Important Announcement
PubHTML5 Scheduled Server Maintenance on (GMT) Sunday, June 26th, 2:00 am - 8:00 am.
PubHTML5 site will be inoperative during the times indicated!

Home Explore MENERAPKAN IMAN

MENERAPKAN IMAN

Published by happy manurung, 2021-10-05 01:16:56

Description: #Surat Titus
#Surat-surat Paulus
#Kelas6
#SD
#Sekolah Kristen Calvin

Keywords: Penerapan iman Kristen

Search

Read the Text Version

SD KRISTEN CALVIN PAK KELAS VI KITAB TITUS

Ayat Hafalan 1 Korintus 13:12 “Karena sekarang kita melihat dalam cermin Suau gambaran yang samar-samar, Tetapi nanti kita akan melihat muka dengan muka. Sekarang aku hanya mengenal dengan tidak sempurna, Tetapi nanti aku akan mengenal dengan sempurna, Seperti aku sendiri dikenal.”

TUJUAN PEMBELAJARAN Setelah mengikuti pembelajaran, peserta didik dapat: • menemukan siapa, apa, kapan, dimana, dan mengapa dari surat Titus; • memelajari bagaimana Firman Allah mengajar untuk meminta pengampunan dan mengampuni mereka yg bersalah kepada kita.

✓ Penulis : Paulus ✓ Tempat : Ditulis pada perjalanan misi keempat. ✓ Waktu : Antara tahun 62 & - 64 M ✓ Mengapa Paulus menulis surat ini? 1. Paulus memberi nasihat singkat, menjelaskan bagaimana mengatur jemaat Kreta, apa yg harus dipercayai oleh para pemimpin gereja dan anggota jemaat, dan bagaimana mereka harus berperilaku. 2. Doktrin dan kewajiban saling berkaitan erat. 3. Paulus mendorong para pemimpin gereja untuk berpegang teguh pada berita yg dapat dipercaya, yg memimpin dengan teladan hidup yg saleh. 4. Cara untuk memerangi pengajaran palsu adalah dgn mengajarkan apa yg sesuai dgn doktrin yang sehat.

Paulus Menulis Surat kepada Titus • Titus berada di pulau Kreta ketika dia menerima surat ini. • Relasi Paulus dan Titus, bagi Paulus, Titus adalah “anakku yg sah menurut iman kita bersama.” • Paulus meninggalkan Titus di Kreta untuk menyelesaikan tugas mengatur jemaat di sana dan menetapkan penatua-penatua. • Titus tidak disebutkan dalam Kisah Para rasul, tetapi kita tahu sedikit tentang dia dari beberapa surat Paulus lainnya, termasuk Galatia, 2 Korintus, dan 2 Timotius.

Fakta Mengenai Titus • Dia adalah seorang percaya yg berasal dari bangsa lain. Kemungkinan besar dia bertobat karena pelayanan Paulus. • Dia ikut bersama Paulus dalam beberapa perjalanan misi Paulus. • Titus dan Paulus pernah bekerja bersama di Kreta sebelum Paulus meninggalkan dia untuk pergi ke tempat2 lain. • Dia menyampaikan surat teguran dari Paulus untuk jemaat di Korintus & membawa kembali kabar tentang pertobatan mereka kepada Paulus. • Dia adalah rekan sekerja Paulus dalam pemberitaan Injil.

Nasihat dari Paulus • Orang-orang muda harus menguasai diri. • Perempuan muda dapat belajar dari perempuan2 tua bagaimana mengasihi suami & anak-anaknya, hidup bijaksana & suci, rajin mengatur rumah tangganya, baik hati & taat kepada suaminya. • Budak/hamba Kristen harus menunjukkan rasa hormat terhadap tuan2 mereka dengan cara taat kepada mereka, menunjukkan rasa hormat dengan cara tidak membantah atau mencuri dari tuan mereka, bertindak dalam cara yg menunjukkan bahwa mereka dapat dipercaya. • Kita menunjukkan rasa hormat kepada mereka yg memiliki otoritas di atas kita.

AMIN


Like this book? You can publish your book online for free in a few minutes!
Create your own flipbook