Eceran: REFERENSI BANGSA Rp5.000/eks Langganan: Media Indonesia @mediaindonesia Harian Umum Rp112.000/ Media Indonesia bulan (belum termasuk ongkos kirim) 16 HALAMAN/ 20 HALAMAN E-PAPER NO.15171/TAHUN KE-54 | SABTU, 8 APRIL 2023 EDITORIAL DOK. YOUTUBE KPK Kartu Kuning FIFA BUPATI KEPULAUAN MERANTI DITAHAN KPK: Wakil Ketua KPK Alexander Marwata (kedua dari kanan, duduk) melihat penyidik memperlihatkan barang bukti bukan Prestasi uang sitaan hasil operasi tangkap tangan (OTT) saat penetapan Bupati Kepulauan Meranti Muhammad Adil sebagai tersangka, di Gedung KPK, Jakarta, tadi malam. KPK PEMBATALAN Indonesia sebagai tuan menahan M Adil dan dua tersangka lainnya terkait dugaan tiga kasus korupsi di Kabupaten Kepulauan Meranti, Riau. rumah perhelatan Piala Dunia U-20 2023 oleh FIFA, pekan lalu, akhirnya tidak ber- KPK Harus Fokus Kasus Besar buntut sanksi tambahan yang memedih- kan. Ketua Umum PSSI Erick Thohir me- KPK harus mampu ungkap kasus yang disebut Pemeriksaan mastikan Indonesia terhindar dari sanksi the big fish, jangan senang hanya di level bupati susulan berskala berat. Ia mengistilahkan yang kerugiannya hanya miliaran rupiah. Sebanyak 8 dari 25 orang yang Indonesia cuma diberi kartu kuning oleh ditangkap KPK pada Kamis (6/4) FIFA, tidak sampai kartu merah. SRI UTAMI yakni menutupi kasus-kasus besar korupsi, baik pencegahan maupun pe- malam telah dibawa ke Jakarta dan yang diperdagangkan,” pungkasnya. nindakan. Hanya sayangnya kita be- diperiksa. Penyidik KPK turut me- Itu jelas sebuah kabar gembira meng- [email protected] lum berhasil mengungkap kasus-ka- nyita uang miliaran rupiah sebagai ingat sebelumnya sangat santer dina- Senada, Koordinator Masyarakat sus besar. Kasus-kasus yang dulu kita barang bukti. DUTA rasikan bahwa Indonesia bakal dikenai K OMISI III DPR mengapresi- Anti-Korupsi Indonesia (MAKI) Boya- beri nama the big fish jarang terjadi hukuman berat, bahkan sampai pengucilan dari persepakbolaan asi Komisi Pemberantasan min Saiman meminta KPK tidak ha- dilakukan oleh KPK,” kata Tumpak KPK selanjutnya akan segera me- internasional. Bentuk pengucilan itu antara lain pembekuan semua Korupsi (KPK) yang melaku- nya menangani kasus tindak pidana di kanal YouTube KPK, Minggu (26/3). nentukan status hukum 25 orang itu. kompetisi yang dibawahi FIFA, termasuk liga domestik. Selain itu, kan operasi tangkap tangan korupsi level kecil. “Harus dapat big “Lainnya dilakukan pemeriksaan di Indonesia tidak boleh berpartisipasi pada kompetisi skala interna- (OTT) terhadap Bupati Kepulauan fish, jangan senang level bupati yang Kabupaten Kepulauan Meranti dan di sional, baik klub maupun tim nasional. Meranti, Riau, Muhammad Adil. Na- kerugiannya hanya miliar,” tutur Pekanbaru,” kata juru bicara bidang Namun, patut disyukuri, pada akhirnya semua ancaman itu tidak mun, KPK juga diminta memberikan Boyamin. penindakan KPK Ali Fikri melalui ke- terjadi. FIFA hanya memberikan sanksi administrasi berupa pem- perhatian terhadap berbagai kasus terangan tertulis, kemarin. bekuan dana FIFA Forward untuk keperluan operasional PSSI. Hal itu lainnya yang lebih besar dan menjadi Boyamin menyebut saat ini ada pun akan di-review kembali setelah FIFA mempelajari strategi besar perhatian publik. sejumlah dugaan tindakan korupsi Ali tidak memerinci identitas dela- pengembangan sepak bola Indonesia yang diajukan Ketum PSSI kepada dengan nilai kerugian fantastis, ter- pan orang itu. Namun, dua di antara Presiden FIFA, berbarengan saat proses lobi demi keringanan sanksi. “KPK masih dipercaya publik. Saya masuk di antaranya terkait transaksi mereka ialah Bupati Meranti Muham- Lolos dari sanksi berat apakah sebuah kemenangan buat sepak yakin sumber daya dan kekuatan yang mencurigakan Rp349 triliun. Dia pun mad Adil dan anggota tim BPK perwa- bola Indonesia? Tentu saja tidak. Sama sekali tidak. Harus jujur dimiliki KPK bisa bekerja lebih lagi,” berharap KPK dapat mengusut tuntas kilan Riau. diakui, ‘kebaikan’ FIFA itu hanya menghindarkan kita dari ke- kaat anggota Komisi III DPR Fraksi kasus-kasus tersebut. kalahan yang lebih telak. Dengan begitu, semestinya energi dan Demokrat, Santoso, kemarin. Adil merupakan pejabat pertama mental kita tidak langsung terkuras habis. Masih ada sisa tenaga Terkait OTT Bupati Meranti, Boya- yang terjaring OTT KPK pada 2023. untuk bangkit dan memulihkan diri dari kekalahan. Sementara itu, Direktur Pusat min juga menilai apa yang dilakukan Dia diduga, antara lain, menerima PSSI tak layak jemawa atau merasa menjadi pihak paling berkon- Studi Konstitusi Fakultas Hukum KPK bukan merupakan upaya krimi- suap terkait pengadaan jasa umrah tribusi atas jatuhnya sanksi ringan dari FIFA. Sesungguhnya, sanksi Universitas Andalas Feri Amsari nalisasi mengingat Adil beberapa dan suap proyek. “Dugaan korupsi apa pun, meski itu hanya sekelas kartu kuning, harus menjadi menilai, di era kepemimpinan Firli waktu lalu mengkritisi pemerintah yang dilakukan Bupati Meranti se- peringatan bahwa kualitas pengelolaan sepak bola, dan barangkali Bahuri, KPK hanya mampu mena- pusat, dalam hal ini Kementerian dang didalami, tetapi didominasi dari pengelolaan olahraga secara umum di Tanah Air, belum berjalan ngani kasus-kasus kecil. Feri juga Keuangan. suap dan fee proyek dari Kepala SKPD seperti yang seharusnya. menyebut OTT yang dilakukan KPK Kabupaten Meranti,” kata Ketua KPK Publik pun tak perlu terlalu bersukacita menyambut hukuman terkesan hanya untuk menutupi Komisi antirasuah ini sebelumnya Firli Bahuri. ringan yang diberikan FIFA karena faktanya masih banyak persoal- kasus-kasus besar. dikritik oleh Ketua Dewan Penga- an yang mesti cepat dibereskan di cabang olahraga dengan pengge- was KPK Tumpak Hatorangan Pang- Upaya paksa itu dipastikan sesuai mar terbanyak di Tanah Air itu. Belum saatnya kita bergembira “Penangkapan Bupati Kepulauan gabean. “KPK sampai saat ini masih aturan berlaku. “Saya selalu me- karena yang baru saja diputuskan FIFA itu bukan sebuah prestasi Meranti terkesan sebagai gimmick, on the track dalam pemberantasan nyampaikan bahwa saya bekerja dari sepak bola kita. Sebut saja itu ‘belas kasihan’ FIFA. profesional sesuai ketentuan hukum Selama ini publik kerap ‘dihibur’ dengan pengusutan puncak gunung dan peraturan perundang-undangan,” es persoalan di jagat sepak bola nasional. Namun, hampir tak pernah tambahnya. (Tri/Rif/Can/Ant/X-6) ada yang tuntas hingga ke akar-akarnya. Percayalah, ketika masalah- masalah klasik masih mengelayuti persepakbolaan nasional, tanpa ada TENDANGAN BEBAS terobosan solusi, masyarakatlah yang akan terus dikecewakan. Karena itu, kita mengajak publik untuk bisa terus menjaga sikap Saat 12 Pelatih Terjengkang dari Kursinya kritis di tengah kecintaan kita terhadap sepak bola nasional. Kritis terhadap induk organisasi (PSSI), kritis terhadap pemerintah, dan kritis terhadap segala upaya politisasi sepak bola, termasuk manu- ver sejumlah elite politik yang ingin mencampuradukkan politik dan olahraga dengan takaran yang tidak pas. Di sisi lain, pemerintah juga tak boleh membiarkan arena olah- raga dimasuki kepentingan politik secara semena-mena. Tugas pe- merintah untuk membangun komunikasi politik yang baik dengan para elite sehingga tidak ada gap antara keinginan pemerintah dan politisi. Tidak boleh lagi ada beda visi seperti tempo hari. Di satu sisi pemerintah bermimpi menjadi tuan rumah piala dunia, tapi di se- belah sana para politikus justru berkehendak mengubur mimpi itu. Ingat, akan ada sejumlah event olahraga internasional dihelat di Tanah Air yang melibatkan tim Israel. Apakah kejadian batalnya Piala Dunia U-20 akan menjadi pelajaran? Atau gara-gara sanksi ringan FIFA kita menjadi lupa dan kembali mengulang kesalahan yang sama? Semoga tidak. Silakan tanggapi melalui: www.mediaindonesia.com dan www.metrotvnews.com Simak tayangannya di: www.mediaindonesia.com/editorials Kuatkah kita menghadapi badai baru ini? Mampukah kita mewujudkan mimpi menjadi ratu dan raja baterai listrik dunia? Kata Bung Karno, kita bukan bangsa Utara Kuru yang lembek.” Podium | Hlm 2 %DFD0HGLD,QGRQHVLD(GLVL0LQΑΑX SENGITNYA pertarungan kompetisi SENO Potter tidak menyangka perjalanan Frank Lampard untuk menangani The sepak bola membuat kursi pelatih kariernya akan terpuruk seperti ini. Blues yang 26 bulan lalu ia lepas. $\\R6HPDQΑDW3XDVD3HQXK menjadi sangat panas. Enam puluh Suryopratomo Ia pun memilih langsung membawa persen kursi pelatih Liga Primer mem- anak-istrinya berlibur di Maladewa “Ini memang klub saya,” ujar Lam- Salah seorang sobat Medi bara sehingga membuat mereka pun Pemerhati Sepak bola untuk menenangkan diri dan me- pard seusai ditunjuk sebagai caretaker berencana akan menyedekahkan terjengkang. Dua belas dari 20 pelatih mikirkan lagi masa depannya. pelatih Chelsea. Lampard memang sebagian THR karena memang dipaksa lengser dan ini merupakan bukan jaminan untuk bisa bertahan. dibesarkan oleh Chelsea dan mem- dibiasakan oleh ibundanya. rekor pergantian pelatih satu musim Sosok yang disebut-sebut sebagai Chelsea yang terpuruk di Liga persembahkan banyak piala saat tertinggi di Liga Primer. calon pelatih Tim Nasional Inggris Primer kini tinggal menggantungkan menjadi pemain. 0HGLD$QDNΖ+OP masa depan itu ditransfer US$21,5 juta nasibnya di Liga Champions. Mereka Nasib tragis terakhir dialami pela- oleh Chelsea dari Brighton. masih bertahan di perempat final, Ia sangat menyadari penunjukan tih Chelsea Graham Potter. Pelatih tetapi lawan yang harus dihadapi kembali sebagai pelatih Chelsea ba- yang membuat Brighton & Hove pekan depan ialah raksasa sepak bola nyak risikonya. Apabila ia tidak ber- Albion begitu cemerlang ternyata Eropa, Real Madrid. hasil mengangkat The Blues, otomatis gagal memoles The Blues. Kekalahan kontraknya akan berakhir musim terakhir 0-2 dari Aston Villa membuat Todd Boehly sebagai pemilik Chel- panas mendatang. Sebaliknya, apabila Potter harus melepas jabatan yang sea menyadari bahwa timnya tidak berhasil menjalankan mission impos- baru tujuh bulan ia pegang. mungkin melanjutkan kompetisi tanpa sible kali ini, jalan pelatihnya akan pelatih yang kapabel. Apalagi, Chelsea kembali terang. Rekor bayaran tertinggi transfer harus melewati hadangan Real Ma- pelatih yang diterima Potter ternyata drid. Ia akhirnya kembali memanggil Bersambung ke hlm 15 Dunia cuma Mengecam Kekejaman Israel Kekejian Israel terhadap warga Palestina yang terus berulang selalu bebas Selekta | Hlm 2 dari sanksi karena negara itu merupakan sekutu AS dan Eropa. MENGGUNAKAN KERTAS DAUR ULANG
2 SABTU, 8 APRIL 2023 SELEKTA PODIUM Deglobalisasi LEBIH dari tiga de- kade lalu, globalisasi digaungkan amat kencang. Bak man- tra, warga dunia menyerunya dengan keras. Seolah tidak mau ketinggalan ke- reta, sebagian besar warga di kolong langit menyambut globa- EBET lisasi dengan amat Abdul Kohar bergegas. Dewan Redaksi Media Group Semua negara me- nolak berleha-leha atas seruan globalisasi. Para penghuni benua ogah digulung oleh sejarah. Para teoretikus menyebut- nya sebagai revolusi yang mustahil ditolak. John Naisbitt menyebutnya sebagai Megatrends. Ia sam- pai menulis berkali-kali tentang globalisasi dalam berbagai buku, termasuk paradoksnya. Pada akhir abad ke-19 dan awal abad ke-20, keterhubungan ekonomi dan kebudayaan dunia tumbuh sangat cepat. Terlebih lagi sejak kebijakan neoliberal dirintis pada 1980-an dan perestroi- ka serta reformasi ekonomi Tiongkok Deng Xiao- ping membawa paham kapitalisme Barat ke Blok Timur lama. Tapi kini, muncul pembalikan arus. Bahkan sa- ngat dahsyat. Banyak kalangan mulai mengeluh- kan arus besar deglobalisasi. Begitu kepentingan ekonomi domestik mulai terusik oleh gelombang globalisasi, banyak negara justru memasang kuda- kuda proteksi. Lalu, muncul fakta deglobalisasi. Arus besar itu bahkan kini mengempaskan Indo- AFP/YOUSEF MASOUD nesia di berbagai sisi. Kasus mutakhir dilakukan KEBRUTALAN ISRAEL: Tiga roket yang diluncurkan tentara Israel meledak dan menghancurkan permukiman di Khan Yunis, Jalur Gaza selatan, wilayah Palestina, kemarin. Israel terus oleh Amerika Serikat yang kian ngos-ngosan ‘ber- melakukan serangan udara yang ditujukan ke markas atau rumah-rumah kelompok militan di Gaza. Adapun Hamas menyerang Israel karena tak kuasa melihat kekejian penindasan lomba lari’ melawan Tiongkok. Larinya melawan tentara Zionis terhadap warga Palestina di Masjid Al-Aqsa pada Rabu (5/4). Tiongkok, tapi Indonesia ikut terkena imbasnya. ‘Negeri Paman Sam’ tengah merancang untuk Dunia cuma Mengecam Prosesi mengusulkan kebijakan yang disebut Inflation Re- Kekejaman Israel Jalan Salib duction Act (IRA). Ini adalah undang-undang yang kembali akan fokus menurunkan inflasi. Namun, konten regulasi itu jelas untuk melakukan deglobalisasi, dengan cara mengembalikan semua investasi ke AS. Melalui IRA, rezim di bawah pimpinan Joe Bid- den itu bakal memberikan kredit pajak atas pem- belian mobil listrik. Undang-undang itu mencakup dana senilai US$370 miliar dalam bentuk subsidi untuk energi bersih. Kekejian Israel terhadap mengatakan Guterres merasa lebih terte- litik represi, politik darah, politik provo- Digelar Namun, insentif tersebut dikhawatirkan tidak warga Palestina yang kan. Sebab, imbuh Dujarric, kekerasan itu kasi. “Menangani Masjid Al-Aqsa dan terjadi pada waktu yang suci bagi orang menginjak-injak kesuciannya adalah garis berlaku atas mobil listrik dengan baterai yang mengandung komponen nikel dari Indonesia. Alasannya, Indonesia belum memiliki perjanjian terus berulang selalu Islam, Yahudi, dan Nasrani. “Tempat iba- merah bagi kami.” SETELAH tidak dilaksanakan selama perdagangan bebas dengan AS dan juga dominasi bebas dari sanksi karena dah seharusnya hanya digunakan untuk Dia menilai aksi kekerasan Israel di Mas- masa pandemi covid-19, prosesi Ja- perusahaan Tiongkok dalam industri nikel RI. ibadah yang damai,” ucapnya. lan Salib kembali digelar pada per- jid Al-Aqsa telah melampaui batas. Sikap Nikel Indonesia pun bisa terkucil dari AS setelah negara itu adalah sekutu Negara yang hobi menjatuhkan sanksi serupa diutarakan Liga Arab yang meminta ingatan Jumat Agung yang berlang- sebelumnya telah di-banned Uni Eropa. AS dan Eropa. kepada negara yang menurutnya melang- Dewan Keamanan PBB campur tangan un- sung di sejumlah gereja. Perayaan gar kebebasan beragama dan hak asasi ma- tuk menghentikan kejahatan Israel. Jumat Agung di sejumlah daerah Begitulah kini. Mantra globalisasi terdesak oleh kepentingan geopolitik. Dunia gagal mengelola nusia, Amerika Serikat, juga hanya meng- Perdana Menteri Kanada Justin Trudeau kemarin berjalan dengan khidmat, apa yang pernah dinubuatkan oleh Naisbitt dalam CAHYA MULYANA aku prihatin. “Kami tetap sangat prihatin turut mengkritik retorika jahat pemerintah aman, dan lancar. Global Paradox. Paradoks globalisasi, yang salah [email protected] dengan kekerasan yang terus berlanjut Israel dan mendesak mereka mengubah “Dalam beberapa tahun terakhir satu ‘buahnya’ ialah tumbuhnya kekuatan baru NEGARA-NEGARA dan organisasi- dan kami mendesak semua pihak untuk pendekatan terhadap Palestina. “Kami tidak ada prosesi Jalan Salib kare- Asia yang ditopang oleh Tiongkok, sudah pada ta- organisasi dunia hanya menge- menghindari eskalasi lebih lanjut,” kata sangat prihatin dengan retorika kejam na adanya pembatasan akibat co- hap sangat mengganggu zona nyaman sejumlah cam kekejian Israel terhadap juru bicara Dewan Keamanan Nasional yang keluar dari pemerintah Israel. Kami vid-19,” ujar Romo Paroki Gereja negara, terutama AS. warga Palestina di Masjid Al-Aq- Gedung Putih John Kirby. prihatin dengan reformasi peradilan dan Katedral Kristus Raja Purwokerto, kami prihatin dengan kekerasan di sekitar Martinus Ngarlan, kemarin. Mimpi Indonesia menjadi raja dan ratu baterai Turki melalui Presiden Turki Recep kendaraan listrik dunia, kini menghadapi jalan sa pada Rabu (5/4). Tidak ada satu pun dari Tayyip Erdogan mengutuk kekerasan polisi Masjid Al-Aqsa,” tandasnya. Prosesi Jalan Salib dimulai dari amat terjal. Besarnya cadangan nikel kita tak pelak mereka yang menjatuhkan sanksi atas keke- Israel dengan menyebut tindakan seperti Menurut Trudeau, dunia perlu melihat adegan saat Yesus Kristus dijatuhi mendorong pemerintah untuk menggencarkan jaman yang ditunjukkan negara Zionis itu. itu di kompleks masjid sebagai garis merah. pendekatan Israel telah bergeser. “Kanada hukuman mati, disalibkan hingga hilirisasi nikel hingga ke produk bernilai tambah Sekretaris Jenderal PBB Antonio Guterres “Saya mengutuk tindakan keji terhadap ki- mengatakan bahwa sebagai teman dekat meninggal. Prosesi itu diperagakan tinggi, salah satunya baterai kendaraan listrik. cuma mengaku terkejut dengan gambar- blat pertama umat Islam atas nama negara dan teguh Israel, kami sangat prihatin de- oleh para remaja gereja tersebut. Indonesia merupakan pemilik cadangan nikel gambar pasukan keamanan Israel yang dan rakyat saya, dan saya menyerukan agar ngan arah yang diambil pemerintah Israel.” “Jumat Agung merupakan bagian terbesar nomor wahid di dunia. Berdasarkan data memukuli orang-orang di Masjid Al-Aqsa. serangan dihentikan secepat mungkin.” Trisuci Paskah. Jumat Agung me- USGS pada Januari 2020 dan Badan Geologi 2019, rupakan peringatan penyaliban Juru bicara Sekjen PBB Stephane Dujarric Israel, kata Erdogan, menunjukkan po- Bebas dari sanksi mengutip dari Booklet Nikel yang dirilis Kemente- Kekejian Israel di Masjid Al-Aqsa mem- Yesus Kristus di Bukit Golgota. Ada rian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Lini Masa Penyerangan Israel yang Reaksi Dunia Internasional terhadap buat panas situasi di kawasan. Kemarin, sengsara, wafat, dan kematian. Di- 2020, jumlah cadangan nikel RI tercatat mencapai Memicu Konflik Serangan Israel di Mesjid Al-Aqsa Israel menyerang Libanon Selatan dan Jalur dramakan agar kita semakin meng- 72 juta ton nikel (termasuk nikel limonite/kadar 5 April 2023 Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa- Gaza dengan alasan untuk membalas se- hayati,” katanya. rendah). Jumlah ini mencapai 52% dari total ca- Bangsa (PBB) menggelar rapat darurat rangan roket Hamas. Hamas menargetkan Gereja Katolik Santa Maria Annun- dangan nikel dunia sebesar 139,4 juta ton. Kepolisian Israel menyerang puluhan jemaah pada Kamis (6/4) untuk membahas serangan Israel karena tidak kuasa melihat penin- yang sedang beribadah di Masjid Al-Aqsa, di Masjid Al-Aqsa. dasan terhadap warga Palestina di Al-Aqsa. tiata Kabupaten Sidoarjo juga mela- Tantangan dan ancaman ketidakpastian ekono- Jerusalem. kukan visualisasi Jalan Salib yang mi global kian mengerikan. Di saat bara di Rusia Serbuan dilakukan dua kali berturut-turut. Negara Liga Arab pun bergerak menggelar Pengamat Timur Tengah Smith Al Hadar diperankan para muda-mudi gereja dan Ukraina belum menunjukkan tanda-tanda Bentrokan pun terjadi selang beberapa jam rapat darurat membahas serangan pasukan menilai kekejian Israel terhadap warga itu. Sekitar dua bulan mereka latih- kapan akan padam, kini bara hubungan AS dan setelah polisi Israel menangkap lebih dari Israel ke Masjid Al-Aqsa. Palestina yang terus berulang selalu be- an agar bisa menjiwai sesuai figur Tiongkok yang sempat mendingin, disulut kemba- 350 orang di dalam Kompleks Masjid Al-Aqsa. bas dari sanksi karena negara itu adalah yang diperankan. li. Inilah masalah geopolitik dan geoekonomi. AS Sebanyak 12 warga Palestina dan dua polisi Indonesia mengutuk tindak kekerasan sekutu AS dan Eropa. Kata dia, tindakan ingin menarik kembali dolarnya dan investasinya Israel terluka. aparat keamanan Israel di Masjid Al-Aqsa Israel di Palestina dan Rusia di Ukraina “Ini adalah bagian dari refleksi pulang kampung. di bulan suci Ramadan yang menyebabkan hampir sama, tetapi AS memperlakukan teologis umat supaya menjadi bagian 5 dan 6 April 2023 sejumlah jemaah terluka dan ratusan lainnya keduanya berbeda. Trihari Suci, dan umat bisa sungguh Sama seperti saat seruan globalisasi bermula, ditangkap. sungguh menghayati kisah sengsara kini AS mulai ‘menyerukan’ deglobalisasi melalui Kelompok militan Palestina di Jalur Gaza Palestina pun tidak dapat mengharapkan Yesus,” kata Romo Yuventius Devi. aturan-aturan yang memproteksi kepentingan do- menembakkan sejumlah roket ke Israel. Sejumlah negara mayoritas muslim seperti keadilan lewat PBB. Sebab, imbuh Al Hadar, Tidak ada korban jiwa dalam serangan roket Arab Saudi, Qatar, Pakistan, Turki, Yordania, Lewat visualisasi Jalan Salib ini tersebut. dan Mesir turut mengecam serangan pasukan Sedikitnya 30 roket ditembakkan dari Libanon Israel ke Masjid Al-Aqsa. mestiknya. Seperti penggalan lirik lagu karya Rho- Selatan ke wilayah Israel. hukum yang diadopsi PBB untuk mengatur diharapkan bisa menambah iman ma Irama: ‘Kau yang mulai, kau yang mengakhiri’. anggotanya dibuat oleh negara pemenang umat bahwa kematian Yesus Kristus Israel menuduh Hamas sebagai kelompok Perang Dunia II, yaitu AS, Inggris, Prancis, di kayu salib adalah untuk menebus Kuatkah kita menghadapi badai baru ini? yang bertanggung jawab atas serangan tersebut. Mampukah kita mewujudkan mimpi menjadi ratu 7 April 2023 dan Uni Soviet. Itu sebabnya banyak negara dosa umat manusia. dan raja baterai listrik dunia? Kata Bung Karno, dunia ketiga, termasuk Indonesia, sudah Di Gereja Katedral Jakarta, acara kita bukan bangsa Utara Kuru yang lembek. Kita Militer Israel melancarkan serangan udara ke lama menuntut adanya reformasi PBB bangsa yang digembleng dengan kisah jatuh ba- Gaza sebagai aksi balasan atas rudal yang untuk mengakomodasi perubahan hukum Jalan Salib dimulai pukul 09.00 ditembakkan dari Libanon. WIB. Kemudian dilanjutkan dengan ngun lalu bangkit. Sumber: Antara/Litbang MI internasional. (AFP/Aljazeera/X-4) ibadah Jumat Agung dalam tiga sesi, yaitu pukul 12.00, 15.00, dan 18.00. Ibadah Jalan Salib juga merupa- SALAM RAMADAN kan ibadah pertama yang dilaku- kan dalam rangkaian Jumat Agung Tradisi-Tradisi Unik Ramadan di Kuwait masjid terbesar di Kuwait pada ma- Semana Santa di Larantuka, Flores lam ke-27 Ramadan. Timur, Nusa Tenggara Timur, kema- rin. Seusai Jalan Salib di Taman Doa Masyarakat Indonesia di Kuwait juga aktif mengadakan kegiatan ke- Pieta Larantuka, peziarah mengikuti modern dan makmur tersebut. perkantoran, dan lainnya. Kini girgian telah dikomersialkan agamaan yang diinisiasi oleh takmir prosesi Laut Tuan Meninu. Tradisi itu misalnya graish, pesta Diwaniyah telah menyatu menjadi dan penganan sederhana zaman Masjid Indonesia, seperti pengajian Sementara itu, Uskup Maumere tradisional pra-Ramadan saat ang- inti budaya, sosial, dan politik Ku- dulu diganti oleh cokelat gourmet setiap menjelang buka puasa dan Mgr Ewaldus Martinus Sedu Pr mem- gota keluarga dan bahkan tetangga wait sejak lebih dari 250 tahun lalu. dan kacang eksotis yang disimpan acara buka bersama. Hadir pula us- basuh kaki 12 narapidana di kapel berkumpul. Di masa lalu, kaum pe- Tujuannya belum berubah, yakni dalam tas serta kantong bermerek. taz atau kiai dari Indonesia dengan Rutan Kelas II Maumere pada pera- rempuan akan mengambil semua membangun komunikasi yang cepat Di era modern ini, Kuwait juga izin Kementerian Agama Kuwait. yaan misa Kamis Putih. Pembasuhan bahan makanan dari lemari dan dan akrab, serta tanggap terhadap masih menyulut meriam pertanda Ratusan WNI dan warga sekitar kaki yang dilakukan oleh Uskup kemudian mengolahnya menjadi semua permasalahan sehari-hari sudah tiba waktunya berbuka pua- menyambut hari raya dengan Maumere menunjukkan kerendahan makanan untuk disantap bersama. bagi siapa pun yang berkepentingan. sa. Ini berlangsung setiap hari di melaksanakan salat Idul Fitri di hati dan bentuk perhatiannya da- Di zaman sekarang, makanan Ada juga tradisi girgian di setiap Istana Naif dan disiarkan langsung lapangan parkir Masjid Indonesia lam memberikan pelayanan kepada biasanya dipesan dari restoran dan tanggal 13, 14, dan 15 Ramadan. oleh stasiun televisi dan radio Ku- yang ada di wilayah Reggae. Setelah orang-orang yang terpinggirkan. jumlah yang hadir pun lebih sedikit. Pada momen ini anak-anak melaku- wait. Penembakan meriam oleh tiga bersalaman dan bermaaf-maafan, Gereja Kristen Sulawesi Tengah DUTA Meski tidak semegah sebelumnya, kan aksi ‘trick or treat’ untuk me- penjaga berseragam merah ini juga masyarakat Indonesia dan seluruh (GKST) Jemaat Immanuel Palu mera- Lena Maryana graish terus berlanjut. ngumpulkan permen dan kacang menarik perhatian warga. jemaah yang hadir selanjutnya me- maikan perayaan Paskah dengan Dubes LBBP RI untuk Kuwait Lalu ada tradisi silaturahim antar- dari pintu ke pintu. Menurut sejara- Selain itu, kendati bukan tradisi nikmati hidangan khas Tanah Air menggelar lomba membuat taman KUWAIT ternyata memiliki warga. Tempat untuk berkumpul wan dan astronom Kuwait Saleh sosial, salat Tahajud berjemaah yang disiapkan oleh takmir masjid Paskah. Ini adalah cara mengekspre- tradisi-tradisi unik sebelum ini disebut diwaniyah, terdiri atas Al-Ojairi, girgian berasal dari kata selama sepuluh malam terakhir dan panitia perayaan Idul Fitri. Be- sikan sukacita dalam merayakan dan selama Ramadan yang beberapa kursi yang disusun me- gargaa, mengacu pada suara den- Ramadan dilaksanakan di sebagian berapa makanan khas Indonesia itu Paskah, selain beribadah seperti lingkar berhadap-hadapan. Diwani- tang keras yang terdengar ketika pot besar masjid di Kuwait. Lebih dari di antaranya bakso, siomai, dan ma- yang dilakukan setiap tahunnya. diselenggarakan oleh warga negara yah bisa terdapat di rumah, hotel, yang terbuat dari logam dipukul. 100 ribu jemaah biasanya hadir di sakan Padang termasuk rendang. (Ndf/MT/GL/AP/PO/HS/LD/AN/X-5)
PEMILU 2024 SABTU, 8 APRIL 2023 KPP tidak KIRAB PEMILU Gentar 2024 DI PAPUA Hadapi BARAT DAYA: Koalisi Besar Maskot pemilu meramaikan kirab pemilu di Pelabuhan Kota Sorong, Papua Barat Daya, Kamis (6/4). KPU Provinsi Papua Barat Daya menerima bendera kirab pemilu dari KPU Papua Barat untuk selanjutnya selama 12 hari dikirab ke kabupaten dan kota di Provinsi Papua Barat Daya. Apabila koalisi besar terbentuk, ANTARA/OLHA MULALINDA Pemilu 2024 akan seperti Kasus Amplop Banteng Momentum tentang Pemilu masih lemah. pertandingan koalisi raksasa versus Benahi Aturan Kampanye Politik uang hanya dapat di- koalisi mini. jerat jika terjadi saat masa kampanye, masa tenang, dan RONA MARINA NISAASARI “Kita (Koalisi DIREKTUR Eksekutif Ling- “Jika berdasar ini, apa pun nye yang secara hukum baru agar kejadian serupa tidak hari pemungutan suara. Perubahan) kar Madani Indonesia Ray yang dilakukan partai, caleg, dimulai pada 28 November terulang. [email protected] masih membuka Rangkuti menyayangkan pe- atau umumnya peserta pemilu 2023 sampai 10 Februari “Di luar itu tidak terjangkau kalau ada yang nelusuran Badan Pengawas tidak dapat dihukum sebagai 2024. Untuk itulah, pihaknya unsur pengaturan tindak pi- POLITIKUS Partai Nas- mau bergabung. Pemilu (Bawaslu) yang hanya tindakan melanggar,” katanya mendorong Komisi Pemilihan dana politik uang dalam Pasal Dem, Saan Mustopa, Kalaupun tidak, berfokus pada ada-tidaknya di Jakarta, kemarin. Selain itu, meskipun sumber Umum (KPU) untuk merevisi 515 dan 532 UU Pemilu,” terang menyatakan Koalisi ya, enggak apa- unsur kampanye dalam kasus dana yang dibagikan ke para peraturan KPU (PKPU) tentang Titi. Perubahan untuk apa. Kita sudah amplop berlogo banteng di Sebelumnya, Ketua Ba- jemaah berasal dari Said, ia kampanye. “Kami sudah men- Persatuan (KPP) siap berkom- mencapai batas sebuah masjid di Sumenep, waslu Rahmat Bagja menga- belum secara resmi terdaftar dorong KPU untuk merevisi Oleh karena itu, sambung- petisi melawan koalisi besar ambang untuk Jawa Timur. takan Bawaslu tidak dapat sebagai calon peserta Pemilu PKPU tentang kampanye,” nya, sangat mendesak bagi jika nantinya memang ter- bergabung menindak dugaan pelang- 2024. Bagja menilai kehadiran kata Bagja. KPU untuk segera menganti- bentuk. pilpres, sudah Bawaslu, lanjutnya, justru garan pemilu terkait dengan regulasi sosialisasi pemilu sipasi celah hukum dengan 23% lebihlah.” mengaburkan pokok soal ter- pembagian amplop oleh poli- menjadi penting. Di tempat terpisah, pakar mengatur rambu-rambu ter- “Kalau mereka bergabung, kait dengan dugaan adanya tikus PDIP Said Abdullah di kepemiluan dari Universitas kait dengan aktivitas elektoral kita sih pada prinsipnya siap Saan Mustopa praktik politik uang dan peng- sejumlah tempat di Sumenep. Atas peristiwa yang terjadi di Indonesia, Titi Anggraini, ber- menyerupai kampanye di luar berkompetisi,” kata Saan ke- gunaan tempat ibadah untuk Peristiwa itu tidak dapat di- Sumenep, Bawaslu tidak dapat pendapat bahwa pengaturan jadwal. Jika hal itu dibiarkan, pada Media Indonesia, Kamis Politikus Partai NasDem keperluan politik. kategorikan sebagai kampa- menjatuhkan sanksi dan hanya politik uang dalam Undang- Titi menyebut arena kompe- (6/4). dapat memberikan imbauan Undang (UU) Nomor 7/2017 tisi di lapangan menjadi tidak international studies Univer- setara di antara para calon Bahkan bukan menjadi- sitas Paramadina Ahmad kontestan. (Tri/P-3) kannya sebuah masalah, Ko- Khoirul Umam berpandan- alisi Perubahan justru meng- gan bahwa wacana pem- BID ANNOUNCEMENT hormati upaya pembentukan bentukan koalisi besar patut koalisi besar itu. mencermati dinamika di NEC Indonesia is inviting goods/ service provider to participate in the following bid: internal pemerintahan sejak “KIB-KIR-PDIP gabung, ya, 2014 hingga saat ini. Bid Title Re-Tender of Cable Ship for ECHO Project kita hormati,” tutur Saan. Bid No. ECHO 0002 Muncul perasaan di kala- Business Category Large Company Meski demikian, hingga ngan partai-partai pemerin- Commencement Date 1. May 2023 – November 2023 (Cable ship 1) kini Koalisi Perubahan masih tah bahwa peran PDIP dinilai 2. June 2023 – February 2024 (Cable ship 2) terus membuka pintu lebar terlampau dominan dan mo- bagi partai politik (parpol) nopolistik dalam pembagian A. Minimum/ Mandatory Vessel Spec: lain yang ingin bergabung. kue kekuasaan. Namun, Koalisi Perubahan - Flag : ,QGRQHVLDRUIRUHLJQ,QGRQHVLDQÀDJLVSULYLOHJHG sudah memiliki cukup kursi “Itulah mengapa partai- untuk maju di Pilpres 2024. partai pemerintahan Jokowi - Type : Cable Ship hingga saat ini tampak eng- “Kita (Koalisi Perubahan) gan dan belum ada satu pun - Class : Dual – IACS Class and BKI Class masih membuka kalau ada yang menunjukkan keserius- yang mau bergabung. Kalau- an untuk mendekat ke PDIP,” - Other : pun tidak, ya, enggak apa-apa. jelasnya. Kita sudah mencapai batas am- o Built after Year 2000 bang untuk bergabung pilpres, Koalisi besar itu tampak- sudah 23% lebihlah,” ujar Saan. nya menjadi langkah ter- o Deck Space min 1,000 m2 akhir partai pemerintah Hal senada diungkapkan untuk mencoba sekali lagi o Having DP2 System politikus NasDem lainnya, potensi kebersamaan dengan Muhammad Farhan, menye- PDIP, tetapi dengan harapan o Having min. 40 tons SWL ‘A’ Frame but jika koalisi besar terben- posisi capres di tangan ko- tuk, Pemilu 2024 akan seperti alisi besar besutan istana, o Accommodation for min. 75 packs pertandingan koalisi raksasa bukan diserahkan kepada versus koalisi mini. PDIP. o Vessel endurance shall be over 40 days minimum. “Ya, enggak apa-apa, maka “Dengan kata lain, wa- o Having min. overall 5,800 ton cable loading capacity akan sangat menarik karena cana koalisi besar kemarin kita akan menyaksikan per- merupakan strategi politik o Having repeater stack to accommodate min. over 40 repeaters tandingan koalisi raksasa untuk mengepung PDIP agar versus koalisi mini. Yang le- bersedia menyerahkan gold- o Having Drum Cable Engine (DCE) min. 35 ton bih kecil biasanya, kan, lebih en ticket kepada arus besar lincah,” ujar Farhan. partai-partai pemerintah ini,” o Having typical fuel consumption equal or less than; tukasnya. (Sru/P-3) Hal itu juga sekaligus bisa 20 tons/day in transit jadi edukasi politik untuk masyarakat. “Ini akan men- 15 tons/day in DP operations jadi sangat menarik, yang menjadikan bagian dari satu 3 tons/day in port edukasi politik dengan ma- syarakat tentang bagaimana kontestasi demokrasi di In- donesia ini kontestasi yang sangat adil,” tutur Farhan. Kepung PDIP Dosen ilmu politik dan o Having both plough and ROV as cable burial equipment Jadwal dan Tahapan o Plough has capability of burying cables up to 3.0m at a maximum Pemilu Serentak 2024 o Having triple redundancy of satellite communication facilities o Having two stern azimuth thrusters and three bow thrusters including one retractable type that enable a high 6 Desember 2022-25 November 2023 degree of dynamic positioning Pencalonan Dewan Perwakilan Daerah o Using Espadon software or equivalent for cable laying 24 April-25 November 2023 o Vessel owner to provide evidence of Hull and Machinery, including War cover and Protection and Indemnity Pencalonan DPR dan DPRD insurance. Hull and Machinery insurance should be for the full value of the vessel. Pollution Liability (EIL) 19 Oktober-25 November 2023 insurance, Workman’s compensation insurance. Protection and Indemnity Insurance should be with a reputable Pencalonan presiden dan wakil presiden insurer or Mutual P&I association, 28 November 2023-10 Februari 2024 o 9HVVHOPXVWPDLQWDLQDFXUUHQW62/$66DIHW\\(TXLSPHQW 6DIHW\\&RQVWUXFWLRQ&HUWL¿FDWHRQERDUG Masa kampanye pemilu o 9HVVHOPXVWKDYHFXUUHQW0$532/$QQH[,±,9±9FHUWL¿FDWHVRQERDUG 11-13 Februari 2024 o Vessel must comply with low Sulphur fuel oil requirement of IMO 2020 Masa tenang 14 Februari 2024 B. Requirement for Bid Registration: 1. Submitting letter of interest Pemungutan suara 2. Submitting SIUPAL (shipping business license) which is still valid 6XEPLWWLQJVWDWHPHQWOHWWHUIRU,QGRQHVLDQÀDJRUIRUHLJQÀDJRZQHUVKLSZLWKVLPLODURUEHWWHUVSHFVXSSRUWHGE\\VKLS 15 Februari-20 Maret 2024 particular and ship registry. 4. Submitting track records in recent 5 years Rekapitulasi hasil pemungutan suara 20 Oktober 2024 311 C. Bid Registration Time: Hari Pengucapan sumpah atau janji presiden dan wakil presiden - Time : 17:00 on 13 April 2023 softcopy sent to email : [email protected] and [email protected] with email subject: Jelang - Method : “[Company Name] Re-tender Registration Cable Ship ECHO” attn. Mr.Dolat Sembiring pemungutan suara and Mr. Johannis Seumahu. Sumber: KPU
4 SABTU, 8 APRIL 2023 FOKUS POLITIK & HUKUM Koalisi Besar Menyodok, Penyeimbang Mogok Koalisi partai yang didesain berpostur gemuk, dengan memborong mayoritas kekuatan politik yang ada di parlemen, tidak sehat bagi demokrasi. INDRIYANI ASTUTI dalam koalisi kekuasaan atau pendukung peme- Sumber: KPU/Tim MI/Litbang MI rintahan,” terangnya. [email protected] Utak-atik Poros Pilpres Untuk mewujudkan stabilitas pemerintahan, dan Gerbong Cawapres BEBERAPA waktu belakangan muncul presiden cenderung membangun dukungan poli- wacana pembentukan koalisi besar tik di DPR. Presiden terpilih, sambung Titi, mem- PADA pemilu mendatang, diharapkan akan ada rus bisa menentukan platform politiknya apakah untuk pengusungan pasangan calon butuhkan dukungan signifikan dari kekuatan minimal tiga poros koalisi yang melahirkan tiga berlanjut seperti saat ini atau mengubah koalisi. presiden (capres) dan calon wakil presi- partai-partai politik yang ada di parlemen demi pasangan calon presiden (capres) serta calon wakil den (cawapres). Dorongan memperbesar koalisi memudahkannya menjalankan program dan presiden (cawapres). Kemudian, siapa sosok capres yang akan diusung disampaikan mantan Wakil Presiden yang juga merealisasikan janji-janji kampanye. serta bagaimana komposisi kabinet ke depan. politikus senior Partai Golkar Jusuf Kalla dalam Pilihan yang agak beragam, menurut analis poli- Menurut Umam, dengan mencermati pola yang acara buka bersama yang diselenggarakan Partai Di sisi lain, imbuh Titi, sistem presidensial juga tik Pangi Syarwi Chaniago, dapat meminimalkan ada, mayoritas partai di koalisi besar memiliki NasDem, Senin (27/3). Acara itu dihadiri sejumlah membutuhkan kontrol agar bisa menciptakan masyarakat untuk cenderung golput (golongan spirit untuk melanjutkan koalisi yang ada di peme- tokoh politik dan pimpinan parpol. checks and balances sehingga presiden tidak ter- putih) atau tidak memilih. rintahan. gelincir menjadi otoriter atau melakukan penya- Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto lahgunaan wewenang mengingat kekuasaannya Meski akan ada paslon tiga atau lebih, bukan Namun, ketika masuk di ranah penentuan pada acara itu disebut tinggal lebih lama untuk yang sangat besar dan kuat. berarti pemborongan dukungan pupus. Syarwi me- capres-cawapres, ia menilai akan ada potensi berdiskusi dengan Ketua Umum Partai NasDem nyebut koalisi gemuk berpotensi terulang setelah faksi-faksi. Pasalnya, hingga kini wacana koalisi Surya Paloh. Wakil Ketua Umum Partai Golkar “Kelemahan sistem presidensial bisa meng- presiden terpilih pada Pemilu 2024. Dalam sistem besar belum diikuti dengan kesepakatan sosok Ahmad Doli Kurnia tidak menampik ada pembi- arah pada tirani mayoritas atau kekuasaan presidensial, terangnya, presiden terpilih akan ber- pasangan calon. caraan serius seperti halnya ketika Airlangga yang otoriter apabila tidak diikuti oleh adanya usaha mengakomodasi partai-partai di parlemen membahas pembentukan Koalisi Indonesia Ber- pengawasan atau kekuatan kontrol yang menjadi masuk ke pemerintahan. “Koalisi besar tampak kerepotan dalam menen- satu (KIB) bersama PAN dan PPP. penyeimbang dalam jalannya pemerintahan. tukan komposisi capres-cawapres. Buktinya, sudah Oleh karena itu, sistem presidensial seharusnya Pasalnya, tidak mudah bagi presiden untuk muncul pernyataan sikap PKB, yang menegaskan Kemudian, yang terbaru, ketua umum partai- dijaga keseimbangannya dengan tetap memasti- mewujudkan stabilitas pemerintahan dengan sis- koalisi besar akan terwujud jika Cak Imin (Ketua partai KIB dan Koalisi Kebangkitan Indonesia kan ada kekuatan kontrol yang berperan secara tem model kepartaian yang terfragmentasi men- Umum PKB Muhaimin Iskandar) yang menjadi Raya (KKIR) yang beranggotakan Gerindra dan bermakna,” ucap Titi. jadi multipartai ekstrem di DPR. Hal itu, terang capres. Padahal semua tahu bahwa yang dimak- PKB, menggelar pertemuan tertutup dengan Pre- Syarwi, dilakukan pada periode pemerintahan sud Jokowi sebagai capresnya koalisi besar ialah siden Joko Widodo, Minggu (2/4). “Kita belajar dari pemerintahan 5 tahun ter- Joko Widodo dengan mengajak Partai Golkar, Prabowo Subianto,” papar Umam. akhir, lemahnya kekuatan kontrol oleh parle- Gerindra, dan PAN masuk dalam pemerintahan. Dalam acara silaturahim Ramadan yang di- men menimbulkan banyaknya kebijakan yang Tiga mengantre gelar PAN tersebut kembali tercetus wacana kontroversial dan pada akhirnya melahirkan “Agar tidak terjadi deadlock kebijakan dan prog- pembentukan koalisi besar. Presiden Jokowi ketidakpuasan masyarakat,” imbuhnya. ram pemerintah di parlemen. Presidensialisme Umam lebih jauh menjelaskan setidaknya ter- memberikan sinyal positif atas wacana itu. dan sistem multipartai bukan hanya merupakan dapat tiga gerbong besar yang siap mengantre Oleh karena itu, Titi berharap menjelang Pemi- kombinasi yang sulit, melainkan juga membuka menjadi cawapres. Pertama, Ketua Umum Partai Para pemimpin partai memandang koalisi be- lu 2024, koalisi terbentuk bukan karena alasan peluang terjadinya deadlock dalam relasi eksekutif- Golkar Airlangga Hartarto sebagai pelaksanaan sar akan menguntungkan karena memperkuat pragmatis. Kekuatan-kekuatan politik yang ada legislatif kemudian berdampak pada instabilitas amanah Munas Golkar. posisi dukungan terhadap pasangan capres dan diharapkan mau memberikan alternatif pilihan demokrasi presidensial. Dengan demikian, multi- cawapres, baik ketika berkontestasi maupun saat bakal capres yang beragam bagi publik. partai ekstrem membuat presiden terpilih mem- Ia menilai tidak mungkin Golkar memberikan sudah terpilih. bentuk koalisi gemuk,” ucapnya. tiket gratis kepada capres lain. Lalu, ada Cak Imin Berulang yang sejak 2018 berkeinginan menjadi cawapres Elite politik antusias membentuk koalisi besar, Di lain pihak, kendati partai-partai meminati sehingga mendekati Gerindra untuk membentuk tapi tidak demikian dengan konstituen. Koalisi Pemilu presiden yang hanya diikuti oleh dua koalisi besar untuk pengusungan pasangan capres koalisi agar dapat menjadi pasangan Prabowo. partai yang didesain berpostur ‘gemuk’, dengan pasangan calon presiden dan calon wakil pre- dan cawapres, bukan berarti mudah untuk mewu- memborong mayoritas kekuatan politik yang ada siden, terang Titi, hanya melahirkan polarisasi. judkannya. Dosen ilmu politik dan international “Tapi jika masuk dalam koalisi besar, kemungkin- di parlemen, dinilai tidak sehat untuk demokrasi. Di samping itu, menurutnya, diperlukan iktikad studies Universitas Paramadina yang juga Direk- an itu akan menurun lagi. Ketiga, pengantre baik dari aktor-aktor politik yang tidak meme- tur Eksekutif Institute for Democracy & Strategic cawapres selanjutnya ialah gerbong politik PAN Selain itu, pegiat demokrasi dan pengamat me- nangi pemilu untuk menjadi kekuatan penyeim- Affairs (Indostrategic) Ahmad Khoirul Umam yang besar kemungkinan akan mengangkat Erick nilai koalisi gemuk malah bisa menjadi ancaman bang. Tidak lantas bergabung atau tergoda men- bahkan pesimistis koalisi gemuk akan terwujud Thohir,” tutur Umam. dalam sistem presidensial. Dewan Pembina jadi bagian dari kekuasaan. pada Pemilu 2024. Yayasan Perkumpulan untuk Pemilu dan Demo- Umam mengatakan, dengan logistiknya, Erick krasi (Perludem) Titi Anggraini mengatakan tan- “Kondusivitas politik penting, tetapi bukan Umam menilai koalisi besar akan terbentur de- seolah telah membeli dua kekuatan politik Islam, pa oposisi, kontrol terhadap kekuasaan lemah. berarti mengooptasi semua kekuatan yang ada ngan negosiasi kepentingan dan skema penentuan yakni PAN sebagai representasi kekuatan politik Presiden terpilih bisa tergelincir mempraktikkan dan melemahkan kekuatan penyeimbang. Kera- capres dan cawapres. “Jika mencermati dinamika Muhammadiyah dan juga pengaruh PBNU. Menteri tirani mayoritas. gaman politik harus diwadahi. Jangan sampai politik mutakhir, koalisi besar tampaknya akan BUMN yang juga menjabat Ketua Umum PSSI itu yang dilakukan memborong seluruh dukungan sulit terwujud,” ucapnya. tampaknya akan menggunakan PAN sebagai posisi “Keberadaan koalisi besar yang cenderung politik dengan tujuan melakukan penaklukan tawar untuk mendapatkan posisi cawapres. memborong semua kekuatan bisa melemahkan politik. Mestinya pihak yang menang tidak perlu Umam menjelaskan koalisi akan terbentuk jika fungsi kontrol yang menjadi penyeimbang bagi membungkam pihak yang kalah dengan bagi- partai-partai anggota koalisi bisa menegosiasikan Adapun PPP, menurutnya, bukan tidak mungkin kekuasaan presiden terpilih. Akhirnya, jika ke- bagi kue kekuasaan dan yang kalah tidak perlu kepentingan dan membentuk kesepakatan-kese- ikut dalam gerbong koalisi PDI Perjuangan. Beri- kuatan kontrolnya lemah, kebijakan-kebijakan mencari-cari kekuasaan,” paparnya. pakatan yang bisa mengikat kebersamaan. Dalam kutnya Gerindra masih berpotensi menggaet PAN yang antidemokrasi, melanggar HAM, dan tidak proses negosiasi itu, terangnya, koalisi besar ha- sebagaimana di Pilpres 2014, kemudian Golkar berpihak kepada publik sangat rentan mudah Senada, analis politik sekaligus Direktur Ekse- dengan PKB. (Ind/P-2) lolos tanpa pengawasan dari parlemen,” papar kutif Voxpol Center Research and Consulting Titi ketika dihubungi, Selasa (4/4). Pangi Syarwi Chaniago menginginkan banyak koalisi terbentuk sehingga masyarakat punya Koalisi gemuk terjadi pada pemerintahan Su- banyak pilihan capres dan cawapres yang da- silo Bambang Yudhoyono dan pemerintahan Joko pat dipilih. Ia menjelaskan bahwa konsekuensi Widodo. Saat ini, hampir semua fraksi di Dewan koalisi yang semakin gemuk akan mengurangi Perwakilan Rakyat (DPR) RI bergabung dalam pe- peluang capres-cawapres lain. merintahan dan hanya menyisakan dua parpol, yakni Partai Demokrat dan Partai Keadilan Se- “Bahkan ada kemungkinan kita akan meng- jahtera (PKS), yang berada di luar pemerintahan. ulangi peristiwa masa lalu rematch pilpres 2 kali pemilu yang membuat luka dalam cukup Minim penyeimbang menganga, membuat keterbelahan publik dan polarisasi yang berujung pada politik identitas Keberadaan multipartai di parlemen, ujar dan politisasi agama,” tutur Syarwi. Titi, seharusnya bisa menjadi penyeimbang atau kekuatan yang signifikan dalam mengawasi ki- Menurutnya, apabila tetap akan membentuk nerja pemerintahan. Namun, belakangan ini, ada koalisi gemuk, berarti para elite politik itu tidak kecenderungan pelembagaan koalisi gemuk yang mau belajar dari pengalaman pemilu sebelum- tidak menghendaki adanya oposisi di parlemen. nya. Syarwi menyebut, jika desain koalisi hanya dua poros, yakni Koalisi Perubahan untuk Per- Itu, menurutnya, disebabkan oleh pragma- satuan (Partai NasDem, Partai Demokrat, PKS) tisme politik partai yang lebih dominan, untuk dan koalisi gemuk yang terdiri atas lima partai menjadi bagian dari kekuasaan ketimbang lain, akan memicu polarisasi. memerankan fungsi mereka sebagai kekuatan penyeimbang. “Apa tidak merusak dan membuat polarisasi la- gi? Karena risiko hanya dua poros atau dua pasang “Jumlah partai di parlemen (multipartai) tidak capres tidak main-main dampaknya sebab tidak jadi masalah, yang jadi masalah ketika kekuatan- ada pemecah gelombang,” tandas Syarwi. (P-2) kekuatan di parlemen mayoritas ditarik masuk
HUKUM & KEAMANAN SABTU, 8 APRIL 2023 5 Pemerintah Gamang Tuntaskan RUU Perampasan Aset Koordinator Masyarakat Antikorupsi Indonesia (MAKI) Boyamin Saiman menilai pemerintah gamang dan tidak niat menuntaskan RUU Perampasan Aset menjadi undang-undang. INDRIYANI ASTUTI lagi dirumuskan dan dibahas kan (surpres-nya),” katanya. MI/ADAM DWI di internal pemerintah ke Sementara itu, juru bicara [email protected] depan,” ucap Ade ketika di- KPK PERIKSA SEKDA RIAU: Sekretaris Daerah Provinsi Riau SF Hariyanto seusai menjalani pemeriksaan di Gedung Merah hubungi di Jakarta, kemarin. Kementerian Keuangan PRESIDEN Joko Widodo Yustinus Prastowo menyam- Putih KPK, Jakarta, Kamis (6/4). KPK memeriksa Hariyanto untuk mengklarifikasi harta kekayaannya setelah aksi pamer harta dan ingin Dewan Perwakil- Koordinator Masyarakat paikan Menteri Keuangan Sri kemewahan (flexing) yang dilakukan istri dan anaknya viral di media sosial. an Rakyat (DPR) Antikorupsi Indonesia (MAKI) Mulyani telah ikut menanda- segera membahas dan Boyamin Saiman menilai pe- tangani surpres draf RUU Evaluasi Segera lama ini ada kejadian kekerasan penyan- mengesahkan Rancangan merintah sedang diliputi Perampasan Aset dan sudah Pendekatan Keamanan deraan seorang pilot Susi Air yang hingga Undang-Undang (RUU) Peram- kegamangan. Ia bahkan me- proses pengiriman ke Sekre- di Wilayah Papua kini masih ditawan KKB. pasan Aset. Namun, keinginan nuding para anak buah Jokowi tariat Negara (Setneg). tersebut masih berjalan sangat tidak niat untuk menyelesai- KETUA Komisi Nasional Hak Asasi Kamis (6/4). Secara keseluruhan, Komnas HAM lambat karena pemerintah kan RUU tersebut menjadi Sebelumnya, dikabarkan Manusia (Komnas HAM) Atnike Nova Dalam pengamatan Komnas HAM, telah mendorong berbagai pihak duduk ternyata gamang dan belum UU. dari enam pemimpin instansi Sigiro menekankan upaya penyelesaian bersama. Mulai pemerintah pusat, satu suara. yang dimintai persetujuan konflik bersenjata di Papua harus melalui sejauh ini masyarakat sipil malah kerap daerah, TNI-Polri, Komnas HAM, sekre- “Pemerintah gamang dan draf RUU, tiga instansi belum pendekatan politik. Ia menilai pende- menjadi korban. Ia mendesak pemerintah tariat Komnas HAM di Papua, hingga Tenaga Ahli Utama Kedepu- tidak niat sehingga setali uang memberikan paraf persetu- katan keamanan justru semakin menelan untuk segera mengevaluasi pendekatan kelompok-kelompok masyarakat di tian V Kantor Staf Presiden dengan DPR,” ujarnya. juan, salah satunya Menteri korban. keamanan jika ingin mengembalikan Papua, seperti kelompok agama dan ke- (KSP) Ade Irfan Pulungan Keuangan Sri Mulyani Indra- kepercayaan penduduk asli Papua. lompok persukuan. mengatakan pihaknya dalam Seharusnya, sambung dia, wati. “Konflik bersenjata di Papua antara waktu dekat ini akan menjad- Presiden segera menerbitkan Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) dan “Jadi memang kedua belah pihak da- Di sisi lain, tim gabungan TNI-Polri me- walkan rapat dengan sejum- perppu kalau memang serius “Menkeu sudah paraf dan aparat keamanan, tentu saja ini memer- lam konteks KKB atau Organisasi Papua nangkap satu anggota Kelompok Kriminal lah kementerian/lembaga agar ingin merampas aset para proses pengiriman ke Setneg,” lukan pendekatan yang lebih strategis. Merdeka (OPM) dan aparat keamanan Bersenjata (KKB) wilayah Ilaga, Kabupa- pembahasan RUU Perampasan pelaku tindak pidana pencu- kata Yustinus, saat dihubungi, Bukan saja pendekatan keamanan, perlu mengevaluasi lagi pendekatan- ten Puncak, Papua, bernama Biasa alias Aset dapat lebih efektif. cian uang dan korupsi. “Kalau kemarin. melainkan juga memang memerlukan pendekatan keamanan atau gerakan- Yomison Murib pada Rabu (5/4). tidak gamang ya gampang, pendekatan politik untuk membangun gerakan bersenjata yang dilakukan,” Ia belum dapat memastikan bikin perppu,” cetus dia. Sebaliknya, Kepala Pusat kepercayaan dan dialog di antara para tutur Atnike. Kepala Operasi Damai Cartenz 2023 apakah dari koordinasi itu Penerangan Hukum Kejak- pihak yang bersenjata,” kata Atnike, Kombes Faizal Ramadhani menyebutkan pemerintah akan membentuk Kirim surpres saan Agung Ketut Sumedana Kemudian, yang tak kalah penting ialah penangkapan terhadap Yomison berawal gugus tugas seperti pada RUU mengatakan pihaknya masih pendekatan diplomasi. Mengingat belum dari laporan masyarakat terkait dengan Perlindungan Pekerja Rumah Untuk memastikan bahwa mempelajari draf yang di- adanya keberadaan anggota KKB. Tangga (PPRT). pemerintah serius menuntas- maksud. kan RUU Perampasan Aset, “Untuk saat ini yang bersangkutan te- “Pemerintah masih men- Ade mengatakan surat perin- “Masih kami dipelajari. lah diamankan di Polres Puncak, untuk cari pemahaman yang sama tah presiden (surpres) terkait Kan masih ada batas waktu dilakukan pemeriksaan oleh penyidik,” apakah ke depan akan di- dengan RUU Perampasan Aset untuk dipelajari sampai kapan. kata Faizal dalam keterangan tertulisnya, lakukan atau dibentuk ko- akan dikirimkan sebelum DPR Biasanya kan begitu setiap Jumat (7/4). (Ndf/MGN/A-3) ordinasi yang efektif seperti memasuki masa reses pada 14 rancangan yang masuk ke kita gugus tugas, menggabungkan April 2023. ada batas waktu yang diberi- instansi terkait sehingga bisa kan sama pemerintah sampai berkoordinasi dengan DPR. Ini “Mudah-mudahan sebelum kapan kita mempelajarinya,” 14 April (2023) bisa disampai- ucapnya. (Sru/Try/Tri/A-3)
6 SABTU, 8 APRIL 2023 OPINI Mudik Agraria desa dari para pemudik yang sukses, di tanian yang tidak cukup berkembang di nonpertanian. Hal itu menuntut pembaruan samping tentu saja melalui program refor- PENGANTAR: perdesaan, proses itu pun pada gilirannya tata kelola sumber daya alam di desa, pe ma agraria dari pemerintah untuk tanah- telah mendorong derasnya arus migrasi ke nguasaannya secara produktif, dan distri- tanah objek reforma agraria (TORA) yang MULAI 20 Maret 2021, tulisan di halaman Opini yang terbit setiap Sabtu merupakan sinergi luar desa, khususnya di kalangan pemuda. busi manfaatnya secara inklusif. Sebagai, memenuhi ketentuan peraturan. antara Media Indonesia dan Pengurus Cabang Istimewa Nahdlatul Ulama (PCINU) Lintas misal, konsentrasi penguasaan tanah yang Negara. PCINU Lintas Negara ialah forum silaturahim, berbagi informasi, dan gagasan Menuju mudik agraria menyebabkan keterbatasan akses lahan per- Selain yang langsung diredistribusikan antar-PCINU di bawah koordinasi Pengurus Besar Nahdlatul Ulama di lebih dari 30 negara tanian di antara para pemuda calon petani kepada petani, khususnya pada program di dunia. PCINU menyatukan diaspora santri dengan berbagai latar belakang, seperti kiai, Momentum mudik Lebaran seharusnya di desa harus dicegah, apalagi jika dilakukan reforma agraria dari pemerintah, sebagian akademisi, praktisi, wirausaha, diplomat, pekerja profesional, dan pejabat pemerintah. bisa digunakan untuk mengakhiri peng- orang luar desa untuk tujuan spekulasi. tanah yang berhasil dihimpun dan diakui- Sinergi ini sekaligus wujud peran media mendukung PCINU menyebarkan misi diplomasi ingkaran terhadap desa semacam di atas. sisi kemudian bisa ditetapkan sebagai lahan Islam wasatiah atau Islam moderat untuk perdamaian dunia. Namun, mudik yang dimaksudkan di sini Demikian pula tanah-tanah di desa yang pertanian pangan abadi (LPPA) milik desa. bukanlah pulang kampung seperti rutinitas telantar, absentee, dan melampaui batas DOK PRIBADI Pengingkaran desa tahunan selama ini demi sebuah kerinduan maksimum perlu diidentifikasi secara Selain untuk mewujudkan kebijakan psikologis yang alienatif. Namun, lebih cermat dan diprioritaskan untuk dijadikan ketahanan pangan yang menjadi alokasi Mohamad Shohibuddin Dua bentuk alienasi di atas pada dasarnya mendasar dari itu, ialah pulang dalam wajib dalam pembelanjaan dana desa, LPPA berakar pada faktor yang sama. Desa terus rangka 'mudik agraria'! yakni sebagai sasaran pembaruan. itu juga bisa dijadikan sebagai mekanisme Dosen Fakultas Ekologi Manusia IPB dan dirindukan, tetapi proses pembangunan mudik untuk menghadang Dari sinilah land reform pada skala penanggulangan kemiskinan di desa, misal- Pengurus Syuriah PCINU Belanda justru mendorong hal sebaliknya! Tidak laju de-peasantization dan lokal bisa diupayakan. Hal itu bisa nya dengan memberikan hak garap bergilir Periode 2014-2016 heran apabila banyak pemuda desa eng- sebaliknya, mendorong revit- dimulai dengan penyisihan tanah kepada keluarga petani miskin dengan sewa gan tinggal di kampung halamannya dan alisasi pertanian dan industri kas desa dan akuisisi atas tanah- murah atau bahkan tanpa pungutan biaya SETIAP tahun, Lebaran Idul Fitri se- memilih pergi ke kota. perdesaan. tanah yang potensial menjadi sama sekali. Untuk pengelolaannya, Badan lalu diwarnai tradisi mudik. Jutaan sasaran pembaruan di atas. Usaha Milik Desa (BUM-Des) dapat diben- orang berduyun-duyun pulang dari Keengganan pemuda itu tidak selalu di- Secara konkret, mudik Akuisisi tanah tersebut dapat tuk untuk mendayagunakan LPPA tersebut kota menuju kampung halaman picu faktor keinginan, tetapi sebagian besar agraria berarti mengupayakan dilakukan me- secara produktif, sementara para pemudik masing-masing. Tidak bisa dimungkiri juga karena faktor keterpaksaan. penguatan kapasitas desa dan lalui berbagai yang sukses bisa dilibatkan untuk mem- mudik memiliki motif sosio-religius yang warganya agar mampu cara, misalnya perkuat permodalan dan manajemennya. sangat kental: memperkuat silaturahim dan Lihat saja kenyataan berikut ini. Persen- merevitalisasi pembiayaan bermaaf-maafan dengan keluarga besar tase petani tak berlahan meningkat pesat: basis-basis dari dana Sementara itu, para petani guram yang serta memperbarui ikatan batin kepada 21% (1983), 30% (1993), dan 36% (2003). kekuatan desa, peng- lahannya sempit dan tidak memenuhi eco- tanah leluhur. Demikian juga dengan persentase petani produktif di galangan nomic scale perlu didorong dan diyakinkan guram (berlahan < 0,5 ha) meningkat: 45% perdesaan, dana untuk untuk membentuk badan usaha bersama Secara ekonomi, mudik juga memiliki sig- (1983), 49% (1993), dan 51% (2003). Total la- baik di sek- pengadaan dalam bentuk koperasi atau lainnya yang nifikansi tersendiri. Jutaan pemudik mem- han pertanian yang dikuasai petani guram tor pertani- tanah akan mengonsolidasikan lahan guram itu belanjakan uang di kampung halamannya teramat kecil: 10,5% dari total lahan perta- an maupun wakaf dan mengelolanya pada skala yang lebih yang berkontribusi besar pada perputaran nian (1983), 12,8% (1993), 12,7% (2003), dan menjamin produktivitas dan keuntungan. roda perekonomian di perdesaan. 11,94% (2013) (Bachriadi & Wiradi 2011; DUTA Mereka selanjutnya akan menjadi share- Shohibuddin, 2020). holders pada badan ini sekaligus tenaga Meski demikian, tradisi mudik dalam kerjanya sehingga memperoleh pembagian konteks problem agraria dan lingkungan Data Sensus Pertanian terakhir (2013) dividen dan upah kerja. Para pemudik kekinian sebenarnya juga mencerminkan menunjukkan bahwa rata-rata penguasaan yang sukses bisa membantu memperkuat dua gejala alienasi. Pada level psikologis, lahan pertanian pada golongan rumah permodalan badan tersebut, baik melalui alienasi terjadi ketika kerinduan pada tangga petani guram hanya sebesar 0,18 sedekah maupun zakat mal. 'kampung halaman' justru mengantarkan ha. Dengan struktur demikian, pemuda pada fakta getir 'kampung yang tidak dari keluarga petani guram hampir tidak Jika para petani guram itu bersepakat, lagi berhalaman'. Kerinduan pada alam memiliki harapan untuk dapat mewarisi skema wakaf bersama atau joint waqf dapat perdesaan yang indah dengan warganya lahan yang mencukupi untuk menopang diterapkan untuk mengonsolidasikan lahan yang guyub kini membentur kenyataan kehidupannya secara layak. pertanian mereka. Dalam ikrar wakaf ber- pahit transformasi bentang alam perde- sama itu, dinyatakan secara eksplisit bahwa saan yang ditandai ekspansi kebun sawit Selain kondisi distribusi tanah yang tim- pemilik tanah asal tetap dijamin sebagai pe- yang monokultur, deretan vila angkuh di pang di atas, dewasa ini wilayah perdesaan nerima manfaatnya pascakonsolidasi tanah daerah pegunungan, bungalo mewah yang juga menyaksikan terjadinya perubahan dan pengelolaannya secara produktif oleh menutupi pantai, atau lubang-lubang besar alih fungsi lahan pertanian pangan yang pengelola wakaf (nazir) yang profesional bekas tambang. Mudik juga merupakan mencolok. (cf Shohibuddin, 2019). gejala alienasi struktural seperti tampak pada ironi berikut ini. Sementara itu, setiap Data potensi desa menunjukkan bahwa Alih-alih terlibat dalam pembelian dan tahun pemerintah sibuk memfasilitasi 'arus selama 2003-2011 persentase desa ber- akumulasi tanah di kampung halamannya kembali ke desa', pemerintah abai terhadap tipe persawahan telah menurun (cf kecaman QS 102 & 104), para pemudik fakta 'arus terusir dari desa' yang dialami tajam yang akan mengancam yang memiliki kelonggaran ekonomi perlu penduduk perdesaan dan berlangsung rutin produksi pangan nasional: didorong untuk membangun kampung sepanjang tahun. 70% (2003), 54% (2005), 47% halamannya dengan menyisihkan sebagian (2008), dan 40% (2011). Pada hartanya untuk dibelikan tanah yang selan- Selama periode 2003-2013 saja, BPS saat yang sama, desa ber- jutnya diwakafkan sebagai LPPA. mencatat sekitar 5,1 juta rumah tangga tipe perkebunan meningkat tersingkir dari sektor pertanian karena secara pesat (Soetarto & Pengelola LPPA itu bisa saja yayasan ketiadaan akses yang cukup pada lahan Agusta 2012). Laju konversi keluarga guna membantu famili yang pertanian. Hal itu memaksa sebagian ang- sawah yang pesat ternyata berkesusahan maupun oleh desa gota rumah tangga petani yang jumlahnya tidak hanya terjadi di wilayah bisa ratusan ribu orang pergi ke kota-kota periurban karena ekspansi wi- guna digilirkan penggarapannya di besar, bahkan mancanegara. Arus ter- layah permukiman dan industri, antara penduduk desa yang miskin sebut turut menyumbang pertumbuhan tetapi juga berlangsung jauh di dan membutuhkan akses lahan penduduk urban yang tidak terkendali, pelosok perdesaan. pembentukan slum areas dan peningkatan pertanian. Begitu juga wakaf harta kriminalitas di kota, serta kisah pilu para Kondisi terakhir itu terjadi ka- bergerak bisa digalang dari para buruh migran di luar negeri yang menga- rena dipicu alih penguasaan tanah pemudik, misalnya untuk penye- lami penganiayaan, pemerkosaan, bahkan yang cukup besar kepada pemo- diaan alat dan mesin pertanian hukuman mati. dal besar atau peru sahaan yang dalam rangka menjalankan mo mengambil alih lahan pertanian dernisasi pertanian dalam peng pangan milik petani untuk meng- usahaan LPPA. hasilkan komoditas ekspor. Dari Akhirnya, bekerja sama dengan aspek ketenagakerjaan, dampak BUM-Des, para pemudik yang kaya perubahan itu sangat besar. Jika juga bisa didorong untuk berinvestasi di dibandingkan dengan usaha tani kampung halamannya dalam rangka meng sawah yang padat karya, sektor upayakan proses hilirisasi produk perkebunan monokultur sangat irit menyerap tenaga kerja, apalagi jika pertanian dan dengan begitu diusahakan dalam skala korporasi. mendorong industrialisasi perdesaan. Hal itu akan Dua perubahan agraria itu menciptakan nilai tam- ialah sebagian dari mekanisme bah bagi komoditas per- yang dewasa ini memicu tanian yang dihasilkan proses de-peasantization, di desanya sekaligus yakni terpentalnya po- memberi peluang pulasi perdesaan da- kerja bagi pemuda lam jumlah cukup yang masih serabut besar dari sektor an di kota sehingga pertanian. Dalam mereka tidak perlu situasi kesem- kembali lagi ke sana. patan kerja nonper- Selamat mudik agraria! PARTISIPASI OPINI Kirimkan ke email: [email protected] atau [email protected] atau fax: (021) 5812105, (Maksimal 5.500 karakter tanpa spasi. Sertakan nama, alamat lengkap, nomor telepon, foto kopi KTP, nomor rekening, foto diri, dan NPWP). Setiap materi baik artikel, tulisan, maupun foto, yang telah ditampilkan di harian Media Indonesia dapat dimuat kembali baik dalam format digital maupun nondigital yang tetap merupakan bagian dari harian Media Indonesia. Pendiri: Drs. H. Teuku Yousli Syah MSi (Alm) Anton Kusted ja, Aries Wijaksena, Basuki Eka P, Bintang Kris anti, Redaktur: Adang Iskandar, Dony Tjiptonugroho, Suprianto Kristiadi (Tasikmalaya) Telepon Layanan Pembaca: (021) 5821303 Direktur Utama: Gaudensius Suhardi Dwi Tup an i Gunarwati, Eko Rahmawanto, Eko Suprihatno, Heryadi, Staf: Farhatun Nurfitriani, Meirisa Isnaeni Jawa Tengah: Haryanto (Semarang), Telepon Iklan: (021) 5812113, 5801480 Direktur Pemberitaan/Penanggung Jawab: Indrastuti, Irana Shalindra, Irvan Sihomb ing, M. Soleh, ARTISTIK Akhmad Safuan (Pekalonga n), Djoko Sardjono (Klaten), Fax Iklan: (021) 5812107, 5812110 Ade Alawi Mirza Andreas, Raja Suhud V.H.M, Siswantini Sury andari, Asisten Kepala Divisi: Rio Okto Waas Widjajadi, Ferdinand (Solo), Liliek Dharmawan (Purwokerto), Fax Customer Service: (021) 5820476, Soelistijono, Sitria Hamid, Widhoroso, Windy D yah Indriantari Redaktur: Annette Natalia, Briyan Bodo Hendro, Tosiani S (Temanggung), Supardji Rasban (Brebes) Telepon Sirkulasi: (021) 5812095, Telepon Distribusi: Dewan Redaksi Media Group: Budi Setyo Widodo, Gatot Purnomo, Gugun Perm ana, Yogyakarta: Agus Utantoro, Ardi Teristi Hardi, (021) 5812077, Telepon Percetakan: (021) 5812086, Ketua: Elman Saragih (merangkap anggota) Staf Redaksi: Abdillah M. Marzuqi, Adam Dwi Putra, Marionsandes NKR, Marjuki Furqon Ulya Himawan Harga Langganan: Rp112.000 per bulan (Jabodetabek), Wakil Ketua: Arief Suditomo (merangkap anggota) Agung Wibowo, Akmal Fauzi, Andhika Prasetyo, Astri Novaria, Staf Artistik: Amiluhur, Ananto Prabowo, Bayu Wicaksono, Jawa Timur: Faishol Taselan (Surabaya), di luar P. Jawa + ongkos kirim, No. Reken ing Bank: Sekretaris: Nunung Setiyani (merangkap anggota) Atalya Puspa, Budi Ernanto, Cahya Mulyana, Dedy, Duta Amarta, Fauzi Zulkarnaen, Haris Imron Armani, H aryadi, Bagus Suryo Nugroho (Malang), Heri Susetyo (Sidoarjo), a.n. PT Citra Media Nusa Purnama Bank Mandiri Anggota: Bambang Eka Wijaya, Mohammad Mirdal Akib, Denny Parsaulian Sinaga, Deri Dahuri, Dero Iqbal Mahendra, James Alvin Nugroho, Muhamad Nasir, Nehemia Nosevy Kristanto, Muhammad Ahmad Yakub (Bojonegoro), - Cab. Taman Kebon Jeruk: 117-009-500-9098; Don Bosco Selamun, Abdul Kohar, Gaudensius Suhardi, Despian Nurhidayat, Dhika Kusuma Winata, Emir Chairullah, Novi Hernando, Nurkania Ismono, Nurul Arohmat, Muhammad Ghozi (Madura) BCA - Cab. Sud irm an: 035-306-5014, Diterbitkan oleh: Budiyanto, Iskandar Zulkarnain, Ade Alawi, Fathurrozak, Faustinus Nua, Ferdian Ananda Majni, Fetry Wuryasti, Pamungkas Bayu Aji, Reza Fitarza Z, Riri Puspa Destianty, Aceh: Amiruddin Abdullah (Pidie), Hendra Saputra (Banda Aceh) PT Citra Media Nusa Purn ama, Jakarta, Alamat Redaksi/ Kania Sutisnawinata Gana Buana, Ghani Nurcahyadi, Golda Eksa, Haufan H. Salengke, Rugadi Tjahjono, Seno Aditya, Tutik Sunarsih Sumatra Utara: Apul Iskandar (Pematangsiantar), Tata Usaha/Iklan/Sirkulasi: Kompleks Delta Kedoya, Jl. Dewan Pengarah: Lestari Moerd ijat, Saur M. Hutabarat, Ihfa Firdausya, Indriyani Astuti, Insi Nantika Jelita, Olah Foto: Ade Rian H, Andi Nursandi Yoseph Pencawan, Puji Santoso (Medan), Pilar Raya Kav. A-D, Kedoya Selatan, Kebon Jeruk, Jakarta Adrianto Machribie M. Ilham Ramadhan Avisena, M. Iqbal Al Machmudi, Januari Hutabarat (Taput) Barat - 11520, Telepon: (021) 5812088 (Hunting), Mohamad Farhan Zhuhri, Moh amad Irfan, Muhamad Fauzi, PENGEMBANGAN BISNIS Sumatra Barat: Yose Hendra (Padang) Fax: (021) 5812105 (Redaksi) Kepala Divisi Pemberitaan: Ahmad Punto Nurtjahyadi, Panca Syurkani, Permana Pandega Jaya, Deputi Direktur Pengembangan Bisnis: Fitriana Saiful Bachri Riau: Rudi Kurniawansyah (Pekanbaru) e-mail: [email protected], Kepala Divisi Multimedia & Artistik: Hariyanto Putra Ananda, Putri Anisa Yuliani, Putri Rosmalia Octaviyani, Deputi Direktur Sales & Marketing: Gustaf Bernhard R Kepri: Hendry Kremer (Batam) Percetakan: Media Ind onesia, Jakarta, ISSN: 0215-4935, Asisten Kepala Divisi Pemberitaan: Henri Salomo, Rahmatul Fajri, Ramdani, Retno Hemawati, Rifaldi Putra Irianto, Kepala Divisi Iklan: Wendy Rizanto Bangka Belitung: Rendy Ferdiansyah (Pangkalpinang) Website: www.mediaindonesia.com Jaka Budi Santosa, Mochamad Anwar Surahman, Rizki Noor Alam, Rudy Polycarpus, Selamat Saragih, Perwakilan Bandung: Sulaeman Gojali (022) 4210500; Bengkulu: Marliansyah Rosmery C. Sihombing, Sadyo Kristiarto (Nonaktif), Sidik Pram on o, Siti Retno Wulandari, Sri Utami, Surabaya: (031) 5667359; Jambi: Solmi DALAM MELAKSANAKAN TUGAS JURNALISTIK, Victor J.P. Nababan Sug eng Sumariyadi, Sumaryanto, Susanto, Tesa Oktiana Surbakti, Yogyakarta: Andi Yud hanto (0274) 523167. Kalimantan Tengah: Surya Suryanti (Palangkaraya) WARTAWAN MEDIA INDONESIA DILENGKAPI KARTU Kepala Sekretariat Redaksi: Ida Farida Thalatie Yani, Thomas Harming Suwarta, Tri Subarkah, Kalimantan Selatan: Denny Susanto (Banjarmasin) PERS DAN TIDAK DIP ERKENANKAN MENERIMA ATAU Redaktur: Adiyanto, Agus Mulyawan, Agus Triwibowo, Usman Iskandar, Wisnu Arto Subari, KORESPONDEN Sulawesi Utara: Voucke Lontaan (Manado) MEM INTA IMBALAN DENGAN ALASAN APA PUN Agus Wahyu Kristianto, Ahmad Maulana, Akhmad Mustain, Yakub Pryatama Wijayaatmaja, Zub aedah Hanum Banten: Sumantri Handoyo (Tangerang) Sulawesi Tengah: M Taufan SP Bustan (Palu) Syarief Oebaidillah (Tangerang Selatan) Sulawesi Tenggara: Abdul Halim Ahmad (Kendari) DIVISI TABLOID, MAJALAH, DAN BUKU (PUBLISHING) Jawa Barat: Dede Susianti (Bogor), Sulawesi Selatan: Lina Herlina (Makassar) Asisten Kepala Divisi: Iis Zatnika Eriez M. Rizal, Bayu Anggoro (Bandung), NTB: Yusuf Riaman (Mataram) Redaktur: Eni Kartinah Kisar Rajagukguk (Depok), Bali: Arnoldus Dhae (Denpasar), Gede Ruta Suryana (Kuta) CONTENT ENRICHMENT Benny Bastiandy, SE (Cianjur/Sukabumi), NTT: Alexander Paulus Taum (Lembata), Palce Amalo (Kupang) Periset: Desi Yasmini S, Gurit Adi Suryo, Ridha Kusuma Perdana, Depi Gunawan (Cimahi), Nurul Hidayah (Cirebon), Maluku: Hamdi Jempot (Ambon) Bahasa: Reza Sunarya (Purwakarta), Setyabudi Kansil (Cianjur), Papua: Marcelinus Kelen (Jayapura)
OPINI SABTU, 8 APRIL 2023 7 Al-Qur’an, Puasa, ciptaan-Nya. Segenap objek yang terbentang parsial. Bahwa sebuah peristiwa perlu dili- dan Rekonstruksi menunjukkan adanya sebuah kekuatan hat secara utuh dan menyeluruh guna mam- Peradaban adikodrati sebagai pengendali, pengatur, pu memahami yang sesungguhnya terjadi. Manusia dan tentunya yang menjadikannya ada (Qs Dalam pemahaman ini, maka pemahaman Achmad Ubaedillah sia sebagai khalifah (pemakmur bumi) untuk 2:29). Bahwa berputarnya alam semesta ada- subjek manusia terhadap Al-Qur’an tidak terus berkreasi dengan berpikir (Qs 59:2). lah sebagai bukti eksistensi-Nya (Qs 3:190). semata berkarakter dogmatik, tetapi juga Dosen FISIP UIN Syarif Hidayatullah Jakarta, saintifik. Memahami Al-Qur’an dalam pe- Badan Pengembangan Jaringan Internasional Al-Qur’an sebagai kitab suci ditu- Al-Qur’an mengajak manusia berpikir maknaan pengetahuan epistemologis bahwa PBNU runkan di tengah padang pasir secara kritis, terbuka-inklusif, dan juga kom- segenap ayat yang terkandung di dalamnya tandus semenanjung Arabia, di prehensif. Pemikiran kritis ditujukan agar ditelaah, dipahami, dimengerti untuk kemu- Fokky Fuad Wasitaatmadja tengah masyarakat yang walau manusia tidak sekadar mengikuti. tetapi dian coba menghasilkan jawaban keilmuan cerdas dan penyuka seni keinda- juga bersikap rasional, terus melakukan uji yang diharapkan. Keilmuan Islam sejatinya Dosen Universitas Al Azhar Indonesia han tapi dikatakan bodoh. Bodoh kebenaran terhadap adanya segala objek harus mendorong munculnya aktivitas in- karena tak memahami eksistensi yang hadir dan acapkali membingungkan telektual (Qutub, 2011). A L-QUR’AN bukan sekadar sebuah dirinya di hadapan Tuhannya. Di nalar (Qs 49:6). Berpikir inklusif dan terbuka kitab yang mengajarkan hakikat sinilah ia membawa pesan Tuhan memiliki makna bahwa manusia mampu Sejarah peradaban keilmuan Islam telah dan nilai ketuhanan, tetapi lebih dengan mengarahkan manusia menyerap beragam kebenaran yang ada menghasilkan mahakarya pengetahuan dari itu juga bermuatan nilai-nilai ini menuju eksistensi manusia dengan aneka macam metodologi berpikir. tingkat dunia yang bahkan mampu meng- kemanusiaan dengan segenap aspek, baik bertuhan dan berpengetahuan. Keilmuan Islam dapat ditelaah dalam berba- ubah wajah Eropa dari zaman kegelapan sosial, budaya, ekonomi, politik, pemben- gai sudut pandang, baik doktrin, kemazha- menuju zaman pencerahan. Para pemikir tukan pemikiran filsafat, hingga penemuan Al-Qur’an menjadi petunjuk ban, hingga realitas politik (Wijaya, 2020). filsuf muslim seperti Al Kindi (801 M), Al- teknologi. Al-Qur’an memuat ayat-ayat (Qs. 2:2), yang dalam hal ini Khawarizmi (780-850 M), Al-Farabi (870-950 tentang pengembangan ilmu pengetahuan berupaya mencerahkan manusia. Sikap inklusif menjauhkan diri dari had- M), Ibn Sina (980-1037 M), Ibn Rusyd (1126- sehingga merupakan kitab yang berupaya Ia membangun ulang manusia irnya kekuatan ego yang menyergap. Ego 1198 M), Al-Ghazali (1058-1111 M), hingga mengarahkan manusia kembali ke jati sehingga manusia menjadi makh- yang menyatakan bahwa ia adalah pemang- sang fenomenolog muslim Ibn Arabi (1165- dirinya sebagai makhluk berpengetahuan. luk yang mudah melaksanakan ku kebenaran, sedangkan yang lain adalah 1240 M), telah dengan gemilang melahirkan kewajibannya sebagai khalifah salah. Bahwa Islam dijalankan dengan ragam konsep gagasan ilmu pengetahuan modern Al-Qur’an dengan konsep pembentukan di muka bumi. Dengan pengua- metodologi yang berbeda sehingga dibu- yang membuka cakrawala berpikir umat konstruksi manusia modern menjadikan- saan ilmu, manusia akan mampu tuhkan kemampuan untuk menerima atas manusia. nya sebagai kitab suci yang mampu men- memberikan kemakmuran dan ragam perbedaan yang ada. Sikap inklusif jawab tantangan semua zaman. Pada saat kemanfaatan bagi manusia lain- lebih berbentuk kemampuan menerima Bahwa kunci kemajuan peradaban ma- diturunkan kepada Nabi Muhammad SAW, nya (Watsiqotul, et.al., 2018). keragaman metode dengan sikap terbuka, nusia termasuk pula peradaban Islam ayat pertama sudah mengarahkan manusia dinamis, dan rasional (Daimah, 2018). adalah ilmu pengetahuan. Untuk dapat untuk menjadi makhluk yang paham literasi Al-Qur’an tidak saja dihafalkan menerima ilmu pengetahuan diperlukan (QS 96:1). Bukan semata mampu membaca ataupun dilombakan bacaannya, Sikap komprehensif memiliki makna sikap keterbukaan. Ijtihad dan pemikiran dan menulis, tetapi lebih jauh dari itu ada- tetapi lebih jauh dari itu juga adanya kemampuan akal pikir manu- baru diperlukan untuk menjawab beragam lah makhluk yang memiliki pemahaman digali makna terdalamnya untuk sia untuk berpikir secara menyeluruh, tantangan modernitas manusia. Sikap ke atas diri dan lingkungannya. Makhluk yang mengetahui hakikat ontologis- tertutupan dan jumud serta sikap menutup berpengetahuan, memiliki kesadaran atas nya. Memahami Al-Qur’an seba- dan tidak sekadar diri dari adanya perubahan dan pembaruan segenap hakikat. Literasi dibutuhkan dalam gai sebuah petunjuk Tuhan bagi menangkap pengetahuan akan semakin memperburuk menghadapi tantangan hidup yang lebih manusia. Di dalamnya terdapat segala hal keadaan. Hadirnya kemajuan teknologi berat (Qomaruddien, 2020). ribuan ayat tentang pengeta- secara modern tidak disikapi dengan kegagapan, huan manusia. Di sinilah makna melainkan dengan pemikiran kritis dan Al-Qur’an yang bermuatan ilmu diturunk- mukjizat kitab suci Al-Qur’an komprehensif. Sikap terhadap ilmu penge- an di bulan Ramadan bukan tanpa makna. bahwa ia diagungkan karena tahuan harus dalam posisi terbuka. Ijtihad Terdapat relasi, yaitu Tuhan, Ramadan, dan menunjukkan kebesaran Tuhan sangat dibutuhkan dalam menyelesaikan ilmu pengetahuan. Bahwa pengetahuan ha- melalui penciptaan semesta. problem persoalan manusia yang semakin kikatnya adalah milik Tuhan melalui sebuah Bahwa kandungan Al-Qur’an rumit dan kompleks (Badi’, 2013). sarana Al-Qur’an yang turun di bulan yang bisa dibuktikan secara metode penuh keberkahan. Maka manusia tidak saintifik pengetahuan modern. Di Bahwa beragama juga membutuhkan selayaknya mengotorinya dengan ego dunia. sinilah lahir internalisasi hingga pemahaman yang rasional dan terkadang Ilmu adalah cahaya, berasal dari Cahaya di integrasi sains dan Al-Qur’an juga ilmiah. Hakikat memahami eksis- atas cahaya untuk menerangi manusia da- (Adhiguna & Bramastia, 2021). tensi Tuhan pun dicapai melalui gerak lam melangkah meraih kebenaran. kerja ilmu pengetahuan yang menelusuri Sebagai kitab suci yang mulia, rahasia alam semesta. Bahwa adanya alam Al-Qur’an diturunkan pada 17 Ramadan, Al-Qur’an diturunkan di bulan menunjukkan ada-Nya. Hal ini tidak akan mengandung makna bahwa manusia perlu Ramadan yang mulia (Qs 2:185). dapat tercapai ketika Al-Qur’an hanya membebaskan dan melaparkan diri dari ego Ia diturunkan membawa petun- dipahami sebatas dogma ajaran. Tuhan atas dunia. Bahwa manusia menerima dan juk dan pesan-pesan kemuliaan menantang manusia untuk terus menguak menjalankan pengetahuan sebagai jalan Tuhan (Qs 2:2) melalui hamba- rahasia-Nya yang terbentang di penjuru cahaya menuju Tuhan dan bukan dalam Nya yang paling mulia, yakni semesta (Qs 10:101). upaya penguasaan dan kepemilikan dunia. Muhammad SAW (Qs 53:3-4), dari Puasa Ramadan yang di dalamnya terdapat Allah, Zat Yang Mahamulia (Qs Al-Qur’an telah mengubah manusia dari Al-Qur’an menghubungkan relasi transen- 41:42). Ramadan mengajarkan yang bodoh tak berpengetahuan menjadi dental manusia dan Tuhan, tanpa dikotori manusia untuk membebaskan manusia yang berpegang pada kebenaran oleh ego duniawi yang menghias hati. diri dari kefanaan dunia, dan pengetahuan. Bahwa kebenaran pengeta- di sinilah Al-Qur’an mengajak huan itu hakikatnya menunjukkan adanya Al-Qur’an tidak semata bermuatan hu- manusia menuju tahapan yang eksistensi kegungan-Nya. Tuhan melalui kum-hukum Tuhan, tapi juga substansi lebih tinggi dari kefanaan dunia kalam-Nya dalam Al-Qur’an telah merekon- pengetahuan. Bahwa mengetahui menjadi menuju pemahaman atas-Nya. struksi konsep manusia bahwa ia bukan sifat dasar manusia, dan Al-Qur’an yang ber- semata objek tubuh, tetapi subjek berpikir muatan pengetahuan tersebut diturunkan Menuju budaya pengetahuan yang mengemban amanah sebagai khalifah. compatible dengan struktur manusia yang Pengetahuan adalah bekal melangkah di haus akan pengetahuan. Al-Qur’an membangun se- jalan Tuhan (Qs 16:12). buah spirit cinta pengeta- Al-Qur’an mengajak manusia untuk terus huan bahwa mengeta- Al-Qur’an telah berhasil merekonstruksi merenung dan berpikir akan segala hal. Ia hui eksistensi Tuhan manusia dari kegelapan menuju terang meminta manusia untuk mendayagunakan dapat melalui me- cahaya. Ayat dalam kitab suci Al-Qur’an segenap akalnya untuk menguak rahasia tode mengetahui telah mampu mendorong peradaban alam semesta. Al-Qur’an menantang manu- manusia yang tidak pernah terpikirkan sebelumnya. Kitab suci Al-Qur’an yang bermuatan pengetahuan manusia telah mampu menjadikan manusia yang berada dalam gua kegelapan menuju pada sebuah pemahaman akan kedalaman pengeta- huan. Tentunya pengetahuan dan pema- haman yang diperoleh dari menggali kitab suci Al-Qur’an tidak menjadikan manusia menjadi lupa diri dan bertindak secara eksploitatif (Qs 30:41). Manusia dengan pengetahuan yang dimilikinya memahami siapa dirinya di hadapan Tuhannya. Bahwa berilmu pengetahuan adalah sebuah sarana metodologi epistemologis untuk memahami eksistensi-Nya. “Sesungguhnya dalam penciptaan langit dan bumi dan silih bergantinya malam dan siang terdapat tanda-tanda bagi ulil albab, yaitu mereka yang berzikir (mengingat) Al- lah sambil berdiri, atau duduk, atau berba ring, dan mereka yang berpikir tentang kejadian langit dan bumi,” (Qs Ali Imran 3: 190-191). DUTA Paskah, Agama, dan Populisme Otto Gusti Paskah misteri Paskah mengajarkan kita bahwa perkara ritual semata, keberadaan agama- urusan keselamatan manusia tidak dapat agama lain sering menjadi ancaman. Rektor Institut Filsafat dan Teknologi Kreatif (IFTK) Ledalero, Maumere, Flores Dalam perayaan Paskah, umat Kristen dibatasi pada perkara eskatologis pada akhir Kontestasi perebutan kekuasaan, praktik- sejagat mengenang Allah yang terlibat dalam zaman. Berhadapan dengan penderitaan praktik intoleransi dan populisme kanan Dosen filsafat dan alumnus program doktoral dari Hochschule fur Philsophie Munchen, Jerman pergulatan hidup manusia. Allah menun- umat manusia yang disebabkan oleh ketida- lainnya akan mewarnai kehidupan ber- jukkan solidaritas-Nya yang radikal dengan kadilan sosial, kerusakan ekologis, dan sis- sama agama-agama. LEONARDO Boff dan Clodovis Boff, kondisi kemiskinan, ketidakadilan sosial, umat manusia lewat penderitaan, peng- tem ekonomi yang eksploitatif, agama tidak dua teolog pembebasan dari Brasilia, eksploitasi sumber daya alam, dan persoalan khianatan, dan hukuman salib. Salib dalam cukup hanya menawarkan sebuah harapan Hal ini hanya bisa diatasi jika agama-aga- dalam buku berjudul Introducing perdagangan orang. tradisi Yahudi adalah simbol hukuman bagi akan keabadian. ma beralih dari pemahaman iman sebagai Liberation Theology (1986) berkisah ten- penjahat kelas berat, dan Allah harus meng- ortodoksi menuju ortopraksis. Iman yang tang seorang uskup yang bersumpah untuk John Sobrino merumuskan kondisi dan ambil jalan hukuman itu. Allah yang hadir dalam diri Yesus meng- teguh tidak cukup hanya ditentukan lewat setiap hari membantu orang-orang miskin persoalan ini secara lebih radikal lagi. hadirkan sebuah paradigma tindakan kasih kesetiaan terhadap kebenaran-kebenaran dan kelaparan, setelah berjumpa dengan “Ratusan tahun penghayatan iman kepada Peristiwa Paskah menyingkap keterli- Allah yang menyelamatkan dalam sejarah doktrin agama. Iman harus dihidupi dalam seorang ibu yang manyusui bayinya dengan Kristus belum mampu memberikan jawaban batan Allah dalam kerapuhan manusia. dan dari ketertindasan. Dalam khotbah ortopraksis. Ia harus diungkapkan dalam payudara berdarah karena tidak mengan- atas penderitaan benua ini, bahkan sekadar Allah ditinggalkan oleh para murid yang Yesus tentang Kerajaan Allah kita menemu- karya kasih dengan orang miskin dan dung air susu lagi. mencurigai adanya perselingkuhan antara dikasihi-Nya. Salah seorang murid ber- kan sebuah visi tentang model masyarakat terpinggirkan untuk mengatasi ketidakadil kemiskinan yang tidak adil dengan iman nama Yudas berkhianat dan menjual Yesus Allah, sebuah kerajaan keadilan dan cinta an dan penindasan. Kisah ini menggambarkan getirnya ke- kristiani.” seharga 30 keping perak. Rasul Petrus yang di mana orang-orang miskin menempati miskinan dan penderitaan yang dialami dikenal sebagai pemberani menyangkal tempat yang khusus. Untuk menjalankan praktik pembebasan, oleh masyarakat Amerika Latin. Kisah John Sobrino menggambarkan bagai- Yesus tiga kali. secara konsisten gereja perlu terlibat dalam yang melampaui kemampuan angka-angka mana gereja dan agama pada umumnya Paskah dan kritik populisme proses politik pembebasan. Sebab netralitas statistik dalam mengungkapkan realitas dapat dipakai sebagai instrumen untuk Paskah juga mengungkapkan solidaritas politis tidak lebih dari endorsement implisit kemiskinan kepada dunia. melanggengkan penindasan, candu hi- Allah dengan manusia yang menjadi korban Peristiwa Paskah adalah kritik terhadap terhadap rezim yang sedang berkuasa. buran bagi masyarakat untuk melupakan pengadilan yang korup dan manipulatif. tendensi spiritualisasi dan individualisasi Paskah memberikan pesan bahwa Allah Kondisi kemiskinan ekstrem ini telah realitas penderitaan, alat untuk melegiti- Yesus berhadapan dengan Pilatus hakim pesan-pesan injili. Cukup lama Kerajaan itu tidak berdiam diri di dalam singgasana mendorong lahirnya teologi pembebasan masi kekuasaan politis populistik dan yang tak adil, Herodes raja yang kejam, serta Allah diinterpretasi sebagai perkembangan kekuasaan, tapi masuk dalam sejarah per- di Amerika Latin pada 1960-an. Pertanyaan antidemokratis, serta sistem ekonomi Anas dan Kayafas imam agung yang mencari spiritual di dalam setiap pribadi atau se- juangan umat manusia untuk menghantar utama teologi pembebasan ialah bagaimana yang eksploitatif, dan menciptakan ke- kemegahan duniawi. bagai pertumbuhan gereja. Ketika agama manusia kepada pembebasan dan hidup gereja atau agama dapat mewartakan Kera- senjangan antara kelompok kaya dan membatasi diri pada aspek spiritual dan sejati dalam pengalaman kebangkitan. jaan Allah yang membebaskan di tengah miskin. Lewat keterlibatan Allah dalam kerapu- han dan pengalaman situasi batas manusia,
8 SABTU, 8 APRIL 2023 MEGAPOLITAN Cerah berawan Cerah berawan Cerah berawan Cerah berawan Cerah berawan Cerah berawan Cerah Cerah Cerah berawan Cerah berawan Berawan Berawan Berawan Berawan Berawan Berawan Berawan Cerah berawan Cerah berawan Cerah berawan Cerah berawan Cerah berawan Cerah berawan Cerah berawan Cerah berawan Berawan Berawan Cerah berawan Cerah berawan Cerah berawan KOTA BOGOR Audit Instalasi Listrik Bangunan Cagar Budaya MI/BILAL NUGRAHA GINANJAR PEMERINTAH Kota Bogor akan Denpom III/1 yang berdiri mengaudit seluruh instalasi sejak 1894 itu harus menjadi KEBAKARAN DI KEDOYA: Warga melihat reruntuhan rumah pascakebakaran di Jalan Pesing Garden, Kedoya Utara, Jakarta Barat, kemarin. Kebakaran yang terjadi listrik bangunan cagar budaya. pelajaran untuk kesiapsiagaan Hal itu dilakukan menyusul hidran dan pengecekan insta- pada Kamis (6/4) malam itu diduga akibat korsleting aliran listrik dan menghanguskan 40 rumah. insiden kebakaran di RS Salak, lasi listrik secara berkala. bangunan bersejarah milik JAKARTA SELATAN TNI AD. Bima mengatakan bangunan RS Salak yang sudah tua akan Imigrasi Cegah Dito Mahendra Wali Kota Bogor Bima Arya mendapatkan perhatian untuk Sugiarto mengaku sudah me- perbaikannya, termasuk suplai minta jajaran Dinas Pariwisata obat-obatan dari dinas kese- dan Kebudayaan (Disparbud) hatan untuk mengisi kekurang- Kota Bogor untuk merealisasi- an akibat kebakaran. Sejauh kan. ini belum ada laporan korban dalam insiden tersebut. “Kalau “Untuk bangunan cagar bu- pasien, aman,” katanya. daya agar diperiksa. Harus di- pastikan hidran kebakarannya Kapolresta Bogor Kota Kom- juga berfungsi di titik terdekat bes Bismo Teguh Prakoso men- gitu,” kata dia, kemarin. jelaskan petugas gabungan dari dinas pemadam kebakar- Peristiwa kebakaran di RS an, TNI, dan Polri berhasil me- Salak yang diduga akibat kor- madamkan api di lingkungan sleting listrik alias bukan kare- RS Salak, Kota Bogor, Jawa na zat kimia yang meledak Barat, dalam waktu sekitar 1 atau hal lain tetap perlu dila- jam 30 menit, kemarin siang. kukan peninjauan ulang terha- Rencananya hari ini kepolisian dap hidran atau sambungan juga akan melakukan olah darurat air untuk kebakaran. tempat kejadian perkara (TKP). “Kita audit dululah, saya perin- tahkan dinas PUPR dan perum- Kepala RS Tingkat III Salak kim, bangunan cagar budaya, Bogor Letkol Nanik Prasetyo- bangunan vital strategis dicek ningsih menjelaskan yang instalasi listriknya.” terbakar bukanlah rumah sa- kitnya, melainkan bangunan Menurut dia, kebakaran ter- Detasemen Kesehatan RS Salak jadi di bangunan ruang medi- yang lokasinya bersebelahan cal check up, instalasi farmasi dengan ruangan bagian staf RS Salak, hingga batas bangun- dan farmasi. (DD/Ant/J-2) an polisi militer. PENYIDIK Direktorat Tin- dia berusaha kabur ke luar tersebut milik Shooting Club penundaan pemeriksaan dan “Acara keluarga di luar kota,” MI/SUSANTO dak Pidana Umum (Dit- negeri,” kata Djuhandhani, Kodam IV/Diponegoro,” kata penyidik tidak berkeberatan pungkasnya. tipidum) Bareskrim Polri kemarin. Djuhandhani. untuk itu,” terang Abu, Kamis WACANA KENAIKAN TARIF: Bus Trans-Jakarta melintas di akan menjemput paksa pengu- (6/4). Perkara tersebut berawal saha Mahendra Dito Sampurno Terkait rencana menjem- Bahkan, menurut Djuhan- dari penggeledahan yang kawasan Sudirman, Jakarta, Rabu (5/4). Wacana kenaikan tarif alias Dito Mahendra. Penyidik put paksa saksi lantaran tak dhani, sebelum perkara naik si- Ia menambahkan bahwa dilakukan Komisi Pemberan- Trans-Jakarta dan Mikrotrans mengemuka setelah Dishub DKI juga berkoordinasi dengan mengindahkan panggilan, dik Bareskrim telah melayang- pihaknya dalam kunjungan tasan Korupsi (KPK) di ke- Jakarta membuat survei di akun Instagram resmi terkait kenaikan Ditjen Imigrasi Kementerian imbuh dia, waktu pelaksana- kan undangan permintaan ke Bareskrim Polri, Jakarta diaman Dito Mahendra di tarif Trans-Jakarta. Hukum dan HAM untuk men- annya belum diputuskan. klarifikasi kepada Dito Mahen- Selatan, juga membawa sejum- Jalan Erlangga V Nomor 20, cegah Dito ke luar negeri. “Yang bersangkutan tidak dra terkait temuan 15 unit lah surat dari Kodam IV/Dipo- Kelurahan Selong, Kecamatan menghadiri atau mangkir senjata api berbagai jenis di negoro terkait kepemilikan Kebayoran Baru, Jakarta Sela- Direktur Tindak Pidana panggilan kami kedua, tentu rumahnya. Sembilan unit di senjata kliennya. “Kami me- tan, Senin (13/3). Di sana dite- Umum Bareskrim Polri Brigjen saja kami akan ambil langkah antaranya tidak memiliki do- nyampaikan surat yang klasifi- mukan berbagai jenis senjata Djuhandhani Rahardjo Puro penyidik akan membawa pe- kumen atau izin alias ilegal. kasinya rahasia, surat dari Ko- api, senjata angin, dan senjata menegaskan keputusan itu rintah membawa.” Namun, Dito mangkir dari un- dam Kodam Diponegoro yang tajam, dokumen senjata api, diambil setelah pihaknya me- dangan permintaan klarifikasi. menjelaskan tentang identitas magasin, amunisi, dan akse- naikkan status perkara temuan Dia juga membatah soal dari senjata-senjata api itu. sori senjata api yang disimpan 15 senjata api di kediaman Dito klaim Dito bahwa senjata Verifikasi surat Kami meminta kepada pihak di kamar. ke tahap penyidikan (sidik). tersebut memiliki surat atau penyidik untuk memverifikasi Bahkan, Dito dua kali mangkir teregistrasi di Kodam IV/Dipo- Kuasa hukum Dito Mahen- surat-surat tersebut.” Penggeledahan itu dilaku- pemeriksaan. negoro, Jawa Tengah. “Kami dra, Abu Said Pelu, menjelas- kan terkait penyidikan kasus sudah konfirmasi bahwa ti- kan kliennya sudah mengaju- Dito menambahkan klien- dugaan korupsi dan tindak pi- “Saksi tidak bisa dicekal, na- dak benar dan Bareskrim kan penundaan pemeriksaan nya tidak dapat menghadiri dana pencucian uang (TPPU) mun kita sudah koordinasi de- tidak pernah menerima surat atas kasus dugaan kepemilik- pemanggilan pemeriksaan untuk tersangka mantan Sek- ngan imigrasi untuk menyam- dari Kodam IV/Diponegoro an senjata api ilegal. “Kami yang kedua lantaran tengah retaris Mahkamah Agung paikan ke penyidik manakala tentang pernyataan senjata menyampaikan permintaan menghadiri acara keluarga. Nurhadi. (Fah/Ndf/J-2) LINTAS BERITA KAMPUNG KONDANG: Warga PDAM Depok Juara Ketiga Tingkat Nasional melintas di Kampung WALI Kota Depok Mohammad Idris mengatakan Perusahaan Kondang, Jalan Mindi Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Asasta Kota Depok meraih Blok O Gang 3, RT04/06 penghargaan Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) terbaik da- Kelurahan Lagoa, Koja, lam inovasi dan pelayanan yang diberikan pemerintah pusat. Jakarta Utara, kemarin. PDAM Depok peringkat ketiga tingkat nasional 2022. Kampung Kondang yang dibangun oleh swadaya Hal itu disampaikan Idris di sela-sela rapat umum peme- warga setempat itu gang saham (RUPS) di kantor PDAM Depok, kemarin. PDAM lengkap dengan taman yang berganti nama menjadi perusahaan perseroan daerah vertikal, mural, dan (perseroda) itu meraih laba sebesar Rp16,88 miliar. penghijaun di setiap pagar rumah warga Pemkot Depok, imbuhnya, menilai kinerja Perseroda Tirta sehingga membuat Asasta sangat baik dan memuaskan karena telah melakukan kampung tersebut indah langkah-langkah yang tepat sehingga meraih peringkat ketiga dan tertata. BUMD terbaik tingkat nasional. MI/USMAN ISKANDAR “Saya menilai direksi dan dewan komisaris telah melakukan langkah-langkah yang tepat dan berkoordinasi secara baik JAKARTA SELATAN dengan berbagai stakeholders, khususnya Pemkot Depok, da- lam hal memberikan pelayanan air bersih kepada masyarakat Surat Ormas Minta THR Bisa Ditolak Kota Depok,” kata Idris. KEPALA Suku Badan Kesatuan Bangsa dan yah Pondok Pinang, Kebayoran Lama, Jakarta Direktur Utama Perseroda Tirta Asasta Depok Muhammad Politik (Kesbangpol) Jakarta Selatan Dirhamul Selatan. Surat tersebut tertera tanggal 4 April Olik Abdul Holik menyampaikan seluruh jajarannya akan terus Nugraha menegaskan surat permintaan tun- 2023 dan ditujukan ke sebuah perusahaan berbenah untuk memberikan pelayanan terbaik kepada ma- jangan hari raya (THR) dari organisasi kema- yang tidak disebutkan. Alasan permintaan THR syarakat. (KG/J-2) syarakatan (ormas) bisa ditolak perusahaan untuk menjalin hubungan kerja sama antara ataupun instansi terkait demi keamanan dan ormas dan perusahaan itu. Pemkab Bekasi Percepat Revisi Perda RTRW kenyamanan bersama. Sementara itu, Penjabat Gubernur DKI PEMERINTAH Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, terus berupaya “Surat permohonan bantuan THR itu bisa Jakarta Heru Budi Hartono meminta Lurah melakukan percepatan pembahasan revisi peraturan daerah tidak dipenuhi atau dikabulkan dari pihak ter- Kapuk dan Camat Cengkareng memeriksa terkait rencana tata ruang wilayah guna menuntaskan bera- mohon, tidak masalah,” kata Dirham, kemarin. pengurus RT di Kelurahan Kapuk yang keda- gam persoalan yang berkaitan hal itu. patan memungut dana untuk THR pada warga. Menurut dia, jika permohonan THR itu Ia menegaskan pengurus RT tak dibenarkan “Salah satunya karena terdapat sejumlah proyek strategis melakukan pemaksaan, termasuk kekerasan, untuk meminta pungutan tersebut. nasional yang belum masuk RTRW (rencana tata ruang wilayah) bisa dilaporkan ke kepolisian untuk dimintai Kabupaten Bekasi,” kata Kepala Dinas Cipta Karya dan Tata Ruang pertanggungjawaban. Hingga kini pihaknya Adapun Camat Cengkareng Ahmad Faqih Kabupaten Bekasi Benny Sugiarto Prawiro di Cikarang, kemarin. belum menerima laporan dari masyarakat menyebut pihaknya sudah menegur Ketua RT yang mengaku resah adanya permintaan THR 09/RW 016, Kelurahan Kapuk, yang mengedar- Tahapan pelaksanaan pembahasan revisi peraturan daerah dari suatu ormas. kan surat permintaan sumbangan warga untuk dimaksud sudah mulai dikerjakan sejak awal 2022, termasuk THR pengurus RT. “Sudah dilakukan pembina- sejumlah kajian dan uji publik. “Melalui koordinasi lintas pe- Namun, jika ditemukan adanya laporan, pi- an oleh lurah dan mencabut surat edaran ter- rangkat daerah dan lintas sektoral, semoga di tahun ini revisi haknya akan menegur terlebih dahulu. “Kami sebut,” ujar Ahmad. Perda RTRW bisa terselesaikan.” akan mengingatkan melalui pimpinan mereka di pengurus kota apabila ini pemaksaan dapat Menurutnya, tidak ada edaran serupa pada Ia menambahkan selain mengakomodasi proyek-proyek dilaporkan sebagai pelanggaran pidana di ke- tahun-tahun sebelumnya. Selain itu, meski strategis nasional, pembahasan revisi tata ruang itu juga polisian,” katanya. dalam surat edaran pungutan dilakukan mulai menitikberatkan sejumlah persoalan antara lain pengelolaan 2 April, Ahmad memastikan belum ada warga sampah, air bersih, pengamanan areal persawahan, hingga Sebelumnya beredar surat permohonan THR yang memberikan uang. (Put/Ant/J-2) antisipasi ancaman bencana alam. “Persoalan-persoalan itu yang diduga berasal dari sebuah ormas di wila- menjadi prioritas kami, termasuk ancaman abrasi di wilayah utara serta sedimentasi aliran sungai,” tandasnya. (Ant/J-2)
NUSANTARA 9SABTU, 8 APRIL 2023 Libur Lebaran, ANTARA /DEDHEZ ANGGARA Jawa Timur Perkuat Desa Wisata PERBAIKAN JALUR PANTURA: Pekerja melakukan pengaspalan di jalur pantura Kandanghaur, Indramayu, Jawa Barat, kemarin. Perbaikan jalur pantura tersebut JUTAAN warga akan mudik ke Jawa Timur. Untuk mengisi waktu ditargetkan selesai pada H-10 Lebaran. liburan Lebaran itu, sejumlah desa wisata bersiap memanjakan mereka. Awas, Ada 100 Km Jalan Nasional di Jateng-DIY Rusak “Jawa Timur memiliki 596 desa wisata yang siap dikunjungi pemudik. Sejumlah desa sudah menyiapkan paket wisata yang Masyarakat diminta masih berlangsung. Selain perbaikan mantap,” tambahnya. bupaten Tabalong) dan poros selatan memuaskan mereka,” kata Kepala Dinas Kebudayaan dan Pari- mewaspadai kerusakan berat, yakni pengecoran ulang di ruas Kerusakan ras jalan nasional paling (Kota Banjarmasin menuju Kabupa- wisata Hadiyono, kemarin. jalan saat mudik Lebaran Juwana-Batangan, perbaikan ringan di- ten Kotabaru). Rawan kecelakaan 2023. Pemerintah belum lakukan berupa tambal sulam yang cu- parah terjadi di pantura, ungkap Wida, disebabkan kondisi kerusakan jalan, Selain desa wisata, Jawa Timur memiliki 1.368 objek wisata sepenuhnya membenahi kup merata di hampir seluruh daerah. karena pada jalur itu sudah habis masa jalan berliku dan tikungan tajam, serta yang menarik untuk dikunjungi. Dari jumlah itu, 475 di antara- jalur mudik meski layanan umur. Karena itu, kondisi ter- adanya titik longsor. nya menjual wisata alam, 550 wisata buatan, dan 343 wisata Lebaran tinggal Kondisi itu membuat persiapan me- sebut bakal cukup mengganggu arus budaya. 13 hari lagi nyambut arus mudik Lebaran yang mudik Lebaran mendatang, seperti “Ada belasan titik rawan kecelakaan diperkirakan mulai berlangsung Rabu menimbulkan kemacetan. di sepanjang jalur mudik sehingga Untuk para pelancong, Jawa Timur juga sudah dilengkapi de- AKHMAD SAFUAN (12/4) mendatang banyak mengun- pengguna jalan harus berhati-hati. Kita ngan 1.576 hotel, 7.889 rumah makan atau resto, 1.743 homestay, dang sorotan, terutama keamanan, Direktur Utama Jasa Marga Sema- juga telah membangun posko terpadu dan 1.792 biro perjalanan wisata. [email protected] kelancaran, dan kenyamanan pemudik rang-Batang Nasrullah secara terpisah dan rest area bagi pemudik,” kata saat melintas di jalur pantura tersebut. mengatakan dalam mengantisipasi Kepala Dinas Perhubungan Provinsi “Kami merekomendasikan top 10 daerah kunjungan wisata. Di K ELAYAKAN jalur mudik kemacetan saat berlangsung arus Kalsel, Fitri Hernadi, kemarin. antaranya Telaga Sarangan Magetan, Kebun Binatang Surabaya, Lebaran hingga kini masih “Semoga saat arus mudik berlang- mudik Lebaran, seluruh pengelola Pantai Balekambang Malang, Go Fun Bojonegoro, Pantai Boom dipertanyakan. Perbaikan sung, semua jalur kembali mulus proyek konstruksi jalan raya diminta Ruas-ruas jalan rawan kecelakaan Banyuwangi, Pantai Klayar Pacitan, Taman Safari Pasuruan, di berbagai titik, terutama karena masih banyak ditemui jalan menghentikan aktivitas mereka mulai di antaranya ruas jalan Tanjung-Kelua Pantai Gemah Tulungagung, Pantai Watu Ulo Jember, dan Jatim di jalur pantai utara (pantura) Jawa Te- berlubang di ruas jalan nasional baik H-7 Lebaran 2023. “Kita minta mulai dan Tanjung-Kuaro di Kabupaten Park II Batu,” tambah Hadiyono. ngah, masih berlangsung. Balai Besar di pantura maupun jalur tengah dan Rabu (12/4), seluruh pengelola proyek Tabalong. Desa Paran, Kabupaten Pelaksanaan Jalan Nasional (BBPJN) selatan,” kata Ashar, 54, pengemudi konstruksi jalan raya menghentikan Balangan, dan Desa Halunuk, ruas Untuk memastikan kenyamanan pengunjung, lanjut dia, pi- Jawa Tengah-DIY menyatakan masih bus wisata di Kota Semarang. aktivitas,” ujar Nasrullah. jalan Kandangan, Hulu Sungai Selatan, haknya sudah memetakan jalur rawan kemacetan dan rawan 100 kilometer jalan nasional di dua menuju Batulicin, Tanah Bumbu, ka- bencana. “Di semua objek sudah dilakukan upaya preventif provinsi itu rusak. Kondisi kerusakan di jalan itu juga Jalur Trans-Kalimantan rena adanya titik longsor. hingga mitigasi,” tuturnya. dibenarkan Kepala BBPJN Jawa Tengah Pemantauan Media Indonesia, kema- dan DIY Wida Nurfaida, bahwa hingga Di dua ruas Jalan Trans-Kalimantan Di sisi lain, Tol Indraprabu di- Di Jawa Tengah, Dinas Pariwisata memperkirakan kunjungan rin, mencatat perbaikan beberapa titik saat ini masih ada 100 kilometer jalan di wilayah Provinsi Kalsel, upaya fungsikan pada 15 April dan gratis wisata ke wilayah itu akan mencapai 11,6 juta orang pada musim di jalur pantura Pekalongan-Rembang nasional di kedua provinsi itu rusak. perbaikan kerusakan jalan menjelang untuk mudik Lebaran 2023. “Ruas Tol libur Lebaran. Desa wisata juga menjadi salah satu andalan. Dari 1.769,103 kilometer ruas jalan Lebaran terus dilakukan.Setidaknya Indraprabu akan difungsikan mulai 15 nasional, sebanyak 93,82 kilometer ada 16 titik rawan kecelakaan pada April hingga 26 April 2023 untuk mudik Beberapa desa wisata mengaku terus berbenah. “Kami akan berkategori rusak ringan dan 6,9 kilo- ruas jalan tersebut sepanjang 1.200 Lebaran, gratis,” Dirop III PT Hutama meluncurkan destinasi wisata Ketuwan Park milik BUM-Des meter rusak berat. “Sekitar 100,72 kilometer, meliputi poros tengah Karya (persero), Koentjoro. (DY/DW/ Cahaya Abadi,” kata Kepala Desa Ketuwan, Kabupaten Blora, kilometer itu masuk kategori tidak (Kabupaten Barito Kuala menuju Ka- AD/AN/RR/YH/N-3) Mohtar. Di Dusun Semilir, Bawen, Kabupaten Semarang, wahana baru juga disiapkan, yakni area bermain salju. “Tahun ini, kami optimistis ada kenaikan jumlah wisatawan. Jumlahnya bisa mencapai 11,6 juta orang,” kata Kepala Seksi Pe- ngembangan Daya Tarik Wisata Jawa Tengah, Riyadi Kurniawan. Di Ogan Ilir, Sumatra Selatan, Bupati Panca Wijaya Akbar mengandalkan Desa Burai, Kecamatan Tanjung Batu, untuk menarik kunjungan wisata. “Kami terus mengembangkan desa ini,” ungkapnya. Desa Burai dikaruniai suasana alam yang indah. Warga pun memadukannya dengan warna-warni rumah yang tertata baik. (FL/AS/DW/RF/N-2) MI/DWI APRIANI DESA WISATA: Desa Burai yang berada di Kecamatan Tanjung Batu, Kabupaten Ogan Ilir. Warga tak hanya menyulap desa mereka menjadi tempat wisata warna-warni, tetapi juga memanfaatkan sungai yang ada menjadi wisata air. Tampil Lebih Baik Ibadah Jumat Agung Berjalan Aman dan Khidmat setelah RATUSAN ribu umat Kristen dari ber- Dari pantauan, umat kristiani datang sterilisasi gereja bertujuan memberi- gunakan tiga bahasa, yaitu Inggris, bagai gereja di Kupang, Nusa Teng- ke gereja sejak pukul 06.00 Wita untuk kan rasa aman dan nyaman kepada Portugal, dan daerah Sikka. Libur Ramadan gara Timur, mengikuti ibadah Jumat mengikuti ibadah atau misa. Jalannya jemaat yang beribadah. Agung, kemarin. Begitu pun dengan ibadah mendapat penjagaan ketat dari Di Sidoarjo, Jatim, Gereja Katolik PENGELOLA objek wisata alam tidak boleh melupakan pelestari- daerah lain, ibadah berjalan aman aparat kepolisian dari Polda NTT dan Di Kabupaten Sikka, NTT, umat yang Santa Maria Annuntiata memperingati an. Karena itu, di objek wisata Boonpring, yang berada di Desa dan khidmat. Polresta Kota Kupang. hadir menggunakan pakaian ber- Jumat Agung dengan melakukan vi- Sanankerto, Turen, Kabupaten Malang, Jawa Timur, pengelola- warna hitam-hitam dan mengenakan sualisasi jalan salib. Itu diperankan nya memilih menutup total objek wisata selama Ramadan. Jumat Agung merupakan bagian Total aparat keamanan yang diter- sarung untuk setiap peziarah yang para muda mudi gereja setempat. Trihari Suci, yakni Kamis Putih, Ju- junkan Polda NTT dan polres jajaran un- ingin melakukan ritual Logu Senhor Sekitar dua bulan mereka berlatih agar “Kami perlu melakukan perbaikan dan pemulihan vegetasi. mat Agung, dan Paskah atau Hari tuk Operasi Pengamanan Semana Santa yang sangat sakral itu. bisa menjiwai sesuai dengan figur yang Pada Ramadan, kalau dipaksa buka, pengunjungnya sedikit. Kebangkitan Yesus Kristus dari maut. Turangga 2023 berjumlah 1.179 orang. diperankan. Kami memetik pengalaman dari tahun-tahun sebelumnya,” kata Paskah akan dirayakan pada hari ke- Sebelum melakukan prosesi Logu Direktur BUM-Des Kertoraharjo, pengelola Boonpring, Muham- tiga setelah Jumat Agung, yakni pada Kepala Sekretariat Operasi Daerah Senhor, umat diarahkan untuk mengi- Hal senada dilakukan di Gereja Ka- mad Yatim, kemarin. Minggu (9/4). (Kasetopsda) Semana Santa Turangga kuti ibadah bersama di Gereja Tua tedral Kristus Raja Purwokerto, Jateng. AKB Samuel S Simbolon mengatakan Sikka. Perayaan ibadah tersebut meng- (PO/AN/GL/HS/LD/N-3) Ia memastikan waktu selama satu bulan tutup total dimanfaat- kan untuk perbaikan. Ada infrastruktur yang ambrol diperbaiki Cara Freeport Pupuk Asa dan akses jalan dibuat dua jalur. Nantinya, ada jalan masuk menuju objek wisata dan jalan pintu keluar. Atlet Muda Papua SORE itu, suasana ceria meledak Pembangunan itu bertujuan kenyamanan pengunjung. di Mimika Sport Complex. wartawan di Timika, Kamis (6/4). MI/TEGUH “Wisata Boonpring akan dibuka lagi pada Minggu (23/4) atau Puluhan remaja dan anak Kelak, Tony berharap, Pemerintah H+1 Lebaran. Kami yakin pengunjung ke objek wisata berbasis muda Papua memainkan bola di BERFOTO BERSAMA: Pesepak bola muda yang berasal dari berbagai daerah desa bakal membeludak,” tandas Yatim. tengah lapangan. Kabupaten Mimika dapat mengelola sendiri seluruh fasilitas olahraga di di Papua berfoto bersama manajemen PT Freeport Indonesia seusai berlatih di Di Sumatra Barat, Pemerintah Kota Padang sudah menyiap- Tidak ada rasa khawatir di wajah- daerah mereka untuk kemajuan atlet Stadion Sepak Bola Mimika, kemarin. kan tujuh kegiatan wisata pada libur Lebaran. Acara itu di- wajah muda itu. Yang ada semangat Tanah Papua. gabung dalam Festival Muaro Padang yang dihelat pada 23-27 untuk bermain sepak bola guna mencetak legenda baru di dunia merawat rumput. April. mencetak prestasi. “Untuk saat ini, kami belum sepak bola,” ujar Jokowi seusai Yazid Horota, pesepak bola memutuskan untuk menghibahkan meluncurkan Papua Football Ketujuh acara itu ialah Festival Muaro Padang, Jemur Bon- Mimika Sport Complex merupakan stadion sepak bola. Mengelola Academy di Stadion Lukas Enembe, berusia 13 tahun, mengaku bercita- sai, Pekan Ekonomi Kreatif, Padang Fashion Carnaval, Festival kawasan sarana olahraga yang stadion membutuhkan Jayapura, beberapa waktu lalu. cita menjadi atlet yang dapat Marandang, Festival Bakcang Ayam dan Lamang Baluo, dan berada di Timika, Kabupaten profesionalisme. Artinya, nanti mengharumkan nama Papua. “Saya Festival Selaju Sampan. Mimika, Papua. Di lingkungan itu harus ada event-event yang digelar Untuk merawat dan memelihara berlatih setiap hari seusai sekolah. terdapat stadion sepak bola berikut secara reguler,” lanjut Tony. stadion, PT FI mengeluarkan dana Semua biaya diberi Freeport,” kata “Kami menggelar festival ini dalam rangka menyambut ke- fasilitas penunjangnya dan gedung sekitar Rp600 juta setiap bulan untuk atlet asal Kabupaten Serui itu. datangan wisatawan dan perantau yang pulang kampung,” ujar basket. Setiap hari para atlet cabang membayar pegawai, listrik, dan (Teguh Nirwahjudi/N-2) Wali Kota Hendri Septa. olahraga atletik dan sepak bola Kompleks itu dikelola PT Freeport berlatih di Mimika Sport Complex. Bupati Sukabumi, Jawa Barat, Marwan Hamami, juga meng- Indonesia. Manajemen perusahaan Bahkan stadion sepak bola di sana aku menyiapkan Geopark Ciletuh Palabuhanratu UNESCO Global tambang terkemuka di Tanah Air menjadi markas Papua Football Geopark untuk menampung kunjungan. “Geopark Ciletuh sa- itu berkomitmen mengembangkan Academy yang kini mendidik 30 ngat unik. Jika geopark lain terbentuk dari fenomena vulkanis, sumber daya manusia Papua, pesepak bola dari berbagai daerah Ciletuh karena fenomena tektonis.” termasuk di sektor olahraga. di Papua. “Kami mengelola fasilitas olahraga Pada musim libur Lebaran ini, Kabupaten Sigi, Sulawesi di Mimika yang dibangun untuk Hal itu sejalan dengan keyakinan Tengah, juga punya andalan objek wisata baru, yakni Taman PON 2021 agar atlet Papua bisa Presiden Joko Widodo yang menilai Taiganja di Desa Kalukubula, Kecamatan Sigi Biromaru. Tidak berkembang,” kata Tony Wenas, Papua sebagai provinsi olahraga. hanya sebagai ruang terbuka hijau, taman itu dilengkapi Masjid Presiden Direktur PT Freeport Pasalnya, banyak talenta lahir dari Terapung Sambulugana, kolam air mancur, serta fasilitas olah- Indonesia, kepada sejumlah provinsi paling timur di Indonesia raga dan hiburan. tersebut. Taman wisata itu dibangun dengan biaya Rp12 miliar lebih. “Papua Football Academy dapat “Wisata menjadi magnet untuk meningkatkan ekonomi UMKM, masyarakat, dan daerah,” kata Bupati Mohamad Irwan. (BN/ YH/BB/MT/N-2)
10 SABTU, 8 APRIL 2023 OTOMOTIF ia lebih berat 222 kg dari Aven- tador dengan bobot 1.771 kg. Adapun distribusi bobot depan/ belakangnya ialah 44/56. Lamborghini Kali ini, Lamborghini kem- FOTO-FOTO: DOK LAMBORGHINI mode pengendaraan. Evolusi Aventador Revuelto, bali menggunakan mesin legen- Dari 13 mode pengendaraan Mobil Hibrida daris V12 yang disematkan kan dengan Aventador, dengan Desinnya sendiri jelas menun- Bertenaga Dewa pada model baru yang diberi kecepatan maksimum lebih dari yang tersedia, salah satunya jukkan evolusi dari Aventador, nama Lamborghini Revuelto. 350 km/jam. ialah electric all-wheel drive dengan beberapa elemen baru Hanya dalam 2,5 detik, NURTJAHYADI (e-AWD) yang mengandalkan yang diklaim oleh Lamborghini Revuelto mampu melesat Mesin V12 Revuelto bertekno- Dua motor listriknya me- baterai litium-ion berkapasitas terinspirasi dari jet tempur mo- dari 0 ke 100 kilometer per [email protected] logi hibrida (hybrid) yang terdiri masok daya ke roda depan 3,8 kWh yang berada di tengah dern. Elemen aerodinamika juga jam, alias 0,3 detik lebih cepat atas mesin V12 hasil pengem- secara independen. Adapun mobil. Diperkirakan, jarak menjadi satu dengan desain. ketimbang Aventador. PEKAN lalu, produsen bangan terbaru, yang dikombi- motor listrik ketiga dibuat ter- tempuh pada modus e-AWD ini Bagian sayap belakangnya dapat supercar asal Italia nasikan dengan trio motor elek- integrasi dengan transmisi. sekitar 9,6 km. Untuk modus diatur secara manual dalam tiga mengumumkan trik yang mampu menghasilkan Transmisinya sendiri menggu- pengendaraan paling berte- tahap untuk menghasilkan ber- pengganti model total 1.000 hp. Kondisi itu me- nakan jenis otomatis dual-clutch naga ada pada Corsa Mode. bagai tingkatan downforce. Lamborghini Aventador. mungkinkan Revuelto mampu 8 tingkat percepatan, yang ber- melesat dari 0 ke 100 km/jam tugas memasok tenaga ke roda- Pada mode ini, powertrain- Di bagian dalam terdapat hanya dalam 2,5 detik! Alias 0,3 roda belakang. Motor ketiga nya mampu memasok 1.000 hp layar digital 12,3 inci untuk detik lebih cepat bila dibanding- ini juga dapat bekerja secara dengan mesin V12 6.5 liter yang instrument cluster. Layar kedua independen, ataupun bekerja selalu aktif untuk memastikan dengan format berdiri di te- bersama mesin V12, tergantung baterai selalu terisi daya. Sistem ngah menyajikan infotainment, sasis juga berubah ke peng- sedangkan layar ketiga yang aturan paling responsif. Guna se- ada di depan penumpang berisi makin memaksimalkan tenaga, informasi dan menjadikan pe- pengendara dapat menonaktif- numpang sebagai kopilot. kan electronic stability control sehingga tidak ada daya yang Menurut rencana, Revuelto tertahan ke roda saat berken- akan dikirim ke para peme- dara menggapai limit. sannya akhir tahun ini. Untuk harganya belum diumumkan, Pengaplikasian material serat tapi diperkirakan bakal ber- karbon banyak digunakan pada banderol sekitar US$542.000 Revuelto. Karena itu, bodinya (sekitar Rp8 miliar). lebih kaku dan lebih ringan jika dibandingkan dengan Aventa- Kehadiran Revuelto hybrid dor, meskipun ujung-ujungnya menegaskan kebijakan masa depan Lamborghini terhadap elektrifikasi. Di akhir 2024, se- tiap Lamborghini akan meng- gunakan teknologi elektrifikasi pada mesinnya. Pada semester pertama 2024, Lamborghini akan merilis Urus plug-in hybrid dan di akhir tahun itu pula akan diluncurkan versi plug-in hybrid untuk penerus model Huracan. Kedua kendaraan ter- sebut diperkirakan mengusung mesin V8 twin-turbo. (S-1) Vespa Rilis Primavera Color Vibe Limited Edition SEJAK pertama diluncurkan baru pada dunia otomotif, merupakan sebuah tribute arti tegas, mencerminkan di Milan Motorcycle Show fesyen, dan gaya hidup. untuk dunia Vespa yang kepribadian yang berani dan pada 1967, Vespa Primavera penuh warna dan worry-free. menyenangkan. langsung meraih kesuksesan Dalam siaran resminya, Model ini memiliki lekukan dan menjadi ikon gaya Managing Director dan khas Vespa dengan dimensi Pilihan dua warna blue hidup populer dengan ka- Country CEO PID Marco Noto yang ramping untuk penga- audace dan orange tramonto rakter dan desain timeless La Diega mengatakan Vespa laman berkendara yang gesit dipadukan dengan detail hi- yang terus bertahan hingga selalu mengedepankan visi dan lincah di berbagai kondisi tam sporty. Desain garis hitam kini. Versi limited edition- untuk selalu berkembang jalan. ditampilkan di sisi front shield nya juga sukses, seperti dan bereksperimen, tapi tetap dan panel samping, kemudian saat diluncurkannya Vespa mempertahankan jiwa klasik Vespa edisi terbatas ini lis hitam di lampu depan dan Primavera Sean Wotherspoon, aslinya. dipertegas oleh skema kom- rangka ringan pada lampu Vespa Primavera 75th binasi dua warna yang unik. belakang, serta di sepanjang Anniversary. “Hal ini sekali lagi tecer- Ada dua pilihan kombinasi lambang Vespa pada sepatbor min pada Vespa Primavera warna, yaitu orange tramonto depan. Sebagai upaya untuk Color Vibe, edisi baru Vespa dan blue audace, yang tampil menjaga konsistensi brand yang diproduksi terbatas, serasi dengan warna foot- Detail sporty pada Vespa secara optimal, PT Piaggio di mana kami memadukan board yang kontras. Primavera Color Vibe juga Indonesia (PID) mengumum- tampilan premium dan stylish terlihat pada pegas dan pelin- kan peluncuran Vespa Pri- yang selalu ditawarkan oleh Tramonto dalam baha- dung suspensi depan, setang mavera Color Vibe Limited sebuah Vespa, lengkap de- sa Italia berarti matahari penumpang, dan penutup Edition dengan tampilan lebih ngan sentuhan kepribadian terbenam. Desain warna knalpot. Primavera Color berwarna dan berani, yang eksentrik,” imbuh La Diega, ini mewakili karakter yang Vibe dibanderol dengan harga sekaligus menjadi milestone Selasa (4/4). santai, supel, dan spontan. Rp60 juta on the road. (RO/ Adapun audace, yang ber- Cdx/S-1) Vespa Primavera Color Vibe DOK PIAGGIO INDONESIA BMW Luncurkan Seri 5 Touring dan Roadster Z4 Anyar BERTEMPAT di BMW Ultima, standar dan kain soft-top hadir 387 hp dan torsi puncak 500 raan business touring serbabisa Serpong, Kota Tangerang dalam warna hitam sebagai Nm, yang memungkinkan dan dilengkapi dengan penam- Selatan, PT BMW Group standar atau anthracite dengan BMW Z4 M40i terbaru untuk pilan yang lebih sporty. Dari Indonesia meluncurkan BMW efek silver sebagai pilihan. dipacu dari 0 hingga 100 km/ sebelumnya dengan BMW M 530i Touring M Sport Pro dan jam hanya dalam 4,1 detik. Un- Sport Package, kini kendaraan BMW Z4 terbaru pada Kamis BMW Z4 sDrive30i M Sport tuk varian BMW Z4 sDrive30i itu hadir dengan BMW M Sport (30/3). BMW Z4 terbaru hadir dilapisi kulit Vernasca seba- M Sport terbaru dilengkapi de- Pro Package sebagai standar. dalam dua varian, yaitu BMW gai standar, sedangkan BMW ngan mesin empat silinder 2.0 Z4 sDrive30i M Sport dan BMW Z4 M40i memiliki interior liter bertenaga 258 hp dan 400 BMW 530i Touring M Sport Z4 M40i. BMW Z4 terbaru kombinasi kulit Vernasca dan Nm yang mampu berakselerasi Pro dilengkapi dengan BMW dengan atap soft-top hadir de- Alcantara yang terinspirasi dari 0 ke 100 km/jam dalam TwinPower Turbo 4-cylinder ngan ragam penyempurnaan. dari dunia Motorsport. 5,4 detik. double VANOS, high precision BMW Z4 mengusung bahasa injection, dan teknologi BMW desain terbaru BMW, tapi tetap Tampilan dan sistem operasi BMW Z4 sDrive30i M Sport EfficientDynamics, yang mam- mempertahankan desain khas untuk BMW Z4 terbaru juga ditawarkan dengan harga pu menghasilkan output mak- roadster. hadir lebih canggih. Hadir de- Rp1.517.000.000, sedangkan simum 252 hp dengan torsi ngan BMW Operating System BMW Z4 M40i dibanderol puncak 350 Nm. BMW 530i BMW kidney grille hadir da- 7.0 dan BMW Live Cockpit Rp1.727.000.000. Harga terse- Touring M Sport Pro bisa me- lam tampilan baru dengan Professional dan Control Dis- but dalam kondisi off the road. lesat dari 0 hingga 100 km/jam desain mesh dan lampu depan play dengan layar diagonal hanya dalam 6,8 detik. vertikal model LED sebagai stan- berukuran 10,25 inci. BMW 530i Touring dar. Dengan berbagai pilihan M Sport Pro terbaru BMW 530i Touring M Sport warna cat eksterior, kini hadir BMW Z4 M40i mengusung Pro ditawarkan dengan harga thundernight metallic sebagai mesin enam silinder segaris 3,0 New BMW Seri 5 Touring Rp1.757.000.000 off the road. liter dengan M Performance kembali hadir sebagai kenda- (RO/Cdx/S-1) TwinPower Turbo bertenaga DOK BMW GROUP INDONESIA OTO INFO MMKSI Gelar Rangkaian Pameran di April 2023 Hyundai IONIQ 6 Sabet Dua Gelar Dunia Citroën C3 Raih 2023 World Urban Car CITROËN C3 dianugerahi penghargaan bergengsi 2023 World Urban Car di SEPANJANG April 2023, PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia IONIQ 6 Electrified Streamliner dari Hyundai Motor Company berhasil 19th World Car Award yang diumumkan pada Rabu (5/4) dalam pembukaan (MMKSI) menyuguhkan berbagai program promo penjualan menarik bagi para dinobatkan sebagai World Car of the Year, World Electric Vehicle, dan World New York Auto Show 2023. Dipilih oleh lebih dari 100 jurnalis internasio- konsumen yang melakukan pembelian mobil Mitsubishi Motors. MMKSI juga Car Design of the Year. IONIQ 6 mendapat pujian dari panel juri atas desain nal dari 32 negara, C3 mendapat penghargaan di kategori urban car, yang melanjutkan rangkaian pameran Mitsubishi Motors Auto Show, Supermarket aerodinamisnya yang unik serta jarak tempuh yang luar biasa dari model terbuka untuk semua mobil yang berukuran kurang dari 4,25 m dan dijual Exhibition, dan Mall to Mall yang digelar di 23 kota. kendaraan all-electric. setidaknya di dua pasar utama. Sebagai sebuah B-hatch multifungsi, C3 telah dipuji karena modernitasnya dan karakternya yang tegas dan dapat disesuai- Mitsubishi Motors Auto Show digelar pada 30 Maret-2 April di Summarecon Deretan penghargaan ini diumumkan dalam ajang World Car Awards yang kan. C3 menonjol di segmennya berkat keunikannya, ground clearance yang Mall (Bekasi) dan Summarecon Mall Serpong (Tangerang). Kemudian pada menjadi bagian dari New York International Auto Show (NYIAS) pada 5 April tinggi, kap mesin yang mendominasi, dan posisi berkendara yang tinggi. 6-9 April di Trans Studio Mal Cibubur (Depok) dan SKA Mall (Pekanbaru), lalu 2023. Panel juri yang terdiri atas 100 jurnalis otomotif dari 32 negara meno- pada 13-16 April di Tunjungan Plaza 6 (Surabaya). batkan IONIQ 6 sebagai pemenang dari tiga finalis teratas di setiap kategori, C3 juga mengusung kenyamanan khas Citroën, ruang interior terunggul dengan seluruh kendaraan diluncurkan pada 2022. di kelasnya, dan desain yang cerdas serta memudahkan kehidupan sehari- Supermarket Exhibition digelar pada 3-9 April di Grage Mall (Cirebon), DP Ini adalah kali kedua Hyundai meraih tiga penghargaan sekaligus di World Car hari. Mall (Semarang), Plaza Asia (Tasikmalaya), Palembang Trade Center, Mall WTC Awards. Tahun lalu, panel juri juga menetapkan IONIQ 5 sebagai pemenang Batanghari (Jambi), Transmart Padang, Mall Boemi Kedaton (Lampung), dan di tiga kategori yang sama. IONIQ 6 adalah model kedua dari jajaran IONIQ, Di India, tempat diluncurkannya merek Citroën, C3 memainkan peran Malang Town Square. Pada 10-16 April di Mall Taman Anggrek (Jakarta), MoI lini kendaraan all-electric dari Hyundai. Model ini memaksimalkan arsitektur utama. Merupakan model pertama yang dirancang khusus dan terintegrasi (Jakarta), Paris Van Java (Bandung), The Park (Solo), Centre Point (Medan), Electric-Global Modular Platform (E-GMP) untuk menawarkan kemampuan secara lokal. Dengan hampir 7.000 unit terjual sejak diluncurkan pada musim Trans Studio Mall Makassar, GAIA Mall (Pontianak), Pentacity (Balikpapan), pengisian daya ultra-fast 800-V yang dapat mengisi daya dari 10% hingga 80% panas 2022, hal itu membantu Citroën meningkatkan penjualan hampir dan Manado Town Square. Adapun kegiatan Mall to Mall digelar di Cianjur hanya dalam 18 menit. (Cdx/S-1) 880% tahun lalu. (Cdx/S-1) Citimall pada 10-16 April. (Cdx/S-1)
EKONOMI 11SABTU, 8 APRIL 2023 Kemenperin Tetap Menolak Impor KRL Bekas KEMENTERIAN Perindustrian (Ke- menperin) menegaskan tetap meno- lak pengadaan impor kereta rel listrik (KRL) bekas dari Jepang. Juru Bicara Kementerian Perindus- trian Febri Hendri Antoni Arif menje- laskan keputusan Kemenperin tersebut menjadi pertimbangan Badan Peng awasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) tidak memberikan rekomendasi impor kereta tidak baru yang diajukan PT Kereta Commuter Indonesia (KCI). “Kami mengacu pada hasil rapat koordinasi (rakor) sebelumnya yang menjadikan dasar keputusan hasil tinjauan atau reviu BPKP,” kata Febri kepada Media Indonesia, kemarin. Meski demikian, hasil reviu BPKP tersebut akan dibahas bersama lewat rakor yang dipimpin Menteri Koor- dinator Bidang Kemaritiman dan In- MI/RAMDANI vestasi Luhut Binsar Pandjaitan pada BREBES SENTRA BAWANG MERAH: Puluhan petani siap menanam bawang di lahan garapan, Kabupaten Brebes, Jawa Tengah, Kamis (6/4). Bawang merah merupakan potensi unggulan pekan depan. Rakor ini melibatkan Ke- Kabupaten Brebes dan sebagai sentra nasional bawang merah terbesar di Indonesia. Pemerintah Kabupaten Brebes mendukung stabilitas harga dan pasokan bawang merah secara nasional dengan menperin, Kementerian Perhubunga n, kesiapan produksi lebih dari 15.000 ton bawang merah di Maret 2023 ini. PT KCI, PT Kereta Api Indonesia, dan pi- hak terkait lainnya. “Kami menunggu rakor Kemenko Marves. Ya, melibatkan Populerkan Hasil Kajian Maskapai KCI juga,” ungkap Febri. LM FEB UI Gandeng MI Diminta Terapkan Tarif Ekonomi Sebelumnya, Menteri Perindustrian LEMBAGA Manajemen Fakultas Ekonomi masyarakat secara utuh urgensi dan Terjangkau Agus Gumiwang Kartasasmita telah me- dan Bisnis Universitas Indonesia (LM FEB substansinya. minta untuk memprioritaskan opsi re UI) dan Harian Media Indonesia menan- trofit atau modernisasi teknologi pada datangani nota kesepahaman (memoran- “LM FEB UI coba memberi pandangan rangkaian KRL yang lama, alih-alih dum of understanding/MoU) untuk kian terkait bagaimana dana dan pelayanan impor KRL bekas dari ‘Negeri Sakura’. mendekatkan isu-isu di bidang ekonomi itu seharusnya dikelola,” terang Willem. kepada masyarakat. “Kita dari Kementerian Di kesempatan yang sama, Direktur BUMN yang pasti kita “Meski LM FEB UI ini telah berusia Utama Harian Media Indonesia Gauden- akan memenuhi apa 60 tahun. Hal itu ternyata masih belum sius Suhardi mengatakan tugas media berkolerasi dengan popularitas di masya- massa salah satunya ialah mencerdaskan yang diminta oleh rakat. Maka itu kerja sama dengan Media bangsa. Media massa mesti berkola regulator.” Indonesia menjadi penting untuk mengo- borasi dengan perguruan tinggi untuk munikasikan hasil kajian LM FEB UI ke menjalankan tugas tersebut. Arya Sinulingga “Semua itu agar pemberitaan dapat Staf Khusus III Menteri BUMN Kemenperin pun mendorong agar masyarakat. Mungkin selama ini jurnal dipertanggungjawabkan untuk bisa KCI mengutamakan produksi kereta ekonomi dan bisnis yang kami hasilkan menjaga kepercayaan masyarakat. Di Pelaksanaan angkutan udara Lebaran 2023 itu diharapkan lokal dari PT Industri Kereta Api masih terlalu kaku penulisannya. Kerja dalam kerja sama, tidak ada unsur ke- secara langsung berdampak terhadap peningkatan kapasitas (persero) atau Inka untuk mengganti sama seperti ini diharapkan bisa untuk pentingan lain selain kepentingan pro- kereta yang pensiun. KCI membutuh- saling berlajar cara-cara penulisan jur- fesionalitas,” katanya. dan kapabilitas produksi angkutan udara. kan 29 rangkaian kereta (trainset) nal ekonomi dalam bahasa jurnalistik Ia menambahkan, kerja sama kedua hingga tahun depan untuk mengganti supaya mudah diterima masyarakat,” institusi itu bersifat mutualisme, saling Insi Nantika Jelita diperlukan pengaturan dis- tersebut berlaku untuk masa kereta yang sudah uzur. kata Direktur Utama LM FEB UI Willem A membawa manfaat bagi keduanya. Dari hasil reviu BPKP terungkap Makaliwe dalam penandatanganan MOU Beberapa perguruan tinggi yang telah [email protected] tribusi penumpang sehingga perjalanan hingga 1 Mei 2023. bahwa alasan tidak memberikan per- tersebut di Jakarta, Kamis (6/4). bekerja sama dengan Media Indonesia, DIREKTORAT Jenderal tidak hanya menumpuk pada Langkah serupa dilakukan setujuan pengadaan impor KRL bekas Ia menjelaskan, produk dari LM FEB sambungnya, telah menyampaikan Perhubungan Udara puncak arus mudik dan pun- maskapai Lion Air yang mem- karena dianggap tidak mendukung apresiasi mereka karena terus bertam- Kementerian Per- cak arus balik. berikan diskon harga tiket pengembangan industri perkereta UI ialah kajian mendalam isu tertentu bahnya jumlah akademisi yang bisa hubungan (Kemen- pesawat untuk pemudik atau apian nasional. di bidang ekonomi, termasuk isu hangat membuat jurnal dengan bahasa dan “Penerapan tarif penumpang masyarakat yang ingin berli- yang tengah berkembang di masyarakat. kelas ekonomi yang terjangkau BPKP menilai pengadaan kereta Ia mencontohkan isu jaminan so- tulisan yang mudah dicerna masyara- hub) mengimbau maskapai menjadi salah satu pilihan yang bur Lebaran. harus memenuhi spesifikasi teknis sial yang belum sepenuhnya dipahami kat. (Try/E-2) yang melayani rute pener- dapat dilakukan maskapai de- Lion Air memberikan promo yang mengutamakan produk dalam bangan dalam negeri untuk ngan mempersiapkan promo harga tiket pesawat untuk negeri. Ini sesuai Peraturan Menteri dapat menerapkan tarif pe- harga tiket kelas ekonomi de- pembelian tiket penerbangan Perhubungan (Permenhub) Nomor numpang kelas ekonomi yang ngan tetap mengacu pada per- mulai 6-17 April 2023 dengan 175 Tahun 2015 tentang Standar terjangkau bagi masyarakat. aturan dan perundangan yang periode terbang pada 13-17 Spesifikasi Teknis Kereta Kecepatan Hal tersebut dilakukan dengan berlaku,” tuturnya. April 2023 ke sejumlah rute Normal dengan Penggerak Sendiri. alasan mempertimbangkan Ia pun mengharapkan lang- destinasi. Menyusul penolakan pemerintah kondisi saat ini, yakni saat kah tersebut dapat mendo- terhadap impor KRL bekas tersebut, kemampuan daya beli masya- rong pemulihan sektor pener- Mulai dioperasikan Kementerian BUMN menyatakan akan rakat yang belum sepenuhnya bangan sekaligus mendukung Kementerian PU-Pera akan mendiskusikan dan mencari solusi pulih akibat pandemi covid-19. kemudahan kebutuhan mo- memfungsikan sementara ruas terbaik untuk memenuhi kebutuhan D i r e k t u r J e n d e ra l P e r bilitas masyarakat yang akan tol baru di Pulau Jawa dan Su- penumpang kereta KRL komuter. hubungan Udara Kemenhub melakukan perjalanan mudik matra untuk mendukung kelan- “Kita dari Kementerian BUMN yang Maria Kristi Endah Murni me- dengan menggunakan moda caran dan kenyamanan arus pasti kita akan memenuhi apa yang ngatakan hal itu patut menjadi transportasi udara. lalu lintas mudik Lebaran 2023. diminta oleh regulator. Nanti kita perhatian, seiring memasuki Selain itu, pelaksanaan ang- Menteri Pekerjaan Umum pasti akan diskusikan semua hal yang masa angkutan mudik Leba- kutan udara Lebaran 2023 itu dan Perumahan Rakyat (PU- menjadi kebutuhan,” ujar Staf Khusus ran 2023. “Dalam memasuki diharapkan secara langsung Pera) Basuki Hadimuljono III Menteri BUMN Arya Sinulingga di masa libur Lebaran, tentunya berdampak terhadap pening- mengatakan pihaknya akan Jakarta, Kamis (06/4). kebutuhan terhadap layanan katan kapasitas dan kapabili- memfungsikan sementara Arya berharap nantinya didapatkan jasa angkutan udara juga me- tas produksi angkutan udara enam ruas tol baru di Pulau solusi-solusi yang baik dari semuanya ningkat sehingga kami meng- untuk penumpang, kargo, dan Jawa sepanjang 87 kilometer sehingga nantinya bahan-bahan yang MI/FETRY WURYASTI imbau maskapai agar mem- pos secara nasional. (km). Selanjutnya di Pulau dimiliki oleh teman-teman PT KAI Com- KERJA SAMA: Kepala LM FEB-UI, Willem A Makaliwe, (kanan) bersama Direktur perhatikan penerapan tarif Seiring dengan seruan Ke- Sumatra, Menteri Basuki men- muter Indonesia (KCI) bisa disampaikan Utama Media Indonesia Gaudensius Suhardi (tengah) menunjukkan naskah kerja sama penumpang kelas ekonomi menhub, sejumlah maskapai gungkapkan, terdapat empat juga ke semua regulator. (Ins/Ant/E-3) disaksikan Direktur Pemberitaan Media Indonesia Ade Alawi di Jakarta, Kamis (6/4). yang terjangkau bagi masya- memberikan diskon untuk ma- ruas tol berpotensi untuk di- rakat,” kata Kristi. syarakat yang ingin mudik. Mas- buka secara fungsional. Berdasarkan proyeksi Ke- kapai nasional Garuda Indone- “Empat ruas tol tersebut ialah Anggaran Superbesar Tersedia pada 2024 menhub, puncak arus mudik sia, misalnya, menebar promo Tol Kuala Tanjung–Tebing Tinggi diprediksi terjadi pada 19-21 tiket pesawat untuk perjalanan Segmen Tebing Tinggi–SS In- April 2023 dan puncak arus ba- mudik tahun ini. Harga khu- derapura (28,5 km) dan Segmen lik pada 24-25 April 2023. Oleh sus yang ditawarkan berupa Dolok Merawan–Sinaksak (15,6 karena itu, Kristi mengatakan diskon tiket hingga 55%. Promo km),” tuturnya. (Fik/Ant/E-3) ANGGARAN belanja negara tahun depan Pusat 2023, Kamis (6/4). minus 0,43% terhadap PDB, sedangkan diperkirakan akan naik cukup besar ka- Estimasi alokasi belanja itu berasal defisit anggaran ditaksir akan berada di rena ada alokasi pemilu dan pembiayaan dari belanja pemerintah pusat di kisar rentang 2,16% hingga 2,64% terhadap Ibu Kota Nusantara (IKN). an Rp2.400,7 triliun hingga Rp2.631,2 PDB. Alokasi belanja negara 2024 diperki- triliun atau 10,43%-11,37% terhadap PDB Pemerintah pun menargetkan pertum- rakan akan berada di kisaran Rp3.215,7 dan transfer ke daerah di kisaran Rp815 buhan ekonomi tahun depan berada di triliun hingga Rp3.476,2 triliun atau triliun hingga Rp845 triliun atau 3,54%- kisaran 5,3% hingga 5,7%. Menteri Per- setara 13,97%-15,01% terhadap produk 3,65% terhadap PDB. encanaan dan Pembangunan Nasional/ domestik bruto (PDB). Sementara itu, pendapatan negara Badan Perencanaan dan Pembangunan Periode Maret 2023 Angka itu jauh lebih besar jika di- diperkirakan akan mencapai Rp2.719,1 Nasional Suharso Monoarfa mengatakan triliun hingga Rp2.865,3 triliun, setara target pertumbuhan ekonomi di atas 5% Suku Bunga Dasar Kredit (Prime Lending Rate) banding dengan alokasi belanja tahun 11,81%-12,38% terhadap PDB. Itu terdiri dibutuhkan untuk menapaki target Indo- ini yang sebesar Rp3.061,2 triliun atau atas penerimaan perpajakan di kisaran nesia Emas di 2045. Berdasarkan Segmen Kredit 14,53% terhadap PDB. Rp2.280,3 triliun hingga Rp2.355,8 triliun Target pertumbuhan ekonomi 2024 itu Kredit Kredit Kredit Kredit Konsumsi “Ada belanja khusus tahun depan yang Korporasi Ritel Mikro KPR Non KPR Suku Bunga Dasar Kredit - Prime Lending Rate 12,13% 12,13% 12,13% 12,13% 12,13% memang perlu untuk diperhatikan, pem- atau 9,91%-10,18% terhadap PDB. juga diikuti dengan target pembangunan Keterangan : bangunan IKN dan tahun depan pemilu. Penerimaan negara bukan pajak lain seperti tingkat kemiskinan di kisaran Itu juga akan memengaruhi anggaran 6,5% hingga 7,5%; tingkat pengangguran a. Suku Bunga Dasar Kredit (SBDK) digunakan sebagai dasar penetapan Suku Bunga Kredit yang akan dikenakan oleh Bank kepada nasabah. SBDK belum yang luar biasa dan pilkada pada ujung (PNBP) diperkirakan Rp436,5 triliun terbuka (TPT) berkisar 5% hingga 5,7%; memperhitungkan Komponen Estimasi Premi Risiko yang besarnya tergantung dari penilaian Bank terhadap risiko masing – masing debitur atau kelompok debitur. hingga Rp504,9 triliun atau 1,90%-2,18% Dengan demikian, besarnya Suku Bunga Kredit yang dikenakan kepada debitur belum tentu sama dengan SBDK. (Kalimat ini dicantumkan untuk publikasi yang dilakukan melalui papan pengumuman di setiap Kantor Cabang Bank, Halaman Utama Web Bank dan Surat Kabar). tahun 2024. Jadi, tahun depan itu ialah ta- terhadap PDB dan hibah diperkirakan rasio gini 0,374 hingga 0,377; indeks pem- b. Dalam Kredit Konsumsi Non KPR tidak termasuk penyaluran dana melalui Kartu Kredit dan Kredit Tanpa Agunan (KTA). (Kalimat ini dicantumkan untuk hun benar-benar election dan itu semua- antara Rp2,3 triliun hingga Rp4,6 triliun. bangunan manusia 73,99 hingga 74,02; publikasi yang dilakukan melalui papan pengumuman di setiap Kantor Cabang Bank, Halaman Utama Web Bank dan Surat Kabar). nya anggarannya kita sediakan,” jelas penurunan emisi gas rumah kaca 27,27%; Dengan prakiraan awal postur APBN c. Informasi SBDK yang berlaku setiap saat dapat dilihat pada publikasi di setiap Kantor Cabang Bank dan / Website Bank. (Kalimat ini dicantumkan hanya untuk publikasi yang dilakukan melalui Surat Kabar). Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati 2024 itu, keseimbangan primer diper- nilai tukar nelayan 107-110; dan nilai dalam Rapat Koordinasi Pembangunan kirakan akan berkisar 0,003% hingga tukar petani 105-108. (Mir/E-1)
12 SABTU, 8 APRIL 2023 TEKNOPOLIS AI canggih dapat puannya bisa kita prediksi,” katanya. menghadirkan perubahan besar Bukan solusi dalam sejarah kehidupan. Di sisi lain, pendiri Microsoft Bill Gates mengaku menghentikan pe- RAHMATUL FAJRI ngembangan AI bukanlah solusi. Seperti dilansir Daily Mail, Bill me- [email protected] ngatakan lebih baik tetap fokus untuk memanfaatkan perkembangan AI. PESATNYA pengembangan artificial intelligence (AI) “Jelas ada manfaat sangat besar atau kecerdasan buatan yang dari AI, apa yang perlu kita lakukan tengah menjadi tren dan adalah untuk mengidentifikasi area belakangan kian populer karena yang sulit,” ujarnya. keberadaan aplikasi Chat-GPT, kini dianggap mencemaskan. Sejum- Bill mengaku tidak yakin petisi yang bergulir itu dapat menghen- lah to- tikan pengembangan AI yang telah koh berjalan secara global. dunia dan kebohongan? Haruskah kita kuat dari GPT-4, setidaknya selama 6 libat dalam pengembangan AI seperti “Saya tidak begitu memahami siapa teknologi, mengotomatiskan semua peker- bulan. Jeda ini harus bersifat publik dirinya dan Elon Musk. Musk ialah yang bisa menghentikannya dan apa- macam jaan? Haruskah kita mengembang- dan dapat diverifikasi, serta menyer- salah satu pendiri laboratorium riset kah setiap negara di dunia ini setuju Elon Musk, kan pikiran bukan manusia yang takan semua aktor utama. Jika jeda OpenAI yang mengembangkan Chat- untuk menghentikannya dan kenapa. pendiri Apple Steve pada akhirnya mungkin mengakali seperti itu tidak dapat diberlakukan GPT pada 2015. Stuart meyakini Musk Namun, memang ada banyak opini Wozniak, pendiri Skype Jaan dan menggantikan kita? Haruskah dengan cepat, pemerintah harus benar-benar menandatangani petisi berbeda dalam hal ini,” ungkapnya. Tallinn, atau peneliti AI terkemuka kita mengambil risiko hilang ken- turun tangan dan melembagakan untuk menghentikan AI sejenak. Stuart Russel, bahkan menyerukan dali atas peradaban kita?” bunyi moratorium,” tulis petisi tersebut. Pakar siber dalam negeri, Alfons agar pengembangan tersebut direm. pernyataan dalam surat tersebut. “Saya tidak memiliki peran dalam Tanujaya, mengamini pengembangan Dengan mengatasnamakan lem- Salah satu yang menandatangani persiapan petisi atau dalam peme- AI seperti Chat-GPT perlu diatur de- baga nonprofit Future of Life Insti- Surat tersebut juga menyinggung petisi tersebut ialah Stuart Russel. Ia riksaan tanda tangan. Namun, Max ngan baik agar penggunaannya tidak tute, mereka membuat surat petisi penggunaan Chat-GPT, chatbot merupakan Profesor Ilmu Komputer Tegmark yang merupakan Presiden kebablasan. bersama. Surat tersebut menyatakan AI yang dikembangkan OpenAI di University of California Berkeley. Future of Life Institute yang mengor- sistem AI dengan kecerdasan yang bersama Microsoft yang kini hadir ganisasi petisi tersebut berhubungan “Kalau kebablasan, sangat berpo- menandingi manusia dapat menim- dengan nama GPT-4. GPT-4 disebut Stuart mengatakan petisi tersebut langsung dengan Elon Musk. Jadi, tensi merugikan bagi umat manusia bulkan risiko besar pada masyarakat memiliki daya dan kecerdasan un- mengungkapkan kekhawatiran sis- saya cukup yakin bahwa itu ialah ke depannya karena secara teknis dan kemanusiaan, seperti ditunjuk- tuk melakukan percakapan layak- tem AI sangat tidak dapat diprediksi. tanda tangan asli (Elon),” ujarnya. AI bisa melakukan apa pun yang kan oleh penelitian ekstensif dan nya manusia, menggubah lagu, dan Ia mengatakan para pakar tidak tahu dilakukan manusia lebih baik, lebih diakui laboratorium AI terkemuka. merangkum dokumen panjang. secara mendalam bagaimana AI Stuart menilai selama masa mora- cepat, lebih efisien dan tanpa lelah,” Sebagaimana dinyatakan dalam bekerja. torium pengembangan AI, perlu ujar Alfons, kepada Media Indonesia, Asilomar AI Principles yang didukung Meski tampak membantu hidup dilakukan sejumlah upaya untuk Kamis (6/4). secara luas, AI canggih dapat menghad- manusia, ternyata sebagian pakar Ia mengatakan seharusnya sistem menguji sistemnya yang tidak akan irkan perubahan besar dalam sejarah meragukan apa yang ada di balik AI tidak akan menimbulkan risiko menimbulkan risiko bagi pengguna. Ia mengatakan saat ini AI masih kehidupan dan harus direncanakan GPT-4 tersebut. Pakar mengaku GPT-4 bagi pengguna. Namun, berdasar- Selain itu, ia menilai perlu ada regu- bersifat memberikan nilai tambah dan dikelola dengan perawatan dan perlu dikendalikan dan diawasi agar kan laporan media massa seperti The lasi agar para pengembang AI harus dan mempermudah pekerjaan ma- sumber daya yang sepadan. tidak membantu manusia melakukan New York Times, GPT bahkan bisa memastikan keamanannya sebelum nusia. Maka dari itu, ia menilai petisi “Sistem AI kontemporer kini hal-hal yang berujung membahaya- berinteraksi dengan seseorang yang disebar ke pengguna. untuk menghentikan pengembangan menandingi manusia dalam tugas- kan hidup manusia. Maka dari itu, akan bersiap untuk bunuh diri. AI tidak akan berhasil. tugas umum dan kita harus bertanya GPT-4 perlu dihentikan sementara Lebih lanjut, Stuart mengaku petisi ke diri sendiri: Haruskah kita mem- untuk ditelisik lebih lanjut. “Dalam beberapa hal mendo- untuk menghentikan AI tersebut bu- “Saya tidak melihat ada pengaruh biarkan mesin membanjiri saluran rong mereka untuk melanjutkan itu kan didasari persaingan bisnis. Ia signifikan karena adanya persaingan informasi kita dengan propaganda “Kami mengimbau semua lab AI (bunuh diri),” ujar Stuart dikutip dari mengatakan, sebagai akademisi seka- antar negara sehingga semua negara untuk segera menghentikan semen- Bloomberg, Kamis (6/4). ligus peneliti di bidang AI, dirinya ha- akan berlomba mengembangkan tara pelatihan sistem AI yang lebih nya ingin keamanan bagi pengguna AI bagi kepentingan mereka. Salah Stuart mengatakan kekhawatiran di seluruh dunia. satunya yang memprihatinkan ialah itu juga datang dari mereka yang ter- untuk kepentingan militer.” “Jadi, ini benar-benar pertanyaan untuk menanyakan bahwa sistem Lebih lanjut, Alfons menilai AI ha- yang memengaruhi kehidupan mi- rus dikembangkan untuk menjadi liaran orang sebenarnya ialah sistem pendamping manusia dan bukan yang kami pahami dan yang dapat pengganti manusia. Ia menilai akan kami tunjukkan itu aman. Kemam- berbahaya kalau artificial general in- telligence (AGI) dikembangkan tanpa batas dan tanpa pertimbangan melin- dungi kelangsungan umat manusia. “Jelas AGI akan mengancam eksis- tensi manusia karena nantinya AGI akan menjelma menjadi makhluk yang lebih pintar, lebih kuat, lebih hebat dari manusia dan jika tidak dikendalikan dengan baik, mana ada sih yang lebih kuat dan lebih pintar akan mau dikendalikan oleh yang lebih lemah dan lebih bodoh?” pung- kasnya. (M-2) 123RF Tiga Aplikasi Asal raksasa ritel daring milik Tiongkok yang parlemen AS dan pakar keamanan siber Tiongkok yang berspesialisasi dalam produk langsung memperingatkan aplikasi milik Tiongkok Luput dari Atensi AS ke konsumen. rentan terhadap pelanggaran privasi data dan bisa berujung pada pemerintah Khawatir Tiongkok. Mereka pun melarang TikTok di ponsel atau perangkat seluler milik Keberhasilan aplikasi-aplikasi Tiong- pemerintah. kok di AS merupakan imbas dari ketatnya “Bagaimana AS dan negara-negara demokratis lainnya mengatasi tantangan persaingan di pasar domestik mereka. Di- aplikasi Tiongkok seperti TikTok yang populer di luar Tiongkok memiliki kon- ketahui, pengembang aplikasi di Tiongkok sekuensi yang sangat mendalam untuk kebebasan berbicara dan kebebasan in- banyak yang membuat aplikasi karena di formasi secara global,” kata Paul Scharre, penulis buku Four Battlegrounds: Power in APLIKASI berbagi video asal Tiongkok, Tik- oleh perusahaan Tiongkok. negara mereka aplikasi dari negara the Age of Artificial Intelligence. Tok, merupakan salah satu aplikasi popu- Aplikasi pertama yang po- ler di Amerika Serikat (AS). Bukan semata lain, seperti dari AS, dilarang. Perusahaan teknologi yang berbasis di karena konten-kontennya, tetapi lantaran puler ialah CapCut. CapCut AS seperti Apple telah berjuang lama di adanya tudingan platform itu berhubung- yang juga dimiliki ByteDance DOK CAPCUT “Perusahaan-perusahaan tek- pengadilan untuk memblokir permintaan an dengan pemerintah Tiongkok. merupakan aplikasi penyuntingan video pemerintah untuk data pengguna mereka. yang sering digunakan oleh kreator kont- nologi dari Tiongkok telah meng- Akan tetapi, Scharre mengatakan hal ter- Tudingan tersebut hingga membuat en TikTok. Dengan CapCut, pengguna bisa sebut berbeda dengan Tiongkok. CEO TikTok Shou Zi Chew ‘disidang’ di menyandingkan dua video dan diputar alami periode kompetisi yang intens hadapan Dewan Kongres AS. Di situ, Shou secara bersamaan. “Jika partai telah berkata (ke per- menjawab semua tudingan dan perta- kasi yang bisa diunduh di Appstore dan di dalam negeri yang membuat me- usahaan milik Tiongkok), mereka harus nyaan tentang perusahaan induk TikTok, Aplikasi ini juga menawarkan berbagai melakukan sesuatu, mereka tidak punya ByteDance dan seberapa banyak akses fitur yang dirancang untuk menambah- Playstore. reka lebih baik dalam beberapa hal dari- pilihan,” katanya. yang dimiliki pemerintah Tiongkok ke kan lagu populer, filter, dan efek khusus. data aplikasi. CapCut telah diunduh 13 juta kali per Aplikasi berikutnya ialah Temu. Tidak pada aplikasi Amerika,” kata Zeyi Yang, Namun, CEO TikTok Shou Zi Chew Februari 2023. membantah hal tersebut. Ia berusaha Di balik sorotan AS kepada TikTok ter- sampai satu tahun ternyata aplikasi be- seorang jurnalis dan peneliti untuk MIT meyakinkan anggota parlemen tentang sebut ternyata ada sejumlah aplikasi asal Aplikasi kedua asal Tiongkok yang popu- masalah keamanan data dengan menjelas- Tiongkok yang luput dari perhatian dan ler ialah Shein. Shein merupakan retailer lanja ini dengan cepat melampaui Review, dilansir dari kan bahwa ada firewall untuk melindungi tidak diangkat ke publik sebagai upaya fast fashion asal Tiongkok. Didirikan pada data pengguna di luar Tiongkok. untuk mengambil data pengguna di Ame- 2008 oleh Chris Xu, sekarang Shein telah Amazon dan Walmart. BBC, Kamis (6/4). rika Serikat. Perusahaan analitik Apptopia menjadi online fast fashion retailer ternama Scharre mengatakan sebelum parlemen menyebut tiga dari 10 aplikasi seluler yang melayani lebih dari 220 negara. Aplikasi belanja daring itu Faktor keber- AS mengesahkan undang-undang privasi gratis teratas di Amerika Serikat dimiliki data yang komprehensif, aplikasi apa pun Forbes menyebut Shein memiliki valuasi menjual segala sesuatu mulai hasilan lainnya bisa melakukan pelanggaran data, tidak perusahaan senilai hampir US$15 miliar. peduli asal negaranya. dari pakaian, hingga barang ialah perusahaan Shein menargetkan pengguna “Ada reaksi spontan bahwa apa pun GenZ dengan ratusan produk elektronik. Melalui Temu, teknologi Tiongkok yang berbau Tiongkok itu buruk. Namun, baru setiap hari melalui apli- saya pikir orang harus skeptis terhadap konsumen akan langsung mengembangkan semua aplikasi. Orang memberi banyak data di ponsel mereka, tanpa sepenuhnya membeli dari produsen algoritma yang se- memahami apa yang mereka terima, in- formasi apa yang ditarik perusahaan, atau Tiongkok sehingga harg- suai dengan kebu- bagaimana menggunakannya,” ujarnya. (Faj/M-2) anya sangat rendah. tuhan pengguna, Perusahaan ini ber- seperti yang di- kantor pusat di Bos- gunakan oleh ton, Amerika Serikat, TikTok dan ap- tetapi merupakan likasi pesan anak perusahaan instan WeChat. dari PDD Holdings, Dengan demi- kian, pengguna menjadi betah untuk berlama- lama di aplikasi tersebut karena me- reka mendapat apa yang mereka butuh atau ingin lihat. Penetrasi TikTok di DOK TEMU pasar global membuat du- DOK SHEIN Temu nia barat khawatir. Anggota
HUMANIORA 13SABTU, 8 APRIL 2023 Kasus Stunting di Sentra Sawit masih Tinggi Dalam RPJMN 2020-2024, prevalensi stunting ditargetkan 14%. Namun, hingga akhir 2022, prevalensi stunting di Tanah Air masih ada di angka 21,6%. M Iqbal Al Machmudi Selain itu, perlunya penataan ulang ANTARA/WAHDI SEPTIAWAN bantuan-bantuan yang berkaitan dengan [email protected] intervensi sensitif, yaitu berkaitan dengan SEKOLAH TERDAMPAK OLEH ANGIN PUTING BELIUNG: Pelajar SDN 74 Sungai Bahar mengikuti kegiatan belajar-mengajar sanitasi serta pengadaan air minum dan PENANGANAN stunting, atau tengkes, air bersih, dalam upaya penghapusan di tempat terbuka, Muaro Jambi, Jambi, Kamis (6/4). Tiga ruang kelas di sekolah itu rusak akibat diterjang angin puting beliung pada Selasa (4/4) di daerah sawit menjadi perhatian kemiskinan ekstrem dan penanganan malam yang mengakibatkan puluhan pelajar terpaksa belajar di luar kelas. pemerintah. Pasalnya, kemiskinan tengkes. ekstrem membuat angka tengkes BPJS Kesehatan Hadirkan Posko Layani Pemudik di daerah tersebut terbilang tinggi. Salah Meleset satu daerah yang banyak perkebunan sawit GUNA memastikan peserta hatan Ali Ghufron Mukti menje Lebih lanjut, Ghufron meng Untuk mengakomodasi ber ialah Pekanbaru, Riau, yang memiliki 12.714 Menteri Perencanaan dan Pembangunan Jaminan Kesehatan Nasional laskan, di posko mudik tersebut, imbau para pemudik, khusus bagai kebutuhan peserta, BPJS hektare. Nasional/Kepala Badan Perencanaan dan (JKN) dan masyarakat luas da pemudik bisa mendapatkan nya yang mengendarai ken Kesehatan juga menerapkan Pembangunan Nasional Suharso Monoarfa pat menjalani mudik Lebaran layanan yang disiapkan BPJS daraan bermotor, agar tidak piket layanan khusus di kantor Sekretaris Daerah Indra Pomi Nasution mengaku mendapati temuan sejumlah dae dengan nyaman, BPJS Kese Kesehatan seperti konsultasi lupa beristirahat. Pasalnya, jika cabang. Piket layanan tersebut mengatakan upaya penanganan tengkes su rah mengakali anggaran stunting. hatan menghadirkan posko kesehatan, pijat relaksasi, pe mereka terlalu kelelahan, itu membuka akses tatap muka di dah dilakukan dengan maksimal dan terus mudik di lima titik. Selain itu, meriksaan kesehatan, penye akan menyebabkan terjadinya kantor cabang dan kantor ka menurunkan angka stunting sesuai dengan “Stunting ini jangan bicara soal angka saja. ada satu titik posko arus balik diaan obat-obatan, pemberian kecelakaan. “Mudik, tuh, kalau bupaten/kota. Layanan tersebut target nasional. Saya beberapa kali di daerah menemukan padat pemudik. tindakan sederhana yang bersi bisa, tiap 2 jam istirahat. Jangan dimulai pada periode 19-21 April cara menghitung stunting-nya itu mislead- fat darurat, dan pemberian sampai kecapekan dan ngantuk, 2023 dan 24-25 April 2023 pukul “Bukan hanya sekolah negeri, yang ing semua. Jadi ngapusi (bohong) saja itu,” Lima posko mudik tersebut rujukan bila diperlukan. bisa kecelakaan,” kata Ghufron. 08.00-15.00 waktu setempat. mendapatkan insentif termasuk guru ungkapnya dalam Rapat Koordinasi Pemba ada di Terminal Pulo Gebang swasta, guru ngaji, ustaz untuk kemajuan ngunan Pusat 2023. Jakarta, Rest Area Tol Cikampek “Selain itu, terdapat ambu Peserta JKN, sambungnya, Ghufron memastikan peserta pendidikan di Kota Pekanbaru. Termasuk Km 57, rest area Tol Ungaran lans yang bisa digunakan un tetap dapat mengakses pela dapat mengakses layanan di anak stunting yang diberi insentif ke pe Penanganan tengkes merupakan salah Km 429, Terminal Purabaya tuk mengantar pemudik ke yanan, khususnya yang berkait seluruh fasilitas kesehatan ting ngelola posyandu,” kata Indra di Kantor satu agenda prioritas yang akan dilakukan Sidoarjo, dan Pelabuhan Soe rumah sakit apabila harus an dengan kebutuhan adminis kat pertama (FKTP). Apabila Sekretariat Daerah Kota Pekanbaru, Riau, pemerintah. Pasalnya, dalam Rencana karno-Hatta Makassar, sedang segera mendapatkan pelayanan trasi kepesertaan JKN di masa peserta berada di luar daerah Kamis (6/4). Pembangunan Jangka Menengah Nasional kan posko arus balik terdapat di lebih lanjut,” ungkapnya dalam libur Lebaran. Menurutnya, tempat asal, peserta masih (RPJMN) 2020-2024, prevalensi stunting di rest area Banjaratma Km 260B Konferensi Pers Mudik Aman akses pelayanan sangat terbuka dapat mengakses di fasilitas Data hasil Survei Status Gizi Indonesia targetkan 14%. Namun, hingga akhir 2022, Brebes. Berkesan Bersama BPJS Kese bagi peserta selama masa libur kesehatan yang bukan tempat (SSGI) 2022 mencatat angka stunting di Pe prevalensi tengkes di Tanah Air masih ada hatan di Jakarta, Kamis (6/4). Lebaran. dirinya terdaftar. (Des/H-3) kanbaru mencapai 16,8%. Angka tersebut di angka 21,6%. Direktur Utama BPJS Kese terbilang cukup baik karena masih di bawah angka rata-rata Provinsi Riau, yakni 17%. Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati juga menyoroti pelaksanaan program “Stunting tidak terpisahkan dari pendi penanganan stunting di daerah. Daerah dikan. Terdapat 318 anak stunting di Pekan setidaknya memiliki anggaran sekitar Rp77 baru yang juga dibiayai dari Baznas dan CSR triliun untuk menjalankan program pena lain,” ujarnya. nganan tengkes. Sebelumnya, Menteri Koordinator Bidang Namun, dana yang benar-benar tersa Pembangunan Manusia dan Kebudayaan lurkan untuk diberikan hanya sekitar Rp34 Muhadjir Effendy berharap tiap kabupaten/ triliun. “Ada 283 subkegiatan di daerah un kota melaporkan kondisi sarana-prasarana tuk program stunting. Paling tinggi nomor yang dimiliki. dua adalah koordinasi, anggarannya Rp240 miliar. Item yang betul-betul untuk stunting, Itu terutama berkaitan dengan intervensi yaitu memberikan makanan, dari kas daerah spesifik yang sangat mendesak, yakni peng hanya Rp34 triliun,” katanya. (Mir/YH/H-3) adaan alat timbang di tiap posyandu serta alat ultrasonografi (USG) di tiap puskesmas. SEKILAS SAINSTEK Gerhana Matahari Hibrida Teknologi AI untuk Deteksi Penyakit dan Momentum Penelitian Kejahatan Finansial KEPALA Pusat Riset Antariksa Badan Pengembang Riset dan Inovasi Nasional (BRIN), Emanuel Sungging menyebut akan ter- Dosen dan tim mahasiswa Universitas Prasetiya jadi fenomena alam yang cukup langka, Mulya. yakni gerhana matahari hibrida, pada Kamis (20/4). Mitra penelitian dari INSA Centre Val de Loire di Penggunaan AI Berdasarkan Prancis. Industri 2023 Gerhana itu akan berlangsung selama 3 jam 5 menit mulai durasi kontak awal Fungsi AI dalam Deteksi Penyakit Industri Persentase hingga akhir jika diamati dari Biak, de- Teknologi 17 ngan durasi fase tertutup total 58 detik. Membantu dokter mendeteksi penyakit, semisal radang paru-paru. Jika diamati dari Jakarta, durasi dari kontak awal hingga akhir ialah 2 jam 37 Membantu dokter mengambil keputusan dalam Layanan keuangan 15 menit. Namun, jika diamati dari Jakarta, menegakkan diagnosis pasien. Kesehatan 9 persentase tertutupnya matahari hanya Pendidikan 8 sebesar 39%. Menggunakan data dari dokter yang bersumber dari pasien, semisal rekam medis. Menurut Sungging, fenomena itu da- pat menjadi momen yang baik untuk me- Menggunakan sistem pembelajaran mesin untuk Pemerintahan/sektor publik 6 lakukan riset antariksa dan disiplin ilmu menjamin keamanan data dan informasi pribadi Telekomunikasi 5 lainnya. Misalnya, meneliti apakah ada pasien. Manufaktur 4 pengaruh proses terjadinya gerhana ma- Ritel 4 tahari terhadap perilaku makhluk hidup Fungsi AI dalam Deteksi Kejahatan Finansial Media 3 baik itu tumbuhan maupun hewan. Mendeteksi praktik kejahatan finansial di dunia Energi 3 perbankan, seperti berikut ini. Keamanan 3 “Di bidang ilmu sosial, peneliti di Penipuan Lainnya 22 bidang tersebut juga dapat melakukan Fraud penelitian etnoastronomis, terkait de- Pencucian uang Sumber: Universitas Prasetiya Mulya/O'Reilly Report/Statista/Litbang MI ngan bagaimana budaya yang timbul Memungkinkan lembaga keuangan berbagi data di masyarakat terkait dengan adanya dengan keamanan informasi yang terjamin. gerhana matahari hibrida,” tandasnya. (Medcom/H-3) Prasmul Kembangkan Sistem AI untuk Kesehatan Keppres BPIH Terbit Senin Mulai Pelunasan PERKEMBANGAN teknologi kecerdasan kan sistem pembelajaran mesin. buatan (artificial intelligence/AI) yang kian Mesin itu dapat menjamin agar data CALON jemaah haji 1444 H/2023 M sudah cepat dan masif menimbulkan kekhawatir bisa melakukan pelunasan biaya perjalan an masyarakat akan potensi pelanggaran yang digunakan menjaga privasi dan an haji (bipih) mulai Senin (10/4). Hal itu privasi atas data yang dikumpulkan dan anonimitas informasi pribadi pasien. menyusul terbitnya Keputusan Presiden dimanfaatkan dalam teknologi itu. Pengembangan sistem machine learning (Keppres) tentang Biaya Penyelenggaraan lain yang telah dikembangkan Agung Ibadah Haji (BPIH) untuk tahun ini. Dengan menyadari hal itu, Universitas dan timnya dari Prancis tiga tahun yang Prasetiya Mulya sedang mengembang lalu ialah sistem berbasis AI untuk men Demikian diungkapkan Dirjen Pe- kan sistem AI yang dapat dimanfaatkan deteksi kanker payudara. nyelenggaraan Haji dan Umrah Hilman untuk membantu dokter mendeteksi pe Latief ketika membuka Bimbingan Tek- nyakit pneumonia atau radang paru-pa “Kami merancang sistem yang dapat nis Tugas dan Fungsi PPIH Arab Saudi ru. Proyek penelitian itu didanai APNIC memilah dan mengelola repository data 1444 H/2023 M di Asrama Haji Pondok Foundation, lembaga internasional yang medis agar informasi individual pasien Gede, Jakarta Timur, Jumat (7/4) malam. salah satu bidangnya ialah menaungi yang bersifat privat tidak bisa diidenti “Kemarin sore Keppres tentang BPIH keamanan internet di Asia-Pasifik. fikasi kembali siapa personnya secara sudah disetujui Presiden, yang artinya spesifik. Dengan sistem ini, kolaborasi haji 1444 H jadi berangkat,” ujar Hilman. Sistem yang masih dalam tahap pur dan pertukaran data antarrumah sakit warupa itu dikembangkan tim Prasetiya bisa dilakukan dengan aman dan menjaga Direktur Bina Haji Arsyad Hidayat Mulya bersama mitra penelitian dari INSA privasi pasien,” tandasnya. menambahkan, penyelenggaraan bim Centre Val de Loire di Prancis. bingan teknis (bimtek) terbagi dalam dua Agung menambahkan, sistem pende agenda, yakni bimtek tugas dan fungsi, “Dalam sistem ini, kami memanfaat teksi penyakit itu tengah dikembangkan kemudian diikuti bimtek terintegrasi. kan data-data yang dimiliki dokter. Nah, melalui kerja sama dengan beberapa dokter mendapatkan data tersebut dari rumah sakit di Jawa Tengah dan Yog Jumlah peserta bimtek tugas dan pasien,” ujar Ketua Progam Studi S-1 yakarta. Selain itu, tim pengembang fungsi sebanyak 928 orang dengan Computer Systems Engineering Univer AI Program Studi Computer Systems agenda berlangsung hari ini hingga sitas Prasetiya Mulya, Agung Alfiansyah, Engineering Prasetiya Mulya tengah Senin (10/4). Agenda berlanjut dengan Kamis (6/4). meneliti kemungkinan penggunaan AI bimtek terintegrasi dengan Kemente- untuk mendeteksi kejahatan finansial. rian Kesehatan pada 11-16 April yang Namun, karena data pasien, seperti diikuti 1.233 peserta. (Ndy/H-1) rekam medis, merupakan informasi sen Mereka tengah mengembangkan sistem sitif, dalam pengembangan sistem pende agar lembaga keuangan seperti bank dapat teksi pneumonia itu, Agung dan tim maha berbagi data, tetapi keamanan informasi siswa Prasetiya Mulya turut mengembang nya tetap terproteksi dan terjamin. (Des/H-3)
RAMADAN 1444 H SABTU, 8 APRIL 2023 | HALAMAN 14 HUMORIA PERNIK Makan Menikmati Sensasi Peca Uang di Masjid Raya Donggala Sendiri HAMPIR setiap masjid yang ada di Indonesia memiliki tradisi SUATU hari Nasrudin berjalan ANTARA/ANDRI SAPUTRA yang menjadi warisan turun-temurun kala Ramadan tiba. Di di sebuah jalanan India yang Kabupaten Donggala, Sulawesi Tengah, ada yang namanya berdebu setelah turun dari TRADISI KOLANO UCI SABEA: Sejumlah pasukan Kesultanan Ternate mengusung tandu yang dinaiki Sultan Ternate ke-49 peca, kebiasaan yang hingga saat ini masih terus dilestari- gunung Kafiristan. Rasa haus kan di Masjid Raya Donggala. mulai menyerangnya. Hidayat Mudaffar Sjah (tengah) menuju Masjid Kesultanan Ternate saat tradisi Kolano Uci Sabea di Kota Ternate, Maluku Utara, Kamis (6/4). Tradisi Kolano Uci Sabea tersebut sudah dilakukan sejak ratusan tahun oleh Kesultanan Ternate yang dilaksanakan pada malam Peca sebenarnya adalah penyebutan bagi beras yang “Aku harus segera mem- kunut ke-15 Ramadan dengan berangkatnya Sultan dari kedaton menuju Masjid Kesultanan yang ditandu dan dikawal pasukan adat dimasak bersama santan menjadi bubur santan dan dit- peroleh buah-buahan,” katanya serta masyarakat untuk melaksanakan salat Tarawih. ambahkan garam sebagai penyedap rasanya. Dinikmati berguman. bersama sambal terasi, sambal ikan, atau palumara hidan- Awas Ada Puasa gan khas Sulawesi Tengah saat berbuka puasa. Sampailah ia ke ujung jalan yang Sia-Sia dan dilihatnya seorang laki-laki galkan dengan cepat oleh kan hal itu padahal dirinya “Peca ini sudah ada sejak saya belum lahir,” kata Sekre- dengan muka yang memancar- Puasa melatih setiap jiwa dan Nabi Muhammad SAW itu tahu ini ialah bulan Ramadan taris Panitia Buka Puasa Yayasan Masjid Raya Donggala, kan kebaikan sedang duduk kepribadian manusia untuk tidak adalah segala sesuatu yang dan ia berpuasa, Allah SWT Safrudin. Tradisi menikmati Peca dipercaya untuk kebaikan di bawah pohon yang rindang melanggar perintah Allah. Tidak mempunyai makna terkait tidak butuh dengan puasa dia. pencernaan. menghadapi sekeranjang buah- saja larangan makan dan minum, dengan dusta, baik berupa buahan. perkataan dusta pun harus secepatnya perkataan, perbuatan, mau- “Kalau dia masih berbuat Sekitar 1960, peca dimasak dengan tungku kayu di hala- ditanggalkan. pun segala hal. dzur, bikin hoaks atau cerita man samping Masjid Raya. Seiring waktu berjalan, lokasi Buah yang bertimbun dalam yang tidak benar, bersaksi memasak peca telah berpindah-pindah sebanyak empat keranjang itu bentuknya besar- “Semua perbuatan yang yang tidak benar, dan menu- kali. Setelah masak barulah dibawa ke masjid, ditakar, dan besar dan warnanya merah mengandung dusta itu dzur lis di media sosial yang tidak disajikan untuk jemaah yang berbuka puasa. (MT/H-1) darah. namanya. Misalkan ada ke- benar, secepat Anda mening- saksian palsu yang ada dusta galkan makanan dan minum- Pesantren Kilat di Atas “Ini yang kucari,” kata Nas- di dalamnya, di situ disebut an ketika Anda berpuasa, KRI dr Radjiman Wedyodiningrat rudin. Setelah mengambil dua dengan syahadat dzur. Apalagi secepat itu pula Allah SWT keping uang perak dari simpul menyebarkan berita-berita tidak menganggap perbuatan BADAN Amil Zakat Nasional (Baznas) berkolaborasi dengan di ujung serbannya, ia menye- hoaks, itu juga termasuk per- Anda, secepat itu Allah SWT TNI Angkatan Laut (TNI-AL) menyelenggarakan Pesantren rahkan uang itu kepada penjual buatan dzur,” jelas Ustaz Adi. meninggalkan puasa Anda,” Kilat Ramadan 1444 H di atas kapal perang. TNI-AL secara buah. jelasnya. khusus mengerahkan salah satu kapal perang terbaru Orang-orang yang sedang miliknya, KRI dr Radjiman Wedyodiningrat (992) untuk ke- Tanpa mengucap sepatah kata berpuasa kemudian terlibat Pemberlakuan aturan terse- giatan tersebut. pun, si penjual buah menye- dengan dusta, harus berhati- but dari Allah esensinya me- rahkan semua keranjangnya hati karena hal tersebut bisa rupakan pembelajaran bagi Jadilah KRI ini melakukan pelayaran perdananya dengan kepada Nasrudin. Nasrudin langsung membatalkan puasa. manusia dengan hikmah ter- membawa para peserta Pesantren Kilat Ramadan Baznas lalu duduk di tempat yang dise- besarnya adalah bagaimana bertajuk Ekspedisi Ramadan Penuh Inspirasi (Ekspresi). diakan penjual buah, dan mu- “Para ulama ada yang Allah SWT membuat hukum Dalam kegiatan selama tiga hari ini peserta tidak hanya lailah ia melahap buah-buahan sepakat bahwa kalau orang yang ketat melalui rasulnya belajar mengenai agama, tetapi juga diajak menjelajahi dan itu. Hanya dalam beberapa detik sudah terbiasa dengan ke- dalam training Ramadan un- mengenali kapal perang tersebut. saja mulutnya terasa terbakar. biasaan berbohong di saat tuk membuat manusia lebih Air matanya membasahi pipi- puasa itu membatalkan, bu- baik dengan dibiasakan se- Kepala Staf TNI Angkatan Laut Laksamana TNI Muham- nya, tapi sang Mullah terus saja kan cuma merusak, karena lama 30 hari. “Jadi hukum ini mad Ali menjelaskan KRI dr Radjiman Wedyodiningrat makan. memang menggugurkan pa- dibuat ketat untuk mengubah sebetulnya merupakan kapal rumah sakit. Namun, dalam hala-pahala puasa. Hal ini perilaku kita lebih baik, Allah kegunaannya, kapal tersebut juga difungsikan untuk mela- Satu dua jam telah berlalu, sering tidak disadari banyak menginginkan kita menjadi kukan kegiatan sosial, seperti bakti kesehatan atau kegiatan ketika seorang penduduk Af- orang,” paparnya. hamba yang baik lewat puasa bantuan terhadap bencana. (RO/H-1) ghanistan lewat di hadapannya, ini,” tandasnya. (H-1) Nasrudin berteriak kepadanya, Kalau orang masih nekat CAHAYA HATI “Hai saudaraku, buah-buahan atau dengan sengaja melaku- ini pasti berasal dari mulut Meraih Cinta Allah setan!” NAUFAL ZUHDI sia-sia, sedangkan ia sedang MERAIH cinta Allah meru- SENO “Dasar bodoh!” kata orang puasa, Allah tidak punya pakan suatu pertanyaan itu. “Tak pernahkah engkau [email protected] keperluan dalam kebiasaan yang sering kita dengar Quraish Shihab mendengar tentang cabai Hin- dia saat puasa yang mening- dan tanyakan. Jawabannya dustan? Engkau harus berhenti SIAPA pun yang sedang galkan makan dan minum ialah tidak mudah apalagi kau tidak mengunjungiku? memakannya atau ajal akan berpuasa, sepanjang itu,” ucap Ustaz Adi Hidayat cinta memiliki bermacam- Aku lapar kenapa engkau segera menjemputmu sebelum dia sudah balig mau dikutip pada Jumat (7/4). macam penjelasan, filosofi, tidak memberiku makan? matahari terbenam.” besar atau kecil, laki- dan makna. Aku telanjang kenapa eng- laki atau perempuan, tua Rasulullah menegaskan kau tidak memberiku pa- “Aku tidak bisa sampai aku atau muda, kaya atau cukup, agar meninggalkan hal ter- Ada yang berkata cinta kaian?” ceritanya. habiskan seluruh isi keranjang dan standarnya memenuhi sebut dengan cepat artinya tidak dapat dilukiskan apa- ini,” kata Nasrudin terengah- rukun untuk berpuasa akan ada sesuatu yang berbahaya. lagi diterangkan karena cin- Sang hamba berkata engah. diperlakukan sama oleh Al- Seperti kita sebagai manusia ta hanya dapat dirasakan. bagaimana mungkin aku lah SWT. Apabila di antara yang menerima informasi Banyak orang berkata cinta memberi makanan pada- “Orang gila! Buah-buahan itu mereka tidak mampu me- ‘cepat tinggalkan’ atau ‘cepat adalah dialog, cinta adalah hal engkau ialah Tuhan bahan bumbu kari. Buang saja ninggalkan perbuatan atau jauhi’, hal itu menunjukkan kerinduan, cinta adalah yang mahakuasa, bagai- semuanya.” kata-kata dustanya yang tidak ada sesuatu yang berbahaya. pertemuan, dan cinta ada- mana mungkin aku mem- bermanfaat kemudian diker- lah kenangan indah. beri pakaian padahal eng- “Aku tidak sedang makan jakan saat puasa, puasanya “Saking berbahayanya, itu kau Tuhan mahakuasa. buah! Aku sedang makan uang- akan menjadi sia-sia. diminta Nabi Muhammad “Jika demikian, kita ber- ku sendiri,” teriak Nasrudin. SAW untuk ditinggalkan de- tanya bagaimana meraih Menurut nabi, seandainya (Fal/H-1) “Rasulullah pernah ber- ngan cepat, jangan masuk cinta Allah. Yang jelas yang engkau berkunjung ke o- sabda siapa pun yang tidak ke situ, jangan lakukan itu,” durhaka tidak akan men- rang yang sakit, niscaya Sumber: Buku Humor Sufi III, mampu meninggalkan per- ujarnya. dapatkan cinta Allah, yang engkau menemui Allah di Penulis Siti Zainab Luxfiati, Tar- buatan dusta, perkataan yang menduga akan mendapat- sana, seandainya engkau tila Tartusi, Tahun Terbit 2007 Maksud yang harus diting- kan cinta Allah melalui ke- memberi makan orang yang giatan-kegiatan yang tidak lapar, engkau akan mene- JEJAK ISLAM direstuinya, tidak mung- mui Allah di sana, seandain- kin mencapai cinta Allah,” ya engkau memberi yang Awal Penyebaran Islam di Tanah Pasundan kata Pendiri Pusat Studi butuh pakaian, engkau akan Al-Qur’an Prof Quraish menemui Allah di sana. RADEN Kian Santang menjadi membuatnya gelisah dan ingin ini, Kian Santang berguru ke- Pada waktu itu, selain di dae- Batuwangi yang kini berada di Shihab. salah satu tokoh yang diper- menemukan lawan sepadan. pada Ali dan memutuskan un- rah Godog Garut, penyebaran Kecamatan Singajaya. Ajaran “Itulah cara untuk ber- caya memiliki pengaruh besar Saat itu, dia diberitahukan tuk menjadi seorang muslim. agama Islam juga sebagian Islam kemudian menyebar di Jika seseorang ingin ber- temu dengan Allah dan dalam perkembangan Islam, bahwa jika ingin menemui sosok “Ali yang dikisahkan pada cerita kecil terjadi dengan proses seluruh tanah Priangan melalui dialog dengan Allah un- sekaligus cara untuk men- khususnya di tanah Pasundan. tersebut, dia bisa mengunjungi ini dipercayai ialah Syaidina Ali perdagangan para pedagang raja-raja lokal. tuk mendapatkan cintanya, dapatkan cintanya. Semoga Bahkan, di Godog, Kabupaten Tanah Mekah dan menemui bin Abi Thalib,” tutur Desy. Arab dan India di daerah pantai bacalah kitab sucinya. Jika kita berhasil mendapatkan Garut, Jawa Barat, terdapat sesorang bernama Ali. bagian utara. Kemudian, setelahnya ajaran Anda ingin Allah berdia- cinta Allah,” pungkasnya. makam dari anak Prabu Sili- Sepulangnya dari Mekah, Islam disebarkan generasi ke log dengan Anda, bacalah (Iam/H-1) wangi tersebut beserta bera- Singkat cerita, Kian Santang Kian Santang berniat mengajak Nama Prabu Kian Santang generasi, generasi selanjutnya Al-Qur’an. Jika Qnda ingin gam peninggalannya. berhasil menemui Ali dan di Prabu Siliwangi memeluk Is- berganti menjadi Syekh Sunan ialah para sufi seperti Jafar berdialog dengan Tuhan, sana dia ditantang untuk men- lam. Sayangnya, hal itu ditolak Rochmat Suci. Awalnya, dia Sidiq, Fatah Rahmatullah, Ab- berdoalah, maka jika kita Dalam studi yang ditulis Pe- cabut tongkat milik Ali yang ayahnya. mulai mengislamkan raja lokal dul Muhyi, dan ulama dari Ci- ingin bertemu dengan Allah, neliti Unikom Bandung Desy tertancap di tanah. Kian San- seperti Raja Galuh Pakuwon di rebon dan Mataram, yaitu dari kita akan bertemu dengan- Qonita Irmawati, Kian Santang tang tak mampu melakukannya, Dia kemudian memulai pe- Limbangan (Sunan Pancer). Dia Cangkuang Arif Muhammad Nya. dipercaya sebagai sosok yang bahkan saat itu terjadi feno- nyebaran Islam di daerah- juga mengislamkan petinggi dan dari Sumedang Pangeran sangat sakti di kalangan masya- mena keluarnya banyak darah daerah kecil pedalaman tanah kerajaan dan raja lokal lain Santri. Setelah itu, penyebaran “Di dalam hadis nabi, rakat pada masanya. dari tubuh Kian Santang. Pasundan. Limbangan ialah seperti Santowan Suci Mareja, agama Islam berkembang se- bahkan di dalam perjanjian tempat penyebaran pertama di Sunan Sirapuji, dan Sunan makin meluas. (Des/H-1) baru dikatakan bahwa di Namun, kesaktiannya ini Setelah mengalami kejadian wilayah Priangan tatar Sunda. hari kemudian Allah berfir- man aku sakit kenapa eng-
OLAHRAGA 15SABTU, 8 APRIL 2023 AFP/OSCAR DEL POZO SEKILAS GELANGGANG LATIHAN: Kiper Real Madrid Thibaut Courtois menjalani latihan di kompleks latihan Ciudad Real Madrid di Valdebebas, kemarin. Real Madrid yang baru saja Ferrari Minta FIA Cabut Hukuman kepada Sainz menundukkan Barcelona 4-0 di Copa del Rey akan menjamu Villarreal pada lanjutan La Liga di Santiago Bernabeu, dini hari nanti. TIM Formula 1 Ferrari berharap penalti 5 detik yang dijatuhkan kepada pembalap mereka, Carlos Sainz, karena menabrak Fernando Alonso (Aston Menjaga Konsistensi Martin) di GP Australia bisa ditangguhkan atau dicabut. Hukuman itu mem- buat Sainz yang finis di posisi empat GP Australia itu melorot ke posisi 12. Manchester United dituntut menunjukkan konsistensi permainan saat menjamu Everton di Old Traford. Tiga poin dalam laga malam nanti menjadi hal wajib bagi Keputusan tersebut juga membuat Ferrari kehilangan poin dari GP tersebut karena rekan setim Sainz, Charles Leclerc, tersingkir pada lap ‘Setan Merah’ untuk menjaga asa lolos ke Liga Champions musim depan. pembuka. “Dia (Sainz) sangat terpukul. Kami menyampaikan petisi untuk meninjau kembali kasus tersebut. Kami telah mengirimkannya ke FIA,” Ke- DHIKA KUSUMA WINATA Rashford mencetak gol. sama mengoleksi 27 poin dengan ditantang Villarreal di Santiago pala Tim Ferrari Frederic Vasseur, kemarin. \"Anda dapat membicarakan ham- Bournemouth yang berada di zona Bernabeu, dini hari nanti. Walau [email protected] merah dan hanya selisih empat sedang dalam kepercayaan diri Ferrari merasa Sainz diperlakukan lebih keras daripada Pierre Gasly yang pir setiap pertandingan tentang dia poin dari Southampton di dasar tinggi seusai membekuk Barcelona tidak dihukum karena tabrakan dengan rekan setimnya di Alpine, Esteban SEUSAI ditundukkan New- (Rasford), tapi ketika dia tampil ti- klasemen. 4-0 dalam Copa del Rey, Los Blan- Ocon. “Kami berharap setidaknya bisa melakukan diskusi terbuka dengan castle United, Manchester dak maksimal, itu tidak baik untuk cos harus waspada jika tidak ingin steward juga demi kebaikan olahraga ini. Agar tidak terjadi lagi keputusan United mampu meraih ke- kami. Kami harus memasukkannya \"Performa secara umum bagus, dipermalukan Villarreal di depan seperti ini karena ada kasus yang sama, tapi keputusan yang diberikan menangan 1-0 atas Brent- ke dalam permainan, tetapi dia kami bermain bagus di beberapa pendukung sendiri. berbeda-beda,” kata Vasseur. (Ant/R-2) ford, dua hari lalu. Tiga poin dari juga harus bertanggung jawab dan gim dan bermain bagus di gim Brentford, Manchester United bisa begitu juga pemain lain,\" imbuh lainnya. Kami telah menunjuk- Berada di posisi enam klasemen, Ganda Campuran Berpeluang Juara di Orleans kembali masuk ke posisi empat ten Hag. kan semangat yang jernih dalam Villarreal dipastikan akan berjuang besar Liga Primer Inggris. penampilan kami,\" kata pelatih keras merebut poin penuh demi INDONESIA meloloskan dua wakil ke semifinal ganda campuran turnamen Di sisi lain, Everton juga butuh ke- Everton, Sean Dyche. menjaga peluang lolos ke Liga bulu tangkis Orleans Master 2023. Adnan Maulana/Nita Violina dan Rehan Malam nanti, ‘Setan Merah’ di- menangan demi menjauh dari zona Champions musim depan. Yellow Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati memperoleh tiket setelah meraih tuntut menjaga konsistensi penam- degradasi. The Toffees sementara Ancaman Villarreal Submarine, julukan Villarreal, me- kemenangan pada perempat final, kemarin. pilan saat menjamu Everton di Old ini di peringkat 16, tetapi posisinya miliki kapasitas itu. Trafford. Kemenangan pada laga jauh dari kata aman lantaran sama- Dari La Liga, Real Madrid akan Adnan/Nita meraih tempat di empat besar setelah mengalahkan wakil kandang kali ini akan memperbesar Samuel Chukwueze menjadi pe- Malaysia Chan Peng Soon/Cheah Yee See. Pada laga yang berlangsung di peluang mengakhiri musim kompe- main Villarreal yang paling harus Palais des Sports, Prancis, Adnan/Nita menang melalui rubber game 17-21, tisi di posisi empat besar sekaligus diwaspadai Real Madrid. Pemain 21-12, dan 21-9. Pada semifinal hari ini, Sabtu (7/4), Adnan/Nita akan ber- lolos ke Liga Champions musim sayap berusia 23 tahun asal Nigeria hadapan dengan wakil Taiwan, Ye Hong Wei/Lee Chia Shin. depan. yang telah mengemas 11 gol dan 11 assist itu akan menjadi senjata an- Sementara itu, Rehan/Lisa merebut tiket ke semifinal setelah menying- Manchester United memiliki ke- dalan Villarreal untuk menembus kirkan ganda Amerika Serikat, Vinson Chiu/Jennie Gai. Rehan/Lisa merebut percayaan diri tinggi jika tampil di pertahanan Real Madrid. kemenangan setelah bertarung sengit tiga gim dengan skor 21-9, 17-21, Old Trafford. Musim ini, dari 23 kali dan 21-14. tampil di Old Trafford, Manchester \"Ia telah menjadi pemain besar United hanya satu kali kalah dengan sebelum saya menjadi pelatih di Di ganda putri, Lanny Tria Mayasari/Ribka Sugiarto juga lolos ke semifinal mencatatkan 15 kemenangan dan 7 sini. Ia mampu menjaga performa setelah menyingkirkan ganda Indonesia lainnya, Febriana Dwipuji Kusuma/ kali imbang. dan berharap ia bisa terus melaku- Amalia Cahaya Pratiwi. Lanny/Ribka yang berstatus unggulan pertama de- kannya karena di saat-saat seperti ngan dua gim langsung 21-15 dan 21-9. (Dhk/R-2) \"Kami senang dengan catatan ini ia akan menjadi penentu,\" itu. Hal tersebut menunjukkan ungkap pelatih Villarreal, Quique Sanksi Ringan FIFA Harus bahwa kami dapat melakukannya, Setien. Jadi Momentum Pembenahan kami dapat memberikan karakter terbaik. Di pertandingan kandang Di sisi lain, pelatih Real Madrid SEPAK bola Indonesia bisa bernapas lega setelah hanya disanksi adminis- kami menunjukkan kepribadian Carlo Ancelotti kemungkinan tidak trasi oleh FIFA terkait batalnya penyelenggaraan Piala Dunia U-20 di dan karakter, tetapi tandang kami akan menurunkan kekuatan terbaik Indonesia. Sanksi itu harus menjadi pembelajaraan dan momentum tidak selalu bisa membawanya ke dalam laga kali ini. Ancelotti akan pembenahan alias transformasi sepak bola yang dicanangkan PSSI. lapangan,\" ujar pelatih Manchester melakukan rotasi pemain untuk United, Erik ten Hag. memberikan waktu istirahat bagi \"Kita patut bersyukur FIFA hanya menjatuhkan sanksi administratif. Kita pemain-pemain kunci karena harus hanya dilarang memanfaatkan untuk sementara dana FIFA Forward dari Marcus Rashford akan kembali menghadapi Chelsea di Liga Cham- FIFA,\" kata pengamat sepak bola Mohamad Kusnaeni, kemarin. menjadi tumpuan Ten Hag. Sejak pions pada pertengahan pekan de- jeda Piala Dunia 2022, ‘Setan Merah’ pan. (AFP/Manchester Evening/R-2) Kusnaeni menilai sanksi ringan itu memperlihatkan FIFA paham ter- selalu memetik kemenangan ketika hadap yang terjadi di balik dinamika persiapan Piala Dunia U-20 yang akhirnya batal. FIFA melihat pemerintah Indonesia sebetulnya serius mempersiapkan diri menjadi tuan rumah. \"Indonesia tidak pernah menolak dan mengembalikan mandat kepada FIFA. Hanya, FIFA menganggap Indonesia belum siap menjalankan peran sebagai tuan rumah. Itu dua hal yang berbeda,\" ujarnya. Ditambahkan, sanksi itu juga menunjukkan pengakuan FIFA bahwa Indonesia merupakan negara penting di dunia sepak bola. \"Dengan sekitar 190 juta penggemar sepak bola dan umumnya fanatik, FIFA menyadari peran krusial Indonesia bagi masa depan sepak bola secara global,\" imbuh Kusnaeni. Kusnaeni menilai sanksi ringan itu juga membuka peluang Indonesia untuk mengajukan diri sebagai tuan rumah Piala Dunia U-17 yang sedianya digelar di Peru, tetapi dibatalkan. Itu disebabkan dalam sanksi tersebut ti- dak ada larangan tim nasional Merah Putih bermain di ajang internasional. Sebelumnya, Ketua Umum PSSI Erick Thohir juga menilai sanksi yang diberikan FIFA di satu sisi merupakan sebuah pembelajaran dan di sisi lain berkah bagi sepak bola Indonesia yang saat ini terus berbenah menuju perbaikan di semua sektor. \"Saya sudah berusaha maksimal saat bertemu dengan FIFA. Dengan sanksi ini, kita masih terus melanjutkan program transformasi sepak bola bersama FIFA,\" ucapnya. (Dhk/R-2) AFP/GETTY IMAGES/CHRIS CODUTO LAKUKAN DUNK: Pemain Denver Nuggets Jeff Green (tiga dari kiri) melakukan dunk saat laga klasemen NBA melawan Phoenix Suns di Footprint Center Arizona dalam lanjutan Wilayah Barat kompetisi NBA, kemarin. Nuggets menyerah 115-119. TENDANGAN BEBAS Saat 12 Pelatih Terjengkang dari Kursinya Nagelsmann dipecat dari Bayern menunjuk Tuechel sebagai peng- Muenchen saat ia sedang liburan di gantinya. Sambungan dari halaman 1 klub tidak mau berisiko dengan tandingan tanpa kemenangan yang baru 11 bulan menangani Villa, sang Swiss. Saat ia sedang asyik bermain klub miliknya. Mereka tanpa ampun dijalani Crystal Palace membuat bintang dianggap tidak berhasil. ski, Nagelsmann mendapatkan Karena sudah dianggap sebagai “Semoga nasib saya seperti akan memecat sang pelatih begitu pemilik klub Steve Parish langsung pesan bahwa dirinya diberhentikan sesuatu yang lumrah, para pela- Roberto Di Matteo yang mampu tanda-tanda prestasi klubnya ter- menekan panic button. Nasib sama akhirnya dialami bos dari pelatih Bayern. tih pun tidak pernah larut dalam mempersembahkan Liga Cham- puruk. Itu disebabkan kalau klub Gerrard di Liverpool, Brendan Rod- persoalan. Ibarat roda pedati yang pions pada 2012 sebagai pelatih mereka telanjur terdegradasi atau Parish berpaling kepada pelatih gers. Empat tahun kepemimpinan- Nagelsmann tidak bisa mem- berputar, mereka yakin akan men- interim Chelsea. Saya akan mencoba gagal bisa tampil di ajang kom- kawakan Roy Hodgson untuk mena- nya di Leicester City sebenarnya bantah dan hanya bisa menerima dapat kesempatan yang lain. Apalagi melakukan yang terbaik dan mem- petisi musim mendatang, kinerja ngani Palace. Namun, butuh waktu tidaklah buruk. Ia berhasil mem- keputusan pahit itu. Sementara itu, jumlah pelatih yang berkualitas, berikan hasil yang terbaik pada pe- keuangan klub akan ikut terpuruk. bagi mantan pelatih Inggris itu un- bangun kembali 'klub dongeng' ia merasa berhasil membawa Die ternyata jumlahnya terbatas. riode ini. Selanjutnya kita lihat saja tuk bisa mengangkat prestasi klub itu masuk jajaran elite Eropa dan Roten menjuarai Bundesliga pada bagaimana,” ujar Lampard. Pemilik klub tidak peduli lagi asal London itu. memenangi Piala FA 2021. Namun, musim lalu dan kali ini pun sukses Tuechel yang secara mendadak dengan nama besar pelatih. Orang terpuruknya prestasi the Foxes pada menyingkirkan Barcelona di ajang dipecat Chelsea sekarang dipercaya Tidak sendiri sekelas Antonio Conte yang selalu Tiga nama besar lain yang lebih musim ini hingga berada di ujung Liga Champions. Bayern Muenchen untuk menjadi membawa tim asuhannya menjadi dulu tersingkir dari kursi pelatih jurang degradasi membuat pelatih pelatih baru. Nagelsmann pun kini Lampard sendiri sudah dua kali juara pun dipecat oleh Tottenham Liga Primer ialah Thomas Tuechel, asal Irlandia Utara itu meletakkan Namun, manajemen Bayern diincar untuk menggantikan Potter merasakan pahitnya digusur dari Hotspur. Padahal, pada musim lalu Steven Gerrard, dan Brendan Rod- jabatan. menganggap prestasi Die Bavarian menangani Chelsea. kursi pelatih. Setelah sebelumnya Conte-lah yang menyelamatkan gers. Tuechel dipecat dari Chelsea, pada musim ini tidak konsisten. didepak sebagai pelatih Chelsea, Spurs dari ancaman degradasi, padahal baru saja membawa the Gagal-pecat Bayern yang sempat unggul jauh Pada akhirnya sistem dan orga- Lampard menjadi salah satu pelatih bahkan berhasil lolos ke ajang Liga Blues merebut trofi Liga Champions. dari pesaingnya dalam Bundesliga nisasi harus saling melengkapi. yang tergusur pada musim sekarang Champions. Kejamnya kompetisi tidak hanya tiba-tiba bisa terpuruk dan sempat Sistem yang baik pada satu organi- ini. Baru Januari lalu Lampard di- Gerrard yang baru merintis se- berlaku di Liga Primer. Hal yang tertinggal dari musuh besar mereka, sasi belum jaminan bisa berjalan pecat dari Everton karena mem- Bintang sepak bola Prancis Patrick bagai pelatih setelah perjalanan sama juga terjadi di semua penge- Borussia Dortmund. dengan hasil yang sama pada orga- bawa klub asal Liverpool itu ke Vieira juga dipaksa meninggalkan karier gemilang bersama Liverpool lolaan klub di Eropa. Bahkan, cara nisasi yang lain. Apalagi ada faktor jurang degradasi. Crystal Palace, padahal ia berhasil sebenarnya sukses membangun pemecatan yang dilakukan bisa sa- Kekalahan 1-2 dari Bayer Lever- pemain yang harus memahami sis- membuat the Eagles memainkan Glasgow Rangers di Skotlandia. ngat menyakitkan. kusen sebelum jeda pertandingan tem permainan dan mampu untuk Sebagai sebuah industri, pemilik sepak bola menyerang. Sebelas per- Itulah yang membuat Aston Villa internasional menjadi pemicu ke- menjalankannya. Bagi pemilik klub, menarik pulang ke Inggris. Namun, Pelatih muda Jerman Julian luarnya keputusan palu godam. sistem dan organisasi yang terbaik Bayern Muenchen memilih memu- ialah ketika mampu membawa klub- tuskan kontrak Nagelsmann dan nya menjadi juara.
SABTU, 8 APRIL 2023 SELEBRITAS CUSTOMER SERVICE: (021) 5821303 PEMASANGAN IKLAN: (021) 5812113 / 5801480 HALAMAN 16 VIVY YUSOF cara untuk menyelamatkan perusahaan yang ia anggap sebagai bayi pertamanya itu, Berdakwah dengan termasuk dengan menambah pendanaan Berbagi Kisah hingga brand yang dijual. Jatuh Bangun Sebagai seorang figur publik, Vivy juga Pengusaha asal Malaysia ini berharap buku perdananya, The First Decade, kerap mendapat bully dari para hater dapat membantu sesama pengusaha dalam mengembangkan bisnis. akan setiap kegagalannya, termasuk saat FashionValet tutup. DEVI HARAHAP e-commerce FashionValet dan kemudian tercapai, bisa tidak bayar gaji bulan ini, dan melahirkan dua brand sendiri, The Duck lainnya,” tutur Vivy dalam bahasa Inggris “Cara saya berdamai dan bangkit dari [email protected] Group dan Lilit Woman. campur Melayu. kegagalan itu ialah berbicara kepada orang- orang yang saya cintai, seperti keluarga, DI kalangan pen- Keseharian perempuan yang selalu Perempuan yang mendirikan bisnis pada suami, anak, orangtua, dan saya percaya cinta fesyen stylish ini juga sangat berwarna dengan 2010 bersama pacar yang kini menjadi bahwa doa mereka sangat menguatkan muslim Tanah perjalanan bisnis ke berbagai negara suaminya, Dato' Fadzarudin Shah Anuar saya,” jelasnya. Air, nama Vivy dan keseruan bersama keluarga serta (lebih dikenal sebagai Fadza), itu berharap Yusof telah cukup populer. sahabat-sahabatnya. Tidak heran jika bukunya dapat membantu pengusaha Vivy pun menekankan tiga hal penting Perempuan asal Malaysia akun Instagram-nya telah memiliki 1,8 juta muda atau semua yang hendak merintis yang harus diperhatikan para pengusaha itu banyak digemari pengikut dan Youtube-nya memiliki 247 bisnis. Ia mengungkapkan cara-cara ataupun pendiri perusahaan. “Pertama, kita karena gambaran peng- ribu subscriber. berekspansi, cara mendapatkan pendanaan, harus benar-benar mengetahui identitas usaha muslimah muda dan berbagai hal lainnya yang penting bagi dari bisnis kita agar tidak terombang- yang sukses men- Seolah tidak pernah kehabisan energi, pengembangan usaha. ambing dan terjebak di dalam pasar, jadi dunia dan mampu Desember lalu, Vivy meluncurkan buku kita punya pendirian yang kuat akan bisnis menyimbangkan peran perdananya, The First Decade: My Journey Begitu blak-blakannya ia mengungkap tersebut,” jelasnya. ibu dengan empat from Blogger to Entrepreneur. Dalam segala kegagalan, Vivy mengaku temannya anak. rangkaian promosi bukunya itu, Vivy juga pun sampai mempertanyakan langkahnya Selain itu, Vivy mengingatkan agar Tahun lalu, di usia 34 menyambangi Indonesia pada 1 -2 April itu karena akan membuat orang tahu pengusaha tidak takut dengan adanya tahun, namanya masuk 2023. kelemahannya. “Saya jawab tidak apa-apa kompetitor. “Selama 12 tahun membangun dalam daftar The Business karena orang akan lihat bahwa saya bisnis, saya terkadang takut dengan of Fashion (BoF) 500 tahun 2022. Ia Tampil dalam acara Gema Ramadhan manusia biasa... Dan ini juga cara saya kompetitor, tapi akhirnya saya berpikir menjadi satu di antara delapan pada Minggu (2/4) di ICE BSD, Tangerang, berdakwah karena saya ingin orang bahwa rezeki itu begitu luas, setiap orang wajah sampul BoF 500 tahun itu Vivy mengungkapkan bahwa salah melihat ada perempuan muslim yang punya rezekinya masing-masing yang bersama dengan perancang senior satu alasannya menulis buku itu untuk berbisnis,” ucap Vivy dalam dialog How sudah diatur oleh Allah. Tapi justru adanya Giorgio Armani dan pengusaha meluruskan persepsi orang. Ia mengaku to deal with failure yang juga disiarkan di kompetitor membuat saya rajin untuk fesyen Inggris, Emma Grede yang salah satu follower mengatakan jika hidup Vidio.com itu. berinovasi,” tuturnya. bersama Kim Kardashian mendirikan Vivy sangat sempurna karena itu sang Skims. BoF merupakan komunitas follower juga ingin punya bisnis agar Tiga hal penting Terakhir, Vivy juga menganjurkan para fesyen bergengsi dengan anggota di hidupnya bisa sempurna. pengusaha muda untuk jangan pernah 125 negara. Salah satu kegagalan yang dialami takut terhadap perubahan, termasuk jika Pencapaian di Bof 500 hanyalah satu “Lalu saya berkata apakah image itu Vivy ialah ketika harus menutup situs harus beralih ke bisnis lain. “Jika bisnis dari sederet prestasi Vivy. Pada 2017, ia yang saya berikan pada orang, kalau e-commerce FashionValet pada Juli 2022 itu lagi mendatangkan profit dan justru juga telah masuk daftar Forbes 30 under seperti itu nanti orang akan kecewa karena akibat hantaman pandemi. Perempuan membuat keuangan semakin tidak stabil, 30 berkat kesuksesannya mendirikan tidak ada yang namanya hidup yang lulusan bidang hukum dari London School mungkin itu saatnya kita harus mengubah sempurna. Karena itu juga saya merasa of Economics (LSE), Inggris, itu mengaku bisnis kita atau bahkan menutupnya mesti menceritakan cerita yang sebenarnya selama setahun telah mencoba beragam untuk menciptakan peluang bisnis yang dengan segala kegagalan bisnis, target tidak lebih bermanfaat dan menguntungkan ke depannya,” katanya. Vivy mengakui jika founder memang kerap menjadi orang memiliki ego tinggi dan sulit mendengarkan pendapat orang lain. “Founder itu memang egonya tinggi, tidak mau bertanya. Kalau sudah suka dengan hal itu, ya, maunya itu saja,” akunya sambil tertawa. Kini Vivy mengaku telah banyak menu- runkan egonya dan lebih mendengarkan pendapat orang lain. Ia bertekad dapat membawa brand-nya menjadi perusahaan global sebagaimana brand-brand pakaian Jepang ataupun Eropa yang telah lebih dulu mendunia. (M-1) DOK INSTAGRAM @VIVYYUSOF ZIVANNA LETISHA Perjuangan Sama Berat untuk Normal maupun Caesar DALAM momen Bulan Sadar Persalinan Berbicara persiapan, antara kedua 1444 H Caesar Internasional yang jatuh jenis persalinan itu menurut tiap April, Zivanna Letisha Siregar dia tidak berbeda jauh. Baik 12-14 April 2023 mengungkapkan soal perjuangan yang sama berat dalam persalinan menjelang persalinan pertama Pukul 13.00-18.00 WIB normal maupun caesar. Puteri maupun kedua, dia sama-sama Indonesia 2008 itu memang telah menjaga pola makan sejak Area Lobi 3 Media Indonesia, Kedoya memiliki pengalaman untuk dua jenis persalinan itu. hamil, termasuk asupan asam TERBUKA UNTUK UMUM folat dan vitamin. Dia juga “Mau lahiran metode Menghadirkan: apa pun, perjuangan rutin berolahraga karena tetap sama, sama-sama baginya kegiatan fisik Pameran Kuliner I Pameran Fashion & Beauty bergadang. Caesar kata sangat penting apa pun Pameran Produk Syariah I Beragam Talkshow Menarik siapa enggak sakit. metode persalinannya. Aktivitas Sosial I Lomba Marawis I Lomba Dai Cilik Banyak banget stigma Khususnya kepada di masyarakat jangan ibu-ibu yang melahirkan Tausiyah Tokoh-tokoh Terkemuka didengarkan dan fokus secara caesar, Zivanna pada tumbuh kembang berpesan agar mereka anak sendiri saja,” kata harus tetap percaya diri. dia dalam webinar Bicara “Bahwa kita adalah ibu Gizi, Rabu (5/4). yang baik yang selalu berusaha melakukan yang Zivanna melahirkan terbaik untuk anak-anak. anak pertamanya secara normal atau melalui Meskipun banyak stigma pervagina, sementara tentang metode persalinan persalinan anak kedua caesar, sebaiknya kita fokus dan ketiga yang kembar saja untuk menyiapkan dilakukan secara caesar dan melakukan yang terbaik karena posisi keduanya untuk ibu dan anak agar dapat menyilang di dalam rahim. mengoptimalkan kesehatan pada jangka pendek dan jangka panjang,” kata dia. (Ant/M-1) MI/SUMARYANTO BRONTO TIKA BRAVANI Kembali dari Hiatus LIMA tahun absen dari layar lebar, Wanita yang kini berhijab itu aktris Tika Bravani kembali berakting juga mengaku senang mendapat di film Khanzab. Tika mengaku tawaran film horor karena keluar energinya cukup terkuras karena dari zona nyaman film drama. Istri perdana bermain di film horor dari pesinetron Dimas Aditya itu dan banyak menggunakan teknik juga telah mengenal baik sang computer generated imagery (CGI). sutradara, Anggi Umbara, sehingga “Harus main imajinasi juga, pengalaman syuting dirasa lebih itu yang lebih effort, lebih menyenangkan. fokus karena, kan, untuk Khanzab yang rencananya membayangkan, untuk tayang di bioskop pada 20 mengeluarkan energi April 2023 menceritakan itu, itu sendiri sudah Rahayu (Yasamin Jasem) yang cukup melelahkan. Dan dirundung masa lalu setelah berhubungan dengan kematian ayahnya. Rahayu teknis, bukan perasaan,” tinggal bersama ibu tiri yang ucap Tika Bravani disela bernama Nuning (Tika Bravani). promo film Khanzab di Sejak saat itu, teror makhluk Wisma Antara, Jakarta, Khanzab mulai menghantui mereka. Kamis (6/4). (Ant/M-1) DOK INSTAGRAM @TIKABRAVANI
SABTU, 8 APRIL 2023 HALAMAN A1 FOKUS MI/SUSANTO PEMBENTUKAN KOALISI BESAR: Presiden Joko Widodo didampingi sejumlah ketua umum partai politik memberikan keterangan pers seusai mengadakan silaturahim Ramadan di kantor DPP Partai Amanat Nasional (PAN), Pejaten, Jakarta, Minggu (2/4/2023). Pertemuan dua koalisi Golkar, PPP, PAN (KIB) dan Gerinda, PKB (KKIR) menjadi sinyal pembentukan koalisi besar untuk pengusungan calon presiden (capres) dan calon wakil presiden (cawapres) pada Pemilihan Umum (Pemilu) 2024. Jalan Hindari Dinamika Berlebihan Salah satu hambatan pembentukan koalisi besar, yakni menentukan calon presiden dan calon wakil presiden. Terlebih tiap parpol, baik dari KIB dan KKIR, memiliki calon dan kriteria mereka sendiri. RIFALDI PUTRA IRIANTO menghasilkan proses pelaksanaan musyawarah-mufakat. perspektif serta menghimpun energi menempatkan kadernya di pasangan pemilihan presiden (pilpres) tanpa \"Urun rembuk semuanya pasti nanti dalam membangun bangsa. Terlebih calon presiden dan calon wakil [email protected] adanya hal-hal yang menimbulkan Indonesia merupakan negara besar presiden,” tegasnya. situasi memanas. dan saya kira kami sepakat bahwa dengan jumlah penduduk yang tidak SINYAL pembentukan koalisi segala sesuatu itu harus musyawarah- sedikit. Bukan ancaman besar untuk pengusungan calon “Saya kira begini, yang paling baik mufakat,” tegas Eddy. presiden (capres) dan calon (dari pembentukan koalisi besar) “Semakin besar sinergi kekuatan Ketua DPP PKS Bidang Polhukam, wakil presiden (cawapres) pada adalah bagaimana kita menghasilkan Sama halnya dengan PAN, Wakil politik, itu tentu akan diharapkan bisa Almuzzammil Yusuf, menanggapi santai Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 riuh sebuah proses pelaksanaan pilpres Ketua Umum DPP Partai Golkar Ahmad punya energi lebih besar juga untuk terkait wacana pembentukan koalisi terdengar. Bergabungnya dua koalisi maupun pemilu, yaitu yang tanpa Doli Kurnia juga mendukung koalisi membangun bangsa Indonesia ke besar yang menguat pascabertemunya menjadi satu dimungkinkan akan adanya dinamika yang berlebihan,” besar. Doli mengungkapkan koalisi depan,” tuturnya. ketua umum partai-partai KIB dan terjadi pada Pemilu 2024 mendatang. terangnya. besar dibentuk demi kepentingan KKIR. Menurutnya, hal itu sah-sah saja bangsa dan negara. Doli juga menyebut pembentukan dan merupakan bagian dari dinamika Terbaru, dorongan terwujudnya Di tengah mencuatnya wacana koalisi besar sebagai strategi untuk politik yang terjadi dalam menghadapi koalisi besar terjadi pada kegiatan pembentukan koalisi besar, salah satu “Bisa jadi memperlebar peluang dalam meraih Pilpres 2024 mendatang. yang digelar Partai Amanat Nasional hambatan yang mungkin akan tercipta pembelajaran politik kemenangan pada Pilpres 2024. Dia (PAN) beberapa waktu lalu. Dalam ialah menentukan calon presiden bahwa koalisi besar mengatakan saat ini partai-partai \"Bagus. (Dengan demikian), masya- kegiatan tersebut, ketua umum partai- (capres) dan calon wakil presiden pemerintahan itu politik di KIB dan Koalisi KIR terus rakat menjadi punya pilihan alternatif partai Koalisi Indonesia Bersatu (cawapres). Terlebih tiap parpol baik kalau dibangun sejak bersinergi dalam mematangkan konsep pasangan capres/cawapres,\" ungkap (KIB), yakni PAN, Golkar, dan PPP, dari KIB dan KKIR memiliki calon dan awal dan sudah bisa pembentukan koalisi besar untuk Almuzzammil. melakukan pertemuan tertutup dengan kriteria mereka sendiri. menemukan kesamaan menyukseskan Pemilu 2024. ketua umum partai-partai Koalisi visinya, platformnya, Lebih lanjut Almuzzammil menampik Kebangkitan Indonesia Raya (KKIR) Partai Gerindra, misalnya, telah ini kan akan baik, Berbeda dengan PAN dan Golkar bahwa wacana lahirnya koalisi besar yang beranggotakan Gerindra dan PKB. menetapkan Ketua Umum Prabowo pemerintah mendatang yang membuka selebar-lebarnya untuk akan menjadi ancaman bagi Koalisi Pertemuan itu juga dihadiri Presiden RI Subianto sebagai capres untuk Pilpres akan stabil.” partai mana pun yang ingin bergabung Perubahan untuk Persatuan (KPP) yang Joko Widodo. 2024. Sama halnya dengan Gerindra, ke dalam KIB dan membentuk koalisi digawangi Partai NasDem, Demokrat, PKB juga menetapkan Ketua Umum Ahmad Doli Kurnia besar, PKB justru memiliki persyaratan dan PKS. Dalam menanggapi wacana ter- Abdul Muhaimin Iskandar untuk sendiri terkait koalisi besar. bentuknya koalisi besar, Sekretaris diusung di pilpres, paling tidak sebagai Wakil Ketua Umum DPP Partai Golkar Dia menyatakan perbedaan koalisi Jenderal PAN Eddy Soeparno menya- cawapres. Wakil Ketua Umum PKB Jazilul dan capres yang diusung ialah kenis- takan pihaknya sangat terbuka untuk “Bisa jadi pembelajaran politik Fawaid menyatakan wacana koalisi cayaan demokrasi dan dijamin partai mana pun yang ingin bergabung Partai Golkar juga sudah menetapkan bahwa koalisi besar pemerintahan besar parpol mungkin saja terjadi konstitusi. ke dalam KIB. PAN juga mendukung Ketua Umum Airlangga Hartarto itu kalau dibangun sejak awal dan dengan syarat Ketua Umum PKB terealisasinya koalisi besar. sebagai capres mereka, sedangkan sudah bisa menemukan kesamaan menjadi capresnya. “Semua capres dan partai koalisi PAN menyiratkan nama-nama capres visinya, platformnya, ini kan akan baik, tidak ada yang perlu merasa terancam “Sekarang ini kami komitmen tetap dan cawapres yang mereka dukung, pemerintah mendatang akan stabil,” “Setuju saja koalisi besar asal Pak satu sama lain kalau kita semua solid berada di KIB, jadi kami akan termasuk di antaranya Gubernur Jawa ujar Doli. Muhaimin presidennya. Ya, karena sepakat dengan kompetisi yang sehat. fokus ke sana. Tapi segala sesuatu Tengah Ganjar Pranowo dan Menteri itu yang menjadi tugas kami sebagai Pemilu yang langsung, umum, bebas, yang mungkin di luar pembahasan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Menurut dia, dengan merangkul Waketum, Bappilu PKB, kalau itu rahasia, jujur, dan adil (luber jurdil),” KIB atau perkembangan lain dengan Erick Thohir. kekuatan besar, itu dapat memperluas diterima, ayok, dibicarakan, itu lebih tuturnya. KIB, kami sudah sampaikan KIB sangat baik,” kata dia. welcome terhadap siapa pun yang mau Pasti selesai “Ini bagus untuk pendidikan politik bergabung,” ucap Eddy saat ditemui di Menurut Jazilul, sebelum terbentuk masyarakat. Bahkan, masyarakat kita Gedung DPR, Rabu (5/4). Tentang banyaknya opsi capres koalisi besar, pasti ada kesepakatan pun sudah biasa dengan perbedaan, bila koalisi besar terbentuk dan bersama agar tiap-tiap parpol bisa termasuk dalam pileg (pemilu legislatif) Dijelaskan Eddy, wacana terkait akan memungkinkan untuk calon menaikkan elektablitas. dan pilkada (pemilu kepala daerah). pembentukan koalisi besar merupakan dari parpol terkait terdepak, Eddy Jadi, tidak ada alasan bagi para elite hal yang baik. Dia menilai dengan menegaskan urusan tersebut “Karena apa? Karena masing-masing politik, khususnya di pusat, untuk adanya koalisi besar diharapkan dapat pastinya akan diselesaikan secara partai saya yakin, punya motif dan tidak bersikap dewasa,” pungkas punya keinginan untuk menjaga Almuzzammil. (P-2) elektoralnya di Pemilu 2024 sekaligus
A2 SABTU, 8 APRIL 2023 FOKUS Koalisi dan Pilihan Capres di Mata Pemilih FAUSTINUS NUA [email protected] KOALISI besar menyodorkan keuntungan sekaligus kerugian bagi pemilih. Kerugian yang paling banyak disorot ialah minimnya pilihan karena sangat mung- kin hanya dua pasangan calon presiden dan calon wakil presiden yang maju ke pemilihan presiden (pilpres). Keuntungannya lebih pada penghematan waktu dan sumber daya. Berikut secara lengkap pandangan sejumlah warga tentang koalisi besar dan implikasinya. (P-2) Reinard L Meo, Mahasiswa Pascasarjana Universitas Pertahanan Watak Pilpres Terlalu Maskulin DOK PRIBADI SAYA secara pribadi belum punya pilihan capres. Nama-nama muncul pada 2019 lalu. Seharusnya demikian, hemat saya. yang muncul dalam berbagai survei dan percakapan publik Semakin banyak opsi, dalam demokrasi, tentu semakin baik. seperti Anies Baswedan, Prabowo Subianto, Ganjar Pranowo, Kita butuh alternatif. hingga Luhut Binsar Pandjaitan, semuanya bagus. Konstitusi kita memang mengizinkan pendirian parpol- Semuanya produk dari tiap proses yang mesti dihargai. Hanya parpol, tetapi problemnya ialah rasa percaya diri kurang sekali. saja, ini Indonesia, negeri dengan sejuta kejutan. Kita tunggu Tentu ada regulasi yang tidak memungkinkan, tetapi minimal saja sampai sudah ada penetapan pasti untuk Pilpres 2024. tunjukkan ke publik rasa percaya diri itu. Kalau tidak punya itu, saya kira tak perlu susah-susah mendirikan parpol. Jika di situ ada sosok perempuan, barangkali pilihan saya ke situ. Watak pilpres kita terlalu maskulin, padahal jumlah Ini untuk parpol, sedangkan untuk publik, bahayanya ialah perempuan Indonesia dalam data terakhir BPS itu besar. Pi- kita akan kembali ke 2014 dan 2019. Mudah terbelah karena lihan tidak hanya Puan Maharani. opsi terbatas, dan itu tidak menarik. Kita sudah punya dua pengalaman yang sangat tidak meng- Kalau memungkinkan dan tidak melanggar aturan, parpol enakkan dan berpotensi akan semakin merusak demokrasi perlu cepat mengumumkan capres. Namun, kita tahu, itu bu- kita. Koalisi-koalisi besar dan hanya dua pasangan calon yang kan khas Indonesia. Kita ini sukanya bikin kejutan mendekati maju ke pilpres pada 2014 dan 2019 sudah cukup menjadi pe- deadline, raut wajah teman-teman di parpol tampak tidak mau lajaran berharga. terburu-buru, pura-pura bingung, dan selalu meminta publik untuk sabar. Padahal, hasilnya nanti begitu-begitu saja. Pilpres Secara khusus, saya tertarik pada sikap NasDem hari ini. 2019 dapat menjadi rujukan, itu lebih dari cukup. Sikap NasDem hari ini ialah sikap yang seharusnya sudah Florencia, Pegawai Swasta Bukan sekadar Janji saat Kampanye SAYA belum punya pilihan capres dan cawapres. Soal (usaha mikro, kecil, dan menengah) serta tidak memper- parpol membentuk koalisi besar, saya setuju karena de- sulit generasi muda untuk membuka lapangan kerja baru. ngan berkoalisi, kemungkinan untuk menangnya besar. Intinya terbuka dengan masukan-masukan masyarakat. Ruginya, kalau berkoalisi, bagi-bagi kursi jatahnya jadi Enggak hanya janji saat kampanye. banyak. Bagi saya, parpol perlu mengumumkan secepatnya Parpol diharapkan memilih paslon yang memiliki visi pasangan capres dan cawapres yang akan diusung agar dan misi untuk membuat kebijakan yang mengedepankan masyarakat bisa menggali lebih dalam personality paslon kepentingan masyarakat seperti kesejahteraan UMKM untuk menentukan yang terbaik. DOK PRIBADI Angga Permana Wijaya, Tenaga Kependidikan Capres Jangan yang Disetir Parpol BELUM ada tokoh yang kelihatan. Saya belum ada pilihan sudah selesai. capres/cawapres. Kalau lihat dari berita-berita, ya, masih itu- Ruginya kita enggak ada pilihan lain. Golput juga bukan itu saja. pilihan. Kalau bisa tiga atau empat, enggak apa-apa. Sebenarnya kalau lihat yang sudah-sudah, ya, capresnya Saran saya untuk parpol, misalkan pilih calon, lihat dari jangan yang disetir sama partai. Jadi, apa yang jadi kebijakan presiden itu bukan dari partai. kinerjanya. Yang sudah punya rekam jejak bagus, kayak gu- bernur. Kadang ada calon yang enggak punya pengalaman di Tentang parpol membentuk koalisi besar, lihat dulu apa yang pemerintahan jadi enggak tahu, nih. ditawarkan capres-cawapres itu. Mereka ke partai itu bagai- mana; bisa lepas, enggak? Ujung-ujungnya politik terima kasih. Untuk pengumuman pasangan capres dan cawapres, sesuai dengan jadwal saja. KPU, kan, ada waktu pendaftaran. Sesuai Cuma, kalau dua, itu kurang pilihan, ya. Apalagi kita sudah dengan jadwal aja. Kan, bisa aja muncul nama lagi. tahu calon-calonnya, ya, agak banyak biar banyak pilihan juga. Kalau terlalu cepat, juga enggak sempat buat yang lain. Lebih Keuntungannya kalau dua capres, menurut saya, mungkin baik sesuai dengan jadwal saja, enggak terlalu cepat, enggak pemilu enggak lama. Enggak ada dua putaran. Satu putaran harus akhir-akhir juga. DOK PRIBADI Muhammad Ihsan Aditya, Karyawan Swasta Hanya Dua Calon Bisa Memecah Belah PILIHAN capres belum tahu siapanya, pastinya yang memilah koalisi mana, gagasannya apa. Bisa lebih tahu DOK PRIBADI melayani masyarakat, bukan partainya atau pengusaha- kinerja visi-misi capres, koalisinya. pengusaha. Yang memihak masyarakat kecil. Ruginya itu enggak banyak pilihan. Susah dapat calon Untuk seperti yang saya harapkan, kalau nyebut nama, seperti yang diharapkan. hampir enggak ada karena sosok-sosok itu lebih banyak ke partai mereka. Saran untuk parpol, ngusung capres yang tegas yang memang dari parpol capres tidak melayani parpolnya, Tentang parpol membentuk koalisi besar, ya boleh, tapi masyarakat. Pasti ada nama-nama, parpol lebih jeli, sih. Ada positif-negatifnya. Kalau banyak calon, banyak benar-benar ngusung capres yang memihak masyarakat. kubu. Kalau dua calon, Indonesia bisa pecah belah. Yang pecah belah bukan calonya, melainkan buzzer-buzzer Parpol dan koalisi mempercepat mengumumkan capres (pendengung). ada positif-negatifnya. Misalnya sudah mengusung nama, bisa lebih cepat membangun kredibilitas capresnya. Kalau Kalau dilihat dari 2019, negatifnya banyak sih. Demo belum, itu berarti masih harus membangun kredibilitas di mana-mana, di medsos juga saling serang kubu-kubu. partai mereka, calonnya belum. Ya minimal tiga calon, jangan dua, biar enggak muncul yang itu-itu aja. Kalau buat saya, lebih cepat ngusung itu lebih mudah menge-track latar belakangnya. Selama menjabat dia su- Untung rugi koalisi besar bergantung pada kebijakan dah menghasilkan apa saja. Kalau belum, itu malah justru partai di pemerintahan nanti. Kalau untuk saat ini, yang harus bangun kredibilitas, masyarakat justru lebih lama saya lihat banyak negatif. Untung kita bisa lebih fokus mengetahui latar belakang capres. Atty Mita, Ibu Rumah Tangga Tidak Harus Buang Energi SAYA sudah ada pilihan capres, sejauh ini saya rasa layak. berkuasa. Saya setuju parpol-parpol membentuk koalisi besar. Sekira- Saran saya untuk parpol yang akan mengusung capres/ nya begitu untuk menutup kemungkinan ada dua kali putaran atau dua kali pencoblosan. cawapres, yang jelas pilih yang prorakyat, track record, ki- nerjanya, juga harus dilihat secara baik. Saya rasa masyarakat Menurut saya, mungkin kalau untungnya, ya, seperti juga sudah bisa menilai. tadi, kita tidak harus buang energi untuk dua kali pencoblosan. Ruginya, ya, mungkin peluangnya hanya Pengumuman pasangan calon ada baiknya lebih cepat untuk capres dan cawapres yang diusung parpol yang biar masyarakat juga bisa melihat kemudian menentukan pilihannya. DOK PRIBADI
FOKUS CUSTOMER SERVICE: SABTU, 8 APRIL 2023 (021) 5821303 Munculnya Wacana Pembentukan PEMASANGAN IKLAN: Koalisi Besar Jelang Pemilu 2024 (021) 5812113 / 5801480 HALAMAN A3 Koalisi Besar ialah istilah yang digunakan untuk menyebut rencana penggabungan antara Koalisi Indonesia Bersatu (KIB) dan Koalisi Kebangkitan Indonesia Raya (KKIR) untuk menghadapi Pemilu 2024. KIB terdiri atas Partai Golkar, PAN, dan PPP, sedangkan KKIR terdiri atas Partai Gerindra dan PKB. Wacana Koalisi Besar itu muncul setelah Presiden Joko Widodo (Jokowi) bersilaturahim dengan lima partai politik di Kantor DPP PAN pada Minggu, 2 April 2023. Jokowi menyatakan KIB dan KKIR cocok jika bersatu untuk kebaikan negara dan bangsa. Koalisi Besar juga mendapat dukungan dari Partai Solidaritas Indonesia (PSI) yang mengumumkan bergabung dengan koalisi tersebut pada Rabu, 5 April 2023. Namun, Koalisi Besar masih belum menentukan calon presiden (capres) dan calon wakil presiden (cawapres) yang akan diusung. Partai Gerindra menyebut penjajakan Koalisi Besar masih sebatas komunikasi politik dan belum membahas hal tersebut. Di sisi lain, PDIP yang merupakan partai pemenang Pemilu 2019 juga belum bergabung dengan Koalisi Besar. PDIP setuju dengan wacana Koalisi Besar asalkan memiliki cita-cita dan visi-misi yang sama untuk Indonesia. (*/L-3) Peta Koalisi Sementara dan Anies AHY Kemungkinan Pasangan Calon Baswedan yang Diusung Nama-Nama yang Diusulkan Prabowo Tiap-Tiap Koalisi Koalisi Indonesia Bersatu (KIB) Subianto Ganjar KIB KKIR Anggota Pranowo Zulkifli Hasan Prabowo Subianto Golkar Ridwan Airlangga Hartarto Muhaimin Iskandar (Cak Imin) Partai Amanat Nasional (PAN) Kamil Suharso Monoarfa Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Puan Maharani KPP Erick Thohir Mengusung Ganjar Pranowo Anies Baswedan Anies Baswedan Ganjar Pranowo Ganjar Pranowo-Airlangga Hartarto Ridwan Kamil Andika Perkasa Ganjar Pranowo-Puan Maharani Khofifah Indar Parawansa Agus Harimurti Yudhoyono Puan Maharani-Ridwan Kamil Khofifah Indar Parawansa Ganjar Pranowo-Erick Thohir Ahmad Heryawan Sandiaga Uno Koalisi Kebangkitan Indonesia Raya (KKIR) Anggota Gerindra Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Mengusung Prabowo Subianto-Muhaimin Iskandar Koalisi Perubahan untuk Persatuan (KPP) Sandiaga Puan Uno Maharani Anggota Khofifah Indar NasDem Parawansa Demokrat PKS Mengusung Anies Baswedan-Agus Harimurti Yudhoyono Anies Baswedan-Khofifah Indar Parawansa Anies Baswedan-Ahmad Heryawan Lini Masa Terbentuknya Koalisi Besar 4 Juni 2022 Erick Thohir Airlangga Rekam Jejak Koalisi Muhaimin Iskandar Hartarto Partai Pemilu 2019 KIB terbentuk. Partai Golkar, PAN, dan PPP Koalisi Indonesia Maju menandatangani nota kesepahaman. Mengusung paslon Joko Widodo-Ma'ruf Amin. 13 Agustus 2022 Terdiri atas PDIP, Golkar, NasDem, PKB, PPP, Hanura, PSI, Perindo, PKPI, dan PBB. KKIR terbentuk.Gerindra dan PKB resmi Total kursi 338 dari 560 kursi (60,3%). menandatangani piagam koalisi. 24 Maret 2023 KPP terbentuk. NasDem, Demokrat, dan PKS. 2 April 2023 Muncul wacana bergabungnya KKIR dan KIB menjadi Koalisi Besar. Pertemuan lima ketum parpol (Gerindra, PAN, PPP, Golkar, dan PKB) serta Presiden Joko Widodo pada silaturahim politik di Kantor DPP PAN. Total Kursi Tiap-Tiap Koalisi Total Kursi KIB Total Kursi KKIR Total Kursi KPP PDIP tanpa Koalisi Koalisi Indonesia Adil Makmur Golkar PAN Gerindra NasDem Demokrat Nama yang diusulkan Mengusung Prabowo Subianto-Sandiaga Uno. Ganjar Pranowo, Puan Maharani Terdiri atas Partai Gerindra, PKS, PAN, Demokrat, Berkarya. 85 (12,31%) 44 (6,84%) 78 (12,51%) 59 (10,3%) 54 (9,4%) Total kursi 222 dari 560 kursi (39,7%). Jumlah kursi 128 (22,26%) Total Total Total 148 136 163 (25,53%) (23,65%) (28,34%) PPP PKB PKS Sumber: KPU/Litbang MI 19 (4,52%) 58 (9,72%) 50 (8,7%)
INTERNASIONAL B1SABTU, 8 APRIL 2023 Semua pihak menunggu Ribuan Warga Prancis Tiongkok Sanksi keputusan oleh Dewan Lanjutkan Aksi Protes Dubes Taiwan Konstitusi Prancis dan 4 Warga AS pada 14 April, yang mengevaluasi validitas regulasi tersebut. CAHYA MULYANA TIONGKOK menjatuhkan sanksi terhadap Duta Besar [email protected] Taiwan untuk Amerika Serikat Hsiao Bi-khim, serta R ATUSAN ribu orang terus ber- sebuah lembaga think tank New York dan perpustakaan demonstrasi di seluruh Pran- cis menentang regulasi yang Los Angeles yang menjamu Presiden Tsai Ing-wen saat disahkan Presiden Emmanuel Macron yang menaikkan usia pensiun singgah di AS dalam lawatan ke Amerika Tengah. 62 tahun menjadi 64 tahun. Bentrokan juga pecah antara demonstran dan po- Langkah itu diambil setelah Tsai bertemu dengan lisi di kota-kota termasuk Lyon, Nantes, dan Paris. Ketua Dewan Perwakilan Rakyat AS Kevin McCarthy Pengunjuk rasa di Paris sempat di California pada Rabu (5/4) yang memicu kemarahan membakar tenda brasserie Left Bank La Rotonde, yang terkenal Beijing karena menganggap Taiwan miliknya. sebagai pusat perayaan Macron ke- tika memenangi pemungutan suara Sanksi diumumkan Kantor Urusan Taiwan di Tiongkok putaran pertama dalam Pemilihan Presiden 2017. Polisi mengatakan yang menargetkan Hsiao, Institut Hudson yang menam- beberapa ratus dari titik bentrokan terjadi secara luas di Paris. pung Tsai di New York, dan perpustakaan Ronald Reagan Bentrokan juga terjadi di Lyon, polisi yang menjadi tuan rumah menembakkan gas air mata setelah be- berapa toko dijarah dan jendela bank pertemuan Tsai dengan dihancurkan demonstran. Kemudian, di Rennes, polisi menembakkan gas air “Saya juga McCarthy. mata dan pengunjuk rasa melemparkan berharap Empat warga negara proyektil ke petugas. AS juga masuk sanksi ter- Gerakan protes di Prancis telah me- ningkat selama dua setengah bulan pihak sebut, yakni Ketua dan sebagai penentangan kebijakan Macron Direktur Institut Hudson, untuk menaikkan batas usia pensiun Tiongkok dari 62 tahun menjadi 64 tahun. Peno- dapat serta Kepala dan mantan lakan itu berbuah krisis politik paling Direktur Yayasan Reagan. serius dalam masa jabatan keduanya Sanksi itu melarang selu- sebagai presiden. menahan ruhnya menjejakkan kaki Setiap minggu, serikat pekerja telah diri dan tidak di Tiongkok, Hong Kong, memimpin pemogokan nasional dan dan Makau. Mereka juga berdemonstrasi yang kerap menimbul- kan bentrokan dengan polisi. Serikat bereaksi dilarang berinvestasi di pekerja berkeras warga Prancis akan berlebihan.” Tiongkok. terus dimobilisasi untuk membatalkan perubahan itu. Pada Agustus tahun “Kami masih meminta agar reformasi lalu, Tiongkok member- itu dicabut,” kata Kepala Serikat CFDT sentris Laurent Berger, Kamis (6/4). Tsai Ing-wen lakukan sanksi terhadap Dia mengatakan kelompoknya dan AFP/LOIC VENANCE Presiden Taiwan tujuh pejabat dan anggota rakyat Prancis akan terus melakukan demonstrasi hingga regulasi tentang PROTES REFORMASI PENSIUN BERLANJUT: Pengunjuk rasa melindungi diri dari gas air mata dengan payung dan tempat parlemen Taiwan terma- reformasi pensiun itu dibatalkan. “Kita berada di tengah krisis sosial, krisis de- sampah saat bentrok dengan polisi saat aksi unjuk rasa melanjutkan penolakan reformasi pensiun di Nantes, Prancis, Kamis (6/4). suk Hsiao yang dituduh sebagai pejuang kemerdekaan mokrasi,” katanya. Ratusan ribu orang terus berdemonstrasi di seluruh Prancis menentang regulasi yang disahkan Presiden Emmanuel Macron yang menaikkan usia pensiun 62 tahun menjadi 64 tahun. Bentrokan juga pecah antara demonstran dan polisi saat protes di kota-kota setelah kunjungan Ketua DPR AS Nancy Pelosi ke Pemerintah Prancis telah menolak termasuk Lyon, Nantes, dan Paris. Taiwan. Beijing menganggap Taiwan sebagai wilayah Tiong- kok, untuk dipersatukan kembali dengan paksa jika untuk membatalkan perubahan pen- berdasarkan interpretasi hukum yang bahwa Le Pen akan mengalahkan perlu. Tsai mengatakan Taiwan ialah negara berdaulat siun. Semua pihak sedang menunggu ketat. Pakar konstitusi mengatakan partai pengusung Macron hari ini jika keputusan pada 14 April oleh Dewan dewan itu tidak mungkin membatal- pilpres musim semi lalu diulang. dan masa depannya bergantung pada keputusan raky- Konstitusi Prancis, yang mengevaluasi kan undang-undang tersebut sepe- validitas regulasi tersebut. nuhnya. Survei, dari grup Elabe untuk BFMTV, atnya. menunjukkan Le Pen akan mendapat Reformasi pensiun Macron disahkan Sekolah, kereta api, pesawat, dan skor 55% dan partai pengusung Macron Kantor urusan Taiwan Tiongkok menuduh lembaga tanpa persetujuan parlemen. Langkah kilang terkena dampak pemogokan ter- 45% jika mereka saling berhadapan da- ini membuat marah serikat pekerja dan baru pada Kamis. Protes berkepanjang- lam pemungutan suara putaran kedua dan eksekutif AS menyediakan platform dan kemudah- mengakibatkan banyak warga Prancis an terhadap perubahan pensiun Ma- sekarang. berunjuk rasa. cron telah menyebabkan popularitas- an bagi Tsai untuk terlibat dalam kegiatan separatis nya turun. Fabien Villedieu, perwakilan serikat Tidak mungkin membatalkan buruh Sud-Rail, mengatakan jika Pran- kemerdekaan Taiwan. Sanksi Tiongkok akan berdampak Marine Le Pen yang saat ini memim- cis semakin tidak stabil, akan mudah Dewan Konstitusi yang memiliki pin partai oposisi terbesar di parlemen dirasuki paham paling kanan. “Prancis kecil pada Hsiao karena pejabat senior Taiwan itu tidak kekuasaan untuk mencoret sebagian tidak meningkatkan dukungan ke- yang sedang sakit ini dapat dikuasai ke- atau bahkan semua undang-undang, pada pekerja berpenghasilan rendah. lompok paling kanan, (partai Le Pen),” bisa mengunjungi Tiongkok, dan pengadilan Tiongkok akan menilai RUU Reformasi Pensiun Sebuah jajak pendapat menemukan pungkasnya. (The Guardian/I-2) tidak memiliki yurisdiksi di Taiwan. Tsai mengatakan pertemuan tatap muka dengan pejabat AS penting untuk perdamaian regional dan me- minta Beijing untuk tetap tenang. “Saya juga berharap pihak Tiongkok dapat menahan diri dan tidak bereaksi berlebihan,” katanya sebelum keberangkatan di Los Angeles. (The Guardian/Cah/I-2)
Search
Read the Text Version
- 1 - 20
Pages: