of Commissioners Company Number: 026/ Decision Making on The Assenting By Voting Dissenting Ratify the Minister of SOE’s Regulation Number PER-02/MBU/03/2023 dated KOM/PP/04/2023 dated April 5th 2023 according to criteria the Financial Services Authority Regulations Third Agenda 4,097,013,228 shares Abstention 6,600 shares 0DUFKUHJDUGLQJ*XLGHOLQHVIRU*RYHUQDQFHDQG6LJQL¿FDQW&RUSRUDWH Number 15; Activities of State-Owned Enterprises which were revoked of Minister of SOE’s 36,513,711 shares Regulation Number PER-5/MBU/09/2022 dated September 02, 2022 regarding 2. In the discussion of each agenda Annual GMS, every shareholder given the opportunity to ask questions Implementation of Risk Management in State-Owned Enterprises in accordance with item agenda Annual GMS was held; In line with the Financial Services Authority Regulation Number 15/2020 (POJK The Eighth Agenda Approval on the Amendments to the Company’s Articles of Association. 3. Decision are taken based on deliberation to reach consensus, in the event that a decision based on 15/2020), the Shareholders with lawful voting rights who were present in the deliberation for consensus is not reached, the decision is taken by voting based on the majority of votes Meeting, but they did not cast votes (abstention), they shall be considered to Number of Shareholders None of the Shareholders asked question cast legally in Annual GMS; have cast the same votes as the majority votes cast by the Share-holders. Who Asked The Eighth Agenda 4. Shareholders and/or Proxy of Shareholders who will ask question and/or opinions to raise their hand, Therefore: WKHQWKHRႈFHUZLOOSURYLGHDIRUP7KHIRUPPXVWEHVXEPLWWHGEDFNWRWKHRႈFHUWKHQWKHVXSSRUWLQJ The Third Agenda Total assenting votes was 4,133,526,939 votes or approxi-mately equal to Decision Making on The Assenting By Voting Tidak Setuju profesionals will examine the validity or authority of the questioner and ensure that the question and/or Resolutions 99.999840%. Eighth Agenda 4,097,014,028 shares Abstain 5,800 shares opinion is related with the Agenda of The Meeting; 36,513,711 shares Thus, it can be concluded that the proposals proposed for the Third Agenda of 5. Each share gives the holder the right to cast 1 (one) vote. If a Shareholder own more than 1 (one) share, the Meeting have been approved by majority votes of the Shareholders or the In line with the Financial Services Authority Regulation Number 15/2020 (POJK he/she is only required to vote 1 (one) time and the vote represents all shares that he/she owns or Proxy of the Shareholders present in the Meeting, as follows: 15/2020), the Shareholders with lawful voting rights who were present in the represent; Meeting, but they did not cast votes (abstention), they shall be considered to 1) Provide an authority and power to the Serial A Dwiwarna Shareholders have cast the same votes as the majority votes cast by the Shareholders. 6. Voting will be conducted orally by “Raising Hands”. to stipulate the amount of tantiem for the Fiscal Year 2022, and stipulate honorarium, allowances, and facility for the members of the Board of Therefore: The Agenda of Annual GMS: Commissioners for the year 2023; and Total assenting votes was 4,133,527,739 votes or approximately equal to 99.999859%. 1. Approval of the Company’s Annual Report including the Board of Commissioners Supervisory Report 2) Provide authority and power to the Board of Commissioners with prior IRUWKH¿QDQFLDO\\HDUHQGLQJDQG5DWL¿FDWLRQRIWKH&RPSDQ\\¶V&RQVROLGDWHG)LQDQFLDO6WDWHPHQWV written approval from the Serial A Dwiwarna Shareholders to stipulate the Thus, it can be concluded that the proposals proposed for the Eighth Agenda of which includes the Report of the Social and Environment Responsibility Program Implementation for the amount bonuses/performance incentives/special incentives for the 2022 the Meeting have been approved by majority votes of the Shareholders or the ¿QDQFLDO\\HDUHQGLQJ'HFHPEHUDVZHOODVSURYLGLQJIXOOUHOHDVHDQGGLVFKDUJHRIUHVSRQVLELOLWLHV Fiscal Year, and stipulate the salary, allowances, and facilities for the Board Proxy of the Shareholders present in the Meeting, as follows: (volledig acquit et de charge) to the Board of Directors for the Actions of the Company’s Management and of Directors for the year 2023. the Board of Commissioners for the Company’s supervisory actions that have been carried out during the 1. Approve the Amendment of the Company’s Articles of Association; Fiscal Year of 2022. 6WLSXODWLRQ RI WKH 3XEOLF $FFRXQWDQW 2ႈFH .$3  WR $XGLW WKH &RPSDQ\\¶V The Eighth Agenda Consolidated Financial Statement and the report on the Financing of the Micro Resolutions 2. Approve to restructure all the provision in the Company’s Articles of  6WLSXODWLRQRQWKH$SSURSULDWLRQRIWKH&RPSDQ\\¶V1HW3UR¿WIRUWKH)LVFDO<HDU and Medium Enterprises Program (PUMK) for the Fiscal Year 2023; Association related to the amendment as referred to in point 1 of such 3. Stipulation of the remuneration (salary/honorarium, facilities, and allowances) for the Fiscal Year 2023, The Fourth Agenda resolution above; and and Tantiem for the Fiscal Year 2022, for the Company’s Board of Directors and Board of Commissioners. Number of Shareholders 3. Provide a power and authority to the Company’s Board of Directors Who Asked The Fourth None of the Shareholders asked question with the right of substitution to conduct all action needed related to the  6WLSXODWLRQ RI WKH 3XEOLF $FFRXQWDQW 2ႈFH .$3  WR $XGLW WKH &RPSDQ\\¶V &RQVROLGDWHG )LQDQFLDO Agenda resolution of this Meeting agenda, including to restructure and restate all Statement and the report on the Financing of the Micro and Medium Enterprises Program (PUMK) for the the Articles of Association in a Notarial Deed and submit to authorized Fiscal Year 2023; By Voting LQVWLWXWLRQ WR REWDLQ DSSURYDO DQGRU UHFHLSW RI WKH QRWL¿FDWLRQ WR WKH Abstention amendment of the Company’s Article of Association, conduct all matters 5. Approval of the Company’s Special Assignment by the Government of Republic of Indonesia. 36,513,711 shares deemed necessary and useful for such matters without any exception, including the supplement and/or conduct amendment in such Company’s 6. Realization of the Use of Proceeds: Articles of Association if such matter is required by an authorized institution D $FFRXQWDELOLW\\5HSRUWRQWKH5HDOL]DWLRQRIXVHRI3URFHHGVIURPWKH,QLWLDO3XEOLF2ႇHULQJ ,32  E $FFRXQWDELOLW\\5HSRUWRQWKH5HDOL]DWLRQRIWKH/LPLWHG3XEOLF2ႇHULQJ 387 DVDUHVXOWRID5LJKWV Issue through Preference Rights to Buy Share (HMETD) or Rights Issue; F $FFRXQWDELOLW\\5HSRUWRQWKH5HDOL]DWLRQRIWKH)XQG8WLOL]DWLRQRI3XEOLF2ႇHULQJ3URFHHGVWKURXJK Shelf Registration Bond.  5DWL¿FDWLRQ RI 62( 0LQLVWHU 5HJXODWLRQV 1XPEHU 3(50%8 GDWHG 6HSWHPEHU   concerning Implementation of Risk Management in SOE’s Company. 8. Approval on the Amendments to the Company’s Articles of Association. 9. Approval on the Changes on the Company’s Management Formation. Details of Annual GMS Agenda Resolution The First Agenda Approval of the Company’s Annual Report including the Board of Commissioners Decision Making on The Assenting Dissenting 6XSHUYLVRU\\ 5HSRUW IRU WKH ¿QDQFLDO \\HDU HQGLQJ  DQG 5DWL¿FDWLRQ RI WKH Fourth Agenda 4,079,353,355 shares 17,666,473 shares Company’s Consolidated Financial Statements which includes the Report of the Social and Environment Responsibility Program Implementation for the In line with the Financial Services Authority Regulation Number 15/2020 (POJK The Nineth Agenda Approval on the Changes on the Company’s Management Formation. ¿QDQFLDO \\HDU HQGLQJ 'HFHPEHU   DV ZHOO DV SURYLGLQJ IXOO UHOHDVH 15/2020), the Shareholders with lawful voting rights who were present in the and discharge of responsibilities (volledig acquit et de charge) to the Board Meeting, but they did not cast votes (abstention), they shall be considered to Number of Shareholders of Directors for the Actions of the Company’s Management and the Board of have cast the same votes as the majority votes cast by the Share-holders. Who Asked The Nineth None of the Shareholders asked question Commissioners for the Company’s supervisory actions that have been carried Agenda out during the Fiscal Year of 2022 Therefore: Total assenting votes was 4,115,867,066 votes or approxi-mately equal to Number of Shareholders Three of the Shareholders asked question, and there were responses to the 99.572606%. Decision Making on The Assenting By Voting Dissenting Who Asked The First Performance Achievment Report of PT Pembangunan Perumahan (Persero), Nineth Agenda 3,769,149,695 shares Abstention 327,870,133 shares Agenda Tbk for the 2022 Financial Year from Series A Dwiwarna Shareholders as Thus, it can be concluded that the proposals proposed for the Fourth Agenda of 36,513,711 shares outlined in letter number: S-157/MBU/Wk2/04/2023 dated April, 12th 2023 was the Meeting have been approved by majority votes of the Shareholders or the read out by the Chairman of The Meeting Proxy of the Shareholders present in the Meeting, as follows: Decision Making on The Assenting By Voting Dissenting The Fourth Agenda 1) Appoint Hertanto, Grace, Karunawan Public Accounting Firm to conduct In line with the Financial Services Authority Regulation Number 15/2020 (POJK First Agenda 4,0064,078,128 shares Abstention 3,000 shares Resolutions a general audit of the Company’s Consolidated Financial Statements for 15/2020), the Shareholders with lawful voting rights who were present in the 69,452,411 shares the Fiscal Year 2023 and other periods in the Fiscal Year 2023, and the Meeting, but they did not cast votes (abstention), they shall be considered to Financial Statements of the Micro and Small Business Funding Program have cast the same votes as the majority votes cast by the Shareholders. In line with the Financial Services Authority Regulation Number 15/2020 (POJK for the Fiscal Year 2023; 15/2020), the Shareholders with lawful voting rights who were present in the Therefore: Meeting, but they did not cast votes (abstention), they shall be considered to 2) To grant delegation of authority to the Company’s Board of Commissioners Total assenting votes was 3,805,663,406 votes or approximately equal to have cast the same votes as the majority votes cast by the Share-holders. to determine the amount of fees for audit services, additional scope of work 92.068042%. required and other reasonable requirements for the Public Accounting Therefore: Firm; Thus, it can be concluded that the proposals proposed for the Ninth Agenda of Total assenting votes was 4,133,530,539 votes or approxi-mately equal to the Meeting have been approved by majority votes of the Shareholders or the 99.999927%.   7R JUDQW DXWKRULW\\ DQG SRZHU WR WKH %RDUG RI &RPPLVVLRQHUV E\\ ¿UVW Proxy of the Shareholders present in the Meeting, as follows: obtaining written approval from the Dwiwarna Series A Shareholders Thus, it can be concluded that the proposals proposed for the First Item on to determine a replacement Public Accounting Firm in the event that 1. Honorably dismissed or discharged Mr. Anton Satyo Hendriatmo as the Agenda of the Meeting have been approved by majority votes of the Hertanto, Grace, Karunawan Public Accounting Firm for any reason cannot Director Operation of Building of the Company, who were appointed Shareholders or the Proxy of the Shareholders present in the Meeting, as complete the audit of the Company’s Consolidated Financial Statements based on the resolution of the Annual GMS for the 2017 Financial Year, follows: for the Fiscal Year 2023 and other periods in the Fiscal Year 2023, and the commencing from the closing of the GMS, with an expression of gratitude Financial Statements of the Micro and Small Business Funding Program for for their contribution and services rendered to the Company during their 1) Approved the Company’s Annual Report including the Supervisory Task the Fiscal Year 2023 WHUPRIRႈFHDVWKHPHPEHUVRIWKH%RDUGRI'LUHFWRURIWKH&RPSDQ\\ Report that has been carried out by the Board of Commissioners for the  )LVFDO <HDU DQG UDWL¿HG WKH &RPSDQ\\¶V FRQVROLGDWHG )LQDQFLDO 2. Appointed Mr. Yuyus Juarsa as a Director Operation of Building of the Statements which included the Report on the Implementation of the Social Company; and Environmental Responsibility Program, which ended on December 31, 2022, which was audited by Public Accounting Firm Kosasih, Nurdiyaman, 3. Upon the dismissal and appointment of the members of the Board Mulyadi, Tjahjo & Rekan (a member of Crowe Indonesia) according to of Directors as referred to in number 1 and 2 the composition of the its report, Number 00109/2.1051/AU.1/03/0555-3/1/III/2023 dated March membership of the Company’s Management shall be as follows:   ZLWK WKH RSLQLRQ ³)DLU LQ DOO PDWHULDOV WKH *URXS¶V FRQVROLGDWHG ¿QDQFLDOSRVLWLRQDVRI'HFHPEHUDQGLWVFRQVROLGDWHG¿QDQFLDO The Fifth Agenda Approval of the Company’s Special Assignment by the Government of Republic The Nineth Agenda Board of Commissioners : Andi Gani Nena Wea SHUIRUPDQFH DQG FRQVROLGDWHG FDVK ÀRZV IRU WKH \\HDU WKHQ HQGHG LQ of Indonesia. Resolutions 1) President Commissioner/Independent : Istiono accordance with Indonesian Financial Accounting Standards. 2) Independent Commissioner : Ayodhia GL Kaleke The First Agenda Number of Shareholders 3) Commissioner : Loso Judijanto Resolutions 2) Receive and ratify the Financial Report and the Implementation of the Micro :KR$VNHG7KH)L¿WK One of the Shareholders asked question 4) Commissioner : Ernadhi Sudarmanto DQG6PDOO%XVLQHVV)XQGLQJ3URJUDP 380. IRUWKH¿QDQFLDO\\HDUHQGLQJ Agenda 5) Commissioner : Hedy Rahadian December 31, 2022, which has been audited by the Public Accounting 6) Commissioner Firm Kosasih, Nurdiyaman, Mulyadi, Tjahjo & Partners (member of Crowe Indonesia ) according to his report Number 00108/2.1051/AU.2/03/0555- Board of Directors ,,, GDWHG 0DUFK   ZLWK WKH RSLQLRQ ³5HDVRQDEOH LQ DOO PDWHULDO UHVSHFWVWKH¿QDQFLDO SRVLWLRQ RIWKH0LFUR DQG 6PDOO %XVLQHVV By Voting 1) President Director : Novel Arsyad Funding Program in the Responsibility Program BUMN Social and Abstention Environment PT PP (Persero) Tbk dated December 31, 2022, as well as Decision Making on The Assenting Dissenting 2) Director of Finance & Risk Management : Agus Purbianto WKHSHUIRUPDQFHRISURJUDPDFWLYLWLHVDQGFDVKÀRZVIRUWKH\\HDUHQGHGRQ Fifth Agenda 3,786,624,471 shares 36,513,711 shares 310,395,357 shares that date, in accordance with the Accounting Standards for Entities Without 3) Director of Corporate Strategies & HCM : Sinur Linda Gustina Public Accountability in Indonesia. Manurung 3) With the approval of the Company’s Annual Report, including the Board of &RPPLVVLRQHUV6XSHUYLVRU\\5HSRUWDQGWKHUDWL¿FDWLRQRIWKH&RQVROLGDWHG 4) Director of Building Operation : Yuyus Juarsa Financial Statement which include the Report on the Implementation of the TJSL Program and the Financial Implementation Statement of the 5) Director of Infrastructure Operation : Yul Ari Pramuraharjo Financing Program for Micro and Small Enterprises for the book year which ended on December 31, 2022, the GMS provided an overall (volledig acquit In line with the Financial Services Authority Regulation Number 15/2020 (POJK 6) Director of EPC Operation : Eddy Herman Harun et de charge) to all members of the Board of Directors on the Company’s 15/2020), the Shareholders with lawful voting rights who were present in the management action and the Board of Commissioners on the supervision of Meeting, but they did not cast votes (abstention), they shall be considered to 4. The members of the Board of Directors and the members of the Board of the Company conducted during the book year which ended on December have cast the same votes as the majority votes cast by the Share-holders. Commissioners who were appointed as referred to in number 2 who are 31, 2022, including the management and supervision on the BUMN Social still holding other positions prohibited by the laws and regulations from and Environmental Responsibility Program which ended on December 31, Therefore: concurrently with the position as a member of the Board of Commissioners DVORQJDVWKRVHDFWLRQDUHQRWFULPLQDODFWLRQDQGUHÀHFWHGLQVXFK Total assenting votes was 3,823,138,182 votes or approxi-mately equal to of State-Owned Enterprises, then the person concerned must resign or be Report above. 92.490798%. dismissed from his/her position. The Fifth Agenda Thus, it can be concluded that the proposals proposed for the Fifth Agenda of 5. Granted power of attorney or authorization with the substitution rights to Resolutions the Meeting have been approved by majority votes of the Shareholders or the the Board of Directors of the Company to declare the resolutions adopted Proxy of the Shareholders present in the Meeting, as follows: in the GMS in the form of a notarial deed and to appear before a Notary 3XEOLF RU DQ DXWKRUL]HG RႈFLDO DQG PDNH DGMXVWPHQWV RU FRUUHFWLRQV DV Approved a special assignment from the Government of the Republic of required by the relevant authorities for the purposes of imple-menting the Indonesia to the Company for the Acceleration of Investment Through the resolutions of the Meeting. Development of an Batang Integrated Industrial Estate in Central Java Province, the implementation of which is in accordance with Presidential Jakarta, April 13th, 2023 Regulations with due observance of applicable regulations. PT PP (Persero) Tbk Board of Director www.ptpp.co.id

KORPORASI 11 Kontan Kamis, 13 April 2023 TMAS Membentangkan Layar Bisnis PT Temas Tbk (TMAS) mengalokasikan dana belanja modal Rp 1 triliun untuk menambah 10 unit kapal baru pada tahun ini Arfyana Citra Rahayu Dengan melakukan penam- TMAS menargetkan penda- melakukan otomatisasi dan Kinerja Keuangan PT Temas Tbk (TMAS)* bahan kapal ini, maka total patan jasa pada 2023 mening- pengembangan sistem demi JAKARTA. PT Temas Tbk armada yang dimiliki Grup kat 10,45% secara tahunan meningkatkan efisiensi dan 31 Desember 2022 (TMAS) bakal menambah ar- Temas akan menjadi 60 unit atau year-on-year (yoy) men- efektivitas bisnis,\" jelas dia. 31 Desember 2021 mada baru. TMAS menyiap- di sepanjang 2023. jadi Rp 5,39 triliun. Tahun kan dana belanja modal atau lalu, TMAS meraih pendapat- Tahun lalu, pendapatan Te- 4.403,86 4.877,93 capital expenditure (capex) Direktur Keuangan TMAS, an Rp 4,88 trilun. mas tumbuh 45% (yoy) menja- 4.051,81 3.370,32 senilai Rp 1 triliun di sepan- Ganny Zheng menjelaskan, di Rp 4,88 triliun. Sumber jang tahun ini. Mereka akan secara umum dana belanja Pencapaian tertinggi pendapatan TMAS berasal 2.509,76 2.225,55 menggunakan Rp 700 miliar modal pada tahun ini senilai dari segmen jasa pelayaran untuk membeli 10 unit kapal Rp 1 triliun. Dari jumlah itu, Direktur Utama TMAS, Faty dan jasa bongkar muat. 2.178,32 baru. TMAS akan berbelanja senilai Rp 700 miliar untuk Khusumo menjelaskan, pros- kapal baru melalui anak usa- menambah armada kapal. pek usaha industri pelayaran Dari sisi bottom line, laba 1.542,05 1.765,06 1.571,85 hanya, PT Temas Shipping. \"Selain itu, Rp 200 miliar un- pengangkut peti kemas masih bersih TMAS menanjak 96% tuk penambahan di bidang (yoy) menjadi Rp 1,36 triliun. 1.131,91 1.364,65 Direktur PT Temas Ship- depo dan pelabuhan serta si- Kinerja tahun Laba bersih 2022 juga setara ping, Harry Haryanto menje- sanya Rp 100 miliar untuk 2022 adalah 189% dari target awal sebesar 731,02 695,70 laskan, pihaknya akan me- alat-alat,\" jelas dia. pencapaian Rp 750,04 miliar. nambah kapasitas kurang le- tertinggi sejak Aset Kewajiban Ekuitas Pendapatan Laba bruto Laba usaha Laba bersih** bih 10 unit kapal selama tahun Ganny meyakini perekono- TMAS berdiri. Faty menyatakan, kinerja jasa 2023 yang bertujuan melayani mian dan sektor jasa logistik moncer selama 2022 seiring *Rp miliar, **laba tahun berjalan yang dapat diatribusikan kepada pemilik entitas induk 61 pelabuhan yang sudah dija- pada tahun ini akan semakin sangat menjanjikan. Pembu- mulai pulihnya ekonomi na- Sumber: Laporan keuangan TMAS lankan saat ini. \"Kapal yang bertumbuh, kendati pihaknya kaan beberapa pelabuhan pe- sional dan meredanya pande- Pemegang Saham TMAS* akan ditambah masih fokus perlu mewaspadai kondisi ta- rintis yang baru mencermin- mi Covid-19 di Indonesia mau- ke kapal kontainer dengan hun politik menjelang Pemilu kan masih banyaknya potensi pun global. Selain itu, perang Perincian Pendapatan TMAS Investor publik kapasitas 500 TEUs sampai 2024. Menurut Ganny, permin- muatan yang dapat digarap. antara Rusia-Ukraina yang (Rp miliar) 18,82% 1.000 TEUs. Penambahan ka- taan pengangkutan barang banyak mempengaruhi berba- pal ini masih lihat kebutuhan dengan peti kemas akan me- Pembangunan infrastruktur gai sektor, baik politik, eko- 31 Desember 31 Desember PT Temas Lestari di tahun 2023,\" jelas dia dalam ningkat, terutama menjelang yang masif di berbagai daerah nomi serta transportasi juga 2022 2021 80,84% paparan publik di Jakarta Uta- Pemilu. yang dilakukan pemerintah berhasil dilalui dengan baik *Per 31 Maret 2023, Sumber: RTI ra, Rabu (12/4). juga akan mempercepat pe- sehingga pertumbuhan per- Jasa pelayaran 4.893,42 3.518,16 \"Beberapa kegiatan usaha merataan ekonomi dengan ekonomian di Indonesia dapat Harry menjelaskan, ekspan- kami yang prospek yakni ang- banyaknya kawasan industri dipertahankan. Jasa bongkar muat 545,70 527,39 Saham treasury si kapal juga dilakukan untuk kutan laut luar negeri melalui baru. \"Selain itu, kami sedang 0,34% menambah kapasitas dan Temas Bulker, joint venture \"Pertumbuhan ekonomi ini Eliminasi (561,19) (675,23) menjaga volume muatan yang Bunga Plum Logistik, dan pe- juga kami rasakan. Hal itu sudah dicapai. Bukan hanya ngembangan usaha Temas tercermin dari pendapatan Sumber: Laporan keuangan TMAS itu, mereka juga akan melaku- Port melalui kerja sama pela- yang lebih dari Rp 4 triliun kan regenerasi kapal. buhan khusus atau kerja sama dan laba bersih lebih dari Rp 1 dengan Pelabuhan Pemerin- triliun. Ini pencapaian terting- tah (UPP),\" ucap dia. gi sejak perseroan didirikan pada tahun 1987,\" kata dia. n Gerai Ramadan Berbagi DGIK Incar Pertumbuhan Kinerja 25% Tahun Ini JAKARTA. PT Nusa Konstruksi Enjiniring Tbk (DGIK) me- KONTAN/Baihaki nilik peluang pertumbuhan pada permintaan jasa konstruk- si di tahun ini. Manajemen DGIK meyakini prospek proyek Head of Corporate Communication & External Relations Garudafood Dian Astriana (kanan) bersama Sejumlah anak yatim berbelanja di sebuah Departe- konstruksi tahun 2023 sudah membaik dibandingkan tahun men Store di Tangerang Selatan, Rabu (12/4). Garudafood mengajak 50 anak yatim dan kaum dhuafa untuk berbelanja langsung ke pusat perbelanjaan sebelumnya. tersebut untuk memilih baju lebaran, peralatan sekolah hingga paket sembako sesuai dengan kebutuhan dan keinginan mereka sendiri. Dalam kegiatan ini, masing-masing anak mendapatkan Rp 400.000 yang bisa digunakan untuk berbelanja dan Rp 100.000 sebagai uang santunan. DGIK mengincar pertumbuhan pendapatan dan laba ta- hun ini masing-masing sebesar 20%-25% dari pencapaian tahun lalu. Mereka optimistis lantaran proyek konstruksi kembali berdenyut. \"Mulai dilakukan tender konstruksi pada segmen pemerintah serta swasta, baik untuk pekerja- an konstruksi gedung maupun infrastruktur,\" ungkap Di- rektur Keuangan Nusa Konstruksi Enjiniring, Pratoto S Raharjo, kepada KONTAN, Selasa (11/4). Ada juga proyek konstruksi pertambangan yang juga menjadi incaran DGIK tahun 2023. Nusa Konstruksi juga mengincar perolehan kontrak baru yang lebih baik dari tahun sebelumnya. Pada tahun 2022, DGIK membukukan nilai kontrak baru sebesar Rp 814 miliar. Kontrak baru tahun 2022 berasal dari proyek infrastruk- tur jalan seperti proyek Tol Solo - Jogja seksi 1, bangunan pendidikan, rumah sakit, high rise building dan proyek pembangunan jalan kawasan. Porsi proyek infrastruktur dalam portofolio kontrak DGIK memang meningkat signifikan. Hal ini seiring lang- kah transformasi bisnis mereka untuk mengerek bisnis in- frastruktur, pasca kehadiran PT Global Dinamika Kencana (GDK) sebagai pengendali baru serta telah dilakukannya akuisisi kepemilikan di PT Dirgantara Yudha Artha (DYA). \"Kami akan terus melakukan peningkatan mulai dari sumber daya yang digunakan, metode kerja yang lebih efi- sien, serta pemutakhiran peralatan kerja,\" kata Pratoto. Pada tahun lalu DGIK meraih pendapatan Rp 373,04 mi- liar. Realisasi pendapatan itu naik tipis dibandingkan tahun 2021 sebesar Rp 366,45 miliar. DGIK meraup laba bersih senilai Rp 8,24 miliar, naik lebih dari 5% dibandingkan laba bersih tahun 2021 yang sebesar Rp 7,84 miliar. Vina Elvira Dwi Putri n telekomunikasi Trafik ISAT Bisa Menanjak 20% JAKARTA. PT Indosat Ooredoo Hutchison Tbk (ISAT) telah mengintegrasikan 100% jaringannya sebagai per- siapan menghadapi lonjakan trafik periode mudik Le- baran 2023. SVP Head of Network Operations ISAT Agus Sulistio menjelaskan, pihaknya memprediksi kenaikan atau lonjakan trafik pada momen arus mudik dan balik Le- baran 2023 sebesar 20% dibandingkan hari normal. \"Kami telah mempersiapkan jaringan di sejumlah ti- tik yang banyak dilalui pemudik, kami juga prediksi kota-kota seperti Tasikmalaya, Cirebon, Sukabumi, Bandar Lampung dan Serang menjadi tujuan mudik terbanyak tahun ini,\" kata dia pada konferensi pers di Jakarta, Rabu (12/4). Integrasi jaringan ini juga difokuskan pada kota be- sar lain di Indonesia yang menjadi tujuan mudik. De- ngan integrasi jaringan ini, lanjut Agus, pelanggan da- pat mudah dan lancar mengakses berbagai media sosi- al saat perjalanan mudik. ISAT memprediksi lonjakan pemakaian media sosial di masa Lebaran akan terjadi di WhatsApp, Instagram, Youtube dan TikTok. \"Kami juga ingin memberikan pelayanan terbaik, terlebih dengan telah resmi bersa- tunya Tri (3) dan Indosat,\" sambung Agus. Saat ini jaringan BTS Indosat sudah mencapai 43.000 di Indonesia. Ke depannya, ISAT akan fokus menggelar ekspansi ke Indonesia Bagian Timur. \"Sekarang jumlah jaringan BTS kami sudah menca- pai 43.000 di Indonesia dan akan fokus ke Indonesia Bagian Timur. Di sana, kami juga akan meningkatkan tidak hanya dari sisi kuantitas, juga kualitas dan ke- puasan pelanggan,\" kata Agus. Amalia Nur Fitri

12 INDUSTRI Realisasi produksi batubara sedikit di bawah target triwulan pertama 173 juta ton. ■TAMBANG ■MANUFAKTUR ■PROPERTI Lana Saria, Direktur Pembinaan Kontan Kamis, 13 April 2023 Batubara Kementerian ESDM Volume Produksi Batubara ■ MAKANAN Kinerja KEJU Harap Tetap Legit Tahun Ini Masih di Bawah Target Faktor cuaca, harga batubara dan ketersediaan alat mempengaruhi produksi di kuartal I-2023 Filemon A Hadiwardoyo, bara PT Bumi Resources Tbk PT Arutmin Indonesia. mencatatkan kenaikan pro- dan memperkuat performa M Krishna Prana Julian (BUMI) memproyeksikan Dileep menjelaskan, kondisi duksi dan penjualan selama produksi di kuartal I-2023 dua bulan pertama 2023. ESG (Environmental, Social, JAKARTA. Kementerian Ener- mencapai 15 juta ton. curah hujan di awal tahun ini gi dan Sumber Daya Mineral mulai membaik. Sementara Head of Corporate Com- Governance),\" ujar Ricky. (ESDM) mencatat produksi Direktur BUMI Dileep Sri- itu, sejumlah faktor masih munications INDY, Ricky batubara nasional pada kuar- vastava mengakui, raihan menjadi tantangan dalam pe- Fernando mengatakan, reali- Sebagai pembanding, Kide- tal pertama tahun ini menca- produksi ini lebih rendah ke- menuhan target produksi an- sasi produksi Kideco pada Ja- pai 170,2 juta ton. Pencapaian timbang periode yang sama tara lain geopolitik, harga ba- nuari-Februari 2023 mencapai co mencatatkan produksi 4,6 ini lebih rendah dari target tahun sebelumnya. \"Produksi tubara, harga bahan bakar 4,7 juta ton. Sementara itu, yang ditetapkan pemerintah. di kuartal I 2023 sekitar 15 dan ketersediaan alat. volume penjualan Kideco pe- juta ton batubara di Januari- juta ton dibandingkan kuartal riode Januari-Februari 2023 \"Realisasi produksi sedikit I-2022 sebesar 16 juta ton,\" BUMI sudah mengantongi mencapai 5,1 juta ton. Seba- Februari 2022. Adapun reali- di bawah target triwulan per- kata dia kepada KONTAN, restu dari Kementerian Energi nyak 1,6 juta ton atau sekitar tama sebesar 173 juta ton,\" Selasa (11/4). dan Sumber Daya Mineral 31% di antaranya disalurkan sasi penjualan Kideco selama ungkap Lana Saria, Direktur (ESDM) untuk memproduksi untuk kebutuhan domestik. Pembinaan Pengusahaan Ba- Untuk tahun ini, BUMI 81,35 juta ton batubara. Januari-Februari 2022 berjum- tubara Direktorat Jenderal mengincar produksi batubara \"Kami mengoptimalkan pro- Mineral dan Batubara Kemen- berkisar 75 juta ton hingga 80 Pasok domestik duksi untuk turut memenuhi lah 4,7 juta ton dengan porsi terian ESDM, kepada KON- juta ton. Dari total produksi kebutuhan dalam negeri mau- TAN, Rabu (12/4). tersebut, sebanyak 70% bakal Sementara anak usaha PT pun global. Kami juga fokus kebutuhan dalam negeri 1,8 dipenuhi dari PT Kaltim Prima Indika Energy Tbk (INDY), meningkatkan kinerja diversi- Dia menjelaskan, faktor Coal dan sebanyak 30% dari yakni PT Kideco Jaya Agung fikasi di sektor non-batubara juta ton atau setara 38%. cuaca masih menjadi tantang- an dalam kegiatan produksi Hingga tutup tahun nanti, KONTAN/Baihaki selama tiga bulan pertama ta- hun ini. Intensitas hujan yang Kideco mengincar produksi Tahun ini KEJU menargetkan pertumbuhan penjualan dan laba masih tinggi dinilai menjadi bersih di kisaran single digit atau tidak mencapai dobel digit. penyebab target produksi be- batubara 31 juta ton. Menurut lum tercapai. rencana, target ekspor Kideco Sementara itu, total penju- alan batubara pada kuartal I bakal menyasar China, India, 2023 mencapai 154,19 juta ton. Dari jumlah tersebut, se- Jepang, Korea Selatan dan JAKARTA. Produsen keju me- tangan lain KEJU adalah fluk- banyak 122,84 juta ton menya- rek Prochiz, PT Mulia Boga tuasi harga bahan baku keju. sar pasar ekspor dan sisanya negara Asia Tenggara, selain Raya Tbk (KEJU) menilai pa- Tahun lalu Mulia Boga Raya 31,35 juta ton untuk meme- sar keju saat ini masih cukup cukup terdampak oleh kena- nuhi kewajiban pasar domes- memenuhi kebutuhan dalam menantang. Walau demikian, ikan harga bahan baku secara tik atau domestic market ob- perusahaan ini tetap optimis- global. Tingginya harga bahan ligation (DMO). negeri. ■ tis bisa meraih kinerja positif baku menambah beban pro- di sepanjang 2023. duksi KEJU, sehingga ujung- Meskipun produksi di kuar- Integrasi 100% Jaringan Indosat ujungnya mempengaruhi mar- tal I-2023 belum optimal, Lana Peter Wiradjaja, Direktur gin keuntungan mereka. memastikan pemerintah tetap KONTAN/Hendra Suhara Mulia Boga Raya menyampai- mencanangkan target produk- kan, tahun ini pihaknya me- Asal tahu saja, seluruh ba- si batubara tahun ini sebesar Presiden Direktur & CEO IOH Vikram Sinha (tengah), Director & Chief Regulatory Officer IOH Muhammad Buldansyah nargetkan pertumbuhan pen- han baku KEJU masih harus 694,5 juta ton. (kanan) dan Chief Technology Officer IOH Desmond Cheung (kiri) saat Media Update di Jakarta, Rabu (12/4). Indosat jualan dan laba bersih masih diimpor. Mulia Boga Raya sukses mengintegrasikan 100% jaringannya dengan teknologi Multi Operator Core Network (MOCN) yang dilakukan di di kisaran single digit. Hal mengimpor bahan baku atau Berdasarkan catatan KON- lebih dari 43.000 sites di seluruh Indonesia. Integrasi sites tersebut selesai sesuai target satu tahun pada akhir Maret lalu. tersebut berkaca pada kondisi produk setengah jadi berupa TAN, realisasi produksi batu- pasar keju nasional yang ma- keju natural untuk diolah bara di tahun 2022 mencapai sih menantang seiring per- kembali menjadi berbagai va- 687 juta ton atau 103% dari ubahan perilaku masyarakat rian keju. Alasan KEJU masih target 663 juta ton. Sebanyak di tengah transisi dari pande- melakukan impor lantaran 206 juta ton di antaranya un- mi Covid-19 menuju endemi. belum ada keju natural di da- tuk kebutuhan domestik. \"Dahulu ketika masih pan- Sejauh ini Terkait ekspor, pasar Eropa demi, banyak masyarakat KEJU masih turut berkontribusi dalam yang rajin memasak di rumah mengimpor menyerap batubara Indone- sehingga kebutuhan keju ola- bahan baku sia. Sejumlah negara seperti han juga meningkat. Sekarang keju natural. Polandia, Swiss dan beberapa kondisinya sudah beda lagi,\" negara lain tercatat mengim- ungkap dia dalam paparan lam negeri yang memenuhi por batubara dari Indonesia, publik, Rabu (12/4). spesifikasi produk perusaha- meski jumlahnya tidak lebih an tersebut. dari 10 juta ton. Sebagai catatan, penjualan bersih KEJU tumbuh tipis Mulia Boga Raya tentu su- Salah satu produsen batu- 0,2% secara tahunan atau dah menjajaki peluang mem- year-on-year (yoy) menjadi peroleh bahan baku dari da- Belajar dari Tanja Collavo Rp 1,04 triliun pada 2022. Na- lam negeri supaya bisnis per- mun, laba bersih KEJU turun usahaan lebih efisien di Bersamaan dengan me- atkan gunung es teori sis- ya organisasi, hingga ma- 19,31% (yoy) menjadi Rp 117 kemudian hari. Setidaknya, ningkatnya minat tem. Di situ dijabarkan miliar. Direktur Utama Mulia sebagian bahan baku KEJU dunia terhadap per- tentang kejadian, pola, najemen pekerja. Boga Raya, Paulus Tedjosu- kelak bisa diperoleh dari pa- usahaan sosial, bisnis sosi- struktur dan model mental tikno bilang, harapan pening- sar domestik. al, dan kewirausahaan sosi- dari perusahaan-perusaha- Perusahaan sosial di ma- katan kinerja KEJU masih sa- al, semakin banyak buku an sosial dalam memecah- ngat terbuka. \"Sejauh ini yang menyuplai dalam tema-tema tersebut kan beragam masalah yang napun memiliki isu penda- bahan baku kami adalah pe- yang dituliskan. Di tahun dihadapi oleh masyarakat. Salah satu faktor pendu- main global. Kami belum ke- 2023 ini, yang belum genap naan untuk pengembangan kungnya adalah momentum temu produsen bahan baku 4 bulan, sudah terbit seti- Berpindah ke pembahasan musiman seperti Lebaran lokal yang punya efisiensi daknya 4 judul buku dalam yang lebih praktis, Collavo yang diyakini akan mengung- sama dengan produk yang tema-tema tersebut. menegaskan pada bab ke- kit konsumsi keju, baik di le- kami miliki,\" kata Paulus. enam bahwa perusahaan vel rumah tangga maupun di Powering Social Enterprise sosial, sama saja dengan tempat-tempat seperti resto- KEJU juga akan merambah with Profit and Purpose (Bo- perusahaan komersial, per- ran atau pusat kuliner. bisnisnya ke segmen restoran. yer, dkk); Social Entrepre- lu melihat kompetisi yang KEJU berencana menjalankan neurship: Building Impact ada di dalam bisnisnya. Kendati demikian, manaje- usaha jasa menyajikan ma- Step by Step (Chahine); Namun, analisis tentang men KEJU masih terus meng- kanan seperti penyediaan jasa Foundations of Social Entre- solusi yang selama ini dita- amati pola konsumsi masya- makan siap saji. Dana investa- preneurship: Theory, Practi- warkan juga tak kalah pen- rakat setelah pandemi. \"Kami sinya Rp 500 juta. cal Tools and Skills (Colla- tingnya. Gabungan kedua- perlu lihat lagi apakah masya- vo); dan yang terakhir Social nya akan menghasilkan rakat akan mengalokasikan Dimas Andi Shadewo Entrepreneurship: A Practi- model bisnis yang benar- uangnya untuk konsumsi keju cal Introduction (Weaver). benar unik dan bermanfaat sebanyak yang mereka laku- optimal untuk konsumen kan seperti sebelum pandemi Secara keseluruhan buku- dan penerima manfaatnya. atau justru sebaliknya,\" ujar buku itu menarik, namun dia, Rabu (12/4). kali ini akan dibahas buku Dari situ, pada bab ketu- karya Collavo terlebih dahu- juh, Collavo kemudian men- Paulus menambahkan, tan- lu. Collavo kini adalah peng- jelaskan dengan detail ba- ajar dan salah satu direktur gaimana mengembangkan lebih jauh. Ini adalah pokok pascasarjana di University ide bisnis sosial, sehingga of Cambridge Institute of jelas kaitan antara masuk- bahasan pada bab kesepu- Sustainable Leadership an, aktivitas, hasil lang- (CISL). Tadinya dia meng- sung, hasil ikutan dan dam- luh. Di sini Collavo menje- Gerai ajar di University of Oxford pak dari bisnis sosial itu. Department of Continuing laskan segala sumber pen- Tingkat Hunian Mal Capai Education, di mana kursus Bab kedelapan mendisku- 88% di Kuartal I-2023 daring yang dia ciptakan, sikan bagaimana imple- danaan yang ada, mulai Social Entrepreneurship, mentasinya. Secara ringkas, JAKARTA. Perusahaan konsultan investasi real estate PT sangatlah populer. Buku implementasi itu akan ter- dari hadiah kompetisi, Jones Lang Lasale (JLL) memproyeksikan bisnis pusat be- yang dia tulis ini adalah gambar dalam kanvas bis- lanja atau ritel masih tumbuh melambat di tahun 2023. hasil penyempurnaan kur- nis sosial, yang dikembang- crowdfunding, pendapatan, sus tersebut, terutama dari kan dari kanvas bisnis Dari sisi future supply, JLL memperkirakan akan dido- interaksinya dengan para Jalal, Zainal Abidin, komersial yang sudah terle- donasi filantropi, hingga minasi pusat perbelanjaan di kawasan mixed-use develop- peserta dari segala penjuru bih dahulu populer. ment. Hal ini lantaran kehadiran pusat perbelanjaan itu dunia. Pendiri dan Komisaris Perusahaan Sosial WISESA, instrumen canggih seperti dapat menunjang kegiatan residensial atau perkantoran Akademisi Universitas Prasetiya Mulya Perbedaan terpentingnya: yang ada di dalam kawasan tersebut. Bukunya dibagi ke dalam kanvas itu menegaskan social impact bond. 11 bab, di mana 5 bab perta- misi penyelesaian masalah, Pada kuartal I-2023, JLL mencatatkan tingkat hunian ma bersifat teoretis dan 6 juga bagaimana dampak Akhirnya, Collavo menu- pusat belanja berada di angka 88% dengan tidak adanya bab berikutnya bersifat diukur. Dari situ, Collavo pasokan gedung mal baru yang selesai dibangun. praktis. Tebalnya tidak memaparkan soal bagaima- tup bukunya dengan meng- mengintimidasi, namun na fondasi yang kuat dari Head of Research JLL, Yunus Karim mengatakan, saat ini juga tidak bisa dibilang sebuah bisnis sosial bisa ingatkan para pembacanya total stok gedung mal sekitar 3,1 juta meter persegi (m²). ringkas, yaitu 278 + xviii dibangun. Bab kesembilan JLL memperkirakan dalam lima tahun ke depan Indonesia halaman. Pada bab pertamanya, antaranya mau mengopti- ini, tentu saja berisikan, untuk secara sungguh-sung- akan ada penambahan pasokan mal baru meski terbatas. Collavo menegaskan posisi malkan kedua sumbu. gaya kepemimpinan, buda- yang sangat langka. Dia guh mengukur dampak bis- \"Sehingga kami meyakini tingkat hunian masih akan berargumentasi bahwa se- Diagram yang tak kalah terjaga dan dari sisi rental akan ada pertumbuhan yang sungguhnya perusahaan menariknya dia tampilkan nis sosial. Secara lengkap ia sehat,\" kata dia dalam Jakarta Property Market Overview sosial berada pada irisan pada bab ketiga yang mem- Kuartal I-2023, Rabu (12/4). antara sektor bisnis, ma- bahas karekteristik perusa- menguraikan beragam me- syarakat sipil dan pemerin- haan sosial. Pada bab itu, Setidaknya JLL memproyeksikan penambahan bangun- tah. dia membahas panjang le- tode seperti Social Return an pusat belanja baru di Jakarta sebesar ± 115.000 m² di bar tentang misi bisnis so- tahun 2023. Biasanya, penulis lain sial, model bisnis, tata kelo- on Investment, B Impact menyatakan hanya periris- la, bentuk hukum, koneksi Dari sisi tenant, saat ini banyak brand internasional yang an dua yang pertama. Bab antara dampak dan penda- Assessment, Social Cost-Be- mulai berekspansi membuka gerai pertamanya di Indone- ini juga diisi dengan disku- patan, hingga sifat double sia. Terutama terjadi di mal atau pusat perbelanjaan di wi- si soal ragam definisi, dan atau triple bottom line dari nefit Analysis, hingga IRIS/ layah Jakarta. ragam sudut pandang atau tujuan bisnis sosial. aliran teoretis tentang kewi- IRIS+. Yunus menyebutkan, hal tersebut mendorong tingkat rausahaan sosial. Dari bab Bab keempat membin- hunian dengan aktivitas masyarakat yang meningkat serta ini saja, pemahaman para cangkan apa saja yang ma- Siapapun yang mengikuti adanya kebijakan PPKM yang dilonggarkan. pembaca jelas akan melam- suk ke dalam ekosistem bis- bung. nis sosial. Di situ dia isu ini secara lekat pasti Di sisi lain, JLL melihat permintaan apartemen masih menjelaskan soal para pe- cukup terbatas. Hal itu mengingat pembeli apartemen ma- Bab kedua berisikan dis- nyedia sumber daya, pe- akan menyatakan bahwa sih didominasi oleh end user. kusi tentang kaitan antara langgan dan penerima kewirusahaan sosial dengan manfaat, kompetitor, kola- karya Collavo ini sangatlah Hingga kuartal I-2023, tercatat 31.000 unit apartemen perubahan sosial. Dia borator dan promotor yang yang dipasarkan oleh para pengembang. \"Dari 31.000 unit menggambar sebuah dia- melingkupi perusahaan- mengagumkan. Buku ini itu sudah 60% terjual. Jadi saat ini ada sekitar 14.000 unit gram yang menggambarkan perusahaan sosial. yang dipasarkan, ucap Yunus. keberadaan beragam orga- benar-benar lengkap dan nisasi dan aktivitas dalam Di luar ekosistem, Collavo Venny Suryanto sumbu x non-profit hingga menegaskan perlunya para seimbang dalam membahas profit, dan sumbu y yang wirausahawan sosial untuk berisi fokus pada dampak memahami konteks yang basis teori maupun praktik sosial, mulai dari mini- lebih luas. Bab kelima, yang mum hingga maksimum. merupakan bab teoretis ter- kewirausahaan sosial. akhir, membincangkan ten- Di diagram itu pula dia tang masa kini dan masa Di setiap bab banyak dise- menaruh posisi kewirausa- depan perusahaan sosial, haan sosial, yang banyak di terutama dengan memanfa- diakan bagan yang sangat membantu pembaca, juga terdapat ringkasan, dan ajakan untuk berefleksi. Daftar pustakanya pun sa- ngat komprehensif. Jadi, baik para akademisi mau- pun praktisi akan bisa men- dapatkan manfaat secara optimal. Tidaklah berlebihan kalau karya Collavo ini dinyata- kan sebagai salah satu buku terbaik dalam topik kewira- usahaan, perusahaan dan bisnis sosial yang ada seka- rang. ■

Soal bisnis migas, kami minta PLN upayakan INDUSTRI 13 dulu kerja sama dengan Pertamina. nENERGI nMANUFAKTUR Tutuka Ariadji, Direktur Jenderal Minyak dan Gas Bumi Kementerian ESDM Kontan Kamis, 13 April 2023 Gerai Perolehan Laba TMAS Jalan Tol Trans Sumatera Siap Dilalui Para Pemudik JAKARTA. Menjelang Lebaran 2023, PT Hutama Karya memastikan ruas Jalan Tol Trans Sumatera (JTTS) siap untuk dilintasi pemudik. Hutama Karya telah mengopera- sikan JTTS sepanjang 597 kilometer (km). Ruas-ruas tersebut di antaranya ruas Bakauheni-Ter- banggi Besar sepanjang 140 km, ruas Terbanggi Besar-Pe- matang Panggang-Kayu Agung (189 km), ruas Palembang- Indralaya (21,9 km), ruas Pekanbaru-Dumai (131 km), ruas Medan-Binjai (17,3 km), ruas Binjai-Langsa Seksi 1 (Binjai - Stabat) sepanjang 11,8 km. Kemudian ada Ruas Sigli-Banda Aceh Seksi 2, 3 & 4 (Seu- limeum-Blang Bintang) sepanjang 35,8 km dan dua ruas yang baru saja dioperasikan di akhir tahun lalu yaitu ruas Pekanbaru-Padang Seksi 1 (Pekanbaru–Bangkinang) se- panjang 31 km dan ruas Bengkulu-Taba Penanjung sepan- jang 17,8 km. Direktur Operasi III Hutama Karya Koentjoro mengata- kan, operasional ruas baru tahun ini semakin menambah panjang jalur mudik yang dapat dilalui masyarakat. Pada musim mudik 2019 sebelum pandemi, JTTS yang beropera- si baru 329 km, kini panjangnya telah mencapai 597 km atau bertambah 268 km dalam kurun empat tahun. Vina Elvira Dwi Putri KONTAN/Muradi Komisaris Independen PT TEMAS Tbk (TMAS) Theo Lekatompessy (kedua dari kanan) Direktur Utama Faty Khusumo (kanan), Komisaris Utama Harto Khusumo (2 kiri), dan Komisaris Independen Alfred Natsir saat RUPST dan RUPSLB di Jakarta (12/4). TMAS menargetkan pendapatan jasa pada tahun 2023 ini akan meningkat sebesar 10,45% menjadi Rp 5,39 triliun dari realisasi pendapatan tahun lalu Rp 4,88 triliun. Dalam Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST), TMAS menetapkan alokasi laba bersih tahun buku 2022 untuk dividen sebanyak Rp 756 miliar & MESOP Rp 50 miliar. AUTO Siapkan Belanja Rp 500 Miliar Tahun Ini ANTARA/Nova Wahyudi PT Astra Otoparts Tbk (AUTO) menjajaki peluang bisnis komponen kendaraan listrik PT Pertamina memproyeksikan penjualan bahan bakar minyak (BBM) gasoline meningkat selama periode Lebaran Dimas Andi Shadewo Berbekal dana capex terse- penunjang kendaraan listrik, pek bisnisnya cukup menjan- donesia dapat mencapai 2023. but, anak usaha PT Astra In- serta insentif-insentif untuk jikan di sepanjang tahun ini. 975.000 unit di sepanjang ta- JAKARTA. Produsen kompo- ternational Tbk (ASII) itu da- industri tersebut dari peme- Meski tidak mengungkapkan hun 2023. Sementara itu, pen- Penjualan BBM Menanjak nen otomotif PT Astra Oto- pat mengembangkan produk- rintah. secara gamblang, AUTO sela- jualan sepeda motor nasional di Periode Lebaran 2023 parts Tbk (AUTO) terus ber- produk komponen baru, baik lu mengupayakan pendapatan diprediksi mencapai 5,4 juta upaya memperkuat bisnisnya untuk sektor otomotif mau- Berdasarkan materi papar- dan laba bersihnya tumbuh unit sampai 5,6 juta unit me- JAKARTA. PT Pertamina memproyeksikan penjualan ba- sejalan dengan prospek posi- pun non-otomotif. an publik beberapa bulan lalu, positif setiap tahun. nurut Asosiasi Industri Sepe- han bakar minyak (BBM) gasoline meningkat selama pe- tif pasar otomotif nasional. AUTO memiliki beberapa pe- da Motor Indonesia (AISI). riode Lebaran 2023. \"Kami juga mengalokasikan langgan dari produsen mobil Biasanya, AUTO menjadi- Direktur Astra Otoparts dana capex ini untuk kebu- seperti Toyota, Daihatsu, Isu- kan pertumbuhan Produk Wanny menambahkan, fak- Direktur Utama Pertamina Nicke Widyawati mengung- Wanny Wijaya menyampai- tuhan rutin terkait implemen- zu, Honda, Nissan, KIA, Wu- Domestik Bruto (PDB) Indo- tor pendukung lainnya bagi kapkan, total penjualan gasoline diperkirakan meningkat kan, pihaknya mengalokasi- tasi digitalisasi dan otomasi,\" ling, Hyundai, Suzuki, Ford, nesia sebagai indikator penca- kinerja AUTO tahun ini datang sebesar 10,3%. Sementara itu, penjualan gasoil diprediksi kan dana belanja modal atau ujar Wanny, Rabu (12/4). DFSK dan Mitsubishi. AUTO paian kinerja bisnis trading dari meredanya masalah ham- turun sebesar 8,7% dari total penjualan normal. capital expenditure (capex) juga memasok komponen dan komponen. Di samping itu, batan pasokan semikonduk- sebesar Rp 500 miliar pada Manajemen Astra Otoparts suku cadang untuk produsen pertumbuhan pasar otomotif tor untuk sektor otomotif. \"Penurunan gasoil karena logistik ketika libur Lebaran tahun 2023. mengaku, sampai saat ini per- sepeda motor seperti Honda, turut menjadi acuan bagi ki- \"Namun, isu semikonduktor mereka banyak yang tidak melakukan pengangkutan kare- usahaan tersebut belum me- Yamaha, Suzuki, Kawasaki nerja bisnis manufaktur kom- tetap menjadi perhatian kami na ada pembatasan,\" kata dia dalam Rapat Dengar Penda- Manajemen Astra Otoparts nyediakan komponen untuk dan TVS. ponen AUTO. dan strategi multi sourcing pat (RDP) Komisi VII DPR RI, Selasa (11/4). akan menggunakan dana be- kendaraan listrik, baik roda sudah diterapkan,\" jelas dia. lanja modal tersebut untuk dua maupun roda empat. Hal Prospek bisnis \"Dengan meningkatnya tar- Nicke melanjutkan, penjualan Pertalite berpotensi me- pengembangan bisnis perda- ini mengingat AUTO masih get asosiasi dan penjualan Untuk memastikan kinerja- ningkat sebesar 10% dari 81.370 kiloliter (kl) menjadi 89.530 gangan (trading) dan manu- melakukan penjajakan dengan Bukan hanya itu, AUTO kendaraan bermotor, permin- nya moncer pada tahun ini, kl. Sementara itu, penjualan Pertamax meningkat dari faktur komponen yang selama sejumlah mitra bisnis, semba- juga menyuplai komponen taan komponen tentu akan AUTO berusaha memanfaat- 13.410 kl menjadi 15.060 kl atau terkerek 12,3%. ini telah menjadi bisnis inti ri terus memantau tren per- dan suku cadang untuk pro- ikut meningkat sehingga ber- kan posisinya sebagai pema- mereka. mintaan kendaraan listrik, dusen kendaraan komersial dampak positif bagi bisnis sok original equipment ma- Peningkatan penjualan juga berpotensi terjadi untuk pengembangan infrastruktur seperti Hino, Mitsubishi Fuso, manufaktur komponen kami,\" nufacturer (OEM) pilihan dan produk Pertamax Turbo dari 568 kl menjadi 629 kl atau Isuzu, Mercedes-Benz dan UD ungkap Wanny. keunggulan operasional di meningkat 10,7%. Kinerja Keuangan Trucks. segala aspek untuk mengha- PT Astra Otoparts Tbk (AUTO)* Asal tahu saja, Gabungan silkan produk komponen dan Untuk produk gasoil, peningkatan diprediksi terjadi un- Lebih lanjut, manajemen Industri Kendaraan Bermotor suku cadang dengan biaya tuk produk Dex dan Dexlite masing-masing tumbuh sebe- Astra Otoparts meyakini pros- Indonesia (Gaikindo) menar- produksi yang rendah. n sar 7,1% dan 7,3%. Adapun penurunan penjualan diproyek- getkan penjualan mobil di In- sikan terjadi untuk produk solar dimana penjualan normal ada di kisaran 44.750 kl dan diprediksi turun sebesar 9,6% menjadi 40.460 kl. Filemon Agung Hadiwardoyo 31 Desember 2022 31 Desember 2021 Aset 18.521,26 16.947,15 Perincian Pendapatan Bersih AUTO (Rp miliar) Pemegang Saham AUTO* Kewajiban 5.469,70 5.101,52 Ekuitas 13.051,57 11.845,63 31 Desember 31 Desember 2022 2021 Pendapatan bersih 18.579,93 15.151,66 PT Astra International 80% 8.761,98 7.708,92 Tbk Laba bruto 2.689,34 1.860,74 Perdagangan 11.576,21 9.129,49 Manufaktur komponen otomotif (1.758,26) (1.686,74) Laba bersih** 1.326,58 611,35 Eliminasi Investor publik 20% Sumber: Laporan keuangan AUTO *Rp miliar, **laba yang diatribusikan kepada pemilik entitas induk *Per 31 Maret 2023 Sumber: Laporan keuangan AUTO Sumber: RTI n energi Kementerian ESDM Menolak Izin Niaga Migas PLN JAKARTA. Kementerian Ener- trum pelat merah ini pada ba- ANTARA/Aditya Pradana Putra gi dan Sumber Daya Mineral dan usaha lainnya. \"Iya (izin (ESDM) menolak permohon- niaga migas belum diberikan PLN diminta mengoptimalkan kerja sama dengan PT Pertamina dan badan usaha lain untuk an PT PLN Energi Primer In- tahun ini) kami minta optima- memenuhi kebutuhan migas di unit pembangkit mereka. donesia untuk berbisnis niaga lisasi dahulu,\" terang dia. minyak dan gas bumi. PLN PLN EPI masih akan beker- dah ada. Apalagi dengan Per- Untuk 2,2 GW pembangkit diminta mengoptimalkan ker- Sekretaris Perusahaan PLN ja sama dengan Pertamina tamina dengan sinergi BUMN,\" tersebut PLN EPI membutuh- ja sama dengan PT Pertamina EPI Mamit Setiawan menyata- untuk pasokan gas dan BBM. ucap dia. kan setidaknya 16 kargo LNG dan badan usaha lain untuk kan PLN EPI masih menunggu \"Kita terus bekerja sama de- selama setahun. \"Program ga- memenuhi kebutuhan migas keputusan Kementerian ngan pertamina untuk paso- Menurut rencana, PLN EPI sifikasi saat ini sedang dalam di unit pembangkit mereka. ESDM terkait dengan perizin- kan BBM dan gas,\" ucap Ma- dari 2023 hingga 2025 akan proses lelang dan akan disam- mit. Kelak pasokan LNG tidak melakukan gasifikasi pem- paikan lebih lanjut apabila Sebelumnya PLN EPI meng- PLN EPI akan didatangkan dari impor mela- bangkit di 21 lokasi. Kebutuh- prosesnya telah selesai,\" ung- ajukan izin usaha niaga migas melakukan inkan dari domestik. \"Kami an itu untuk PLTG maupun kap Mamit. ke Kementerian ESDM. Direk- gasifikasi optimalkan produk dalam ne- PLTMG dengan total kapasi- tur Jenderal Minyak dan Gas pembangkit geri sesuai kontrak yang su- tas 2,2 GW yang akan menda- Arfyana Citra Rahayu Bumi (Dirjen Migas) Kemen- di 21 lokasi. patkan jaminan pasokan gas. terian ESDM, Tutuka Ariadji menjelaskan, alasan PLN an. \"Izin ini dibutuhkan dalam mengajukan izin niaga migas rangka menjalankan fungsi karena ingin memaksimalkan sebagai penyedia energi pri- pasokan internal gas untuk mer (khususnya gas bumi dan pembangkitnya. \"Namun, BBM) bagi pembangkit PLN kami meminta PLN mengupa- Group,\" kata dia. yakan kerja sama dengan Per- tamina saja dulu, perlu diopti- Pengajuan izin itu untuk malkan dengan badan usaha memberikan keamanan paso- lain,\" jelas dia kepada KON- kan LNG dari pembangkit TAN saat ditemui di Gedung PLN. \"Jadi izin ini sebagai DPR RI, Selasa (12/4). penjaga security of supply bagi pembangkit,\" kata dia. Sejauh ini Tutuka mengung- kapkan masih dalam proses mengevaluasi izin niaga yang diajukan PLN sembari melihat optimalisasi perusahaan se-

14 NASIONAL Dari negosiasi yang dilakukan, suku bunga sudah diturunkan dari 4%, tapi pemerintah Kontan Kamis, 13 April 2023 ingin agar bisa lebih rendah lagi. Luhut Binsar P., Menko Marves Jelajah Penjualan Parsel Mulai Menggeliat Banding Ditolak, Ferdy Sambo Tetap Dihukum Mati JAKARTA. Pengadilan Tinggi (PT) DKI Jakarta menolak KONTAN/Fransiskus Simbolon banding yang diajukan Ferdy Sambo atas kasus pembu- nuhan berencana terhadap Nofriansyah Yosua Hutabarat. Suasana penjualan parsel di Cikini, Jakarta Pusat, Rabu (12/4). Para pedagang mengaku, penjualan menjelang Hari Raya Idul Fitiri mengalami peningkatan Dengan putusan ini, maka Ferdy Sambo tetap divonis hu- sebesar 20% dibandingkan hari biasa. Aneka produk parsel di tempat ini dijual bervariasi mulai harga Rp 300.000 hingga Rp 1 juta. kuman mati. Bunga Utang Kereta Cepat \"Menguatkan Putusan Pengadilan Negeri Jakarta Selatan tanggal 13 Februari 2023 Nomor 796/Pid.B/2022/PN JKT. SEL yang dimintakan banding tersebut, serta menetapkan terdakwa tetap dalam tahanan,\" kata Ketua Majelis Hakim Tinggi, Singgih Budi Prakoso saat membacakan amar putu- san, Rabu (12/4). Menurut Majelis Hakim, Ferdy Sambo dinilai terbukti kuat melakukan tindak pidana pembunuhan berencana terhadap Nofriansyah alias Brigandir J Putusan perkara nomor: 53/PID/2023/PT.DKI tersebut dibacakan dalam si- dang yang terbuka untuk umum. Merespons putusan banding tersebut, Ferdy Sambo sela- ku terdakwa berhak mengajukan kasasi ke Mahkamah Agung (MA). Sebelumnya, Ferdy Sambo, Putri Candrawa- thi, Ricky Rizal Wibowo dan Kuat Ma'ruf diproses hukum atas kasus dugaan pembunuhan berencana ini. Ferdy Sambo telah divonis dengan pidana mati, Putri divonis selama 20 tahun penjara, Ricky divonis 13 tahun penjara dan Kuat Maruf dijatuhi vonis hukuman selama 15 tahun penjara. Sementara satu terdakwa lainnya atas nama Richard Eliezer Pudihang Lumiu (Bharada E) divonis de- ngan pidana 1,5 tahun penjara. Perkara Bharada E telah memperoleh kekuatan hukum tetap atau inkracht. Lailatul Anisah Bulog Datangkan 18.000 Jadi Beban Baru Negara Ton Daging Beku Impor China menetapkan bunga utang atas pinjaman pembengkakan biaya KCJB sebesar 3,4% JAKARTA. Perum Bulog mendatangkan 18.000 ton daging kerbau beku dari India untuk mencukupi kebutuhan da- Ratih Waseso Aji pinjaman untuk cost overrun ungkapnya. kait perpanjangan konsesi maupun APBN langsung. ging selama Ramadan dan Lebaran. Kedatangan daging sebesar US$ 560 juta atau Rp Direktur Jenderal Perkere- tersebut agar bisa resmi berja- \"Karena pembengkakan beku ini merupakan bagian dari 100.000 ton kuota impor JAKARTA. Megaproyek Kere- 8,3 triliun. Saat ini pemerintah lan. daging kerbau yang diberikan kepada Bulog tahun ini. ta Cepat Jakarta Bandung masih tahap negosiasi menge- taapian Kementerian Perhu- biaya juga dimulai dari kesa- (KCJB) segera beroperasi. nai besaran suku bunga pin- bungan (Kemhub) Risal Wasal Direktur Center of Econo- lahan proses perencanaan di Impor daging kerbau dilakukan sebagai alternatif pilihan Target operasionalnya akan jaman dari China Develop- menyatakan, pihaknya sudah mics and Law Studies (Celios) awal atau studi kelayakan,\" bagi konsumen dalam memenuhi kebutuhan daging, serta dimulai pada 30 Juni 2023 ment Bank (CDB) tersebut. sepakat untuk mengizinkan Bhima Yudhistira mengata- kata Bhima kepada KONTAN, menjaga stabilisasi harga daging di tingkat konsumen. Khu- mendatang. perpanjangan konsesi KCJB kan, cost overrun memang Rabu (12/4). susnya pada momen Ramadan dan menjelang Idul Fitri. Luhut mengatakan, dari ne- dari 50 tahun menjadi 80 ta- menjadi permasalahan KCJB Kendati megaproyek ini gosiasi yang dilakukan, suku hun. Alasannya, untuk mem- selama ini. Ia menjelaskan, Menurutnya, saat proses \"Daging 18.000 ton ini untuk kepentingan puasa dan Le- siap beroperasi, namun ada bunga sudah turun dari 4%. beri kepastian keuntungan bicara soal bunga utang, arti- perencanaan proyek pemerin- baran. InsyaAllah permintaan masyarakat akan daging sejumlah permasalahan yang Tapi, pemerintah mengingin- bagi operator KCJB ini. nya pemerintah Indonesia tah terkesan terlalu optimis terpenuhi dengan datangnya impor. Ini sudah dicek karan- bisa berdampak buruk di ke- kan agar bisa lebih rendah yang akan tetap mengeluar- dan kreditur menawarkan tina, setelah itu kita bisa edarkan,\" kata Direktur Utama mudian hari. Salah satunya lagi. \"Soal bunga kita berharap Saat ini, pihaknya tengah kan uang, baik melalui BUMN bunga murah. Namun, saat Perum Bulog Budi Waseso, Rabu (12/04). soal cost overrun (pembeng- angkanya itu bisa lebih rendah menunggu aturan hukum ter- berjalan biayanya bengkak. n kakan biaya) senilai US$ 1,2 lagi. Overrun yang pertama Nantinya, daging kerbau tersebut akan dijual ke konsu- miliar, serta bunga pinjaman masih 3,4% dari 4%, tapi kita men kisaran Rp 85.000 hingga Rp 90.000 per kilogram. yang ditetapkan China sebe- pengen lebih rendah lagi,\" Adapun daging kerbau beku tersebut akan diedarkan di sar 3,4%. kata Luhut. ritel modern dan juga pasar. Menteri Koordinator Bidang Menurut Luhut, Pemerintah Ia menegaskan, daging kerbau beku yang sudah dikemas Kemaritiman dan Investasi Indonesia menginginkan agar kiloan tersebut tidak dapat diedarkan untuk kebutuhan (Menkomarves) Luhut Binsar bunga utang yang diberikan industri. Agar tepat sasaran, Satgas Pangan akan melaku- Pandjaitan mengatakan, tim sebesar 2%. Meski China me- kan pengawasan terhadap distribusi daging kerbau ini di teknis dari kedua negara telah nawarkan bunga turun menja- pasaran. \"Saya minta untuk langsung didistribusikan dan menyepakati angka cost over- di 3,4%, menurut Luhut, nega- diprioritaskan untuk konsumen langsung,\" ujarnya. run sebesar US$ 1,2 miliar. ra masih memiliki kemampu- an membayar utang tersebut. Untuk distribusi, sudah ada 11 distributor yang meme- \"Jadi hasil pembicaraan de- nuhi syarat. Adapun distributor yang mengajukan diri un- til antara kedua belah pihak \"Kita maunya kan 2%, tapi tuk ikut mendistribusikan daging kerbau beku ini sudah disepakati angkanya US$ 1,2 kan enggak mungkin semua lebih dari 100 distributor. miliar,\" ungkapnya dalam ka- kita capai. Karena kalau kamu nal Youtube Kementerian Ko- pinjam keluar juga bunganya Ratih Waseso Aji ordinator Marves seperti di- itu sekarang bisa 6% juga. Jadi kutip, Rabu (12/4). kalau dapet kita 3,4%, ya, Sebanyak 30% Hunian ASN we're doing okay, walaupun di IKN Menjadi Hak Milik Indonesia dan China telah tidak oke-oke amat, tapi di- menyepakati besaran dana bandingkan kalau kita keluar,\" JAKARTA. Sekitar 30% hunian bagi aparatur sipil negara (ASN), TNI dan Polri di Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara Tahapan Penyelesaian Proyek Kereta Cepat Jakarta diputuskan menjadi hak milik para abdi negara. Bandung n 31 Desember 2022 Keputusan itu diambil dalam rapat kabinet di Istana Ke- presidenan, Rabu (12/4). Menteri Perencanaan Pemba- Dimulainya frequency clearing ngunan Nasional (PPN)/Kepala Badan Perencanaan Pem- n 5 Februari 2023 bangunan Nasional (Bappenas) Suharso Monoarfa menje- laskan, sekitar 30% hunian ASN, TNI dan Polri di IKN dapat Semua penyelesaian bangunan Auxiliary (jalur utama stasiun, menjadi milik pribadi. Sedangkan 70% sisanya tetap menja- termasuk Stasiun Padalarang) di milik negara. n 21 Februari 2023 Track laying dan adjustment selesai Hunian yang dapat dimiliki ASN, TNI dan Polri di IKN n 28 Februari 2023 berupa apartemen dan rumah tapak. \"Posisinya itu sekitar Penyelesaian semua instalasi sistem kereta api dan frequency 70% akan tetap menjadi milik negara, dan 30% sisanya itu clearing selesai. ditawarkan kepada ASN, TNI, Polri,\" kata Suharso dalam n 15 Maret 2023 keterangan pers di Kanal YouTube Sekretariat Presiden, Semua pengiriman Electric Multiple Unit Comprehensive Inspection Rabu (12/4). Titan (EMU-CIT) atau rangkaian kereta inspeksi selesai. n 31 Maret 2023 Keberadaan hunian tersebut sebagai tindak lanjut dari Semua uji statis dan penyelesaian integrasi sistem rencana pemindahan 16.990 aparatur negara ke IKN. Perin- n 1 April 2023 ciannya sebanyak 11.200 ASN, 1.600 personel Polri dan si- - Pemasangan peralatan daya dan traksi selesai sanya atau sekitar 3.000 lebih prajurit TNI. - Pemasangan peralatan komunikasi, sinyal, dan listrik selesai - Pengujian dan uji coba terintegrasi sarana dan prasarana siap Wakil Kepala Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) Dhony dimulai Rahajoe menambahkan, ada sekitar 70% rumah dinas ASN, n 30 Juni 2023 TNI dan Polri di IKN yang tidak bisa dijual belikan. Artinya, - Semua stasiun selesai dan Stasiun Padalarang selesai secara parsial properti tersebut adalah milik negara. - Pengujian dan uji coba terintegrasi sarana dan prasarana selesai Pertimbangannya adalah kawasan IKN bakal dihuni oleh Sumber: PT KCIC dan Riset KONTAN sebagian besar ASN, TNI dan Polri yang masih aktif. Arti- nya, tidak ada pensiunan yang tinggal di kawasan tersebut. Jadi, menurut Dhony, bakal ada pembaharuan secara ber- kelanjutan terhadap ASN, TNI dan Polri di IKN. Ia memas- tikan, hunian tersebut tidak jauh dari Kawasan Inti Pusat Pemerintahan. Ratih Waseso Aji

Efisiensi produksi kereta api domestik perlu SURAT & OPINI 15 didorong agar bisa bersaing di tingkat global. Kontan Kamis, 13 April 2023 Mohammad Faisal, Direktur Core Indonesia Tajuk Opini Uji Keamanan QRIS Impor dan Industrialisasi Perkeretaapian Titis Nurdiana jumlah transaksi 121,8 juta. Impor hampir selalu menjadi sudah semestinya pemerintah dan memperbaiki kinerja neraca polemik di Indonesia. Mulai mengambil pertimbangan yang Penipuan dengan memanfaat- Jutaan orang di Indonesia kini dari impor pangan hingga impor berimbang antara sisi konsumsi perdagangan. kan Indonesia standard quick barang-barang manufaktur sarat dan produksi. Dari sisi konsumen, response code alias QRIS bela- mulai menikmati kemajuan teknolo- teknologi. Termasuk yang tengah layanan transportasi dengan tarif Meski begitu, peningkatan efisi- kangan marak. Barcode QR diman- diperdebatkan saat ini, yaitu ren- yang terjangkau tentu perlu selalu faatkan pelaku kejahatan untuk gi yang ditemukan dan dikembang- cana impor rangkaian kereta api diutamakan. Terlebih mengingat ensi dalam proses produksi indus- mengalihkan transaksi menuju kan- listrik (KRL) bekas dari Jepang. sebagian besar pengguna KRL Ja- tong pribadinya. Terbaru, pelaku kan pertama kali oleh anak usaha bodetabek adalah masyarakat ke- tri kereta api dalam negeri juga menukar kode QRIS pada kotak PT Kereta Commuter Indonesia las menengah ke bawah. Untuk amal masjid dengan kode QRIS yang Toyota: Denso Wave di 1994. Awal- (KCI) mengusulkan untuk meng- itu, prinsip efisiensi dalam peng- perlu terus didorong agar produk mengarah ke rekening pribadinya. impor KRL bekas dari negeri Sa- adaan gerbong KRL tetap menjadi nya, kode QR yang dibuat Masahiro kura untuk mengganti 10 unit pertimbangan penting. domestik dapat benar-benar ber- Penipuan dengan menggunakan rangkaian KRL Jabodetabek yang QRIS bisa lebih luas dari 'sekadar' Hara ini untuk melacak kendaraan akan pensiun pada tahun 2023, Meski demikian, dari aspek efi- saing dengan produk serupa dari itu. Yang berkembang di banyak serta 19 unit lagi pada 2024. Alas- siensi, selain harga beli, juga perlu negara, kode QR yang dibuat pelaku dan suku cadang dalam proses pem- annya, berkurangnya jumlah rang- diperhatikan perbedaan usia luar. Hal ini dapat dilakukan mela- kejahatan bahkan sudah mengarah kaian KRL akan berpengaruh pada penggunaan. Yakni, antara kereta ke kejahatan siber seperti ke situs buatan mobil Toyota. Barcode pelayanan. Padahal, KCI mempre- baru dengan kereta bekas, serta lui penggunaan teknologi maupun phishing yang nampak seperti lam- diksi pada tahun 2025 pengguna biaya-biaya tambahan pada kereta an login jaringan sosial, bank onli- (kode batang) semula hanya dibaca jasa KRL Jabodetabek dapat men- impor bekas. Seperti biaya pengi- manajemen yang lebih efisien. ne, gim online, belanja online hing- capai 2 juta orang per hari. riman, pajak impor, serta biaya ga pengunduhan aplikasi. dari atas ke bawah melalui pemin- pemeriksaan untuk memastikan Beberapa negara berkembang, Namun, Kementerian Perindus- kondisi dan keamanan kereta be- Dari semua aksi kejahatan, skema daian dan berisi sedikit informasi. trian hingga kini belum memberi- kas yang diangkut melalui perja- seperti India saat ini telah mampu penipuan dengan mengelabui peng- kan izin bagi KCI untuk merealisa- lanan yang panjang. guna agar melakukan kesalahan Terus dikembangkan dengan peng- sikan rencana impor tersebut. Pa- mengembangkan inovasi dan dalam transaksi pembayaran. Pada salnya, impor KRL bekas tidak Selain pertimbangan efisiensi, titik itu, malware dapat mencuri gunaannya kian luas. sejalan dengan kebijakan pening- Mohamad Faisal, hal lain yang juga tak kalah pen- menciptakan kereta api tanpa lo- kata sandi, hingga mengirim pesan katan penggunaan produksi dalam Direktur Center of Reform on ting adalah manfaat ekonomi yang berbahaya ke kontak kita. Bahkan pada 2002, kode QR men- negeri. Sebagian pihak mendu- Economics (Core) Indonesia lebih luas di dalam negeri. Di anta- komotif dengan harga yang lebih kung impor KRL karena dianggap ranya, terciptanya nilai tambah Penggunaan QR dalam sistem jadi populer di Jepang dan terus sebagai solusi cepat untuk meng- tri Kereta Api (INKA) telah meng- murah dibandingkan dengan pro- pembayaran mulai masif di negeri atasi kekurangan pasokan KRL. hasilkan berbagai produk, terma- ekonomi dan tersedianya la- kita. Pada Februari 2022, pengguna meluas sampai dunia. Tipe-tipe baru Sementara sebagian lain menolak suk kereta api kargo dan kereta pangan kerja baru dengan tum- duk impor yang sebanding. Tiong- sistem QR ini hampir 16 juta orang. izin impor karena khawatir akan api listrik, yang sejak lama telah buhnya industri kereta api serta BI menargetkan, pengguna bisa QR dikembangkan untuk memenuhi terjadi dampak negatif terhadap merambah pasar berbagai negara, sektor-sektor pendukungnya. Ar- kok bahkan telah mampu mem- sampai 26 juta akhir tahun ini. Sam- industri kereta api dalam negeri. termasuk Bangladesh, Filipina, tinya, memberikan prioritas pada pai Februari, nilai transaksi QRIS kebutuhan yang lebih kompleks de- Malaysia, Nepal, Selandia Baru produk buatan dalam negeri da- produksi kereta cepat yang tidak sampai Rp 12 triliun lebih dengan Dari sisi pasar, kebutuhan ter- dan Australia. Kereta buatan PT lam menjawab permintaan dan ngan informasi yang lebih banyak. hadap layanan kereta api di dalam INKA terkenal dengan inovasi kebutuhan pasar domestik juga hanya untuk pasar dalam negeri, negeri tentu terus meningkat seja- teknologi dan desain yang mo- harus menjadi pilihan utama. Apa- Denso juga menciptakan SQRC lan dengan pertambahan pendu- dern, serta kualitas yang lagi, penggunaan produk dalam tetapi juga pasar ekspor, termasuk duk dan peningkatan perekono- baik dan tahan lama. negeri ini juga dapat mengurangi yang membuat QR punya fungsi ke- mian. Kementerian Perhubungan ketergantungan terhadap impor ke Indonesia. mencatat, pada 2021 jumlah pe- Namun demikian, da- amanan berupa pembatasan akses. numpang kereta api di Jawa dan lam kasus pengadaan Jika melihat kesuksesan indus- Sumatra masing-masing mencapai KRL Jabodetabek kali Di Indonesia, QR standar Indone- 158.397.914 dan 4.151.993 orang. ini, pembelian gerbong tri kereta api di negara-negara Lintasan kereta api dengan jumlah buatan PT INKA diha- sia tengah diuji keamanannya. Mes- penumpang terbanyak tercatat di dapkan pada dua masa- tersebut, peningkatan efisiensi Jabodetabek, yakni lebih dari 92 lah utama, yakni harga ki, kejahatan masih sederhana yakni juta orang pada 2022. dan waktu penyediaan. pada tataran korporasi saja ter- Dari sisi waktu, ada seli- mengganti stiker QRIS, ancaman Mengingat kebutuhan domestik sih antara kebutuhan PT nyata bukan faktor penentu. Daya terhadap layanan kereta api terus KCI dengan ketersedia- kejahatan bisa meluas. Apalagi, meningkat, penguatan industri an pasokan dari PT saing industri sangat ditentukan kereta api dalam negeri menjadi INKA. Selain mengimpor transaksi QRIS mulai dikembang- amat penting. Namun selama ini KRL bekas dari Jepang, oleh kebijakan yang kondu- Indonesia masih sangat bergan- KCI juga membeli 16 kan antarnegara. Utamanya di Ase- tung pada pasokan impor dalam trainset KRL baru buat- sif dari pemerintah. memenuhi kebutuhan kereta api. an PT INKA senilai Rp 4 an. Empat negara siap menerima triliun. Namun, 16 train- Kuatnya daya saing pro- Badan Pusat Statistik melapor- set tersebut baru selesai QR standar Indonesia, yakni Thai- kan, impor kereta api pada 2022 diproduksi dan bisa ber- duk-produk Tiongkok, mencapai US$ 600 juta, melonjak operasi pada tahun 2025- land, Malaysia, Singapura hingga 78% dibandingkan tahun sebelum- 2026. termasuk di antaranya nya sebesar US$ 337,16 juta. Paso- Filipina. Ini artinya ancaman keja- kan impor kereta untuk Indonesia Dari sisi harga, setiap produk industri kereta ini umumnya berasal dari Jepang. gerbong kereta bekas hatan, termasuk siber lewat QRIS Namun, akhir-akhir ini Tiongkok dari Jepang yang hanya api, sangat didukung oleh menyalip Jepang sebagai pemasok Rp 600 juta rupiah hing- juga makin luas dan canggih. Jadi terbesar kereta seiring proyek ga Rp 1 miliar memang insentif pajak maupun pembangunan Kereta Cepat Ja- jauh lebih murah diban- waspadalah. ■ karta-Bandung. ding kereta baru buat- non pajak yang diberikan anINKA yang dapat mencapai Rp Dilihat dari kualitas, produk 12 miliar hingga Rp 15 miliar per pemerintahnya. Insentif kereta api buatan dalam negeri gerbong. Perbedaan harga yang sebenarnya tidak kalah. PT Indus- signifikan membuat PT KCI memi- yang diberikan pun bukan lih mengimpor kereta bekas untuk Surat memastikan layanan kereta api hanya sisi produksi, tetapi yang lebih terjangkau bagi konsu- Jalur Pantura Masih tura selama enam tahun terakhir ini men. juga dalam hal akses pasar Jadi Andalan sudah mencapai Rp 6,5 triliun. Pada Transportasi Logistik tahun ini saja, Kementerian PUPR su- Pertimbangan berimbang yang membuat produk dah mengalokasikan perbaikan jalur Pemerintah terbilang getol mem- tradisional tersebut sebesar Rp 1,3 Dalam menyikapi persoalan ini, buatan dalam negerinya bangun jalan berbayar alias jalan triliun. Jumlah yang tidak sedikit. tol. Lihat saja di Pulau Jawa, di dapat bersaing di pasar setiap provinsi pasti ada jalan tol. Sa- Instansi ini menyebut, masih dilaku- lah satu jalan tol favorit adalah ruas kannya perbaikan jalur Pantura kare- dalam negeri maupun eks- tol Trans Jawa. Jalan berbayar inilah na masih banyak truk-truk yang lewat yang menjadi pilihan bagi para pelaju, jalur Pantura. Dugaannya adalah lebih por. termasuk juga bagi angkutan logistik. hemat lewat jalur non tol karena tidak perlu membayar biaya tol yang jika Terakhir, sinkronisasi Keberadaan jalan tol tersebut sudah dihitung relatif mahal, khususnya di pasti bisa memangkas waktu perjalan- jalur tol Trans Jawa. dan koordinasi antar an. Malah ada yang menyebut waktu tempuh Jakarta ke Surabaya bisa ter- Berdasarkan catatan Bina Marga BUMN dan kementerian pangkas setengahnya untuk moda PUPR pada 2021, sebanyak 18,52% transportasi logistik dibandingkan kendaraan berat melintasi tol. Namun, teknis terkait juga perlu dengan menggunakan jalur biasa. angka ini menurun pada tahun 2022 menjadi 16,63%. diperbaiki, khususnya an- Namun, tidak semua moda trans- portasi logistik memanfaatkan keber- Dari data tersebut, sebetulnya in- tara BUMN yang bergerak adaan jalan tol, terutama di pulau stansi terkait bisa mengatasinya de- Jawa. Buktinya, masih ada juga para ngan lebih bijak. Misalnya, dengan pada sisi produksi dengan pengemudi truk logistik yang meman- memberikan potongan tarif jalan tol faatkan jalur lama. Apa lagi kalau bu- bagi moda transportasi logistik terten- BUMN yang bergerak sisi kan jalur pantai utara Pulau Jawa alias tu. Insentif ini perlu agar mereka tidak Pantura. lewat jalur Pantura karena bisa meru- pelayanan konsumen. Sin- sak kondisi jalan, terutama truk ang- Ini terlihat dari masih dialokasikan- kutan berat. kronisasi antara supply nya anggaran perawatan atau perbaik- an jalan Pantura oleh pemerintah, Opsi lainnya adalah dengan mela- dan demand ini sangat terutama Kementerian Pekerjaan rang beberapa moda transportasi log- Umum dan Perumahan Rakyat sitik lewat jalur Pantura. Terutama penting untuk memasti- (PUPR). Biaya perbaikan jalur Pan- moda logistik yang punya kapasitas melebihi standar yang ditentukan. kan agar produk yang di- Tapi pembuatan aturan tersebut tentu dengan pengawasan yang ketat. buat di dalam negeri da- Sugeng R, pat tersedia sesuai kebutuhan Sleman, Yogyakarta baik dari sisi kualitas, harga, mau- pun waktu. Tanpa kolaborasi yang kuat an- tara pemangku kepentingan, sa- ngat sukar mengatasi tantangan transformasi ekonomi yang di satu sisi membutuhkan penguatan industrialisasi. Sisi lain juga perlu memperhatikan efisiensi dan kua- litas pelayanan konsumen yang lebih baik. ■ Trending Topic's www.kontan.co.id SMS Tabiat investor ritel Jangan lupa mulai Net Buy Asing Tambang Tbk (ANTM) juga ba- mengincar produksi batubara di Misalnya, PT Akulaku Finance adalah selalu terlambat mencicil persiapan nyak dikoleksi asing Rp 112,0 kisaran 75 juta ton hingga 80 juta Indonesia (Akulaku). Direktur Harusnya pembayaran jika ingin berinvestasi. untuk mudik Lebaran. PADA perdagangan saham di miliar. Saham ANTM ditutup me- ton. Dari total produksi tersebut, Akulaku Efrinal Sinaga menye- digital bisa memberi Seperti halnya saat Bursa Efek Indonesia (BEI), Se- nguat 4,46% ke Rp 2.110 per sa- sebanyak 70% bakal dipenuhi but, pada periode Februari 2023 banyak manfaat. Mulai ingin mengoleksi Hp 0877 56xx xxxx lasa kemarin (11/4), investor ham. Total volume perdagangan dari PT Kaltim Prima Coal dan Akulaku memiliki non perfor- dari mendapatkan instrumen emas, justru asing mencatat net buy terbesar saham ANTM mencapai 87,9 juta sebanyak 30% dari PT Arutmin ming financing (NPF) 0,86%. pembayaran yang banyak yang masuk Kirim SMS Anda pada saham Bank Rakyat Indo- dengan nilai transaksi sebesar Indonesia. cepat, akurat dan tidak saat harga emas sudah 081808 566826 nesia Tbk (BBRI), yakni sebesar Rp 184,1 miliar. Dengan hasil tersebut, Efrinal perlu ke mesin terbilang tinggi. Rp 179,0 miliar. Saham BBRI di- Dileep menjelaskan, kondisi berharap, Akulaku paylater da- anjungan tunai mandiri Surat dan Pendapat tutup menguat tipis sebesar Noverius Laoli curah hujan untuk awal tahun ini pat bertumbuh sebesar 15%-17%. alias ATM untuk Hp 0878 23xx xxxx 0,41% ke level Rp 4.880 per sa- mulai membaik. Sementara itu, mengambil uang tunai. KOMPAS GRAMEDIA ham. Total volume perdagangan Produksi BUMI sejumlah poin masih menjadi Sementara, Maupaylater milik Tapi, saat melakukan Mau impor kereta Jl. Palmerah Selatan saham BBRI mencapai 67,2 juta tantangan dalam pemenuhan PT Astra Welab Digital Arta transaksi digital kita komuter atau dipro- No. 20-28 Unit II Lt III, Jakarta dengan nilai transaksi sebesar PRODUKSI batubara PT Bumi target produksi. Antara lain, geo- (Maucash) sampai saat ini punya tetap harus waspada duksi di dalam negeri Rp 327,3 miliar. Resources Tbk (BUMI) untuk politik, harga batubara, harga angka NPL yang masih stabil. dan berhati-hati karena tidak menjadi soal. Selatan 10270 kuartal I 2023 diproyeksikan bahan bakar dan peralatan. marak penipuan. Harus Yang terpenting adalah Telephone Saham PT Bank Central Asia mencapai 15 juta ton hingga 16 Chief Marketing Officer Mau- dipastikan, pembayar- para penumpang bisa Tbk (BBCA) juga banyak dibo- juta ton. Filemon Agung cash Indra Suryawan mengklaim, an yang kita lakukan mendapat layanan (021) 508 99755 Iklan (021) rong asing Rp 165,5 miliar. Saham segmen paylater di Maucash le- sudah benar. yang nyaman. 50899766 BBCA ditutup naik 0,28% ke Rp Direktur BUMI Dileep Srivas- NPL Paylater bih banyak digunakan pelanggan 8.825 per saham. Total volume tava mengungkapkan, raihan setia mereka dan dan secara kuo- Fax 021 - 535-7633 perdagangan saham BBCA men- produksi ini hampir sama dengan BEBERAPA pemain paylater ta masih di bawah angka 5%. capai 44,5 juta dengan nilai trans- realisasi di periode yang sama di mengklaim angka kredit macet Guna tetap menjaga bisnis, Mau- Hp 0811 75xx xxxx Hp 0835 18xx xxxx [email protected],id aksi Rp 393,0 miliar. tahun sebelumnya. di layanannya masih terjaga atau cash bakal menggenjot segmen berada di bawah 5%. pembiayaan untuk industri pari- Kemudian saham PT Aneka Tercatat, untuk tahun ini BUMI wisata, terutama tiket dan hotel. Maria Gelvina Maysha Sertifikat Dewan Pers Penerbit: PT Grahanusa Mediatama Surat Izin: Surat Keputusan Menpen Nomor 307/ SIUPP/B.1/1996, tanggal 19 Maret 1996. Direktur: Ardian Taufik Gesuri Pemimpin Redaksi/Penanggung No: 109/DP-Terverifikasi/K/X/2017 Jawab: Ardian Taufik Gesuri, Wakil Pemimpin Redaksi: Titis Nurdiana, Dewan Redaksi: Ardian Taufik Gesuri, Hasbi Maulana, Hendrika Yunapritta, Djumyati Partawidjaja, Titis Nurdiana, Ahmad Febrian, Markus Sumartomdjon, R. Cipta Wahyana, Barly Haliem Noe, Sri Sayekti, Harris Hadinata, Thomas Hadiwinata, Yuwono Triatmodjo, Khomarul Hidayat, Syamsul Ashar, SS Kurniawan, Havid Vebri, Wahyu Tri Isi iklan menjadi tanggung jawab Rahmawati, Asnil Bambani Amri, Lamgiat Siringoringo, Sanny Cicilia, Barratut Taqiyyah, Sandy Baskoro, Avanty Nurdiana, Adi Wikanto, Dupla Kartini, Rizki Caturini, Fransiska Firlana S., Azis Husaini, Anna Suci pemasang iklan, KONTAN tidak Perwitasari, Yudho Winarto, Dikky Setiawan, Herlina Kartika D., A. Herry Prasetyo, Tedy Gumilar, Fahriyadi, Nina Dwiantika, Noverius Laoli, Handoyo, Narita Indrastiti, Dadan M. Ramdan, Tendi Mahadi, Tri bertanggung jawab atas materi Sulistiowati, Adinda Ade Mustami, RR Putri Werdiningsih, Francisca Bertha Vistika Putri, Jane Aprilyani, Dina Mirayanti Hutahuruk, Andy Dwijayanto, Danielisa Putriadita, Maizal Walfajri, Lidya Yuniaerta P, Dimas Andi Shadewa, Sugeng Adji Soenarso, Ridwan Nanda Mulyana, Lidya Yuniartha, Venny Suryanto, Nur Qolbi, Ratih Aji Waseso, Amelia Nur Fitri, Filemon Agung Hadiwardoyo, Arfyana Citra Raharyu, Selvi Mayasari, iklan. Akhmad Sadewa, Bidara Deo Pink, Muhammad Krisna Julian, Vendy Yhulia Susanto, Siti Masitoh, Vina Elvira Dwi Putri, Adrianus Oktaviano, Sekretariat Redaksi: Rachel, Manager Produksi & Pengarah Rancang Grafis: Indra Surya, Rancang Grafis: Candra Kusmana, Hendrik ST Oloan Tambunan, Steve G.A., Lim Ping Hauw, Norbert Pramudyo, Lilyk Sugiarti, Ary Agus Sugianto, Afrindo Mukti, Ridwan Prima Gozal, Redaktur Foto: Hendra Suhara, Fotografer: Carolus Agus Waluyo, Wicaksono Daniel Prabowo, Cheppy A. Muchlis, Muradi, Baihaki, Fransiskus Parulian, Videografer: Melly Anne Firdianti, David Kurniawan, Penyelaras Warna: Pandji Indra, Alri Kemas N. Riset dan Dokumentasi Foto: Dedi Sukamto, Nasrudi Kaisuku, Perpustakaan dan Pemelihara Data: Deti Riswiani, Priyanto, Nugroho, GM Bisnis: R. Cipta Wahyana, Iklan: Aris Akhmadi, Risang Wahyu P., Indah Sulistyorini M., FX Tutur Wibowo, Adhika Kirana, Christoporus Adesta, Wendi Setiyo Utomo, Christian B Adi, Siti Faridah, Mac Margono, Herwanda Aditya. Samuel Christofan K., Erdiansyah, Marketing Communication: Ignatius Andri Indradie, Maggie Quesada, Renggo Kutut Kujantoko, Gusmaiwan Lubis, Johana Ani Kristanti, Fanny Ismiraz, Desmon Daniel, Marketing & Circulation: Antonius Eko Puji, Sigit Kuncoro, KontanAcademy: Margaretha Matasak, Guido S. Radityo, Siti Annisa Putri, Alamat Redaksi: Gedung KOMPAS GRAMEDIA, Jalan Palmerah Selatan No. 20-28 unit II Lt. 3, Jakarta Selatan 10270 Iklan: Gedung KOMPAS GRAMEDIA, Jalan Palmerah Selatan No. 20-28 unit II Lt. 3, Jakarta Selatan 10270 Sirkulasi: Gedung KOMPAS GRAMEDIA, Jalan Palmerah Selatan No. 20-28 unit II Lt. 3, Jakarta Selatan 10270 Telepon: Redaksi (021) 508 99755 Iklan (021) 50899766 Faksimile: Redaksi: (021) 535 7633, E-mail: [email protected], Web site: www. kontan.co.id, Dicetak oleh: Percetakan PT Gramedia Jl. Palmerah Selatan 22-28, Jakarta 10270, Isi di luar tanggung jawab percetakan. Tarif Iklan Harian Kontan 2023: Reguler BW min 40 mmk 42.500/mmk, FC min 600 mmk 67.000/mmk, Advertorial Pariwara (min 810 mmk) BW 46.000/mmk, FC 71.000/mmk, Karir/Seminar /Workshop/Dukacita/Pengumuman (BW min 200 mmk • FC min 600 mmk), BW 18.500/ mmk, FC 31.000/mmk, Seremonia [per kavling 90 x 115 mmk] BW 3.300.000/1x terbit, FC 6.600.000/1x terbit, Sponsor, Halaman 1, FC 134.000/mmk, Di luar Halaman, BW 64.000/mmk, FC 101.000/mmk, Headline, FC 101.000/mmk, Sponsor Navigasi halaman 1 (80 mm x 20 mm, 26x terbit), FC 88.000.000/paket, Banner halaman 1, 7 x 50 mmk, 1x terbit FC 42.375.000/mmk, 7 x 70 mmk, 1x terbit FC 59.892.000/mmk, Laporan Keuangan / Prospektus / RUPS /Neraca [8 kolom], BW 18.500/mmk, FC 27.500/mmk, Klasiva, Island Ad, BW 61.500/mmk, FC 63.500/mmk, (BW min 450mmk • FC min 810mm • max 1890mmk), Kolom, BW 26.500/mmk, Baris [minimum 96 karakter], BW 450/karakter, Paket A, 26x terbit, 1 x 50 mmk : FC 7.500.000, 1 x 100 mmk : FC 14.000.000, 2 x 50 mmk : FC 14.000.000, 2 x 100 mmk : FC 26.000.000, Paket B, 13x terbit, 1 x 50 mmk : FC 4.600.000, 1 x 100 mmk : FC 8.500.000, 2 x 50 mmk : FC 8.500.000, 2 x 100 mmk : FC 15.600.000, *Minimum uk. FC 600mmk • Tarif belum ter- masuk diskon Agensi & PPN 10%. tarif berlaku 1 januari 2023, harga dalam IDR. WARTAWAN ”KONTAN” SELALU DIBEKALI TANDA PENGENAL, DAN TIDAK DIPERKENANKAN MENERIMA ATAU MEMINTA APA PUN DARI NARA SUMBER

16 INTERNASIONAL Kontan Kamis, 13 April 2023 Fenomena, Fan Daidi (3) Memimpin Perusahaan Produk Kecantikan Terbesar di China Maria Gelvina Maysha FAN Daidi berhasil mengem- dalam industri produk Biogene menciptakan 105 kan penjualan ritel di (CICC). bangkan bisnis produk perawatan kulit profesional produk dalam tiga kategori, Tiongkok selama tiga tahun Giant Biogene terdaftar di perusahaan produk kecantikan. Di China,produk berbasis bahan bioaktif termasuk produk perawatan berturut-turut sejak 2019. kecantikan milik kecantikan dengan merek berupa kolagen. kulit fungsional, pembalut Bursa Efek Hong Kong pada Fan daidi menjadi lokal cukup berkembang. medis, dan produk makanan Keberhasilan Giant 4 November 2022 dan salah satu yang terbesar Giant Biogene mengem- fungsional. Biogene menjadikan banyak berhasil mengumpulkan dana di China. Keberhasilan- Perubahan konsep kon- bangkan teknologi kolagen investor tertarik. Investor sekitar CNY 68 juta. nya membuat banyak sumsi, kecantikan, dan rekombinan pada tahun 2000 Dalam lima bulan pertama institusional membuat Giant investor tertarik. Hal ini perawatan kulit telah dan mendapatkan hak paten tahun 2022, perusahaan Biogene menjadi satu- Di tahun itu, Daidi tercatat menambah besar keka- menjadi kebutuhan sehari- pertama pada tahun 2005. meraih pendapatan sebesar satunya perusahaan yang memiliki hampir 59% saham yaan miliarder asal hari membuat industri Perusahaan ini juga jadi satu- CNY 723 juta, dengan bisa menyelesaikan pendana- Giant Biogene. Ia juga China ini. kecantikan dan kesehatan satunya yang pertama peningkatan dari tahun ke an pra-IPO pada tahun 2021. menjabat sebagai Direktur berada pada tahap perkem- mendapat hak paten untuk tahun sebesar 38,9%. Eksekutif di perusahaannya. bangan yang pesat di sektor produksi kolagen di Pada tahun 2022 mereka Walhasil, kekayaanya terus Tiongkok. China. Tahun 2022 juga Giant mendapatkan pendanaan dari bertambah. Hingga di tahun Biogene telah menjadi ekuitas swasta yang sudah itu juga masuk dalam daftar Salah satunya adalah Giant Perusahaan ini juga tak perusahaan produk perawa- mapan seperti Hillhouse salah satu miliarder dunia. n Biogene yang didirikan oleh hanya fokus pada produk tan kulit profesional berbasis Capital, dan China Interna- Daidi menjadi pemimpin perawatan kulit. Giant kolagen terbesar berdasar- tional Capital Corporation (Bersambung) n IndustrI penerbangan global Ekonomi Dunia Masih Tidak Pasti Boeing dan Airbus Balapan Mengirim Pesawat ke Pelanggan WASHINGTON. Meredanya nuari dan Februari melambat. riman bulan lalu. Produsen Inflasi tinggi dan kerentanan sistem keuangan menjadi sentimen negatif kasus Covid-19 dan pembuka- Ini tak terlepas dari penghen- pesawat Eropa ini mencatat- an batas negara yang semakin tian pengiriman 787 Dreamli- kan penurunan pengiriman Adrianus Octaviano kas perkiraan pertumbuhan cerminkan kinerja yang lebih masih merupakan masalah masif memberikan angin se- ner selama sepekan yang di- 9% secara tahunan atau year global 2023 menjadi lebih ren- lemah di beberapa ekonomi gar bagi produsen pesawat pesan Administrasi Pener- on year (yoy) dibandingkan WASHINGTON. Perekonomi- dah. Perkiraannya, pertum- besar, seperti Jepang, Jerman, yang lebih besar dan stabilitas terbang. Menurut laporan Re- bangan Federal (FAA) pada 140 unit pada tahun lalu. an dunia tahun ini masih pe- buhan produk domestik bruto India, dan Brasil. Sementara uters, Rabu (12/4), Boeing bulan Februari. nuh ketidakpastian. Dana (PDB) riil sebesar 2,8% pada kinerja yang lebih kuat di harga harus diutamakan dari- mengirim 130 unit pesawat Boeing dan Airbus hampir Moneter Internasional (IMF) tahun 2023 dan 3% pada tahun Amerika Serikat (AS) dan selama kuartal pertama 2023, Pengiriman mencapai level pengiriman memperingatkan bahwa ke- 2024. Itu sepersepuluh poin kontraksi yang lebih dangkal pada risiko stabilitas keuang- melewati saingannya, Airbus pesawat selama tiga bulan terakhir. rentanan sistem keuangan persentase lebih rendah dari di Inggris mengimbangi pros- yang mengirimkan 127 jet. Masing-masing menyerahkan yang mengintai dapat meletus proyeksi pada Januari. pek ekonomi global yang telah an untuk kebijakan moneter berbadan lebar total 66 jet kepada pelanggan menjadi krisis baru dan me- suram. Pengiriman Boeing itu naik sempat alami pada Januari dan Februari. mangkas pertumbuhan global Untuk saat ini, gejolak besar bank sentral. \"Hanya jika ter- hampir 27% dibanding tahun perlambatan. tahun ini. baru muncul dari gejolak sis- Perkiraan ekonomi didomi- sebelumnya hanya 95 jet. Airbus bertujuan mengirim- tem keuangan setelah kega- nasi oleh risiko penurunan jadi krisis keuangan yang sa- Pembuat pesawat AS ini me- Setelah menerima persetu- kan 720 pesawat tahun ini, Oleh karenanya, lembaga galan Silicon Valley Bank dan permintaan, termasuk inflasi ngirimkan 64 pesawat pada juan FAA memulai kembali sementara Boeing hanya me- tersebut mendesak negara- Signature Bank dan penjualan yang lebih tinggi, eskalasi pe- ngat parah prioritas tersebut bulan Maret. Jumlah itu 36% pengiriman pada pertengahan netapkan target untuk mengi- negara anggota untuk terus paksa Credit Suisse. \"Risiko rang di Ukraina dan skenario lebih banyak dari 41 jet yang Maret, Boeing mengirim tujuh rimkan setidaknya 400 737 memperketat kebijakan mo- meningkat dengan cepat. In- krisis keuangan baru yang harus dibalik,\" kata Gourin- ditransfer ke pelanggan pada Dreamliner ke pelanggan pada MAX dan 70 787. neter untuk melawan inflasi vestor tetap gelisah dan bebe- dapat mendorong penurunan bulan yang sama tahun lalu. Maret lalu. Pengiriman lain yang terus-menerus tinggi. rapa mencari mata rantai ter- tajam pinjaman dan belanja chas seperti dikutip Reuters, termasuk satu unit P-8 Posei- Boeing berada di jalur tepat lemah berikutnya yang dapat rumah tangga. \"Sedangkan 52 unit model don, satu unit 767 kargo. untuk memenuhi target pengi- Dalam pertemuan IMF dan menyebarkan penularan,\" kemarin. 737 MAX kepada United Airli- riman 737 MAX, setelah me- Bank Dunia di Washington kata pejabat IMF. Sementara itu, kepala eko- nes dan Southwest Airlines. Sementara Airbus menye- ngirimkan 113 jet sepanjang pekan ini, IMF telah memang- nom IMF, Pierre-Olivier Gou- Menteri Keuangan AS, Janet Masing-masing dari maskapai rahkan 127 jet pada kuartal tahun ini. Tetapi dengan ha- Penurunan peringkat men- rinchas, mengatakan inflasi penerbangan itu kebagian 12 pertama termasuk 61 pengi- nya 11 unit dari 787 yang diki- Yellen pada konferensi pers jet MAX,\" ujar Boeing. rim sejauh ini, perusahaan harus mengambil langkah terpisah menyatakan, prospek Seiring dengan itu, pengi- nyata mencapai tujuan itu.. riman pesawat berbadan lebar \"cukup cerah\" meskipun tetap mulai meningkat setelah Ja- Maizal Walfajri \"waspada\" terhadap risiko yang ada. \"AS terbukti tang- guh dengan pasar tenaga kerja yang kuat, mengurangi masa- lah rantai pasokan, dan biaya energi yang lebih rendah, \" kata Yellen. n

DATA PASAR 17 Kontan Kamis, 13 April 2023 Reksadana Periode 12 April 2023 Nilai Aktiva Hasil investasi dalam RD Syariah Indeks Simas ETF JII 80,77 0,92 -3,82 -3,82 RD TERPROTEKSI BAHANA CENTRUM PROTECTED FUND 1.065,36 0,67 1,30 1,30 Bersih 30 hari 1 tahun Riil 1 tahun Indeks 1.194,60 192 (04/01/2023) terakhir terakhir terakhir RD Indeks Simas Sri Kehati 4,76 10,42 10,42 RD TERPROTEKSI BAHANA CENTRUM PROTECTED FUND Penyertaan Terbatas 1.058,03 194 1.070,76 2,48 4,91 4,91 RD PENYERTAAN TERBATAS BOWSPRIT PROPERTY FUND 1.057,68 MANDIRI II 1.020,83 -0,01 -0,11 -0,11 RD TERPROTEKSI BAHANA CENTRUM PROTECTED FUND 1.010,87 0,41 3,46 3,46 Pendapatan Tetap RD PENYERTAAN TERBATAS BOWSPRIT PROPERTY FUND 1.014,80 198 BATAVIA DANA OBLIGASI CEMERLANG 1.467,58 0,98 4,20 4,20 III 1.009,89 RD TERPROTEKSI BAHANA CENTRUM PROTECTED FUND CORPUS BOND PLUS 1.947,31 0,37 1,71 1,71 RD PENYERTAAN TERBATAS DANAREKSA BUMN FUND 1.021,01 -0,01 -0,11 -0,11 204 1.007,11 0,44 4,23 4,23 HPAM GOVERNMENT BOND 1.486,16 1,57 5,58 5,58 2019 PROPERTI 6 1.100,87 INSIGHT GOVERNMENT FUND 1.318,73 1,70 1,81 1,81 RD PENYERTAAN TERBATAS DANAREKSA BUMN FUND 0,80 9,82 9,82 RD TERPROTEKSI BAHANA CENTRUM PROTECTED FUND 1.001,93 0,39 6,63 6,63 INSIGHT SCHOLARSHIP FUND 1.261,49 1,03 -0,55 -0,55 2019 PROPERTI 7 978,82 207 MAJORIS OBLIGASI UTAMA INDONESIA 1.501,54 1,56 4,34 4,34 RD Danareksa Multisectoral Fund Penyertaan Terbatas 993,13 RD TERPROTEKSI BAHANA CENTRUM PROTECTED FUND Mega Asset Mantap 1.529,74 0,69 3,32 3,32 RD Penyertaan Terbatas Bowsprit Property 6 1.044,30 0,75 9,49 9,49 221 1.026,17 0,38 4,34 1,27 Mega Dana Pendapatan Tetap Syariah 1.066,23 0,99 -0,01 -0,01 RD Penyertaan Terbatas Bowsprit Property Fund 5 MEGA DANA RIDO TIGA 3.057,90 0,61 1,26 1,26 RD Penyertaan Terbatas Cipta Intiroda Makmur 997,39 0,76 9,56 9,56 RD TERPROTEKSI BAHANA CENTRUM PROTECTED FUND 1.020,04 0,37 4,45 2,40 TRIMEGAH DANA TETAP OPTIMA 2 1.319,86 1,28 5,72 5,72 RD Penyertaan Terbatas Cipta Roda Prima Lancar 1.028,95 -0,01 -0,10 -0,10 222 1.007,44 Saham 1.302,79 3,22 -2,54 -2,54 RD berbasis Sukuk -0,01 -0,10 -0,10 RD TERPROTEKSI BAHANA CENTRUM PROTECTED FUND 0,46 0,00 0,00 Ashmore Saham Unggulan Nusantara 1.089,16 0,49 -1,28 -1,28 RD SYARIAH BAHANA TAWQIYA BERBASIS SUKUK 991,78 1,87 12,55 12,55 233 0,9002 BATAVIA SAHAM BERTUMBUH 1.213,40 1,16 -3,23 -3,23 Dana Investasi Infrastruktur 995,45 0,76 9,05 9,05 RD TERPROTEKSI BAHANA PREMIUM PROTECTED FUND 1.000,25 11,66 12,93 9,61 Batavia Saham Cemerlang 1.229,43 1,11 -2,24 -2,24 DANA INVESTASI INFRASTRUKTUR BOWSPRIT AOYAMA 1.023,40 0,90 4,30 4,30 USD 3 RESTRUKTURISASI BATAVIA SAHAM SEJAHTERA 0,31 -7,56 -7,56 COMMERCIAL FUND 1,2026 RD TERPROTEKSI BAHANA PROTECTED FUND 170 -0,43 5,23 5,23 LAUTANDHANA SAHAM PRIMA 882,22 2,98 -0,05 -0,05 DANA INVESTASI INFRASTRUKTUR BOWSPRIT 1.014,91 (26/09/2022) MAJORIS SAHAM ALOKASI DINAMIK INDONESIA 915,67 3,78 -0,24 -0,24 INDUSTRIAL INFRASTRUCTURE 0,16 0,70 0,70 RD TERPROTEKSI BATAVIA PROTEKSI GEBYAR 12 Majoris Saham Syariah Indonesia 688,99 -0,23 3,17 3,17 DANA INVESTASI INFRASTRUKTUR BOWSPRIT 932,28 (27/03/2023) 1.000,36 0,46 2,42 -2,58 MILLENIUM EQUITY GROWTH FUND 334,60 -0,23 -2,73 -2,73 INTEGRATED INFRASTRUCTURE 1 964,31 0,59 7,12 1,89 MILLENIUM EQUITY PRIMA PLUS 139,96 -0,35 -0,02 -0,02 DANA INVESTASI INFRASTRUKTUR BOWSPRIT 1.026,45 0,18 0,98 0,98 RD TERPROTEKSI BATAVIA PROTEKSI MAXIMA 25 1.051,50 0,46 0,00 0,00 Minna Padi Indraprastha Saham Syariah 921,02 -17,19 -13,60 -13,60 INTEGRATED INFRASTRUCTURE 2 1.001,17 RD TERPROTEKSI BATAVIA PROTEKSI MAXIMA 50 1.008,70 0,76 5,05 5,05 MINNA PADI PASOPATI SAHAM 1.150,82 -15,20 -14,74 -14,74 DANA INVESTASI INFRASTRUKTUR BOWSPRIT 1.084,60 RD TERPROTEKSI BNI AM PROTEKSI ALSTONIA 1.014,47 0,45 0,00 0,00 Minna Padi Pringgondani Saham 942,35 0,03 0,07 0,07 INTEGRATED INFRASTRUCTURE 3 994,81 0,18 1,77 1,77 RD TERPROTEKSI BNI AM PROTEKSI AMARILIS 1.008,92 0,69 3,59 3,59 RECAPITAL EQUITY 438,72 -2,93 -0,38 -0,38 DANA INVESTASI INFRASTRUKTUR BOWSPRIT 1.011,84 0,37 4,40 3,88 TF SUPER MAXXI 317,39 0,88 -4,44 -4,44 TOWNSHIP DEVELOPMENT USD 1.768,96 0,18 1,73 1,73 RD TERPROTEKSI BNI AM PROTEKSI ANGSANA 1.022,71 5,20 11,64 11,64 TRIMEGAH SAHAM NUSANTARA 1.059,54 1,65 0,31 0,31 Dana Investasi Infrastruktur Bowsprit Township 1.058,80 RD TERPROTEKSI BNI AM PROTEKSI ASOKA 1.021,99 Campuran 807,12 -15,11 7,12 7,12 Development 1.039,04 RD TERPROTEKSI BNI AM PROTEKSI DANAPATI INSIGHT COMMUNITY DEVELOPMENT 1.268,36 -2,52 18,39 18,39 BANK PERMATA 988,21 0,21 5,05 5,05 (12/09/2022) 1.070,09 MINNA PADI KERATON II 1.146,35 1,76 0,74 0,74 Pendapatan Tetap 1.128,92 MINNA PADI PROPERTY PLUS 974,12 -0,67 -0,52 -0,52 Batavia Pesona Obligasi 949,22 0,25 3,20 3,20 RD TERPROTEKSI BNI AM PROTEKSI EBONY 165,97 2,25 -78,55 -78,55 REKSADANA GURU 1.075,84 0,42 4,77 4,77 Panin Dana Obligasi Bersama 1.068,48 (31/03/2023) 0,52 5,96 5,96 WANTEG DIVERSITY FUND 1.612,69 0,39 4,44 4,44 RD Avrist Prime Income Fund 1.041,47 RD TERPROTEKSI BNI AM PROTEKSI JASMINE 1.033,99 0,65 7,69 7,69 Pasar Uang 1.485,55 0,22 3,22 3,22 RD Bahana Pendapatan Tetap Regular 1.048,52 0,76 7,05 7,05 RD TERPROTEKSI BNI AM PROTEKSI MAGNOLIA 1.067,52 0,45 4,23 4,23 INSIGHT MONEY 1.173,55 0,45 4,45 4,45 RD Bahana Regular Income Fund 1.023,67 2,27 -78,76 -78,76 INSIGHT MONEY SYARIAH 1.389,51 0,45 57,41 57,41 RD Danareksa Melati Obligasi Negara Indonesia 985,79 RD TERPROTEKSI BNI AM PROTEKSI PUNDARIKA 1.017,71 1,16 10,71 10,71 LAUTANDHANA PASAR UANG 2.088,48 -0,18 0,00 0,00 RD Danareksa Melati Pendapatan Tetap Utama 1.195,34 RD TERPROTEKSI BNI AM PROTEKSI REDWOOD 0,54 0,00 0,00 MAJORIS PASAR UANG INDONESIA 1.028,23 0,39 3,74 3,74 RD Danareksa Melati Pendapatan Utama 3.033,59 0,38 -4,95 -14,00 (31/03/2023) 164,65 0,60 0,10 0,10 MEGA DANA KAS SYARIAH 1.311,79 0,00 0,05 0,05 RD PNM SBN 90 2.478,63 1,01 8,13 8,13 SUCORINVEST LIQUID FUND 1 1.001,73 -0,99 -2,63 -2,63 RD Premier Obligasi 1.019,20 -1,27 -6,46 -6,46 RD TERPROTEKSI BNI AM PROTEKSI ROSELLA 1.006,63 TRIMEGAH KAS SYARIAH 1.009,87 0,51 0,07 0,07 RD Premier Obligasi Nusantara 1.588,71 0,29 -0,49 -2,46 RD TERPROTEKSI BNI AM PROTEKSI SAKURA 1.027,03 TRIMEGAH KAS SYARIAH 2 1.017,94 0,37 0,07 0,07 RD Sequis Pendapatan Mantap 2.516,84 0,58 -0,42 -3,34 RD TERPROTEKSI CIPTA PROTEKSI XIII 1.088,03 Terproteksi 1.014,89 0,19 4,12 4,12 RD Syailendra Pendapatan Tetap Optima 1.631,81 -0,13 -4,94 -7,73 RD TERPROTEKSI DANAKITA PROTEKSI PENDAPATAN TERPROTEKSI BATAVIA PROTEKSI MAXIMA 15 933,00 0,43 0,22 0,22 RD Syailendra Pendapatan Tetap Optima Syariah 1.050,72 0,86 1,41 1,41 BERKALA 930,83 TERPROTEKSI BNP PARIBAS SELARAS V 979,57 0,54 0,00 0,00 RD Syariah Avrist Sukuk Income Fund TERPROTEKSI BNP PARIBAS SELARAS VI 1.008,48 0,42 0,06 0,06 RD Syariah Trimegah Pendapatan Tetap Prima Syariah 1.019,47 -0,10 -4,97 -7,76 RD TERPROTEKSI DANAKITA PROTEKSI PENDAPATAN 0,9131 3,09 0,18 0,18 TERPROTEKSI EMCO XII 1.016,25 0,40 0,00 0,00 RD Trimegah Dana Tetap Prima 1.015,13 0,84 4,24 3,21 BERKALA USD 1.002,16 0,63 2,87 -8,33 TERPROTEKSI INSIGHT TERPROTEKSI 2 1.019,49 -0,60 0,33 0,33 RD Trimegah Pendapatan Tetap Prima Nusa 1.004,51 0,76 -0,39 -4,74 RD TERPROTEKSI DANAKITA PROTEKSI SERI X 5,13 -2,07 -2,07 TERPROTEKSI MANULIFE PROTEKSI DANA UTAMA V 1.007,25 0,38 -0,72 -0,72 Reksadana Batavia Prima Obligasi 1.049,21 -0,09 -4,98 -7,76 0,28 3,84 3,84 TERPROTEKSI PANIN 17 1.010,40 -1,21 -1,43 -1,43 Saham 1.013,21 -1,17 -3,58 -5,48 RD TERPROTEKSI DANAREKSA PROTEKSI 60 576,71 0,50 6,03 6,03 TERPROTEKSI PANIN 26 1.030,88 0,88 -2,91 -2,91 RD Schroder Indo Equity Fund 1.014,51 1,27 4,10 -5,82 RD TERPROTEKSI DANAREKSA PROTEKSI 71 1.007,86 0,29 6,12 6,12 TERPROTEKSI TRIMEGAH TERPROTEKSI 19 1.029,37 4,05 0,17 0,17 Campuran 1.008,64 0,39 -7,17 -7,17 RD TERPROTEKSI DANAREKSA PROTEKSI 72 1.036,54 0,45 0,00 0,00 TERPROTEKSI TRIMEGAH TERPROTEKSI 21 1.152,96 Phillip Rupiah Balanced Fund 1.036,51 0,46 -2,76 -2,76 RD TERPROTEKSI DANAREKSA PROTEKSI 74 1.000,88 -1,84 4,48 4,48 Reksadana Terproteksi Mega Dana Terproteksi XIV 0,45 5,57 2,96 RD TRIMEGAH PRIMA CAMPURAN 0,35 -2,87 -4,08 (20/02/2023) 1.006,22 -0,01 134,31 134,31 Exchange Traded Fund 4.371,91 0,43 5,14 3,05 RD Insight Syariah Berimbang I SHARE 171,06 -0,10 -6,15 -6,15 RD TERPROTEKSI DANAREKSA PROTEKSI 85 1.005,12 0,00 159,44 159,44 Avrist ETF Fixed Rate Bond I 4.424,51 0,60 6,74 3,60 RD Nikko BUMN Plus 1.075,09 -0,20 -4,68 -6,58 RD TERPROTEKSI MANDIRI SERI 129 0,35 2,10 2,10 Indeks 1.917,75 0,62 7,21 5,62 Pasar Uang -0,01 -0,43 -0,43 RD TERPROTEKSI MANDIRI SERI 151 935,15 0,00 167,71 167,71 INDEKS BNP PARIBAS IDX GROWTH30 4.506,81 1,50 5,84 4,27 Phillip Money Market Fund 2.676,44 -0,02 -2,68 -11,95 RD TERPROTEKSI MANDIRI SERI 152 991,27 1,51 7,27 7,27 BANK CIMB NIAGA 2.024,61 0,70 4,62 3,59 RD SYARIAH PHILLIP MONEY MARKET FUND SYARIAH 1.127,16 RD TERPROTEKSI MANDIRI SERI 154 1.028,51 0,33 4,36 4,36 Pendapatan Tetap 3.601,99 0,67 4,00 4,00 BERMANFAAT RD TERPROTEKSI MANDIRI SERI 158 995,41 0,47 4,09 4,09 DANAMAS STABIL 1.703,84 1,01 3,12 3,12 Terproteksi 972,06 0,80 7,26 -2,96 RD TERPROTEKSI MANDIRI SERI 206 1.015,68 0,00 0,74 0,74 Danamas Pasti 1.008,27 1,31 5,10 5,10 Batavia Proteksi Andalan 7 1.284,18 0,37 5,97 5,97 MEGA ASSET MANTAP PLUS 1.815,49 1,15 3,91 0,86 RD TERPROTEKSI ALLIANZ CAPITAL PROTECTED FUND 5.969,40 RD TERPROTEKSI MANDIRI SERI 209 (24/03/2023) 1.003,68 1,00 6,45 6,45 RD HAJI SYARIAH I HAJJ 1.692,40 0,00 0,00 0,00 56 2.703,87 1,25 2,19 -1,80 RD TERPROTEKSI MANDIRI SERI 224 1.020,31 0,99 7,09 6,93 RD BAHANA INVESTASI PRIMA 0,45 5,64 3,55 RD TERPROTEKSI ALLIANZ CAPITAL PROTECTED FUND 1.455,85 0,29 1,97 -2,03 RD TERPROTEKSI MANDIRI SERI 60 1.015,05 0,52 6,14 6,14 RD BNI AM DANA DOMPET DHUAFA 0,00 0,86 4,52 4,52 60 1.027,39 -0,11 -8,98 -10,33 RD TERPROTEKSI MANDIRI SERI 79 1.027,85 0,37 2,94 2,94 RD CIPTA BOND 4.686,29 1,29 2,62 2,62 RD TERPROTEKSI CIPTA PROTEKSI XXIV 1.510,95 0,11 -8,31 -9,22 RD TERPROTEKSI MANDIRI SERI 80 1.099,87 0,35 3,26 3,26 RD CIPTA OBLIGASI UNGGULAN 2.457,06 0,43 5,29 3,21 RD TERPROTEKSI PREMIER PERMATA PROTEKSI 1.386,20 RD TERPROTEKSI MNC DANA TERPROTEKSI SERI 31 1.016,32 0,54 4,57 1,52 RD DANAREKSA PENDAPATAN PRIMA PLUS 2.572,50 0,44 0,00 0,00 RD Syariah Terproteksi Avrist Proteksi Sukuk Berkah Syariah 2.830,66 0,29 2,55 2,55 RD TERPROTEKSI NET DANA PROTEKSI VI (31/03/2023) 1.046,63 0,24 5,39 1,34 RD MEGA DANA PENDAPATAN TETAP 3.326,43 0,69 7,65 7,65 3 2.486,22 RD TERPROTEKSI PANIN 15 996,18 0,76 4,41 4,41 RD PACIFIC FIXED FUND 1.006,09 0,39 5,13 5,13 RD Terproteksi Avrist Proteksi Spirit 10 2.850,21 0,34 2,57 2,57 RD TERPROTEKSI PANIN 16 1.013,55 0,75 4,21 0,20 RD PROSPERA OBLIGASI 1.801,55 1,46 6,07 6,07 RD Terproteksi Avrist Proteksi Spirit 9 1.854,41 0,71 4,17 0,16 RD SAM SUKUK SYARIAH SEJAHTERA 1.544,94 0,64 4,13 4,13 RD Terproteksi BNI AM Proteksi Cendana (31/03/2023) 2.633,57 RD TERPROTEKSI PANIN 18 1.021,18 0,90 7,14 3,02 RD SIMAS DANAMAS INSTRUMEN NEGARA 1.168,95 0,89 6,31 6,31 RD Terproteksi HPAM Ultima Protected III 1.417,96 RD TERPROTEKSI PANIN 19 1.010,17 0,46 0,00 0,00 RD SIMAS DANAMAS MANTAP PLUS 1.227,58 1,28 7,88 7,88 BANK BCA 1.049,00 0,43 -0,03 -4,91 RD TERPROTEKSI PANIN 21 1.010,58 0,78 0,00 0,00 RD SIMAS PENDAPATAN OPTIMA 1.074,78 0,72 3,70 3,70 Pendapatan Tetap 1.031,50 0,55 0,00 0,00 RD STAR STABLE INCOME FUND 1.114,98 1,20 4,63 4,63 PL RD PANIN GEBYAR INDONESIA II 1.128,95 0,50 -0,90 -0,90 RD TERPROTEKSI PANIN 22 1.007,29 0,93 7,16 7,16 RD Simas Pendapatan Tetap Andalan 1.039,78 0,64 3,35 3,35 RD BAHANA ANDALAN PENDAPATAN TETAP 1.232,27 RD TERPROTEKSI PANIN 23 1.006,10 1,56 5,13 5,13 RD BNI AM Dana Pendapatan Tetap Kastara 1.389,53 1,08 5,40 5,40 RD BAHANA PRATAMA PENDAPATAN TETAP 1.101,17 0,51 0,00 0,00 RD TERPROTEKSI PANIN 24 1.016,24 0,72 8,43 8,43 RD BNI AM Dana Pendapatan Tetap Makara Investasi 1.263,97 0,44 2,15 2,15 RD BAHANA PRIMA PENDAPATAN TETAP 1.392,47 RD TERPROTEKSI PANIN 28 1.020,20 1,89 0,00 0,00 RD BNI AM Dana Pendapatan Tetap Manggala 1.351,78 0,36 4,50 4,50 RD DANA OBLIGASI STABIL 1.471,42 0,05 0,00 0,00 RD TERPROTEKSI PANIN 29 1.024,80 3,40 0,00 0,00 RD Cipta Obligasi Gemilang 1.418,34 0,58 7,56 7,56 RD DANAREKSA GEBYAR INDONESIA II 1.063,36 0,46 -1,86 -1,86 RD TERPROTEKSI PANIN 31 1.007,30 0,48 0,00 0,00 RD Cipta Obligasi Prima 1.518,89 0,75 0,99 0,99 RD MANDIRI OBLIGASI OPTIMA II 2.533,41 RD Cipta Obligasi Rupiah 1.449,02 0,43 5,13 5,13 RD MANDIRI OBLIGASI UTAMA SEJAHTERA 1.839,00 0,56 -0,43 -0,43 RD TERPROTEKSI PINNACLE PROTECTED FUND II 1.006,17 RD Insight Prime Fixed Income Fund 1.374,83 0,93 -3,56 -3,56 RD MANDIRI PENDAPATAN TETAP INDONESIA SEHAT 1.540,54 RD TERPROTEKSI PRINCIPAL CPF CB XXXVI 1.068,02 RD Pendapatan Tetap ITB Harmoni BNI AM 1.202,55 2,49 10,86 10,86 RD MNC DANA SBN 1.347,91 0,38 -6,39 -6,39 RD TERPROTEKSI SETIABUDI DANA PROTEKSI 6 1.010,63 RD Pendapatan Tetap Sinarmas Hidup Sejahtera 1.138,53 0,22 -6,83 -6,83 RD NET DANA GEMILANG 1.677,43 0,41 -6,00 -6,00 RD TERPROTEKSI SETIABUDI DANA PROTEKSI 7 1.009,37 RD Simas Pendapatan Tetap Prestasi 1.369,14 1,68 -4,72 -4,72 RD NIKKO GEBYAR INDONESIA DUA 1.008,30 1,09 -79,53 -79,53 RD TERPROTEKSI SUCORINVEST PROTEKSI 44 RD Syailendra Providentia Fixed Income Fund 1.209,62 -1,95 -11,78 -11,78 RD NIKKO INDAH NUSANTARA DUA 1.128,37 0,84 -2,77 -2,77 RD TERPROTEKSI SYAILENDRA CAPITAL PROTECTED 978,32 RD Syariah Bahana Pendapatan Tetap Syariah Generasi 0,00 -4,76 -7,10 RD NIKKO INDONESIA BOND FUND 1.001,46 1.006,57 Gemilang 948,29 1,34 -4,68 -6,09 RD NIKKO TRON DUA 1.078,41 FUND 54 RD Syariah Simas Syariah Pendapatan Tetap 105,92 0,82 -6,37 -7,76 RD PANIN DANA OBLIGASI BERSAMA TIGA 3.137,42 RD TERPROTEKSI TRIMEGAH TERPROTEKSI DANA Saham 480,16 1,22 -7,30 -8,68 RD PANIN DANA PENDAPATAN BERKALA 1,34 5,05 2,97 BERKALA 10 1.021,72 0,57 8,94 8,94 RD CIPTA GTWS Equity 979,31 -0,60 -45,33 -45,33 RD PENDAPATAN TETAP BNI AM PRIORITAS OPTIMA 265,06 1,18 6,86 3,72 RD TERPROTEKSI TRIMEGAH TERPROTEKSI DANA 1.008,82 RD CIPTA PRIMA 977,56 1,79 -0,98 -5,79 RD PENDAPATAN TETAP NET DANA STABIL 523,84 1,32 4,37 1,30 BERKALA 11 0,58 0,00 0,00 RD CIPTA SAKURA EQUITY 881,96 1,90 -18,34 -22,31 RD PENDAPATAN TETAP PANIN DANA PENDAPATAN 438,63 1,12 3,09 0,06 RD TERPROTEKSI TRIMEGAH TERPROTEKSI DANA 996,75 RD DANAREKSA MAWAR EKUITAS PLUS 222,26 1,84 -2,43 -2,43 UTAMA 1.229,73 0,97 4,80 2,73 BERKALA 7 1.007,95 0,34 5,77 5,77 RD EMCO GROWTH FUND 1.158,07 3,57 2,08 2,08 RD PENDAPATAN TETAP UOBAM DANA MEMBANGUN 955,87 1,43 6,33 4,22 RD TERPROTEKSI TRIMEGAH TERPROTEKSI DANA RD EMCO MANTAP 856,58 1,40 4,16 0,07 NEGERI 797,28 1,36 5,90 -0,26 -0,06 5,68 5,68 RD LAUTANDHANA EQUITY PROGRESIF 844,08 2,10 -3,99 -3,99 RD PINNACLE DANA OBLIGASI UNGGULAN 1.656,99 0,52 0,00 0,00 BERKALA 8 1,22 5,11 5,11 RD LAUTANDHANA SAHAM LESTARI 1.181,90 2,49 -3,52 -3,52 RD PINNACLE INDONESIA BOND FUND 780,03 1,32 5,91 5,91 RD TERPROTEKSI TRIMEGAH TERPROTEKSI FUTURA 19 1.017,69 0,31 5,54 5,54 RD LAUTANDHANA SAHAM SYARIAH 461,66 2,49 -4,53 -4,53 RD PREMIER OBLIGASI II 817,35 1,64 3,55 -1,01 RD TERPROTEKSI TRIMEGAH TERPROTEKSI FUTURA 21 1.033,89 0,71 6,75 6,75 RD MCM EQUITY SEKTORAL 1.503,27 1,55 -1,18 -1,18 RD PRINCIPAL TOTAL RETURN BOND FUND 1.037,37 0,61 5,92 5,92 RD TERPROTEKSI TRIMEGAH TERPROTEKSI PRIMA 25 1.022,47 3,29 4,07 4,07 RD MEGA ASSET GREATER INFRASTRUCTURE 970,73 1,60 -2,16 -2,16 RD RELIANCE DANA TERENCANA 1.227,81 0,58 2,76 0,72 RD TERPROTEKSI TRIMEGAH TERPROTEKSI PRIMA 26 1.024,55 -0,81 4,74 4,74 RD MEGA ASSET MAXIMA 1.520,19 1,31 -7,93 -7,93 RD SETIABUDI DANA OBLIGASI PLUS 999,33 0,77 2,78 1,25 RD TERPROTEKSI TRIMEGAH TERPROTEKSI PRIMA 28 1.011,51 0,55 5,29 5,29 RD PROSPERA BIJAK 1.180,07 -0,43 17,66 17,66 RD SETIABUDI DANA OBLIGASI ULTIMA 890,79 0,71 3,87 -0,20 RD TERPROTEKSI TRIMEGAH TERPROTEKSI PRIMA 29 1.019,63 -0,82 4,67 4,67 RD PROSPERA BUMN GROWTH FUND 985,18 0,12 3,64 3,64 RD SYAILENDRA PENDAPATAN TETAP PREMIUM 1.027,30 0,75 4,12 2,57 RD TERPROTEKSI TRIMEGAH TERPROTEKSI PRIMA 30 1.011,59 -0,19 9,38 9,38 RD PROSPERA DANA BERKEMBANG 1.287,10 0,56 6,78 6,78 RD TRIMEGAH DANA OBLIGASI NUSANTARA 871,07 1,16 8,05 8,05 RD TERPROTEKSI TRIMEGAH TERPROTEKSI PRIMA 31 1.056,92 0,68 6,56 6,56 RD Prospera Saham SMC 1.044,80 0,48 -1,69 -1,69 RD TRIMEGAH FIXED INCOME PLAN 1.269,67 0,71 3,51 -2,46 RD TERPROTEKSI TRIMEGAH TERPROTEKSI PRIMA 32 1.032,02 0,48 7,38 7,38 RD SAM SHARIA EQUITY FUND 1.402,68 0,30 -6,61 -9,83 RD TRIMEGAH OBLIGASI NUSANTARA 2 3.551,98 1,42 5,45 5,45 RD TERPROTEKSI TRIMEGAH TERPROTEKSI PRIMA 33 1.021,88 0,45 0,00 0,00 RD SIMAS DANAMAS SAHAM 2.339,63 1,27 -9,69 -9,69 RD Bahana Pendapatan Tetap Bersinar 1.975,10 0,76 7,27 5,15 RD TERPROTEKSI TRIMEGAH TERPROTEKSI PRIMA 35 998,13 0,63 2,10 2,10 RD SIMAS SAHAM BERTUMBUH 232,33 1,30 11,74 11,74 Reksadana Schroder Prestasi Gebyar Indonesia II 1.241,71 RD TERPROTEKSI UOBAM 001 998,34 0,87 1,62 1,62 RD SIMAS SAHAM MAKSIMA 1.450,73 1,55 6,46 6,46 Saham 1.533,62 0,56 3,92 0,35 RD TERPROTEKSI UOBAM 003 1.003,10 0,62 2,53 2,53 RD SIMAS SAHAM UNGGULAN 834,89 -0,28 -9,85 -9,85 RD AURORA EQUITY 797,64 0,53 6,10 6,10 RD STAR SUSTAINABLE EQUITY 2.804,61 2,06 1,13 1,13 RD AURORA SAHAM PROGRESIF 433,78 1,04 4,57 4,57 RD TERPROTEKSI UOBAM 005 992,56 0,36 2,01 2,01 RD SYAILENDRA EQUITY PLATINUM FUND 1.077,86 1,60 -1,74 -1,74 RD AURORA SMC EQUITY 126,13 REKSADANA TERPROTEKSI NET DANA PROTEKSI VIII 1.323,40 0,98 6,32 6,32 RD SYARIAH CIPTA SAHAM UNGGULAN SYARIAH 1.015,57 -0,12 -3,06 -3,06 RD AVRIST EQUITY GROWTH FUND 974,10 (31/03/2023) 1.037,60 0,48 5,97 2,85 RD SYARIAH PROSPERA SYARIAH SAHAM 868,99 -1,19 -1,28 -1,28 RD BAHANA STELLAR EQUITY FUND 1.022,70 0,75 6,56 6,56 RD Terproteksi Avrist Proteksi Spirit 12 1.064,17 0,16 8,12 4,94 RD TRIMEGAH BHAKTI BANGSA 956,19 -0,21 -6,08 -6,08 RD I AM EQUITY FUND 1.145,34 0,82 3,76 1,72 RD Terproteksi Bahana Centrum Protected Fund 185 1.012,32 0,54 3,31 3,31 RD BNI AM Dana Saham Bandagara 433,13 2,84 0,98 0,98 RD NIKKO INDONESIA EQUITY FUND 1.025,41 0,41 5,21 3,13 RD Terproteksi Bahana Premium Protected Fund 134 1.000,14 1,43 10,30 10,30 RD Cipta Saham Unggulan 218,63 0,11 4,10 4,10 RD NIKKO SAHAM PEMBANGUNAN INDONESIA 983,74 0,61 0,60 -3,31 RD Terproteksi Bahana Premium Protected Fund 145 RD SAM Beta Plus Equity Fund 360,22 0,47 -1,55 -4,45 RD PACIFIC EQUITY GROWTH FUND III 414,35 0,71 8,41 4,71 RD Shinhan Mitra Maxima Ekuitas 1.146,63 3,41 6,61 5,03 RD PACIFIC EQUITY GROWTH FUND IV 980,17 0,52 4,62 4,62 (06/12/2022) RD Simas Dana Ekuitas 838,06 1,29 3,41 1,37 RD PACIFIC EQUITY GROWTH FUND V 1.146,48 0,48 4,97 4,97 RD Terproteksi Insight Terproteksi 60 1.000,74 RD Simas Saham Gemilang 725,11 0,37 4,25 1,67 RD PACIFIC EQUITY GROWTH FUND VI 1.440,43 0,66 7,81 4,60 RD Terproteksi Setiabudi Dana Proteksi 3 1.032,27 RD Simas Saham Ultima 801,29 0,15 5,16 2,07 RD PACIFIC EQUITY PROGRESIF FUND II 1.282,38 1,21 4,53 4,53 RD Syariah Aurora Sharia Equity 982,89 0,69 -6,16 -9,84 RD PACIFIC EQUITY PROGRESIF FUND III 1.798,45 0,62 6,90 6,90 Exchange Traded Fund RD Syariah Aurora Syariah Saham Amanah 4.930,16 1,94 2,08 -1,92 RD PACIFIC EQUITY PROGRESIF FUND IV 1.544,57 0,59 0,00 0,00 RD DANAREKSA ETF INDONESIA TOP 40 486,81 1,29 -4,55 -4,55 RD Syariah Simas Equity Syariah 1.340,86 2,12 5,28 1,15 RD PANIN DANA INFRASTRUKTUR BERTUMBUH 1.330,75 6,60 9,75 6,52 RD INDEKS BAHANA ETF BISNIS 27 594,11 3,94 5,63 5,63 RD Syariah Syailendra Sharia Equity Fund 3.927,53 2,27 -5,27 -5,27 RD PANIN DANA PRIMA 8.854,62 1,13 4,63 2,56 RD INDEKS BNI AM ETF MSCI ESG LEADERS INDONESIA 1.112,37 5,18 7,26 7,26 Campuran 4.240,91 1,57 -5,85 -9,08 RD PANIN DANA TELADAN 928,40 RD INDEKS BNI AM NUSANTARA ETF MSCI INDONESIA 4,66 5,51 5,51 Mega Dana Kombinasi 1.653,40 1,45 -5,44 -8,69 RD PANIN DANA ULTIMA 1.014,81 -0,46 -7,52 -15,52 EQUITY INDEX 1.186,63 3,54 1,80 1,80 RD ASIANTRUST AMANAH SYARIAH FUND 1.764,13 -0,33 3,68 2,12 RD PINNACLE STRATEGIC EQUITY FUND 1.308,26 2,07 -6,62 -6,62 RD ASIANTRUST BALANCED FUND 7.265,11 0,98 2,48 -0,05 RD PRINCIPAL INDO DOMESTIC EQUITY FUND 1.004,15 -0,12 -9,46 -17,30 RD INDEKS BNP PARIBAS IDX GROWTH30 ETF 591,24 1,77 2,32 2,32 RD DANAMAS FLEKSI 1.491,20 1,68 -6,23 -6,23 RD RELIANCE DANA SAHAM 1.224,01 -0,84 -2,36 -10,81 RD INDEKS CIPTA ETF INDEX LQ45 101,50 4,17 7,70 7,70 RD MEGA ASSET STRATEGIC TOTAL RETURN 3.919,09 2,00 -2,18 -2,18 RD SAHAM EMCO PESONA 1.390,90 1,46 -1,26 -1,26 RD INDEKS KISI IDX VALUE30 ETF 533,59 1,68 0,98 0,98 RD PROSPERA BALANCE 3.725,56 1,04 -3,33 -3,33 RD SAHAM PANIN DANA BERDEDIKASI 3.228,91 2,59 3,08 0,05 RD INDEKS MAJORIS PEFINDO I GRADE ETF INDONESIA 216,24 2,36 -9,57 -9,57 RD PROSPERA OBLIGASI PLUS 925,83 1,05 0,20 0,20 RD SAHAM PANIN DANA BERKEMBANG 1.016,80 0,63 -5,81 -7,21 RD INDEKS NUSADANA ETF IDX VALUE30 164,19 2,66 4,13 4,13 RD PROSPERA VALUE FUND 1.102,54 0,87 2,47 2,47 REKSADANA DANAKITA SAHAM PRIORITAS 1.801,72 1,83 0,53 -3,41 RD INDEKS PANIN ETF IDX30 DINAMIS 506,61 4,70 7,79 7,79 RD SAM SYARIAH BERIMBANG 942,93 -3,61 -0,45 -0,45 RD Saham Panin Beta One 1.595,02 -0,67 -8,27 -11,87 RD INDEKS PINNACLE FTSE INDONESIA ETF 608,38 2,07 -10,88 -10,88 RD SIMAS SATU 1.829,91 1,05 4,53 4,53 Campuran 1.031,13 -0,01 -7,40 -16,22 RD INDEKS SAM ETF SRI KEHATI 771,05 4,10 7,81 7,81 RD SIMAS SATU PRIMA 1.233,39 1,27 -0,21 -0,21 RD SETIABUDI DANA KOMBINASI DINAMIS 1.737,34 -0,12 -8,02 -16,78 RD INDEKS SIMAS ETF IDX30 105,75 2,47 -7,97 -7,97 RD STAR BALANCED 1.225,17 0,95 1,70 1,70 RD AURORA BERIMBANG 1.695,23 0,51 -6,40 -6,40 RD PINNACLE CORE HIGH DIVIDEND ETF 592,97 2,52 2,13 2,13 RD Bahana Berimbang Asabri Sejahtera 1.028,94 1,47 1,53 1,53 RD CAMPURAN PANIN DANA BERIMBANG DUA 1.239,85 -0,08 -7,37 -7,37 RD PINNACLE ENHANCED LIQUID ETF 489,99 4,09 7,88 7,88 RD Cipta Kasih Berimbang 0,9443 0,90 -0,26 -0,26 RD I AM BUMN BALANCED PLUS FUND 1.654,43 0,43 -8,53 -17,24 RD PINNACLE INDONESIA ESG ETF 425,46 RD Prospera Balance Return Optimiser 987,00 0,32 3,75 3,75 RD NET DANA BERIMBANG 1.413,57 0,23 -8,86 -17,54 RD Indeks Insight ETF FTSE Indonesia Low Volatility Factor 1,70 -14,95 -17,04 RD SAM Cipta Sejahtera Campuran 1.506,24 0,29 3,47 1,44 RD NET DANA FLEXI 1.222,90 -0,23 -19,97 -27,59 Index 133,72 4,17 9,34 9,34 RD SAM Mutiara Nusa Campuran 19.118,13 0,35 4,16 2,09 RD NIKKO INDONESIA BALANCED FUND 1.024,06 2,36 -4,14 -9,67 Indeks 3,93 4,33 2,27 RD SAM Providentia Balanced Fund 1.633,55 0,35 2,70 2,70 RD PANIN DANA BERSAMA PLUS 1.269,47 2,19 4,47 -0,56 RD INDEKS INSIGHT INDEKS IDX30 776,99 RD STAR Balanced II 1.497,63 0,29 4,16 4,16 RD PANIN DANA PRIORITAS 1.185,26 2,30 12,01 6,62 RD INDEKS TRIMEGAH FTSE INDONESIA LOW 1.239,83 0,27 3,23 1,19 RD Simas Balance Prestasi 1.935,21 0,35 3,67 1,62 RD PANIN DANA UNGGULAN 1.377,90 -0,77 27,50 21,37 VOLATILITY FACTOR INDEX 1.409,09 2,38 -3,70 -5,61 RD Simas USD Balance Fund 1.456,55 0,00 0,00 0,00 RD PINNACLE GRANDITAS DYNAMIC BALANCED FUND 921,23 1,73 -5,85 -10,46 RD INDEKS UOBAM INDEKS BISNIS 27 0,03 0,00 0,00 RD Syailendra Balanced Growth Fund 1.565,40 -0,69 0,00 0,00 RD PURWANTO CAMPURAN DINAMIS 1.096,37 0,20 -11,43 -14,91 MAYBANK INDONESIA 1,9767 -1,00 3,82 3,82 RD Syariah Simas Balance Syariah 1.209,77 0,18 3,84 3,84 RD SETIABUDI DANA CAMPURAN 1.009,39 -3,28 -35,81 -38,63 Pendapatan Tetap 1,3590 -0,11 1,13 -3,78 SAM Dana Berkembang 0,21 0,00 0,00 RD TRIMEGAH BALANCED ABSOLUTE STRATEGY LOW 1.059,30 -0,09 -8,41 -8,41 RD DANAMAS DOLLAR 1.003,16 0,10 0,97 -3,93 Pasar Uang 0,00 0,35 3,96 3,96 VOLATILITY 1.321,70 3,00 6,13 1,03 RD MNC DANA DOLLAR 948,07 0,60 1,92 -2,53 DANAMAS RUPIAH PLUS 1.007,03 0,25 2,12 2,12 RD VALBURY INVESTASI BERIMBANG 1.302,13 3,05 4,73 -0,31 RD PENDAPATAN TETAP PNM OPTIMA BULANAN 0,73 -2,82 -8,48 Danamas Rupiah 1.452,32 0,32 2,83 2,83 REKSADANA DANAKITA INVESTASI FLEKSIBEL 1.093,19 3,92 10,23 10,23 RD PENDAPATAN TETAP UOBAM INOVASI OBLIGASI 1,68 3,08 -0,96 MEGA DANA KAS 1.006,14 0,22 3,57 3,57 Pasar Uang 1.265,02 1,89 -1,16 -5,91 NASIONAL 2,74 -3,43 -8,03 Mrs Cash Kresna 1.556,46 0,24 2,21 2,21 BATAVIA DANA KAS GEBYAR 1.315,27 2,76 -3,58 -7,36 RD CIPTA DANA CASH 1.241,38 0,32 3,07 3,07 RD BAHANA GEBYAR DANA LIKUID 1.033,82 1,27 -9,32 -9,32 RD SYAILENDRA STEADY INCOME FUND (11/04/2023) 1.022,12 -5,59 -38,99 -40,78 RD MEGA ASSET MULTICASH 1.379,14 0,20 2,80 2,80 RD BAHANA REVOLVING FUND 1.070,75 -0,66 -8,76 -16,66 RD SYAILENDRA STEADY INCOME FUND 1.022,37 -3,52 -38,76 -43,52 RD MEGA ASSET PASAR UANG 1.153,26 -92,29 -93,01 -93,01 RD DANAREKSA GEBYAR DANA LIKUID 1.060,59 1,01 9,36 -1,06 RD SYARIAH PENDAPATAN TETAP PNM SURAT 1.075,57 0,00 0,05 -9,48 RD MEGA ASSET PASAR UANG ASRI 1.143,27 0,34 3,10 3,10 RD INSIGHT PASAR UANG DANA LIKUID 1.047,01 1,31 -0,75 -1,73 BERHARGA SYARIAH NEGARA 1.068,56 -0,13 -6,10 -14,23 RD PROSPERA DANA LANCAR 1.519,01 0,38 3,86 3,86 RD MNC DANA LANCAR 1.032,42 0,90 6,58 RD Syariah Pendapatan Tetap PNM Kaffah 0,25 -0,78 -4,68 RD SIMAS KAS PRIMA 1.135,84 0,34 3,13 3,13 RD NIKKO INDONESIA MONEY MARKET FUND 1.052,58 0,70 1,77 6,58 Saham 533,98 1,53 0,20 -3,73 RD SYAILENDRA DANA KAS 0,40 4,05 4,05 RD NUSADANA LANCAR 1.040,59 1,84 -0,25 RD GAP EQUITY FOCUS FUND 991,19 0,55 -6,67 -8,50 RD SYARIAH MANDIRI BUKAREKSA PASAR UANG 71,89 0,36 4,15 4,15 RD PANIN DANA LIKUID 2,57 0,87 -3,09 RD LAUTANDHANA SAHAM MAHADI 1,02 -8,53 -9,89 SYARIAH 1.227,10 0,24 4,08 4,08 RD PINNACLE MONEY MARKET FUND 4,14 -0,86 RD MAJORIS SAHAM GEMILANG INDONESIA 955,74 0,33 2,63 -1,39 RD SYARIAH BAHANA KAS SYARIAH FUND 1.447,00 0,37 3,45 3,45 RD PRINCIPAL BUKAREKSA PASAR UANG 0,80 5,07 0,02 RD OSO ANDALAS EQUITY FUND 605,23 0,77 3,55 -0,51 RD SYARIAH CIPTA DANA KAS SYARIAH 1.331,86 0,37 3,95 3,95 RD PURWANTO LIKUID PLUS 0,19 -0,39 -5,18 RD SYARIAH MANDIRI PASAR UANG SYARIAH EKSTRA 1.306,42 0,41 4,83 1,20 RD RELIANCE PASAR UANG -1,13 -10,67 -15,05 RD SYARIAH NARADA SAHAM BERKAH SYARIAH 54,39 0,32 3,08 3,08 RD SYARIAH PASAR UANG PNM FAAZA 1.305,98 0,97 9,19 9,19 RD SEMESTA DANA KAS 0,28 0,61 -0,40 RD VMI DANA SAHAM 237,39 0,18 2,91 2,91 RD SYARIAH PASAR UANG PNM FALAH 0,53 0,00 0,00 RD SETIABUDI DANA PASAR UANG 2,19 6,09 6,09 Campuran 0,35 3,02 3,02 RD SYARIAH SAM WAHED SHARIA LIQUID FUND 574,69 0,47 0,00 0,00 RD SETIABUDI DANA PASAR UANG LIKUID RD AURORA BALANCE 621,30 0,26 2,68 2,68 RD Cipta Sakura Cash 1.203,69 0,00 0,00 0,00 RD SYAILENDRA MONEY MARKET FUND 10 0,04 0,00 0,00 RD BNI AM UGM PROGRESSIVE BALANCED 1.443,19 0,00 0,00 0,00 RD Insight Retail Cash Fund 1.312,70 0,35 3,04 3,04 RD SYAILENDRA MONEY MARKET FUND 11 0,42 0,00 0,00 RD SAM Dana Kas 1.024,09 0,20 3,68 3,68 RD UOBAM ESG PASAR UANG INDONESIA -0,34 6,31 4,73 RD GAP DANA KOMBINASI 1.152,16 0,36 3,62 3,62 RD STAR Money Market 1.025,38 0,91 4,67 4,67 RD VALBURY MONEY MARKET I 1,02 2,31 2,31 RD LAUTANDHANA BALANCED PROGRESSIVE FUND 709,93 0,12 2,74 2,74 RD Syailendra Providentia Money Market Fund 1.011,03 0,00 0,00 0,00 REKSADANA SHINHAN MONEY MARKET FUND RD MINNA PADI KERATON BALANCE 0,29 2,02 2,02 RD Syariah Mega Asset Multicash Syariah 1.003,46 0,61 4,57 4,57 RD Syailendra Manta Dana Kas 4,97 13,45 13,45 RD SYARIAH CAMPURAN BNI AM PRIORITAS MINDI 1.911,18 RD Syariah SAM Dana Likuid Syariah 1.010,39 0,45 7,71 7,71 RD Trimegah Pundi Kas 6 0,26 0,00 0,00 (13/02/2023) -1,54 -2,04 -2,04 RD Syariah Syailendra Sharia Money Market Fund 1.005,79 Reksadana Bahana Likuid Plus 1.154,76 0,40 -4,98 -4,98 Terproteksi 1.019,27 Terproteksi 0,37 -1,64 -1,64 MEGA DANA TERPROTEKSI VIII 1.066,32 RD TERPROTEKSI PANIN 30 0,17 2,98 2,98 RD SYARIAH CAMPURAN MAJORIS SYARIAH DANA 1.132,53 0,38 0,00 0,00 RD SYARIAH TERPROTEKSI BNI AM AMANAH II RD BAHANA E OPTIMA PROTECTED FUND 124 0,25 1,98 1,98 LESTARI UNIVERSITAS SYIAH KUALA INDONESIA 0,46 0,00 0,00 RD TERPROTEKSI BNI AM PROTEKSI BOHEMIAN 0,00 RD BAHANA E OPTIMA PROTECTED FUND 125 0,12 0,00 0,00 Pasar Uang -1,29 -1,50 -1,50 RD TERPROTEKSI DANAREKSA PROTEKSI 84 1.031,12 RD TERPROTEKSI AVRIST DANA TERPROTEKSI SPIRIT 1 0,36 4,05 4,05 RD BNIAM DANA LANCAR SYARIAH 1.655,57 0,08 0,14 0,14 RD TERPROTEKSI SIMAS GEMILANG 20 RD TERPROTEKSI AVRIST PROTEKSI SPIRIT 13 0,28 3,72 3,72 RD PNM PUAS 4.225,83 0,58 0,63 0,63 RD Syariah Terproteksi Danareksa Proteksi Syariah IV 969,88 RD TERPROTEKSI AVRIST PROTEKSI SPIRIT 15 0,31 3,12 3,12 RD SYARIAH PASAR UANG PNM FALAH 2 1.140,31 0,00 163,30 163,30 RD Terproteksi Avrist Dana Terproteksi Spirit 3 RD TERPROTEKSI BAHANA CENTRUM PROTECTED FUND 0,30 2,73 2,73 RD SYARIAH PASAR UANG PNM FALAH 3 1.034,14 1,50 -0,66 -0,66 RD Terproteksi BNI AM Proteksi Umbara 156 (04/01/2023) 0,39 4,06 4,06 RD SYARIAH TRIMEGAH KAS SYARIAH 3 (27/03/2023) 1.003,31 0,37 -2,29 -2,29 RD Terproteksi Danareksa Proteksi 70 0,10 0,01 0,01 RD SYARIAH TRIMEGAH KAS SYARIAH 5 (30/01/2023) 1.053,92 RD Terproteksi Simas Gemilang 18 0,24 2,07 2,07 RD Danakita Stabil Pasar Uang 1.485,85 RD Terproteksi Sucorinvest Proteksi 32 0,33 5,78 5,78 RD Syariah Pasar Uang PNM Arafah 1.068,41 Exchange Traded Fund 0,32 3,98 3,98 RD Syariah Schroder Dana Likuid Syariah 1.082,52 0,35 3,61 3,61 Terproteksi -0,08 -14,12 -14,12 RD SYARIAH TERPROTEKSI ALLIANZ SHARIA CAPITAL 1.016,02 -1,69 PROTECTED FUND 1 1.037,49 0,12 0,00 0,00 RD SYARIAH TERPROTEKSI ALLIANZ SHARIA CAPITAL 1.024,06 0,25 0,00 0,00 PROTECTED FUND 2 1.011,12 0,31 1,79 1,79 RD SYARIAH TERPROTEKSI BNI AM PROTEKSI SYARIAH 1.007,37 0,35 3,79 3,79 KINANTHI 1.025,12 0,38 3,81 3,81 RD SYARIAH TERPROTEKSI PNM TERPROTEKSI INVESTA 0,37 3,51 3,51 40 0,35 2,65 2,65 RD SYARIAH TERPROTEKSI PNM TERPROTEKSI INVESTA 3,33 3,33 0,18 0,00 0,00 44 0,97 6,76 3,62 RD TERPROTEKSI CAPITAL OPTIMAL PROTECTED FUND 0,58 6,78 3,64 7 0,38 2,26 2,26 RD TERPROTEKSI DANAREKSA PROTEKSI 19 DOLLAR 1,0044 0,10 9,83 9,83 RD TERPROTEKSI DANAREKSA PROTEKSI 68 1.019,44 -0,02 0,00 0,00 RD TERPROTEKSI MANDIRI SERI 147 1.004,90 RD TERPROTEKSI MANDIRI SERI 207 1.012,73 0,50 3,22 0,18 RD TERPROTEKSI MANDIRI SERI 215 1.022,22

18 DATA PASAR Kontan Kamis, 13 April 2023 Reksadana Periode 12 April 2023 RD TERPROTEKSI MANDIRI SERI 216 1.022,67 0,84 -0,73 -0,73 RD TERPROTEKSI STAR PROTECTED DOLLAR II 0,00 0,00 0,00 0,00 RD CAMPURAN PANIN DANA BERIMBANG 973,97 0,99 3,12 -6,70 RD TERPROTEKSI SYAILENDRA CAPITAL PROTECTED 1.041,40 0,91 -0,67 -0,67 RD TERPROTEKSI SYAILENDRA CAPITAL PROTECTED 1.008,99 RD FWD ASSET BALANCED FUND 3.033,25 0,36 -2,64 -6,46 FUND 20 1.010,97 -2,08 -5,08 -5,08 FUND 47 1.008,37 0,39 4,39 4,39 RD GARUDA SATU 5.384,45 0,92 -1,10 -5,00 RD TERPROTEKSI VICTORIA 6 0,00 -0,02 -0,02 RD TERPROTEKSI SYAILENDRA CAPITAL PROTECTED 1.009,39 -1,15 -18,19 -21,40 RD Terproteksi Majoris Capital Protected Fund Indonesia 999,73 -1,61 0,52 0,52 FUND 50 1.018,05 0,49 0,00 0,00 RD JARVIS BALANCED FUND 1.726,14 1,78 2,11 0,09 RD Terproteksi Simas Cemerlang 10 1.005,21 RD TERPROTEKSI TRIMEGAH TERPROTEKSI 23 1.007,03 RD MANDIRI INVESTA AKTIF 4.197,87 0,54 1,55 -0,46 BANK BNI 0,13 2,50 2,50 RD TERPROTEKSI TRIMEGAH TERPROTEKSI 24 1.008,93 RD MANDIRI INVESTA SYARIAH BERIMBANG 3.569,95 -1,41 21,51 18,55 Pendapatan Tetap 1.418,44 0,00 0,00 0,00 RD TERPROTEKSI TRIMEGAH TERPROTEKSI 28 1.027,92 0,40 4,53 4,53 RD PANIN DANA BERSAMA 8.368,20 1,03 -0,33 -3,77 RD CORPUS THEOLOGIA FIXED INCOME FUND 0,00 0,73 8,12 8,12 RD TERPROTEKSI TRIMEGAH TERPROTEKSI LESTARI 18 1.005,29 0,51 0,00 0,00 RD PANIN DANA SYARIAH BERIMBANG 1.389,83 0,76 1,59 -8,09 RD INSIGHT INDONESIA FIXED INCOME FUND 0,00 0,00 0,00 RD TERPROTEKSI TRIMEGAH TERPROTEKSI LESTARI 19 0,50 0,00 0,00 RD PRINCIPAL BALANCED FOCUS II 1.100,29 2,22 1,88 -2,12 RD INSIGHT RENEWABLE ENERGY FUND 2.039,20 0,51 3,99 3,99 RD TERPROTEKSI TRIMEGAH TERPROTEKSI LESTARI 20 998,17 0,40 3,16 3,16 RD PRINCIPAL BALANCED STRATEGIC PLUS 1.239,64 0,67 5,56 1,93 RD INSIGHT SMART FIXED INCOME FUND I SMART 0,00 0,57 7,09 7,09 RD TERPROTEKSI TRIMEGAH TERPROTEKSI LESTARI 21 1.068,93 3,66 3,72 3,72 RD SCHRODER DANA TERPADU II 4.627,26 0,07 4,67 1,58 RD LAUTANDHANA MAXIMA INCOME FUND 0,49 7,30 7,30 RD TERPROTEKSI TRIMEGAH TERPROTEKSI LESTARI 22 1.052,39 1,87 6,33 6,33 RD SCHRODER SYARIAH BALANCED FUND 2.585,08 -1,62 -10,31 -12,97 RD MNC DANA LIKUID 1.363,36 0,50 -0,45 -0,45 RD TERPROTEKSI TRIMEGAH TERPROTEKSI LESTARI 25 0,48 0,00 0,00 RD SYAILENDRA BALANCED OPPORTUNITY FUND KELAS 3.053,01 0,78 0,00 0,00 RD MNC DANA SYARIAH 2.944,27 0,88 2,32 2,32 RD berbasis Sukuk 1.040,86 1,05 0,00 0,00 A -1,96 -10,76 -14,26 RD SEMESTA DANA OBLIGASI I 3.238,15 0,59 0,76 0,76 RD SYARIAH BERBASIS SUKUK MAJORIS SUKUK 1.039,81 0,27 0,00 0,00 RD SYARIAH CAMPURAN PANIN SUMBER BERKAT 1.010,40 0,86 -6,26 -9,94 RD SYARIAH LAUTANDHANA SHARIA INCOME FUND 1.059,38 0,00 0,00 0,00 ANDALAN INDONESIA -1,41 0,00 0,00 RD SYARIAH MAJORIS SUKUK NEGARA INDONESIA 1.160,63 1,56 -2,65 -2,65 RD SYARIAH BERBASIS SUKUK SYAILENDRA SUKUK 1.925,13 0,85 2,63 2,63 RD TRIM KOMBINASI 2 2.467,63 RD VALBURY FIXED INCOME FUND I 1.299,44 2,77 -2,43 -2,43 ANDALAN 1.284,24 RD TRIM SYARIAH BERIMBANG 2.978,53 0,19 1,68 0,67 Saham 0,45 -10,17 -10,17 CITIBANK 1.634,88 RD TRIMEGAH BALANCED ABSOLUTE STRATEGY 0,26 2,71 2,71 RD INSIGHT WEALTH 0,00 0,44 -3,22 -3,22 Pendapatan Tetap 1.010,75 1,13 3,82 3,82 NUSANTARA 991,86 0,22 2,64 1,61 RD MAJORIS SAHAM ALPHA RECOVERY PERDANA 1.022,48 -0,95 -34,14 -34,14 ARCHITAS OBLIGASI RUPIAH 2.154,48 0,26 1,75 1,75 RD MNC SMART EQUITY FUND -0,46 -32,11 -32,11 ASHMORE DANA OBLIGASI STRATEGIS NUSANTARA 1.740,10 Pasar Uang 0,26 1,92 1,92 RD OSO FLORES EQUITY FUND 427,36 -0,36 -34,54 -34,54 BAHANA INCOME BOND FUND RD BNP PARIBAS RUPIAH PLUS 2.332,95 0,36 2,63 2,63 RD PAN ARCADIA DANA SAHAM BERTUMBUH 682,66 -0,18 -0,19 -0,19 BNP PARIBAS OBLIGASI KEJORA 0,00 RD JARVIS MONEY MARKET FUND 1.176,31 0,26 2,77 2,77 RD PAN ARCADIA EKUITAS PROGRESIF 500,99 -2,11 -4,48 -4,48 BNP PARIBAS OBLIGASI PLUS 1.006,83 1,15 4,91 3,61 RD PRINCIPAL CASH FUND 1.730,41 0,31 2,69 2,69 RD PAN ARCADIA EKUITAS PROGRESIF 2 348,76 -0,87 -11,53 -11,53 BNP PARIBAS OMEGA 1.084,21 1,23 5,80 1,65 RD SCHRODER DANA LIKUID 1.513,88 1,58 -5,62 -5,62 RD PINNACLE DANA EKUITAS NUSANTARA 375,10 2,07 -1,01 -1,01 BNP PARIBAS PRIMA II 2.908,12 0,34 5,76 2,65 RD SCHRODER DANA PASAR UANG 1.074,34 0,83 -3,76 -3,76 RD PINNACLE DANA PRIMA 677,48 2,35 -0,69 -0,69 BNP PARIBAS PRIMA II KELAS DR1 1,13 4,75 0,64 RD SYARIAH BATAVIA DANA KAS SYARIAH 1.034,65 2,15 -8,32 -8,32 RD POOL ADVISTA KAPITAL OPTIMAL 1.095,12 1,77 1,79 1,79 BNP PARIBAS PRIMA II KELAS IK1 0,00 0,79 4,38 -5,56 RD SYARIAH PANIN DANA LIKUID SYARIAH 1.214,34 4,81 10,46 10,46 RD PRATAMA DANA ALPHA SAHAM 308,16 2,41 -0,07 -0,07 BNP PARIBAS PRIMA II KELAS RK1 0,00 0,77 3,37 0,33 RD TRIMEGAH DANA KAS 1 1.082,61 2,13 0,00 0,00 RD PRATAMA DANA ATRAKTIF SAHAM 386,99 1,45 -3,26 -3,26 BNP PARIBAS PRIMA USD 1,25 0,00 0,00 0,00 Exchange Traded Fund 2,37 1,96 1,96 RD PRATAMA DANA CEMERLANG SAHAM 696,84 2,15 3,14 3,14 BNP PARIBAS PRIMA USD KELAS IK2 1.934,50 0,00 0,00 0,00 RD ASHMORE ETF LQ45 ALPHA 983,45 4,76 14,91 14,91 RD PRATAMA DANA GEMILANG SAHAM 909,41 -0,81 -12,68 -12,68 BNP PARIBAS PRIMA USD KELAS RK1 1.710,06 1,16 5,02 2,96 RD BATAVIA SMART LIQUID ETF 505,32 2,36 -8,64 -8,64 RD PRATAMA DANA MANTAP SAHAM 1.005,57 2,52 0,47 0,47 BNP PARIBAS PROXIMA 1,3789 1,12 4,50 2,46 RD INDEKS BATAVIA IDX30 ETF 538,35 5,31 5,01 5,01 RD SAM DANA CERDAS 970,77 1,32 -3,29 -51,64 DANAREKSA MELATI PENDAPATAN UTAMA SYARIAH 1.036,47 0,00 0,00 0,00 RD INDEKS BATAVIA SRI KEHATI ETF 473,29 4,92 8,42 8,42 RD SUCORINVEST EQUITY PRIMA FUND 648,54 2,00 1,45 1,45 DANAREKSA MELATI PREMIUM DOLLAR 1.025,55 0,00 0,00 0,00 RD INDEKS MANDIRI ETF LQ45 959,53 4,42 4,11 4,11 RD SYAILENDRA DANA EKUITAS SEJAHTERA 1.224,95 0,88 -6,12 -6,12 MANDIRI INVESTASI OBLIGASI NASIONAL 1.716,82 2,47 -0,18 -4,09 RD INDEKS PREMIER ETF FTSE INDONESIA ESG 115,16 2,60 -7,07 -7,07 RD SYAILENDRA EQUITY BUMN PLUS 578,91 -0,12 -2,21 -2,21 MANDIRI OBLIGASI ANDALAN 1.547,72 1,21 6,00 -1,27 RD INDEKS PREMIER ETF IDX HIGH DIVIDEND 20 643,69 1,97 -1,89 -1,89 RD SYAILENDRA EQUITY GARUDA FUND 1.089,64 1,60 -12,20 -12,20 MANDIRI OBLIGASI UTAMA 0,00 0,59 4,26 2,20 RD INDEKS PREMIER ETF INDEX IDX30 529,81 3,98 -4,24 -4,24 RD SYARIAH CORFINA INVESTA SAHAM SYARIAH 1.103,28 -0,86 -17,21 -17,21 SETIABUDI DANA OBLIGASI PRIMA 1.382,55 2,55 1,38 -1,60 RD INDEKS PREMIER ETF MSCI INDONESIA LARGE CAP 292,86 2,16 -0,11 -0,11 RD SYARIAH EMCO SAHAM BAROKAH SYARIAH 987,34 2,87 -8,43 -8,43 SYARIAH EASTSPRING SYARIAH FIXED INCOME 1.240,34 -0,62 2,34 -0,67 RD INDEKS PREMIER ETF PEFINDO I GRADE 219,02 2,49 -5,23 -5,23 RD SYARIAH MAYBANK DANA EKUITAS SYARIAH 257,33 -0,37 -10,49 -10,49 AMANAH 1.010,72 1,21 5,09 -4,92 RD INDEKS SYAILENDRA ETF MSCI INDONESIA ESG 160,22 1,75 3,66 3,66 RD SYARIAH MNC DANA SYARIAH EKUITAS II 262,58 -0,71 -13,97 -13,97 SYARIAH EASTSPRING SYARIAH FIXED INCOME 0,00 1,23 7,45 -2,78 UNIVERSAL INDEX 545,58 4,68 9,95 9,95 RD SYARIAH PAN ARCADIA DANA SAHAM SYARIAH 384,67 0,16 -15,17 -15,17 AMANAH KELAS A 1.993,12 0,57 4,63 2,56 RD PREMIER ETF IDX30 1.007,15 1,11 -3,07 -3,07 RD SYARIAH PAN ARCADIA EKUITAS SYARIAH 223,06 -1,29 -11,22 -11,22 SYARIAH EASTSPRING SYARIAH FIXED INCOME 1.357,86 0,00 0,00 0,00 RD PREMIER ETF INDONESIA CONSUMER 2,14 -8,60 -11,30 PROGRESIF 278,49 1,20 -12,78 -12,78 AMANAH KELAS B 1.050,89 2,15 -3,55 -5,93 RD SYARIAH POOL ADVISTA EKUITAS OPTIMA SYARIAH 348,75 0,31 18,38 18,38 SYARIAH EASTSPRING SYARIAH FIXED INCOME 973,80 0,63 1,21 1,21 RD PREMIER ETF INDONESIA FINANCIAL 519,62 2,11 -10,21 -12,42 RD SYARIAH POOL ADVISTA KAPITAL SYARIAH 121,34 0,00 0,00 0,00 AMANAH KELAS C 18.861,92 RD PREMIER ETF INDONESIA STATE OWNED CO 715,14 0,00 0,00 0,00 RD SYARIAH TREASURE SAHAM BERKAH SYARIAH 303,30 1,50 2,14 2,14 SYARIAH EASTSPRING SYARIAH FIXED INCOME 2.880,43 RD PREMIER ETF LQ 45 1.045,98 4,59 7,93 4,74 RD TREASURE SAHAM MANTAP 137,65 2,11 4,67 4,67 AMANAH KELAS CI 1.860,53 0,75 2,67 2,67 RD PREMIER ETF SMINFRA 18 350,88 0,00 0,00 0,00 RD VALBURY EQUITY I 562,39 1,51 5,23 5,23 Schroder Dana Obligasi Mantap 8.613,67 RD PREMIER ETF SRI KEHATI 467,59 RD VALBURY PRIME DYNAMIC EQUITY 1.206,34 1,62 4,61 4,61 Saham 1.323,70 0,17 0,00 0,00 RD SYARIAH PREMIER ETF JII 630,87 6,83 -3,47 -7,25 Campuran 1.000,02 1,82 4,82 4,82 ARCHITAS SAHAM UTAMA 910,04 Indeks RD INSIGHT BHINNEKA BALANCED FUND 864,70 1,66 4,39 4,39 ASHMORE SAHAM DINAMIS NUSANTARA 0,00 0,00 0,00 0,00 RD INDEKS BNP PARIBAS IDX30 KELAS IK1 985,98 RD INSIGHT BRIGHT 1.483,32 0,00 0,00 0,00 BAHANA AKSELERASI MULTI FLEXI SAHAM 1.595,45 1,12 4,53 -1,56 RD INDEKS PRINCIPAL INDEX IDX30 KELAS E 1.417,85 RD INSIGHT COMMUNITY DEVELOPMENT 2 1.291,81 0,00 0,00 0,00 BNP PARIBAS EKUITAS 0,00 RD INDEKS PRINCIPAL INDEX IDX30 KELAS O 1.318,12 RD INSIGHT FELLOWSHIP 1.200,60 1,53 3,86 3,86 BNP PARIBAS INFRASTRUKTUR PLUS 823,03 RD INDEKS SYAILENDRA YO INVES IDX30 907,21 RD INSIGHT GENERATE BALANCED FUND 979,35 1,71 5,58 5,58 BNP PARIBAS SOLARIS 1.791,51 2,76 -10,93 -14,42 RD Indeks BNP Paribas Sri Kehati 1.133,63 RD INSIGHT GREEN 1.018,24 1,30 4,08 4,08 DANAREKSA MAWAR 1.333,21 -0,12 -12,20 -15,64 RD Indeks Pinnacle FTSE Indonesia Index Fund Kelas R RD INSIGHT INSPIRASI -1,23 0,00 0,00 DANAREKSA MAWAR FOKUS 10 1.139,21 1,36 -3,79 -6,62 (08/11/2022) 1.141,43 1,52 3,13 -0,91 RD INSIGHT LIFE 0,00 1,94 -4,73 -4,73 DANAREKSA MAWAR KOMODITAS 10 1.498,45 1,81 0,07 -3,82 Global Fund 2,10 0,00 0,00 RD INSIGHT PLAN 0,00 1,20 -2,16 -2,16 DANAREKSA MAWAR KONSUMER 10 0,00 1,99 -6,86 -9,83 RD SYARIAH SAM GLOBAL SHARIA ESG EQUITY DOLLAR 0,9468 0,89 1,92 -2,07 RD INSIGHT TUNAS BANGSA BALANCED FUND 2 I NEXT 828,97 -0,27 -0,82 -0,82 DANAREKSA MAWAR KONSUMER 10 KELAS A 10.511,02 -1,11 -17,62 -20,85 (11/04/2023) 1,92 -0,78 -4,67 G2 769,99 0,95 3,04 3,04 DANAREKSA MAWAR KONSUMER 10 KELAS B 1.469,93 1,35 -6,18 -7,57 HSBC INDONESIA 1.024,77 1,98 -0,60 -0,60 RD INSIGHT TUNAS BANGSA I NEXT G 1.030,74 0,15 3,80 3,80 DANAREKSA SYARIAH SAHAM 1,1189 -2,53 -17,72 -21,71 Pendapatan Tetap 1,0376 0,39 3,99 0,92 RD KISI BALANCED FUND 971,11 FWD ASSET PHILANTHROPY EQUITY FUND 42.020,35 1,62 -4,68 -9,31 RD ASHMORE DANA OBLIGASI PROVIDENTIA 0,43 5,73 5,73 RD MAM BALANCED FUND 1.113,63 0,00 0,00 0,00 MANDIRI INVESTA EQUITY ASEAN 5 PLUS 2.053,90 0,00 0,00 0,00 NUSANTARA 1.047,33 1,29 4,92 3,36 RD PRATAMA DANA CAMPURAN 958,53 0,00 0,00 0,00 MANDIRI INVESTA EQUITY DYNAMO FACTOR 1.220,79 1,16 -6,13 -10,69 RD BATAVIA USD BOND FUND 1,1534 0,76 1,15 -0,85 RD SUCORINVEST DANA SEHAT BERIMBANG 948,32 -0,95 0,00 0,00 MANDIRI INVESTA EQUITY MOVEMENT 3.942,64 0,00 0,00 0,00 RD FWD ASSET LONG TENOR BOND FUND 0,9464 3,24 2,00 -0,02 RD SYAILENDRA DANA INVESTASI DINAMIS 809,41 0,39 4,09 4,09 MANULIFE DANA SAHAM 5.941,51 1,06 -12,92 -16,30 RD MANULIFE USD FIXED INCOME KELAS A 6,14 2,94 -3,17 RD SYARIAH ASIA RAYA SYARIAH BERIMBANG 364,15 0,33 3,86 3,86 MANULIFE DANA SAHAM KELAS A 0,9264 1,85 -4,80 -8,53 RD MANULIFE USD FIXED INCOME KELAS I1 1.033,65 1,20 1,63 -1,39 PEMBERDAYAAN EKONOMI UMAT 0,16 2,48 2,48 MANULIFE DANA SAHAM KELAS I1 2.144,78 2,63 -4,53 -6,42 RD PENDAPATAN TETAP SUCORINVEST MONTHLY 1,60 5,89 -0,28 Pasar Uang 0,00 0,40 3,54 3,54 MANULIFE GREATER INDONESIA FUND 1.617,90 -0,14 -7,28 -10,01 INCOME FUND 1.260,71 3,14 2,77 2,77 RD AVRIST DANA KAS PRIMA 0,00 0,00 0,00 0,00 SCHRODER DANA PRESTASI 1.620,38 2,77 0,09 -1,90 0,97 2,76 -3,23 RD OSO KARIMATA PASAR UANG 997,81 Schroder 90 Plus Equity Fund 2.401,85 0,00 0,00 0,00 RD PENDAPATAN TETAP SUCORINVEST STABLE FUND 1,25 4,96 0,85 RD SHINOKEN DANA LANCAR 1.266,18 0,00 0,00 0,00 Campuran 899,01 2,31 -13,75 -17,14 RD Ashmore Dana Obligasi Nusantara 1.551,86 1,33 6,47 2,30 RD SYARIAH MAJORIS PASAR UANG SYARIAH 1.377,04 0,53 0,00 0,00 BAHANA QUANT STRATEGY 0,00 2,38 -12,99 -16,40 RD Ashmore Dana Obligasi Unggulan Nusantara 1.042,99 0,55 0,55 -3,40 INDONESIA 1.029,91 0,00 0,00 0,00 DANAREKSA ANGGREK FLEKSIBEL 1.020,92 4,81 -22,15 -25,20 RD Ashmore Dana USD Nusantara 1,2697 0,63 4,19 2,12 RD SYARIAH MNC DANA SYARIAH BAROKAH 1.072,99 313,55 243,25 243,25 DANAREKSA SYARIAH BERIMBANG 1.006,07 0,34 3,91 0,85 RD BNP Paribas Obligasi Bintang (21/11/2022) 1.116,03 1,18 3,27 0,73 RD SYARIAH SIMAS KAS SYARIAH 0,00 0,00 0,00 0,00 FWD ASSET USD BALANCED PLUS FUND 1.110,41 -0,58 -0,64 -3,56 RD Bahana Pendapatan Tetap Utama 2 5.878,01 1,27 6,39 3,77 RD SYARIAH STAR SHARIA MONEY MARKET 0,00 0,00 0,00 SCHRODER DANA CAMPURAN PROGRESIF RD Batavia Obligasi Platinum Plus 1.061,14 1,33 -0,13 -3,08 RD VALBURY LIQUID FUND 0,00 329,45 75,68 75,68 Pasar Uang 0,00 RD Danareksa Melati Pendapatan Tetap (28/11/2022) 1.097,96 1,22 7,74 4,56 Terproteksi 1.021,16 0,60 7,15 7,15 DANAREKSA SERUNI PASAR UANG III 0,00 0,77 -5,07 -7,41 RD Mandiri Pendapatan Tetap Obligasi Negara 1.004,51 0,51 1,18 -2,75 RD TERPROTEKSI SYAILENDRA CAPITAL PROTECTED 335,03 180,31 180,31 MANDIRI INVESTA PASAR UANG 0,00 1,64 -2,51 -2,51 RD Manulife Dana Tetap Pemerintah 2.799,22 0,73 2,45 -3,52 FUND 36 0,00 0,47 5,26 5,26 Indeks 0,00 0,22 -4,87 -6,29 RD Manulife Dana Tetap Utama 2.179,72 0,57 2,26 -0,75 RD TERPROTEKSI BATAVIA PROTEKSI MAXIMA 37 3.171,08 0,00 0,00 0,00 DANAREKSA INDEKS SYARIAH 1,5843 3,15 -7,06 -10,71 RD Manulife Pendapatan Bulanan II 1.144,60 1,01 -1,86 -3,82 RD TERPROTEKSI INSIGHT TERPROTEKSI 35 0,50 5,21 5,21 INDEKS BNP PARIBAS IDX30 FILANTROPI 0,00 1,29 7,87 RD Maybank Dana Pasti 2 3.093,38 1,28 5,55 3,44 RD TERPROTEKSI INSIGHT TERPROTEKSI 39 0,00 0,40 4,90 4,90 INDEKS MANDIRI INDEKS FTSE INDONESIA ESG 0,00 1,58 RD TERPROTEKSI INSIGHT TERPROTEKSI 42 0,00 0,03 -27,11 -27,11 INDEKS MANDIRI INDEKS FTSE INDONESIA ESG KELAS A 0,6525 RD TERPROTEKSI INSIGHT TERPROTEKSI 46 1.347,71 0,00 0,00 0,00 INDEKS MANDIRI INDEKS FTSE INDONESIA ESG KELAS B 1,0625 0,28 2,93 2,93 RD Optima Pendapatan Abadi 2.133,50 RD TERPROTEKSI INSIGHT TERPROTEKSI 49 1.066,20 0,00 0,00 0,00 INDEKS MANDIRI INDEKS LQ45 0,8363 0,26 2,21 2,21 RD Pendapatan Tetap Abadi 2 2.721,35 RD TERPROTEKSI INSIGHT TERPROTEKSI 5 2.027,89 0,00 0,00 0,00 Global Fund 0,00 RD Pendapatan Tetap RD Sucorinvest Bond Fund 1.561,47 RD TERPROTEKSI INSIGHT TERPROTEKSI 50 1.010,99 0,00 0,00 0,00 SYARIAH BNP PARIBAS CAKRA SYARIAH USD 0,00 RD Schroder Dana Obligasi Utama 1.683,31 RD TERPROTEKSI INSIGHT TERPROTEKSI 53 0,00 0,50 2,95 2,95 (11/04/2023) 0,90 0,96 -4,02 -7,75 RD Schroder Income Fund 1.048,35 RD TERPROTEKSI INSIGHT TERPROTEKSI 54 998,91 0,71 9,21 9,21 SYARIAH BNP PARIBAS CAKRA SYARIAH USD KELAS IK1 0,00 2,07 -9,56 -12,23 RD Schroder Investa Obligasi 1.184,25 RD TERPROTEKSI INSIGHT TERPROTEKSI 69 1.228,17 0,00 0,00 0,00 (11/04/2023) 1,2272 0,00 0,00 RD Sequis Bond Optima 1.409,41 RD TERPROTEKSI MNC DANA TERPROTEKSI III 525,83 -0,68 6,27 6,27 SYARIAH BNP PARIBAS CAKRA SYARIAH USD KELAS IK2 0,00 2,71 0,00 0,00 RD TRAM Pendapatan Tetap USD RD TERPROTEKSI MNC DANA TERPROTEKSI XX 0,00 0,19 6,71 6,71 (11/04/2023) 0,00 2,76 0,00 0,00 RD TRAM Strategic Plus 1,2549 RD TERPROTEKSI SAM DANA OBLIGASI TERPROTEKSI 4 0,00 0,68 6,03 6,03 SYARIAH BNP PARIBAS CAKRA SYARIAH USD KELAS IK3 0,8012 2,24 -7,46 0,00 Saham 1.899,41 RD TERPROTEKSI SAM DANA TERPROTEKSI SERI 1 0,00 0,64 0,00 0,00 (11/04/2023) 0,8267 -10,19 RD TERPROTEKSI SAM DANA TERPROTEKSI SERI 2 0,00 0,00 0,00 0,00 SYARIAH BNP PARIBAS CAKRA SYARIAH USD KELAS RK1 1,2582 RD TERPROTEKSI SHINHAN PROTEKSI II 970,13 0,00 0,00 0,00 (11/04/2023) 1,4796 RD ASHMORE DIGITAL EQUITY SUSTAINABLE FUND 873,06 1,01 -11,74 -15,20 RD TERPROTEKSI SUCORINVEST PROTEKSI 28 978,92 0,00 0,00 0,00 SYARIAH BNP PARIBAS GREATER CHINA EQUITY 0,00 0,00 0,00 RD BATAVIA DISRUPTIVE EQUITY 990,62 0,56 -9,44 -12,99 RD TERPROTEKSI SUCORINVEST PROTEKSI 34 0,00 0,00 0,00 0,00 SYARIAH USD (11/04/2023) 0,00 RD BATAVIA PROVIDENTIA EQUITY FUND 1.123,14 0,59 -5,20 -14,23 RD TERPROTEKSI SUCORINVEST PROTEKSI 37 999,04 1,76 5,73 5,73 SYARIAH BNP PARIBAS GREATER CHINA EQUITY 0,00 0,00 0,00 0,00 RD BNP PARIBAS INDONESIA ESG EQUITY KELAS IK1 990,21 0,00 0,00 0,00 RD TERPROTEKSI SUCORINVEST PROTEKSI 38 1.000,29 -0,83 5,53 5,53 SYARIAH USD KELAS IK1 (11/04/2023) 1.168,95 RD BNP PARIBAS INDONESIA ESG EQUITY KELAS IK2 989,60 0,00 0,00 0,00 RD TERPROTEKSI SUCORINVEST PROTEKSI 40 1.025,44 0,35 4,16 4,16 SYARIAH BNP PARIBAS GREATER CHINA EQUITY RD BNP PARIBAS INDONESIA ESG EQUITY KELAS RK1 996,79 0,00 0,00 0,00 RD TERPROTEKSI SUCORINVEST PROTEKSI 41 1.085,79 0,36 5,59 5,59 SYARIAH USD KELAS RK1 (11/04/2023) 1,8097 0,00 0,00 0,00 RD FWD ASSET DIVIDEND YIELD EQUITY FUND 4.600,48 1,23 -3,85 -7,62 RD TERPROTEKSI SUCORINVEST PROTEKSI 45 0,00 0,47 5,72 5,72 SYARIAH DANAREKSA G20 SHARIA EQUITY FUND 1.429,38 0,42 -8,06 -11,21 RD TERPROTEKSI SYAILENDRA CAPITAL PROTECTED 0,00 1,18 4,59 4,59 DOLLAR (11/04/2023) 1.084,85 0,00 0,00 0,00 RD SUCORINVEST SUSTAINABILITY EQUITY FUND 939,53 0,00 0,00 0,00 FUND 27 0,00 0,61 4,35 4,35 SYARIAH INDEKS BNP PARIBAS DJIM GLOBAL 3.996,94 RD TRAM CONSUMPTION PLUS KELAS A 1.768,06 1,03 -7,60 -8,97 RD TERPROTEKSI SYAILENDRA CAPITAL PROTECTED 0,00 -0,13 4,39 4,39 TECHNOLOGY TITANS 50 SYARIAH USD (11/04/2023) 1.501,66 RD Ashmore Dana Ekuitas Nusantara 1.377,43 1,31 -7,39 -8,77 FUND 32 1.012,95 0,65 6,27 6,27 SYARIAH MANDIRI ASIA SHARIA EQUITY DOLLAR 4.085,84 6,80 -4,78 -8,94 RD Ashmore Dana Progresif Nusantara 1.643,35 3,14 -15,60 -17,27 RD TERPROTEKSI SYAILENDRA CAPITAL PROTECTED 1.001,38 1,07 0,00 0,00 (11/04/2023) 2.411,04 2,42 -4,24 -7,99 FUND 37 1.006,26 0,39 0,00 0,00 SYARIAH MANDIRI ASIA SHARIA EQUITY DOLLAR KELAS 3.012,65 0,00 0,00 0,00 RD Ashmore Dana USD Equity Nusantara 1,2988 1,80 -4,06 -7,82 RD TERPROTEKSI SYAILENDRA CAPITAL PROTECTED 1.036,61 327,98 -82,75 -82,75 A (11/04/2023) 1.647,40 RD Ashmore Saham Providentia Nusantara 1.026,33 2,92 3,58 -0,48 FUND 39 1.018,43 -0,20 4,83 4,83 SYARIAH MANDIRI ASIA SHARIA EQUITY DOLLAR KELAS RD Ashmore Saham Sejahtera Nusantara 1.049,71 1,35 -2,33 -6,16 RD TERPROTEKSI SYAILENDRA CAPITAL PROTECTED 1.015,72 1,27 7,84 7,84 B (11/04/2023) 1,2490 0,00 0,00 0,00 RD Ashmore Saham Sejahtera Nusantara II 1.151,35 1,64 -3,03 -8,68 FUND 43 1.019,10 -0,10 4,24 4,24 SYARIAH MANDIRI GLOBAL SHARIA EQUITY DOLLAR 1.076,45 2,68 -0,41 -1,53 RD TERPROTEKSI SYAILENDRA CAPITAL PROTECTED 1.015,12 (11/04/2023) 2.901,15 RD Batavia Saham ESG Impact 1.053,76 0,79 -21,17 -22,15 FUND 44 1.023,05 1,01 4,38 4,38 SYARIAH MANDIRI GLOBAL SHARIA EQUITY DOLLAR 5,19 -5,68 -11,18 RD Danareksa Mawar Ekuitas Utama 872,60 -2,24 -9,96 -13,49 RD TERPROTEKSI SYAILENDRA CAPITAL PROTECTED 1.071,16 1,67 5,55 1,41 KELAS A (11/04/2023) 1,5913 RD Mandiri Investa Atraktif 4.161,42 0,81 -6,98 -8,37 FUND 45 1.036,28 0,88 0,00 0,00 SYARIAH MANDIRI GLOBAL SHARIA EQUITY DOLLAR 1,1420 6,22 2,01 -1,99 RD Manulife Saham Andalan 2.118,22 1,36 -11,54 -15,01 RD TERPROTEKSI SYAILENDRA CAPITAL PROTECTED 174,60 0,62 0,00 0,00 KELAS B (11/04/2023) 2.928,33 RD Manulife Saham Smc Plus 687,94 -2,22 -4,44 -5,40 FUND 48 1.034,36 0,00 0,00 0,00 SYARIAH MANULIFE SAHAM SYARIAH GOLDEN ASIA 61.272,31 RD Manulife Syariah Sektoral Amanah Kelas A 3.475,25 0,77 6,70 2,52 RD TERPROTEKSI SYAILENDRA CAPITAL PROTECTED 475,85 1,57 5,89 5,89 DOLAR AS (11/04/2023) 3.098,95 10,39 -5,07 -10,60 RD Maybank Dana Ekuitas 3.404,09 1,69 -0,77 -3,69 FUND 52 1.238,99 0,00 0,00 0,00 SYARIAH MANULIFE SAHAM SYARIAH GOLDEN ASIA 1.807,07 -0,12 -3,60 -6,44 RD TERPROTEKSI TRIMEGAH TERPROTEKSI FUTURA 18 1,11 2,82 -2,69 DOLAR AS Kelas A1 (11/04/2023) 1.065,62 0,00 0,00 0,00 RD Schroder Dana Istimewa 6.855,54 -0,21 -2,37 -5,72 RD TERPROTEKSI TRIMEGAH TERPROTEKSI FUTURA 22 1.502,05 1,16 2,80 -6,99 SYARIAH MANULIFE SAHAM SYARIAH GOLDEN ASIA 82.322,27 RD Schroder Dana Prestasi Prima 1.324,15 0,85 -3,94 -6,76 RD TERPROTEKSI TRIMEGAH TERPROTEKSI FUTURA 23 1.471,26 1,22 5,11 -4,90 DOLAR AS Kelas A2 (11/04/2023) 1.533,62 RD Sequis Equity Indonesia 993,27 -0,49 -9,41 -11,18 RD TERPROTEKSI TRIMEGAH TERPROTEKSI FUTURA 26 0,00 0,00 0,00 Syariah Manulife Saham Syariah Asia Pasifik Dollar AS 6.015,12 0,00 0,00 0,00 RD Sequis Equity Maxima 948,24 1,32 -1,54 -4,45 RD TERPROTEKSI TRIMEGAH TERPROTEKSI FUTURA 27 0,9600 1,67 1,42 -0,84 (11/04/2023) 1.865,63 2,34 -1,51 -3,48 RD TERPROTEKSI TRIMEGAH TERPROTEKSI FUTURA 28 1.024,04 0,00 0,00 0,00 Syariah Schroder Global Sharia Equity Fund USD 26.087,17 2,72 0,00 0,00 RD Sucorinvest Equity Fund 2.602,67 RD TERPROTEKSI TRIMEGAH TERPROTEKSI FUTURA XVI 0,90 6,18 6,18 (11/04/2023) 7.730,29 RD Sucorinvest Maxi Fund 1.793,75 RD TERPROTEKSI TRIMEGAH TERPROTEKSI PRIMA 27 0,00 -2,13 -31,14 -33,84 berbasis Sukuk 1.210,49 RD Sucorinvest Sharia Equity Fund 1.830,13 Exchange Traded Fund 1.204,99 -0,55 -9,37 -18,00 SYARIAH BERBASIS SUKUK BNP PARIBAS SUKUK NEGARA 5.511,24 0,00 0,00 0,00 RD Syariah BNP Paribas Pesona Syariah 2.461,25 RD PREMIER ETF INDONESIA SOVEREIGN BONDS 0,30 7,08 3,90 SYARIAH BERBASIS SUKUK BNP PARIBAS SUKUK NEGARA 980,61 Penyertaan Terbatas 0,9640 -2,42 -17,84 -17,84 KELAS DR1 2.417,25 RD TRAM Infrastructure Plus 1.375,47 RD PENYERTAAN TERBATAS SAM JALAN TOL 1.402,48 -1,04 -17,39 -19,03 SYARIAH BERBASIS SUKUK BNP PARIBAS SUKUK NEGARA 850,15 6,25 -5,14 -8,86 Campuran BANK BRI (TGL 11/04/2023) 1.445,53 -1,65 -21,10 -25,33 KELAS IK1 1.134,93 RD ASHMORE DANA BALANCED NUSANTARA 1.008,66 0,00 0,00 0,00 Pendapatan Tetap 1.383,63 2,28 -1,62 -3,56 DEUTSCHEBANK, AG 845,00 0,00 0,00 0,00 RD BATAVIA CAMPURAN CEMERLANG 1.008,63 0,87 0,00 0,00 Batavia Dana Obligasi Unggulan -1,26 -0,11 -6,05 Pendapatan Tetap 700,42 RD FWD ASSET AGGRESSIVE BALANCED FUND 4.240,04 1,58 -0,67 -4,56 RD ALLIANZ FIXED INCOME FUND 2 0,00 -0,38 -17,85 -22,73 RD ARCHITAS OBLIGASI DOLLAR 4.988,85 0,00 0,00 0,00 RD SYARIAH SUCORINVEST SHARIA BALANCED FUND 1.003,58 0,61 -9,52 -16,48 RD ASHMORE DANA USD FIXED INCOME 3.174,07 -1,21 -15,69 -18,20 RD BNP PARIBAS MAXI OBLIGASI (17/11/2022) 696,16 RD Balanced Fund Sucorinvest Anak Pintar 2.764,03 0,36 14,54 11,71 RD HPAM PENDAPATAN TETAP PRIMA 1.014,96 1,50 3,28 2,24 RD BNP PARIBAS OBLIGASI CEMERLANG 877,99 RD Batavia Campuran Maxima (01/12/2022) 1.152,17 0,91 12,76 2,02 RD INSIGHT PRIORITY FIXED INCOME FUND 1.239,09 1,20 0,10 -1,39 RD FWD ASSET BOND FUND 1.214,54 4,13 -2,15 -5,99 RD Batavia Providentia Balanced Fund 1.463,22 0,56 -2,93 -12,18 RD KISI FIXED INCOME FUND 0,00 0,00 0,00 RD MANDIRI INVESTA DANA OBLIGASI SERI II 3.479,43 RD MANULIFE BRILIAN USD FIXED INCOME FUND 866,70 0,29 -18,09 -22,49 RD MANDIRI INVESTA DANA SYARIAH 3.369,30 4,13 -14,30 -17,66 RD Batavia USD Balanced Asia 1,2344 2,09 -0,43 -4,33 RD MNC DANA PENDAPATAN TETAP V 1.278,61 0,89 2,77 -1,26 RD MANDIRI INVESTA DANA UTAMA 1.007,01 RD Manulife Dana Campuran II 2.776,25 0,83 -4,56 -8,30 RD PACIFIC FIXED INCOME 0,00 0,00 0,00 RD PANIN DANA UTAMA PLUS 2 984,27 RD Manulife Dana Tumbuh Berimbang 1.807,00 0,41 -15,68 -16,72 RD PENDAPATAN TETAP PANIN DANA OBLIGASI 658,39 0,48 4,10 3,07 RD PRINCIPAL STRATEGIC IDR FIXED INCOME FUND 2.025,77 5,49 -6,65 -11,18 RD Schroder Dana Kombinasi 4.462,94 0,15 2,28 -0,73 BERSAMA DUA 2.421,20 0,00 0,00 0,00 RD PRINCIPAL STRATEGIC USD FIXED INCOME FUND 34.182,48 RD PRATAMA PENDAPATAN TETAP 0,00 0,00 0,00 RD SCHRODER DANA ANDALAN II 3.848,60 5,22 -5,07 -7,41 RD Schroder Dynamic Balanced Fund 1.698,88 0,63 4,41 1,34 RD PRINCIPAL ITB NIAGA 988,94 RD SCHRODER DANA MANTAP PLUS II 3.993,71 RD Sequis Balance Ultima 1.181,96 1,26 0,26 -2,69 RD STAR OBLIGASI NEGARA PRIMA 2.538,40 0,57 6,34 6,34 RD SCHRODER USD BOND FUND 1.852,27 RD Sucorinvest Citra Dana Berimbang 2.247,84 0,60 6,96 4,33 RD Syariah Trimegah Dana Tetap Syariah 0,41 4,69 4,69 RD SYAILENDRA LIBERTY FUND 11.296,37 RD Sucorinvest Flexi Fund 6.216,96 -0,07 -0,04 -3,47 Saham 567,36 0,53 5,98 5,98 RD TRIM Dana Tetap 2 9.010,50 0,00 0,00 0,00 RD Sucorinvest USD Balanced Fund 1,3393 2,73 -2,06 -9,60 RD HPAM INVESTA EKUITAS STRATEGIS 1.339,12 0,40 4,57 4,57 Saham 6.048,22 RD HPAM SMART BETA EKUITAS 1.603,22 0,51 0,00 0,00 BATAVIA DANA SAHAM 2.438,72 0,00 0,00 0,00 RD TRAM Alpha 1.439,05 0,54 0,70 -1,31 RD HPAM SYARIAH EKUITAS 1.376,79 0,48 0,00 0,00 BATAVIA DANA SAHAM OPTIMAL 3.787,23 Pasar Uang RD HPAM ULTIMA EKUITAS 1 0,49 2,43 -7,32 BATAVIA DANA SAHAM SYARIAH 1.763,94 0,55 1,94 -2,06 RD ALLIANZ RUPIAH LIQUID FUND 1.661,20 0,20 1,70 1,70 RD KISI EQUITY FUND 942,66 0,30 3,02 3,02 Mandiri Investa Ekuitas Syariah RD FWD ASSET MONEY MARKET FUND 1.485,97 0,31 2,28 2,28 RD MNC DANA EKUITAS 986,67 0,39 0,00 0,00 Panin Dana Maksima RD MANULIFE INDONESIA MONEY MARKET FUND 0,34 2,99 2,99 RD PRATAMA DANA SAHAM UNGGULAN 0,39 0,00 0,00 RD ALLIANZ ALPHA SECTOR ROTATION KELAS A 1.772,72 RD SYARIAH HPAM EKUITAS SYARIAH BERKAH 0,00 -0,81 3,97 3,97 RD ARCHITAS SAHAM DINAMIS 2,47 0,67 -2,29 RD MANULIFE INDONESIA MONEY MARKET FUND 0,25 0,00 0,00 Campuran 887,33 RD BNP PARIBAS MAXI SAHAM 2,09 0,97 -2,99 KELAS D1 794,76 0,35 0,00 0,00 RD HPAM FLEXI PLUS 1.508,77 RD BNP PARIBAS PESONA 1,11 4,00 -0,12 RD SYARIAH ASHMORE DANA PASAR UANG SYARIAH 1.024,42 0,00 0,00 0,00 RD HPAM PREMIUM 1 RD DANA PRATAMA EKUITAS 0,96 3,71 -0,36 RD SYARIAH UOBAM ESG SHARIA MONEY MARKET 0,28 2,64 2,64 RD INSIGHT BENEFIT BALANCED FUND 0,00 RD FWD ASSET HIGH CONVICTION EQUITY FUND 1,22 4,93 2,85 INDONESIA (11/04/2023) 999,97 0,29 2,63 2,63 RD INSIGHT GROWTH BALANCED FUND 1.483,49 RD FWD ASSET SECTORAL EQUITY FUND 0,59 1,83 -0,18 RD Ashmore Dana Pasar Uang Nusantara 1.173,94 0,19 1,74 1,74 RD INSIGHT PEDULI I CARE 1.024,84 RD MANDIRI INVESTA ATRAKTIF SYARIAH 0,69 2,54 0,51 RD Batavia Dana Kas Maxima 1.667,58 0,28 3,31 3,31 RD MNC DANA KOMBINASI ICON RD MANDIRI INVESTA CERDAS BANGSA 0,91 4,27 -1,75 RD Batavia Dana Likuid 1.273,11 0,29 3,05 3,05 RD PACIFIC BALANCE SYARIAH 0,00 RD MANDIRI INVESTA EKUITAS DINAMIS 0,41 2,38 0,36 RD Maybank Dana Pasar Uang 1.778,31 0,33 2,63 2,63 Pasar Uang RD PANIN DANA SYARIAH SAHAM 0,58 1,26 -0,75 RD Nikko Kas Manajemen 1.570,95 0,32 3,76 3,76 RD ALLIANZ MONEY MARKET FUND 7 995,88 RD PRATAMA DANA DINAMIS SAHAM 0,37 1,43 -0,08 RD Sequis Liquid Prima 1.327,47 0,31 3,55 3,55 RD HPAM ULTIMA MONEY MARKET 1.027,91 RD PRATAMA INVESTA MANDIRI SAHAM 1,08 3,95 1,89 RD Sucorinvest Money Market Fund 1.698,44 RD MANULIFE DANA KAS UTAMA II 1.012,43 RD PRATAMA SAHAM 2,37 -0,18 -2,16 RD Syariah Sucorinvest Sharia Money Market Fund 1.282,89 RD SYAILENDRA MONEY MARKET FUND 6 1.022,74 RD PRATAMA SYARIAH 2,33 -0,90 -2,86 Terproteksi Terproteksi RD PREMIER EKUITAS MAKRO PLUS 0,48 3,89 -0,18 RD TERPROTEKSI ALLIANZ CAPITAL PROTECTED FUND 991,58 RD PRINCIPAL ISLAMIC EQUITY GROWTH SYARIAH RD TERPROTEKSI BATAVIA PROTEKSI MAXIMA 27 50 1.006,42 RD PRINCIPAL TOTAL RETURN EQUITY FUND KELAS E 0,49 -7,02 -10,66 (31/03/2023) 1.006,03 0,54 2,73 2,73 RD TERPROTEKSI ALLIANZ CAPITAL PROTECTED FUND 1.046,94 RD PRINCIPAL TOTAL RETURN EQUITY FUND KELAS O 0,44 3,19 -1,85 55 1.002,68 RD SAM DANA SAHAM NUSANTARA KELAS A 0,19 -4,98 -8,71 RD TERPROTEKSI BATAVIA PROTEKSI MAXIMA 28 1.009,39 0,68 3,20 -1,83 RD TERPROTEKSI ALLIANZ CAPITAL PROTECTED FUND 1.014,97 RD SAM DANA SAHAM NUSANTARA KELAS S 0,21 -3,27 -7,07 (31/03/2023) 0,50 2,40 -2,60 57 1.001,61 RD SAM INDONESIAN EQUITY FUND 0,73 2,81 0,77 RD TERPROTEKSI BATAVIA PROTEKSI MAXIMA 29 0,58 3,38 -1,66 RD TERPROTEKSI ALLIANZ CAPITAL PROTECTED FUND 1.000,23 RD SCHRODER DANA PRESTASI PLUS 0,80 22,47 15,41 (31/03/2023) 1.007,11 1,17 6,60 6,60 58 RD SYAILENDRA EQUITY OPPORTUNITY FUND KELAS A 2,36 -1,38 -7,95 RD TERPROTEKSI BATAVIA PROTEKSI MAXIMA 30 0,39 5,50 5,50 RD TERPROTEKSI ALLIANZ CAPITAL PROTECTED FUND RD TRIM KAPITAL PLUS -0,95 -0,86 -3,78 (31/03/2023) 1.002,29 1,03 4,97 4,97 61 RD TRIM SYARIAH SAHAM 1,53 1,36 -1,64 RD TERPROTEKSI BATAVIA PROTEKSI MAXIMA 32 0,52 7,65 7,65 RD TERPROTEKSI ASHMORE DANA TERPROTEKSI TRIM Kapital 1,53 -4,04 -7,10 (31/03/2023) 1.004,92 0,06 4,82 4,82 NUSANTARA III Campuran 0,52 -3,17 -4,61 RD TERPROTEKSI MANDIRI SERI 236 1.005,97 0,68 3,63 3,63 RD TERPROTEKSI AVRIST PROTECTED FUND 2 BATAVIA DANA DINAMIS 1,38 -3,67 -7,44 RD TERPROTEKSI MAYBANK CPF XVII (31/03/2023) 1.013,65 11,36 18,01 18,01 RD TERPROTEKSI BMI INDO PROTEKSI SINERGI 1 RD ARCHITAS DANA BERIMBANG 1,67 -6,07 -9,75 RD TERPROTEKSI MAYBANK CPF XVIII (31/03/2023) 1.017,18 0,61 2,43 -2,57 RD TERPROTEKSI BNP PARIBAS BRILIAN PROTEKSI RD ARCHITAS DANA CAMPURAN 0,72 4,02 1,96 RD TERPROTEKSI MAYBANK PROTEKSI 19 (31/03/2023) 1.001,51 0,42 4,20 -0,88 RUPIAH RD BNP PARIBAS EQUITRA CAMPURAN HARMONI 3,00 -1,03 -2,99 RD TERPROTEKSI SUCORINVEST PROTEKSI 39 1.016,36 0,57 3,16 -1,88 RD TERPROTEKSI EASTSPRING BRILIAN TERPROTEKSI 1 RD BNP PARIBAS SPEKTRA -1,30 -7,37 -10,09 (31/03/2023) 0,54 3,22 -1,82 RD TERPROTEKSI SCHRODER IDR INCOME PLAN VI 1,77 0,51 -5,29 RD TERPROTEKSI SUCORINVEST PROTEKSI 42 1.015,35 0,48 3,08 -1,95 0,87 -4,19 -6,09 (31/03/2023) 0,53 2,25 -2,73 2,19 -2,14 -4,08 RD Terproteksi Ashmore Dana Terproteksi Nusantara II 1.133,40 0,39 3,14 3,14 2,45 -1,85 -3,79 1,15 6,75 6,75 -2,16 -8,34 -10,15 (09/01/2023) 1,12 18,51 18,51 2,44 -16,33 -17,99 RD Terproteksi Batavia Proteksi Gemilang 16 (31/03/2023) 1.048,46 0,56 8,23 8,23 0,39 -1,04 -4,92 RD Terproteksi Batavia Proteksi Maxima 16 (14/11/2022) 1.000,71 0,40 4,91 2,84 0,77 -7,99 -11,60 RD Terproteksi Batavia Proteksi Maxima 20 (27/03/2023) 1.000,53 1,03 18,78 18,78 0,68 -9,61 -13,16 RD Terproteksi Batavia Proteksi Maxima 21 (31/03/2023) 1.011,72 1,12 19,51 19,51 1,38 0,00 0,00 RD Terproteksi Batavia Proteksi Maxima 22 (03/04/2023) 1.000,50 -0,14 5,76 5,76 1,61 0,00 0,00 RD Terproteksi Batavia Proteksi Maxima 23 (31/03/2023) 1.001,21 1,28 5,87 5,87 1,95 -2,53 -4,46 RD Terproteksi Mandiri Seri 222 1.017,13 4,58 7,50 2,28 0,27 3,44 -0,61 RD Terproteksi Mandiri Seri 228 1.013,32 1,08 -5,78 -8,58 RD Terproteksi Maybank CPF XII (31/03/2023) 667,19 1,08 -7,31 -10,95 RD Terproteksi Maybank CPF XVI (31/03/2023) 1.012,16 1,06 -7,99 -11,59 RD Terproteksi Maybank Dana Proteksi 1 (31/03/2023) 1.025,54 1,22 -5,51 -9,22 RD Terproteksi Maybank Dana Proteksi 10 (31/03/2023) 664,56 RD Terproteksi Maybank Dana Proteksi 16 (31/03/2023) 730,73 RD Terproteksi Maybank Dana Proteksi 4 (21/09/2020) 1.000,15 0,91 -2,20 -6,04 Exchange Traded Fund 0,52 -3,08 -5,00 0,67 -2,36 -5,23 RD ABF Indonesia Bond Index Fund 49.626,28 0,59 2,59 -1,44 Indeks 1,74 2,01 -0,99 RD INDEKS ALLIANZ SRI KEHATI INDEX FUND 1.145,20

DATA PASAR 19 Kontan Kamis, 13 April 2023 Reksadana Periode 12 April 2023 RD INDEKS FWD ASSET IDX30 INDEX EQUITY FUND 983,71 2,09 -9,37 -12,93 INDEKS BNI AM IDX HIGH DIVIDEND 20 KELAS I1 1.010,59 4,73 0,00 0,00 RD CAPITAL EQUITY FUND 1.201,72 1,28 -7,09 -12,50 RD Batavia LQ45 Plus 1.003,54 1,74 -12,49 -15,93 INDEKS BNI AM INDEKS IDX GROWTH30 KELAS I1 1.128,29 3,57 1,66 1,66 RD CAPITAL OPTIMAL EQUITY 981,00 3,63 -3,84 -9,44 Global Fund INDEKS BNI AM INDEKS IDX GROWTH30 KELAS I2 987,66 3,57 1,78 1,78 RD PNM EKUITAS SYARIAH 1.159,37 2,62 -3,70 -7,44 RD SYARIAH BAHANA GLOBAL HEALTHCARE SHARIA 1,0439 INDEKS BNI AM INDEKS IDX GROWTH30 KELAS R1 1.138,03 3,54 1,37 1,37 RD PNM SAHAM UNGGULAN 648,75 4,32 -7,84 -11,87 USD EQUITY FUND (11/04/2023) 7,53 0,00 0,00 INDEKS BNI AM INDEKS IDX30 859,49 2,09 -10,22 -13,74 RD SYARIAH CAPITAL SHARIA EQUITY 910,60 2,17 -18,07 -22,84 RD SYARIAH BATAVIA CHINA IMPACT SHARIA EQUITY 0,7451 USD (20/01/2023) 0,00 -17,86 -20,66 INDEKS BNI AM SHORT DURATION BONDS INDEX KELAS 1.023,44 2,17 4,00 4,00 RD SYARIAH PINNACLE INDONESIA SHARIA EQUITY 837,86 2,17 -5,97 -10,53 RD SYARIAH BATAVIA GLOBAL ESG SHARIA EQUITY USD 1,0290 I1 FUND (11/04/2023) INDEKS BNI AM SHORT DURATION BONDS INDEX KELAS RD Shinhan Equity Growth 2.350,61 4,97 -11,51 -13,26 RD SYARIAH BATAVIA TECHNOLOGY SHARIA EQUITY 0,7945 6,22 -2,10 -5,45 R1 1.042,25 2,21 0,00 0,00 Campuran USD (11/04/2023) RD SYARIAH MANULIFE SAHAM SYARIAH GLOBAL 0,8483 6,37 -15,02 -17,92 INDEKS BNI AM SRI KEHATI KELAS I1 1.024,97 4,73 0,00 0,00 RD KIWOOM INDONESIA OPTIMUM FUND 1.415,37 1,54 2,60 -0,43 DIVIDEN DOLAR AS KELAS A5 (11/04/2023) INDEKS DANAREKSA MSCI INDONESIA ESG SCREENED 1.052,82 4,53 RD CAPITAL BALANCED FUND 1.287,84 1,21 -1,69 -7,41 RD Syariah Manulife Saham Syariah Global Dividen Dolar 0,9891 KELAS A 0,00 0,00 RD CAPITAL BALANCED GROWTH 2,30 0,38 -5,47 AS Kelas A1 (11/04/2023) INDEKS DANAREKSA MSCI INDONESIA ESG SCREENED 1.021,98 4,57 958,89 1,32 -3,89 -9,49 RD Syariah Manulife Saham Syariah Global Dividen Dolar 0,9905 5,38 -4,24 -4,24 942,51 -0,02 0,00 0,00 RD CAPITAL OPTIMAL BALANCED 1.685,54 2,62 1,51 -0,50 AS Kelas A2 (11/04/2023) 2,36 RD MAJORIS USD BALANCE INDONESIA 0,29 -31,49 -31,52 RD Syariah Manulife Saham Syariah Global Dividen Dolar 0,9889 5,38 -4,24 -5,42 KELAS B 2,40 RD NARADA CAMPURAN I 1,1478 1,97 -0,12 -3,03 AS Kelas A3 (11/04/2023) INDEKS EASTSPRING IDX ESG LEADERS PLUS KELAS A 2,37 -8,13 -8,13 RD PNM SYARIAH 175,21 1,85 -14,29 -19,28 RD berbasis Sukuk 1.092,70 INDEKS PANIN IDX30 KELAS A 913,44 4,60 -4,26 -11,63 RD SYARIAH CAPITAL SHARIA BALANCED 2.928,12 0,03 -11,83 -15,29 RD SYARIAH BERBASIS SUKUK SUCORINVEST SHARIA 5,37 -4,23 -7,99 INDEKS PANIN IDX30 KELAS B 884,25 4,46 -3,77 -3,77 RD TRIMEGAH BALANCED ABSOLUTE STRATEGY 1.032,67 8,87 8,01 8,01 SUKUK FUND 1.712,50 INDEKS PANIN IDX30 KELAS C 945,01 5,86 0,00 RD Campuran Avrist Alokasi Aset Strategis 1.594,90 4,86 -5,01 -6,89 STANDCHART 938,63 5,37 -4,25 -5,43 INDEKS PANIN SRI KEHATI KELAS A 984,06 2,15 0,00 0,00 RD Shinhan Balance Fund 1.217,87 0,30 3,46 3,46 Pendapatan Tetap INDEKS SUCORINVEST IDX30 1.024,03 0,00 0,00 Pasar Uang 1.941,72 0,15 2,45 2,45 AVRIST PRIME BOND FUND 1.132,02 INDEKS SYAILENDRA MSCI INDONESIA VALUE INDEX 0,21 1,03 0,00 RD SYARIAH PINNACLE SHARIA MONEY MARKET FUND 1.241,31 0,30 2,78 2,78 BAHANA ALPHA FIXED INCOME FUND 992,69 FUND KELAS A 1.120,48 1,03 1.178,29 0,30 3,15 3,15 BAHANA DISCOVERY FUND 0,43 7,12 3,95 KRESNA INDEKS 45 4.463,78 6,08 1.770,91 0,35 4,16 4,16 BAHANA OBLIGASI GANESHA KELAS D 4.134,81 4,35 -7,01 -10,22 RD AVRIST LIQUID FUND 2.098,17 0,12 0,00 0,00 BAHANA OBLIGASI GANESHA KELAS G 1.027,40 Dana Investasi Real Estate RD BNI AM DANA LIKUID 1.177,73 0,30 3,76 3,76 BAHANA OBLIGASI GANESHA KELAS I 2.637,01 4,56 RD BNIAM DANA PASAR UANG KEMILAU 1,0066 -0,26 0,95 0,95 BAHANA OBLIGASI KEHATI LESTARI KELAS G DANA INVESTASI REAL ESTATE CIPTADANA PROPERTI 151,25 -3,85 -3,85 RD KISI MONEY MARKET FUND 1.400,62 0,32 3,78 3,78 BAHANA OBLIGASI KEHATI LESTARI KELAS S 985,23 1,17 5,49 3,40 RITEL INDONESIA (31/03/2023) 4,80 RD MANDIRI MONEY MARKET USD 1.101,35 0,89 7,16 7,16 BAHANA PENDAPATAN TETAP INDONESIA SEHAT 1.521,50 0,82 4,31 1,24 Global Fund 1,2334 RD PREMIER PASAR UANG II 1.747,50 9,01 15,36 15,36 BAHANA PENDAPATAN TETAP MAKARA PRIMA KELAS G 3.087,72 0,66 2,93 -0,10 BAHANA USD GLOBAL SHARIA EQUITIES (11/04/2023) 0,9869 -9,07 -11,74 RD SYARIAH LAUTANDHANA PASAR UANG SYARIAH 1.000,29 0,37 3,87 3,87 BAHANA PENDAPATAN TETAP MAKARA PRIMA KELAS I 1.044,32 0,52 4,22 1,65 SYARIAH EASTSPRING SYARIAH EQUITY ISLAMIC ASIA 1,0143 1.110,73 0,00 0,00 0,00 BAHANA PENDAPATAN TETAP UTAMA 1.040,23 0,52 4,33 1,76 PACIFIC USD KELAS A (11/04/2023) 0,6903 -8,24 -12,70 RD TRIM KAS 2 1.025,77 BAHANA PRIME INCOME BOND FUND 1.421,71 0,67 0,00 0,00 SYARIAH EASTSPRING SYARIAH EQUITY ISLAMIC ASIA Terproteksi 1.002,46 BAHANA PRIME INCOME FUND 2.086,32 1,26 5,36 2,76 PACIFIC USD KELAS B (11/04/2023) BATAVIA PROTEKSI ULTIMA 11 BAHANA PROGRESSIVE INCOME FUND 1.790,23 1,35 6,36 3,74 SYARIAH EASTSPRING SYARIAH GREATER CHINA EQUITY -6,12 -6,12 RDT CIMB PRINCIPAL CPF XX BAHANA SUKUK SYARIAH 1.636,71 1,45 7,17 4,02 BATAVIA DANA OBLIGASI PLUS 1.876,59 0,46 4,54 1,46 USD KELAS A (11/04/2023) -8,38 -8,38 RDT MANDIRI SERI 144 BATAVIA DANA OBLIGASI SEJAHTERA RD SYARIAH TERPROTEKSI BAHANA HIMAYA SYARIAH 2 BATAVIA DANA OBLIGASI ULTIMA 890,48 0,60 0,00 0,00 SYARIAH PRINCIPAL ISLAMIC ASEAN EQUITY SYARIAH RD TERPROTEKSI ALLIANZ CAPITAL PROTECTED FUND DANA PASTI 2.882,46 1,08 4,93 1,82 USD (11/04/2023) 1,0000 0,00 0,00 0,00 53 1.002,91 0,58 6,94 6,94 DANA PREMIER 5.505,41 DANAREKSA BRAWIJAYA ABADI PENDAPATAN TETAP 3.439,96 0,92 3,77 0,72 SYARIAH PRINCIPAL ISLAMIC ASIA PACIFIC EQUITY 0,9551 5,48 -13,12 -13,12 RD TERPROTEKSI AVRIST PROTEKSI SPIRIT 14 1.025,26 0,61 2,44 2,44 DANAREKSA MELATI PENDAPATAN TETAP MULTI PLUS 1.293,67 1,37 6,95 3,80 SYARIAH USD (11/04/2023) -15,90 RD TERPROTEKSI BAHANA CORE PROTECTED FUND 132 1.024,45 0,22 5,96 5,96 DANAREKSA PENDAPATAN TETAP INDONESIA SEHAT 1.483,89 1,51 6,63 3,49 SYARIAH STAR GLOBAL SHARIA EQUITY USD RD TERPROTEKSI BAHANA CORE PROTECTED FUND 0,58 1,71 1,71 EASTSPRING IDR FIXED INCOME FUND KELAS A 1.547,84 0,89 2,77 2,77 (11/04/2023) 0,7003 6,72 -12,46 4,93 USD 1 RESTRUKTURISASI 0,8010 0,60 1,62 1,62 EASTSPRING IDR FIXED INCOME FUND KELAS B 1.634,87 1,34 6,41 2,24 -2,39 RD TERPROTEKSI BAHANA CORE PROTECTED FUND 0,8050 0,55 1,46 1,46 EASTSPRING INVESTMENTS IDR HIGH GRADE KELAS A 1.251,56 1,23 5,23 1,11 berbasis Sukuk -6,51 USD 2 RESTRUKTURISASI 0,8230 0,47 3,41 3,41 EASTSPRING INVESTMENTS IDR HIGH GRADE KELAS B 1.593,82 0,81 2,56 0,53 SYARIAH BERBASIS SUKUK AVRIST ADA SUKUK BERKAH -7,06 RD TERPROTEKSI BAHANA CORE PROTECTED FUND 1.033,04 0,54 3,14 3,14 (12/04/2022) 1.028,20 0,39 4,10 1,51 SYARIAH 1.009,52 0,77 4,93 USD 3 RESTRUKTURISASI 993,38 0,26 4,38 0,00 EASTSPRING INVESTMENTS YIELD DISCOVERY KELAS A 1.599,73 0,40 4,71 1,60 6,73 RD TERPROTEKSI BAHANA PROGRESSIVE PROTECTED 1.032,96 1,24 3,30 3,30 EASTSPRING INVESTMENTS YIELD DISCOVERY KELAS C 1,03 6,98 6,98 SYARIAH MANULIFE SYARIAH SUKUK INDONESIA 1.086,85 0,59 1,60 FUND 184 1.008,35 (21/02/2022) 996,76 1,95 6,17 4,07 SYARIAH PRINCIPAL SUKUK SYARIAH 2 2.396,40 1,02 3,33 RD TERPROTEKSI BAHANA PROGRESSIVE PROTECTED INVESTA DANA DOLLAR MANDIRI 1,4264 1,55 6,89 3,74 SYARIAH PRINCIPAL SUKUK SYARIAH 3 1.042,97 0,82 2,73 FUND 212 MANULIFE OBLIGASI NEGARA INDONESIA II KELAS D1 1.040,52 1,17 4,83 3,27 Keterangan: RD TERPROTEKSI BAHANA PROGRESSIVE PROTECTED MANULIFE OBLIGASI NEGARA INDONESIA II Kelas A 2.786,20 1,29 6,38 6,38 Pembagian Dividen TERPROTEKSI BAHANA ALTERA PROTECTED FUND 137 12-Apr-2023, IDR FUND 213 MANULIFE OBLIGASI NEGARA INDONESIA II Kelas A2 1.178,74 1,24 5,69 19.054784735812/Unit, Tanggal Pembayaran 13-Apr-2023 RD TERPROTEKSI BAHANA PROGRESSIVE PROTECTED MANULIFE OBLIGASI NEGARA INDONESIA II Kelas I1 1.202,00 0,00 0,00 BANK MEGA FUND 220 MANULIFE OBLIGASI UNGGULAN KELAS A 2.836,67 4,12 Pendapatan Tetap 1.461,89 2,14 6,73 MANULIFE OBLIGASI UNGGULAN KELAS I1 1.101,60 0,00 RD BAHANA INCOME STREAM MANULIFE OBLIGASI UNGGULAN KELAS I2 1.015,64 MAYBANK DANA OBLIGASI NEGARA 1.110,87 0,69 1,33 -2,64 RD BAHANA PROVIDENT FUND 1.620,99 0,67 3,98 3,98 RD TERPROTEKSI BATAVIA PROTEKSI MAXIMA 31 1.003,84 0,55 3,29 3,29 MEGA DANA OBLIGASI DUA 2.406,77 0,00 0,00 0,00 RD BATAVIA OBLIGASI BERTUMBUH 1.463,81 0,97 4,95 4,95 RD TERPROTEKSI BATAVIA PROTEKSI MAXIMA 35 983,65 -0,05 0,00 0,00 MEGA DANA OBLIGASI SYARIAH 1.859,93 RD BNI AM DANA PENDAPATAN TETAP 1.613,00 2,03 5,97 5,97 RD TERPROTEKSI BATAVIA PROTEKSI ULTIMA 21 978,86 0,57 6,53 6,53 PENDAPATAN TETAP BNI AM TEAKWOOD KELAS R1 1.002,77 RD DANAREKSA MELATI PENDAPATAN UTAMA II 1.455,59 2,15 6,52 6,52 RD TERPROTEKSI BNI AM PROTEKSI AGATHIS 1.062,60 1,48 3,68 3,68 PENDAPATAN TETAP BNI AM UTAMA 1.192,65 1,95 -0,48 -2,45 RD HPAM ULTIMA OBLIGASI PLUS 1.588,44 0,92 6,87 6,87 RD TERPROTEKSI BNI AM PROTEKSI ALBASIA 1.025,56 0,23 0,75 0,75 PENDAPATAN TETAP UTAMA 2.564,71 1,32 5,38 5,38 RD INSIGHT INFRA DEVELOPMENT IINFRA 1.198,68 1,57 5,33 5,33 RD TERPROTEKSI TRIMEGAH TERPROTEKSI 11 1.094,37 0,54 6,82 6,82 PRINCIPAL BOND 40.661,20 1,32 5,46 5,46 RD MANDIRI OBLIGASI UTAMA 2 1.263,20 1,80 6,13 6,13 RD TERPROTEKSI TRIMEGAH TERPROTEKSI PRIMA XXIII 297,41 -82,41 -82,41 PRINCIPAL DOLLAR BOND 1,0811 1,36 5,93 5,93 RD MNC DANA PENDAPATAN TETAP III 1.769,79 0,64 5,67 3,60 RD Terproteksi Bahana Progressive Protected Fund 176 178,91 4,98 7,59 4,43 PRINCIPAL PHILANTHROPY SOCIAL IMPACT BOND 1.419,63 1,47 7,47 7,47 RD PNM DANA BERTUMBUH 1.611,84 1,22 5,41 5,41 RD Terproteksi Bahana Progressive Protected Fund 178 1.003,79 5,31 4,53 1,46 FUND 1.982,56 0,76 4,64 4,64 RD SAM DANA OBLIGASI PRIMA 1.345,57 1,07 5,84 1,69 RD Terproteksi Bahana Progressive Protected Fund 188 -3,15 1,57 1,57 PRINCIPAL PRIME INCOME FUND 2.455,00 0,80 5,26 5,26 RD SIMAS PENDAPATAN TETAP 1.556,49 0,88 2,54 2,54 RD Terproteksi Bahana Progressive Protected Fund 196 827,28 69,87 -71,24 -71,24 PRINCIPAL PRIME INCOME FUND 4 947,68 0,83 0,00 0,00 RD STAR FIXED INCOME DOLLAR (11/04/2023) 0,72 1,64 1,64 RD Terproteksi Bahana Progressive Protected Fund 197 910,22 -1,50 3,45 3,45 PRINCIPAL PRIME INCOME FUND 5 1.680,64 1,33 4,25 4,25 RD STAR FIXED INCOME DOLLAR 0,9327 0,67 2,33 2,33 RD Terproteksi Bahana Progressive Protected Fund 199 121,05 78,97 -72,69 -72,69 SEQUIS PENDAPATAN STABIL 1.499,48 1,23 1,77 -0,25 RD SUCORINVEST DANA OBLIGASI OPTIMA 0,9330 0,31 2,45 -1,57 RD Terproteksi Bahana Progressive Protected Fund 200 987,92 0,00 0,00 0,00 SEQUIS PENDAPATAN TETAP 5.105,04 0,16 1,10 -1,91 RD SYAILENDRA STRATEGIC INCOME FUND 1.494,99 0,73 5,86 5,86 RD Terproteksi Bahana Progressive Protected Fund 201 114,99 -1,73 2,02 2,02 SI DANAOBLIGASI MAXIMA 2.429,48 0,78 0,00 0,00 RD SYARIAH BATAVIA PENDAPATAN TETAP UTAMA 1.442,05 Exchange Traded Fund 1.085,39 4,61 2,34 2,34 SYAILENDRA FIXED INCOME FUND 1.025,05 1,18 5,80 1,65 SYARIAH 1.683,80 0,75 -0,25 -0,25 RD SYARIAH PINNACLE ENHANCED SHARIA ETF 976,50 4,62 -6,53 -8,38 SYARIAH BAHANA MES SYARIAH FUND KELAS A 1.010,05 0,71 5,68 2,54 RD SYARIAH INSIGHT SIMAS ASNA PENDAPATAN TETAP 439,52 SYARIAH BAHANA MES SYARIAH FUND KELAS I 1.042,83 1,03 5,91 3,81 1.698,66 0,71 6,64 6,64 Indeks 1.014,07 SYARIAH BAHANA MES SYARIAH FUND KELAS O 1.053,44 3,02 -1,03 -1,03 SYARIAH I ASNA RD INDEKS AVRIST INDEKS LQ45 SYARIAH BAHANA MES SYARIAH FUND KELAS T 990,29 RD SYARIAH MNC SYARIAH PENDAPATAN TETAP 1.395,42 0,71 0,30 0,30 RD INDEKS INSIGHT SRI KEHATI LIKUID I SRI LIKUID 1.168,72 7,07 9,45 6,77 SYARIAH BAHANA MES SYARIAH FUND Kelas D 1.440,24 0,29 0,21 -9,33 Saham Global Fund SYARIAH BAHANA MES SYARIAH FUND Kelas G 1,0073 SYARIAH BAHANA USD NADHIRA SUKUK 0,9283 0,81 4,00 -5,91 RD AURORA DANA EKUITAS 254,58 -0,64 -8,44 -16,36 RD SYARIAH BAHANA US OPPORTUNITY SHARIA 0,8401 3,55 -6,19 -6,19 SYARIAH EASTSPRING SYARIAH FIXED INCOME USD 1,22 6,39 -3,74 RD BMI INDO SAHAM ANDALAN 1.192,66 1,75 -6,94 -6,94 EQUITY USD (11/04/2023) KELAS A 771,91 1,28 4,93 -5,06 RD GEMILANG DANA SAHAM INDONESIA 822,81 -0,07 -7,14 -7,14 BANK KEB HANA INDONESIA Saham 958,98 0,93 4,64 -5,33 RD HPAM SAHAM DINAMIS 1.028,21 1,45 -4,66 -4,66 Pendapatan Tetap Avrist Equity Amar Syariah 1.179,07 0,99 4,96 4,96 RD JASA CAPITAL SAHAM PROGRESIF 316,85 -0,83 -4,94 -4,94 RD BAHANA APEX FIXED INCOME FUND 1.006,81 1,46 6,39 3,26 Avrist Equity Cross Sectoral 1.090,17 0,74 4,45 -2,24 RD LAUTANDHANA GROWTH FUND 999,50 1,12 -9,83 -9,83 RD BAHANA PREMIER FIXED INCOME FUND 1.206,14 1,39 6,23 3,10 ALLIANZ INDO ASIA EQUITY FUND 4.797,67 1,41 5,34 1,21 RD OSO MOLUCCAS EQUITY FUND 399,22 2,10 12,75 12,75 RD BMI INDO OBLIGASI MANTAP 1.058,21 0,62 2,59 0,56 AVRIST ADA SAHAM BLUE SAFIR 950,68 0,53 2,66 2,66 RD PACIFIC EQUITY FUND 0,16 -4,11 -13,24 RD DANAKITA OBLIGASI NEGARA 1.045,50 1,11 3,02 3,02 BAHANA DANA EKUITAS ANDALAN Kelas G 3.883,50 0,53 0,00 0,00 RD PACIFIC SAHAM SYARIAH 1.054,50 1,35 -11,92 -20,31 RD PENDAPATAN TETAP ANARGYA SUPERGROWTH 1.001,97 0,36 0,58 -5,28 BAHANA DANA EKUITAS ANDALAN Kelas S 794,53 0,53 2,58 2,58 RD SAHAM WANTEG EQUITREE FUND 803,59 0,15 -2,94 -2,94 RD PENDAPATAN TETAP PNM DANA OPTIMA 1.120,19 0,93 2,45 2,45 BAHANA DANA EKUITAS PRIMA 1.392,50 0,71 0,00 0,00 RD SYAILENDRA EQUITY MOMENTUM FUND -0,39 -0,30 -0,30 RD SIMAS PENDAPATAN BERKEMBANG 1.005,42 0,35 0,00 0,00 BAHANA EXPLORER EQUITY FUND 1.294,13 0,62 0,00 0,00 Campuran 1.383,26 1.000,94 0,00 0,00 0,00 BAHANA PRIMAVERA 99 Kelas A 1.261,46 1.196,70 BAHANA PRIMAVERA 99 Kelas G 13.630,17 BAHANA PRIMAVERA 99 Kelas S 805,52 0,53 2,64 -0,38 RD CAMPURAN VICTORIA JUPITER RD STAR FIXED INCOME 4 BAHANA PRIMAVERA PLUS 1.309,75 RD VICTORIA FIXED INCOME 1.070,32 1,36 0,00 0,00 BAHANA TRAILBLAZER FUND 1.088,83 2,43 0,00 0,00 RD HPAM PREMIUM 2 1.189,84 1,62 -0,96 -0,96 Saham 849,74 -5,82 -15,19 -20,13 EASTSPRING INVESTMENTS VALUE DISCOVERY KELAS A 916,47 RD JASA CAPITAL CAMPURAN DINAMIS 639,67 -1,74 -33,56 -33,56 RD SAHAM ANARGYA SUPERFUND EQUITY GROWTH 0,72 5,75 5,75 EASTSPRING INVESTMENTS VALUE DISCOVERY KELAS B 999,43 1,25 -1,84 -1,84 RD JASA CAPITAL CAMPURAN HARMONIS 831,54 -0,07 -4,41 -4,41 Campuran 1.154,10 0,26 0,00 0,00 (03/03/2023) 1.437,74 1,14 -0,03 -9,55 RD SETIABUDI DANA KOMBINASI OPTIMA 1.012,02 -0,01 0,29 0,29 EASTSPRING INVESTMENTS VALUE DISCOVERY KELAS C 978,67 RD PACIFIC BALANCE FUND 2.093,50 1,25 Pasar Uang 1.007,36 0,31 12,56 12,56 HPAM TACTICAL EQUITY 940,84 RD RECAPITAL BALANCE FUND 741,86 4,66 4,66 1.126,91 0,24 2,04 2,04 MANDIRI SAHAM ATRAKTIF KELAS A 1.442,49 -0,76 -4,38 -6,27 Pasar Uang 1.027,99 0,00 0,00 0,00 MANDIRI SAHAM ATRAKTIF KELAS B 898,85 2,56 0,99 -1,01 RD BMI INDO PASAR UANG 1.060,55 0,38 3,15 3,15 RD ASIANTRUST CASH FUND 0,00 0,00 0,00 MANULIFE DANA EKUITAS UTAMA 2.110,53 2,46 2,17 -2,79 RD JASA CAPITAL PASAR UANG NUSANTARA 1.132,06 0,49 3,82 3,82 RD AVRIST ADA KAS PERMATA 0,00 0,00 0,00 0,00 MANULIFE DANA SAHAM UTAMA 935,40 1,97 -1,59 -3,53 RD LANCAR VICTORIA MERKURIUS 1.522,26 0,10 3,26 3,26 RD BMI INDO DANA LIKUID 0,00 0,00 0,00 0,00 MANULIFE INSTITUTIONAL EQUITY FUND KELAS A1 1.495,39 1,69 1,37 -2,61 RD MANDIRI PASAR UANG OPTIMA 2 1.254,68 0,34 3,33 3,33 RD CAPITAL OPTIMAL CASH 0,00 0,00 0,00 0,00 MANULIFE INSTITUTIONAL EQUITY FUND KELAS I 1,69 0,00 0,00 RD PNM DANA TUNAI 1.527,56 0,39 3,54 3,54 RD KISI PREMIER MONEY MARKET FUND 1.047,28 0,38 0,00 0,00 PRINCIPAL SMART EQUITY FUND 1.115,84 0,84 -6,71 -6,71 1.092,53 0,25 2,38 2,38 RD KISI PRIORITY MONEY MARKET FUND 0,00 0,16 32,04 32,04 SAHAM EASTSPRING INVESTMENTS ALPHA NAVIGATOR 957,16 0,06 -4,86 -7,65 RD SIMAS PASAR UANG INDONESIA 1.673,76 RD LAUTANDHANA PINACASH 1.033,26 0,00 0,00 0,00 KELAS A 999,34 2,79 0,36 0,36 RD berbasis Sukuk 1.431,18 0,00 0,00 0,00 SAHAM EASTSPRING INVESTMENTS ALPHA NAVIGATOR 2,80 0,32 0,32 RD SYARIAH BERBASIS SUKUK SHINHAN SUKUK 1.646,71 RD PASAR UANG PNM DANA MAXIMA 0,00 KELAS B (03/03/2023) 1.088,17 RD PASAR UANG PNM DANA MAXIMA 2 0,00 SAHAM UOBAM SUSTAINABLE EQUITY INDONESIA A 846,97 2,95 2,11 2,11 SYARIAH I 0,75 5,84 5,84 RD SEQUIS LIQUID PRIMA II SAHAM UOBAM SUSTAINABLE EQUITY INDONESIA D SUCORINVEST SAHAM DINAMIS 1.090,16 1,37 -6,71 -9,47 BANK DANAMON RD STAR MONEY MARKET II SYARIAH BAHANA ICON SYARIAH KELAS G 6.102,25 0,95 -4,51 -7,80 Pendapatan Tetap Campuran 1.536,40 1,57 -15,66 -19,75 RD CAPITAL FIXED INCOME FUND RD TRIMEGAH PUNDI KAS 10 Avrist Balanced Amar Syariah 1.061,89 1,72 4,45 4,45 RD TRIMEGAH PUNDI KAS 9 BAHANA DANA INFRASTRUKTUR 2.609,55 RD SAM DANA OBLIGASI 1.661,23 0,00 0,00 0,00 RD VICTORIA DANA KAS 0,00 0,00 0,00 0,00 CIPTA DINAMIKA 0,00 0,00 0,00 RD SETIABUDI DANA OBLIGASI OPTIMAL 1.285,07 1,78 0,74 0,74 Terproteksi DANAREKSA BALANCED REGULAR INCOME FUND 1,8206 KRESNA FLEXIMA 2.618,48 1,72 0,00 0,00 RD SETIABUDI DANA OBLIGASI UNGGULAN 1.437,30 0,00 0,00 0,00 RD TERPROTEKSI BNI AM PROTEKSI CARNATION 1.028,89 0,52 0,00 0,00 PANIN DANA US DOLLAR 1.071,74 0,00 0,00 0,00 RD SYARIAH VICTORIA OBLIGASI NEGARA SYARIAH 1.294,07 0,94 2,91 2,91 RD TERPROTEKSI BNI AM PROTEKSI CINNAMON 1.033,23 1,49 7,37 6,84 PREMIER CAMPURAN FLEKSIBEL 1.462,89 2,85 -5,54 -5,54 REKSADANA SYARIAH PNM SUKUK NEGARA SYARIAH 0,00 0,00 0,00 0,00 RD TERPROTEKSI BNI AM PROTEKSI MAGNIFERA 1.021,33 0,37 4,45 4,45 STAR BALANCED III 2,98 0,00 0,00 RD Foster Fixed Income 1.181,95 0,75 0,00 0,00 RD TERPROTEKSI BNI AM PROTEKSI MORINGA 1.010,63 0,52 0,00 0,00 SUCORINVEST PREMIUM FUND 1,0084 1,67 -2,87 -6,68 Saham RD TERPROTEKSI BNI AM PROTEKSI NUCIFERA 998,47 0,35 0,00 0,00 Pasar Uang 1.344,86 0,71 -12,27 -12,27 RD BNIAM DANA SAHAM INSPIRING EQUITY FUND 995,77 1,37 -8,55 -8,55 RD TERPROTEKSI BNI AM PROTEKSI PAPIRUS 1.047,44 -0,24 5,78 3,66 AVRIST ADA CASH USD DIAMOND 1.734,66 0,76 RD CIPTA SYARIAH EQUITY 1.789,64 0,28 2,55 2,55 RD TERPROTEKSI BNI AM PROTEKSI PETERSELI 1.018,76 0,58 6,44 6,44 AVRIST ADA KAS MUTIARA 0,85 0,00 0,00 RD FOSTER EQUITY FUND 907,40 -0,46 -6,57 -6,57 RD TERPROTEKSI BNI AM PROTEKSI RASAMALA 1.023,37 0,45 5,55 5,55 BAHANA DANA LIKUID 0,9097 -0,26 -14,68 -14,68 RD GAP EQUITY AGGRESSIVE FUND 866,29 -0,09 0,00 0,00 RD TERPROTEKSI BNI AM PROTEKSI ROSEMARY 1.033,62 0,65 7,74 7,74 BAHANA LIQUID USD 1.015,77 -9,55 -13,09 DANAREKSA GAMASTEPS PASAR UANG 1.657,59 DANAREKSA SERUNI PASAR UANG II KELAS A 1.012,28 1,52 -7,52 -9,78 RD NARADA SAHAM INDONESIA II 145,04 -0,76 0,00 0,00 RD TERPROTEKSI BNI AM PROTEKSI SQUAMOSA 1.024,13 0,86 12,18 11,61 DANAREKSA SERUNI PASAR UANG II KELAS B 1.576,29 RD PACIFIC EQUITY FLEXI FUND 915,27 -3,59 -19,00 -19,00 RD TERPROTEKSI BNI AM PROTEKSI SUNFLOWER 1.021,43 0,35 4,20 4,20 EASTSPRING INVESTMENTS CASH RESERVE KELAS A 1.112,89 RD PACIFIC EQUITY GROWTH FUND 813,29 0,55 -6,43 -6,43 RD TERPROTEKSI CIPTA PROTEKSI XXII 1.013,37 1,43 8,53 8,53 EASTSPRING INVESTMENTS CASH RESERVE KELAS B 1.188,49 0,00 0,00 0,00 RD PACIFIC EQUITY OPTIMUM FUND 1.232,18 -0,28 -6,88 -6,88 RD TERPROTEKSI HPAM SMART PROTECTED XVII 1.015,18 0,41 5,88 5,88 (03/03/2023) 1.665,52 MANDIRI INVESTA PASAR UANG 2 1.026,80 1,55 -7,85 -7,85 RD PACIFIC EQUITY PROGRESIF FUND 893,07 0,30 0,00 0,00 RD TERPROTEKSI KISI PREMIER PROTECTED FUND I 998,71 0,70 2,90 2,90 MANULIFE DANA KAS II KELAS A 1,50 -7,90 -7,90 RD PARAMITRA DANA EKUITAS 1.023,34 2,18 0,11 0,11 RD TERPROTEKSI SHINHAN PROTEKSI IV 1.081,91 0,25 4,83 4,83 MANULIFE DANA KAS II KELAS D1 0,00 0,32 4,36 -3,67 RD RENCANA CERDAS 17.323,17 1,76 -1,12 -1,12 RD TERPROTEKSI STAR PROTECTED 19 1.059,79 0,64 0,00 0,00 MANULIFE DANA KAS II KELAS I1 1.043,05 1,83 -1,35 -4,25 RD SEMESTA DANA SAHAM 1.048,56 -0,28 -12,88 -12,88 RD TERPROTEKSI STAR PROTECTED IX 1.006,07 0,42 6,07 6,07 MANULIFE DANA KAS II KELAS I3 1.058,37 RD SENTRA DANA EKUITAS 5.849,62 442,12 533,97 533,97 RD TERPROTEKSI STAR PROTECTED X 1.035,05 0,46 5,30 5,30 MANULIFE OVO BAREKSA LIKUID 1.079,40 RD SENTRA EKUITAS GEMILANG 573,63 0,49 11,71 11,71 RD TERPROTEKSI STAR PROTECTED XI 1.069,94 0,68 18,06 18,06 PASAR UANG BNI AM LIKUID GRANDIS 1.028,75 0,67 0,50 -1,49 RD SIMAS SYARIAH UNGGULAN 602,92 1,46 -0,68 -0,68 RD TERPROTEKSI STAR PROTECTED XII 1.011,61 -0,66 5,06 5,06 PASAR UANG BNI AM LIKUID PRIORITAS II (15/11/2022) 1.055,45 -0,55 -10,14 -12,79 RD SYARIAH PACIFIC SAHAM SYARIAH II 3.382,18 0,14 -18,28 -18,28 RD TERPROTEKSI STAR PROTECTED XIII 1.051,59 0,77 10,12 10,12 PASAR UANG UOBAM DANA RUPIAH 1.213,38 0,72 -8,15 -10,85 RD SYARIAH PACIFIC SAHAM SYARIAH III 739,07 -3,04 -20,57 -20,57 RD TERPROTEKSI STAR PROTECTED XIV 1.040,12 4,28 6,22 2,06 PNM DANA LIKUID (07/11/2022) 1.200,10 0,95 RD VICTORIA PRIME EQUITY FUND 907,89 -0,06 -10,14 -10,14 RD TERPROTEKSI STAR PROTECTED XV 1.069,64 0,60 6,52 2,34 SYARIAH AVRIST ADA KAS SYARIAH 1.016,16 -0,99 4,40 1,33 REKSADANA MILLENIUM DYNAMIC EQUITY FUND 705,14 1,11 4,01 4,01 RD TERPROTEKSI STAR PROTECTED XVI 1.013,09 1,42 8,40 4,15 SYARIAH BAHANA HIMAYA LIKUID SYARIAH 1.110,67 3,26 -13,65 -20,23 RD Cipta Ovo Ekuitas 2.643,52 0,05 -3,01 -3,01 RD TERPROTEKSI STAR PROTECTED XVII 1.008,98 1,03 0,00 0,00 SYARIAH BAHANA LIKUID SYARIAH KELAS G 1.516,79 3,36 -1,16 -2,63 RD Sentra Ekuitas Berkembang 309,79 -0,15 -0,72 -0,72 RD TERPROTEKSI STAR PROTECTED XVIII 1.003,35 0,75 0,00 0,00 SYARIAH BAHANA LIKUID SYARIAH KELAS S 1.105,53 0,25 -11,86 -14,03 RD Victoria Equity Maxima 1.135,64 0,00 9,27 9,27 RD TERPROTEKSI SYAILENDRA CAPITAL PROTECTED FUND 46 1.005,61 0,39 4,73 4,73 SYARIAH EASTSPRING SYARIAH MONEY MARKET 0,38 Campuran 1.040,57 0,58 4,41 4,41 KHAZANAH KELAS A 1.098,91 0,00 0,00 RD TERPROTEKSI TRIMEGAH TERPROTEKSI 12 SYARIAH EASTSPRING SYARIAH MONEY MARKET 1.254,57 11,81 3,21 KHAZANAH KELAS B 1.193,12 SYARIAH MANDIRI PASAR UANG SYARIAH 1.366,55 0,12 0,44 0,44 RD CIPTA SYARIAH BALANCE 1.824,13 0,51 -1,07 -1,07 RD Terproteksi KISI Premier Protected Fund 1.022,48 0,53 5,89 5,89 SYARIAH MANULIFE DANA KAS SYARIAH 1.081,63 0,35 3,66 3,66 RD MEGA ASSET MADANIA SYARIAH 1.311,49 0,10 0,66 0,66 Exchange Traded Fund SYARIAH MAYBANK MONEY MARKET FUND 2 1.021,58 0,28 2,72 2,72 RD MILLENIUM BALANCE FUND 256,91 -0,45 -2,44 -2,44 RD INDEKS CAPITAL ETF IDX ESG LEADERS 95,58 -0,51 0,00 0,00 SYARIAH SYAILENDRA OVO BAREKSA TUNAI LIKUID 1.002,92 0,17 1,16 1,16 RD PACIFIC BALANCE FUND III 787,24 0,18 0,00 0,00 RD INDEKS KISI MSCI INDONESIA ETF 1.267,77 4,74 6,20 6,20 Terproteksi 1.016,23 0,29 0,00 0,00 RD SEMESTA DANA MAXIMA 9.167,96 -0,79 -11,16 -11,16 BANK SYARIAH INDONESIA BATAVIA PROTEKSI CEMERLANG PLUS 1.030,05 0,26 2,49 0,47 RD SIMAS SYARIAH BERKEMBANG 1.220,57 3,30 0,96 0,96 Pendapatan Tetap SYARIAH TERPROTEKSI BAHANA SALAMA SYARIAH 1.010,31 0,29 0,00 0,00 RD VICTORIA CAMPURAN DINAMIS 813,08 -1,29 0,00 0,00 RD SYARIAH PRINCIPAL INCOME FUND SYARIAH 1.051,49 0,40 1,64 1,64 SYARIAH TERPROTEKSI BAHANA SALAMA SYARIAH 2 1.001,43 0,33 1,72 1,72 RD GAP Balance Maxi Fund 949,51 -0,12 -6,19 -6,19 RD SYARIAH TRIMEGAH DANA TETAP SYARIAH 2 0,00 0,00 0,00 0,00 TERPROTEKSI BAHANA ALTERA PROTECTED FUND 137 1.021,21 0,00 0,00 0,00 RD Prima 1.738,83 -0,46 1,52 0,45 RD SYARIAH TRIMEGAH FIXED INCOME PLAN SYARIAH 0,00 0,00 0,00 0,00 TERPROTEKSI BAHANA PROTECTED FUND 205 1.023,25 Pasar Uang Pasar Uang TERPROTEKSI BAHANA PROTECTED FUND 206 1.008,14 RD CAPITAL CASH FUND 1.222,83 0,38 3,34 3,34 RD SYARIAH ANARGYA PASAR UANG SUPERNOVA 1.036,08 0,32 3,34 3,34 TERPROTEKSI BAHANA PROTECTED FUND 208 1.025,19 0,21 1,93 1,93 RD CAPITAL MONEY MARKET FUND 1.535,24 0,42 4,70 4,70 RD SYARIAH ANARGYA PASAR UANG SYARIAH 0,00 0,00 0,00 0,00 TERPROTEKSI BAHANA PROTECTED FUND 209 1.009,75 0,25 2,55 2,55 RD PACIFIC MONEY MARKET 3.773,79 0,34 3,56 3,56 SYANDANA 0,00 0,00 0,00 0,00 TERPROTEKSI BAHANA PROTECTED FUND 210 1.019,66 0,23 2,29 2,29 RD PARAMITRA PASAR UANG 1.005,87 0,44 -1,60 -1,60 RD SYARIAH AVRIST ADA KAS AMAR SYARIAH 0,00 0,00 0,00 0,00 TERPROTEKSI BAHANA PROTECTED FUND 211 0,00 0,00 0,00 RD SYARIAH CAPITAL SHARIA MONEY MARKET 1.290,33 0,40 4,02 4,02 RD SYARIAH AVRIST ADA KAS SYARIAH EMERALD 0,00 0,00 0,00 0,00 TERPROTEKSI BAHANA PROTECTED FUND 214 987,94 0,25 2,56 2,56 Terproteksi TERPROTEKSI BAHANA PROTECTED FUND 216 1.011,20 0,24 2,01 2,01 RD SYARIAH AVRIST ADA KAS SYARIAH RUBY TERPROTEKSI BAHANA PROTECTED FUND 217 1.023,55 0,35 2,96 2,96 RD SYARIAH TERPROTEKSI CAPITAL SHARIA OPTIMAL RD SYARIAH AVRIST ADA LIQUID SYARIAH 1.125,22 0,30 3,18 3,18 TERPROTEKSI BATAVIA PROTEKSI CEMERLANG 18 1.145,46 0,00 0,00 0,00 PROTECTED FUND 10 1.058,49 1,63 0,00 0,00 RD SYARIAH AVRIST KAS SYARIAH INARA 1.018,43 0,00 0,00 0,00 TERPROTEKSI BNI AM PROTEKSI ORCHID 1.023,54 TERPROTEKSI DANAREKSA PROTEKSI 63 1.018,02 0,20 2,46 2,46 RD TERPROTEKSI BAHANA DYNAMIC PLUS PROTECTED 1.011,56 0,41 -2,75 -2,75 RD SYARIAH PRINCIPAL CASH FUND SYARIAH 2 1.050,74 0,31 2,29 2,29 TERPROTEKSI DANAREKSA PROTEKSI 69 1.016,61 0,00 0,00 0,00 FUND 203 RD SYARIAH SHINHAN SHARIA MONEY MARKET FUND 1.025,26 0,00 0,00 0,00 TERPROTEKSI DANAREKSA PROTEKSI 78 1.025,65 -0,23 1,97 1,97 RD TERPROTEKSI BATAVIA PROTEKSI MAXIMA 39 983,77 -0,22 0,00 0,00 RD SYARIAH SUCORINVEST SHARIA LIQUID BAROKAH 1.020,59 0,22 0,00 0,00 TERPROTEKSI DANAREKSA PROTEKSI 79 0,10 0,00 0,00 RD TERPROTEKSI MEGA ASSET TERPROTEKSI 13 494,28 -0,01 9,94 9,94 RD SYARIAH SYAILENDRA SHARIA MONEY MARKET FUND 2 1.000,58 0,62 -0,08 -0,08 TERPROTEKSI DANAREKSA PROTEKSI 81 996,45 0,32 3,16 3,16 RD TERPROTEKSI MEGA ASSET TERPROTEKSI 15 1.030,24 -1,57 -0,73 -0,73 RD SYARIAH TRIMEGAH PUNDI KAS SYARIAH 2 1.000,83 0,00 0,00 0,00 TERPROTEKSI DANAREKSA PROTEKSI 82 1.003,40 0,34 3,41 3,41 RD TERPROTEKSI MEGA ASSET TERPROTEKSI 16 1.022,18 -1,30 -2,66 -2,66 Terproteksi TERPROTEKSI DANAREKSA PROTEKSI SOSIAL 1 1.029,20 RD TERPROTEKSI MNC DANA TERPROTEKSI SERI 23 1.021,55 -0,58 1,43 1,43 RD SYARIAH TERPROTEKSI AVRIST PROTEKSI SUKUK TERPROTEKSI MANDIRI PROTECTED DYNAMIC SYARIAH 0,15 1,24 1,24 RD TERPROTEKSI NUSADANA PROTEKSI 10 1.073,74 0,74 -1,27 -1,27 BERKAH SYARIAH 4 1.036,87 0,78 7,37 7,37 SERI 3 (09/01/2023) 1.030,70 TERPROTEKSI MANDIRI PROTECTED DYNAMIC SYARIAH 978,89 0,23 2,25 2,25 RD TERPROTEKSI NUSADANA PROTEKSI 9 1.046,24 -0,92 -1,90 -1,90 RD SYARIAH TERPROTEKSI AVRIST SUKUK BERKAH 5 1.023,07 -0,26 0,00 0,00 SERI 4 (09/01/2023) 935,73 0,28 2,60 Penyertaan Terbatas RD SYARIAH TERPROTEKSI BATAVIA PROTEKSI SYARIAH 0,00 0,00 TERPROTEKSI SEQUIS PROTEKSI GEMILANG II 2,60 RD PENYERTAAN TERBATAS PNM ADHI GUNA PUTERA 1.002,79 -1,38 0,00 0,00 MAXIMA 1 0,00 0,00 Indeks 1.006,12 INDEKS AVRIST IDX30 0,29 2,27 2,27 RD PENYERTAAN TERBATAS PNM PERIKANAN 903,09 0,93 -7,62 -7,62 RD SYARIAH TERPROTEKSI EASTSPRING SYARIAH 1.011,47 0,45 0,00 0,00 INDEKS BAHANA INDEKS IDX30 KELAS G 0,28 3,24 3,24 NUSANTARA BERKAH PROTEKSI 1 0,39 4,34 4,34 BANK DBS RD SYARIAH TERPROTEKSI STAR SHARIA PROTECTED 1 0,00 0,00 0,00 0,00 Pendapatan Tetap 0,50 6,27 3,67 BATAVIA DANA OBLIGASI OPTIMAL 1.903,63 0,83 4,37 -1,71 RD SYARIAH TERPROTEKSI TRIMEGAH TERPROTEKSI 0,00 0,00 0,00 0,00 0,51 6,57 6,57 I AM BOND FUND 1.259,01 0,81 6,54 5,22 PRIMA SYARIAH BANK PEMBANGUNAN DAERAH JAWA BARAT DAN BANTEN 0,50 6,41 3,28 PHILLIP GOVERNMENT BOND 1.327,44 0,42 3,00 0,96 0,65 2,84 2,84 PNM AMANAH SYARIAH 2.639,76 0,40 3,56 1,51 Pendapatan Tetap 0,43 3,95 0,89 RD BATAVIA OBLIGASI UTAMA 1.586,07 0,84 5,65 5,65 RD MANDIRI OBLIGASI UTAMA 3 1.058,61 0,94 3,33 3,33 0,56 3,62 0,57 RD BNP PARIBAS OBLIGASI GEMILANG 1.170,64 1,40 5,14 1,54 RD PENDAPATAN TETAP BNI AM PRIORITAS 1.041,92 1,14 4,07 -0,01 0,02 8,68 5,48 RD AVRIST ADA OBLIGASI BERLIAN 1.072,86 0,94 5,53 5,53 BOUGENVILLE 1.050,68 4,27 0,00 0,00 0,69 8,84 5,64 RD AVRIST BOND FUND 1.243,11 1,82 3,98 1,92 RD VALBURY STABLE GROWTH FUND 0,57 3,25 0,21 RD AVRIST DANA OBLIGASI SEJAHTERA 1.056,27 0,61 3,13 1,09 Pasar Uang 1.099,67 0,35 3,22 3,22 0,98 9,27 6,06 RD BNI AM DANA PENDAPATAN TETAP NIRWASITA 1.558,43 0,97 5,64 5,64 RD BATAVIA DANA KAS NUSANTARA 1.111,76 0,32 2,91 2,91 0,50 6,50 3,37 RD BNP PARIBAS OBLIGASI BERLIAN 1.047,24 0,68 3,99 0,43 RD MANDIRI PASAR UANG OPTIMA 3 1.123,10 0,35 3,24 3,24 0,58 4,03 0,97 RD KIWOOM INDONESIA BOND PLUS FUND 1.349,17 0,74 4,20 -1,87 RD PASAR UANG BNI AM PRIORITAS AGARWOOD 0,00 0,00 0,00 0,39 3,21 3,21 RD MANDIRI OBLIGASI OPTIMA 1.795,18 0,78 3,69 -2,35 RD PASAR UANG BNI AM PRIORITAS LAVENDER 0,00 0,35 3,19 3,19 0,56 6,99 4,38 RD PENDAPATAN TETAP BNI AM DANA PRIORITAS 1.239,16 1,11 5,29 5,29 RD PASAR UANG PNM DANA KAS PLATINUM 2 1.109,45 0,33 3,14 3,14 0,46 0,00 0,00 RD PNM DANA SURAT BERHARGA NEGARA 1.664,65 0,55 2,91 -1,59 RD SUCORINVEST KAHURIPAN MONEY MARKET FUND 1.086,48 0,35 3,17 3,17 0,41 247,54 247,54 RD PNM DANA SURAT BERHARGA NEGARA II 1.424,95 0,60 2,11 -2,42 RD SYAILENDRA MONEY MARKET FUND 5 1.102,10 0,37 3,40 3,40 0,35 4,15 4,15 RD SAM DANA OBLIGASI STRATEGIS 1.275,42 0,70 4,27 4,27 RD TRIMEGAH PUNDI KAS 11 1.061,46 0,35 0,00 0,00 0,35 4,21 4,21 RD SAM DANA PENDAPATAN TETAP 1.683,15 0,96 4,89 4,89 RD VICTORIA DANA LANCAR 1.100,84 0,35 3,30 3,30 0,36 4,27 4,27 RD SHINHAN FIXED INCOME FUND 1.401,94 0,64 4,63 4,42 RD Bahana Cash Management 1.882,50 Terproteksi 0,48 0,00 0,00 RD SYARIAH BNI AM DANA PENDAPATAN TETAP 1.517,14 0,60 2,16 0,12 RD TERPROTEKSI BNI AM PROTEKSI ALAMANDA 1.010,18 0,53 0,00 0,00 0,49 0,00 0,00 SYARIAH ARDHANI 0,52 6,33 6,33 RD TRIMEGAH DANA TETAP NUSANTARA 1.576,57 1,21 3,89 -1,15 RD TERPROTEKSI PNM TERPROTEKSI INVESTA 41 1.005,74 0,44 0,00 0,00 3.713,19 0,73 4,75 2,68 RD TERPROTEKSI SYAILENDRA CAPITAL PROTECTED 1.010,13 0,47 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 REKSADANA PNM DANA SEJAHTERA II 1.220,35 0,99 8,12 3,88 FUND 51 1.020,07 0,50 0,00 0,00 RD Trimegah Obligasi Nusantara RD TERPROTEKSI SYAILENDRA CAPITAL PROTECTED 1.017,07 0,51 0,00 0,00 Saham 365,59 0,00 0,00 0,00 Corfina Grow 2 Prosper Rotasi Strategis 0,00 1,24 -6,22 -10,80 FUND 53 1.036,12 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 RD TERPROTEKSI TRIMEGAH TERPROTEKSI 26 0,49 6,02 6,02 Narada Saham Indonesia 863,49 4,50 -0,17 -4,53 BANK SINARMAS TBK PNM SAHAM AGRESIF 274,88 2,84 -5,30 -5,30 Pendapatan Tetap 2,06 -8,54 -8,54 RD SYARIAH CORFINA EQUITY SYARIAH 1.122,40 1,20 -7,28 RD STAR FIXED INCOME 3 2,18 -8,28 -11,88 RD BNIAM DANA SAHAM SYARIAH MUSAHAMAH -10,02

20 DATA PASAR Kontan Kamis, 13 April 2023 INDIKATOR PERDAGANGAN SAHAM DI BEI Periode 12 April 2023 Kode Emiten Seb Ttg Trd Pnt +/- +/-(%) Frek Vol Nilai PER EPS PBV Kode Emiten Seb Ttg Trd Pnt +/- +/-(%) Frek Vol Nilai PER EPS PBV BASIC MATERIALS CSAP Catur Sentosa Adiprana Tbk. 745 755 745 755 10 1,34 21 Basic Materials DEPO Caturkarda Depo Bangunan Tbk. 462 470 450 462 0 0 54 154.200 115.694.500 13,98 54 1,46 ADMG Polychem Indonesia Tbk. 125 127 124 124 -1 -0,8 112 287.200 35.984.900 -1,18 -105 0,21 ECII Electronic City Indonesia Tbk. 306 308 298 308 2 0,65 17 580.000 266.652.400 30,8 15 2,69 AGII Samator Indo Gas Tbk. 1.990 2.000 1.970 1.970 -20 -1,01 313 412.100 814.967.000 61,56 32 1,66 ERAA Erajaya Swasembada Tbk. 525 540 525 535 10 1,9 2.525 AKPI Argha Karya Prima Industry Tbk. 1.200 1.200 1.180 1.180 -20 -1,67 6 4.900 5.795.000 3,41 346 0,41 GLOB Globe Kita Terang Tbk. 109 114 107 107 -2 -1,83 5 9.600 2.941.200 34,22 9 0,33 ALDO Alkindo Naratama Tbk. 740 745 705 735 -5 -0,68 67 239.000 170.781.500 14,7 50 1,28 IMAS Indomobil Sukses Internasional Tbk. 1.575 1.660 1.550 1.650 75 4,76 3.873 24.784.800 13.172.999.500 8,36 64 1,26 ALKA Alakasa Industrindo Tbk. 418 448 412 412 -6 -1,44 134 87.500 37.396.200 20,6 20 1,51 KLIN Klinko Karya Imaji Tbk. 23 25 23 24 1 4,35 98 ALMI Alumindo Light Metal Industry Tbk. 236 256 240 248 12 5,08 13 4.600 1.150.200 -19,08 -13 1,8 LPPF Matahari Department Store Tbk. 4.380 4.350 4.150 4.190 -190 -4,34 5.263 3.200 349.700 -1,7 -63 -0,13 ANTM Aneka Tambang Tbk. 2.110 2.140 2.100 2.110 0 0 9.267 54.340.300 114.776.306.000 13,27 159 2,14 MAPA Map Aktif Adiperkasa Tbk. 4.570 4.640 4.490 4.490 -80 -1,75 984 19.777.100 32.180.152.000 14,86 111 0,56 APLI Asiaplast Industries Tbk. 298 302 292 302 4 1,34 21 42.800 12.620.000 8,88 34 1,47 MAPI Mitra Adiperkasa Tbk. 1.330 1.405 1.330 1.370 40 3,01 5.634 1.862.000 ARCI Archi Indonesia Tbk. 354 358 344 348 -6 -1,69 579 3.523.300 1.228.205.000 38,67 9 2,27 MKNT Mitra Komunikasi Nusantara Tbk. 50 50 50 50 0 0 1 6.600.600 45.126.800 -24 -1 0,92 AVIA Avia Avian Tbk. 600 605 575 575 -25 -4,17 1.936 15.729.400 9.151.319.000 25 23 3,73 MPMX Mitra Pinasthika Mustika Tbk. 1.255 1.300 1.245 1.295 40 3,19 2.767 2.290.800 27.994.117.000 7,16 585 17,1 AYLS Agro Yasa Lestari Tbk. 69 73 68 69 0 0 516 4.757.800 333.273.800 34,5 2 1,21 PMJS Putra Mandiri Jembar Tbk. 158 162 156 161 3 1,9 58 27.372.500 10.317.466.000 10,9 412 2,86 BAJA Saranacentral Bajatama Tbk. 140 144 137 138 -2 -1,43 798 5.444.600 760.762.300 -2,42 -57 2,26 RALS Ramayana Lestari Sentosa Tbk. 645 665 640 660 15 2,33 1.216 37.606.929.500 10,79 127 2,81 BEBS Berkah Beton Sadaya Tbk. 595 595 595 595 00 0 0 0 198,33 3 35 SLIS Gaya Abadi Sempurna Tbk. 179 182 175 176 -3 -1,68 3.054 100 BMSR Bintang Mitra Semestaraya Tbk. 486 488 460 460 -26 -5,35 216 474.500 226.062.200 1,15 401 0,82 SONA Sona Topas Tourism Industry Tbk. 3.100 3.100 3.100 3.100 0 0 0 22.785.400 5.000 -12,5 -4 25 BRMS Bumi Resources Minerals Tbk. 165 168 162 162 -3 -1,82 2.678 92.877.900 15.244.753.600 81 2 1,26 TELE Omni Inovasi Indonesia Tbk. 50 50 50 50 0 0 0 29.207.265.000 8,75 148 0,93 BRNA Berlina Tbk. 1.050 1.050 1.050 1.050 00 0 0 0 -7,66 -137 1,54 TOOL Rohartindo Nusantara Luas Tbk. 59 60 58 60 1 1,69 75 179.500 BRPT Barito Pacific Tbk. 790 790 775 780 -10 -1,27 2.678 32.833.300 25.646.783.000 0 0 2,94 TRIO Trikomsel Oke Tbk. 426 426 426 426 0 0 0 6.193.000 28.352.600 8,05 20 0,97 BTON Betonjaya Manunggal Tbk. 426 422 422 422 -4 -0,94 1 100 42.200 7,67 55 1,27 UFOE Damai Sejahtera Abadi Tbk. 226 232 226 228 2 0,88 2.284 31.579.600 4.031.561.500 13,2 50 1,26 CHEM Chemstar Indonesia Tbk. 115 134 115 132 17 14,78 28.365 105.497.100 13.323.612.100 33 4 2 YELO Yelooo Integra Datanet Tbk. 51 52 51 52 1 1,96 290 5.575.691.700 8,38 21 1,44 CITA Cita Mineral Investindo Tbk. 3.880 3.780 3.730 3.750 -130 -3,35 9 10.800 40.497.000 19,95 188 3,47 ZATA Bersama Zatta Jaya Tbk. 67 68 66 66 -1 -1,49 912 0 CLPI Colorpak Indonesia Tbk. 935 940 930 930 -5 -0,53 56 171.800 159.832.500 8,02 116 0,55 ZONE Mega Perintis Tbk. 1.185 1.190 1.180 1.180 -5 -0,42 23 0 0 -12,86 -241 1,75 CMNT Cemindo Gemilang Tbk. 870 870 840 855 -15 -1,72 190 18.752.700 16.027.197.500 -171 -5 4,21 CONSUMER NON-CYCLICALS 757.300 0 -1,11 -45 -0,08 0 45.212.200 8,57 7 0,76 22.052.300 0 26,63 16 -3,06 2.857.800 5.048.371.800 45,6 5 2,65 12.928.800 146.774.000 13 4 0,34 55.800 862.102.600 66 1 1,1 66.136.500 14,05 84 2,96 CTBN Citra Tubindo Tbk. 1.270 1.270 1.270 1.270 00 0 0 0 -9,69 -131 0,78 Food & Beverage DKFT Central Omega Resources Tbk. 110 112 107 108 -2 -1,82 213 3.135.100 342.235.800 8,31 13 1,11 AALI Astra Agro Lestari Tbk. 8.275 8.275 8.175 8.200 -75 -0,91 1.758 1.396.700 11.465.280.000 9,14 897 0,73 DPNS Duta Pertiwi Nusantara Tbk. 384 386 380 384 0 0 32 93.300 35.789.600 4,47 86 0,43 ADES Akasha Wira International Tbk. 7.475 7.500 7.300 7.425 -50 -0,67 158 338.000 2.501.355.000 12 619 3,28 EKAD Ekadharma International Tbk. 274 276 272 274 0 0 91 125.500 34.376.000 12,45 22 0,89 AGAR Asia Sejahtera Mina Tbk. 260 256 250 250 -10 -3,85 3 300 75.600 -125 -2 2,34 EPAC Megalestari Epack Sentosaraya Tbk. 50 50 50 50 00 1 400 20.000 -3,13 -16 1,14 AISA FKS Food Sejahtera Tbk. 145 148 145 146 1 0,69 322 349.829.300 -20,86 -7 1,74 ESIP Sinergi Inti Plastindo Tbk. 50 50 50 50 0 0 21 88.000 4.400.000 25 2 0,57 ALTO Tri Banyan Tirta Tbk. 50 50 50 50 0 0 4 2.397.700 560.000 25 2 0,3 ESSA Surya Esa Perkasa Tbk. 930 930 865 865 -65 -6,99 7.599 74.515.700 66.685.245.500 6,81 127 2,69 AMMS Agung Menjangan Mas Tbk. 49 50 46 48 -1 -2,04 216 11.200 147.300.800 48 1 0,84 FASW Fajar Surya Wisesa Tbk. 6.025 6.000 5.975 6.000 -25 -0,41 3 1.300 7.795.000 125 48 2,97 ANDI Andira Agro Tbk. 50 50 50 50 0 0 0 0 -50 -1 1,92 FPNI Lotte Chemical Titan Tbk. 197 199 196 197 0 0 121 752.600 148.625.100 24,63 8 0,65 ANJT Austindo Nusantara Jaya Tbk. 675 680 670 680 5 0,74 530 3.095.100 3.578.229.500 6,67 102 0,34 FWCT Wijaya Cahaya Timber Tbk. 94 95 90 92 -2 -2,13 736 6.275.800 577.590.900 2,63 35 0,9 ASHA Cilacap Samudera Fishing Industry Tbk. 97 98 95 96 -1 -1,03 2.713 0 2.738.220.100 32 3 2,29 GDST Gunawan Dianjaya Steel Tbk. 202 212 188 188 -14 -6,93 5.647 53.493.500 10.403.301.100 6,27 30 1,63 BEEF Estika Tata Tiara Tbk. 85 86 81 84 -1 -1,18 107 74.407.000 -2 -42 -0,68 GGRP Gunung Raja Paksi Tbk. 456 454 438 444 -12 -2,63 189 842.200 376.621.400 5,84 76 0,42 BEER Jobubu Jarum Minahasa Tbk. 338 340 332 338 0 0 377 5.299.900 746.604.000 84,5 4 28,17 HKMU HK Metals Utama Tbk. 50 50 50 50 00 1 5.000 250.000 -1,92 -26 1,04 BISI BISI International Tbk. 1.695 1.700 1.660 1.665 -30 -1,77 67 28.406.900 84.732.000 9,57 174 1,64 IFII Indonesia Fibreboard Industry Tbk. 185 192 180 186 1 0,54 63 59.600 10.859.600 18,6 10 1,54 BOBA Formosa Ingredient Factory Tbk. 164 166 161 162 -2 -1,22 61 7.674.700 18 9 1,35 IFSH Ifishdeco Tbk. 1.115 1.110 1.090 1.110 -5 -0,45 9 3.400 3.730.500 11,81 94 3,02 BTEK Bumi Teknokultura Unggul Tbk. 50 50 50 50 0 0 0 888.000 0 -16,67 -3 1,92 IGAR Champion Pacific Indonesia Tbk. 420 428 418 420 0 0 37 184.300 78.165.600 5,68 74 0,73 BUDI Budi Starch & Sweetener Tbk. 206 206 200 204 -2 -0,97 92 2.223.700 67.412.600 10,2 20 0,69 INAI Indal Aluminium Industry Tbk. 252 256 244 248 -4 -1,59 22 19.400 4.795.000 -2,85 -87 0,44 BWPT Eagle High Plantations Tbk. 58 59 57 57 -1 -1,72 553 448.797.300 -57 -1 0,9 INCF Indo Komoditi Korpora Tbk. 50 50 50 50 0 0 18 34.500 1.725.000 -50 -1 0,5 CAMP Campina Ice Cream Industry Tbk. 320 330 320 326 6 1,88 213 50.800 239.105.400 15,52 21 2,04 INCI Intanwijaya Internasional Tbk. 645 650 630 645 0 0 28 97.100 61.565.000 5,2 124 0,3 CBUT Citra Borneo Utama Tbk. 1.790 1.800 1.760 1.770 -20 -1,12 54 46.800 36.046.000 24,93 71 7,2 INCO Vale Indonesia Tbk. 6.525 6.575 6.400 6.450 -75 -1,15 4.429 8.545.700 55.097.580.000 20,54 314 1,75 CEKA Wilmar Cahaya Indonesia Tbk. 2.040 2.050 2.010 2.010 -30 -1,47 13 13.307.000 5,42 371 0,77 INKP Indah Kiat Pulp & Paper Tbk. 7.475 7.650 7.425 7.625 150 2,01 3.338 5.445.100 41.168.287.500 3,13 2440 0,48 CLEO Sariguna Primatirta Tbk. 476 476 468 470 -6 -1,26 514 0 675.091.000 29,38 16 4,75 INRU Toba Pulp Lestari Tbk. 855 850 800 800 -55 -6,43 26 13.000 10.592.500 -3,45 -232 0,52 CMRY Cisarua Mountain Dairy Tbk. 4.590 4.770 4.590 4.720 130 2,83 1.384 331.200 2.804.558.000 35,22 134 7,12 INTD Inter Delta Tbk. 185 190 185 190 5 2,7 8 2.600 482.000 95 2 2,79 COCO Wahana Interfood Nusantara Tbk. 246 256 236 250 4 1,63 24 7.801.300 24.996.400 35,71 7 1,09 INTP Indocement Tunggal Prakarsa Tbk. 10.325 10.600 10.200 10.400 75 0,73 3.143 4.442.800 46.494.420.000 20,8 500 1,96 CPIN Charoen Pokphand Indonesia Tbk. 4.480 4.510 4.410 4.490 10 0,22 4.507 732.500 30.222.599.000 25,08 179 2,8 IPOL Indopoly Swakarsa Industry Tbk. 150 150 146 150 0 0 14 3.600 534.900 18,75 8 0,36 CPRO Central Proteina Prima Tbk. 50 50 50 50 0 0 258 20.300 40.570.000 8,33 6 0,94 ISSP Steel Pipe Industry of Indonesia Tbk. 250 252 248 248 -2 -0,8 187 937.500 233.461.400 5,77 43 0,43 CRAB Toba Surimi Industries Tbk. 228 230 226 226 -2 -0,88 155 618.963.800 45,2 5 2,46 JKSW Jakarta Kyoei Steel Works Tbk. 60 60 60 60 00 0 0 0 2,61 23 -0,02 CSRA Cisadane Sawit Raya Tbk. 515 530 510 515 0 0 97 6.600 84.448.500 4,19 123 1,1 KAYU Darmi Bersaudara Tbk. 51 56 51 56 5 9,8 2.222 59.866.800 3.263.487.200 18,67 3 0,46 DEWI Dewi Shri Farmindo Tbk. 318 322 316 320 2 0,63 12.469 1.431.400 29.615.120.800 64 5 4,92 KBRI Kertas Basuki Rachmat Indonesia Tbk. 50 50 50 50 00 0 0 0 -10 -5 3,13 DLTA Delta Djakarta Tbk. 3.900 3.890 3.840 3.890 -10 -0,26 79 195.056.000 12,84 303 3,29 KDSI Kedawung Setia Industrial Tbk. 1.065 1.070 1.055 1.055 -10 -0,94 32 11.700 12.402.000 5,38 196 0,58 DPUM Dua Putra Utama Makmur Tbk. 50 50 50 50 0 0 0 595.500 0 -5,56 -9 0,35 KKES Kusuma Kemindo Sentosa Tbk. 89 91 83 88 -1 -1,12 1.196 10.358.400 899.651.400 22 4 2,1 DSFI Dharma Samudera Fishing Industries Tbk. 78 79 77 78 0 0 61 102.400 43.827.100 6,5 12 0,61 KMTR Kirana Megatara Tbk. 242 244 228 244 2 0,83 15 4.600 1.108.400 -81,33 -3 1,06 DSNG Dharma Satya Nusantara Tbk. 690 725 685 705 15 2,17 2.010 6.782.900 36.121.708.500 6,18 114 0,93 KRAS Krakatau Steel (Persero) Tbk. 280 282 278 280 0 0 397 3.765.900 1.052.949.800 3,33 84 0,5 ENZO Morenzo Abadi Perkasa Tbk. 50 50 50 50 0 0 1.769 811.400 18.075.000 25 2 0,68 LMSH Lionmesh Prima Tbk. 505 505 476 498 -7 -1,39 9 900 441.900 -10,16 -49 0,43 FAPA FAP Agri Tbk. 4.970 4.990 4.970 4.980 10 0,2 15 2.717.100 48.800.000 25,54 195 4,87 LTLS Lautan Luas Tbk. 1.350 1.350 1.310 1.330 -20 -1,48 26 35.100 46.402.000 6,46 206 0,77 FISH FKS Multi Agro Tbk. 6.700 7.275 6.800 6.800 100 1,49 16 163.700 27.287.500 6,43 1057 1,3 MDKA Merdeka Copper Gold Tbk. 4.150 4.160 4.090 4.160 10 0,24 5.463 21.367.500 88.205.952.000 71,72 58 6,48 FOOD Sentra Food Indonesia Tbk. 98 98 97 98 0 0 24 93.220.600 6.173.700 -3,38 -29 2,28 MDKI Emdeki Utama Tbk. 188 189 187 188 0 0 69 441.600 82.835.500 12,53 15 0,51 GOLL Golden Plantation Tbk. 50 50 50 50 0 0 0 50.600 0 -25 -2 0,96 MOLI Madusari Murni Indah Tbk. 135 135 130 135 0 0 49 86.000 11.370.200 45 3 0,29 GOOD Garudafood Putra Putri Jaya Tbk. 472 472 466 472 0 0 389 1.195.156.200 39,33 12 6,13 NCKL Trimegah Bangun Persada Tbk. 1.250 1.410 1.205 1.305 55 4,4 39.589 658.210.300 846.035.099.000 17,17 76 10,2 GULA Aman Agrindo Tbk. 302 324 282 284 -18 -5,96 3.430 0 8.561.524.800 284 1 2,09 NICL PAM Mineral Tbk. 306 322 302 306 0 0 4.741 37.974.000 11.788.475.000 20,4 15 6 GZCO Gozco Plantations Tbk. 102 103 97 97 -5 -4,9 1.534 566.200 2.585.655.300 7,46 13 0,52 NIKL Pelat Timah Nusantara Tbk. 565 575 565 570 5 0,88 66 212.000 121.019.500 12,95 44 1,53 HOKI Buyung Poetra Sembada Tbk. 94 95 92 92 -2 -2,13 382 51.419.600 182.129.900 0 0 1,33 NPGF Nusa Palapa Gemilang Tbk. 50 54 50 52 2 4 812 89.107.000 4.565.502.800 -4,33 -12 0,98 IBOS Indo Boga Sukses Tbk. 272 276 264 266 -6 -2,21 167 361.500 2.534.107.000 266 1 6,65 OBMD OBM Drilchem Tbk. 160 162 150 158 -2 -1,25 246 945.700 149.386.500 5,45 29 1,07 ICBP Indofood CBP Sukses Makmur Tbk. 10.200 10.175 10.025 10.050 -150 -1,47 2.084 27.376.077.500 25,57 393 3,21 OKAS Ancora Indonesia Resources Tbk. 124 125 121 121 -3 -2,42 471 3.289.800 403.553.500 1,95 62 -1,73 IKAN Era Mandiri Cemerlang Tbk. 58 60 57 58 0 0 172 9.800 61.162.900 29 2 0,67 OPMS Optima Prima Metal Sinergi Tbk. 61 69 60 61 0 0 82 588.300 35.489.200 -61 -1 0,66 INDF Indofood Sukses Makmur Tbk. 6.350 6.350 6.250 6.275 -75 -1,18 2.392 3.800 39.703.437.500 8,67 724 1,02 PACK Solusi Kemasan Digital Tbk. 192 198 173 173 -19 -9,9 1.524 11.618.800 2.040.659.800 -57,67 -3 86,5 IPPE Indo Pureco Pratama Tbk. 50 50 50 50 0 0 43 63.300 6.520.000 50 1 0,82 PBID Panca Budi Idaman Tbk. 1.555 1.590 1.570 1.570 15 0,96 36 81.400 127.941.500 8,35 188 1,21 JARR Jhonlin Agro Raya Tbk. 230 240 230 232 2 0,87 221 261.902.600 46,4 5 1,61 PDPP Primadaya Plastisindo Tbk. 260 264 252 256 -4 -1,54 1.279 15.128.600 3.898.664.400 32 8 1,79 JAWA Jaya Agra Wattie Tbk. 88 90 87 88 0 0 210 0 102.127.900 -1,4 -63 2,26 PICO Pelangi Indah Canindo Tbk. 184 187 175 177 -7 -3,8 513 1.511.700 274.815.300 11,06 16 0,51 JPFA Japfa Comfeed Indonesia Tbk. 1.110 1.120 1.095 1.100 -10 -0,9 4.435 2.541.800 27.188.192.500 9,09 121 1,01 PNGO Pinago Utama Tbk. 1.300 1.300 1.250 1.280 -20 -1,54 11 1.800 2.314.000 5,77 222 1,42 KEJU Mulia Boga Raya Tbk. 1.295 1.315 1.285 1.300 5 0,39 86 28.435.600 232.454.000 16,67 78 2,77 PSAB J Resources Asia Pasifik Tbk. 108 112 104 105 -3 -2,78 2.305 35.151.500 3.805.212.200 -52,5 -2 0,57 LSIP PP London Sumatra Indonesia Tbk. 1.000 1.015 995 995 -5 -0,5 2.289 26.121.000 9.767.972.000 6,55 152 0,62 PURE Trinitan Metals and Minerals Tbk. 51 51 51 51 00 0 0 0 -0,76 -67 10,2 MAGP Multi Agro Gemilang Plantation Tbk. 50 50 50 50 0 0 0 1.960.000 0 -10 -5 6,25 SAMF Saraswanti Anugerah Makmur Tbk. 655 655 640 640 -15 -2,29 214 796.000 511.556.500 9,85 65 3,02 MAIN Malindo Feedmill Tbk. 450 460 442 458 8 1,78 115 9.301.700 77.353.800 38,17 12 0,49 SBMA Surya Biru Murni Acetylene Tbk. 137 155 134 138 1 0,73 2.786 16.857.700 2.470.215.300 27,6 5 0,61 MGRO Mahkota Group Tbk. 740 740 720 730 -10 -1,35 1.030 2.714.400 4.293.054.500 -121,67 -6 4,27 SIMA Siwani Makmur Tbk. 50 50 50 50 00 0 0 0 -0,96 -52 -10 MKTR Menthobi Karyatama Raya Tbk. 214 236 202 230 16 7,48 2.872 1.068.000 5.070.874.000 46 5 5,11 SMBR Semen Baturaja Tbk. 344 350 342 350 6 1,74 275 932.800 322.935.400 35 10 1,13 MLBI Multi Bintang Indonesia Tbk. 9.050 9.075 9.000 9.050 0 0 58 6.316.800 260.820.000 20,62 439 17,78 SMCB Solusi Bangun Indonesia Tbk. 1.335 1.335 1.330 1.335 0 0 320 1.314.600 1.751.063.000 14,35 93 1,02 MYOR Mayora Indah Tbk. 2.660 2.670 2.610 2.650 -10 -0,38 2.449 21.976.869.000 30,46 87 4,69 SMGR Semen Indonesia (Persero) Tbk. 6.150 6.250 6.075 6.200 50 0,81 3.814 9.461.400 58.435.322.500 17,71 350 0,98 NASI Wahana Inti Makmur Tbk. 95 104 89 90 -5 -5,26 5.900 130.400 6.340.322.200 90 1 1,23 SMKL Satyamitra Kemas Lestari Tbk. 276 284 270 282 6 2,17 2.327 11.139.600 3.087.276.800 9,72 29 1,12 NAYZ Hassana Boga Sejahtera Tbk. 115 126 115 126 11 9,57 3.710 1.120.000 8.483.684.200 0 0 14 SPMA Suparma Tbk. 462 470 458 460 -2 -0,43 198 861.200 397.034.000 4,3 107 0,68 NSSS Nusantara Sawit Sejahtera Tbk. 156 158 152 153 -3 -1,92 2.958 1.152.200 11.089.933.200 15,3 10 6,38 SQMI Wilton Makmur Indonesia Tbk. 68 69 66 67 -1 -1,47 288 3.931.700 264.620.800 -33,5 -2 6,09 OILS Indo Oil Perkasa Tbk. 168 171 157 157 -11 -6,55 763 24.666.300 596.922.900 10,47 15 0,86 SRSN Indo Acidatama Tbk. 50 51 50 50 0 0 64 1.367.000 68.511.500 8,33 6 0,46 PALM Provident Investasi Bersama Tbk. 595 595 570 590 -5 -0,84 118 209.506.500 17,35 34 0,73 SULI SLJ Global Tbk. 129 134 126 130 1 0,78 55 278.000 36.147.900 2,24 58 1,53 PANI Pratama Abadi Nusa Industri Tbk. 1.210 1.225 1.190 1.190 -20 -1,65 468 178.700 2.485.117.000 119 10 7,93 SWAT Sriwahana Adityakarta Tbk. 56 57 55 56 0 0 118 860.700 48.020.300 -6,22 -9 0,64 PGUN Pradiksi Gunatama Tbk. 695 695 665 665 -30 -4,32 40 9.783.600 20.397.500 22,17 30 2,67 TALF Tunas Alfin Tbk. 438 438 438 438 00 0 0 0 14,13 31 0,52 PMMP Panca Mitra Multiperdana Tbk. 320 316 308 316 -4 -1,25 577 1.189.011.400 6,32 50 0,59 TBMS Tembaga Mulia Semanan Tbk. 1.535 1.580 1.540 1.540 5 0,33 7 700 1.085.500 5,86 263 0,61 PSDN Prasidha Aneka Niaga Tbk. 60 61 56 57 -3 -5 201 0 156.333.200 -1,9 -30 -1,33 TDPM Tridomain Performance Materials Tbk. 119 119 119 119 00 0 0 0 -1,11 -107 1,28 PSGO Palma Serasih Tbk. 144 144 138 139 -5 -3,47 36 170.700 23.902.900 9,93 14 1,56 TINS Timah Tbk. 1.015 1.025 1.005 1.010 -5 -0,49 1.416 4.440.100 4.494.839.500 7,21 140 1,07 ROTI Nippon Indosari Corpindo Tbk. 1.545 1.585 1.550 1.580 35 2,27 343 5.886.300 629.578.500 22,57 70 3,65 TIRT Tirta Mahakam Resources Tbk. 50 50 50 50 00 4 2.400 120.000 -0,59 -85 -0,08 SGRO Sampoerna Agro Tbk. 2.160 2.160 2.140 2.150 -10 -0,46 14 22.598.900 22.785.000 3,73 577 0,77 TKIM Pabrik Kertas Tjiwi Kimia Tbk. 6.425 6.550 6.400 6.525 100 1,56 666 1.147.700 7.445.810.000 2,79 2341 0,58 SIMP Salim Ivomas Pratama Tbk. 396 398 394 396 0 0 196 28.900 517.679.600 5,21 76 0,37 TPIA Chandra Asri Petrochemical Tbk. 2.230 2.250 2.220 2.230 0 0 1.083 7.752.300 17.326.451.000 -82,59 -27 4,42 SIPD Sreeya Sewu Indonesia Tbk. 1.105 1.150 1.105 1.150 45 4,07 8 8.331.600 2.014.000 -15,13 -76 1,81 TRST Trias Sentosa Tbk. 685 685 665 685 00 2 2.600 1.779.000 13,98 49 0,72 SKBM Sekar Bumi Tbk. 362 370 350 366 4 1,1 33 66.080.000 4.503.600 7,32 50 0,63 UNIC Unggul Indah Cahaya Tbk. 9.350 9.325 9.050 9.325 -25 -0,27 4 400 3.662.500 4,97 1877 0,9 SKLT Sekar Laut Tbk. 2.040 2.030 2.020 2.020 -20 -0,98 10 70.079.400 3.444.000 22,7 89 2,5 WSBP Waskita Beton Precast Tbk. 53 55 50 51 -2 -3,77 3.013 172.139.800 8.812.298.000 1,96 26 -0,64 SMAR Smart Tbk. 5.425 5.675 5.450 5.500 75 1,38 53 71.738.200 146.187.500 2,87 1915 0,82 WTON Wijaya Karya Beton Tbk. 164 173 162 168 4 2,44 950 14.566.100 2.456.649.800 8,84 19 0,41 SOUL Mitra Tirta Buwana Tbk. 28 29 27 29 1 3,57 226 3.710.000 92.289.100 0 0 1,93 YPAS Yanaprima Hastapersada Tbk. 595 595 590 595 00 3 300 178.000 -297,5 -2 3,29 SSMS Sawit Sumbermas Sarana Tbk. 1.635 1.675 1.615 1.635 0 0 735 363.300 14.926.771.000 8,47 193 2,43 ZINC Kapuas Prima Coal Tbk. 50 50 50 50 0 0 43 558.300 27.915.000 50 1 1,43 STAA Sumber Tani Agung Resources Tbk. 1.015 1.035 1.000 1.025 10 0,99 643 2.067.100 7.662.821.000 10,05 102 2,61 CONSUMER CYCLICALS STTP Siantar Top Tbk. 7.450 7.450 7.450 7.450 0 0 0 29.900 0 17,45 427 2,66 Apparel & Luxury Goods TAPG Triputra Agro Persada Tbk. 640 650 635 645 5 0,78 1.050 3.819.400 4.882.907.500 4,3 150 1,28 ARGO Argo Pantes Tbk. 482 500 452 482 0 0 14 2.600 1.267.600 -1,66 -290 -0,12 TAYS Jaya Swarasa Agung Tbk. 212 218 204 204 -8 -3,77 4.007 2.716.000 17.760.490.600 29,14 7 1,56 BATA Sepatu Bata Tbk. 600 600 600 600 00 1 1.400 840.000 -7,41 -81 2,44 TBLA Tunas Baru Lampung Tbk. 620 625 610 615 -5 -0,81 485 169.800 2.053.817.000 4,1 150 0,48 BELL Trisula Textile Industries Tbk. 117 119 115 116 -1 -0,85 778 9.576.500 1.114.701.400 0 0 3,74 TGKA Tigaraksa Satria Tbk. 6.725 6.725 6.650 6.650 -75 -1,12 4 400.900 8.720.000 12,76 521 3,1 BIMA Primarindo Asia Infrastructure Tbk. 71 71 67 68 -3 -4,23 131 204.200 13.873.200 -17 -4 0,48 TLDN Teladan Prima Agro Tbk. 498 505 486 500 2 0,4 57 10.600 34.789.500 11,36 44 2,98 CNTB Saham Seri B (Centex Tbk.) 250 250 250 250 00 0 0 -1 -250 -0,14 TRGU Cerestar Indonesia Tbk. 218 220 216 220 2 0,92 187 1.307.200 163.700.800 36,67 6 1,71 CNTX Century Textile Industry Tbk. 244 240 228 240 -4 -1,64 5 0 117.600 -0,52 -465 -0,07 Ultra Jaya Milk Industry & Trading ERTX Eratex Djaja Tbk. 272 274 256 266 -6 -2,21 649 500 613.229.400 5,66 47 0,94 ULTJ Comp Tbk. 1.375 1.390 1.370 1.390 15 1,09 198 1.800 382.502.000 16,75 83 2,8 ESTI Ever Shine Tex Tbk. 52 52 50 51 -1 -1,92 25 2.352.700 2.796.200 51 1 0,46 12.500 HDTX Panasia Indo Resources Tbk. 120 120 120 120 00 0 54.300 0 -7,5 -16 -6,67 UNSP Bakrie Sumatera Plantations Tbk. 116 116 112 115 -1 -0,86 55 1.700 86.135.900 1,32 87 -0,05 WAPO Wahana Pronatural Tbk. 155 174 155 155 0 0 7.791 26.600 7.547.962.300 -51,67 -3 2,72 HRTA Hartadinata Abadi Tbk. 370 374 368 370 0 0 1.367 0 5.550.655.200 6,73 55 0,99 WINE Hatten Bali Tbk. 685 725 640 640 -45 -6,57 3.444 3.332.800 9.759.129.000 8 11,64 INDR Indo-Rama Synthetics Tbk. 5.000 5.000 4.900 4.980 -20 -0,4 42 14.967.500 70.414.000 4,87 1023 0,45 9.135.100 4.289.960.000 80 0 0,73 INOV Inocycle Technology Group Tbk. 119 145 118 120 1 0,84 17.959 10.377.088.200 -6 -20 0,74 WMPP Widodo Makmur Perkasa Tbk. 52 53 50 51 -1 -1,92 824 7.571.200 0 9 0,5 14.200 WMUU Widodo Makmur Unggas Tbk. 50 51 50 50 0 0 743 827.163.400 5,56 MYTX Asia Pacific Investama Tbk. 72 78 70 77 5 6,94 15.324 76.738.100 3.016.163.900 -25,67 -3 -4,28 Food & Staples Retailing 0 PBRX Pan Brothers Tbk. 51 51 50 50 -1 -1,96 924 40.741.400 3.723.950.200 16,67 3 0,2 7.607.400 POLU Golden Flower Tbk. 230 226 220 224 -6 -2,61 8 74.359.400 469.800 9,74 23 1,11 AMRT Sumber Alfaria Trijaya Tbk. 2.810 2.810 2.690 2.800 -10 -0,36 7.239 84.961.100 85.401.904.000 40,58 69 10,37 BUAH Segar Kumala Indonesia Tbk. 1.195 1.205 1.195 1.205 10 0,84 87 3.333.700 505.391.500 44,63 27 7,82 POLY Asia Pacific Fibers Tbk. 51 51 50 50 -1 -1,96 38 2.100 15.665.100 0,64 78 -0,01 DAYA Duta Intidaya Tbk. 191 202 192 193 2 1,05 15 991.400 -11,35 -17 13,79 RICY Ricky Putra Globalindo Tbk. 73 78 73 76 3 4,11 282 311.200 165.808.000 -0,75 -101 0,23 1.300 3.817.000 40 1,41 SBAT Sejahtera Bintang Abadi Textile Tbk. 50 50 50 50 00 1 2.195.500 5.000 -2,78 -18 1,39 DMND Diamond Food Indonesia Tbk. 795 800 795 800 5 0,63 5 69.600 56.712.000 20 313 1,05 EPMT Enseval Putera Megatrading Tbk. 2.780 2.800 2.760 2.760 -20 -0,72 32 747.200 6.611.000 8,82 14 6,81 SRIL Sri Rejeki Isman Tbk. 146 146 146 146 00 0 100 0 -0,99 -147 -0,36 HERO Hero Supermarket Tbk. 1.575 1.610 1.525 1.525 -50 -3,17 19 275.700 15.991.500 108,93 60 2,51 SSTM Sunson Textile Manufacture Tbk. 565 580 530 580 15 2,65 2 0 227.000 96,67 6 2,72 761.800 9,67 14 5,16 TFCO Tifico Fiber Indonesia Tbk. 595 595 595 595 00 0 0 54,09 11 0,6 KMDS Kurniamitra Duta Sentosa Tbk. 575 585 565 580 5 0,87 13 45.524.800 10.354.586.000 25,43 -51 4,45 400 MIDI Midi Utama Indonesia Tbk. 350 362 348 356 6 1,71 634 14.145.100 1.509.064.700 -1,75 4 0,86 TRIS Trisula International Tbk. 218 228 220 228 10 4,59 637 0 1.044.249.000 20,73 11 1,55 MPPA Matahari Putra Prima Tbk. 91 93 89 89 -2 -2,2 1.759 84.979.000 12,5 -53 2,59 UNIT Nusantara Inti Corpora Tbk. 316 316 316 316 00 0 0 52,67 6 0,18 16.539.500 770.000 -13,21 19 1,11 Automobiles & Components 4.645.900 PCAR Prima Cakrawala Abadi Tbk. 50 50 50 50 0 0 6 6.545.000 11,89 -99 33,33 0 RANC Supra Boga Lestari Tbk. 685 700 680 700 15 2,19 19 31.234.200 2.098.875.400 -4,04 AUTO Astra Otoparts Tbk. 1.640 1.770 1.630 1.770 130 7,93 4.345 33.771.212.000 6,44 275 0,71 SDPC Millennium Pharmacon International Tbk. 226 230 222 226 0 0 1.820 421.100 BOLT Garuda Metalindo Tbk. 730 730 730 730 00 0 19.734.500 0 21,47 34 2,18 5.100 0 BRAM Indo Kordsa Tbk. 8.000 8.000 8.000 8.000 00 5 0 7,16 1118 1,09 WICO Wicaksana Overseas International Tbk. 400 400 400 400 0 0 0 4.800 00 4.000.000 10,54 84 Nondurable Household Products 20.500 DRMA Dharma Polimetal Tbk. 885 930 850 885 30 2,33 1.900 500 13.094.629.000 -11,14 -118 3 EURO Estee Gold Feet Tbk. 304 316 296 296 -8 -2,63 647 4.200 1.862.851.000 148 2 14,1 GDYR Goodyear Indonesia Tbk. 1.285 1.350 1.285 1.315 -5 -0,83 38 14.552.700 -11,44 -52 0,76 27.500 0 -1,11 -71 0,65 GJTL Gajah Tunggal Tbk. 600 605 590 595 10 0,5 203 23.681.500 6,34 320 0,29 FLMC Falmaco Nonwoven Industri Tbk. 79 79 79 79 0 0 0 -1 -2,44 26 17.900 397.063.000 0 0,47 KINO Kino Indonesia Tbk. 1.450 1.500 1.445 1.480 30 2,07 59 29.161.400 48.349.000 -2,21 -670 1,44 INDS Indospring Tbk. 2.020 2.140 2.000 2.030 22 5,79 667.000 78.905.000 0 63 0,95 KPAS Cottonindo Ariesta Tbk. 62 62 62 62 0 0 0 16.686.900 0 -1,19 -52 0,41 ISAP Isra Presisi Indonesia Tbk. 41 41 39 40 1.555 39.000 284.278.800 6,38 90 0,58 LPIN Multi Prima Sejahtera Tbk. 380 408 378 402 -10 -0,23 196 7.143.300 218.418.000 47,67 3 7,73 MBTO Martina Berto Tbk. 93 95 93 93 0 0 34 15.400 9.541.900 -2,33 -40 0,25 00 18 555.700 32.670.000 -110 0,48 MRAT Mustika Ratu Tbk. 630 635 590 590 -40 -6,35 158 9.600 820.760.000 -10,54 -56 0,77 MASA Multistrada Arah Sarana Tbk. 4.300 4.300 4.200 4.290 0 94 147 0,27 NANO Nanotech Indonesia Global Tbk. 24 25 23 24 0 0 464 9.331.400 46.801.400 24 1 0,63 NIPS Nipress Tbk. 282 282 282 282 -12 -6,78 734 7.700 0 -1,5 10.222.500 65,76 92 0,66 PRAS Prima Alloy Steel Universal Tbk. 177 176 165 165 -50 -3,21 827 0 456.492.200 10,27 3 TCID Mandom Indonesia Tbk. 6.000 6.075 5.975 6.050 50 0,83 7 0 610.777.000 14,8 75 0,89 4.966.553.500 UCID Uni-Charm Indonesia Tbk. 1.165 1.185 1.085 1.110 -55 -4,72 374 39.480.024.000 29,72 141 39,9 SMSM Selamat Sempurna Tbk. 1.560 1.570 1.510 1.510 2.727.800 UNVR Unilever Indonesia Tbk. 4.200 4.220 4.180 4.190 -10 -0,24 3.905 6.032.300 77.440.400 33,33 15 4,2 Consumer Services 3.203.800 0 AKKU Anugerah Kagum Karya Utama Tbk. 50 50 50 50 00 0 0 50 1 0,68 VICI Victoria Care Indonesia Tbk. 500 500 498 500 0 0 38 0 3 4,43 Tobacco 33.300 ARTA Arthavest Tbk. 2.000 2.000 2.000 2.000 00 0 0 0 666,67 122 0,76 GGRM Gudang Garam Tbk. 25.175 25.350 24.500 24.500 -675 -2,68 3.692 0 43.001.850.000 16,96 1445 0,81 BAYU Bayu Buana Tbk. 910 910 890 895 -15 -1,65 23 7.700 6.912.000 7,34 -67 3,7 26.070.612.500 18,8 54 4,19 BLTZ Graha Layar Prima Tbk. 2.020 2.020 1.920 2.000 -20 -0,99 9 1.900 3.784.000 -29,85 2 17 HMSP H.M. Sampoerna Tbk. 1.035 1.050 1.010 1.015 -20 -1,93 4.141 102.500 11,12 25 0,72 1.536.300 7 1,59 ITIC Indonesian Tobacco Tbk. 284 286 276 278 -6 -2,11 237 1.360.700 277.536.000 306 1 1,91 BMBL Lavender Bina Cendikia Tbk. 52 52 47 51 -1 -1,92 252 875.800 78.102.900 25,5 -13 0,27 RMBA Bentoel Internasional Investama Tbk. 306 306 306 306 0 0 0 1.955.200 0 7,65 119 1,27 BOLA Bali Bintang Sejahtera Tbk. 176 187 176 180 4 2,27 139 0 160.480.100 25,71 -16 -434 BUVA Bukit Uluwatu Villa Tbk. 60 60 60 60 00 0 800 0 -4,62 -11 225 WIIM Wismilak Inti Makmur Tbk. 880 925 880 910 30 3,41 1.685 1.700 11.679.547.000 0 -10 2,76 ENERGY 532.300 198.800 21 0,25 9.416.400 0 7 1,85 155.500 2.358.200 29 10,13 224.000 1 1,38 1.745.700 5.572.900 -19 2,89 25.535.600 57.000 -8 9,51 192.900 3 7,61 989.000 60.986.700 -1 0,53 0 0 -10 0,6 0 -4 0,47 12.859.100 34.300 1 0,98 CLAY Citra Putra Realty Tbk. 456 442 434 434 -22 -4,82 6 196.400 350.000 -27,13 -3 0,93 Alternative Energy CSMI Cipta Selera Murni Tbk. 3.150 3.150 3.150 3.150 00 0 0 0 -286,36 -34 0,94 DFAM Dafam Property Indonesia Tbk. 80 84 79 80 0 0 191 700 15.961.600 -8 ETWA Eterindo Wahanatama Tbk. 346 346 338 342 -4 -1,16 25 94.900 32.491.000 -5,03 -68 -4,5 25.500 JSKY Sky Energy Indonesia Tbk. 52 52 52 52 0 0 0 0 0 -1,44 -36 0,66 DUCK Jaya Bersama Indo Tbk. 176 176 176 176 00 0 0 0 8,38 SEMA Semacom Integrated Tbk. 92 95 91 92 0 0 466 11,5 EAST Eastparc Hotel Tbk. 113 115 111 113 0 0 337 256.400 265.995.300 16,14 4.757.500 440.523.200 8,98 8 0,92 ENAK Champ Resto Indonesia Tbk. 1.170 1.180 1.145 1.175 5 0,43 100 28.664.700 259.050.500 40,52 Oil, Gas & Coal 34.678.600 39.624.954.500 2,44 128 5,58 1.046.900 ADMR Adaro Minerals Indonesia Tbk. 1.155 1.170 1.125 1.150 -5 -0,43 5.222 77.786.100 230.988.924.000 274 1213 1,01 ESTA Esta Multi Usaha Tbk. 83 88 83 88 5 6,02 707 0 480.724.800 88 ADRO Adaro Energy Indonesia Tbk. 3.050 3.050 2.930 2.960 -90 -2,95 14.147 13,17 FAST Fast Food Indonesia Tbk. 760 795 770 770 10 1,32 43 0 44.490.500 -40,53 18.000 4.764.000 -0,4 1 3,86 FITT Hotel Fitra International Tbk. 466 466 464 466 0 0 17 0 89.758.400 -58,25 AIMS Akbar Indo Makmur Stimec Tbk. 268 276 250 274 6 2,24 33 28.569.300 45.713.871.500 2,12 120 2,89 3.100 AKRA AKR Corporindo Tbk. 1.595 1.625 1.580 1.580 -15 -0,94 3.916 -4,17 -356 0,39 HAJJ Arsy Buana Travelindo Tbk. 194 200 175 175 -19 -9,79 10.100 3.741.000 11.459.897.600 58,33 APEX Apexindo Pratama Duta Tbk. 143 145 141 143 0 0 42 85.100 12.141.100 102 0,7 HOME Hotel Mandarine Regency Tbk. 50 50 50 50 00 0 200 0 -50 425.700 90.485.200 56 -12 -2,27 HOTL Saraswati Griya Lestari Tbk. 50 50 50 50 00 0 236.702.500 0 -5 ARII Atlas Resources Tbk. 220 226 212 216 -4 -1,82 102 10,19 0 ARTI Ratu Prabu Energi Tbk. 50 50 50 50 0 0 0 0 0 35,5 1 1,19 HRME Menteng Heritage Realty Tbk. 50 50 50 50 0 0 11 1.248.000 1.715.000 -12,5 BBRM Pelayaran Nasional Bina Buana Raya Tbk. 56 57 55 56 0 0 51 805.500 44.715.700 0,65 16 1,15 IDEA Idea Indonesia Akademi Tbk. 58 58 54 57 -1 -1,72 41 407.000 10.728.700 57 876.700 139.556.300 23,88 4 1,23 IKAI Intikeramik Alamasri Industri Tbk. 50 50 50 50 00 0 179.700 0 -16,67 BESS Batulicin Nusantara Maritim Tbk. 161 163 156 163 2 1,24 73 50.228.800 7.302.768.700 2,75 89 5,27 30.000 BIPI Astrindo Nusantara Infrastruktur Tbk. 148 150 141 142 -6 -4,05 1.109 8.021.300 472.578.400 19,17 8 3,41 JGLE Graha Andrasentra Propertindo Tbk. 50 50 50 50 00 1 41.100 35.000 -1,47 BOSS Borneo Olah Sarana Sukses Tbk. 60 62 57 58 -2 -3,33 434 27.567.900 5.469.556.200 1442 2,99 Jakarta International Hotels & 1.600 977.700 3.872.477.000 5,5 6 0,7 JIHD Development Tbk. 332 332 324 330 -2 -0,6 6 17.418.500 8.414.600 165 2 0,22 BSML Bintang Samudera Mandiri Lines Tbk. 200 204 191 191 -9 -4,5 15.498 1.618.300 185.778.200 20,23 22 1,83 0 BSSR Baramulti Suksessarana Tbk. 3.980 4.000 3.950 3.960 -20 -0,5 1.118 491.092.800 59.514.956.400 -4,65 1028 23,27 JSPT Jakarta Setiabudi Internasional Tbk. 805 805 805 805 00 0 155.700 0 -50,31 -16 0,93 BULL Buana Lintas Lautan Tbk. 114 117 113 115 1 0,88 319 283.000 5.918.242.500 -20 -0,18 KDTN Puri Sentul Permai Tbk. 128 133 125 129 1 0,78 128 4.201.300 32.754.500 64,5 2 2,48 BUMI Bumi Resources Tbk. 124 126 118 121 -3 -2,42 4.969 27 2 2,7 KPIG MNC Land Tbk. 69 70 67 69 00 4.725 10.500 1.967.199.200 34,5 2 0,24 BYAN Bayan Resources Tbk. 21.500 21.500 20.675 20.800 -700 -3,26 673 2.200 195.900 -8,33 -6 -0,39 LUCY Lima Dua Lima Tiga Tbk. 173 190 172 180 7 4,05 170 1.970.500 191.531.800 36 5 CANI Capitol Nusantara Indonesia Tbk. 93 93 88 93 0 0 9 29.570.800 1.598.820.200 9,29 14 2,83 MABA Marga Abhinaya Abadi Tbk. 50 50 50 50 00 400 0 -2,94 4 CBRE Cakra Buana Resources Energi Tbk. 53 56 53 54 1 1,89 1.038 462,5 2 19,68 MAMI Mas Murni Indonesia Tbk. 50 50 50 50 00 0 20.900 0 -12,5 -17 2,78 CNKO Exploitasi Energi Indonesia Tbk. 50 50 50 50 0 0 2 200 10.000 -4,17 -12 0,27 MAMIP Mas Murni Tbk. (Saham Preferen) 600 600 600 600 00 0 0 -0,08 -4 0,51 COAL Black Diamond Resources Tbk. 129 132 129 130 1 0,78 835 5.294.400 687.543.900 6,08 52 0,68 MAPB MAP Boga Adiperkasa Tbk. 2.280 2.480 2.280 2.320 40 1,75 0 0 7.342.000 34,63 -7327 CUAN Petrindo Jaya Kreasi Tbk. 945 960 915 925 -20 -2,12 7.016 33.616.700 31.561.734.500 2,84 12152 0,84 MINA Sanurhasta Mitra Tbk. 50 51 50 51 12 18 12.000 187.282.400 -51 67 0 DEWA Darma Henwa Tbk. 50 50 50 50 0 0 41 17.635.000 0 8,73 NASA Andalan Perkasa Abadi Tbk. 50 50 50 50 00 112 135.400 10.000 0 -1 4,29 DOID Delta Dunia Makmur Tbk. 314 316 312 316 2 0,64 721 352.700 2.220.131.800 0 52 0,55 NATO Surya Permata Andalan Tbk. 472 474 460 464 -8 -1,69 2 62.300 110.007.837.600 0 0 3,4 DSSA Dian Swastatika Sentosa Tbk. 34.500 34.500 34.500 34.500 0 0 0 7.054.600 5,96 42 0,63 NUSA Sinergi Megah Internusa Tbk. 50 50 50 50 00 1.714 1.786.300 0 -25 0 0,51 DWGL Dwi Guna Laksana Tbk. 131 134 130 131 0 0 15 0 5,57 -64 0,6 PANR Panorama Sentrawisata Tbk. 695 720 685 685 -10 -1,44 0 7.363.800 876.870.500 68,5 -2 4,64 ELSA Elnusa Tbk. 310 314 308 310 0 0 1.267 0 6.301.500 -1,36 1819 4,41 PDES Destinasi Tirta Nusantara Tbk. 298 298 296 298 00 418 45.500 120.987.800 -99,33 10 0,51 ENRG Energi Mega Persada Tbk. 238 240 230 234 -4 -1,68 2.702 48.100 5.248.141.000 3,57 25 0,59 PGLI Pembangunan Graha Lestari Indah Tbk. 270 268 252 252 -18 -6,67 116 14.100 45.701.200 4,94 -3 1,92 FIRE Alfa Energi Investama Tbk. 82 101 80 87 5 6,1 8.184 16.910.200 12.399.626.200 6,32 3 1,11 PJAA Pembangunan Jaya Ancol Tbk. 665 690 670 670 5 0,75 58 5.486.200 20.195.500 6,98 51 5,14 GEMS Golden Energy Mines Tbk. 6.500 6.500 6.400 6.500 0 0 85 53.016.500 8.212.429.600 137 10,5 PLAN Planet Properindo Jaya Tbk. 24 24 23 24 00 42 40.100 961.000 -12 96 1,42 GTBO Garda Tujuh Buana Tbk. 156 158 153 158 2 1,28 30 89.595.300 279.070.000 17 19 1,89 PNSE Pudjiadi & Sons Tbk. 432 474 404 450 18 4,17 17 47.800 726.800 -34,62 -2 0,69 GTSI GTS Internasional Tbk. 51 52 50 51 0 0 126 43.400 11.311.100 12,19 351 1,83 PSKT Red Planet Indonesia Tbk. 60 60 56 57 -3 -5 11 1.921.300 997.420.800 -57 -13 0,35 HILL Hillcon Tbk. 1.765 1.765 1.645 1.670 -95 -5,38 3.728 72.500 156.398.000 10,84 36 -1,54 PTSP Pioneerindo Gourmet International Tbk. 1.965 1.965 1.965 1.965 00 451 0 50,38 -1 3,04 HITS Humpuss Intermoda Transportasi Tbk. 220 228 206 206 -14 -6,36 246 3.071.800 35.424.345.000 4,46 1320 0,8 PZZA Sarimelati Kencana Tbk. 490 494 488 490 00 0 742.300 76.471.000 -61,25 39 1,68 HRUM Harum Energy Tbk. 1.550 1.575 1.555 1.565 15 0,97 1.977 21.130.100 437.200.800 2,14 -5 0,9 RAFI Sari Kreasi Boga Tbk. 70 70 68 68 -2 -2,86 58 0 289.373.700 13,6 -8 3,74 IATA MNC Energy Investments Tbk. 78 81 77 77 -1 -1,28 5.602 2.090.800 16.540.096.000 1,92 483 0,19 SHID Hotel Sahid Jaya International Tbk. 2.320 2.310 2.300 2.300 -20 -0,86 359 24.160.000 -82,14 5 1,26 INDY Indika Energy Tbk. 2.510 2.550 2.500 2.540 30 1,2 1.961 10.576.300 3.126.710.400 16708 1,3 SNLK Sunter Lakeside Hotel Tbk. 1.215 1.225 1.215 1.220 5 0,41 31 1.595.600 2.399.288.500 -110,91 -28 1,28 INPS Indah Prakasa Sentosa Tbk. 126 135 123 125 -1 -0,79 59 39.655.100 15.517.570.000 -25 122 1,17 SOTS Satria Mega Kencana Tbk. 270 270 258 270 00 325 106.400 -16,88 -11 3,29 ITMA Sumber Energi Andalan Tbk. 650 650 635 635 -15 -2,31 63 6.150.500 9.560.500 1,31 10 2,59 UANG Pakuan Tbk. 490 490 472 490 00 4 4.895.600 10.120.200 2,09 -16 3,66 ITMG Indo Tambangraya Megah Tbk. 38.025 35.375 35.375 35.375 -2.650 -6,97 4.057 76.900 44.312.000 2,12 -23 0,44 Household Goods 42 300 234 1,17 KKGI Resource Alam Indonesia Tbk. 458 466 446 450 -8 -1,75 497 68.700 62.221.087.500 3,69 2279 1,95 2,36 1.758.900 1.160.760.200 226 0,72 10.551.400 2.554.300 52.621.600 36 1559 2,8 CBMF Cahaya Bintang Medan Tbk. 50 50 50 50 00 0 405.200 0 -50 -1 0,38 KOPI Mitra Energi Persada Tbk. 386 408 360 360 -26 -6,74 88 145.100 578.080.100 -2,17 332 1,05 CINT Chitose Internasional Tbk. 210 212 210 210 00 8 2.522.000 -23,33 -9 0,64 LEAD Logindo Samudramakmur Tbk. 50 51 50 50 0 0 137 11.561.600 776.957.500 2,72 4 2,14 GEMA Gema Grahasarana Tbk. 222 224 210 220 -2 -0,9 15 22.998.800 30.018.000 0 0,88 MBAP Mitrabara Adiperdana Tbk. 6.250 6.275 6.100 6.200 -50 -0,8 261 125.700 341.951.000 5,27 -1 -50 KICI Kedaung Indah Can Tbk. 171 176 171 171 00 16 1.053.600 10.666.500 0 2 0,41 MBSS Mitrabahtera Segara Sejati Tbk. 1.170 1.195 1.150 1.190 20 1,71 92 294.800 816.072.500 4,31 99 1,41 LFLO Imago Mulia Persada Tbk. 51 54 53 54 3 5,88 8 11.947.000 94.680.300 85,5 3 1,59 MCOL Prima Andalan Mandiri Tbk. 6.700 6.725 6.675 6.725 25 0,37 79 122.100 63.402.204.000 3,09 260 0,84 LMPI Langgeng Makmur Industri Tbk. 138 156 129 130 -8 -5,8 1.131 1.032.438.400 -24 0,64 MEDC Medco Energi Internasional Tbk. 1.035 1.055 1.020 1.025 -10 -0,97 5.759 61.399.300 39.302.500 40,75 -49 17,33 MGLV Panca Anugrah Wisesa Tbk. 41 42 40 41 00 22 37.300 1.862.200 18 11 0,72 MITI Mitra Investindo Tbk. 161 164 155 163 2 1,24 109 245.500 123 1,52 MICE Multi Indocitra Tbk. 740 795 735 780 40 5,41 22 36.900.600 10.531.000 -5,42 80 0,63 MTFN Capitalinc Investment Tbk. 50 50 50 50 0 0 0 0 -50 1091 1,57 OLIV Oscar Mitra Sukses Sejahtera Tbk. 22 23 21 21 -1 -4,55 103 116.814.900 3,73 0 0,75 MYOH Samindo Resources Tbk. 1.480 1.480 1.480 1.480 0 0 5 0 30.636.000 14,95 15 0,88 SCNP Selaras Citra Nusantara Perkasa Tbk. 248 248 246 248 00 29 643.900 9.924.600 9,75 -3 1,88 PGAS Perusahaan Gas Negara Tbk. 1.375 1.395 1.375 1.385 10 0,73 4.258 20.700 52.778.610.000 5,33 638 1,01 SOFA Boston Furniture Industries Tbk. 22 22 21 21 -1 -4,55 28 92.200 1.037.200 1 0,78 PKPK Perdana Karya Perkasa Tbk. 320 320 304 312 -8 -2,5 78 38.146.200 464.303.800 -6,37 00 WOOD Integra Indocabinet Tbk. 412 414 406 412 00 442 649.900 787.818.800 0 28 0,71 PSSI IMC Pelita Logistik Tbk. 645 665 640 640 -5 -0,78 170 1.493.900 880.285.000 79 0,42 Leisure Goods 38.639.200 -82,67 PTBA Bukit Asam Tbk. 3.980 3.990 3.920 3.920 -60 -1,51 4.474 1.352.600 54.331.568.000 5,2 84 3,21 203.700 13.801.700 79.734.700 3,59 26 0,28 14.700 21 162.700 5.418.485.000 32,67 254 1,45 14,71 1.187.000 6.359.691.500 7,37 109 1,43 87.416.000 6.789.600 11.562.800 12 1,14 BIKE Sepeda Bersama Indonesia Tbk. 208 208 202 206 -2 -0,96 813 143.679.500 152.151.000 12,88 16 2,22 PTIS Indo Straits Tbk. 510 510 478 490 -20 -3,92 163 26.200 8.889.639.500 0 115 2,2 IIKP Inti Agri Resources Tbk. 50 50 50 50 00 0 0 -50 -1 7,14 PTRO Petrosea Tbk. 4.630 4.750 4.500 4.700 70 1,51 512 11.617.400 69.116.000 5,59 -1 3,13 TOYS Sunindo Adipersada Tbk. 53 54 53 54 1 1,89 90 400 84.875.100 0 0 0,3 RAJA Rukun Raharja Tbk. 930 950 910 940 10 1,08 859 363.700 432.021.400 9,4 14 0,22 Media & Entertainment 93.155.700 RIGS Rig Tenders Indonesia Tbk. 442 446 440 442 0 0 28 1.054.900 14.662.000 7,31 -1 0,54 ABBA Mahaka Media Tbk. 107 110 106 106 -1 -0,93 329 72.646.100 525.708.600 -17,67 -6 2,86 RMKE RMK Energy Tbk. 740 790 730 790 50 6,76 1.674 14.400 1.390.681.000 1,67 22 2,57 DIGI Arkadia Digital Media Tbk. 50 50 50 50 00 3 15.000 -4,55 -11 -25 RUIS Radiant Utama Interinsco Tbk. 191 192 189 190 -1 -0,52 128 10.485.200 1.196.302.000 9,27 -45 -125,71 FILM MD Pictures Tbk. 1.900 1.950 1.805 1.820 -80 -4,21 107,06 17 11,23 SGER Sumber Global Energy Tbk. 430 430 400 424 -6 -1,4 357 1.759.600 11,08 -2 3,85 FORU Fortune Indonesia Tbk. 166 179 164 172 6 3,61 5.138 19.693.872.000 -21,5 -8 2,18 SHIP Sillo Maritime Perdana Tbk. 1.010 1.025 1.010 1.010 0 0 19 0 5,91 22 23,62 FUTR Lini Imaji Kreasi Ekosistem Tbk. 89 88 83 83 -6 -6,74 269 69.496.100 SICO Sigma Energy Compressindo Tbk. 138 140 129 133 -5 -3,62 1.553 0 403.495.300 -50 253 1,01 IPTV MNC Vision Networks Tbk. 50 50 50 50 00 0 00 SMMT Golden Eagle Energy Tbk. 680 700 665 680 0 0 413 2.260.700 12,79 113 0,73 MARI Mahaka Radio Integra Tbk. 83 87 79 81 -2 -2,41 1.236 1.934.174.800 -16,67 -3 0,28 SMRU SMR Utama Tbk. 50 50 50 50 0 0 0 0 -50 85 0,86 MDIA Intermedia Capital Tbk. 50 50 50 50 00 47 52.680.000 -9 0,91 SOCI Soechi Lines Tbk. 181 181 177 179 -2 -1,1 253 0 1.005.554.400 13,09 -16 2 MNCN Media Nusantara Citra Tbk. 610 610 585 590 -20 -3,28 660 988.901.100 -9 3 0,66 SUGI Sugih Energy Tbk. 50 50 50 50 0 0 0 3.499.800 -39,11 7 0,51 MSIN MNC Digital Entertainment Tbk. 4.040 4.040 3.980 4.040 00 6 1.865.000 16,67 137 0,46 SUNI Sunindo Pratama Tbk. 294 296 280 288 -6 -2,04 432 18.084.500 -25 4 0,77 MSKY MNC Sky Vision Tbk. 142 145 139 141 -1 -0,7 4,31 28 23,35 SURE Super Energy Tbk. 1.615 1.760 1.615 1.760 145 8,98 6 10.300 5.000 330,68 -13 0,23 NETV Net Visi Media Tbk. 152 159 150 153 1 0,66 2.381 22.133.312.000 144,29 -123 0,13 TAMU Pelayaran Tamarin Samudra Tbk. 50 50 50 50 0 0 1 100 3,26 SCMA Surya Citra Media Tbk. 180 182 178 180 00 141 2.570.611.000 -1,15 -8 -51 TCPI Transcoal Pacific Tbk. 7.075 7.350 7.050 7.275 200 2,83 2.609 89.589.230.000 4,23 TMPO Tempo Intimedia Tbk. 99 99 97 98 -1 -1,01 27 -19,13 11 1,76 TEBE Dana Brata Luhur Tbk. 820 825 820 825 5 0,61 49 12.500.300 68.830.000 5,36 VIVA Visi Media Asia Tbk. 50 50 50 50 00 205 13.157.800 16,36 -3 0,56 TOBA TBS Energi Utama Tbk. 486 490 472 478 -8 -1,65 589 83.900 868.365.200 -3,13 Retailing 100.870.800 -32,67 -89 -0,53 TPMA Trans Power Marine Tbk. 440 464 438 456 16 3,64 1.749 8,29 5.082 6.942.466.200 -0,56 1.807.900 5.592.977.800 87,5 49 19.954.700 12.329.900 0 -3,85 3 735.000 0 40.999.200 714.400 1.868.839.800 ACES Ace Hardware Indonesia Tbk. 444 454 446 452 8 1,8 5.709 39.384.284.000 11,59 39 1,32 TRAM Trada Alam Minera Tbk. 50 50 50 50 0 0 0 5.362.800 ASLC Autopedia Sukses Lestari Tbk. 95 103 95 96 1 1,05 19.317 14.174.708.700 0 0 1,81 UNIQ Ulima Nitra Tbk. 58 59 56 58 0 0 94 10.000 BAUT Mitra Angkasa Sejahtera Tbk. 50 50 50 50 00 4 50 1 1,25 WINS Wintermar Offshore Marine Tbk. 350 358 342 350 0 0 588 200 BOGA Bintang Oto Global Tbk. 1.220 1.235 1.215 1.215 -5 -0,41 1.247 20.000 4 9,64 WOWS Ginting Jaya Energi Tbk. 50 50 50 50 0 0 2 Industri dan Perdagangan Bintraco 113.873.571.000 303,75 9 3,07 FINANCIALS CARS Dharma Tbk. 82 86 80 83 1 1,22 14.917 9,22 Banks 6.139.321.700

