Nama: Kelas: No. Absen: HANDOUT Oleh: Aisyah Rachmiyadi C. (180611100080) Erfin Erlangga (180611100082) Anisa Widiyaningrum (180611100084) Siti Munawaroh (180611100092)
Satuan Pendidikan : SD Kelas / Semester : V / II (Genap) Tema 5 : Ekosistem Subtema 1 : Komponen Ekosistem Pembelajaran :1 Muatan Pelajaran : Bahasa Indonesia dan IPA Kompetensi Inti KI 1 Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya. KI 2 Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, santun, percaya diri, peduli, dan bertanggung jawab dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangga, dan negara. KI 3 Memahami pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif pada tingkat dasar dengan cara mengamati, menanya, dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda- benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah, dan tempat bermain. KI 4 Menunjukkan keterampilan berfikir dan bertindak kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, dan komunikatif. Dalam bahasa yang jelas, sistematis, logis dan kritis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan tindakan yang mencerminkan perilaku anak sesuai dengan tahap perkembangannya.
KD dan Indikator Muatan Kompetensi Dasar Indikator Bahasa Indonesia 3.7 Menguraikan konsep-konsep 3.7.1 Siswa dapat menjelaskan pokok IPA yang saling berkaitan pada teks pikiran dalam teks bacaan nonfiksi. nonfiksi. 3.7.1 Siswa dapat menemukan pokok pikiran dalam teks bacaan nonfiksi “Ekosistem”. 4.7 Menyajikan konsep-konsep 4.7.1 Siswa dapat menuliskan pokok yang saling berkaitan pada teks pikiran dan informasi penting dari teks nonfiksi ke dalam tulisan dengan bacaan nonfiksi “Ekosistem” dalam bahasa sendiri. bentuk tabel. 3.5. Menganalisis hubungan antar 3.5.1 Siswa dapat mengidentifikasi komponen ekosistem dan jaring- penggolongan hewan berdasarkan jenis jaring makanan di lingkungan makanannya. sekitar. 3.5.2 Siswa dapat menjelaskan penggolongan hewan berdasarkan jenis makanannya. 4.5 Membuat karya tentang konsep 4.5.1 Siswa dapat menuliskan jaring-jaring penggolongan hewan berdasarkan jenis makanan dalam suatu ekosistem. makanannya.
Panduan Penggunaan Handout L
L
Search
Read the Text Version
- 1 - 5
Pages: