Important Announcement
PubHTML5 Scheduled Server Maintenance on (GMT) Sunday, June 26th, 2:00 am - 8:00 am.
PubHTML5 site will be inoperative during the times indicated!

Home Explore Buku Panduan PMI_Taiwan

Buku Panduan PMI_Taiwan

Published by UPT BP2MI Pontianak, 2020-11-19 12:33:31

Description: Buku ini memuat informasi di negara tujuan penempatan Taiwan yang bisa dipedomani oleh PMI baik sebelum keberangkatan ataupun sesudah selesai masa kontrak kerja

Search

Read the Text Version

KATA PENGANTAR DIREKTUR PENYIAPAN DAN PEMBERANGKATAN BP2MI Taiwan adalah salah satu negara tujuan penempatan Pekerja Migran Indonesia. Negara ini merupakan salah satu negara yang aman dan bersahabat terhadap keberadaan pekerja asing. Tidak hanya karena gaji yang ditawarkan di Taiwan tinggi tapi juga karena iklim kerja yang baik. Hal tersebut dikarenakan adanya kebijakan pemerintah Taiwan terkait pengaturan dan perlindungan pekerja asing. Terkait dengan hal tersebut diatas, maka Badan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia menyusun Buku Panduan Negara Tujuan Taiwan agar memudahkan para Pekerja Migran Indonesia yang akan bekerja ke negara Taiwan untuk beradaptasi dan memperoleh informasi terkait negara Taiwan. Buku ini diharapkan dapat memberikan gambaran situasi negara setempat, aturan bekerja, tempat - tempat penting, lokasi public service serta rute - rute kendaraan di Taiwan. Semoga buku panduan ini dapat membantu dan memperkaya informasi bagi para Pekerja Migran Indonesia selama menjalani masa bekerja di Taiwan. Jakarta, Oktober 2020 Direktur Penyiapan dan Pembekalan Pemberangkatan BP2MI Ahnas, S.Ag., M.Si. NIP. 197004161998031003 i



KATA PENGANTAR Daftar Isi DAFTAR ISI i DAFTAR ISTILAH DAFTAR SINGKATAN iiii SEKILAS TENTANG TAIWAN v viii 1 1. KEDATANGAN DI BANDARA KEDATANGAN DI TAIWAN 2. PEMERIKSAAN KESEHATAN 3. IMIGRASI 5 4. PENGAMBILAN BAGASI 6 5. BEA CUKAI 6 6. MENINGGALKAN BANDARA 6 6 6.1 Bus 7 6.2 Kereta Super Cepat 8 9 BEKERJA DI TAIWAN 1 KETENTUAN KETENAGAKERJAAN 12 1.1 Tahapan-Tahapan untuk Bekerja di Taiwan 12 1.1.1. Melakukan Medical Check-up 13 1.1.2. Mendaftarkan Sidik Jari 13 1.1.3. Mengurus Alien Resindent Certificate (ARC) 13 1.1.4. Mengurus Surat Izin Kerja 14 1.2 Perjanjian Kerja 14 1.2.1. Masa Kerja 15 1.2.2. Jam Kerja 16 1.2.3. Gaji Pokok 16 1.2.4. Lembur 16 1.2.5. Cuti 17 1.2.6. Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) 17 1.2.7. Pajak Pendapatan 17 1.2.8. Asuransi 18 1.2.9. Hak dan Kewajiban 18 2 PERMASALAHAN SAAT BEKERJA 18 2.1 Jenis-Jenis Permasalahan 18 2.2 Mekanisme Pelaporan 20 20 2.2.1. Kantor Dagang dan Ekonomi Indonesia (KDEI) Taipei 20 2.2.2. Ministry of Labour (MOL) Taiwan 20 2.2.3. Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) di Taiwan iii

1 KEHIDUPAN SOSIAL HIDUP DI TAIWAN 1.1 Budaya 1.2 Bahasa 22 1.3Tempat Ibadah 22 1.4 Makanan 23 23 1.5 Cara Menelepon ke Indonesia 24 25 2 TRANSPORTASI DI TAIWAN 25 2.1 Kereta Api Keliling Pulau 25 2.2 Metropolitan Rapid Transit System 26 2.3 Bus Jarak Jauh 26 2.4 Bus Dalam Kota 26 2.5 Taksi 27 3 MATA UANG DAN PERBANKAN 27 3.1 Mata Uang 28 3.2 Perbankan 28 3.1.1. Cara Membuka Rekening 28 3.1.2. Pengiriman Uang ke Indonesia 28 4 INFORMASI TEMPAT – TEMPAT PENTING 29 4.1 Layanan Pos 29 4.2 Layanan Kesehatan dan Ancaman Penyakit Menular 29 5 INFORMASI NOMOR – NOMOR PENTING 30 KEMBALI KE INDONESIA 1 RE-ENTRY PERMIT 32 2 CHECK IN 33 3 IMIGRASI 34 4 NAIK PESAWAT 34 5 BEA CUKAI DI INDONESIA 34 5.1 Barang-barang Tertentu yang Harus Dinyatakan dalam 36 Formulir Bea Cukai 5.2 Barang-Barang Terlarang dan Barang yang Dibatasi 36 5.3 Ketentuan Khusus untuk Penumpang Berbagasi 38 6 DAFTAR PUSTAKA 39 LAMPIRAN : Penempatan & Pelindungan PMI iv

Daftar Istilah ISTILAH MAKNA Agency Fee Biaya yang harus dibayarkan PMI ke PPTKIS Alien Resident Certificate Merupakan KTP bagi warga asing yang tinggal di Taiwan Asertif Sikap tegas dalam mengekspresikan keinginan diri sendiri atau untuk mempertahankan prinsip Boarding Proses menaiki pesawat Bonded Baggage Counter Konter dimana Anda dapat menyimpan bagasi Anda di Bandara Internasional Taipei Taoyuan Check-in Prosedur yang harus Anda lalui sebelum berangkat menggunakan pesawat agar nama Anda tercatat dan kursi Anda dapat ditetapkan Council of Labor Affairs Merupakan departemen tenaga kerja lokal di Taiwan Duty Free Limitation Jumlah batasan barang yang boleh Anda bawa ke Taiwan tanpa terkena bea cukai Infrared Sinar berwarna merah yang digunakan untuk mendeteksi penyakit di dalam tubuh Karantina Proses pemeriksaan kesehatan yang dilakukan dengan menempatkan seseorang di sebuah ruang steril agar tidak berpotensi menular KDEI Perwakilan diplomatik Indonesia di Taiwan Konsensus Hasil dari sebuah musyawarah atau kesepakatan Line Layanan komunikasi internet berbasis percakapan tertulis Medical Check-Up Proses pemeriksaan kesehatan yang harus dilakukan berkala selama bekerja di Taiwan MRT Transportasi pengangkut massal di Taiwan National Health Insurance Asuransi kesehatan yang wajib diikuti seluruh penduduk Taiwan, termasuk penduduk asing Premi Biaya per bulan yang harus dibayarkan selama mengikuti program asuransi v

Daftar Istilah ISTILAH MAKNA Re-entry Permit Dokumen yang wajib Anda miliki jika Anda berniat untuk kembali Service Fee ke Taiwan setelah meninggalkannya Smart Card/Kartu IC Biaya yang harus dibayarkan PMI pada pihak penyalur di Taiwan Skype PMI Sebuah Kartu dengan sensor khusus yang dapat digunakan sebagai pengganti uang PMI Informal Layanan komunikasi Internet berbasis telepon bergambar PMI Formal Pekerja Migran Indonesia adalah setiap warga negara Indonesia Warnet yang akan, sedang, atau telah melakukan pekerjaan dengan menerima upah di luar wilayah Republik Indonesia PMI yang bekerja pada pemberi kerja perseorangan atau rumah tangga PMI yang bekerja pada pemberi kerja berbadan hukum Singkatan dari warung internet, sebuah tempat dimana Anda dapat menikmati layanan internet dengan tarif perjam yang relatif murah vi

Daftar Singkatan Singkatan Kepanjangan ARC : Alien Resident Certificate Askes ATM : Asuransi Kesehatan CGK CLA : Automatic Transfer Machine COVID-19 : Bandara Internasional Soekarno Hatta HIV/AIDS : Council of Labor Affairs KDEI KTP : Coronavirus Disease 2019 KTKLN KIA : Human Immunodeficiency Virus/Acquired Immunodeficiency LSM Syndrome MOL MRT : Kantor Dagang dan Ekonomi Indonesia MWCD NHI : Kartu Tanda Penduduk NT$ PJPMI : Kartu Tenaga Kerja Luar Negeri PHK ROC : Kaohsiung International Airport RRT SIK : Lembaga Swadaya Masyarakat THSR TIA : Ministry of Labor PMI TIWA : Metropolitan Rapid Transit TPE : Migrant Workers’ Concern Desk : National Health Insurance : New Taiwan Dollar : Perusahaan Jasa Tenaga Kerja Indonesa : Pemutusan Hubungan Kerja : Republic of China : Republik Rakyat Tiongkok : Surat Izin Kerja : Taiwan High Speed Rail : Taoyuan International Airport : Tenaga Kerja Indonesia : Taiwan International Worker’s Association : Bandara Internasional Taipei Taoyuan vii

SEKILAS TENTANG TAIWAN 1

PETA TAIWAN 2

PROFIL NEGARA TUJUAN Ibukota Taipei Letak Geografis Taiwan terletak di kawasan Asia Timur yang berbatasan dengan Laut China Timur di Utara, Laut Filipina di Timur, Laut China Selatan di Selatan, dan Mata Uang Selat Taiwan di Barat. Kode Awal Nomor Taiwan New Dollar (NT$) Telepon +886. Bahasa Bahasa resminya adalah bahasa Mandarin, namun beberapa masih Etnis menggunakan bahasa Taiwan dengan dialek Hakka. Mayoritas warganya beretnis Taiwan (84%), kemudian Tiongkok daratan Agama/Kepercayaan (14%), dan penduduk asli sebanyak 2%. Mayoritas beragama campuran Budha dan Tao (93%), sebagian kecil Perbedaan Waktu beragama Kristen (4.5%), dan sisanya sebanyak 2.5% adalah agama- dengan Indonesia agama minor. Jumlah Penduduk Perbedaan waktu Taiwan dan Indonesia (WIB) adalah satu jam. Jika di Jakarta Tenaga Kerja Indonesia waktu menunjukkan pukul 21:00 WIB, maka di Taiwan adalah pukul 22:00. di Taiwan 23.816.775 jiwa (per Januari 2020). 270.000 jiwa (per Juli 2019). Nama resmi Taiwan adalah Republik Tiongkok yang didirikan pada 1 Januari 1947 oleh Partai Nasionalis Tiongkok (Kuomintang) sebagai bentuk perlawanan terhadap Partai Komunis Tiongkok yang mengambil alih Tiongkok daratan dan mendirikan Republik Rakyat Tiongkok (RRT). Namun karena pengaruh RRT yang kuat di dunia internasional, Taiwan tidak pernah mendapat pengakuan internasional sehingga Taiwan masih dianggap sebagai bagian dari RRT. Karena itulah, negara - negara di dunia tidak pernah menggunakan nama Republik Tiongkok untuk menyebut Taiwan. Berlawanan dengan RRT yang menggunakan sistem pemerintahan komunis, penduduk Taiwan dapat menikmati kebebasan dari sistem demokrasi dan modernisasi dari sistem liberal. Penduduk Taiwan umumnya adalah pekerja keras, orang-orang berpendidikan, dan sangat bersahabat. Tidak aneh kalau Taiwan dikenal sebagai negara favorit para turis karena orang-orangnya yang sangat bersahabat kepada orang asing. 3

KEDATANGAN DI TAIWAN 4

1. KEDATANGAN Gambar 1. DI BANDARA Bandara Internasional Taoyuan, Taiwan Jika Taiwan adalah tujuan penempatan Anda, umumnya Gambar 2. maskapai penerbangan yang Aula Kedatangan Anda tumpangi dari Indonesia Terminal 1 akan mendarat di Bandara Internasional Taipei Taoyuan. Bandara ini merupakan bandara terbesar di Taiwan. Terletak di kota kecil bernama Taoyuan sekitar 40 km dari sebelah barat Taipei dan terhubung dengan semua moda transportasi utama di Taiwan, seperti bus dan kereta ekspres. Jadi dari bandara Taipei Taoyuan ini, Anda dapat pergi kemanapun di Taiwan. Setelah Anda mendarat di Bandara Internasional Taipei Taoyuan, maka Anda akan masuk ke Taiwan melalui Terminal 1. Di bawah ini adalah peta Terminal 1 Bandara Internasional Taipei Taoyuan: Gambar 3. Peta Bandara Internasional Taipei Taoyuan. 5

Setibanya di bandara, ada beberapa prosedur Gambar 4. yang harus Anda ikuti untuk dapat meninggalkan bandara dan menuju ke tempat Proses Pemeriksaan bekerja seperti pemeriksaan imigrasi, Dokumen di Bandara pengambilan bagasi, dan pemeriksaan bea Internasional Taipei cukai. Dalam setiap proses tersebut, ada hal- Taoyuan hal yang harus diperhatikan. Berikut adalah penjelasan dan panduan yang dapat menjadi acuan setibanya di Taiwan. 2. PEMERIKSAAN KESEHATAN Petugas Imigrasi akan memeriksa 4. PENGAMBILANkondisi kesehatan Anda dengan menggunakan alat pendeteksi ber- BAGASI basis infrared. Jika terdapat abnormalitas pada kesehatan Anda, Setelah petugas imigrasi memverifikasi maka Anda akan diminta untuk seluruh dokumen, maka Anda dapat menjalani proses karantina sesuai mengambil bagasi Anda di lantai 1 dengan undang-undang karantina Bandara Internasional Taipei Taoyuan. keimigrasian yang berlaku di Taiwan. Setelah mengambil bagasi, pastikan 3. IMIGRASI bahwa bagasi Anda tidak melebih batasan bebas bea cukai (duty free Setibanya di terminal kedatangan di limitation) dan tidak berisi barang- lantai 2, Anda dapat menaiki tangga barang terlarang. ke lantai 3 tempat proses 5. BEA CUKAIpemeriksaan keimigrasian akan dilakukan. Berikut adalah beberapa dokumen yang harus Anda siapkan Setelah memeriksa ulang bagasi Anda, untuk menjalani proses pemeriksaan Anda dapat masuk ke konter keimigrasian: pemeriksaan bea cukai. Jika bagasi Anda tidak melebihi batasan bea cukai • Paspor dan tidak berisi barang-barang • Visa terlarang, maka Anda dapat menuju ke • Tiket Pesawat konter berwarna hijau yang bertuliskan • Kartu Kedatangan “Nothing to Declare.” Jika ternyata • Formulir Pernyataan Bea Cukai bagasi Anda melebihi batasan bea cukai dan berisi barang-barang Khusus untuk Kartu Kedatangan dan terlarang, maka Anda harus menuju ke konter berwarna merah yang Formulir Deklarasi Bea Cukai akan bertuliskan “Goods to Declare” untuk menjalani prosedur bea cukai. diberikan saat Anda berada di atas pesawat. Setelah seluruh dokumen siap, maka Anda sudah siap untuk menjalani proses pemeriksaan keimigrasian. 6

Gambar 5. Barang-barang terlarang Barang-Barang Terlarang untuk dibawa masuk ke untuk Dibawa Masuk Taiwan adalah sebagai ke Taiwan berikut : Gambar 6. 1. Buah-buah segar, melon, mentimun, Taiwan High Speed Rail (THSR) labu manis, dll 2. Hasil-hasil laut, baik yang hidup, beku, diasinkan, maupun yang dibumbui 3. Segala jenis hewan dan tanaman yang tidak melalui proses izin, termasuk hasil-hasilnya, seperti daging dan biji- bijian • Jika Anda ingin membawa hewan atau produk – produk agrikultural, maka Anda harus menuju ke konter karantina untuk menjalani prosedur karantina • Jika Anda ingin membawa produk pertanian, maka Anda harus meminta izin pada Biro Karantina Hewan dan Tanaman dari Komite Agrikultural (Animal & Plant Bureu of The Agricultural Committee) 6. MENINGGALKAN BANDARA Jika Anda tidak dijemput oleh pihak pengguna jasa dan penyalur tenaga kerja atau petugas dari Council of Labour Affairs (Biro yang mengurus tenaga kerja di Taiwan), maka Anda dapat mencari transportasi alternatif menuju tempat kerja Anda. Beruntung Bandara Internasional Taipei Taoyuan terhubung dengan moda transportasi utama yang dapat mengantarkan Anda ke seluruh kota besar di Taiwan, yaitu bus, kereta super cepat (Taiwan High Speed Rail) dan Taipei Mass Rapid Transit (Taoyuan Airport MRT) . 7

6.1 Bus Jika Anda memutuskan untuk menggunakan bus, berikut adalah daftar bus yang beroperasi di Bandara Internasional Taipei Taoyuan beserta tujuannya : Tabel 1. Daftar Bus dari Bandara Internasional Taipei Taoyuan Tujuan Perusahaan Jam Kerja Kuo-Kuang, Free Go, Kota Taipei Evergreen, CitiAir Bus 05:25-01:15 Kuo-Kuang, CitiAir Bus Stasiun Utama Taipei Tambahan keberangkatan: Bandara Shongsan Kuo-Kuang 00:50, 01:20, 02:50 Taipei Nangang Kuo-Kuang 06:00-01:00 Exhibition Center Perkiraan Waktu Perjalanan: CitiAir Bus Taipei City 2 Jam Hall Bus Station CitiAir Bus 04:00-00:00, Keberangkatan setiap Banciao/Xindian 30 menit Taichung Kuo-Kuang, Free Go, Ubus Tambahan keberangkatan: Zhongli Bus Station Ubus 01:00, 02:00, 03:00 Perkiraan Waktu Perjalanan: Taoyuan Taoyuan Bus Zhongli Taoyuan Bus 30 menit Changhua HO-HSIN Bus 06:35-22:10 Perkiraan Waktu Perjalanan: 40 Menit 07:55-20:15 Perkiraan Waktu Perjalanan: 40 Menit 23:00-06:00 Perkiraan Waktu Perjalanan: 3 Jam 8

6.2 Kereta Super Cepat Gambar 7. Shuttle Bus yang Jika Anda memutuskan untuk dapat mengantarkan menggunakan Taiwan High Speed Rail Anda ke stasiun THSR (THSR), maka Anda dapat terdekat. menggunakan shuttle bus U-bus yang berada di Lobi Kedatangan Terminal 1. Adapun harga tiket U-bus adalah sekitar NT$30. THSR adalah moda transportasi Untuk dapat menaiki U-bus, Anda massal Taiwan berbentuk kereta super terlebih dahulu harus membeli kartu cepat yang melaju di sepanjang pesisir easy card yang dijual di loket barat Taiwan dari Taipei di utara sampai penjualan khusus kartu easy card. Kaohsiung di selatan. Kecepatan Loket Easy Card di bandara Taoyuan maksimum kereta ini mencapai 300 tutup pada pukul 5 sore sehingga km/jam, sehingga perjalanan dari Taipei apabila pesawat Anda landing malam sampai Kaohsiung dapat ditempuh hanya hari maka Anda tidak dapat membeli dalam 96 menit. Harga tiketnya Easy Card. Anda tetap dapat menaiki bervariasi, tergantung dari tujuannya. U-bus dengan membeli tiket manual di Berikut adalah daftar harga tiket THSR loket U-bus. berdasarkan tujuannya per 1 Desember 2017 : Tabel 2. Daftar Biaya Perjalanan menggunakan THSR 2019 9

6.3 Mass Rapid Transit Gambar 8. Jalur MRT dari Bandara Taoyuan (Taoyuan Airport MRT) Sejak tanggal 2 Maret 2017 telah diluncurkan moda transportasi baru dari bandara Taoyuan ke beberapa lokasi di Taiwan terutama Taipei yakni kereta MRT. MRT bandara ini melewati sekitar 24 stasiun. Tarif tiket ke MRT bandara ini adalah NTD 160,- untuk satu kali perjalanan. Jam operasional jalur MRT Bandara ini di mulai dari jam 6 pagi sampai jam 11 malam setiap hari. Ada juga beberapa maskapai penerbangan yang menyediakan layanan check in bagasi di Taipei Main Station dari 6 pagi sampai 9.30 malam. Untuk dapat menaiki MRT ini, Anda dapat menggunakan Easy Card atau membeli tiket manual dimesin penjualan tiket MRT. 10

BEKERJA DI TAIWAN 11

1. KETENTUAN KETENAGAKERJAAN 1.1 Tahapan-Tahapan untuk Bekerja Majikan harus mengatur agar Anda melakukan pemeriksaan kesehatan, di Taiwan jika hasil pemeriksaan kesehatan Anda memenuhi persyaratan, majikan tidak 1.1.1 Melakukan Medical Check- perlu melaporkan hasilnya pada kantor up kesehatan setempat. Tapi jika hasil pemeriksaan kesehatan Anda tidak Hal pertama yang harus Anda memenuhi persyaratan atau tidak lakukan setelah sampai ke tempat pasti, majikan harus mengurus kerja adalah melakukan medical pemeriksaan kesehatan ulang dan check-up (pemeriksaan kesehatan) dalam waktu 15 hari setelah menerima di rumah sakit pemerintah daerah hasil pemeriksaan kesehatan Anda, setempat yang telah ditentukan oleh harus melaporkan hasil pemeriksaan Departemen Kesehatan Taiwan. kesehatan tsb pada kantor kesehatan setempat. Hal ini harus sudah dilakukan selambat-lambatnya tiga hari setelah tiba di Taiwan. Setelah hasilnya keluar, Anda harus me-ngirimkannya ke Departemen Kesehatan setempat untuk mengurus izin kerja. Satu hal yang perlu dicatat adalah bahwa selama bekerja di Taiwan, Anda diwajibkan melakukan empat kali medical check-up, yakni pada: • Pertama kali paling lambat tiga Beberapa hal yang harus diperhatikan hari setelah tiba di Taiwan sebelum Anda melakukan medical check-up: • Kedua kali pada bulan ke-6  Jangan menggunakan kotoran (air • Ketiga kali pada bulan ke-18 • Terakhir kali pada bulan ke-30 besar/kecil) milik orang lain, karena Anda (Pemeriksaan kesehatan mesti tidak pernah tahu apakah orang lain dilakukan dalam masa kerja genap 6, 18, 30, 42, 54 bulan dan tersebut memiliki penyakit. Jika seterusnya setiap penambahan waktu 12 bulan) ditemukan penyakit dari kotoran Biaya setiap medical check up tersebut, maka Anda akan dianggap tersebut sebesar 2000 NT$ yang ditanggung oleh PMI sendiri. memiliki penyakit yang seharusnya tidak Medical check-up boleh dilakukan 30 hari sebelum atau sesudah jatuh Anda miliki. seminggu sebelum tempo (contoh: 30 hari sebelum  Setidaknya bulan ke-6 atau 30 hari sesudah bulan ke-6, dan seterusnya). Setelah melakukan medical check-up, jangan melakukan medical check-up, hasilnya harus dilaporkan ke menggunakan obat flu yang berasal dari Departemen Kesehatan setempat selambat-lambatnya 15 hari sesudah Indonesia, seperti: Panadol, Paramex, hasil medical check-up dikeluarkan oleh rumah sakit. Stopcold, dll. Ada kemungkinan obat tersebut mengandung unsur obat terlarang yang diatur oleh hukum di Taiwan. 12

 Selalu ingatkan pihak pengguna jasa akan jadwal medical check-up Anda agar hak Anda untuk melakukan Selain melakukan medical check-up, Anda harus pergi ke kantor polisi medical check-up tidak terganggu setempat untuk mendaftarkan sidik jari Anda. Biasanya Anda akan dengan jadwal kerja. diantar oleh pihak penyalur di Taiwan untuk menjalani proses ini.  Khusus PMI perempuan, jika diketahui Perlu dicatat bahwa Anda harus mendaftarkan sidik jari Anda hamil pada saat pertama kali medical selambat-lambatnya dua hari setelah tiba di Taiwan. checkup, maka Anda akan langsung dipulangkan. Namun jika kehamilan tersebut terjadi pada saat bekerja di Taiwan, maka tidak ada yang berhak memaksa Anda untuk meninggalkan Taiwan.  Ijin kerja anda akan dicabut jika menderita TBC. PMI yang menderita Pleurisy Tuberkulosis harus berobat dengan pembayaran pribadi dan 1.1.3 Mengurus Alien Resident Certificate (ARC) dalam waktu 65 hari, melakukan pemeriksaan ulang. PMI yang menderita TBC dan Kusta, setelah Setelah melakukan pendaftaran mendapat persetujuan dari kantor sidik jari dan medical check-up, kesehatan setempat, bisa menerima Anda dapat mulai mengurus pengobatan di Taiwan, dengan pembuatan Alien Resident prosedur permohonan pengobatan Certificate (ARC) di kantor polisi adalah sbb: dalam waktu 15 hari setelah menerima surat dokter bukti setempat. Bagi yang belum tahu, ARC TBC (kusta), majikan mengirimkan adalah semacam Kartu Tanda dokumen berikut ini ke kantor Penduduk (KTP) bagi warga negara kesehatan setempat; surat dokter, asing di Taiwan. Hal-hal yang surat persetujuan majikan untuk diperlukan dalam pembuatan ARC membantu penderita untuk menjalani antara lain: pengobatan, surat persetujuan • Paspor • Pasfoto dua lembar penderita untuk menerima pengaturan departemen kesehatan untuk menjalani pengobatan. • Mengisi formulir (diberikan saat pendaftaran) 1.1.2 Mendaftarkan Sidik Jari • Membayar biaya administrasi sebesar NT$1.000,- Gambar 9. Kurang lebih sepuluh hari setelah Pendaftaran Sidik Jari pengurusan, Anda akan menerima ARC yang biasanya akan diambilkan oleh penyalur tenaga kerja atau dikirimkan langsung ke tempat kerja Anda oleh polisi setempat. ARC berlaku 1 tahun, setiap tahunnya harus diperpanjang. Biaya perpanjangan ARC adalah sebesar NT$ 1000 yang ditanggung oleh PMI. 13

1.1.4 Mengurus Surat Izin Kerja (SIK) Jika hasil medical check-up pertama Jika ingin berpindah kerja, Anda harus mengajukan permohonan ke Biro Tenaga sudah keluar dan Anda dinyatakan Kerja setempat dan barulah Anda dapat bekerja dengan pengguna jasa yang baru. lulus, maka Anda sudah dapat Jangan sampai Anda dipindahkan ke pengguna jasa baru tanpa alasan yang mengurus pembuatan Surat Izin jelas dan tanpa melalui prosedur resmi karena Anda akan dianggap sebagai Kerja (SIK) ke Ministry of Labor pekerja ilegal dan dapat dideportasi jika tertangkap oleh pihak berwajib. (MOL). Izin kerja tersebut akan INFORMASI PENTING: berlaku selama tiga tahun. Jika ingin Yang paling penting, Anda harus selalu memperpanjang izin kerja, maka ingat dengan hak dan kewajiban yang sudah diatur dalam perjanjian kerja yang Anda harus mengurus telah Anda tanda tangani sebelum berangkat. Mengetahui isi perjanjian kerja perpanjangannya ke MOL 60 hari akan sangat penting agar Anda tidak bekerja melebihi yang disepakati dan agar sebelum izin kerja berakhir. Biasanya tidak terjadi pelanggaran hak oleh kedua belah pihak, PMI dan pengguna jasa. Hal permohonan perpanjangan SIK akan ini juga penting agar pengguna jasa tidak mengubah perjanjian kerja secara sepihak. dilakukan oleh pihak pengguna jasa Terutama bagi pekerja informal yang hak dan kewajibannya tidak diatur oleh Undang- atau agen penyalur. Jangan lupa Undang ketenagakerjaan Taiwan, perjanjian kerja adalah satu-satunya dokumen legal untuk mengingatkan pihak pengguna yang dapat mengatur hak dan kewajiban Anda. Agar Anda tidak sampai tereksploitasi, jasa saat waktu tenggat pastikanlah hak dan kewajiban yang diatur dalam perjanjian kerja Anda masih sesuai perpanjangan tiba agar hak Anda dengan standar-standar yang ditentukan oleh Undang-Undang Ketenagakerjaan. tidak terabaikan. Kemudian jika, karena suatu alasan tertentu, Anda terpaksa harus berpindah pengguna jasa sebelum kontrak berakhir, maka Anda berhak meminta pengguna jasa yang baru untuk mengurus perpanjangan SIK. 1.2 Perjanjian Kerja Setelah Anda melakukan medical check- up, mendaftarkan sidik jari, memiliki ARC, dan memiliki SIK, maka Anda sudah siap untuk bekerja di Taiwan. Namun Anda harus ingat bahwa Anda hanya diperbolehkan untuk bekerja pada satu pengguna jasa saja. Jika ingin berganti pengguna jasa, maka Anda harus mengikuti prosedur yang sah di CLA. 14

1.2.1 Masa Kerja Anda hanya boleh bekerja di Taiwan Sesuai dengan Amandemen UU selama tiga tahun. Perpanjangan masa kerja harus sudah diurus pada Ketenagakerjaan Taiwan Pasal 52, Bila saat 60 hari sebelum masa kerja Anda berakhir. Hal ini untuk anda ingin melakukan perpanjangan mencegah masalah yang dapat timbul jika Anda masih tinggal di Kontrak kerja, anda tidak perlu Taiwan dengan masa kerja yang sudah habis. Namun demikian, perlu meninggalkan Taiwan/Pulang ke diketahui bahwa Anda hanya boleh bekerja di Taiwan maksimal selama Indonesia terlebih dahulu. 9 tahun. Setelah itu Anda tidak diperbolehkan lagi bekerja di Taiwan. 15

1.2.2 Jam Kerja Satu hal yang perlu dicatat: ketika mendapat gaji, jangan lupa meminta Jam kerja pekerja asing yang diatur daftar perincian yang ditulis dalam bahasa Indonesia dan Mandarin dalam Undang-Undang mengenai : • Berapa besar gaji pokok, Ketenagakerjaan Taiwan yaitu tidak • Berapa jumlah uang lembur, • Berapa potongan service fee untuk boleh melebihi 8 jam per-hari atau 84 Pihak agency di Taiwan, jam per dua minggu. Jika pengguna • Berapa jumlah premi Asuransi jasa meminta Anda Kesehatan, • Berapa jumlah premi Asuransi untuk bekerja melebihi jam yang diatur tersebut, maka pengguna jasa Tenaga Kerja, wajib membayar uang lembur. • Dan berapa jumlah pajak yang Anda Untuk pekerja informal, jam kerja bayar. Anda akan lebih fleksibel dan dapat berkisar antara 12-16 jam. Akan Hal ini penting agar Anda tidak tetapi, Anda harus memastikan mendapatkan pemotongan gaji yang dalam perjanjian kerja bahwa Anda tidak adil dari pengguna jasa dan pihak akan mendapat jam istirahat minimal agency. 8 jam sehari. Kemudian dalam satu minggu, Anda wajib mendapatkan 1.2.4 Lembur libur minimal satu hari. Jika Anda diminta untuk bekerja pada hari libur, Orang-orang Taiwan dikenal akan kultur maka pengguna jasa wajib bekerja kerasnya sehingga Anda akan membayar uang lembur. terbiasa melihat pekerja-pekerja Taiwan di sekitar Anda bekerja melebihi jam Selama bekerja di Taiwan, pengguna kerja yang seharusnya. Jam kerja jasa wajib membiayai biaya lembur maksimal di Taiwan adalah 4 pengobatan jika PMI mengalami jam. Perhitungan upah lembur bagi kecelakaan atau sakit. pekerja formal di Taiwan adalah sebagai berikut : 1.2.3 Gaji Pokok • Jika waktu lembur tidak melebihi Hari ini, gaji pokok minimum pekerja dua jam, maka Anda akan dibayar formal di Taiwan adalah NT$22.000 sebanyak gaji pokok per jam Anda per bulan dan besaran gaji untuk ditambah 1/3 dari gaji per jam pekerja informal yang disepakati minimum yang diatur di Taiwan. berkisar diangka NT$ 17.000 Jadi semisal Anda bekerja lembur perbulan. selama 2 jam, maka Anda akan mendapat bayaran sebesar NT$115 + (NT$115 x 1/3) = NT$153.3 per jam. 16