DATA PASAR 21 Kontan Kamis, 13 April 2023 INDIKATOR PERDAGANGAN SAHAM DI BEI Periode 12 April 2023 Kode Emiten Seb Ttg Trd Pnt +/- +/-(%) Frek Vol Nilai PER EPS PBV Kode Emiten Seb Ttg Trd Pnt +/- +/-(%) Frek Vol Nilai PER EPS PBV AGRO Bank Raya Indonesia Tbk. 384 390 380 382 -2 -0,52 930 1.844.203.800 0 RONY Aesler Grup Internasional Tbk. 800 800 800 800 0 0 0 AGRS Bank IBK Indonesia Tbk. 84 84 82 84 0 0 247 4.810.400 127.678.700 21 0 2,79 SMKM Sumber Mas Konstruksi Tbk. 920 925 910 925 5 0,54 7.337 0 0 0 0 30,77 AMAR Bank Amar Indonesia Tbk. 324 330 318 330 6 1,85 2.184 1.535.100 4.112.429.400 -41,25 4 0,56 SSIA Surya Semesta Internusa Tbk. 378 386 372 374 -4 -1,06 3.363 35.678.500 32.637.580.000 84,09 11 5,89 ARTO Bank Jago Tbk. 2.350 2.380 2.280 2.290 -60 -2,55 2.013 12.602.000 24.286.428.000 2290 -8 1,91 TAMA Lancartama Sejati Tbk. 50 50 50 50 0 0 1 25.275.300 9.536.662.800 10,11 37 0,46 BABP Bank MNC Internasional Tbk. 80 84 79 83 3 3,75 1.158 10.558.800 2.698.461.300 41,5 1 3,84 TOPS Totalindo Eka Persada Tbk. 50 50 50 50 0 0 3 -12,5 -4 1,02 BACA Bank Capital Indonesia Tbk. 131 131 130 130 -1 -0,76 210 32.861.500 3.446.717.200 65 2 1,04 TOTL Total Bangun Persada Tbk. 334 340 330 338 4 1,2 160 600 30.000 -16,67 -3 2,17 BANK Bank Aladin Syariah Tbk. 1.340 1.365 1.300 1.335 -5 -0,37 1.090 26.334.100 28.791.362.500 -102,69 2 0,79 WEGE Wijaya Karya Bangunan Gedung Tbk. 133 138 133 135 2 1,5 415 6.000 300.000 12,52 27 0,93 BBCA Bank Central Asia Tbk. 8.825 8.900 8.825 8.900 75 0,85 14.916 21.530.500 676.843.150.000 26,97 -13 9,67 WIKA Wijaya Karya (Persero) Tbk. 478 515 478 510 32 6,69 2.846 1.176.100 394.261.800 5,63 24 0,51 BBHI Allo Bank Indonesia Tbk. 1.505 1.515 1.420 1.420 -85 -5,65 735 76.265.300 1.318.906.000 118,33 330 4,96 WSKT Waskita Karya (Persero) Tbk. 204 218 202 210 6 2,94 3.509 8.316.600 1.129.361.400 -72,86 -7 0,35 BBKP Bank KB Bukopin Tbk. 104 105 102 103 -1 -0,96 1.025 2.071.489.500 -1,98 12 4,81 Telecommunication 23.170.000 11.626.810.400 -3,18 -66 0,66 BBMD Bank Mestika Dharma Tbk. 1.910 2.000 1.910 2.000 90 4,71 4 909.900 7.076.000 15,63 -52 0,66 BALI Bali Towerindo Sentra Tbk. 800 790 770 775 -25 -3,13 67 41.479.500 8.753.722.000 54 1,25 BBNI Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk. 9.375 9.400 9.350 9.350 -25 -0,27 3.786 19.996.500 199.415.037.500 9,52 128 1,8 BTEL Bakrie Telecom Tbk. 50 50 50 50 0 0 0 113.800 14,35 -2 -0,32 BBRI Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. 4.880 4.950 4.890 4.930 50 1,02 19.034 823.121.807.000 14,59 982 1,28 CENT Centratama Telekomunikasi Indonesia Tbk. 87 87 82 85 -2 -2,3 145 88.339.000 -25 -43 4,05 BBSI Krom Bank Indonesia Tbk. 3.390 3.460 3.230 3.350 -40 -1,18 36 3.700 117.504.000 167,5 338 2,5 EXCL XL Axiata Tbk. 1.820 1.850 1.810 1.835 15 0,82 5.189 0 0 85 0,94 BBTN Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk. 1.235 1.265 1.240 1.255 20 1,62 2.579 21.297.100 25.342.465.000 5,78 20 4,02 FREN Smartfren Telecom Tbk. 61 61 59 60 -1 -1,64 2.226 858.300 -1,98 3 1,28 BBYB Bank Neo Commerce Tbk. 575 610 575 580 5 0,87 2.816 166.993.800 17.391.623.000 -8,79 217 0,68 GHON Gihon Telekomunikasi Indonesia Tbk. 1.725 1.785 1.700 1.720 -5 -0,29 58 46.759.400 73.607.000 21,59 165 1,21 BCIC Bank JTrust Indonesia Tbk. 101 103 100 103 2 1,98 79 24.049.100 20,6 -66 1,86 GOLD Visi Telekomunikasi Infrastruktur Tbk. 340 422 328 406 66 19,41 580 56.162.200 85.529.587.500 13 1,41 BDMN Bank Danamon Indonesia Tbk. 2.890 2.820 2.690 2.780 -110 -3,81 1.244 35.300 7.806.566.000 8,22 5 0,5 IBST Inti Bangun Sejahtera Tbk. 5.725 5.725 5.725 5.725 0 0 0 29.100 3.386.085.900 20 31 1,31 BEKS BPD Banten Tbk. 50 50 50 50 0 0 19 20.199.400 805.000 -10 338 0,58 ISAT Indosat Tbk. 6.700 6.700 6.475 6.700 0 0 3.498 583.100 10,42 586 1,91 BGTG Bank Ganesha Tbk. 68 74 67 70 2 2,94 5.921 29.492.500 2.415.213.700 35 -5 1,56 JAST Jasnita Telekomindo Tbk. 65 67 64 66 1 1,54 279 49.717.500 31,23 -9 0,88 BINA Bank Ina Perdana Tbk. 3.980 3.990 3.950 3.990 10 0,25 100 2.630.683.000 190 2 0,53 KBLV First Media Tbk. 72 75 71 71 -1 -1,39 49 0 229.126.000 184,68 -156 0,27 BJBR BPD Jawa Barat dan Banten Tbk. 1.370 1.380 1.365 1.370 0 0 2.373 238.300 13.753.165.500 6,26 21 10,2 KETR Ketrosden Triasmitra Tbk. 170 174 166 168 -2 -1,18 190 7.114.600 11,43 4 0,71 BJTM BPD Jawa Timur Tbk. 725 730 720 720 -5 -0,69 3.621 2.797.700 20.605.720.000 6,99 219 0,98 LCKM LCK Global Kedaton Tbk. 260 286 266 286 26 10 4 2.389.000 0 -7,33 1 2,1 BKSW Bank QNB Indonesia Tbk. 88 91 88 88 0 0 136 110.398.900 -4,4 103 0,94 LINK Link Net Tbk. 2.010 2.030 2.000 2.010 0 0 76 46.891.427.500 -0,46 84 1,16 BMAS Bank Maspion Indonesia Tbk. 1.220 1.240 1.135 1.220 0 0 32 16.100 50.264.500 93,85 -20 0,39 MORA Mora Telematika Indonesia Tbk. 470 476 458 470 0 0 55 152.700 25 1,93 BMRI Bank Mandiri (Persero) Tbk. 5.100 5.225 5.100 5.150 50 0,98 13.835 34.057.000 492.447.567.500 11,68 13 3,33 MTEL Dayamitra Telekomunikasi Tbk. 685 690 680 690 5 0,73 2.631 1.066.900 155.792.800 42 21 1,7 BNBA Bank Bumi Arta Tbk. 585 605 580 605 20 3,42 209 475.245.500 55 441 2,09 OASA Maharaksa Biru Energi Tbk. 177 184 171 174 -3 -1,69 2.106 10.892.600 286 -1 24,86 BNGA Bank CIMB Niaga Tbk. 1.305 1.320 1.305 1.310 5 0,38 2.655 661.900 24.624.364.000 6,52 11 0,67 SUPR Solusi Tunas Pratama Tbk. 36.000 36.000 36.000 36.000 0 0 0 2.800 179.989.900 23,93 823 8,94 BNII Bank Maybank Indonesia Tbk. 234 232 226 228 -6 -2,56 366 10.032.800 204.837.800 12 201 0,73 TBIG Tower Bersama Infrastructure Tbk. 2.130 2.180 2.120 2.120 -10 -0,47 2.634 30.200 18,8 72 4,65 BNLI Bank Permata Tbk. 955 990 950 960 5 0,52 78 28.543.200 129.654.500 17,14 19 0,6 TLKM Telkom Indonesia (Persero) Tbk. 4.300 4.350 4.260 4.310 10 0,23 10.972 1.133.900 796.200 32,86 209 3,3 BRIS Bank Syariah Indonesia Tbk. 1.780 1.785 1.735 1.775 -5 -0,28 7.354 1.233.900 39.409.357.500 19,29 56 0,92 TOWR Sarana Menara Nusantara Tbk. 920 925 910 915 -5 -0,54 2.181 26.279.100 60.483.000 -174 67 3,24 BSIM Bank Sinarmas Tbk. 880 880 870 880 0 0 11 4.291.000 73,33 92 2,44 Transportation Infrastructure 33.837.900 532.971.600 43,74 61 1,66 BSWD Bank Of India Indonesia Tbk. 1.185 1.185 1.185 1.185 00 0 41.400 0 169,29 12 2,46 CASS Cardig Aero Services Tbk. 408 410 404 406 -2 -0,49 99 17.992.069.500 29,44 179 0,94 BTPN Bank BTPN Tbk. 2.500 2.510 2.480 2.490 -10 -0,4 24 95.907.000 31.238.000 6,55 7 0,85 CMNP Citra Marga Nusaphala Persada Tbk. 1.740 1.790 1.720 1.790 50 2,87 25 0 5.966.678.000 20,62 -13 -0,27 BTPS Bank BTPN Syariah Tbk. 2.200 2.240 2.190 2.200 0 0 2.318 18.767.282.000 9,52 380 0,55 Garuda Maintenance Facility Aero 13.243.800 13,66 89 0,98 BVIC Bank Victoria International Tbk. 90 91 88 89 -1 -1,11 128 797.500 91.910.100 8,9 231 2,02 GMFI Asia Tbk. 51 52 51 51 0 0 81 154.729.200 0 26 1,22 18.799.900 10 0,42 18.492.500 28.422.353.000 6,66 378 1,1 DNAR Bank Oke Indonesia Tbk. 124 125 116 124 0 0 61 38.300.400 124 1 0,59 IPCC Indonesia Kendaraan Terminal Tbk. 625 630 620 625 0 0 276 1.128.000 666.685.594.000 10 26 -0,06 INPC Bank Artha Graha Internasional Tbk. 64 65 63 64 0 0 124 895.500 45.331.600 21,33 3 0,32 16.942.691.000 4 0,77 MASB Bank Multiarta Sentosa Tbk. 3.410 3.410 3.370 3.380 -30 -0,88 7 135.300 8.453.000 14,63 231 1,54 IPCM Jasa Armada Indonesia Tbk. 270 270 266 270 0 0 194 5.900 -3,92 7 2,7 22.408.300 2 0,42 JSMR Jasa Marga (Persero) Tbk. 3.390 3.400 3.310 3.310 -80 -2,36 3.086 1.441.300 458.196.800 7,02 18 4,23 MAYA Bank Mayapada Internasional Tbk. 488 492 484 490 2 0,41 35 171.606.800 245 4 0,42 KARW ICTSI Jasa Prima Tbk. 53 53 52 53 0 0 15 2.055.600 10.406.500 10,38 0 12,5 Bank China Construction Bank 4.900 345 2,85 73.574.400 8,76 54 0,8 MCOR Indonesia Tbk. 67 69 67 68 1 1,49 130 0 195.082.500 17 145 0,57 META Nusantara Infrastructure Tbk. 118 120 116 117 -1 -0,85 7.852 513.200 1.285.098.000 2,04 -5 -0,76 20 1,44 PORT Nusantara Pelabuhan Handal Tbk. 950 950 950 950 0 0 6 3.772.200 137.141.800 29,25 -13 0,4 MEGA Bank Mega Tbk. 5.025 5.050 4.990 5.000 -25 -0,5 39 12.500 103.820.500 14,49 126 0,67 Utilities 12.599.216.000 135,71 48 1,45 NISP Bank OCBC NISP Tbk. 815 850 815 845 30 3,68 2.032 8.499.100 18.633.047.500 5,83 6 0,89 ARKO Arkora Hydro Tbk. 570 580 565 575 5 0,88 146 18.400 70 0,97 NOBU Bank Nationalnobu Tbk. 510 520 500 510 00 1.027.200 25,5 100 0,49 HADE Himalaya Energi Perkasa Tbk. 50 50 50 50 0 0 0 16.096.200 961.800 31,94 2 0,49 PNBN Bank Pan Indonesia Tbk. 1.280 1.325 1.275 1.325 45 3,52 22 65.737.000 10,52 KEEN Kencana Energi Lestari Tbk. 540 540 520 525 -15 -2,78 420 1.901.436.100 0 PNBS Bank Panin Dubai Syariah Tbk. 58 59 57 58 00 647 310.300 4.300.948.000 9,67 1606 1,06 LAPD Leyand International Tbk. 50 50 50 50 0 0 0 13.200 5 0,54 SDRA Bank Woori Saudara Indonesia 1906 Tbk. 575 580 555 570 -5 -0,87 512 708.700 5,7 53 0,63 MPOW Megapower Makmur Tbk. 62 63 59 61 -1 -1,61 296 1.864.800 12.540.000 9,72 9 1,57 Financing Service 137 454.955.200 113 2,47 PGEO Pertamina Geothermal Energy Tbk. 695 710 660 685 -10 -1,44 3.821 -10 88 0,32 2.500 258.843.500 19 0,9 0 1.070.484.000 -4,69 0 0,3 351.200 78 0,28 4.396.100 0 14,27 -4 1,34 ADMF Adira Dinamika Multi Finance Tbk. 10.550 10.625 10.550 10.625 75 0,71 306 2.869.700 2.493.727.500 6,62 -16 19,4 POWR Cikarang Listrindo Tbk. 655 660 650 655 0 0 567 9,36 55 0,32 BBLD Buana Finance Tbk. 498 500 468 500 2 0,4 20 20.600 5.119.400 9,43 8 1,75 TGRA Terregra Asia Energy Tbk. 57 59 56 57 0 0 403 0 2.329.235.500 28,5 2 0,91 BFIN BFI Finance Indonesia Tbk. 1.365 1.365 1.350 1.355 -10 -0,73 518 22.173.000 11,99 6 1,42 PROPERTIES & REAL ESTATE 1.160.600 0 -7 0,4 -24 -6,74 51 129.000 2.902.457.500 17,47 -27 -0,26 29.931.000 0 0,65 18 5,29 1.571 3.329.500 35.381.400 4,59 17 0,85 2.048.100 71.134.500 0 1,33 00 0 7.853.700 -90,94 248 1,56 6.569.400 20.303.990.500 11 0,18 -2 -0,8 39 454.000 4.975.616.400 0 0,59 1.344.019.000 3 0,3 -1 -0,68 214 0 31 16 1,44 4.770.300 -51 -1,83 00 0 235.200 24,33 30 0,99 30.716.000 378.060.900 0 0,31 16 4,35 7.824 10.700 10.263.600 -3,59 11 0,8 5.463.500 -5 1,14 BPFI Woori Finance Indonesia Tbk. 356 356 332 332 10 0,53 53 2.140.700 78.995.200 22,59 1 41,15 Properties & Real Estate -1 0,94 CFIN Clipan Finance Indonesia Tbk. 340 362 342 358 -1 -1,79 60 106.200 57 0,67 ADCP Adhi Commuter Properti Tbk. 60 62 59 60 0 0 337 0 286.964.700 12 0 0,76 DEFI Danasupra Erapacific Tbk. 1.455 1.455 1.455 1.455 20 4,74 2 14.044.800 0 7,7 AMAN Makmur Berkah Amanda Tbk. 274 284 256 264 -10 -3,65 1.141 1.177.200 8.251.186.400 29,33 115 0,64 FUJI Fuji Finance Indonesia Tbk. 250 250 234 248 8 1,87 8 9.805.098.600 0 13 6,61 APLN Agung Podomoro Land Tbk. 138 140 135 136 -2 -1,45 1.224 85.939.500 1,55 15 1,35 HDFA Radana Bhaskara Finance Tbk. 147 156 144 146 -2 -2,02 337 0 2 0,49 ARMY Armidian Karyatama Tbk. 50 50 50 50 0 0 0 1.036.600 747.944.900 -4 0,49 IBFN Intan Baru Prana Tbk. 97 97 97 97 -35 -6,14 405 43.000 301.680.500 27,63 1164 4,04 ASPI Andalan Sakti Primaindo Tbk. 118 124 118 123 5 4,24 306 9.137.900 0 0 -197 -12,5 IMJS Indomobil Multi Jasa Tbk. 368 384 360 384 -2 -0,68 181 527.900 13.876.000 14,53 1 5,38 ASRI Alam Sutera Realty Tbk. 170 178 170 171 1 0,59 4.947 -30,75 0 0,67 MFIN Mandala Multifinance Tbk. 1.900 1.995 1.850 1.910 8,82 91 4,67 ATAP Trimitra Prawara Goldland Tbk. 58 59 55 58 0 0 127 500 143.006.200 9 0,46 POLA Pool Advista Finance Tbk. 56 60 53 55 0 130.600 1 0,4 BAPA Bekasi Asri Pemula Tbk. 75 83 74 78 3 4 1.061 388.200 14.945.475.000 3,11 101 1,01 TIFA KDB Tifa Finance Tbk. 422 442 432 442 26.236.800 738.800 535 -142 0,18 BAPI Bhakti Agung Propertindo Tbk. 50 50 50 50 0 0 5 1.767.400 29 0 1,09 TRUS Trust Finance Indonesia Tbk. 428 436 428 436 237.855.600 5,12 -1 6,25 BBSS Bumi Benowo Sukses Sejahtera Tbk. 69 69 66 69 0 0 50 21.609.200 59.954.900 -139 0,19 VRNA Mizuho Leasing Indonesia Tbk. 99 100 94 97 160.600 2.334.854.000 -78 0,39 BCIP Bumi Citra Permai Tbk. 58 59 57 58 0 0 108 721.705.500 -11,14 -10 0,32 VTNY Venteny Fortuna International Tbk. 570 575 535 535 255.900 249.253.800 -116 -0,19 BEST Bekasi Fajar Industrial Estate Tbk. 135 136 133 134 -1 -0,74 799 1.700 0 25 1,41 WOMF Wahana Ottomitra Multiartha Tbk. 294 296 292 292 -40 4,18 BIKA Binakarya Jaya Abadi Tbk. 86 86 80 84 -2 -2,33 7 100 25.000 0 404 0,88 Holding & Investment Companies 300 -3 0,36 BIPP Bhuwanatala Indah Permai Tbk. 50 50 50 50 0 0 1 26.098.400 0 0,31 APIC Pacific Strategic Financial Tbk. 1.240 1.245 1.220 1.230 -10 -0,81 433 1.700 7.793.353.000 94,62 -1 0,31 BKDP Bukit Darmo Property Tbk. 66 83 63 64 -2 -3,03 2.046 27.801.300 101.387.100 5,27 -20 0,26 BCAP MNC Kapital Indonesia Tbk. 60 60 58 60 00 604 2.476.800 1.809.745.000 30 -15 13,25 BKSL Sentul City Tbk. 50 50 50 50 0 0 44 3.359.700 2.901.839.100 44,67 63 BPII Batavia Prosperindo Internasional Tbk. 10.700 10.700 10.700 10.700 00 4.277.900 133 3,84 BSBK Wulandari Bangun Laksana Tbk. 50 50 50 50 0 0 114 1.276.500 -1,65 4 0,34 CASA Capital Financial Indonesia Tbk. 710 715 705 715 5 0,7 0 850.500 0 9,19 340 0,43 BSDE Bumi Serpong Damai Tbk. 1.035 1.040 1.010 1.020 -15 -1,45 2.214 19.832.200 140.400 -3 0,48 DNET Indoritel Makmur Internasional Tbk. 4.000 4.000 3.980 4.000 00 871 8.595.010.000 715 0 1,3 CBPE Citra Buana Prasida Tbk. 150 149 147 149 -1 -0,67 220 5.000 0 89 2,66 GSMF Equity Development Investment Tbk. 67 86 64 70 3 4,48 6.335.100 43,96 7 0,75 CITY Natura City Developments Tbk. 82 82 77 77 -5 -6,1 131 928.100 -12,8 18 0,38 LPPS Lenox Pasifik Investama Tbk. 67 67 66 67 00 8 30.649.200 10.778.000 70 COWL Cowell Development Tbk. 50 50 50 50 0 0 0 323.200 1.971.729.700 11 0,17 MGNA Magna Investama Mandiri Tbk. 50 50 50 50 00 6.567 3.497.849.600 -0,47 147 2,67 CPRI Capri Nusa Satu Properti Tbk. 50 50 50 50 0 0 0 167.985.000 -50 4 4,15 NICK Charnic Capital Tbk. 156 158 152 157 1 0,64 0 -50 -2 1,23 CSIS Cahayasakti Investindo Sukses Tbk. 55 57 54 56 1 1,82 133 0 63.825.000 0 7 0,4 OCAP Onix Capital Tbk. 159 159 159 159 00 20 12.171.100 7.481.100 -2,01 34 1,12 CTRA Ciputra Development Tbk. 1.000 1.025 990 1.000 0 0 3.088 0 0 1,01 PEGE Panca Global Kapital Tbk. 410 422 400 422 12 2,93 1 5.000 -1,37 15 0,49 DADA Diamond Citra Propertindo Tbk. 50 50 50 50 0 0 2 1.097.400 20.335.277.000 8,87 5 4,13 PLAS Polaris Investama Tbk. 50 50 50 50 00 20 2.700 -10,55 97 0,49 DART Duta Anggada Realty Tbk. 134 134 132 134 0 0 8 20.450.000 137.477.800 9,93 63 0,82 POOL Pool Advista Indonesia Tbk. 50 50 50 50 00 0 44.944.700 837.100 -16,67 0 0,57 DILD Intiland Development Tbk. 162 162 159 159 -3 -1,85 671 200 25.341.900 -19,25 1 0,91 SFAN Surya Fajar Capital Tbk. 1.815 1.815 1.810 1.815 00 6 0 -50 -10 1,24 DMAS Puradelta Lestari Tbk. 169 169 167 168 -1 -0,59 1.572 204.200 0 -0,25 -3 0,49 SMMA Sinarmas Multiartha Tbk. 12.800 12.800 12.800 12.800 00 0 111.800 -121 DUTI Duta Pertiwi Tbk. 4.360 4.360 4.360 4.360 0 0 3 22.782.000 0 -3 0,43 SRTG Saratoga Investama Sedaya Tbk. 1.910 1.930 1.900 1.900 0 100 2.523.800 96,24 229 0,86 ELTY Bakrieland Development Tbk. 50 50 50 50 0 0 1 10.200.900 60.867.300 0 -3 0,3 STAR Buana Artha Anugerah Tbk. 134 138 134 138 -10 -0,52 185 0 5,59 1 7,01 EMDE Megapolitan Developments Tbk. 124 125 125 125 1 0,81 6 800 6,22 0 0,4 VICO Victoria Investama Tbk. 107 116 104 107 4 2,99 0 5.400 0 -4 0,48 FMII Fortune Mate Indonesia Tbk. 720 720 720 720 0 0 0 100 20.419.895.500 9,9 115 0,33 Insurance 00 3.253 0 0 FORZ Forza Land Indonesia Tbk. 50 50 50 50 0 0 0 80.000 10.000 -38 0,41 5 1.480.194.500 15,29 153 1,62 0 0 33 0,26 79 6.300 0 246 2,59 0 27.255.900 -0,96 2 0,2 0 73 1,31 0 3.651.329.900 -15,9 740 3,97 0 19.339.541.500 0 1.713.555.000 6,72 17 0,77 81.600 -3 1,05 9.405.500 10,79 -3 17,55 816.100 403 0,22 461.100 3.488.000 52 0,64 0 7.813.700 56 0,41 49.529.000 5.000 0 -37 1,9 176 0,45 2.577.500 -6,25 1 0,62 ABDA Asuransi Bina Dana Arta Tbk. 6.475 6.475 6.475 6.475 00 0 10.132.300 0 44,05 GAMA Aksara Global Development Tbk. 50 50 50 50 0 0 0 100 10.000.000 120 92 0,01 AHAP Asuransi Harta Aman Pratama Tbk. 53 54 52 53 00 71 600 48.667.800 -26,5 6 0,73 Gowa Makassar Tourism 500 0 12,5 -7 1,45 2 0,53 21 6.412.400 11,18 Development Tbk. 1.617.200 0 -16,67 0 0,77 -5 -0,95 3 70.900 34,67 1.000 0 -80 0,54 10 1,09 4 208.000 9,59 2.834.800 -1 0,44 AMAG Asuransi Multi Artha Guna Tbk. 378 386 380 380 1 0,78 12 0 1.115.000 GMTD 14.850 14.850 14.850 14.850 0 0 0 1.100 0 166,85 157 0,69 00 15 923.100 5.789.600 0 5.900 77 0,85 ASBI Asuransi Bintang Tbk. 525 520 520 520 30 1,85 1 16.800 4.485.500 -5,2 GPRA Perdana Gapuraprima Tbk. 99 100 97 98 -1 -1,01 540 0 921.415.300 5,44 69 0,92 ASDM Asuransi Dayin MitraTbk. 920 930 920 930 -5 -0,66 1.454 7,21 GWSA Greenwood Sejahtera Tbk. 148 151 147 150 2 1,35 21 253.100 68.760.800 13,64 -9 -6,25 ASJT Asuransi Jasa Tania Tbk. 128 129 126 129 -1 -1,79 81 400 165.000 750 HOMI Grand House Mulia Tbk. 298 338 292 336 38 12,75 6.539 5.814.700 15.711.547.800 84 0 0,77 ASMI Asuransi Maximus Graha Persada Tbk. 52 52 51 52 00 0 1.200 110.933.417.500 -13,75 INDO Royalindo Investa Wijaya Tbk. 89 93 89 89 0 0 285 9.500 234.152.100 12,71 847 0,43 ASRM Asuransi Ramayana Tbk. 1.620 1.650 1.650 1.650 00 1 45.500 37,75 INPP Indonesian Paradise Property Tbk. 468 468 468 468 0 0 1 6.370.600 46.800 0 1 2,52 BHAT Bhakti Multi Artha Tbk. 755 765 745 750 450 14,56 168 87.200 25.059.700 25,61 IPAC Era Graharealty Tbk. 132 132 128 132 0 0 4 0 65.000 26,4 32 1,34 Asuransi Jiwa Syariah Jasa Mitra -1 -1,15 602 0 48,49 JRPT Jaya Real Property Tbk. 494 498 492 498 4 0,81 227 1.436.700 801.530.000 7,9 -15 0,26 JMAS Abadi Tbk. 56 57 53 55 40 3,69 496 100 -28,67 KBAG Karya Bersama Anugerah Tbk. 50 50 50 50 0 0 10 0 50.000 50 1008 0,94 8 2,31 2.418 147.067.900 18.900.000 2,79 20.200 0 0,94 LIFE Asuransi Jiwa Sinarmas MSIG Tbk. 5.775 5.775 5.775 5.775 -50 -2,33 596 560.632.000 6,32 KIJA Kawasan Industri Jababeka Tbk. 124 125 121 122 -2 -1,61 224 539.200 345.105.600 -40,67 2 0,4 LPGI Lippo General Insurance Tbk. 6.300 6.300 6.300 6.300 00 90 467.100 394.970.500 11,93 KOTA DMS Propertindo Tbk. 50 50 50 50 0 0 2 0 55.000 -16,67 3 4,57 MREI Maskapai Reasuransi Indonesia Tbk. 3.090 3.750 3.000 3.540 0 4.328.792.500 15,67 LAND Trimitra Propertindo Tbk. 50 50 50 50 0 0 8 0 295.000 -16,67 4 0,49 MTWI Malacca Trust Wuwungan Insurance Tbk. 87 88 85 86 9.293.475.400 LCGP Eureka Prima Jakarta Tbk. 114 114 114 114 0 0 0 100 00 -3 0,34 PNIN Paninvest Tbk. 1.085 1.145 1.085 1.125 3.000 2.840.455.000 LPCK Lippo Cikarang Tbk. 860 850 825 835 -25 -2,91 71 1.131.500 209.602.000 7,26 1 23,29 PNLF Panin Financial Tbk. 346 358 342 354 164.200 97.662.200 LPKR Lippo Karawaci Tbk. 89 91 87 89 0 0 551 1.400 515.600.900 -2,34 -3 1,09 TUGU Asuransi Tugu Pratama Indonesia Tbk. 2.150 2.170 2.090 2.100 4.597.700 LPLI Star Pacific Tbk. 246 250 240 250 4 1,63 13 107.100 2.346.000 7,58 34 0,44 VINS Victoria Insurance Tbk. 94 102 92 94 3.903.800 MDLN Modernland Realty Tbk. 68 68 66 67 -1 -1,47 230 1.800 428.647.000 33,5 38 1 Investment Service 26.619.000 MKPI Metropolitan Kentjana Tbk. 26.900 26.900 26.900 26.900 0 0 0 3.300 0 36,35 4 2,13 1.341.800 488.300 0 0,48 1.038.500 0 -3 1,85 43.900 -1 1,09 AMOR Ashmore Asset Management 1.265 1.265 1.220 1.235 -30 -2,37 11 107.600 132.825.000 29,4 42 9,8 MMLP Mega Manunggal Property Tbk. 474 478 474 476 2 0,42 97 731.900 683.767.800 28 6 0,4 Indonesia Tbk. 00 0 0 0 -12,5 -4 2,94 MPRO Maha Properti Indonesia Tbk. 1.685 1.685 1.685 1.685 0 0 0 200 0 -561,67 7 1,59 PADI Minna Padi Investama Sekuritas Tbk. 50 50 50 50 306 5,07 345 0,81 MTLA Metropolitan Land Tbk. 374 376 372 372 -2 -0,53 12 41.172.300 7.522.200 7,15 1 0,83 PANS Panin Sekuritas Tbk. 1.765 1.770 1.750 1.750 -15 -0,85 2 224.900 394.993.000 25,16 19 1,7 MTSM Metro Realty Tbk. 302 318 292 300 -2 -0,66 382 40.000 162.228.400 -8,11 RELI Reliance Sekuritas Indonesia Tbk. 488 478 470 478 -10 -2,05 529 200 94.800 25 1,35 MYRX Hanson International Tbk. 50 50 50 50 0 0 0 200 0 50 30 -17,18 TRIM Trimegah Sekuritas Indonesia Tbk. 195 212 196 200 0 8 32 7,94 MYRXP Saham Seri B Hanson International Tbk. 50 50 50 50 0 0 0 6.300 0 0,54 -46 5,3 YULE Yulie Sekuritas Indonesia Tbk. 2.200 2.200 2.200 2.200 5 2,56 7.773.400 1.592.291.600 68,75 NIRO City Retail Developments Tbk. 145 145 145 145 0 0 1 0 14.500 -20,71 19 0,9 00 0 0 NZIA Nusantara Almazia Tbk. 175 180 163 174 -1 -0,57 279 128.100 198.601.900 0 -7 0,68 HEALTHCARE 300 154 57,14 Healthcare Equipment & Providers OMRE Indonesia Prima Property Tbk. 590 595 570 575 -15 -2,54 8 1.423.000 806.000 -7,19 PAMG Bima Sakti Pertiwi Tbk. 59 60 58 59 0 0 26 393.726.400 6.294.300 -59 3 0,45 BMHS Bundamedik Tbk. 380 390 380 384 4 1,05 144 428.300 164.255.200 38,4 10 2,06 PLIN Plaza Indonesia Realty Tbk. 2.130 2.140 2.130 2.140 10 0,47 10 494.200 3.835.000 13,63 1 5,66 CARE Metro Healthcare Indonesia Tbk. 494 498 484 494 00 2.263 55.145.400 27.032.470.800 -164,67 -3 5,09 1.417.300 460 6,36 DGNS Diagnos Laboratorium Utama Tbk. 224 230 218 224 00 31.736.600 22,4 10 1,33 POLI Pollux Hotels Group Tbk. 840 805 785 800 -40 -4,76 15 31.711.600 2.603.000 10,39 5 8,89 -20 -6,94 68 143.600 -4 POLL Pollux Properties Indonesia Tbk. 159 168 159 164 5 3,14 248 4.082.700 80.271.200 2,38 89 1,31 HALO Haloni Jane Tbk. 288 328 268 268 40 3,07 6.218 21.878.100 6.195.859.600 -67 20 67 POSA Bliss Properti Indonesia Tbk. 50 50 50 50 0 0 0 0 0 -5,56 -5 0,33 HEAL Medikaloka Hermina Tbk. 1.305 1.355 1.300 1.345 -5 -0,6 1.640 1.036.900 1.391.977.000 67,25 30 5,85 29.234.500 -23 0,78 IRRA Itama Ranoraya Tbk. 840 840 825 835 -1 -0,87 2.114.700 1.763.842.000 27,83 0 2,76 PPRO PP Properti Tbk. 50 50 50 50 0 0 18 80.000 2.195.000 0 0 0,22 -90 -3,16 365 11.685.700 71 2,59 PUDP Pudjiadi Prestige Tbk. 805 870 750 750 -55 -6,83 487 425.000 564.641.500 0,89 1 8,14 MEDS Hetzer Medical Indonesia Tbk. 115 116 110 114 -28 -6,76 2.029 12.547.400 1.322.267.600 0 10 7,24 PURI Puri Global Sukses Tbk. 254 252 252 252 -2 -0,79 1 17.027.900 50.400 252 1 0,47 MIKA Mitra Keluarga Karyasehat Tbk. 2.850 2.900 2.720 2.760 20 1,3 2.863 7.611.200 34.821.445.000 38,87 32 5,68 2.500 -5 2,78 MMIX Multi Medika Internasional Tbk. 414 438 386 386 -1 -0,51 1.200 14.271.600 3.003.185.600 38,6 11 2,85 PWON Pakuwon Jati Tbk. 474 482 472 480 6 1,27 2.546 19.704.408.200 15 -2 0,66 00 1.550 17.335.100 4 2,58 RBMS Ristia Bintang Mahkotasejati Tbk. 50 50 50 50 0 0 3 5.800 2.000.000 -3,33 29 25,86 MTMH Murni Sadar Tbk. 1.540 1.570 1.495 1.560 00 2.907 21.664.113.000 48,75 396 RDTX Roda Vivatex Tbk. 10.500 10.450 10.450 10.450 -50 -0,48 2 24.236.400 2.090.000 10,37 289 4,48 OMED Jayamas Medica Industri Tbk. 197 198 195 196 1 0,72 116.900 3.409.976.800 17,82 6 4 68.114.800 35 7,25 PRAY Famon Awal Bros Sedaya Tbk. 740 745 725 740 50 4,55 80 1.071.400 86.290.500 185 28 2,31 REAL Repower Asia Indonesia Tbk. 50 50 50 50 0 0 5 315.000 0 -13 4,44 00 763 0 0,48 RIMO Rimo International Lestari Tbk. 50 50 50 50 0 0 0 105.300 0 25 2 2,47 PRDA Prodia Widyahusada Tbk. 5.675 5.750 5.575 5.675 -5 -0,3 24 229.900 6.052.802.500 14,33 54 1,31 RISE Jaya Sukses Makmur Sentosa Tbk. 860 860 825 855 -5 -0,58 46 1.600 108.153.500 285 0 0,54 PRIM Royal Prima Tbk. 138 140 129 139 00 11 2.300 30.333.600 23,17 -4 1,47 45.300 3 5,56 RSGK Kedoya Adyaraya Tbk. 1.100 1.150 1.080 1.150 232 2.546.000 41,07 3,07 ROCK Rockfields Properti Indonesia Tbk. 250 262 250 262 12 4,8 3 77.400 65,5 1 27,45 00 591 1.580.300 133 4,05 RODA Pikko Land Development Tbk. 52 53 51 51 -1 -1,92 38 12.086.200 72.652.600 -17 2 26,6 SAME Sarana Meditama Metropolitan Tbk. 310 316 304 310 -5 -0,74 40 4.000.500 492.556.000 0 -138 SAGE Saptausaha Gemilangindah Tbk. 322 332 300 326 4 1,24 85.280 1.500 124.718.197.600 326 6 2,53 SILO Siloam International Hospitals Tbk. 1.645 1.750 1.620 1.640 -5 -0,55 6.659.582.500 30,37 -31 1,57 5 2,06 SRAJ Sejahteraraya Anugrahjaya Tbk. 640 645 625 640 -30 -1,45 34 581.400 371.324.000 -160 23,93 SATU Kota Satu Properti Tbk. 51 51 50 51 0 0 38 19.672.200 25.046.900 -17 26 0,72 -20 -0,41 48 72 0,63 SMDM Suryamas Dutamakmur Tbk. 192 194 188 190 -2 -1,04 227 10.306.900 269.987.600 5,59 4 2,71 Pharmaceuticals & Health Care Research 5 0,75 183 20.700 446 4,69 SMRA Summarecon Agung Tbk. 565 570 550 555 -10 -1,77 2.331 17.589.637.000 14,61 15 1,62 DVLA Darya-Varia Laboratoria Tbk. 1.970 1.970 1.965 1.970 -1 -0,56 5.536 75.200 40.768.000 14,81 33 2,98 0 6 178,75 INAF Indofarma Tbk. 675 685 670 670 -35 -4,05 19 156.100 50.399.500 -4,86 11 0,76 SWID Saraswanti Indoland Development Tbk. 83 86 79 83 0 0 638 4.201.086.400 339.444.600 20,75 53 4,04 00 17 31.712.900 140.714.000 -29,03 514 2,74 TARA Agung Semesta Sejahtera Tbk. 50 50 50 50 0 0 0 00 2 0,53 KAEF Kimia Farma Tbk. 905 905 900 900 -10 -1,21 1.882 28.600 64.633.301.000 28,33 48551 TRIN Perintis Triniti Properti Tbk. 244 258 240 248 4 1,64 11.919 6.800 7.312.500.000 -82,67 47 2,19 KLBF Kalbe Farma Tbk. 2.070 2.060 2.020 2.040 -50 -0,98 13 25.700 138.267.000 10,83 37 1 157.601.300 1 1,81 MERK Merck Tbk. 4.850 4.860 4.810 4.830 00 0 9.633.800 17.262.000 20,45 281 0,11 TRUE Triniti Dinamik Tbk. 50 50 50 50 0 0 67 4.000.000 -50 29 0,65 3.538 153.900 1.744.217.300 16,18 222 6,97 URBN Urban Jakarta Propertindo Tbk. 125 133 123 132 7 5,6 76 3.709.900 53.460.000 22 22 1,89 PEHA Phapros Tbk. 670 680 670 675 25 128.484.000 1,61 2,65 VAST Vastland Indonesia Tbk. 98 102 98 100 2 2,04 1.610 400 1.699.371.400 14,29 PEVE Penta Valent Tbk. 179 187 175 178 107 0 0,87 0 65 0,98 PYFA Pyridam Farma Tbk. 865 835 825 830 14.729.500 0 0,6 WINR Winner Nusantara Jaya Tbk. 50 50 50 50 0 0 11 125.000 50 5 2,08 12.093.229.000 22,03 TECHNOLOGY 258.700 -5 -1,52 SCPI Organon Pharma Indonesia Tbk. 29.000 29.000 29.000 29.000 3.600 18,06 Software & IT Services 53.800 14 1,1 Industri Jamu dan Farmasi Sido 552.100 19.077.500 6,24 642.100 4 5,08 SIDO Muncul Tbk. 825 835 815 815 764.246.000 ATIC Anabatic Technologies Tbk. 376 378 370 378 2 0,53 26 20.900 2.170.200 12,6 44 1,04 BELI Global Digital Niaga Tbk. 458 458 456 456 -2 -0,44 112 683.300 11.052.026.600 -9,91 20 2,38 SOHO Soho Global Health Tbk. 5.125 5.500 5.075 5.075 BUKA Bukalapak.com Tbk. 236 238 230 232 -4 -1,69 2.602 15.891.404.200 12,21 7 0,73 TSPC Tempo Scan Pacific Tbk. 1.385 1.390 1.380 1.385 0 -10,86 0 1,45 INDUSTRIALS CASH Cashlez Worldwide Indonesia Tbk. 72 76 66 76 4 5,56 67 42.500 7.527.800 246,75 6 11,31 DCII DCI Indonesia Tbk. 37.650 38.000 37.650 38.000 350 0,93 5 10.200 60.310.000 220 -8 1,16 Industrial Goods DIVA Distribusi Voucher Nusantara Tbk. 635 680 625 660 25 3,94 59 167.612.900 29.044.000 685 54 1,27 AMFG Asahimas Flat Glass Tbk. 4.730 4.820 4.700 4.750 20 0,42 130 158.400 747.505.000 4,71 1008 0,55 1.706.600 8.400.516.500 41,3 26 1,35 AMIN Ateliers Mecaniques D. Indonesie Tbk. 105 131 104 115 10 9,52 7.011 33.025.400 4.019.197.200 23 5 0,82 DMMX Digital Mediatama Maxima Tbk. 715 715 685 685 -30 -4,2 636 832.200 28.085.000 1 0,68 00 16 12 0,57 EDGE Indointernet Tbk. 18.700 19.000 18.500 19.000 300 1,60 12 60.752.400 4.769.355.600 48 5 1,37 APII Arita Prima Indonesia Tbk. 192 192 188 192 00 18 28.600 5.395.800 7 0,94 ELIT Data Sinergitama Jaya Tbk. 238 246 238 240 2 0,84 3.095 49.560.500 7.942.682.500 8,6 1 3,25 ARKA Arkha Jayanti Persada Tbk. 50 50 50 50 -15 -1,55 12 1.325.300 66.265.000 7,14 78 3,88 1.553.100 -10 3 29,5 ARNA Arwana Citramulia Tbk. 970 995 945 955 2 1,15 717 1.893.700 1.814.955.000 12,24 9 0,84 EMTK Elang Mahkota Teknologi Tbk. 775 780 760 765 -10 -1,29 2.472 6.913.600 0 -4,04 204 0,86 287 152.870.500 19,56 42 1,81 ENVY Envy Technologies Indonesia Tbk. 50 50 50 50 0 0,00 0 1.300 399.673.888.000 239 7,91 CAKK Cahayaputra Asa Keramik Tbk. 174 180 173 176 877.700 13.956.000 15,71 GOTO GoTo Gojek Tokopedia Tbk. 99 99 93 93 -6 -6,06 28.724 981.800 0 2 1,96 Communication Cable Systems 21.300 -4,55 -11 0,32 654.500 340.000 114 -10 0,74 CCSI Indonesia Tbk. 660 660 640 660 0 0 20 0 -112 -1 1,49 HDIT Hensel Davest Indonesia Tbk. 50 50 50 50 0 0,00 8 820.100 17.591.550.700 74 29 1,92 0 59.865.700 5,92 874 1,83 IRSX Aviana Sinar Abadi Tbk. 113 123 106 114 1 0,88 11.940 585.200 -10 143 0,78 CTTH Citatah Tbk. 50 50 50 50 00 0 529.400 854.780.000 0 0,88 KIOS Kioson Komersial Indonesia Tbk. 75 76 73 74 -1 -1,33 471 65.800 275.841.100 -25 5 1,79 GPSO Geoprima Solusi Tbk. 113 115 112 112 -1 -0,88 88 165.100 0 27 0,24 KREN Kresna Graha Investama Tbk. 50 50 50 50 0 0,00 1 20.000 312,07 -185 -0,21 HEXA Hexindo Adiperkasa Tbk. 5.175 5.200 5.150 5.175 0 0 187 18.300 915.000 7,85 62 8,35 LMAS Limas Indonesia Makmur Tbk. 50 50 50 50 0 0,00 0 145.700 0 6,83 822 -0,18 HOPE Harapan Duta Pertiwi Tbk. 50 50 50 50 0 0 10 19.700 4.169.800 54,84 -26 -0,11 MCAS M Cash Integrasi Tbk. 8.800 9.150 8.850 9.050 250 2,84 936 0 192,86 2 1,22 IKBI Sumi Indo Kabel Tbk. 212 212 208 212 00 8 3.711.600 12.634.585.000 -2,08 74 0,93 MLPT Multipolar Technology Tbk. 1.940 1.985 1.950 1.975 35 1,80 57 0 2.324.030.000 -6,15 -61 0,35 IMPC Impack Pratama Industri Tbk. 3.400 3.420 3.390 3.400 0 0 386 52.300 2.824.200 58,78 16 0,5 NFCX NFC Indonesia Tbk. 5.700 6.775 5.750 6.750 1.050 18,42 1.123 106.265.500 86,5 17 -2,13 INTA Intraco Penta Tbk. 57 54 54 54 -3 -5,26 68 2.145.000 18,38 27 0,25 PGJO Tourindo Guide Indonesia Tbk. 77 80 72 80 3 3,90 27 17.474.700 -1 8,33 JECC Jembo Cable Company Tbk. 4.350 4.350 4.250 4.350 00 3 500 118.842.800 10,22 0 0,94 RUNS Global Sukses Solusi Tbk. 168 175 158 173 5 2,98 198 17.564.000 4.068.447.500 0 24 1,14 KBLI KMI Wire & Cable Tbk. 294 294 290 294 0 0 28 407.700 680.383.200 29 0,94 SKYB Northcliff Citranusa Indonesia Tbk. 51 51 51 51 0 0,00 0 6.068.000 1.571.900 100 14 0,92 KBLM Kabelindo Murni Tbk. 270 298 270 276 6 2,22 664 2.404.800 0 -75 4,5 TECH Indosterling Technomedia Tbk. 322 322 300 300 -22 -6,83 51 49.052.400 3020 KIAS Keramika Indonesia Assosiasi Tbk. 50 50 50 50 00 0 0 8,28 -16 0,32 TFAS Telefast Indonesia Tbk. 3.240 3.020 3.020 3.020 -220 -6,79 39 3.713.400 113.934.800 133 KOBX Kobexindo Tractors Tbk. 240 244 226 240 0 0 203 0 80.122.000 -1,56 -33 12,11 TRON Teknologi Karya Digital Nusa Tbk. 280 284 262 266 -14 -5,00 5.585 19.572.000 0 19 KOIN Kokoh Inti Arebama Tbk. 117 117 117 117 00 5 332.700 -3,13 6 0,44 UVCR Trimegah Karya Pratama Tbk. 118 119 110 114 -4 -3,39 170 76.595.300 21,8 KPAL Steadfast Marine Tbk. 50 50 50 50 00 0 105.300 -13,21 -4 1,2 WGSH Wira Global Solusi Tbk. 108 112 101 109 1 0,93 139 12.868.800 7,46 KRAH Grand Kartech Tbk. 436 436 436 436 00 0 900 0 8,5 64 3,1 WIFI Solusi Sinergi Digital Tbk. 196 202 194 194 -2 -1,02 2.359 4.000 30.804.000 33,25 KUAS Ace Oldfields Tbk. 51 52 51 51 0 0 60 0 0 -17,75 129 0,74 WIRG WIR ASIA Tbk. 137 138 132 133 -4 -2,92 1.588 797.800 44.201.304.200 8,87 LABA Ladangbaja Murni Tbk. 71 74 69 71 0 0 679 0 10,7 1 1,47 Technology Hardware & Equipment 479.200 191.791.700 238,33 MARK Mark Dynamics Indonesia Tbk. 690 710 670 685 -5 -0,72 1.461 30.930.500 3,88 1 12,87 AXIO Tera Data Indonusa Tbk. 133 139 131 133 0 0,00 791 228.100 88.273.100 15,09 MLIA Mulia Industrindo Tbk. 500 510 492 500 0 0 671 602.900 216.523.600 1 10,95 CHIP Pelita Teknologi Global Tbk. 1.300 1.430 1.360 1.430 130 10,00 2.311 1.663.200 11.923.489.600 50 NTBK Nusatama Berkah Tbk. 50 50 50 50 0 0 11 3.052.500 10.729.635.000 50 518 0,37 GLVA Galva Technologies Tbk. 800 805 795 800 0 0,00 8 6.659.411.600 12,23 PIPA Multi Makmur Lemindo Tbk. 190 256 184 193 3 1,58 57.949 15.779.600 3.597.399.600 193 10 28,18 LUCK Sentral Mitra Informatika Tbk. 99 103 99 100 1 1,01 189 2.300 209.338.900 38 PTMP Mitra Pack Tbk. 194 208 192 208 14 7,22 38.101 7.216.500 208 12 6,13 MTDL Metrodata Electronics Tbk. 585 590 575 575 -10 -1,71 229 11.589.000 9.844.017.000 6,66 Supreme Cable Manufacturing & 215.000 16,31 77 1,06 NINE Techno9 Indonesia Tbk. 39 39 37 38 -1 -2,56 148 6.938.200 1.042.000 13,64 SCCO Commerce Tbk. 8.500 8.450 8.400 8.450 -50 -0,59 5 4.300 126.520.717.500 217 30 1,17 PTSN Sat Nusapersada Tbk. 198 200 189 193 -5 -2,53 111 98.025.200 562.196.200 30.784.116.200 40,83 5631 1,38 182.400 380.454.000 SINI Singaraja Putra Tbk. 2.180 2.240 2.130 2.170 -10 -0,46 4.338 153.078.600 7,08 -65 1,25 ZYRX Zyrexindo Mandiri Buana Tbk. 300 304 290 300 0 0,00 35 33.300 30.998.400 SKRN Superkrane Mitra Utama Tbk. 505 515 488 490 -15 -2,97 2.064 10.970.000 8,67 TRANSPORTATION & LOGISTIC 3.030.600 114.324.700 1.300 3.480.638.000 5,55 72 0,75 20.394.100 19.494.600 5 0,93 441 1.588.200 2.975.838.700 -3,26 3 0,65 3.075.600 SPTO Surya Pertiwi Tbk. 540 550 540 545 2 0,78 111 5.957.700 34 1,35 Logistics & Deliveries 244 246 240 240 -4 -1,64 67 36.127.700 3,69 TOTO Surya Toto Indonesia Tbk. 258 262 256 260 850 2,8 17.246 536.141.500 12,99 11 0,82 AKSI Mineral Sumberdaya Mandiri Tbk. 248.900 35.164.200 10 UNTR United Tractors Tbk. 30.400 31.700 30.200 31.250 8 3,92 95 986.800 142.683.800 43,33 0 0,32 BLTA Berlian Laju Tanker Tbk. 50 50 50 50 0 0,00 0 67.966.400 0 -10 VOKS Voksel Electric Tbk. 204 222 202 212 551.500 447.689.155.000 8,35 -22 1,76 DEAL Dewata Freightinternational Tbk. 50 50 50 50 0 0,00 0 1.900 0 Industrial Services 14.383.800 44.240.000 8,55 19 1,78 Pelayaran Nasional Ekalya 2.900 17,57 ASGR Astra Graphia Tbk. 925 940 920 935 10 1,08 205 208.600 1 142 ELPI Purnamasari Tbk. 246 248 242 246 0 0,00 1.676 440.800 4.287.489.400 63,5 561.245.500 0 37 4,44 2.000.200 4.526.012.000 4,82 BINO Perma Plasindo Tbk. 133 135 129 130 -3 -2,26 746 605.000 592.654.900 -8,09 4 0,68 GTRA Grahaprima Suksesmandiri Tbk. 256 270 250 254 -2 -0,78 2.395 8.831.600 1.289.045.000 11,9 BLUE Berkah Prima Perkasa Tbk. 286 290 282 284 -2 -0,7 42 4.566.400 29.718.800 13,05 6 -1 HAIS Hasnur Internasional Shipping Tbk. 210 216 210 212 2 0,95 162 64.378.300 11.709.964.000 15,43 DYAN Dyandra Media International Tbk. 93 95 92 94 1 1,08 238 117.897.100 284 30 4,47 HATM Habco Trans Maritima Tbk. 248 248 234 238 -10 -4,03 1.234 ICON Island Concepts Indonesia Tbk. 50 50 50 50 00 6 103.900 45,41 1 3,53 JAYA Armada Berjaya Trans Tbk. 108 109 106 108 0 0,00 418 399.236.100 0 INDX Tanah Laut Tbk. 172 178 164 178 6 3,49 900 1.270.800 2.005.000 156,25 36 1,55 KJEN Krida Jaringan Nusantara Tbk. 184 193 175 180 -4 -2,17 3.162 3.591.710.500 49 JTPE Jasuindo Tiga Perkasa Tbk. 250 250 248 248 -2 -0,8 23 483.275.000 8,33 0 1,41 LAJU Jasa Berdikari Logistics Tbk. 286 306 266 294 8 2,80 50.806 22.053.524.800 -6,25 KING Hoffmen Cleanindo Tbk. 270 286 268 284 14 5,19 2.396 40.100 25.171.600 25,17 -2 0,57 MIRA Mitra International Resources Tbk. 50 50 50 50 0 0,00 1 5,85 KONI Perdana Bangun Pusaka Tbk. 1.545 1.720 1.505 1.680 135 8,74 224 2.769.100 6.131.680.600 159 NELY Pelayaran Nelly Dwi Putri Tbk. 314 318 314 316 2 0,64 190 200.000 4,58 LION Lion Metal Works Tbk. 650 630 610 625 -25 -3,85 23 110.315.000 12,28 1542 1,01 PPGL Prima Globalindo Logistik Tbk. 121 122 119 119 -2 -1,65 113 252.091.200 50 MDRN Modern Internasional Tbk. 50 50 50 50 00 1 100.700 715 1,32 PURA Putra Rajawali Kencana Tbk. 50 50 50 50 0 0,00 9 57.230.100 14,2 MFMI Multifiling Mitra Indonesia Tbk. 745 780 695 755 10 1,34 18 21.885.600 2.467.500 0 RCCC Utama Radar Cahaya Tbk. 71 71 67 71 0 0,00 413 11.405.000 660 PADA Personel Alih Daya Tbk. 122 164 120 159 37 30,33 54.172 300.000 -25 8 0,27 SAPX Satria Antaran Prima Tbk. 670 680 650 660 -10 -1,49 14 115.393.300 19,67 SOSS Shield On Service Tbk. 458 458 432 442 -16 -3,49 27 67.500 71 0,3 SDMU Sidomulyo Selaras Tbk. 63 64 59 59 -4 -6,35 557 1,79 TIRA Tira Austenite Tbk. 402 408 394 396 -6 -1,49 4 4.000 2.212.000 2,06 12 0,85 SMDR Samudera Indonesia Tbk. 368 370 366 366 -2 -0,54 1.114 1.520.500 12,68 TRIL Triwira Insanlestari Tbk. 50 50 50 50 00 0 6.000 95.005.280.300 8,74 10 0,33 TMAS Temas Tbk. 3.020 3.050 3.020 3.030 10 0,33 197 706.690.800 101 Multi-sector Holdings 3.000 6,63 -46 0,97 TNCA Trimuda Nuansa Citra Tbk. 206 206 200 202 -4 -1,94 32 2.547.915.800 -9,2 ABMM ABM Investama Tbk. 3.250 3.260 3.110 3.170 -80 -2,46 1.062 628.990.100 29.212.200 3,83 TRUK Guna Timur Raya Tbk. 92 94 86 92 0 0,00 465 552.073.000 ASII Astra International Tbk. 6.075 6.300 6.125 6.250 175 2,88 18.951 67.000 240.600 4,58 Transportation 30 BHIT MNC Asia Holding Tbk. 53 54 52 53 0 8,8 ASSA Adi Sarana Armada Tbk. 855 895 855 870 15 1,75 3.450 6.723.000 11,47 BMTR Global Mediacom Tbk. 276 278 272 272 0 0 680 600 -10,43 BIRD Blue Bird Tbk. 1.620 1.660 1.610 1.640 20 1,23 1.236 280.816.100 27,2 BNBR Bakrie & Brothers Tbk. 55 56 54 55 -4 -1,45 973 0 5.265.953.000 BPTR Batavia Prosperindo Trans Tbk. 146 149 136 136 -10 -6,85 6.265 -0,71 MLPL Multipolar Tbk. 87 90 86 88 0 0 226 717.032.925.000 CMPP AirAsia Indonesia Tbk. 133 135 128 131 -2 -1,50 74 17.866.635.500 0,09 ZBRA Dosni Roha Indonesia Tbk. 482 484 480 480 1 1,15 975 1.649.100 GIAA Garuda Indonesia (Persero) Tbk. 70 73 70 71 1 1,43 1.590 5.039.975.500 INFRASTRUCTURES -2 -0,41 38 115.098.200 3.659.193.700 HELI Jaya Trishindo Tbk. 208 208 206 208 0 0,00 8 5.203.056.900 104 69.016.300 3.607.884.200 -2,84 13.157.000 32.266.000 11,65 15.108.200 828.808.400 4.857.270.700 12.972.600 1.144.669.900 -50 393.600 11 12.500 6.020.600 496.400 8,79 86.293.700 Heavy Constructions & Civil Engineering 165.052.900 -35 2,57 LRNA Eka Sari Lorena Transport Tbk. 171 173 169 173 2 1,17 12 100.010.000 ACST Acset Indonusa Tbk. 131 133 129 131 0 0 151 1.267.200 9.555.347.200 -3,74 10 0,4 SAFE Steady Safe Tbk. 195 199 194 198 3 1,54 450 2.380.039.600 ADHI Adhi Karya (Persero) Tbk. 388 406 386 404 16 4,12 2.436 23.927.500 4.033.680.800 40,4 12 2,15 TAXI Express Transindo Utama Tbk. 50 50 50 50 0 0,00 17 7.952.159.800 BDKR Berdikari Pondasi Perkasa Tbk. 256 266 242 256 0 0 1.337 15.933.000 21,33 171 0,64 TRJA Transkon Jaya Tbk. 280 280 262 264 -16 -5,71 943 BUKK Bukaka Teknik Utama Tbk. 935 935 925 925 -10 -1,07 21 5.657.500 5,41 1 1,03 WEHA WEHA Transportasi Indonesia Tbk. 110 131 108 123 13 11,82 6.227 DGIK Nusa Konstruksi Enjiniring Tbk. 110 115 108 114 4 3,64 1.048 6.100 4.973.620.000 114 1 0,99 Seb: Sebelum, Ttg: Tertinggi, Trd: Terendah, Pnt: Penutupan, Frek: Frekuensi, Vol: Volume. FIMP Fimperkasa Utama Tbk. 74 74 73 74 0 0 101 44.622.000 -4 0,5 IDPR Indonesia Pondasi Raya Tbk. 157 165 155 155 -2 -1,27 39 2.074.900 153.506.600 74 12 0,72 JKON Jaya Konstruksi Manggala Pratama Tbk. 121 129 118 125 4 3,31 20.364 40.536.200 -38,75 8 1,56 Disclaimer: ► Saham termurah adalah saham dengan rasio harga terhadap keuntungan per saham atau price KRYA Bangun Karya Perkasa Jaya Tbk. 96 102 92 92 -4 -4,17 2.129 260.400 6.927.491.900 10,42 -21 1,61 ► KONTAN telah berusaha semaksimal mungkin untuk menyajikan semua data berdasarkan sumber- earning ratio (PER) paling rendah. Saham termahal adalah saham dengan PER tertinggi. Adapun MTPS Meta Epsi Tbk. 50 50 50 50 00 6 55.068.500 2.891.169.700 -105 -2,65 PER disajikan berdasarkan harga saham pada hari yang bersangkutan dan keuntungan emiten yang MTRA Mitra Pemuda Tbk. 244 244 244 244 00 0 30.058.600 11,5 30 0,62 sumber yang benar dan dapat dipercaya. Namun, KONTAN tidak menjamin bahwa semua data disajikan dalam laporan terakhir. NRCA Nusa Raya Cipta Tbk. 302 302 298 298 -4 -1,32 97 655.000 -2,38 45 1,55 tersebut benar-benar akurat dan lengkap. Data-data tersebut juga disajikan semata-mata untuk PBSA Paramita Bangun Sarana Tbk. 336 336 328 334 -2 -0,6 170 13.100 0 -2,32 10 0,5 memberikan informasi dan tidak dimaksudkan untuk memberikan anjuran membeli atau menjual ► Sumber : Data Saham: RTI, Reksadana: Bank Kustodian; Deutsche Bank, Bank Mandiri, Standard PPRE PP Presisi Tbk. 111 115 108 114 3 2,7 230 0 9,93 -44 1,16 surat berharga tertentu. Chartered, Bank Niaga, BCA, HSBC, Permata Bank, Citibank, BII, Bank Danamon, BNI, BRI, Buko- PTDU Djasa Ubersakti Tbk. 50 50 50 50 00 9 119.745.800 7,42 44 0,33 Keterangan: pin, Kurs Valas - PIPU & RTI, Obligasi - BEI, Suku Bunga - PIPU, PUAB - PIPU, Harga Komoditas PTPP PP (Persero) Tbk. 555 595 545 585 30 5,41 1.785 400.000 759.761.400 11,4 91 1,68 ► Saham blue chip adalah saham yang memiliki kapitalisasi pasar terbesar di Bursa Efek Indonesia - Riset KONTAN PTPW Pratama Widya Tbk. 955 980 960 980 25 2,62 162 2.296.200 263.450.000 -1,14 (BEI) 2.346.600 13,3 160.000 10,77 3.200 8.889.160.500 15.224.500 67.079.500 69.200

22 DATA PASAR Kontan Kamis, 13 April 2023 Obligasi 12 April 2023 OBLIGASI YANG DILAPORKAN MELALUI BEI LAPORAN TRANSAKSI OBLIGASI KE BEI Kurs 12 April 2023 Nama Obligasi Tanggal Tanggal Repo Harga Volume Nilai Yield Kupon Rating Nama Obligasi Jatuh Tempo Tertinggi Terendah Penutupan Frekuensi Total Volume Total Nilai VALAS PENUTUPAN Transakasi Settle Term Miliar Miliar Miliar Miliar Obligasi Berkelanjutan 1 Lontar Papyrus Pulp & Paper Industry Tahap 1 th 2021 Seri B 6,95 9 idA BBIA01SBCN2 17-Oct-2024 103,82 103,40 Obligasi Berkelanjutan I Bank Mandiri Tahap II Tahun 2017 Seri C 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 103,87 2,00 2,08 6,31 9 idAAA BBRI02ECN1 1-Dec-2026 109,75 107,95 103,82 5 27,00 27,98 Kode Kurs Beli Kurs Jual Obligasi Berkelanjutan I Lontar Papyrus Pulp & Paper Industry Tahap III th 2022 Seri B 12-Apr-2023 0,11 6,37 10,25 BMRI01CCN2 15-Jun-2027 108,50 108,50 108,15 8 83,70 90,54 9.917,88 Obligasi Berkelanjutan II Bank BRI Tahap I Tahun 2016 Seri E 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 108,50 0,10 2,17 6,37 9 idA BMTR03CCN1 5-Jul-2027 108,02 108,00 108,50 1 0,10 0,11 Obligasi Berkelanjutan II Indosat Tahap I Tahun 2017 Seri E 12-Apr-2023 21,63 7,10 9,25 idAAA BRPT03BCN1 8-Feb-2028 105,55 103,50 108,02 2 30,00 32,40 11.053,77 Obligasi Berkelanjutan II Sinar Mas Multifinance Tahap I Tahun 2020 Seri B 11-Apr-2023 14-Apr-2023 - 108,59 2,00 1,08 8,97 11,50 idAAA DART03CN1 18-Jul-2025 106,75 106,73 105,55 14 2,25 2,34 AUD 9.908,24 16.491,25 Obligasi Berkelanjutan II Sinar Mas Multifinance Tahap II Tahun 2021 Seri B 12-Apr-2023 8,41 11 irA+ FR0040 15-Sep-2025 110,10 110,00 106,75 2 4,00 4,27 Obligasi Berkelanjutan II Sinar Mas Multifinance Tahap III Tahun 2022 Seri B 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 108,15 20,00 1,03 7 9,00 irA+ FR0056 15-Sep-2026 108,50 106,30 110,00 13 637,58 703,50 2.161,00 Obligasi Berkelanjutan III Barito Pacific Tahap I Tahun 2023 Seri B 12-Apr-2023 2,10 6,15 9,25 irA+ FR0057 15-May-2041 125,75 125,75 106,50 18 627,28 667,49 2.162,10 Obligasi Berkelanjutan III Duta Anggada Realty Tahap I Tahun 2022 12-Apr-2023 13-Apr-2023 - 107,61 1,00 0,63 7,85 11 idA+ FR0058 15-Jun-2032 112,75 112,75 125,75 1 0,01 0,01 CAD 11.045,52 2.182,87 Obligasi Berkelanjutan III Global Mediacom Tahap I Tahun 2022 Seri C 12-Apr-2023 2,14 7,39 11,00 irBBB+ FR0058 15-Jun-2032 105,02 105,02 112,75 1 1,20 1,35 16.267,82 Obligasi Berkelanjutan III Indah Kiat Pulp & Paper Tahap I Tahun 2022 Seri B 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 105,12 8,00 16,20 8,71 10 idA+ FR0068 15-Mar-2034 112,70 112,00 105,02 7 735,00 771,90 18.496,10 Obligasi Berkelanjutan III Indah Kiat Pulp & Paper Tahap I Tahun 2022 Seri C 12-Apr-2023 2,14 10,00 idA+ FR0071 15-Mar-2029 114,25 111,20 112,70 13 925,23 1.036,93 1.896,20 Obligasi Berkelanjutan III Indah Kiat Pulp & Paper Tahap II Tahun 2022 Seri C 11-Apr-2023 14-Apr-2023 - 102,52 1,00 0,05 6 10,25 idA+ FR0071 15-Mar-2029 105,75 105,75 112,67 11 232,12 261,15 CHF 16.472,87 Obligasi Berkelanjutan III Indah Kiat Pulp & Paper Tahap III Tahun 2022 Seri B 12-Apr-2023 0,21 8,46 10,50 idA+ FR0072 15-May-2036 112,50 109,00 105,75 9 4.810,00 5.086,67 181,49 Obligasi Berkelanjutan III Lautan Luas Tahap II Tahun 2021 Seri A 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 104,92 2,00 20,64 8,65 9,00 idA+ FR0073 15-May-2031 113,55 112,15 110,50 19 266,25 295,83 111,21 Obligasi Berkelanjutan III Merdeka Copper Gold Tahap I Tahun 2022 Seri B 12-Apr-2023 2,09 9,13 7,80 FR0074 15-Aug-2032 105,70 104,00 112,98 13 888,97 1.004,27 Obligasi Berkelanjutan III Merdeka Copper Gold Tahap III Tahun 2022 Seri B 12-Apr-2023 17-Apr-2023 - 105,55 0,60 2,06 6,06 8,25 idA FR0075 15-May-2038 106,95 102,25 104,00 8 103,46 109,08 CNH 2.159,00 11,22 Obligasi Berkelanjutan III PNMP Tahap V Tahun 2021 Seri C 12-Apr-2023 2,09 6,19 8,25 idA FR0076 15-May-2048 105,75 101,15 105,75 40 150,76 158,18 46,81 Obligasi Berkelanjutan IV Mandala Multifinance Tahap III Tahun 2021 Seri B 11-Apr-2023 18-Apr-2023 - 106,75 2,00 1,03 6,28 9,50 idA+ FR0078 15-May-2029 109,70 108,90 104,35 57 197,47 203,79 3.375,28 Obligasi Berkelanjutan IV Mandala Multifinance Tahap IV Tahun 2021 Seri B 12-Apr-2023 2,09 7,01 9,25 idA+ FR0079 15-Apr-2039 115,75 111,50 109,70 18 688,81 750,35 1.413,63 Obligasi Berkelanjutan IV PLN Tahap I Tahun 2020 Seri C 12-Apr-2023 13-Apr-2023 - 108,02 15,00 2,10 5,92 7,90 idA FR0080 15-Jun-2035 107,25 103,00 114,90 9 153,45 172,94 CNY 2.160,49 9.213,82 Obligasi II Kereta Api Indonesia Tahun 2019 Seri B 12-Apr-2023 1,07 6,12 8,20 idA FR0083 15-Apr-2040 107,00 102,50 105,60 24 87,25 91,78 269,61 Obligasi III Oki Pulp & Paper Mills Tahun 2022 Seri B 11-Apr-2023 14-Apr-2023 - 106,82 2,00 1,04 6,69 10,50 idAAA FR0084 15-Feb-2026 103,00 102,85 105,30 59 383,73 402,12 DKK 2.181,21 181,41 Obligasi Negara Republik Indonesia Seri FR0072 12-Apr-2023 0,11 7,03 8,25 idAAA FR0085 15-Apr-2031 106,62 106,55 103,00 2 0,20 0,21 1.434,21 Obligasi Negara Republik Indonesia Seri FR0073 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 105,50 0,05 0,55 6,77 8,75 idA+ FR0092 15-Jun-2042 105,25 99,70 106,62 4 27,13 28,92 11.176,60 Obligasi Negara Republik Indonesia Seri FR0074 12-Apr-2023 112,98 7,01 7,50 - FR0096 15-Feb-2033 102,60 102,60 103,00 147 534,86 544,93 435,49 Obligasi Negara Republik Indonesia Seri FR0075 12-Apr-2023 17-Apr-2023 - 105,90 0,20 0,10 6,65 7,50 - INKP03BCN1 5-Aug-2025 106,82 106,80 102,60 2 8,77 8,90 EUR 16.250,94 488,00 Obligasi Negara Republik Indonesia Seri FR0076 12-Apr-2023 2,12 6,84 7,38 - INKP03BCN3 16-Dec-2025 103,21 103,15 106,82 2 4,00 4,27 14.885,00 Obligasi Negara Republik Indonesia Seri FR0078 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 103,21 20,00 11,27 6,88 8,25 - INKP03CCN1 5-Aug-2027 105,50 105,50 103,21 4 100,00 103,18 Obligasi Negara Republik Indonesia Seri FR0079 12-Apr-2023 0,22 7,00 8,38 - INKP03CCN2 11-Oct-2027 106,00 105,50 105,50 14 4,90 5,17 0,63 Obligasi Negara Republik Indonesia Seri FR0080 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 104,43 2,00 0,23 6,34 7,50 - ISAT02ECN1 31-May-2027 107,61 107,60 105,90 13 7,86 8,31 GBP 18.477,73 299.651,42 Obligasi Negara Republik Indonesia Seri FR0082 12-Apr-2023 0,32 6,83 7,00 - KAII02B 13-Dec-2026 103,76 103,75 107,61 2 2,00 2,15 Obligasi Negara Republik Indonesia Seri FR0083 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 102,87 2,00 51,30 6,81 7,50 - LPPI01BCN1 26-Jan-2025 103,87 103,85 103,76 2 2,00 2,08 Obligasi Negara Republik Indonesia Seri FR0084 12-Apr-2023 0,11 6,55 7,25 - LPPI01BCN3 1-Sep-2025 108,59 108,57 103,87 2 4,00 4,15 Obligasi Negara Republik Indonesia Seri FR0085 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 104,32 2,00 0,10 6,96 7,75 - LTLS03ACN2 12-Nov-2024 104,43 104,41 108,59 2 4,00 4,34 HKD 1.894,90 Obligasi Negara Republik Indonesia Seri FR0092 12-Apr-2023 11,27 7,24 7,13 - MDKA03BCN1 8-Mar-2025 102,87 102,85 104,43 2 4,00 4,18 Obligasi Negara RI Seri FR0056 12-Apr-2023 13-Apr-2023 - 103,25 1,00 0,98 6,67 8,38 - MDKA03BCN3 1-Sep-2025 104,32 104,30 102,87 2 4,00 4,11 Obligasi Negara RI Seri FR0057 12-Apr-2023 2,13 6,84 10 - MFIN04BCN3 6-Aug-2024 104,48 104,46 104,32 2 4,00 4,17 Obligasi Negara RI Seri FR0058 11-Apr-2023 14-Apr-2023 - 104,48 2,00 0,01 6,23 8 - MFIN04BCN4 3-Dec-2024 104,83 104,81 104,48 2 4,00 4,18 INR 181,24 Obligasi Negara RI Seri FR0068 12-Apr-2023 1,35 6,97 8,38 - OPPM03B 4-Nov-2025 108,70 108,68 104,83 2 4,00 4,19 Obligasi Negara Seri FR0071 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 104,83 2,00 0,11 6,39 9 - PBS012 15-Nov-2031 113,40 112,95 108,70 2 0,20 0,22 Obligasi Negara Th. 2006 Seri FR0040 12-Apr-2023 1,72 6,71 11 - PBS015 15-Jul-2047 110,45 110,40 113,40 6 90,68 102,68 Obligasi Subordinasi Berkelanjutan I Bank UOB Indonesia Tahap II Tahun 2017 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 107,00 1,00 31,57 6,39 9 - PBS028 15-Oct-2046 105,02 105,01 110,40 2 20,00 22,09 JPY 111,13 Sukuk Ijarah Berkelanjutan I Elnusa Tahap I Tahun 2020 12-Apr-2023 6,23 6,46 - PNMP03CCN5 17-Mar-2026 103,25 103,24 105,02 5 104,00 109,22 Sukuk Ijarah Berkelanjutan I Moratelindo Tahap IV Tahun 2021 Seri A 12-Apr-2023 13-Apr-2023 - 103,76 1,00 3,18 10 AA(idn) PPLN04CCN1 8-Sep-2030 108,50 107,00 103,25 2 2,00 2,06 KRW 11,21 Sukuk Ijarah Berkelanjutan IIAneka Gas Industri Tahap IV Tahun 2021 Seri A 12-Apr-2023 55,59 7 8 idAA-(sy) SIBMTR03BCN1 5-Jul-2025 106,06 106,04 107,00 2 1,20 1,29 Sukuk Ijarah Berkelanjutan III Global Mediacom Tahap I Tahun 2022 Seri B 12-Apr-2023 13-Apr-2023 - 108,70 0,10 1,54 1 10 idA+(sy) SIELSA01CN1 11-Aug-2025 106,06 106,04 106,06 2 34,37 36,45 Sukuk Mudharabah Berkelanjutan I Indah Kiat Pulp & Paper Tahap I th 2021 Seri B 11-Apr-2023 18,23 5 9 A-(idn)sy SIMORA01ACN4 4-May-2024 104,88 104,88 106,06 2 6,00 6,36 Sukuk Mudharabah Berkelanjutan I Indah Kiat Pulp & Paper Tahap II th 2021 Seri B 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 110,50 0,50 74,46 7 9 idA+(sy) SMINKP01BCN1 30-Sep-2024 103,42 101,85 104,88 1 53,00 55,59 LKR 46,20 Sukuk Mudharabah Berkelanjutan I Indah Kiat Pulp & Paper Tahap III th 2022 Seri B 12-Apr-2023 1,34 7 9 idA+(sy) SMINKP01BCN2 8-Dec-2024 103,12 103,10 103,42 3 82,00 84,65 Sukuk Mudharabah Berkelanjutan I Mandala Multifinance Tahap II Tahun 2022 Seri B 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 112,98 100,00 1,55 7 9 idA+(sy) SMINKP01BCN3 24-Feb-2025 103,13 103,11 103,12 2 2,60 2,68 Sukuk Mudharabah Berkelanjutan II Indah Kiat Pulp & Paper Tahap II th 2022 Seri B 12-Apr-2023 1,69 7 10 idA+(sy) SMINKP02BCN2 11-Oct-2025 102,70 100,95 103,13 2 3,00 3,09 Sukuk Mudharabah II Oki Pulp & Paper Mills Tahun 2022 Seri B 12-Apr-2023 17-Apr-2023 - 104,00 0,10 1,64 7 11 idA(sy) SMMF02BCN1 17-Jul-2025 105,12 105,10 102,70 4 5,20 5,31 MYR 3.369,20 Sukuk Wakalah Berkelanjutan I Medco Power Indonesia Tahap I Tahun 2022 Seri A 12-Apr-2023 1,47 6 8 idA+(sy) SMMF02BCN3 8-Feb-2025 104,92 104,90 105,12 2 16,00 16,82 Sukuk Wakalah Berkelanjutan I Medco Power Indonesia Tahap II Tahun 2022 Seri A 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 105,75 2,00 1,44 9 9 idA+(sy) SMMFIN01BCN2 6-Jul-2025 105,51 105,49 104,92 2 4,00 4,20 Surat Berharga Syariah Negara Seri PBS012 12-Apr-2023 1,80 8 9 idA(sy) SMOPPM02B 4-Nov-2025 104,88 104,86 105,51 2 3,20 3,38 Surat Berharga Syariah Negara Seri PBS015 12-Apr-2023 17-Apr-2023 - 104,35 10,80 22,68 7 8 idA(sy) SWMEDP01ACN1 4-Aug-2025 102,71 102,69 104,88 2 2,80 2,94 NOK 1.412,19 Surat Berharga Syariah Negara Seri PBS028 12-Apr-2023 11,04 7 8 - SWMEDP01ACN2 30-Dec-2025 106,07 104,27 102,71 2 2,80 2,88 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 109,70 0,20 52,51 7 - 106,07 4 53,40 55,75 7,09 - 17-Apr-2023 - 114,90 0,20 7 NZD 9.206,14 14-Apr-2023 - 105,60 0,30 14-Apr-2023 - 102,60 50,00 PHP 269,28 17-Apr-2023 - 105,30 0,10 RUB 181,25 17-Apr-2023 - 103,00 0,10 14-Apr-2023 - 106,62 10,57 SEK 1.432,80 14-Apr-2023 - 103,00 0,95 14-Apr-2023 - 106,50 2,00 SGD 11.168,26 13-Apr-2023 - 125,75 0,01 14-Apr-2023 - 112,75 1,20 THB 434,69 14-Apr-2023 - 112,70 0,10 13-Apr-2023 - 112,67 1,53 TWD 487,51 14-Apr-2023 - 110,00 28,70 17-Apr-2023 - 103,82 6,00 USD 14.875,00 14-Apr-2023 - 106,06 3,00 VND 0,63 13-Apr-2023 - 104,88 53,00 14-Apr-2023 - 102,51 1,50 XAU 299.427,80 13-Apr-2023 - 106,06 17,19 13-Apr-2023 - 103,42 72,00 14-Apr-2023 - 103,12 1,30 UANG KERTAS BI 14-Apr-2023 - 103,13 1,50 14-Apr-2023 - 105,51 1,60 Kode Beli Jual 9.975,46 14-Apr-2023 - 102,70 1,60 11.242,35 14-Apr-2023 - 104,88 1,40 AUD 9.873,24 11.088,22 16.540,39 14-Apr-2023 - 102,71 1,40 2.171,96 14-Apr-2023 - 106,07 1,70 BND 11.126,30 2.172,94 2.188,71 17-Apr-2023 - 113,40 20,00 CAD 10.974,63 16.307,56 18.596,82 14-Apr-2023 - 110,40 10,00 1.906,09 17-Apr-2023 - 105,02 50,00 CHF 16.368,57 182,26 11.238,97 OBLIGASI KORPORASI YANG DILAPORKAN MELALUI BEI OBLIGASI NEGARA MELALUI BEI CNH 2.150,23 11,31 Nama Obligasi Tanggal Tanggal Repo Harga Volume Nilai Yield Kupon Rating Nama Obligasi Tanggal Tran- Tanggal Settle Repo Harga Volume Nilai Yield Kupon CNY 2.151,13 48.828,25 Transakasi Settle Term Miliar Miliar sakasi Term 110,50 Miliar Miliar EBA-SP SMF-BTN 06 Kelas A 6,42 6,50 idAAA(sf) 0,88 EBA-SP SMF-BTN 07 Kelas A 12-Apr-2023 13-Apr-2023 - 100,57 0,00 0,00 7,43 7,70 idAAA(sf) Obligasi Negara Republik Indonesia 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 0,50 0,55 7,01 8,25 DKK 2.166,71 47,05 Obligasi Berkelanjutan 1 Lontar Papyrus Pulp & Paper Industry Tahap 1 th 2021 Seri B 12-Apr-2023 0,00 0,00 6,95 Seri FR0072 Obligasi Berkelanjutan I Bank Mandiri Tahap II Tahun 2017 Seri C 12-Apr-2023 13-Apr-2023 - 102,09 2,00 2,08 6,31 9 idA EUR 16.139,37 7,15 Obligasi Berkelanjutan I Indah Kiat Pulp & Paper Tahap III Tahun 2020 Seri B 12-Apr-2023 0,10 0,11 7,96 8,65 idAAA Obligasi Negara Republik Indonesia 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 112,98 100,00 112,98 6,65 8,75 3.391,31 Obligasi Berkelanjutan I Indah Kiat Pulp & Paper Tahap IV Tahun 2021 Seri B 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 103,87 3,00 3,04 8,91 10,00 idA+ Seri FR0073 1.424,30 Obligasi Berkelanjutan I Lontar Papyrus Pulp & Paper Industry Tahap III th 2022 Seri B 12-Apr-2023 2,00 2,01 6,37 9,50 idA+ 9.306,64 Obligasi Berkelanjutan I Merdeka Copper Gold Tahap I Tahun 2020 Seri B 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 108,50 2,00 2,17 6,80 Obligasi Negara Republik Indonesia 12-Apr-2023 17-Apr-2023 - 104,00 0,10 0,10 6,84 7,50 GBP 18.405,85 4.376,51 Obligasi Berkelanjutan II Bank BRI Tahap I Tahun 2016 Seri E 12-Apr-2023 1,00 1,01 6,37 10 idA Seri FR0074 Obligasi Berkelanjutan II Indosat Tahap I Tahun 2017 Seri E 12-Apr-2023 13-Apr-2023 - 101,30 20,00 21,63 7,10 10,50 idA 272,44 Obligasi Berkelanjutan II Sinar Mas Multiartha Tahap IV Tahun 2023 11-Apr-2023 1,00 1,08 9,74 idAAA 52,00 Obligasi Berkelanjutan II Sinar Mas Multifinance Tahap I Tahun 2020 Seri B 12-Apr-2023 13-Apr-2023 - 100,53 0,50 0,51 8,97 9 idAAA Obligasi Negara Republik Indonesia 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 105,75 2,00 2,12 6,88 7,50 HKD 1.887,10 Obligasi Berkelanjutan II Sinar Mas Multifinance Tahap II Tahun 2021 Seri B 12-Apr-2023 8,00 8,41 7,32 9,25 irAA Seri FR0075 182,58 Obligasi Berkelanjutan II Sinar Mas Multifinance Tahap III Tahun 2022 Seri B 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 108,59 1,00 1,03 6,15 10,50 irA+ 3.988,49 Obligasi Berkelanjutan II Wijaya Karya Tahap II Tahun 2022 Seri A 12-Apr-2023 2,00 2,10 6,17 11,50 irA+ 1.429,49 Obligasi Berkelanjutan III Barito Pacific Tahap I Tahun 2023 Seri B 12-Apr-2023 13-Apr-2023 - 101,08 2,00 2,01 7,85 irA+ Obligasi Negara Republik Indonesia 12-Apr-2023 17-Apr-2023 - 104,35 10,80 11,27 7,00 7,38 INR 180,44 11.242,35 Obligasi Berkelanjutan III Bumi Serpong Damai Tahap I Tahun 2022 Seri A 12-Apr-2023 0,60 0,63 6,52 11 idA Seri FR0076 Obligasi Berkelanjutan III Bumi Serpong Damai Tahap I Tahun 2022 Seri B 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 108,15 2,00 2,01 7,58 9,00 idA+ 437,50 Obligasi Berkelanjutan III Duta Anggada Realty Tahap I Tahun 2022 11-Apr-2023 1,00 1,01 7,39 6,50 idAA- 14.962,44 Obligasi Berkelanjutan III Global Mediacom Tahap I Tahun 2022 Seri C 12-Apr-2023 13-Apr-2023 - 107,61 2,00 2,14 8,71 idAA- Obligasi Negara Republik Indonesia 12-Apr-2023 13-Apr-2023 - 102,00 12,00 12,24 6,19 8,13 JPY 11.126,30 Obligasi Berkelanjutan III Indah Kiat Pulp & Paper Tahap I Tahun 2022 Seri B 12-Apr-2023 15,00 16,20 6,33 9 irBBB+ Seri FR0077 0,64 Obligasi Berkelanjutan III Indah Kiat Pulp & Paper Tahap I Tahun 2022 Seri C 12-Apr-2023 12-Apr-2023 - 102,30 2,00 2,14 8,46 6,75 idA+ KRW 11,20 29.965.278,59 Obligasi Berkelanjutan III Indah Kiat Pulp & Paper Tahap II Tahun 2022 Seri B 11-Apr-2023 0,05 7,75 idA+ Obligasi Berkelanjutan III Indah Kiat Pulp & Paper Tahap II Tahun 2022 Seri C 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 105,12 0 0,05 9 10,85 idA+ Obligasi Negara Republik Indonesia 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 109,70 0,20 0,22 6,34 8,25 Obligasi Berkelanjutan III Indah Kiat Pulp & Paper Tahap III Tahun 2022 Seri B 12-Apr-2023 0,05 0,21 9 11,00 idA+ Seri FR0078 Obligasi Berkelanjutan III Lautan Luas Tahap II Tahun 2021 Seri A 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 102,52 0,20 20,64 9 9,50 idA+ KWD 48.310,86 Obligasi Berkelanjutan III Merdeka Copper Gold Tahap I Tahun 2022 Seri B 12-Apr-2023 20,00 2,09 6 10,00 idA+ Obligasi Berkelanjutan III Merdeka Copper Gold Tahap II Tahun 2022 Seri A 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 104,92 2,00 2,06 6 idA Obligasi Negara Republik Indonesia 12-Apr-2023 17-Apr-2023 - 114,90 0,20 0,23 6,83 8,38 Obligasi Berkelanjutan III Merdeka Copper Gold Tahap III Tahun 2022 Seri B 11-Apr-2023 2,00 3,03 7 10 idA Seri FR0079 Obligasi Berkelanjutan III MNC Kapital Indonesia Tahap I Tahun 2022 Seri B 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 100,56 3,00 2,09 6,28 10 idA LAK 0,86 Obligasi Berkelanjutan III PLN Tahap III Tahun 2019 Seri B 12-Apr-2023 2,00 11 11 idA+ Obligasi Berkelanjutan III PNMP Tahap V Tahun 2021 Seri C 12-Apr-2023 17-Apr-2023 - 105,55 3 6 9 idBBB+ Obligasi Negara Republik Indonesia 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 105,60 0,30 0,32 6,81 7,50 Obligasi Berkelanjutan III Sinar Mas Multifinance Tahap I Tahun 2023 Seri B 11-Apr-2023 3 3 7 8 idAAA Seri FR0080 Obligasi Berkelanjutan IV Adira Finance Tahap III Tahun 2018 Seri E 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 100,43 3 1 9 8 idA+ LKR 46,00 Obligasi Berkelanjutan IV Mandala Multifinance Tahap III Tahun 2021 Seri B 12-Apr-2023 1 2 3 8 irA+ Obligasi Berkelanjutan IV Mandala Multifinance Tahap IV Tahun 2021 Seri B 12-Apr-2023 13-Apr-2023 - 100,59 2 1 6 11 idAAA Obligasi Negara Republik Indonesia 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 100,78 0,01 0,01 6,11 6,50 Obligasi Berkelanjutan IV PLN Tahap I Tahun 2020 Seri C 12-Apr-2023 1 2 6 9 idA Seri FR0081 Obligasi Berkelanjutan IV Tower Bersama Infrastructure Tahap III Tahun 2021 Seri B 12-Apr-2023 18-Apr-2023 - 106,75 2 2 7 8 idA MMK 7,03 Obligasi Berkelanjutan VI Sarana Multigriya Finansial Tahap IV Tahun 2023 12-Apr-2023 2 1 6 10 idAAA Obligasi I Wahana Inti Selaras Tahun 2022 Seri B 11-Apr-2023 13-Apr-2023 - 108,02 1 30 6 9 AA+(idn) Obligasi Negara Republik Indonesia 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 102,60 50,00 51,30 6,55 7,00 Obligasi II Kereta Api Indonesia Tahun 2019 Seri B 12-Apr-2023 30 30 7 10 idAAA Seri FR0082 Obligasi III Oki Pulp & Paper Mills Tahun 2022 Seri B 11-Apr-2023 14-Apr-2023 - 106,82 30 2 7 9 idA MYR 3.353,76 Obligasi Subordinasi Berkelanjutan I Bank UOB Indonesia Tahap II Tahun 2017 12-Apr-2023 2 1 7 8 idAAA Sukuk Ijarah Berkelanjutan I Elnusa Tahap I Tahun 2020 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 105,50 1 0 7 7 idA+ Obligasi Negara Republik Indonesia 12-Apr-2023 17-Apr-2023 - 105,30 0,10 0,11 6,96 7,50 NOK 1.409,58 Sukuk Ijarah Berkelanjutan I Moratelindo Tahap IV Tahun 2021 Seri A 12-Apr-2023 0 6 1 7 AA(idn) Seri FR0083 Sukuk Ijarah Berkelanjutan I Sampoerna Agro Tahap III Tahun 2022 Seri A 12-Apr-2023 13-Apr-2023 - 101,50 6 3 5 8 idAA-(sy) Sukuk Ijarah Berkelanjutan II Indosat Tahap II Tahun 2017 Seri D 12-Apr-2023 3 56 7 8 idA+(sy) Sukuk Ijarah Berkelanjutan IIAneka Gas Industri Tahap IV Tahun 2021 Seri A 11-Apr-2023 17-Apr-2023 - 105,90 53 2 8 11 idA(sy) Obligasi Negara Republik Indonesia 12-Apr-2023 17-Apr-2023 - 103,00 0,10 0,10 7,24 7,25 NZD 9.208,11 Sukuk Ijarah Berkelanjutan III Global Mediacom Tahap I Tahun 2022 Seri B 12-Apr-2023 2 5 7 9 idAAA(sy) Seri FR0084 Sukuk Ijarah Jangka Menengah PT Jasamarga Pandaan Tol Tahun 2019 Seri B 11-Apr-2023 14-Apr-2023 - 103,21 5 2 7 A-(idn)sy Sukuk Mudharabah Berkelanjutan I Indah Kiat Pulp & Paper Tahap I th 2021 Seri B 11-Apr-2023 2 18 7 - idA+(sy) Sukuk Mudharabah Berkelanjutan I Indah Kiat Pulp & Paper Tahap II th 2021 Seri B 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 104,43 17 1 7 10 idAA- Obligasi Negara Republik Indonesia 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 106,62 10,57 11,27 6,67 7,75 PGK 4.081,14 Sukuk Mudharabah Berkelanjutan I Indah Kiat Pulp & Paper Tahap III th 2022 Seri B 12-Apr-2023 1 74 7 7 idA+(sy) Seri FR0085 Sukuk Mudharabah Berkelanjutan I Mandala Multifinance Tahap II Tahun 2022 Seri B 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 102,87 72 1 7 8 idA+(sy) Sukuk Mudharabah Berkelanjutan II Indah Kiat Pulp & Paper Tahap II th 2022 Seri B 12-Apr-2023 1 2 6 8 idA+(sy) Sukuk Mudharabah II Oki Pulp & Paper Mills Tahun 2022 Seri B 12-Apr-2023 13-Apr-2023 - 101,16 2 2 9 10 idA(sy) Obligasi Negara Republik Indonesia 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 98,75 0,20 0,20 6,70 6,50 PHP 269,66 Sukuk Mudharabah Oki Pulp & Paper Mills I Tahun 2021 Seri B 12-Apr-2023 2 2 8 9 idA+(sy) Seri FR0087 Sukuk Wakalah Berkelanjutan I Medco Power Indonesia Tahap I Tahun 2022 Seri A 11-Apr-2023 14-Apr-2023 - 104,32 2 1 8 9 idA+(sy) Sukuk Wakalah Berkelanjutan I Medco Power Indonesia Tahap II Tahun 2022 Seri A 12-Apr-2023 1 10 7 9 idA+(sy) 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 100,30 10 1 7 9 idA(sy) Obligasi Negara Republik Indonesia 12-Apr-2023 17-Apr-2023 - 99,00 0,50 0,50 6,36 6,25 PKR 51,08 1 2 9 idA(sy) Seri FR0088 14-Apr-2023 - 102,30 2 10 11 13-Apr-2023 - 103,25 10 Obligasi Negara Republik Indonesia 12-Apr-2023 17-Apr-2023 - 99,75 1,00 1,00 6,80 6,88 RUB 180,72 8 Seri FR0089 14-Apr-2023 - 102,19 9 SAR 3.948,28 14-Apr-2023 - 102,15 Obligasi Negara Republik Indonesia 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 98,33 9,00 8,85 6,62 6,38 Seri FR0091 14-Apr-2023 - 104,48 SEK 1.414,93 14-Apr-2023 - 104,83 Obligasi Negara Republik Indonesia 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 103,00 0,95 0,98 6,84 7,13 Seri FR0092 14-Apr-2023 - 107,00 SGD 11.126,30 13-Apr-2023 - 100,45 Obligasi Negara Republik Indonesia 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 99,00 1,00 0,99 6,48 6,38 Seri FR0093 14-Apr-2023 - 101,45 THB 432,64 14-Apr-2023 - 101,54 Obligasi Negara Republik Indonesia 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 100,75 0,00 0,00 6,21 6,38 Seri FR0095 13-Apr-2023 - 103,76 USD 14.813,56 13-Apr-2023 - 108,70 Obligasi Negara Republik Indonesia 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 101,60 0,50 0,51 6,77 7,00 Seri FR0096 17-Apr-2023 - 103,82 VND 0,63 14-Apr-2023 - 106,06 Obligasi Negara Republik Indonesia 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 101,30 0,10 0,10 7 7,13 XAU 29.661.043,05 Seri FR0097 13-Apr-2023 - 104,88 14-Apr-2023 - 100,26 Obligasi Negara Republik Indonesia 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 102,25 30,00 30,68 6,88 7,13 Seri FR0098 13-Apr-2023 - 100,43 PAJAK 12 April - 18 April 2023 Kode Kurs 14-Apr-2023 - 102,51 Obligasi Negara RI Seri FR0056 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 106,50 2,00 2,13 6,23 8,38 125,75 0,01 0,01 6,97 9,50 AUD 10.043,17 13-Apr-2023 - 106,06 Obligasi Negara RI Seri FR0057 11-Apr-2023 13-Apr-2023 - 112,75 1,20 1,35 6,39 8,25 BND 11.242,48 102,00 0,20 0,20 6,43 7,00 CAD 11.095,66 17-Apr-2023 - 102,21 Obligasi Negara RI Seri FR0058 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 99,93 13,66 13,65 6,44 5,63 CHF 16.476,03 98,25 0,30 0,29 6,53 6,13 CNY 13-Apr-2023 - 103,42 Obligasi Negara RI Seri FR0059 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 99,55 5,00 4,98 6,68 6,63 DKK 2.172,15 112,70 0,10 0,11 6,71 8,38 EUR 2.189,96 14-Apr-2023 - 103,12 Obligasi Negara RI Seri FR0063 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 99,90 0,02 0,01 6,66 6,40 GBP 16.314,59 99,50 0,03 0,03 6,73 5,70 HKD 18.601,73 14-Apr-2023 - 103,13 Obligasi Negara RI Seri FR0064 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 99,20 3,00 2,98 6,56 5,57 INR 1.903,85 99,50 2,00 1,99 5,30 4,95 JPY 14-Apr-2023 - 105,51 97,40 2,50 2,44 6,39 4,90 KRW 182,08 100,30 0,00 0,00 6 5,95 KWD 113,32 14-Apr-2023 - 102,70 Obligasi Negara RI Seri FR0065 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 102,35 0,01 0,01 5,70 8 LKR 112,67 1,53 1,72 6,39 9 MMK 11,36 14-Apr-2023 - 104,88 Obligasi Negara RI Seri FR0068 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 101,90 185,00 188,52 5,93 12 MYR 48.649,59 110,00 28,70 31,57 6,46 11 NOK 13-Apr-2023 - 101,65 Obligasi Negara Ritel Seri ORI017 12-Apr-2023 17-Apr-2023 - 100,85 150,00 151,28 6,00 10 NZD 46,53 99,10 0,10 0,10 6,27 6 PHP 7,11 14-Apr-2023 - 102,71 Obligasi Negara Ritel Seri ORI018 12-Apr-2023 17-Apr-2023 - 100,05 PKR 99,20 3 366 SAR 3.393,17 14-Apr-2023 - 106,07 Obligasi Negara Ritel Seri ORI019 12-Apr-2023 17-Apr-2023 - 100,00 0 065 SEK 1.436,92 98,40 0 055 SGD 9.390,98 Obligasi Negara Ritel Seri ORI020 12-Apr-2023 17-Apr-2023 - 113,40 0 076 THB 20 23 7 9 USD 273,96 Obligasi Negara Ritel Seri ORI021 12-Apr-2023 17-Apr-2023 - 52,26 Penilai Harga Efek Indonesia (PHEI) - IGSYC Obligasi Negara Ritel Seri ORI022 12-Apr-2023 17-Apr-2023 - 3.983,99 1.438,33 INDONESIA GOVERNMENT BOND YIELD CURVE 12 April 2023 Obligasi Negara Seri FR0070 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 11.252,39 Obligasi Negara Seri FR0071 12-Apr-2023 13-Apr-2023 - 438,29 14.945,00 Obligasi Negara Th. 2006 Seri FR0039 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - Yield (%) Yield (%) Obligasi Negara Th. 2006 Seri FR0040 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 7,50 Tenor Tenor Obligasi Negara Th. 2007 Seri FR0046 11-Apr-2023 13-Apr-2023 - 7,00 (Tahun) (Tahun) 6,50 12 April 2023 11 April 2023 12 April 2023 11 April 2023 SBSN RI Seri PBS003 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 6,00 0,1 16 5,50 1 5,3771 5,2943 17 6,9604 6,9639 Sukuk Negara Ritel Seri SR-013 12-Apr-2023 13-Apr-2023 - 5,00 2 5,9190 5,9166 18 6,9750 6,9789 3 6,1629 6,1806 19 6,9861 6,9903 Sukuk Negara Ritel seri SR-014 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 0 4 6,2671 6,2799 20 6,9945 6,9988 5 6,3320 6,3351 21 7,0008 7,0052 Sukuk Negara Ritel Seri SR-015 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 6 6,3948 6,3902 22 7,0055 7,0100 7 6,4643 6,4557 23 7,0090 7,0135 Sukuk Negara Ritel seri SR-017 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 8 6,5387 6,5290 24 7,0115 7,0160 9 6,6133 6,6044 25 7,0134 7,0179 Surat Berharga Syariah Negara Seri 12-Apr-2023 17-Apr-2023 - 10 6,6837 6,6768 26 7,0147 7,0192 PBS012 11 6,7472 6,7425 27 7,0157 7,0202 12 6,8022 6,7997 28 7,0164 7,0209 Surat Berharga Syariah Negara Seri 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 110,40 10 11 7 8 13 6,8486 6,8479 29 7,0169 7,0214 PBS015 Yield (%) 14 6,8866 6,8874 30 7,0173 7,0218 15 6,9172 6,9192 7,0176 7,0220 Surat Berharga Syariah Negara Seri 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 99,30 10 10 6 6 6,9415 6,9443 PBS017 Surat Berharga Syariah Negara Seri 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 100,97 2 268 PBS019 Surat Berharga Syariah Negara Seri 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 100,33 2 267 PBS026 Surat Berharga Syariah Negara Seri 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 100,00 2 267 PBS027 Surat Berharga Syariah Negara Seri 12-Apr-2023 17-Apr-2023 - 105,02 50 53 7 8 PBS028 Sumber: www.ibpa.co.id Surat Berharga Syariah Negara Seri 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 98,00 1 076 PBS029 Benchmark SUN Surat Berharga Syariah Negara Seri 12-Apr-2023 13-Apr-2023 - 97,50 400 390 6 4 Tenor Seri Fair Price (%) YTM (%) Kupon (%) PBS031 5 10 15 20 25 30 5,35 FR0095 100,1750 6,3335 6,3750 Tenor (Tahun) 9,85 FR0096 102,5972 6,6348 7,0000 Surat Berharga Syariah Negara Seri 12-Apr-2023 17-Apr-2023 - 97,90 20 20 6 5 15,19 FR0098 102,2675 6,8804 7,1250 PBS036 20,19 FR0097 102,1488 6,9245 7,1250 11 Apr 23 12 Apr 23 Surat Berharga Syariah Negara Seri 12-Apr-2023 14-Apr-2023 - 98,83 10 10 7 7 PBS037 Pasar Uang Antar Bank (PUAB) 12 April 2023 Komoditas 12 April 2023 PUAB LN, BERDASARKAN JANGKA WAKTU PUAB SORE Rp DN, BERDASARKAN JANGKA WAKTU Komoditi Satuan Pasar Sebelum Penutupan ∆ Jangka Waktu Volume Frekuensi Tertinggi Terendah Rata-Rata Jangka Waktu Volume Frekuensi Tertinggi Terendah Rata-Rata Emas $/Troy Oz Comex 2.019,00 2.024,70 5,70 (%) (%) Tertimbang (%) (%) (%) Tertimbang (%) Perak $/Troy Oz Comex 25,19 25,23 0,04 Nikel $/MT LME 0,00 Intraday 0,00 0 0,00000 0,00000 0,00000 Intraday 0,00 0 0,00000 0,00000 0,00000 Timah $/MT LME 22.800,00 22.800,00 -575,00 876,000 15 4,55000 5,61000 4,76285 6,335,000 48 5,30000 5,70000 5,47285 Tembaga $/MT LME 24.308,00 23.733,00 54,50 Overnight 0,00000 Overnight 5,71667 Alumunium $/MT LME -31,00 2-4 Hari 0,00 0 0,00000 0,00000 0,00000 2-4 Hari 360,000 4 5,70000 5,80000 5,90180 Minyak Mentah $/BBL Nymex 8.800,00 8.854,50 0,13 1 Minggu 0,00 0 0,00000 0,00000 4,83000 1 Minggu 695,000 7 5,85000 5,95000 6,20000 Gas Alam $/mmBtu Nymex 2.333,50 2.302,50 0,00 2 Minggu 2,000 1 4,83000 4,83000 5,15000 2 Minggu 1 6,20000 6,20000 0,00000 Kapas $/Ton Nymex -0,51 3 Minggu 9,000 1 5,15000 5,15000 5,09462 3 Minggu 75,000 0 0,00000 0,00000 6,40000 CPO Ringgit/BBL Mdex 81,53 81,66 51,00 1 Bulan 52,000 2 4,96000 5,10000 4,78508 1 Bulan 0,00 1 6,40000 6,40000 5,53763 Karet $/Kg Mdex 2,19 2,19 -0,08 Keseluruhan 939,000 19 4,55000 5,61000 Keseluruhan 61 5,30000 6,40000 Kopi Cent/LB NYBOT -0,56 50,000 Kakao $/Ton NYBOT 82,75 82,24 -4,00 7,515,000 Beras $/CWT CBBOT 3.837,00 3.888,00 0,20 Jagung cent/bu CBOT 0,25 PUAB PAGI Rp DN, BERDASARKAN JANGKA WAKTU PUAB VALAS, BERDASARKAN JANGKA WAKTU Gula Cent/lb NYBOT 101,03 100,96 0,12 188,46 187,90 Jangka Waktu Volume Frekuensi Tertinggi Terendah Rata-Rata Jangka Waktu Volume Frekuensi Tertinggi Terendah Rata-Rata 2.903,00 2.899,00 (%) (%) Tertimbang (%) (%) (%) Tertimbang (%) 16,95 17,15 Intraday 0,00 0 0,00000 0,00000 0,00000 Intraday 0,00 0 0,00000 0,00000 0,00000 627,75 628,00 7,159,000 63 5,50000 5,75000 5,62386 25,000 1 4,79000 4,79000 4,79000 Overnight 4,493,000 41 5,72000 5,85000 5,79499 Overnight 0 0,00000 0,00000 0,00000 23,68 23,80 2-4 Hari 1,008,000 11 5,85000 6,00000 5,91379 2-4 Hari 0,00 1 4,87000 4,87000 4,87000 1 Minggu 1,760,000 21 6,10000 6,25000 6,16875 1 Minggu 5,000 0 0,00000 0,00000 0,00000 Keterangan bursa berjangka: CBOT: Chicago Board of Trade, CME: Chicago Mercantile Exchange, NYBOT: New 2 Minggu 0,00000 2 Minggu 0 0,00000 0,00000 0,00000 York Board of Trade, MDEX: Bursa Malaysia Derivative Berhad, LIFFE: London International Financial Futures 3 Minggu 0,00 0 0,00000 0,00000 0,00000 3 Minggu 0,00 0 0,00000 0,00000 0,00000 Exchange, LME: London Metal Exchange, NYMEX: New York Mercantile Exchange, IPE: International Petroleum 1 Bulan 0,00 0 0,00000 0,00000 5,76395 1 Bulan 0,00 2 4,79000 4,87000 4,80333 Exchange. Keseluruhan 14,420,000 136 5,50000 6,25000 Keseluruhan 0,00 30,000


Like this book? You can publish your book online for free in a few minutes!
Create your own flipbook