Important Announcement
PubHTML5 Scheduled Server Maintenance on (GMT) Sunday, June 26th, 2:00 am - 8:00 am.
PubHTML5 site will be inoperative during the times indicated!

Home Explore P. 11. Apakah yang dimaksud dengan karya providensi Allah?

P. 11. Apakah yang dimaksud dengan karya providensi Allah?

Published by happy manurung, 2021-10-08 03:22:29

Description: #Katekismus Singkat Westminster
#memelihara
#memerintah
#bijaksana
#mahakuasa
#mahakudus

Keywords: Tindakan Allah memelihara dan memerintah

Search

Read the Text Version

BELAJAR KATEKISMUS SINGKAT WESTMINSTER P. 11 Vik. Happy Manurung

P.11. Apakah yang dimaksud dengan karya providensia Allah? J. Karya providensi Allah adalah tindakan Allah yang Mahakudus ( Mzm. 145:17), Mahabijaksana (Yes. 28:29), Mahakuasa dalam memelihara dan memerintah (Ibr. 1:3; Mzm. 103:19), segenap ciptaan-Nya beserta segala tindakan mereka (Mat. 10:29).

1. Allah Memelihara, Maz.91:5a Sikap orang percaya: ❑Percaya bahwa Allah menjaga dan memelihara kita. ❑Ibr. 1:3, Allah menopang segala yang ada dengan firman-Nya yang penuh kuasa. ❑Kis. 17:27-28, Allah tidak jauh dari kita, di dalam Dia kita hidup, kita bergerak, kita ada. ❑Neh. 9:6, Allah memberi hidup kepada semuanya. ❑Kol.1:7, Segala sesuatu ada di dalam Dia.

❖ Seluruh sejarah menceritakan providensi Allah. ❖ Ams. 16:9, hati manusia menimbang, tapi Allah yang menetapkan langkahnya. ❖ Ams. 16:33, Undi dibuang … setiap keputusan berasal dari Tuhan. ❖ Ams. 21:1, Hati raja seperti batang air di dalam tangan Tuhan. ❖ Est. 2:5-7, 17-18, Ester diangkat menggantikan ratu Wasti ❖ Est. 2:21-23, raja mencatat apa yang telah dilakukan oleh Mordekhai ❖ Est. 4:1, 13-16, Usaha Mordekhai menolong orangYahudi ❖ Est. 5: 1-3, Ester menghadap raja ❖ Est.6:1-12, Mordekhai dihormati ❖ Est. 7, Haman dihukum mati

2. Allah Memerintah Desmond Doss, prajurit perang AS yg hanya bersenjatakan doa dalam perang di Okinawa antara jepang dan Amerika. Kemudian di filmkan: Hacksaw Ridge ▪ Maz. 91:7, walau seribu orang rebah di sisimu, dan sepuluh ribu di sebelah kananmu, tetapi itu tidak akan menimpamu. • Allah memimpin segala makhluk-Nya – Petrus dibebaskan malaikat Tuhan dari penjara, Herodes ditampar oleh malakat Tuhan & mati karena menerima penyembahan sebutan Tuhan bagi dirinya (Kis. 12) • Bukan berarti tidak seorang pun akan mati dalam suatu pertempuran • Allah dapat memperpanjang hidup hamba-Nya jika Ia berkenan melakukannya. • Nebukadnezar: jadi sama seperti binatang, Belsyazar langsung dibunuh Tuhan karena menyombongkan diri (Dan, 4 & 5) • Allah dapat mengatur dan mengendalikan segala yg terjadi dengan sedemikian rupa sehingga hamba-Nya selamat. • Maz. 46:2-3, Keyakinan orang percaya.

2. Allah Memerintah 1. Pengendalian Allah yang menyeluruh atas alam – Mat.5:45; Maz. 104:14; Ayb. 37:10-12 >< mekanis/kebetulan 2.Suku-suku bangsa – Dan.4:25; 2:21; Kis. 17:26. 3. Keberadaan masing-masing Individu – 1 Sam. 2:6-8, hidup/mati, merendahkan/meninggikan, dst. 4.Tindakan bebas manusia – Ams. 16:1, Fil.2:13,

Keberatan-keberatan Umum Keberatan terhadap doktrin pengendalian mutlak Allah atas segala peristiwa di dalam dunia ini. ❖Menolak bahwa Allah telah menetapkan hal2 kecil seperti halnya hal2 besar. ❖Kesulitannya: Jika Allah mengendalikan hal2 sampai detail – pengendalian itu tampaknya membuat manusia hanya seperti “pion dalam papan catur” atau “seperti robot yang tidak berdaya.”

Keberatan-keberatan Umum ❖Q. Bila Allah mengendalikan setiap tindakan saya, bagaimana mungkin saya dapat dipersalahkan atas segala tindakan saya? ❖ A. Kita tdk dpt memahami bagaimana Allah dapat mengendalikan segala sesuatu yang kita lakukan, sementara kita dapat tetap bertanggung jawab atas segala tindakan kita.

Apa Kata Alkitab? ❖ Manusia dicipta sebagai makhluk moral – dapat memilih. ❖Alkitab mengajarkan banyak hal yang paradoks, artinya 2 pernyataan kelihatanya bertentangan tapi keduanya benar. ❖Alkitab mengajarkan keduanya, Allah mengendalikan segala sesuatu yang kita lakukan dan kita beranggung jawab atas setiap perbuatan kita. ❖ Rm. 8:28, “Allah turut berkerja dalam segala sesuatu ….”

AMIN SOLI DEO GLORIA


Like this book? You can publish your book online for free in a few minutes!
Create your own flipbook