Important Announcement
PubHTML5 Scheduled Server Maintenance on (GMT) Sunday, June 26th, 2:00 am - 8:00 am.
PubHTML5 site will be inoperative during the times indicated!

Home Explore JUKNIS PANDUAN

JUKNIS PANDUAN

Published by falihamahnur97, 2023-01-05 04:41:09

Description: JUKNIS PANDUAN

Search

Read the Text Version

JUKNIS Pekan Olahraga & Seni IGTKI-PGRI Prov Sulsel Makassar, 11 Februari 2023

DAFTAR ISI Daftar Isi ii Kata Pengantar iii Pendahuluan 1 Pelaksanaan Kegiatan 2 3 Pendaftaran, Biaya & Konsumsi 4-17 18 Cabang Olahraga & Seni Yang Diperlombakan Kepanitiaan Penutup 19

KATA PENGANTAR Bismillahirahmanirahim... Puji syukur kira panjatkan ke hadirat Allah Swt, Tuhan Yang Maha Esa atas karunia- Nya kita dapat melaksanakan Kegiatan Pekan Olahraga dan Seni (PORSENI) yang akan dilaksanakan pada tanggal 11 Februari 2023 bertempat di Asrama Haji Sudiang Makassar. Juknis ini dibuat sebagai bahan acuan bagi Juri, Peserta dan Panitia dalam melaksanakan kegiatan ini. Makassar, 2 Januari 2023 Pengurus Provinsi IGTKI-PGRI Sulsel II

PENDAHULUAN Kegiatan PORSENi dilaksanakan di seeluruh Kabupaten/Kota dengan beragam kemasan sesuai kebutuhan dan kondisi masing-masing daerah. Sebagaimana kita ketahui bersama bahwa pertemuan periodik di tingkat Provinsi salah satu upaya untuk meningkatkan kompetensi dan mutu profesional para guru TK. Oleh karena itu Pengurus Provinsi IGTKI- PGRI Provinsi Sulawesi Selatan merasa berkewajiban untuk melaksanakan pembinaan baik profesi maupun organisasi agar IGTKI-PGRI selalu berada di baris terdepan sebagai bentuk apresiasi dari organisasi terhadap anggotanya akan kemampuan, prestasi dan dedikasinya untuk mencapai predikat guru yang bermartabat. 1

PELAKSANAAN KEGIATAN 1.Porseni dilaksanakan pada hari Sabtu, tanggal 11 Februari 2023. 2.Registrasi peserta pukul 07.30 s.d 08.30 WITa 3.Upacara pembukaan pukul 08.30 s.d 11.30. 4.Parade peserta Porseni dilepas oleh Bunda PAUD Provinsi Sulawesi Selatan Pukul 11.45 s.d 12.30 WITa 5.IIM (Istirahat, Ibadah dan Makan) pukul 12.30 s.d 13.30 WITa. 6. Penjelasan teknis dan pelaksanaan kegiatan lomba Olahraga dan Seni pukul 13.30 s.d 17.30 WITa. 2

PENDAFTARAN, BIAYA & KONSUMSI 1.Pendaftaran peserta PORSENI Provinsi XI IGTKI-PGRI Sulawesi Selatan dibuka mulai dari sekarang ( sejak tanggal diterimanya surat JUKLAK ini ) ditutup pada hari Selasa, 31 Januari 2023. 2.Pendaftaran peserta melalui link:https://bit.ly/KONFERENSIIGTKI SULSEL IGTKI-PGRI dan pembayaran melalui nomor Rekening, BRI : 3806-01-009778-53- 2. An: IGTKI-PGRI Prov. Sulsel. 3.Narahubung kegiatan: Ibu Hamdana No. HP: 0813-4220-5301 dan Ibu Hatika, No. HP: 0852-9950- 1378. 4.Biaya pendaftaran porseni Rp. 800.00,-/peserta 5.Peserta mendapatkan snack siang, makan siang dan snack sore. 3

Cabang Olahraga & Seni Yang Diperlombakan Cabang Olahraga Senam Irama dengan Alat Gerak dan Lagu Bermain Sambil Bernyanyi Permainan Anak CIptaan Guru Cabang Seni Tari Kreasi Baru Menyanyi Duet Cipta Lagu & Menyanyikan Lagu Bercerita dengan Alat Peraga Bercerita Tanpa Alat Peraga MTQ (Musabaqah Tilawatil Qur'an) Finger Painting Cipta dan Baca Puisi Alat Peraga Pembelajaran (APP) Media Pembelajaran Berbasis IT 4

1. SENAM IRAMA DENGAN CABANG OLAHRAGA PERSYARATAN ALAT Senam Ciptaan Guru KRITERIA Menggunakan alat yang tidak 1. Tekhnik membahayakan Sistematika gerakan Dengan iringan musik senam instrumentalia lagu Teknik gerakan anak Kekompakan Dapat diterapkan pada Kreativitas anak usia TK Gerakan senam sesuai Waktu maksimal 10 dengan irama menit (terhitung waktu Iringan musik keluar/masuk instrumentalia lagu panggung) anak Tiap Kab/Kota mengirimkan 1 2. Penampilan regu/kelompok terdiri Kostum Olahraga (etika dan estetika) Penggunaan alat Penguasaan panggung Ketepatan waktu dari 6-8 orang 3. Keseuaian Jumlah Naskah rangkap 5 Peserta diserahkan pada saat daftar ulang 4. Penulisan dan Penyusunan Bebas 5

2. GERAK DAN LAGU CABANG OLAHRAGA PERSYARATAN KRITERIA Lagu anak yang 1. Tekhnik dinyanyikan oleh anak (rekaman suara anak) Sistematika gerakan Iringan musik berbentuk Teknik gerakan kaset / CD Kreativitas Lagu direkam peserta Kekompakan harus ikut menyanyi Kesesuaian gerak Tanpa alat dengan lirik lagu Dapat diterapkan untuk 2. Penampilan anak usia TK Kostum Olahraga Gerakan sesuai dengan (etika dan estetika) lirik lagu dan dapat Penggunaan alat dikembangkan Penguasaan Waktu maksimal 10 panggung menit (Terhitung waktu Ketepatan waktu masuk/keluar 3. Kesesuaian Jumlah panggung) Peserta Tiap Kab/Kota 4. Naskah mengirimkan satu regu Penulisan dan terdiri 6-8 orang Penyusunan Bebas Naskah rangkap 5 diserahkan pada saat daftar ulang 6

3. BERMAIN SAMBIL CABANG OLAHRAGA BERNYANYI PERSYARATAN KRITERIA 1. Tekhnik Bermain yangdiambil dari Permainan Anak Kreativitas bermain Tradisional diambil dari permainan Tanpa alat/dengan alat tradisional (yang tidak yangdikembangkan membahayakan) Kekompakan Dengan nyanyian yang Sesuai dengan anak usia menggunakan bahasa dini daerah, yang diterjemahkan Penampilan ke bahasa Kostum OR, Indonesia dalam naskah menggunakan asessories Dapat diterapkan pada yang disesuaikan anak usia Taman Kanak- Ekspresi kanak Peran dari masing-masing Waktu maksimal 10 menit peserta dan pemimpin (terhitung waktu Ketepatan waktu keluar/masuk panggung) Kualitas suara Nyanyian dan dialog yang 2. Kesesuaian Jumlah digunakan langsung Peserta diucapkan 3. Naskah Tiap Kab/Kota mengirimkan Penulisan dan 1 regu/kelompok terdiri dari Penyusunan Bebas 6-8 orang 8. Naskah rangkap 5 7 diserahkan pada saat daftar ulang

4. PERMAINAN ANAK CIPTCAAABNAGNUGRUOLAHRAGA PERSYARATAN 1.Ciptaan guru KRITERIA 2.Terdapat unsur kalah 1. Tekhnik menang Sistematika 3. Menggunakan alat Teknik permainan Kreativitas permainan yang tidak Peran pemimpin membahayakan Ekspresi 4. Tanpa iringan musik 2. Penampilan 5.Dapat diterapkan pada Kostum Olahraga anak usia TK diseuaikan dengan 6.Keaslian ciptaan kebutuhan olahraga (originalitas) Penggunaan alat 7.Waktu maksimal 10 Ketepatan waktu menit (terhitung waktu 3. Kesesuaian Jumlah keluar/masuk Peserta panggung) 4. Naskah 8.Tiap Kab/Kota Penulisan dan mengirimkan 1 Penyusunan Bebas regu/kelompok terdiri dari 6-8 orang 8 9.Salah seorang dari anggota kelompok berperan sebagai pemimpin 10.Naskah rangkap 5 diserahkan pada saat daftar ulang

1. TARI KREASI BARU CABANG SENI PERSYARATAN KRITERIA 1. Tekhnik 1.Tarian ciptaan guru. 2. Dengan iringan musik Kreativitas Iringan musik sesuai instrumentalia yang anak usia TK disiapkan oleh peserta. Keserasian 3.Tarian sesuai untuk anak usia TK. 2. Penampilan 4.Waktu maksimal 10 Ekspresi menit (terhitung waktu Kostum dan asesoris keluar/masuk disesuaikan panggung) Penguasaan 5.Tiap Kab/Kota panggung mengirimkan 1 Ketepatan waktu regu/kelompok terdiri dari 6-8 orang. 3. Kesesuaian Jumlah 6.Naskah rangkap 5 Peserta diserahkan pada saat 4. Naskah daftar ulang. Penulisan dan Penyusunan Bebas 9

CABANG SENI 2. MENYANYI DUET PERSYARATAN KRITERIA 1.Peserta : 2 orang guruTK ( 1. Tekhnik pria, wanita, campuran ) 1. Vokal yang menyanyikan suara I 2. Tehnik dan II Pernapasan dan 2.Lagu yang dibawakan : pemenggalan kata 3.Lagu wajib Mars IGTKI. Kemampuan menyayi 4.Lagu pilihan lagu daerah dengan nada yang 5.Lagu anak baik 6. Masing-masing lagu Artikulasi Harmonisasi dinyanyikan satu kali v. Panitia menyediakan orgen 2. Penampilan dan pemainnya Penghayatan 7.Menyerahkan partitur lagu Ekspresi lengkap dengan notasi 5 Kostum (bebas rapih rangkap pada saat akan dan sopan boleh tampil. pakaian daerah) 10

3. CIPTA LAGU DAN CABANG SENI MENYANYIKAN LAGU ANAK PERSYARATAN KRITERIA 1.Lagu asli ciptaan guru; 1. Tekhnik 2.Minimal 1 bait maksimal 3 1.Isi lagu sesuai dengan bait (1 bait terdiri dari 4 tema baris); 2. Notasi 3.Tiap Kab/Kota mengirimkan 3. Interval 1 orang peserta pria atau 2. Naskah wanita 1.Lagu bukan jiplakan 4.Tema diundi pada waktu 2.Lagu belum pernah pertemuan teknik 5.Waktu yang disediakan disebarluaskan untuk mencipta lagu 2. Penampilan maksimal 120 menit Vokal TEMA Ekspresi/mimik. 1. Toleransi 2.Kasih sayang 3.Sopan santun 4.Tanggung jawab 5.Kerja sama 6. Empati 7. Kejujuran 8. Patuh 9. Hormat 10.Saling menghargai 11.Percaya diri 12. Keadilan 13.Tolong menolong 14. Kemandirian 15. Kedisplinan 11

CABANG SENI 4. BERCERITA DENGAN ALAT PERAGA PERSYARATAN KRITERIA 1.Cerita ciptaan guru 1. Tekhnik 2. Boleh menggunakan 1.Isi cerita ilustrasi musik 2. Intonasi 3.Menggunakan alat peraga 3. Bahasa yang 4.Dapat diterapkan pada anak komunikatif sesuai dengan anak usia TK usia TK 5.Waktu maksimal 10 menit 2. Naskah (termasuk persiapan) 1. Penulisan dan 6.Tiap Kab/Kota mengirimkan penyusunan cerita bebas 1 orang (pa/pi) 2.Naskah belum pernah 7.Naskah rangkap 5 diterbitkan diserahkan pada saat daftar 3. Penampilan ulang Mimik dan ekspresi • Kewajaran sikap • Ketepatan waktu 12

CABANG SENI 5. BERCERITA DENGAN ALAT PERAGA PERSYARATAN KRITERIA 1.Cerita ciptaan guru 1. Tekhnik 2. Boleh menggunakan 1.Isi cerita 2. Intonasi ilustrasi musik 3. Bahasa yang 3.Menggunakan alat peraga komunikatif sesuai 4.Dapat diterapkan pada anak dengan anak usia TK usia TK 2. Naskah 5.Waktu maksimal 10 menit 1.Penulisan dan (termasuk persiapan) penyusunan cerita 6.Tiap Kab/Kota mengirimkan bebas 2.Naskah belum pernah 1 orang (pa/pi) diterbitkan 7.Naskah rangkap 5 3. Penampilan diserahkan pada saat daftar Mimik dan ekspresi ulang • Kewajaran sikap • Ketepatan waktu 13

