Important Announcement
PubHTML5 Scheduled Server Maintenance on (GMT) Sunday, June 26th, 2:00 am - 8:00 am.
PubHTML5 site will be inoperative during the times indicated!

Home Explore Sebastian Kho - Pertemuan ke 21 dan 22_ Konstanta Phi dan Hubungannya dengan Perbandingan Keliling Lingkaran Terhadap Diameternya.

Sebastian Kho - Pertemuan ke 21 dan 22_ Konstanta Phi dan Hubungannya dengan Perbandingan Keliling Lingkaran Terhadap Diameternya.

Published by Sebastian Kho, 2021-09-26 07:59:42

Description: Sebastian Kho - Pertemuan ke 21 dan 22_ Konstanta Phi dan Hubungannya dengan Perbandingan Keliling Lingkaran Terhadap Diameternya.

Search

Read the Text Version

Perbandingan Keliling Lingkaran & Konstanta Phi

Pengenalan Anggota Kelompok: *Sebastian 6A *Benjamin 6A *MIKHAEL 6A

Konstanta Phi: Keliling Lingkaran : Diameter = phi -Kita harus mengetahui Keliling dan Diameter lingkaran terlebih dahulu agar dapat melaksanakan rumus tersebut.

Cara Menghitung Keliling Lingkaran: K = ������ x diameter Phi dapat dirubah menjadi 22/7 atau 3,14. Pilihlah 22/7 ketika diameter berkelipatan 7.

Contoh: K = ������ x d => K= 22/7 x 14 => 44cm phi menjadi 22/7 karena diameter (14) berkelipatan 7

Cara Menghitung Diameter Lingkaran: Diameter = Keliling : ������

AKTIFITAS: Membandingkan keliling lingkaran dari suatu benda dengan diameter lingkaran.

Tabel Penghitungan NAMA BENDA KELILING DIAMETER HASIL PEMBAGIAN Sebastian Koin Rupiah 7,85 cm 2,5 cm 3,14 Mikhael Botol Minum 20.41 cm 6.5 cm 3.14 Ben Botol Bumbu 12.87cm 4.1 3.14

KESIMPULAN: Poin-Poin penting yang didapatkan proses pembelajaran

-Kita mempelajari berbagai rumus yang berkaitan dengan menjumlahkan diameter dan keliling lingkaran -Kita mempelajari kaitan dan pemakaian phi dalam rumus ini -Cara untuk menerapkan rumus tersebut di dunia asli


Like this book? You can publish your book online for free in a few minutes!
Create your own flipbook