Important Announcement
PubHTML5 Scheduled Server Maintenance on (GMT) Sunday, June 26th, 2:00 am - 8:00 am.
PubHTML5 site will be inoperative during the times indicated!

Home Explore Rakyat Merdeka 16 Agustus 2022

Rakyat Merdeka 16 Agustus 2022

Published by UMSIDALIB, 2022-08-16 01:13:20

Description: Rakyat Merdeka 16 Agustus 2022

Search

Read the Text Version

SELASA WAGE • 16 AGUSTUS 2022 • 18 MUHARRAM 1444 H • 18 SURO 1956 LEBIH URUS BBM JANGAN LUKAI DOMPET RAKYAT LENGKAP BERITA Rp 5.000 (LUAR P JAWA Rp 6.500) NASIB SAMBO Dituntut Mati Atau Hukuman Seumur Hidup SCAN QR CODE INI Nasib Sambo Ada Di Tangan 30 Jaksa Drama “Polisi Bunuh Polisi Di Rumah Jenderal Polisi” yang telah Bisa Usung Capres Tanpa Koalisi menewaskan Brigadir J dengan dalang utamanya Irjen Ferdy Sambo, Banteng Tumbang mulai bergeser lakonnya ke markas Kalau Jalan Sendiri Kejaksaan Agung. 30 jaksa sudah ditugaskan menyusun dakwaan PDIP memang bisa mengusung Koal­isi Indonesia Bersatu (KIB) terhadap para pembunuh. Yang bikin capres sendiri di 2024. Namun, yang diisi Golkar, PAN, dan PPP. penasaran, apakah nanti Sambo akan kalau jalan sendiri, partai pemenang Kedua, Koalisi Kebangkitan Indo­ dituntut hukuman mati, hukuman Pemilu 2019 berlogo kepala banteng nesia Raya (KIR) antara Gerindra seumur hidup atau seperti apa... ini bisa tumbang. Karena itu, PDIP dan PKB. disarankan tetap harus membangun JUMAT (12/8), Bareskrim Polri telah menye­ koalisi kalau ingin hattrick menang NasDem, Demokrat, dan PKS rahkan Surat Perintah Dimulainya Penyidikan pemilu juga menang pilpres. memang belum ikrar koalisi, tapi (SPDP) terkait tewasnya Brigadir J ke Kejaksaan arahnya makin jelas. Nah, tinggal Agung. SPDPitu diserahkan selang 1 pekan, usai Saat ini, bisa dibilang PDIPsudah PDIP sendirian yang belum ambil Sambo yang merupakan eks Kadiv Propam Polr­ i “ketinggalan kereta” dalam mem­ sikap tegas. bangun koalisi. Ada dua koalisi u BERSAMBUNG KE HAL 8 yang sudah terbentuk. Pertama, Ke mana nantinya PDIP akan koalisi? Tampil Pake Baju Tahanan LEBIH LENGKAP BERITA BANTENG Menurut peneliti senior LSI Bharada E Jadi SCAN QR CODE INI Denny JA, Adrian Sopa, hampir Banyak Senyum must­ahil PDIP gabung ke koalisi NasDem-Demokrat-PKS. Dengan PENEMBAK Brigadir Nofriansyah Yosua NasDem, sulit karena hubungan Hutabarat (Brigadir J), Bharada Richard Eliezer Megawati Soekarnoputri dengan (Bharada E) yang sebelumnya susah dilihat, Surya Paloh sedang tidak sejalan. kini makin sering muncul wajahnya, juga Dengan Demokrat, sangat susah gambarnya. kar­ena ada riwayat hubungan retak Yang terbaru, Bharada E terlihat saat diperiksa u BERSAMBUNG KE HAL 8 u BERSAMBUNG KE HAL 8 Si Apeng Menyerahkan Diri Kirim Bunga Ke KIB LEBIH Jaksa Agung Dapat Nangkanya Hati AHY Masih LENGKAP Ke NasDem-PKS BERITA SURYA Darmadi alias Apeng, ko­ sekitar pukul 13.00WIB. kaikan rompi pink khasnya tersangka. BHARADA E ruptor yang diduga ngerampok 78 Di bandara Soetta, tim penyidik Ia datang dengan setelan kemeja putih KETUA Umum Partai Demokrat, karangan bunga dari AHY. SCAN QR triliun rupiah itu, akhirnya me­nye­­ panjang dan celana bahan warna Agus Harimurti Yudhoyono alias Karangan bunganya berlatar pu­ CODE INI rahkan diri ke Kejaksaan Agung dari Kejagung sudah menunggu. hitam. Apeng masih sempat salaman AHYmengirimkan karangan bunga (Kejagung), kemarin. Bos Duta Pal­ma Apeng langsung diboyong ke Gedung dengan Kuasa Hukumnya, Juniver ucapan selamat ke acara Koalisi tih biru. Di bagian atasnya tertulis Kelakar Rakyat Group itu, langsung ditahan Keja­ Bundar di Kebayoran Baru, Jakarta Girsang yang turut menyambut keda­ Indonesia Bersatu (KIB). Banyak “Selamat dan Sukses Peluncuran gung. Jaksa Agung ST Burha­nud­din Selatan. Markasnya Jaksa Agung tan­ gannya. yang mengaitkanAHYakan berga­ Visi dan Misi Koalisi Indonesia Irjen Ferdy Sambo dilaporkan dapat “nangkanya” karena berh­ asil Muda Bidang Tindak Pidana Khusus bung dengan koalisi bentukan Gol­ Bers­atu”. Sementara di bagian ba­ ke KPK terkait amplop tebal meringkus koruptor kakap itu. (Jampidsus) yang menangani perkara Setelah hampir 4 jam digarap kar-PAN-PPP. Namun, hati AHY wahnya tertulis “AHY, Agus Hari­ korupsi. penyidik Kejagung, Apeng akhirnya masih ke NasDem dan PKS. murti Yudhoyono (Ketua Umum Hukumannya jangan Apeng kembali ke Indonesia keluar dari gedung Bundar. Kali ini, Partai Demokrat)” “tipis” menumpangi pesawat ChinaAirlines Sekitar satu jam kemudian, puk­ ul kemeja putih yang dipakainya sudah Minggu (14/8) lalu, KIB meng­ dengan nomor penerbangan CI 761. 13.57 WIB, Apeng sudah di pe­ berbalut rompi tahanan warna pink. gelar acara Pemaparan Visi dan Kehadiran karangan bunga Vox Populi Bukan dari Singapura, sebagaimana karangan Kejagung. Pria berusia 70 Tak ada keterangan apa pun yang Misi KIB di Surabaya, Jawa Timur. AHY ini banyak yang mengaitkan diprediksi sebelumnya. Dia terbang tahun itu, tampak lelah dan pasrah keluar dari mulutnya. Ternyata, dari karangan bunga yang De­mokrat akan bergabung dengan CATATAN dari Taipei, ibu kota Taiwan sekitar ketika turun dari Toyota Innova warna ada di sekitar venue hotel, berdiri pukul 09.22 WIB. Dia mendarat di hitam yang ditumpanginya. Dia langsung memasuki mobil u BERSAMBUNG KE HAL 8 Supratman Bandara Soekarno-Hatta (Soetta) Saat tiba di Kejagung, tangannya u BERSAMBUNG KE HAL 8 Wajah Kita belum diborgol. Belum juga dipa­ Mulai Digambar Hari Ini Jokowi Pidato Kenegaraan Di DPR HAWA Pemilu 2024 kian terasa. Mesin parpol sudah dinyalakan. Dari 40 parpol Mega-SBY Dipastikan yang mendaftar ke KPU, sebanyak 24 Tidak Akan Bersua partai politik, dipastikan lolos ke tahap verifikasi administrasi, kemarin. ANTARA FOTO “Dari dulu juga begitu. Bukan Dijad­ faktor Jokowi, tapi Megawati. w a l­k a n , Parpol-parpol itu akan mengangkut ROMPI 56: Beginilah tampang tersangka kasus dugaan korupsi, Surya J o­k o­­w i politisi dengan beragam motivasi dan Darmadi--yang sebelumnya dinyatakan buron--saat tiba di Gedung Kucing-kucingan.” akan me­nyam­­­ kepentingan. Dari motivasi rendahan Kejaksaan Agung dan ditahan di Rutan Salemba, kemarin. @sonnyprakosa7 paik­­ an dua kali pidato. Pertam­ a, sampai yang mulia. Dari kepentingan dal­am Sidang Tahunan MPR. Pi­ PRESIDEN Jokowi akan menyam­ dato ini akan dimulai pukul 9.00 u BERSAMBUNG KE HAL 8 paikan pidato kenegaraan di DPR, WIB. Kedua, pidato nota keua­ngan Senayan, hari ini. Sayangnya, mo­ RAPBN 2023 dalam Sidang Bersa­ TIDAK TERBIT men berharga ini pun tak mamp­u ma DPR dan DPD. Pidato ini dijad­ mempersatukanduaman­tanPre­siden walkan mulai pukul 13.00 WIB. Menyambut HUT RI ke-77, edisi RI, Megawati Soekarn­ op­ utri dengan besok (Rabu, 17 Agustus 2022), Susilo Bambang Yud­hoyono alias u BERSAMBUNG KE HAL 8 kami tidak terbit. Selanjutnya, SBY. Mega akan hadir di Senayan. edisi Kamis (18 Agustus 2022, Namun, SBYtak bisa datang karena sedang ada acara di Malays­ ia. kami terbit seperti biasa. PUSPENKUM KEJAGUNG Hotman Bela Pegawai Alfamart Seharian kemarin, dunia maya diramaikan Budiman Sudjatmiko dengan tinggi hati menuntun Hotman Paris Hutapea akan berita kasir Alfamart di Tangerang yang @budimandjatmiko permintaan maaf pegawai mendampingi karyawan Alfamart diintimidasi seorang perempuan yang Jadikan media sosial sbg alfamart yg amanah. yg dipaksa minta maaf oleh sebelumnya ketahuan ngutil cokelat. Si penyuara si lemah. Dukung perempuan pengutil cokelat ini. Perempuan itu meminta Si Kasir meminta pegawai @alfamart ini Zulfikar Akbar maaf karena nyebarin video dirinya saat @zoelfick Husin Shahab, S.H. terciduk ngutil cokelat itu, menyebar luas. Si Dahnil A Simanjuntak Kabar terbaru, Hotman Paris pun @HusinShihab Perempuan itu ngancam akan mempolisikan @Dahnilanzar sudah menegaskan dukungannya Kita bantu mbak @alfamart ini Si Kasir dengan UU ITE. Melihat keganjilan Saya ikut mendukung pegawai untuk karyawan Alfamart yang bikin laporan polisi. Biar ibu-ibu yg dan ketidakadilan ini, pengacara beken Alfamart yg bertugas dg penuh diancam dg UU ITE, tanpa ambil coklat gak bayar itu diproses Hotman Paris turun tangan membantu Si Kasir. tanggungjawab melawan maling. dipungut biaya. Respek! hukum saja dan mbaknya sebagai Warganet juga ramai-ramai membela Si Kasir Dan mendukung pihak kepolisian karyawan mesti dilindungi. Info itu. Berikut cuitannya: menindak secara hukum prilaku Buha Hutabalian dong mbaknya orang mana, kasian memalukan pelaku yg justru @BuhaHtBalian itu perlu pembelaan.

SELASA WAGE KONTROVERSI 2 • 16 AGUSTUS 2022 • 18 MUHARRAM 1444 h • 18 SURO 1956 Banyak Partai Sudah Berkoalisi Akankah PDIP Ngusung Capres Sendiri Pemilu 2024 memang masih 18 bulan lagi, tapi partai politik pun PDIP sudah memegang tiket untuk mengusung capres partai mana pun. sudah gencar mencari teman koalisi untuk mengusung capres- sendiri. “Jadi, biasa-biasa saja,” ucapnya. Untuk pembentukan koalisi dan penentuan capres 2024, cawapres.­ Ia juga menganggap, koalisi yang sudah terbentuk saat ini, PDIP tetap menunggu komando Ketua Umum, Megawati Pekan kemarin, Partai Gerindra dan Partai Kebangkitan belum tentu final dan permanen. Masih bisa goyah, bubar, Soekarnoputri. “Terpenting, kami terus mempersiapkan Bangsa (PKB) mendeklarasikan terbentuknya koalisi. atau melebur dengan yang lebih kuat. “Misalnya mereka ber- infrastruktur tempur yang bagus, yang sudah didesain Pak tambah atau gabung lagi, bisa. Itu seiring berjalannya waktu,” Bambang Pacul. Jadi, kami merapikan barisan dulu,” kata Hen- Sebelumnya, Partai Golkar, PPP dan PAN sudah mende- ucapnya. drawan. klarasikan Koalisi Indonesia Bersatu (KIB). Sementara, Partai NasDem sedang asik berkomunikasi dengan Partai Demokrat Politisi senior PDIP Hendrawan Supratikno mengaku, Lalu, bagaimana dengan PDIP? Apakah ikut bergabung dan PKS. partainya­tak terpengaruh dengan kehebohan partai-partai lain dengan­koalisi yang sudah ada, atau sendiri saja? Untuk mem- yang gencar membangun koalisi. PDIP tidak akan buru-buru bahas hal tersebut, berikut wawancara dengan politisi PDIP Ketua DPP PDIP Bidang Pemenangan Pemilu Bambang atau ikutan membangun koalisi dalam waktu dekat. Yang di- Effendi­Simbolon dan Direktur Eksekutif Parameter Politik Indo- Wuryanto­masih santai dengan kesendirian partainya. Bagi dia, lakukan Banteng saat ini, sebatas menjaga komunikasi dengan nesia Adi Prayitno. PDIP tidak terlalu khawatir untuk teman koalisi. Tanpa koalisi Adi Prayitno Effendi Simbolon Direktur Eksekutif Parameter Politik Indonesia Politisi PDIP Koalisi Sekarang Ini Proses Politik Pasti Sebatas Tes Pasar Aja Ada Pemanasan Kok Bagi saya, Injury time-nya­­ koalisi-k­ oalisi ini masih lama. hanya sebatas­ Masih tahun tes pasar. depan.­Sekarang,­ Mereka­ingin belum­tahu apa memperlihat- yang terjadi dan kan ke publik, apa yang kita bahwa mereka­ alami.­Tapi, saya bisa maju melihat­PDIP dan bisa bikin akan bersama- gerakan­politik. sama. Partai Gerindra-PKB sudah rindra-PKB, sangat mungkin diajak PDIP tidak mungkin sendiri ya? Gerindra-PKB sudah koalisi, ada pemanasan. Saya anggap wajar- Bersama dengan siapa? koal­isi. KIB juga sudah. NasDem, kerjasama dengan PDIP. Tidak mungkin, ini karena PDIP KIB juga. Sekarang tinggal PDIP wajar saja, apalagi menjelang tahun Dengan komponen bangsa dan De­mokrat, PKS hampir berkoalisi. belum ngapa-ngapain. Kalau PDIP bagaimana? Pemilu. partai lain, karena yang mengusung Bagaimana dengan PDIP? Kenapa bisa begitu? sudah bermanuver, saya rasa koalisi capres kan partai politik. Karena, partai-partai ini tarikannya yang ada ini akan berubah. PDIP pasti punya program sendiri. Apakah PDIP tidak takut ke­ PDIP belum bermanuver. Jadi, wa- sama, yakni sebagai partai koalisi Sekarang ini sedang berge­rak dan tinggalan gerbong koalisi? Yakin PDIP tidak sendiri? jar saja jika PDIP belum menentukan Pemerintah. Apalagi, nama-nama Jika tiga poros ini melebur, be- berjalan sesuai arahan Ketua Umum Berjuang sendiri itu sulit, meskipun sikap. capres yang dimunculkan, masih rarti pada Pilpres 2024 ada dua dan kebijakan partai. Saya kira, partai sudah memiliki dengan segala sumber yang kita punya. beririsan dengan orang-orang di se­ poros saja? aturan dan memikirkan itu. Kami menyadari, dalam membangun, Jika PDIP bersikap, peta politik kitar Jokowi. PDIP tidak terganggu dengan but­uh kebersamaan. Membangun ke­ber­ akan berubah? Iya, sangat mungkin. gerakan politik partai lain? Tapi, kebijakan yang diambil, samaan itu, pasti menjadi kekuatan. Apakah tiga poros ini, KIB, pasti berdasarkan teori dan em­ Iya, kalau PDIP sudah bermanuver, Gerindra-PKB dan PDIP bisa me­ Kalau begitu, tujuan koalisi yang Kami tidak ingin menanggapi apa p i ­r i k n y a , s e h i n g g a d i n a m i k a Dengan siapa PDIP akan berkoal- peta akan berubah. Jika Ibu Mega dan lebur? sudah dibangun itu untuk apa? yang mereka lakukan. Mungkin itu itu terus bergerak dan berkem- isi pada 2024? Pak Jokowi melakukan konsolidasi, bagian dari konsolidasi mereka. Ya, bang. maka peta politik akan berubah total. Sangat mungkin, karena mere­ka Bagi saya, koalisi-koalisi ini biarkan saja. Kami serahkan kepada Ketua tarikan nafasnya sama, yakni par- hanya sebatas tes pasar. Mereka Injury time-nya masih lama. Masih Umum. Kongres partai memutuskan, Maksud Anda, koalisi yang sudah tainya Presiden atau partai-partai ingin memperlihatkan ke publik, Apakah Anda menganggap itu tahun depan. Sekarang, belum tahu Ibu Mega yang menentukan, karena ada bisa bubar? pendukung Presiden. bahwa mereka bisa maju dan bisa hanya manuver? apa yang terjadi dan apa yang kita mendapatkan mandat penuh. n REN bikin gerakan politik. n REN alami. Tapi, saya melihat PDIP akan Bisa saja. KIB ataupun koalisi Ge­ Yang namanya proses politik, pasti bersama-sama.

SELASA WAGE 3 • 16 AGUSTUS 2022 • 18 MUHARRAM 1444 h • 18 SURO 1956 Dilirik Parpol Senayan PETA KEKUATAN KOALISI: Peneliti senior LSI Denny JA, Semangat Relawan Adrian Sopa (kanan) didampingi­ Sandi Berlipat Ganda moderator, Farhan Dailamy saat menggelar jumpa persnya Menteri Pariwisata dan Menteri BUMN, Erick Thohir; di Jakarta, kemarin. Dalam Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Panglima TNI,Andika Perkasa; hasil surveinya, LSI Denny JA Sandiaga Uno dilirik par­ dan Gubernur DKI, Anies mengungkap­temuan, poros KIB tai politik Senayan menjadi Baswedan. lebih unggul di segmen pemilih kont­­estan Pilpres 2024. Kali yang moderat. Sementara poros ini, sinyal datang dari Ketua Kabar ini sontak membuat PDIP lebih unggul di segmen Umum Partai Amanat Nasional girang Relawan Sandiaga yang pemilih yang puas dengan kinerja (PAN) Zulkifli Hasan, alias tersebar di seluruh Provinsi Jokowi dan poros Gerindra plus Zulhas. di Indonesia. Mereka terus PKB lebih unggul di segmen ber­g­ erilya menyerap aspirasi pemilih yang kurang puas dengan Sinyal dukungan dari Zulhas dan mengolah agar Sandiaga kinerja Jokowi. Kemudian Puan dilontarkan ketika Menteri bisa menjadi kandidat di Pil­ Maharani (tokoh utama poros Perdagangan itu berjumpa pres 2024. PDIP) dan Airlangga Hartarto de­n­ gan Sandiaga di acara In­ (tokoh utama KIB), dinilai sudah donesia Retail Summit 2022, Salah satu relawan, Semeton aman memiliki tiket untuk calon di Sarinah Thamrin, Jakarta, Sandi Nusa Tenggara Barat Wakil Presiden 2024-2029 bagi kemarin. Keduanya, sempat (NTB) Ahmad Roji menilai, calon presiden yang kuat. berbincang dan foto bersama sinyal yang diberikan kalangan­ di atas panggung. parpol adalah jawaban penting­ AMA/RM nya peran Sandiaga untuk re­ Di kesempatan itu, Zulhas generasi kepemimpinan setelah Gerindra Berkoalisi Dengan PKB berkelakar, dia mendukung soft landing Presiden Jokowi. San­diaga di Pilpres 2019. Kala “Pesan saya, jangan malu-malu PKS Tak Kecewa, Malah Bahagia itu, PAN bergabung dengan lah bagi kalangan parpol untuk koal­isi Prabowo-Sandiaga. mendukung Sandiaga,” ujar Partai Keadilan Sejahtera (PKS) mengaku tidak ngambek­ presiden yang akan diusung komunikasi dengan NasDem bukan untuk melanjutkan pro­ De­n­ gan komposisi parpol Ge­ Roji kepada Rakyat Merdeka, dengan sikap mantan teman koalisinya di Pilpres 2019, PKS, belum bisa disebutkan. dan Demokrat. Tapi kami masih gram Pemerintah sebelumnya. rindra-Demokrat-PKS-PAN. kemarin. Partai Gerindra membangun koalisi dengan Partai “Ko­mitmen PKS menghadirkan membuka komunikasi dengan Sebab, sirkulasi elit politik dan Pada akhirnya, duet ini kalah Kebangkitan Bangsa (PKB) untuk menghadapi Pemilu demokrasi yang sehat. Karena beragam pihak,” pungkasnya. regenerasi kepemimpinan men­ dengan Jokowi-Ma’ruf. Dia bilang, Sandiaga adalah 2024. Partai oposisi ini justru happy, karena hal itu akan itu mendukung paslon lebih dari jadi salah satu indikator kualitas tokoh muda yang mengerti menciptakan lebih dari dua poros. dua,” pungkasnya. Sementara itu Direktur Ekse­ demokrasi. “Pilpres tahun lalu, saya tentang upaya meningkatkan kutif Sinergi Masyarakat untuk mendukung beliau (Sandiaga ekonomi berbasis rakyat, teru­ “Tidak masalah, kita tetap ada­lah, kemungkinan terjadinya Hal senada disampaikan, Juru Demokrasi Indonesia (SIGMA) Sebelumnya, Gerindra-PKB Uno) semoga 2024 bisa men­ tama Usaha Menengah Kecil ber­komunikasi dengan parpol poros Demokrat-NasDem-PKS. Bicara PKS, Muhammad Kholid. Hendra Setyawan, menganalisa resm­ i menandatangani deklarasi dukung lagi,” ujar Zulhas. Mi­kro (UMKM). Sebagai Men­ lain,” ujar Ketua DPP PKS, Meski belum terbentuk, komu­ Dia bilang, partainya merespon NasDem, PKS dan Demokrat koalisi Pemilu 2024. Tep­ at­ Ga­yung bersambut, Sandiaga parekraf, Sandiaga dik­ laim bisa Mard­­ ani Ali Sera kepada Rakyat nikasi PKS dengan Cikeas dan positif terbentuknya koalisi memiliki potensi bergabung nya, saat Rapat Pimpinan Na­ menjawab dengan senyuman mendongkrak UMKM, uta­ Merdeka, kemarin. Gondangdia masih berjalan, dan Ger­ indra-PKB. “Kami senang dalam satu koalisi. Namun, tidak sional (Rapimnas) Partai Ge­ tanpa banyak bicara. “Insya manya di sektor pariw­ isata. tidak menutup kemungkinan dengan terbentuknya koalisi menutup kemungkinan ketiga rindra di Sentul International Allah,” kata Sandiaga Uno. Vokalis PKS di DPR ini me­ berlanjut pada pembentukan Gerindra-PKB. Sebagai sahabat, partai ini akan menjadi penguat Convention Center (SICC), Termasuk di NTB, kata Ro­ ngan­ alisa, terbentuknya koalisi koalisi. “Hingga saat ini, PKS kami ucapkan selamat dan se­ koalisi yang ada. Ka­b­ upaten Bogor, Jawa Barat, Untuk diketahui, PAN saat ji, tidak sulit baginya untuk Gerindra-PKS, membuat pe­ paling dekat dengan NasDem moga sukses,” ujar Kholid. Sab­tu (13/8). ini tergabung dengan Koalisi meraih dukungan masyarakat luang besar terjadinya lebih dan Demokrat,” ucapnya. “Menurut saya, lebih banyak Indonesia Bersatu (KIB) bersa­ sekitar yang memang banyak dari dua poros di Pemilu 2024. Analisanya, terbentuknya po­ poros itu lebih baik, kare­na Koalisi ini, langsung dide­ ma Golkar dan Partai Persatuan mengandalkan ekonomi di Pertama, Koalisi Indonesia Intinya, PKS ingin menghadir­ ros Gerindra-PKB memastikan rakyat memiliki pilihan yang klarasikan Ketua Umum Partai Pembangunan (PPP). Sejauh sektor pariwisata. Terlebih, Bersatu (Golkar-PAN-PPP), kan demokrasi yang sehat di bertambahnya kepastian jumlah leb­ ih variatif dan lebih meme­ Gerindra, Prabowo Subianto dan PAN ini belum menentukan Sandiaga adalah tokoh muda, dan­ Gerindra PKB. Ini sudah Pilpres 2024. Jangan sampai, poros menjelang Pilpres 2024 nuhi aspek pesta dan partisipasi Ketua Umum PKB, Muhaimin siapa jagoan yang nantinya pengusaha sukses yang bisa mem­­ astikan terbentuk dua po­ terjadi polarisasi seperti dua setelah kelahiran KIB. Sekalipun rakyat dalam proses Pemilu,” Iskandar alias Cak Imin. Koalisi akan diusulkan ke KIB. menjadi ikon kepemimpinan ros. Sedangkan PDIP hingga kini Pemilu sebelumnya yang lu­ Gerindra adalah mantan sekutu, ujar Hendra kepada Rakyat tersebut belum menentukan ja­ di Indonesia. belum bergerak. kanya hingga saat ini belum dan PKB sempat dekat dengan Merdeka, kemarin. goan di Pilpres 2024. Namun, Namun, partai berlambang tersembuhkan. Soal siapa calon wacana koalisi Semut Merah, Prabowo mengatakan siap maju Matahari ini membuka kran “Jangan lupa, Pemilu 2024 Poros ketiga yang dimaksud PKS tidak kecewa. Dia berharap, koalisi yang sebagai Capres 2024 di acara inspirasi dari seluruh daerah ih­ nanti lebih dari 50 persen pe­ akan dibangun harus berdasar­ tersebut. n BSH wal jagoan di Pilpres 2024. Ha­ milih itu milenial. Tentu ini “PKS sedang mematangkan kan platform yang pro rakyat silnya beragam, selain Zulhas bakal berimbas suara terhadap dan Sekretaris Jenderal, Eddy parpol yang mendukung be­ Meski Berasaskan Islam Soeparno dari internal PAN. liau,” semangatnya. Selain itu, ada juga munc­ ul na­ Bulan Bintang Tegaskan Sebagai Partai Moderat ma-nama tokoh di luar partai. Roji mengamini, niat bai­ knya bersama relawan ini Nama Sandiaga masuk radar na­sibnya berada di tangan bursa Capres PAN. Dukungan par­p­ ol. Tanpa dukungan par­ itu datang dari PAN DPW- tai, mustahil Sandiaga bisa Bali. Ada enam nama yang maju di Pilpres 2024. Meski munc­ ul. Selain Sandiaga, ter­ begitu, para relawan pantang catat nama Zulhas, Gubernur patah arang mempromosikan Jawa Tengah, Ganjar Pranowo; Sandiaga. n BSH Partai Bulan Bintang (PBB) Bukan sekadar slogan, istilah alamin. “PBB berada di tengah, pada Surat Al Hujurat Ayat 13. tengah ini sudah diterapkan di berkomitmen mencegah teru­ partai tengah ini menjadi satu ummatan wasatan yang adil bagi “Hai manusia, sesungguhnya kepengurusan PBB. Misalnya, langnya polarisasi pada Pemilu di antara tujuh poin Khittah semua pihak dan golongan,” Kami menciptakan kamu dari tingkat kepengurusan daerah di 2024. Aksi nyata yang dilakukan Per­juangan PBB. Yaitu, mene­ sebutnya. seorang laki-laki dan seorang Papua, NTT, Sulawesi Utara, partai pimpinan Yusril Ihza gas­kan PBB sebagai partai perempuan dan menjadikan ka­ hingga Bali. Di daerah tersebut, Ma­hendra ini bersikap menjadi tengah yang menghormati dan Nah, karena berada di titik­ mu berbangsa-bangsa dan ber­ banyak kepengurusan DPW, partai tengah sebagai pijakan mengh­ argai kemajemukan suku, tengah, maka PBB saat ini suku-suku supaya kamu saling DPC dam PAC, beragama selain perjuangan politik. agama, ras dan antar golongan tengah menghimpun seluruh kenal-me­nge­nal. Sesungguhnya Islam. dalam bingkai Bhineka Tunggal su­ku, agama, ras, dan antar orang yang paling mulia di “PBB partai tengah, yang me­ Ika. gol­­ongan untuk menjadi kader an­tara kamu di sisi Allah ialah “Beragam Agama, kita mosisikan diri tidak ekstrem kiri dan pengurus PBB dari Sabang orang yang paling takwa di ter­b­ uka. Misalnya di Bali, dan juga tidak ekstrem kanan,” Politisi asal Nusa Tenggara sampai Merauke untuk berjuang antara kamu. Sesungguhnya banyak­saudara kita dari Aga­ ujar Wakil Sekretaris Jenderal Timur (NTT) ini menjelaskan, maupun bekerja sama demi me­ Allah Maha Mengetahui lagi ma Hindu dan Budha yang PBB Bidang Kaderisasi dan PBB partai tengah adalah partai makmurkan Indonesia. Maha Me­ngenal,” jelasnya. dir­­ ekrut menjadi pengurus Pencitraan, Solihin Pure kepada yang mengedepankan Islam Kab­­ upaten Kota, hingga Keca­ Rakyat Merdeka, kemarin. yang moderat, juga rahmatan lil Sikap ini selaras dengan firman Menurutnya, semangat partai ma­tan,” seb­ utnya. n BSH Allah SWT dalam Al Qur’an RELAAS PANGGILAN SIDANG PENGADILAN NEGERI JAKARTA TIMUR KELAS 1 A KHUSUS Nomor : 314/Pdt.G/2022/PN.Bks Jl. DR. SUMARNO NO.1 PENGGILINGAN JAKARTA TIMUR 13940 Telp. 021-48703788, Fax. 021-48703786, Website : http://www.pn-jakartatimur.go.id Pada hari ini SELAA tanggal 16 AGUSTUS 2022, saya RINA SULISTIOWATI, Jurusita Pengganti pada Kantor Pengadilan Negeri Bekasi,: RELAAS PANGGILAN SIDANG TELAH MEMANGGIL DENGAN RESMI KEPADA : Nomor: 345/Pdt.P/2022/ PN Jkt.Tim. RONY HIDAYAT, yang beralamat dahulu di Summarecon Bekasi Cluster Magnolia, Jl. Bulevar Barat Blok E I/8 RT. 001 RW. 014, Kelurahan Harapan Mulya, Kecamatan Medan Satria, Kota Bekasi, Jawa Barat 17143. Pada hari ini SELASA, tanggal 16 AGUSTUS 2022, saya WASKITO, pegawai pada Namun saat ini Tergugat _ Rony Hidayat tidak diketahui alamatnya baik di dalam Negeri maupun diluar Negeri. Pengadilan Negeri Jakarta Timur, atas perintah dan ditunjuk oleh Ketua Pengadilan Negeri (sebagaimana tertulis didalam Surat Perbaikan Alamat tertanggal 11 Agustus 2022) Jakarta Timur tersebut untuk menjalankan pekerjaan ini sebagai jurusita pengganti, Yang selanjutnya disebut sebagai :……….………..……...………..……….… TERGUGAT ; TELAH MEMANGGIL DENGAN RESMI KEPADA: Agar ia/mereka datang menghadap dimuka persidangan Pengadilan Negeri Bekasi, Di Jalan Pramuka No.81 Bekasi, nanti pada hari : FATMAH, perempuan lahir di Jakarta, tanggal 24 Desember 1950 dahulu beralamat di Kebon Nanas Utara Rt.015/Rw.007 Kelurahan Cipinang Cempedak Kecamatan Jatinegara, Jakarta HARI : KAMIS, TANGGAL 15 SEPTEMBER 2022, JAM : 09:00 WIB. Timur dan sekarang sudah tidak diketahui lagi keberadaannya baik didalam maupun diluar wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia, selanjutnya disebut sebagai Perlu hadir dalam persidangan tersebut sehubungan akan dilaksanakan pemeriksaan Perkara Perdata Nomor ................................................................................................... IBU KANDUNG PEMOHON; : 314/Pdt.G/2022/PN.Bks, dalam perkara antara: Sehubungan dengan pemeriksaan perkara perdata Permohonan yang terdaftar di register MERRYANNA------------------------------------- Sebagai ------------------------- PENGGUGAT ; perkara Pengadilan Negeri Jakarta Timur Nomor: 345/Pdt.P/2022/PN Jkt.Tim Tentang LAWAN Penetapan Orang Hilang.: RONNY HIDAYAT-------------------------------- Sebagai ---------------------------- TERGUGAT ; NOVEL ................................................... sebagai ..............................................PEMOHON; Selanjutnya diberitahukan pula kepadanya bahwa ia/mereka dapat mengambil Salinan gugatan di kepaniteraan Agar supaya ia datang menghadap di persidangan umum Pengadilan Negeri Jakarta Timur di Pengadilan Negeri Bekasi pada jam kerja dan atas gugatan tersebut ia/mereka dapat mengajukan jawaban Gedung yang telah ditentukan untuk itu di Jalan Dr. Sumarno No.1 Penggilingan Cakung, secara lisan/tertulis yang ditandatanganinya atau Kuasanya yang sah dan diserahkan pada hari persidangan Jakarta Timur nanti pada : tersebut diatas. HARI : RABU, TANGGAL 21 SEPTEMBER 2022 JAM 09.00 WIB Oleh karena tempat tinggal Tergugat sudah tidak diketahui lagi, maka pekerjaan panggilan sidang ini saya laksanakan melalui Surat Kabar Harian Rakyat Merdeka yang terbit di Ibukota Jakarta, Bekasi dan sekitarnya Panggilan ini saya laksanakan melalui Mass Media RAKYAT MERDEKA karena alamat dan dan kepada khalayak ramai/umum yang mengetahui keberadaannya dimohon agar memberitahukan kepada tempat tinggal IBU KANDUNG PEMOHON, sekarang tidak di ketahui lagi alamatnya baik di yang bersangkutan.. dalam maupun diluar Wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia guna memenuhi Pasal 390 (HIR). JURUSITA PENGGANTI Demikian relaas panggilan ini saya buat dengan harapan dapat dibaca oleh umum dan T.T.D sampai kepada Ibu Kandung Pemohon. RINA SULISTIOWATI JURUSITA PENGGANTI NIP. 19820625 200604 2002 T.T.D. WASKITO NIP.196910011991031006

