Important Announcement
PubHTML5 Scheduled Server Maintenance on (GMT) Sunday, June 26th, 2:00 am - 8:00 am.
PubHTML5 site will be inoperative during the times indicated!

Home Explore Republika 1 Juli 2022

Republika 1 Juli 2022

Published by UM Jember, 2022-07-03 01:33:54

Description: Republika 1 Juli 2022

Search

Read the Text Version

MAHAKA GROUP NOMOR 168/TAHUN KE-30 Rp 5.500 16 HLM/20 HLM E-PAPER Luar P Jawa Rp 6.000 (ditambah ongkos kirim) JUMAT, 1 JULI 2022 | 1 DZULHIJAH 1443 H www.republika.co.id @republikaonline @republikaonline RepublikaOnline LAILY RACHEV/BIRO PERS SEKRETARIAT Jokowi: Putin PRESIDEN Jamin Keamanan Ekspor Pangan dari Ukraina n DESSY SUCIATI SAPUTRI, KAMRAN DIKARMA MENDORONG PERDAMAIAN Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan Presiden Rusia Vladimir Putin memberikan keterangan pers bersama seusai melakukan JAKARTA — Presiden Joko Widodo (Jokowi) pertemuan di Istana Kremlin, Moskow, Rusia, Kamis (30/6). Dalam kunjungan misi perdamaian ke Ukraina dan Rusia, Presiden Jokowi mendorong kedua langsung menemui Presiden Rusia Vladimir Putin pada Kamis (30/6) setelah sehari sebelumnya pihak untuk membuka dialog. Presiden Jokowi pun menyatakan adanya jaminan keamanan dari Presiden Putin untuk Ukraina agar bisa melanjutkan ekspor bertemu dengan Presiden Ukraina Volodymyr Ze- lenskyy. Jokowi membawa pesan dari Zelenskyy produk pangan, terutama melalui jalur laut. kepada Putin sebagai upaya menuntaskan misi perdamaian yang dibawa Indonesia untuk dunia. Dalam pertemuan ini, Jokowi dan Putin membahas terkait masalah rantai pasok pangan dan juga pupuk yang terdampak akibat perang. Akibat perang tersebut, ratusan masyarakat di dunia, khususnya di negara-negara berkembang terancam akan mengalami krisis pangan dan kelaparan. Dalam keterangan pers bersama usai perte- muan, Jokowi menyatakan adanya jaminan ke- amanan dari Presiden Putin untuk Ukraina agar bisa melanjutkan ekspor produk pangan, ter- utama melalui jalur laut. “Saya sangat menghargai Presiden Putin yang tadi menyampaikan bahwa memberikan jaminan keamanan untuk pasokan pangan dan pupuk baik dari Rusia dan juga Ukraina. Ini sebuah berita yang baik,” kata Jokowi saat keterangan pers bersama, Kamis (30/6). Jokowi pun menyampaikan dukungannya terhadap upaya PBB untuk melakukan reintegrasi komoditi pangan dan pupuk Rusia dan komoditi Bersambung ke hlm 7 kol 1-6 Pertalite Belum Dibatasi KABAR DARI TANAH SUCI Pertamina membuka pendaftaran selama talite. Tapi, kalau solar, jelas ada kan sebesar 15,1 juta kiloliter (kl). sebulan untuk uji coba pembelian Pertalite. aturannya.\" Adapun realisasi penyaluran Pertalite ACHMAD SYALABY ICHSAN sudah mencapai 57,56 persen dari WARTAWAN REPUBLIKA Dia menjelaskan, Pertalite meru- kuota 23,05 juta kl. \"Volume kuota BBM, baik itu solar maupun Sambutan pakan BBM jenis penugasan untuk Pertalite, hampir dipastikan akan melebihi kuota apabila jika tidak ada Check Point Pertamina yang selisih dari harga jual tindakan,\" kata Saleh. Saat Kembali n INTAN PRATIWI, FEBRIAN FACHRI Bandung dan Kota Sukabumi di Jawa dan harga keekonomiannya dikom- Overkuota penyaluran akan ber- imbas pada beban subsidi dalam ke Makkah Barat. Program uji coba dan pen- pensasikan pemerintah. Namun, APBN. Apalagi, harga minyak men- tah dunia saat ini sedang tinggi. M esin van putih keluaran pabrikan asal JAKARTA — PT Pertamina (Per- daftaran akan diperluas sambil me- karena sejak dahulu tidak ada aturan Kondisi itu akan berimbas pula pada Jepang itu sudah dipanaskan. Mobil neraca perdagangan. bernomor 27 yang menjadi kendaraan sero) memulai tahapan uji coba nunggu kesiapan infrastruktur dan mengenai kriteria penerima BBM operasional sehari-hari kami untuk meliput Program pembelian Pertalite dan kegiatan haji akan melakukan pekerjaan ekstra. pembelian Pertalite bagi pengguna sistem sekaligus untuk mengako- khusus penugasan ini, Pertamina tak solar menggunakan aplikasi MyPer- tamina mendapatkan tanggapan Kang Nunu, sopir yang sehari-hari menemani terdaftar pada hari ini, Jumat (1/7). modasi kendaraan baru yang dibeli bisa berbuat banyak. \"Hingga saat beragam dari masyarakat. Di Bukit kami, akan membawa mobil itu melaju ke Makkah. Tinggi, Sumatra Barat, yang menjadi Di parkiran kantor Daker Madinah di kawasan al- Uji coba dimulai dengan membuka masyarakat. ini, kami belum melakukan pemba- salah satu lokasi uji coba, warga Mashani, mobil kami tampak mentereng bersama menilai program tersebut akan me- jejeran bus yang sudah siap melaju. pendaftaran kepada masyarakat di Pembelian Pertalite mengguna- tasan, termasuk jumlah pembelian. nyulitkan konsumen. Kendati demi- kian, ada pula yang menganggap Berangkat ke Makkah menjadi momentum daerah yang menjadi lokasi percon- kan aplikasi MyPertamina disebut Tapi, dengan pendaftaran tersebut, transaksi menggunakan uang elek- spesial bagi kami. Meski sudah menunaikan ibadah tronik merupakan hal yang sangat umrah qudum yang dilakukan sebelum melaksana- tohan. Untuk saat ini, kriteria pe- menjadi salah satu upaya agar pe- kami bisa tahu dan kita rekam his- lumrah saat ini. \"Kan tidak semua kan haji tamattu, kami sudah rindu Masjidil Haram. pengendara paham menggunakan Terlebih, Makkah akan berbeda daripada saat kami ngendara atau jenis kendaraan roda nyaluran BBM bersubsidi lebih tepat tory konsumsinya,\" ujar Irto. ponsel pintar,\" kata seorang pengen- tiba pada 1 Juni lalu. Ketika itu, suasana kota masih dara bernama Zulkifli, kemarin. terbilang lengang. Meski tidak sedikit jamaah yang empat yang diperbolehkan membeli sasaran. Kendati demikian, Perta- Badan Pengatur Hilir Minyak dan sedang berumrah, kami bisa menjalankan ibadah di Pendapat berbeda diutarakan Masjidil Haram dengan nyaman. Pertalite melalui aplikasi MyPerta- mina mengaku belum bisa memberi- Gas Bumi (BPH Migas) mencatat, warga bernama Muhammad Rizky. Ia justru menyambut baik kebijakan Kini, kota suci itu akan dipenuhi lagi oleh mina belum dibatasi. kan batasan mengenai jenis-jenis realisasi penyaluran Pertalite dan penerapan MyPertamina tersebut. jamaah dari beragam penjuru bumi. Dia akan \"Setuju-setuju saja kalau memang itu menjadi tuan rumah muzakarah umat Islam Pendaftaran pengguna disebut mobil yang diperbolehkan mengon- solar tahun ini sudah melebihi 50 untuk mempermudah transaksi,\" terbesar seantero dunia, yakni haji. katanya. menjadi salah satu langkah bagi sumsi Pertalite. persen dari alokasi yang ditetapkan. Arab Saudi memang belum menormalisasi Menurut dia, penggunaan tek- sepenuhnya penyelenggaraan ibadah haji setelah Pertamina untuk mendapatkan data Pembatasan belum bisa dilaku- Jika tidak ada perbaikan, penyaluran nologi untuk transaksi di SPBU su- sempat digelar tertutup pada dua tahun terakhir dah sepatutnya ditetapkan meng- akibat pandemi. Dari jumlah yang mencapai hampir pengguna Pertalite. Sekretaris Per- kan karena revisi Peraturan Presiden BBM subsidi akan mengalami over- ingat perkembangan transaksi elek- 2,5 juta jamaah pada 2019, Saudi menurunkannya tronik sudah kian masif. Di pasar hingga hanya 1 juta jamaah. Indonesia yang baru usahaan Pertamina Patra Niaga Irto Nomor 191 Tahun 2014 tentang kri- kuota. saja, kata dia, sudah banyak orang saja menolak dengan halus tawaran kuota yang menggunakan kode QR. \"Wa- tambahan hanya kebagian 100.051 jamaah. Ginting mengatakan, seluruh masya- teria penerima subsidi belum ram- Anggota BPH Migas, Saleh Ab- rung-warung kecil juga banyak yang sudah melayani pembayaran dengan Untuk memastikan jamaah haji sampai ke Arab rakat bisa melakukan pendaftaran di pung. \"Semua jenis mobil boleh men- durahman, mengatakan, realisasi uang elektronik,\" katanya. Saudi tanpa membawa penyakit, ada skrining awal yang dilakukan di negara asal. Jamaah diharuskan website subsiditepat.mypertami- daftar karena memang kami belum penyaluran solar sudah mencapai n ed: satria kartika yudha untuk menjalani tes PCR dalam kurun 72 jam sebelum pemberangkatan. Mereka pun diwajibkan na.id. bisa memberikan kriteria untuk Per- 51,24 persen dari kuota yang ditetap- Baca juga untuk mendapatkan vaksin Covid-19 dosis lengkap. di republika.id Syarat lainnya, usia harus di bawah 65 tahun. Pertamina membuka pendaf- Pindai QR Code ini Bersambung ke hlm 7 kol 1-6 taran uji coba pengendalian kon- REALISASI PENYALURAN BBM sumsi Pertalite bagi pengguna ter- daftar selama sebulan. \"Langkah ini (PER 20 JUNI) dilakukan Pertamina agar kita dan pemerintah tahu siapa saja yang PERTALITE SOLAR mengonsumsi Pertalite. Ini berlaku KUOTA Realisasi: KUOTA Realisasi: bagi semua dan jenis kendaraan roda 23,05 13,26 juta KL 15,1 7,73 juta KL empat saja,\" kata Irto di Graha Per- (57,56 persen) (51,24 persen) tamina, Kamis (30/6). JUTA KL JUTA KL Setelah melakukan pendaftaran, masyarakat akan menerima kode QR yang bisa ditempel di kendaraan masing-masing. Kode QR tersebut yang akan dipindai oleh petugas LOKASI UJI COBA MYPERTAMINA SPBU saat ada konsumen yang ingin membeli Pertalite. \"(Pindai) lewat SUMATRA BARAT: Kota Padang Panjang, Kabupaten ponsel juga tetap bisa. Nantinya, Agam, Kabupaten Tanah Datar, Kota Bukit Tinggi. nozel baru bisa mengeluarkan BBM- nya setelah scan QR berhasil.\" JAWA BARAT: Kota Bandung, Kota Sukabumi Kota Tasikmalaya, Kabupaten Ciamis. Program uji coba pembelian Per- talite bagi pengguna terdaftar dila- KALIMANTAN SELATAN: Kota Banjarmasin kukan di 11 kabupaten dan kota. Be- DIY: Kota Yogyakarta berapa daerah yang ditunjuk adalah SULAWESI UTARA: Manado Kota Padang Panjang dan Kabupaten Agam di Sumatra Barat serta Kota Sumber: Diolah dari paparan BPH Migas, Pertamina.

Nasional 2 REPUBLIKA | JUMAT, 1 JUL I 2022 FRANSISCO CAROLIO/ ANTARA SIMULASI KILAS Prajurit TNI Angkatan KontraS Ungkap 677 Udara mengamankan Kekerasan oleh Polisi penumpang saat simulasi force down atau penu- JAKARTA — Komisi Untuk Orang Hilang dan runan paksa pesawat Korban Tindak Kekerasan (KontraS) mencatat asing di Lanud Soewondo, ratusan kejadian kekerasan yang dilakukan oleh Kota Medan, Sumatra aparat kepolisian dalam kurun waktu setahun belakangan. Catatan ini dinilai menjadi noktah Utara, Kamis (30/6). hitam bagi semangat mewujudkan anggota Simulasi penindakan kepolisian yang lebih humanis. terhadap pesawat yang melanggar wilayah udara Koordinator KontraS Fatia Maulidiyanti menga- NKRI tersebut dilaksana- takan, catatan ini disusun berdasarkan data peman- kan oleh 12 kementerian tauan dan advokasi sebagai partisipasi masyarakat untuk melatih kesiap- sipil dalam mewujudkan reformasi sektor keaman- siagaan prajurit dalam an. Laporan ini juga dibuat sebagai bentuk dorongan menghadapi ancaman serius terhadap perbaikan kinerja institusi terhadap wilayah udara kepolisian dalam kerangka agenda Reformasi Polri. nasional. \"Dalam periode Juli 2021-Juni 2022, kami mencatat setidaknya telah terjadi 677 peristiwa Komisi III Serap Masukan kekerasan oleh pihak kepolisian,\" kata Fatia di Soal Ganja Medis Jakarta, Kamis (30/6). Masukan dari berbagai pihak akan diteliti secara jub mendengar nilai ekonomi ganja ter Indonesia (PB IDI) Zubairi Djoer- Dari ratusan peristiwa kekerasan itu, KontraS lebih komprehensif. tersebut. Namun, ia mengingatkan ban mengatakan, ganja medis me- mencatat, telah menimbulkan 928 korban luka- agar senyawa THC yang terkandung mang dilegalkan di sejumlah negara, luka, 59 korban meninggal, dan 1.240 orang ditang- I FEBRIANTO ADI SAPUTRO, satu senyawa aktif di dalam ganja di dalam ganja bisa diminimalisasi. bahkan untuk nonmedis. Namun, kap. \"Pelanggaran didominasi oleh penggunaan tidak akan menimbulkan adiksi jika \"Subhanallah, luar biasa ini cuma tidak berarti itu sepenuhnya aman. senjata api sebanyak 456 kasus,\" lanjut Fatia. HAURA HAFIZHAH penggunaannya terkontrol. \"Sudah dengan seribu hektare ini sangat me- \"Jika penggunaan tidak (diawasi) ditemukan bukti bahwa pemberian narik nilai ekonomis dan kesehatan- ketat, bisa terjadi penyalahgunaan KontraS menilai, aksi kekerasan tersebut JAKARTA — Komisi III DPR 300 miligram hingga 600 miligram nya luar biasa, cuma ada satu senya- yang menyebabkan konsekuensi ke- disebabkan oleh beberapa faktor, yaitu penggunaan menggelar rapat dengar pendapat per hari kepada para penderita ce- wa THC yang mungkin kita mi- sehatan bagi penggunaannya,\" kata kekuatan berlebihan dan tidak terukur, ruang umum (RDPU) terkait legalisasi gan- lebral palsy tidak mendatangkan nimalisasi,\" ujarnya. dia melalui akun Twitter miliknya. penggunaan diskresi yang terlalu luas, dan ja untuk kepentingan medis pada Ka- mabuk, tidak membahayakan, tidak enggannya personel polisi tunduk pada Perkap No 1 mis (30/6). Wakil Ketua Komisi III mendatangkan adiksi,\" kata Musri. Desmond mengatakan, masukan Menurut dia, dari banyak studi Tahun 2008. \"Cara-cara represif paling sering DPR Desmond J Mahesa mengata- dari berbagai pihak akan diteliti se- tentang ganja, beberapa bisa menjadi ditemukan dalam penanganan demonstrasi dan kan, Komisi III akan mempertim- Musri juga mengungkapkan, mi- cara lebih komprehensif. Jika telah obat. Di Amerika Serikat, obat ganja kriminalisasi terhadap pembela HAM,\" ujar Fatia. bangkan semua masukan dari ber- nyak biji ganja mengandung banyak mendapat hasil, Panja RUU Komisi nabati (Epidiolex) yang mengandung bagai pihak. manfaat, salah satunya edestin dan III akan menyarankan agar pemerin- CBD digunakan untuk kejang serta Selain itu, KontraS memandang kepolisian albumin. Daya cerna yang diberikan tah mengeluarkan ganja dari daftar kelainan genetik langka. Ada juga bersikap antikritik yang ditunjukkan dengan \"Komisi III akan mempertim- minyak ganja itu, kata dia, mampu narkotika golongan I ke golongan II dua obat sintetis tetrahydrocanna- penghapusan mural, penangkapan pembentang bangkan masukan tersebut di dalam diserap 100 persen oleh tubuh se- atau golongan III agar bisa diakses binol (THC) untuk mengobati mual poster, dan pengejaran pembuat konten. Hal ini, proses pembahasan RUU tentang hingga tidak ada istilah akan mera- untuk aspek kesehatan. pada pasien kanker dan meningkat- menurut KontraS, pada akhirnya menguatkan Narkotika, baik dari perspektif kese- cuni dan memabukkan. Selain itu, kan nafsu makan pada pasien HIV/- fenomena penyempitan ruang sipil dengan polisi hatan, pengawasan, dan penegakan minyak biji ganja juga mengandung \"Tentunya, perumusan pasal- AIDS. Namun, belum ada bukti obat sebagai aktor pendorong utama. hukum bersama dengan pemerintah,\" omega 6 dan omega 3, vitamin B1 pasal ke depan adalah melakukan dari ganja bisa lebih baik. \"Sebab, kata Desmond di Kompleks Parlemen dan B2 yang bermanfaat. pembatasan-pembatasan yang sifat- belum ada juga penyakit yang obat I rizky suryarandika ed: ilham tirta Senayan, Jakarta, Kamis (30/6). nya pengawasan. Tadi juga dalam primernya adalah ganja,\" kata dia. Bukan hanya itu, Musri membe- rapat kemungkinan akan dibentuk Tersangka Kasus Krakatau RDP dihadiri Ketua Pembina Ya- berkan manfaat ekonomi jika ganja badan atau tiga lembaga, menteri Menteri Kesehatan Budi Gunadi Steel Segera Diumumkan yasan Sativa Nusantara (YSN) Prof dijadikan obat-obatan, yaitu sekitar kesehatan, kepolisian, dan BNN Sadikin pada Rabu (29/6) mengata- Musri Muswan dan Direktur Ekse- Rp 34,8 triliun. \"Saya informasikan, untuk melokalisasi wilayah-wilayah kan, pihaknya sudah melakukan ka- JAKARTA — Kejaksaan Agung (Kejakgung) akan kutif YSN Dhira Narayana. YSN bila seribu hektare area tanah yang untuk melakukan pengawasan agar jian. Dalam waktu dekat, Kemenkes segera mengumumkan para tersangka dalam adalah lembaga riset dan advokasi tidak subur diberikan ke saya, maka tidak terlalu liar,\" ujarnya. akan mengeluarkan regulasi peng- kasus dugaan korupsi di PT Krakatau Steel. Direktur resmi tentang berbagai aspek yang saya akan bisa menghasilkan minyak gunaan ganja untuk kebutuhan Penyidikan Jaksa Agung Muda Tindak Pidana menyelimuti tanaman ganja. Hadir cannabinois dengan total anggaran Bagi pihak yang kontra legalisasi medis. I dian fath risalah ed: ilham tirta Khusus Supardi mengaku, sudah menerima hasil juga pemohon uji materi UU Narko- Rp 34,8 triliun satu tahun hasilnya,\" ganja medis, Komisi III akan meng- penyidikan yang mengarah pada penetapan tika Santi Warastuti dan kuasa hu- kata Musri. gelar focus group discussion (FGD) BaBcaacaOjpuignai tersangka kasus pembangunan tungku peleburan kumnya, Singgih Tomi Gumilang. dengan melibatkan pakar di bidang di republika.id baja ringan milik perusahaan BUMN tersebut. Wakil Ketua Komisi III DPR Pa- kesehatan. \"Ini harus ada kajian yang Pindai QR Code ini Prof Musri mengatakan, canna- ngeran Khairul Saleh mengaku tak- lebih jelas mudharat dan manfaat- Supardi mengungkapkan, surat penetapan bidiol (CBD) yang merupakan salah nya,\" kata dia. tersangka akan segera diterbitkan. Saat ini, ia masih menunggu penghitungan pasti nilai kerugian Pada Rabu (29/6) Ketua Satgas negara dari Badan Pengawas Keuangan dan Covid-19 Pengurus Besar Ikatan Dok- Pembangunan (BPKP). “Kita sudah mengantongi beberapa nama tersangkanya. Tapi, belum kita umumkan tersangkanya, sampai penghitungan kerugian negara selesai di BPKP,” kata Supardi di Pidsus, Kejakgung, Jakarta, Kamis (30/6). Tim penyidikannya pun masih terus memperkuat alat bukti lewat pemeriksaan saksi- saksi. Kepala Pusat Penerangan dan Hukum Kejakgung Ketut Sumedana mengabarkan, pada Kamis (30/6) tim penyidikan memeriksa Direktur PT Zayan Putra Perkasa, RM. Tak ada penjelasan soal identitas lengkap dari RM. Ketut menjelaskan, pemeriksaan terhadap RM terkait dengan peran perusahaannya sebagai salah satu vendor PT Krakatau Engineering (KE). KE, se- laku anak perusahaan PT Krakatau Steel, memberi- kan sebanyak 26 kontrak bagian pembangunan tungku baja senilai Rp 7,76 miliar kepada PT Zayan Putra Perkasa. I bambang noroyono ed: ilham tirta Gangguan KKSB Meningkat Tahun Ini I BAMBANG NOROYONO Dari 44 kasus gangguan keamanan warga sipil. \"Selalu waspada dan jangan yang diduga sebagai pemasok senjata kepada KKSB di wilayah Nduga yang itu, kasus terbanyak terjadi di Kabu- mudah terpancing karena nyawa menjadi api dan amunisi kepada KKSB. AN di- dipimpin Egianus Kogoya. JAYAPURA — Kepala Polda Papua paten Puncak, yakni 20 kasus. Selan- taruhannya,\" kata Fakhiri. tangkap di Pos Yalimo saat akan melin- Irjen Mathius Fakhiri mengakui, gang- jutnya, Pegunungan Bintang dan Nduga tas dari Jayapura menuju ke Wamena. Penangkapan pemasok senjata api guan dari keompok kriminal separatis masing-masing lima kasus, Yahukimo Serangan terbaru KKSB menimpa dan amunisi ke KKSB kerap terjadi. Sep- bersenjata (KKSB) sejak Januari-Juni dan Intan Jaya masing-masing tiga ka- pos TNI Distrik Kiwirok, Pegunungan Kepala Bidang Humas Polda Papua tember tahun lalu, Operasi Satgas Ne- 2022 mengalami peningkatan diban- sus, serta Kabupaten Puncak Jaya, Bintang, Papua, pada Rabu (29/6). Se- Kombes AM Kamal mengatakan, dari mangkawi menangkap seorang PNS ber- ding periode yang sama pada 2021. Se- Mimika, Paniai, Nabire, Jayawijaya, dan orang anggota Satgas Yonif 431/SSP tangan AN disita sebanyak 615 butir inisial ES di Yahukimo yang dipergoki lama semester I, terjadi 44 kasus serang- Deiyai masing-masing satu kasus. Prada Beryl Kholif Al Rahman gugur peluru tajam aktif, satu pistol jenis FN, membawa senjata api, amunisi, dan an oleh KKSB, baik itu penembakan, dalam serangan tersebut. Kemarin, jena- dan dua magasin amunisi untuk senjata senjata tajam lainnya untuk kelompok kontak tembak, penganiayaan, pemba- Korban serangan itu tercatat 12 warga zah Beryl dievakuasi ke Sentani, Jaya- laras panjang V2 Sabhara dan SS-1. “AN separatis. karan, dan perampasan senjata api. sipil, tujuh anggota TNI, seorang anggota pura, dengan menggunakan helikopter bekerja sebagai PNS di Kabupaten Polri, dan empat anggota KKSB. Polda Caracal milik TNI-AU. Jenazah Prada Nduga,” kata Kamal melalui keterangan Bukan cuma dari kalangan PNS, \"Sedangkan, di semester I 2021 ter- Papua, kata dia, sudah berulang kali Beryl akan diterbangkan ke Surabaya tertulis, kemarin. aparat juga beberapa kali menangkap catat 33 kasus,\" kata Fakhiri dalam re- mengingatkan agar anggota yang bertu- hari ini, Jumat (1/7). sejumlah anggota Polri dan TNI karena fleksi satu semester di Jayapura, Kamis gas di daerah rawan senantiasa waspada AN kini ditahan di Polres Wamena. menjual amunisi dan senjata api ke (30/6). dan tidak lengah, demikian pula kepada Pada Rabu polisi juga menangkap Menurut Kamal, AN mengakui, senjata KKSB lewat perantara rakyat sipil. pegawai negeri sipil (PNS) inisial AN dan amunisi tersebut akan diserahkan I antara ed: ilham tirta Ombudsman Temukan Penyimpangan SIGID KURNIAWAN/ANTARA dalam Integrasi BRIN AKSI KAMISAN Sejumlah anggota Jaringan Solidaritas Korban untuk Keadilan I RONGGO ASTUNGKORO Menurut Ombudsman, seharusnya Kumolo. Kepada Laksana Tri, Ombuds- (JSKK) melakukan aksi Kamisan ke-733 di seberang Istana Merdeka, Jakarta, Kamis proses peralihan dan pengadministrasi- man meminta berkoordinasi dengan (30/6). Dalam aksinya, mereka meminta Presiden Joko Widodo berkomitmen dalam JAKARTA — Ombudsman Republik an pegawai dilakukan kementerian yang Kemenpan RB dan BKN dalam proses menghapus praktik penyiksaan yang masih terus berulang di Indonesia dan mem- Indonesia (RI) menemukan adanya berwenang, yaitu Kemenpan RB ber- peralihan dan pendataan pegawai ke berikan keadilan bagi korban pelanggaran HAM berat. penyimpangan prosedur oleh Badan sama Badan Kepegawaian Negara BRIN. \"Untuk disiapkan struktur tata Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) (BKN). BRIN hanya berlaku sebagai kerja yang memadai dalam menerima dalam proses peralihan pegawai. Hal pihak penerima pegawai dari pihak peralihan pegawai,\" ujar Robert. itu terungkap dari investigasi dugaan yang memberikan. \"Jadi bukan BRIN malaadministrasi dalam integrasi dan yang secara langsung melakukan per- Kemudian, kepala BRIN harus me- pengalihan pegawai BRIN yang poin alihan,\" kata Robert. mastikan agar hak administratif dan korektifnya telah dikirim ke BRIN dan hak normatif pegawai dapat diberikan, Kementerian Pendayagunaan Aparatur Proses peralihan aset dari kemente- menjamin fasilitas dan dukungan admi- Negara dan Reformasi Birokrasi (Ke- rian dan lembaga ke BRIN juga tidak nistrasi untuk kegiatan penelitian, dan menpan RB), Kamis (30/6). melalui koordinasi dengan Kementeri- berkoordinasi dengan Kementerian Ke- an Keuangan. Akibatnya, beberapa ke- uangan dalam proses peralihan aset. Republika telah berupaya mengon- menterian atau lembaga tidak bersedia \"Terhadap poin-poin tersebut di atas, firmasi temuan Ombudsman itu kepada mengalihkan aset dan alat kerja pene- kepala BRIN agar membuat produk ke- kepala BRIN dan Kemenpan RB, na- litian ke BRIN. Mereka beralasan, ma- bijakan dan peraturan dalam pelaksa- mun belum ditanggapi. sih digunakan untuk mendukung kerja naannya,\" kata Robert. di instansi asal. Ombudsman menemukan, BRIN Sementara, kepada Tjahjo Kumolo, tidak siap dalam menerima peralihan Hak normatif kepegawaian, seperti Ombudsman meminta segera berkoor- pegawai. Sebab, banyak peneliti yang tunjangan hari raya (THR) dan lainnya dinasi menyeluruh dengan kementerian hingga saat ini tidak dapat melaksana- juga tidak diterima oleh pegawai karena dan lembaga terkait untuk dialihkan ke kan tugasnya karena kendala aset, kendala administrasi. BRIN juga tidak BRIN. struktur organisasi, dan anggaran. \"Te- optimal dalam melayani hak adminis- muan kami dalam proses peralihan pe- trasi kepegawaian, seperti proses ke- \"Apabila dalam kurun waktu 30 hari gawai terjadi penyimpangan prosedur naikan golongan dan jabatan. tindakan korektif tidak dilaksanakan oleh pihak BRIN,\" ujar anggota Om- maka akan meningkat statusnya menja- budsman Robert Na Endi Jaweng da- Dengan temuan tersebut, Ombuds- di rekomendasi Ombudsman, kami ber- lam konferensi pers di Gedung Om- man mengeluarkan sejumlah poin harap tindakan korektif dari Ombuds- budsman, Jakarta, Kamis (30/6). korektif kepada Kepala BRIN Laksana man bisa dilaksanakan oleh BRIN dan Tri Handoko dan Menpan RB Tjahjo Kemenpan RB,\" kata Robert. I ed: ilham tirta

Nasional 3 REPUBLIKA | JUMAT, 1 JULI 2022 PRAYOGI/REPUBLIKA Komisi II: Perppu Lebih Cepat DOB PAPUA Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian menyerahkan pandangan pemerintah tentang RUU terkait tiga daerah otonomi baru Papua kepada n NAWIR ARSYAD AKBAR Ketua DPR RI Puan Maharani pada rapat paripurna di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Kamis (30/6). JAKARTA — Ketua Komisi II DPR DPR Sahkan Tiga Ahmad Doli Kurnia Tandjung mengatakan, Provinsi Baru Papua pembentukan Provinsi Papua Selatan, Pa- pua Tengah, dan Papua Pegunungan ber- Pemekaran Papua dinilai tidak melalui lagi meningkat itu,” ujar Cahyo. Direktur Eksekutif Amnesty In- imbas pada revisi terhadap Undang-Un- konsultasi di tujuh wilayah adat. Menurut dia, usaha meningkat- ternational Indonesia Usman Ha- dang Nomor 7 Tahun 2017 tentang Pemi- mid menyebut pengesahan tiga pro- lihan Umum (Pemilu). Ia menilai pener- n NAWIR ARSYAD AKBAR, Menurut Ketua Majelis Rakyat kan kesejahteraan masyarakat bisa vinsi baru di Papua sebagai penye- bitan peraturan pemerintah pengganti un- Papua (MRP) Timotius Murib, pe- dilakukan tanpa melalui pemekar- lundupan hukum. Sebab, pengesah- dang-undang (perppu) lebih cepat daripada MIMI KARTIKA  ngesahan itu tak menghargai proses an. Salah satunya, pemerintah pusat an itu dilaksanakan tanpa meme- revisi UU Pemilu karena tahapan pemilu uji materi UU Otonomi Khusus Pa- dapat memberikan kewenangan nuhi dua mekanisme yang berlaku, sudah berjalan. JAKARTA — DPR mengesahkan pua yang tinggal menunggu putusan khusus kepada gubernur, bupati, yakni persetujuan MRP dan Dewan tiga rancangan undang-undang Mahkamah Konstitusi (MK). Gu- atau kepala distrik untuk melakukan Perwakilan Rakyat Papua (DPRP), “Kalau mau cepat dan ini kan perubah- (RUU) daerah otonomi baru (DOB) gatan itu sebagai bentuk protes reformasi pelayanan publik. serta tidak mempertimbangkan annya sudah tahu dan sudah pasti perubah- Papua, yakni RUU tentang Provinsi MRP terhadap rencana pemekaran faktor kesatuan sosial-budaya. annya cuma itu (jumlah kursi), saya kira Papua Selatan, RUU tentang Pro- wilayah di Bumi Cenderawasih. Hal lain yang problematik ialah lebih tepat pakai perppu,” ujar Doli di ge- vinsi Papua Tengah, dan RUU ten- penetapan Kabupaten Nabire men- Menteri Dalam Negeri Tito Kar- dung Nusantara III, Kompleks Parlemen, tang Provinsi Papua Pegunungan. Dia mengeklaim, terdapat pe- jadi ibu kota Provinsi Papua Tengah. navian mengatakan, ia memahami Jakarta, Kamis (30/6). Dengan tiga provinsi baru, Indo- nolakan dari akar rumput terhadap Dia menerangkan, sebagian masya- adanya sejumlah pihak yang masih nesia kini memiliki 37 provinsi. UU Otsus Papua maupun kebijakan rakat asli Nabire masih menganggap tak setuju dengan pemekaran ter- Komisi II akan kembali menggelar ra- pemekaran. Sebab, rencana pem- mereka masuk wilayah budaya Sae- sebut. “Ini kan tidak mungkin akan pat bersama pemerintah dan Komisi Pe- “Apakah RUU tentang pemben- bentukan daerah otonomi baru reri bersamaan dengan Kabupaten memuaskan semua pihak, tapi ini milihan Umum (KPU) untuk membahas tukan Provinsi Papua Selatan, Pro- (DOB) itu tidak disertai dengan ka- Biak Numfor, Waropen, Supiori, sudah melalui penyaringan aspira- hal tersebut. “Tinggal nanti akan ada kese- vinsi Papua Tengah, dan RUU ten- jian ilmiah dan tak melibatkan as- Kepulauan Yapen di Provinsi Papua. si,” ujar Tito. pakatan dengan pemerintah, apakah revisi tang pembentukan Provinsi Papua pirasi orang asli Papua (OAP) secara undang-undang itu bentuknya revisi un- Pegunungan dapat disetujui untuk menyeluruh. Kabupaten Mimika, yang men- Tito mengatakan, pemerintah dang-undang dan siapa yang mengambil disahkan menjadi undang-undang?” jadi usulan awal sebagai ibu kota telah menampung aspirasi berbagai inisiatif? DPR atau pemerintah?“ ujar Doli. tanya Wakil Ketua DPR Sufmi Das- Peneliti dari Pusat Riset Kewi- Provinsi Papua Tengah, pun masih kelompok sebelum pembahasan tiga co Ahmad selaku pimpinan rapat pa- layahan Badan Riset dan Inovasi sedikit problematik. Cahyo menye- aturan tentang DOB Papua. “Perja- Doli menjelaskan, pembentukan tiga ripurna yang dijawab setuju oleh ang- Nasional (BRIN), Cahyo Pamung- but Mimika adalah tempat orang- lanan yang cukup panjang meski pro- provinsi baru di Papua akan berdampak gota DPR yang hadir, Kamis (30/6). kas, menilai alasan politik lebih me- orang Kamoro. Secara kultural, Mi- sesnya terlihat seperti waktunya pen- kepada penambahan jumlah kursi anggota nonjol dalam rencana pembentukan mika masuk wilayah adat Bomberai dek, tapi sudah panjang,” kata dia. DPR. Saat ini, UU Pemilu mengamanatkan Sebelum pengesahan, Ketua tiga daerah otonomi baru DOB di bersamaan dengan Fakfak, Kaima- 575 kursi anggota DPR. Komisi II DPR Ahmad Doli Kurnia Papua. “Misalnya untuk memper- na, dan Teluk Bintuni. Tito berharap pemekaran dapat Tandjung menjelaskan, pemekaran lemah konsolidasi politik masyara- meningkatkan kesejahteraan orang UU Pemilu juga mengatur jumlah kursi merupakan bagian dari amanat UU kat sipil orang Papua yang akhir- Memuaskan semua asli Papua. “Tujuan utama untuk di DPR untuk setiap daerah pemilihan (da- tentang Otonomi Khusus Papua. akhir ini mulai bersatu, baik di ba- Ia menambahkan, penetapan mempercepat pembangunan di Pa- pil) paling sedikit adalah tiga kursi dan “Pemekaran untuk mempercepat wah ULMWP (Persatuan Gerakan pua, guna meningkatkan kesejahte- maksimal 10 kursi. Artinya, setidaknya ada pemerataan pembangunan, pening- Pembebasan Papua Barat) atau ibu kota pun seharusnya melibatkan raan masyarakat Papua, terutama penambahan sembilan kursi anggota DPR katan pelayanan publik, dan kese- perlawanan TPNPB-OPM (Tentara Dewan Adat Papua, Majelis Rakyat orang asli Papua.” dengan tiga kursi untuk masing-masing jahteraan masyarakat serta meng- Pembebasan Nasional Papua Barat- Papua, dan tokoh agama yang me- daerah otonomi baru (DOB) Papua. angkat harkat dan martabat orang Organisasi Papua Merdeka) yang ngetahui batas-batas kultural. Cah- n flori sidebang ed: ratna puspita asli Papua,” ujar Doli. yo mengatakan, hal tersebut men- Selain itu, DPR dan pemerintah juga cerminkan pemekaran Papua tidak Baca juga sudah menyepakati pasal peralihan untuk melalui proses yang inklusif, dialog di republika.id mengakomodasi kursi DPR untuk tiga pro- yang luas, dan konsultasi publik di Pindai QR Code ini vinsi baru dalam UU Papua Selatan, UU tujuh wilayah adat. Papua Tengah, dan UU Papua Pegunungan. Pasal 20 pada ketiga aturan baru itu me- nyatakan, pengisian jumlah kursi DPR di- atur dalam UU Pemilu. Ikut pemilu Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian menyebut akan ada mekanisme penentuan jumlah kursi anggota DPR dari tiga provinsi baru tersebut. “Nanti kita sampaikan, ada mekanismenya. Perlu bicarakan dengan KPU,” kata dia. Sebelumnya, KPU menginginkan revisi UU Pemilu harus bisa diselesaikan pada akhir tahun 2022. Tujuannya untuk me- mastikan daerah otonomi baru diikutser- takan dalam Pemilu dan Pilkada 2024. “Februari sudah ada kegiatan atau ta- hapan KPU menetapkan daerah pemilihan sehingga dengan begitu ketentuan tentang dapil harus sudah siap,” kata Ketua KPU RI Hasyim Asy’ari, Rabu (29/6). Hasyim menjelaskan, ada dua bentuk daerah otonomi baru. Pertama adalah DOB, seperti di Papua, dan yang kedua adalah ibu kota negara. Daerah otonomi baru di Papua, menurut dia, akan berdampak pada pemilih, daerah pemilihan, alokasi kursi DPR RI, dan pemilihan DPRD, gubernur, serta bupati atau wali kota kalau terbentuk kabupaten atau kota. “Namanya juga DOB, daerah otonomi baru, salah satu tandanya daerah otonomi itu punya DPRD,” ujar Hasyim. n mimi kartika ed: ratna puspita Bawaslu Prediksi Politik PRAYOGI/REPUBLIKA Identitas Makin Marak PELANTIKAN YANDRI n MIMI KARTIKA  menemukan kasus penyebaran ujaran Anggota DPR Fraksi PAN kebencian di rumah ibadah sehingga terja- Yandri Susanto melakukan penandatangan disaksikan JAKARTA — Ketua Badan Pengawas di polarisasi pada tokoh agama. Ketua MPR RI Bambang Soesatyo dan pimpinan MPR Pemilihan Umum (Bawaslu) Rahmat Bag- saat upacara pengucapan sumpah wakil ketua MPR di ja memprediksi politik identitas dapat Status Jakarta Gedung Nusantara IV, Kompleks Parlemen, menjadi tren pelanggaran yang makin ma- Ketua KPU Hasyim Asy’ari memperta- Senayan, Jakarta, Kamis (30/6). Yandri dilantik rak digunakan dalam pesta demokrasi. nyakan status Jakarta pada Pemilu 2024. menjadi wakil ketua MPR menggantikan Zulkifli Menurut dia, pemahaman yang belum Menurut dia, hal itu perlu dipertegas se- Hasan. tuntas mengenai sikap menjaga toleransi hubungan dengan perpindahan ibu kota dan eksistensi tiap identitas dalam ruang negara dari Jakarta ke Nusantara di Ka- politik menjadi faktor penyebab politik limantan Timur. identitas. “Apakah setelah ibu kota negara pin- Bagja mengatakan, faktor kedua yakni dah, bukan di sini lagi, lalu (status se- kecerobohan atau kesengajaan individu bagai) daerah otonominya tetap?” ujar atau politikus tertentu dalam berkomuni- Hasyim. kasi yang menyinggung psikoIogi massa. Dia juga mempertanyakan, apakah Faktor penyebab politik identitas lainnya otonomi Jakarta hanya di provinsi seperti Yasonna: Visa Rumah Kedua untuk WNA Menetap di Indonesia ialah media arus utama dan sebelumnya ataukah ka- media sosial. bupaten/kota yang selama Untuk menekan masif- ini berstatus daerah admi- nya politik identitas, Ba- nistrasi? Jika menjadi oto- waslu sedang menyiapkan nomi, apakah kabupaten/ strategi. Beberapa strategi kota di Jakarta diikutser- itu ialah, antara lain, pen- Bawaslu takan dalam pilkada se- n RIZKY SURYARANDIKA di Jakarta, Kamis (30/6). mendapatkan kesempatan tinggal di dekatan kelompok masya- rentak 2024 atau tidak. Ia menambahkan, visa yang merupa- Indonesia lebih lama dan memperoleh JAKARTA — Indonesia menyedia- kesempatan memiliki properti sesuai rakat, menyiapkan buku siapkan buku Hasyim mengatakan, kan layanan visa second home atau ru- kan amanat Undang-Undang Cipta Kerja peraturan perundangan. ceramah enam agama yang hal-hal tersebut harus se- mah kedua kepada warga negara asing ini dapat digunakan oleh WNA yang berhubungan dengan pe- panduan gera diputuskan karena (WNA) yang ingin menetap di Indonesia. ingin menghabiskan masa pensiun atau Kemenkumham juga telah mener- Untuk mendapatkan visa tersebut, WNA masa tuanya di Indonesia. Selain itu, visa bitkan Peraturan Pemerintah (PP) No- milu dan menolak politi- ceramah untuk berkaitan dengan penata- harus memenuhi ketentuan yang di- rumah kedua juga dapat digunakan oleh mor 21 Tahun 2022 tentang memper- sasi suku, agama, ras, dan enam agama. an daerah pemilihan (da- tetapkan, terutama asas manfaat yang beberapa WNA yang tidak dapat diako- oleh, kehilangan, pembatalan, dan antargolongan (SARA), pil) hingga alokasi kursi, memberikan kontribusi positif untuk modasi dengan jenis izin tinggal lainnya. memperoleh kembali kewarganegara- peningkatan perekonomian Indonesia. an Republik Indonesia. Aturan itu me- intelligence media mana- baik untuk Pemilu 2024 Direktur Izin Tinggal Keimigrasian mungkinkan anak hasil perkawinan “Visa second home memberikan Kementerian Hukum dan HAM (Ke- campuran yang lahir sebelum UU Ke- gement, serta Indeks Ke- maupun pilkada. Dia men- kesempatan bagi warga negara asing menkumham) Pramella Yunidar Pa- warganegaraan RI dapat memperoleh termasuk lanjut usia yang ingin me- saribu mengatakan, Kemenkumham kewarganegaraan Indonesia. rawanan Pemilu (IKP). contohkan, selama ini, suara warga negara netap di Indonesia,” kata Menteri Hu- juga memberikan layanan visa dan izin kum dan HAM (Menkumham) Yason- tinggal bagi eks WNI yang akan tinggal Aturan itu juga berlaku bagi anak “Politik identitas dieksploitasi dan di- Indonesia (WNI) yang berada di luar ne- na H Laoly saat menghadiri diseminasi kembali di Indonesia. Tujuannya agar dari kedua orang tua WNI yang lahir kebijakan kewarganegaraan dan keimi- dapat turut berperan sebagai fasilitator di negara “ius soli” dan menjadi anak kapitalisasi oleh elite, seperti konsultan geri dihitung masuk dalam daerah pe- grasian Indonesia terbaru di Konsulat pembangunan ekonomi nasional. berkewarganegaraan ganda. Mekanis- Jenderal Republik Indonesia (KJRI) menya, pengajuan permohonan pewar- politik, anggota parpol, tim sukses, elite milihan (dapil) Jakarta 2 bersama Jakarta San Fransisco, Amerika Serikat, mela- Eks WNI mendapatkan keleluasa- ganegaraan kepada presiden melalui lui keterangan tertulis yang diterima an bekerja serta berusaha sesuai per- menkumham paling lambat Mei 2024. ormas dengan bentuk penyebaran isu, Pusat dan Jakarta Selatan. aturan perundangan sebagai pemegang izin tinggal tetap (itap). Mereka juga n antara ed: ratna puspita hoaks, dan politik identitas. Ini konsen “Kalau nanti bukan ibu kota lagi, (sua- kita bersama,” kata Bagja, dilansir laman ra WNI) di luar negeri akan dihitung me- Bawaslu, Kamis (30/6). lalui dapil mana?” tutur Hasyim. Menurut dia, pidato politik dapat di- Perubahan-perubahan tersebut tentu manfaatkan partai politik untuk me- berkonsekuensi pada revisi ketentuan Un- nebarkan isu SARA. Bahkan, berdasarkan dang-Undang tentang Pemilihan Umum pengalaman pemilu sebelumnya, Bawaslu (UU Pemilu). n ed: ratna puspita

Opini 4 [email protected] REPUBLIKA | JUMAT, 1 JULI 2022 TA JUK Inovasi Pembiayaan Hijau Subsidi yang WAWAN SUGIYARTO, Analis Proyek SBSN DJPPR Kementerian Keuangan dan Alumnus Program PhD QUT Brisbane Membengkak Langkah memitigasi dampak negatif perubahan iklim memerlukan biaya besar J umat (1/7) hari ini mulai dilakukan uji coba pendaftaran dengan rentang waktu panjang. transaksi Pertalite dan solar bagi pengguna kendaraan roda empat di MyPertamina. Kebijakan ini akan diber- E konomi dunia diprediksi kebijakan. bahan biaya bagi pihak terkait. lakukan terlebih dahulu di 11 daerah yang tersebar pada kehilangan hingga 18 per- Terakhir, sinkronisasi dan adaptasi kebi- Terakhir, label green dan non-green pada lima provinsi di Indonesia. sen dari PDB jika tidak ada tindakan nyata me- jakan moneter dengan dampak perubahan instrumen keuangan belum berdampak pada Sebelas daerah tersebut meliputi Kota Bukit Tinggi, Kabu- nangani perubahan iklim iklim terhadap kondisi makro ekonomi. Efek- penentuan harga. Hasil studi Larcker dan paten Agam, Kota Padang Panjang, Kabupaten Tanah Datar, (Swissre, 2021). Ini dam- tivitas berbagai langkah di atas menentukan Watts (2020) menyebutkan, investor cende- Kota Banjarmasin, Kota Bandung, Kota Tasikmalaya, Kabupa- pak ekonomi dari kenaik- bagaimana perekonomian ke depan dibentuk rung tak mau membayar lebih untuk instru- ten Ciamis, Kota Manado, Kota Yogyakarta, dan Kota Sukabumi. an suhu global 3,2 derajat dalam menghadapi risiko perubahan iklim. men pembiayaan proyek hijau sehingga celsius pada 2050. greenium relatif nol. Meski uji coba pendaftaran melalui MyPertamina dimulai Pemerintah Indonesia memiliki komit- hari ini, Pertamina memastikan pemilik kendaraan roda empat Prediksi ini sejalan dengan laporan World men menangani perubahan iklim dengan Inovasi green sukuk masih bisa membeli Pertalite ataupun solar secara langsung Economic Forum 2022 terkait risiko global. menargetkan penurunan emisi pada 2030 Walaupun pengembangan pembiayaan di 11 kota, yang sudah dijadikan pilot project tersebut. Lima dari 10 risiko terparah dalam 10 tahun sebesar 29 persen dengan usaha sendiri, dan ke depan karena perubahan iklim. 41 persen dengan dukungan internasional hijau menghadapi sejumlah tantangan, In- Pada hari yang sama, Jumat ini, Kementerian Keuangan sesuai dokumen Nationally Determined Con- donesia melakukan terobosan. Salah satu- akan membahas bahan bakar minyak (BBM) dengan Badan Tantangan ekonomi global tributions (NDC). nya, sejak 2018 menerbitkan green sukuk di Anggaran DPR RI. Wakil Menteri Keuangan Suahasil Nazara, IMF memprediksi sejumlah tantangan pasar internasional dengan nominal 1,25 Rabu (29/6), menjelaskan, dalam rapat juga akan dibahas ter- Ini perlu strategi termasuk pendanaan. miliar dolar AS dan tenor lima tahun. kait laporan realisasi Semester I-2022, dengan prognosa esti- yang dihadapi perekonomian global ke depan Salah satu terobosannya, pembiayaan hijau, masi akhir tahun, termasuk untuk meminta persetujuan dana (IMF, 2021). Di antara- Ini penerbitan pertama green sukuk di tambahan subsidi energi. nya, bersumber dari di- yang merupakan investasi dunia oleh negara dengan kontribusi pe- namika geopolitik, per- DA’AN YAHYA/REPUBLIKA keuangan untuk mem- ngurangan emisi mencapai 5,7 juta ton CO2e. Dua peristiwa pada hari ini tersebut memiliki keterkaitan. kembangan teknologi di- Rencana penerapan pembelian Pertalite dan solar melalui gital, perubahan demo- biayai proyek pemba- Pada 6 Juni 2022, pemerintah menerbit- MyPertamina dilakukan, tak lain akibat terus membengkaknya grafi, dan perubahan ngunan berkelanjutan, kan global green sukuk tenor 10 tahun de- subsidi pemerintah di sektor BBM akibat harga minyak dunia iklim. terkait lingkungan dan ngan nominal 1,5 miliar dolar AS. Di pasar yang melambung. Pertamina yang tetap mematok harga Per- pengembangan ekonomi domestik, pemerintah menerbitkan green talite sebesar Rp 7.650 per liter jauh di bawah harga keekono- Terkait perubahan berkelanjutan. sukuk ritel sejak 2019 dengan nominal Rp mian Pertalite di kisaran Rp 15 ribu per liter, membuat setiap iklim, yang patut diwas- 1,46 triliun. satu liter Pertalite disubsidi sekitar Rp 8.000. padai soal keberlanjutan Studi Liau et al ekosistem kehidupan dan (2022) menemukan, eko- Pada 2020 sebesar Rp 5,4 triliun dan Persoalan muncul karena subsidi yang dikeluarkan peme- potensi kerusakan terha- nomi lokal dan tata kelola 2021 sebesar Rp 5 triliun. Penerbitan dila- rintah tersebut tak selamanya dinikmati oleh masyarakat yang dap kondisi ekonomi. Be- lingkungan dan kelem- kukan daring dan menarik partisipasi inves- berhak. Harga Pertamax yang ikut membengkak membuat ban fiskal dan keuangan bagaan memengaruhi pe- tor milenial rata-rata 50 persen dari total masyarakat berkantong tebal beralih mengonsumsi Pertalite yang parah bisa mem- ngembangan pasar pem- investor. sehingga orang-orang kaya pun ikut menikmati BBM subsidi. buat beberapa negara biayaan hijau di Cina. mengalami kerugian secara Namun, pengaruh du- Selain mendukung pembiayaan hijau, Sejauh ini belum ada pernyataan secara tegas dari peme- tidak proporsional. kungan kebijakan relatif green sukuk ritel berupa sukuk tabungan, rintah ataupun manajemen Pertamina, terkait MyPertamina kecil dan tak signifikan memiliki beberapa keunggulan. Pertama, merupakan salah satu cara pembatasan konsumsi Pertalite dan Langkah memitigasi dam- mendorong pasar pem- pokok dan imbalan yang dijamin negara. Ke- solar. Namun, tidak sedikit kalangan yang menilai, kebijakan pak negatif perubahan iklim me- biayaan hijau. dua, kemudahan akses transaksi lewat daring pembelian Pertalite ataupun solar melalui aplikasi MyPerta- merlukan biaya besar dengan rentang pada setiap masa penawaran. mina ke depannya adalah upaya pembatasan konsumsi dua waktu panjang. Bagaimana Indone- jenis BBM tersebut hanya untuk orang yang berhak. Paling ti- sia? Pengembangan Ketiga, produk sesuai prinsip syariah dak selama harga minyak dunia melambung tinggi. Penanganan perubahan iklim pembiayaan hijau meng- dengan tingkat imbalan kompetitif yang Dampak perubahan iklim perlu pena- hadapi tantangan. Perta- dibayar setiap bulan, dan terdapat fitur early Menahan harga BBM membuat subsidi terancam jebol, tapi ma, perlu komitmen im- redemption sesuai waktu yang ditentukan menaikkan harga BBM saat ini ketika daya beli masyarakat nganan nyata, terintegrasi, dan berkelan- plementasi standardisasi tanpa redemption cost. Terakhir, ikut mem- belum pulih akibat pandemi Covid-19, akan sangat memberat- jutan. Pertama, memperkuat arsitektur infor- sektor hijau. bangun negeri khususnya pembiayaan sektor kan. Kenaikan harga pangan dalam beberapa waktu terakhir masi iklim terkait integrasi data, pengung- Walaupun OJK telah menerbitkan tak- hijau. n ini saja sudah mengerek inflasi. kapan dan klasifikasi keuangan berkelanjut- sonomi hijau dan membaginya dalam 2.733 an, termasuk taksonomi hijau pembiayaan. klasifikasi sektor dan subsektor ekonomi, *Tulisan ini opini pribadi dan tidak merefleksikan Apabila pemerintah berkeras menaikkan harga BBM, inflasi penggunaannya masih terbatas. Kedua, perlu akan naik signifikan dan risikonya tidak hanya daya beli masya- Kedua, meningkatkan dan mengembang- insentif memadai guna mendorong minat pandangan institusi tempat penulis bekerja. rakat yang melemah. Kondisi lebih parah lagi, inflasi yang tinggi kan framework penilaian risiko perubahan sektor keuangan pada pembiayaan hijau. akan membuat penduduk miskin di negeri ini semakin bertam- iklim, termasuk strategi mitigasi dalam men- Stimulus diperlukan guna memberi kom- Baca Opini bah. Keadaan ini artinya cita-cita pemerintah yang ingin ekonomi jamin kestabilan risiko keuangan. Ketiga, pensasi atas tambahan potensi risiko mem- di republika.id masyarakat bangkit pada tahun ini akan sangat sulit tercapai. perlu upaya komprehensif adaptasi dan biayai proyek hijau. Ketiga, penggunaan pi- Pindai QR Code ini adopsi potensi risiko iklim dalam berbagai hak eksternal dalam memverifikasi proyek Padahal, Bank Dunia (World Bank) sudah menyarankan Pe- hijau berpotensi untuk menimbulkan tam- merintah Indonesia menyesuaikan harga BBM dan listrik. Kepala Ekonom Bank Dunia untuk Indonesia dan Timor Leste, Habib Subsidi Energi Rab, memproyeksikan jika tidak ada penyesuaian, alokasi subsidi untuk PT PLN (Persero) dan PT Pertamina (Persero) pada 2022, EDY PURWO SAPUTRO, Dosen Pascasarjana di Universitas Muhammadiyah Solo menjadi 1,5 persen terhadap produk domestik bruto (PDB). Nilai itu naik signifikan dari tahun lalu yang hanya 0,7 persen. K ebijakan pemerintah lewat Perta- nyesuaikan pagu subsidi dan kompensasi, alasan jika Presiden Jokowi menegaskan, mina terkait penggunaan aplikasi sehingga kondisi keuangan badan usaha permasalahan subsidi energi dalam APBN Kita mengapresiasi pernyataan Menteri Keuangan Sri MyPertamina untuk pembelian sehat dan mampu menjaga ketersediaan yang terlalu besar Rp 502,4 triliun lebih. Per- Mulyani Indrawati kemarin. Dia mengatakan, saat ini peme- BBM bersubsidi per 1 Juli 2022, energi nasional. tanyaannya, sampai kapan beban ini ditang- rintah dan Presiden Joko Widodo (Jokowi) dalam membuat berdampak sistemis bagi konsumen. Argu- gung? keputusan selalu melihat dari berbagai aspek, seperti masya- men yang mendasarinya, kebutuhan kon- Karena itu, kalkulasi sangat penting. rakat yang mengalami tekanan ketika ada kenaikan harga. Me- sumsi BBM untuk mobilitas, baik bisnis mau- Artinya, besaran di APBN menjadi kepastian Candu nurut dia, ada kelompok masyarakat mampu dan tidak mampu pun pribadi. untuk mendukung keuangan di semua badan Persoalan yang juga tak bisa diabaikan, sehingga kalau bicara keadilan, memang APBN seharusnya usaha dalam menopang operasional usaha, melindungi kelompok tidak mampu. Di satu sisi, pemerintah berkomitmen yang kemudian bisa dikalkulasi besaran ang- kuatnya candu subsidi. Di sisi lain, ini komo- subsidi termasuk subsidi BBM tepat sasaran. ka ekonomi bisnisnya secara makro. ditas politik setiap menjelang pilpres. Meski Sinyal yang disampaikan Sri Mulyani tersebut sangat jelas, Di sisi lain, masyarakat ingin subsidi. Dua subsidi pembenar dalam alokasi APBN, can- APBN seharusnya melindungi masyarakat yang tidak mampu. kepentingan ini harus ada solusi dan berbagai Ketiga, konsumsi energi listrik untuk du yang kian kuat berbahaya bagi APBN. Karena itu, subsidi diberikan untuk melindungi masyarakat mekanisme dilakukan untuk penyaluran sub- keperluan rumah tangga dan operasional yang tidak mampu tersebut. sidi yang dananya justru dari APBN. bisnis semakin tinggi, sehingga pertimbang- Dengan demikian, perlu kesadaran kolek- an fluktuasi harga ekonomi global tak bisa tif mereduksi subsidi, terutama bagi kelom- Pembatasan konsumsi BBM subsidi hanya untuk yang Belum lagi, beban untuk pembayaran ci- diremehkan. Karena itu, pemerintah menaik- pok masyarakat yang berhak mendapat sub- berhak saat ini, menjadi salah satu cara terbaik dalam menahan cilan plus pokok utang negara. Padahal, kan tarif listrik bagi pelanggan 3.000 VA ke sidi. Karena itu, pengentasan kemiskinan subsidi tidak terus membengkak. Inflasi pun dapat tetap terjaga. APBN tak terlepas dari penerimaan utama atas. penting karena angka subsidi lebih banyak Namun, rencana pemerintah menerapkan pembatasan melalui dari sektor perpajakan. Pandemi dua tahun menyasar rumah tangga miskin. MyPertamina juga harus dirancang dengan matang sehingga terakhir juga berdampak sistemis terhadap Kebijakan ini menjaga keadilan dan ber- tidak membingungkan masyarakat. n penerimaan pajak. Padahal, masih rentan bagi beban demi pemerataan konsumsi ener- Maka itu, alokasi pada era otonomi dae- ada varian baru. gi listrik. rah (otda) terkait dana desa dan kelurahan SUARAPUBLIKA harus untuk memperbesar BUMDes, sehing- Beban APBN untuk subsidi BBM juga di- Terlepas dari tiga skenario itu, subsidi ga memacu ekonomi di pedesaan yang me- Syarat Wajib Beli Migor pengaruhi fluktuasi harga minyak dunia. membengkak dengan mempertimbangkan nyerap tenaga kerja dan mereduksi kemiskin- Terkait ini, Menkeu Sri Mulyani saat raker ICP 63 dolar AS per barel, subsidi BBM dan an. Fakta penting lainnya, meminimalisasi pe- Menkomarves Luhut Binsar Pandjaitan mengumumkan, minyak dengan Badan Anggaran DPR 19 Mei 2022 LPG Rp 77,5 triliun, listrik Rp 56,5 triliun ran candu dalam politisasi untuk pencitraan. goreng (migor) curah bisa didapatkan dengan harga eceran tertinggi menegaskan, subsidi BBM dan kompensasi (total subsidi energi Rp 134 triliun), kom- (HET) Rp 14 ribu/liter atau Rp 15.500/kilogram. Namun, ada syarat yang ditanggung APBN Rp 443,6 triliun. pensasi BBM Rp 18,5 triliun dan kompensasi Tak bisa dimungkiri, subsidi merupakan wajib, yaitu pembeli harus melakukan scan aplikasi PeduliLindungi solar Rp 18,5 triliun. isu sensitif sehingga selalu digoreng men- atau menunjukkan NIK. Besaran Indonesia Crude Price (ICP) jelang pilpres. Ironisnya, semua kandidat yang diasumsikan 63 dolar AS per barel, te- Dengan ICP 100 dolar AS per barel, sub- meyakini peran strategis isu subsidi sehingga Hal ini di satu sisi menjadi angin segar bagi masyarakat kecil, tapi tapi realisasinya 100 dolar AS per barel sidi energi Rp 208,9 triliun (selisih Rp 74,9 mereka yang berjanji tak akan menaikkan di sisi lain justru menimbulkan polemik. Tidak semua masyarakat sehingga subsidi BBM dan LPG naik menjadi triliun) terdiri atas subsidi BBM dan LPG Rp harga BBM-listrik, mendapat simpati masya- memahami cara membeli migor menggunakan aplikasi. Bahkan, Rp 71,8 triliun, listrik naik Rp 3,1 triliun, se- 149,4 triliun (selisih Rp 71,8 triliun) dan sub- rakat. banyak yang tak memiliki telepon genggam canggih dan gaptek. mentara kompensasi yang dibayarkan APBN sidi listrik Rp 59,6 triliun (selisih Rp 3,1 tri- Rp 216,1 triliun. liun). Padahal, ketika ia menang pasti terjerat Pun penggunaan NIK akan berdampak pada penyalahgunaan kalkulasi besaran subsidi dalam APBN. Aki- data. Seyogianya, pemerintah memberikan solusi jitu tanpa Pemerintah harus berpikir penyaluran Kompensasi untuk BBM Rp 213,2 triliun batnya, beban APBN membengkak dan tak menyulitkan masyarakat dan menimbulkan permasalahan lain. subsidi agar masyarakat yang berhak men- (selisih Rp 194,7 triliun), solar Rp 98,5 triliun bisa berkutik di alokasinya, termasuk peroleh- dapatkan haknya. Ada tiga aspek mendasari (selisih Rp 80 triliun), Pertalite Rp 114,7 tri- an pendanaan untuk menutup keseimbang- Jika alasannya untuk mencegah pemalsuan migor, pemerintah realitas ini. liun dan listrik Rp 21,4 triliun. an APBN, yang biasanya harus dengan utang. bisa gencar menyidak para pelaku curang. Bukan malah membuat kebijakan yang menyulitkan masyarakat kecil. Pertama, kecenderungan meningkatnya Mengacu ICP 63 dolar AS per barel, sub- Ketidakseimbangan ini membuat APBN harga minyak dunia dan tak adanya kebi- sidi BBM dan kompensasi Rp 152,5 triliun, harus dipacu lewat pajak. Kondisi ini bisa Diana Septiani, Kota Bogor, Jawa Barat jakan penyesuaian harga membuat beban sedangkan perubahan terhadap ICP 100 do- rentan terhadap daya saing produk. Fakta si- subsidi dan kompensasi meningkat. Situasi lar AS per barel maka subsidi dan kompen- malakama antara candu subsidi dan pajak perang Rusia-Ukraina berdampak pada har- sasi Rp 443,6 triliun. Jadi, ada pembengkak- ini harus dikaji dan harus ada kesadaran ko- ga minyak dunia, belum lagi imbas pandemi. an Rp 291 triliun dan pastinya membebani lektif agar publik peduli terhadap subsidi dan APBN. pajak. n Kedua, pemerintah harus secepatnya me- Kalkulasi subsidi dan kompensasi ber- Pemimpin Redaksi/Penanggung Jawab: Wartawan Senior: Harun Husein, Nurul S Hamami, Selamat Ginting, Siwi Tri Puji Budiwiyati, Rakhmat Hadi Sucipto. Komisaris Utama: Manajer Senior Keuangan, Irfan Junaidi R Harry Zulnardy SDM, dan Umum: Wakil Pemimpin Redaksi: Kepala Desain: Sarjono. Kepala Infografis: Muhamad Ali Imron. Kepala Penyunting Bahasa: Ririn Liechtiana. Kepala Digital: Desi Purwo Wijianto Ruwito Brotowidjojo Nur Hasan Murtiaji Komisaris: Redaktur Pelaksana: Staf Redaksi: Syahruddin El-Fikri, Andi Nur Aminah, Andri Saubani, Agus Yulianto, Dewi Mardiani, Endro Yuwanto, Fitriyan Zamzami, Indira Rezkisari, Irwan Kelana, Adrian Syarkawi Manajer Marketing Subroto Israr, Khoirul Azwar, Maman Sudiaman, Nashih Nashrullah, Natalia Endah Hapsari, Nidia Zuraya, Ratna Puspita, Reiny Dwinanda, R Hiru Muhammad, Teguh Firmansyah, Tjuk Agus Minahasa Maman Sudiaman Elba Damhuri Wachidah Handasah, Yeyen Rostiyani, Yogi Ardhi Cahyadi, Abdullah Sammy, Agus Raharjo, Amri Amrullah, Ani Nursalikah, A Syalaby Ichsan, Bilal Ramadhan, Bowo Terbit sejak 4 Januari 1993, Republika hadir sebagai pelopor Redaktur Senior: Pribadi, Citra Listya Rini, Darmawan, Desy Susilawati, Djoko Suceno, Dwi Murdaningsih, Eko Widiyatno, Erdy Nasrul, Erik Purnama Putra, Esthi Maharani, Fernan Rahadi, Direktur Utama: Manajer Pengembangan Pasar pembaruan media massa Indonesia. Harian ini memberi Agung P Vazza Friska Yolandha, Ichsan Emrald Alamsyah, Lilis Sri Handayani, Arie Lukihardianti, Mohammad Akbar, Muhammad Fakhruddin, M Hafil, Nur Aini, Qommarria Rostanti, Mira Rahardjo Djarot Indra Wisnu Wardhana warna baru pada desain, gaya pengutaraan, dan sudut Wakil Redaktur Pelaksana: Rusdy Nurdiansyah, Satya Festiani, Setyanavidita Livikacansera, Tahta Aidilla, Wihdan Hidayat, Prayogi, Bambang Noroyono, Gita Amanda Jatnikawati, Satria Kartika pandang surat kabar negeri ini. Sebagai koran, kemudian Firkah Fansuri, Heri Ruslan, Yudha, Rizky Jaramaya, Gilang Akbar Prambadi, Rr Laeny Sulistyawati, Nora Azizah, Lida Puspaningtyas, Dessy Suciati Saputri, Ratna Ajeng Tejomukti, Reja Irfa Widodo, Direktur Operasional: Manajer Produksi: portal berita pertama di Tanah Air, media ini melahirkan Kumara Dewatasari, Joko Sadewo Fuji Pratiwi, Mas Alamil Huda, Sadly Rahman, Agung Sasongko, Yudha Manggala Priana Putra, M Amin Madani, Fian Firatmaja, Karta Raharja Ucu, Puti Almas, Rahmat Arys Hilman Nugraha Nurrokhim keseim bangan baru dalam tata informasi. Republika terbit Asisten Redaktur Pelaksana: Fajar, Fauziah Mursid, Ali Mansur, Melisa Riska Putri, Umi Nur Fadhilah, M Fauzi Ridwan, Ahmad Fikri Noor, Eric Iskandarsyah, Kiki Sakinah, Lintar Satria Zulfikar, Eko demi kemaslahatan bangsa, penebar manfaat untuk semesta. Priyantono Oemar, Stevy Maradona, Supriyadi, M Nursyamsi, Sapto Andika Candra, Binti Sholikah, Christiyaningsih, Iit Septyaningsih, Dadang Kurnia, Adysha Citra R, Andrian Saputra, Dian Fath Risalah, Direktur Konten: Manajer Promosi dan Event: Ferry Kisihandi, Mansyur Faqih, Didi Purwadi, Febrian, Fuji Eka Permana, Hasanul Rizqa, Intan Pratiwi, Retno Wulandhari, Rossi Handayani, Umar Mukhtar, Wilda Fizriyani, Anggoro Pramudya, Santi Sopia, Wisnu Aji Irfan Junaidi HR Kurniawan Semua naskah yang dikirim ke Redaksi dan diterbitkan menjadi Muhammad Subarkah, Budi Raharjo, Prasetiyo, Frederikus Dominggus Bata, Wahyu Suryana, Rizkyan Adhiyuda, Kamran Dikarma, Dwina Agustin, Mabruroh, Noer Qomariah Kusumawardhani, Rahayu milik Harian Republika. Semua wartawan Harian Republika dibekali Edwin Dwi Putranto Subekti, Rizky Suryarandika, Shelbi Asrianti, Idealisa Masyrafina, Muhyiddin, Ilham Tirta, Riga Nurul Iman, Edi Yusuf, Febrianto Adi Saputro, Ronggo Astungkoro, Dea Alvi Manajer TI: tanda pengenal dan tidak menerima maupun meminta imbalan Sekretaris Redaksi: Soraya, Gumanti Awaliyah, Rahma Sulistya, Novita Intan, Fitrianto, Fakhtar Khoiron Lubis. Adinda Pryanka, Farah Nabila Noersativa, Fergi Nadira, Hartifiany Praisra, Inas Mohamad Afif dari siapa pun. Semua isi artikel/tulisan yang berasal dari luar, Hamidah Sagaf Widyanuratikah, Silvy Dian Setiawan, Zahrotul Oktaviani, Muhammad Ikhwanuddin, Afrizal Rosikhul llmi, Mimi Kartika, Dedy Darmawan Nasution, Flori Anastasia sepenuhnya tanggung jawab penulis yang bersangkutan. Semua Perwakilan Jawa Barat: Sidebang, Muslim Abdul Rahmad, Imas Damayanti, Bayu Adji Prihammanda, Haura Hafizhah, Muhammad Rizki Triyana Satia, Alkhaledi Kurnialam, Febryan A, Nawir isi artikel/tulisan yang terdapat di suplemen daerah, menjadi Rachmat Santosa Basarah (Kepala Perwakilan) Arsyad Akbar, Zainur Mahsir Ramadhan. tanggung jawab Kepala Perwakilan Daerah bersangkutan. Irfan Fitrat Pribadi (Kepala Redaksi) Perwakilan DIY - Jateng & Jatim: Alamat Redaksi: Jl. Warung Buncit Raya No. 37, Jakarta 12510 Harga Berlangganan: Rp 120.000 per bulan. Haryadi B Susanto (Kepala Perwakilan) T. 021.780 3747 (Hunting), 021.791 84744 (Iklan) Harga Eceran Pulau Jawa: Rp 5.500 per eksemplar. Yusuf Assidiq (Kepala Redaksi) F. 021.780 0649, 798 3623 (Redaksi), 021.798 1169 (Iklan), 021.791 98442 (Sirkulasi dan Berlangganan) Harga Eceran Luar Jawa: Rp 6.000 per eksemplar (tambah ongkos kirim). Email Redaksi Republika: [email protected]. Rekening Bank: a.n PT Republika Media Mandiri: Percetakan: PT Republika Media Mandiri Jl. Rawa Bali 2 No. 1 Kawasan Industri Pulogadung, Jakarta Bank BSI, Cab. Warung Buncit, No. Rek. 700-035-571-7 Alamat Perwakilan: Bank Mandiri, Cab. Warung Buncit, No. Rek. 127-000-424-064-2 Republika Jawa Barat: Jl. Mangga No. 47 Bandung 40114 T. 022.87243363-87243364, F. 022 8724 3365 Bank CIMB NIAGA, Cab. Warung Buncit, No. Rek. 8-000-60-50-6800 Republika DIY-Jateng & Jatim: Jl. Perahu No. 4, Kota Baru, Yogyakarta T. 0274. 544.972, 566028, F. 0274. 541.582 Surat Izin Usaha Bank BCA, Cab. Graha Inti Fauzi, No. Rek. 375-305-666-8 Penerbitan Pers: SK Menpen No. 283/SK/MENPEN/SIUPP/A.7/1992, Anggota Serikat Penerbit Surat Kabar: Anggota SPS No. 163/1993/11/A/2012.

Korporasi 5 REPUBLIKA | JUMAT 1 JULI 2022 BURSA KURS KURS TENGAH DOLAR AS INDIKATOR KAMIS (30/6) KAMIS (30/6) KAMIS (30/6) Pendapatan 15.000 BAYU FTSE 100 7.176,63 135.69  ▼ MATA UANG JUAL BELI PENDAPATAN BAYU Dax 12.680,92 322.43  ▼ AUD PT Bayu Buana Cac 40 149.58 ▼ EUR 10.262 10.156 14.900 14.846 14.837 14.848 Tbk (BAYU) RP RP Dow Jones 5.881,90 82.32 L GBP 15.690 15.528 mencatatkan pen- 68,75 216,15 Nasdaq 31.029,31 HKD 18.167 17.981 14.800 14.882 dapatan sebesar Rp MILIAR MILIAR Shanghai 11.177,89 3.65  ▼ JPY 216,15 miliar pada kuar- Hang Seng 37.10 L SGD 1.901 1.882 14.802 tal I 2022, naik drastis Nikkei 3.398,62 137.10  ▼ USD 109 108 214 persen dibandingkan Straits Time 21.859,79 411.56  ▼ 14.700 pendapatan pada periode IHSG 26.393,04 32.66 ▼ 10.740 10.630 yang sama tahun lalu, 30.77 ▼ 14.922 14.773 14.600 yakni Rp 68,75 miliar. I Kuartal I 2021 Kuartal I 2022 3.102,21  6.911,58 21/6 22/6 23/6 24/6 27/6 Sumber: BAYU Sumber: Marketwatch dan BEI 17.00 WIB Sumber: BI sampai 17.00 WIB Sumber: BI DOK BTN PERESMIAN Defend ID Diminta Fokus Direktur Utama Bank BTN Garap Bisnis Haru Koesmahargyo I MUHAMMAD NURSYAMSI (kanan) bersama Wali Kota Banda Aceh Aminullah JAKARTA — Holding Badan Usaha Milik Usman (kedua kiri) Negara (BUMN) industri pertahanan atau menyaksikan Ketua Defend ID diminta fokus menggarap bisnis- nya masing-masing. Langkah tersebut me- Dekranasda Aceh Dyah Erti minimalisasi terjadinya tumpang tindih an- Idawati membuka rekening tarperusahaan pelat merah. tabungan seusai peresmian “Holding industri pertahanan juga harus Gedung Baru Bank BTN mulai menyiapkan langkah strategis. Sebagai Kantor Cabang Syariah induk holding, PT Len Industri (Persero) (KCS) Banda Aceh di Kuta memiliki peran besar dalam merealisasikan Alam, Banda Aceh, Rabu integrasi dengan tiga mintra TNI, baik darat, (29/6). Pembukaan KCS laut, maupun udara,\" kata Menteri Badan Banda Aceh diharapkan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir di Jakarta, Kamis (30/6). bisa mengoptimalkan pelayanan jasa perbankan Menanggapi permintaan Erick, holding kepada masyarakat Aceh BUMN pertahanan tengah menggarap pro- yek senilai Rp 48,7 triliun. Tak hanya itu, De- dan bisa membantu fend ID juga sedang menjajaki potensi pro- pemerintah mengurangi yek senilai Rp 15 triliun. backlog perumahan yang masih besar dan menjawab \"Kontrak on-hand sekarang kita (Defend kebutuhan hunian milenial. ID) sudah Rp 48,7 triliun. Tantangannya kini adalah mempercepat delivery produk de- BNI Kelola Solusi ngan tepat waktu,\" ujar Direktur Utama Len Jasa Kepelabuhanan Bobby Rasyidin. BNI bersama SPMT membangun solusi bisnis ber 2021, saat ini terdapat empat unit usaha perusahaan dari waktu ke waktu Bobby menyampaikan, Len selama ini pembayaran tagihan di jasa kepelabuhanan. usaha yang salah satunya adalah SP- dalam rangka memenuhi kebutuhan dikenal sebagai pembuat radar yang menjadi MT yang berpusat di Medan. Secara kesehatan masyarakat Indonesia. salah satu andalan industri pertahanan In- JAKARTA — PT Bank Negara In- \"Kami pun berterima kasih atas bisnis multiterminal, SPMT mencakup donesia menghadapi abad teknologi. Menu- donesia (Persero) Tbk menggandeng kepercayaan SPMT pada BNI dan bisnis kepelabuhanan dengan spesialis Industri farmasi merupakan salah rut Bobby, radar ibarat mata dan telinga bagi PT Sub Pelindo Multi Terminal (SP- akan bersinergi dengan SPMT untuk bidang operasi terminal multipurpose satu industri yang cukup berdaya ta- sistem pertahanan untuk melihat dan men- MT) untuk memperkuat kerja sama memberikan layanan terbaik, baik di Indonesia, seperti terminal curah han dalam menghadapi dampak ne- deteksi keberadaan musuh. integrated cash management (ICM), bagi SPMT maupun pengguna jasa,\" cair, curah kering, kargo umum, dan gatif pandemi Covid-19 karena mam- sebagai solusi bisnis dalam peneri- kata Rian di Jakarta, Kamis (30/6). lain sebagainya. pu terus menumbuhkan bisnisnya da- Bobby mengatakan, pengerahan pesawat maan pembayaran tagihan, khususnya lam mendukung akselerasi pemulihan pencegat disesuaikan dengan karakteristik di segmen jasa kepelabuhanan. Pe- Sejauh ini, BNI juga telah berhasil Sebelumnya, BNI juga memberi- perekonomian nasional serta menye- sasaran udara yang dicurigai. Jika target ber- nguatan kerja sama ini untuk menja- mengimplementasikan layanan BNI- kan fasilitas pinjaman senilai Rp 1 tri- diakan obat-obatan, produk kesehat- kecepatan terbang tinggi, yang dikerahkan wab potensi pertumbuhan kinerja seg- Direct dengan aktif menggunakan liun kepada PT Kalbe Farma Tbk (Kal- an, dan nutrisi untuk memenuhi kebu- pun pesawat berkemampuan terbang super- men pelabuhan yang mencakup layan- transaksi etax, pembayaran billing be), yang akan digunakan perusahaan tuhan masyarakat. sonik, atau sebaliknya. an pengelolaan pengeluaran perusa- payment, payroll serta transfer (in- farmasi tersebut untuk ekspansi usaha haan ataupun penerimaan dari peng- house dan domestik) dan telah terin- termasuk penambahan belanja modal Pada 2021, nilai penjualan Kalbe Bobby menyebutkan, pengerahan pesawat guna jasa atas pembayaran tagihan tegrasi H2H atas layanan collection ataupun aksi korporasi lainnya. Farma mencapai Rp 26 triliun dan pa- selain untuk melihat sasaran secara visual, juga jasa kepelabuhanan dengan sistem Billing Payment dan autocollection da kuartal I 2022, penjualan perusa- untuk melakukan penggiringan, pengusiran, host to host. untuk Pelabuhan di Belawan dan Pemberian fasilitas kredit ditandai haan mencapai Rp 7 triliun atau tum- atau pemaksaan mendarat, bahkan penghan- Dumai. dengan penandatanganan perjanjian buh 16 persen dibandingkan kuartal I curan. Saat ini, lanjut Bobby, Indonesia mem- SEVP Digital Bisnis BNI Rian Kas- antara Pemimpin Divisi Corporate 2021 dengan penjualan mencapai Rp punyai salah satu alutsista pencegat pesawat lan mengatakan, lewat implementasi Sementara itu, Direktur Keuangan Banking 1 BNI I Made Sukajaya dan 6 triliun. musuh yang sangat diandalkan, yakni radar ICM, maka seluruh solusi pengeluaran SPMT Yon Irawan berharap nantinya Presiden Direktur Kalbe Farma Vid- ground controlled interception (GCI). dan penerimaan perusahaan dapat di- pembayaran layanan kepelabuhanan jongtius, yang disaksikan Direktur Direktur Corporate Banking BNI lakukan secara terpadu. SPMT nanti- bisa semudah transaksi di e-commer- Corporate Banking BNI Silvano Ru- Silvano Rumantir mengatakan, hal ini Dalam sistem sebelumnya, lanjut Bobby, nya juga menyesuaikan semua layan- ce, mudah, cepat, dan aman serta mantir dan Direktur Keuangan Kalbe merupakan momentum yang sangat terutama chain home (CH), hanya dapat di- an dengan kebutuhan, seperti potensi memberikan layanan terbaik bagi Farma Bernadus Karmin Winata. baik bagi BNI untuk dapat memper- arahkan sepanjang sudut di depan antena, layanan IFT, eBG, Ecollection, Direct pengguna jasa. \"Kami mengapresiasi dalam hubungan kerja sama dengan dan tidak dapat mengarahkan lalu lintas se- Dealing , H2H ERP, SCF, notional BNI yang proaktif bersama SPMT \"Kami berterima kasih atas du- Kalbe Farma, yang merupakan salah telah melewati di belakang lokasi sisi pantai- pooling, serta report management membangun solusi bisnis dalam pe- kungan BNI dalam pemberian fasilitas satu pemain terbesar di industri far- nya. Menurut Bobby, Radar GCI mulai meng- untuk meningkatkan efektivitas dan nerimaan pembayaran tagihan di jasa kredit ini, yang nantinya dapat digu- masi Indonesia. gantikan CH pada 1941-1942, memungkinkan efisiensi dalam hal pelaporan, moni- kepelabuhanan,\" kata Rian. nakan untuk ekspansi usaha, terma- satu stasiun mengendalikan seluruh pertem- toring transaksi, dan rekonsiliasi. suk penambahan belanja modal atau- Pemberian fasilitas kredit ini me- puran mulai dari deteksi dini hingga meng- Yon juga memaparkan, sejak mer- pun aksi korporasi lainnya,\" kata rupakan salah satu bentuk komitmen arahkan para pejuang untuk mencegat. ger PT Pelindo (Persero) pada 1 Okto- Vidjongtius. BNI sebagai perbankan nasional un- tuk turut mendukung perkembangan Bobby mengatakan, alutsista ini meru- Vidjongtius melanjutkan, peroleh- bisnis sektor prioritas, termasuk in- pakan bagian dari produksi konsorsium Ba- an fasilitas kredit tersebut akan menun- dustri kesehatan, serta farmasi. dan Penelitian dan Pengembangan (Balit- jang secara langsung pengembangan bang) Kemenhan yang melibatkan Len In- I antara ed: citra listya rini dustri, LAPI ITB, Radar Telekomunikasi In- donesia, dan Infoglobal Teknologi Semesta. Bobby mengatakan, radar ini juga bagian dari program com-mand, control, commu- nication, computer, intelligence, surveillan- ce, and reconnaissance (C4ISR). \"Ketika beroperasi, pengontrol radar GCI dapat memberikan pengarahan dan peng- awalan terhadap pesawat tempur dalam me- lakukan pencegatan atau intersep,\" ujar Bobby. I ed: citra listya rini Kinerja BUMN Asuransi Tumbuh Positif I NOVITA INTAN premi sebesar 51,8 persen secara ta- jalan dengan penetrasi induk usaha hunan sepanjang kuartal I 2022. Total PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) JAKARTA — Pemerintah men- pendapatan premi perseroan sepan- Tbk. catat laba konsolidasi Badan Usaha jang kuartal I 2022 sebesar Rp 2,5 Milik Negara (BUMN) sebesar Rp 126 triliun, naik dibandingkan kuartal I \"Induk kami terus penetrasi nasa- triliun sepanjang 2021. Realisasi ter- 2021 senilai Rp 1,65 triliun. Pening- bah usaha mikro, kecil, dan mene- sebut tumbuh 869 persen dibanding- katan pendapatan premi ini dikon- ngah (UMKM) dan ke bawah, sehing- kan laba pada 2022 sebesar Rp 13 tri- tribusi dari penjualan lini nonunit ga kami juga penetrasi nasabah-na- liun. linked. sabah ritel melalui produk yang ada. Kami pun bisa capai hampir 16,5 juta Dari jumlah tersebut, BUMN asu- Secara keseluruhan total pen- tertanggung, ini capaian signifikan,\" ransi PT Jasa Raharja memperoleh kata Iwan. laba sebesar Rp 1,6 triliun atau naik Capaian kinerja 7,97 persen dibandingkan 2020. Hal positif tersebut Guna melakukan penetrasi lebih ini memberikan dampak positif ke didorong inovasi dalam kepada nasabah BRI, perse- sektor asuransi Indonesia sekaligus dan transformasi roan menyediakan asuransi mikro memberikan multiplier effect ke sek- digital yang searah dengan premi Rp 50 ribu setahun. tor transportasi. dengan kebijakan Dengan asuransi mikro tersebut, BRI Kementerian Life mampu menggaet 1 juta-1,5 juta Direktur Utama Jasa Raharja Ri- BUMN. pemegang polis tiap bulannya. van A Purwantono mengatakan, di te- ngah kondisi pemulihan ekonomi In- dapatan usaha sebesar Rp 2,91 triliun Selain itu, BRI Life juga meng- donesia, capaian kinerja positif ter- sepanjang kuartal I 2022 atau naik optimalisasi jalur pemasaran melalui sebut didorong inovasi dan transfor- 77,8 persen dibandingkan periode lima kanal distribusi antara lain dis- masi digital yang searah dengan ke- yang sama pada 2021 sebesar Rp 1,63 tribusi, in branch sales, alternatif, bijakan Kementerian BUMN. triliun. corporate, dan agency. Iwan mem- perkirakan kinerja sampai dengan “Laba merupakan bagian dari ki- Direktur Utama BRI Life Iwan akhir kuartal II 2022 dibandingkan nerja positif yang dicetak Jasa Raharja, Pasila mengatakan, pertumbuhan sig- kuartal yang sama tahun sebelumnya, yang ikut mendongkrak sektor perasu- nifikan tersebut ditopang oleh pe- kemungkinan akan melambat. Perse- ransian Indonesia, dan memberikan netrasi nasabah yang sangat baik, se- roan telah mengantisipasi adanya pe- dampak positif bagi sektor transpor- riode puasa Ramadhan dan Lebaran tasi,” kata Rivan, Kamis (30/6). sehingga penghimpunan premi telah dipacu pada kuartal I 2022. Menurut Rivan, penopang utama pencetakan laba Jasa Raharja berasal \"Strategi kami harus tumbuh di dari pencapaian pendapatan, yakni atas industri kalau mau gain market berhasil membukukan pendapatan share. Sampai akhir tahun mungkin sebesar Rp 5,92 triliun, atau tumbuh 10-15 persen, kalau bisa double. Mulai 4,58 persen dibandingkan periode tahun lalu kami sudah mapping nasa- 2020. bah BRI kebutuhannya seperti apa supaya bisa siapkan produk-produk Sementara itu, dari anak usaha sesuai kebutuhan mereka,\" kata Iwan. BUMN, PT Asuransi BRI Life menca- tatkan pertumbuhan pendapatan I ed: citra listya rini

Syariah&Industri 6 REPUBLIKA | JUMAT, 1 JULI 2022 PRAYOGI/REPUBLIKA BAGI DIVIDEN Ekspor Makanan Presiden Direktur PT Halal Tembus BFI Finance Indonesia Tbk (BFIN) Francis Lay Rp 4,35 Triliun Sioe Ho (tengah) n LIDA PUSPANINGTYAS berbincang dengan Presiden Komisaris JAKARTA — Ekspor produk makanan halal Indonesia Kusmayanto Kadiman mencapai 291,52 juta dolar AS atau (kanan) dan Direktur setara Rp 4,35 triliun pada kuartal I Keuangan Sudjono 2022. Angka itu menunjukkan tren (kiri) sebelum memulai perkembangan positif dibandingkan periode sebelumnya. Rapat Umum Pemegang Saham Direktur Jenderal Pengembangan Ekspor Nasional Tahunan dan Luar Biasa Kementerian Perdagangan, Didi Sumedi, mengatakan, tahun buku 2021 di ekspor produk halal akan terus didorong untuk menam- Tangerang Selatan, bah ketahanan perekonomian nasional. Dua produk Banten, Rabu (29/6). utama yang menjadi prioritas adalah makanan dan minuman serta fashion Muslim. Hasil rapat menyepakati antara lain “Pada kuartal I 2022 ini, nilai ekspor makanan halal pembagian dividen total mencapai 291,52 juta dolar AS atau Rp 4,35 triliun, sementara fashion 52,32 juta dolar AS,” kata Didi dalam untuk 2021 senilai Rp sebuah webinar, Kamis (30/6). 254 miliar. Didi menilai, potensi ekspor produk halal Indonesia Digitalisasi BPRS Diperkuat sangat luas, baik di negara Organisasi Kerja Sama Islam (OKI) maupun non-OKI. Indonesia adalah negara dengan Tantangan utama BPRS adalah bertumbuh di kukan asesmen terhadap potensi nya menjadi Hijra Bank pada Maret PDB terbesar di antara negara OKI. tengah persaingan yang semakin ketat. risikonya sendiri,” katanya. 2021. CEO dan Founder Alami Group Dima Djani mengatakan, ko- “PDB kita 1,2 triliun dolar AS, tertinggi di OKI diikuti n NOVITA INTAN tal BPRS di Indonesia”, Kamis (30/6). Dian menekankan, BPRS me- laborasi ini terdiri atas berbagai Turki dan Arab Saudi dan kinerja ekspor kita mayoritas Ia menambahkan, inovasi la- miliki tantangan untuk melakukan aspek, antara lain, peningkatan ak- di sektor makanan dan minuman dan fashion,” ujar Didi JAKARTA — Otoritas Jasa Ke- inovasi. Menurutnya, peran BPRS ses pembiayaan melalui skema yang juga koordinator Halal Export Incorporated Komite uangan (OJK) yanan tersebut ditujukan untuk me- tetap diperlukan untuk melayani channeling atau referral, dukungan Nasional Ekonomi dan Keuangan Syariah (KNEKS). berupaya nambah kemampuan BPRS dalam kepentingan ekonomi kecil dan teknologi terkait pemanfaatan mempercepat menjangkau, menyediakan, menge- usaha mikro, kecil, dan menengah credit scoring calon penerima pem- Kinerja ekspor produk halal Indonesia-OKI pada 2021 transformasi lola, dan menyalurkan pembiayaan (UMKM). biayaan berbasis data tekfin, peng- untuk makanan minuman tercatat mencapai 792,92 juta digital bank per- bagi UMKM di berbagai daerah me- gunaan produk dana pihak ketiga dolar AS. Sementara itu, ekspor produk halal kategori lalui kemudahan teknologi. Sebagai Ketua Umum Kompartemen BPR sebagai rekening dana peneri- fashion adalah 862,45 juta dolar AS. Angka itu naik signi- kreditan rakyat (BPR) dan BPR regulator, OJK juga mendorong BPRS Asosiasi Bank Syariah Indo- ma pembiayaan tekfin, serta pelak- fikan dibandingkan 2020 yang hanya 413,67 juta dolar AS. syariah (BPRS). Hal ini bertujuan agar BPR/BPRS masuk ke dalam nesia (Asbisindo), Cahyo Kartiko, sanaan akses transaksi pemindah- untuk meningkatkan daya saing, ekosistem sistem pembayaran ber- menyampaikan, tantangan utama bukuan dan pembayaran melalui Sebanyak 10 negara ekspor utama untuk produk mendorong inovasi produk, dan basis digital ataupun melakukan BPRS adalah bertumbuh di tengah infrastruktur tekfin dan bank. makanan adalah Malaysia, Arab Saudi, Uni Emirat Arab meningkatkan kolaborasi dengan penghimpunan dana di pasar mo- persaingan yang semakin ketat. (UEA), Nigeria, Mesir, Turki, Yordania, Brunei, Irak, dan institusi lainnya. dal melalui penawaran umum. Konsentrasi pendanaan dan bagi Proses transformasi dan adopsi Pakistan. Menurut Didi, peluang pasar bisa dicapai karena hasil tinggi, pemilihan portofolio teknologi BPRS Hijra Alami (Hijra Indonesia punya banyak kekuatan. Hal itu, antara lain, Kepala Eksekutif Pengawas Per- Ke depan, OJK berupaya mem- pembiayaan berisiko tinggi, model Bank), ungkap Dima, membawa jumlah populasi Muslim terbesar di dunia, kultur yang bankan OJK 2022-2027 Dian Edia- perkuat struktur BPR dan BPRS bisnis yang kurang jelas, serta ma- dampak langsung terhadap per- sangat kental dengan ajaran Islam, infrastruktur keuangan na Rae mengatakan, tren kolaborasi melalui peta jalan pengembangan. sih menggunakan teknologi seder- tumbuhan kinerja BPRS. Hal ini syariah yang kooperatif, serta tiga kawasan industri halal dan pengembangan bersama antara Dalam peta jalan pengembangan hana menjadi tantangan utama mempercepat proses bisnis dan me- (KIH). BPRS dan teknologi finansial (tek- BPR dan BPRS, OJK juga memiliki BPRS saat ini. nempatkan nasabah sebagai fokus fin) dalam beberapa tahun terakhir aspek penguatan peraturan, per- utama bisnis. “Kita akan manfaatkan KIH yang di Banten, Jawa menimbulkan harapan baru. Menu- izinan, dan pengawasan. Dia men- “Transformasi digital merupa- Timur, dan Kepulauan Riau itu untuk pengolahan, manu- rutnya, BPRS dapat turut serta da- contohkan, perizinan untuk produk kan kondisi yang tidak dapat dihin- Penambahan modal yang dila- faktur, hingga pabrikasi produk halal. Kita dorong pro- lam era transformasi digital. baru BPR dan BPRS akan dibuat dari oleh industri, termasuk in- kukan Alami Group kepada Hijra duksi di sana dan berikan berbagai keuntungan,” katanya. lebih mudah dengan berdasarkan dustri BPR syariah. Dengan adanya Bank menjadi Rp 15 miliar mem- “OJK akan mengakselerasi trans- pada asesmen mandiri. sinergi dan kolaborasi serta du- buat perusahaan tersebut menjadi Direktur Eksekutif Lembaga Pembiayaan Ekspor formasi digital BPR dan BPRS yang kungan penuh dari otoritas, kebu- lebih optimal dalam menjalankan Indonesia (LPEI) Rijani Tirtoso mengatakan, sektor mana ini bersifat eksplisit. OJK ber- “Namanya bisnis tidak akan tuhan pasar akan transaksi digital aktivitas bisnis. UMKM terus didorong untuk melakukan ekspor melalui komitmen mempercepat BPR dan bisa bebas risiko, tapi saya kira yang oleh BPR syariah akan lebih cepat sinergi. Menurutnya, sinergi antara UMKM akan lebih BPRS melakukan transformasi digi- paling penting secara individual se- terpenuhi,” ucapnya. “Hasilnya, aset Hijra Bank tum- memudahkan mengingat jumlah produk biasanya tal ini,” ujarnya dalam webinar ber- belum mengeluarkan produk-pro- buh 139 persen (year on year/yoy) terbatas dan tidak bisa memenuhi kebutuhan pembeli di tajuk “Arah Maju Transformasi Digi- duk tertentu, bank sudah bisa mela- Salah satu wujud pengembang- hingga lebih dari Rp 92 miliar pada luar negeri. an BPRS telah dilakukan oleh Alami Mei 2022,” ujar Dima. Group yang mengakuisisi PT BPRS LPEI menjadi lembaga keuangan yang mulai mem- Cempaka Al Amin dan mengubah- n ed: ahmad fikri noor fokuskan layanannya untuk membantu ekspor produk halal UMKM. Rijani mengatakan, LPEI mendorong pertumbuhan ekspor Indonesia melalui pembiayaan, penjaminan, asuransi, serta jasa konsultasi. “Portofolio bisnis syariah LPEI terus meningkat. Total pembiayaannya per 31 Maret 2022 sebesar Rp 12,1 triliun atau sekitar 14,6 persen dari total outstanding pembiaya- an LPEI,” ujarnya. Per 31 Maret 2022, LPEI telah memiliki lebih dari 2.200 UMKM mitra binaan dan menghasilkan 100 eksportir baru. n ed: ahmad fikri noor Argon Group Bangun Pabrik Alat Kesehatan n IIT SEPTYANINGSIH nantinya memproduksi berbagai alat sekitar dua sampai tiga kali lipat diban- alat pengumpul sampel darah, serta impor. Argon Group merupakan salah kesehatan sesuai kebutuhan di dalam dingkan bisnis distribusi produk farmasi masker medis atau masker bedah. Pada satu perusahaan distribusi terbesar JAKARTA — Argon Group memba- negeri. “Dengan kebijakan pemerintah dan alkes. tahap awal, Argon Group akan mem- produk farmasi dan alkes di Indonesia. ngun bisnis manufaktur alat kesehatan yang mendorong TKDN produk farmasi produksi kasa dan pembalut luka. Untuk Argon didukung oleh jaringan distribusi (alkes) di Indonesia. Hal itu guna men- dan alkes, kami melihat ada kepastian Pabrik yang dibangun Argon Group produk alkes lainnya, akan dikaji dahulu yang terdiri atas satu national distri- dukung pengembangan industri alkes pasar sehingga kami memutuskan me- terletak di Kawasan Industri Jababeka berdasarkan volume dan margin. bution center, 33 gudang cabang, serta di Indonesia dan pemenuhan tingkat rambah bisnis manufaktur produk alkes 2, Cikarang, Jawa Barat. “Sekarang se- tiga kantor perwakilan. komponen dalam negeri (TKDN). Pro- dengan membangun pabrik,” kata Pre- dang tahap penyelesaian, Januari (2023) “Kalau kami bisa produksi dan men- dusen alkes ditargetkan memenuhi rata- siden Direktur Argon Group, Krestijanto mulai operasional,” ujar Krestijanto. dukung kebijakan TKDN dari peme- “Kami diperkuat oleh 800 tenaga rata TKDN mencapai 50 persen pada Pandji, dalam media gathering di Ja- rintah, ini bisa menutup keran impor penjual lebih dan 2.388 tenaga profe- 2024. karta, Kamis (30/6). Dia menyebutkan, ada 10 produk produk alkes karena sudah bisa dipro- sional. Mereka mengelola 6.000 SKU alkes yang akan diproduksi perusahaan duksi di dalam negeri,” ujarnya. untuk melayani 70.100 pelanggan yang Pada 2020, Argon Group mendiri- Ia menjelaskan, bisnis manufaktur meliputi alat suntik, set infus, sarung terdiri atas rumah sakit, klinik, dan kan PT Deca Metric Medica sekaligus produk farmasi dan kesehatan berpe- tangan bedah, kasa dan pembalut luka, Krestijanto menyampaikan, selama outlet farmasi,” kata Krestijanto. merintis pembangunan pabrik yang luang tumbuh. Marginnya diperkirakan wadah penyimpanan dan transport ini 90 sampai 95 persen alat kesehatan spesimen, jarum suntik, kapas alkohol, di Tanah Air dipenuhi dengan jalan n ed: ahmad fikri noor K O N S U L TA S I   S YA R I A H DIASUH OLEH DR ONI SAHRONI Anggota Dewan Syariah Nasional Majelis Ulama Indonesia Berkurban Atas Nama yang Sudah Wafat Assalamualaikum wr wb. almarhum. Hal itu pun terlihat saru Pendapat kedua, menurut ma- Apakah boleh berkurban atas apakah yang dibolehkan itu zhab Maliki, walaupun dibolehkan, nama orang tua yang telah mening- berkurban dengan mencatatkan berkurban dengan cara itu makruh. gal dunia? Saya ingin berkurban atas nama almarhum atau Pendapat ketiga, menurut mazhab nama orang tua saya yang telah menghadiahkan pahala untuk Syafi’i, berkurban untuk almarhum meninggal. Mereka belum pernah almarhum. itu tidak dibolehkan kecuali saat berkurban karena keterbatasan almarhum berwasiat kepada ahli finansial. Mohon penjelasan, Ustaz. Sesungguhnya, para ulama waris agar berkurban untuknya. berbeda pendapat seputar Wahyu, Bekasi kebolehan berkurban untuk yang Sedangkan, sumber perbedaan sudah wafat sebagai berikut. pendapat tersebut adalah hadis Waalaikumussalam wr wb. Pendapat pertama, menurut mazhab Rasulullah SAW tersebut di atas Berkurban atas nama orang Hanafi dan Hanbali, berkurban untuk tentang Rasulullah berkurban untuk yang sudah wafat itu dibolehkan almarhum itu dibolehkan. diri, keluarga, dan umatnya yang dalam mazhab Hanafi dan Hanbali. belum berkurban yang belum jelas Misalnya, Aisyah berkurban atas Secara umum, pendapat yang (sharih) menjelaskan apakah yang nama ibunya yang sudah wafat. Ia membolehkan berdalil pada: dimaksud dengan umatnya itu menyampaikan ke panitia kurban berkurban atau menghadiahkan dan tercatat satu kambing dengan (a) menganalogikan (ilhaq/qiyas) pahala kurban. Juga apakah kurban pekurban ibunya Aisyah. Maka, apa pada ibadah haji, sedekah, dan dapat dianalogikan dengan sedekah yang dilakukan Aisyah sudah sesuai wakaf. Jika berwakaf atas nama dan dan wakaf atau tidak. dengan syariah. mencantumkan nama almarhum Jika penjelasan seputar berkur- sebagai pewakaf itu dibolehkan, Berkurban untuk dan atas nama ban untuk yang sudah wafat ditelaah, artinya berkurban dengan orang tua yang sudah wafat itu sebagiannya tidak menjelaskan de- mencantumkan/atas nama menjadi aktivitas yang diutamakan ngan tegas apakah yang dibolehkan almarhum sebagai pekurban juga karena bagian dari bakti kepada itu berkurban atas nama almarhum dibolehkan. Sebab, ketiganya adalah orang tua. Sebagaimana hadis yang dengan mencatatkan almarhum ibadah yang mengandung unsur diriwayatkan dari Aisyah RA, bahwa sebagai pekurban atau tetap berkur- taqarrub dan aspek keuangan. ada seorang laki-laki berkata kepada ban atas nama yang masih hidup Nabi SAW, \"Sesungguhnya ibuku tetapi pahalanya dihadiahkan kepada (b) Sebagian ahli fikih berdalil meninggal secara mendadak dan almarhum. dengan hadis, “Rasulullah SAW saya menduga jika dia sempat Hal itu bisa terlihat pada dalil- berkurban dengan dua kambing berbicara pasti dia akan bersedekah. dalil yang digunakan ahli fikih yang gibas dan berdoa, ‘Ya Allah, terima- Maka, apakah dia mendapat pahala membolehkannya, yang sebagian lah dari Muhammad, keluarga, dan jika saya bersedekah atas dalilnya adalah kebolehan umatnya’” (HR Muslim). namanya?\" Jawab beliau, “Ya.” (HR menghadiahkan pahala kepada Bukhari dan Muslim). (c) Sebagian yang lain berdalil dengan kebolehan menghadiahkan Wallahu a'lam. n pahala atas kebaikan kepada almarhum.

Publik 7 REPUBLIKA | JUMAT, 1 JULI 2022 AARON FAVILA/AP Rusia dan Cina Kecam NATO Putin akan merespons bila pasukan dan infrastruktur militer NATO masuk ke Finlandia dan Swedia. n LINTAR SATRIA, RIZKY JARAMAYA mengeklaim negara-negara lain yang DINASTI MARCOS KEMBALI BERKUASA Presiden Filipina Ferdinand Marcos Jr (tengah) diapit ibunya, Imelda Marcos menimbulkan tantangan, tetapi sebetul- (kiri), dan istrinya, Maria Louise Marcos, di Manila, Filipina, Kamis (30/6). Marcos Jr baru saja dilantik menjadi presiden Filipina. MADRID — Moskow dan Beijing nya NATO yang menciptakan masalah di mengecam keras pernyataan Organisasi seluruh dunia. Pelantikannya menandai kembalinya rezim Marcos yang dicap sebagai diktator selama tiga dekade berkuasa. Pakta Pertahanan Atlantik Utara (NATO) dalam Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Dalam KTT kali ini, NATO menyele- Komite Gereja Palestina Kecam NATO di Madrid, Kamis (30/6). Aliansi saikan pertemuannya dengan pernyataan Yahudisasi Israel di Tepi Barat pertahanan itu menyebut Rusia sebagai tentang masa depan dunia yang suram. \"ancaman langsung\" dan Cina sebagai Ketika kekuatan-kekuatan besar bersaing, n RIZKY JARAMAYA Alun Omar Bin Al-Khattab, serta Hotel kota suci itu,\" kata Komite Kepresiden- \"tantangan serius\" bagi stabilitas global. muncul berbagai ancaman mulai dari Petra dan Imperial. Mereka mengutip an Tinggi Urusan Gereja. serangan siber sampai perubahan iklim. YERUSALEM — Komite Kepresi- rencana dan upaya Israel untuk meng- Presiden Rusia Vladimir Putin mem- denan Tinggi Urusan Gereja di Pales- usir penduduk Palestina di Jabal Al- Komite menyerukan masyarakat in- peringatkan, ia akan merespons bila ne- \"(Invasi Rusia ke Ukraina membawa) tina mengutuk keputusan Israel untuk Mukabber, Silwan, dan Sheikh Jarrah. ternasional dan Pemerintah Arab agar gara-negara Nordik mengizinkan pasukan perombakan besar pada pertahanan mendaftarkan sebidang lahan Palestina menekan otoritas pendudukan Israel dan infrastruktur militer NATO masuk ke kolektif kami sejak akhir Perang Dingin,\" dekat Masjid al-Aqsha sebagai lahan \"Warga Muslim dan Kristen Pales- untuk menghentikan kejahatan mereka wilayah mereka. Ia mengatakan, Rusia kata Sekretaris Jenderal NATO Jens warga Israel. Kantor Berita Petra mela- tina akan tetap tangguh di ibu kota terhadap Palestina. akan menciptakan ancaman yang sama Stoltenberg, Kamis. porkan, komite tersebut menyebut kami, Yerusalem (timur), dan akan pada wilayah yang menciptakan ancaman tindakan sebagai bagian dari rencana mempertahankannya dengan darah Pekan lalu, Kementerian Keha- kepada mereka. Invasi itu disebut mengguncang per- Israel untuk mengontrol kota suci di mereka. Mereka juga akan memperta- kiman Israel memulai prosedur penye- damaian Eropa. NATO merespons dengan Yerusalem dan Yahudisasi. hankan warisan dan sejarah mereka di lesaian sertifikat tanah di daerah Abu “Dengan Swedia dan Finlandia, kami mengerahkan senjata dan pasukan ke Thor dan situs Istana Umayyah yang tidak memiliki masalah seperti yang kami Eropa Timur dalam skala yang tidak per- \"Israel dan pemukim ekstremisnya Warga Muslim dan berdekatan dengan dinding selatan miliki dengan Ukraina. Mereka ingin nah terjadi sejak puluhan tahun. Dalam mengadopsi taktik gangland untuk me- Kristen Palestina Masjid al-Aqsha. Prosedurnya meng- bergabung dengan NATO, silakan,\" kata pertemuan itu, pemimpin-pemimpin maksakan kendali mereka atas ling- akan tetap tangguh gunakan dana pemerintah yang diduga Putin kepada televisi Pemerintah Rusia. NATO sepakat untuk meningkatkan skala kungan kota suci itu. Ini adalah eskalasi di ibu kota kami, dialokasikan untuk mengurangi kesen- kekuatan militer di sepanjang garda timur. berbahaya yang merusak upaya regional Yerusalem (Timur). jangan sosial-ekonomi dan mencipta- “Tetapi, mereka harus memahami Di Eropa Timur, negara-negara seperti dan internasional untuk membawa kan masa depan yang lebih baik bagi bahwa tidak ada ancaman sebelumnya, Rumania hingga Baltik khawatir dengan perdamaian,\" ujar Komite Kepresidenan warga Palestina di kota tersebut. sementara sekarang, jika kontingen militer rencana masa depan Rusia. Tinggi Urusan Gereja di Palestina, dilan- dan infrastruktur dikerahkan di sana, kita sir Middle East Monitor, Kamis (30/6). Namun, menurut pernyataan ber- harus merespons dengan baik serta Uni Eropa mengumumkan, mulai sama kelompok hak asasi Israel, Ir menciptakan ancaman yang sama,\" kata tahun depan mereka akan meningkatkan Para pejabat gereja menuduh Israel Amim dan Bimkom, dana tersebut te- Putin menambahkan, mengacu pada un- kekuatan reaksi cepat hingga delapan kali menggunakan \"cara ilegal\" untuk lah digunakan untuk mendaftarkan dangan NATO kepada kedua negara itu lipat dari 40 ribu pasukan menjadi 300 mengontrol daerah-daerah vital di Kota tanah permukiman ilegal agar menjadi untuk menjadi anggota baru mereka. ribu pasukan. Pasukan itu akan berjaga di Tua Yerusalem. Daerah tersebut di resmi. Pada akhirnya hal ini akan negara masing-masing, tapi didedikasikan antaranya Gerbang Al-Khalil, Alun- mengarah pada perampasan tanah Pemimpin NATO resmi mengundang untuk negara tertentu di timur, tempat Palestina. n ed: yeyen rostiyani Finlandia dan Swedia untuk bergabung NATO berencana menumpuk peralatan setelah menyelesaikan penolakan dari dan amunisi. Turki. Bila negara-negara Nordik itu dise- tujui 30 negara anggota, perbatasan Negara anggota NATO juga mem- NATO dengan Rusia hanya berjarak 1.300 berikan bantuan militer dan sipil senilai kilometer. miliaran dolar AS ke Ukraina. Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy yang ber- Sebelumnya, Turki mencabut hak pidato melalui video meminta bantuan vetonya atas Finlandia dan Swedia untuk lebih banyak lagi. bergabung dengan NATO. Turki meng- ambil langkah tersebut setelah ada kese- Zelenskyy mendesak NATO untuk pakatan antara Finlandia dan Swedia mengirimkan sistem artileri canggih dan untuk saling melindungi keamanan satu senjata lainya. Ia memperingatkan para sama lain. Melalui langkah tersebut, Hel- pemimpin Uni Eropa antara memberikan sinki dan Stockholm dapat melanjutkan bantuan ke Kiev atau menghadapi perang aplikasi mereka untuk bergabung dengan tertunda dengan Rusia. NATO yang menandai perubahan terbesar dalam keamanan Eropa dalam beberapa Putin menambahkan, tujuan operasi dekade. militer khusus di Ukraina tetap tidak berubah. Putin mengatakan, tujuannya Sementara itu, Cina menuduh NATO adalah untuk membebaskan wilayah memfitnah dan menyerang mereka. Misi Donbas di Ukraina timur dan mencipta- Cina untuk Uni Eropa mengatakan, NATO kan kondisi untuk memastikan keamanan Rusia. n ap/reuters ed: yeyen rostiyani Sambutan Check Point Saat Kembali ke Makkah .................................................... dari hlm 1 lah jarak angin tersebut cukup maah haji dan umrah yang al-Seil, Qarn al-Manazil dan Wadi jauh dengan jalan raya. Putaran- hendak menuju Makkah. Tujuan Moharram, yang terhubung Semua jamaah, termasuk sebagai “haji koboi”. Mereka ma- yang juga dikeluarkan muasasah nya juga perlahan makin habis. modernisasi ini untuk mengu- dengan al-Hada. petugas seperti kami, harus suk ke Makkah lewat jalur-jalur setempat. Tasrih berisi 13 nama Ada juga sekumpulan babon yang rangi waktu tunggu para jamaah. memenuhi persyaratan tersebut gurun tak beraspal. Jika ternyata tersebut menjadi tiket kami untuk membuat kami berhenti sejenak. Di samping itu, masih ada sebelum pergi ke Tanah Suci. ketahuan saat berada di Makkah, lolos ke Tanah Haram. Mereka memanjat mobil dan me- Setidaknya ada 16 titik masuk titik-titik lain yang harus dilalui mereka akan didenda 10 ribu riyal longok ke jendela, tanda mencari pemeriksaan di terminal terse- jamaah. Titik-titik pemeriksaan Bagi jamaah yang tiba di Arab alias Rp 40 juta akibat memasuki Pengetatan check point yang makan. Sedikit perbekalan yang but. Tidak hanya itu, terminal tersebut memang dibutuhkan Saudi menjelang puncak musim Tanah Suci secara ilegal. dilakukan bukan isapan jempol. ada di mobil kami bagikan. tersebut juga tengah mengem- agar jumlah jamaah yang haji seperti sekarang, mereka Sepanjang perjalanan, kami me- Gerombolan monyet gurun itu bangkan fasilitas layanan baru menghadiri prosesi haji sesuai akan melalui beberapa pemerik- Ada beberapa dokumen yang nyaksikan belasan pos jaga yang pun menikmati jeruk dan pisang yang juga akan bermanfaat bagi dengan yang direncanakan. saan di terminal check point. harus disiapkan jika ingin lolos diisi minimal satu petugas polisi. yang kami berikan. penduduk Makkah. Di Shumaisy Pengetatan tersebut dilakukan dari titik-titik pemeriksaan terse- Pos tersebut dilengkapi dengan akan dibangun kantor adminis- Memasuki Makkah, kami pihak Saudi untuk mengantisipasi but. Bagi mukimin (ekspatriat trafic cone dan pagar barikade Mobil kembali melaju setelah trasi, masjid, pusat pertahanan disambut dengan kepadatan lalu jamaah internasional yang tidak yang bekerja di Arab Saudi), me- untuk mempersempit laju jalan. monyet-monyet itu makan sipil, pusat Bulan Sabit Merah, lintas dan petugas. Mobil patroli memiliki visa haji atau warga reka harus memiliki izin untuk be- Dengan demikian, setidaknya dengan lahap. Kami yang tadinya dan gedung yang menampung berjaga di hampir setiap sudut domestik yang tak membawa kerja di Tanah Suci dan KTP (iqa- petugas atau CCTV bisa mengarah ke check point di lembaga pemerintah lainnya. jalan. Di area Masjidil Haram, bukti surat izin. ma) Makkah. Bagi mereka yang memantau wajah pengendara. Terminal Jumum, diarahkan tim para petugas berpakaian cokelat hendak menunaikan ibadah haji, aju untuk melalui Shumaisi. Di Shumaisi, kami melalui dan loreng keabu-abuan juga Kendaraan yang kedapatan mereka harus memiliki surat izin Perjalanan kami makin Meski Jumum memang menjadi dua terminal pemeriksaan yang tampak siaga. Mereka ada di tak memegang dokumen tersebut berhaji atau izin berumrah. Untuk dramatis tatkala angin gurun titik pemeriksaan kendaraan cukup berdekatan. Meski begitu, setiap 50 meter trotoar. akan dipaksa putar balik. Jika do- jamaah haji dari luar negeri, do- menerpa. Mobil andalan kami jamaah dari Madinah, informasi dari kawan yang sudah kumennya dianggap bermasalah, kumen mereka sudah diurus oleh tidak cukup kuat untuk berlari di pemeriksaan di Shumaisi di depan benar adanya. Petugas Di sana, kami juga mereka akan diperiksa kembali di muasasah sehingga cukup duduk tengah lintasan padang berpasir. dikabarkan tidak seketat di sana. jaga hanya meminta sopir untuk menyaksikan jamaah dari ruangan yang ada di terminal. manis di bus selama perjalanan Mobil pun kerap oleng ke kanan Kami pun mengambil arah menunjukkan tasrih. Setelah itu, berbagai negara dengan ragam Sidik jari mereka akan dipindai menuju ke pemondokan. dan ke kiri. Beruntung, Kang menuju Jeddah untuk masuk ke kami pun bisa melaju dengan warna kulit, postur tubuh, dan untuk memverifikasi visanya Nunu berpengalaman Makkah melalui terminal itu. tenang. pakaiannya berlalu lalang. Tentu sudah sesuai atau tidak. Hanya saja, cerita berbeda mengendalikan kendaraan di saja termasuk jamaah yang bagi kami para petugas. Kami tengah gurun. Terminal Shumaisi memang Selain Shumaisi dan Jumum, berpakaian khas batik hijau Namun, ada saja cerita ja- memegang paspor berikut visa baru saja dimodernisasi. Otoritas masih ada terminal check point berbadan lebih mungil daripada maah ilegal yang berhasil lolos sendiri. Untuk itu, kami pun Angin puyuh yang berputar di Pengembangan Wilayah Makkah lainnya yang menyortir masuknya jamaah dari negara lainnya. dari pemeriksaan. Beberapa te- dibekali tasrih (surat izin) masuk sisi kanan menjadi pemandangan (MRDA) mengembangkan pos jamaah ke Makkah. Pos Jamaah tempat kami berkhidmat man mukimin menjulukinya lain yang mendebarkan. Untung- pemeriksaan tersebut untuk ja- pemeriksaan itu dimulai dari dalam menjalankan tugas di pusat utama al-Bahita, al-Miqat di Tanah Suci. n ed: satria kartika yudha Jokowi: Putin Jamin Keamanan Ekspor Pangan dari Ukraina ............................ dari hlm 1 Menurut dia, itu adalah kun- Rusia juga mengancam adanya mendamaikan Ukraina dan Ru- jungan pemimpin negara Asia kelaparan di dunia dan mereka sia demi menghadirkan masa pangan Ukraina agar bisa masuk 11 jam hingga tiba di Stasiun perdamaian tidak boleh luntur. pertama ke Ukraina sejak invasi memblokade ekspor dari depan dunia yang tertib, maju, kembali dalam rantai pasok Przemysl, Polandia, pada Kamis “Dalam kaitan ini, saya mena- melanda Ukraina. Dia menga- Ukraina dan mendisrupsi pasar dan damai tanpa peperangan. dunia. “Dan khusus untuk jalur (30/6) pagi. Jokowi dan Ibu warkan diri untuk membawa takan, kehadirannya di KTT G- global,” ujar Zelenskyy. ekspor produk pangan Ukraina, Negara Iriana Widodo beserta pesan dari Presiden Zelenskyy 20 nanti akan mempertimbang- Dengan demikian, menurut terutama melalui jalur laut, tadi rombongan kemudian menggu- untuk Presiden Putin,” kata dia kan beberapa hal. Ketua Umum (Ketum) Pim- dia, tawaran untuk membuka sekali lagi Presiden Putin sudah nakan pesawat Garuda Indone- dalam siaran pers resminya, pinan Pusat (PP) Muhamma- dialog antara dua pemimpin memberikan jaminannya,” kata sia GIA-1 menuju Bandara Vnu- Kamis (30/6). “Saya berterima kasih, Pak diyah Haedar Nashir mengajak negara yang bertikai, mencari dia. kovo II di Moskow, Rusia, dan Presiden (Jokowi), atas undang- seluruh pihak di Tanah Air untuk solusi perdamaian, dan meng- tiba Kamis siang waktu setem- Mantan wali kota Solo itu an pribadi Anda untuk saya ber- mendukung misi perdamaian hentikan perang merupakan Dalam kesempatan ini, Pre- pat. juga menyampaikan pentingnya partisipasi dalam KTT G-20. yang dibawa oleh Presiden Jo- jalan politik dan diplomasi yang siden Jokowi pun menekankan Ukraina bagi rantai pasok pa- Tentu saja saya menerima un- kowi dalam kunjungannya ke penting, meskipun terjal. Ber- bahwa Indonesia tak memiliki Presiden Jokowi dan rom- ngan dunia. Menurut dia, semua dangan ini. Partisipasi Ukraina Ukraina dan Rusia. Menurut kenaan dengan hasil dari upaya kepentingan apapun dalam kun- bongan delegasi disambut peja- usaha harus dilakukan agar akan bergantung pada situasi ke- Haedar, dukungan tersebut di- damai itu, Haedar mengatakan jungannya, baik dengan Presiden bat Federasi Rusia, di antaranya Ukraina bisa kembali melakukan amanan di Ukraina dan kom- perlukan sebagai aktualisasi hal tersebut memerlukan proses Putin maupun Presiden Ukraina Kepala Protokol Negara Federasi ekspor bahan pangan. “Penting posisi peserta KTT,” kata Ze- dalam mewujudkan perdamaian dan tidak langsung berhasil. Volodymyr Zelenskyy. Indone- Rusia Igor Viktorovich Bogda- bagi semua pihak untuk mem- lenskyy. dunia yang diamanatkan oleh \"Soal hasilnya, tentu berproses sia, kata dia, hanya ingin perang shev dan Wakil Menteri Luar berikan jaminan keamanan bagi konstitusi Indonesia, yakni UUD dan tidak langsung berhasil,\" dapat segera dihentikan dan ran- Negeri Federasi Rusia Mikhail kelancaran ekspor pangan Dalam pertemuan kedua ke- 1945. ujar dia. tai pasok pangan serta pupuk, Bogdanov. Selain itu, tampak Ukraina, termasuk melalui pela- pala negara, mereka juga mem- dan energi dapat segera diper- pula Duta Besar RI untuk Rusia buhan laut. Saya mendukung bahas masalah krisis pangan dan “Semua pihak di dalam Kemudian, Haedar pun me- baiki. “Karena ini menyangkut Jose Antonio Morato Tavares upaya PBB dalam hal ini,” kata ancaman kelaparan di dunia negeri perlu mendukung sebagai nilai bahwa sebagai negara yang kehidupan ratusan juta orang, serta Atase Pertahanan Kedu- Jokowi. akibat perang yang terjadi. Ze- aktualisasi mewujudkan perda- netral, moderat, dan mewakili bahkan milyaran manusia,” taan Besar RI Moskow Kolonel lenskyy mengatakan, dalam per- maian dunia yang menjadi negara berpenduduk besar, In- tambah dia. Budi Susilo. Undangan KTT G-20 temuan tersebut keduanya amanat konstitusi Indonesia. donesia memiliki posisi yang cu- Presiden Jokowi juga kem- membahas berbagai upaya un- Semoga memperoleh jalan solusi kup bagus untuk membawa misi Karena itu, Jokowi mengajak Kepada Zelenskyy, Presiden tuk menghentikan blokade Rusia dan membuka langkah damai damai ini. Di samping itu, tam- seluruh pemimpin dunia untuk Jokowi menyampaikan kepedu- bali menyampaikan undangan agar ekspor gandum Ukraina menghentikan perang oleh ke- bah dia, posisi Presiden Jokowi bekerja sama kembali menghi- lian masyarakat Indonesia terha- secara langsung kepada Zelen- dapat terus berjalan. Dengan dua negara,” kata dia. sebagai ketua G-20 cukup dupkan semangat multilatera- dap situasi yang terjadi di skyy untuk berpartisipasi dalam dibukanya blokade dari Rusia penting dan bisa dimanfaatkan lisme, semangat perdamaian, Ukraina setelah terjadinya invasi KTT G-20 yang akan diselengga- tersebut, Ukraina dapat meng- Lebih lanjut, Haedar menilai untuk mendorong Rusia dan dan semangat kerja sama. “Ha- militer. Ia menegaskan posisi rakan pada November tahun ini ekspor jutaan ton biji-bijian ke misi perdamaian Presiden Jo- Ukraina berdialog mencari solusi nya dengan spirit itulah perda- Indonesia mengenai pentingnya di Bali. Jokowi juga menyam- Indonesia. kowi tersebut merupakan hal damai serta mengakhiri perang. maian dapat dicapai,” ujar dia. penghormatan terhadap ke- paikan komitmen Indonesia un- yang sangat penting karena daulatan dan integritas wilayah. tuk terus memperkokoh kerja “Kita membahas mengenai pihak-pihak yang memiliki posisi “Persengketaan dan konflik Seusai bertemu Zelenskyy di Meskipun masih sangat sulit sama bilateral dengan Ukraina. beberapa agenda global di mana strategis, seperti PBB, belum antarnegara sejatinya dapat di- Istana Mariinsky, Kiev, Ukraina, dicapai, penyelesaian konflik kita harus melakukan setiap hal melakukan langkah tegas dan selesaikan dengan cara ber- Presiden Jokowi kembali me- secara damai harus diwujudkan. Zelenskyy menyampaikan yang memungkinkan untuk signifikan sebagaimana diha- martabat dengan melibatkan pe- nempuh perjalanan dengan Jokowi mengatakan, semangat apresiasinya atas kedatangan mengangkat blokade Rusia di rapkan oleh publik dunia. Pada- ran Perserikatan Bangsa-Bangsa Kereta Luar Biasa (KLB) selama Presiden Jokowi ke Ukraina. Laut Hitam untuk meneruskan hal, kata dia, diperlukan kebera- (PBB),” kata Haedar. adanya ekspor gandum. Dan nian untuk mengambil prakarsa n ed: mas alamil huda

Olahraga 8 REPUBLIKA | JUMAT, 1 JULI 2022 HAFIDZ MUBARAK A/ANTARA Jojo dan Ginting Tembus Perempat Final TIMBANG BADAN Petinju Indonesia, Daud Yordan, bersiap menimbang berat badannya jelang laga melawan petinju Jojo mengaku menikmati putri. Gregoria Mariska Tunjung yang Thailand Panya Uthok di Balai Sarbini, Jakarta, Kamis (30/6). Pertandingan Daud vs Panya akan di gelar pada Jumat (1/7) di menjadi satu-satunya wakil Indonesia permainan dan kondisi dalam babak 16 besar harus terhenti dari Balai Sarbini, Jakarta, mempertaruhkan sabuk juara WBC Asian Boxing Council Silver kelas ringan super yang sedang dalam tunggal putri Cina Wang Zhi Yi dengan lapangan yang jauh lebih skor 21-19 dan 21-13. Dengan demikian, genggaman Daud Yordan. tak ada perwakilan Indonesia di perempat baik. final Malaysia Open 2022. Lukaku: Kualitas Skuad Inter I RAHMAT FA JAR Gregoria mengatakan, pada awal gim, Meningkat Pesat ia merasa permainannya cukup baik. Ha- KUALA LUMPUR — Dua tunggal pu- nya saja, lawan memiliki serangan balik I FREDERIKUS BATA di semua kompetisi. Saatnya mereka nyak dan sekarang saya berharap bisa tra andalan Indonesia yang bagus sehingga terkadang harus ber- mempersiapkan diri sehingga bisa melakukan yang lebih baik dari Jonatan Christie dan pikir panjang mengambil keputusan keti- MILAN — Setelah resmi kembali melanjutkan tren apik yang terbangun. sebelumnya,” ujar pesepak bola berke- Anthony Sinisuka Gin- ka mendapatkan kesempatan menyerang. ke Inter Milan, Romelu bangsaan Belgia ini. ting melaju ke babak Lukaku berbicara banyak Lukaku berstatus pemain pinjaman “Seperti saya dapat bola enak dan hal, salah satunya mengenai dari Chelsea FC hingga musim depan. Ia tak mampu menyembunyikan perempat final Malaysia Open 2022, di harus mati nih, padahal tidak harus. Bisa kualitas amunisi Inter. Ia Inter mengeluarkan 8 juta euro (Rp kegembiraannya. Ia merasa seperti Axiata Arena, Kuala Lumpur, Malaysia, Ka- saja diolah dulu, bisa sabar dulu. Lalu adalah bagian dari skuad 124 miliar) untuk peminjaman ini. pulang ke rumah. Tak lupa, Lukaku mis (30/6). Jojo, panggilan Jonatan Chris- setelah terkejar dan poinnya mepet, ma- Sang bomber gagal bersinar di Stam- menyinggung dukungan penggemar tie, menang dua gim langsung 21-18 dan lah tidak yakin dengan pola yang dite- Nerazzurri yang memenangkan gelar ford Bridge. Alhasil, ia balik lagi ke terhadapnya. 21-17 atas wakil Jepang, Kenta Nishimoto. rapkan, tidak percaya diri,” kata Gregoria. Seri A Italia musim 2020/21. Saat itu, negeri spageti. pasukan biru hitam dilatih Antonio Itu salah satu alasan ia kembali. Ia Jojo mengaku menikmati permainan Gregoria menyadari kekurangannya Conte. Kini, La Beneamata di bawah Lukaku bersedia mendapat pemo- selalu menjalin komunikasi dengan dan kondisi lapangan yang jauh lebih baik. berada di seputar faktor nonteknis. Ia kendali Simone Inzaghi. tongan gaji di La Beneamata. Kubu rekan setim. Kini, ia antusias bekerja Ia mengatakan, angin di lapangan tak ter- mengatakan, segala cara sudah dilakukan biru hitam sedang berupaya mensta- sama dengan Simone Inzaghi. “Sepan- lalu kencang. Faktor alam yang bersahabat untuk memperbaikinya, termasuk berkon- Lautaro Martinez dan rekan-rekan bilkan situasi keuangan. Itu membuat jang musim lalu, saya berkontak membuat permainan terlihat lebih seru. sultasi kepada psikolog. Ia mengakui gagal mempertahankan scudetto. Pada rival sekota AC Milan tidak mungkin dengannya,” kata Lukaku. Ia menegaskan, permainannya sesuai ren- kesalahan yang sering dilakukan karena saat bersamaan, Inter mendapatkan memenuhi standar upah atau membeli cana. selalu muncul tentang kekurangan di trofi Coppa Italia dan Piala Super Italia. sang bomber secara langsung. Sosok yang pernah membela Ever- otaknya. Lukaku melihat timnya tetap dalam ton dan Manchester United itu sudah “Pada gim pertama dan kedua bisa jalur positif, bahkan mengalami pe- Presiden Inter, Steven Zhang, tu- berkostum Inter sejak 2019 hingga menerapkan strategi dan pola yang tepat. “Saya juga sudah konsultasi dengan ningkatan. run gunung. Ia terlibat langsung dalam 2021. Selama periode tersebut, ia tam- Nishimoto pun terlihat kurang bisa keluar psikolog dan semoga faktor ini bisa ter- proses negosiasi dengan the Blues, pil dalam 95 laga dalam berbagai ajang dari tekanan karena beberapa kali saat dia atasi walau saya tahu perlu waktu,” kata- “Banyak pemain meningkat pesat, pekan lalu. Itu memuluskan target dan mencetak 64 gol. Ia turut berjasa mau break, saya coba buat lawan dari segi nya menambahkan. kami harus terus seperti ini,” kata klubnya. mengantarkan Nerazzurri merajai Liga nonteknisnya dulu. Karena kalau teknis- penyerang 29 tahun itu, dikutip dari Seri A Italia musim 2020/21 pada era nya sudah sama-sama tahu,” kata Jojo Pada sektor ganda putri, Apriyani Ra- Football Italia, Kamis (30/6). Lukaku merasa terhormat. Saatnya Antonio Conte. seusai pertandingan. hayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti ber- ia membalas. Ia memahami hal itu. main apik untuk lolos ke babak perempat Ia merasa Nerazzurri bisa bersaing “Inter telah memberi saya begitu ba- I ed: gilang akbar prambadi Pada perempat final, Jojo akan me- final. nantang wakil India Prannoy HS. Menu- rutnya, ada kelebihan bermain pagi, yakni Mereka menyingkirkan pasangan memiliki waktu istirahat lebih banyak Jepang Nami Matsuyama/Chiharu Shida untuk mempersiapkan pertandingan ber- 21-16 dan 21-15. Pun, dengan ganda putri ikutnya. Ia akan menenangkan pikiran Febby Valencia Dwijayanti Gani/Ribka dan memulihkan tenaga agar lebih mak- Sugiarto yang mengalahkan pasangan simal melawan Prannoy. gado-gado Srivedya Gurazada/Ishika Jaiswal 21-12 dan 21-8. “Baru setelah itu saya diskusi dengan pelatih, strategi apa yang akan diterapkan Ganda putra andalan Indonesia Fajar juga menganalisis permainan lawan lewat Alfian/Rian Ardianto melewati perlawan- video,” ujarnya menjelaskan. an sengit pasangan Jerman Mark Lam- fuss/Marvin Saidel 21-23, 21-14, dan 21- Adapun Ginting juga melaju ke babak 14. Adapun dua ganda campuran Indone- perempat final menyusul Jojo. Ia menga- sia terhenti dalam babak 16 besar, yakni lahkan wakil Thailand Sitthikom Tham- Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Ku- masin 21-18 dan 21-18. sumawati dan Rinov Rivaldy/Pitha Ha- ningtyas Mentari. Nasib berbeda dialami sektor tunggal I ed: gilang akbar prambadi M RISYAL HIDAYAT/ANTARA PERSIAPAN TIMNAS Pebasket Timnas Indonesia Marques Bolden menembakkan bola saat melakukan latihan di Istora Senayan, Jakarta, Rabu (29/6). Latihan tersebut sebagai persiapan mengikuti kualifikasi FIBA World Cup 2023 Grup C Zona Asia window tiga melawan Arab Saudi pada Jumat (1/7) dan melawan Yordania pada Senin (4/7) mendatang. Persib Siap Tempur, PSS Kelelahan I HARTIFIANY PRAISRA ter agar termotivasi untuk menang. ada waktu untuk mempersiapkan “Bagus karena kami bermain diri,” kata Seto. BANDUNG — Pelatih Persib Bandung Robert Rene di Bandung, tetapi sayangnya ka- Seto mengaku, ia fokus pada Alberts meyakini laga mi harus bermain di stadion yang kebugaran pemain. Untuk itu, ia kontra PSS Sleman kosong lagi. Itu pula yang harus membawa 21 pemain yang benar- pada perempat final kami perhatikan karena pada sisa benar siap untuk melawan Persib. Piala Presiden 2022 laga kandang di Piala Presiden, “Memang ada beberapa pemain di Stadion Si Jalak meski bermain di Bandung, tapi yang cedera dan akumulasi, jadi kami tidak diberi izin untuk meng- kami tidak mungkin bermain full Harupat, Kabupaten Bandung, Ja- hadirkan suporter. Yang mana ini team. Saya pikir kondisi Persib wa Barat, malam ini pukul 20:30 tentunya menyedihkan karena pun cukup sama,” ujar Seto. WIB tidak akan mudah. “Ini akan pemain pemain kami ingin ber- menjadi jalan kami untuk meraih main di hadapan suporter yang Namun, Seto mengakui Persib tiket semifinal dan tidak ada hal fantastis,” kata Robert. tidak bermain full team pun tidak yang kami pikirkan. Ketika kami akan memengaruhi permainan lolos sebagai juara grup, kami Meski tanpa penonton, Robert tim. Menurut dia, Persib memiliki melihat PSS sebagai tim yang me- harus memberikan kemenangan kualitas yang mumpuni, khusus- ningkat permainannya dan ber- bagi suporter. Menurut dia, tim nya dengan banyaknya pemain main sangat cepat,” kata Robert sudah tahu apa yang harus dilaku- timnas yang dimiliki. dalam konferensi pers menjelang kan dalam pertandingan itu dan laga, Kamis (30/6). akan mengakhiri permainan seba- “Kami merasa beruntung bisa gai pemenang tanpa adu penalti. lawan Persib dan kami bisa banyak Robert mengakui, PSS memi- belajar. Di Grup A ini tim yang liki pemain yang berkualitas. Ia “Kami harus memastikan be- kuat, lima besar di kompetisi mu- bahkan memberikan perhatian le- sok laga tidak harus diakhiri mela- sim lalu, kami bersyukur bisa bela- bih bahwa tim tidak boleh mere- lui adu penalti, kami berusaha me- jar dari Persib dan mudah-mu- mehkan lawan. “Kami menaruh nuntaskan laga dalam 90 menit dahan menjadikan kami lebih baik hormat kepada mereka. Mereka dan melihat ke depan untuk mela- untuk kompetisi nanti,” kata Seto. juga menunjukkan pemain asing- ju ke semifinal. Lalu, kami nanti nya memiliki permainan yang ba- akan mengetahui siapa lawan di se- Seto mengakui belum memu- gus. Tentunya, mereka juga punya mifinal dua hari setelahnya. Kami tuskan siapa yang akan menjadi target yang sama, yaitu lolos ke fokus terhadap itu,” ujar Robert. starting eleven dalam laga besok. semifinal,” ujar Robert. Dia masih akan meninjau kondisi Pelatih PSS, Seto Nurdiantoro, pemainnya. “Harapan saya untuk Meski diuntungkan dengan mengungkapkan, persiapan tim- pertandingan besok jadi pertan- titel tuan rumah, Persib tetap tidak nya sangat singkat menjelang me- dingan menarik, memang dua- mendapat dukungan langsung dari lawan Persib. “Untuk persiapan duanya tidak tampil full team, tapi suporter. Padahal, tim ingin bisa sebenarnya cukup mepet, tim ka- semoga jadi pertandingan yang bermain dengan dukungan supor- mi baru datang malam tadi (ke- menghibur bagi saya,” ujar Seto. marin) dari perjalanan, jadi tidak I ed: gilang akbar prambadi

Khazanah 9 JUMAT, 1 JULI 2022 1 DZULHIJAH 1443 H HIKMAH Akhir-akhir ini, kita sering kali jadi bertanya, apa ini akibat (dalam orang yang tak dikenal, bahkan orang yang (ayat-ayat Allah). Mereka seperti hewan melihat ada sekelompok orang bahasanya sosiolog Ignas Kleden disebut) baru pertama mereka temui saat itu. ternak, bahkan lebih sesat lagi. Mereka OLEH ABDUL MUID BADRUN pamer goyangan seronok di muka “masyarakat sakit”? Bahkan, menurut Bahkan, setelahnya banyak dari pelaku itulah orang-orang yang lengah.” umum. Bahkan, dengan saya, tidak hanya “sakit”, tapi juga sudah ONS yang tak saling berinteraksi lagi Manusia bangganya diikuti oleh teman satu “gila”. Sehingga, berbuat asusila di sehingga banyak yang hilang begitu saja. Apa itu manusia bal hum adhol yang Bal Hum kelompoknya. Goyangan yang mengarah tempat-tempat umum pun dianggap biasa Hubungan seks dalam ONS alias 'cinta disebutkan Allah SWT di ayat di atas? Adhol pada hubungan seksual ini dilakukan dan menyenangkan. satu malam' ini hanya terjadi sekali dengan Mereka adalah manusia yang diberi hati, dengan senang dan tanpa rasa malu sedikit orang yang sama. Berbeda dengan FWB tapi hatinya sudah mati, memiliki mata tapi pun. Singkat kata, perbuatan seronok yang Istilah FWB dan ONS itu sebenarnya yang bisa terjadi berkali-kali karena faktor digunakan untuk bermaksiat, memiliki disengaja dilakukan di tempat-tempat lebih mengarah ke hubungan yang sudah saling mengenal atau berteman. telinga tapi digunakan untuk memproduksi umum merupakan perbuatan melampaui mementingkan kepuasan seksual. Arti dosa. Mereka itu perilakunya persis seperti batas dan melukai bangunan etika sosial FWB mungkin bisa dikatakan mirip dengan Alquran pun sudah memberikan binatang ternak. Kawin dengan siapa saja yang selama ini jadi batas kita dalam 'teman tapi mesra', sedangkan ONS mirip peringatan tegas dan keras kepada pelaku yang mereka temui. Tanpa ikatan, tanpa berperilaku di muka umum (QS al-‘Alaq: 6- dengan 'cinta satu malam'. Keduanya FWB dan ONS ini. Seperti dalam Alquran perlu mengenal, bahkan dilakukan hanya 8). merupakan hubungan yang sama-sama surah al-A'raf ayat 179, yang artinya: “Dan untuk kepuasan seksual. tak memiliki komitmen. Biasanya orang sungguh, akan Kami isi neraka Jahanam Selanjutnya, muncul istilah FWB (friend melakukan hal ini karena tak tertarik banyak dari kalangan jin dan manusia. Mereka itu lebih sesat lagi dari with benefit) dan ONS (one night stand). dengan hubungan resmi atau tak mau Mereka memiliki hati, tetapi tidak diper- binatang! Karena, binatang tak pernah Bagi yang terlibat hubungan tanpa status, menanggung masalah yang kerap muncul gunakannya untuk memahami (ayat-ayat melakukan aborsi. Namun, mereka sudah pasti tak asing lagi dengan istilah itu. dalam hubungan asmara (hubungan Allah) dan mereka memiliki mata (tetapi) biasa melakukannya dengan sukacita. Bahkan, ada satu kanal Youtube yang berkeluarga). tidak dipergunakannya untuk melihat Karena itu, penulis mengajak untuk setop membahas hal ini secara vulgar dan (tanda-tanda kekuasaan Allah), dan FWB dan ONS sekarang juga! Hentikan ditonton bebas oleh ratusan ribu, bahkan ONS sebenarnya lebih bebas dari FWB. mereka mempunyai telinga (tetapi) tidak hubungan tanpa status! Agar, bangsa ini jutaan orang. Melihat kenyataan ini, penulis Bukan hanya teman, pelaku ONS dipergunakannya untuk mendengarkan tidak semakin tenggelam karena perilaku cenderung berhubungan intim dengan masyarakatnya sendiri. Wallahu a’lam. n BAYU ADJI P/REPUBLIKA CALHA J Sejumlah Program TASIKMALAYA DD Berdayakan DIBERANGKATKAN Masyarakat Yogya Suasana pelepasan 60 n ZAHROTUL OKTAVIANI calon jamaah haji (calhaj) asal Kota YOGYAKARTA — Lembaga kemanusiaan Dompet Dhuafa (DD) terus berupaya meningkatkan kesejah- Tasikmalaya di Gedung teraan dan memberdayakan masyarakat Indonesia, tak Dakwah, Tasikmalaya, terkecuali di Daerah Istimewa Yogyakarta. Saat ini, setidaknya ada tiga program yang sedang berjalan di Jawa Barat, Kamis Yogyakarta dan berhasil membantu masyarakat (30/6). Sebelum setempat. diterbangkan ke Tanah Salah satunya adalah program Pertanian Sehat Suci, para jamaah akan Indonesia (Mina Padi) di Polaman, Sedayu, Bantul, Yog- menginap semalam di yakarta. Di wilayah ini sebanyak 33 petani telah mera- Asrama Haji Embarkasi sakan manfaatnya. Bekasi. SPV Ekonomi DD Yogyakarta Nuryanto Harimurti menyebut, berjalannya program ini dimulai dengan Muktamar Muhammadiyah pengenalan dan edukasi dari konsultan mina padi, Frans Digelar Secara Tatap Muka Hero Making. Setelahnya, DD hadir memberi bantuan modal dan konstruksi lahan mina padi, dengan membuat Sistem pemilihan pada muktamar kali ini dan peninjau ditetapkan oleh PP pun internasional. Muhamma- kolam dalam dan saluran keliling sawah. berbeda dari sebelumnya. Muhammadiyah dan PP ‘Aisyiyah diyah, menurut dia, ingin dalam jumlah terbatas. menjadikan momen ini sebagai \"Daerah Sedayu ini dipilih karena teknik mina padi n FUJI E PERMANA Ia menyampaikan, penggem- tonggak strategis untuk meng- membutuhkan air yang harus ada sepanjang tahun. Nah, bira dapat diberi kesempatan Sebelumnya, Ketua Umum PP hadapi berbagai macam hal yang daerah ini tersambung dengan selokan Mataram yang JAKARTA — Muktamar ke-48 untuk menghadiri muktamar Muhammadiyah Prof Haedar tidak ringan. airnya selalu mengalir,\" kata Nuryanto di lokasi Sentra Muhammadiyah dan ‘Aisyiyah dengan mematuhi prokes Covid- Nashir menegaskan, keputusan Budi Daya Mina Padi Sedayu, Kamis (30/6). akan dilaksanakan secara tatap 19 serta mengedepankan keaman- Tanwir Muhammadiyah ini tidak \"Sehingga kita yang berangkat muka sesuai protokol kesehatan an, keselamatan, dan kearifan lain untuk kepentingan persya- ke muktamar semuanya memiliki Dimulai sejak pertengahan 2021, program Mina Padi Covid-19. Rencananya muktamar untuk pengakhiran pandemi Co- rikatan Muhammadiyah dan ke- semangat untuk menjadikan di Sedayu telah masuk empat kali masa tanam. Ikhtiar tersebut digelar pada 18-20 No- vid-19. Pengaturan tentang keha- maslahatan umum. Keputusan ini muktamar sebagai agenda dan yang dijalankan DD ini bertujuan menyejahterakan vember 2022 di Surakarta, Jawa diran penggembira mengacu pada merupakan cerminan dari gerak- regulasi organisasi yang strategis, masyarakat, memikirkan bagaimana caranya agar petani Tengah. ketentuan yang direkomendasi- an Islam yang sejalan dengan penting, utama, dan akan menen- tidak hanya mendapat hasil dari padi, tapi juga bisa kan oleh MCCC. Pengelolaan amanat umum dalam Alquran tukan Muhammadiyah dan ‘Aisyi- beberapa produk sekali panen. Dengan teknik ini, petani Pelaksanaan muktamar secara penggembira dilakukan oleh pa- surah Ali Imran ayat 104 tentang yah ke depan,\" ujar Prof Haedar. bisa memanen dua produk sekaligus, yaitu ikan dan beras. tatap muka tersebut ditetapkan nitia muktamar secara saksama segolongan umat yang menyeru dalam Tanwir Muhammadiyah yang pelaksanaannya berkoordi- pada amar makruf nahi mungkar. Terkait dengan model pe- Selain program Mina Padi di Sedayu, DD Yogyakarta dan ‘Aisyiyah, Kamis (30/6). Tan- nasi dengan MCCC dan berbagai milihan di muktamar, Ketua Pa- juga menjalankan program DD Farm di Sentolo, wir mengusung tema “Optimis pihak terkait. Haedar juga menyampaikan, nitia Pemilihan (Panlih) Muham- Kulonprogo. Di daerah ini, DD berupaya menghadirkan Hadapi Covid-19 Menuju Sukses muktamar merupakan regulasi madiyah Ahmad Dahlan Rais konsep social enterprise dengan beternak domba. Muktamar ke-48”. Mu’ti juga mengimbau warga organisasi yang sangat penting. menjelaskan, pada Muktamar ke- persyarikatan Muhammadiyah Muktamar merupakan arena un- 48 Muhammadiyah dan ‘Aisyiyah Manager Program DD Yogyakarta Bambang Edi Sekretaris Umum Pimpinan untuk mempersiapkan muktamar tuk menentukan perjalanan Mu- ini berbeda dari model pemilihan Prasetyo menyebut, DD Farm ini memiliki populasi Pusat (PP) Muhammadiyah Prof dengan sebaik-baiknya. “Warga hammadiyah ke depan dalam pada muktamar sebelumnya. kambing sebanyak 900 ekor. Namun, dalam kapasitas Abdul Mu'ti mengatakan, sesuai persyarikatan di semua level menghadapi ragam tantangan penuh bisa menampung hingga 1.400 ekor. aspirasi dari Pimpinan Wilayah kepemimpinan dan amal usaha dan masalah. \"Sebelumnya pemungutan sua- Muhammadiyah dan ‘Aisyiyah, dapat menyelenggarakan syiar ra dilakukan secara manual, tapi Ia menyebut, dana zakat, infak, dan sedekah yang organisasi otonom tingkat pusat muktamar dengan berbagai ke- \"Mari kita wujudkan, laksana- pada penghitungannya baru meng- dihimpun DD dipergunakan untuk memberdayakan dan rekomendasi dari Muham- giatan yang bermanfaat,\" kata kan, dan kita sukseskan muktamar gunakan IT,” kata Dahlan Rais. masyarakat dengan mengelola peternakan di bawah madiyah Covid-19 Command Mu'ti kepada Republika, Kamis itu sebagaimana pada pokok bimbingan DD. Nantinya hasil dari usaha ini dialirkan Center (MCCC), Muktamar ke-48 (30/6) pangkalnya,\" ujar Haedar dalam Pada Muktamar ke-48 Mu- kembali untuk penerima manfaat yang lain. Muhammadiyah dan ‘Aisyiyah pidato penutup Sidang Tanwir Mu- hammadiyah dan 'Aisyiyah, model diselenggarakan secara tatap mu- Muktamar akan dihadiri oleh hammadiyah, dilansir dari laman pemilihan mulai dari pemungutan \"Prinsipnya social enterprise, hasil bisnis disalurkan ka. Namun, dengan tetap mema- anggota, peserta, dan peninjau resmi Muhammadiyah, Kamis. sampai penghitungan akan me- lagi sehingga dana zakat, infak, dan wakaf terus tuhi protokol kesehatan (prokes) sesuai Anggaran Rumah Tangga makai model atau sistem e-voting. berkembang,\" ujar Bambang di lokasi DD Farm Sentolo, Covid-19. Pasal 22 Ayat (5). Khusus peserta Ia mengatakan, ada banyak “Panitia pemilihan sudah mantap Kulonprogo, Kamis. masalah yang harus diurai. Mulai untuk sepenuhnya dilakukan e- dari persoalan kebangsaan, kema- voting, baik pada pemungutan Lurah Kandang DD Farm Satiya Jati menambahkan, nusiaan, hingga keagamaan, baik maupun penghitungan suara,” program ini difokuskan untuk membantu suplai hewan yang bersifat lokal, negara, mau- katanya. n ed: wachidah handasah kurban DD dan lembaga lain ataupun dijual kepada individu. Tahun ini, DD Farm Sentolo ditargetkan menyuplai kebutuhan 1.700 ekor domba untuk kurban. Namun, hingga saat ini baru mampu menyediakan 1.300 ekor, sementara sisanya akan dicarikan di mitra binaan. n ed: wachidah handasah MOTIVASI ALQURAN PEMBERITAHUAN INFO PASANG Diasuh oleh: BERITA KEHILANGAN MATERI IKLAN JAKARTA Ustaz Dr Amir Faishol Fath BERITA KHILANGAN IMB SILAKAN Hubungi Telp: Pakar Tafsir Alquran, Dai Nasional dan CEO Fath Institute Rumah Bagus Residence (021) 79184744 Kirim Blok D14 Jl Kebagusan OPI & materi Iklan dalam Dalam I no 44. Kel Keba- Format PDF ke Email : gusan, Kecamatan Pasar [email protected] Minggu, Jakarta Selatan, Bagi yg menemukan Hub: (0821 1511 4904) PENGUMUMAN Apa Itu Haji Akbar? Untuk memenuhi ketentuan Pasal 127 ayat (2) dan ayat (8) Undang-undang No. 40 Tahun 2007 tentang Perseroan Terbatas, dengan ini kami umumkan bahwa FLC3 (Hongkong) Limited Dalam surah at-Taubah: 3, bahwa haji akbar adalah “yaumun Ibn Qudamah dalam kitabnya kapan saja tanpa terikat tanggal bermaksud untuk melakukan pengambilalihan atas sejumlah saham - saham yang telah Allah SWT berfirman: “Wa nahar” (Hari Raya Kurban), yaitu “al Mughni” menulis bab khusus dan waktu. Pemahaman ini diambil dikeluarkan di PT Marvindo Sukses Cemerlang (“Perseroan”) sehingga pada akhirnya FLC3 adzaanun minallahi wa tanggal sepuluh Dzulhijah, dengan judul: “Yaumul hajjil akbar dari ayat: “Wa atimmul hajja wal (Hongkong) Limited akan menjadi pemilik dari 85% saham yang dikeluarkan di Perseroan, yang rasuulihii ilan naasi yaumal sementara haji ashghar adalah hari yaumun nahr” (hari haji akbar ada- umrata lillahhi” bahwa huruf mana akan menyebabkan mayoritas saham-saham yang telah dikeluarkan di Perseroan akan hajjil akbari (suatu maklumat dari wukuf di Arafah, yakni sembilan lah Hari Raya Kurban). Dasarnya “wawu” di sini adalah “lilmugha- dimiliki oleh FLC3 (Hongkong) Limited pada saat penyelesaian pengambilalihan tersebut. Allah dan Rasul-Nya pada hari Haji Dzulhijah. Berdasarkan ini para adalah khutbah yang disampaikan yarah” (untuk menunjukkan makna Akbar).” ulama tafsir seperti Syekh Sa’di, Nabi Muhammad SAW pada hari berbeda antara keduanya). Seluruh kreditor atau pihak-pihak yang berkepentingan lainnya yang berkeberatan atas rencana ketika menjelaskan ayat “yaumal Nahr yang mengatakan: “Hadzaa pengambilalihan tersebut dapat mengajukan keberatannya secara tertulis selambat-lambatnya Kata “akbar” adalah ismut hajjil akbar” mengatakan “yauman yaumul hajjil akbar (ini adalah hari Berdasarkan ini, lebih tepat 14 hari sejak tanggal pengumuman ini kepada: tafdhiil (superlatif) yang artinya nahr”, yakni Hari Raya Kurban. Ibn haji akbar)” (HR Bukhari). jika dikatakan setiap haji yang ada lebih besar. Asalnya “kabiir” Syihab menyebutkan, pernyataan wukufnya adalah haji akbar, PT Marvindo Sukses Cemerlang (besar), lawan kata “alakbar” Hamid bin Abdurrahman bahwa Syekh asy-Sya’rawi sekalipun wukufnya tidak pada hari Jalan Raden Eddy Martadinata, No.9, Pontianak, Kalimantan Barat adalah “al ashghar” (lebih kecil). yaumun nahr (Hari Raya Kurban) menegaskan bahwa haji akbar Jumat. Sebab pada saat wukuf, Banyak pendapat mengenai adalah haji akbar. adalah haji yang ada wukufnya di mabit di Muzdalifah dan melempar Pontianak, 1 Juli 2022 maksud haji akbar tersebut. Dalam Arafah, sementara haji kabir jumrah di Mina, suasana ketika itu kitab Tuhafzul ahwazi syarah Mengapa yaumun nahr adalah umrah. Sekalipun dalam benar-benar dihadiri oleh Direksi Direksi Jaamiut Turmidzi disebutkan dikatakan haji akbar? Jawabannya pelaksanaan ibadah haji selalu sejumlah besar hamba-hamba PT Marvindo Sukses FLC3 (Hongkong) bahwa bila wukufnya hari Jumat, karena berkumpul di dalamnya bergandengan dengan umrah baik Allah yang datang dari berbagai pada tahun tersebut adalah haji wukuf di Arafah, mabit di haji tamattu’ atau qiran atau ifrad, belahan bumi. Itu pun hanya terjadi Cemerlang Limited. akbar. Pendapat ini sangat Muzdalifah “masyaril haram”, tetapi hakikatnya kedua ibadah setahun sekali. Adapun ibadah masyhur sekalipun banyak ulama mabit di Mina selama empat hari, tersebut berbeda. umrah adalah haji kabir atau 3(1*8080$1 menolaknya. Bahkan, dikatakan melempar jamarat, cukur, tawaf ashghar. Sebab ia terjadi sepanjang tidak ada dasarnya sama sekali. ifadhah, sa’i, dan rangkaian lainnya Haji dilaksanakan pada tanggal tahun dan pesertanya tidak 37 0,75$$',-$<$ 0$181**$/ 3HUVHURDQ  EHUNHGXGXNDQ GL .RWD dari ritual haji. tertentu pada bulan Dzulhijah, sebesar jamaah haji. n %DQGXQJGHQJDQLQLPHQJXPXPNDQEDKZD Pendapat lain mengatakan sementara umrah bisa dilakukan 8QWXN NHSHQWLQJDQ SHUNHPEDQJDQ 3HUVHURDQ PDND DNDQ GLODNXNDQ SHUXEDKDQ SHPHJDQJ VDKDP PD\\RULWDV SDGD 3HUVHURDQ PHQMDGL 7XDQ )5$1.< 6HKLQJJD NHSHPLOLNDQ GDQ VXVXQDQ SHPHJDQJ VDKDP SDGD 3HUVHURDQDNDQEHUXEDKPHQMDGLVHEDJDLEHULNXW 7XDQ)5$1.<VHEDQ\\DNVDKDP3HUVHURDQ 7XDQ)5(''<VHEDQ\\DNVDKDP3HUVHURDQ 'HPLNLDQ \\DQJ GDSDW NDPL VDPSDLNDQ EDJL SLKDNSLKDN \\DQJ EHUNHSHQWLQJDQ GDSDW PHQJKXEXQJL DWDX PHQJDMXNDQ NHEHUDWDQ VHFDUD WHUWXOLV GDODP ZDNWX  HPSDW EHODV  KDUL VHMDN WDQJJDO SHQJXPXPDQ LQL NHSDGDSHUVHURDQGHQJDQDODPDW 370,75$$',-$<$0$181**$/ $ODPDW-O6RHNDUQR+DWWD1R.RWD%DQGXQJ 1R7HOS

JADWAL SHALAT 10 Bandung -3 mnt, Yogyakarta -14 mnt Semarang-14, Surabaya-24 mnt, REPUBLIKA | JUMAT, 1 JULI 2022 Jambi+13 mnt, Padang +26, Medan +33 mnt, Makassar -24 mnt 1 DZULHIJAH 1443 H SUBUH 04.42 ZHUHUR 12.00 ASHAR 15.21 MAGHRIB 17.53 ISYA 19.07 ALI YUSUF/REPUBLIKA MAKKAH CUACA JEDDAH MADINAH PERALATAN Cerah Cerah Cerah KESEHATAN 42º Celsius 42º Celsius 38º Celsius ARMUZNA Kelembapan Kelembapan Kelembapan 15 persen 9 persen 33 persen Tim elektromedis PPIH Arab Saudi bidang KILAS HA JI kesehatan menyiapkan PPIH Tambah Personel sarana dan prasarana Keamanan peralatan kesehatan JAKARTA — Seksi Petugas dan Keamanan yang akan digunakan di Jemaah Daerah Kerja (Daker) PPIH Makkah pos kesehatan Armuzna, memperkuat personelnya untuk menghadapi lonjakan jamaah di Masjidil Haram, Makkah, Arab Kamis (30/6). Saudi. Aktivitas jamaah haji Indonesia kini sudah Diperkirakan semua terkonsentrasi di Makkah sehingga pengamanan ekstra pun dinilai perlu dilakukan. peralatan ini akan sampai di lokasi pos “Personel kami perkuat di Masjidil Haram demi kesehatan Armuzna pada memberikan rasa aman,” ujar Kepala Seksi 4-6 Juli 2022 dan akan Petugas dan Keamanan Jamaah, Kolonel Muftil kembali dibawa ke KKHI Umam, dalam keterangan yang didapat Republika, Makkah setelah selesai Kamis (30/6). prosesi Armuzna. Sebelumnya, sektor khusus Masjidil Haram memiliki 10 personel, kini ditambah 19 menjadi 29 DPR Minta Layanan personel. “Ini yang khusus personel dari TNI/Polri,” Masyair Ditingkatkan kata dia. Tenda yang akan menjadi posko kesehatan di kasur, karpet, penyejuk udara (AC) Posko Kesehatan Mina memiliki PPIH selama ini menggandeng personel khusus Mina diperbaiki. yang saat dicoba sudah dingin.   panjang 27 meter dengan lebar de- dari TNI/Polri untuk memberikan bantuan peng- lapan meter. Untuk memudahkan amanan jamaah selama pelaksanaan haji. Meski n A SYALABY ICHSAN, ALI YUSUF terpasang. Ukuran kasur busa untuk Dia menjelaskan, pihak syarikat pelayanan kesehatan kepada jamaah, berstatus prajurit TNI/Polri, saat menjalankan jamaah juga tidak standar.   memiliki pertimbangan sendiri untuk posko ini dibagi menjadi tujuh sekat. tugas di Saudi mereka berpakaian putih dan rompi DARI MAKKAH, ARAB SAUDI menyiapkan layanan di Arafah. Nantinya akan ada masing-masing hitam layaknya petugas haji lainnya. Ketua Tim Rombongan DPR RI Menurut dia, jika karpet dan kasur 10 kasur untuk pasien perempuan JAKARTA — Pemerintah Arab Abdul Wachid meminta sarana dan sejak sekarang disiapkan di Arafah dan pria. Enny mengatakan, tim mu- Selain prajurit TNI/Polri, sektor khusus di Saudi telah menetapkan 10 Dzulhijah prasarana di Armuzna segera diper- maka akan kotor. Sementara itu, ja- lai bertugas di Posko Kesehatan Mina Masjidil Haram juga diperkuat petugas lainnya. bertepatan dengan 9 Juli 2022. baiki. Menurut dia, persiapan terbi- maah harus mendapatkan pelayanan pada 10 Dzulhijah pukul 00.00 WAS Total petugas di sektor khusus kini mencapai 80 Segala persiapan menghadapi pun- lang belum maksimal. Padahal, wak- yang nyaman saat waktu Armuzna.  hingga 13 Dzulhijah atau tanggal 12 orang. Mereka tersebar di delapan titik masjid baik cak haji di Arafah, Muzdalifah, dan tu pelaksanaan Armuzna tinggal Juli.  di dalam maupun di luar masjid, di antaranya di Mina (Arrmuzna) terus dilakukan.  tujuh hari.  “Seharusnya tadi kami Karena itu, persiapan layanan lokasi tawaf, lokasi sa’i, pintu Babussalam, sekitar mendapatkan contoh tenda yang masyair baru maksimal saat sudah Koordinator Penunjang Medis Tower Zamzam, serta tiga terminal bus yang ada di Wakil Ketua Komisi 8 DPR RI sudah jadi,” kata dia.  benar-benar mendekati puncak haji. KKHI Makkah, Nurul Jamal Jamil, seputaran Masjidil Haram. Diah Pitaloka meminta agar layanan “Tapi, kami pun tidak bisa menerima mengatakan, tim sudah menyiapkan masyair bagi jamaah haji Indonesia Ketua Satuan Operasi Armuzna apa adanya akan terus kami cek. semua sarana dan prasarana per- n zahrotul oktaviani ed: qommarria rostanti menjelang puncak haji di Armuzna Nasrullah Jasam mengatakan, pihak- Mereka berjanji 5 Dzulhijah bisa alatan kesehatan yang akan diguna- ditingkatkan. Menurut dia, harus ada nya sudah berkomunikasi dengan dicek kembali seperti apa progres- kan di pos kesehatan Armuzna. Be- TIPS DI TANAH SUCI realisasi anggaran tambahan Rp 1,5 perwakilan dari syarikat terkait  la- nya,” ujarnya Nasrullah.   berapa alat kesehatan yang dibawa triliun yang diketok menjelang pem- yanan masyair yang akan didapatkan di antaranya oxygen concentrator, Perbanyak Istirahat berangkatan pertama jamaah haji ke oleh jamaah. Dia meminta agar Posko kesehatan suction pump, nebulizer tensi ma- Tanah Suci.  kenaikan biaya harus sesuai dengan Pada Rabu (29/6), KKHI Madi- nual, stetoskop, termometer digital, Pelaksanaan haji saat ini memasuki periode fasilitas yang sudah disepakati.   regulator oksigen, sterilisator, dan penting. Sebab, sebentar lagi, jamaah haji “Kami agak khawatir dengan ke- nah memantau tenda-tenda yang minor surgery. akan mengikuti proses puncak haji di Arafah, siapan panitia di Saudi ini terutama Dalam kesepakatan, luas tenda akan digunakan sebagai Posko Pela- Muzdhalifah, dan Mina (Armuzna). terkait dengan fasilitas di Arafah,” yang didapatkan jamaah memang yanan Kesehatan Mina. Tenda semi- Kepala Pusat Kesehatan (Ka- ujarnya saat meninjau fasilitas bagi lebih luas. Meski hal tersebut ter- permanen tersebut terbuat dari puskes) Haji Budi Sylvana menga- \"Kami minta jamaah paling tidak tiga hari jamaah haji Indonesia di Armuzna, kesan normal mengingat jumlah bahan antiapi. takan, KKHI menyiapkan total 782 menjelang Armuzna perbanyak istirahat di hotel. Arab Saudi, Kamis (30/6).  jamaah haji tahun ini jauh berkurang tenaga kesehatan untuk menghadapi Karena apa? Tubuh butuh istirahat dulu sebelum hingga 47 persen. Beberapa tenda rusak karena puncak haji. Mereka berasal dari memasuki Armuzna,\" kata Kepala Pusat Kesehatan Beberapa poin yang menjadi sudah dua tahun tidak digunakan KKHI Makkah dan Madinah. “Te- Haji Kementerian Kesehatan RI Budi Sylvana di catatan Diah, yakni seputar sarana Menurut Nasrullah, pihaknya jamaah haji. Kepala KKHI Madinah naga dokter dan perawat insya Allah Makkah, Rabu (29/6). dan prasarana di Arafah. Dia menga- sudah ditunjukkan contoh tenda dr Enny Nuryanti mengatakan, per- sudah siap. Obat-obatan juga takan, saluran air untuk keperluan untuk jamaah yang akan digunakan baikan tenda akan selesai sebelum mencukupi untuk puncak Armuzna,” Jamaah yang memiliki komorbid (penyakit buang air jamaah belum sepenuhnya di Arafah. Di tenda tersebut, ada digunakan pada puncak haji. “Pe- ujarnya. n ed: qommarria rostanti penyerta) diminta memberi tahu petugas dan jangan ngerjaannya paling selesai dua hari,” sampai lalai minum obat. Budi menyebut, di kata Enny. Armuzna butuh kesiapan fisik yang sangat dominan. Jamaah harus terus diingatkan untuk banyak minum karena cuaca yang sangat panas. \"Perbanyak minum jangan tunggu haus, gunakan alat pelindung diri, seperti payung dan pelembap agar terjaga. Pakai kacamata biar mata tetap sehat,\" kata dia. n antara ed: qommarria rostanti Khidmat Bertilawah Sebelum Merawat Jamaah n OLEH ALI YUSUF masalah di situlah kami pecahkan, juga dilakukannya. Memberikan pelayanan benar-benar akan menjiwai pekerjaan Selain mendapatkan layanan kesehat- planning apa untuk ke depannya,” ujar terhadap jamaah haji bukan sekadar kami,” kata dia. Melalui untaian doa, an, jamaah haji juga mendapatkan bim- Suara lantunan Alquran surah an- koordinator dokter penanggung jawab melayani, melainkan mendapat mereka memohon kemudahan dalam bingan ibadah dan selalu diingatkan Naba menggema di lantai M pelayanan (DPJP) spesialis bedah di penilaian di hadapan Allah SWT dan bekerja dan bimbingan dari Yang untuk menjalankan ibadah shalat. Kantor Kesehatan Haji Indonesia KKHI Makkah Sagiran Kromo Sukardi juga manusia. Mahakuasa. (KKHI) Makkah pada Rabu (29/6) saat berbincang dengan Republika, Seperti yang dirasakan salah satu pagi. Semua tim kesehatan yang ikut Rabu (29/6). Menurut dia, laporan pagi dan dan Menurut koordinator dokter pasien rawat inap dan keluarga yang hadir saat laporan pagi tertunduk di tilawatil Alquran bertujuan menya- pelayanan medis KKHI Makkah menemani, yaitu kakak beradik depan meja rapat. Mereka membaca Menurut dia, menjelang prosesi di makan frekuensi bahwa ini adalah ke- sekaligus spesialis anastesi Romi Fatimah dan Aisyah Rahmi. ayat Alquran dengan penuh khidmat Arafah, Mudzalifah, dan Mina sempurnaan ubudiyah, yaitu penyem- Akbar Muchtar, pelayanan operasional “Alhamdulillah sering dikunjungi, yang ada di ponsel masing-masing. (Armuzna), koordinasi dan komunikasi bahan umat kepada Allah SWT. Salah haji tahun ini berbeda dengan tahun- ditanya apa yang dimau, bahkan perlu terus dibangun antartim. satu caranya dengan sebaik-baiknya tahun sebelumnya. Setiap pagi selalu sampai diingatkan apakah sudah shalat Aktivitas itu sudah menjadi agenda sebagai pelayan tamu Allah SWT. ada program, laporan pagi, dan ditutup atau belum,” ujarnya. rutin tim KKHI sebelum memulai “Kebayang akan seperti apa, setiap dengan tilawah Alquran. melayani jamaah setiap harinya. ada masalah insya Allah ada solusi,” Dengan membaca Alquran beserta Fatimah dan Rahmi berharap se- Momen tersebut juga digunakan untuk kata dia. artinya, mereka dapat merasakan “Agar pelayanan kesehatan kepada luruh jamaah dan petugas haji Indo- memecahkan masalah yang dihadapi fadilah Alquran sebagai obat jamaah tetap berjalan baik dan lancar,” nesia diberikan kesehatan, kemudahan petugas kesehatan.   Laporan pagi atau morning report menyembuhkan dari segala penyakit.  kata dia. dalam beribadah, dan selalu dalam yang diakhiri dengan tilawatil Alquran lindungan Allah SWT. “Tentu dalam 24 jam pasti ada ini merupakan bagian dari tabaruk dari “Agar saat baca itu ada kontemplasi Suasana spiritual yang kental te- tim kesehatan terhadap pekerjaan yang rasa, terus dilanjutkan dengan zikir, ini rasa di ruang rawat inap KKHI Makkah. n ed: qommarria rostanti

Pariwara 11 REPUBLIKA | JUMAT, 1 JULI 2022 JAKARTA 3(1*8080$1 PENGUMUMAN JAKARTA YOGYAKARTA PEMBERITAHUAN 37 0,75$$',-$<$ 0$181**$/ 3HUVHURDQ  EHUNHGXGXNDQ GL .RWD Untuk memenuhi ketentuan Pasal 127 ayat (2) dan ayat (8) Undang-undang No. 40 Tahun INFO PASANG INFO PASANG %DQGXQJGHQJDQLQLPHQJXPXPNDQEDKZD 2007 tentang Perseroan Terbatas, dengan ini kami umumkan bahwa FLC3 (Hongkong) Limited BERITA KEHILANGAN bermaksud untuk melakukan pengambilalihan atas sejumlah saham - saham yang telah MATERI IKLAN JAKARTA PERWAKILAN IKLAN 8QWXN NHSHQWLQJDQ SHUNHPEDQJDQ 3HUVHURDQ PDND DNDQ GLODNXNDQ dikeluarkan di PT Marvindo Sukses Cemerlang (“Perseroan”) sehingga pada akhirnya FLC3 BERITA KHILANGAN IMB SHUXEDKDQ SHPHJDQJ VDKDP PD\\RULWDV SDGD 3HUVHURDQ PHQMDGL 7XDQ (Hongkong) Limited akan menjadi pemilik dari 85% saham yang dikeluarkan di Perseroan, yang SILAKAN Hubungi Telp: PASANG IKLAN & Rumah Bagus Residence )5$1.< 6HKLQJJD NHSHPLOLNDQ GDQ VXVXQDQ SHPHJDQJ VDKDP SDGD mana akan menyebabkan mayoritas saham-saham yang telah dikeluarkan di Perseroan akan (021) 79184744 Kirim BERLANGGANAN DIY, Blok D14 Jl Kebagusan 3HUVHURDQDNDQEHUXEDKPHQMDGLVHEDJDLEHULNXW dimiliki oleh FLC3 (Hongkong) Limited pada saat penyelesaian pengambilalihan tersebut. OPI & materi Iklan dalam JATENG & JATIM Silakan, Dalam I no 44. Kel Keba- 7XDQ)5$1.<VHEDQ\\DNVDKDP3HUVHURDQ Format PDF ke Email : Hub, Telp: 0274-544972 gusan, Kecamatan Pasar 7XDQ)5(''<VHEDQ\\DNVDKDP3HUVHURDQ Seluruh kreditor atau pihak-pihak yang berkepentingan lainnya yang berkeberatan atas rencana [email protected] Minggu, Jakarta Selatan, 'HPLNLDQ \\DQJ GDSDW NDPL VDPSDLNDQ EDJL SLKDNSLKDN \\DQJ pengambilalihan tersebut dapat mengajukan keberatannya secara tertulis selambat-lambatnya Bagi yg menemukan Hub: EHUNHSHQWLQJDQ GDSDW PHQJKXEXQJL DWDX PHQJDMXNDQ NHEHUDWDQ VHFDUD 14 hari sejak tanggal pengumuman ini kepada: WHUWXOLV GDODP ZDNWX  HPSDW EHODV  KDUL VHMDN WDQJJDO SHQJXPXPDQ LQL (0821 1511 4904) NHSDGDSHUVHURDQGHQJDQDODPDW PT Marvindo Sukses Cemerlang Jalan Raden Eddy Martadinata, No.9, Pontianak, Kalimantan Barat 370,75$$',-$<$0$181**$/ $ODPDW-O6RHNDUQR+DWWD1R.RWD%DQGXQJ Pontianak, 1 Juli 2022 1R7HOS Direksi Direksi PT Marvindo Sukses FLC3 (Hongkong) Cemerlang Limited. REPUBLIKA menghadirkan suplemen Madeena. Kini, terbit 4 halaman versi CETAK hari Sabtu. Yaitu di halaman 5 s/d halaman 8. Madeena fokus pada liputan tentang gaya hidup (lifestyle),dll. Di suplemen kali ini, pembaca disuguhi rubrik tentang MODIS, BUGAR, DOMPET, dan KULINER. PERWAKILAN REPUBLIKA DI JATENG & JATIM : Jl. Perahu No.4, Kota Baru, DIY, Telepon : +62 274566028, Faksimili : +62 274541582, Email : [email protected]

Urbana 12 REPUBLIKA | JUMAT, 1 JULI 2022 THOUDY BADAI/REPUBLIKA KILAS Delapan Pengedar Sabu Ditangkap di Bogor PENJUALAN BESEK Pedagang besek melayani pembeli di kawasan Pasar Jatinegara, Jakarta, Kamis (30/6). Sepuluh hari menjelang Idul Adha 1443 Hijriah, BOGOR — Satuan Reserse Narkoba Polres pedagang mengaku mengalami peningkatan jumlah penjualan hingga 3.000 besek per hari dari hari biasanya 1.000 besek. Bogor menangkap delapan tersangka penyalah- gunaan dan peredaran gelap narkoba jenis sabu. DKI akan Tegur Bar Diduga Mereka ditangkap sepanjang Juni 2022. Promosi Konten Asusila Kapolres Bogor AKBP Iman Imanuddin DKI cabut permanen izin usaha Holywings seusai \"Maksud postingan tersebut ada- orang tertarik dan membeli paket mengungkapkan, saat ini polisi masih terus kasus promosi miras. lah promo menikmati minuman bir promosi itu,\" kata Zulpan. melakukan pengembangan terkait kasus dalam waktu 55 menit dan 70 menit. peredaran dan penyalahgunaan sabu tersebut. n ZAINUR MAHSIR RAMADHAN untuk bereaksi. Jadi, si manajemen mengaku jika pos- Dicabut permanen Sebab, dari delapan tersangka, dua di antaranya \"Kita akan mengeluarkan surat tingan tersebut adalah sebuah strategi Kasus promosi miras Holywings merupakan residivis dengan kasus yang sama. ALI MANSUR penjualan untuk menarik minat kon- peringatan terkait dengan promosi di sumen agar datang ke bar itu,\" ujar Ka- yang diduga menodai agama karena Adapun tersangka yang ditangkap berinisial JAKARTA — Menyusul kasus media sosial menggunakan bahasa bid Humas Polda Metro Jaya Kombes menggunakan nama Muhammad dan MU (29 tahun), SS (43), UR (28), BA (29), MG (25), Holywings, Pemerintah Kota Jakarta yang mengundang reaksi masya- Pol Endra Zulpan, Rabu (29/6). Maria berbuntut pada pencabutan AE (39), TB (38), dan AS (28). Ia menyebutkan, TB Selatan kembali menemukan konten rakat,\" katanya. izin usaha permanen. Wakil Guber- dan AS merupakan tersangka residivis. promosi minuman keras (miras) yang Menurut Zulpan, berdasarkan pe- nur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria dinilai bermasalah. Suku Dinas Pari- Sebelumnya, beredar informasi ngakuan pemilik dan manajemen Bar menegaskan, operasional 12 gerai “Para pelaku melakukan peredaran narkoba wisata dan Ekonomi Kreatif (Sudin diduga promosi asusila yang dibagi- Mr Braid, tulisan threesome itu hanya Holywings di Ibu Kota sudah tidak di Kabupaten Bogor dan Kota Depok, yang residi- Parekraf) Jakarta Selatan menyiap- kan oleh akun Instagram Bar & trik untuk menggaet pelanggan. Three- bisa buka lagi karena izin usahanya vis mengedarkan sabu juga,” kata Iman, Kamis kan teguran berupa surat peringatan Lounge Mr.Braid, yakni @Mr.- some memiliki arti bahwa promo sudah dicabut secara permanen. (30/6). kepada manajemen Bar & Lounge Mr braid666. Promosi tersebut mena- minuman itu dapat dinikmati oleh tiga Braid terkait dugaan promosi miras warkan miras untuk kelompok tiga orang dengan durasi waktu yang telah “Seolah-olah bisa dibuka kembali, Selain menangkap delapan tersangka, Iman dengan konten asusila karena meng- orang (3some) dengan durasi 55 me- ditentukan dalam promo tersebut. Holywings sudah dicabut izinnya, mengatakan, polisi menyita barang bukti berupa gunakan istilah kelompok tiga orang nit seharga Rp 450 ribu dan durasi 70 tidak bisa dibuka (lagi),” kata Riza 37,7 gram sabu, gawai, barang bukti transaksi, (threesome/3some). menit seharga Rp 550 ribu. Diksi \"Seperti contoh, Promo 3some kepada awak media di Balai Kota dan timbangan. Ada dua modus yang dilakukan \"threesome\" ketika ditelusuri dalam 2xGold Rp 550 ribu durasi maksimal DKI, Kamis (30/6). para pengedar untuk menjualnya kepada para \"Diberi surat peringatan tertulis mesin pencarian di internet mengha- 70 menit. Jadi, promosi itu bisa dila- pembelinya. nanti. Rencananya seperti itu,\" kata silkan antara lain definisi berhubung- kukan untuk tiga orang dan digu- Riza meluruskan pernyataan se- Kepala Seksi Industri Suku Dinas Pa- an intim tiga orang secara bersamaan. nakanlah kata threesome untuk mi- belumnya pada Selasa (28/6), yang “Modus yang digunakan ditempel di satu riwisata dan Ekonomi Kreatif (Sudin numan bir dan gold maksudnya mi- menyebut Holywings masih me- tempat dan diinformasikan ke si pembeli, Parekraf) Jakarta Selatan, Wahyono, Dinas Pariwisata dan Ekonomi numan berwarna emas seharga Rp mungkinkan untuk buka kembali kemudian pembeli datang mengambil. Lalu saat dihubungi di Jakarta, Kamis Kreatif (Disparekraf) DKI Jakarta 550 ribu dan durasi maksimal menik- asalkan dapat memenuhi syarat per- modusnya satu lagi dengan COD,” ujarnya. (30/6). juga telah mendatangi Bar & Lounge mati promo tersebut selama 70 me- izinan sesuai aturan dan ketentuan Mr Braid untuk menindaklanjuti nit,\" ujar Zulpan. yang berlaku. Akibat perbuatannya, tersangka dikenakan Namun, Wahyono menambah- promosi tersebut di Jalan Sultan Pasal 112 ayat 1 dan 2 serta Pasal 114 ayat 1 dan kan, surat peringatan itu masih dalam Iskandar Muda, Kebayoran Lama, Menurut Zulpan, bar Mr. Braid \"Sejauh persyaratan izin-izinnya 2. Dengan ancaman hukuman penjara minimal rencana dan masih perlu menjalani Jakarta Selatan, Rabu (29/6). Selain kerap membuat promosi dengan ba- dapat dipenuhi sesuai dengan aturan empat tahun, maksimal 20 tahun penjara, serta rapat terkait putusan tersebut. Pihak- itu, pihak kepolisian pun melakukan hasa 'gaul', salah satunya dengan dik- ketentuan, ya siapa saja yang punya denda minimal Rp 800 juta, maksimal Rp 10 nya juga sudah memastikan bar itu pemeriksaan terhadap pemilik hingga si threesome. Mereka berharap de- usaha diperbolehkan,\" kata Riza. miliar. melakukan promosi berupa minu- manajemen Bar Mr Braid. Namun, ngan penggunaan kata-kata itu, orang man gratis, bukan dugaan prostitusi hasil dari pemeriksaan tidak dite- yang membaca promosi itu akan Pemerintah Provinsi DKI sebe- n shabrina zakaria ed: nur aini seperti yang ramai dibicarakan. mukan tindakan asusila. Menurut berminat membeli promosi itu lumnya menemukan pelanggaran polisi, tulisan threesome hanya untuk langsung di bar tersebut. soal perizinan, di antaranya penjual- Operasional Tempat Isolasi Menurut dia, bar ini layak di- meningkatkan penjualan dalam an minuman beralkohol yang hanya Covid-19 Diperpanjang ingatkan karena menggunakan ba- promosi minuman. \"Saat diperiksa Polres Metro Ja- bisa dibawa pulang. Namun, hasil hasa yang mengundang masyarakat karta Selatan, pemilik mengaku bah- temuan petugas, tempat hiburan dan DEPOK — Pemerintah Kota Depok Provinsi wa postingannya kerap pakai bahasa bar malam itu menyajikan minum Jawa Barat memperpanjang masa operasi gaul. Itu bertujuan untuk membuat minuman beralkohol di tempat. tempat isolasi terpusat untuk pasien Covid-19 di Rumah Sakit Umum Daerah Anugerah Sehat Afiat n antara ed: nur aini hingga September 2022. Sekretaris Daerah Kota Depok Supian Suri mengatakan, langkah per- panjangan tersebut dilakukan untuk menghadapi peningkatan kasus Covid-19 di Kota Depok. Supian Suri menjelaskan, pengoperasian tempat isolasi terpusat pasien Covid-19 di Rumah Sakit Umum Daerah Anugerah Sehat Afiat semu- la dijadwalkan berakhir Juni 2022. Selain memperpanjang masa operasi tempat isolasi terpusat, Pemerintah Kota Depok menggiatkan kembali pelaksanaan vaksinasi dan penyuluhan protokol kesehatan untuk mencegah penularan Covid-19. \"Untuk meningkatkan herd immunity (kekebalan kelompok) juga harus dilakukan dengan melengkapi vaksinasi, mulai dari dosis pertama, kedua, hingga ketiga atau booster. Vaksin Covid-19 harus lengkap hingga booster,\" kata Supian dalam keterangan pers pemerintah di Kota Depok, Kamis (30/6). Sementara, Kepala Dinas Kesehatan Kota Depok Mary Liziawati juga mengingatkan warga untuk memakai masker, mencuci tangan menggunakan sabun dan air mengalir, menjaga jarak, menjauhi kerumunan, membatasi mobilitas, dan menjalani vaksinasi agar terhindar dari Covid-19. Di samping itu, dia mengimbau warga yang mengalami gejala sakit berupa demam, batuk, pilek, dan sakit tenggorokan segera memeriksakan diri ke fasilitas pelayanan kese- hatan mengingat ada kecenderungan pening- katan kasus penularan Covid-19. n antara ed: nur aini AGHA YUNINDA/ANTARA Kota Bogor Pasang Alat SAMPAH ORGANIK Peringatan Dini Banjir Petugas kebersihan mengolah n SHABRINA ZAKARIA anggap sebagai hal yang biasa sampah organik untuk dijadikan jika ada peringatan. BOGOR — Badan Penanggu- pakan maggot di Rumah langan Bencana Daerah (BPBD) Ia juga berharap pemeliha- Maggot Cempaka, Jakarta, Kota Bogor telah memasang alat raan secara berkala dilakukan sistem peringatan dini banjir di agar alat dapat berfungsi dengan Kamis (30/6). Suku Dinas Sungai Ciheuleut, Kelurahan Ta- baik dan optimal. “Ke depan, di- Lingkungan Hidup Jakarta nah Baru, Kecamatan Bogor Uta- harapkan tidak hanya alat sistem Pusat-Satpel Cempaka Putih ra, Kota Bogor. Pemasangan alat peringatan dini untuk bencana tersebut sebagai langkah banjir, tetapi juga tanah longsor. melalui Rumah Maggot antisipasi banjir akibat debit atau Di Kota Bogor ada empat keja- Cempaka membudidayakan luapan arus air Sungai Ciheuleut dian bencana yang mendomi- maggot (black soldier fly) sebagai saat curah hujan cukup tinggi. nasi, yaitu banjir, longsor, pohon salah satu solusi mengurangi tumbang, dan angin puting be- volume sampah organik, di Sekretaris Daerah (Sekda) liung,” ujarnya. mana satu ton sampah organik Kota Bogor Syarifah Sofiah me- akan mampu dikonsumsi oleh ngungkapkan, data kebencanaan Selain mitigasi, penyuluhan, ratusan ribu maggot dalam butuh inovasi untuk menangani edukasi, dan sosialisasi kebenca- dan mengurangi kerugian yang naan menjadi faktor pendukung waktu lima hari. ditimbulkan oleh bencana. Me- mitigasi bencana. Syarifah berha- nurut dia, alat tersebut hanya se- rap aparatur wilayah memiliki Perubahan Nama Jalan Terus Tuai Kritik bagai peringatan, sedangkan data kebencanaan yang lengkap. yang utama dilakukan ialah mi- Salah salah satunya data kondisi n ZAINUR MAHSIR RAMADHAN Menurut dia, permasalahan penggantian umuman atau koordinasi dengan DPRD DKI tigasi atau pencegahan. wilayah dan potensi bencana jalan kali ini bukan pada nama tokoh yang Jakarta sama sekali mengenai penggantian sehingga dapat diambil tindakan JAKARTA — Perubahan nama 22 jalan belum jelas peran sejarahnya, melainkan nama jalan di Jakarta. Padahal, kata dia, “Jadi, tidak hanya menanga- sebagai langkah mitigasi. di Jakarta dengan nama tokoh Betawi menuai kurangnya kehati-hatian Pemprov DKI dalam penggantian nama jalan harus berdasarkan ni dan menganalisis faktor apa kritik. Sejarawan JJ Rizal menilai penggan- memilih tempat dan menaruh nama-nama hasil kesepakatan dengan anggota Dewan yang menyebabkan bencana itu Sementara, Kepala Pelaksana tian nama jalan atau tempat kerap melupa- tokoh tersebut. Pertimbangan Daerah dan anggota DPRD DKI. bisa terjadi. Ke depan, alatnya BPBD Kota Bogor Theofilo Patro- kan sejarah dan budaya yang penting. akan kita evaluasi, efektivitasnya cinio Freitas menerangkan, pema- “Cobalah tengok dengan saksama PP No Terlebih, kata dia, Pemprov DKI juga seperti apa. Semoga ada tekno- sangan dan simulasi alat sistem “Misalnya, pada nama Jalan Warung 2 Tahun 2021. Peraturan ini masih banyak tidak mempertimbangkan nama Ali Sadikin logi yang lebih baik lagi. Yang pendeteksi dini banjir tidak lepas Buncit Raya itu ada sejarah keindahan tole- bolong-nya, tetapi sudah menegaskan bahwa untuk dijadikan pengganti nama jalan Kebon jelas saya bangga. Ini namanya dari peran dan kontribusi para ransi dan inklusivitas masyarakat Betawi,” seharusnya setiap pemerintah harus meng- Sirih, Jakarta Pusat. Nama itu sudah diusul- teknologi tepat guna yang ter- relawan di Forum Penanggu- kata JJ Rizal dalam keterangannya di Ja- inventarisasi dulu seluruh nama jalan di kan pihaknya sejak ulang tahun Jakarta ke- kadang lebih efektif karena langan Risiko Bencana di Kelur- karta, Kamis (30/6). tempatnya sehingga tahu mana yang belum 494 tahun lalu. warga sendiri yang merasakan- ahan Panaragan. bernama atau bernama,” katanya. nya,” kata Syarifah dalam kete- Menurut JJ Rizal, penggantian nama “Bukan saya tidak suka dengan nama rangannya, Kamis (30/6). Harapan yang disampaikan Warung Buncit sebenarnya identik dengan Sementara, Ketua DPRD DKI Jakarta jalan tersebut ya, tetapi apakah dia enggak warga, Theo menuturkan, pema- upaya para Muslim sekitar yang mengam- Prasetio Edi Marsudi mempertanyakan mikir ya KTP, rekening koran, semuanya kan Efektivitas alat peringatan sangan alat ini diharapkan tidak bilnya dari nama seorang Tionghoa, Tan kinerja Gubernur DKI Jakarta Anies Rasyid berubah semua,” ujarnya. dini banjir, kata Syarifah, ber- hanya satu, tetapi juga dipasang Boen Tjit. Menurut dia, hal itu yang menjadi Baswedan terkait kesiapan menyeluruh gantung pada sumber daya ma- di titik-titik lain yang memiliki toponimi Warung Buncit. penggantian 22 nama jalanan. Menurut dia, Sebelumnya, Gubernur DKI Jakarta Anies nusia yang ada di belakangnya. risiko banjir. warga dipastikan terdampak perubahan Rasyid Baswedan,menjanjikan kemudahan Untuk itu, kepedulian dan pe- “Bukankah ini nilai sejarah budaya yang nama jalan tersebut. apabila masyarakat ingin mengubah dokumen mahaman warga diharapkan te- “Dengan pemasangan alat penting buat kekinian kita?” katanya. administrasi kependudukan (adminduk) tap terjaga dalam menjalani si- sistem peringatan atau deteksi “Apakah pemda bisa menjamin atau menyusul perubahan 22 nama jalan di Ibu mulasi secara periodik dan sosia- dini banjir bukan berarti tidak Sebelumnya pada 20 Juni 2022 Gubernur membantu mengeluarkan perizinan, terma- Kota. Perubahan itu tidak akan membebani lisasi bersama sebagai langkah akan terjadi banjir lagi, tetapi DKI Jakarta Anies Rasyid Baswedan meng- suk sertifikat?” kata Prasetio di Jakarta, masyarakat dari segi biaya karena gratis. antisipasi untuk menghindari memberikan peringatan dini ganti nama 22 ruas jalan di Jakarta. Salah satu- Kamis (30/6). dampak bencana yang lebih be- bagi warga sehingga dapat me- nya nama Jalan Warung Buncit Raya yang “Kami tegaskan bahwa semua perubahan sar. Hal itu juga agar tidak ngamankan barang-barangnya diubah menjadi Jalan Hj Tutty Alawiyah. Dia juga mengkritik Pemprov DKI yang itu insya Allah tidak membebani, baik biaya muncul kelalaian dan meng- dan menghindari dampak atau tidak mengonsultasikan perubahan nama jalan maupun yang lain,” kata Anies . kerugian yang lebih besar,” Jalan lain yang diganti namanya dinilai dengan DPRD. Menurut dia, tidak ada peng- katanya. n ed: nur aini JJ Rizal juga memiliki sejarah tersendiri. n ed: nur aini

Naning Fitri Rahayu Inspirasi dari Peternak Mustahik Gresik Awalnya adalah mustahik alias penerima zakat. Karena belajar, sekarang Naning berubah menjadi muzakki. Usaha ternaknya maju. Bagaimana ceritanya? Baca halaman Uswah. Hal 20 KH Ahmad Zubaidi Hadiah untuk Orang Beriman JUMAT, 1 JULI 2022 | 1 DZULHIJAH 1443 H | 13 Jangan Kerja Orang beriman itu mendapatkan Pondok Pesantren Mabadi’ul Ihsan di Jalan Setan hadiah yang luar biasa dari Allah. Apakah hadiah itu? Cetak Santri Fasih Berbahasa Asing Santri harus menguasai sejumlah bahasa asing. Selain menguasai ilmu agama, bahasa asing juga diperlukan untuk membangun jaringan. Halaman Halaman Halaman 15 16 17 ABDAN SYAKURA/REPUBLIKA Akhlak Bekerja, Haruskah dengan Menzalimi Orang Lain? Allah sudah menebar rezeki di alam ini untuk seluruh makhluk. Tinggal kita harus pandai dan bijak mengelolanya dengan bekerja. Sebagian hasil kerja digunakan untuk menghidupi keluarga dan orang – orang sekitar. Bagaimanakah adab bekerja? Apakah harus dengan melahap semua peluang kerja sehingga orang lain tidak mendapatkannya? Dialog Jumat kali ini akan menjawab permasalahan tersebut.

JUMAT, 1 JULI 2022 | 1 DZULHIJAH 1443 H Laporan Utama 14 Anjuran Kerja untuk Aktualisasi Diri BRILIO Rasulullah menyukai umat Islam yang Cendekiawan Muslim Musa Asy'arie men- berdikari atau bekerja. jelaskan bahwa bekerja sejatinya harus di- pahami seorang Muslim sebagai suatu keha- n IMAS DAMAYANTI Menurut dia, seseorang perlu untuk me- Umat Islam rusan, bukan karena ia takut akan kemiskinan menuhi kebutuhan diri. Sebab, kefakiran dapat harus bisa semata. Sebab, menurut Musa, bekerja me- M anusia ditekankan untuk memicu kekufuran dan terlebih kefakiran itu bekerja yang ngandung nilai ibadah yang merupakan bagian menjadi hamba Allah sendiri dapat memicu dampak-dampak sosial mengandal- dari amal saleh. yang terus mengabdi. yang muncul dalam masyarakat. Pihaknya me- Pengabdian seorang ham- nekankan bahwa Rasulullah sendiri sangat me- kan fisik, \"Bekerja dalam pandangan Islam mengan- ba dapat diukur dari amal- nyukai umat Islam yang mandiri dan berdikari efektivitas, dung nilai ibadah,\" kata Musa. an yang ia lakukan semasa atau bekerja. hidup. Bekerja bisa men- dan juga Karena, bekerja bukan serta-merta diba- jadi sarana ibadah dalam kerangka syariat Pernah suatu ketika saat Nabi mengisi se- kecepatan. yangi ketakutan terhadap kemisikinan, melak- Islam. Bagaimana bisa? buah majelis, seorang sahabat meninggalkan sanakan kerja dengan tekun pun bukan sema- majelis tersebut. Sahabat lainnya pun mengadu ta-mata untuk mendapatkan harta kekayaan Islam bukan hanya agama yang menekan- kepada Rasulullah perihal tersebut, dan Ra- saja. Lebih dari itu, dia menilai, pemahaman kan umatnya untuk melakukan ibadah yang sulullah berkata, \"Jika dia pergi dari majelisku tentang bekerja harus berdasarkan sebagai sifatnya individual. Lebih dari itu, umat Islam untuk bekerja, dia fi sabilillah.\" tuntutan kualitas untuk diri dalam beribadah. bahkan ditekankan untuk melakukan amal usaha sebagai eksistensi diri dalam upaya Di sisi lain, Gus Yusron menjabarkan ten- Berdasarkan hal demikian, melalui kerja dan menggenjot kebaikan di muka bumi. tang manfaat bekerja. Menurut dia, bekerja amal usaha, maka tinggi rendahnya martabat dapat menghadirkan banyak manfaat, seperti manusia dapat diukur dari kualitas usaha ker- Pimpinan Ponpes Mahasiswa Al-Hikam mendekatkan diri kepada Allah SWT, menjadi janya. Dalam hal ini, Allah SWT berfirman da- KH Muhammad Yusron Shidqi menjelaskan, pribadi yang lebih terhormat, dan dapat men- lam Alquran Surah al-Ahqaf ayat 19, \"Wa likulli bekerja dalam tujuan untuk mencari mata pen- jadi pribadi yang lebih sehat dan bahagia seca- darajaatun mimma amiluu, waliyuwaffiya- caharian sangat dianjurkan dan diprioritaskan ra psikologis. hum a'maalahum wa hum laa yuzhlamun\". dalam Islam. Sebab, umat Islam, kata beliau, sangat dianjurkan untuk bergerak dan berbuat Adapun esensi bekerja, baik pada masa Yang artinya, \"Dan bagi masing-masing dalam kebaikan. Rasulullah SAW maupun era sekarang, dinilai mereka derajat menurut apa yang telah mereka sama. Adapun formatnya berbeda-beda akibat kerjakan dan agar Allah mencukupkan bagi \"Bahkan, Rasulullah berpesan bahwa Mus- hadirnya perubahan-perubahan zaman pada mereka (balasan) pekerjaan-pekerjaan mereka lim yang kuat (baik secara fisik, intelektual, dan masing-masing era. sedang mereka tiada dirugikan\". ekonomi) lebih disukai Allah,\" kata Gus Yusron saat dihubungi Republika, Rabu (29/6). \"Untuk itu, di era sekarang, umat Islam ha- Dalam fikih, sesuatu yang diwajibkan bila rus bisa bekerja yang mengandalkan fisik, dikerjakan secara benar, akan menghasilkan efektivitas, dan juga kecepatan,\" katanya. kebaikan dan pahala dari Allah. Sebaliknya, jika ia ditinggalkan, akan menghasilkan kebu- rukan dan dosa. Dalam kerangka berpikir de- mikian, malas atau tidak bekerja bisa dikategorikan sebagai perbuatan dosa dan sia- sia. n ed: erdy nasrul Kerja itu Kolaborasi, Bukan Menjatuhkan Orang Lain n IMAS DAMAYANTI sumber daya ekonomi. Misalnya, dia FINANSIALKU U contohnya ada platform, seperti Go- konsistensi dan juga transparansi mencontohkan, jika seseorang jek dan Tokopedia. Tokopedia, misal- antara berbagai pihak tak akan P ola kerja dari masa ke menginginkan meningkatkan hortikultura, kesediaan lahan dan nya, dia tak punya toko fisik kan, tapi mungkin menghasilkan kemajuan. masa senantiasa berubah produk ekspor hortikultura, tapi bahan bukan menjadi hal satu-satu- bisa. Inilah yang disebut cooperative Untuk itu, dia menekankan bahwa seiring dengan hadirnya yang bersangkutan tidak memiliki nya yang utama. Dengan kolaborasi, entrepreuner bahasa saya. Ini bisa kunci kesuksesan dari kolaborasi itu perubahan zaman. Umat lahan ataupun bahan dalam produk kata dia, yang bersangkutan dapat menggerakkan ekonomi,\" ujarnya. sendiri harus dilalui dengan kese- Islam dan juga masyarakat global pertanian, kolaborasi dan kerja mengonsolidasikan petani riusan dan komitmen yang matang. senantiasa berpacu pada kolaborasi sama sangat dianjurkan baginya. hortikultura dan membantu dari sisi Irfan kemudian membandingkan dalam lingkup kerja, seberapa marketing untuk menjualnya hingga perbedaan dunia kerja pada masa \"Tanpa konsistensi dan transpa- penting sebetulnya membangun Pada masa sekarang, jika dapat diekspor ke luar negeri. lalu dengan masa sekarang. Jika ransi, kemajuan usaha dan kerja kolaborasi kerja? hendak melakukan ekspor produk dulu dunia kerja cenderung konser- akan dibayang-bayangi sikap yang \"Nah, sekarang ini (dunia kerja) vatif, mulai dari terbatasnya medium nggak amanah. Dan, ini jadi penghan- Islam menekankan setiap hamba- memang membutuhkan kolaborasi, yang mengharuskan mereka cur kerja sama biasanya,\" kata dia. nya untuk meningkatkan kualitas diri berdiskusi tatap muka, meeting dari beragam medium. Bekerja men- sana-sini, dan minimnya informasi, Namun, pihaknya menekankan, jadi salah satu medium peningkatan saat ini kondisinya berbeda. dalam dunia kerja saat ini kualitas diri, terlebih jika didorong kolaborasi juga menghadirkan dengan kolaborasi dan kerja sama. Menurut dia, saat ini dunia kerja banyak sekali manfaat. Mulai dari polanya telah berubah. Sebab, pola efektivitas, efisiensi, hingga ruang Pengamat Ekonomi Syariah Irfan kolaborasi saat ini dinilai lebih bisnis yang lebih ekspansif lagi. Pola Syauqi Beik menjelaskan, kolaborasi ekspansif, terakses dengan mudah, kerja pada masa lalu dengan masa hari ini merupakan keniscayaan. Hal dan sinergisitas yang lebih cepat. kini memang berbeda. itu karena adanya kompleksitas per- \"Sekarang ini kecenderungannya soalan yang terjadi yang menuntut semakin kuat. Kalau mau maju, ya Imadudin mencontohkan, pada adanya penguatan kerja sama. harus kolaborasi, sinergi, sama- masa lalu pola kerja cenderung sama,\" kata dia. lebih lambat dan kurang ekspansif. \"Kita kalau mau maju sudah Saat ini, hadirnya kolaborasi dapat tidak bisa bergerak sendiri-sendiri. CEO Certus Apparel Imadudin memunculkan harapan dan juga Kuncinya adalah kebersamaan, Ismail menambahkan, kolaborasi model bisnis baru yang sebelumnya menghimpun potensi yang ada menjadi hal yang sangat krusial tidak pernah dibayangkan. Namun, dalam satu visi,\" kata Irfan saat dalam menjalankan kerja di era di- sekali lagi, dia menekankan, trans- dihubungi Republika, Rabu (29/6). gital. Tanpa kolaborasi, maka ba- paransi dalam kolaborasi pun harus nyak hal yang akan tertinggal jauh. dijunjung tinggi untuk kemajuan Kolaborasi termasuk dalam bersama. \"Intinya harus amanah,\" konteks optimalisasi potensi Di samping itu, pihaknya juga ujar dia. n ed: erdy nasrul mengingatkan, kolaborasi tanpa

JUMAT, 1 JULI 2022 | 1 DZULHIJAH 1443 H Laporan Utama 15 Memperoleh Rezeki dengan Menzalimi, Bolehkah? Banyak orang tak menyadari, upah kerjanya diperoleh KARIRGOGOL rezeki dari menyebar hoaks. Hoaks itu menje- dengan cara-cara yang tidak benar. rumuskan orang pada kegaduhan sosial, ter- Ini jelas masuk fasadul fil ardhi, tindakan merusak n ANDRIAN SAPUTRA menzalimi atau menjatuhkan orang lain? larangan bagi tatanan dunia. Itu jelas tidak diperbolehkan, Ketua Lembaga Bahtsul Masail Pengurus kita memakan jelas dosa, dan melakukannya akan masuk ne- I slam memerintahkan pemeluknya un- harta dengan raka,\" kata Kiai Mahbub Maafi kepada Republi- tuk bekerja sebagai wasilah mendapat- Besar Nahdlatul Ulama (LBM PBNU) KH ka, beberapa hari lalu. kan rezeki. Dengan bekerja, seseorang Mahbub Maafi mengatakan, Islam memberikan cara tidak bisa menafkahi dirinya dan orang- tuntunan dalam mencari rezeki harus dengan dibenarkan, Kiai Mahbub mengajak setiap individu orang yang menjadi tanggungannya. cara yang baik. Muslim dilarang memperoleh Muslim mengevaluasi diri dan pekerjaannya. Akan tetapi, ada orang-orang yang rezeki dengan cara-cara yang batil dan men- seperti Sebab, menurut dia, banyak orang yang tidak mengambil jalan pintas dengan me- zalimi pihak lain. menyebar menyadari bahwa upah atau keuntungannya lakukan berbagai cara agar cepat kaya ataupun ternyata diperoleh dengan cara-cara yang tidak agar memperoleh jabatan dan pangkat yang Tentang larangan memperoleh rezeki hoaks. benar. tinggi. dengan cara yang batil ini dapat ditemukan pada Alquran Surah al-Baqarah ayat 188. Orang Lebih lanjut kiai Mahbub menjelaskan, se- Ada yang melakukan korupsi, menyebar yang memperoleh rezeki dengan cara batil atau seorang yang telah terjerumus memperoleh hoaks tentang pesaing bisnisnya, ‘menjilat’ dengan menzalimi pihak lainnya telah mela- rezeki dengan cara batil, maka hendaknya segera pimpinan, serta memfitnah rekan kerjanya dan kukan dosa dan akan mendapat siksaan di bertobat. Bila rezeki itu diperoleh dengan cara lainnya sebagainya. Lalu, bagaimana pandang- akhirat kelak. seperti mencuri, hendaknya mencari pemiliknya an Islam tentang cara mencari rezeki dengan dan mengembalikannya. Namun, bila tidak \"Ini jelas larangan bagi kita kaum Muslim diketahui pemiliknya, rezeki yang diperoleh memakan harta di antara kita itu dengan cara- dengan cara batil itu hendaknya diberikan untuk cara yang tidak dibenarkan. Seperti mendapat kemaslahatan publik. Menurut Kiai Mahbub, secara prinsip semua pekerjaan itu dibolehkan kecuali yang dilarang oleh syariat Islam. Namun, bila menilik sejum- lah riwayat, berdagang menjadi pekerjaan yang utama dilakukan. Kendati demikian, menurut dia, yang terpenting dalam setiap pekerjaan adalah senantiasa menjunjung tinggi nilai-nilai kejujuran, profesionalisme, dan tidak mengam- bil hak orang lain dengan cara batil atau berbuat zalim. Selain itu, tidak melakukan riba, manipu- lasi, dan lainnya. Wakil Sekretaris Jenderal Majelis Ulama Indonesia (MUI) KH Ahmad Fahrur Rozi juga menegaskan bahwa Islam melarang segala ben- tuk upaya mendapatkan rezeki dengan cara-cara yang zalim dan haram, seperti memfitnah, men- jatuhkan orang lain, dan menipu. Menurutnya, orang yang memperoleh rezeki dengan cara menzalimi orang lain akan ber- dampak pada perilaku kesehariannya. Hidupnya tidak tenang dan selalu mengerjakan perbuatan- perbuatan yang bertentangan dengan ajaran agama. \"Setiap asupan yang masuk ke dalam tubuh manusia akan memengaruhinya, baik secara fisik, emosional, psikologis, maupun spiritual, dari makanan haram akan timbul pikiran dan perbuatan haram dan menyebabkan masuk ne- raka,\" kata Gus Fahrur. Rasulullah SAW bahkan mengingatkan sahabat Kaab bin Ujroh bahwa badan yang tumbuh dari perkara haram berhak dibakar api neraka. Keterangan ini dapat ditemukan pada hadis riwayat Imam Tirmidzi. Sebaliknya, me- nurut Gus Fahrur, rezeki yang diperoleh dengan cara yang baik dan halal akan menghadirkan ketenangan dalam jiwa. Orang yang menggunakan rezeki yang halal hidupnya akan terarah dan penuh keberkahan. Selain itu, menggunakan rezeki yang halal, menurut Gus Fahrur, menjadi syarat diterima- nya setiap doa oleh Allah. Sementara, orang yang terbiasa menggunakan harta haram doanya pun terhalang. \"Memakan harta haram berarti mendurhakai Allah dan mengikuti langkah se- tan,\" ujarnya. n ed: erdy nasrul Wawancara ANDRIAN SAPUTRA/REPUBLIKA B anyak orang larut dalam KH AHMAD ZUBAIDI rutinitas kerja harian. Mereka asyik mengerja- Jangan Kerja di Jalan Setan kan tugas yang diperin- tahkan atasan, tanpa mengetahui qanaah, yaitu menerima dan merasa kistis. Itu tidak diperkenankan. atau kerja ngga maksimal, kerja tidak dasar agama tentang cara cukup. Karena kalau kita tidak qo- Kalau kita bekerja dengan baik, profesional itu menzalimi pimpin- bekerja. Padahal, itu adalah hal naah, gaji sebesar apa pun akan tidak annya yang telah memberikan tugas mendasar agar kerja dilakukan cukup, terasa kurang terus. amanah, dan disertai akhlak mulia, untuk bekerja secara profesional. Ka- sesuai dengan tuntunan Islam. akan nyaman di manapun dia beker- rena itu, dengan kita bekerja dengan Seperti apakah Islam memandang Ketika kita merasa kurang de- ja. Akan asyik senang bahagia. Tapi, sebaik baiknya itu, kita telah mem- pekerjaan? Wartawan Republika ngan gaji kita, itu akan memengaruhi kalau hati kita tidak qonaah, selalu persembahkan yang terbaik di ha- Andrian Saputra mewawancarai profesionalitas pekerjaan kita. Jadi, ngedumel, selalu tidak nyaman de- dapan pimpinan kita dan Allah SWT. Ketua Komisi Dakwah Majelis kita pun harus profesional. Apa yang ngan pekerjaannya, merasa selalu Ulama Indonesia (MUI) KH Ahmad menjadi tugas kita harus profesional. tertekan dengan pekerjaannya yang Seperti apa kedudukan Zubaidi untuk menjawab Supaya dengan profesional itu ber- dibebankan oleh atasan, kita tidak orang yang bekerja dan menaf- permasalahan tersebut pada arti kita mempertanggungjawabkan akan pernah nyaman dalam bekerja kahi keluarganya dengan harta Rabu (29/6). Berikut petikannya pekerjaan kita di hadapan pimpinan di manapun. yang halal? kita dan di hadapan Allah SWT. Seperti apa etika bekerja hari. Misalnya, etika menghargai pim- Bagaimana agar bekerja Ketika kerja dilaksanakan dengan dan cara mengamalkannya pinan, kemudian etika sopan dan Kita juga harus menganggap bah- menjadi maksimal tanpa ikhlas karena Allah, kita bekerja un- sesuai tuntunan Islam? menghargai teman sekerjanya, bekerja wa pekerjaan itu amanah. Orang Islam menzalimi pihak lainnya? tuk keluarga, untuk orang tua, maka dengan ikhlas, bekerja dengan cerdas itu ketika diberi amanah harus me- itu fi sabilillah, itu seperti orang yang Islam memerintahkan supaya dan bekerja dengan penuh kesabaran. nunaikannya. Kita diberikan amanah Dalam hubungan pekerjaan itu sedang berperang di jalan Allah. Jadi, umat Islam dalam berbuat apa pun suatu pekerjaan lalu kita komitmen yang jelas kan tak boleh saling men- orang yang bekerja ikhas, dilakukan termasuk bekerja harus karena Allah Apa pun kesulitan yang kita ha- melakukan pekerjaan itu ya kita harus zalimi. Atasan tidak boleh menzalimi secara profesional, dalam rangka SWT. Jadi, tidak sekadar karena tar- dapi dalam pekerjaan itu kita harus mengerjakan dengan sebaik-baiknya. bawahan. Demikian juga bawahan menghidupi keluarganya, orang tua- get yang ditetapkan pimpinan, tapi bersabar. Insya Allah kesulitan apa Tidak boleh kita tidak komitmen. tidak boleh menzalimi atasan. Keza- nya, anak istrinya, itu semua kata fi bekerja karena Allah SWT. Kalau be- pun kalau kita sabar akan ada jalan liman atasan kepada bawahan se- sabilillah itu dalam rangka dia ber- kerja karena Allah, itu yang semula keluarnya. Bahwa bersama kesulitan Ada contoh lain? perti diberikan beban melebihi kon- juang di jalan Allah. Namun, sebalik- hanya konteksnya hubungan dengan itu ada kemudahan. Karena itu, se- Umpamanya kita sudah teken trak yang telah diberikan atau ke- nya, orang yang bekerja yang di pi- manusia, tapi diniati karena Allah orang Muslim bekerja dengan me- kontrak siap dengan pekerjaan itu mudian gajinya ditunda-tunda, tidak kirannya duit saja, hanya ingin mem- menjadi bernilai ibadah. Jadi, se- nerapkan nilai-nilai itu. lalu setiap menyelesaikan tugas ngo- ditunaikan sesuai perjanjian itu jelas perbanyak uang dan tidak dipergu- orang Muslim ketika bekerja di ma- mel-ngomel, merasa tidak nyaman menzalimi, jam kerja juga tidak nakan sebaik-baiknya dalam ketaatan napun, kalau Lillahi Ta’ala insya Bagaimana cara menjaga dengan pekerjaannya, ya tidak boleh. sesuai dengan perjanjian itu juga kepada Allah, kata Rasulullah SAW Allah mendapatkan nilai dunia dan akhlak dalam bekerja? Kalaupun ada tuntutan kepada pim- menzalimi. orang seperti itu adalah fisabili syai- akhirat. Ada ‘hasil keringat’ dan ri- pinan, perusahaan, sampaikan de- ton, dia itu orang-orang yang menem- dha Allah yang didapat. Kita menghargai pimpinan. Ha- ngan cara yang baik. Jangan dengan Demikian juga seorang bawahan puh jalan setan. n ed: erdy nasrul rus berhubungan baik dengan rekan cara yang maki-maki, apalagi anar- bisa menzalimi atasannya manakala Karena itu, dalam mengamalkan kerja, mengedepankan sopan san- dia bekerja tidak jujur, korupsi waktu etika bekerja dalam Islam ini tentu kita tun, kemudian sabar, ikhlas karena menerapkan dalam kehidupan sehari- Allah dan dalam bekerja itu harus

JUMAT, 1 JULI 2022 | 1 DZULHIJAH 1443 H TUNTUNAN 16 URBAN JABAR Hadiah untuk Orang Beriman Iman adalah permasalahan serius dan harus landa musibah dan keterpurukan. Hidup dalam menjadi perhatian. keadaan serba terbatas pun, kalau di hati sudah ada iman, maka akan dijalani dengan syukur, I ERDY NASRUL gerak langkahnya. Ada banyak ayat Alquran Seandainya bukan merasa kurang, akan dijalani dengan yang menyebut kata iman. Jumlah kata tersebut seluruh alam memuji Allah, bukan dengan menyalahkan D asar beragama adalah iman. diulang hingga 877 kali, dari total ada 77.449 orang lain, akan dijalani dengan optimisme, Ketika seseorang meyakini kata dalam Alquran. semesta ini yakin sepenuhnya kepada Allah, tanpa sedikit- Allah adalah Tuhannya, ma- adalah pun meragukan-Nya. laikat itu ada, kitab Allah ada- Sejumlah hadis juga menjelaskan tentang lah benar, nabi dan rasul itu orang beriman. Ada hadis yang menjelaskan, ba- permata, Meski dibakar, ashabul ukhdud tetap dalam membawa risalah tauhid, hari rang siapa mengimani Allah dan hari akhir ma- tetap tak bisa tauhid (al-Buruj: 4-8). Meski disiksa habis-ha- kiamat adalah nyata, dan tak- ka harus memuliakan tamu (HR Bukhari). Di menggantikan bisan oleh Abu Jahal, Sumayyah binti Khayyat dir baik dan buruk adalah keniscayaan, maka antara cara memuliakan tamu adalah menyam- tak berpaling dari Allah, dia keukeuh menjadi bibit iman sudah tertanam di dalam hatinya. but mereka dengan busana yang rapi. Kemudian kenikmatan mukmin. Iman tak tergantikan, meski dengan Kata Allah, ulaaika kataba fi qulubihimul iima- menyuguhkan minuman, meski sekadar air iman di dalam seberat-beratnya emas dan segala perhiasan an (al-Mujadalah: 22). putih, dan makanan, meski hanya sepotong roti. mewah. Bahkan seandainya seluruh alam se- hati. mesta ini adalah permata, tetap tak bisa meng- Ulama Ahlus Sunnah wal Jamaah menje- Ada juga hadis yang menjelaskan, tidaklah gantikan kenikmatan iman di dalam hati. laskan, orang beriman adalah mereka yang seseorang beriman hingga dia mencintai orang membenarkan rukun iman dalam hatinya. Li- lain seperti mencintai dirinya sendiri (HR Bu- Imam Hasan al-Bashri menjelaskan dua san mereka menuturkan keyakinan tersebut, khari dan Muslim). Dalam hal ini Rasulullah hadiah dari Allah untuk orang beriman. Perta- yaitu mereka ber-hujjah untuk menyebarluas, SAW menekankan umatnya untuk tidak egois, ma adalah hal yang sudah diketahui banyak menguatkan, dan membela iman, saat ‘dise- bahwa orang beriman harus mencintai orang orang, yaitu surga, tempat penuh kenikmatan, rang’ golongan anti-iman. Kemudian orang ber- lain seperti dia mencintai diri sendiri. Jika yang di dalamnya mengalir sungai indah. iman itu, seluruh organ tubuhnya mengamal- membagi beras, maka bagilah beras yang di- kan keyakinan tersebut (al-‘amal bil jawarih). makan sehari-hari, bukan yang kualitasnya le- Hadiah yang kedua, hal yang sederhana tapi bih rendah. Kalau memberikan pakaian, maka maknanya mendalam, adalah ketenangan hi- Ketika Allah memerintahkan jangan berbuat sedekahkanlah pakaian yang kualitasnya sama dup. Orang beriman akan santai menjalani hi- syirik (Luqman: 13), maka jawarih ini akan dengan yang dipakai sehari-hari, bukan yang dup. Meski ada orang yang berlomba-lomba spontan mengamalkan itu. Allah dan rasul-Nya lebih buruk, apalagi yang sudah rusak. melakukan suap (risywah) , mencuri uang rak- menjelaskan minum miras dan main judi itu per- yat demi kepuasan lahiriah, memakan saudara buatan setan (al-Maidah: 90). Kemudian hati Ada banyak lagi hadis yang menjelaskan ten- sendiri, menzalimi orang lain demi harta dunia, kita tersentuh dan menggerakkan anggota badan tang iman. Ini belum termasuk perkataan sa- dan mencaci maki agama dengan sekularisme untuk menjauhi perbuatan haram tadi, bukan habat dan ibrah orang-orang saleh tentang iman dan liberalisme, orang beriman tak akan goyah. mempermasalahkan, mengkritik, apalagi sam- yang berlimpah. Ini menandakan iman adalah Hidupnya tenang dalam ketaatan kepada Allah pai menghujat larangan tersebut, seperti yang permasalahan serius dan harus menjadi perha- dan Rasulullah. Bahkan ketenangannya me- dilakukan kaum kafir, musyrik, dan munafik. tian. Kalau beriman harus sungguh-sungguh. mancarkan cahaya yang juga menenangkan Hati-hati dalam beriman. Jangan bermain-main orang-orang sekitarnya, sehingga banyak orang Orang beriman itu yakin bahwa yang gaib, dengan iman. Jaga iman. Jangan sampai iman terlindungi dari keburukan. sebagaimana dijelaskan dalam enam rukun rusak. Begitulah pesan yang tersirat di balik pe- Iman, adalah benar ada, mendirikan shalat, dan nyebutan dan penjelasan tentang iman. Di tengah kehidupan yang serba materialis- menginfakkan harta (al-Baqarah: 3). Ini berarti tis ini, mari bersama-sama meningkatkan iba- pandangan orang beriman itu tidak mudah Iman itu, kalau sudah tertanam di hati, dan dah. Tambah lagi kekhusyuan shalat, tambah la- dibohongi oleh apa yang sekadar kasat mata, diamalkan atau ditirakatkan dengan ibadah, gi keikhlasan bersedekah, seringkan lagi puasa, karena ada inspirasi batin yang menguatkan termasuk zikir, akan mengakar kuat di hati. giatkan lagi berzikir sepenuh hati. Luangkan wak- Iman semacam itu akan menghapus prasangka tu, khususnya sepertiga malam untuk beribadah buruk terhadap Allah, meski hidup sedang di- shalat dan zikir. Ini akan membuat diri kita semakin mengingat Allah. Dengan mengingat Allah, maka Allah akan mengingat kita, sehingga diri ini selalu dalam perlindungan-Nya dari segala macam keburukan hidup. I ed: erdy nasrul FATWA Hukum Berkurban dengan Harta Hasil Mencuri? I ANDRIAN SAPUTRA Sebab harta yang dipakai berkurban SEHATQ Dalam kitab Al Musnad, Imam dengan harta haram hukumnya juga (membeli hewan kurban) adalah Ahmad bin Hambal juga menjelaskan haram. Syekh Al Mubarakfuri Dalam waktu dekat umat berasal dari perolehan yang haram. boleh menggunakan harta haram orang yang memperoleh harta haram menjelaskan bahwa halal dan tayib Muslim akan melaksanakan untuk beribadah berhaji, zakat, lalu menginfakkan seakan diterima menjadi sebab amalan diterima Allah ibadah kurban. Kebanyakan \"Hukumnya tidak sah dan tidak sedekah, dan lainnya, termasuk maka sebenarnya amalnya itu tidak SWT. Maka menggunakan harta dari orang akan membeli hewan boleh kurbannya. Haram mendapat- berkurban. Begitu pun Abdullah bin diterima dan justru Allah akan hasil mencuri untuk sedekah kurban kepada peternak untuk kannya (harta) menjadi sebab haram- Umar meriwayatkan sebuah hadis memasukkannya ke dalam neraka. sejatinya bukan bersedekah. dijadikan hewan kurban. Namun, nya berkurban. Maka tidak sah berkur- dalam kitab Shahih Muslim bahwa Pada sisi lain, pada kitab Zaadul bagaimana bila seseorang yang ban menggunakan uang dari perkara Allah SWT tidak menerima shalat Muslim syarah shahih Muslim Sementara, Imam An Nawawi hendak berkurban itu membeli yang haram,\" kata Kiai Mustain kepada orang yang tak suci dan tak dikatakan seorang Muslim dalam kitab Majmu Syarah Al hewan kurbannya dengan Republika, beberapa hari lalu. menerima zakat dan sedekah dari diperintahkan untuk memakan Muhadzab mengatakan bahwa menggunakan harta hasil mencuri? harta hasil curian. Maka menurut Kiai makanan yang halal dan baik dan seseorang yang memiliki harta Apakah ibadah kurbannya itu sah dan Kiai Mustain mengatakan, dalam Mustain, berkurban dengan harta tidak boleh melakukan perbuatan haram dari mencuri dan ingin diterima Allah SWT? kitab Fatawa al Khalili 'ala al-Mazhab hasil mencuri juga tidak akan yang dibenci Allah SWT. Bahkan, bertaubat wajib mengembalikan al-Syafi'i dijelaskan bahwa tidak diterima Allah SWT. menurut Kiai Mustain, harta haram harta tersebut kepada pemiliknya Direktur Pusat Studi Konstitusi yang digunakan akan berdampak atau pada ahli warisnya. Bila tidak dan Hukum Islam Universitas Islam pada tidak diterimanya doa. diketahui lagi pemiliknya, harta Negeri (UIN) Raden Mas Said tersebut hendaknya dibelanjakan Surakarta KH Mustain Nasoha \"Zakat, infak, sedekah, wakaf, dan untuk kemaslahatan umat atau yang menjelaskan, berkurban sejatinya lainnya kalau itu berasal dari harta bersifat umum seperti membangun bagian dari sedekah (juz'un minas yang haram hukumnya tidak sah atau jalan atau masjid dengan catatan shodaqoh). Maka semestinya hewan tidak diterima Allah. Sedekahnya tidak boleh diatasnamakan dirinya. kurban pun harus baik dan sehat tidak diterima, pahalanya tidak dite- Selain itu, Kiai Mustain menerang- sesuai ketentuan syariat dalam rima karena berasal dari harta ha- kan, tidak boleh harta tersebut dibe- melaksanakan ibadah berkurban. Di ram, termasuk doa yang dipanjatkan rikan atau disedekahkan kepada per- samping itu, yang juga penting adalah juga tidak diterima Allah,\" katanya. seorangan seperti pada fakir miskin. hewan kurban tersebut diperoleh dengan halal atau membelinya Lebih lanjut, Kiai Mustain \"Jadi, untuk kemaslahatan bagi dengan harta yang halal. menerangkan dalam kitab Ihya Muslimin Muslimat, tidak boleh Ulumuddin karya Imam Ghazali diatasnamakan dirinya. Jadi, caranya Menurut Kiai Mustain, seseorang dijelaskan bahwa ongkos, biaya, atau misal ada pembangunan jembatan yang berkurban dengan harta hasil pendanaan apa pun yang naruh ke kotak amal tanpa menyebut mencuri hukum kurbannya tidak sah. berhubungan dengan maksiat sedekah dari Anda,\" katanya. hukumnya haram. Maka sedekah I ed: erdy nasrul

JUMAT, 1 JULI 2022 | 1 DZULHIJAH 1443 H Muhibah 17 Pondok Pesantren Mabadi’ul Ihsan FOTO-FOTO: ANDRIAN SAPUTRA/REPUBLIKA Cetak Santri Fasih Berbahasa Asing Ada empat puluh santri yang fokus mendapat pelatihan dan bimbingan di English Camp Mabadi'ul Ihsan. n ANDRIAN SAPUTRA E nglish Camp merupakan selama setahun di Pare. Setelah kesepuluh English Camp bertemu santri lainnya dan MTs Mabadi’ul Ihsan, SMK N 2 Mabadi’ul program baru yang dibuka santri tersebut mahir berbahasa Inggris, ngobrol tapi tidak menggunakan bahasa Ihsan Tegalsari, SMK Cordova, SMA Cor- oleh Pondok Pesantren mereka pun melatih dan membimbing para Inggris. Maka, insya Allah, tahun ini ada dova, MA Mabadi’ul Ihsan, Universitas Ter- Mabadi’ul Ihsan. Ini adalah santri lainnya melalui program English asrama baru yang terpisah nanti diopti- buka, dan PKBM Mabadiul Ihsan. Selain program pengembangan, Camp yang dibuka di lingkungan pesan- malkan di situ untuk pengembangan baha- itu, ada juga TPQ Mabadi’ul Ihsan, prog- pembinaan, dan pelatihan tren. sa secara maksimal,” kata Kiai Masykur ram tahfiz pasca TPQ, dan Madrasah Dini- bahasa Inggris yang diikuti kepada Republika, beberapa waktu lalu. yah Mabadi’ul Ihsan. oleh para santri yang memiliki minat Menurut Kiai Masykur, untuk bisa belajar dan menguasai bahasa Inggris. Me- masuk ke program English Camp, para san- Para santri yang mengikuti program Pesantren Mabadi’ul Ihsan juga memi- lalui program ini, para santri didorong agar tri harus mengikuti fase penyeleksian. Itu English Camp tidak dipungut biaya alias liki sederet program untuk mendorong lebih percaya diri berbicara dengan bahasa dilakukan agar para santri yang mengikuti gratis. Meski sehari-hari mendapatkan pe- santri memiliki kemampuan berwirausaha, Inggris dalam keseharian. English Camp benar-benar memiliki minat latihan bahasa Inggris, para santri program yakni melalui pelatihan pada sejumlah unit kuat untuk menguasai bahasa Inggris. Se- English Camp tersebut tetap mendapatkan usaha yang dikembangkan pesantren, se- Pengasuh I Pondok Pesantren Maba- jauh ini, menurut Kiai Masykur, sudah ada pembelajaran kepesantrenan, terutama perti pembuatan roti siap saji, pertanian, di’ul Ihsan, KH Masykur Wardi, mengata- 40 santri yang berfokus mendapatkan pe- mengaji kitab-kitab turats secara maksimal dan membatik. “Batik itu santri bisa me- kan, program English Camp baru berjalan latihan dan bimbingan di English Camp seperti para santri lainnya. ngembangkan. Malah kita dua kali juara satu tahun. Program ini memang ditujukan Mabadi’ul Ihsan. Ia berharap 40 santri ter- nasional yang batik itu untuk tingkat SMK bagi para santri yang betul-betul ingin ma- sebut juga menjadi kader untuk membim- Sementara itu, pengasuh II Pesantren Negeri,” kata Kiai Rohmatulloh. hir dalam menulis dan berbicara bahasa bing santri lainnya yang berminat masuk Mabadi’ul Ihsan, KH Rohmatulloh Dim- Inggris. Awalnya, Pesantren Mabadi’ul Ih- ke English Camp. yati, mengatakan, jumlah santri Pondok Saat ini, Pesantren Mabadi’ul Ihsan san yang berlokasi di Jl KH Achmad Mu- Pesantren Mabadi’ul Ihsan saat ini men- tengah membuka penerimaan santri baru sayyidi, Karangdoro, Tegalsari, Banyuwa- “Bahasa Inggris sekarang faktor kebu- capai 1.300 santri. Ada beberapa lembaga 2022. Biaya pendaftaran dan masuk Pesan- ngi, itu menjalin kerja sama dengan sebuah tuhan. Dan santri sekarang ini kan tidak formal dan nonformal yang dikelola pe- tren Mabadi’ul Ihsan sebesar Rp 8 juta. lembaga pusat pelatihan bahasa Inggris di hanya artinya untuk dikader menjadi kiai santren. Di antaranya adalah PAUD Sinar Sedangkan, biaya per bulannya Rp 800 Pare, Kediri, Jawa Timur. saja. Memang ada kendala ketika awal Fajar, TK Sinar Fajar, SD Mabadi’ul Ihsan, ribu berikut sekolah formal, makan, dan membangun. Seperti santri yang mengikuti SD Lazuardi Tursina, SMP Plus Cordova, laundry. n ed: erdy nasrul Pesantren pun mengirimkan 10 santri terdiri atas enam santri putri dan empat santri putra untuk belajar bahasa Inggris

JUMAT, 1 JULI 2022 | 1 DZULHIJAH 1443 H Zakat 18 GONTORNEWS Upaya Menyemarakkan Kurban Melalui LAZ BMH mengambil hewan kurban dari wilayah ngatakan, pihaknya telah memiliki sistem re- dengan risiko penularan PMK yang rendah. guler guna memastikan kesehatan hewan kur- ban dari penularan berbagai penyakit, ter- I IMAS DAMAYANTI Mengingat wilayah penyebaran PMK ter- Kami mem- masuk PMK. Dia juga menyebut bahwa selama hadap hewan kurban telah menyebar di 17 prioritaskan ini Rumah Zakat telah melakukan model pem- D i tengah maraknya wabah wilayah di Indonesia, kata Imam, pihaknya berdayaan di desa-desa yang menjadi lokasi penyakit mulut dan kuku akan mengambil hewan kurban yang berasal mengambil pemberdayaan. (PMK) pada hewan ternak, dari wilayah dengan risiko penularan yang hewan Menteri Agama Yaqut Cholil rendah. Terlebih, kata dia, BMH merupakan \"Kami libatkan dinas peternakan dan Ke- mengimbau umat Islam ti- LAZ yang berfokus pada pemberdayaan wila- kurban dari menterian Pertanian untuk memastikan ke- dak melakukan penyembe- yah-wilayah pedalaman dan terpencil. peternak- sehatan hewan. Bagaimana pakannya dan se- lihan kurban secara mandiri. peternak gala hal tentang kepastian kesehatan hewan,\" Meski demikian, penyelenggaraan Idul Adha Di sisi lain, dia melihat bahwa salah satu ujar dia. tidak kehilangan nuansanya. kendala pemenuhan hewan kurban adalah mi- binaan kami. nimnya penyediaan vaksin yang masih dalam Selain terus menggencarkan literasi bagai- Hadirnya wabah PMK yang mengancam keterlambatan. Sebab dalam penyelenggaraan mana menghadapi penularan wabah PMK, kesehatan hewan ternak di sejumlah wilayah hewan kurban nantinya tak sedikit yang me- Nur Efendi menjelaskan bahwa salah satu mo- tak memupuskan harapan masyarakat Muslim minta sertifikasi vaksin terhadap hewan kur- del kurban yang aman dan efisien adalah da- untuk berkurban. Untuk itu, dalam hal ini lem- ban. Meski demikian, dia memastikan, dengan ging kurban olahan. Sebab, kata dia, terdapat baga amil zakat (LAZ) dapat mengambil mo- adanya sinergi yang baik antara BMH dan para proses sterilisasi daging kurban yang panjang mentum menggaet calon muzaki yang belum peternak binaan maka akan memudahkan sehingga bakteri dan kuman akan mati hingga pernah sama sekali berkurban melalui LAZ. ikhtiar dalam menyediakan dan mendistri- proses akhir. busikan hewan kurban yang sehat. Kepala Humas Laznas Baitul Maal Hida- Hal senada juga disampaikan oleh Direktur yatullah (BMH) Imam Nawawi mengatakan, \"Kami betul-betul hanya akan ambil hewan Pendayagunaan Inisiatif Zakat Indonesia (IZI) pihaknya telah mempersiapkan kesehatan he- kurban yang sehat dan terjamin,\" kata Imam. Nana Sudiana. Menurut Nana, kurban olahan wan kurban dengan sebaik-baiknya. Salah sa- merupakan solusi yang cukup konkret dalam tunya dengan menyuplai hewan kurban dari Pihaknya juga mengapresiasi imbauan Me- menghindari wabah penularan PMK. peternak-peternak binaan BMH. nag agar masyarakat tidak memaksakan diri untuk berkurban secara mandiri. Sebab risiko \"Karena sebelum dijadikan abon dan kor- \"Kami memprioritaskan mengambil hewan penularan PMK terhadap hewan kurban yang net, misalnya, itu ada proses-proses sterilisasi kurban dari peternak-peternak binaan kami. dilaksanakan secara mandiri bisa lebih besar yang bisa membunuh kuman, bahkan virus. Yang mana risiko penularan PMK-nya kecil, dibandingkan dengan hewan kurban yang Sehingga relatif lebih aman mengonsumsi karena kan faktor terbesar penularan PMK itu telah disediakan oleh para LAZ. daging kurban olahan,\" kata Nana. karena adanya mobilitas distribusi yang pan- jang,\" kata Imam saat dihubungi Republika, \"Karena salah satu kelebihan hewan kur- Tak hanya itu, dia menilai, salah satu ke- Selasa (28/6). ban di LAZ itu adalah telah diketahui riwayat untungan menjadikan daging kurban produk kesehatan dan mobilitas hewannya,\" kata dia. olahan adalah adanya kemudahan dalam pro- ses distribusi. Menurut dia, sejauh ini IZI CEO Laznas Rumah Zakat Nur Efendi me- senantiasa menyelenggarakan kurban dengan mendistribusikan produk-produk daging olah- an yang dapat menembus ke wilayah-wilayah yang bahkan sulit diakses. I ed: erdy nasrul KOMUNITAS UMP Berkomitmen Mewujudkan Green Campus I IDEALISA MASYRAFINA yang menciptakan lingkungan ramah kawasan hijau yang menerapkan Green Campus yang ramah lingkung- IDEALISA MASYRAFINA lingkungan. Implementasi dari kon- efisiensi energi rendah emisi, an dengan menggunakan sepeda B ank Permata Syariah sep green campus adalah pengguna- konservasi sumber daya dan untuk berkeliling kampus. kungan, kampus yang kita fasilitasi melalui program corporate an sumber daya terbarukan, peng- meningkatkan kualitas lingkungan, mahasiswanya keliling kampus social responsibility (CSR) gunaan air bersih yang efisien, dengan mendidik warganya untuk “Semoga kita menjadi mitra yang menggunakan sepeda,” ujarnya. mendukung Universitas pengolahan sanitasi yang ramah menjalankan pola hidup sehat dan erat, akan kami manfaatkan ini untuk Muhammadiyah Purwokerto (UMP) terhadap ekologi, dan adanya menciptakan lingkungan belajar yang menjadikan UMP menjadi green Rektor juga berharap ini menjadi dalam program Green Campus. Salah kebijakan zero waste. kondusif secara bekelanjutan. campus. Kampus yang ramah ling- kerja sama dan kolaborasi yang baik satu program diwujudkan dengan antara UMP dan Permata Bank. pemberian sepeda sebanyak 27 unit Realisasi program ini harus Green campus merupakan bentuk untuk calon mahasiswa baru. didukung dengan pengadaan kampanye peduli lingkungan hidup I ed: erdy nasrul infrastruktur berkonsep green agar lebih sehat sehingga menjadi Penyerahan dilakukan secara campus untuk memenuhi kebutuhan tempat yang nyaman untuk belajar. simbolis oleh Head Region 5 Permata Tridarma secara tepat guna, cerdas, Dengan pola hidup yang sehat, keber- Bank Jateng dan DIY Agus Susanto sehat, nyaman, aman, ramah ling- langsungan kampus juga akan terjaga kepada Rektor UMP Dr Jebul Suroso kungan, estetik, dan berkelanjutan sehingga generasi yang akan datang dan mahasiswa UMP di lobi rektorat sehingga dapat menunjang aktivitas dapat menikmati kehidupan di sana. Gedung Pusat UMP lt 1 Jl KH Ahmad sivitas akademika secara kondusif Dahlan Purwokerto, Selasa (28/6). dan produktif. “Kita tahu UMP merupakan salah satu universitas swasta yang terbesar Head Region 5 Permata Bank Green campus merupakan di daerah Jawa Tengah bagian barat, Jateng dan DIY Agus Susanto menga- program yang mengurangi emisi mahasiswanya juga mencakup dae- takan, dengan sepeda tersebut dapat karbon di lingkungan kampus. Hal ini rah yang cukup luas, seperti sebagian mendukung UMP dalam mewujudkan dilakukan dengan mengurangi wilayah Jawa Barat sisi timur yang visinya menuju green campus terbaik penggunaan kendaraan bermotor di berbatas langsung dengan Jawa di Jawa Tengah, bahkan di Indonesia. area kampus, juga dengan menye- Tengah dan Jawa Tengah bagian lenggarakan kegiatan yang minim utara,\" kata Agus Susanto. Gerakan konsep green campus menggunakan alat penghasil karbon. adalah sebuah upaya untuk Sementara, Rektor UMP Dr Jebul menciptakan infrastruktur kampus Dalam versi lain, program ini Suroso dalam sambutannya menga- ingin menghadirkan kampus sebagai takan, UMP siap menjadikan program

JUMAT, 1 JULI 2022 | 1 DZULHIJAH 1443 H Silaturahim 19 Haul Syekh Ahmad Nahrowi Muhtarom Harus Bangga Jadi Bangsa Indonesia ANDRIAN SAPUTRA/REPUBLIKA Harus ada gerakan bersama mengenang ulama Alun Purbalingga. masa lalu yang telah mengharumkan nama bangsa. Akan tetapi, menurut Habib Luthfi, kebang- n ANDRIAN SAPUTRA Timur Tengah. Tokoh-tokoh gaan terhadap tokoh-tokoh Indonesia, khusus- Meskipun tinggal jauh dari tanah kelahir- ulama para nya para ulama Indonesia masa lampau, per- S ejak lama para ulama telah pendahulu lahan-lahan luntur. Hal ini ditandai dengan hi- membawa nama bangsa harum annya, para ulama Tanah Air tidak kehilangan langnya pengenalan biografi (manaqib) dan ke mancanegara. Ulama Tanah jati dirinya. Mereka bangga menampilkan diri telah mampu kontribusi para ulama terdahulu bagi Indonesia Air memberi kontribusi besar pada dunia sebagai intelektual Muslim dari nu- menjawab dalam catatan-catatan sejarah. Alhasil, regene- pada kemajuan peradaban Is- santara. Karena itu, menurut Rais 'Aam Jam'iy- tantangan rasi bangsa tidak mengetahui besarnya peran lam dan dunia melalui pemi- yah Ahlith Thoriqoh al Mu'tabaroh an Nahdliy- umat, dan pengaruh para ulama Indonesia masa lam- kiran dan gagasannya. Bahkan, yah (JATMAN) yang juga Mustasyar Pengurus tantangan pau pada dunia. tak sedikit dari mereka yang menjadi mursyid Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) Habib Mu- di Tanah Suci dan memberikan bimbingan hammad Luthfi bin Yahya, bangsa Indonesia bangsa pada \"Untuk mengibarkan sang saka merah putih kepada umat Islam yang datang dari berbagai semestinya memiliki kebanggaan terhadap ta- abad ke-19. dikira tokoh-tokoh agama tidak ikut campur? belahan dunia. nah airnya sendiri. Beliau-beliau ikut andil besar. Mendorong ke- yakinan yang luar biasa. Mulai melentur nasio- Sebut saja di antaranya Syekh Mas'ud al \"Kita ini mempunyai kebanggaan yang luar nalisme mencintai bangsa ini. Lupa pendiri Jawi, Syekh Ahmad Khatib as-Sambasi, Syekh biasa. Bila melihat tarikh ulama-ulama Indone- bangsa ini, siapa tokoh utama yang ikut andil Baqir al Jogjawi, Syekh Ahmad Nahrowi Al sia, ternyata dari abad ke-19 Masehi bangsa besar dalam memerdekakan bangsa ini,\" ka- Banyumasi, dan lainnya. Bahkan, Syekh Ahmad Indonesia sudah mampu mewarnai (dunia). tanya. Nahrowi adalah ulama yang diangkat Peme- Tokoh-tokoh ulama para pendahulu telah rintah Arab Saudi menjadi guru di Masjidil mampu menjawab tantangan umat, tantangan Dalam kesempatan itu, Habib Luthfi yang Haram. Dia juga bertugas menashih berbagai bangsa pada waktu itu. Ini menunjukkan bang- juga pimpinan Majelis Kanzus Sholawat meng- kitab yang ditulis para cendekiawan Muslim sa kita bangsa yang maju,\" kata Habib Luthfi ajak masyarakat Indonesia menghayati makna bin Yahya dalam Haul Akbar Syekh Ahmad mendalam kala menyanyikan lagu kebangsaan Nahrowi Muhtarom Al Banyumasi di Alun- “Indonesia Raya”. Sebab orang yang dapat me- mahami dan menghayatinya dengan mendalam akan merasakan kebanggaan sebagai warga ne- gara Indonesia. Menurut Habib Luthfi, lagu “Indonesia Raya” berisikan ikrar pengakuan setia terhadap Indonesia sepanjang masa. Di mana dari pengakuan tersebut muncul rasa syukur sebagai anak bangsa. Selain itu, ia juga mengajak masyarakat untuk memahami makna bendera Merah Putih yang merupakan kehor- matan, harga diri, dan jati diri bangsa yang ha- rus dipertahankan. Habib Luthfi mengingatkan agar selalu per- caya diri, bangga, dan menunjukkan jati diri sebagai bangsa Indonesia di manapun berada. Karena hal ini pula telah ditanamkan oleh para pendahulu Indonesia. Dengan demikian, setiap individu memiliki rasa untuk menjaga, mera- wat, dan melindungi Indonesia. Habib Luthfi menjelaskan bahwa tujuan Allah SWT menciptakan manusia dalam perbe- daan adalah untuk saling mengenal sehingga muncul sikap saling menghargai dan menghor- mati satu sama lainnya. Seorang Muslim yang mengerti konsep demikian, menurut Habib Luthfi, pastinya akan memberikan teladan dan menjadi juru damai perekat umat dan bangsa. Sehingga tidak mudah menjadi bangsa yang gampang dipecah belah oleh pihak lain. Selain itu, Habib Luthfi juga mengajak se- genap masyarakat Indonesia bangga menggu- nakan dan mengonsumsi produk-produk yang dibuat dan dihasilkan di dalam negeri. Sebab itu merupakan bentuk kecintaan dan kebang- gaan terhadap Tanah Air. Menurut dia, bila ma- syarakat Indonesia memiliki kefanatikan terha- dap hasil karya Bumi Pertiwi, dalam waktu de- kat perekonomian Indonesia dapat maju de- ngan pesat. Di samping itu, Habib Luthfi juga mengingatkan agar setiap elemen bangsa men- jauhi pertengkaran yang justru hanya meng- hambat kemajuan bangsa. n ed: erdy nasrul FIKIH MUSLIMAH Jenis Maskawin yang Batal dalam Islam n IMAS DAMAYANTI nikahnya tetap sah dan si istri berhak ia bayar harus ia berikan kepada ayah- JEWELLERY 0 terkadang berpendapat bahwa harus memperoleh mahar mitsil. Pandang- nya. Para ulama berselisih pendapat diganti dengan nilai atau harganya. M askawin yang batal an yang kedua ini juga merupakan tentang seseorang yang menikahi wa- jika dikemukakan sesudah akad Adapun silang pendapat di kalangan hukumnya disebabkan pendapat sebagian besar ulama ahli nita dengan syarat maskawin yang ia nikah, maka hal itu milik ayahnya.  ulama disebabkan adanya persoalan, dua faktor, yakni bisa fikih, seperti Imam Syafi’i, ats-Tsauri, bayar harus ia berikan kepada ayahnya.  apakah dalam hal ini pernikahan dapat disebabkan karena dan al-Auza’i. Inilah pendapat yang Keempat, maskawin yang disamakan dengan jual beli atau tidak.  barangnya itu sendiri dan karena telah ditetapkan oleh Imam Ahmad.  Dalam masalah ini, setidaknya dikuasai atau maskawin yang cacat. sifat-sifat yang terdapat padanya. ada tiga pendapat. Kata Imam Abu Para ulama berselisih pendapat soal Kelima, menikahi seorang wanita Contohnya ialah maskawin yang tidak Kedua, penggabungan antara Hanifah dan murid-muridnya, syarat maskawin yang dikuasai atau maska- dengan mensyaratkan bahwa ia tidak jelas atau sulit diserahkan.  maskawin dan jual beli. Para ulama tersebut dapat diterima dan win yang cacat. Menurut mayoritas mempunyai istri lain. Para ulama saling berselisih pendapat jika terjadi maskawinnya pun sah. Sedangkan, ulama, akad nikahnya sah. Kemudi- juga berselisih pendapat tentang hal Ibnu Rusyd dalam kitab Bidayatul penggabungan antara maskawin dan menurut Imam Syafi’i, maskawinnya an, mereka berselisih pendapat ini. Jika menikahi wanita dengan Mujtahid wa Nihayatul Muqtashid jual beli. Contohnya ialah mempelai batal dan istri berhak memperoleh tentang apakah harus diganti dengan mensyaratkan bahwa ia tidak menjelaskan, contoh maskawin yang wanita memberikan seorang budak mahar mitsil. Adapun menurut Imam harganya berupa barang yang mempunyai istri lain maka batal karena barangnya itu sendiri kepada mempelai pria, lalu Malik, jika syarat tersebut sebanding atau dengan mahar mitsil.  maskawinnya sebesar 1.000 dirham.  adalah khamar, babi, dan barang- mempelai pria memberikan 1.000 dikemukakan pada saat akad nikah, barang yang tidak boleh dimiliki dalam dirham sebagai maskawin sekaligus pemberian itu milik si istri. Namun, Dalam hal ini, pendapat Imam Sya- Namun, jika mempunyai istri lain Islam. Maskawin yang batal karena sebagai pembayaran harga budak fi’i beragam. Beliau kadang berpan- maka maskawinnya sebesar 2.000 sulit diserahkan atau karena tidak je- tersebut. Hal itu dilakukan tanpa dangan bahwa harus diganti dengan dirham. Mayoritas ulama memboleh- las pada dasarnya diqiyaskan dengan menyebutkan mana yang harga maskawin atau mahar mitsil, dan kannya, tetapi kemudian mereka akad jual beli. Dalam hal ini terdapat budak dan mana yang maskawin.  berselisih pendapat soal maskawin lima masalah yang cukup terkenal.  yang wajib diserahkan. Menurut seba- Imam Malik dan Ibnu al-Qashim gian mereka, syarat seperti itu dibo- Pertama, maskawin yang batal melarangnya. Begitu juga dengan Abu lehkan dan si istri memperoleh mas- karena barangnya itu sendiri. Jika Tsaur. Asyhab membolehkannya dan kawin sesuai dengan yang disyaratkan. maskawin berupa khamar, babi, buah pendapat ini didukung oleh Imam Abu Dan menurut sebagian yang lain, si yang belum masuk, atau unta yang Hanifah. Dalam hal ini Abdullah mem- istri memperoleh mahar mitsil.  lepas, maka menurut Imam Abu bedakan, katanya, jika dari jual beli Hanifah akad nikahnya tetap sah tersebut masih ada sisa lebih dari se- Pendapat ini dikemukakan oleh kalau sudah dipenuhi mitsil. perempat dinar maka jelas hal itu di- Imam Syafii, Abu Tsaur. Namun, me- Sedangkan, Imam Malik memiliki dua bolehkan. Dalam masalah ini, penda- nurut Imam Abu Hanifah, jika sang versi pendapat dalam masalah ini.  pat Imam Syafi’i beragam. Terkadang suami mempunyai istri lain maka si beliau membolehkannya dan terka- istri tadi memperoleh 1.000 dirham. Yang pertama, akad nikahnya dang beliau membolehkannya dengan Namun, jika sang suami tidak mem- rusak dan harus dibatalkan, baik syarat harus ada mahar mitsil.  punyai istri lain maka ia memperoleh sebelum ataupun sesudah dukhul. mahar mitsil yang tidak lebih dari Kedua, jika sudah dukhul, akad Ketiga, menikahi wanita dengan 2.000 dirham atau tidak kurang dari syarat bahwa sebagian maskawin yang 1.000 dirham. n ed: erdy nasrul

JUMAT, 1 JULI 2022 | 1 DZULHIJAH 1443 H Uswah 20 NANING FITRI RAHAYU DOKPRI Inspirasi dari Peternak Mustahik Gresik DOKPRI Beternak dengan an program distribusi zakat. Jika Baznas pada Idul Adha tahun itu. Domba-domba akan mendistribusikan zakat, Naning men- yang diproduksi Naning pun tak main-main, Bisa jadi hewan sungguh-sungguh akan jadi salah seorang target penerima zakat. bobotnya cukup besar dengan kualitas kese- ternak kita akan hatan yang mumpuni. menghasilkan manfaat Seiring berjalannya waktu, wanita ini memberikan belajar beternak. Dia mengikuti program \"Alhamdulillah, domba-domba saya senyum kepada untuk umat. pelatihan kewirausahaan Baznas hingga sehat dan bugar. Gemuk-gemuk, tidak sakit, akhirnya dia bergabung dalam jaringan dan selalu cocok untuk dijadikan hewan kur- kita di surga. n IMAS DAMAYANTI peternak binaan Badan Amil Zakat Nasional ban di Idul Adha,\" kata Naning. (Baznas) pada 2020. Di Desa Bangeran, S elalu ada cara untuk Kecamatan Dukun Kabupaten Gresik, 40 Keluar dari lingkar kemiskinan mengubah nasib menuju kilometer dari Kota Gresik, Naning diajak Hidup tak selamanya bergantung sama ke arah yang lebih baik. Baznas untuk membudidayakan ternak he- Allah SWT menyediakan wan kurban. orang lain. Adakalanya harus sudah men- jalan bagi orang yang jalani usaha sendiri dan mendapatkan peng- berusaha dan gigih dalam Pada tahun itu menjalani wirausaha ti- hasilan untuk menghidupi keluarga. Naning menjalankan ikhtiar daklah mudah karena pandemi Covid-19 menyadari bahwa melalui kemandirian akti- kebaikan. melanda. Ekonomi nasional anjlok. Banyak vitas ternak yang ia lakukan, ia dapat memi- Naning Fitri Rahayu boleh pengusaha yang gulung tikar. liki tambahan pemasukan yang lebih baik. jadi hanyalah seorang yang tak Hanya berselang beberapa tahun sejak ia dapat mengenyam pendidik- Sementara, pengetahuan Naning menge- memulai aktivitasnya sebagai peternak bi- an tinggi karena adanya nai hewan kurban sangat minim. Ia tidak ta- naan Baznas, Naning mampu memproduksi keterbatasan. Meski demi- hu bagaimana cara merawat hewan ternak, puluhan hewan ternak dengan standar kua- kian, dia meyakini bahwa membesarkannya, bahkan menjual komodi- litas terbaik. nasib akan berubah se- tas itu ke pasaran. Namun, berkat usaha dan iring dengan dijalan- ketekunannya dalam menyimak setiap pem- Maka, tak heran dari hasil tersebut Na- kannya ikhtiar untuk binaan hewan kurban dari Baznas, lambat ning mampu berdikari, menghasilkan pen- menggapai prestasi laun Naning mulai memahami secara detail dapatan, dan mengubah jalan nasibnya yang lebih baik pada tentang peluang usaha hewan kurban. menjadi lebih baik. Dari hasil ternak yang masa depan. ia peroleh, Naning mampu menyekolahkan \"Saya hanya lu- \"Awalnya saya tak mau ikut, takut ka- dua anaknya ke jenjang pendidikan formal. lusan SD. Waktu itu rena saya tak ada ilmu dan pengalaman be- mikirnya, mosok ternak. Tapi, ada dorongan dari anak (untuk \"Saya tak menyangka dari hasil ternak iya bisa punya uang ikut) dan diyakinkan juga oleh Baznas, ini ternyata saya bisa membiayai anak-anak banyak dan seko- bismillah saya beranikan,\" kata Naning. saya sekolah. Ini kesyukuran yang luar bia- lahkan anak?\" kata sa,\" kata dia. Naning saat dihu- Tantangan demi tantangan dihadapi Na- bungi Republika, ning. Mulai dari bagaimana ia merawat kan- Naning pun meyakinkan dirinya bahwa Rabu (29/6). dang hewan agar senantiasa bersih bahwa segala upaya kebaikan yang dilakukan de- Pegiat wira- kandang sebisa mungkin selalu dalam ngan istiqamah akan menghadirkan hasil usaha ini pada keadaan bersih sehingga hewan nyaman yang memuaskan. Seperti ternak yang ia la- mulanya adalah berada di sana. Kebersihan dan kesehatan kukan, mulanya adalah dari tingkatan seder- mustahik. Dia hewan juga terjaga. hana, jumlah hewan ternak yang sedikit. Na- menjadi sasar- mun, hal itu dia tekuni secara perlahan, ke- Pelatihan Baznas juga memberikan kete- mudian hewan ternaknya terus bertambah rampilan menjaga kesehatan dan mening- hingga akhirnya kini menjadi puluhan he- katkan imunitas hewan ternak kepada Na- wan ternak. ning. Tujuannya agar hewan tumbuh sehat dan terhindar dari penyakit. Dia menyebut, Hasil itu bukan semata-mata diukur dari segala masukan baik itu perihal teknis nilai besar dalam perspektif manusia, me- pemeliharaan maupun pembudidayaan ter- lainkan nilai besar dalam kacamata Allah nak selalu ia ikuti. SWT. Bahwa dengan memperlakukan he- wan ternak dengan layak, dia meyakini se- Maka, tak heran pada tahun pertama ia sungguhnya terdapat amalan ibadah yang mengikuti program pembinaan dari Baznas, Allah SWT selipkan di sana. Naning mampu menghasilkan sembilan ekor domba yang siap dijual dan disalurkan Di dalam kerja kebaikan ini juga terdapat ibadah. Kerja ini dilakukannya untuk Allah. PROFIL Ada nilai kepasrahan di dalamnya. Dengan begitu Allah SWT menghadirkan kebaikan Nama lengkap: dan keberkahan dalam usaha Naning. Naning Fitri Rahayu Sehingga dia pun berpesan kepada setiap Tempat, tanggal, lahir: peternak di Indonesia untuk senantiasa Surabaya, 29 Desember 1978 memperlakukan hewan dengan layak. Islam melarang umatnya untuk berlaku zalim ke- Pendidikan terakhir: SD pada makhluk apapun, termasuk kepada hewan ternak dan peliharaan. Maka konsis- Prestasi: tensi, ketelatenan, dan kebersihan serta ke- Berhasil menjadi peternak mustahik sehatan hewan ternak dinilai harus menjadi hal yang senantiasa diperhatikan guna me- yang menghasilkan banyak raih kesuksesan dunia akhirat. hewan ternak sehat. \"Toh kita hidup bukan cuma di dunia. Bisa jadi hewan-hewan ternak yang dulu sa- ya pelihara di dunia, bisa kasih saya senyum di surga,\" katanya. n ed: erdy nasrul TASAWUF Menggapai Makam Mahabbah Prof KH Nasaruddin Umar S alah satu target para salik cukup. SAW ketika dilempari batu sampai tak ada lagi ruang kebencian di dalam Imam Besar Masjid Istiqlal (spiritual traveler) ialah makam Terminologi dan kosakata yang tumitnya berdarah-darah oleh orang diri seseorang. Sejelek apa pun dan cinta (mahabbah). Kekuatan cin- Thaif. Rasul hanya tersenyum. \"Aduh kasarnya orang lain, ia tak akan ta bisa mengubah buaya men- tersedia lebih banyak berkonotasi cinta umatku, seandainya engkau tahu visi membalas dengan kejelekan.\" jadi cicak atau sebaliknya cicak menjadi kepada fisik materi, tetapi terlalu misi yangku bawa, engkau pasti tidak buaya. Kekuatan cinta (the power of love) sedikit kosakata cinta secara spiritual. akan melakukan ini,\" demikian Banyak ulama besar kita telah bisa mengubah segala-galanya. Mungkin itulah sebabnya mengapa bisiknya. mencapai tingkatan itu. Imam Syafi'i Allah SWT memilih bahasa Arab seba- pernah \"dikerjai\" oleh seorang tukang Kekuatan cinta pada diri seseorang gai bahasa Alquran karena kosakata Bahkan, ketika datang malaikat jahit saat memesan pembuatan baju. akan mengimbas pada seluruh ruang spiritualnya lebih kaya. Kosakata cinta penjaga Gunung Thaif menawarkan Lengan kanan baju itu lebih besar/long- dan waktu. Jika cinta sudah terpatri da- dalam Alquran menurut ulama tafsir bantuan untuk membalas perbuatan gar dibanding lengan kirinya yang kecil lam seluruh jaringan badan seseorang, ada 14 kosakata, mulai dari cinta orang Thaif itu, Nabi Muhammad SAW dan sempit. Imam Syafi'i bukannya vibrasinya akan menghapus semua monyet sampai kepada cinta Ilahi. berucap, \"Terima kasih. Allah lebih complain dan marah kepada tukang kebencian. kuasa daripada makhluk. Jangan diapa- jahit itu, malah berterima kasih. Imam Bagi para sufi, cinta Allah bersifat apakan. Mereka hanya tidak tahu. Kelak Syafi'i menyebut, \"Kebetulan, saya suka Sebagai manifestasinya dalam ke- primer, sementara cinta hamba sekun- kalau mereka sadar, mereka akan menulis dan lengan yang lebih longgar hidupan, begitu bertemu dengan sese- der. Primer itu inti, substansi. Yang mencintai saya\". ini memudahkan saya untuk menulis orang, ia tersenyum, sebagai ungkapan sekunder itu tidak substansial. Pemilik sebab lebih leluasa bergerak\". dan tanda rasa cinta. Address cinta cinta sesungguhnya hanya Allah SWT. Nabi Nuh AS pernah menyesal paling kuat tentu adalah Allah SWT. Hakikat cinta yang sesungguhnya sejadi-jadinya mengapa ia pernah men- Sungguh indah hidup ini jika tidak Bermesraan dengan Allah SWT adalah adalah unconditional love (cinta tanpa doakan umatnya binasa. Selama 950 ada lagi benci. Ini bukan berarti kita ha- puncak segala kenikmatan. Inilah yang syarat) atau kalangan psikolog tahun ia berdakwah mengajak kaumnya rus menahan atau menghilangkan ma- disebut maqam mahabbah oleh menyebutnya the saint lover. ke jalan Allah SWT, tapi hanya segelintir rah. Yang kita lakukan adalah bagaimana seorang sufi perempuan yang terkenal yang mengikuti ajakannya. Yang lainnya menjadikan diri ini penuh cinta sehingga dengan nama Rabi’ah al-Adawiyyah. Cinta yang tanpa pamrih adalah ingkar sehingga Nabi Nuh berdoa potensi kemarahan kita berkurang. cinta primer. Cinta seperti ini berbeda kepada Allah agar dikirimkan bencana Cinta tidak bisa diterangkan, tetapi dengan cinta kita yang memiliki kepen- kepada kaumnya yang ingkar itu. Maka Kita punya hak untuk marah dan itu hanya bisa dirasakan. Terkadang se- tingan. Ketika sebelum kawin, masya datanglah banjir besar yang meneng- harus diungkapkan dengan proporsio- buah rasa tidak ada kosakata yang ter- Allah, kita sampai kehabisan kata-kata gelamkan mereka, sedangkan Nuh dan nal. Jangan karena makanan sedikit sedia untuk menggambarkan kedalam- melukiskan kebaikan pujaan kita. Akan para pengikutnya sudah mempersiap- kurang enak lalu marah. Jika cinta su- annya. Kosakata yang tersedia tetapi, sesudah kawin, kata-kata paling kan diri dengan membuat perahu. dah menguasai seluruh relung-relung didominasi oleh kebutuhan fisik kasar pun tak jarang kita lontarkan. tubuh maka sekecil apa pun sudah tidak sehingga untuk mencari kata yang bisa Ada sebuah ungkapan dari ahli ada lagi tempa untuk membenci siapa memfasilitasi keinginan rohani tidak Unconditional love pernah hakikat: \"Kalau cinta sudah meliputi, pun, termasuk benci terhadap iblis. n ditunjukkan Rasulullah Muhammad

KANTOR PERWAKILAN Jawa Barat JAWA BARAT Jl Mangga No 47 Bandung www.republika.co.id @republikajabar @republikaonline RepublikaOnline Telp : 022 - 87243363/87243364 Faks : 022 - 87243365 E-mail : [email protected] [email protected] JUMAT, 1 JULI 2022 | 1 DZULHIJAH 1443 H ABDAN SYAKURA/REPUBLIKA TUNTUT Masa Libur Sekolah, TRANSPARANSI Balawista Siaga Sejumlah mahasiswa dari berbagai Awasi Wisatawan universitas melakukan I BAYU ADJI P, DEA ALVI SORAYA aksi menolak PANGANDARAN — Badan Penyelamat Wisata pengesahan Rancangan Tirta (Balawista) Kabupaten Pangandaran diminta Kitab Undang-Undang siaga mengawasi aktivitas wisatawan di pantai pada masa libur sekolah. Jumlah wisatawan pada masa Hukum Pidana (RKUHP) libur sekolah ini diperkirakan meningkat. di depan Gedung DPRD Ketua Balawista Kabupaten Pangandaran, Wi- Provinsi Jawa Barat, caksono, mengimbau wisatawan untuk selalu me- Kota Bandung, Kamis matuhi rambu-rambu yang terpasang di kawasan (30/6). Dalam aksi itu, pantai. Wisatawan diminta tidak memaksakan para pengunjuk rasa berenang di zona berbahaya. Hal ini untuk memi- nimalkan potensi terjadinya kecelakaan. juga meminta transparansi draf Wicaksono juga mengingatkan wisatawan yang RKUHP, sebelum membawa anak untuk selalu melakukan peng- dilakukan pengesahan. awasan. Pasalnya, kata dia, pada musim liburan, biasanya ada saja kejadian anak yang terpisah dari Ekspor Terhenti, Harga keluarganya. “Kami menyarankan kepada orang Rajungan Anjlok tua yang berlibur agar selalu mengawasi anak- anaknya. Jangan sampai asyik sendiri, terus lupa Rajungan yang biasanya diekspor akhirnya lain. “Dengan kondisi ini, banyak ne- Serikat, serta dampak perang Rusia- dengan anaknya,” kata dia kepada Republika, dilepas ke pasar lokal. layan rajungan yang akhirnya me- Ukraina. Menurut dia, selama ini 80 Kamis (30/6). milih tidak melaut,” kata dia kepada persen ekspor rajungan dari Indo- I LILIS SRI HANDAYANI tengah tinggi, sehingga akhirnya dile- Republika, Kamis. nesia tujuannya ke Amerika Serikat. Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Ka- pas ke pasar lokal, meskipun harga- “Kita juga lagi selidiki, apakah ada bupaten Pangandaran Tonton Guntari mengatakan, INDRAMAYU — Pemerintah di- nya tak sesuai harapan. “Permintaan Budi mengatakan, jumlah nelayan kemungkinan terhambatnya ekspor mengantisipasi peningkatan pengunjung pada harapkan memperhatikan para ne- dari pasaran lokal memang naik, tapi rajungan di wilayah Jabar diperkira- rajungan dari Indonesia itu karena masa liburan sekolah, pihaknya sudah menyam- layan rajungan. Pasalnya, belakangan tidak sebanyak untuk ekspor,” kata kan mencapai sekitar 19.515 orang, ada rajungan dari negara lain yang paikan kepada Balawista untuk lebih siaga. “Karena ini harga rajungan anjlok. Thamrin, Kamis (30/6). terdiri atas nelayan jaring 12.962 orang diekspor ke sana (Amerika Serikat),” akan banyak anak sekolah yang liburan,” katanya. dan nelayan bubu 6.553 orang. Nela- ujarnya. Di Kecamatan Patrol, Kabupaten Thamrin menjelaskan, rajungan yan rajungan ini tersebar di sejumlah Menurut Tonton, sejak pekan lalu sudah mulai Indramayu, misalnya, harga rajungan hasil tangkapan nelayan Desa Sukahaji daerah, antara lain Indramayu sekitar Rajungan disebut merupakan terjadi peningkatan kunjungan wisatawan, saat ini dikabarkan hanya sekitar Rp dan Desa Bugel, Kecamatan Patrol, 3.431 orang, Cirebon 10.475 orang, salah satu komoditas utama ekspor meskipun tidak signifikan. Ia memperkirakan 40 ribu per kilogram. Sedangkan ra- biasanya diekspor ke Amerika dan be- serta Karawang 4.201 orang, dan Be- sektor perikanan Indonesia. Pada wisatawan ke Pangandaran tidak akan bertumpuk jungan hasil sortir dengan ukuran berapa negara di kawasan Eropa. Ia kasi 1.138 orang. 2020, ekspor rajungan, juga kepiting, pada satu waktu karena masa liburan sekolah yang besar dihargai sekitar Rp 60 ribu per mengaku belum mengetahui penye- dilaporkan mencapai sekitar 367,5 juta terbilang panjang. Berdasarkan pantauannya, kata kilogram. Dalam kondisi normal, har- bab ekspor rajungan terhenti. Bagi nelayan rajungan yang me- dolar Amerika Serikat atau kurang dia, wisatawan tidak hanya ramai pada akhir pekan, ga rajungan ini disebut berkisar Rp miliki kapal, menurut Budi, biasanya lebih Rp 5,2 triliun. Pada 2021, hingga tapi juga hari biasa. “Saat weekdays ini juga banyak 140 ribu per kilogram. Anjloknya harga rajungan ini ber- mempekerjakan anak buah kapal Oktober, rajungan dilaporkan me- hotel yang terisi,” ujarnya. dampak terhadap para nelayan. Bah- (ABK). Karena itu, ia mengatakan, nempati urutan ketiga komoditas Rajungan hasil tangkapan nelayan kan, ada nelayan yang tidak melaut anjloknya harga rajungan ini ber- sektor perikanan yang diekpor, seba- Bagi masyarakat yang berwisata di Pangandaran, biasanya ditampung oleh pengepul, sementara karena hasil yang diper- dampak luas, tidak hanya pada ne- nyak 11 persen, setelah udang (40 Tonton tetap mengingatkan soal protokol kesehatan untuk kemudian dikirim ke pabrik dan oleh tak sebanding dengan biaya ope- layan. “Belum lagi dampak yang di- persen) dan tuna (13 persen). Melihat (prokes) karena pandemi Covid-19 belum berakhir. diekspor. Menurut Ketua Tempat Pe- rasional. Menurut Sekretaris Jenderal alami tempat pengelolaan rajungan, potensi rajungan ini, Budi meminta Menurut dia, Satgas Penanganan Covid-19 Kabu- lelangan Ikan (TPI) Sukahaji, Keca- Serikat Nelayan Indonesia (SNI), yang rata-rata mempekerjakan 10- pemerintah turun tangan mengatasi paten Pangandaran masih terus melakukan peman- matan Patrol, Thamrin, sudah sejak yang juga Koordinator Forum Komu- 20 perempuan pengupas rajungan,” persoalan yang terjadi. “Jangan selalu tauan. Terkait hotel, kata dia, masih ditekankan juga bulan lalu ekspor rajungan terhenti. nikasi KUB Nelayan Rajungan Jawa kata dia. menyebutkan rajungan penyumbang penggunaan aplikasi PeduliLindungi untuk skrining Para eksportir disebut belum menam- Barat (Jabar), Budi Laksana, anjlok- devisa negara, tapi saat rajungan para wisatawan yang menginap. pung lagi pasokan rajungan. Sementa- nya harga rajungan tak hanya terjadi Soal penyebab jatuhnya harga ra- harganya kritis, pemerintah lalai dan ra hasil tangkapan rajungan disebut di Jabar, tapi juga di beberapa daerah jungan dan kendala ekspor komo- membiarkan,” kata Budi. I ed: irfan fitrat Kabupaten Pangandaran menjadi salah satu ditas tersebut, Budi mengatakan, di- destinasi wisata yang direkomendasikan Menteri pengaruhi kondisi inflasi di Amerika Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno pada masa libur sekolah ini. Dalam siaran persnya, awal pekan ini, Sandiaga menyebut Kabupaten Pangan- daran memiliki sejumlah objek wisata alam yang menarik, seperti Pantai Pangandaran, Green Ca- nyon, serta Pantai Batu Hiu. Selain Kabupaten Pangandaran, Sandiaga juga merekomendasikan Kabupaten Garut, yang me- miliki destinasi dengan panorama alam, seperti kawasan wisata Cipanas dan Pantai Santolo. Kemu- dian Kota Bandung, yang terkenal dengan wisata kulinernya. Menyambut masa libur sekolah, Trans Studio Bandung (TSB) menyiapkan dua pertunjukan utama, yaitu The Magical Holidays Adventure, yang menghadirkan pesulap Aaron Crow, serta Silhouet- te Show “Refrain”. Head of Marketing Communi- cation TSB Triya Filia Sari mengatakan, ini kali pertama TBS kembali menggelar pertunjukan internasional setelah sebelumnya terkendala kon- disi pandemi. Ia berharap tingkat kunjungan ke TBS meningkat. “Harapannya dari 28 Juni-10 Juli 2022 pengunjung bisa naik kurang lebih 50 per- sen,” ujar dia. I ed: irfan fitrat Lebih Tenang Lewat Jembatan Gobang I OLEH BAYU ADJI P han 2019, sebagian kayu yang menjadi beraktivitas sehari-hari. “Alhamdulillah, dak berbelanja ke Pasar Manonjaya, pengerjaannya,” kata dia. alas jembatan tampak rusak. Pengguna sudah permanen,” ujarnya. Kabupaten Tasikmalaya. “Hampir Kepala Bidang Jalan dan Jembatan Wajah Jembatan Gobang sudah kendaraan roda dua mesti bergantian ke- semua warga Kelurahan Singkup kalau berubah. Tidak seperti dulu yang tika melintas. Padahal, di ujung jembatan Sodikin menceritakan, Jembatan belanja itu ke Pasar Manonjaya. Dari- Dinas PUTR Kota Tasikmalaya Wenda beralaskan kayu, jembatan terse- sudah terpasang papan peringatan dari Gobang yang berada di atas Sungai pada ke Pasar Pancasila (Kota Tasik- Krisnawan mengatakan, jembatan de- but kini sudah dibuat permanen dan ber- pemerintah, yang melarang pengendara Cikalang itu pertama dibangun pada malaya) yang jaraknya 12 kilometer, ngan panjang sekitar 36 meter dan lebar aspal. roda dua ataupun pejalan kaki melintasi sekitar 2000-an. Bantalan jembatan itu lebih dekat ke Pasar Manonjaya, hanya lima meter itu kini pemeliharaannya jembatan. berupa kayu, tapi bisa dilintasi ken- dua kilometer,” ujarnya. masih menjadi tanggung jawab kontrak- Jembatan Gobang menghubungkan daraan bermotor. Seiring penggunaan- tor. “Kalau sudah lepas pemeliharaan wilayah Kelurahan Singkup, Kecamatan Menurut Asih, jembatan tersebut mu- nya, kayu jembatan mengalami Sodikin mengatakan, jalur di daerah- oleh pemborong, kami akan intensif me- Purbaratu, Kota Tasikmalaya, dengan lai dibuat permanen sejak sekitar Sep- kerusakan. Pemerintah setempat nya juga kerap menjadi alternatif jika lakukan perawatan. Kami akan kon- Desa Margaluyu, Kecamatan Manonjaya, tember 2021. Selama prosesnya, jemba- disebut beberapa kali memperbaiki atau jalan utama menuju Manonjaya di Kelu- sultasi dengan provinsi karena itu Kabupaten Tasikmalaya. Berdasarkan tan ditutup total bagi kendaraan ber- mengganti kayunya. Namun, umumnya rahan Awipari, Kecamatan Cibeureum, masuknya jembatan antardaerah,” ujar pantauan, Rabu (29/6), jembatan itu tak motor. Warga hanya bisa melintas dengan kayu jembatan itu tak bertahan lama. Kota Tasikmalaya, macet ketika sore hari. Wenda, Rabu. hanya bisa dilalui kendaraan kecil, tapi berjalan kaki. Pembangunan jembatan “Setiap dua tahun biasanya sudah “Sekarang lalu lintas mudah, lewat tidak juga dapat dilintasi kendaraan besar, rampung pada akhir 2021. Kemudian bolong-bolong,” kata Sodikin. khawatir lagi,” kata dia. Jembatan Gobang disebut semestinya seperti truk. Asih (52 tahun) mengaku awal 2022 jembatan itu sudah bisa di- menjadi tanggung jawab Pemerintah Pro- merasa lebih tenang melihat wajah baru lintasi pengguna kendaraan bermotor. Ketika Republika mengunjungi jem- Menurut Tenaga Fungsional Teknik vinsi Jawa Barat karena menghubungkan jembatan itu. “Senanglah, jadi lebih batan itu pada September 2019, kayu di Jalan dan Jembatan Dinas Pekerjaan dua daerah. Namun, perbaikan jembatan mudah aksesnya, bagus, tidak khawatir Sodikin (62), warga yang rumahnya jembatan tersebut tengah diganti. Ter- Umum dan Tata Ruang (PUTR) Kota selama ini dilakukan oleh Pemerintah lagi kalau lewat,” ujar warga Kelurahan dekat dengan Jembatan Gobang, merasa nyata kini jembatan tersebut sudah Tasikmalaya Rino Isa Muharam, Jem- Kota Tasikmalaya karena menjadi salah Singkup itu kepada Republika. senang melihat kondisi jembatan yang dibuat permanen. Melihat kondisinya batan Gobang dibuat permanen meng- satu akses utama warga Kota Tasikma- sudah dibuat permanen. Pasalnya, kini, Sodikin menilai, lalu lintas gunakan anggaran sekitar Rp 8 miliar laya. “Harapannya dengan terbangunnya Saat Republika meninjau langsung jembatan itu merupakan akses utama masyarakat menjadi lebih mudah. dari Dana Alokasi Khusus (DAK) pada jembatan itu, masyarakat ikut menjaga,” kondisi Jembatan Gobang pada pertenga- yang sering kali digunakan warga dalam Termasuk bagi warga Singkup yang hen- 2021. “Akhir tahun kemarin baru selesai kata Rino. I ed: irfan fitrat BERLANGGANAN '(:$13(5:$.,/$15$.<$7'$(5$+ .27$&,0$+, JAWA BARAT 3,03,1$1'$1$1**27$ 022 - 87243363 %(6(57$6(.5(7$5,$7'35'.27$&,0$+, 6(/$0$7 +$5,0(%1*+8$&$<3.$$11*.$5$.( -8/, 32/5,<$1*35(6,6, 0(1'8.81*3(08/,+$1(.2120,'$15()250$6,6758.785$/ 8178.0(:8-8'.$1,1'21(6,$7$1**8+,1'21(6,$780%8+

KANTOR PERWAKILAN Jawa Tengah JATENG & DIY Jl. Perahu No 4 Kotabaru Yogyakarta & DIY Redaksi: (0274) 566 028 Iklan & Sirkulasi: (0274) 544 972 www.republika.co.id @republikajogja @republikajogja RepublikaJogja Layanan Pelanggan: 0821 3342 6333 Faksimile: (0274) 541 582 WIHDAN HIDAYAT / REPUBLIKA JUMAT, 1 JULI 2022 | 1 DZULHIJJAH 1443 H PENUTUPAN HOLYWINGS Spanduk peringatan penutupan tempat usaha terpasang di pintu masuk Bar dan Restoran Holywings, Sleman, INSPIRA DIY, Kamis (30/6). Pemkab Sleman mengikuti wilayah lain ikut menutup outlet Holywings. Ada beberapa pertimbangan penutupan outlet Holywings tersebut, yaitu operasional usaha Bar dan Resto Holywings belum sesuai dengan ketentuan Perda maupun Perkada Kabupaten n OLEH ERIK HADI SAPUTRA Sleman. Selanjutnya, usaha tempat hiburan malam tersebut juga dinilai telah menimbulkan kegaduhan dan mengganggu ketenteraman KAPRODI ILMU KOMUNIKASI DAN DIREKTUR masyarakat serta ketertiban umum. KEHUMASAN DAN URUSAN INTERNASIONAL, UNIVERSITAS AMIKOM YOGYAKARTA DIY Bakal Tinjau Kembali Izin Usaha Holywings Karakter BAKU Izin usaha yang sudah dikeluarkan yakni kuensinya juga di investasinya, Nando pun menyebut, penu- P embaca yang kreatif, pekan lalu pada waktu ba’da shubuh izin bar. serapan tenaga kerja dan lain- tupan outlet yang dilakukan saya mengisi kajian MQ pagi bersama Ustaz Gatot Kunta lain, sebetulnya ini efek dari ma- Pemkab Sleman saat ini sudah Kumara dan Pak Huripudin, Kepala SMK Daarut Tauhiid n SILVY DIAN SETIAWAN selama ini, bisa dihentikan se- najemen Jakarta yang promo tepat dilakukan. Jika Holywings Bandung. Perbincangan online itu mengarah kesalah satu bagian mentara sebetulnya kegiatan dan mengakibatkan kegaduhan akan beroperasi kembali, maka terkait pendidikan vokasi sebagai jawaban dari tantangan industri. YOGYAKARTA — Dinas Per- operasionalnya, dan saat ini seperti ini,\" kata Nando. dokumen yang disyaratkan ha- izinan dan Penanaman Modal sudah tepat dilakukan penutu- rus dilengkapi terlebih dahulu. Kompetensi itu dibangun dari tiga hal yaitu hard skill, soft skill, (DPPM) DIY menyebut akan pan. Sleman sendiri sudah me- Ia menjelaskan, untuk dapat dan Karakter. Terkait karakter, saya juga terinspirasi dari karakter melakukan peninjauan kembali nutup sementara,\" ujarnya. menjual dan menyajikan minu- \"SKP dan SKPL yang golo- yang dibangun oleh Daarut Tauhiid yaitu karakter BAKU (Baik dan terkait izin usaha Holywings. man beralkohol, Holywings ha- ngan paling rendah itu yang go- Kuat). Tentunya kita ingin generasi muda kita saat ini (Gen Z) Saat ini, izin usaha Holywings Nando menjelaskan, pihak- rus melengkapi dokumen SKP longan A, itu di Kementerian memiliki karakter itu. Yogyakarta belum dicabut dan nya masih perlu melakukan ka- Minuman Beralkohol atau Surat Perdagangan, dan golongan B hanya dilakukan penutupan out- jian dan peninjauan lebih lanjut Keterangan Penjual Langsung dan C yang harganya lebih tinggi Karakter Baik yang terpancar seperti, memiliki kejujuran, pandai let sejak 29 Juni 2022 kemarin. terkait tuntutan masyarakat (SKPL) Minuman Beralkohol. itu justru malah di Sleman. Jadi, bersyukur dan ikhlas dalam menjalani banyak hal. Karakter Kuat yang meminta izin usaha Holy- Sementara, Holywings belum malah nanti kalau sudah ber- ditunjukkan lewat semangat pantang menyerah (tangguh), \"Peninjauan kembali tentu, wings dicabut. Setidaknya, ba- memiliki dua dokumen tersebut. proses di Sleman SKPL B dan C- menginspirasi orang lain, dan sabar dalam melewati tantangan. jadi kami sebetulnya untuk me- nyak hal yang perlu dipertim- nya, monggo nanti dari Pemkab ninjau iya akan kami lakukan, bangkan sebelum dilakukannya \"Kalau SKP itu dijual seperti Sleman bisa membuka operasio- Pembaca yang kreatif, kejujuran menjadi sangat penting ketika nanti (dilihat) pelanggarannya pencabutan izin usaha ini. di toko, itu pengecer jadi boleh nalnya lagi,\" kata Nando. anak sedang menempuh pendidikan. Jujur bukan hanya dalam sejauh apa,\" kata Sub Koordina- dibawa pulang. Tapi kalau SKPL interaksinya dengan orang lain. Juga kejujuran kepada orang tuanya. tor Pelayanan, Perizinan, Pere- Sebab, penutupan outlet Ho- itu dia diperbolehkan dijual dan Sebelumnya, Holywings yang konomian dan Infrastruktur lywings dilakukan atas dasar minum ditempat. Dalam hal ini, berada di Jalan Magelang, Sindu- Kejujuran seperti memberi kabar sedang berada di mana ketika DPPM DIY, Novian Chrisnando pertimbangan keamanan dan Holywings atau PT Jogja Sayap adi, Kecamatan Mlati, Kabupaten ditanya. Kemudahan dalam dihubungi, serta kejujuran dalam kepada Republika, Kamis (30/6). ketertiban masyarakat. Sedang- Berjaya belum memiliki dua- Sleman, DIY resmi ditutup, Rabu mengelola keuangan. kan, untuk melakukan pencabu- duanya, baru dalam proses peng- (29/6) kemarin. Penutupan dila- Izin usaha yang sudah dike- tan izin usaha harus ada kajian ajuan,\" ujarnya. kukan oleh petugas Satpol PP Satu kasus yang pernah terjadi, seorang ayah tiba-tiba luarkan yakni izin bar, sehingga dan pertimbangan lebih lanjut. Kabupaten Sleman. \"Betul (ditu- mendatangi pelayanan akademik. Dengan tergesa-gesa si ayah ingin Holywings sendiri belum diper- Artinya, Holywings diduga tup), untuk meredakan kegadu- segera menuntaskan tagihan biaya praktikum yang didapatkannya bolehkan untuk menjual minu- \"Saya bicara terkait perizi- melakukan pelanggaran karena han yang timbul,\" ujar Kepala dalam bentuk surat peringatan. Rincian biaya yang ada dalam surat man beralkohol. Pihak manaje- nan. Tetapi kalau atas dasar ke- belum diperbolehkan untuk Satpol PP, Shavitri Nurmala De- itu menjelaskan jumlah tagihan dan diperuntukkan apa saja hal itu, men harus melengkapi dokumen gaduhan masyarakat karena menjual dan menyajikan minu- wi kepada Republika. disertai dengan kalimat yang memberikan peringatan jika tidak Surat Keterangan Pengecer (SKP) sentimen pelecehan suatu agama man beralkohol, mengingat SKP segera melakukan pembayaran. Minuman Beralkohol atau Surat tertentu, pertimbangannya lain dan SKPL belum dilengkapi. Na- Penutupan Holywings dilaku- Keterangan Penjual Langsung lagi, di luar yang saya sampaikan mun, pihaknya harus melakukan kan karena melanggar peraturan Dikarenakan kekhawatiran menerima kabar ini dari anaknya, si (SKPL) Minuman Beralkohol. ini. Itu banyak pihak lagi yang peninjauan kembali untuk me- daerah Kabupaten Sleman Nomor ayah begitu khawatir mentransfer uang yang lebih dari 10 juta itu kami harus minta pendapat, dari mastikan pelanggaran yang dila- 12 Tahun 2020. Peraturan tersebut kepada anaknya. Lebih baik agar uang yang dipinjam dari koperasi Jika dua dokumen tersebut MUI dan tokoh-tokoh, itu mele- kukan Holywings. berisi tentang pelanggaran keten- kantor ini diantar langsung dan dibayarkan ke pèlayanan keuangan sudah dilengkapi, kata Nando, bar lagi dan lain soal. Banyak traman, ketertiban umum, dan kampus. Setelah dicek ternyata surat itu palsu. Betapa ekspresi maka Holywings sudah diperbo- yang dilibatkan di situ kalau nan- \"Saya kan juga belum me- perlindungan masyarakat. sedih terpancar di wajah di ayah, tidak habis pikir anaknya tega lehkan untuk menjual minuman ti menjadi dasar tuntutan pen- ngetahui secara langsung apakah melakukan skenario itu. beralkohol. Sedangkan, hingga cabutan izin bar,\" jelas Nando. betul-betul di dalam (bar) itu \"Kami laporkan pada pimpi- saat ini dua dokumen tersebut menjual minuman beralkohol nan (Bupati Sleman), keputusan Pembaca yang kreatif, pada akhirnya kita menyadari betapa belum dilengkapi dan masih da- Nando menegaskan, dalam atau tidak. Kalau dari laporan penutupan dengan memperhati- pentingnya bersyukur dengan semua fasilitas yang ada. Jika hanya lam proses pengajuan. melakukan pencabutan izin usa- yang kemarin beredar di medsos kan peninjauan terhadap doku- melihat orang lain mempunyai apa dan kita memiliki apa semakin ha memang harus mempertim- dan berita, memang selama ini men perizinan dan situasi serta lama terasa semakin lelah saja membandingkan itu semua. Toh \"Kalau memang terbukti ada bangkan banyak hal. \"Untuk pe- sejak operasional, launching ke- kondisi yang ada. Karena perizi- pada akhirnya setelah mendapatkan apa yang diinginkan, orang itu penjualan minuman beralkohol nutupan izin (usaha) kan konse- marin itu menjual minuman ber- nan yang diamanatkan dalam Per- belum tentu juga bahagia. Maka keikhlasan dalam menuntut ilmu itu alkohol disitu, itu memang suatu da Sleman belum dipenuhi,\" kata memberikan ketenangan dan kelapangan dari tugas dan tantangan. pelanggaran,\" jelas Nando. Shavitri. n c01 ed: fernan rahadi Ketiga hal itulah yang membuat karakter Baik menjadi melekat dalam pikiran peserta didik. Pembaca yang kreatif, karakter Kuat menjadi landasan penting untuk menguatkan Gen Z. Bekerja keras dalam menempuh pendidikan membuat seseorang tidak mudah mengeluh. Apalagi jika keluhan itu ditulis dengan huruf kapital dan dibuat dalam stories. Teman-teman juga tidak nyaman melihat atau membaca status itu. Satu hal yang selalu perlu diingat, mengeluh tidak akan menyelesaikan persoalan. Justru bisa membuat semuanya jadi runyam. Kembali kepada kita semua, mau concern pada aktivitas yang hanya sekedar basa-basi, atau aktivitas yang meningkatkan kompetensi, memberi inspirasi lewat karya yang diperoleh. Prestasi yang ditunjukkan lewat medali menjadi bukti penting proses yang dijalani selama ini. Dan tentu itu ditunjukkan lewat kesabaran. Ketekunan dengan konsistensi yang terus istiqomah. Ustaz Adi Hidayat menyampaikan bahwa orang sabar itu terlihat pada ketika menerima respons pertama kali. Mendengar, menonton, dan melihat ke- jadian dan langsung menerimanya de- ngan tenang. Kelapangan dada, kejer- nihan berpikir dalam hikmah, kemudian mendirikan shalat. Kemampuan seperti itulah yang terpancar dari Karakter BAKU (Baik dan Kuat). Sehat dan terus- lah terinspirasi. n REPUBLIKBaris TERJANGKAU HARGANYA | LUAS PEREDARANNYA | CEPAT LAKUNYA SKRIPSI Siap Bantu Skripsi,Tesis&Desertasi semua jur.Era Jl.Janti Gedong- kuning Blk STTL T.551461/08182 77603 Berkah Sampah bagi Pemulung Hingga Pemda n OLEH BOWO PRIBADI pengelolaan sampah menjadi sumber energi potensi kapasitas pengolahan hingga mencapai Cilacap,\" katanya. terbarukan yang rendah emisi. 200 ton sampah segar per hari. Sementara itu, Khasan (60), warga Desa Tritih P engelolaan sampah sampai hari ini masih menjadi problem di berbagai Sampah yang masuk TPST ini terlebih dahulu Dengan menggunakan teknologi bio-drying, Lor mengaku, untuk memilah sampah yang masih daerah. Di satu sisi, produksi sampah dipilah dan hasilnya tetap memberikan manfaat sampah basah dengan kadar air di atas 50 persen dapat dimanfaatkan dan dijual kepada pengepul volumenya terus meningkat. Namun di bagi puluhan pemulung. \"Sisa sampah yang tidak bisa dikeringkan menjadi 20 persen hingga 25 mampu memberikannya penghasilan Rp 25 ribu sisi lain kapasitas tempat pembuangan akhir (TPA) termanfaatkan selanjutnya diolah menjadi RDF,\" persen untuk selanjutnya digunakan sebagai per hari atau mencapai Rp 750 ribu per bulan. kian sulit ditambah. jelas Murni. bahan bakar di pabrik PT SBI. Setiap hari ia melakukan pemilahan sampah Tidak terkecuali di wilayah Kabupaten Cilacap, Kepala Dinas Energi dan Sumber Daya Mine- \"Pemanfaatan sampah ini merupakan langkah plastik dan kardus yang masih bisa dijual bersama Jawa Tengah. Dengan produksi sampah yang ral (ESDM) Provinsi Jawa Tengah, Sujarwanto Dwi- nyata kami membantu menjaga lingkungan berke- sang istri di TPST Jeruklegi. \"Sehingga setiap mencapai 917 ton per hari yang dihasilkan tak atmoko menambahkan, fasilitas RDF merupakan lanjutan serta membantu perwujudan ekonomi bulan penghasilan kami berdua bisa mencapai Rp kurang dari 1,9 juta jiwa populasi warga Kabupaten kolaborasi PT Solusi Bangun Indonesia (SBI), sirkular bersama masyarakat setempat,\" ungkap- 1,5 juta,\" jelasnya. Cilacap. Pemkab Cilacap, Kementerian Lingkungan Hidup nya. dan Kehutanan (KLHK), Kementerian PUPR, serta Manajer Program Akses Energi Berkelanjutan, Berbeda dengan daerah lainnya, pengelolaan Pemerintah Kerajaan Denmark. Selain di Kabupaten Cilacap, Kabupaten Tuban Institute for Essential Services Reform (IESR), sampah di Kabupaten Cilacap ini telah dilakukan dan DKI Jakarta, pada tahun 2021, SBI juga telah Marlistya Citraningrum mengungkapkan, tekno- terobosan melalui Tempat Pembuangan Sampah Fasilitas yang berada di Desa Tritih Lor, Keca- menandatangani dua kesepakatan bersama untuk logi RDF ini bisa menjadi alternatif solusi sampah Terpadu (TPST) Jeruklegi berbasis teknologi matan Jeruklegi, Cilacap, telah mampu mengelola pengelolaan sampah regional. perkotaan dan relatif lebih efisien. Refuse-Derived Fuel (RDF). sampah secara moderen berbasis teknologi tepat guna. Sampah diolah menjadi RDF untuk kemu- Masing-masing milik Pemerintah Provinsi Termasuk dari segi biaya, untuk langsung di- Dari produksi sampah yang mencapai 917 ton dian dimanfaatkan sebagai bahan bakar alternatif Aceh yang akan dibangun di TPA Blang Bintang, gunakan menjadi bahan bakar; dibanding dengan per hari, kapasitas pengelolaan sampah berbasis pengganti batu bara. serta pengelolaan sampah di Kabupaten Banyu- membangun Pembangjit Listrik Tenaga Sampah RDF di TPST Jeruklegi untuk saat ini telah mas berupa penerimaan residu sampah dari PDU (PLTSa). Pada saat yang sama pemerintah daerah mencapai sebanyak 160 ton per hari. Pooduksi RDF di TPST Jeruklegi ini digunakan Banyumas untuk dimanfaatkan di Pabrik SBI juga mendapatkan pendapatan dari penanganan sebagai bahan bakar alternatif pengganti bahan ba- Cilacap. produksi sampah. \"Artinya, sekitar 23 persen sampah yang kar batubara oleh PT SBI yang merupakan anak per- diproduksi per hari telah dikelola melalui fasilitas usahaan PT Semen Indonesia (Persero) Tbk (SIG). SBI juga ikut mendukung dan mendorong \"Secara investasi, PLTSa cukup mahal sehing- RDF,\" ungkap Kepala Dinas Lingkungan Hidup replikasi pemanfaatan sampah menjadi RDF di ga menjadikan harga listrik keluarannya juga ting- (DLH) Kabupaten Cilacap, Sri Murniyati, saat \"Tahun ini, fasilitas RDF Jeruklegi mampu kota lain terutama kota-kota di mana terdapat gi, sedangkan RDF bisa langsung dimanfaatkan menerima rombongan Jelajah Energi 2022, di mengolah sampah dengan volume sampah segar operasional pabrik semen SBI maupun pabrik khususnya pabrik yang memerlukan bahan bakar TPST Jeruklegi, Selasa (28/6). hingga 160 ton per hari dan akan meningkat terus semen dalam grup SIG. (energi) seperti pabrik semen. \"Sebab perlu diper- sampai 200 ton per hari untuk menghasilkan 70 hatikan juga rantai pemanfaatan yang kompre- Teknologi RDF, jelasnya, adalah upaya ton RDF,\" ujarnya. \"SBI juga telah bekerja sama dengan pihak hensif, yakni pengguna RDF ini dan asesmen ter- pengelolaan sampah berkelanjutan yang swasta lain untuk mengurai problematika sampah hadap keluaran atau gas buang yang dihasilkan,\" mengedepankan ekonomi sirkular, melalui Direktur Utama SBI, Lilik Unggul Raharjo dengan meningkatkan kapasitas sampah terolah katanya. n ed: fernan rahadi menambahkan, fasilitas RDF di Cilacap memiliki menjadi RDF di fasilitas RDF Jeruklegi, Kabupaten

KantOr PErWaKilan Jawa JaWa timur Timur JL. Kalibokor No. 79 Surabaya layanan Pelanggan: www.republika.co.id @republikaonline @republikaonline RepublikaOnline (031) 994 429 89 087803338055 JUMAT, 1 JULI 2022 | 1 DZULHIJJAH 1443 H PATRIK CAHYO LUMINTU/ANTARA Serangan Hama Jadi Penyebab Tingginya Harga Cabai Rawit n DADANG KURNIA SURABAYA — Kepala Dinas Pertanian dan Ke- tahanan Pangan Jawa Timur, Hadi Sulistyo meng- ungkapkan, sedikitnya ada 7,23 persen lahan tana- man cabai di Jatim yang terserang Organisme Pengganggu Tumbuhan (OPT). Serangan OPT inilah yang mempengaruhi produksi dan membuat harga cabai melambung tinggi. Serangan OPT dari ringan sampai sedang ini terjadi karena adanya curah hujan yang tinggi serta umur tanaman yang sudah tidak produktif lagi. \"Secara kumulatif luas serangan OPT tanaman cabai selama musim tanam di musim kemarau ta- hun ini mencapai 383,11 hektar, yang terdiri dari serangan hama seluas 147,39 hejtar dan serangan penyakit tanaman 235,72 hektar,\" ujarnya, Kamis (30/6). Wakil Ketua Asosiasi Agribisnis Cabai Indone- sia (AACI) Jatim, Nanang Triatmoko mengatakan, kenaikan harga cabai membuat petani senang. Menurutnya, petani tidak hanya untung namun juga mampu mengembalikan kerugian akibat pandemi Covid-19 dua tahun lalu. \"Untuk masa tanam dua bulan lalu, ke- untungan yang diperoleh petani bisa mencapai 100 hingga 200 persen. Namun untuk mengem- KERA JINAN BERBAHAN KORAN BEKAS Perajin menyelesaikan pembuatan vas bunga dari kertas koran bekas di Bangkalan, Madura, Kamis (30/6). Kerajinan daur ulang berbahan koran bekas berupa hiasan rumah tersebut mulai mengalami peningkatan pesanan yang sebelumnya hanya mengandalkan balikan kerugian akibat pandemi mencapai 40 pasar lokal kini mulai mendapat pesanan dari luar Madura dan harga kerajinan itu berkisar Rp 16 ribu hingga Rp 1,6 juta per buah tergantung jenis kerajinan. persen,\" ujarnya. KAI Siapkan Biaya Bongkar Rumah Meski demikian, kata nanang, cuaca yang tidak menentu seperti saat ini turut meningkatkan biaya perawatan tanaman cabai. Di mana tana- man harus lebih se- ring diberi pupuk dan disemprot dis- Untuk masa infektan. \"Panen raya ma- tanam dua sih sekitar Agustus bulan lalu, hingga September. Untuk harga cabai keuntungan rawit di tingkat pe- tani saat ini Rp 78 yang diperoleh ribu per kilogram Terdapat 300 KK di Kelurahan Sukoharjo, surat permohonan kepada instansi Kelurahan Sukoharjo, Kecamatan petani bisa sedangkan cabai be- Kecamatan Klojen, Kota Malang. terkait mengenai pegawai yang akan Klojen, Kota Malang mendapatkan sar Rp 54 ribu per mendapatkan tugas penertiban pe- informasi mengenai rencana pener- mukiman. \"Mudah-mudahan bisa tiban rumah oleh PT KAI Daop 8 mencapai 100 kilogram,\" ujarnya. segera direspons oleh mereka se- Surabaya. hingga 200 Berdasarkan hingga bisa terbentuk dan mulai berjalan,\" ucapnya. Kebijakan ini dilakukan mengi- Sistem Ketersedia- ngat sejumlah rumah dibangun di Adapun mengenai respons war- atas tanah milik PT KAI. persen. an dan Perkem- n WILDA FIZRIYANI (30/6). ga, Luqman menegaskan, tidak ada bangan Harga Ba- Berdasarkan laporan yang dite- hal negatif yang diterima. Pihaknya Ketua RT 09 Mochamad Suli MALANG — PT KAI DAOP 8 juga telah bertemu dan berdiskusi mengatakan, ada respons beragam han Pokok (Siska- Surabaya telah menetapkan besaran rima, terdapat 300 KK yang berada dengan DPRD Kota Malang dan yang diberikan masyarakat menge- untuk biaya pembongkaran rumah di lingkungan RT 09 RW 07, Kelu- perwakilan warga. nai wacana penertiban ini. perbapo) yang di- di sekitar rel kereta api. Hal ini rahan Sukoharjo, Kecamatan Klo- terutama ditunjukkan pada rumah- jen, Kota Malang. Namun untuk Diskusi ini menghasilkan bahwa Meskipun tahu telah menyalahi kelola Pemerintah Provinsi Jawa Timur, harga rumah yang berada di Jalan Prof jumlah rumah yang terdampak, pi- masyarakat setempat menyadari aturan, mereka merasa berat dan Moh Yamin Gang VII, Kelurahan haknya masih harus memverifikasi bangunannya didirikan di tanah sedih. Hal ini terutama bagi warga rata-rata cabai rawit adalah Rp 92.771 per kilo- Sukoharjo, Kecamatan Klojen, Kota terlebih dahulu. milik PT KAI. yang hidup sebatang kara dan para Malang. janda. gram. Menurut Luqman, saat ini PT \"Dan menyadari bahwa tempat Manager Humas PT KAI Daop KAI masih dalam proses pemben- tinggalnya memang bukan peruntu- Secara keseluruhan, kata Suli, Harga rata-rata tertinggi di Kabupaten Probo- 8 Surabaya, Luqman Arif mengata- tukan tim dari berbagai stakeholder. kannya. Sesuai Perda Kota Malang tercatat ada 180 KK di wilayah RT kan, tidak ada uang ganti bangunan Tim ini nantinya bertugas untuk juga tidak. Dan pemerintah juga 09 RW 07, Kelurahan Sukoharjo, linggo Rp 106.666 per kilogram dan harga rata-rata untuk penertiban pemukiman liar mendata, memverifikasi, dan me- menyadari bahwa tinggal di daerah Kecamatan Klojen, Kota Malang. di sekitar rel kereta api. Pihaknya laksanakan kegiatan penertiban. tersebut merupakan daerah yang Dari jumlah tersebut, total warga- terendah di Kabupaten Banyuwangi Rp 82.400 per hanya menyediakan uang bongkar Dalam hal ini termasuk menen- sangat berbahaya. Itu dulu mungkin nya sekitar 670 jiwa. untuk bangunan permanen dan tukan jumlah rumah yang akan yang jadi pemikiran utama kami,\" kilogram. non-permanen. \"Yang permanen Rp ditertibkan nantinya. kata dia menambahkan. Sebagian besar mereka orang 250 ribu per meter lalu bagi yang asli Malang tetapi ada pula yang Di Pasar Genteng, Keputran, dan Wonokromo, non-permanen Rp 200 ribu,\" kata Untuk saat ini, kata Luqman, Sebelumnya, belum lama ini berasal dari Madura dan sebagai- Luqman kepada Republika, Kamis pembentukan tim masih dalam pro- masyarakat di lingkungan RW 07, nya. Surabaya, harga cabai rawit mencapai Rp 95 ribu ses koordinasi. Namun dia memas- tikan, pihaknya sudah mengirimkan n ed: fernan rahadi per kilogram. Kemudian untuk Pasar Pucanganom Rp 85 ribu per kilogram, dan Pasar Tambahrejo Rp 90 ribu per kilogram. Adapun untuk harga cabai besar di Pasar Genteng, Pasar Keputran, Pasar Tambahrejo, dan Pasar Wonokromo Rp 65 ribu per kilogram. Se- dangkan di Pasar Pucanganom Rp 80 ribu per kilo- gram. n ed: fernan rahadi Dari Kuliner Ikan, Berkuda, Sampai Mengendarai Perahu WILDA FIZRIYANI/REPUBLIKA l Suasana Wisata Mahoni Dempok di Kecamatan Pagak, Kabupaten Malang. wahan permainan untuk anak-anak. Biaya wahana Untuk bisa menikmati berbagai suguhan di ini juga beragam, yakni dari Rp 15 ribu sampai Rp Wisata Mahoni Dempok, pengunjung hanya perlu n OLEH Wilda Fizriyani Pengawas Wisata Mahoni Dempok, Bambang 20 per orang untuk tiap jamnya. Kemudian juga menyediakan Rp 2.000 per orang sebagai tiket Sutrisno mengatakan, tempat wisatanya banyak ada wisata berkuda yang dibanderol Rp 5.000 per masuk. Jumlah ini belum termasuk biaya parkir A da beragam pilihan untuk bisa berwisata di menyajikan suguhan yang menarik untuk para jalan. motor dan mobil yang dibawa pengunjung. wilayah Malang Raya. Salah satunya Wisata wisatawan. \"Yang jelas ini yang utama itu wisata Mahoni Dempok di Kecamatan Pagak, kulinernya, makanan-makanan tradisional teru- Menurut Bambang, pihaknya juga membangun Adapun untuk jam operasional, Bambang me- Kabupaten Malang yang bisa menjadi pilihan untuk tama dari masyarakat lalu ikan,\" kata Bambang embung yang berfungsi untuk menahan sedimen- ngatakan, tidak ada jadwal pasti mengenai hal ter- keluarga. kepada Republika. tasi yang masuk bersaman dengan aliran Kali sebut. Jadwal operasional bersifat situasional ka- Brantas. Langkah ini juga termasuk bukti peran rena menyesuaikan keramaian pengunjung yang Lokasi Wisata Mahoni Dempok tidak terlalu Lokasi Wisata Mahoni Dempok berada di ban- serta dalam membantu program Balai Besar tiba di lokasi. Jika pengunjung sudah tiba di lokasi jauh dari pusat Kabupaten Malang di Kecamatan taran Kali Brantas. Sebab itu, pihaknya juga me- Wilayah Sungai (BBWS) Brantas. \"Ini dilakukan pukul 07.00 WIB, maka pihaknya bisa langsung Kepanjen. Masyarakat hanya perlu menggunakan nyediakan wisata perahu dari para pegiat wisata supaya lumpur tidak ikut ke sungai. Jadi tertahan membukanya. kendaraan pribadi, baik itu sepeda motor maupun sekitar. Wisatawan hanya perlu mengeluarkan bia- di situ sedangkan air tetap mengalir terus ke mobil. Akses jalan menuju lokasi juga cukup baik ya Rp 5.000 per orang untuk bisa merasakan sen- bendungan,\" ucapnya. Keberadaan tempat Wisata Mahoni Dempok sehingga bisa menjadi pilihan untuk berwisata sasi menaiki perahu di atas aliran Sungai Brantas. nyatanya mendapatkan respons positif dari pe- bersama keluarga. Pada proses pengembangan, Bambang me- ngunjung asal Wagir, Kabupaten Malang, Briliana Selain itu, pengelola juga menyajikan berbagai ngaku turut melibatkan Pokdarwis setempat. Hal Nur. Perempuan berusia 26 tahun menilai, tempat ini bertujuan agar tetap mengoptimalkan teman- wisata tersebut bagus dan bisa menjadi referensi teman yang berada di sekitar tempat wisata. Sebab wisata keluarga. Pasalnya, biaya masuk untuk ke itu, 99 persen pegawai di Wisata Mahoni Dempok tempat wisata tergolong murah. merupakan warga sekitar. \"Terus makanan cukup ramah di kantong. Inti- Menurut Bambang, keberadaan Wisata Mahoni nya, ekonomis kalau buat keluarga menengah ke Dempok sebagai tempat berwisata sudah ada se- bawah,\" jelas perempuan berhijab ini. jak 25 tahun yang lalu. Namun untuk pengelolaan dari BUMDES baru terlaksana sekitar 2014 lalu. Di samping itu, perempuan disapa Ana ini juga Langkah tersebut sebenarnya hanya untuk mem- menilai, infrastruktur di tempat wisata sudah cu- bantu pengembangan wisata agar lebih baik lagi. kup bagus. Hal ini dibuktikan dengan tersedianya sejumlah fasilitas umum. Beberapa di antaranya Wisata Mahoni Dempok terus berkembang seperti toilet umum dan mushala sebagai tempat hingga sekarang. Hal ini terbukti dari jumlah pe- ibadah untuk wisatawan beragama Islam. ngunjung yang selalu banyak setiap harinya. Pada hari kerja, pengelola bisa menerima kunjungan Selain itu, Ana berpendapat, tempat wisata ini sebanyak 100 sampai 150 orang per hari. Semen- juga sudah termasuk ramah anak. Meskipun bera- tara itu, pada akhir pekan dapat mencapai 300 da di pinggir sungai, pengelola rutin memberikan sampai 400 orang. peringatan agar anak-anak tidak berada di dekat sungai. Anak-anak diperbolehkan berada di area Menurut Bambang, jumlah kunjungan ini jelas tersebut selama dalam pengawasan orang tua. mengalami peningkatan dibandingkan masa pan- demi Covid-19. Saat itu, jumlah kunjungan di Wisa- Karena ini merupakan kunjungan pertamanya, ta Mahoni Dempok menurun hingga 80 persen. Ana mengimbau, wisatawan lain untuk memper- \"Pandemi memang sudah memukul semua aspek hatikan jadwal tiba di lokasi. Dia merekomendasi- kehidupan. Dan itu tidak hanya di Wisata Mahoni kan wisatawan untuk datang lebih pagi karena ma- Dempok, tetapi tempat wisata lainnya juga menga- sih sepi. Dengan demikian, wisatawan bisa mera- lami hal sama,\" katanya. sakan dan mendapatkan wahana-wahana yang tersedia di lokasi. n ed: fernan rahadi


Like this book? You can publish your book online for free in a few minutes!
Create your own flipbook