Important Announcement
PubHTML5 Scheduled Server Maintenance on (GMT) Sunday, June 26th, 2:00 am - 8:00 am.
PubHTML5 site will be inoperative during the times indicated!

Home Explore BPN Banten dalam Berita

BPN Banten dalam Berita

Published by undefined.id404, 2020-05-29 23:08:10

Description: Kumpulan Siaran Pers BPN Provinsi Banten Periode Bulan Januari - Mei

Search

Read the Text Version

KEMENTERIAN AGRARIA DAN TATA RUANG/ Edisi Maret 2020 BADAN PERTANAHAN NASIONAL KANTOR WILAYAH PROVINSI BANTEN NEWSLETTER KANWIL ATR BPN BANTEN Kami siap mendengar, siap melaksanakan dengan penuh optimisme menuju #BantenLengkap2023 ATR/BPN Banten 0822 9743 1946 ATR/BPN Banten atrbpnbanten @atr_bpnbanten banten.atrbpn.go.id Jl. Syech Nawawi Al-Bantani KP3B Curug - Serang

2 1 3 Pengarahan Ibu Kakanwil kepada 4 1 Satgas PTSL yang telah dilantik di kantor Pertanahan Kabupaten Lebak 2 Dokumentasi Ibu Kakanwil menghadiri pelantikan dan sumpah panitia Ajudikasi dan Satgas Kantor Pertanahan Dokumentasi Ibu Kakanwil didampingi 3 oleh Bapak/Ibu Kabid dan Bapak Kakantah Kabupaten/Kota silaturahmi dengan Keplosisian Daerah Banten di Mapolda Banten Kunjungan kerja dari Kantor 4 Pertanahan Provinsi Sulawesi Tenggara dan Kalimantan Barat ke Kantor Pertanahan Kota Tangerang ATR/BPN Banten 0822 9743 1946 ATR/BPN Banten atrbpnbanten @atr_bpnbanten

PENYERAHAN SERTIPIKAT DALAM RANGKA ATR/BPN BANTEN MENYAPA Serang - Dengan berkomitmen mewujudkan pengelolaan pertanahan ke arah yang lebih baik dan kesejahteraan masyarakat Provinsi Banten, Kantor Wilayah Badan Pertanahan Nasional Provinsi Banten menyelenggarakan kegiatan “Penyerahan 2.946 sertipikat tanah kepada masyarakat oleh Menteri ATR/Kepala BPN Sofyan A. Djalil dalam rangka ATR/BPN Banten Menyapa”yang berlangsung di Plaza Aspirasi KP3B Serang,(16/01/2020). Pada kegiatan tersebut, turut hadir Gubernur Banten beserta jajarannya, Bupati/Walikota se-Provinsi Banten, Forkopimda Provinsi Banten, Forkopimda Kabupaten/Kota se-Provinsi Banten, Pengurus Wilayah IPPAT Banten dan Pengurus Daerah IPPAT se-Provinsi Banten, Dewan Pengurus Daerah Persatuan Realestat Indonesia Provinsi Banten, Rektor Pengurus Tinggi se-Provinsi Banten, Instansi Vertikal dan seluruh jajaran BPN Provinsi Selengkapnya di : Banten. http://banten.atrbpn.go.id/en-us/Beranda/penyerahan-sertipikat-dalam-rangka-atrbpn- banten-menyapa-126720/preview/true.aspx TALK SHOW INTERAKTIF ATR/BPN BANTEN MENYAPA Serang- Sejalan dengan rangkaian kegiatan ATR/BPN Banten menyapa, Kantor Wilayah Badan Pertanahan Nasional Provinsi Banten juga mengadakan kegiatan Talk Show Interaktif yang terdiri dari tiga sesi yaitu Talk Show Banten Lengkap 2023, Talk Show Layanan Pertanahan Terintegrasi Secara Elektronik, Talk Show Peningkatan Kualitas Layanan Publik Melalui Penanganan Pengaduan Masyarakat yang berlangsung di Plaza Aspirasi KP3B Serang,(16/01/2020). Selengkapnya di : http://banten.atrbpn.go.id/en-us/Beranda/talk-show-interaktif-atrbpn-banten- menyapa-126722.aspx MALAM APRESIASI ATR/BPN BANTEN MENYAPA, KEPALA KANTOR WILAYAH BPN PROVINSI BANTEN BERI PENGHARGAAN BAGI APARATUR TERBAIK ATR/BPN SE-BANTEN Serang - Akhirnya tiba pada Malam Apresiasi “ATR/BPN Banten Menyapa” yang berlangsung meriah di Plaza Aspirasi KP3B Serang, (16/01/2020). Pada acara tersebut Kepala Kantor Wilayah BPN Provinsi Banten Andi Tenri Abeng memberikan apresiasi bagai aparatur ATR/BPN terbaik se-Banten atas prestasi yang dicapai selama Tahun 2019. Kegiatan ini dilaksanakan sebagai bentuk rasa syukur dan apresiasi atas kerja keras aparatur BPN Provinsi Banten dengan tujuan mendorong semangat jajaran BPN Provinsi Banten dalam meningkatkan pelayanan yang lebih baik serta menyatukan Selengkapnya di : tekad dalam menuntaskan tugas – tugas dalam mewujudkan Banten Lengkap 2023. http://banten.atrbpn.go.id/en-us/Publikasi/Agenda/malam-apresiasi- atrbpn-banten-menyapa-kepala-kantor-wilayah-bpn-provinsi-banten- beri-penghargaan-bagi-aparatur-terbaik-atrbpn-se-banten-126725.aspx

Bagikan 2.946 Sertipikat Tanah, Menteri ATR/Kepala BPN: Tanah Jangan Ditelantarkan Serang - Menteri Agraria dan Tata Ruang (ATR)/Kepala Badan Pertanahan Nasional (BPN), Sofyan A. Djalil membagikan 2.946 sertipikat tanah kepada masyarakat di Plaza Aspirasi, Kota Serang, Provinsi Banten, Kamis (16/01/2020). Ia membagikan kepada 12 orang perwakilan masyarakat yang berasal dari wilayah se-Provinsi Banten. Dalam sambutannya, Sofyan A. Djalil mengatakan sertipikat tanah merupakan bukti legalisasi atas hak kepemilikan tanah masyarakat. Namun, ia berpesan kendati tanah sudah bersertipikat,tanah tersebut harus dijaga serta diperhatikan. Dalam sambutannya, Sofyan A. Djalil mengatakan sertipikat tanah merupakan bukti legalisasi atas hak kepemilikan tanah masyarakat. Namun, ia berpesan kendati tanah sudah bersertipikat, tanah tersebut harus dijaga serta diperhatikan. \"Jangan ditelantarkan karena bisa diambil oleh orang lain,\" kata Menteri ATR/Kepala BPN. Selengkapnya : https://www.atrbpn.go.id/Berita/Siaran-Pers/bagikan-2946-sertipikat-tanah-menteri-atrkepala-bpn-tanah-jangan- ditelantarkan-106163 Menteri ATR/Kepala BPN Tinjau Langsung Layanan Maju dan Modern di Kantah Kota Tangerang Tangerang - Kualitas pelayanan pertanahan merupakan salah satu dari Reformasi Birokrasi sehingga upaya untuk meningkatkan pelayanan pertanahan di seluruh jajaran Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) perlu diintensifkan, salah satunya dengan peningkatan kualitas layanan pertanahan seperti yang yang dilakukan oleh Kantor Pertanahan Kota Tangerang. Selengkapnya di : https://www.atrbpn.go.id/Berita/Siaran-Pers/menteri-atrkepala-bpn-tinjau- langsung-layanan-maju-dan-modern-di-kantah-kota-tangerang-106181

Kepala Kantor Wilayah BPN Provinsi Banten Melantik 15 Pejabat Pengawas \"Jabatan adalah amanah, mari kita syukuri dengan mempergunakan kesempatan ini untuk bekerja sebaik-baiknya\", serta \"Perubahan dan penyegaran ini sebuah keniscayan yang harus dilakukan. Mudah- mudahan perubahan dan penyegaran ini menjadikan tim BPN Banten lebih bagus dan kuat, serta bisa membawa perubahan yang lebih baik dilingkungan kerja yang baru\" tutur Andi Tenri Abeng. Selengkapnya di : http://banten.atrbpn.go.id/en-us/Publikasi/Berita- Kantor-Pertanahan/pager/12806/page/3.aspx Kantor Wilayah BPN Provinsi Banten Teken Perjanjian Kerja Sama dengan Kejaksaan Tinggi Banten “Pekerjaan kami banyak, di tahun 2017 target pensertipikatan kami mencapai 274.000 yang sebelumnya di tahun 2016 hanya 2.000, target tersebut naik berkali-kali lipat, diharapkan dengan ditandatanganinya perjanjian kerja sama, ada kesamaan pandangan akan suatu regulasi antara BPN Provinsi Banten dengan Kejaksaan untuk membantu kami mengatasi permasalahan dan kendala yang di hadapi teman-teman di daerah” tutur Andi Tenri Abeng dalam sambutannya. Baca Selengkapnya di : http://banten.atrbpn.go.id/en-us/Publikasi/Berita-Kantor- Pertanahan/kantor-wilayah-bpn-provinsi-banten-teken- perjanjian-kerja-sama-dengan-kejaksaan-tinggi-banten- 120402.aspx Berburu Ma a Tanah, Kanwil BPN Banten bersama Polda Metro Jaya dan Polda Banten tetapkan Target Operasi (TO) tahun 2020 Serang – Pada Senin, 10 Februari 2020 bertempat di Hotel Horison Ultima Serang, Direktur Jenderal Penanganan Masalah Agraria, Pemanfaatan Ruang dan Tanah, Raden Bagus Agus Widjayanto berkesempatan hadir pada Rapat Koordinasi dalam Menentukan Jumlah Kasus yang akan Dijadikan Target Operasi Ma a Tanah di Lingkungan Kantor Wilayah BPN Provinsi Banten. Selengkapnya di : http://banten.atrbpn.go.id/id-id/Publikasi/Berita-Kantor- Pertanahan/berburu-ma a-tanah-kanwil-bpn-banten-bersama- polda-metro-jaya-dan-polda-banten-tetapkan-target-operasi- to-tahun-2020-120419.aspx

Rapat Kerja Rasa Wisata, Jakarta-Yogyakarta, 13 Februari 2020 Out of the box, unik dan anti mainstream memang, umumnya Rapat Kerja Daerah (RAKERDA) digelar dalam suasana formal dan serba serius, namun kali ini Kantor Wilayah BPN Provinsi Banten menggelar Rakerda di atas Gerbong Kereta Api Fajar Utama, \"Rapat Kerja Daerah dengan suasana berwisata\" ujar Andi Tenri Abeng mengawali sambutannya. Baca selengkapnya di : h t t p : / / b a n t e n . a t r b p n . g o . i d / e n - us/Publikasi/Berita-Kantor- Pertanahan/rapat-kerja-rasa-wisata- jakarta-yogyakarta-13-februari-2020- Percepat Banten Lengkap 2023. Kepala Kantor Wilayah BPN Provinsi Banten Rombak Susunan Pejabat Struktural Serang - Kepala Kantor Wilayah BPN Provinsi Banten, Andi Tenri Abeng melantik dan mengambil sumpah jabatan Pejabat Struktural di lingkungan Kanwil BPN Provinsi Banten pada hari ini Jumat, (21/02/2020)m mewujudkan Banten Lengkap 2023. Selengkapnya di : http://banten.atrbpn.go.id/id-id/Publikasi/Berita- Kantor-Pertanahan/percepat-banten-lengkap-2023- kepala-kantor-wilayah-bpn-provinsi-banten- rombak-susunan-pejabat-struktural-120429.aspx BPN Banten serahkan 258 Sertipikat kepada Pemerintah Kabupaten Lebak Rangkasbitung - Kamis, 5 Maret 2020 bertempat di Gedung Negara (rumah dinas) Bupati Lebak telah diselenggarakan Penyerahan Sertipikat Tanah Milik Pemerintah Kabupaten Lebak pada Bidang Pendidikan oleh Andi Tenri Abeng selaku Kepala Kantor Wilayah Badan Pertanahan Nasional Provinsi Banten kepada Bupati Lebak Iti Octavia Jayabaya. Selengkapnya di :h t t p : / / b a n t e n . a t r b p n . g o . i d / e n - us/Publikasi/Ragam-Informasi/bpn-banten- serahkan-258-sertipikat-kepada-pemerintah- kabupaten-lebak-123145.aspx

Teken Perjanjian Kerja Sama dengan BPN, Pemkot Tangerang Selatan Optimalkan Pengamanan Aset Tanah Kanwil BPN Provinsi Banten dan seluruh Kantor Pertanahan telah berkomitmen untuk terus memberikan pelayanan terbaik, termasuk melalui peningkatan kerja sama dengan Pemerintah Daerah serta stakeholder terkait,”ungkap Andi Tenri Abeng. Selengkapnya di : h t t p : / / b a n t e n . a t r b p n . g o . i d / i d - id/Publikasi/Berita-Kantor- Pertanahan/teken-perjanjian-kerja-sama- dengan-bpn-pemkot-tangerang-selatan- optimalkan-pengamanan-aset-tanah- 122201.aspx Jaksa Pengacara Negara Kejaksaan Tinggi Banten Berkantor di Kanwil BPN Provinsi Banten Serang - Rabu, 11 Maret 2020, Kepala Kantor Wilayah BPN Provinsi Banten bersama Kepala Kejaksaan Tinggi Banten meresmikan Ruangan Konsultasi Jaksa Pengacara Negara ( JPN) Bekerja Ramah Tampil Melayani Dengan Ilmu (SANG RAGA BERTAMU) pada Kantor Wilayah BPN Provinsi Banten yang beralamat di Jalan Syech Nawawi Al-Bantani KP3B Serang, Banten. Selengkapnya :http://banten.atrbpn.go.id/id-id/Publikasi/Berita- Kantor-Pertanahan/jaksa-pengacara-negara- kejaksaan-tinggi-banten-berkantor-di-kanwil- bpn-provinsi-banten-122200.aspx ATR/BPN Banten Luncurkan Layanan Pengaduan Masyarakat via WhatsApp Center Andi Tenri Abeng mengatakan bahwa sudah ada beberapa sarana untuk layanan pengaduan yang telah dijalankan antara lain melalui lisan, tulisan/surat, media sosial (Twitter, IG dan Facebook), email [email protected], situs web Kementerian http://pengaduan.atrbpn.go.id dan website Lapor, namun masih membutuhkan layanan pengaduan yang lebih mudah dan cepat. Selengkapnya di :h t t p : / / b a n t e n . a t r b p n . g o . i d / e n - us/Publikasi/Berita-Kantor- Pertanahan/atrbpn-banten-luncurkan-layanan- pengaduan-masyarakat-via-whatsapp-center- 121358.aspx

Pembagian Sertipikat Redis dan Pembelajaran Dari Para Jaro Yang Humanis Lebak – Selalu ada kisah menarik dari setiap kegiatan penyerahan sertipikat Redistribusi Tanah, tak terkecuali pada penyerahan sertipikat yang dilaksanakan di Desa Cikaratuan, Desa Cikaret dan Desa Cikadongdong Kecamatan Cigembong Kabupaten Lebak yang berlangsung pada hari Senin dan Selasa, 2 dan 3 Maret 2020 yang dilaksanakan oleh Bidang Penataan Pertanahan Kantor Wilayah Badan Pertanahan Nasional Provinsi Banten. Kedekatan emosional antar para Jaro dari ketiga desa ini begitu meluluhkan hati. Selengkapnya di :http://banten.atrbpn.go.id/id-id/Publikasi/Berita- Kantor-Pertanahan/pembagian-sertipikat-redis-dan- pembelajaran-dari-para-jaro-yang-humanis-122565.aspx Kebut Pendaftaran Tanah dan Peningkatan Kualitas Data Pertanahan, BPN Banten adakan Rakernis Kota Tangerang - Kepala Kantor Wilayah Badan Pertanahan Nasional Provinsi Banten, Andi Tenri Abeng membuka Rapat Kerja Teknis Bidang Infrastruktur Pertanahan dan Hubungan Hukum Pertanahan Kantor Wilayah Badan Pertanahan Nasional Provinsi Banten di Hotel Novotel Tangerang, Kamis pagi (05/03). Rapat Kerja Teknis berlangsung pada tanggal 5-6 Maret 2020 dengan mengangkat tema \"Technology Driven to Quickly and Quality- Percepatan Pendaftaran Tanah dan Peningkatan Kualitas Data Pertanahan Guna Mewujudkan Banten Lengkap 2023 \". Selengkapnya di : h t t p : / / b a n t e n . a t r b p n . g o . i d / e n - us/Publikasi/Agenda/kebut-pendaftaran-tanah-dan- peningkatan-kualitas-data-pertanahan-bpn-banten- adakan-rakernis-122204.aspx Permudah Layanan BPN Banten Luncurkan Izin Peminjaman Warkah Online Serang - Rabu, 11/03/2020, bertepatan dengan Peresmian Ruangan Konsultasi Jaksa Pengacara Negara ( JPN) SANG RAGA BERTAMU di Kantor Wilayah BPN Provinsi Banten, Kepala Kantor Wilayah BPN Provinsi Banten dengan Kejaksaan Tinggi Banten menandatangani Perjanjian Kerja Sama (PKS) Layanan Izin Peminjaman Petikan, Salinan atau Rekaman Dokumen Pendaftaran Tanah Secara Online,\". Selengkapnya : h t t p : / / b a n t e n . a t r b p n . g o . i d / e n - us/Publikasi/Ragam-Informasi/permudah- layanan-bpn-banten-luncurkan-izin-peminjaman- warkah-online-123143.aspx

Kanwil BPN Provinsi Banten Tetapkan Langkah Strategis Dalam Mitigasi COVID-19 Serang - Menindaklanjuti penetapan status Kejadian Luar Biasa (KLB) Coronavirus Disease 2019 (COVID-19) oleh Gubernur Banten tanggal 14 Maret 2020 dan Surat Edaran Sekretaris Jenderal Kementerian ATR/BPN Nomor 2/SE-100.TU.03/III/2020 tanggal 16 Maret 2020 tentang Tindak Lanjut Upaya Pencegahan Penyebaran Coronavirus Disease 2019 (COVID-19) di Lingkungan Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional, untuk meningkatkan kewaspadaan terhadap resiko penularan infeksi COVID-19. Selanjutnya : h t t p : / / b a n t e n . a t r b p n . g o . i d / e n - us/Publikasi/Pengumuman/kanwil-bpn- provinsi-banten-tetapkan-langkah-strategis- dalam-mitigasi-covid-19-122193.aspx Bersatu lawan Virus Corona, ATR/BPN Banten terapkan Bekerja di Rumah (Work From Home/WFH) SSerang - Kepala Kantor Wilayah BPN Provinsi Banten Andi Tenri Abeng pada hari ini Jumat, (20/03) mulai menerapkan sistem Bekerja di Rumah (Work From Home/WFH) dimana sehari sebelumnya pada Kamis, (19/03) masih bekerja secara konvensional di Kawasan Pusat Pemerintahan Provinsi Banten (KP3B),Kota Serang. Selengkapnya : h t t p : / / b a n t e n . a t r b p n . g o . i d / i d - id/Publikasi/Pengumuman/bersatu-lawan-virus- corona-atrbpn-banten-terapkan-bekerja-di-rumah- work-from-homewfh-122181.aspx Bersatu Lawan Virus Corona, ATR/BPN Banten Video Conference dengan Wamen ATR/Wakil KBPN Serang - Kepala Kantor Wilayah BPN Provinsi Banten, Andi Tenri Abeng beserta seluruh jajaran struktural di lingkungan Kantor Wilayah BPN Provinsi Banten mengadakan video conference dengan Wakil Menteri ATR/BPN, Surya Tjandra pada hari Senin,(23/03/20) pukul 11.00 WIB. Selengkapnya : http://banten.atrbpn.go.id/id-id/Publikasi/Berita- Kantor-Pertanahan/bersatu-lawan-virus-corona- atrbpn-banten-video-conference-dengan-wamen- atrbpn-122179.aspx

Mitigasi Covid-19 Irjen ATR/BPN berikan arahan melaui Video Conference kepada ATR/BPN Banten “Kami laporkan bahwa seluruh kantor termasuk kanwil sejak tanggal 20 Maret telah menerapkan sistem E-Office dan kita telah meniadakan pertemuan secara langsung,semua pelayanan dilakukan secara Online,\" ungkap Andi Tenri Abeng. Selengkapnya : http://banten.atrbpn.go.id/en-us/Publikasi/Ragam- Informasi/mitigasi-covid-19-irjen-atrbpn-berikan- arahan-melaui-video-conference-kepada-atrbpn- banten-123161.aspx Lawan COVID-19, ATR/BPN Banten Galang Donasi Serang - Menindaklanjuti Edaran Menteri Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) dan Penetapan Status Kejadian Luar Biasa (KLB) Wabah Coronavirus Disease 2019 (Covid-19) di Provinsi Banten, untuk upaya mencegah penyebaran Covid-19 Kanwil BPN Provinsi Banten menerapkan kebijakan Bekerja di Rumah (Work From Home/WFH) dan mengoptimalkan Pelayanan Pertanahan Online. Kebijakan ini juga berlaku untuk seluruh Kantor Pertanahan se-Provinsi Banten. Selengkapnya : http://banten.atrbpn.go.id/en-us/Publikasi/Ragam- Informasi/lawan-covid-19-atrbpn-banten-galang- donasi-123094.aspx

Pantau Agar Layanan IP4T Wilayah Pesisir Tetap Berjalan, Kakanwil BPN Provinsi Banten Lakukan Video Conference Dengan Kepala Desa Serang - Pada Kamis, (09-04-2020) Kepala Kantor Wilayah Badan Pertanahan Nasional Provinsi Banten, Andi Tenri Abeng didampingi oleh Kepala Bidang Penataan Pertanahan, Antoni melaksanakan sosialisasi inventarisasi IP4T Wilayah Pesisir Katagori VI melalui video conference kepada 4 desa, yaitu Desa Teluk dan Desa Caringin, Kecamatan Labuan, Kabupaten Pandeglang Selengkapnya : http://banten.atrbpn.go.id/en-us/Publikasi/Berita- Kantor-Pertanahan/pantau-agar-layanan-ip4t- wilayah-pesisir-tetap-berjalan-kakanwil-bpn- HADAPI COVID 19, MENTERI ATR/KBPN HIMBAU JAJARAN KANWIL BPN BANTEN UNTUK “BERFIKIR POSITIF, OPTIMIS, JANGAN PANIK DAN TETAP DISIPLIN\" Serang - Tidak ada yang menyangka akan merebaknya virus corona di berbagai belahan dunia, termasuk di Indonesia. Terlebih lagi bila kecepatan penyebarannya sedemikian laju tanpa pandang bulu. Dampak pandemik Covid-19 tidak hanya menghantam sisi kesehatan, melainkan juga sektor ekonomi, sosial dan politik. Selengkapnya : h t t p : / / b a n t e n . a t r b p n . g o . i d / e n - us/Publikasi/Berita-Kantor-Pertanahan/hadapi- covid-19-menteri-atrkbpn-himbau-jajaran- kanwil-bpn-banten-untuk-e2809cber ikir-positif- optimis-jangan-panik-dan-tetap-disiplin- Pastikan Layanan Elektronik dan Online Tetap berjalan, Kakanwil BPN Provinsi Banten Lakukan Video Conference dengan PPAT se- Provinsi Banten Serang - Sehubungan dengan semakin meningkatnya penyebaran Covid-19 di Indonesia. Sebagai langkah cepat untuk memutus rantai penyebaran virus tersebut, Kanwil BPN Provinsi Banten melakukan social distancing dengan melaksanakan rapat melalui Video Conference. Selengkapnya :h t t p : / / b a n te n . a t rb p n . g o . i d / e n - u s / P u b l i ka s i / B e r i t a - K a n to r - Pertanahan/pastikan-layanan-online-tetap-berjalan-kakanwil-bpn- provinsi-banten-lakukan-video-conference160-dengan-ppat-se- provinsi-banten-122150.aspx

Tim Gugus Tugas Covid-19 ATR/BPN Banten Siap Bantu Cegah Penyebaran Covid-19 Serang - Sejalan dengan Surat Keputusan Menteri ATR/Kepala BPN Nomor 272/SK-100.TU.02.01/IV/2020 tanggal 3 April 2020 tentang Pembentukan Tim Gugus Tugas Pencegahan dan Pemantauan Persebaran Corona Virus Disease (Covid-19) di lingkungan Kementerian ATR/BPN, Kepala Kantor Kantor Wilayah BPN Provinsi Banten, Andi Tenri Abeng pun membentuk Tim Gugus Tugas Pencegahan dan Pemantauan Persebaran Covid-19 di lingkungan Kantor Wilayah BPN Provinsi Bantenyaitu Desa Teluk dan Desa Caringin, Kecamatan Labuan, Kabupaten Pandeglang Selengkapnya :http://banten.atrbpn.go.id/en-us/Publikasi/Berita- Kantor-Pertanahan/tim-gugus-tugas-covid-19-atrbpn- banten-siap-bantu-cegah-penyebaran-covid-19- BPN Kota Tangerang Tetap Semangat ditengah \"Badai Covid-19” Serang - Pandemi Covid-19 sungguh merubah banyak hal dari berbagai aspek, salah satunya pada bidang pelayanan pertanahan yang tentu saja harus dilakukan dengan cara yang berbeda. Selengkapnya : h t t p : / / b a n t e n . a t r b p n . g o . i d / e n - us/Publikasi/Berita-Kantor-Pertanahan/bpn- kota-tangerang-tetap-semangat-ditengah-badai- Bersinergi Melawan Pandemi Covid-19, Kanwil BPN Banten Serahkan Donasi kepada Gugus Tugas Covid-19 ATR/BPN. Serang - Pandemi Covid-19 memang telah memberikan dampak terhadap berbagai aspek kehidupan masyarakat seperti sosial, kesehatan dan ekonomi. Alhasil Ramadan tahun ini pun terasa berbeda, meski begitu selalu ada hikmah dan sisi positif di balik wabah ini. Selengkapnya : http://banten.atrbpn.go.id/id-id/Beranda/bersinergi- melawan-pandemi-covid-19-kanwil-bpn-banten- serahkan-donasi-kepada-gugus-tugas-covid-19-atrbpn- 127600/preview/true.aspx

Adakan Sosialisasi Permen ATR/KBPN tentang Hak Tanggungan Terintergrasi secara Elektronik, BPN Banten Menyampaikan 5 Poin Perubahan HT-el Cilegon - Kantor Wilayah BPN Provinsi Banten hari ini, Senin (11/5/2020) menyelenggarakan Sosialisasi Peraturan Menteri ATR/Kepala BPN Nomor 5 Tahun 2020 tentang Hak Tanggungan (HT) Terintegrasi secara Elektronik melalui video conference, kegiatan ini diikuti oleh Kepala Kantor Pertanahan, Kepala Seksi Hubungan Hukum Pertanahan dan Kepala Subseksi Pendaftaran Hak Tanah pada 7 (tujuh) Kantor Pertanahan se- Provinsi Banten serta Pejabat Pembuat Akta Tanah (PPAT) se-Banten. Selengkapnya :h t t p : / / b a n t e n . a t r b p n . g o . i d / e n - us/Publikasi/Artikel/adakan-sosialisasi-permen-atrkbpn- tentang-hak-tanggungan-terintergrasi-secara-elektronik- bpn-banten-buahkan-5-poin-perubahan-ht-el- 125047.aspx Berdayakan Masyarakat Terdampak Covid-19, BPN Banten Peduli Gulirkan Program Padat Karya Lebak – Dalam rangka membantu masyarakat dan petani yang terdampak pandemi Corona Virus Disease 2019 atau Covid-19, BPN Banten Peduli melaksanakan program padat karya di sektor perkebunan berupa penanaman Pepaya California dengan memanfaatkan lahan tidur seluas 1 hektar milik pemerintah desa di RT 005/RW 002 Desa Selaraja, Kecamatan Warunggunung, Kabupaten Lebak. Selengkapnya : h t t p : / / b a n t e n . a t r b p n . g o . i d / i d - id/Beranda/berdayakan-masyarakat-terdampak- covid-19-bpn-banten-peduli-gulirkan-program- padat-karya-127605.aspx Kanwil BPN Provinsi Banten Tetap Kobarkan Semangat Juang Kartini di tengah Badai Covid-19 Serang - “Habis Gelap Terbitlah Terang” salah satu karya R.A Kartini yang mampu mengobarkan semangat juang kaum perempuan Indonesia dari masa ke masa. Tepatnya pada tanggal 21 April diperingati sebagai Hari Kartini, yang pada hakekatnya ditujukan kepada seluruh kaum perempuan di Indonesia. R.A Kartini adalah salah seorang tokoh perempuan Indonesia yang sangat menginspirasi bagi para kaum perempuan Indonesia. Selengkapnya : http://banten.atrbpn.go.id/id-id/Publikasi/Artikel/kanwil-bpn- provinsi-banten-tetap-kobarkan-semangat-juang-kartini-di-tengah- badai-covid-19-122714.aspx

Peduli Sesama, Kanwil BPN Banten Selenggarakan Aksi Donor Darah dan Bakti Sosial Di Tengah Pandemik Covid-19 Serang - Ketakutan penyebaran Covid-19 telah berimbas terhadap berbagai hal. Salah satu yang cukup terimbas adalah Palang Merah Indonesia, dimana menurut informasi saat ini stok darah yang dimiliki oleh PMI semakin menipis. Hal ini terjadi sejak diterapkannya kebijakan social distancing guna memutus rantai penyebaran Covid-19 yang menyulitkan pihak PMI dan pendonor untuk melakukan kegiatan donor darah. Selengkapnya :h t t p : / / b a n t e n . a t r b p n . g o . i d / e n - us/Publikasi/Agenda/peduli-sesama-kanwil-bpn- banten-selenggarakan-aksi-donor-darah-dan-bakti- sosial-di-tengah-pandemik-covid-19-122736.aspx Pertama di Banten, Pelantikan PPATS Melalui Video Conference Serang – Agar pelaksanaan tugas dan fungsi di bidang pertanahan tetap berjalan, 3 (tiga) kantor pertanahan di Provinsi Banten menyelenggarakan pelantikan camat yang ditunjuk menjadi Pejabat Pembuat Akta Tanah Sementara (PPATS) melalui video conference. Selengkapnya : h t t p : / / b a n t e n . a t r b p n . g o . i d / i d - id/Publikasi/Artikel/pertama-di-banten- pelantikan-ppats-melalui-video-conference- 122792.aspx Penyelesaian Permasalahan Pengadaan Tanah untuk Pembangunan Tol Kunciran-Serpong, BPN Banten Adakan Rapat Online Serang – Direktorat Jenderal Pengadaan Tanah Kementerian ATR/BPN mengadakan Rapat Penyelesaian Permasalahan Pengadaan Tanah Untuk Pembangunan Tol Kunciran-Serpong melalui video conference pada Selasa (12/05), kegiatan ini diikuti oleh Direktur Jenderal Pengadaan Tanah pada Kementerian ATR/BPN, Kepala Kantor Wilayah dan Kepala Bidang Pengadaan Tanah Kantor Wilayah BPN Provinsi Banten, jajaran pada Kantor Pertanahan Kota Tangerang dan Kota Tangerang Selatan, Sub Direktorat Pengadaan Tanah pada Kementerian PUPR, Jasamarga pada kawasan Kunciran-Cengkareng, Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) pada kawasan Kunciran-Serpong dan Direktur Utama Cinere Serpong Jaya. Selengkapnya :http://banten.atrbpn.go.id/en-us/Publikasi/Agenda/upaya- penyelesaian-permasalahan-pengadaan-tanah-untuk- pembangunan-tol-kunciran-serpong-125304.aspx

Sukses Bermitra dengan DJKN Banten, BPN Banten Serahkan Sertipikat Tanah Barang Milik Negara (BMN) Berupa Tanah dan Jalan Nasional Kategori V Dalam kepemimpinannya untuk membangun BPN Banten yang lebih baik, Abeng memang sangat mengedepankan kerja sama dan komunikasi pada manajemen sumber daya manusia secara internal dan eksternal dengan sangat baik. Seperti yang terjadi pada kesempatan ini, dengan semangat mendengar dan penuh optimisme, penyerahan sertipikat BMN pun dapat mencapai target yang ditentukan di tengah berbagai keterbatasan pada pandemik Covid-19 ini. Selengkapnya : http://banten.atrbpn.go.id/en-us/Publikasi/Berita- Kantor-Pertanahan/sukses-bermitra-dengan-djkn- banten-bpn-banten-serahkan-sertipikat-tanah-barang- milik-negara-bmn-berupa-tanah-dan-jalan-nasional- Tuntaskan Tunggakan, BPN Kabupaten Tangerang Raih Predikat Terbaik se-Banten Kepala Kantor Pertanahan Kabupaten Tangerang, Gembong Joko Wuryanto dalam sambutannya mengatakan \"Kami sangat tertantang ketika dibebani tugas untuk menyelesaikan tunggakan pekerjaan dengan waktu yang relatif singkat serta beban volume pekerja yang tinggi. Kami melakukan upaya dan kerja keras sehingga target untuk menyelesaikan tunggakan ini dapat terselesaikan. Selengkapnya :h t t p : / / b a n t e n . a t r b p n . g o . i d / e n - us/Publikasi/Berita-Kantor- Pertanahan/tuntaskan-tunggakan-bpn- kabupaten-tangerang-raih-predikat-terbaik-se- banten-126352.aspx Ingat, JANGAN mudik! Pemerintah menetapkan Libur Lebaran Tahun 2020 Cuma 2 hari “Demi keselamatan kita bersama, mari kita patuhi kebijakan pemerintah untuk tidak melakukan perjalanan mudik tahun ini, karena perjalanan mudik akan berpotensi meningkatkan penyebaran virus ke tempat kita mudik, tetap lakukan komunikasi dengan sanak keluarga dengan memanfaatkan sosial media, selalu jaga kesehatan dan berserah kepada Yang Maha Kuasa, semoga pandemik ini segera berlalu,” ungkap Andi Tenri Abeng. Selengkapnya :h t t p : / / b a n t e n . a t r b p n . g o . i d / e n - us/Publikasi/Pengumuman/ingat-jangan-mudik-pemerintah- menetapkan-libur-lebaran-tahun-2020-cuma-2-hari- 126349.aspx

Gelar Halal Bi Halal, Kanwil BPN Provinsi Banten Optimis Menyongsong Kehidupan \"New Normal” Dalam kesempatan tersebut, Abeng--sapaan akrabnya menyampaikan pada masa New Normal ini dan setelah berlebaran kemarin Ia berharap semua karyawan di lingkungan Kantor Wilayah BPN Provinsi Banten dapat menjadi manusia yang terlahir kembali, memiliki semangat baru dalam menyelesaikan pekerjaan-pekerjaan yang masih tertunda, dapat meningkatkan kualitas layanan publik serta menjadi pribadi yang terbaik di antara yang baik \"Saya mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1441 H, saya selaku pribadi dan Kepala Kantor Wilayah BPN Banten memohon maaf lahir dan batin kepada seluruh jajaran dan semoga kita menjadi pribadi yang lebih baik lagi aamiin aamiin ya rabbal alamin,'’ ujarnya. Selengkapnya :http://banten.atrbpn.go.id/en-us/Beranda/gelar-halal-bi-halal-kanwil-bpn-provinsi-banten-optimis-menyongsong- kehidupan-new-normal-126347/preview/true.aspx

Atrbpnbanten ATR/BPN Banten @atr_bpnbanten @atr_bpnbanten 0822 9743 1946 banten.atrbpn.go.id


Like this book? You can publish your book online for free in a few minutes!
Create your own flipbook