CABANG SENI6. MTQ (MUSABAQAH TILAWATIL QUR'AN) PERSYARATAN BABAK FINAL BABAK PENYISIHAN 1.Maqro ayat yang dibaca pilihan sendiri /bebas dan 1.Maqro (ayat yang dibaca) dilaporkan kepada panitia sebanyak 5 ayat yang sebelum tampil 2.Jenis lagu yang dibaca ditetapkan panitia (Surat sekurang-kurangnya 4 lagu At-Taubah Ayat 73, Surah 3.Lagu permulaan atau penutupan adalah Bayati An-Nahl Ayat 120, Surah (Husiani) Ar-Rum Ayat 21, Surah Al- 4.Pada pembukaaan qori/ Anfaal Ayat 37 & An-Nisa qoriahmembaca ta’awudz Ayat 1) dan basmalah tanpa 2.Qori/ qoriah membaca mengucapkan 5.salam, sedangkan pada penutupan membaca “ makro sesuai undian Shadaqullah adzim” tanpa 3.Jenis lagu yang dibaca salam sekurang-kurangnya 3 lagu 6.Waktu membaca 6-7 menit PESERTA 4.Pada pembukaan Setiap Kab/Kota qori/qoriah membaca mengirimkan maksimal 2 orang peserta Qori dan ta’awudz dan basmalah Qoriah tanpa mengucapkan salam, Peserta hadir 15 menit sebelum lomba dimulai sedangkan pada penetuan KRLITaEfaRlIA(tPaEjwNidIL/AmIAaNkhroj) membaca “Shadaqallahul Adab dan sikap yang sopan serta wajar, sesuai dengan adziim” tanpa salam 5.Waktu membaca 6-7 menit keagungan Al Qur’an Lagu (tilawah) TANDA/ISYARAT 14 1.lampu kuning pertama tanda persiapan membaca 2.Lampu hijau tanda mulai membaca (lampu hijau terus menyala) 3.Lampu kuning kedua tanda persiapan berhenti membaca 4.Lampu merah tanda berhenti membaca 5.Melampirkan identitas KTA IGTKI- PGRI./Rekomendasi Ketua.

7. FINGER PAINTING CABANG SENI PERSYARATAN KRITERIA 1.Teknik pembuatan 1.Bahan disediakan panitia 2.Komposisi warna 2.Ukuran kertas 60X50 cm 3. Keindahan 4. Kebersihan disediakan panitia 5.Hasil karya berbentuk 3.Hasil karya berbentuk 4.Menggunakan jari tangan sebatas pergelangan tangan 5.Waktu maksimal 60 menit 8. CIPTA DAN BACA PUISI PERSYARATAN KRITERIA 1. Ide/Gagasan 1.Peserta mengirimkan hasil 2.Kesesuaian Tema karya cipta puisi 1 naskah 3. Gaya puisi. Bahasa/kreatifitas 4. Orisinalitas. 2.Peserta bersifat Individual 3.Peserta adalah guruTK 15 /anggota IGTKI 4.Tema’’Peran Guru dalam Mewujudkan Generasi Emas. 5.Karya dikumpul pada saat lomba

CABANG SENI 9. ALAT PERAGA PEMBELAJARAN (APP) PERSYARATAN KRITERIA 1.Guru TK 1.Ditujukan untuk anak TK 2.Bersifat perorangan 2. Berfungsi 3.Dapat dibuat di Lembaga mengembangkan aspek - aspek perkembangan anak masing-masing dan usia TK diserahkan kepada panitia 3.Dapat digunakan dengan saat kegiatan lomba dimulai berbagai cara, bentuk dan pada tgl.11 Februari 2023. bermacam tujuan (Multi 4.Menyerahkan 1 hasil APP guna) 5.APP yang terpilih menjadi 4.Aman bagi anak pemenang 1,2,dan 3 5. Dirancang untuk sepenuhnya menjadi milik mendorong aktivitas dan panitia. kreatifitas 6. Hal-hal yang belum 6.Bersifat konstruktif atau dijelaskan dan ketentuan ada sesuatu yang dan ketentuan membuat dihasilkan APP akan disampaikan 7. Disertai dewskripsi kemudian. penggunaan APE 8.Bahan yang digunakan 7 komponen bahan Loosepart dan menyampaikan biaya yang diperlukan dalam pembuatan APE. 16

CABANG SENI10. MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS IT PERSYARATAN 1.Guru TK 2.Bersifat perorangan 3.Dibuat sendiri (sebutkan aplikasi yang digunakan) 4.Menguasai IT 5.Sudah diedit sebelum dikirim 6.Durasi 3-5 menit. 7.Vidio tidak mengandung sara dan tidak melanggar hukum yang berlaku (plagiat) 8.Mengirim video tidak lebih dari 1 vidio sampai tanggal 07 Februari 2023. 9.Dapat digunakan dalam proses pembelajaran dikelas. 10.Vidio yang dikirim menjadi milik panitia 11.Video diunggah pada google drive dan menyampaikan tautan video melalui surel dengan subjek’’Lomba Vidio Pembelajaran.’’ 12.Pihak Panitia dan dewan juri tidak bertanggung jawab atas hal apapun mengenai video yang dikirim apabila terjadi penuntutan kepemilikan/hak cipta atas Sebagian atau seluruh bagian video yang dikirim dan hal-hal lainnya yang membuat kerugian dengan nilai atau tanpa nilai bagi peserta maupun pihak lain. 13.• Peserta dianggap telah menyetujui semua persyaratan yang ditetapkan atas karya video yang dikirim 14.Pemenang lomba video ditentukan oleh juri dan akan diumumkan bersamaan dengan lomba yang lain. KRITERIA 1.Kesesuaian dengan jenis lomba yang dipilih ( Film pendek, atau berbasis Android) 2.Kesesuaian Substansi dengan tema 3.Pengambilan angle, momen, danpencahayaan. 4. Kreatifitas. 17

KEPANITIAAN PENANGGUNG JAWAB : KETUA PROVINSI IGTKI-PGRI SULAWESI SELATAN Ketua : Baharia, S. Pd., M. Pd. Sekretaris : Hatika, S. Pd. Bendahara : Asniar Tahir. Seksi Lomba Olah Raga Senam Irama dengan Alat : Endriasari Prasetyaningsih, S. Pd. (Ketua IGTKI- PGRI Kota Makassar) Gerak dan Lagu : Syamsiah, S. Pd (Makassar) Berrmain Sambil Bernyanyi: Denny Saming, (Gowa) Permainan Anak Ciptaan Guru : Rosmiaty Tahan, S. Pd., MM (Makassar) Seksi Lomba Seni 1. Tari Kreasi baru : St. Rahmatiah, S. Pd., M. Pd. (Ketua IGTKI-PGRI Gowa.) 2. Menyanyi Duet : Rahmawati, S. Pd (Makassar) 3. Cipta Lagu & Menyanyikan : Nursyahriany, S. Pd. ( Gowa) Lagu Anak. 4. Bercerita dengan Alat Peraga: Masnah, S. Pd. ( Makassar) 5. Bercerita Tanpa Alat Peraga : Faizah Taufan, S. Pd (Makassar) Seksi Lomba Seni : Sanderah, S. Pd.( Ketua IGTKI- 1. MTQ PGRI Maros) 2. Finger Painting : Hj. Darmawati 2. Cipta Baca Puisi : Sri Rahmayani, S. Pd 3. Alat Peraga Pembelajaran APP): Bunga Satria, S. Pd. 4. Media Pembelajaran : Hj. Shinta, S. Pd. ( Makassar) Berbasis IT 18

PENUTUP Demikian Petunjuk Teknis PORSENI IGTKI-PGRI disampaian sebagai acuan pelaksanaan PORSENI persyaratan dan kriteria mata lomba Olah Raga dan Seni , harapan kami agar juknis benar- benar terpenuhi sebagai bahan evaluasi pada kegiatan selanjutnya. dan dilakukan oleh para pemegang kepentingan, bekerjasama secara harmonis dari seluruh komponen yang terlibat dengan menjunjung tinggi rasa kebersamaan dan ikut memiliki Juknis ini dapat dikembangkan seluas dan semaksimal mungkin di masing- masing wilayah sesuai kebutuhan dan kondisi daerah yang bersangkutan Segala upaya kita lakukan sebagai 19 pengabdian kita kepada bangsa dan negara melalui peningkatan kualitas dan kemajuan pendidikan anak di tanah air tercinta ini. serta menjunjung tinggi sportifitas. Semoga Allah Subhanawataala senantiasa meridhai dan mengabulkan niat baik kita.Aamiin

JADWAL RANGKAIAN KEGIATAN PORSENI: Sabtu, 11 Februari 2023 konferensi: ahad, 12 Februari 2023 workshop: senin, 13 Februari 2023


Like this book? You can publish your book online for free in a few minutes!
Create your own flipbook