selasa wage CHAT NEWS 4 • 16 Agustus 2022 Obrolan Netizen • 18 Muharram 1444 H • 18 Suro 1956 TAULITIK PROSESI TABUIK DIBUANG KE LAUT: Tausiah Politik Dua Tabuik beradu sebelum dibuang ke OLEH: Nasaruddin Umar laut, di Pantai Gandoriah Pariaman, Sumatera Menghemat Politik Identitas (4) Barat, Minggu (14/8). Berdasarkan data Tidak Ada Pemerintah Kota Kata Politik Pariaman, sekitar dua (Siyasah) Dalam ratusan ribu pengunjung Al-Qur’an memadati kawasan pantai tersebut, menyaksikan Menarik untuk dikaji, bukan hanya urusan politik praktis prosesi Tabuik Dibuang tidak banyak disinggung di dalam Al-Qur’an, tetapi kata ke Laut, dalam rangkaian politik (al-siyasah) sama sekali tidak pernah disebutkan Pesona Hoyak Tabuik dalam Al-Qur’an. Mengapa hal yang sepenting ini tidak Budaya Piaman 2022, mendapatkan perhatian khusus di dalam Islam? Apakah ini memperingati hari pertanda bahwa Islam membuka diri untuk memberikan pen- wafatnya cucu Nabi gakuan kepada berbagai pola suksesi yang hidup di dalam Muhammad SAW, Hussein setiap masyarakat? Pola suksesi atau pergantian pemimpin bin Ali, sekaligus atraksi sejak masa permulaan Islam, yakni pada masa Nabi dan budaya dan pariwisata Sahabat sampai sekarang, tidak tunggal, tetapi beragam. tahunan paling ramai di provinsi tersebut. Al-Qur’an tidak memberikan penjelasan dan directions ten- tang tata cara penentuan, pemilihan, dan penetapan pemimpin ANTARA FOTO/Iggoy el Fitra/hp. umat atau kepala pemerintahan. Nabi sendiri juga tidak pernah memberikan wasiyat atau petunjuk tentang proses pergantian Aktual kepemimpinan di dalam Islam. Sampai saat-saat terakhir ke- hidupannya pun tidak memberikan stetmen politik. Honor Petugas Pemilu Naik Kualitas Pemilu Harus Naik Dalam kamus bahasa Arab, politik berarti siyasah, berasal dari akar kata assa-yaissu-assan berarti membangun, mendi- Naiknya honor petugas Pemilu 2024 menarik minat masyarakat. Banyak eko­nomi yang berdampak pada tingginya skema kenaikan honor petugas ad hoc rikan, meletakkan pondasi. Dari akar kata ini lahir kata asas yang ingin melamar jadi petugas Pemilu 2024. har­ga sejumlah barang,” katanya. Pemilu 2024, beserta angka-angkanya. (dasar, pedoman, pondasi), muassasah (yayasan), muassis (pendiri). Dari akar kata itu pula lahir kata assas (menghasut, PEMERINTAH resmi menaikkan honor dari Pemilu 2019 sebesar Rp 500 ribu. Komisioner KPU Yulianto Sudrajat “Akun medsos saya mendadak dira- tukang fitnah, provokator), ”mengobarkan permusuhan di pe­tugas Pemilu 2024. Hal ini sejalan Kenaikan honor badan ad hoc Pemilu men­ yampaikan, Pemerintah juga telah maikan pertanyaan: apa persyaratannya, antara manusia” (assasa bain al-nas). denga­ n terbitnya Surat Keputusan (SK) me­netapkan satuan biaya untuk perlind- ke mana mendaftarnya, berapa lama ker- Men­teri Keuangan Nomor F647/MK.02/ dan Pilkada ini mendapat apresiasi wakil ungan kerja bagi petugas badan ad hoc. janya, apakah saya bisa melamar kalau... Di dalam Al-Qur’an, kata siyasah (politik) samasekali MK/2022 tertanggal 5 Agustus 2022. rakyat. dst, dst. WAH,” ungkapnya. tidak pernah disebutkan. Dari akar kata itu hanya disebutkan Rinciannya, santunan bagi yang meninggal dua kali yaitu kata lamasjidun ussisa ’ala al-taqwa (mendi- Ketua Komisi Pemilihan Umum Anggota Komisi II DPR Rifqinizamy dunia Rp 36 juta per orang. Cacat permanen “Pada rebutan nih pasti mau jadi petugas rikan mesjidnya di atas dasar takwa/ mesjid yang didirikan (KPU) Hasyim Asy’ari mengkonfirma­ Kars­ ayuda mengatakan, kenaikan honor Rp 3,8 juta per orang, luka berat Rp 16,5 Pemilu 2024,” kata @Asnawi20364037. atas dasar takwa/Q.S. al-Tauah/9:108) dan assasa bunyanahu si, Pemerintah telah sepakat menaikkan men­jadi wujud penghargaan terhadap juta per orang dan luka sedang Rp 8,2 juta “Cara daftarnya bagaimana,” kata  @ ’ala taqwa (mendirikan mesjidnya di atas dasar takwa/(Q.S. honor bagi badan ad hoc untuk Pe­ kin­ erj­a para penyelenggara pesta dem­ o­ per orang. Selain itu, ada juga bantuan biaya angnur26.  “Mau dong jadi petugas al-Tauah/9:108). milihan Kepala Daerah (Pilkada) dan krasi. Kenaikan honorarium petugas ad pemakaman sebesar Rp 10 juta per orang. Pemilu,” ujar @istyuddi. “Wow mau ah,” Pe­milu 2024. Yaitu, Panitia Pemilihan hoc Pemilu 2024 adalah komitmen DPR, sambung @tika_citra. Suksesi kepemimpinan Nabi melalui musyawarah terbu- Ke­camatan (PPK) Panitia Pemungutan Pemerintah dan penyelenggara Pemilu.  Akun  @RaniSudibyo  mengatakan, ka, dihadiri seluruh komponen, baik komponen-komponen Suara (PPS), dan Panitia Pendaftaran ke­naikan honor badan ad hoc Pemilu Akun  @bennyprasodjo  mengapresiasi golongan Anshar maupun Muhajirin. Pergantian Abu Bakar Pe­milih (Pantarlih). “Ini bukan sekadar memproteksi, na­ dan Pilkada menjadi kabar baik untuk langkah Pemerintah menambah honor petu- melalui wasiyat meskipun tidak mengikat. Pergantian Umar mun untuk memanusiakan. Karena me­ yang berminat menjadi petugas Pe­ gas Pemilu. Dengan kenaikan honor, petugas melalui formatur. Pergantian Utsman melalui formatur ter- “Pemerintah telah menyetujui kenaikan reka adalah ujung tombak penyelengga­ milu. Kenaikan honor sudah disetujui KPPS di kampung merasa dihargai. “Nah batas. Pergantian Ali melalui pengambilalihan. hon­ or bagi badan ad hoc untuk Pemilu raa­ n Pemilu 2024,” kata Rifqi. Kementerian Keuangan. “Semoga Pemilu begini dong.  Biar semangat kerjanya,” dan Pilkada 2024,” kata Hasyim. 2024 luberjurdil,” katanya. katanya. “Sesuai dengan kerjanya dari pagi Suksesi-suksesi selanjutnya kembali lagi seperti pra Islam, Rifqi menyebut, para petugas badan ad sampai subuh,” kata @lindahryani.  suksesi kepemimpinan dilakukan secara turun temurun, baik Rinciannya, Ketua PPK Rp 2,5 juta, hoc sebagai ujung tombak penyelenggara­ Akun  @kaukutangkap_  mengatakan, oleh dinasti Mu’awiyah maupun dinasti Abbasiyah. Suksesi naik dari Pemilu 2019 sebesar Rp 1,85 an Pemilu. Pelaksanaan pemilu yang ju- kenaikan honor bagi petugas badan ad Menurut  @gerhana_adi,  kerja badan secara demokrasi sejati di dalam dunia Islam, secara de facto juta. Anggota PPK Rp 2,2 juta, naik dari jur, adil, langsung, umum, bebas, rahasia hoc pada Pemilu 2024 tidak terlepas dari ad hoc Pemilu dan Pilkada 2024  akan dan de jure, mungkin pertamakali dialami oleh Presiden SBY Pemilu 2019 sebesar Rp 1,6 juta.  (luberjurdil) mustahil berjalan baik, tanpa pertimbangan bahwa kerja petugas KPPS lebih berat dari tahun 2019.  di Indonesia, di mana seluruh rakyat melakukan pemilihan ada perlindungan dan apresiasi terhadap tergolong berat. secara langsung pemimpin dan kepala negaranya. Pola suksesi Ketua PPS Rp 1,5 juta, naik dari Pemilu petugas badan ad hoc. Akun @galuh_chandrakirana mewan- kepemimpinan yang dirintis Indonesia ini diapresiasi oleh 2019 sebesar Rp 900 ribu. Anggota PPS Selain honor, kata @NidyaLuna, ada ju- ti-wanti  petugas badan ad hoc karena negara-negara mayoritas berpenduduk muslim. Langsung atau Rp 1,3 juta, naik dari Pemilu 2019 sebesar “Diharapkan, kenaikan honor berdamp­ ak ga biaya perlindungan kerja. “Ada pula 2019 sudah banyak yang jadi korban dan tidak langsung, trend suksesi kepemimpinan di Indonesia men- Rp 850 ribu. pada peningkatan kualitas dan kuantitas penetapan santunan biaya kecelakaan meninggal dunia. ginspirasi terjadinya ‘Badai Gurun’, dimana sejumlah negara penyelenggaraan Pemilu 2024,” kata dia. untuk perlindungan bagi petugas badan ‘dipaksa’ menjadi negara demokrasi oleh rakyatnya. Petugas Pemutakhiran Daftar Pemilu Rp Ad Hoc pada Pemilu 2024,” tuturnya. “Semoga nggak banyak yang mendaf- 1 juta, naik dari Pemilu 2019 sebesar Rp Anggota Komisi II DPR Guspardi Gaus tar,” ujar @dinamis.apparel. Memang tidak ada dasar hukum yang dilanggar dengan 800 ribu. Ketua KPPS Rp 1,2 juta, naik dari mengatakan, badan ad hoc salah sat­u Akun  @titianggraini  mengungkap- pola suksesi demokrasi. Al-Qur’an tidak memberikan Pemilu 2019 sebesar Rp 550 ribu. elemen penting dalam penyelenggar­aan kan, kabar kenaikan honor badan ad Akun  @anggitadamaryanti  menilai, penjelasan tentang tata cara penentuan, pemilihan, dan Pemilu. Maka, sangat wajar honor me­ hoc Pemilu dan Pilkada 2024 membuat angka Rp 1 juta masih kurang. Apalagi, penetapan pemimpin umat atau kepala pemerintahan. Anggota KPPS Rp 1,1 juta, naik dari reka dinaikkan, mengingat beban kerja banyak orang berminat menjadi petugas jika melihat kelelahan petugas badan ad Rasulullah sendiri juga tidak pernah memberikan wasiyat Pem­ ilu 2019 sebesar Rp 500 ribu. Linmas ti­dak mudah. pemilu. Dia mengaku banyak  Direct hoc, bahkan sampai ada yang meninggal atau petunjuk tentang proses pergantian kepemimpinan Pet­ugas ketertiban PPS Rp 700 ribu, naik Message (DM), gara-gara  upload  foto dunia. Kalau bisa naik lima kali lipat baru di dalam Islam. Sampai saat-saat terakhir kehidupannya “Apalagi, di tengah terjadinya inflasi bagus. n ASI pun tidak memberikan stetmen politik. Ini semua pertanda bahwa urusan suksesi adalah urusan kontemporer duniawi, Meme Politik yang dapat dilakukan dan dipilih sendiri oleh masyarakat dan umat berdasarkan kebutuhan obyektifnya. Islam hanya Pengen Lagi Dan Lagi, Utang Luar Negeri Seperti Candu menggariskan musyawarah jalur terbaik dalam menyelesai- kan segala hal. Sistem demokrasi lebih dekat kepada system UTANG luar negeri Indonesia terus Bahkan, kata @airi_9731, masalah utang semakin lama semakin besar gap-nya kalau utang tambah banyak tapi pendapat syura daripada system monarki. bertambah dari tahun ke tahun. Bahkan bukan soal gede atau kecil.  dengan jumlah cicilan utang. tidak naik, atau turun, bisa kolaps. sempat tembus Rp 7 ribu triliun awal tahun Terbatasnya ayat-ayat Al-Qur’an membicarakan soal ini. Namun, Indonesia bukan satu-satunya “Masalahnya, uang kita itu lebih “Ya ngeri juga. Mending untuk mem- “Sudah terlalu besar utang negara ini, hidup kemasyarakatan umat, termasuk politik suksesi, negara yang punya utang besar lho. banyak penambahan utangnya daripada bangun yang prioritas banget untuk hajat fiskal sudah sesak. Janganlah member- ternyata mempunyai banyak hikmah besar. Diantaranya biaya pelunasannya, makanya nambah hidup orang banyak kayak sekolah, ru- atkan masa depan anak bangsa,” kata @ masyarakat selalu dinamis dan senantiasa mengalami pe- Akun  @poliklitik  mengungkapkan, terus,” ujarnya. mah sakit dan lainnya,” ungkapnya. akang_hero.  rubahan dan berkembang mengikuti peredaran zaman. Venezuela menjadi negara dengan utang pal- ing besar versi tradingeconomics. Sementara Akun  @7ustis4all  kesal melihat utang Menurut @bagus_rio_dm, kalau tidak Akun  @Herzaky__MP  berhar­ap  Pe­ Apa jadinya jika peraturan dan hukum absolut yang men- Indonesia berada di urutan 135. Indonesia semakin menumpuk. Ditambah mau kolaps dengan utang terus, harusnya mer­intah sadar dan serius bekerja. Saat gatur masyarakat terlalu banyak apalagi terperinci, maka lagi, korupsi yang juga besar. Kata dia, pendapatan negara dan masyarakatnya ini utang semakin besar, pertumbuhan sudah barangtentu dinamika masyarakat akan menjadi kaku “Apakah utang = candu? Makin lama buronan koruptor tidak dikejar. Bahkan, diperbesar dan diperbanyak. Dia bilang, eko­nomi rendah, inflasi tinggi, daya be­li dan terikat. Dengan kata lain perkembangan masyarakat bawaannya pengin lagi dan lagi,” ujar @ kalaupun tertangkap hukumannya ringan. menurun, kemiskinan dan penganggu­ akan menjadi terbelenggu oleh aturan dan manusia akan poliklitik. ran hampir tidak ada perbaikan dari era kehilangan kemerdekaannya. n Menurut  @wa2n_do3,  tidak  apa-apa sebelumnya. “Jangan rakyat yang dik­ or­ Akun @e.onedoet mengatakan, utang utang, asal penggunaan uangnya jelas. bankan,” pinta dia. ”Gini Aja Pak Presiden” Indonesia tidak bisa dibanding-band- Masalahnya, setiap proyek nasional kerap ingkan dengan negara lain. Kata dia, kali jadi bancakan korupsi oleh para wakil Akun @tholee_lelono tidak memperma­ Tingkatkan Kesejahteraan Petani untuk membandingkan utang luar negeri, rakyat dan oknum Pemerintah.  salahkan Indonesia banyak utang. “Utang harus juga membandingkan penghasilan kebutuhan, siapa pun kepala negaranya. “Indonesia mencapai swasembada beras, bahkan surplus masyarakat di negara tersebut. “Mereka yang utang, mereka yang Dari zaman Bung Karno Indonesia sudah dalam 3 tahun terakhir. Bahkan, sesuai data BPS, stok beras cuan, rakyat yang bayar,” tutur  @mas. punya utang,” katanya. nasional April 2022 mencapai 10,2 juta ton. Atas pencapaian “Misalnya, Amerika utang tinggi, beres. “Utang itu, candu. Iya,” kata  @ itu, Indonesia menerima Certificate of Acknowledgement dari dibarengi penghasilan rakyatnya yang sudutkananatas.  “Negara pemberi utang juga berutang Institut Penelitian Padi Internasional (IRRI),” ujar Presiden juga tinggi, wajar,” katanya. ke­pada negara lain yang juga berutang Jokowi di akun Twitternya, kemarin. “Selamat buat pak @ Akun  @tyrannosaurus764  menga- kepada negara lainnya yang juga berutang jokowi tapi gimana nasib petani pak, kalau saat panen hrga Akun  @imronrsyddi  mengatakan, takan, utang hal wajar. Namun, harus kepada negara lainnya lagi. Gitu aja terus. utang tidak bisa hanya dilihat dari rasion- dibarengi dengan jumlah pendapatan Ruwet,” tutur @myoosaja. n ASI gabah turun sedangkan pupuk dkk makin naik,” ujar @ ya, juga harus dilihat dari strukturnya. yang juga meningkat. Masalahnya, celebeskidul. n Top Follower Bukan Hoaks Rachmat Gobel @RachmatGobel 142 ribu Syahrul Yasin Limpo @Syahrul_YL 43 ribu Laporan Mafia Tanah Banyak Sebagai Ketua Tim Pengawas Tentang Pembangunan Daerah Perbatasan DPR Swasembada beras disematkan kepada Indonesia karena kita selalu surplus Di Riau, Sumut Dan Jambi RI, saya akan terus mengawasi & memonitor seluruh kegiatan di wilayah per- beras selama tiga tahun berturut-turut, serta stok beras nasional pada 30 April batasan khususnya kehidupan ekonomi yang berdampak bagi masyarakat set- 2022 mencapai 10,15 juta ton, di mana itu merupakan stok tertinggi. Menteri Agraria dan Tata Ruang (ATR) Hadi Tjahjanto empat seperti pasar, jalan & pembangunan lainnya. mengatakan laporan terbanyak terkait mafia tanah yang Juru Wabah @drpriono1 29 ribu diterima berasal dari tiga provinsi, yakni Riau, Sumatera Utara, Hendi (Hendrar P) @hendrarprihadi 83 ribu Di bulan Kemerdekaan, kita terus mengisi kemerdekaan dengan penguatan dan Jambi. Menurutnya, hingga kini Kementerian ATR masih Kita harus berupaya untuk bisa mencegah dan memerangi stunting sebagai kemampuan Surveilans Kesehatan dengan “Biomedical Genome Science Ini- terus menjalin koordinasi dengan berbagai pihak, termasuk musuh bersama. Singkronisasi data, inovasi, dan kolaborasi adalah cara untuk tiative”. Kemenangan untuk menyehatkan bangsa hanya bisa dicapai dengan kepolisian dalam menangani kasus mafia tanah di Indonesia. n memerangi stunting di Kota Semarang. kekuatan akal dan ilmu pengetahuan. Ketar-Ketir Hendri Satrio @satriohendri 62 ribu Puan Maharani @puanmaharani_ri 12 ribu Usul ni, Mending pendukung capres berlomba posting hasil karya capresnya Sumber daya manusia Indonesia yang unggul banyak bertebaran di segala KPK Geledah Kantor daripada sibuk nyari kekurangan capres lain. Jadi, bila ada capres tanpa karya bidang, banyak juga yang berprestasi di dalam dan luar negeri. Tugas kitalah Bupati Pemalang gampang dinilainya, karyanya gak muncul di TL tapi pendukungnya sibuk nge- bersama-sama bergotong royong membangun optimisme dan memberi sum- jelekin capres lain #Hensat bangsih untuk masa depan Indonesia. Tim penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menggeledah kantor bupati dan beberapa dinas di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pemalang guna mencari bukti tambahan terkait kasus dugaan suap lelang jabatan. Mereka yang terlibat ketar-ketir ditangkap. n

SElASA WAGE top world news 5 • 16 AGUSTUS 2022 • 18 muharram 1444 H • 18 suro 1956 Duta Besar India untuk Indonesia Manoj Kumar Bharti Rayakan Hari Kemerdekaan Dengan Meriah Setelah dua tahun hanya ga tarian khas Negeri Gangga, geri Bollywood yang disajikan tukas Bharti. Lebih dari itu, sambungnya, nilai yang signifikan, sekitar 26 Manoj Kumar Bharti di­sel­engg­ arakan secara virtual, ditampilkan di hadapan 250-an Dubes Bharti, mulai dari cholley Pada kesempatan itu, Dubes kedua negara memiliki tanggung miliar dolar AS (sekitar Rp 383,1 perayaan Hari Kemerdekaan In­ tamu undangan yang hadir. Lagu masala, hingga teh masala. jawab dalam organisasi Group of triliun). Dari nilai itu, Indonesia dia, digelar meraih di kediaman yang menggugah nasionalisme, Bhar­t­i berharap, Indonesia bisa Twenty (G20). Di mana tahun menikmati surplus perdagangan Duta Besar (Dubes) India untuk hingga gerak para penari yang India merdeka dari penjajahan memb­ awa peran yang men­ gun­ ini Indonesia menjabat sebagai atas India hampir 6 miliar dolar Indonesia Manoj Kumar Bharti lincah, membuat tamu yang hadir Inggris pada 15 Agustus 1947. tung­kan bagi semua negara Presiden G20.  AS (sekitar Rp 88,4 triliun). Kata di Jakarta, kemarin. tak sungkan bertepuk meriah. Artinya, kemarin India genap berkembang. dia, angka tersebut cukup signifi­ berusia 75 tahun. Kata Bharti, Pe­ Kata Bharti, India yang men­ kan.  Tidak banyak negara yang Perayaan dimulai sekitar pu­ Acara berlanjut dengan pem­ merintah India telah memutuskan Ia menyampaikan, banyak hal dapat giliran Presidensi G20 menikmati surplus perdagangan kul 10 pagi, diawali dengan hor­ berian penghargaan pada peme­ untuk mengadakan acara khusus. yang menandakan bahwa  hubu­ tahun depan, bekerja sangat semacam ini. Jadi, dia semakin mat bendera, dan menyanyikan nang kontes perayaan Kemerde­ ngan bilateral Indonesia-India se­ erat dengan Indonesia. Terutama yakin bahwa hubungan kedua lagu kebangsaan,  Jana Gana kaan India. Yang dilanjutkan Hajatan Hari Kemerdekaan In­ makin menguat. Alasannya, ka­re­ dalam membuat kebijakan untuk negara akan semakin kuat. Mana.  Kemudian, disambung dengan pemotongan kue ulang dia, menurut Bharti, juga perayaan na Indonesia dan India men­ yadari melangkah lebih maju. dengan pembacaan pidato Presi­ tahun. Terakhir, para tamu yang terbesar demokrasi. Demokrasi di sebagai negara berkembang.  “Targetnya adalah, nilai perda­ den India Droupadi Murmu oleh kebanyakan merupakan warga India telah dimulai sejak 1947.  Dia yakin hubungan kedua gangan bisa mencapai 50 miliar Dubes Kumar Bharti. India yang tinggal di Jakarta, “Kedua negara memiliki latar negara akan semakin erat. Apa­ dolarAS (sekitar Rp 736,7 triliun) menikmati makanan khas ne­ “Saat ini India diakui sebagai belakang sosial ekonomi yang lagi, dalam hal perdagangan, In­ pada 2025,” ucapnya. ■ PYB Selanjutnya, sajian lagu, hing­ salah satu negara dengan fungsi sama. Juga punya persatuan da­ donesia dan India telah mencapai demokrasi terbaik di dunia,” lam keragaman,” ujar Bharti. Diselingkuhi, Istri Tewaskan 41 Orang Curhat Di Koran Gereja Di Mesir Kebakaran Seorang istri berhasil Raja Arab & Dunia Berduka mempermalukan suaminya yang berselingkuh. Wanita Sejumlah petinggi dunia anak ke luar dari bangunan,” ujar itu  memasang iklan berisi menyampaikan ucapan Ahmed Reda Baioumy, yang curhatan dan satu halaman duka cita atas tragedi tinggal di sebelah gereja.  penuh di koran lokal. kebakaran di Gereja Abu Safein di Giza, Kairo, Mesir, “Namun, api semakin be­ Wanita yang disebut ber­ Minggu (14/8). Salah sar se­hingga Anda hanya bisa nama Jenny itu, mengungkap­ satunya, disampaikan sekali masuk atau akan mati kan kemarahannya di koran Raja Arab Saudi, Salman kehabisan nafas.” Australia yang berbasis di bin Abdulaziz. area wisata Great Barrier Saksi mata lainnya, SayedTaufik Reef, Mackay and Whitsunday MACKAY AND WHITSUNDAY LIFE Kebakaran itu menewaskan  AFP/KHALED DESOUKI mengisahkan, sejumlah umat loncat Life, edisi 12 Agustus 2022.  41 orang dan menyebabkan 16 ke luar dari jendela sembari menun­ Iklan satu halaman di surat orang luka-luka. Insiden itu Umat yang berduka turut mengangkat peti berisi jenasah salah satu korban tewas dalam kebakaran juk mobil yang terlihat penyok ka­ “Steve yang terhormat, saya kabar, untuk mempermalukan terjadi akibat korsleting listrik. di sebuah gereja Kristen Koptik di Giza, Mesir, Minggu petang (14/8). Ratusan hadir memadati rena tertimpa orang yang meloncat harap Anda bahagia bersa­ suami yang selingkuh. Raja Salman menyampaikan upacara pemakanan para korban. dari gereja itu. Mina Masry, warga manya,” bunyi awal kalimat di duka kepada Presiden Mesir setempat, menyebut tim penyela­ iklan tersebut, mengutip New di kota mereka. Abdel Fattah El Sisi.  melalui panggilan telepon ke­ Luar Negeri (Kemlu) Uni Emirat semua diberikan ketabahan,” cuit mat lambat datang ke lokasi.  York Post, kemarin. Editor koran bahkan ha­ pada Paus Tawadros II, Kepala Arab (UEA) juga menyampai­ Kemlu Yunani, kemarin. “Kami mengetahui berita Gereja Ortodoks Koptik Mesir. kan ucapan duka mereka pada “Ambulans dan pemadam Lebih lanjut, isi iklan itu me­ rus turun tangan. Melalui akun keb­ akaran gereja di Keguber­ keluarga korban tewas dan luka. Berdasarkan keterangan saksi kebakaran datang terlambat. Pa­ nyebut,  saat ini seluruh kota Facebook-nya, dia menegas­ nuran Giza, dan mengakibatkan “Presiden Sisi menegaskan kem­ Dalam pernyataan resmi Kemlu mata, kebakaran di gereja Koptik dahal kantor mereka hanya ber­ akan tahu betapa kotornya, kan bahwa pihaknya tidak kematian dan luka-luka,” ujar bali bahwa semua lembaga negara UEA, dikutip Aljazeera, kemarin, Mesir sangat memilukan. Saksi jarak lima menit,” ceritanya. dan penipunya suaminya. akan mengungkapkan detail pernyataan Raja Salman, diku­ memberikan dukungan yang diper­ mereka siap memberikan bantuan mengatakan, ada banyak orang Dituliskan juga bahwa pe­ leb­ ih lanjut tentang Jenny. tip Saudi Gazette, kemarin. lukan untuk menangani kecelakaan kemanusiaan jika pihak Mesir bahkan loncat dari lantai atas ba­ “Jika ambulans datang lebih ngirimnya adalah Jenny.  tragis ini,” kata Kepresidenan membutuhkan tenaga tambahan. ngunan saat kebakaran terjadi. cepat, saya yakin semakin ba­ Pihak editor mengungkap­ “Kami menyampaikan ucapan Mesir dalam sebuah pernyataan nyak orang yang bisa diselamat­ Iklan itu diakhiri dengan kan bahwa Jenny memesan duka cita yang tulus dan men­ dikutip Al Ahram, Senin. “Semoga keluarga yang di­ APNews menyebut ada 16 orang kan,” imbuh Masry. kalimat, “Saya membayar iklan melalui media online dalam kepada para korban yang tinggalkan diberi ketabahan. terluka, termasuk 4 orang polisi iklan ini menggunakan kartu mereka. Ia  juga tidak meng­ meninggal dunia beserta keluar­ Pemain sepak bola asal Mesir, Kami juga mendoakan korban yang berusaha menolong korban. Api berasal dari AC di lantai kreditmu.” ungkapkan berapa biaya yang ganya,” ujar Raja salman. Mohamed Salah, turut menyam­ luka segera sembuh,” bunyi per­ Kementerian Kesehatan Mesir me­ dua gedung gereja mengalami dikeluarkan Jenny untuk mem­ paikan ucapan duka cita. nyat­aan Kemlu UEA. ngatakan, ambulans tiba dua menit kor­sleting listrik, sebut Ke­ Usai penerbitan iklan itu, bayar iklan tersebut. ■ PYB Dia juga mendoakan agar para setelah ada laporan kebakaran.  menterian Dalam Negeri Mesir surat kabar yang punya pe­ korban kebakaran gereja yang “Duka cita terdalam saya yang Kemlu Yunani juga ikut men­ dalam pernyataan terpisah. langgan hingga 50 ribu orang terl­uka cepat sembuh. Selain tulus kepada korban Gereja Abu cu­itkan ucapan belasungkawa di Imam Besar Al-Azhar, Sheikh itu langsung dibanjiri telepon Salm­ an, Putra Mahkota Arab Sefein, dan keinginan terbaik akun Twitter resmi mereka. Ahmed Al-Tayeb, juga telah Investigasi awal dari Jaksa dari penduduk setempat. Sau­di Pangeran Mohammed bin saya agar semua yang terluka me­nyampaikan rasa dukacita Agung Mesir Hamada El Sawy Mereka ingin tahu informasi Salman juga turut mengirimkan cepat pulih,” ujarnya. “Kami turut berduka menden­ gar kepada pihak gereja Koptik. mengindikasikan adanya kor­ lebih lanjut tentang skandal ucapan dukacita kepada Presiden insiden mengerikan ini. Semoga sleting listrik. El Sawy juga Mesir Abdel Fattah El Sisi. Selain Saudi, Kementerian “Semua orang menggendong su­dah mengunjungi TKP dan Presiden Mesir Abdelfattah Elsisi berkata saksi mata menyebut ada @AlsisiOfficial Presiden Sisi juga menyam­ korslet di power generator. Saya mengikuti dengan cermat perkembangan paikan belasungkawa kepada insiden tragis di Gereja Al-Munira di Provinsi Giza. para korban kebakaran gereja Kristek Koptik adalah komu­ Saya juga telah mengerahkan semua lembaga nitas Kristen terbesar di Timur negara terkait. Agar mereka segera menangani Tengah yang memiliki penganut insiden ini, beserta dampaknya. Agar mereka sedikitnya 10 juta orang dari 103 juga menyediakan semua perawatan kesehatan juta penduduk Mesir. ■ DAY untuk yang terluka. Saya menyampaikan belasungkawa yang tulus kepada keluarga para Saat Berkuasa, Morisson Diam-diam korban tak berdosa. Merangkap Jadi Menkes & Menkeu Perdana Menteri Inggris Boris Johnson Perdana Menteri (PM) Aus­ paknya sejumlah anggota kunci Morrison tidak bisa dihubungi tanggung jawab portofolio me­ tika kekuasaan darurat biosecu- @BorisJohnson tralia Anthony Albanese telah kabinet tidak mengetahui penun­ untuk dimintai komentar soal reka,” kata juru bicara sekreta­ rity digunakan untuk mengatasi Selamat Hari Kemerdekaan yang ke-75 untuk meminta nasihat hukum setelah jukan tersebut. kasus itu. riat Gubernur Jenderal. pandemi Corona. Rakyat Pakistan. Dalam 75 tahun, masyarakat ada laporan bahwa pendahulu­ Inggris telah menjalin hubungan dekat, terutama nya, Scott Morrison, secara di­ “Penunjukan ini merupakan pe­ Dalam sebuah pernyataan yang Gubernur Jenderal itu mengi­ Dia juga diangkat menjadi Men­ dengan 1,6 juta orang keturunan Pakistan yang am-diam menjalankan sejumlah musatan kekuasaan oleh mantan dikirim melalui email, kantor Gu­ kuti proses normal dan bertindak teri Keuangan (Menkeu). Dan, pada menyebut Inggris sebagai rumah. Saya berharap peran penting menjadi menteri Perdana Menteri,” kata Albanese bernur Jenderal mengat­akan ke­ atas saran Pemerintah dalam 2021 diangkat menjadi administra­ hubungan kita semakin kuat di tahun-tahun selama pandemi Covid-19. kepada wartawan, kemarin. pada Reuters bahwa pen­ unjukan menunjuk Morrison untuk me­ tor Kementerian Energi Sumber mendatang! itu sah berdasarkan konstitusi, ngelola portofolio selain depar­ Daya Mineral (ESDM). Dia kemu­ Penunjukan itu menimbulkan Albanese telah meminta nasi­ sehingga tidak memerlukan upa­ temennya sendiri dan kabinet, dian meng­halangi proyek gas lepas Presiden Paraguay Marito Abdo duplikasi beberapa portofo­ hat dari Jaksa Agung Muda, cara pengambilan sumpah.  juru bicara itu menambahkan. pantai, kata surat kabar itu. @MaritoAbdo lio.  Meskipun para menteri pejabat hukum tertinggi setelah Pembangunan rute jalan yang kami bangun di se­cara tradisional dilantik pada Jaksa Agung Australia. Kantor tersebut menambah­ Surat kabar Australia me­ David Littleproud, pemimpin seluruh negeri sudah melebihi 3.500 km. Karya- upacara oleh Gubernur Jenderal, kan bahwa mempublikasikan laporkan, Morrison diangkat partai Nationals, mitra koalisi karya tersebut menghubungkan komunitas di 37 tetapi upacara pelantikan ini “Anda tahu, ini bukan klub penunjukan adalah urusan Pe­ sebagai Menteri Kesehatan partai Liberal Morrison, menga­ distrik yang secara historis terisolasi. tidak terjadi dalam kasus peran sepak bola lokal. Ini adalah merintah saat itu. (Menkes) pada 2020, bersama takan kepada radio ABC bahwa tambahan Morrison. pemerintah Australia di mana Menteri Kesehatan Greg Hunt, berita itu mengecewakan. Se­ Presiden Siprus Nicos Anastasiades orang-orang Australia tidak “Tidak jarang sejumlah men­ untuk menghindari pemusatan harusnya, semua pihak percaya @AnastasiadesCY Albanese mengatakan, tam­ diberi tahu mengenai penga­turan teri ditunjuk untuk mengelola kekuasaan pada satu orang, ke­ dengan kabinet. ■ PYB Sudah 48 tahun sejak Turki mengirim penduduknya kementerian,” sentil Albanese. departemen lain di samping untuk mengokupasi Siprus. Banyak terjadi pelanggaran hak-hak di Siprus Yunani dan Siprus Turki. Mereka memiliki keinginan untuk hidup di negara yang bebas dari pasukan pendudukan dan bersatu kembali. PENGUMUMAN KEDUA LELANG EKSEKUSI HAK TANGGUNGAN 3(1*8080$1.('8$/(/$1*(.6(.86,+$.7$1**81*$1 KEMENTERIAN AGRARIA DAN TATA RUANG/ PENGUMUMAN BADAN PERTANAHAN NASIONAL Berdasarkan Pasal 6 UU Hak Tanggungan No. 4 Tahun 1996, PT. Bank CTBC Indonesia, akan melakukan pelelangan Eksekusi Hak Tanggungan melalui Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) %HUGDVDUNDQ3DVDO8QGDQJ8QGDQJ+DN7DQJJXQJDQ 1R7DKXQ37%DQN5DN\\DW,QGRQHVLD7ENVHODNX KANTOR PERTANAHAN KABUPATEN LEBAK PROVINSI BANTEN Nomor: 31 /Peng -36.02 /Vll /2022 Jakarta V melalui jasa Pra Lelang PT. Balai Lelang Utama Indonesia dengan cara penawaran melalui Internet SHPHJDQJ +DN 7DQJJXQJDQ DNDQ PHODNVDQDNDQ /HODQJ (NVHNXVL +DN 7DQJJXQJDQ GHQJDQ SHUDQWDUD .DQWRU Jalan Jend. Sudirman Km.3 Rangkasbitung 42315 TENTANG SERTIPIKAT HILANG terhadap Jaminan Debitur : MICHAEL DARMADI KWOK 3HOD\\DQDQ.HND\\DDQ1HJDUDGDQ/HODQJ .3.1/ -DNDUWD,,WHUKDGDSDVVHWGHELWXUDWDVQDPDGHELWXU37<$/$ Telp./Fax.(0254) 201605-203955-206387 3(56$'$$1*.$6$EHUXSD Untuk mendapatkan sertipikat baru, sebagai pengganti Sertipukat yang hilang, berdasarkan ketentuan pasal 59 ayat (2) Peraturan Pemerintah, Nomor : 24 Tahun 1997 6HELGDQJWDQDKEHULNXWEDQJXQDQGLDWDVQ\\D\\DQJWHUGLULGDUL6+01R8OXMDPLOXDVPðDWDVQDPD,QVLQ\\XU tentang Pendaftaran Tanah, dengan ini diumumkan bahwa : Objek Lelang Nilai Limit Jaminan Lelang 6/$0(7 +$57212 6+0 1R 8OXMDPL OXDV  Pð DWDV QDPD  ,QVLQ\\XU 6/$0(7 +$57212 6+0 1 (satu) UnitApartemen seluas 112,70 m2, sesuai dengan SHMSRS 1R8OXMDPLOXDVPðDWDVQDPD ,QVLQ\\XU6/$0(7+$57212DWDVVHUWL¿NDWWHUVHEXWVHPXDQ\\DEHUDGD Nama/Alamat Hak Atas Tanah NIB/GS/ Luas Terdaftar Atas Tanggal Letak Tanah Keterangan No. 87/XII/A/Penjaringan atas nama Nyonya Linda Susilo, yang GDODPVDWXKDPSDUDQ\\DQJWHUOHWDNGL-DODQ3HUGDWDP7HUXVDQ1R%5W.HOXUDKDQ8OXMDPL.HFDPDWDQ No Pemohon Jenis dan Nomor SU (M2) Nama Pembukuan a. Jalan/Blok terletak di Rumah Susun Campuran Apartemen di Jalan Pakin b. Desa/Kel Nomor I Jln. Gedong Panjang/Pakin No. 1 No. 7, Lt. 12, Blok. A, 3HVDQJJUDKDQ.RWD-DNDUWD6HODWDQ3URYLQVL'.,-DNDUWD Hak c. Kecamatan Kel. Penjaringan, Kec. Penjaringan, Jakarta Utara, DKI Jakarta 773.500.000 386.750.000 +DUJD/LPLW/HODQJ5S8DQJ-DPLQDQ5S 45 6 78 9 3HODNVDQDDQ/HODQJGHQJDQSHQDZDUDQPHODOXL,QWHUQHW FORVHGELGGLQJ SDGD 12 3 +DUL7DQJJDO 6HODVD$JXVWXV 1 ERSIN,Cs(7orang) HM.No.1259/ 28.03.02.1 2.531 NURDIN 13 Oktober a. Munjul Berdasarkan antara: %DWDV$NKLU3HQDZDUDQ :DNWX6HUYHU($XFWLRQ 6HVXDL:,% Kp. Karees Barat $ODPDW'RPDLQ KWWSVOHODQJJRLG Baros 2.01080 2006 b. Baros - Surat Keterangan Tanda Laporan Kehilangan Nomor: RT.01O RW.003 Keterangan : c. Warunggunung SKTLK/305/YAN.2.4. 1/VI/2022/SPKT Tanggal 24 Juni • Nominal Jaminan yang disetorkan ke Rekening VA (virtual account) harus sama dengan nominal yang disyaratkan. 7HPSDW/HODQJ .3.1/-$.$57$,, Desa Pasir Tangkil, 2022 • Jaminan harus sudah efektif diterima oleh KPKNL selambat-lambatnya 1 (satu) hari kerja sebelum pelaksanaan lelang.  -DODQ3UDMXULW..28VPDQGDQ+DUXQ1R6HQHQ-DNDUWD3XVDW Kecamatan - Berita Acara Permintaan Keterangan / Klarifikasi • Segala biaya yang timbul sebagai mekanisme perbankan menjadi beban peserta lelang. 3HQHWHSDQ3HPHQDQJ 6HWHODKEDWDVDNKLUSHQDZDUDQ Warunggunung,K • Objek lelang dijual dengan kondisi apa adanya (as is) dapat dilihat sejak pengumuman diterbitkan. Syarat abupaten Lebak - Tanggal 24 Juni 2022 6\\DUDWGDQ.HWHQWXDQ/HODQJ Banten - Surat Keterangan Ahli Waris No Reg. 593/002/Ds lainnya akan diumumkan pada saat pelaksanaan lelang. Keterangan lebih lanjut hub PT. Balai Lelang &DUD3HQDZDUDQ 2004/V/2022 Tanggal 11 Mei 2022 dan No. Reg. Utama Indonesia 0812-2279-7997, 0813-8088-8732, (021) 5609422. 590/37-Kec/V/2022 tanggal 17 Mei 2022  /HODQJGLODNVDQDNDQGHQJDQSHQDZDUDQVHFDUDWHUWXOLVWDQSDNHKDGLUDQSHVHUWDOHODQJPHODOXLDODPDWGRPDLQ - Surat Pernyataan Dibawah Sumpah / Janji tanggal 15 KWWSVZZZOHODQJJRLG 7DWD FDUD PHQJLNXWL OHODQJ GDSDW GLOLKDW SDGD PHQX ³7DWD &DUD GDQ 3URVHGXU´ GDQ Juli 2022 Deskripsi Persyaratan Lelang : ³3DQGXDQ3HQJJXQDDQ´SDGDGRPDLQWHUVHEXW 1. Meliliki akun yang terverifikasi pada website https://lelang.go.id 2. Syarat dan ketentuan serta tata cara mengikuti dapat dilihat pada alamat website diatas. 8DQJMDPLQDQOHODQJGLVHWRUNDQNHQRPRU9LUWXDO$FFRXQW 9$ PDVLQJPDVLQJSHVHUWDOHODQJ\\DQJGDSDWGLOLKDW Deskripsi Pelaksanaan Lelang : SDGDPHQXVWDWXVOHODQJVHWHODKEHUKDVLOPHODNXNDQSHQGDIWDUDQGDQGDWDLGHQWLWDV GLQ\\DWDNDQVHVXDLGRNXPHQ \\DQJGLEHULNDQ 3HQDZDUDQOHODQJVHFDUDFORVHELGGLQJGLPXODLGDULQLODLOLPLW3HQDZDUDQOHODQJGDSDWGLDMXNDQEHUNDOLNDOLVHMDN SHQJXPXPDQLQLWHUELWVDPSDLEDWDVDNKLUZDNWXSHQDZDUDQ Cara Penawaran : Closed Bidding (dengan mengakses url https://lelang.go.id) %DWDVZDNWXSHQHULPDDDQXDQJMDPLQDQOHODQJPDNVLPDO VDWX KDULNDOHQGHUVHEHOXPSHODNVDQDDQOHODQJ Dalam waktu 30 (tiga puluh) hari sejak Pengumuman ini, bagi mereka yang merasa keberatan dapat mengajukan keberatan- Rangkasbitung, 15 Juli 2022 Waktu Penawaran 3HPHQDQJOHODQJKDUXVPHOXQDVLKDUJDSHPEHOLDQGDQEHDOHODQJGLWXQMXNDQNHQRPRU9$SHPHQDQJOHODQJSDOLQJ keberatan kepada kami dengan disertai alasan dan bukti yang kuat. Kepala Kantor Pertanahan Waktu Penetapan Pemenang : Selasa, 30 Agustus 2022 Pelunasan Harga Lelang ODPEDW  OLPD  KDUL NHUMD VHWHODK SHODNVDQDDQ OHODQJ $SDELOD ZDQSUHVWDVL DWDX WLGDN PHOXQDVL NHZDMLEDQ Jika setelah 30 (tiga puluh) hari tidak ada keberatan terhadap permohonan penggantian sertipikat tersebut di atas maka Kabupaten Lebak, : 11.00 WIB (Waktu Server) SHPED\\DUDQVHVXDLNHWHQWXDQGLDWDVPDNDXDQJMDPLQDQDNDQGLVHWRUNDQNHNDVQHJDUD sertipikat pengganti akan diterbitkan dan berlaku sah menurut hukum dan sertipikat yang dinyatakan hilang tidak berlaku lagi. Bea Lelang Pembeli 3HVHUWDOHODQJGLZDMLENDQPHOLKDWPHQJHWDKXLGDQPHQ\\HWXMXLDVSHNOHJDOGDULREMHN\\DQJGLOHODQJVHVXDLDSD Ttd Tempat Pelaksanaan Lelang : 5 (lima) hari kerja setelah pelaksanaan lelang. Apabila sampai dengan DGDQ\\D DVLV GHQJDQVHJDODNHNXUDQJDQGDQNRQVHNXHQVLELD\\DELD\\DWXQJJDNDQWXQJJDNDQ\\DQJDGDSDGD batas waktu yang telah ditetapkan pemenang lelang belum melunasi DVVHW GL DWDV EHULNXW SHUPDVDODKDQ \\DQJ DNDQ WLPEXO GLNHPXGLDQ KDUL 3HVHUWD GLDQJJDS WHODK AGUS SUTRISNO, A.Ptnh., MB. harga lelang, maka pemenang lelang tersebut dinyatakan wanprestasi dan uang jaminan lelang akan disetorkan seluruhnya ke Kas Negara. PHQJHWDKXLPHPDKDPLNRQGLVLRE\\HNOHODQJGDQEHUWDQJJXQJMDZDEDWDVRE\\HNOHODQJ\\DQJGLEHOL : 2% dari harga terbentuk lelang .DUHQDVDWXGDQODLQKDO3LKDNSHQMXDOGDQDWDX3HMDEDWOHODQJGDSDWPHODNXNDQSHPEDWDODQSHQXQGDDQOHODQJ NIP. 19690302 198903 1 001 : KPKNL Jakarta V, Jl. Prajurit KKO Usman dan Harun No. 10, Jakarta Pusat WHUKDGDS RE\\HN OHODQJ GLDWDV GDQ SLKDNSLKDN \\DQJ EHUNHSHQWLQJDQSHPLQDW OHODQJ WLGDN GDSDW PHODNXNDQ WXQWXWDQNHEHUDWDQGDODPEHQWXNDSDSXQNHSDGDSLKDN3HQMXDO3HMDEDW/HODQJGDQDWDX.3.1/ 3HQMHODVDQOHODQJGDQLQIRUPDVLKXEXQJL37%DQN5DN\\DW,QGRQHVLD 3HUVHUR 7EN.DQWRU&DEDQJ.HED\\RUDQ %DUX Jakarta, 16 Agustus 2022 KPKNL Jakarta V .3.1/-DNDUWD,, -DNDUWD$JXVWXV ttd 37%DQN%5, 3HUVHUR7EN PT. Bank CTBC Indonesia .DQFD.HED\\RUDQ%DUX            77' 3(0,03,1&$%$1*

SELASA WAGE government’s action 6 • 16 AGUSTUS 2022 • 18 MUHARRAM 1444 H • 18 SURO 1956 Institut Pengukuhan 1.227 Praja Pratama Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN) IPDN Sukses Rumuskan dinilai berhasil Nilai Dasar Pendidikan merumuskan landasan pijak nilai-nilai dasar, sebagai semangat pendidikan di lembaga tersebut. Hal itu dikatakan Wakil Menteri Wempi secara khusus mem­ PAKE SERAGAM DINAS: Wakil Menteri Dalam Negeri (Wamendagri) John Wempi Wetipo (kiri) masyarakat. Keenam, perekat Praja juga perlu menegakkan Dalam Negeri (Wamendagri) beri nama angkatan XXXIII ini dan Rektor Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN) Hadi Prabowo, saat pengukuhan Praja persatuan dan kesatuan Negara semangat dan motivasi untuk John Wempi Wetipo yang me­ sebagai angkatan “Triantama Pratama IPDN angkatan XXXIII di Kampus IPDN Jatinangor, Sumedang, Jawa Barat, kemarin. Kesatuan Republik Indonesia mengejar cita-cita sebagai kader wakili Mendagri Tito Karnavian, Praja” yang berarti praja yang Secara khusus, Angkatan XXXIII ini diberi nama sebagai angkatan “Triantama Praja” yang berarti (NKRI). pemerintahan dalam negeri. saat mengukuhkan Praja Pra­ bermental kuat dan berkemauan praja yang bermental kuat dan berkemauan maju. tama IPDN angkatan XXXIII maju. Ketujuh, berwawasan nasional Mereka juga diminta meni­ di Kampus IPDN Jatinangor, landasan pijak tangguh. dalam Rencana Induk Pengem­ Pertama, berjiwa Pancasila. dan global. Dan kedelapan, ingkatkan semangat toleransi, Sumedang, Jawa Barat, ke­ Karena itu, dia mengingat­ Langkah itu sebagai ­upaya bangan IPDN 2020-2045 dan Kedua, u­ nggul, profesional, dan adaptif, inovatif, produktif dan kemampuan adaptasi dalam per­ marin. kan para praja agar memiliki telah dijabarkan secara opera­ berintegritas. kompetitif. gaulan antarpraja yang berasal kesadaran diri, menggunakan mewujudkan tujuan IPDN u­ ntuk sional dalam Rencana Strategis dari daerah yang beraneka ragam Pengukuhan 1.227 praja ini kesempatan belajar di IPDN mendidik dan membentuk calon (Renstra) IPDN 2020-2024. Ketiga, menguasai IPTEK Untuk itu, selama belajar di dalam hal budaya dan agama. digelar dengan tetap menerap­ selama kurun waktu empat kader pamong praja muda, dan berdaya saing. Keempat, IPDN, para praja harus bisa me­ kan protokol kesehatan (prokes) tahun dengan tekad kuat dan pemimpin pemerintahan masa Adapun spirit pamong yang kader revolusi mental dan agen mantapkan diri belajar dengan “Kalian harus waspada ter­ Covid-19 dan tidak mengundang kes­­ ungguhan hati. depan melalui spirit pamong. harus dimiliki oleh lulusan perubahan. Kelima, menga­ baik, berlatih tekun dan mengi­ hadap paham radikalisme, orang tua/keluarga praja. IPDN terdiri dari delapan hal. yomi, melayani dan melindungi kuti semua pembinaan mental ­terorisme, intoleransi, dan ba­ Dia mengingatkan, banyak Spirit tersebut telah ditetapkan dan kepribadian dengan tulus. haya narkoba, serta zat adiktif “Saya memberikan apresiasi putra-putri bangsa yang berke­ lain­nya,” ingat Wempi. tinggi kepada Rektor IPDN inginan mengikuti pendidikan “Agar dalam diri kalian dapat dan Civitas Akademika IPDN di IPDN. terbentuk spirit tersebut,” pe­ Rektor IPDN Hadi Prabowo yang telah berhasil merumuskan san pria kelahiran Jayawijaya, mengatakan, setelah acara landasan pijak nilai-nilai dasar “Namun kalianlah yang lulus Papua ini. penguk­ uhan seluruh praja prata­ sebagai spirit pendidikan IPDN, dan berkesempatan mengikuti ma akan memulai proses pen­ yang dikenal dengan nama Asta pendidikan di IPDN. Gunakan Wempi mengingatkan lagi, didikan IPDN, yakni sistem pen­ Bratha. Saya harap seluruh praja waktu dan kesempatan untuk para Praja Pratama perlu mem­ didikan Pengajaran, Pelatihan dapat mengimplementasikan mengikuti pendidikan di lem­ persiapkan diri mengikuti pen­ dan Pengasuhan (Jarlatsuh) nilai-nilai ini dalam kehidupan,” baga ini,” imbau mantan Bupati didikan di IPDN dan menjadi terintegrasi semester I pada 16 harap John Wempi. Jayawijaya ini. bagian integral dari civitas aka­ Agustus 2022. demica IPDN. Dia juga mengucapkan sela­ Politisi PDIP ini menambah­ Sebanyak 1.227 orang praja mat kepada 1.227 Praja Pratama kan, untuk memahami dan Caranya, mengikuti dan me­ pratama yang terdiri atas laki- yang telah lolos seleksi sangat menghadapi perkembangan naati sistem, kaidah kehidu­ laki sebanyak 743 orang dan ketat dan kompetitif, dengan kondisi pemerintahan Indonesia pan praja sesuai peraturan tata perempuan sebanyak 484 orang, sistem seleksi bersih, transparan, dari waktu ke waktu, diperlukan kehidupan praja, tata krama nantinya akan menempuh pen­ akuntabel dan humanis. suatu instrumen akademik yang maupun sistem nilai pengajaran, didikan di IPDN dan ditetapkan tepat dan komprehensif sebagai hingga pelatihan dan pengasu­ pada tiga Fakultas. ■ DIR han yang berlaku di IPDN. Lomba Agustusan Belum 100 Persen Aman Covid Indonesia bakal meraya­ mengingatkan, pandemi Covid- dan 2021. Meski kasus mengalami ke­ syar­ akat menggunakan masker tuturnya. hun lalu. kan HUT Ke-77 Kemerdekaan. 19 belum berakhir. Sehingga, “Jadi, ketika nanti 17-an naikan, saat ini, Bed Occupancy sebagai pelindung. Sebab, dia Sonny meyakini, Agustusan “Tetapi, gegap gempita itu Tahun ini, berbeda dengan dua k­ ewaspadaan masih diperlu­ Rate (BOR) atau tempat rawat m­ enyadari, kecenderungan tahun sebelumnya. Sebab, ka­ kan. bayangkan, tahun 2020 kita di fasilitas kesehatan hanya 6 u­ ntuk saling berdekatan ­hampir kali ini tidak akan mendong­ harus dicerminkan dengan sus Covid-19 relatif terkendali. tidak bisa merayakan d­ engan persen. tidak mungkin ditinggalkan krak kasus Covid-19 secara sikap saling melindungi,” te­ Ajang perlombaan pun sudah Ketua Bidang Perubahan gegap gempita. Lalu 2021 kita ­dalam situasi seperti ini. signifikan. gasnya. disiapkan masyarakat di seluruh Perilaku Satgas Penanganan mengalami lonjakan kasus Jauh dibandingkan saat ­varian penjuru Tanah Air. Covid-19 Sonny Harry B Har­ Delta,” ucap Sonny dalam dis­ Delta, yang sampai di atas 70 “Kami meminta, ketika men­ Selain kesadaran masyarakat Selain protokol kesehatan madi menjelaskan, kondisi pan­ kusi yang digelar Badan Na­ persen, dan Omicron sebesar jaga jarak tidak bisa dihindari, yang sudah tinggi untuk me­ (prokes), masyarakat juga harus Tapi Satuan Tugas (Satgas) demi saat ini memang jauh lebih sional Penanggulangan Bencana 40 persen. maka gunakan masker yang makai masker, juga tingkat melaksanakan vaksinasi Covid- Penanganan Covid-19 kembali baik dibandingkan tahun 2020 (BNPB) di Jakarta, ­kemarin. benar-benar bisa memproteksi,” keterisian rumah sakit yang 19 untuk meningkatkan imuni­ Minimal, kata Sonny, ma­ tidak setinggi pertengahan ta­ tas. ■ JAR Ditutup dengan Meriah, IOI Hadirkan Semangat Baru Masyarakat Dunia Indonesia bangga menjadi tuan rumah penyelenggaraan menjadi salah satu kekuatan Asia International Olympiad in Informatics (IOI) ke-34 tahun di bidang digital. Karena selama ini 2022 yang merupakan ajang kompetisi internasional paling terbukti para alumni IOI telah ber­ bergengsi di bidang informatika untuk siswa Sekolah hasil menjadi pemimpin-pemimpin Menengah Atas. Selama sepekan, rangkaian IOI 2022 perusahaan besar di Indonesia di diselenggarakan di Yogyakarta dengan beragam aktivitas bidang teknologi. daring dan luring bagi peserta, pendamping, dan tamu. “Para alumni IOI di Indonesia Sekretaris Jenderal Kemen­ satu hari kompetisi. Penghargaan ini sejarah. Chairwomen of IOI 2022, Gusti jelas GKR Hayu. sekarang adalah mereka yang men­ terian Pendidikan, Kebudayaan, diberikan untuk mengapresiasi kerja “Ini adalah salah satu tempat ter­ Kanjeng Ratu (GKR) Hayu berharap Sebagai tuan rumah, Indonesia jadi leader IT, sudah menjadi CEO- Riset, dan Teknologi (Sesjen Kemen­ keras dan capaian baik dari para pe­ para delegasi dapat terus mengingat CEO. Itu menunjukkan bahwa alumni dikbudristek) Suharti menyatakan serta. Pada malam ini diberikan juga indah di Yogyakarta,” ujarnya saat pengalaman di Yogyakarta. Putri berkesempatan mengirimkan dua tim bisa menjadi penopang pembangunan IOI menjadi salah satu bukti se­ penghargaan Distinguished Service ditemui sebelum upacara penutupan keempat Gubernur DI Yogyakarta, (Tim Indonesia I dan II) yang masing- ekonomi negara. Di Indonesia saja mangat global yang dimiliki oleh 90 Award untuk Valentina Dagiene dan IOI 2022. Sri Sultan Hamengkubuwono X masing terdiri dari empat orang. Tim sudah memimpin, apalagi di Asia,” negara peserta kompetisi bergengsi Arturo Cepeda Salinas. ini mengingatkan agar narasi ke­ I terdiri dari Albert Yulius Ramahalim ujarnya. di bidang informatika dalam mewu­ Bryan mengatakan ia akan beragaman yang kuat dari Yogyakarta dari SMA Katolik Ricci I Jakarta judkan masyarakat 5.0. Perpaduan Budaya dan Teknologi ­merekomendasikan kepada kerabat dapat menjadi inspirasi bagi para Barat (perak), Joseph Oliver Lim dari Estafet Penyelenggaraan di n­ egaranya untuk berkunjung ke peserta yang notabene adalah calon SMAK 1 Penabur Jakarta (perak), “IOI ke-34 yang bertema Digital Pelaksana tugas (Plt.) Kepala Pusat Indon­ esia. Ia juga mengaku menda­ pemimpin masa depan. Pikiran yang Juan Carlo Vieri dari SMA Intan Mewakili Pemerintah Indone­ Energy of Asia merupakan bentuk Prestasi Nasional (Puspresnas) Asep pat sambutan yang ramah dari warga terbuka dan wawasan yang luas men­ Permata Hati Surabaya (perunggu), sia, Menteri Koordinator Bidang dukungan terwujudnya masyarakat Sukmayadi menjelaskan upacara selama di Yogyakarta. jadi hal penting yang harus dimiliki Maximilliano Utomo dari SMA Xin Pem­b­ angunan Manusia dan Ke­bu­ 5.0, di mana teknologi digital akan penutupan IOI 2022 dimeriahkan bagi pemimpin masa depan. “Jadilah Zhong Surabaya (perunggu). dayaan (Menko PMK) Muhadjir menjadi sangat dekat dengan kehi­ dengan pertunjukan tari, multime­ Talenta Digital teladan seperti sosok yang ingin Effendy menutup secara resmi IOI dupan manusia dan dikembangkan dia, dan kembang api. Pertunjukan kamu contoh,” ajaknya. Sedangkan Tim II terdiri dari ke-34 di Yogyakarta. Kemudian ia sebesar-besarnya untuk kesejahteraan budaya menampilkan sajian tari Ajang IOI diselenggarakan untuk Vannes Wijaya dari SMAN 8 Pekan­ menyer­ahkan secara estafet penye­ kehidupan,” disampaikan Suharti kolosal yang dipadukan dengan menemukenali, mendorong, menan­ Dalam pidatonya, GKR Hayu baru (perak), Albert Ariel Putra dari lenggar­ aan IOI ke-35 tahun 2023 dalam laporan penutupan IOI ke-34 rangkaian video mapping tentang tang, dan memberikan pengakuan juga mengucapkan terima kasih ke­ SMA Kristen Petra 4 Sidoarjo (pe­ ­kepada  Hungaria  yang diwakili yang digelar secara hibrida ­(daring perkembangan teknologi dari masa terhadap anak-anak muda yang pada Kemendikbudristek yang telah runggu), Matthew Allan dari SMA oleh Duta Besar Hungaria untuk dan l­uring) di Kawasan Candi prasejarah sampai hari ini. Para tamu memiliki talenta hebat di bidang memilih Yogyakarta sebagai tempat Kanisius Jakarta (perunggu), Andrew Indonesia, Timor Leste, dan ASEAN, Prambanan, Yogyakarta, Minggu dapat menyaksikan perkembangan informatika. Kemudian untuk mem­ pelaksanaan kompetisi. Ia juga dari SMA S Sutomo 1 Medan (pe­ Lilla Karsay. (14/8). dan inovasi teknologi yang telah bangun persahabatan internasional menguc­ apkan selamat kepada para runggu). berkontribusi dalam meningkatkan di antara para ilmuwan dan para peraih medali. “Selamat kepada se­ “Selamat kepada Hungaria seba­ Dalam penyelenggaraan IOI ke- kualitas hidup manusia. pendidik bidang komputer. mua pemenang, dan selamat kembali Chairman IOI 2022 Brian Marshal gai penyelenggara IOI berikutnya. 34, selain melaksanakan kontes dan ke negara masing-masing semoga mengatakan, sesuai dengan tema Semoga penyelenggaraan tahun ini pertemuan-pertemuan majelis umum, “Kita berharap peserta dapat Yang ketiga adalah untuk mem­ lancar dalam perjalanan pulang,” yang diusung dalam penyelengga­ dapat menjadi contoh dan pembela­ seluruh peserta juga melakukan atmosf­er berbeda, dari yang biasa­ perkenalkan disiplin ilmu informatika raan IOI kali ini, “Digital Energy of jaran yang baik untuk penyelengga­ ­ekskursi budaya ke berbagai destinasi nya tertutup, sekarang terbuka, dan kepada kaum muda. Keempat, untuk Asia” Indonesia diharapkan dapat raan IOI selanjutnya,” katanya. wisata budaya di seputar Yogyakarta. pertunjukannya dikemas dengan mempromosikan penye­lenggaraan Salah satunya dengan mengikuti gabungan dari koreografi tari dan kompetisi informatika kepada siswa Ditambahkan Menko PMK bahwa malam budaya yang digelar di ka­ visual multimedia,” ujar Asep. sekolah menengah. Kemudian yang penyelenggaraan IOI 2022 men­ wasan Candi Borobudur. “Mereka terakhir adalah untuk mendorong jadi salah satu wujud kekuatan ilmu mengikuti acara malam budaya Dalam sambutannya, Presiden IOI, negara-negara lain sebagai penye­ pengetahuan dan pendidikan dengan dengan sangat antusias, menikmati Benjamin Burton, mengapresiasi lenggara kompetisi IOI di masa tekad kebersamaan serta kolabo­ kekayaan budaya Indonesia yang pertunjukkan yang sangat memukau depan. rasi yang selaras dengan semangat diakui UNESCO sebagai salah satu pada penutupan IOI 2022. Ia pun dalam Presidensi G20 tahun 2022. keajaiban dunia,” tutur Suharti. memberikan apresiasi setinggi- “Bagi Indonesia, ajang ini selain “Indonesia mengajak negara-negara tingginya kepada seluruh panitia sebagai ajang prestasi, juga sebagai bergotong royong memulihkan pen­ IOI ke-34 diikuti oleh 536 peserta yang telah bekerja keras melayani sarana untuk  menumbuhkan kemam­ didikan, terutama untuk mempersiap­ dari 357 kontestan dan 179 leader, para delegasi dan tamu. puan literasi dan numerasi (compu- kan para pelajar menjawab tantangan team leader, pendamping, dan tamu. tational thinking) bagi anak-anak masa depan dengan pengetahuan dan Sejumlah 414 peserta berpartisipasi “Indonesia merupakan bangsa yang Indonesia dalam rangka Merdeka kemampuan yang mumpuni,” ujar secara luring dan 122 peserta mengi­ sangat ramah dan baik,” ungkapnya Belajar,” ujar Sesjen Suharti. Muhadjir Effendy. kuti kompetisi secara daring. “Pada seraya mengajak penonton untuk tahun ini, penyelenggaraan IOI ke-34 memberikan tepuk tangan meriah Sementara itu, General Assembly Kompetisi IOI ke-34 diselengga­ memberikan sebanyak 180 medali kepada seluruh panitia. rakan oleh Kemendikbudristek dan yaitu 30 medali emas, 59 perak, dan bekerja sama dengan para mitra antara 91 perunggu kepada pemenang kom­ Salah satu peserta asal Peru, Bryan lain Ikatan Alumni Tim Olimpiade petisi,” ujar Suharti. Mauricio, mengaku sangat senang Komputer Indonesia (TOKI), be­ acara penutupan IOI digelar di berapa mitra pendukung dari indus­ Selain itu, penghargaan Honorable Candi Prambanan. Menurutnya, tri, kementerian/lembaga, Institut Mention diberikan kepada 36 peserta kawasan Candi Prambanan memiliki Seni Indonesia (ISI) Yogyakarta, dengan nilai yang tinggi pada salah pemandangan yang indah dan penuh Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Pemerintah Provinsi DKI Jakarta dan Pemerintah Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta. ■

SELASA WAGE Parliament update 7 • 16 AGUSTUS 2022 • 18 MUHARRAM 1444 H • 18 SURO 1956 Banyak PMI Lewat Jalur Tikus SIAP PERINGATI HARI Bahaya Mengintai, KONSTITUSI & HUT MPR: Upah Lebih Murah Ketua MPR Bambang Anggota Komisi IX DPR ­dengan honor murah, sehingga Soesatyo (tengah), Wakil Irma Suryani menyoroti per­ mereka lebih untung. “Inilah Ketua MPR Ahmad Basarah masalahan pemberangkatan yang harus diselesaikan,” kata (kedua kiri), Syarief Hasan Pekerja Migran Indonesia dia mengingatkan. (kedua kanan), Arsul Sani (PMI) nonprosedural melalui (kanan) dan Sekretaris jalur tikus di Batam, Kepulauan Irma bilang, anggaran BP2MI Jenderal MPR Ma’ruf Riau (Kepri). Pemberangkatan memang harus ditambah. Saat Cahyono, memberikan ilegal pekerja ke Singapura ini, hanya Rp 300 miliar dan keterangan pers bertema dan Malaysia ini menimbulkan jumlah ini kecil. Lalu, pindah­ “Sidang Tahunan MPR dan banyak masalah. kan anggaran Kementerian Peringatan Hari Konstitusi Pen­didikan, Kebudayaan, Riset serta HUT Ke-77 MPR” Irma bilang, salah satu syarat dan Teknologi (Kem­ en­dik­bud­ di Gedung Parlemen, agar PMI dapat berangkat ristek) ke Kementerian Ke­ Jakarta, kemarin. bek­ erja ke luar negeri, yakni tenagakerjaan (Kemnaker). Se­ memiliki paspor. Masalahnya, hingga, pendidikan vokasi dan DWI PAMBUDO/RAKYAT MERDEKA salah satu pejabat di Pemerintah keahlian itu bisa lebih banyak Provinsi (Pemprov) Kepri dilakukan oleh Kemn­ aker. Ancaman Resesi Global Di Depan Mata mengungkapkan, tidak ada satu pun orang yang membuat Sementara, Irma menilai ke­ Stop Pemborosan, Pertebal paspor untuk bekerja ke luar beradaan Balai Latihan Kerja Bantalan Sosial Masyarakat negeri. (BLK) Kemnaker baru sebatas pendidikan vokasi. Ini belum Senayan mendesak Pemerintah bersiap menghadapi awal bermasalah.Anggaran pem­ menambal subsidi minyak dan “Kalau dibilang tidak ada bisa menjawab kebutuhan gejolak serius perekonomian global. Hentikan bangunan dan pem­bengkakan energi,” kata dia. yang membuat paspor (di pasar tenaga kerja Indonesia pengeluaran yang tidak prioritas. Lalu, pertebal yang terjadi tidak patut dibe­ Kepri), ini kontraproduktif. yang butuh skill dengan kuota bantalan sosial bagi masyarakat. bankan ke APBN. Anggota Komisi VI DPRAmin Jadi tenaga kerja yang nonpro­ banyak. Ak menambahkan, Pemerintah sedural di Malaysia jauh lebih Anggota Komisi XI DPR “Keduanya berkontribusi Contoh lainnya, ambisi pemin­ perlu mengendalikan inflasi banyak dari yang prosedural. Anggota Komisi IX DPR Ecky Awal Mucharam menga­ ter­h­ adap peningkatan inflasi dahan Ibu Kota Negara (IKN). yang menembus 4,94 persen Mereka (berangkat) lewat Yahya Zaini menambahkan, takan, saat ini perekonomian yang menggerus pendapatan Pemindahan ini bukan prioritas, (year on year/yoy) pada Juli mana?” tanya Irma, kemarin. daerah kepulauan banyak ber­ sedang menghadapi ancaman. riil mas­ yarakat,” ungkap politisi dan tidak tepat jika kemampuan tahun ini. batasan dengan Malaysia dan Karena itu, Pemerintah perlu Partai Keadilan Sejahtera (PKS) fiskal yang terbatas harus di­ Irma berharap, Badan Singapura. Makanya, di Kepri cermat dan menghentikan pem­ tersebut. gunakan untuk proyek pembo­ Lonjakan inflasi bisa meng­ Pelind­­ ungan Pekerja Migran banyak sekali terjadi kasus- borosan yang tidak perlu. rosan ini. gerus pendapatan kelompok Indonesia (BP2MI) pusat mau­ kasus pengiriman PMI ilegal Pada Juli 2022, kata Ecky, ­upah menengah dan berpotensi menu­ pun daerah bekerja maksi­ atau nonprosedural. Ecky bilang, dinamika per­ buruh nominal hanya naik 0,3 Langkah kedua yang harus di­ runkan level ekonomi golongan mal. Selama ini, tidak terjadi ekonomian global semakin tidak persen secara tahunan. Namun, lakukan, lanjutnya, mempertebal menengah yang rentan miskin. koordinasi sehingga muncul Menurutnya, hal itu terjadi menentu karena persoalan poli­ inflasi secara tahunan mencapai bantalan sosial bagi masyarakat kejadian seperti di Kamboja, karena dua faktor. Pertama, tik dan keamanan. 4,94 persen. Artinya, kenaikan miskin dan rentan. Kenaikan Kelompok ini, kata Amin, yaitu penyekapan PMI. calon PMI masuk ke Batam dari kesejahteraan buruh tidak setim­ harga pangan, energi, dan listrik bukanlah penerima bantuan berbagai daerah di Indonesia “Perang Rusia dan Ukraina pal dengan kenaikan harga yang memukul masyarakat miskin dan sosial sehingga kenaikan harga “Ada koordinasi yang terpu­ menggunakan paspor biasa tidak hanya berdampak pada dua dihadapi. Kesejahteraan buruh mereka yang rentan untuk jatuh kebutuhan pokok, biaya pen­ tus antara pusat dan daerah,” atau paspor umum sebagai negara yang berperang, juga ber­ tergerus cukup dalam. dalam jurang kemiskinan. didikan, dan biaya kesehatan tegas politikus NasDem itu. traveller. dampak krisis energi. Ini sangat bukan menggerus pendapatan berpengaruh terhadap perekono­ “Rakyat bawah merasakan Prioritas secara total harus mereka. Irma mengingatkan, BP2MI “Sebenarnya tujuan mereka mian Indonesia,” ungkapnya. langsung dampak gejolak ini. dialokasikan untuk membantu harus berkoordinasi dengan sebagai PMI, tapi tidak dileng­ Bantalan rakyat perlu diperkuat,” masyarakat tersebut. Anggaran “Status mereka berubah dari Kepolisian, Pemerintah Daerah kapi dengan surat menyurat Dampak yang dirasakan ter­ tegas anggota Badan Anggaran belanja sosial perlu ditambah, rentan miskin menjadi miskin,” hingga TNI untuk menjaga layaknya pengiriman tenaga hadap sektor riil dan masyarakat, (Banggar) DPR tersebut. salah satu yang menjadi per­ beber Amin. jalur tikus yang kerap menjadi kerja ke luar negeri,” ujar kata Ecky, cukup besar. Trans­ hatian, yakni subsidi upah dan jalan ilegal pemberangkatan Yahya. misi­nya melalui dua hal, yakni Ecky mendesak Pemerintah bantuan langsung bagi buruh MenurutAmin, kenaikan harga PMI. kenaikan harga minyak dan fokus menyelesaikan persoalan dan pekerja informal di sektor kebutuhan pokok tidak dibarengi Kedua, banyak pengiriman p­ angan. Dua hal ini yang men­ riil di masyarakat. Ruang fiskal pertanian. dengan kenaikan pendapatan “Jika hal itu tidak dilakukan, PMI menggunakan pelabu­ jadi prioritas Pemerintah seka­ yang sempit ini sangat tidak mayoritas kelas menengah. Hal maka akan percuma,” kata han-pelabuhan tikus. Dan ini rang. mungkin jika digunakan untuk “Nisbah pendapatan yang itu tercermin dari rata-rata ke­ Legislator dari dapil Sumatera banyak kasus yang meninggal dihasilkan akibat ledakan ko­ naikan Upah Minimum Provinsi Selatan (Sumsel) II. karena terdampar di perairan moditas dapat digunakan untuk (UMP) yang hanya 1,09 persen terkena gelombang. “Sehingga dalam dua tahun terakhir. ■ TIF Dia menduga, Malaysia mengakibatkan puluhan orang sengaja membiarkan PMI meninggal dunia,” ungkap ­unprocedural masuk ke n­ egara dia. ■ TIF mereka agar bisa dibayar Lapas Jambi Penuh Ecky Awal Mucharam DPR: Kasus Ringan memenuhi seluruh keinginan Tak Harus Dipenjara dan ambisi Pemerintah. Wakil Ketua Komisi III DPR keadilan restoratif. “Pemerintah harus memilah, Pangeran Khairul Saleh me­ Aparat penegak hukum di­ mana kebutuhan prioritas dan nyoroti tingginya jumlah peng­ mana keinginan,” pinta dia. huni lembaga pemasyarakatan minta selektif menetapkan (lapas) di Provinsi Jambi. kasus yang perlu dihukum Karena itu, lanjutnya, penge­ Kelebihan kapasitas lapas di penjara. Jangan sampai, kasus luaran yang serampangan, boros Jambi mencapai 106 persen, dengan kerugian kecil namun dan tidak menguntungkan ma­ dengan jumlah penghuni ter­ dihukum penjara hingga satu syarakat perlu dihentikan. Salah banyak di Lapas Kelas IIA tahun lebih, dan juga membe­ satunya, kereta cepat yang sejak Jambi sebesar 1.396 dari kapa­ bani APBN untuk membayar sitas yang hanya 417 orang. biaya perkara. Penanaman 1 Juta Kelapa Genjah Pangeran mengungkapkan Komisi III, lanjutnya, ber­ Sektor Pertanian hal itu usai berkunjung ke harap kebijakan restorative Kuat Hadapi Krisis Jambi beserta Tim Kunjungan j­ustice ini benar-benar diterap­ Kerja Reses Komisi III DPR. kan Kepolisian. Dengan begitu, Anggota Komisi IV DPR Kementan menyiapkan menghasilkan produk kelapa Kunjungan kerja didampingi masalah kelebihan kapasitas Maria Lestari mendukung pengem­bangan kelapa genjah yang memiliki nilai tambah dan Kakanwil Kumham, Penga­ lapas bisa teratasi. Kalau ada pengembangan kelapa genjah 200.000 batang di Solo Raya. jual tinggi. dilan Tinggi, Pengadilan persoalan ringan yang sudah di Kalimantan Barat (Kalbar). Ini meliputi Kabupaten Suko­ Tinggi Agama dan Pengadilan disidik Kepolisian, tak perlu Program pengembangan 1 juta harjo sebanyak 83.000 batang, Buah kelapa genjah dapat dio­ TUN Jambi. harus berujung penjara. kelapa genjah yang diinisiasi Karanganyar 59.000 batang, dan lah menjadi gula kelapa/semut Presiden Jokowi ini salah satu Boyolali 58.000 batang.. dan minyak kelapa. Sementara “Kawan-kawan (anggota “Ini juga berlaku untuk yang solusi menghadapi ancaman kelapa segar untuk memenuhi Komisi III) banyak menanya­kan lain, termasuk kalau sudah di krisis pangan global. Pengembangan kelapa genjah kebutuhan daerah pariwisata terkait over capacity lapas. Dari pengadilan ya. Kita harapkan ini dilakukan secara klaster sehingga pendapatan masyarakat laporan Kakanwil Kumham, Pengadilan menerapkan apa “Upaya pengembangan kelapa dan integrasi sehingga menjadi meningkat. over kapasitasnya luar biasa yang telah disampaikan oleh genjah ini memperkuat sektor pemicu pengembangan komodi­ mencapai 106 ­persen,” ungkap Dirjen Badilum terkait penera­ pertanian di bidang perkebunan tas pertanian lainnya. Dia bilang, Kementan menya­ Pangeran, usai memimpin rapat pan restorative justice. Jangan dalam menghadapi krisis pangan lurkan bibit unggul juga ban­ dengar pendapat Tim Kunker sampai persoalannya ringan, global,” kata Maria saat menjadi “Klaster perkebunan-tanaman tuan membangun kebun bibit Komisi III DPR dengan Kepala kerugiannya kecil, cuma 100 pembicara dalam Bimbingan pangan dengan integrasi kelapa bagi masyarakat. Dengan be­ Kejaksaan Tinggi Jambi, Kepala ribu tapi orang itu dihukum Teknis (Bimtek) Pengembangan dengan jagung, kelapa dengan gitu, ketersediaan bibit mudah Kanwil Kemenkumham Jambi, 1-1,5 tahun,” tegas politisi Kelapa Genjah di Pontianak, kedelai dilakukan pada lahan diperoleh dan budi daya kelapa Ketua Pengadilan Tinggi Jambi, PAN itu. kemarin. hamparan atau kawasan,” jelas­ genjah semakin berkembang di Jambi, belum lama ini. nya. secara mandiri dari hulu hingga Sebelumnya dalam ra­ Adapun acara bimtek ini, hilirnya. Untuk mengatasi kon­disi pat tersebut, Kepala Kanwil lanjut dia, bertujuan mening­ Selain itu, juga melalui klaster tersebut, legislator dapil Kali­ Kumham Jambi Tholib menga­ katkan skill dan pengetahuan perkebunan-hortikultura, yakni “Tentunya (pengembangan mantan Selatan I ini meminta takan, terdapat 10 Lapas dan masyarakat di sektor pertanian. integrasi kelapa dengan cabe, ke­ kelapa genjah) ini tidak hanya aparat penegak hukum baik 1 LPKA di provinsi Jambi. Melalui bimtek ini, diharapkan lapa dengan nanas. Penanaman sampai kegiatan tanam. Industri Kepolisian, Kejaksaan, hingga Dari 11 Lapas tersebut, dapat pendapatan masyarakat bisa kelapa pada klaster ini dilakukan pengolahanya pun disiapkan Pengadilan dapat menerapkan ­menampung 2.410 warga bi­ meningkat dan pertumbuhan di pekarangan. sehingga menghasilkan produk naan. ■ KAL ekonomi nasional terus terjaga. turunan kelapa yang bernilai jual “Dan klaster perkebunan-pe­ tinggi seperti minyak kelapa dan “Rakyat bawah merasakan langsung TERIMA PLAKAT: Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sementara, Dirjen Perkebunan ternakan, yakni integrasi kelapa gula semut,” tandas Nur Alam. dampak gejolak ini. Bantalan Sandiaga Salahuddin Uno (kanan) menerima plakat dari Presiden Kementerian Pertanian (Ke­ dengan ayam. Penanamannya di­ rakyat perlu diperkuat.” Direktur PT Nestlé Indonesia Ganesan Ampalavanar sebagai mentan) Andi Nur Alam Syah lakukan di pekarangan rumah,” Sebelumnya, Presiden Jokowi bentuk kerja sama dalam mendukung program co-branding menegaskan, penanaman kelapa terangnya. menargetkan penanaman 1 juta n Anggota Komisi XI DPR, Ecky Awal Mucharam Wonderful Indonesia, melalui salah satu merek KitKat, di Jakarta, genjah ini dilakukan di peka­ pohon kelapa genjah di Indo­ kemarin. Dalam menyambut Hari Kemerdekaan Republik Indonesia rangan sebanyak 60 persen dan Dirjen termuda di Kementan nesia. Penanaman pohon tersebut dan Hari Pariwisata Sedunia, KitKat meluncurkan kemasan spesial kawasan/hamparan 40 persen. ini menambahkan, target output dimulai dari beberapa kabupaten destinasi super prioritas, yaitu Borobudur, Mandalika, Likupang, pengembangan kelapa genjah di wilayah Solo Raya. ■ KAL Danau Toba dan Bali. ini, yaitu masyarakat dapat

SELASA WAGE • 16 AGUSTUS 2022 • 18 MUHARRAM 1444 H • 18 SURO 1956 Vox Populi Maunya DPR, September Kasus Sambo Masuk Pengadilan Wajah Kita Mulai Digambar Nasib Sambo Ada Apakah Sambo layak dituntut mati? Kitab Undang-Undang Hukum Pidana dari kemarahan Sambo terhadap Brig­ adir Pakar Hukum Pidana dari Universitas (KUHP) yang saat ini berlaku. J yang berakhir pada pembunuhan. ... DARI HALAMAN 1 dan pilkada yang bisa beririsan wak­ ... DARI HALAMAN 1 Indonesia, Eva Achjani Zulfa mengang­ tunya. Karena, hasil Pemilu 2024 gap, Sambo layak dituntut hukuman Jika dakwaan terbukti, dan kemudian Rombongan Timsus tiba di lokasi pribadi, kelompok, perusahaan, sampai (bu­lan Februari) akan menjadi syarat itu, ditetapkan sebagai tersangka pem­ terberat, berupa hukuman mati. Meng­ menjadi putusan pengadilan yang ber­ pukul 15.35 WIB. Namun, hingga pukul kep­ entingan bangsa dan negara. Merek­ a pengajuan calon kepala daerah. bun­ uhan berencana terhadap Brigadir J. ingat saat pembunuhan berencana ter­ kekuatan hukum tetap melalui Mahk­ a­ 19.00 WIB, mereka belum juga ke luar akan menentukan arah masa depan ne­ jadi, jabatan Sambo merupakan Kadiv mah Agung (MA), maka eksekusi hu­ dari perumahan elit tersebut. “Tim sedang geri ini, setidaknya selama lima tahun. Pertanyaannya, apakah hasil Pemilu Kejagung langsung membentuk tim Propam Polri. kuman mati yang dilaksanakan dengan ke Magelang untuk menelusuri kejadian parpol di bulan Februari sudah clear khusus untuk mengawal kasus terseb­ ut. cara ditembak mati, biasanya dilakukan di sana, agar secara utuh kejadian bisa Tanggung jawab di saringan per­ dan tidak menyisakan ekor persoalan? Kepala Pusat Penerangan Hukum (Ka­ “Mungkin posisi jabatan beliau sebagai di Pulau Nusakambangan. tergambar,” sebut Kabareskrim Polri, tama ada di parpol. Perlu ketelitian Ini perlu diantisipasi. pus­penkum) Kejagung, Ketut Sume­ penegak hukum menjadi suatu yang Komjen Agus Andrianto dalam ketera­ menentukan calon legislatif. Karena, dana mengatakan, ada 30 jaksa yang dapat dinilai memperberat pidananya,” “Tapi tentu saja, tidak semudah itu. ngannya, kemarin. keluhan terhadap anggota legislatif Yang tak kalah pentingnya, anggaran ditugaskan menangani perkara tersebut. tukas Eva, kepada Rakyat Merdeka, Karena dalam menjatuhkan putusan, masih tinggi. Di pusat maupun daerah. dan SDM. Sejauh ini, anggaran masih hakim tidak harus sama sependapat Diterangkan jenderal bintang tiga relatif aman, walau agak seret. Pemilu “SPDP sudah masuk ke Jampidum, ke­marin. dengan jaksa penuntut,” pekik akademisi itu, pihaknya masih perlu menemukan Kita pernah mendengar, dulu, ada 2019, anggarannya Rp 25 triliun de­ sudah ditunjuk 30 jaksa penuntut umum Dia tidak menepis di mana jaksa bisa kelahiran 1 Agustus 1944 itu. barang bukti tambahan terkait kasus anggota DPRD Jawa Timur yang ber­ ngan realisasi Rp 23 triliun. Pemilu untuk menangani perkara tersebut,” kata yang menyeret tiga anak buah Sambo kata, “kalau mau kaya, jadilah anggota 2024 melonjak 3 kali lipat. Jadi Rp Ketut, kemarin. saja memasukkan altertatif hukuman Dalam hukum pidana, sambung sebagai tersangka. Pasalnya, berdasarkan Dewan”. Belakangan, anggota DPRD 76,6 triliun. mati kepada tersangka yang disangkakan Romli, motivasi kerap dijadikan pertim­­ keterangan Sambo, pemicu pembunuhan ini terbukti tersangkut kasus korupsi. Arahan terhadap 30 jaksa itu pun jelas. Pasal 340 KUHP. Hanya saja, jaksa harus ban­ gan hakim terkait masalah keman­ u­ terhadap Brigadir J adalah peristiwa yang Menyiapkan anggaran di tengah Para jaksa dari Korps Adhyaksa itu, berpikir matang bila kasus ini ingin siaan. Bukan urusan orang mati, terl­u­ka, terjadi di Magelang. Pernyataan ini sangat melukai hati krisis ekonomi, tentu bukan pekerjaan diminta profesional. diarahkan pada hukuman mati. atau cacat korban saja. “Karena itu, rakyat. Karena, lembaga terhormat para hak­ im wajib memiliki wawasan yang “Barang bukti yang dicari pasti yang wakil rakyat bukan tempat menc­ari mu­dah. Penggunaannya juga perlu “Tentu, dalam pen­ anganan perkara “Mengenai jalannya persidangan, luas. Orang yang mencuri karena sera­ dibutuhkan penyidiklah,” tambahnya. makan. Bukan tempat untuk menc­ari keh­ ati-hatian. Ini perlu mendapat per­ apa pun, jaksa pen­ untut umum tanpa dengan Pasal 340 atau 338 atau 216 kah, hukumannya tidak bisa disamak­ an proyek atau melakukan pat guli­pat hatian serius. diminta dan dis­ uruh, harus profesional,” KUHP dan jumlah alat bukti dan saksi dengan orang yang mencuri karena kela­ Sementara itu, Anggota Komisi III anggaran. Marwah, harkat dan marta­ tegasnya. mahkota yang begitu banyak, bila per­ paran,” paparnya. DPR, Trimedya Panjaitan meminta batnya perlu dijaga. SDM juga sangat penting. Tragedi karanya di-splitsing atau dipisahk­ an, Polri dan Kejagung terus bersinergi me­ kelam kemanusiaan pada Pemilu 2019, Ketut menambahkan, penanganan jaksa tidak akan terlalu sulit membuk­ Sebelumnya, Menkopolhukam, Mah­ Penyelenggaraan pemilu juga perlu jangan sampai terjadi lagi, apalagi kasus dugaan pembunuhan berencana tikann­ ya,” pungkas dia. fud MD berjanji akan terus mengawal nunt­askan kasus ini. Agar September dijaga marwah, harkat dan martabat Pemilu 2024 jauh lebih besar dibanding Brigadir J dilakukan langsung oleh kasus ini hingga nanti dilimpahkan ke mendatang berkas perkara Sambo sudah serta kualitasnya. pemilu sebelumnya. Jamp­­ idum Fadil Zumhana. “Kalau tidak Namun, Pakar Hukum Pidana dari kej­ak­saan dan masuk ke pengadilan. Ia bisa disidangkan. (profesional) tentu akan ada konsek­ uen­ Universitas Padjadjaran, Prof. Romli berh­ arap, kejaksaan mampu membuat Pilpres dan pemilu legislatif dijad­ Pada Pemilu 2019, sebanyak 894 sinya dari pimpinan,” warningnya. At­masasmita tak yakin Sambo bakal konst­ruksi hukumnya dengan membuat “Kalau bisa, sebelum 17 (Agustus) walk­­ an digelar Februari 2024. Lalu, petugas meninggal dunia. Selain itu, did­ akwa hukuman mati. Alasannya, dakw­­ aan dan tuntutan hukum yang sudah P21 (kode naskah formulir bahwa sembilan bulan kemudian digelar pil­ 5.175 petugas mengalami sakit. Ini Dia juga berharap, perkara yang kas­us ini tidak memiliki kaitan dengan setimpal.  hasil penyidikan sudah lengkap), ya kada serentak. Pilkada ini untuk me­ sangat tragis. Karena, tidak ada demo­ melibatkan Sambo ini bisa cepat ditun­ ke­pentingan masyarakat luas, dan kepen­ mudah-mudahan saja, September sudah milih gubernur di 33 provinsi serta 514 krasi yang seharga nyawa manusia. taskan dengan mengoptimalkan koor­ tingan keamanan negara. “Kami mendorong agar Kejaksaan bisa sidang. Kita bisa menyaksikan da­lam bupati/wali kota di seluruh Indonesia. dinasi. punya semangat yang sama dengan Polri.  persidangan, walaupun kita tidak ta­hu Harapan kita, Pemilu 2024 akan “Saya tidak yakin, hakim akan men­ Kejaksaan harus benar-benar profesional sesensitif apa isunya,” sebut Trimedya. Pilkada ini tak kalah serunya. Karena “Yang paling penting koordinasi pe­ jatuhkan hukuman mati. Karena kasus menangani kasus ini,” pinta Mahfud. ada beberapa provinsi besar yang akan mel­ahirkan “manusia-manusia terbaik” nyidik dan penuntut umum dalam rangka pembunuhan ini kan dipicu oleh urusan Meski memuji kinerja Polri yang memilih gubernur baru. Seperti DKI yang akan membawa Indonesia bisa mempercepat proses penyelesaian per­ keluarga antara Irjen FS dan istri, Nyo­ Timsus Datangi Rumah berhasil menggagalkan skenario Sambo, Jakarta, Jateng, Jabar serta Jatim. Gu­ melompat lebih cepat dan lebih jauh karanya sangat diperlukan,” bebernya. nya PC (Putri Candrwathi). Tidak ada Sambo Di Magelang tapi Trimed berharap Kapolri Jenderal bern­ ur yang menjabat saat ini, akan lagi. kaitannya dengan kepentingan masya­ Listyo Sigit Prabowo mau membuka meng­akhiri tugasnya pada Oktober Untuk diketahui, Sambo ditetapk­ an rakat luas dan keamanan negara,” tandas Sejauh ini, sudah ada 3 rumah Sambo mot­if Sambo memerintahkan para anak 2022. Hari-hari ini, wajah Indonesia ke sebagai tersangka Pasal 338 sub­ Romli, saat dihubungi Rakyat Merdeka, yang didatangi Timsus Polri untuk buah­nya untuk terlibat dalam pembu­ depan mulai digambar dan ditentukan. sider Pasal 340 KUHP yaitu pasal  kemarin. menggali bukti-bukti baru dalam kasus nu­han Brigadir J. Jangan ada yang Yang krusial, ada tahapan pemilu Oleh para calon legislatif dan para bakal pembunuhan dan pembunuhan beren­ tewasya Brigadir J. Kemarin, 1 lagi ditutup-tutupi. Seluruhnya harus dibuka capres/cawapres. Juga oleh jari-jari kita, cana. Ancaman hukuman Pasal 338 Romli menjelaskan, pembunuhan rumah milik Sambo didatangi Timsus ke publik. rakyat, yang akan memilih mereka di adalah penjara paling lama 15 tahun. berencana yang maksimal dapat dijatuhi Polri. Rumah itu berada di Cemp­ aka Re­ ruang pencoblosan. n Sementara ancaman Pasal 340 ialah pidana mati minimal 20 tahun pidana sidence di Mertoyudan Magel­ang, Jawa “Motif juga harus disebutkan, walau­ pidana mati atau pidana penjara seumur penjara, sesuai Pasal 340 KUHP, ter­ Tengah. Rumah tersebut didu­ga awal pun Pak Mahfud bilang di persidanga­ n Hati AHY Masih Ke NasDem hidup atau selama waktu tertentu, pa­ bisa saja, asal persidangan itu secepatnya ling lama 20 tahun penjara.  mas­­uk tindak kejahatan terberat di dilakukan,” sebut politisi PDIPitu. n UMM ... DARI HALAMAN 1 Malah Ketua Dewan Penasihat DPP Komnas HAM: Kondisi Bharada E Sehat Dan Baik PAN, Bang Hatta Rajasa adalah be­ KIB. Lalu apa kata Demokrat? sannya Pak SBY. Kalau dengan De­ Bharada E Jadi wajah Bharada E tidak tegang. Dia makin pembunuhan dengan terduga pelaku mohon yaitu adanya laporan balik dari Kepala Badan Komunikasi Strategis mokrat, ya kaya saudara sendiri,” santai. Bicara apa adanya. Brigadir J. pihak keluarga Brigadir J, dan pemohon ... DARI HALAMAN 1 juga mengkhawatirkan tindakan balas (Bakomstra) DPP Demokrat, Herzaky sel­ oroh Viva. Hasto mengatakan, LPSK menyetujui “Menolak perlindungan Bha­rada dendam dari pihak yang dirugikan atas Mahendra Putra mengakui karangan Lalu siapa bakal capres dan cawapres­ Lembaga Perlindungan Saksi dan Kor­ban permintaan Bharada E jadi justice E sebagai pemohon terlindung unt­uk kematian Brigadir J,” papar dia. bunga tersebut dipesan dan dikirim (LPSK). Dalam foto-foto yang ber­edar, col­la­borator. Keputusan itu diambil permohonan yang diajukan pada tanggal partainya sebagai bentuk penghormatan nya KIB? KataViva, itu bab alias bagian tampak Bharada E mengenakan ba­j­­u karen­ a Bharada E bukan pelaku utama 13 Juli 2022,” sambung Hasto. Pada hari yang sama, Komnas HAM atas undangan dari Ketua Umum Gol­ dari terakhir dari keputusan KIB. Baru tahanan berwarna orange. Dia juga ter­lihat pemb­ unuhan Brigadir J, di Duren Tiga, juga memeriksa Bharada E. Menurut kar Airlangga Hartarto yang diterim­ a, kemudian berjuang, berkampanye di la­ makin kalem dan banyak senyum. Jak­ arta Selatan, Jumat (8/7) lalu. Wakil Ketua LPSK, Edwin Partogi Kom­ isioner Komnas HAM Beka Ulung Kamis (11/8). pangan agar capres dan cawapres yang menjelaskan permohonan Bharada E Hapsara, kondisi Bharada sehat, baik diusung memenangkan Pilpres 2024. Kemarin, rombongan LPSK mene­ “Kami sampai pada keyakinan bahwa pada 13 Juli terkait dengan laporan polisi dan mampu menjawab pertanyaan-per­ Hanya saja, kata dia,AHYmemutus­ mui Bharada E di rumah tahanan Bares­ Bharada E memenuhi syarat sebagai (LP) percobaan pembunuhan, selain tanyaan yang diberikan Komnas den­ gan kan tidak menghadiri undangan terse­ Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan krim Polri, Jakarta. Tujuan LPSK untuk justice collaborator, karena yang ber­ itu juga terkait dengan status Bharada lancar. but, karena menganggap acara itu mengatakan, KIB masih membuka mem­ e­riksa dan memberikan perlindu­ sangkutan bukan pelaku utama,” tegas E ketika itu menjadi saksi atas dugaan in­tern­ al KIB. Sedangkan Demokrat, pintu bagi parpol lain untuk bergabung. ngan kepada Bharada E. Apalagi, dia Hasto. kekerasan seksual kepada istri Sambo, Komisioner Komnas HAM Choirul di luar koalisi bentukan Golkar, PAN, Hal ini disampaikan Zulhas, di sela- merupak­ an saksi kunci penembakan Putri Candrawathi. Anam mengatakan, agenda pemeriksaan dan PPP itu. sela peluncuran program akselerasi Brigadir J. Selain itu, LPSK juga meyakini ulang terhadap Bharada E dilakukan trasnformasi ekonomi nasional atau Bharada E memiliki peran yang sangat Hal ini terjadi pada awal-awal dengan menyandingkan keterangan Lalu, apakah karangan bunga ini Paten KIB di Surabaya, Minggu (14/8). Kedatangan LPSK langsung disambut kecil dalam kasus penembakan Brigadir peristiwa yang direkayasa Sambo, tersangka terhadap bukti-bukti yang seb­ ag­ ai sinyal Demokrat akan berga­ Bharada E. Bharada E melayangkan J. Karena, sebagaimana diungkapkan seolah-olah Brigadir J terlebih dulu diperoleh Komnas HAM, seperti foto, bung ke KIB? Menurutnya, upaya Bagaimana penilaian pengamat? senyum menyambut Ketua LPSK Hasto Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo, yang melakukan penyerangan terhad­ ap dokumen, dan percakapan. mem­ aj­ukan bangsa Indonesia perlu Direktur Eksekutif Indonesia Political Atmojo Suroyo. Bharada E menembak Brigadir J karena Bharada E. kerja sama dari berbagai pihak. Sebab Opinion (IPO), Dedi Kurnia Syah dipaksa mantan Kadiv Propam Irjen Berdasarkan hasil pemeriksaan, ada itu, ruang komunikasi dan silaturahmi meng­anggap, ketidakhadiran AHY di Bharada E dan pimp­ in­ an LPSK duduk Ferdy Sambo. Bukan inisiatif sendiri. Makanya, LPSK menolak karena dugaan obstruction of justice atau upa­ sel­alu dijalin Demokrat, termasuk de­ acara KIB sudah tepat. Ini menunjukkan berdampingan. Bhara­da E posisinya tidak didapatkan informasi terkait du­ ya penghambatan penegakan hukum ngan KIB. loyalitasAHYdan Demokrat pada per­ paling kanan. Dia mengen­ a­kan baju “Kami lihat memang yang ber­sang­ gaan tindak pidana kekerasan seksual semakin kuat usai pihaknya memeriksa tem­­ anan yang dibangun untuk koalisi. tahanan berwarna orange dengan kaos kutan tidak punya mensrea atau niatan oleh Brigadir J terhadap Putri. Juga, TKPdan mendapatkan keterangan ulang “Sementara, seperti yang sudah di­ hitam di bagian dalamnya. untuk melakukan pembunuhan,” jelas perc­ o­baan pembunuhan yang dilakukan dari Bharada E. sampaikan Ketum AHY sebelum ini, “Meskipun belum ada keputusan Hasto. Brig­ adir J terhadap Bharada E. kami lebih intens komunikasi dengan pasti, tetapi cara AHY menjaga perte­ Di hadapannya, terdapat tim dokumen­ “Indikasi adanya obs­truction of jus­ teman-teman NasDem dan PKS, tapi manan dengan NasDem dan PKS ini tasi LPSK yang siap merekam pertemuan Di samping itu, LPSK menolak per­ Pihaknya pun berpendapat tidak ada tice semakin lama semakin terang ben­ kami juga terus berkomunikasi dengan cukup beradab. Dan faktanya, sedang ini. Beberapa jam disorot kamera, raut mohonan perlindungan yang diajukan ancaman yang membahayakan Bharada derang,” ujar Anam. n UMM teman-teman parpol lain, termasuk jarang ditemui ada di partai lain,” terang Bharada E atas perkara tindak percobaan E. “Ancaman yang dimaksud oleh pe­ teman-teman KIB,” ungkap Herzaky.  Dedi saat dihubungi, tadi malam. Mega Masih Lihat Dinamika Untuk Bangun Koalisi Bagaimana tanggapan KIB? Wakil Hati AHY memang cenderung ke Ketua Umum PAN, VivaYoga Mauladi NasDem dan PKS. Menurut Dedi, Banteng Tumbang karena sudah memegang tiket untuk yang ada, akan menjadi dasar pertim­ ucapnya. mengatakan, karangan bunga itu sebagai setidaknya ada dua hal yang menguatkan mengajukan capres. Sebab, pertarungan bangan Megawati untuk menentukan Sementara, pengamat politik Uni­ tanda hubungan KIB dengan Demokrat hal ini. Pertama, NasDem dan PKS ... DARI HALAMAN 1 di 2024 diprediksi akan lebih sengit. Jika siapa capresnya, siapa cawapresnya, ter­ sebatas dekat, belum melekat. Karena tidak memiliki kandidat potensial dari PDIP keukeuh jalan sendiri, bisa-bisa masuk siapa saja parpol yang akan diajak versitas Paramadina Hendri Satrio KIB masih menunggu keputusan kader internal. Sehingga memudahkan antara Mega dengan SBY. Sedangkan berakibat fatal. kerja sama. “Kapan itu akan diumumkan, menilai wajar jika PDIPtidak grasa-grusu Demokrat untuk merapat. AHYmelakukan lobi menarik tokoh di dengan PKS, juga sangat sulit karena itu sangat dinamis sekali,” kata Basarah, mencari teman koalisi, sebagaimana luar parpol, dan memasangkan dengan perbedaan ideologinya sangat jauh. “Kalau hanya 20 persen, belum tentu kemarin. partai lain. “Karena dia ini satu-satunya Viva menyebut, KIB khususnya PAN dirinya. Alasan kedua, soal kedekatan menang.Apalagi kalau yang dicapreskan partai yang memegang boarding pass. bakal girang jika Demokrat bergabung yang sudah dibangun. AHY optimis Dengan kondisi ini, andaipun ber­ itu punya elektabilitas biasa-biasa saja,” Ia mengakui, kerja sama dengan ke­ Kalau kemudian dia santai-santai aja, itu ke KIB. Dengan masuknya AHY di dengan NasDem dan PKS. koalisi, kemungkinan besar PDIP akan ucap Ujang, mengingatkan. kuatanpolitiklainperluuntukmengh­ adapi wajar dan bisa dimengerti. Dia memang jajaran Airlangga, Zulkifli Hasan, dan menggabungkan kekuatan dengan KIB Pemilu 2024. Namun, untuk meng­ berhak untuk tidak terburu-buru, karena Suharso Monoarfa, akan semakin me­ Dedi yakin betul Demokrat akan atau dengan KIR. “Dalam bulan-bulan Lalu, bagaimana tanggapan PDIP umumkan nama capres atau cawa­pres boarding pass itu sudah dipegang,” kata nguatkan KIB dalam peta Pilpres 2024. membentuk koalisi dengan NasDem terakhir masa pendaftaran capres, di atas usul ini? Ketua DPP PDIP Ahmad hingga membangun koalisi, PDIP meng­ Hensat, tadi malam. dan PKS. Siapa capresnya? Tentu tokoh September 2023, sangat mungkin PDIP Basarah merespons diplomatis. Menu­ anggap, saat ini masih terlalu prem­ atur. “PAN dekat dengan Demokrat. yang memiliki elektabilitas tinggi, dan akhirnya mengajak Gerindra atau PKB, rutnya, Megawati masih menunggu Meskipun, ia meyakini tak menutup tidak terikat di salah satu parpol. n MEN atau KIB, untuk menyatukan kekuatan,” din­­ am­ ika politik hingga menjelang pen­ “Karena ada banyak agenda bangsa kemungkinan PDIP bisa saja suatu saat prediksi Adrian. daftaran Pilpres tahun depan. Dia pun yang saat ini masih harus dituntaskan. membuka kerja sama koalisi dengan Mega-SBY Dipastikan memastikan, tidak saklek menjomblo Mu­lai dari urusan penyelesaian Cov­ id-19, parpol lain. “Itu lain soal. Karena kalau Pengamat politik Universitas Al hingga hari H. kemudian damage control seb­ ag­ ai akibat tidak ada kerja sama pun, mereka bisa ... DARI HALAMAN 1 Rajasa, Purnomo Yusgiantoro, Andi Azhar Indonesia Ujang Komarudin me­ dari pandemi global di bid­­ ang ekonomi, maju. Ini adalah posisi yang memang Mallarangeng, dan Dino Patti Djalal. nyarankan, PDIPjangan terlalu som­bong Wakil Ketua MPR ini menyatakan, dan banyak lagi agend­ a-agenda lain,” spesial buat PDIP,” tandasnya. n SAR Khusus di Sidang Tahunan, MPR politik itu dinamis. Apapun dinamik­ a selalu mengundang mantan Presiden dan Mendengar informasi SBY tak hadir mantan Wapres. Hal ini sudah dilak­ u­k­ an di Sidang Tahunan MPR, warganet Apeng Ditahan Di Rutan Salemba 20 Hari Ke Depan MPR sejak periode 2009-2014. Sa­ langsung riuh. Ada yang mengkritik yangnya, Sidang Tahunan tersebut tidak SBY, ada juga yang membela. Jaksa Agung Dapat itu,” tambahnya. tidak mungkin berdiri sendiri. dikejar pakai UU TPPU, kalau dari UU mampu “mempersatukan” Mega-SBY. Lalu bagaimana respons KPK? Pa­ “Biasanya, keterlibatan aparat me­ Tipikor gak terkejar,” kata Yenti kepada Yang mengkritik antara lain akun ... DARI HALAMAN 1 Rakyat Merdeka tadi malam. Di periode 2009-2014, SBY masih @1Aradina dan @alextham878. “Ci­ salnya Apeng sudah menjadi buronan nyebabkan buronan bisa berlama-lama menjabat sebagai Presiden. Di periode keas nggak mau datang. Lebih baik ke Kijang Innova hitam bernopol B-2896- KPK sejak lama. Sejak tahun 2019. Dia terjadi. Apalagi ketika ada desakan Untuk diketahui, Kejagung pada 1 itu, Mega tak pernah datang ke Sidang DO dan duduk di kursi belakang.Apeng juga telah dicegah untuk bepergian ke publik, lalu tiba-tiba buronan tertangkap Agustus 2022 menetapkanApeng sebagai Tahunan MPR. Kini, saat Mega rajin Ma­laysia katanya,” cuit @1Aradina. dibawa ke rumah tahanan (rutan) Sa­ luar negeri oleh Polri tahun 2020. saja. Poin ini harus dikembangkan,” tersangka atas dugaan penyerobotan datang, giliran SBY yang absen. “Apa nggak sanggup menyaksikan ke­ lemba. Ia akan ditahan selama 20 hari, saran Feri, saat dikonfirmasi tadi malam. lahan kelapa sawit dengan luas 37.095 berh­ asilan dan kesuksesan Pak Jok­ owi? terhitung sejak 15 Agustus hingga 2 Plt Juru Bicara KPK Ali Fikri mendu­ hektare di Kabupaten Indragiri Hulu, SBY tak bisa datang di Sidang Makanya menghindar ke Malays­ ia, tapi September 2022. kung penegakan hukum yang dilaku­ Kedua, sejauhmana sanksi yang akan Riau. Lahan tersebut digarap tanpa izin Tahunan MPR karena tengah berada datang atau tidak ada ngaruhn­­ ya deh,” kan oleh Kejagung terhadap Apeng. diberikan kepada Apeng. di Malaysia. Presiden ke-6 RI itu, baru sahut @alextham878. Jaksa Agung ST Burhanuddin me­ Menurutnya, Apeng bisa dijerat denga oleh Grup Duta Palma, sepanjang 2003- kembali, Kamis (18/8). nceritakan secuil latar belakang penye­ Pasal 2 dan Pasal 3 UU Tipikor. “Jangan-jan­ gan sudah terdapat kese­ 2022. Apeng diketahui sudah tiga kali Akun @henrynico_p memanas-ma­ rahan diri Apeng ke Kejagung. Sebelum pakatan yang tersembunyi soal hukum tak mengacuhkan panggilan Kejaksaan Di Malaysia, SBYmemiliki sejumlah nasi.“Jauh-jauhharisudahdirencanak­ an hari ketiban nangka itu, pihaknya sudah Pihaknya, sebut Ali, juga telah ber­ ringan, tetapi bukan bagian dari plea Agung usai penetapan dirinya sebagai agenda. Pertama, menjadi keynote menghindar kok. Karena Jokowi juga menyurati Apeng terlebih dahulu, tapi bargaining seperti justice collaborator,” tersangka. speaker di Universitas Kebangsaan tidak mau terima SBY di Istana. Sa­ma dikirim ke Singapura, bukan Taipei. koor­dinasi dengan Kejagung ihwal tambahnya. Malaysia dan melakukan penanaman Ibu Mega juga tidak akur,” tulisnya. penanganan perkara yang menjerat Apeng juga dijerat pasal tindak pidana pohon di halaman universitas, yang “Suratnya diterima oleh tersangka. Apeng. Sebab, Apeng terjerat dalam Pakar Tindak Pidana Pencucian korupsi maupun tindak pidana pencucian dilaksanakan kemarin. Ada juga yang membela. Seperti Maka tersangka mengajukan permoho­ dua perkara yang berbeda di Kejagung Uang (TPPU) Universitas Trisakti uang (TPPU) yang menyebabkan keru­ akun @Ihendraone2. Bahkan, selain nan menyerahkan diri kepada kami,” dan KPK. Yenti Ganarsih berpesan agar Apeng gian negara sebesar Rp 78 triliun. Agenda kemudian dilanjutkan de­ membela, dia juga nyerah balik pihak singkat Burhanuddin, kemarin. tidak cuma dijerat dengan pasal tipikor ngan pidato dengan “A Better World Pemerintah dan Mega. “Percuma “KPK sudah menemui pihak Kejagung sebag­­ aimana sering dilakukan KPK. Apeng juga sebelumnya telah ditetap­ is Possible” di Dewan Canselor Tun datang juga. Yang hadir juga cuma Soal kabar keberadaan Apeng di Bali secara intens untuk mendiskusikan Melainkan disatuberkaskan dengan pasal kan tersangka kasus korupsi revisi alih Abdul Razak, Auditorium Universitas boneka-boneka aseng. Yang merdeka belum lama ini, Burhanuddin mengaku lebih lanjut terkait penanganan perkara TPPU, sebagaimana dilakukan oleh fungsi hutan di Provinsi Riau kepa­da Keb­ angsaan Malaysia, yang digelar hari sesungguhnya cuma aseng,” tulisnya. tidak mendapat informasi soal itu. Yang dimaksud. KPK juga telah menyam­ Kejagung selama ini. Kementerian Kehutanan Tahun 2014 ini. Di acara ini, SBY akan didampingi jelas, saat pemanggilan yang besang­ paikan beberapa duplikat dokumen ba­ oleh KPK. Hasil penyidikan menye­ Prof Dato Mohd Ekhwan Toriman, Sedangkan akun @Lola81283918 kutan, ada si Singapura. rang bukti terkait perkara tersebut pada “Ini harus dibongkar, terutama TPPU but Surya Darmadi menyuap mantan Naib Canselor UKM. Para mantan membahas ketidakhadiran Mega di Kejagung,” terangnya. nya. Pemanfaatan uang untuk apa aja. Gubernur Riau,Annas Maamun, sebesar anggota kabinetnya juga banyak yang Sidang Tahunan MPR saat SBY masih “Dua hari yang lalu, ada koordinasi Beliau sudah tua, uangya besar sekali. Rp 3 miliar melalui Gulat Medali Emas hadir.Antara lain, Djoko Suyanto, Hatta menjabat Presiden. “Mama banteng dari pengacaranya ada di negara-negara Pegiat Antikorupsi Feri Amsari me­ TPPU ini bisa menyasar siapapun, Manurung. n SAR juga nggak pernah hadir di Istana dimana uang hasil penyerobotan sawit itu selama 10 tahun, situ diam-diam bae,” nyor­­ oi 2 hal penting dari kasus Apeng tulisnya. n MEN ini. Pertama, kasus pelarian begini,

selasa wage indonesianomics 9 • 16 agustus 2022 • 18 muharram 1444 H • 18 Suro 1956 Tech Winter Melanda Dunia Usaha Rintisan Mulai Goyah Dihantam Badai John Riady perusahaan rintisan masuk ke Ngobrol Santai: pasar modal. banyak usaha rintisa­ n ber­ Kepala Divisi Pengelolaan basis teknologi digital terpaksa MVS yang berlaku dalam melakukan efisiensi untuk ber­ jangka waktu tertentu itu di­ Rantai Suplai & Analisis Biaya tahan. Gejala ini diistilahkan harapkan memproteksi visi dan SKK Migas Erwin Suryadi (kiri) sebagai tech winter. strategi inovasi usaha rintisan dan Ketua Forum Kapasitas yang digagas para pendiri, Nasional (Kapnas) II 2022 Direktur Eksekutif Lippo meski startup telah dimiliki Fery Sarjana ngobrol santai di Group yang juga Pendiri Ven­ publik. Jakarta, kemarin. Pertemuan turra Capital John Riady menilai, keduanya terkait kesiapan situasi ini disebutnya sebagai Menurut John, langkah oto­ Pemerintah Indonesia hadir badai, yang menghempas usaha ritas, baik bursa maupun OJK di Forum Oil and Gas Asia rintisan di hampir semua lini. saling melengkapi. Pasar akan (OGA) yang akan diadakan tetap bergairah, usaha rintisan di Malaysia pada 13-15 “Bahkan, gelembung pecah pun semakin percaya diri untuk September 2022. usaha rintisan tidak saja terjadi melantai di bursa karena tidak di Indonesia, tapi juga di pasar kehilanga­ n kendali inovasi. Di Ajang Oil And Gas Asia global,” kata John dalam rilis­ nya, kemarin. Persoalannya, walau banyak SKK Migas Siap Unjuk Gigi dilakukan usaha rintisan di luar Menurut John, kondisi in­ negeri, IPO hanya salah satu Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu sional (Kapnas). (Oil Country Tubular Goods) ke penyeleksian lagi, hingga diper­ dikator makro ekonomi yang cara untuk menopang pendan­ Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) terus memperkuat SKK Migas membagi pengem­ Uganda dan Timur Tengah. oleh 20 perusahaan terbaik. masih melemah hingga gon­ aan. Namun, IPO masih menyi­ peran perusahaan migas dalam negeri di seluruh Termasuk operator migas lokal cangan geopolitik akibat kete­ sakan problem mendasar, yakni pelaksanaan aktivitas industri hulu migas. bangan dalam 4 tingkatan, yakni Ada juga PT Luas Birus Uta­ seperti Pertamina dan Medco gangan di Eropa dan Asia saham startup harus bertarung pengembangan kapasitas daerah, ma, yang fokus memproduksi untuk dibawa ke event OGA. Timur, menggoyahkan fondasi dengan ekspektasi publik serta Komitmen ini tidak sekadar Analisis Biaya SKK Migas Erwin pengembangan kapasitas na­ bahan-bahan kimia penunjang usaha rintisan. Pasalnya, usaha likuiditas pasar. untuk memenuhi kebutuhan in­ Suryadi dalam keterangannya, sional, pengembangan di level hulu migas. Produk PT Luas Bi­ “Selanjutnya, SKK Migas rintisan masih sangat membu­ dustri hulu migas dalam neg­ eri. kemarin. regional dan pengembangan rus Utama untuk proses treating akan menyertakan mereka di tuhkan likuiditas tebal sebagai Persoalan fundamental lain­ Tapi juga mempromosikan ke­ masuk ke level global. gas sudah lolos uji pemakaian di event Abu Dhabi International kapital, serta stabilitas pasar. nya, seberapa besar impact mampuan industri lokal sebagai Menurutnya, OGA akan di­ Exxon Mobil. Petroleum and Conference (AD­ inovasi yang terus diciptakan penunjang hulu migas di level adakan di Malaysia, pada 13-15 Pada Forum Kapasitas Na­ IPEC), Uni Emirat Arab, pada Di tengah dinamika tersebut, oleh startup tersebut. regional dan global. September 2022. Pemerintah sional II tahun 2022 akhir Juli Dari sisi UMKM, lanjut Er­ 31 Oktober sampai 3 Nopember tren usaha rintisan melantai Indonesia untuk pertama kalinya lalu, SKK Migas telah melakukan win, selama kegiatan Pra Forum 2022,” ucapnya. di bursa pun semakin marak Berkaca pada indeks S&P Untuk itu, dalam waktu dekat akan hadir di forum tersebut, pemetaan untuk mengetahui po­ Kapasitas Nasional 2022, SKK sebagai jalan keluar dari krisis 500 Information Technology SKK Migas akan membawa 20 bersama para pelaku industri hulu tensi pabrikan, vendor dan Usaha Migas menemukan ratusan kel­ Ketua Forum Kapnas II 2022 pendanaan. Sector Outperform, selama perusahaan. Termasuk operator migas lokal dan nasional. Mikro, Kecil dan Menengah ompok UMKM, yang sukses Fery Sarjana mengatakan, di 2014-2021, saham perusahaan migas (Kontraktor Kontrak Keja (UMKM) di berbagai daerah. menimbulkan dampak berganda kedua forum migas tersebut, Tren serupa juga tengah me­ teknologi mengantongi kenaik­ Sama/KKKS) dalam negeri, “Kami akan tunjukkan industri bagi perekonomian lokal. Indonesia Pavilion juga akan landa bursa di Indonesia. Ber­ an sebesar 422 persen (22,9 pabrikan, dan penyedia jasa di hulu migas di Indonesia bisa ber­ “Kami mendapati banyak berupaya menarik investor. bagai usaha rintisan berbasis persen per tahun). Torehan industri hulu migas lokal ter­ saing di luar negeri,” tegas Erwin. pabrikan yang mampu mem­ Sebagian yang terbaik dari teknologi informasi melakukan itu lebih tinggi dibandingkan baik ke ajang Oil and Gas Asia produksi barang atau jasa, yang mereka dipromosikan di tingkat “Tantangannya bukan hanya Initial Public Offering (IPO). indeks S&P 500 yang naik (OGA) di Malaysia. Menurutnya, upaya mem­ memenuhi kualitas standar ope­ nasional. Sebanyak 68 perusa­ mengantarkan pelaku industri 158 persen (12,6 persen per promosikan pelaku usaha lokal rator migas. Bahkan di antaranya haan penyedia barang dan jasa, lokal dan nasional ke pasar global. “Exit strategy usaha rintisan tahun). “Kami memfasilitasi mereka dan nasional ke level regional berhasil menembus pasar eks­ serta 45 UMKM terpilih dari Tapi juga mempertemukan mere­ka meretas, jalan IPO pun menjadi untuk memperluas pasar di le­ dan global merupakan bagian por,” ungkap Erwin. seluruh Indonesia dihadirkan dengan investor potensial. Mereka mulus seiring regulasi yang Kendati demikian, reli sa­ vel regional,” kata Kepala Di­ dari program pengembangan di Forum Kapasitas Nasional akan kami ajak terlibat mengem­ memungkinkan startup men­ ham teknologi mulai memu­ visi Pen­ gelolaan Rantai Suplai dan kapasitas nasional SKK Migas Dia mencontohkan, perusahaan (Kapnas) II 2022. bangkan industri hulu migas di jaring dana. Bahkan, Otoritas dar sejak akhir 2021 hingga melalui Forum Kapasitas Na­ seperti PT Citra Tubindo yang Tanah Air,” pungkasnya. ■ NOV Jasa Keuangan (OJK) telah sepanjang tahun berjalan sukses mengekspor pipa OCTG SKK Migas lalu melakukan menggelar karpet merah bagi 2022. Kini, kesenjangan ki­ usaha rintisan melangsungkan nerja saham teknologi dengan Dialog B20-G20 IPO,” jelas John. penghuni indeks S&P 500 semakin melebar. Tekan Pengangguran, Kadin Gencarkan Pelatihan Vokasi Bursa Efek Indonesia (BEI) tengah menyiapkan papan Hal serupa, kata John, juga The Future of Work & Educa­ pendidikan yang menghasil­ kebutuhan SDM untuk industri “Secara organisasi, Kadin pencatatan baru yang di­ terjadi di dalam negeri. Dari IPO tion Task Force (FOWE-TF) me­ kan keterampilan praktis bagi di masa depan,” imbuh Shinta. terlibat untuk melakukan per­ dedikasikan bagi barisan new beberapa perusahaan teknologi nyelenggarakan Side Event B20 masyarakat dan membuatnya baikan dalam pendidikan vokasi. economy. Harapannya, dengan dengan status unicorn, malah Indonesia terkait pendidikan dan tumbuh di tengah dinamika Dia menjelaskan, perubahan Sehingga tenaga kerja memiliki strategi tersebut, gairah pasar menghadapi koreks­ i pasar yang peluang kerja di masa depan. industri saat ini. lanskap bisnis yang cepat bisa kompetensi yang dibutuhkan tetap terjaga bagi usaha rintisan cukup dalam. membawa ancaman bagi dunia dunia usaha, dan pada akhirnya setara dengan papan utama. Selain secara daring, acara lur­ Shinta menjelaskan, FOWE- pendidikan, berupa besarnya dapat menekan pengangguran,” “Kenyataan itu tak dapat ing juga diselenggarakan secara TF telah merumuskan tiga reko­ kesenjangan keahlian (skill mis­ ujarnya. Sebelumnya, OJK telah dihindarkan. Yang terpenting, langsung di Hotel Ambarukmo, mendasi kebijakan untuk dibawa match) antara kebutuhan industri mengeluarkan Peraturan OJK usaha rintisan tetap memi­ Yogyakarta, kemarin. dalam KTT G20 di Bali akhir dan pendidikan. Arsjad menyatakan, tenaga Nomor 22/POJK.04/2021 liki prospek dan inovasi yang tahun nanti. Dan diharapkan bisa kerja Indonesia harus mampu terkait Multiple Voting Shares menjanjikan serta memberikan “Acara ini selaras dengan tu­ diimplementasikan oleh seluruh Karenanya, Shinta berharap beradaptasi pada era revolusi (MVS), yang membuka jalan solusi,” tutur John. juan Presidensi B20 Indonesia, negara di dunia, dalam rangka nantinya asosiasi atau industri da­ industri 4.0. yang ingin meningkatkan kesa­ menjawab tantangan di masa pat dilibatkan penuh untuk meru­ John mengungkapkan, se­ daran pentingnya pekerjaan dan yang akan datang. muskan kurikulum pendidikan. Apalagi, saat ini adopsi digi­ bagai investor startup melalui pendidikan dalam mendorong talisasi perusahaan Indonesia Venturra Capital, hal terpen­ pemulihan, pertumbuhan dan Rekomendasi pertama, men­ Sejalan dengan Shinta, Ketua baru 20 persen. Sedangkan di ting dari usaha rintisan adalah transformasi ekonomi di masa dorong penciptaan lapangan Umum Kamar Dagang dan In­ negara lain, seperti Singapura, valuasi serta forecast future. depan,” ujar Chair of B20 In­ kerja pasca-pandemi Covid- dustri (Kadin) Indonesia Arsjad Korea dan China sudah menca­ donesia Shinta Kamdani dalam 19, yang selaras dengan sektor Rasjid mengatakan, perlunya pai 40 persen. Sebagaimana dilakukan keterangannya, kemarin. pekerjaan yang akan ada di peran aktif pengusaha nasional Lippo Group dalam upaya masa depan. menyediakan pendidikan dan Untuk itu, agar sumber daya mengembangkan berbagai Sejumlah menteri direncanakan infrastruktur yang memenuhi manusia tetap mampu bersaing usaha rintisan. Prinsip men­ hadir dalam side event ini. Antara Rekomendasi kedua, pen­ standar kompetensi kerja. di era digital, perlu menambah dasar, yakni mencari dan me­ lain, Menteri Tenaga Kerja Ida didikan dan keterampilan yang skill dengan cara reskilling atau nyeleksi mitra, para founder Fauziyah, Menteri Perindustrian sesuai dengan produktivitas Harapannya, dunia pendidikan upskilling. serta startup yang mempunyai Agus Gumiwang Kartasasmita dunia kerja. mampu menciptakan tenaga visi menyelesaikan persoalan dan Menteri Pendidikan, Ke­ kerja yang sesuai dengan dunia Arsjad bilang, Kadin Indo­ masyarakat. ■ KPJ budayaan, Riset dan Teknologi Skema ini untuk mengatasi usaha. nesia bersama FOWE Task Nadiem Makarim. kesenjangan keterampilan sum­ Force B20 berupaya menutup PENGUMUMAN KEDUA LELANG EKSEKUSI HAK TANGGUNGAN ber daya manusia dengan situasi Arsjad Rasjid Terlebih lagi, Pemerintah kesenjangan akses pendidi­ Menurut Shinta, topik yang dunia kerja. Serta mendorong melalui Peraturan Presiden (Per­ kan, ter­utama untuk kaum Berdasarkan Pasal 6 UUHT No. 4 Tahun 1996, saya SUSILO WARDHANI dengan perantaraan Kantor dibahas adalah soal langkah pembelajaran seumur hidup agar terlibat dalam upaya pemulihan pres) Nomor 68 Tahun 2022 perempuan. Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Jakarta V akan melaksanakan Lelang Eksekusi Hak apa yang harus dilakukan un­ kita terus meningkatkan kualitas dan pertumbuhan, tanpa ada tentang Revitalisasi Pendidikan Tanggungan yang akan dilakukan tanpa kehadiran peserta lelang dengan jenis penawaran lelang tuk mendapatkan sumber daya hidup. diskriminasi pasca-pandemi Vokasi dan Pelatihan Vokasi, ter­ “Caranya, dengan mendukung melalui internet ( close bidding ), dan dapat di akses melalui www.lelang.go.id terhadap Jaminan manusia berkualitas. Terutama Covid-19. us mendorong keterlibatan dunia kebijakan Pemerintah yang Debitur Kelana Wijaya berupa; dalam hal pendidikan, sebagai Rekomendasi ketiga, lanjut usaha. Termasuk Kadin bersama mendorong sistem pendidikan Sebidang tanah dan bangunan sesuai SHM No. 1824/Pesanggrahan an. Kelana Wijaya, Luas Tanah 150 kunci pekerjaan di masa depan. Shinta, keterlibatan dan pe­ Menurut Shinta, penting un­ kementerian dan lembaga untuk dan pelatihan vokasi bersama m², Luas Bangunan : 116m² yang terletak di Jl. Salak No. 02 Rt.04 Rw.07 Kel. Pesanggrahan Kec. nyertaan. Langkah ini untuk tuk mencari titik temu antara menyelaraskan pendidikan dan dengan keterlibatan industri,” Pesanggrahan - Jakarta Selatan (Nilai Limit: Rp. 670.000.000, Uang Jaminan: Rp.170.000.000) Dia bilang, perlu format memastikan semua masyarakat kurikulum instansi pendidikan pelatihan vokasi. jelas Arsjad. ■ NOV Keterangan: dengan kebutuhan dunia industri • Nominal jaminan yang disetorkan ke Rekening VA (virtual account) harus sama dengan nominal di masa depan. jaminan yang disyaratkan. Pasalnya, untuk merespons • Jaminan harus sudah efek�f diterima oleh KPKNL Jakarta V selambat-lambatnya 1 (satu) hari kebutuhan dunia kerja saat ini dan ke depan, kurikulum pen­ Kalender sebelum pelaksanaan lelang. Segala biaya yang �mbul sebagai akibat mekanisme didikan berbasis STEM (Scien­ perbankan menjadi beban peserta lelang. ce, Technology, Engineering dan • Harga Penawaran belum termasuk bea lelang dan biaya lainnya. Mathematics) khususnya untuk • Calon peserta lelang diwajibkan untuk melihat, membaca dokumen buk� kepemilikan serta vokasi, harus didorong. dokumen lainnya yang berkaitan dengan objek lelang, melihat kondisi fisik objek lelang terlebih dahulu, melihat keberadaan atau lokasi objek lelang berada, mengetahui dan menyetujui aspek “Ini sejalan dengan situasi dan legal dari objek lelang, dengan kata lain, objek lelang dalam kondisi apa adanya (as is). • Pemenang lelang wajib membayar pajak dan biaya-biaya lain yang menjadi kewajiban pemenang lelang sesuai ketentuan yang berlaku. • Lelang dapat dibatalkan sesuai dengan ketentuan dan peserta lelang �dak berhak menuntut gan� rugi atau tuntutan dalam bentuk apapun kepada KPKNL Jakarta V maupun Ibu Susilo Wardhani. • Untuk keterangan lebih lanjut dapat menghubungi : SUSILO WARDHANI No.Hp / WA : 0877 1999 5225 – 0812 1999 445 Persyaratan Lelang: Memiliki akun yang telah terverifikasi pada website www.lelang.go.id Syarat dan ketentuan serta tata cara mengiku� lelang dapat dilihat pada Pelaksanaan Lelang: Cara Penawaran : Close bidding tanpa kehadiran peserta lelang dengan mengakses urlwww.lelang.go.id Pelaksanaan lelang dan batas akhir penawaran lelang : Sejak pengumuman lelang ini diterbitkan sampai dengan Tempat lelang Hari Selasa, 30 Agustus 2022 pukul 10.30 WIB waktu server Penetapan pemenang lelang Pelunasan harga lelang : KPKNL Jakarta V, Jl. Prajurit KKO Usman dan Harun No. 10 Jakarta Bea lelang pembeli : Setelah batas akhir penawaran : 5 ( lima ) hari kerja setelah pelaksanaan lelang : 2% ( dua persen ) dari harga lelang Jakarta, 16 Agustus 2022 Ttd, ( SUSILO WARDHANI ) JALANRRaAkYyAaStEMRAeNrGd–ePkAaN2DEkGoLlAoNmG KxM1.0060SmERmANG PENGUMUMAN KEDUA LELANG EKSEKUSI HAK TANGGUNGAN PENGUMUMAN KEDUA LELANG EKSEKUSI HAK TANGGUNGAN RALAT Telp. (0254)l2e0b06a4r4 – 20:09940,1Facxm: (0254) 200644 Berdasarkan Pasal 6 UUHT No. 4 Th.1996, PT. Bank Central Asia, Tbk akan melaksanakan Lelang Eksekusi Hak Berdasarkan Pasal 6 Undang-Undang Hak Tanggungan No. 4 Tahun 1996, PT. Bank DKI yang berkedudukan di Jakarta akan ELISA MARLINDA RISALAH PANGGILAN SIDANGe-mail : pnserangƟ12Ŷ@ŐgŐmŝail.c͗omϭwϬebĐ:ŵwww.pn-serang.go.id Tanggungan Peringkat Pertama dengan perantaraan Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Jakarta melaksanakan Lelang Eksekusi Hak Tanggungan dengan perantara Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Yang Benar MELALUI SURAT KABAR (KORAN) III melalui jasa Pralelang PT. Balai Lelang Tunjungan dengan cara penawaran melalui internet terhadap aset Jaminan Jakarta IV dengan cara penawaran melalui internet/e-auction (tanpa kehadiran peserta) melalui jasa Pralelang PT. Balai Lelang Kredit debitur a/n. Sahrum Himtoro dalam kondisi apa adanya (as is) sebagai berikut: Tunjungan terhadap aset-aset jaminan debitur a/n. SAIFUL berupa : ELLSA MARLINDA Nomor : 128/Pdt.G/2022/PN Srg 1. Sebidang tanah kosong seluas 330 m² sesuai SHM No. 960/Semper Barat, tercatat a/n. SAIFUL, terletak di RT. 07/05 Semper 07 - 11 - 2008 OBJEK LELANG, HARGA LIMIT DAN UANG JAMINAN LELANG Yang Benar Pada hari ini SELASA tanggal 16 AGUSTUS 2022, saya: Barat (setempat dikenal oleh umum dengan Jalan Raya Tipar Cakung Gang Masjid Al Musyawaroh RT. 007 RW. 005), Kelurahan 21 - 11 - 2008 1 (satu) bidang tanah seluas 89 m² berikut bangunan dan segala sesuatu yang melekat diatasnya sesuai SHM No. 488/ Semper Barat, Kecamatan Cilincing, Kota Jakarta Utara, Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta. UNTUNG ROHADI, SH. Kembangan Selatan, a/n SURJANA TJANDRA terletak di Perkav. PT Antilope Maju Blk D.5 Pers, No. (setempat dikenal Harga Limit Rp. 1.223.860.108,- (setoran uang jaminan Rp. 244.775.000,-) No.LP/314/B/XII/2021/Polres Metro Bekasi/Polda Metro Jaya Jurusita Pengadilan Negeri Serang atas perintah dan ditunjuk oleh Ketua Majelis Hakim Pengadilan Negeri tersebut dengan Perumahan Serikat Penerbit Surat kabar Jalan Halilintar Blok D-5 No.12), Kelurahan (dh. Desa) Kembangan 2. 4 (empat) bidang tanah dalam satu hamparan dengan total luas 686 m² berikut bangunan dan segala sesuatu yang melekat Yang Benar untuk menjalankan pekerjaan ini: Selatan, Kecamatan Kembangan, Kota (dh. Wilayah) Jakarta Barat, Provinsi DKI Jakarta (dh. DKI Jakarta Raya). diatasnya sesuai : Harga Limit Rp. 1.559.968.200,- (Setoran Uang Jaminan Rp. 400.000.000,-) - SHM No. 953/Semper Barat, tercatat a/n. SAIFUL, seluas 250 m² terletak di RT. 07/05 Semper Barat; No.LP/314/B/XII/2021/SPKT/Restro Bekasi TELAH MEMANGGIL DENGAN RESMI KEPADA: - SHM No. 954/Semper Barat, tercatat a/n. SAIFUL, seluas 140 m² terletak di RT. 07/05 Semper Barat; YULIANA SUSAN, Beralamat Semula beralamat di Link. Seneja Tegal, Rt. 002, Rw. 002, Desa/Kel. Sukmajaya, Kec. Keterangan: - SHM No. 956/Semper Barat, tercatat a/n. SAIFUL, seluas 250 m² terletak di RT. 07/05 Semper Barat; Jombang, Kota Cilegon, Banten, namun demikian saat ini tidak diketahui alamat dan domisilinya, selanjutnya disebut • Nominal jaminan yang disetorkan ke rekening virtual account (VA) harus sama dengan nominal jaminan yang - SHM No. 6586/Semper Barat, tercatat a/n. SAIFUL, seluas 46 m² terletak di Jalan Tipar Cakung RT. 007 RW. 005 Semper sebagai Tergugat I; disyaratkan. Barat THESSALONICA DIANDRA LAWADINATA, Beralamat Semula beralamat di Link. Seneja Tegal, Rt. 002, Rw. 002, • Jaminan harus sudah efektif diterima oleh KPKNL selambat-lambatnya 1 (satu) hari kalender sebelum pelaksanaan (setempat dikenal oleh umum dengan Jalan Raya Tipar Cakung No. 14 RT.007 RW.005), Kelurahan Semper Barat, Kecamatan Desa/Kel. Sukmajaya, Kec. Jombang, Kota Cilegon, Banten, namun demikian saat ini tidak diketahui alamat dan Cilincing, Kota Jakarta Utara, Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta. domisilinya, selanjutnya disebut sebagai Tergugat II; lelang. Harga Limit Rp. 6.655.018.149,- (setoran uang jaminan Rp. 1.331.004.000,-). • Objek yang dilelang dalam kondisi apa adanya (as is), Calon peserta diharapkan telah melihat dan mengetahui objek ALESSANDRO MORENO LAWADINATA, Beralamat Semula beralamat di Link. Seneja Tegal, Rt. 002, Rw. 002, Desa/ Keterangan : Kel. Sukmajaya, Kec. Jombang, Kota Cilegon, Banten, namun demikian saat ini tidak diketahui alamat dan domisilinya, yang akan ditawarnya, berikut semua perkara yang ada bila terjadi gugatan dari pihak lain/debitur setelah lelang, selanjutnya disebut sebagai Tergugat III; • Nominal jaminan yang disetorkan ke rekening VA (virtual account) harus sama dengan nominal jaminan yang disyaratkan. pemenang lelang tidak akan melakukan gugatan kepada KPKNL Jakarta III, PT. Bank Central Asia, Tbk dan PT. Balai • Jaminan harus sudah efektif diterima oleh KPKNL selambat-lambatnya 1 (satu) hari sebelum pelaksanaan lelang. Supaya mereka / ia datang menghadap disidang Pengadilan Negeri Serang, di Jalan Raya Pandeglang KM. 6 Serang, • Segala biaya yang timbul sebagai akibat mekanisme perbankan menjadi beban peserta lelang. pada hari Rabu, Tanggal 14 September 2022, Jam 10.00 WIB dalam pemeriksaan perkara perdata No. 128/Pdt.G/2022/ Lelang Tunjungan termasuk juga bila terjadi pembatalan/penundaan lelang. • Peserta lelang diwajibkan melihat, mengetahui dan menyetujui aspek legal dari obyek yang dilelang dengan kondisi apa PN Srg antara: • Segala biaya yang timbul sebagai akibat mekanisme perbankan menjadi beban peserta lelang. adanya (as is)*. Syarat lainnya akan ditentukan pada saat lelang, Informasi lebih lanjut hubungi PT. Balai Lelang Tunjungan. BOEN FEI LAN, dkk------------------------------------Sebagai--------------------------------Para Penggugat; Aanwijzing : Calon Peserta lelang dapat melihat obyek yang akan dilelang sejak diterbitkan pengumuman lelang. L AWAN Telp. 21-6294841, HP. 08161973463, 081282288600-700 atau KPKNL Jakarta IV No. Tlp : 021-3448363. Persyaratan Lelang : YULIANA SUSAN, dkk--------------------------------Sebagai-------------------------------------Para Tergugat; 1. Memiliki akun yang telah terverifikasi pada alamat website www.lelang.go.id Deskripsi Persyaratan Lelang : 2. Syarat dan ketentuan serta tatacara mengikuti lelang dapat dilihat pada alamat website diatas. Pekerjaan ini saya jalankan melalui media massa Koran Rakyat Merdeka, oleh karena alamat dan tempat Tergugat 3. Informasi dapat menghubungi PT. BCA Tbk., Telp. (021) 2358-8000, PT. Balai Lelang Tunjungan Telp. (021) 6398383, 1. Memiliki akun yang telah terverifikasi pada website https://www.lelang.go.id sudah tidak diketahui lagi dengan pasti, baik di dalam maupun diluar Wilayah Hukum Negara Republik Indonesia. 2. Syarat dan ketentuan serta tata cara mengikuti lelang dapat dilihat pada alamat website diatas. Hp. 081282288600-700, KPKNL Jakarta III Telp. 021-3454860. Pelaksanaan Lelang : Deskripsi Pelaksanaan Lelang : Cara Penawaran : Open Bidding (Menggunakan Aplikasi Lelang Internet dengan cara penawaran Cara Penawaran : Closed Bidding (Menggunakan Aplikasi Lelang Internet dengan cara penawaran tertutup) terbuka) Hari & Tgl. Pelaksanaan Lelang : Selasa, 30 Agustus 2022 Hari & Tgl. Pelaksanaan Lelang : Selasa, 30 Agustus 2022 Batas Akhir Penawaran : Pukul 11.00 Waktu Server sesuai WIB Waktu Penawaran : Pk. 11.45 s.d 12.45 Waktu Server Alamat Domain : https://www.lelang.go.id Waktu Penetapan : Pk. 12.45 WIB s.d Selesai Penetapan Pemenang : Setelah batas akhir penawaran Tempat Pelaksanaan Lelang : KPKNL Jakarta III, Jl. Prajurit KKO Usman dan Harun No. 10, Jakarta Pusat Pelunasan Harga Lelang : 5 (lima) hari kerja setelah pelaksanaan lelang Jurusita, Pelunasan Harga Lelang : Telah efektif diterima paling lambat 5 (lima) hari kerja setelah pelaksanaan lelang Bea Lelang Pembeli : 2% dari harga lelang TTD Penetapan Pemenang : Setelah batas akhir penawaran UNTUNG ROHADI, SH NIP. 198008032009041003 Bea Lelang Pembeli : 2% (dua persen) dari harga lelang Tempat Pelaksanaan Lelang : Kantor KPKNL Jakarta IV, Jalan Prajurit KKO Usman dan Harun No.10, Jakarta Pusat Jakarta, 16 Agustus 2022 KPKNL Jakarta III Jakarta, 16 Agustus 2021 KPKNL JAKARTA IV Ttd Ttd PT. Bank Central Asia Tbk PT. Bank DKI

SElASA WAGE corporate & E-ComMerce 10 • 16 AGUSTUS 2022 • 18 muharram 1444 H • 18 suro 1956 Dipake 12,14 Juta Nasabah Kepalkan Tangan: Transaksi Mobile Banking Dewan Komisioner (DK) BNI Capai Rp 368 Triliun Otoritas Jasa Keuangan (OJK), menggelar pertemuan PT Bank Negara Indonesia ditingkatkan. Yakni dengan dengan para Pemimpin Tbk (Persero) Tbk memacu menjadikan layanan  branch­ Redaksi (Pemred) sejumlah layanan  digital banking  bagi less banking atau BNI Agen46 media massa di Jakarta, nasabah. Hingga Juni 2022, sebagai ujung tombak. kemarin. Tampak Ketua OJK aplikasi BNI Mobile Banking Mahendra Siregar (keempat telah digunakan oleh 12,14 juta Jumlah Agen46 yang meru­ kiri), berpose dengan Wakil nasabah, atau meningkat 34,7 pakan perpanjangan tangan Ketua Mirza Adityaswara persen yoy (year on year). BNI jumlahnya sudah menca­ (kelima kiri). Ikut hadir para pai lebih dari 161 ribu agen. Anggota DK OJK lainnya (dari Peningkatan itu berimbas Kehadiran para agen ini untuk kiri), Doni Primanto Joewono, pada kenaikan jumlah transaksi membantu sebagian mas­ yarakat Ogi Prastomiyono, Dian sebesar 34,8 persen atau seba­ yang belum terlayani institusi Ediana Rae, Inarno Djajadi, nyak 271 juta transaksi dengan keuangan formal. Bahkan, nilai Friderica Widyasari Dewi dan nilai mencapai Rp 368 triliun volume transaksi dari Agen46 Suahasil Nazara. atau tumbuh 36,8 persen yoy. sudah mencapai Rp 37,32 tri­ liun. Layanan uang elektronik Kartika Sari/Rakyat Merdeka Wakil Direktur Utama BNI lewat produk Tapcash juga Adi Sulistyowati mengatakan, turut mendukung tren transaksi Racikan pupuk Bisa Jadi Senjata Untuk Capai Swasembada transformasi digital telah mem­ non tunai masyarakat.  PT Pupuk Kujang beri kontribusi yang cukup Cikampek berhasil kuat, baik dari segi operasional Total 8,89 juta kartu Tapcash mengerek produksi tebu maupun profita­bilitas BNI. yang beredar mampu mendu­ di Desa Pasirbungur, kung transaksi transportasi, F&B “Tentunya pencapaian yang (Food and Be­verage), dan mini­ Racikan Pupuk KujangKecamatanPurwadadi, sangat baik ini akan terus dijaga market de­ngan volume transaksi Kabupaten Subang, Jawa dan ditingkatkan,” kata wanita sebesar Rp 698 miliar. yang akrab disapa Susi ini dalam Barat. Inovasi ini diyakini keterangannya, Kamis (11/8). Selain itu, kinerja digital dapat mendukung upaya Business Banking  juga ter­ perusahaan pelat merah Ia melanjutkan, perseroan catat semakin kuat pada par­uh telah menjalin partnership de­ pertama tahun ini.  Dongkrak Produksi Tebumewujudkanswasebada ngan lebih dari 4 ribu partner gula tahun 2025. Appli­cation Programming In­ Solusi digital bisnis BNIDi­ terface (API), dengan total la­ rect membukukan kinerja yang PT Pupuk Indonesia bersama PT pupuk yang dibutuhkan dan orang. Lalu region Jawa Ba­ sistem pelaku usaha pertanian. yanan mencapai 443 layanan.  semakin solid. Dengan total Rajawali Nusantara Indonesia harga yang terjangkau. Serta rat, Banten, dan Jakarta seluas Di antaranya, dengan perbai­ user telah mencapai 79.800, (Persero) atau RNI selaku Hold­ turut mengawal budidaya tebu,” 16.090 hektar dengan petani Fungsi perbankan untuk BNIDirect telah membukukan ing Pangan ID Food, berhasil ujar Nugroho saat pelaksanan binaan sebanyak 10.820 orang. kan on farm dan off farm termasuk memberikan layanan keu­ anga­ n volume transaksi lebih dari Rp meningkatkan produktivitas panen tebu bersama Pupuk Ku­ melalui Program Makmur. kepada masyarakat, terutama 2.500 triliun. ■ DWI tanaman tebu melalui Program jang Cikampek dan ID Food, di Di kesempatan yang sama, di  remote area, juga terus Makmur di Desa Pasirbungur, Subang, kemarin. Direktur Utama Pupuk Kujang “Hari ini (kemarin), Program Kecamatan Purwadadi, Kabu­ Cikampek, Maryadi menjelas­ Makmur yang dikelola ID Food Dok AXA Mandiri paten Subang Jawa Barat. Upaya itu, lanjut Nugroho, Nugroho Christijanto kan, pihaknya sedang mem­ melalui anak usaha PT PG Ra­ bagian upaya mewujudkan perkuat ekosistem petani tebu di jawali II telah berhasil mempro­ GELAR MARATHON: Presiden Direktur PT AXA Mandiri Fi­ Wakil Direktur Utama Pupuk swasembada gula yang ditarget­ 110.000 ha dengan melibatkan Jawa Barat. Ini guna meningkat­ duksi tebu sebesar 228 ribu ton, nancial Services (AXA Mandiri) Handojo G. Kusuma (kiri), Indonesia, Nugroho Christijanto kan Pemerintah dapat terealisasi sebanyak 8.686 orang petani. kan keuntungan, sehingga para di luasan lahan 3.156,45 hektar bers­ ama Direktur AXA Mandiri Rudi Nugraha (kanan) dan fit mengatakan, PT Pupuk Kujang di tahun 2025. petani menjadi lebih sejahtera. dan jumlah petani sebanyak 430 enthusiasts yang juga mantan Puteri Indonesia Melanie Putria Cikampek berhasil menciptakan Ia mengatakan, pemanfaatan orang,” ungkapnya. berbincang usai mengikuti kegiatan Mandiri Jogja Marathon 2022 inovasi. Yaitu, pupuk yang bisa Ia menjelaskan, dengan pe­ Program Makmur ini tidak Demi menyokong rencana di kawasan wisata Candi Prambanan, Yogyakarta, kemarin. di-custom, atau diracik sesuai ningkatan produktivitas ini, maka hanya untuk komoditi tebu saja. itu, Pupuk Kujang membuat pu­ Ia menilai, penanaman ko­ kebutuhan kondisi lahan mau­ keuntungan para petani tebu ikut Tetapi juga untuk komoditas puk NPK khusus tebu. Dengan moditas tebu menjadi prioritas IISIA Apresiasi Zulhas Sita pun jenis tanamannya. meningkat hingga 271 persen, padi, jagung, kopi, kelapa sawit, formula 21-9-15+S+Zn, yaitu guna menggenjot kontribusi gula Bahan Baku Baja Asal China yaitu dari 7,06 juta per ha menjadi hortikultura, dan sebagainya. memiliki kandungan nitrogen nasional.  Hasilnya terlihat dari panen Rp 26,2 juta per ha. Capaian ini (21) fosfor (9) dan kalium (15). Asosiasi Industri Baja In­ Standar Nasional Indonesia tebu di wilayah Subang yang tidak lepas dari peran semua pe­ Lebih lanjut dipaparkannya, Serta, ditambahkan sulfur (S) Untuk diketahui, Makmur meru­ donesia IISIA (The Indonesia (SPPT-SNI) maupun Nomor berhasil meningkatkan produk­ mangku kepentingan yang terlibat dari sisi sebarannya, Program dan seng (Zn). pakan program yang diluncurkan Iron & Steel Industry Asso­ Pendaftaran Barang (NPB). tivitas tanaman tebu, dari 60 ton dan mendukung ekosistem Mak­ Makmur secara nasional telah Menteri BUMN Erick Thohir ciation) mengapresiasi upaya menjadi 104 ton per hektar (ha), mur agar berjalan dengan baik. diimplementasikan ke bebera­ “Formula pupuk tebu kami pada Agustus 2022, yang ber­ Kementerian Perdagangan Umumnya, baja Non SNI itu atau meningkat 73 persen. pa region.  buat berdasarkan hasil riset. makna “Mari Kita Majukan Usaha (Kemendag) dalam menindak bermain pada dimensi produk. Hingga Juli 2022, kata dia, Dengan menambahkan sulfur Rakyat”. Melalui program ini, pelaku impor baja yang me­ Misalnya produk BjLS jika Dengan keberhasilan ini, Nug­ Program Makmur telah terlak­ Di antaranya, Jawa Timur dan seng, tebu bisa tumbuh lebih sejumlah BUMN bersinergi mem­ langgar aturan. Hal ini akan mengacu pada SNI 07-2053- roh­ o berharap, petani tebu di sana di atas lahan seluas 184.305 seluas 54.679 ha dengan petani maksimal, berbatang jangkung berikan pengawasan dan pendam­ berdampak pada sehatnya 2006, maka tebal nominal logam daerah lain dapat bergabung da­ ha atau 73 persen dari target 250 binaan sebanyak 35.499 orang, hingga rendemen gula menjadi pingan intensif kepada petani. ind­ ustri baja nasional. dasar (base metal) yang diper­ lam Program Makmur. Sehing­ga ribu ha pada akhir 2022, dengan region Jawa Tengah dan Yog­ lebih banyak,” katanya. syaratkan adalah sebesar 0,20 petani bisa mendapatkan pen­ jumlah petani binaan sebanyak yakarta seluas 6.248 ha dengan Mulai dari pengelolaan budi­   “Kami  sangat mengapre­ mm.  Namun pada baja impor dampingan dan meningkatkan 94.431 orang. petani binaan sebanyak 11.695 Direktur Utama Holding Pangan daya tanaman, digital farming, siasi Menteri Perdagangan Ba­ tersebut ketebalannya di bawah produktivitas tanamannya. ID Food, sekaligus Ketua PMO hingga mekanisasi pertanian. pak Zulkifli Hasan (Zulhas) yang 0,20 mm. Produk yang tidak se­ Dari total lahan seluas 184.305 (Project Management Office) Selain itu, disiapkan akses per­ melakukan tindakan penyitaan su­ai standar seperti ini berba­haya “Melalui Program Makmur, ha ini, lahan varian tebu pada Program Makmur, Frans Margan­ modalan dari Bank Himpunan bahan baku baja lembaran lapis jika digunakan untuk atap ba­ja Pupuk Indonesia mendukung Program Makmur sudah ter­ da Tambunan mengungkapkan, Negara (Himbara), perlindungan seng (BjLS) dan  galvanized seperti pada bangunan rum­ ah, peningkatan produktivitas ta­ implementasi seluas 45.532 ha. BUMN Pangan dan Pupuk bersi­ risiko pertanian, dan kepastian steel coils with alumunium zinc sekolah, perkantoran, dan ba­ naman tebu, dengan komitmen Atau baru mencapai 41 persen nergi untuk mendukung swasem­ pembelian dengan harga kom­ alloy (BjLAS)  asal China, de­ ngunan fasilitas publik lainnya.  untuk memastikan ketersediaan dari target yang ditetapkan, yakni bada gula nasional melalui eko­ petitif melalui  offtaker, dalam ngan nilai mencapai Rp 41,68 hal ini RNI. ■ IMA miliar,”  ujar  Ketua Umum “Sangat rawan terjadi keru­ IISIA Silmy Karim. sakan jika terjadi bencana,” Gelar Travelin Fest Di Bandara Soetta jelas Silmy yang juga Dirut Produk baja impor BjLS terse­ PT Krakatau Steel itu. AP II Ajak UMKM Dan Maskapai but  tidak  memenuhi  kualitas yang dipersyaratkan secara Silmy menyatakan, langkah PT Angkasa Pura (Persero) atau yang tepat untuk menggelorakan Kecil dan Menengah) yang Ia merinci, Travelin Fest dibagi berbagai produk berkualitas. teknis. Dari hasil pengujian Kemendag ini merupakan tin­ AP II menggelar Travelin Fest kebangkitan transportasi udara menghadirkan 3.800 produk, ke dalam tiga event. Yakni Travel Selain itu, di Terminal 3 juga menunjukkan bahwa produk dakan yang tepat, untuk memi­ mulai 13-17 Agustus 2022, di dan pariwisata. maskapai nasional dan asing,  Hub Fair  sebagai tempat  tra­ itu tidak sesuai dengan ketentu­ nimalisasi kerugian konsumen Terminal 3 Bandara Interna­ jaringan hotel, agen perjalanan veler menemukan berbagai paket akan digelar Parade Budaya an Standar Nasional Indonesia dalam aspek Keselamatan, sional Soekarno-Hatta (Soetta). Selain itu, ajang ini digelar hingga perusahaan otomotif dan wisata dan tiket penerbangan dan Pojok Nusantara yang me­ (SNI), yakni SNI 07-2053-2006 Keamanan, Kesehatan, dan Ini sebagai salah satu upaya seiring dengan semakin baiknya teknologi. dengan harga diskon. Khususnya nampilkan berbagai kebudayaan dan SNI 4096:2007.  Lingkungan (K3L). mengakselerasi kebangkitan penanganan pandemi di Indo­ penerbangan di periode tertentu dari seluruh provinsi, serta be­ transportasi udara dan pariwi­ nesia. Dan menjadi momentum “Ajang ini sekaligus menanda­ atau bukan go show. ragam talkshow.  Produk baja impor seberat “Tindakan impor ini juga sata, yang sudah dua tahun ter­ tepat dalam mengkampanyekan kan keseriusan kami dalam men­ 2.128 ton yang diamankan berpotensi me­nim­bulkan per­ dampak pandemi Covid-19. perjalanan udara, yang aman jadikan bandara sebagai etalase “Travel Hub Fair ini bertujuan Ia memastikan, kegiatan ini ters­ ebut juga diperdagang­ saingan tidak seh­ at dan dapat dan sehat ke berbagai destinasi kebudayaan dan pariwisata mendorong peningkatan lalu lin­ digelar di Terminal 3 Bandara kan tanpa memiliki Sertifikasi mematikan ind­ ustri baja dalam President Director AP II Mu­ wisata di dalam negeri. nasional, serta berbagai produk tas penerbangan,” katanya. Soetta area kedatangan domestik Produk Penggunaan Tanda negeri untuk prod­ uk sejenis,” hammad Awaluddin mengata­ UMKM,” katanya. hingga area terbuka SMMILE pungkas Silmy. ■ IMA kan, Travelin Fest merupakan “Kami harap, Travelin Fest Event selanjutnya, yaitu Local (Small, Micro & Medium Busi­ ajang  travel fair  terbesar yang di Bandara Soekarno-Hatta da­ Vice President (VP) of Corpo­ Creative Festival, yang merupa­ ness Incubator with Learning pernah diselenggarakan di ban­ pat mengawali digelarnya ajang rate Communications AP II Akbar kan pameran merek-merek lokal and Experience) Center. dara-bandara dalam negeri. travel fair serupa di bandara- Putra Mardhika menjelaskan, dan produk-produk UMKM bandara lain di Indonesia,” ujar penyelenggaraan Travelin Fest yang telah melalui proses kurasi. Sehingga tidak akan menggang­ Sebagai bandara terbesar di Awaluddin melalui siaran pers, digelar dalam rangka perayaan Total ada sekitar 3.800 produk gu aspek keselamatan (safety), Indonesia dan jangkar penerba­ Jumat (12/8). Hari Ulang Tahun (HUT)APII ke- di ajang ini. keamanan (security), pelayanan ngan domestik, kata Awaluddin, 38 pada 13Agustus 2022 dan HUT (services) dan pematuhan ter­ Bandara Soetta menjadi lokasi Travelin Fest diikuti dan didu­ RI ke-77 pada 17 Agustus 2022. Terakhir, sambung dia, Airport hadap seluruh peraturan (compli­ kung UMKM (Usaha Mikro, Town Festival yaitu pamer­an dari ance) di Bandara Soetta. ■ IMA Hadir Di Jakarta, Kanabu Obati Rayakan HUT ke-77 RI Rasa Kangen Masakan Aceh Samsung Hadirkan Galaxy Z Flip4 5G KENIKMATAN masakan Aceh su- Masakan ini menggunakan lebih Dengan Warna Merah Putih dah diakui oleh masyarakat Indone- dari 20 macam rempah yang orang sia bahkan bukan hanya dari asalnya dengan makanan khas Aceh. Aceh sering menyebutnya “Kuah BERTEPATAN dengan momen Z Flip4 5G Indonesia Bespoke Edition Dari segi desain, smartphone foldable saja, namun oleh masyarakat dari “Kanabu menawarkan berbagai Beulangong” dan daging yang kemerdekaan Indonesia, Samsung dengan warna kebanggan merah- premium edisi khusus ini hadir dalam berbagai daerah lainnya. Menu ma- digunakan oleh Kanabu yaitu da- Electronics Indonesia merilis Ga- putih, mengajak semua orang, khusus- balutan warna merah-putih yang kanan Aceh biasanya juga terkenal menu khas Aceh lain yang menjadi ging kambing tanpa tulang dengan laxy Z Flip4 5G Indonesia Bespoke nya generasi muda, membawa bangsa ikonik dan social media-worthy untuk “nagih” dan “ngangenin.” andalan diantaranya Ayam Tangkap, potongan besar,”jelasnya. Edition yang teknologi terkini serta ini menjadi lebih hebat dan membuka mendampingi OOTD kekinian kamu Kari Kambing, Daging Tangkap, desain stylish yang kokoh, lengkap dunia dengan cara mereka. ataupun untuk dipamerkan di konten Rumah makan khas Aceh tidak Kari Bebek, Ikan Kayu (Keumamah) “Yang menarik perhatian dari dengan aksesori spesial dari IKAT bertema hari besar nasional dan post- cukup banyak tersebar di Jakarta oleh dan Sambal Ganja. Menu-menu lain- menu-menu yang ditawarkan Ka- Indonesia by Didiet Maulana yang “Galaxy Z Flip4 5G Indonesia post kamu sehari-hari,”ujarnya. karena itu, Kanabu yang berlokasi di Jl nya juga ditawarkan oleh Kanabu nabu salah satunya adalah Sambal kental dengan budaya Tanah Air. Bespoke Edition adalah ultimate Bendungan Hilir No 44A hadir untuk Resto dengan resep dan bumbu- Ganja. Sambal Ganja berbahan device untuk self-expression yang “Selain hadir dengan desain memberikan hidangan masakanAceh bumbu khas Aceh,”ujarnya. dasar Cabai, Belimbing Wuluh, Hadir dengan pengalaman foldable ditawarkan dalam jumlah terbatas. yang istimewa, Galaxy Z Flip4 5G yang sangat nikmat dan menggugah Bawang Merah, Garam, Jeruk Nipis, terdepan dan warna merah-putih yang Indonesia Bespoke Edition juga selera serta untuk mengobati rasa “Kari kambing yang merupakan dan menggunakan Udang khusus spesial, Galaxy Z Flip4 5G Indonesia dibekali dengan fitur-fitur yang kangen terhadap masakan Aceh. menu andalan dibuat secara unik dan dipastikan sama sekali tidak Bespoke Edition adalah ultimate device mampu membebaskan kreativitas yaitu di satu kuali yang sangat besar mengandung ganja, namun dapat bagi pengguna untuk memaknai HUT pengguna untuk berekspresi dengan Teuku Fitriansyah selaku Store yang dapat memuat 30-40 kg daging membuat ketagihan,”terangnya. ke-77 RI dengan bangkit menyebarkan cara yang lebih unik dibandingkan Manager dari Kanabu mengatakan kambing dan 100 liter kuah kari. semangat kemerdekaan dan lebih be- dengan smartphone di pasaran pada bahwa kami ingin membawa cita “Kami memilih lokasi di area rani menggali berbagai potensi untuk umumnya,”ungkapnya. rasa masakan Aceh asli ke Ibukota. bendungan hilir agar bisa menjadi mengekspresikan diri lebih baik. Selain itu kami juga mendekor res- pilihan untuk keluarga yang tinggal “Galaxy Z Flip4 5G Indonesia taurant Kanabu dengan pelaminan di area perumahan dan juga untuk Lo Khing Seng, Head of MX Busi- Bespoke Edition yang tersedia secara khas Aceh yang bisa menjadi salah para pekerja kantoran yang biasanya ness Samsung Electronics Indonesia terbatas dengan harga Rp. 15.499.000 satu objek foto para pengunjung. senang untuk makan siang bersama mengatakan bahwa bersama rakyat In- melalui pre-order sepanjang periode Kanabu hadir untuk mengobati sebagai hiburan penat dari rutinitas donesia memaknai momen kemerde- 10 Agustus - 1 September 2022, jam rasa rindu masyarakat Jabodetabek kantor,”ungkapnya. ■ YMI kaan, Samsung hadir dengan Galaxy 20.00 WIB,”terangnya. ■ YMI

selasa wage kick off 11 • 16 Agustus 2022 • 18 Muharram 1444 H Liga Premier • 18 Suro 1956 Chelsea vs Tottenham 2-2 Turun Minum Tuchel Vs Conte Berakhir Rusuh Usai Juara AFF Derby London yang ka Chelsea unggul 2-1 atas gol lah dua kali berseteru yang lantaran Tuchel tidak senang mendapat kartu merah,” imbuh mempertemukan Chelsea Reece James 13 menit jelang mengakibatk­ an keduanya digan­ dengan Conte yang ketika ber- Tuchel. Garuda Sambut dan Tottenham Hotspurs akhir pertandingan. jar kartu merah, setelah laga jabat tangan tidak melakukan Piala Asia U-16 di Stamford Bridge di laga ber­akhir. kontak mata. Pelatih Tottenham Antonio Liga Primer Inggris, dini hari Di akhir pertandingan, Tuchel Conte puas skuatnya mengim- Usai menjuarai Piala AFF U-16 2022, Tim Indonesia U-16 kemarin, bukan cuma panas ber­usaha menjabat tangan Conte. “Suasananya panas. Panas Conte pun beraksi lantaran bangi Chelsea 2-2. Menurutnya, dijadwalkan hadir dalam rangkaian kegiatan upacara hari di lapangan. Dua pelatih Na­mun, pelatih asal Jerman itu an­tara bench, panas di lapangan ta­ngannya terus digenggam The Lilywhites mengalami kem- kemerdekaan di Istana Negara, Jakarta, Rabu, 17 Agustus masing-masing tim, Thomas tak langsung melepas jabat ta­ dan panas di penonton. Tidak Tuc­ hel. ajuan lantaran musim lalu selalu 2022. Tuchel dan Antonio Conte, nga­ n keduanya, sehingga situasi ada perasaan dendam. Saya kalah dari The Blues. ikutan ribut. Bahkan, hampir mem­ anas. Keributan itu memicu merasa itu ‘tackle’ yang adil da­  “Kami tidak saling menghi- Tim Indonesia U-16 ini telah tiba di Ibu Kota pada adu jotos usai pertandingan. wasit mengganjar kedua pelatih rinya dan ‘tackle’ yang adil dari na, kami tidak memukul satu “Chelsea merupakan tim yang Minggu, 14 Agustus 2022 dan telah mengikuti beberapa dengan kartu merah. saya,” ungkap Tuchel. sama lain, kami berjuang untuk sangat bagus, tetapi dibanding- rangkaian kegiatan. Termasuk pemberian bonus, sebagai tim dan dari pihak saya sama kan musim lalu kami melaku- bagian dari perayaan, setelah sukses menjuarai Piala AFF Tuchel menegaskan, tidak Setelah peluit panjang, pers­ e­ sekali tidak ada perasaan tersing- kannya sedikit lebih baik,” ucap U-16 di Sleman, Yogyakarta. ada dend­ am kepada Conte sete­ teruan kedua pelatih berlanjut gung. Saya terkejut kami berdua Conte. “Semua ini bentuk apresiasi PSSI kepada pemain. Total Laga yang dramatis itu ber­ Thomas Tuchel dan Antonio Conte Chelsea selalu menang dari bonus bisa saja terus bertambah,’’ kata Sekretaris Jenderal akhir imbang 2-2. Chelsea ung­ empat pertemuan antara kedua (Sekjen) PSSI Yunus Nusi, saat menyambut kedatangan gul terlebih dulu melalui gol tim musim lalu. Tiga di antaranya Tim U-16 di Jakarta. debut Kalidou Koulibaly, lalu terjadi setelah Conte memimpin disamakan Pierre Hojbjerg me­ Spurs pada November tahun Rencana pembubaran skuad Tim U-16 selang sehari set- lalui tendangan dari luar kotak lalu. elah mengikuti rangkaian 17 Agustus di Istana, PSSI secara penalti. resmi akan membubarkan skuad Garuda Muda yang berlaga Conte menyadari, perbedaan di Piala AFF U-16 2022. The Blues sempat unggul kedua tim amat mencolok kar- kemb­ ali lewat Reece James, se­ ena Chelsea merupakan kam- Pelatih Bima Sakti akan kembali memanggil para pemain belum gol Harry Kane di masa piun Liga Champions dua tahun dan melakukan seleksi serta pemusatan latihan Tim U-16 inj­ury time. lalu. Kemudian menjuarai Piala untuk menjalani kualifikasi Piala Asia U-17 2023 pada 1-9 Dunia Antarklub serta mencapai Oktober 2022. Perseteruan Tuchel dan Conte final Piala FA dan Piala Liga ikut memanaskan duel sengit musim kemarin. Indonesia akan jadi tuan rumah kualifikasi Piala Asia tersebut.Akibatnya, kedua pe­latih U-17 2023. Tim U-16 bergabung di Grup B bersama sama-sama mendapatkan kar­tu “Ada perbedaan antara Chel­ Malaysia, Uni Emirat Arab, Palestina dan Guam. PSSI merah di penghujung laga. sea dan Tottenham, tetapi kami belum menunjuk stadion dan kota yang akan menggelar di sini mengurangi kesenjangan pertandingan. Perseteruan kedua pelatih ini,” ujarnya. ber­mula ketika selebrasi Conte Tim U-16 binaan Bima Sakti itu harus berjuang merebut atas gol Pierre Emile Hojbjerg Adapun Harry Kane yang tiket ke Bahrain. Hanya 10 juara grup dan lima peringkat di menit ke-68. menjadi pahlawan Tottenham kedua terbaik kualifikasi berhak tampil pada putaran final menilai, laga melawan Chelsea Piala Asia U-17 2023. n WUR Conte merayakan gol penye­ adalah laga yang sulit untuk imb­ ang 1-1 itu hingga ke arah timnya. Tim U-16 bench Chelsea dan Tuchel ke- mudian bereaksi keras. Kedua “Babak pertama kami tidak Bos PSSI Buka pelatih, kemudian mendapat cu­kup baik dengan atau tanpa Kompetisi EPA kartu kuning. bola. Tetapi babak kedua, kami keluar dan menekan dengan baik, Ketua Umum Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia Tuchel kemudian membalas- mendapatkan gol. Saya kecewa (PSSI) Mochamad Iriawan membuka kompetisi Elite nya dengan selebrasi berlari dengan cara kami kebobolan gol Pro Academy (EPA) U-18 di Lapangan A kompleks mel­ewati bench Tottenham keti­ kedua,” kata Kane. n JON Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, kemarin. Laga awal ini mempertemukan antara Persis Solo dan Arema Liga Spanyol Malang. Almeria vs Real Madrid 1-2 Pertandingan lain, baik U-16 dan U-18 juga berlangsung di lapangan latihan Jakarta International Stadium (JIS). Baik Los Blancos Perpanjang itu lapangan JIS 1 maupun JIS 2. Sedangkan untuk EPA Tradisi Kemenangan U-14 akan dimulai 1 September. Klub raksasa Spanyol, Real Denzel Dumfries “Tunjukkan penampilan terbaik kalian. Saya yakin jika Mad­ rid, mengawali laga musim kalian menampilkan yang terbaik, peluang untuk masuk tim La Liga dengan manis. Pasukan Liga Italia nasional terbuka lebar, baik itu tim U-16 dan tim U-19,” Car­lo Ancelotti menang atas kata Iriawan. Alm­ eria 2-1 di Almeria Estadio Lecce vs Inter Milan 1-2 Med­ etirraneo, dini hari ke- Iriawan mengatakan, PSSI tidak akan melakukan inter- marin. Si Ular Menang vensi terhadap perekrutan pemain. Dramatis Tuan rumah mengejutkan “Semua diarahkan ke pelatih. Tidak ada titip- titipan. Ma­drid dengan mencetak gol David Alaba terutama nama-nama baru Inter Milan berhasil melewati timnya hanya bisa mencetak gol Semua murni karena penilaian pelatih. Jadi sekali lagi, ce­pat. Mereka unggul lebih dul­u memuaskan. Robert Lewandowski, Andreas la­ga perdana Serie A dengan mu­ kemenangan di akhir pertand- tunjukkan penampilan terbaik kalian,” katanya. melalui Largie Ramazani. Pa­ Christensen, Jules Kounde, lus. Nerrazurri menang dramat­is ingan. sukan Carlo Ancelotti kemudi­an Menurutnya, gol cepat Al­ Raphinha, dan Franck Kessie 2-1 atas Lecce di Stadio Co­ Menurut dia, pelatih sukses mengantarkan tim U-16 berhasil bangkit dan balik me­ me­ria di awal babak pertama belum bisa didaftarkan karena munale Via del Mare, Lecce, “Ada potensi insiden kartu meraih gelar juara. “Mereka langsung yang memantau mimpin, setelah mencetak dua telah memperumit keadaan terganjal regulasi finansial. Ital­ia, dini hari kemarin. me­rah di Lautaro dan kami kesal pemain,” pungkasnya. n WUR gol melalui Lucas Vazquez serta Los Blancos meski akhirnya Namun, Barcelona ternyata set­elah itu, dan tersesat. Kami David Alaba. me­nang. akhirnya bisa mendaftarkan Pelatih Inter Milan Simone ha­rus mencari tahu mengapa BFI RUN 2022: Presiden Direktur PT BFI Finance Indonesia mereka untuk laga pertama. Inz­ aghi menyebut, hasil tersebut ha­rus mencetak gol pada detik Tbk Francis Lay Sioe Ho (kanan) didampingi Direktur Bis- Hasil tiga poin tersebut mem­ “Anak-anak belum bermain merupakan kemenangan yang ter­akhir,” jelas Inzaghi. nis Sutadi, melepas para peserta 10K dalam acara BFI RUN ba­wa Madrid ke urutan kedua seperti biasanya. Atas apa yang Akan tetapi, dengan skuad diinginkan timnya. Inter Milan 2022 yang berlangsung di kawasan BSD, Tangerang, Banten, dengan tiga angka, sementara mer­eka lakukan dalam latihan, mewahnya, Barcelona gagal sukses mencetak gol melalui Hasil manis juga diraih rekan Minggu (14/8). Setelah dua tahun ditiadakan, BFI RUN 2022 Alm­ eria berada di posisi ke-16 sej­atinya mereka layak ber- mengalahkan Rayo di kandang. Romelu Lukaku pada menit sekotanya, AC Milan yang ber­ kembali digelar dan dikuti 4 ribu pelari yang antusias mengikuti dengan raihan nol poin. main,” kata Ancelotti. Ini tentu bukan langkah awal kedua dan gol dramatis Denzel hasil menaklukkan Udinese lomba dengan total hadiah lebih dari Rp 250 juta. yang mereka harapkan. Dumfries di menit ke-90+5. 4-2 di Stadion San Siro, Milan. Los Blancos untuk sementar­a “Saya senang untuk mereka. Empat gol Milan disumbang- hanya kalah selisih gol dari Vil­ Itu normal untuk menderita, ka­ Hasil imbang itu semakin Salentini -julukan Lecce, ha­ kan Theo Hernandez, dua gol larreal yang duduk di puncak kla­ rena kami memperumit permai­ memperpanjang tren tidak per- nya mampu mencetak satu gol Ante Rebic, serta Brahim Diaz. semen La Liga. Sekaligus mem­ nan dengan kesalahan defensif. nah menang Barcelona ketika melalui Assan Ceesay di menit Adapun sepasang gol kubu pertahankan tradisi tidak per­nah Sejak itu, telah banyak merugi- menghadapi Vallecano menjadi ke-48. Lecce diciptakan Rodrigo Becao kalah pada laga pertam­ a Liga kan kita,” ujarnya, menyoroti tiga pertandingan beruntun. dan Adam Masina. Spanyol yang sudah berlangsung lini pertahanan. Usai pertandingan, Inzaghi sejak musim 2008/2009. Statistik di atas semakin ter- men­ gatakan, kemenangan itu Di samping kemenangan duo Sementara, Barcelona menja­ lihat buruk karena Barcelona pantas didapatkan timnya. Meski Milan, rangkaian pekan perdana Pelatih Real Madrid, Carlo mu Rayo Vallecano pada pekan juga gagal mencetak gol dalam mereka harus menunggu hingga Liga Italia musim 2022-2023 Ancelotti menegaskan statusnya pertama La Liga di Spotify tiga pertandingan terakhir kontra menit akhir pertandingan untuk juga dihiasi catatan sejarah. sebagai master laga pembuka Camp Nou ini dan berakhir im­ Vallecano. memetik tiga poin. Sejarah tersebut diukir oleh liga. Dari 27 laga pembuka liga, bang tanpa gol. Atalanta yang sukses meraih pelatih asal Italia itu hanya kalah Dikutip dari Opta, ini kali “Tim percaya pada momen kemenangan atas Sampdoria di sekali. Dua gol Barcelona dianulir. keenam Barcelona mengawali ter­akhir, dan itu satu-satunya hal Stadion Luigi Ferraris, Sabtu Me­reka juga kehilangan Sergio musim baru Liga Spanyol deng­ po­sitif. Tim seperti kami yang (13/8) malam WIB. Hebatnya, Ancelotti hanya Busquets yang diusir dengan an hasil imbang tanpa gol. Hasil men­cetak gol di menit pertama men­catat satu kekalahan da- kartu kuning kedua di pengu- imbang melawan Vallecano dan mendominasi selama 30 Atalanta memetik kemenang­ lam 27 pertandingan. Total, jung laga. Barcelona beruntung membuat Barcelona kini tertah- men­ it, seharusnya bisa tampil an dengan skor 2-0 berkat sepa- dia memimpin timnya meraih karena gol Rayo di injury time an di peringkat ke-8 Klasemen leb­ ih baik,” kata Inzaghi, seperti sang gol dari Rafael Toloi pa­ 20 kemenangan dan lima ka- juga dianulir oleh wasit. Liga Spanyol dengan raihan satu dilansir Football Italia, Minggu da menit ke-26, dan Ademola li seri. Satu-satunya kekala- poin.n JON (14/8). Lookman di menit ke-90+5. han Ancelotti adalah saat di AC Barcelona sebelumnya Milan. sempat ke­kurangan pemain. Inzaghi sedikit menyesalkan Berdasarkan data Opta Paolo, Sebab, sejumlah pemain si­kap yang dilakukan Lautaro ini kali pertama Atalanta mampu Pada tanggal 31 Agustus 2008, Mar­tinez. Sebab, dia hampir saja memenangi laga perdana Serie A Bo­logna mengejutkan Rossoneri diganjar kartu merah atas per- di markas lawan dengan catatan denga­ n kemenangan 2-1 di mu­ buatannya. Selain itu, dia juga clean sheet atau tanpa kebobo- sim di mana Milan finis ketiga, akan mengevaluasi menga­pa lan. n JON jauh di belakang Inter Milan asuhan Jose Mourinho. Usai pertandingan, Ancelotti menyoroti performa lini per- tahanan yang masih kurang 0813 1744 3127 IGNIS DP 1415JUTA BALENO DP 252J1UTA ERTIGA DP 2015JUTA PICK-UP DP 5 J6UTA DP 172J3UTA XXLL-77 AaCcSsEFeFSRsrSEesOEeoRriIeEsS

selasa wage 12 • 16 agustus 2022 Karen Vendela • 18 muharram 1444 H Batal Dinikahi Boy • 18 Suro 1956 Bela penulis Ayat-Ayat Kisah asmara Boy dan Karen sudah dua kali ingin menikah. Setan, Salman Rushdie Boy William dan Namun tertunda karena terbentur pandemi dan yang ditusuk seseorang, Karen Vendela kandas peraturan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan penulis Harry Potter di tengah jalan meski Masyarakat (PPKM).  ini ikut jadi target keduanya sudah dua pembunuhan. “Untuk tahun berencana Dalam tayangan terbaru di kanal YouTube semua yang mengirimkan naik ke pelaminan. miliknya, Boy membahas soal pernikahan pesan dukungan, terima bersama Stella Goselline dan Mario Hartanto. kasih. Polisi sudah Penyebabnya, Mulanya Boy terbersit ingin menikah setelah terlibat dalam ancaman Boy masih ragu melihat mendiang adiknya, Raymond Hartanto ini,” klaim aktivis berumah tangga. menikah dengan Stella.  LGBTQ ini. “Gue mau nikah gara-gara lu (Stella) sama JK Rowling Ray nikah duluan. Lu sudah punya anak, mungkin waktunya gue kali, ya. Seiring waktu Dua Lipa ngejalanin, gue ketar-ketir, “ kata Boy. Tolak Lamaran Fans “Ya, nothing wrong with the girl, nothing wrong with the family juga. Cuma, kalau ngomong jujur- Dua Lipa baru-baru 3 Grammy Awards ini. jujuran, ya deep inside, gue belum ada pikiran ke ini menggelar konser di  Sayangnya, Lipa meno- arah sana. Ujung-ujungnya cerai nanti buat apa?” Hunga­ria. Tak disangka, sambung sang YouTuber ini.  saat tengah berlangsung, lak lamaran itu. Sebagai ada seorang fans pria me- gantinya, ia melantunkan Alhasil, Boy tidak mau memaksakan diri makai kaos bertuliskan, lagu Good in Bed. “Un- untuk menikah. Ia menyebut banyak hal yang “Marry Me Dula Peep tukku?” seru pria itu tersipu tidak berjalan sebagaimana mestinya. Seh­ ingga, (panggilan akrab sang malu. mereka sepakat membatalkan pernikahan. musisi).” Lipa langsung “Kita kan manusia juga, punya perasaan bim- terkesima membaca, dan “Ya untukmu, terimalah. bang atau gimana. Daripada dipaksain, gue menghampiri pria itu.  Wanitaberuntungsekalimemi- mending mundur. Gue merasa melakukan hal likimu,” sahut Lipa. ■ TAR yang benar,” ujar Boy. “Menikahlah de­ngan­ ku? Wow!” seru peraih “Gue ketemu sama this one girl and I’m falling in love with her. Dan kita berdua mikir kayak, hey, let’s get married. Tapi seiring waktu, sama seperti banyak hubungan di luar sana. There’s just something that don’t work out,” bebernya lagi. Ia tidak memungkiri sering berantem dengan Karen. Boy, bahkan menyimbolkan konflik yang terjadi dengan sang mantan berada di angka 60 dari 100. Meski begitu, Boy men- egaskan bahwa rasa cintanya dengan Karen tak pernah pudar. Sebagai informasi. Karen Vandela Hosea, lahir di Jakarta pada Juni 1995. Ia anak kon- glomerat ternama, Hartono Hosea. Karen lu- lusan magister dari Fashion Institute of Design and Merchandis­ ing, Amerika. Ia lalu mudik ke Indonesia. Membangun lini bisnis fashion, liberty society. Karen juga menjadi selebgram dan model. ■ MER SNSD Ternoda Isu Plagiat SNSD akhirnya come back daraan parade warna-warni Ratu Felisha sebagai grup lengkap se­ dengan sebuah logo besar. telah 5 tahun para member Nah logo itu konon dipla- Tubuh Lecet Saat Syuting sibuk bersolo karier. Mere­ giat dari perayaan 15 tahun ka merilis album ketujuh Tokyo DisneySea. Akting Ratu Felisha di film Pengabdi Setan Selain memang seram, eks model majalah de- Forever 1 untuk meraya- 2: Communion, ramai dibahas. Berperan sebagai wasa ini sampai mengalami lecet-lecet di tubuh.  kan 15 tahun debut. Idol “Halo, aku Shin Hee Tari, ini film kedua Ratu usai come back berakting. “Kenapa paling memorable? Ya, karena sampai K-Pop itu juga merilis MV Won, sutradara MV itu. Lantas apa yang bikin dia terkesan dari film box paha gue berdarah-darah,” beber Ratu.  untuk lagu Forever. Aku minta maaf kepa- office Indonesia itu? da SNSD dan fans. Aku Sang sutradara, Joko Anwar diketahui meng­ Namun, kehebohan malu, dan menyesal. Me- “Paling menegangkan ya adegan di tong sampah idolakan Ratu. Makanya sang janda langsung lolos comeback SNSD ternodai makai referensi desain saat casting. ■ TAR oleh isu plagiat. Di pem- tanpa mengecek lagi sum- itu sih buat gue,” ungkap Ratu.  bukaan MV, para member bernya,” ucap sang sutra- SNSD berdiri di atas ken- dara. ■ MER Karyawan Alfamart Dibela Usai Diancam UU ITE Oleh Pengutil Viral kasus seorang karyawan Alfamart yang berhasil menangkap basah mengancam dengan Undang-Undang Informasi dan Transaksi Elektronik ibu-ibu bermobil mewah yang diduga mengutil cokelat. Si ibu bukannya (UU ITE). Jelas saja si karyawan vs ibu pengutil menuai sorotan publik. merasa bersalah, malah menuntut si karyawan untuk meminta maaf dan Tak terkecuali dari para seleb medsos yang geram dengan si ibu. Joshua Suherman @jojosuherman (Penyanyi) Gitaputrid @gitaputrid (Influencer) Iya benar, akhirnya dia udah bayar. Tapi bisa loh bilang, “Mbak, maaf ya. Saya salah. Mbak berseragam merah malah disuruh minta maaf diancam pakai UU ITE pula. Saya kan akhirnya udah bayar. Boleh tolong dihapus videonya? Lebih simple, asik Karyawan pasang badan saat kerja harusnya dapat penghargaan tinggi nih. Yok dan murah. Daripada begitu. bisa yok, Alfamart. Arief Muhammad @Poconggg (Influencer) Tanyarl @tanyakanrl (Selebtwit) Geram sekali ngeliat postingan ini. Bener-bener abuse of power. Ada Mantap ges makin ketar ketir nggak ni konteks kasus bu ibu kang ngutil coklat vs ibu-ibu (diduga) nyolong cokelat di Alfamart, divideoin sama pegawai mba-mba alfa. Alfamart, videonya viral ibunya nggak terima dan nuntut balik si pegawai pakai UU ITE. Pernah Ditangguhkan @PDitangguhkan_ (Influencer) Nah ini baru mantab. Pengutil aja kok lagaknya belagu pen viral kek koruptor aja. Haduhaduh @bintangemon (Komika) Jadi pelajaran juga tuh buat bos Alfamart dan Indomaret dll dalam lindungi karyawan Kalau klepto ya udahlah ya, kesel tapi emang penyakit itu mah. Nah kalau jahat pake jangan hanya akan-akan doang. UU ITE, itu mah penyakit hati orang yang punya kuasa. Mas Adem @ndagels (Selebtwit) Acho @MuhadklyAcho (Komedian) Kalau orang kaya ngutil dibilangnya klepto, kalau orang miskin dikatain maling/ Keren kan UU ITE? pencuri, ada-ada aja emang ya.

SELASA WAGE • 16 AGUSTUS 2022 • 18 MUHARRAM 1444 H • 18 SURO 1956 Dewa Dewi Keadilan KINERJA KPK: Wakil Ketua KPK, Nurul ­ Ghufron (kiri) dan Deputi Bidang Pencegahan Zoya Haspita, Pendidikan dan Monitoring Ketua PN Gedong Tataan KPK, Pahala Nainggolan memberikan keterangan Gedung Baru, terkait Laporan Kinerja KPK Semangat Baru pada Bidang Pencegahan Semester I tahun 2022 di KETUA Pengadilan Negeri baru ini dibangun di atas Gedung Merah Putih KPK, (PN) Gedong Tataan, Pesa­ lahan hibah dari Pemkab Jakarta, kemarin. Bidang war­an, Lampung, Zoya Has­ Pesawaran. Luasnya sekitar Pencegahan KPK selama pita senang bisa menempati 1 hektare. Gedung PN Ge­ Semester I tahun 2022 telah ged­ ung milik sendiri. dong Tataan berlantai dua, memeriksa 99 LHKPN dan di mem­ iliki tiga ruang sidang. bidang monitoring melakukan Perempuan kelahiran Ko­ Pem­bangunannya menelan kajian mitigasi risiko korupsi ta Padang, 14 Juli 1980 ini biaya Rp 21,2 miliar. pada draf regulasi terkait me­nuturkan, sebelumnya IKN dan kajian atas program PN Ged­ ong Tataan men­ um­­ Zoya mengatakan, ge- penggantian BBM menjadi pang di gedung Per­sa­tuan dung baru ini lebih memadai. LNG untuk pembangkit PLN. Guru Re­publik In­do­nesia Begitu pula fasilitasnya. Le­ (PGRI) mi­lik Pe­me­rintah bih lengkap. Zoya dan hak­ im Foto : Tedy Kroen/Rakyat Merdeka/RM.id Kabupaten Pe­sa­waran, se- lainnya pun bisa memim­ lama tiga tah­un. “Al­ham­ pin sidang denga­n nyaman. Kasus Persetujuan Ekspor Minyak Sawit dulill­ah kita sudah menem- Semua hakim mem­punyai pati gedung baru ini sejak ruangan pribadi. Lin Che Wei Didakwa Rugikan Desember,” kata Zoya. Negara Hingga Rp 18,3 Triliun “Di lantai satu ada ruang Ia mengatakan, gedung sid­ ang perkara pidana dan perd­ ata serta sidang perkara anak. Kemudian di lantai dua terdapat ruang kerja para hakim serta panitera si­dang,” jelasnya. Zoya berharap, dengan mem­ iliki gedung yang me­ ma­dai, pelayanan kepada penc­ari keadilan bisa opti- mal. “Semoga dengan ini dap­ at menciptakan sema­ ngat baru dalam penegakan hu­kum di Bumi Andan Je­ jama,” pungkasnya. n BYU Foto: Tedy Kroen/Rakyat Merdeka/RM.id Kasus izin ekspor minyak sawit memasuki babak nomian negara sebesar Rp12,3 (Persetujuan Ekspor)” katanya. Parulian Tumanggor dan baru. Kejaksaan Agung (Kejagung) melimpahkan triliun. Totalnya Rp 18,34 triliun. Supardi menjelaskan Lin Che General Manager PT Musim berkas perkara lima tersangka ke Pengadilan Mas, Togar Sitanggang. Tindak Pidana Korupsi (Tipikor). Dalam penyidikan kasus ini, Wei juga aktif memberi sa- terkuak peran Lin Che Wei. ran dalam pembicaraan antara Dalam kasus ini, Wisnu di- BUPATI PEMALANG DIPERIKSA: Tersangka Bupati Pemalang DALAM perkara ini, Lin Che Kemudian, perusahaan-peru- Jaksa Agung ST Burhanuddin Kemendag dengan pengusaha duga menerbitkan Persetujuan (nonaktif) Mukti Agung Wibowo usai menjalani pemeriksaan perdana Wei alias Weibinanto Halimdjati sahaan Grup Musim Mas (PT menjelaskan mantan Lin Che sawit membahas persetujuan Ekspor komoditas CPO dan di Gedung Merah Putih KPK, Jakarta, kemarin, pasca terjaring didakwa bersama empat tersang- Musim Mas, PT Musim Mas – Wei kongkalikong dengan ekspor. “LCW memberikan produk turunannya kepada tiga Operasi Tangkap Tangan di kawasan Gedung DPR Senayan Jakarta, ka lainnya melakukan perbuatan Fuji, PT Intibenua Perkasatama, ters­angka Direktur Jenderal masukan-masukan lah, kayak perusahaan. Sementara tiga ter- Kamis (11/8). Mukti Agung terjerat kasus dugaan suap dengan melawan hukum. PT. Agro Makmur Raya, PT. Per­dagangan Luar Negeri Ke­ Staf Ahli,” ujar Supardi. sangka lainnya, diduga melaku- total mencapai Rp 6,1 miliar terkait jual beli jabatan di lingkungan Megasurya Mas, PT. Wira Inno mendag Indrasari Wisnu War­ kan komunikasi intens dengan Pemerintah Kabupaten Pemalang. Penasihat kebijakan Ke­ Mas) Rp 626,6 miliar. dhana. Mereka mengatur pem- Sebelum ditetapkan tersangka, Wisnu untuk mengajukan izin ment­erian Perdagangan (Ke­ berian izin Persetujuan Ekspor Lin Che Wei telah lima kali bolak- ekspor tanpa memenuhi persya­ Mangkrak men­dag) dan Tim Asistensi Juga menguntungkan Grup (PE) kepada beberapa perusa- balik diperiksa di Gedung Bundar ratan. Yakni syarat Domestic Men­teri Koordinator Bidang Permata Hijau (PT Permata Hijau haan. Padahal perusahaan itu Kejaksaan Agung. Ia akhirnya Market Obligation (DMO) atau Kasus Lahan Kuburan Perekonomian itu telah mem- Palm Oleo, PT Nagamas Palmoil tidak memenuhi syarat. menyusul empat tersangka lain- kewajiban mendistribusikan perkaya korporasi di bawah Grup Lestari, PT Permata Hijau Sawit, nya dijebloskan ke jeruji besi. ke pasar domestik sebesar 20 Terdakwa Wafat, Wilmar Rp 1,69 triliun. Yakni dan PT PelitaAgungAgrindustri) Direktur Penyidikan Jaksa persen dari total produksi. Juga Ahli Waris Diuber PT Wilmar Nabati Indonesia, Rp124,4 miliar.   Agung Muda Pidana Khusus Empat tersangka yang lebih du- syarat mengikuti kebijakan har- PT Multimas Nabati Asahan, PT Kejaksaan Agung, Supardi lu mendekam di tahanan adalah ga yang ditetapkan pemerintah. Sinar Alam Permai, PT Multimas Jaksa menyimpulkan perbua- mengungkapkan Lin Che Wei Direktur Jenderal Perdagangan Nabati Sulawesi, PT Wilmar tan Lin Che Wei telah merugi- menjembatani pelaku usaha Luar Negeri, Indrasari Wisnu Para tersangka melakukan Bioenergi Indonesia. kan negara Rp 6,04 triliun dan dengan Kemendag. “Salah satu Wardhana; Senior Manager perbuatan dan kerja sama mela- menyebabkan kerugian pereko- perannya LCW ya itu, komuni- Corporate Affair Permata Hijau wan hukum dalam penerbitan kasi dalam rangka penerbitan PE Group, Stanley MA; Komisaris izin Persetujuan Ekspor. n BYU PT Wilmar Nabati Indonesia, KOMISI Pemberantasan Ko­ lami stroke. Upaya Penyuapan Staf LPSK rupsi (KPK) menghentikan Setelah pemeriksaan men­ pro­ses hukum terhadap Johan Laporkan Sambo, Advokat Bawa Bukti Kliping Berita Anuar. Pasalnya terdakwa ka- da­lam, baru diketahui ada sus korupsi pengadaan lahan gangguan di saraf otak dan TIM Advokat Penegakan Hu­ per­temuan di kantor Divisi Pro­ mengarang skenario tembak menindaklanjuti­ pengaduan dua amplop. kub­ uran itu tutup usia. mengharuskannya menjalani kum dan Keadilan (Tampak) pam pada Rabu 13 Juli 2022. menembak di rumah dinas Duren masyarakat. Petugas LPSK tak mengeta­ operasi. melap­ orkan mantan Kepala Tiga. Skenario ini untuk menu- Jaksa Penuntut Umum KPK, Di­visi Profesi dan Pengamanan Sambo mengajukan permo- tupi pembunuhan Brigadir J. “Kami mengapresiasi masya­ hui apa isi di dalam amplop M Asri Irwan menjelaskan Johan dirujuk ke RS Pusat (Pro­pam) Polri, Inspektur Jen­ honan perlindungan terhadap rakat yang turut peduli atas ter­sebut. Lantaran langsung tun­tutan pidana kurungan ba­ Angkatan Darat (RSPAD) deral Ferdy Sambo ke Komisi istrinya, Putri Candrawathi dan Menurut Robert, upaya suap duga­an korupsi di sekitarnya dikemb­ alikan. dan terhadap Johan dinyatakan Jakarta guna menjalani operasi Pemberantasan Korupsi (KPK). Bharada E terkait kasus kema- ini diatur Pasal 13 juncto Pas­ al deng­an melapor pada penegak gugur. Namun, pidana denda di bagian kepala. tian Brigadir Nofriansyah Yosua 15 Undang-Undang Pem­be­ran­ hu­kum,” ujarnya. Kemudian, Sambo juga dise- Rp 200 juta dan uang peng- Koordinator Tampak, Robert Hutabarat atau Brigadir J. tasan Tindak Pidana Korupsi but menjanjikan hadiah uang ganti Rp 3,2 miliar tetap harus “Setelah dilakukan pem­ Key­timu membawa kliping (Ti­pik­ or). Ia berharap KPK me­ Ketua LPSK Hasto Atmojo Rp 2 miliar kepada Bharada E, dibayar. bedaha­ n dan tindakan lainnya, ber­ita mengenai dugaan perco­ Usai koordinasi, seseorang ngusut laporan ini. Sa­roso menandaskan belum Bripka Ricky Rizal serta Ku­at barulah diketahui ternyata baan penyuapan Sambo terha­ bers­ eragam hitam-hitam dengan be­rencana melaporkan upaya Ma’ruf. Hal itu diungkap Deo­ “Kami memiliki hak untuk sakitnya sudah menyebar ke dap Lembaga Perlindungan gar­is abu-abu menemui salah Pelaksana Tugas Juru Bicara penyuapan ini. Namun jika lipa Yumara, mantan pengacara mel­akukan penagihan kepada paru-paru,” kata Titis. Sak­si dan Korban (LPSK), satu staf LPSK. Ia menyerahkan KPK Ali Fikri mengatakan telah KPK melakukan penyelidikan Bharada E. ahli waris almarhum,” kataAsri. Bha­yangkara Dua (Bharada) map berisi dua amplop tebal. me­nerima laporan Tampak. pihaknya akan terbuka. “Kami Kemudian, Johan dipindah­ Ric­hard Eliezer Pudihang Lumiu Kata­nya, “titipan dari Bapak “Kami memastikan akan tin- akan berikan keterangan kepada Bharada E diiming-imingi Hal itu mengacu Pasal 77 kan ke RS Mohammad Hoesin, atau Bharada E, Brigadir Polisi (Samb­ o).” Namun, staf LPSK dak lanjuti setiap laporan dari KPK,” ujarnya. uang Rp 1 miliar usai menembak Kitab Undang-Undang Hukum Palembang untuk menjalani Kepala (Bripka) Ricky Rizal me­no­lak menerima amplop masyarakat dengan melakukan Brigadir J. Uang itu dijanjikan Pidana (KUHP). Kewenangan sejumlah tindakan medis. Di serta Kuat Ma’ruf. tersebut. langkah-langkah analisis leb­ ih Sebelumnya, dua petugas setelah Bharada E menjalankan menuntut pidana hapus jika antaranya kemoterapi dan lanjut berupa verifikasi men­ LPSK yang datang ke kantor skenario yang disusun Sambo. tertuduh meninggal dunia. radioterapi. Untuk pengobatan “Hal ini adalah (bukti) seba­ Robert melanjutkan, dugaan dalam dari data yang kami Divisi Propam di Mabes Pol­ri. kanker otak dan paru-paru gai­mana dalam pemberitaan suap lain yakni saat Sambo terima,” katanya. Untuk membahas pengajua­n Sedangkan Kuat Ma’ruf dan Namun untuk pidana tam- yang dideritanya. media,” kata Robert. menjanjikan hadiah berupa uang per­mohonan perlindungan unt­ uk Bripka Ricky Rizal dijanjikan bahan berupa denda dan uang Rp 2 miliar kepada Bharada E, Ali juga memastikan KPK Bharada E dan Putri Candrawathi. uang masing-masing Rp 500 pengganti yang sudah diputus, Johan Anuar lalu dipindah- Dalam laporannya, Robert Bripka Ricky Rizal, serta Kuat proaktif menelusuri dan juta. Sambo akan memberikan bisa dilakukan penagihan. kan ke RS Siti Khadijah untuk menj­elaskan Sambo sempat Ma’ruf. melakukan pengumpulan ber- Ketika salah satu petugas uang tersebut pada Agustus 2022. menjalani rawat inap. Hingga dibe­ritakan berusaha menyuap bagai inf­ormasi dan bahan LPSK menunaikan shalat dan Sebulan setelah kejadian agar “Ketika uang pengganti itu, meninggal dunia. dua staf LPKS saat melakukan Mereka dijanjikan uang agar keterangan tambahan untuk men­ inggalkan petugas lain se­ tidak menyita perhatian. Bharada tidak mampu dibayar, kami menuruti keinginan Sambo yang orang diri, terjadilah penyerahan E belum menerima uang itu. n BYU bisa melakukan penyitaa­ n pa­ Titis mengungkapkan, sejak da aset bersangkutan. Bisa jadi menjalani perawatan status KOMNAS HAM melakukan gugatan perdata Johan sudah dibantarkan oleh KE RUMAH FS: ter­hadap aset yang bersang- Pengadilan Tinggi Palembang Komisi Nasional Hak kutan,” kata Asri. ketika proses banding. Putusan Asasi Manusia (Komnas banding hanya mengurangi HAM) mendatangi rumah Johan Anuar meninggal du- hukuman penjara Johan se- dinas eks Kadiv Propam nia pada Senin 10 Januari 2022, lama satu tahun. Irjen Ferdy Sambo di setelah menjalani perawatan kawasan Duren Tiga, insentif di Rumah Sakit Siti Kuasa hukum mengaju- Jakarta, kemarin. Khadijah Pelembang. Mantan kan kasasi. Status Johan juga Komnas HAM memeriksa Wakil Ogan Komering Ulu dibantarkan oleh Mahkamah tempat kejadian perkara (OKU) itu menderita penyakit Agung. Namun putusannya (TKP) penembakan kanker otak yang menjalar ke belum diketuk hingga Johan Brigadir Nofriansyah paru-paru. wafat. Yosua Hutabarat atau Brigadir J. Johan menjadi terdakwa ka- Titis menganggap penuntut­ sus korupsi pengadaan lahan an terhadap Johan gugur demi Foto: Putu Wahyu Rama/Rakyat Merdeka/RM.id kuburan di Kabupaten OKU hukum. Bukan hanya tun- pada Mei 2021 silam. Oleh tutan pidana pokok, namun Pengadilan Tindak Pidana juga denda serta pidana uang Korupsi Palembang, dia di- pengganti. vonis 6 tahun penjara, denda 200 juta dan membayar uang “Telah jelas bahwa Pak Jo­ pengganti Rp 3,2 miliar. han Anuar meninggal dalam pro­ses penuntutan, bukan Kuasa hukum Titis Rachma­ da­lam putusan yang bersi- wati menjelaskan sejak Juni fat inkracht. Maka terhadap 2021 Johan mendapat pem- semua penuntutan haruslah bantaran ke RS karena menga­ dinyatakan gugur demi hu- kum,” kata Titis. n GPG

SELASA WAGE • 16 AGUSTUS 2022 • 18 MUHARRAM 1444 H • 18 SURO 1956 Gerbang Nusantara Ganjar Pranowo, Gubernur Jateng HUT Jateng Ke-72 Ganjar Pranowo vinsi (Pemprov) Jateng, serta KIRAB BENDERA: Pemerintah Kabupaten dan Kota Foto udara sejumlah peserta PERINGATAN Hari Ulang se-Janteng untuk men­jaga integ- melakukan kirab bendera Tahun (HUT) ke-72 Provinsi ritas dan menghent­ik­an semua Merah Putih sepanjang Jawa Tengah, berlangsung me­ praktik buruk, se­perti korupsi 72 meter, saat kirab riah. Beragam etnis Nus­ant­ara dan jual-beli ja­batan. Menurut kebangsaan di Cikarang memenuhi halaman Kan­tor dia, kasus yang menimpa Bupati Pusat, Kabupaten Bekasi, Gubernur Jawa Tengah (Ja­ Pem­ alang membuat rakyat sa­ Jawa Barat, kemarin. Kirab teng), mengenakan pakaian adat ngat jengkel dan menjadi tam- yang menempuh jarak 20 km dan membawa hadiah berb­ agai paran keras di tengah situasi dengan membawa bendera makanan khas untuk Gubernur yang harusnya bahagia ini. Merah Putih raksasa Jateng, Ganjar Pran­ owo. tersebut digelar dalam “Kami mengingatkan diri rangka menyambut Hari “Saya senang, di Jawa Te­ngah kami sendiri, serta seluruh Kemerdekaan ke-77 RI. ada banyak suku dan mer­eka pe­merintah kabupaten/kota, berkenan ikut berparti­si­pasi hent­ikan semua praktik bu- Fakhri Hermansyah/Antara denga­ n kita semuanya. Ini bag­ i­ ruk, hentikan korupsi. Jual an yang sangat memba­hag­ ia­kan beli jabatan itu terdengar di Pilkada Kabupaten Mojokerto 2024 dan bagian dari kebersamaan mana-mana ceritanya. Saya kita,” ujar Ganjar, usai menjadi ingat­kan kepada teman-teman Hanura Ikut Dukung Petahana ins­pektur upacara peringatan lain, hentikan sekarang atau HUT ke-72 Jateng, kemarin. ditangkap. Ini saya sampaikan Partai Hanura ikut mendukung Gus Barra, sapaan Semuanya, seratus persen me- kung Gus Barra pada Pilkada rusan pusat Partai Hanura akan dengan keras, agar semuanya Muhammad Al Barra, untuk maju di Pilkada minta saya mendeklarasikan mend­ atang. Menurutnya, Gus tegak lurus dengan kepengurus­ Ia menambahkan, peringata­ n benar-benar peduli,” tegas dia. Kabupaten Mojokerto 2024. dukungan kepada Gus Barra, Barra telah dikenal sebagai figur an DPC atau tingkat kabupaten HUT Jateng tahun ini dir­ ay­ akan untuk tampil sebagai Bupati yang memiliki kapabilitas, jujur, dan kota. Sebab, jelas dia, pi- secara sederhana. Na­mun, lan- Lebih lanjut, ia mengatakan, SATU per satu partai politik duk­ ungan Partai Hanura kepada Mojokerto pada Pilkada 2024,” muda, amanah, energik dan haknya telah berkomitmen untuk jut dia, di tengah kes­ e­derhanaan se­luruh jajaran pemerintahan (par­pol) di Mojokerto, men­­ Gus Barra, bukan berasal dari kata Syaichu, di Mojokerto, selalu mengajak musyawarah mempercayai keputusan politik itu banyak yang da­tang dan harusnya mulai bicara soal deklarasikan diri menjad­ i par­ keinginan pribadinya sebag­ ai Jawa Timur (Jatim), kemarin. untuk membahas perkembangan yang diambil oleh DPC Partai ber­kontribusi. Di antaranya, ada prestasi, seperti yang dicon­ tai pengusung Wakil Bup­ ati ketua DPC Partai Hanura. Me­ Kabupaten Mojokerto. Hanura. perwakilan dari masy­ arakat Pa­ tohkan Presiden Joko Wi­ (Wabup) Mojokerto, Muh­ am­ nur­ut dia, deklarasi dukunga­n Menurut dia, siapapun ca­lon pua, Sumatra Barat, Suku Da­ dodo (Jokowi). Menurut dia, mad Al Barra, sebagai calon bu- ters­ebut didasarkan atas do­ wak­ il bupati yang akan disan­ “Sebagai Wabup Mojokerto, “Kami meyakini, apa yang di- yak, Suku Bug­ is, Riau, hingga peng­hargaan yang diterima pati pada Pemilu Kepala Daerah ronga­­ n dari kepengurusan di ding­kan dengan Gus Barra pada Gus Barra selalu membangun rumuskan dan diputuskan DPC, etnis Tiong­hoa. Presiden Jokowi dari IRRI, (Pilkada) 2024. Setelah Partai tingk­­ at Kecamatan dan internal kontestasi Pilkada 2024, Partai ko­munikasi secara baik. Beliau telah melalui proses komunikasi, merupakan prestasi yang san- Amanat Nasional (PAN), Partai DPC Partai Hanura Kabupaten Hanura Kabupaten Mojokerto ke­rap meminta masukan dan koordinasi dengan kepengurusan “Saya senang, karena har­i gat membanggakan, tiga tahun Demokrat, Partai Gerindra, dan Mojokerto. akan mendukung. Sebab, kepe­ supporting tentang perkem- bawah, serta bisa dibuktikan se- ini unik. Ada kawan-kaw­ an tidak mengimpor beras, dan Partai NasDem, kini giliran ngur­usan tingkat PAC maupun bangan masyarakat Mojokerto bagai bagian dari proses pokitik dari Papua membawa ma­ menegaskan bahwa ketahanan Partai Hanura. “Deklarasi dukungan kepada DPC Partai Hanura Kabupaten progres demi progres. Model untuk kepentingan 2024. Perlu kanan khas ubi tumbuk. Ba­ pangan bangsa kita sangat kuat. Gus Barra di Pilkada 2024, sudah Mojokerto, mengamanatkan komunikasi ini, tidak dimiliki diingat, pada Pilkada 2020, saya nyak etnis di Jawa Tengah, Ketua Dewan Pimpinan Ca­ melalui proses dan disampaikan kepada Gus Barra untuk memilih oleh bakal calon lain,” jelas dia. diberi amanat DPD Jatim, usulan dat­ang tidak hanya dengan “Kalau bisa, penghargaan bang (DPC) Partai Hanura Ka­ pada forum dan jaring aspirasi wakil pada kontestasi tersebut. calon yang direkomendasikan pa­kaian adatnya, tapi juga itu kita terjemahkan sampai bu­paten Mojokerto, Syaichu tingkat DPC, Pimpinan Anak Terpisah, Ketua Dewan Pim­ dari 19 Kabupaten/Kota, persis mak­ anan adat mereka. Ada tingkat daerah. Jadi, kita jug­ a Subhan mengatakan, deklarasi Cabang (PAC), hingga rant­ing. Lebih lanjut, Syaichu mengu­ pinan Daerah (DPD) Partai Ha­ sesuai dengan yang diinginkan juga dari Sumatra Barat, etnis bisa memberikan praktik- raikan, alasan Partai Hanura nura Provinsi Jatim, Yunianto DPC Hanura,” tutupnya. n EDY Tionghoa, dan lainnya. Keb­ e­ prak­tik baik dan prestasi baik Kabupaten Mojokerto mendu- Wah­yudi mengatakan, kepengu­ rag­ aman kita tunjukkan hari ke­pada masyarakat,” jelas dia. ini, kami senang semua bisa ber­kontribusi,” ucap dia. Di Jateng, tambah dia, juga ba­nyak praktik baik yang su­ Dalam kesempatan itu, Gan­ dah dikakukan, atas kerja sa­ jar juga berpesan kepada se­ ma semua pihak. Di antaranya, luruh jajaran Pemerintah Pro­ pen­ gendalian inflasi, dan lera­ ning center bawang putih di Tegal, untuk meningkatkan produktivitas komoditas ba­ wang putih sebagai upaya menj­aga ketahanan pangan. “Produktivitas padi, di Ist­ana Negara disampaikan, kal­au sudah ada yang sampai 13 ton per hektare. Itu mustinya yang ada, bukan cerita pe­layanan buruk atau cerita inte­gritas yang rendah,” tandasnya. n EDY Calon Bupati PAN Dilantik Satkar Ulama Indonesia Fokus Menangkan Pileg Pengurus & Kantor Hiwasi, Sudah Sah! POLITISI Partai Amanat Na­ pun keputusan dan pe­nugasan Foto: Istimewa pres) 2024,” ujar Idris. bagai pelatihan kewirausahaan. sio­nal (PAN), Lukman Bot­u­ partai kepadanya. Na­mun, di Lebih lanjut, ia menguraikan, “Dengan begitu, umat Islam tihe, memilih realitis, menatap sisi lainnya, dirinya jug­ a mem- Pelantikan pengurus DPP Himpunan Wanita Satkar Ulama Indonesia (Hiwasi), sekaligus meresmikan kantor mampu berpartisipasi dalam ge­laran Pemilu Kepala Daerah punyai tanggung ja­wab untuk di Jalan KH Abdullah Syafii Nomor 7, Kasablanka, Jakarta Selatan, Minggu (14/8). Sat­kar Ulama didirikan oleh pembangunan bangsa terutama (Pilk­ ada) 2024. Meski nama­ memenangkan gel­aran politik Pres­ iden Soeharto pada 13 Maret dalam masalah perekonomian,” nya direkomendasikan partai yang akan lebih dahulu dimulai. KETUA Umum Dewan Pim­ lah politisi senior dan pengurus Indonesia dan berkhimat untuk 1970. Di usia ke-52 tahun ini, harap dia. ma­ju di Pilkada Kabupaten pin­an Pusat (DPP) Satuan Karya Part­ai Golkar, seperti Fadel Mo­ umat. sambung dia, Satkar Ulama telah Go­rontalo Utara, ia memutus- “Saya legowo dengan kepu- (Satk­ ar) Ulama Indonesia, hammad, dan Erwin Aksa. membuktikan posisinya sebagai Ketiga, lanjut Idris, rekonsoli- kan memenangkan Pemilu Le­ tusan partai yang akan men- Idris Laena, kemarin, melantik “Hiwasi juga berperan untuk pilar partai dalam urusan pembi- dasi organisasi. Menurutnya, ja- gislatif (Pileg) dan mendudu- calonkan saya. Hal itu akan Pengurus DPP Himpunan Wa­ Dalam sambutannya, Idris merangkul kaum ibu dan pe­ na umat, serta menjadi jembatan ringan organisasi Sarkar Ulama kan sebanyak mungkin kader saya jalankan secara sungguh- nita Satkar Ulama Indonesia Lae­na mengucapkan terima remp­ uan dalam memenangkan peng­hubung atau mempererat harus diperluas untuk memberi PAN di Dewan Perwakilan sungguh, setelah PAN sukses (Hiw­ asi), sekaligus meresmikan kas­ ih dan rasa syukur atas keha­ Partai Golkar pada Pemilu Le­ hubungan ulama dan umara. manfaat yang lebih besar. Ia Rakyat Daerah (DPRD). memenangkan Pileg 2024,” kant­or di Jalan KH Abdullah diran pengurus serta peresmian gislatif (Pileg) 2024 nanti. Selain bertekad, menjadikan struktur tegas Wakil Ketua DPRD Syafii Nomor 7, Casablanka, kantor DPP Hiwasi. Ia berharap, itu, kita juga harus bekerja unt­uk Ke depan, sambung dia, Sat­ pengurus ada sampai di tingkat Sekretaris Dewan Pimpinan Kabupaten Gorontalo Utara itu. Jakarta Selatan. organisasi terus menjadi jem- memenangkan Ketua Umum kar Ulama dan Hiwasi terus desa dimasa kepemimpinannya. Wi­layah (DPW) PAN Provinsi batan antara ulama dan uma- Partai Golkar, Airlangga Har­ bert­ekad mengembangkan jati Go­rontalo, Lukman Botutihe Senada, Anggota DPRD Acara tersebut dihadiri sejum- ra, serta terus berkarya untuk tarto pada Pemilu Presiden (Pil­ diri­nya. Menurutnya, ada 3 pro­ “Kami ingin membentuk men­ gatakan, pihaknya bisa Ka­b­upaten Gorontalo Utara, gram prioritas yang akan dikar­ majelis dzikir di desa-desa. Bila ber­bicara banyak di Pilkada Al­hamid Otoluwa menyampai­ yakan untuk mencapai tujuan semua desa ada majelis dzikir, Gorontalo Utara, bila PAN kan, saat ini partainya fokus itu. Pertama, urai dia, melakukan maka ada 14 ribu majelis dzikir mampu memenangkan ban­ yak pad­ a pelaksanaan Pileg dan reposisi organisasi. tersebar di Indonesia,” urai kursi DPRD pada Pileg men­ Pe­milu Presiden (Pilpres) 2024. Ketua Fraksi Partai Golkar di datang. Berdasar aturan saat ini, Namun, dirinya engg­an meng­ “Satkar Ulama ingin kem- MPR ini. lanjut dia, PAN harus mem­ iliki ungkap target kursi yang dibidik bali ke ummat. Karenanya, minimal 20 persen kursi Dewan PAN pada Pileg mend­ atang. org­ a­nisasi ini akan melakukan Dalam kesempatan yang sa- atau melakukan koalisi dengan kerja sama dengan pengurus ma, Ketua DPP Hiwasi, Lily partai politik (parpol) lain, bila “Sasaran utama kami, mem­ dan jamaah masjid, musholla, Mas­niary menegaskan, visi dan ingin jadi partai pengusung di bes­arkan partai dab menam- dan kelompok-kelompok ummat misi Hiwasi pasti sesuai den- Pilkada mendatang. bah jumlah kursi di parlemen Islam lainnya,” jelas dia. gan Satkar Ulama Indonesia. Go­rut pada Pileg 2024 nanti. Karenanya, perjuangan Satkar “Saat ini, kami fokus mem- Soal Pilpres, kami akan seja- Kedua, lanjut dia, revitalisasi Ulama dan Hiwasi dalam me­ perkuat struktur partai untuk lan dengan apapun keputusan dan reaktualisasi organisasi. men­ angkan Partai Golkar akan menghadapi Pileg, yang akan De­ wan Pimpinan Pusat (DPP) Men­ urut Idris, Satkar Ulama berjalan beriringan. dilaksanakan lebih dahulu dari PAN,” ucapnya. tak sekadar mengurus masalah Pilkada. Jadi, bicara soal Pilkada pem­binaan ummat dalam kea­ “Hiwasi akan jadi mesin yang nanti dulu. Kami masih fokus Diketahui, dalam Rapat Kerj­a gama­an. Namun, menginginkan menjemput suara Golkar di akar untuk merebut kembali kursi Wilayah (Rakerwil) DPW PAN agar ummat Islam memahami rumput. Kami akan bekerja pimpinan DPRD Kabupaten Provinsi Gorontalo, se­jum­lah pa­ham kebangsaan. keras untuk memenangkan se- Gorontalo Utara,” ujar Lukman nama diigadang untuk maj­u di luruh kontestasi demokrasi di di Gorontalo Utara, Gorontalo, Pilkada di sejumlah daer­ ah. Ketua Selain itu, tambah dia, Satkar Tahun 2024 mendatang,” ujar kemarin. DPW PAN Prov­insi Gorontalo, Ulama juga akan melakukan Lily. n SSL Anas Yusuf men­ ye­butkan, seti- pemberdayaan ummat lewat ber- Sebagai kader PAN, sambung daknya ada lima daerah yang dia, dirinya menghormati apa- diusahakan akan dimenangkan PAN di provinsi tersebut. n SSL Mantan Bupati Maluku Tenggara Ogah Terjebak Diskursus Pilkada MANTAN Bupati Maluku gota (KTA) PDIP, itu hanya leg­ i­ Her­man mengatakan, sampai dirinya tak ingin larut atau terje- pada Pilkada mendatang. ki­nerja pasangan Murad-Orno 3 TNI, Jefry Ra­ha­warin, untuk Tengg­ ara periode 2003-2008, t­imasi formal administratif. Se­cara saat ini tidak ada faktor atau tuju­ bak dalam diskurs tersebut. “Kadang wacana publik bisa untuk kemajuan Maluku. “Kita melawan petahana pada kontestasi Herm­ anAdrian Koedoeboen me­ Ideologis dan historis, saya sudah an politik yang mendorongnya harus suport kinerja pasangan politik lima tahunan nanti. negaskan, keputusannya berga­ lama terafiliasi denga­ n ideologis unt­uk bergabung dengan PDIP. “Saya menghormati wacana memiliki korelasi. Tapi, dari Murad Ismail- Barnabas N Orno, bung dengan Partai Demokrasi kebangsaan PDIP,” ujar Herman Ia memastikan, keikutsertaannya itu. Saya tidak bisa membendung banyak pengalaman empiris, agar sukses untuk kepentingan “Saya siap lawan siapa saja. In­do­nesia Perjuangan (PDIP) kepada wartawan, kemarin. deng­an partai yang dikomandoi cara berpikir dan analisa setiap lebih banyak tidak berkorelasi. kita bersama. Jangan kita harap- Bah­kan, siap dan rindu untuk tak ada kaitannya dengan Pemilu Mega­wati Soekarnoputri itu orang. Tapi, saya pastikan, saya Jadi, spekulasi politik sebaiknya kan kegagalan. Sebab, yang rugi ber­tarung dengan incumbent Kep­ ala Daerah (Pilkada) 2024. Diketahui, belum lama ini di­dasarkan atas ketulusan dan tidak ingin terjebak dalam diskur- dihindari. Saran saya, sebaiknya kita semua,” pungkasnya. Mu­rad Ismail,” tegas dia. beredar foto KTAPDIP atas nama kei­nginan diri sendiri. sus itu,” tegas mantan jaksa ini. energi kita semua diarahkan Menurutnya, meski namanya Herman Adrian Koedoeboen. untuk menciptakan psychologi Terpisah, Ketua Dewan Pim­pin­ Bupati Buru dua periode itu kerap disebut dalam bursa Pil­ KTA yang ditandatangani oleh Diakuinya, banyak pihak mem­ Secara teoritis, sambung dia, politik yang nyaman bagi kepada an Daerah (DPD) Partai Golk­ ar ju­ga optimis, pertarungan Pem­ ilu ka­da Provinsi Maluku 2024, Megawati Soekarno Putri itu, pernyataan alasan atau fak­tor wacana publik punya logika dan ar­ kepala daerah saat ini untuk Provinsi Maluku, Ram­li Umasugi Leg­ islatif (Pileg) dan Pil­kada ke­putusan untuk masuk partai tercatat dikeluarkan oleh Dewan yang mendorong dirinya un­tuk gumennya sendiri. Namun, wac­ ana melaksanakan tugas dan amanat justru memberi sin­yal siap ber- mend­ atang, akan dime­nangkan “wong cilik”, murni didasarkan Pimpinan Cabang (DPC) PDIP bergabung, seperti menjadi kan- publik jelas tidak linear dengan me- masyarakat Maluku,” jelas dia. tarung dengan In­cum­bent.Ramli Partai Golkar. “Saya dan Pak atas persamaan ideologis. Jakarta Pusat. didat di Pilkada Provinsi Maluku kanisme organisasi politik dalam mengaku dirinya bakal berpas- Jefry sudah sepakat dan siapkan 2024. Namun, ia menegaskan, menentukan bakal calon (balon) Bahkan, Herman menegaskan, angan dengan Jen­deral Bintang semuanya. Kami akan bertarung “Perolehan Kartu Tanda Ang­ Melanjutkan keterangannya, gubernur maupun wakil gubernur dirinya akan ikut membantu untuk menang,” pungkasnya. n SSL

SElASA WAGE Pelayanan publik 15 • 16 AGUSTUS 2022 • 18 muharram 1444 H • 18 suro 1956 Hati-hati Main AKTIVITAS OJOL Kembang Api DI IBU KOTA: Jelang perayaan puncak 17 Agustusan, makin banyak kegiatan yang digelar warga. Salah satu yang bikin Tiga pengemudi ojek online waswas adalah penggunaan flare dan kembang api demi (ojol) sedang melintas di meramaikan suasana.  kawasan Setiabudi, Jakarta, kemarin. Kementerian Padahal, kedua barang tersebut bisa berbahaya untuk Perhubungan menunda dimainkan anak-anak. Herannya, ada saja anak-anak yang kenaikan tarif ojol yang udah pegang flare dan dibawa sambil berjalan, bahkan semula akan diberlakukan naik sepeda.  pada 14 Agustus 2022 menjadi 28 Agustus 2022. Padahal itu bisa mengakibatkan kebakaran dan cidera. Penundaan ini bertujuan Kalau menyalakan flare di stadion saja bisa ditangkap untuk memperpanjang masa petugas. Sebaiknya menyalakan flare di jalan atau di sosialisasi kebijakan tarif perumahan perlu dilarang tegas. baru kepada para pemangku kepentingan.   Tegar ANTARA FOTO/Aprillio Akbar/foc Warga Jaksel Lebih Leluasa Menonton Ketimbang Di Jalanan Separator Busway Jakarnaval Di E-Prix Circuit Rawan Bikin Celaka Sukses Puaskan Penonton Tolong dong separator Transjakarta diberi warna cerah. Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta layak “Di sini ada tribun sehingga mengatakan, animo penonton kepada Rakyat Merdeka, kemarin. Terutama di Jalan Sultan Iskandar Muda, Kebayoran Lama, mempertimbangkan Jakarta International E-Prix Circuit penontonnya bisa jauh lebih dalam Jakarnaval tahun ini sa­ Anggota Komisi B yang me­ Jakarta Selatan. Warna separatornya  senada dengan aspal. (JIEC) menjadi lokasi tetap Jakarnaval. Sebab, penonton banyak,” jelas dia. ngat tinggi. Akibatnya di sini sering terjadi kecelakaan, pengendara merasa lebih leluasa menyaksikan festival tersebut. naungi Pariwisata dan Kebu­ menabrak separator. Namun begitu, warga berharap pengunjung tak Selain itu, lanjut Riza, untuk “Lebih dari 35 ribu pengunjung dayaan menilai, karena digelar dipunggut biaya alias digratiskan. mempromosikan kembali Ancol yang datang. Mereka antusias di Ancol, Jakarnaval menjadi 081281129XXX sebagai destinasi wisata ung­ melihat parade dan memenuhi tontotan eksklusif. Pemilihan Pemprov DKI Jakarta kemba­ jauh hari sehingga warga yang gulan Jakarta yang sempat tutup bangku tribun,” kata Budi. lokasi tersebut tidak memikirkan Mohon agar Dinas Kesehatan (Dinkes) DKI Jakarta, kalau li menggelar Jakarnaval setelah ingin menonton bisa menyiap­ sekitar dua tahun akibat pandemi warga tidak mampu untuk mem­ bikin flyer pengumuman yang benar dong. Di flyer ditulis ada dua tahun absen karena pandemi. kan waktu. Covid-19. Salah satu penonton Jakar­ beli tiket masuk Ancol. layanan vaksinasi booster, eh sudah jauh-jauh ke Sunter Kegiatan itu digelar di sirkut naval, Anin (32) warga Klender, Mall sampai ke Pasar Baru, ternyata nggak ada vaksinasi. Formula E, Ancol, Jakarta Utara, “Semua orang kan memiliki Menurut Riza, Pemprov DKI Jakarta Timur, mengaku da­ “Jangankan warga yang nggak Lain kali tolong lebih dipastikan.  Minggu (14/8). Festival ini kesibukan. Selain itu penonton akan mengevaluasi kegiatan tang bersama keluarga untuk mampu, yang mampu pun malas merupakan rangkaian perayaan ingin tahu lebih jauh konsep Jakarnaval 2022 agar lebih baik melihat pawai dan drama mu­ ke sana,” ucapnya. 083841406XXX hari ulang tahun (HUT) Jakarta acaranya,” ungkapnya. di masa mendatang.  sikal,  marching band, dan per­ dan HUT Republik Indonesia.  tunjukan nusantara lainnya. Gilbert menduga, Pemprov Mohon untuk lebih ketat lagi menjaga trotoar di depan Wakil Gubernur DKI Jakarta Kepala Dinas Pariwisata dan DKI memilih sirkuit Formula E Apartemen Signature Park Grande di Jalan Dewi Sartika- Kegiatan ini dihadiri puluhan Ahmad Riza Patria menepis isu Ekonomi Kreatif DKI Jakarta “Untuk menonton parade ini ba­ ini, untuk menunjukkan eksistensi Jalan MT. Haryono, Cawang, Jakarta Timur. Sebab ribu penonton. Para penonton Pemprov DKI mewajibkanApara­ Andhika Permata mengatakan, Ja­ yar Rp 25 ribu untuk masukAncol, dan manfaat sirkuit Formula E. masih banyak pengendara motor yang melintas sehingga terlihat antusias menyaksikan tur Sipil Negara (ASN) untuk karnaval ini sebagai salah satu daya tapi kami puas dengan pertunjukan “Supaya terkesan sirkuit Formula mengganggu pejalan kaki. festival ini. Seorang penonton menonton acara Jakarnaval 2022. tarik pariwisata di DKI Jakarta.  ini. Semoga parade ini bisa diada­ E nggak sia-sia,” imbuhnya. enggan disebutkan namanya kan tiap tahunnya,” ujarnya. 085100707XXX mengaku puas menonton Ja­ “Nggak lah, kami nggak wa­ Tujuannya, mempromosikan Warganet juga memprotes karnaval. Menurutnya, sirkuit jibkan ASN. Kalau kami wa­ maupun mensinergikan kera­ HalsenadadiutarakanShanti(48), lokasi penyelenggaraan Jakar­ Kepada petugas keamanan dan tokoh masyarakat di Johar Baru, Formula E cocok untuk menye­ jibkan nonton, sudah penuh, gaman daya tarik wisata, budaya, warga Cijantung, Jakarta Timur. Dia naval ini. Mereka menyerbu Jakarta Pusat. Tolong carikan solusi agar tidak terjadi tawuran lenggarakan Jakarnaval. nggak akan cukup tempatnya,” kreativitas komunitas DKI Jakar­ mengaku, sengaja mengisi liburan akun instagram @dkijakarta. di Jalan Mardani, Johar Baru, Jakarta Pusat. Ulah remaja yang kata Riza kepada awak media, ta dan menggerakkan perekono­ ke Ancol agar bisa ke pantai seka­ “Kenapa nggak di GBK?” ta­ kerap tawuran ini sangat meresahkan warga sekitar. “Acara Jakarnaval cocok dige­ Minggu (14/8). mian lokal berbasis pariwisata. ligus nonton Jakarnaval. nya @tria__dheka. lar di sini. Kan ada mobil parade, 085810275XXX mereka keliling. Penonton bisa Riza mengklaim, Jakarnaval “Kegiatan ini sebagai simbol “Sangat menarik, kami bisa “Jakarnaval kenapa bayar lagi, lihat lebih leluasa. Kalau digelar di Ancol lebih baik diban­ dari kebangkitan industri pariwisa­ refreshing sambil menyaksikan tahun kemarin di Monas gratis,” Tolong Pemkot Bekasi sesekali sidak Kali Asem, Sumur di dalam kota kan susah, misalnya dingkan kegiatan tahun-tahun ta DKI Jakarta pasca pandemi,” atraksi Jakarnaval. Anak-anak kata @syaifulanwar8933.  Batu, Kota Bekasi. Airnya hitam dan berbau diduga dari di sekitaran Monas,” ungkapnya. sebelumnya yang diadakan di kata Andhika, Minggu (14/8). jadi tahu tarian tradisional,” air lindih TPA Sumur Batu dan TPA Bantargebang. Air kali Balai Kota. pungkasnya. “Dulu Gratis meramaikan itu mengalir hingga ke sejumlah kecamatan lain seperti Hanya saja dia mengeluh Pada tahun ini, menurutnya, Jalan Sudirman. Sekarang di­ Mustika Jaya dan melintas di dekat area pemukiman dan min­­ imnya tempat berteduh se­ “Kita lihat pesertanya lebih Jakarnaval lebih meriah. Ka­ Anggota DPRD DKI Jakarta pindahin ke Ancol jadinya bukan persawahan. Sangat mengganggu kenyamanan warga. hingga penonton kepanasan. banyak, pengunjungnya juga rena, penonton dihibur band dan Gilbert Simanjuntak memper­ acara gratis buat rakyat kalau lebih banyak. Semua bisa disa­ penyanyi top Indonesia antara tanyakan alasan menggelar nontonnya di Ancol. Lah wong 089623752XXX Ia juga mengkritik sosialisasi jikan sekalipun agak terlambat lain Armada Band, Lyodra dan Jakarnaval di Sirkuit Formula E, bayar, sedih sebagai warga Ja­ penyelenggaraan Jakarnaval pelaksanaannya,” kata Riza. Juicy Luicy. Ancol. Menurutnya, seharusnya karta,” keluh @roedymlyd. Untuk Pemkot Depok, tolong perbaiki jalan di GDC. Jalannya 2022 yang mepet. Seharusnya, karnaval digelar di jalan utama. rusak parah sehingga selalu menimbulkan kemacetan yang sosialisasi dilakukan dari jauh- Riza menyebut, Jakarnaval Andhika menyebut penye­ “Iya 2018 Sudirman-Thamrin- cukup panjang. Selain itu juga sangat membahayakan diadakan di Ancol untuk meng­ lenggaraan Jakarnaval 2022 ini “Di luar negeri, karnaval itu Monas. Saya masih ingat ada pengendara. gaet ribuan pengunjung.  menelan biaya Rp 5,4 miliar. digelar di pusat kota, di jalan penampilan marchinband dari protokol, supaya dapat dinikmati Songo Edan, seru sekali,” timpal 085217383XXX Direktur Utama PT Taman Im­ seluruh lapisan warga,” kata Gilbert @ima.mariyama99. ■ DRS pian Jaya Ancol, Budi Aryanto Pembaca diundang menyampaikan informasi, Dinkes DKI Ajak Orangtua Imunisasi Anaknya keluhan dan komentar tentang kepentingan umum ke email: Vaksinasi Campak-Rubela Baru Capai 6 Persen [email protected] Dinas Kesehatan (Dinkes) berbahaya untuk kesehatan Ngabila Salama Sementara itu, Kepala Bidang belum datang. Kita yang jem­ dan Wa ke nomor: DKI Jakarta menargetkan se­ anak. Oleh sebab itu, 34 provinsi Pencegahan dan Pengenda­ put bola ke rumah warga,” banyak 715.786 anak di Ibu serempak melakukan kampanye perlu minimal dua kali disuntik lian Penyakit, Dinas Kese­hatan tuturnya. 088212964991 Kota menerima vaksin Campak- imunisasi Campak-Rubela pada vaksin Campak-Rubela agar Provinsi DKI Jakarta, Dwi Ok­ Rubella. Pada pekan pertama Agustus 2022 untuk mencipta­ memiliki imunitas lebih baik. tavia menyebutkan, hingga 14 Kepala Puskesmas Kecam­ atan bulan Agustus ini, vaksinasi itu kan herd immunity anak. Dia memaparkan, perbedaan Agustus 2022 jumlah kasus Cilandak, Maryati Kasiman sudah mencapai 48.904 anak antara vaksin MMR dengan MR Covid-19 aktif di Jakarta hari menyebutkan, imunisasi dapat atau 6,83 persen. Program BIAN merupakan bisa dilihat dari jumlah kombina­ ini turun 204 kasus, sehingga mencegah keparahan akibat pe­ upaya pencegahan agar tidak si vaksinnya. Vaksin MR meru­ jumlah kasus aktif kini sebanyak nyakit seperti Campak-Rubela.  Dalam kegiatan yang sama, terjadi Kejadian Luar Biasa pakan kombinasi vaksin campak 19.195 orang. Dinkes DKI menggelar imunisa­ Penyakit-Penyakit yang Da­ atau Measles (M) dan Rubella “Selain itu bagi yang be­ si kejar bagi anak yang belum pat Dicegah Dengan Imunisasi (R). Sedangkan vaksin MMR “Untuk  positivity rate  atau lum lengkap imunisasinya bisa lengkap imunisasi Polio Oral (KLB PD3I). Dan, untuk me­ terdiri dari tiga komponen, yaitu persentase kasus positif sepekan segera dikejar melalui layanan 4 kali, Polio Suntik sekali dan ngatasi i penurunan cakupan Mumps (gondongan), Measles terakhir di Jakarta sebesar 16,1 imunisasi terdekat,” ujarnya. DPT-Hb-Hib (Pentabio) 3 kali. imunisasi rutin pada anak sela­ (campak), dan Rubella. persen. Sedangkan persentase ma pandemi Covid-19. kasus positif secara total sebe­ Tak hanya itu, pelaksanaan Kepala Seksi Surveilans Epi­ “Yang berbeda adalah M sar 11,7 persen. WHO juga BIAN juga ditujukan untuk demiologi dan Imunisasi Dinkes “Manfaat BIAN dapat mence­ yai­tu Mumps atau gondongan, men­ etapkan standar persentase mempertahankan Indonesia DKI Jakarta, Ngabila Salama gah kesakitan dan kecacatan itu suatu penyakit virus yang kasus positif tidak lebih dari 5 bebas Polio dan mewujudkan menjelaskan, tidak ada jarak akibat campak, rubela, polio, menyebabkan pembesar kelenjar persen,” ujar Dwi.  eradikasi Polio global pada ta­ hari dari merek vaksin lain difteri, pertusis (batu rejan), ludah di pipi dan itu tidak ter­ hun 2026, serta mengendalikan bag­ i anak yang akan divaksin Hepatitis B, Pneumonia (radang cantum dalam vaksin MR atau Door To Door penyakit Ditteri dan Pertusis. Campak-Rubela. Vaksin ter­ paru) dan neningitis (radang se­ campak rubella,” sambungnya. Kegiatan BIAN di Keca­matan sebut, bahkan bisa diberikan laput otak),” tandas Ngabila. Cilandak, Jakarta Selatan, me­ Bagi masyarakat yang ingin langsung sekaligus di mana ada Apabila anak sudah menda­ nargetkan dapat menjangkau anaknya mendapatkan tambahan 4-5 merek vaksin berbeda dalam Ketua Satgas Imunisasi Ikatan patkan imunisasi MMR, maka 12.030 anak. Camat Cilandak, imunisasi Campak-Rubela di DKI satu waktu. Dokter Anak Indonesia (IDAI), munisasi MR baru boleh diberi­ Djaharudin  menuturkan, seba­ Jakarta, dapat mendaftar via on- Hartono Gunardi menerangkan, kan minimal 4 minggu kemu­ nyak 12.030 balita menjadi target line melalui aplikasi JAKI.  “Jika ada yang Covid-19, satu pemberian vaksin Campak- dian. “Karena MR mengandung di Kecamatan Cilandak tersebar hari sesudah sembuh pun bisa Rubella (Measles-Rubella/MR) virus hidup yang dilemahkan, di beberapa Kelurahan. Selain itu, masyarakat juga langsung disuntikkan vaksin merupakan imunisasi tambahan jarak minimal antara dua vaksin Seperti Kelurahan Cilandak bisa datang langsung ke lokasi Campak-Rubela. Pastikan anak tanpa melihat status vaksinasi MR tadi adalah 4 minggu atau 1 Barat 3.399 anak, Cipete Selatan tanpa mendaftar terlebih dahulu. sehat saat penyuntikan dan be­ sebelumnya. Walaupun anak bulan,” ujar Hartono. 1.833, Gandaria Selatan 1.830, Program imunisasi ini disediakan lum ulang tahun ke-5,” ujarnya di atas 9 bulan sudah menda­ Lebak Bulus 2.353 anak, dan bagi masyarakat umum, baik di Jakarta, kemarin. patkan imunisasi serupa seperti Pondok Labu 2.615 anak. warga jakarta maupun warga vaksin Mumps-Measles-Rubella Djaharudin mengimbau, para yang ber-KTP di seluruh Indone­ Ngabila menambahkan, anak (MMR), anak tersebut tetap ibu yang memiliki anak beru­ sia yang belum menerima tam­ba­ yang sedang menderita batuk dan perlu mendapatkan imunisasi sia lima bulan sampai kurang ha­ n imunisasi Campak-Rubela. pilek juga dapat menerima vaksin tambahan vaksin MR. lebih empat tahun untuk segera dalam kegiatan Bulan Imunisasi mengikutsertakan anaknya da­ Adapun fasilitas pelayanan Anak Nasional (BIAN). Akan “Apakah anak yang sudah lam program imunisasi ini. Tidak kesehatan yang bisa dikun­ tetapi, vaksin harus ditunda jika mendapatkan vaksin MMR perlu hanya di fasilitas pelayanan ke­ jungi untuk melakukan program anak sedang demam dengan mendapatkan vaksin MR? Jawa­ sehatan seperti Puskesmas dan BIAN, di antaranya Puskesmas suhu lebih dari 38 derajat.  bannya perlu, karena kalau kita Posyandu, kegiatan imunisasi dan Puskesmas Pembantu, ru­ baru mendapatkan satu vaksin akan digelar dengan menyusuri mah sakit pemerintah, rumah “Vaksin campak rubela aman, itu kemungkinan kita memben­ ke rumah-rumah warga.  sakit swasta, rumah sakit/klinik sehat, bermanfaat dan berkuali­ tuk kekebalan tubuh yang cukup “Setelah Posyandu ini, kalau TNI dan Polri; klinik, praktik tas,” imbuhnya. untuk melindungi dari virus perlu disisir lagi balita yang dokter swasta, tempat praktik campak adalah kira-kira hanya mandiri bidan, dan fasilitas Dia menerangkan, Pemerin­ 85 persen,” jelasnya. pelayanan kesehatan lainnya tah membuat program prioritas seperti Posyandu dan mobil untuk memberi vaksin gratis Hartono menegaskan, anak Puskesmas keliling, pos vaksi­ karena Campak-Rubela sangat nasi atau sejenisnya. ■ OSP

selasa wage zona sport 16 • 16 Agustus 2022 • 18 Muharram 1444 H Diprotes Fans Bologna • 18 Suro 1956 Arnautovic Tolak MU Quartararo SukaSeri Pembuka Mo­­ttoGP 2023 Trek Di Portimao Striker asal Austria, Marko kan tawaran 8 juta atau sekitar Arnautovic menegaskan tidak Rp 120 miliar, tapi kemudian di­ Sirkuit Lusai, Qatar saat ini sedang dalam tahap renovasi akan hengkang dari Bologna, tolak Arnautovic dan manajemen besar-besaran. Karena itu, Qatar tidak akan jadi seri pem­ meski isu kepindahannya ke klub akibat adanya gelombang buka MotoGP tahun depan. Manchester United (MU) terus protes tersebut. memanas. Dorna Sports selaku penyelenggara telah mengumumkan Namun, Arnautovic mengaku, bahwa Sirkuit Portimao di Portugal akan menjadi balapan Sebagaimana diketahui, tidak pernah sedikit pun menye­ pembuka 2023. Para pebalap pun berkomentar tentang belakangan ini Setan Merah sal telah menolak gabung ke Old perubahan ini. dikabarkan telah menjadikan Trafford. Menurutnya, dinamika Marko Arnautovic sebagai target yang terjadi di bursa transfer ada­ “Saya ingin tahu apakah sesuatu akan berubah sekarang. utama yang akan didatangkan lah sesuatu yang wajar. “Bursa Tapi saya senang karena saya menyukai Portimao,” ujar jelang ditutupnya jendela trans­ transfer tetaplah bursa transfer,” pebalap Fransesco Bagnaia memberikan komentar seperti fer musim panas ini. Namun, kata Arnautovic . dikutip dari Speedweek.com, kemarin. keinginan penguasa Old Trafford mendaratkan pemain 33 tahun itu “Saya sudah bertahun-tahun Pebalap Fabio Quartararo pun menyukai sirkuit balapan ternyata berujung kegagalan. berada di dunia sepakbola. Saya di Portugal. “Saya suka treknya,” kata Quartararo dengan tahu, mungkin ada beberapa klub nada antusias. Pasalnya, selain Marko yang tertarik sepanjang bursa Arnautovic, manajemen klub transfer,” lanjut eks penyerang Berbeda dengan pebalap Aleix Espargaro. Dia mengo­ yang awalnya tertarik dengan Inter Milan tersebut saat dising­ mentari perubahan ini. “Ya, itu akan sangat aneh. Bagi pinangan MU memutuskan un­ gung soal MU. saya, Qatar selalu sangat istimewa. Lintasannys benar-benar tuk menolak tawaran MU itu berbeda, dan di bawah sinar bulan dan lampu sorot selalu setelah diprotes fans Bologna. Arnautovic mengaku, lebih jadi istimewa, “ aku Aleix. “Saya suka Portimao tapi saya senang untuk berkonsentrasi akan merindukan Qatar,” tambah Aleix. Menurut laporan Football dengan statusnya saat ini sebagai Italia, kemarin, MU diketahui personel Bologna, ketimbang Lalu bagaimana pendapat pembalap Alex Rins yang tahun telah secara diam-diam melepas­ larut dalam isu bursa transfer. depan akan jadi pebalap Honda? “Tentunya akan sedikit ber­ “Saya sekarang fokus untuk beda dari biasanya. Saya sudah berada di Grand Prix sejak Bologna,” ujarnya.n DNU 2012 dan kami selalu berangkat ke Qatar. Tapi, Portimao bagus untuk saya, ini trek bagus,” tutur Rins.n KW Marko Arnautovic Max Verstappen Ditemani Dirjen PSLB3 KLHK Formula 1 Wakasal Sambut Pelari Triathlon Muryansyah Verstappen Muak Penggemar Buruk Wakil Kepala Staf Angkatan Jorge Lorenzo Laut (Wakasal) Laksdya TNIAh­ Juara bertahan Formula 1, Max Verstappen muak den­ madi Heri Purwono menyambut Pendapat Eks Pebalap Jorge Lorenzo gan kelakuan buruk para penggemarnya, saat Grand Prix pe­lari solo triathlon, Muryansyah Hungaria. di Markas Besar Angkatan Laut Rivalitas MotoGP (Mabesal) Cilangkap, Jakarta Tak Sepanas Dulu Beberapa hari terakhir, sebuah video menayangkan Timur, kemarin. seorang fans mengenakan kaos oranye Verstappen mem­ Wakasal Laksdya TNI Ahmas Heri Purwono saat menyambut pelari tri- MotoGP kehilangan banyak dah tak terlibat rivalitas panas bakar merchandise Mercedes. Video itu menjadi viral. Muryansyah yang meng­kam­ athlon Muryansyah di Markas Besar Angkatan Laut (Mabesal), Cilang- pebalap besar akhir-akhir ini. seperti sebelumnya. Saat ini, Sebelumnya, aksi anarkis juga pernah terlihat di Austria, lalu pan­ yekan “The Rising Tide” kap, Jakarta Timur, kemarin. Teranyar, Valentino Rossi pen­ akunya, Fabio Quartararo dkk mendorong F1 membuat kampanye baru ‘Drive It Out’. tib­ a sekitar pukul 15.30 WIB, siun pada akhir musim MotoGP sangat bersahabat satu sama se­telah berlari dari Bali sejak Parahita, serta Yayasan Parahita ing baling kapal,” ujarnya. 2021. lain sehingga tak pernah sal­ Pebalap Red Bull Racing itu tidak suka dengan tindakan 18 Juli 2022. Saat menyambut, Padma Negara yang merupakan Sekadar informasi, kedatan­ ing bertengkar. “Saya sangat pendukungnya, karena menunjukkan kebencian terhadap Lewis Ah­madi Heri didampingi se­ binaan dari Penglingsir Puri Seiring banyaknya pebalap menghormati setiap pembalap. Hamilton. Menurut Verstappen, itu tidak bisa diterima. juml­ah jajarannya, dan Dirjen Ageng Blahbatuh. gan pelari Muryansyah mulai besar pensiun, legenda MotoGP, Tapi pertempuran kejam selalu Pengelolaan Sampah, Limbah dari pintu utama Mabes TNI Jorge Lorenzo, menilai, per­ membuat para penggemar berse­ “Tidak, saya tidak setuju dengan apa yang mereka laku­ dan B3 (PSLB3) Kementerian Tujuannya, antara lain me­ hingga menuju Gedung Utama saingan antara pebalap saat mangat,” kata Lorenzo, dilansir kan. Itu menjijikkan. Pada dasarnya, saya kira mayoritas LHK, Rosa Vivien Ratnawati. ningk­ atkan kesadaran akan Mabesal didampingi Tim TNI ini tak sepanas dulu. Selama dari Crash, kemarin. publik mendukung seluruh balapan dan pebalap di atas po­lusi plastik, mengedukasi AL yang terdiri dari satu pleton 11 tahun berkarier di MotoGP, podium,” ujarnya. “Tapi, video membakar baju tampak Ahmad Heri bersyukur, Mur­ mas­ yar­akat tentang nilai sampah Pasmar-1, satu pleton Puspomal, Lorenzo menyabet tiga gelar Lebih lanjut, Lorenzo menya­ menjijikkan bagi saya.” yan­syah akhirnya bisa sampai dan mengelola sampah, peruba­ dan satu pleton Satkopaska juara dunia pada 2010, 2012, dan takan, rivalitas MotoGP kalah ke Mabesal setelah berlari leb­ ih han perilaku konsumen dalam Koar­mada 1. 2015. Sebagai pembalap papan seru ketimbang F1. Pasalnya, Pendapat Verstappen pun mendapat apresiasi. Ia menun­ dari 1.200 km dari Bali. Me­ pengelolaan sampah, mencipta­ atas, Lorenzo memiliki banyak balapan jet darat itu menyajikan jukkan kalau permusuhan dengan Hamilton hanya terjadi nurutnya, misi yang dijalankan kan tren anak muda peduli ling­ Dalam kesempatan ini, Ka­ rival mulai dari sang legenda, pertarungan panas antara Max ketika roda menginjak lintasan. Duel sengit yang mencapai Muryansyah adalah untuk meng­ kungan, dan mengejar komitmen sal menyerahkan plakat kepad­ a Valentino Rossi, Casey Stoner Verstappen dan Lewis Hamilton puncak di GPAbu Dhabi, berakhir jadi kemenangan kontro­ kampanyekan “The Rising Tide’ kemitraan berseri dalam pemuli­ pelari utama Muryansyah dan hingga Marc Marquez. musim lalu serta Verstappen kon­ versial Verstappen. Bahkan, Hamilton menghilang akibat yang kegiatannya dimulai dari han lingkungan bersama antara pelari pendukung dari Satk­ o­ tra Charles Leclerc musim ini. kecewa dengan kegagalan menambah gelar kedelapan. 18 Juli 2022. pemerintah pusat, produsen paska yaitu Julyad Eduard Aji Persaingan panas terjadi di “Pertarungan antara Rossi dan merk, dan masyarakat. dan Leo Rudolf Zega. dalam dan luar sirkuit. Bahkan, Stoner atau Rossi dan Biaggi. Terlepas dari polemik, Verstappen sangat menghormati “Jadi ada 30 hari full dia ber­ rivalitas sengit sudah sering Rivalitas itu ada di udara,” ujar kepribadian Hamilton, sang juara dunia F1 tujuh kali itu. lari mulai dari Gianyar sampai “Melalui kampanye ini kami Muryansyah mengaku, selama terjadi sejak era kejayaan The juara MotoGP tiga kali itu. Relasi keduanya pun membaik. Namun, hal itu tidak berlaku ke Mabesal, dan akan finish di ingin berperan dalam menyela­ 28 hari berlari menuju Jakarta Doctor, julukan Valentino Rossi untuk fans. Mereka bersikukuh membela idola masing- Mon­ umen Nasional 17 Agustus matkan generasi kita. Apalagi ban­ yak pengalaman pahit dia­ saat juara MotoGP tujuh kali itu “Sama halnya di Formula 1 masing. nanti,” kata Ahmad Heri. dampak adanya sampah plastik lami. Dia kerap merasa miris, berseteru dengan Max Biaggi saat persaingan Lewis Hamilton juga kami rasakan langsung. ketika melihat banyak sampah dan Sete Gibernau. versus Max Verstappen, atau Dalam kualifikasi F1 GP Inggris, di Silverstone, awal Juli Menurunya, Muryansyah sela­ Ketika di laut, bisa merusak bal­ yang belum dapat dimaksimal­ Verstappen versus Leclerc, terli­ silam, Verstappen melintir. Ia mendapat sorakan dan tepuk ma menjalankan misinya terkait kan pemanfaatannya.n DNU Tapi Lorenzo menilai, para hat nyata,” pungkasnya. n KW tangan dari suporter Hamilton. Ejekan pun terdengar ketika sampah ini mampir ke setiap pembalap MotoGP saat ini su­ putra Jos Verstappen itu diwawancara. pangkalan Angkatan Laut. Mulai dari Lantamal Banyuwangi, Hamilton kurang suka dengan sambutan negatif publik Lantamal Surabaya, Lantamal Inggris kepada rivalnya. Pebalap Mercedes itu meminta Semarang, Lantamal Tegal, mereka berhenti.n KW Lantamal di Cirebon, dan akh­ irnya sampai ke Mabes AL. Tinju Kelas Berat “Dari kegiatan ini menurut Fury Berniat info awal ada 1300 kilogram Pensiun Lagi sam­pah plastik yang sudah di­ daur ulang,” ujarnya. Juara tinju kelas berat WBC Tyson Fury kembali berniat pens­ iun bertinju. Sebelumnya, Fury beberapa kali menyata­ Dia juga menjelaskan, kampa­ kan pensiun, lalu berubah pikiran. nye ini adalah hasil kolaborasi antara TNI Angkatan Laut (TNI “Terima kasih banyak kepada semua orang yang membe­ AL) dengan KLHK, dan Mulung rikan masukan terhadap karir saya selama bertahun-tahun. Set­elah percakapan panjang, saya akhirnya memutuskan Kejuaraan Dunia Badminton 2022 pergi,” tulis Fury dalam postingan Twitter yang dikutip AFP, kemarin. Rionny: Ganda Putra Jadi Tumpuan Raih Gelar Pengumuman itu disambut dengan skeptis, karena Fury Turnamen bulutangkis ber­ prestasi tertinggi. Empat pasangan dalan atau tumpuan meraih ge­ Diakui, tunggal putra dalam teknik pukulan. Banyak simulasi se­belumnya juga mengatakan niatnya pensiun namun gengsi Kejuaraan Dunia 2022 akan diturunkan di Kejuaraan lar. “Marcus/Kevin dan Ahsan/ kondisi cukup baik. Ketiga pemain pertandingan dan sparring. “Di kemb­ ali lagi naik ring. Fury diperkirakan akan bertarung semakin dekat. Para punggawa Dunia itu. Yakni Marcus Fernaldi Hendra masih ada di top 3. Lalu, Anthony Sinisuka Ginting, Jonatan Malaysia dan Singapura, prog­ dengan pemenang pertandingan ulang Oleksandr Usyk bulutangkis Indonesia terus Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo, Fajar/Rian sangat konsisten ta­ Christie sudah tahu lawan masing- ress keduanya bagus. Semoga dengan Anthony Joshua pada 20 Agustus untuk kesempatan mengejar persiapan demi target Mohammad Ahsan/Hendra hun ini dan Bagas/Fikri juara All masing dan sudah mengantisipasi, berlanjut ke Kejuaraan Dunia,” men­ yatukan gelar kelas berat dunia. mendulang prestasi tertinggi. Setiawan, FajarAlfian/Muhammad England 2022. Mereka terlihat terutama peringkat 1 dunia Viktor terang Herli Djaenudin, asisten RianAr­dianto, dan Bagas Maulana/ ingin memenangkan persain­ Axelsen dari Denmark. pelatih tunggal putri. Namun, ia kini telah mengumumkan niat untuk pensiun Kejuaraan Dunia Badminton Mu­hammad Shohibul Fikri. gan. Ini jadi positif sehingga deng­an rekor tak terkalahkan. Dari 33 pertandingan, Fury 2022 akan dihelat di Tokyo Me­ saya berharap ganda putra bisa “Saya harap mereka terus fit Melihat hasil undian, Gregoria tak terkalahkan dengan rekor 32 kemenangan dan satu hasil tropolitan Gymnasium, Toky­ o, Rionny Mainaky, Kabid Bin­ meraih gelar juara dunia,” lanjut dan all out. Pun Anthony Si­ni­su­ mengaku punya target pribadi imbang. Jep­ ang pada 22-28 Agust­us ini. pres PBSI menilai, persiapan Rionny. ka Ginting, Jonatan Christie, dan dan ingin fokus satu demi satu Kejuaran tepok bulu dunia ini untuk Kejuaraan Dunia 2022 Chico Aura Dwi Wardoyo bisa pertandingan. “Puji Tuhan, sudah Fury mengucapkan terima kasih kepada istrinya, promotor menjadi salah satu tonggak pen­ sudah maksimal dan cukup ma­ Selain ganda putra, Rionny menjadi tim untuk mencapai lumayan bagus. Dari kondisi di da­ Frank Warren dan serangkaian mitra latih lainnya serta peru­ capaian Persatuan Bulutangkis tang. “Saya harap, apa yang sudah ju­ga mematok sektor tunggal gel­ar juara,” tuturnya. lam maupun luar lapangan. Pulang sahaan televisi yang telah membeli hak atas pertarungannya Seluruh Indonesia (PBSI) pa­ dilatih bisa dikeluarkan sem­ ua pu­tra sebagai tumpuan meraih dari Singapura, sempat karantina selama bertahun-tahun. da 2022. Tak heran, laskar saat pertandingan, “ kat­a Rionny ge­lar juara. Penampilan tiga Sementara di sektor tunggal tiga hari dan istirahat, setelahnya Cipayung digembleng dengan dalam konferensi pers secara vir­ wakil Merah-Putih di beberapa pu­tri, Indonesia mengirimkan mulai latihan normal. Dua minggu Petinju Inggris itu menyatakan, sebelum kemenangannya keras sejak sebulan lalu. tual di Jakarta, kem­ arin. turn­ amen terakhir membuat dua wakil. Yakni Gregoria Ma­ terakhir ini sudah mulai intens atas Dillian Whyte pada Maret lalu, dia akan pensiun setelah Rionny yakin, menyumbang riska Tunjung dan Putri Kusuma latihan menuju pertandingan,” kata pertarungan itu karena dia memiliki 150 juta di bank dan Sektor ganda putra masih ja­ Untuk target, Rionny melihat gGer­leagrojuriaaraM.ariska Tunjung Wardani. Persiapan keduanya Gregoria. n WUR tidak ada yang perlu dibuktikan. di tumpuan PBSI dalam mer­aih emp­ at ganda putra bisa jadi an­ sudah masuk ke pemantapan Tapi, awal pekan ini, Warren meragukan pernyataan Fury tidak akan bertarung lagi. “Saya pikir dia akan (kembali), karena dia seorang pria yang bertarung dan dia merindukan­ nya. Itulah yang dia lakukan, dia ingin bertarung.”n KW


Like this book? You can publish your book online for free in a few minutes!
Create your own flipbook