• Jika waktu lembur melebihi dua jam, 1.2.6 Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) namun tidak melebihi empat jam, maka Anda akan dibayar sebanyak Pengguna jasa memiliki hak untuk gaji pokok per jam Anda ditambah 2/3 memutuskan hubungan kerja secara gaji per jam minimum yang diatur di sepihak. Namun pengguna jasa tidak dapat Taiwan. Jadi semisal Anda bekerja menggunakan hak tersebut kecuali jika: lembur selama 3 jam, maka Anda akan mendapat bayaran sebesar NT$115 + • Pengguna jasa menangguhkan atau (NT$115 x 2/3) = NT$191.7 per jam. memindahkan usahanya • Jika terjadi suatu peristiwa yang mengharuskan Anda untuk bekerja • Pengguna jasa menderita kerugian melebihi jam kerja lembur maksimal (4 jam), maka pengguna jasa Anda wajib operasional untuk memberitahukan kepada serikat buruh yang ada dalam perusahaan • Suatu keadaan yang di luar kendali mengenai penambahan jam kerja Anda tersebut. Jika tidak ada serikat (perang, kerusuhan, mogok kerja) buruh dalam perusahaan, maka pengguna jasa wajib melaporkannya memaksa pengguna jasa pada otoritas lokal yang kompeten. Ketika hal ini terjadi, maka Anda akan menangguhkan usahanya selama lebih dibayar sebanyak dua kali dari gaji pokok per jam Anda dan pengguna dari satu bulan jasa wajib memberikan hari libur kepada Anda. • Keadaan usaha membutuhkan • Untuk pekerja informal, mengingat jam pengurangan tenaga kerja kerja Anda yang cukup fleksibel, maka Anda umumnya hanya akan mendapat • Pekerja terbukti tidak mampu upah lembur ketika pengguna jasa meminta Anda bekerja di hari libur menjalankan tugasnya dengan Anda. Jumlah upah lembur akan berdasarkan kesepakatan yang dibuat memuaskan dalam perjanjian kerja. Dengan adanya aturan tersebut, pemerintah 1.2.5 Cuti Taiwan berusaha menekankan bahwa pihak Setiap pekerja di Taiwan, baik formal pengguna jasa tidak dapat memecat Anda maupun informal, berhak mendapatkan cuti hanya karena alasan seperti kehamilan. maksimal tujuh hari dalam setahun. Namun, hak ini hanya diberikan jika Anda telah Jika Anda di-PHK oleh pengguna jasa, maka bekerja pada pengguna jasa yang sama Anda harus segera meninggalkan Taiwan. selama lebih dari setahun. Jika Anda ingin kembali bekerja ke Taiwan lagi, maka Anda dapat kembali mengurus Jika Anda tidak mengambil hak cuti Anda, visa untuk bekerja di Taiwan satu hari maka pengguna jasa wajib membayarkan setelah tiba di Indonesia. sejumlah uang sebagai timbal baliknya. Untuk pekerja formal, Anda akan 1.2.7 Pajak Pendapatan mendapatkan ganti sebanyak NT$576 untuk setiap hari yang tidak Anda ambil. Untuk Selama bekerja di Taiwan, Anda pekerja informal, Anda akan mendapat ganti diwajibkan untuk membayar pajak atas sebanyak NT$528 untuk setiap hari yang pendapatan Anda. Hal ini berlaku untuk tidak Anda ambil. PMI formal dan informal. Perhitungan pajaknya adalah sebagai berikut : • Jika Anda baru menetap di Taiwan selama kurang dari 183 hari, maka Anda akan dikenakan pajak bagi pekerja asing. Besaran pajaknya adalah 18% dari total pendapatan Anda per tahun. • Jika Anda telah menetap di Taiwan selama lebih dari 183 hari, maka Anda akan dikenakan pajak yang sama dengan penduduk setempat. Besaran pajaknya adalah 5% dari total pendapatan Anda pertahun. dengan penduduk setempat. Besaran 17

1.2.8 Asuransi Khusus PMI formal biaya asuransi tenaga kerja untuk job formal yang Selama Anda memiliki Alien Resident dibebankan ke pekerja migran sebanyak Certificate (ARC), maka Anda wajib NT$328 (20%). Sementara besarnya untuk diikutsertakan dalam asuransi biaya asuransi tenaga kerja yang kesehatan rakyat. Pengguna jasa Anda dibebankan ke majikan menjadi wajib untuk mengurus keikutsertaan NT$1.147/bulan (70%). Adapun sisanya Anda dalam asuransi kesehatan ini. yang 10% (kurang lebih NT$169) Akan tetapi, Anda harus menanggung ditanggung oleh kantor Astek. biaya premi perbulannya. Setelah Untuk PMI informal, pastikan bahwa terdaftar dalam asuransi kesehatan, majikan Anda mendaftarkan Anda pada maka Anda dapat menikmati pelayanan Asuransi Kerja Nasional. Biaya pengobatan gratis selama bekerja di asuransi dipotong dari gaji bulanan Taiwan. dan dibukukan dalam kwitansi pembayaran. Manfaat asuransi untuk kecelakaan biasa dan sakit 1.2.9 Hak dan Kewajiban HAK KEWAJIBAN Mendapatkan gaji Bekerja sesuai dengan perjanjian kerja Mendapatkan hari libur Melakukan medical check-up berkala Mendapatkan cuti Mengurus Alien Resident Certificate (ARC) Mendapatkan asuransi Mengurus Surat Izin Kerja (SIK) Membayar Berkonsultasi dengan MOL dan KDEI pajak jika mengalami permasalahan dengan Mendaftarkan sidik jari ke kantor polisi pengguna jasa 2. PERMASALAHAN SAAT BEKERJA 2.1 Jenis-Jenis Permasalahan A. Beban Kerja Berat dan Kondisi Kerja Di dalam lingkungan kerja yang baru, PMI Tidak Aman pasti membutuhkan waktu untuk beradaptasi. Apabila pengguna jasa melakukan • PMI dipaksa bekerja terus menerus sejak pelanggaran-pelanggaran ketenagakerjaan pagi hari hingga tengah malam, waktu maka PMI harus melaporkan pelanggaran istirahat sangat sedikit atau bahkan tidak tersebut. Untuk mengetahui kepada siapa PMI ada waktu istirahat sama sekali, waktu dapat melaporkan pelanggaran- makan yang tidak jelas. pelanggaran yang dilakukan pengguna jasa, silahkan merujuk pada bagian Mekanisme • PMI diminta untuk melakukan Pelaporan. pekerjaan rumah tangga yang Bentuk-bentuk pelanggaran yang mungkin sangat berat seperti memerlukan dialami oleh PMI selama bekerja, antara lain: memindahkan furnitur atau benda- benda berat setiap hari untuk jangka waktu yang lama. • PMI diharuskan untuk membersihkan bagian luar jendela flat yang tinggi tanpa mengikuti 18

prosedur yang tertera dalam dicubit dengan berlebihan, diikat, Perjanjian Keselamatan Kerja. dan bentuk kekerasan fisik lainnya. • Selain bekerja di rumah pengguna • PMI mengalami kekerasan verbal, jasa, PMI juga dipekerjakan di rumah pengguna jasa selalu memaki, lain, di tempat kerja pengguna jasa, memanggil nama PMI dengan nama atau di alamat lain yang berbeda binatang atau cacian lainnya, dengan alamat yang tertera pada Ijin ancaman verbal, dan lain-lain. Kerja. • PMI dan pengguna jasa mengalami Semua tindakan di atas adalah bentuk- perdebatan terus menerus mengenai bentuk pelanggaran yang dapat terjadi tanggung jawab pekerjaan dan terhadap PMI. Dalam menghadapi ketidakpuasan pengguna jasa atas persoalan pelanggaran atas hak-hak pekerjaan yang sudah PMI lakukan. tersebut, Anda harus bersikap asertif yaitu Anda harus mempunyai keberanian untuk B. Makanan Tidak Layak dan/atau Tidak berbicara langsung dengan pengguna jasa menyangkut hak-hak yang dilanggar. Jika Cukup setelah membicarakan hal ini dan pengguna jasa masih melakukan • PMI diberi makan kurang dari 2 pelanggaran atau tidak memenuhi hak (dua) kali sehari atau berhari-hari yang telah dilanggar, maka PMI harus tanpa makanan yang cukup. melapor kepada KBRI atau instansi terkait Makanan yang cukup misalnya nasi untuk melindungi diri sendiri. dengan daging dan sayur-sayuran atau roti dan bubur. E. Pelecehan Seksual dan Pemerkosaan • PMI diberikan makanan sisa. • Pengguna jasa melanggar hal-hal privat PMI seperti menyentuh bagian C. Tidak Dibayar intim, memeluk dan menggesekkan tubuhnya ke tubuh PMI, dan • Pengguna jasa tidak membayarkan sebagainya. gaji PMI lebih dari 1 (satu) bulan tanpa ada penjelasan. • Pengguna jasa memaksa PMI untuk berhubungan seksual dengannya • Pengguna jasa tidak membayar ataupun dengan orang lain. penuh gaji PMI, atau terjadi pemotongan gaji berlebihan. D. Kekerasan Verbal dan Kekerasan Fisik • PMI setiap waktu dimarahi oleh pengguna jasa atas kesalahan kecil atau atas ketidakpuasan yang tidak beralasan terhadap kinerja PMI, termasuk mengkritik negatif, mengejek, mengancam, hingga mengatakan sesuatu yang meruntuhkan kepercayaan diri PMI. • PMI mengalami kekerasan fisik secara sengaja oleh pengguna jasa, seperti ditampar, dipukul, tidak diberikan waktu tidur yang cukup, dilempar dengan barang, dibakar, 19

2.2 Mekanisme Pelaporan 2.2.2 Ministry of Labor (MOL) Taiwan Selama bekerja di Taiwan, ada Untuk menghubungi MOL, Anda dapat kemungkinan Anda akan mengalami menggunakan nomor hotline: 1955. perselisihan dengan pengguna jasa Anda, Nomor hotline ini melayani 24 jam, baik mengenai kontrak kerja, alokasi sehingga Anda dapat menghubunginya pekerjaan, gaji, lembur, atau kepentingan kapanpun. Operator dapat melayani kerja lainnya. Ketika hal ini terjadi, Anda menggunakan dua bahasa yaitu bahasa harus segera menghubungi lembaga Inggris dan bahasa pekerja asing, berikut ini : termasuk bahasa Indonesia. Yang terpenting, nomor hotline ini bebas pulsa 2.2.1 Kantor Dagang dan atau gratis. Ekonomi Indonesia (KDEI) Taipei 2.2.3 Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) di Taiwan KDEI Taipei terletak di: Selain ke KDEI dan MOL, Anda juga 6F, No. 550, Rui Guang Road, Neihu dapat meminta bantuan Lembaga District, Taipei, 114, Taiwan, ROC. Swadaya Masyarakat (LSM) yang berada Nomor telepon yang dapat dihubungi di Taiwan. Berikut adalah daftar LSM adalah +886 (02) 87526170, ext. 617, yang dapat dimintai bantuan selama 620, 626, 670, 677, 678, 673, untuk Anda bekerja di Taiwan. bagian Tenaga Kerja. Tabel 3. Daftar LSM di Taiwan Wilayah Nama LSM Alamat Telepon Staff Indonesia Taipei Migrant Workers’ Room 201, 2F, No. 51 Taipei Concern Desk Chung Shan North Road, Tel: 02-2595-5715 Romo Karolus Chungli- (MWCD) Sec. 3, Taipei City, 10461 Fax: 02-2595-6471 Taoyuan Taiwan International 3F, No. 53-6, Chung Hsinchu Worker’s Shan North Road, Sec. 3, Tel: 02-2595-685 Roos Fax: 02-2595-6755 Association (TIWA) Taipei City, 104 Hope Workers’ 3F, 65 Chang-Chiang Tel: 03-425-5416 Ibu Mary Road, Chungli City Center atau 03-422-7075 (HOPE CENTER) Fax: 03-427-1092 Hsinchu Migrants’ No. 81 Shuei yuan St. Tel: 03-5735-375 Suster Rosa Concern Desk Hsinchu City 300 atau 03-5735-387 Fax: 03-5735-377 Stella Maris No. 37, Lainan Street, Tel: 07-533-1840 Father Ranulfo/Popong Kaohsiung International Yancheng District, atau 07-521-3976 (bukan staf Indonesia Kaohsiung City, 803 Fax: 07-532-2209 tapi dapat berbahasa Service Center Indonesia) 20

HIDUP DI TAIWAN 21

1. KEHIDUPAN SOSIAL 1.1 Budaya Kebudayaan Taiwan merupakan percampuran antara kebudayaan TIDAK BOLEH Tiongkok tradisional, modernisasi • Jangan menggunakan sepatu saat memasuki rumah penduduk di Barat, dan sedikit kebudayaan Taiwan. Anda harus melepas sepatu Anda di depan rumah Jepang yang tertinggal saat Taiwan • Jangan melakukan kontak fisik dijajah Jepang selama beberapa dengan orang Taiwan dekade. Karena percampuran ini, • Jangan menjentikkan jari atau bersiul karena dianggap tidak sopan orang-orang yang terbiasa bertemu • Jangan mengangkat kaki ke kursi dengan orang-orang Tiongkok atau meja daratan dan Hong Kong akan • Jangan menggeser barang dengan kaki terkejut dengan betapa bedanya • Jangan menolak jika ditawari minum, sikap yang ditunjukkan oleh orang- kecuali jika Anda menjelaskan bahwa agama Anda melarangnya orang Taiwan dengan tetangga- • Jangan membuat bunyi saat tetangga Tiongkok-nya. Bagi turis menggunakan sumpit asing, masyarakat Taiwan • Jangan masuk ke kamar atau dapur milik tuan rumah saat diundang merupakan masyarakat paling ramah makan di seluruh Asia. • Jangan memberikan barang mahal pada orang Taiwan, kecuali Anda BOLEH punya hubungan spesial • Saat berkenalan, anggukkanlah kepala • Jangan memberi barang dengan Anda warna putih, hitam, atau yang berjumlah 4 • Saat dikenalkan pada keluarga, sapalah • Jangan berisik di tempat umum dari yang paling tua ke yang paling muda • Jangan bertanya tentang hal • Saat memanggil orang, panggillah personal pada orang Taiwan dengan nama keluarganya, kecuali jika diminta sebaliknya • Saat memanggil orang, panggillah dengan menghadap, bukan dengan jari • Saat berjanji dengan seseorang, datanglah tepat waktu, karena orang Taiwan sangat tidak menghargai orang yang terlambat • Saat diundang makan, datanglah tepat waktu dan jangan terlalu awal • Saat diundang makan, sisakanlah makanan yang Anda makan, karena menghabiskan makan dianggap tidak sopan • Saat Anda menggunakan tusuk gigi, tutuplah mulut Anda • Saat memberikan hadiah, gunakanlah dua tangan • Gunakanlah pakaian yang sopan 22

Gambar 10. Masyarakat Taiwan 1.2 Bahasa Bahasa resmi yang digunakan di Taiwan adalah bahasa Mandarin, sehingga penguasaan terhadap bahasa ini merupakan keharusan agar Anda dapat hidup dengan nyaman di Taiwan. Selain bahasa Mandarin, terdapat juga sekelompok kecil orang yang menggunakan bahasa Taiwan dengan dialek Hakka, namun umumnya mereka juga memahami bahasa Mandarin. 1.3 Tempat Ibadah Mayoritas penduduk Taiwan beragama Budha, namun kebanyakan telah bercampur dengan agama asli Taiwan, yaitu agama Tao. Selain dua agama utama tersebut, terdapat juga agama-agama minor, seperti Katholik, Kristen Protestan, Hsuan Yuan Chiao, Islam, dan agama- agama lokal. Taiwan sangat menjunjung tinggi kebebasan beragama dan hal tersebut dilindungi oleh konstitusi Taiwan. Oleh sebab itu, Anda tidak perlu khawatir mempraktekkan ritual agama Anda selama hidup di Taiwan. 23

Berikut adalah tempat - tempat beribadah di Taiwan: 1. Masjid At Taqwa (大園清真寺) Gambar 11. Alamat No. 8, Zhi Li 1st Road, Dayuan Township, Tempat Ibadah Transportasi Taoyuan, Taiwan Masjid At Taqwa dapat dituju dengan naik Gambar 12. kereta dari Stasiun Taoyuan. Mie Daging Khas Taiwan 2. Masjid Besar Taipei (台北清真寺) Alamat No. 62, Sec. 2, Xing Sheng South Road, Da'an District Transportasi Terletak di pusat kota Taipei. Anda dapat menggunakan kereta dari 4 stasiun yaitu Daan Park, Dongman, Guting dan Gedung Teknologi. 3. Holy Rosary Cathedral (前金天主堂) Alamat Lingya, Kaohsiung, Taiwan Naik kereta dari Stasiun Kaohsiung ke Transportasi Stasiun Central Park. Keluar dari Central Park naik bis di Exit 1. 4. Kuil Shandao (善導寺) Alamat Da’an District, Taipei Kuil ini dapat dituju dengan berjalan kaki Transportasi dari Stasiun Metro Taipei. 1.4 Makanan Makanan di Taiwan cukup bersahabat dengan lidah orang Indonesia karena makanan sehari-hari mereka adalah nasi. Biasanya mereka menambahkan nasi dengan bumbu-bumbu lokal dan dimakan bersama mie. Terdapat juga berbagai jenis camilan yang dibuat dari beras seperti kue lobak, mochi, ketan, dan kue tahun baru. Jika bosan makanan rumah, Anda dapat berjalan-jalan di jalanan Taiwan yang menjual berbagai jenis mie daging yang sudah terkenal di seluruh dunia. Untuk minuman, masyarakat Taiwan sangat suka meminum teh. Mereka meminum teh setiap hari, menyambut tamu dengan teh, dan mengembangkan tradisi meminum teh. Teh Susu Mutiara merupakan hasil inovasi masyarakat Taiwan yang tercipta dari kebudayaan minum tehnya. Teh ini sudah menjadi sangat terkenal di seluruh dunia. 24

1.5 Cara menelepon ke Indonesia Gambar 14. Contoh kartu telepon di Taiwan, diproduksi oleh Chunghwa Telecom Berbeda dengan di wilayah Timur Tengah, pengguna jasa di Taiwan umumnya masih 2. TRANSPORTASI mengizinkan Anda untuk menggunakan alat komunikasi selama bekerja di Taiwan. Untuk DI TAIWAN dapat berkomunikasi ke Indonesia dari Taiwan Anda dapat menggunakan telepon langsung Semenjak dibuka pada tahun 2007, Taiwan dan telepon internet. High Speed Rail (THSR) telah menjadi moda Untuk menelepon langsung Anda harus transportasi utama bagi penduduk Taiwan menekan nomor dengan format seperti di karena kecepatan dan kenyamanannya. bawah ini: Namun THSR memiliki rute terbatas karena hanya melaju di pesisir barat Taiwan, sehingga cara menghubungi ke telepon rumah: ia hanya melewati Taipei, Banqiao, Taoyuan, 002 – 62 – (kode daerah di Indonesia) Hsinchu, Taichung, Chiayi, Tainan, dan Zuoying Kaohsiung. Selama hidup di Taiwan, - (nomor yang dituju) ada baiknya Anda juga mengenal moda transportasi lain agar Anda dapat bepergian menghubungi ke telepon selular: dengan mudah. Berikut adalah moda 002 - 62 - (nomor telepon selular yang transportasi yang ada di Taiwan: dituju) 2.1 Kereta Api Keliling Pulau Sebagai contoh, jika Anda ingin Salah satu moda transportasi utama untuk menghubungi keluarga Anda di Jakarta, mengelilingi seluruh Taiwan adalah kereta api. Jalur kereta api ini menghubungkan seluruh maka Anda harus menekan nomor: kota-kota besar di Taiwan (Lihat Gambar). 002 - 62 - 21 - 7823xxxx Tiket dapat dipesan 14 hari sebelum berangkat melalui telepon atau website, namun tiket 002 - 62 - 812xxxxxxxx tersebut harus diambil di stasiun kereta atau kantor pos dua hari sebelum berangkat. Di Taiwan, terdapat banyak telepon umum yang dapat dipakai dengan menggunakan koin atau kartu elektronik. Anda dapat membeli kartu elektronik untuk menelepon tersebut di hampir seluruh tempat umum di Taiwan, seperti stasiun kereta, halte bus, dan minimarket dengan harga NT$100, NT$200, dan NT$300. Karena tarif menelepon luar negeri yang cukup mahal, sangat disarankan agar Anda menggunakan kartu telepon ketika menelepon ke Indonesia, jangan gunakan koin. Jika orang yang Anda telepon memiliki akses internet, maka sangat disarankan agar Anda menelepon via internet. Di Taiwan, terdapat banyak internet cafe (warnet) yang dapat diakses dengan tarif NT$10 – NT$20 per jamnya. Dari sini, Anda dapat menggunakan aplikasi telepon internet, seperti Line, WhatsApp, Skype, atau Facebook untuk berkomunikasi dengan keluarga Anda di Indonesia. 25

2.2 Metropolitan Rapid Transit System 2.3 Bus Jarak Jauh Jika Anda bekerja di Taipei dan Kaohsiung, Cukup banyak penyedia bus yang tersedia di maka Anda dapat menikmati moda trans- Taiwan untuk bepergian antarkota. Beberapa portasi yang satu ini. MRT yang berbentuk bus beroperasi 24 jam. Seperti di Indonesia, kereta listrik ini dapat mengantarkan Anda ke bepergian dengan bus jauh lebih murah banyak tempat di Taipei dan Kaohsiung. daripada menggunakan kereta atau pesawat. Sangat disarankan bagi Anda untuk membeli Berikut adalah daftar penyedia bus jarak jauh Smart Card (atau IC Card), seperti EasyCard di Taiwan beserta nomor teleponnya. di Taipei atau I-Pass dan TaiwanMoney Card di Kaohsiung. Namun tentu saja Anda tidak Perusahaan Telepon diperbolehkan untuk merokok, makan, minum, Penyedia dan mengunyah permen karet di atas MRT. Kuo-Kuang Bus 0800 -010-138, 02-2331-2950 Ubus 0800 -241-560, Aloha Bus 02-2995-7799 Ho-Hsin Bus 0800 -043-168, Free Go Bus 07-237-5640 0800 -002-377 0800 -051-519 Gambar 13. 2.4 Bus Dalam Kota MRT Taiwan Setiap kota di Taiwan memiliki jaringan bus dalam kota yang mampu memberikan transportasi cukup nyaman bagi siapa saja yang ingin bepergian di dalam kota. Di setiap tempat pemberhentian bus terdapat tanda yang menunjukkan rute bus, sehingga Anda dapat mengetahui di mana saja bus tersebut akan berhenti sebelum Anda naik. Gambar 14. Gambar 15. Bus Lokal Rute Kereta Api Keliling Pulau 26 Taiwan

2.5 Taksi Gambar 16. Taksi Taipei Jika sedang terburu-buru, maka taksi dapat menjadi transportasi pillihan Anda. Taksi di Taiwan umumnya berwarna kuning terang. Taksi di dalam kota umumnya menggunakan argo dan tarifnya dapat berbeda-beda di setiap kota. Terdapat juga taksi jarak jauh yang dapat mengantarkan dari satu kota ke kota lainnya, namun mereka umumnya tidak menggunakan argo. Oleh sebab itu, Anda harus memeriksa terlebih dahulu berapa biaya yang diperlukan ketika ingin menggunakan taksi jarak jauh. Pemesanan taksi tersedia di hampir seluruh minimarket terdekat. 3. MATA UANG DAN PERBANKAN Depan Belakang Gambar 17. Uang Taiwan 27

3.1 Mata Uang Namun demikian Anda juga dapat membuka rekening pada bank-bank Mata uang yang digunakan adalah New Indonesia yang beroperasi di Taiwan Taiwan Dollar atau disingkat NT$. NT$ seperti BNI, Bank Mandiri, BRI, dan memiliki lima nilai uang kertas dan uang BCA. logam. Uang kertas digunakan untuk uang bernilai NT$100 ke atas, sementara uang 3.2.2 Pengiriman Uang ke Indonesia logam digunakan untuk uang bernilai di bawah NT$50.65 Anda dapat melakukan pengiriman uang Secara umum, kehidupan sosial di Taiwan melalui bank-bank milik Indonesia dapat dikatakan sangat nyaman. seperti BNI, Bank Mandiri, BRI, dan Masyarakatnya ramah, kebebasan beragama BCA. Selain itu Anda juga dapat terjamin, dan makanan cukup bersahabat menggunakan beberapa perusahaan dengan lidah orang Indonesia. Namun begitu, jasa layanan pengiriman uang yang terdapat norma-norma tak tertulis yang harus beroperasi di Taiwan seperti Anda perhatikan di Taiwan. Di bawah ini MoneyGram, WesternUnion, iRemit. adalah hal-hal yang harus dan tidak boleh Selain perusahaan fisik, Anda juga Anda lakukan selama hidup di Taiwan. dapat menggunakan jasa perusahaan online, seperti PayPal. 3.2 Perbankan 3.2.1 Cara Membuka Rekening INFORMASI PENTING Untuk memudahkan Anda dalam 1. Untuk tips, pilihlah perusahaan pengiriman uang yang terkenal menerima gaji dari pengguna jasa, maka dan mempunyai pengalaman melayani pengiriman uang Anda perlu untuk membuat sebuah dengan ongkos kirim yang murah. Anda dapat berkonsultasi rekening bank selama hidup di Taiwan. kepada KDEI atau LSM di Indonesia dan di Taiwan untuk Membuka rekening di Taiwan sangatlah mencaritahu jasa pengiriman uang yang paling tepat. mudah. Anda hanya perlu pergi ke Bank 2. Setiap PMI yang bekerja di terdekat dengan membawa: Paspor, Visa, Taiwan dianjurkan untuk dan Alien Resident Certificate (ARC) dan memiliki rekening tabungan. Bank akan membuatkan rekening untuk Anda. Dengan membuka rekening bank, maka Anda dapat membuat kartu ATM untuk melakukan penyimpanan, pengambilan, dan pengiriman uang. Cukup banyak Bank yang dapat menjadi pilihan di Taiwan, seperti International Commercial Bank of China, China Trust, Bank of Taiwan, Taichung Bank, atau cabang bank internasional, seperti Standard Chartered, HSBC, dan Citibank. Setiap Bank memiliki keuntungan masing- masing, namun sebaiknya Anda menggunakan rekening yang sama dengan pengguna jasa Anda untuk memudahkan menerima gaji. 28

4. INFORMASI TEMPAT- TEMPAT PENTING 4.1 Layanan Pos Ketika didaftarkan, Anda akan diminta untuk Taiwan memiliki perusahaan yang mengelola membayarkan uang muka yang diperlukan. jasa pengiriman pos bernama Chunghwa Post. Setelah pembayaran uang muka lunas, Anda Chunghwa Post menawarkan jasa pengiriman diberikan kartu IC. Kartu IC ini dapat Anda cepat baik domestik maupun internasional. tunjukkan pada staf rumah sakit untuk Barang yang dapat dikirim cukup bervariasi, mendapat layanan kesehatan gratis. mulai dari makanan sampai barang-barang Setelahnya, kartu IC tersebut akan mencatat rumah tangga. Anda dapat menemui data mengenai waktu kunjung terakhir, Chunghwa Post di seluruh daerah di Taiwan. penyakit yang Anda derita, obat yang Setelah mengirim barang, Anda dapat melacak diberikan, serta hasil perawatannya. pengirimannya melalui website resmi Chunghwa Post di http:// www.post.gov.tw/ Layanan kesehatan NHI dapat membiayai hampir segala jenis penyakit, termasuk luka 4.2 Layanan Kesehatan dan Ancaman dan kehamilan. Namun, terdapat beberapa Penyakit Menular pengecualian, yaitu tidak untuk pembiayaan Taiwan mempunyai layanan kesehatan imunisasi, Terapi untuk kecanduan rokok, berstandar tinggi yang sangat lengkap di alkohol, narkoba, operasi pelastik, operasi seluruh pelosok Taiwan, mulai dari puskesmas kelamin, operasi untuk mencegah penyakit, hingga rumah sakit pemerintah dan swasta. ongkos transportasi, dan makanan selama Layanan kesehatan masyarakat Taiwan di- dirawat. laksanakan di bawah payung kebijakan Asuransi Kesehatan Nasional (National Health Agar tidak tertular penyakit, Anda sangat Insurance, disingkat NHI). disarankan untuk menjaga barang-barang tetap bersih dan selalu mencuci tangan sampai Gambar 18. Contoh kartu IC untuk Layanan Kesehatan bersih. Jika Anda merasa tertular penyakit, National Health Insurance di Taiwan maka segeralah kunjungi dokter. Tidak perlu khawatir untuk biaya karena dengan layanan Semua warga Taiwan, termasuk warga asing kesehatan NHI Anda dapat berobat secara yang memiliki Alien Resident Certificate, wajib gratis. Kemudian agar tidak tertular HIV/AIDS, untuk mengikuti program NHI ini. Pengguna usahakanlah untuk tidak melakukan hubungan jasa Anda wajib untuk mendaftarkan Anda ke seksual dengan yang bukan pasangan resmi dalam program NHI. atau menggunakan kondom jika memang harus melakukan hubungan seksual. Perlu diketahui bahwa undang-undang ketenagakerjaan yang berlaku di Taiwan mengharuskan semua pekerja asing meninggalkan Taiwan jika ditemukan mengidap penyakit-penyakit menular seperti di atas.75 Agar Anda tidak sampai kehilangan pekerjaan Anda, Anda sangat perlu untuk menjaga kesehatan selama bekerja di Taiwan 29

5. INFORMASI NOMOR – NOMOR PENTING INFORMASI PENTING: mengimplementasikan sejumlah Selama hidup di Taiwan, Anda juga kebijakan untuk mencegah dan perlu mewaspadai penyakit-penyakit mengendalikan penyebaran penyakit menular seperti influenza, demam ini, namun Anda juga perlu untuk berdarah, dan infeksi enterovirus. waspada. Terdapat juga penyakit menular Berikut adalah nomor-nomor yang dapat berbahaya seperti Tuberculosis dan Anda hubungi dalam keadaan darurat : HIV/AIDS. Selain itu juga terdapat penyakit sangat menular yang disebabkan oleh virus Covid-19, penyakit ini telah ditetapkan menjadi Pandemik oleh WHO karena telah meluas ke seluruh dunia. WHO menyarankan untuk memakai masker kain setiap keluar rumah, menerapkan pembatasan social distancing dan mencuci tangan sesering mungkin. Pemerintah Taiwan telah Ambulans dan pemadam kebakaran 119 Polisi 110 Council of Labor Affair 1955 Layanan telepon ke luar negeri 100 Menanyakan nomor telepon (bahasa inggris) 106 Kantor Dagang dan Ekonomi Indonesia (02) 87526170 30

KEMBALI KE INDONESIA 31

Ada beberapa alasan yang mengharuskan 1. RE-ENTRY PERMIT Anda untuk meninggalkan Taiwan. Pertama, karena kontrak kerja Anda sudah habis. Jika Anda berencana untuk kembali ke Undang - undang ketenagakerjaan yang masih Taiwan setelah meninggalkannya, maka berlaku di Taiwan saat ini mengharuskan Anda wajib untuk membuat re-entry pekerja asing untuk segera meninggalkan permit. Re-entry permit merupakan Taiwan setelah masa kontrak kerja (maksimal dokumen yang wajib Anda miliki agar 3 tahun) habis. Jika masih ingin melanjutkan Anda dapat kembali masuk ke Taiwan kerja, maka Anda diharuskan untuk mengurus setelah meninggalkannya. perpanjangan visa dan perjanjian kerja di Anda dapat membuat re-entry permit di Indonesia. kantor imigrasi Taiwan segera setelah memiliki Alien Resident Certificate Kedua, karena Anda dinyatakan tidak lulus (ARC). Pembuatan re-entry permit tidak dalam medical check-up yang dilakukan dipungut biaya. Berikut adalah dokumen berkala selama Anda bekerja di Taiwan. Anda - dokumen yang dibutuhkan untuk dapat dinyatakan tidak lulus medical check-up membuat reentry permit : jika ditemukan mengidap penyakit kelamin, AIDS, cacingan, hepatitis B, maupun TBC. • Formulir pembuatan re-entry Selama Anda masih mengidap penyakit tersebut, Anda tidak diperkenankan untuk permit kembali bekerja di Taiwan. Oleh sebab itu, Anda harus berhati-hati agar tidak sampai • Paspor dan Visa terjangkit penyakit-penyakit tersebut. • Alien Resident Certificate Ketiga, karena Anda di-PHK oleh pengguna PARWONO jasa. Sama seperti perpanjangan masa kerja, MIKE MAHONE Undang-Undang Ketenagakerjaan yang MADIRO berlaku di Taiwan mengharuskan Anda SUPRIHATIN meninggalkan Taiwan segera setelah kontrak Anda dengan pengguna jasa terputus. Jika pemutusan hubungan kerja terjadi karena persoalan kinerja, maka Anda dapat segera mengurus visa kerja untuk kembali ke Taiwan satu hari setelah tiba di Indonesia. Namun jika pemutusan hubungan kerja terjadi karena Anda melanggar aturan, seperti kabur dari tempat kerja, maka Anda akan masuk dalam daftar hitam (blacklist) dan tidak dapat masuk ke Taiwan selama lima tahun. Oleh sebab itu, kabur dari tempat kerja adalah sesuatu yang sangat perlu Anda hindari. Keempat, karena Anda ingin bepergian ke luar negeri dalam waktu singkat. Selama bekerja di Taiwan, pengguna jasa umumnya akan memberikan hari libur bagi Anda. Untuk pekerja formal, Anda dapat menggunakan akumulasi cuti Anda agar menjadi libur panjang. 32

Gambar 19. Contoh Re-entry Permit Taiwan Setelah sampai di konter maskapai, Anda akan diminta untuk menunjukkan tiket pesawat Perlu diketahui bahwa re-entry permit dan menitipkan bagasi. Setelah selesai check- hanya dapat digunakan sekali dalam in, Anda akan menerima boarding pass dan sebulan dan bersifat sekali pakai. Jadi tanda terima bagasi. Boarding pass wajib setelah Anda menggunakan re-entry Anda miliki sebagai syarat menaiki pesawat permit untuk pergi dan kembali ke dan tanda terima bagasi wajib Anda miliki Taiwan, re-entry permit Anda sudah sebagai syarat pengambilan bagasi. tidak berlaku lagi. Jika Anda ingin meninggalkan Taiwan untuk kedua Perlu diketahui bahwa jika Anda terlambat kalinya, maka Anda harus kembali melakukan check-in, maka Anda tidak akan membuat re-entry permit. diizinkan untuk menaiki pesawat. Karena setiap maskapai memiliki aturan berbeda 2. CHECK IN mengenai waktu maksimal check-in, maka sangat disarankan agar Anda menjalani prosedur check-in dua sampai tiga jam sebelum waktu keberangkatan pesawat Anda. Setelah menjalani prosedur check-in, Anda akan diminta untuk memeriksakan bagasi Anda melalui mesin pemeriksaan X-ray. Namun sebelum itu, Anda harus mengeluarkan barang-barang berbahaya dari bagasi, seperti cairan, gel, atau aerosol (gas semprot). Anda kemudian akan diberikan kantong plastik untuk membawa barang-barang berbahaya tersebut. Bagasi dan kantong plastik Anda kemudian akan dimasukkan ke mesin pemeriksaan X-Ray. Setelah petugas pemeriksa menyatakan bahwa bagasi Anda aman, barulah Anda dapat meninggalkan konter check-in. Perlu diketahui bahwa jika Anda membawa hewan atau tanaman, maka Anda perlu untuk meminta izin terlebih dahulu dengan Biro Karantina Hewan & Tanaman yang berada di bandara untuk menjalani prosedur karantina. Hal pertama dan paling penting yang Gambar 20. Prosedur Pemeriksaan harus Anda lakukan adalah menjalani Bagasi di Bandara Internasional Taipei prosedur check-in. Anda dapat Taoyuan menjalani prosedur ini dengan 33 mendatangi konter maskapai penerbangan yang Anda gunakan.

3. IMIGRASI Setelah melewati prosedur pemeriksaan keamanan, Anda dapat masuk ke boarding Setelah melakukan prosedur check- gate dan menunggu penerbangan Anda. Jika in dan memeriksakan bagasi, Anda sudah sampai sini, maka tidak ada lagi akan diminta untuk menuju ke konter prosedur yang Anda lalui. Silakan menikmati imigrasi dengan membawa paspor waktu - waktu terakhir Anda di Taiwan dengan dan boarding pass Anda. Petugas berbelanja oleh-oleh yang tersedia di toko-toko keimigrasian kemudian akan di dekat boarding gate. Namun jangan lupa memeriksa dokumen - dokumen untuk kembali ke boarding gate 40 menit Anda. Jika petugas keimigrasian sebelum waktu keberangkatan agar Anda tidak menyatakan dokumen Anda sah, ketinggalan pesawat. Semoga selamat sampai maka Anda akan diminta untuk tujuan. menuju ke boarding gate dimana Anda dapat menunggu pesawat Anda. 4. NAIK PESAWAT 5. BEA CUKAI DI Sebelum masuk ke boarding gate, INDONESIA Anda akan diminta untuk menjalani Sebelum kembali ke Indonesia, sangat penting bagi Anda untuk dapat mem-perhatikan prosedur pemeriksaan keamanan ketentuan bea cukai yang ada di Indonesia. terlebih dahulu. Petugas bandara Sama seperti pemerintah negara penempatan, pemerintah Indonesia juga telah menetapkan akan meminta Anda untuk berbaris barang-barang apa saja yang dapat Anda bawa masuk ke Indonesia, berapa kuantitas ke arah gerbang sensor logam, laki- dari barang bawaan tersebut, serta barang- barang apa saja yang dilarang keras untuk laki dan perempuan berada di memasuki Indonesia. barisan yang terpisah. Sebelum Semua penumpang yang baru datang dari luar negeri diwajibkan untuk mengisi formulir bea masuk ke gerbang, Anda harus cukai Indonesia (Customs Declaration Form – BC. 2.2 Form). melepaskan seluruh benda - benda logam yang melekat pada tubuh Anda, seperti jam tangan dan handphone, kemudian meletakkannya dalam keranjang plastik yang disediakan petugas bandara. Setelah itu, barulah Anda dapat melewati gerbang sensor logam dan mengambil barang- barang Anda yang Anda taruh dalam keranjang plastik. 34

Gambar 21. Formulir BC 2.2 - Bea Cukai Indonesia 35

Berikut adalah skema yang menggambarkan petugas bea cukai terkait barang yang prosedur bea cukai di Indonesia. telah diperiksa. Anda dapat memperoleh formulir bea cukai • Di koridor kedatangan penumpang, Anda ketika Anda masih berada di dalam pesawat mungkin juga akan melihat petugas bea cukai yang membawa anjing pelacak atau di dekat area pemeriksaan bea cukai untuk melacak narkoba dan barang yang dilarang lainnya. Anda harus benar-benar 5.1 Barang-Barang Tertentu yang Harus menyatakan semua barang bawaan yang Anda bawa sesuai dengan informasi yang diminta di Dinyatakan Dalam Formulir Bea Cukai dalam formulir Dengan membawa barang-barang import ke dalam wilayah Indonesia, Anda Formulir harus diberikan ke petugas bea cukai bisa saja diharuskan untuk memperoleh untuk dapat memudahkan mereka dalam izin khusus dari institusi pemerintah, seperti Badan Pengawas Obat dan memeriksa barang bawaan dan memutuskan Makanan, Kementerian Kesehatan, tindakan apa yang harus dilakukan Kementerian Perdagangan, Kementerian Komunikasi dan Informasi, Kementerian Barang bawaan dapat Anda ambil kembali jika Petanian, dan institusi lainnya. Petugas petugas bea cukai menyatakan bahwa Anda bea cukai akan meloloskan barang- barang tersebut jika Anda dapat tidak melanggar peraturan bea cukai dan menyerahkan izin khusus tersebut. ketika Ia mempersilakan Anda untuk mengambilnya Untuk informasi lebih lanjut terkait barang-barang yang harus dinyatakan Gambar 22. dalam formulir bea cukai, silakan Prosedur Bea Cukai di Indonesia kunjungi situs http://eservice.insw.go.id (kolom “Lartas Information”). Semua produk yang dibawa dari luar Indonesia dipertimbangkan sebagai barang import, yang 5.2 Barang Terlarang dan Barang yang kemungkinan dapat dikenakan bea masuk dan pajak terkait lainnya. Untuk menentukan dibatasi apakah produk yang Anda bawa harus dikenakan bea masuk, pihak bea cukai Narkotika, Zat Psikotropika, Prekusor dan Indonesia atau Direktorat Jenderal Bea Cukai mempunyai wewenang khusus untuk Obat-obatan memeriksa semua barang bawaan penumpang. Pemeriksaan ini termasuk: Membawa narkotika, zat psikotropika prekusor • Pemeriksaan dokumen dan obat - obatan, termasuk mariyuana, • Pemindaian X-ray heroin, kokain, dan amfetamin, keluar - masuk • Pemeriksaan tubuh bagi penumpang Indonesia adalah ilegal hukumnya. Seseorang yang hendak membawanya hanyalah mereka yang dicurigai (untuk menemukan barang yang mendapatkan izin penggunaan untuk yang dilarang, dibatasi, atau barang yang kepentingan riset dan berobat. Obat - obatan dapat dikenakan bea masuk dan juga lain juga dapat dikenakan pembatasan dan barang beresiko) dapat dibawa dengan terlebih dahulu • Anda selanjutnya akan ditanya oleh memperoleh izin untuk membawanya keluar- masuk Indonesia. Terdapat hukuman yang berlaku jika Anda membawa barang - barang terlarang dan barang-barang yang dibatasi tetapi tidak menuliskannya di dalam formulir bea cukai. 36

Hukuman juga berlaku jika Anda menuliskan Senjata Api, Senjata dan Amunisi pernyataan palsu di dalam formulir bea cukai Anda harus menyatakan semua jenis senjata, (formulir BC 2.2). senjata api, dan amunisi, serta komponen dari senjata. Hal ini termasuk pistol udara, imitasi Untuk menghindari hal-hal yang tidak dari senjata api, dan senjata api air soft. Jenis diinginkan seperti di atas, walaupun Anda tidak senjata lain, seperti pedang dan pisau juga membawa barang-barang tersebut, berikut harus dinyatakan. Beberapa dari barang- adalah hal-hal yang harus Anda lakukan: barang ini membutuhkan izin untuk dapat diimpor dan dapat dikenakan persyaratan 1. Selalu perhatikan dan awasi barang impor lainnya. bawaan Anda karena para pelaku kejahatan dapat menyelundupkan Binatang, Ikan, dan Tumbuhan atau menyisipkan barang-barang Jika Anda membawa masuk binatang apapun, terlarang tersebut ke dalam barang termasuk ikan, dan tumbuhan ke Indonesia, bawaan Anda. termasuk produk-produk seperti sayuran dan produk makanan lainnya (hewani dan nabati), 2. Sebelum Anda meninggalkan negara Anda harus menyatakannya dan bawaan penempatan, ketika Anda berada di tersebut dapat dibawa jika Anda telah bandara, jangan pernah menerima memperoleh izin karantina. barang titipan orang jika Anda tidak mengetahui atau tidak dapat melihat Artikel dan Produk Pornografi langsung isi sebenarnya dari barang/ Artikel dan produk-produk pornografi di-atur di paket yang dititipkan orang tersebut. dalam peraturan yang ditetapkan oleh pemerintah Indonesia. Anda harus INFORMASI PENTING: menyatakan setiap artikel atau publikasi, termasuk sex toys, majalah, serta publikasi Indonesia memberlakukan hukum yang dan segala media yang menunjukan unsur sangat berat untuk pelanggaran narkoba. pornografi anak dan kejahatan seksual. Hukuman mati adalah hukuman terberat yang dapat diberikan bagi penjual, pembuat, pengimpor, pengekspor narkotika, termasuk heroin, morfin, kokain, mariyuana, resin mariyuana, opium, serta jenis narkotika dan obat - obatan lainnya. Anda dapat didakwa atas konsumsi narkotika yang ilegal jika sisa obat - obatan tersebut masih dapat ditemukan di dalam sistem tubuh Anda, meskipun Anda dapat membuktikan bahwa obat tersebut dikonsumsi di luar negeri. Anda juga dapat didakwa melakukan perdagangan jika obat-obatan ditemukan di dalam tas milik Anda, sekalipun Anda tidak menyadarinya. 37

Uang 5.3 Ketentuan Khusus untuk Penumpang Tidak ada batasan untuk jumlah uang tunai Berbagasi yang boleh Anda bawa ke Indonesia. Namun, jika Anda membawa uang dan/atau media Sebagian besar barang-barang pribadi seperti finansial lainnya (cek, cek wisatawan, nota, pakaian, alas kaki, dan barang-barang untuk dan giro) dalam rupiah atau mata uang lainnya keperluan kebersihan yang dibawa masuk ke yang bernilai setara dengan 100 juta Rupiah Indonesia di dalam koper Anda adalah bebas atau lebih maka Anda wajib mengisi Custom bea dan pajak, kecuali untuk barang-barang Declaration dan wajib memeriksakan keaslian komersial. Penumpang yang membawa uang tunai ke Petugas Bea Cukai. barang dari luar negeri untuk penggunaan Pelanggaran terhadap ketentuan ini akan pribadi akan diberikan pembebeasan bea dihukum dengan denda administratif 10% dari masuk, cukai, dan pajak, namun dengan uang yang dibawa dengan maksimum denda ketentuan kuantitas sebagai berikut: yaitu 300 juta rupiah. • Barang FOB (Free on Board – barang Obat-Obatan yang dibeli di atas pesawat) dengan nilai maksimum USD 250 per orang atau USD Produk obat-obatan yang Anda bawa untuk 1000 per keluarga (maksimum 4 orang) alasan kesehatan mungkin dapat dibatasi atau per kedatangan, hal ini tidak termasuk dapat dibawa dengan memperoleh izin impor barang-barang komersil. terlebih dahulu. Sebagian obat-obatan tradisional dapat mengandung tumbuhan atau • 200 batang rokok atau 25 cerutu atau 100 binatang langka, maka dari itu produk tersebut tembakau iris atau produk tembakau harus ditunjukan kepada petugas bea cukai. lainnya dan 1 liter minuman beralkohol Jika Anda membawa obat- obatan, lebih baik untuk para orang dewasa. Anda membawa resep dari dokter dalam bahasa inggris yang menyatakan kondisi Jika jumlah minuman beralkohol dan produk kesehatan Anda. tembakau yang Anda bawa melebihi jumlah kuantitas yang ditentukan di atas, petugas bea Margasatwa Liar yang Dilindungi cukai akan melenyapkan langsung barang tersebut di depan Anda. Hukum Indonesia yang ketat mengatur impor dan ekspor dari tumbuhan dan binatang liar, Barang - barang komersil adalah barang - serta produk terkait lainnya. Hal ini dapat barang yang akan dijual kembali, barang termasuk semua produk yang diatur, seperti sampel, material atau komponen yang telah obat-obatan tradisional, gading, kulit ular atau digunakan untuk keperluan industrial, dan/ binatang reptil, anggrek, cangkang kura-kura, atau produk yang tidak digunakan untuk dan sebagainya. keperluan pribadi. Jika Anda membawa barang komersial ke Indonesia, Anda dapat dikenakan bea masuk dan pajak lainnya yang terkait (VAT dan Pasal 22 Pajak Penghasilan). Jika Anda dikenakan bea masuk dan pajak terkait lainnya (VAT dan Pajak Penghasilan), Anda harus membayarkannya ke kasir bea cukai dengan uang tunai atau kartu debit, atau kartu kredit. Setelah membayar, Anda dapat menerima Surat Setoran Pabean, Cukai, dan Pajak, sebagai bukti Anda telah membayar bea dan pajak. 38

DAFTAR PUSTAKA 39

Situs Internet Permit? (2008, June 24). Dipetik December 26, 2014, dari National Where Am I. (t.thn.). Dipetik December 8, 2014, Immigration Agency: dari Culture Taiwan: http://www. http://www.immigration.gov.tw/ culture.tw/index.php?option=com_ ct.asp?xItem=1090267&ctNode=30085& content&task=view&id=592&Itemid=258 mp=2 About Taiwan. (t.thn.). Dipetik December 8, 2014, Labor Standards Act. (2013). Dipetik dari Info Taiwan: http://www.taiwan.gov. December 12, 2014, dari Council of tw/sp.asp?xdurl=subject/ Newsubject. Labor Affair Taiwan: asp&id=1&mp=1&ctNode=3474&subjectId1 http://laws.cla.gov.tw/eng/flaw/ =43&subjectId2=50 flawdat0201. asp?lsid=FL014930 Annual Meeting VIII di Lombok, BNP2PMI Nomor Saluran Konsultasi atau Bantuan Agendakan Masalah Penempatan dan Darurat pada Kondisi Khusus. Perlindungan PMI di Taiepei. (2014, December (t.thn.). Dipetik December 26, 2014, 6). Dipetik December 8, 2014, dari BNP2PMI: dari IFF: http://iff. http://www.bnp2PMI.go.id/read/9647/Annual- immigration.gov.tw/mp.asp?mp=iff_in Meeting-VIII-di-Lombok-BNP2PMI-Agendakan- Masalah-Penempatan-dan-Perlindungan-PMI-di- Mack, L. (t.thn.). Taiwan History - A Brief Taipei History of Taiwan. Dipetik December 9, 2014, dari About News: Chen, T. (2014, August 30). Minimum Wage to http://chineseculture.about.com/od/ Exceed NT$20,000. Dipetik December 12, historyofchina/a/Taiwan-History.htm 2014, dari The China Post: http://www. chinapost.com.tw/taiwan/national/national- Modul-Modul Penyuluhan untuk PMI/W di news/2014/08/30/416099/Minimum-wage.htm Taiwan. Chiu-ying, Y., & Pan, J. (2013, June 29). Taiwanese (2007). KDEI. Work Many Hours Overtime:Paper. Dipetik December 12, 2014, dari Taipei Times: Procedures and Regulations for Taiwan http://www.taipeitimes.com/News/taiwan/ Taoyuan archives/2013/06/29/2003565940 International Airport. (t.thn.). Dipetik Foreign Workers in Productive Industries and Social December 10, 2014, dari Avian Police Welfare by Nationality. (t.thn.). Dipetik Bureau: December 8, 2014, dari Ministry of Labor http://www.apb.gov.tw/index.php/ en/ Republic of China (Taiwan): http://english. procedures-and-regulations-for- mol.gov.tw/cgi-bin/siteMaker/SM_theme? taiwan-taoyuan-international-airport page=52f4a225 Statistics of Communicable Diseases and Getting to Know Taiwan. (t.thn.). Dipetik December 9, Surveillance Report 2010. (2011). Centers 2014, dari Study in Taiwan: http://www. for Disease Control Department of Health studyintaiwan.org/living_know.html ROC. Introduction to Taiwan. (t.thn.). Dipetik December 9, Reentry Permit. (2005, March 28). Dipetik 2014, dari Taiwan Deal: http://taiwandeal.com/ articles/introduction-to-taiwan-2/ December 26, 2014, dari Ministry of Hal-Hal yang Harus Diketahui TKA selama Bekerja di Interior ROC Taiwan: Taiwan. (t.thn.). Dipetik December 18, 2014, dari Taoyuan County Government: http://www.moi.gov.tw/english/english_ne http://www.tycg.gov.tw/ files/037/%E5%8D%B0%E5%B0%BC_1_pdf. pdf ws/ Hal-Hal yang perlu Diketahui oleh PMI/W selama news_detail.aspx?sn=259&type_code Bekerja di Taiwan. (t.thn.). Dipetik December 9, 2014, dari KDEI Taipei: http://kdei-taipei.org/ Taipei Guide: Taiwan High Speed Rail artikel/imigrasi/modul1.htm 台灣高鐵.(Juni, 2019). Dipetik Maret 30, How Does a Foreigner Apply for a Reentry 2020 darihttps://busy.org/@blorg/taipeiguidetaiwa nhighspeedail-vxqxh6chqq Taiwan - Language, Culture, Customs, and Etiquette. (t.thn.). Dipetik December 26, 2014, dari Kwintessential: http://www.kwintessential. 40

co.uk/resources/global-etiquette/taiwan.html The One-China Principle and the Taiwan Issue. (2000, February). Dipetik December 9, 2014, Taiwan 2013 International Religious Freedom Report. dari The State COuncil The People’s Republic (2014, July 29). Dipetik December 18, 2014, of China: http://english1.english.gov.cn/ dari American Institute in Taiwan: http:// official/2005-07/27/content_17613.htm kaohsiung.ait.org.tw/official-texts-ot1407.html Tolak Potongan Uang Makan dan Akomodasi BMI Taiwan. (2014, June 19). Dipetik December 8, 2014, Taiwan. (2014, June 22). Dipetik December 12, dari The Worldfactbook: https://www.cia.gov/ 2014, dari Pusat Sumber Daya Buruh Migran: library/publications/ the-world-factbook/geos/ http://buruhmigran.or.id/2014/06/22/tolak- tw.html potongan-uang-makan-dan-akomodasi-bmi- taiwan-i/ Taiwan Culture and Etiquette. (t.thn.). Dipetik December 26, 2014, dari Rough Guides: http:// Transportasi ke dan dari Taipei ke Bandara www.roughguides.com/destinations/asia/ Taoyuan Internasional. (t.thn.). Dipetik taiwan/culture-etiquette/ December 10, 2014, dari U Tiket Indonesia: http://www.utiket.com/id/ Taiwan Country Codes. (t.thn.). Dipetik December 8, tiket-pesawat/taipei-tpe-bandung-bdo. 2014, dari Country Code: http://countrycode. 2T0a1iw4a,ondragHr/itgaGhiwuSiadpneeetodTRaaipil.ei(:t.hthttnp.:)/./ Dipetik December 10, guidetotaipei.com/article/taiwan-high-speed- rail-%E5%8F%B0%E7%81%A3%E9%AB%98% E9%90%B5 Taiwan Taoyuan Airport Directory: English Version. (t.thn.). Dipetik December 10, 2014, dari Taoyuan Airport: http://www.taoyuan-airport. com/english/inpage/facilities-map Time Difference. (t.thn.). Dipetik December 8, 2014, dari Zeitverschiebung: http://www. zeitverschiebung.net/en/difference/ timezone/ asia--taipei/timezone/asia--jakarta The Handy Guide for Foreigners in Taiwan. (2010). Research, Developmen, and Evaluation Commision. Buku Modul-Modul Penyuluhan untuk PMI/W di Taiwan. Statistics of Communicable Diseases and Surveillance (2007). KDEI. Report 2010. (2011). Centers for Disease Control Department of Health ROC. The Handy Guide for Foreigners in Taiwan. (2010). Research, Developmen, and White Paper on Foreign Taxpayer Service. (2013). Evaluation Commision. National Taxation Bureau of Taipei. 41

PENEMPATAN DAN PELINDUNGAN PMI DASAR HUKUM PENGERTIAN SYARAT DOKUMEN TAHAPAN PELINDUNGAN PMI KUMPULAN PERATURAN CRISIS CENTER BP2MI COVID-19 KONTAK UPT BP2MI PONTIANAK DASAR HUKUM  Undang-Undang RI Nomor 18 Tahun 2017 tentang Pelindungan Pekerja Migran Indonesia  Peraturan Presiden Nomor 90 Tahun 2019 tentang Badan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia  Peraturan Menteri Ketenagakerjaan RI nomor 18 Tahun 2018 tentang Jaminan Sosial Pekerja Migran Indonesia  Peraturan Menteri Ketenagakerjaan RI nomor 9 Tahun 2019 tentang Tata Cara Penempatan Pekerja Migran Indonesia  Keputusan Ketenagakerjaan RI nomor 294 Tahun 2020 tentang Pelaksanaan Penempatan Pekerja Migran Indonesia pada Masa Adaptasi Kebiasaan Baru  Keputusan Direktur Jenderal Pembinaan Penempatan Tenaga Kerja & Perluasan Kesempatan Kerja No. 3/33236/PK.02.02/X/2020 tentang Perubahan Keputusan Dirjen Binapenta dan PKK nomor 3/20888/PK.02.02/VIII/2020 tentang Penetapan Negara Tujuan Penempatan Tertentu Bagi PMI Pada Masa Adaptasi Kebiasaan Baru  Surat Edaran Kepala Badan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia nomor 14 tahun 2020 tentang Petunjuk Pelaksanaan Pelayanan Penempatan Pekerja Migran Indonesia pada Masa Adaptasi Kebiasaan Baru  Peraturan Kepala Badan Badan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia nomor 9 Tahun 2020 tentang Pembebasan Biaya Penempatan Pekerja Migran Indonesia


Like this book? You can publish your book online for free in a few minutes!
Create your own flipbook