Edisi 96 Juni 2023 www.atrbpn.go.id kementerian.atrbpn @atr_bpn KementerianATRBPN Kementerian ATRBPN Editorial Menteri ATR/Kepala BPN Menteri Agraria dan Tata Targetkan Pengadaan Ruang (ATR/ Kepala Tanah IKN Selesai Badan Pertanahan Juni 2023 Nasional (BPN), Hadi Tjahjanto, berkomitmen menyelesaikan pengadaan tanah Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara bisa rampung lebih awal dari target. Hadi Tjahjanto menargetkan pengadaan tanah di IKN Nusantara selesai akhir Juni 2023 sedangkan targetnya sendiri 27 Juli 2023. Terdapat 12 paket pengadaan tanah yang dilakukan oleh Kementerian ATR/BPN. Adapun 6 paket telah selesai dan 6 paket sedang dalam proses penyelesaian. Hadi Tjahjanto juga menyampaikan progres pengukuran kadastral sampai penerbitan Hak Pengelolaan (HPL). Saat ini Kementerian ATR/BPN sudah melaksanakan sosialisasi kepada masyarakat dan tengah dilakukan pemasangan tanda batas di IKN oleh Kementerian ATR/ BPN. Selengkapnya di Newsletter ATR/BPN edisi Juni 2023. Pelindung: Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional, Penanggung Jawab: Himawan Arief klik untuk melihat Sugoto, Redaktur: Yulia Jaya Nirmawati, S.E., S.H., M.M.; Shinta Purwitasari, S.H., S.T., M.H., Penyunting/Editor: Arie tayangan seputar Satya Dwipraja, S.Tr.; Risdianto Prabowo Samodro, S.IP., Desain Grafis: Nur Adhani, S.Sos.; Nanda Iffa Chaerunnisa, A. Md., Fotografer: Rinaldi, S.E.; Ahmad Zamroni‘ Aziz, S.Kom.I., Sekretariat: Riki Savitri, S.P.; Irene Pradiptasari ATR/BPN Susetyo, S.Hum.; Hesty Febriarty, S.H.; Farizal Caturhutomo, S.H., M.Kn.; Triana Aninda, S.IKom.; Nabilah, S.I.Kom.; Dhimas Prabu Anggoro, S.H.; Suci Aulia Aditia, S.I.Kom.; Rifki Ahmad Nurfauzi, S.I.Kom.; Fahmi Majid, S.I.Kom.; Yesika Dinta, S.I.Kom.; Muchammad Amin Rais, S.I.Kom., Alamat Redaksi: Biro Hubungan Masyarakat Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional: Jl. Sisingamangaraja No. 2, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan 12110, (021) 7393939, 7228901, www.atrbpn.go.id
BERITA UTAMA Menteri ATR/Kepala BPN Targetkan Pengadaan Tanah IKN Selesai Juni 2023 “Kami sudah melaksanakan sosialisasi kepada masyarakat dan saat ini sedang dilakukan pemasangan tanda batas di IKN oleh Kementerian ATR/BPN.\" Menteri ATR/Kepala BPN, Hadi Tjahjanto Pengadaan tanah Ibu Kota Negara (IKN), Nusantara Dalam rapat ini Menteri ATR/Kepala BPN juga ditargetkan rampung pada 27 Juli 2023. Akan tetapi, menyampaikan progres pengukuran kadastral sampai Menteri Agraria dan Tata Ruang (ATR)/Kepala Badan penerbitan Hak Pengelolaan (HPL). “Kami sudah Pertanahan Nasional (BPN), Hadi Tjahjanto berkomitmen melaksanakan sosialisasi kepada masyarakat dan saat ini akan menyelesaikan target tersebut pada akhir Juni 2023. sedang dilakukan pemasangan tanda batas di IKN oleh Hal ini ia sampaikan secara daring dalam rapat bersama Kementerian ATR/BPN. Untuk perizinan pemetaan dengan sejumlah Menteri, Minggu (11/06/2023). drone akan keluar dalam minggu ini dari Pangkalan Angkatan Udara (Lanud) Dhomber dan Kementerian “Kami ingin menyampaikan progres pengadaan tanah, Perhubungan. Untuk pengukuran juga sedang Pak Menko. Ada 12 paket pengadaan tanah di IKN, 6 dilaksanakan. Sedangkan, penyelesaian penerbitan HPL paket sudah selesai dan 6 paket masih dalam proses targetnya 27 Juli 2023,” paparnya. kita selesaikan. Keenam hal tersebut kita targetkan akan selesai akhir Juni ini, Pak Menko,” terang Menteri Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi ATR/Kepala BPN dalam rapat yang mengangkat tema Republik Indonesia (Menko Maves), Luhut Binsar Percepatan Penyediaan Tanah di Otorita Ibu Kota Pandjaitan sebagai pemimpin rapat menegaskan, waktu Nusantara. yang tersisa dari target penyelesaian penyediaan tanah tidaklah banyak. Maka dari itu, ia meminta seluruh jajaran 12 paket pengadaan tanah yang dilakukan oleh yang bertugas untuk bekerja semaksimal mungkin. Kementerian ATR/BPN di IKN: 1. Instalasi Pengelolaan Air Limbah (IPAL). “Kita berpacu dengan waktu, kalau bisa kerjakan sendiri 2. Tempat Pengolahan Sampah Terpadu IKN. semua, waktunya sudah mepet ini,” imbau Menko Maves. 3. Dermaga Logistik; Fasilitasi Bendungan Sepaku Semoi. 4. Bendungan Sepaku Semoi Tahap I. Turut mengikuti rapat daring ini, Menteri Pekerjaan Umum 5. Intake Sungai Sepaku Tahap I. dan Perumahan Rakyat, Basuki Hadimuljono; Kepala 6. Perubahan Intake Sungai Sepaku Tahap II. Otorita IKN, Bambang Susantono; para Pejabat Pimpinan 7. Infrastruktur IKN Tahap I. Tinggi Madya dan Pratama di lingkungan Kementerian 8. SPAM Instalasi Pengelolaan Air KIPP. ATR/BPN; Sekretaris Jenderal Kementerian Lingkungan 9. Bypass Shortcut Pasar Sepaku. Hidup dan Kehutanan (KLHK); Direktur Jenderal Kekayaan 10. Bendungan Sepaku Semoi Tahap II. Negara Kementerian Keuangan; Pemerintah Daerah 11. Duplikasi Jembatan Pulau Balang Bentang Pendek. Kalimantan Timur; Kepala Lanud Dhomber; beberapa 12. Jalan Tol Akses Menuju IKN (Karang Joang-KTT jajaran Kantor Wilayah BPN Kalimantan Timur; serta beberapa jajaran Kantor Pertanahan Balikpapan. Kariangau-Sp. Tempadung-Jembatan Pulau Balang). 2 Newsletter Edisi 96 Juni 2023
AGENDA ATR-BPN Menteri ATR/Kepala BPN Apresiasi Kerja Menteri ATR/Kepala BPN Spartan Sekjen Himawan Saksikan Penyerahan Uang Ganti Kerugian PSN Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Menteri ATR/ Nasional (ATR/BPN) Kepala BPN, menyelenggarakan kegiatan Hadi Tjahjanto Serah Terima Jabatan Sekretaris dan Wakil Jenderal (Sekjen) di Aula Prona, Menteri ATR/ kantor Kementerian ATR/BPN, Wakil Kepala Jakarta, Selasa (02/05/2023). BPN, Raja Kegiatan ini menjadi tanda Juli Antoni Sekjen Kementerian ATR/BPN, menyaksikan Himawan Arief Sugoto yang telah penyerahan mengemban jabatan tersebut selama enam tahun, yakni sejak Mei uang ganti 2018-April 2023 telah memasuki masa purnatugas. kerugian pengadaan tanah Jalan Tol Yogyakarta- Bawen, Rabu (10/05/2023). Penyerahan ini Dalam sambutannya, Menteri ATR/Kepala BPN mengapresiasi segala ditujukan kepada 3 orang perwakilan penerima di dedikasi, loyalitas, serta kerja keras dari Himawan Arief Sugoto yang telah Desa Kandangan, Kecamatan Bawen, Kabupaten menorehkan sejumlah prestasi bagi Kementerian ATR/BPN. Sejak awal Semarang, Provinsi Jawa Tengah. Adapun total uang menjabat, Hadi Tjahjanto selalu mengajak seluruh jajaran untuk kerja ganti kerugian, yakni Rp85 miliar atas 50 bidang spartan dan menurutnya hal ini ditunjukkan oleh Himawan Arief Sugoto. dan berdasarkan hasil inventarisasi terdapat 44 penerima. ATR/BPN Goes to Campus Wakil Menteri Agraria dan Tata Ruang/Wakil Kepala Badan Pertanahan Nasional (Wamen ATR/Waka BPN), Raja Juli Antoni menjadi pembicara kunci dalam kegiatan ATR/BPN Goes to Campus yang digelar di Universitas Islam Nusantara (UNINUS) Bandung, Senin (12/06/2023). Kegiatan yang dihadiri ratusan mahasiswa UNINUS ini mengusung tema “Tantangan dan Solusi Kebijakan Pertanahan untuk Keadilan dan Kemaslahatan Pembangunan”. Hadir menjadi narasumber, Direktur Jenderal Penataan Agraria, Dalu Agung Darmawan dan Kepala Kantor Wilayah BPN Provinsi Jawa Barat, Rudi Rubijaya. Wamen ATR/Waka BPN Hadiri 132 Pejabat Struktural Dilantik untuk Seminar Masyarakat Adat Mengabdi secara Profesional Wakil Menteri Sebanyak 132 Pejabat Agraria dan Tata Struktural di lingkungan Ruang (Wamen Kementerian Agraria ATR)/Wakil Kepala dan Tata Ruang/Badan Badan Pertanahan Pertanahan Nasional Nasional (Waka (ATR/BPN) dilantik, BPN), Raja Juli Senin (29/05/2023). Antoni melakukan Adapun pejabat yang kunjungan dilantik meliputi 21 kerja ke Kota Pejabat Pimpinan Tinggi Pontianak, Provinsi Pratama, serta 111 Pejabat Kalimantan Barat, Administrator yang Kamis (18/05/2023). Mengawali agenda kerjanya, ia terdiri dari 8 Pejabat Administrator di pusat dan 103 Pejabat menjadi salah satu narasumber dalam acara Seminar Administrator di daerah. Bertempat di Gedung Kementerian Nasional Pekan Gawai Dayak “Tanah dan Hutan Adat ATR/BPN Jakarta, Menteri ATR/Kepala BPN, Hadi Tjahjanto secara Dayak, Kini dan Masa Depan” yang diselenggarakan di langsung mengambil sumpah/janji para pejabat yang dilantik. Rumah Radakng, Kota Pontianak. Dalam arahannya, Menteri ATR/Kepala BPN meminta seluruh Raja Juli Antoni menjelaskan bahwa Kementerian ATR/ pejabat terlantik untuk mampu menjaga amanah dan BPN memiliki tugas mendaftarkan setiap bidang tanah kepercayaan yang diberikan dengan sebaik-baiknya. Ia juga sebagai upaya memberikan kepastian hukum dan mengamanatkan agar pejabat dapat melaksanakan tugas memberikan hak kepada masyarakat. Hal ini juga berlaku pengabdian secara profesional. terhadap hak-hak yang menyangkut masyarakat adat. Edisi 96 Juni 2023 3 Newsletter
DIREKTORAT JENDERAL TATA RUANG RTR Wujudkan Ruang yang Kompetitif “Dengan demikian sumber keagrarian harus tetap fokus untuk pembangunan berkelanjutan.” Direktur Jenderal (Dirjen) Tata Ruang, Gabriel Triwibawa RTRW menjadi referensi Rencana Pembangunan Jangka Menengah (RPJM) lima tahun ke depan. Penyusunan Rencana Tata Ruang (RTR) “Dengan demikian sumber keagrarian harus tetap mewujudkan ruang yang kompetitif fokus untuk pembangunan berkelanjutan,” kata Dirjen untuk pembangunan ekonomi yang Tata Ruang. berkelanjutan. Dalam proses penyusunan RTR perlu memperhatikan soal Ia mengatakan, Bali memiliki aspek spiritual kental pemutakhiran data serta memastikan telah yang dapat dijadikan cara pandang budaya dalam melalui proses teknokratik dan politik. Pada tahap memberikan kontribusi pembangunan daerah. inilah peran dan dukungan dari pemerintah daerah, “Membangun sektor ekonomi, sosial, dan budaya khususnya Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) dalam RTR di Provinsi Bali perlu diapresiasi, sehingga dibutuhkan guna mewujudkan RTR sebagai produk pemanfaatan ruang dapat dimaksimalkan dalam hukum yang sah. pembangunan berkelanjutan,” jelas Gabriel Triwibawa. Demikian dikatakan Direktur Jenderal (Dirjen) Tata Adapun hadir menyampaikan paparan pada rapat Ruang, Gabriel Triwibawa dalam Rapat Koordinasi kali ini, Bupati Tabanan, I Komang Gede Sanjaya; Lintas Sektor Pembahasan Rancangan Peraturan Bupati Badung, I Nyoman Giri Prasta; dan Ketua DPRD Daerah (Ranperda) tentang Rencana Tata Ruang Badung, Putu Purwata. Agenda dilanjutkan dengan Wilayah (RTRW) Kabupaten Tabanan Tahun 2023-2043 diskusi lintas sektor yang dipimpin oleh Direktur dan Ranperkada Rencana Detail Tata Ruang (RDTR) Bina Perencanaan Tata Ruang Daerah Wilayah I, Wilayah Perencanaan Petang, Kabupaten Badung Reny Windyawati bersama dengan perwakilan dari Tahun 2023-2043. Kegiatan ini berlangsung di Hotel Kabupaten Tabanan dan Kabupaten Badung untuk Discovery Kartika Plaza, Bali, Kamis (04/05/2023). membahas muatan substansi RTRW dan RDTR. Gabriel Triwibawa menjelaskan, melalui Surat Edaran Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri), dinyatakan 4 Newsletter Edisi 96 Juni 2023
KOLOM INFORMASI PUBLIK Wamen ATR/Waka BPN Minta Jajaran Menjadi Pelayan Publik yang Lebih Baik “Ladang juang di Papua dan Papua Barat ini hari seperti itu harus kita jadikan berbeda dibanding daerah lain, terima kasih atas kebiasaan kita sebagai Aparatur Sipil dedikasi dan kerja keras semua.” Negara (ASN),” tutur Wamen ATR/ Waka BPN. Wakil Menteri Agraria dan Tata Ruang/Wakil Kepala Badan Pertanahan Nasional (Wamen ATR/Waka BPN), Raja Juli Antoni Lebih lanjut, ia mengingatkan jajaran agar selalu menginformasikan kinerja-kinerja baik Kementerian ATR/BPN. “Banyaknya program layanan kreatif dan inovatif Kementerian ATR/ BPN yang sudah dibuat Tim Humas Kementerian sangat disayangkan apabila program tersebut kurang diketahui oleh masyarakat. Karena, sebaik apa pun kinerja, apabila tidak dikomunikasikan dengan baik akan menjadi sia-sia. Coba viralkan, buat strategi agar program kita itu trending sehingga masyarakat lebih banyak yang tahu,” ungkap Raja Juli Antoni. Dalam rangkaian kunjungan Peraturan Perundang-undangan, Di akhir pengarahannya, Wamen kerjanya di Provinsi Sartin Hia; serta Kepala Kantor ATR/Waka BPN mengucapkan Papua Barat, Wakil Wilayah (Kanwil) BPN Provinsi Papua terima kasih kepada para pegawai Menteri Agraria dan Barat, Freddy A. Kolintama. di lingkungan Kanwil BPN Provinsi Tata Ruang/Wakil Kepala Badan Papua dan Papua Barat. “Ladang Pertanahan Nasional (Wamen Dalam sesi pengarahan, juang di Papua dan Papua Barat ATR/ Waka BPN), Raja Juli Antoni Wamen ATR/Waka BPN kembali ini berbeda dibanding daerah lain, mengunjungi Kantor Pertanahan mengingatkan akan peran pegawai terima kasih atas dedikasi dan kerja (Kantah) Kabupaten Manokwari, Kementerian ATR/BPN, yaitu sebagai keras semua,” tutupnya. Jumat (05/05/2023). Ia melakukan pelayan publik. Sebagaimana peran peninjauan terhadap kantor dan tersebut harus merepresentasikan Usai melakukan kunjungan ke dilanjutkan dengan memberikan dari slogan Kementerian ATR/ Kantah BPN Kabupaten Manokwari, pengarahan kepada Kepala Kantah BPN, yaitu Melayani, Profesional, Raja Juli Antoni melanjutkan Kabupaten Manokwari beserta Terpercaya. kegiatannya dengan mengisi jajaran. seminar pada kegiatan Perayaan “Saya kira perlu ini ditanamkan Paskah Nasional Tahun 2023 yang Pada kesempatan ini, Raja Juli kepada kita semua sebagai pelayan bertempat di Gedung Olahraga Antoni didampingi Staf Khusus publik untuk bisa melayani dengan Sanggeng, Kabupaten Manokwari. Menteri ATR/Kepala BPN Bidang baik, profesional, dan yang paling Dalam kesempatan tersebut, Komunikasi dan Pelayanan Publik, penting terpercaya. Karena, Raja Juli Antoni menyampaikan Andi Saiful Haq; Staf Khusus Menteri terpercaya adalah ujung dari semua soal pentingnya sertipikasi rumah ATR/Kepala BPN Bidang Hukum dan yang kita kerjakan. Refleksi setiap ibadah untuk semua agama tanpa diskriminasi. Edisi 96 Juni 2023 5 Newsletter
REFORMASI BIROKRASI Kementerian ATR/BPN Perkokoh Integritas dan Komitmen Antikorupsi Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) mendukung upaya Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dalam menguatkan komitmen dan integritas para penyelenggara negara. Untuk itu, Kementerian ATR/BPN mengikuti kegiatan Penguatan Anti Korupsi untuk Penyelenggara Negara Berintegritas (PAKU Integritas) yang dilaksanakan di Gedung Merah Putih KPK, Jakarta, Selasa (16/5/2023). hingga pelayanan pertanahan yang dapat berdampak langsung untuk masyarakat,” ujar Menteri ATR/Kepala BPN. Hadi Tjahjanto juga menegaskan komitmen Kementerian ATR/BPN untuk mendukung penuh KPK dalam upaya pencegahan segala tindakan yang dapat mengakibatkan kerugian keuangan negara. Untuk itu, Kementerian ATR/BPN terus melakukan perbaikan dan inovasi dalam mendukung setiap program peningkatan integritas pegawai serta pencegahan dan pemberantasan korupsi yang diselenggarakan KPK. PAKU Integritas merupakan program pencegahan “Kami lakukan beragam upaya melalui pembinaan korupsi yang diselenggarakan KPK melalui pendidikan secara intensif di internal Kementerian ATR/BPN. dan pelatihan dalam rangka meningkatkan kesadaran Kami juga lakukan sosialisasi kepada masyarakat agar dan pengetahuan antikorupsi. Pada periode 2023, melaporkan jika terjadi indikasi pungli (pungutan liar) Kementerian ATR/BPN mendapat kesempatan pertama dalam proses di lapangan. Kami tidak akan segan untuk mengikuti rangkaian kegiatan PAKU Integritas. menindak para pelaku, terutama jika berasal dari Kementerian ATR/BPN,” ungkap Hadi Tjahjanto. Menteri ATR/Kepala BPN, Hadi Tjahjanto menghadiri kegiatan PAKU Integritas secara langsung dengan Pada kesempatan yang sama, Ketua KPK Firli Bahuri didampingi Pembina Ikatan Istri Karyawan dan menjelaskan bahwa dalam upaya penanganan korupsi Karyawati (IKAWATI) Kementerian ATR/BPN, Nanny di Tanah Air, saat ini KPK tengah fokus pada pendekatan Hadi Tjahjanto. konsep trisula. Konsep ini mencakup tiga hal, yaitu pendidikan masyarakat, pencegahan, dan penindakan. Dalam sambutannya, Hadi Tjahjanto mengatakan, suatu kehormatan bagi Kementerian ATR/BPN untuk Dengan tegas, Firli Bahuri katakan, tidak akan ada dapat berkoordinasi secara aktif dengan KPK. Selain celah bagi perilaku korupsi dalam budaya demokrasi itu, Kementerian ATR/BPN juga selalu dipantau dan yang terbuka. Menurutnya, tindakan korupsi juga dapat dievaluasi secara berkala dan intens oleh jajaran KPK. muncul jika ada kekuasaan dan kesempatan yang tidak “Setiap masukan yang disampaikan KPK selalu menjadi diikuti integritas. perhatian utama kami dalam membangun institusi. Mengingat, ada hal-hal yang masih perlu kami “Siapa pun bisa terlibat perkara korupsi, menjadi benahi dan tingkatkan, seperti tata kelola organisasi koruptor, karena ada kekuasaan, kesempatan, dan kurangnya integritas. Untuk itu, mari kita bangun, jaga, dan pelihara integritas kita sebagai penyelenggara negara,” pungkas Firli Bahuri. 6 Newsletter Edisi 96 Juni 2023
ATR/BPN INSPIRATIF Prof. Maria S.W. Sumardjono: Pengabdian Kawal Sektor Pertanahan Nasional Di usia yang tak lagi muda, 80 tahun, Maria S.W. Sumardjono terus berkontribusi bagi Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN). Kementerian ATR pun menjadi rumah keduanya, tempatnya mengabdikan diri untuk kemajuan bangsa dengan mengemban tugas sebagai Penasihat Utama Menteri ATR/Kepala BPN. Dalam tugasnya sebagai Penasihat Utama Maria katakan, tugasnya adalah menjaga setiap insan Menteri ATR/Kepala BPN, Maria mengawal pertanahan di Kementerian ATR/BPN dari pihak-pihak setiap kebijakan Kementerian ATR/BPN tak bertanggung jawab yang berupaya mengambil agar berjalan dengan baik sesuai peraturan keuntungan dengan cara yang tidak baik. perundang-undangan. Menurut Guru Besar Hukum Agraria Universitas Gadjah Mada ini, dirinya tak “Saya menjaga supaya yang dari luar tidak masuk ubahnya Patwal yang mengawal suatu perjalanan dan merusak segalanya. Saya menjaga agar tekanan supaya lancar dan aman, tetapi tidak merugikan eksternal apa pun tidak masalah sepanjang tidak pengguna jalan yang lain. melanggar konstitusi dan undang-undang,” lanjutnya. “Artinya, saya hanya ingin mengawal perjalanan Kiprah Sang Akademisi peraturan perundang-undangnan di ATR/BPN Kiprah Sang Profesor sebagai akademisi di Kementerian supaya harmonis dengan peraturan perundangan ATR/BPN bermula di tahun 1988. Berselang 7 tahun, lainnya. Jangan merugikan pengguna jalan yang di tahun 1995, Maria dipercaya sebagai penasihat ahli di Kementerian ATR/BPN. Pengabdiannya pun terus lain,” ujar Maria S.W. Sumardjono berlanjut hingga saat ini. saat Peluncuran Buku Peringatan Ulang Tahun ke-80 Profesor Selama puluhan tahun mengabdi, Maria pernah Maria S.W. Sumardjono yang dianugerahi penghargaan Bumi Bhakti Adiguna atas berjudul Menelusuri Pemikiran dedikasinya dalam pengembangan hukum agraria. Hukum Agraria Prof. Maria Selama puluhan tahun itu pula, Maria sebagai seorang S.W. Sumardjono, di Universitas akademisi di ATR/BPN telah mencetak insan-insan Gadjah Mada, Yogyakarta, Sabtu pertanahan yang sukses di berbagai sektor ATR/BPN. (27/05/2023). Atas inisiatif para anak didiknya di masa lalu inilah, buku Menelusuri Pemikiran Hukum Agraria Prof. Maria S.W. Sumardjono ditulis sebagai kado ulang tahun ke-80 bagi Sang Profesor. Buku ini memuat tulisan dari 38 kontributor yang berisi kesan pesan dari para mantan mahasiswanya—termasuk Menteri Koordinator Bidang Politik Hukum dan HAM Mahfud M.D. Lewat buku tersebut, para kontributor juga menyampaikan perspektifnya terhadap sejumlah buku bertema hukum agraria karya Maria S.W. Sumardjono . “Saya sangat bahagia bahwa teman- teman sudah tertular virus untuk menulis buku,” tutup Maria S.W. Sumardjono. Edisi 96 Juni 2023 7 Newsletter
Jika anda menghadapi masalah layanan pertanahan dan tata ruang Hubungi Layanan Hotline Whatsapp Pengaduan 0811 1068 0000 *text only
Search
Read the Text Version
- 1 - 8
Pages: