Important Announcement
PubHTML5 Scheduled Server Maintenance on (GMT) Sunday, June 26th, 2:00 am - 8:00 am.
PubHTML5 site will be inoperative during the times indicated!

Home Explore Katalog Buku Rohani OBOR_21012022

Katalog Buku Rohani OBOR_21012022

Published by OBORMEDIA, 2022-01-25 04:51:37

Description: Katalog Buku Rohani OBOR_21012022

Keywords: Katalog,katalog buku obor,buku rohani obor

Search

Read the Text Version

DOA & LITURGI Felix Supranta SS.CC ISBN. 978-979-565-749-1 www.obormedia.com SKU. OB. 40116002 2022 Ukuran buku : 11 x 17.5 cm Kertas : Bookpaper Terbit : 2016 Pancaran Kerahiman Allah • Spiritualitas dan Devosi Kerahiman Ilahi • Adorasi Kerahiman Ilahi • Jalan Salib Kerahiman Ilahi • Doa Koronka dan Novena Kerahiman Ilahi Buku ini lebih menampilkan segi rohani atau spiritualitas dalam Devosi Kerahiman Ilahi. Dengan mengerti spiritualitas Devosi Kerahiman Ilahi, kita tentu akan menjadikan Jam Kerahiman Ilahi, Adorasi Kerahiman Ilahi, Jalan Salib Kerahiman Ilahi, Doa Koronka, Novena Kerahiman, sebagai bagian hidup kita. Devosi ini akhirnya akan membentuk kita semakin menyerupai Tuhan Yesus yang penuh dengan belas kasihan. 101

KOSONG J. Love ISBN. 978-979-565-747-7 SKU. OB. 40116001 Ukuran buku : 11 x 17.5 cm Kertas : Bookpaper Terbit : 2016 DOA & LITURGI Kumpulan Doa Kerahiman Ilahi www.obormedia.com Koronka Kerahiman Ilahi adalah doa yang diajarkan oleh Yesus sendiri, melalui St. Faustina Kowalska (1905-1938), dan merupakan doa yang ampuh untuk memadamkan murka Allah. Sementara doa pada Jam Kerahiman Ilahi adalah doa yang didaraskan pada pukul tiga siang dimana pintu kerahiman Yesus terbuka lebar bagi setiap jiwa. Buku doa ini secara khusus disusun untuk didaraskan bersama dengan doa Koronka Kerahiman Ilahi dan doa pada Jam Kerahiman Ilahi. Ada 42 doa intensi (doa intensi Koronka Kerahiman Ilahi) dapat dipilih untuk didoakan. Doa Intensi Koronka Kerahiman Ilahi merupakan doa permohonan yang ditujukan kepada Yesus dan didaraskan pada Jam Kerahiman Ilahi pukul tiga siang. Umat yang ingin mengenal doa Koronka Kerahiman Ilahi dan doa Jam Kerahiman Ilahi dapat membaca bagian awal buku doa ini agar dapat lebih memahami anugerah Tuhan yang amat luar biasa. Semoga buku ini dapat menjawab kerinduan kita untuk melakukan tindakan belas kasih melalui doa dengan mempersembahkan sebanyak mungkin jiwa kepada Tuhan. 2022 102

DOA & LITURGI H. Witdarmono ISBN. 978-979-565-762-0 www.obormedia.com SKU. OB. 40116003 2022 Ukuran buku : 11 x 17.5 cm Kertas : Bookpaper Terbit : 2016 Devosi kepada St. Antonius dari Padua • Doa • Litani • Novena • Misa Novena • Sejarah • Kisah dan Legenda Per Antonium ad Jesum, “melalui Antonius menuju Yesus”, adalah gambaran peran Santo Antonius Padua yang ditunjukkan oleh Paus Pius XI pada 1931 saat memperingati 700 tahun wafatnya orang kudus dari Padua ini. St. Antonius Padua menjadi teladan keutamaan dan kesucian, serta perantara doa bagi kita kepada Allah. Dia dikenal sebagai penyembuh bagi mereka yang sakit, pelindung untuk pemulihan barang yang hilang, pengkotbah yang ulung, pembuat mukjizat, pelindung bagi mereka yang jatuh cinta dan penolong bagi mereka yang mencari jodoh. Apabila Anda ingin lebih dekat dengan Allah melalui perantaraan doa St. Antonius Padua, ingin mengerti sejarah di balik legenda tentang St. Antonius, dan ingin memahami teladan apa saja yang diberikan oleh St. Antonius Padua, buku Devosi kepada St. Antonius dari Padua ini harus Anda miliki! 103

DOA & LITURGI YPA Jayeng Siswanto MSF ISBN. 978-979-565-747-7 www.obormedia.com SKU. OB. 40116001 2022 Ukuran buku : 11 x 17.5 cm Jumlah halaman : 128 hlm Kertas : Bookpaper Terbit : 2016 Doa Persembahan Harian Kepada Keluarga Kudus Berdoa bersama sudah menjadi kebiasaan yang baik di dalam keluarga-keluarga Kristiani. Kehadiran buku doa dan persembahan harian ini dapat menambah khazanah doa bagi keluarga-keluarga Kristiani sekaligus semakin mendekatkan diri kepada Keluarga Kudus Nazareth yang menjadi pelindung bagi setiap keluarga Kristiani. Buku ini dapat juga menjadi sarana bagi anggota keluarga, khususnya anak-anak, untuk membiasakan diri didalam memimpin doa, karena siapa pun dapat menjadi pemimpin dalam doa bersama ini. Buku ini merupakan ibadat singkat selama sepekan, yang di dalamnya tersedia bacaan-bacaan Kitab Suci dengan beberapa alternatif pilihan, agar keluarga senantiasa berpegang pada Sabda Tuhan. Selain itu disediakan pula aneka doa dan permohonan kepada Keluarga Kudus — Yesus, Maria dan Yusuf — untuk kebutuhan khusus keluarga, antara lain: • Penyerahan Pagi dan Malam kepada Keluarga Kudus, • Doa Sebelum dan Sesudah Bekerja, • Syukur Atas Keberhasilan, • Mohon Kerukunan Keluarga, • Mohon Perlindungan Keluarga Kudus, • Doa bagi yang Menderita Sakit, • Doa untuk Yang Akan Ujian (Didoakan Orang Tua), • Doa Menghadapi Ujian (Didoakan oleh Anak), dsb. 104

KOSONG Anna Elisa O.P. ISBN. 978-979-565-770-5 SKU. OB. 40117001 Ukuran buku : 11 x 17.5 cm Kertas : Bookpaper Terbit : 2017 DOA & LITURGI Sursum Corda, Doa-doa Tradisional Katolik www.obormedia.com Latin – Indonesia Sursum Corda artinya “angkatlah hati” Buku ini hadir untuk membantu kita mengangkat hati kepada Allah. Doa-doa dalam buku ini merupakan doa-doa klasik Gereja Katolik. Sebagian besar diambil dari Missale Romanum dan Brevir serta sisanya banyak yang ditulis oleh para kudus sendiri. Beberapa doa adalah madah yang juga dapat dinyanyikan. Selain didoakan, teks-teks doa yang indah ini pun bisa digunakan sebagai bahan renungan atau kontemplasi, bahkan homili. Istimewanya lagi, buku ini menyajikan doa-doa klasik Gereja dalam dua bahasa, yakni Bahasa Latin dan Bahasa Indonesia. Semoga bahasa yang anggun ini menghantar kita menghayati dengan lebih mendalam misteri Allah Tritunggal kita yang mengagumkan. 2022 105

DOA & LITURGI F.X Didik Bagiyowinadi Pr ISBN. 4011-8001-0000-3 www.obormedia.com SKU. OB. 40109002 2022 Ukuran buku : 11 x 17.5 cm Kertas : HVS Terbit : 2009 Menantikan Kelahiran Doa Novena dan Refleksi Kelahiran anak senantiasa membawa sukacita, harapan, dan semangat baru bagi orangtuanya. Namun menjelang saat-saat kelahiran terkadang muncul perasaan cemas, takut dan khawatir dalam diri calon ibu dan calon ayah. Buku kecil ini menawarkan kepada Anda, Ibadat Novena Tiga Salam Maria selama sembilan Minggu, teristimewa bagi suami istri yang menantikan kelahiran anaknya, setelah usia tujuh bulan. Anda juga diajak untuk merenungkan sabda Tuhan yang berbicara tentang situasi konkret Anda dan mengadakan refleksi pribadi. Maka diharapkan suami istri semakin siap lahir batin menerima anugerah istimewa dari Tuhan ini dan mampu mengemban tugas baru sebagai ibu dan bapak dengan penuh tanggung jawab. Sebagai bonus, disajikan pula kisah heroik Santa Gianna Bergetta Molla (1922-1962), pelindung para ibu dan dokter masa kini, yang mengorbankan dirinya demi keselamatan anak dalam kandungannya. 106

DOA & LITURGI Sr. Ignatio CIJ ISBN. 978-979-565-414-8 www.obormedia.com SKU. OB. 40107003 2022 Ukuran buku : 10.5 x 15.5 cm Kertas : HVS Terbit : 2007 Tuhan Dengarkanlah Aku Doa Harian & Permenungan Kaum Muda ‘Kucari dan kutemukan Tuhan dalam setiap getar rinduku berdoa, dan dalam secarik kataku lantang berserah’ ”Mendaraskan doa-doa dalam buku ini berarti kita bersedia beranjak ’masuk dan pergi, lalu kembali’ pada pusara kasih-Nya yang tidak pernah kering oleh kegerahan hidup. Kiranya kumpulan doa ini mengakrabkan orang muda dengan Tuhan dan sesama.” (Sr. Ignatio CIJ) 107

DOA & LITURGI Sherly Melody ISBN. 978-979-565-713-2 www.obormedia.com SKU. OB. 40114003 2022 Ukuran buku : 12.5 × 17 cm Kertas : HVS Terbit : 2011 Kumpulan Doa Anak “Biarkanlah anak-anak itu datang kepada-Ku, dan jangan kamu menghalang-halangi mereka, sebab orang-orang yang seperti itulah yang empunya Kerajaan Allah!” (Lukas 18:6) DOA adalah bentuk momunikasi dari hati ke hati dengan Tuhan. Dalam doa ada pengharapan. Kita boleh mengungkapkan apa saja yang ingin kita sampaikan. Tapi ingatlah juga untuk mengucap syukur dalam setiap doamu. Semoga buku kecil ini berguna untuk menumbuhkembangkan iman anak agar lebih mengenal Yesus dan mencintai hidup doa. 108

DOA & LITURGI Pieter S. Raharjo ISBN. 978-979-565-463-6 www.obormedia.com SKU. OB. 40107005 2022 Ukuran buku : 10.5 x 15.5 cm Jumlah halaman : 44 hlm Kertas : Bookpaper Terbit : 2007 Buku Tuntunan Sembahyang Tesbeh Panuntun Rosario Basa Jawi Buku ini berisi Doa Rosario dan dilengkapi dengan lagu-lagu yang ditulis dalam bahasa Jawa halus (Krama Inggil). Diterbitkan untuk memenuhi kerinduan umat akan doa kepada Bunda Maria dan menambah khazanah buku doa, terutama bagi mereka yang sungguh merasa sreg karena bisa mengungkapkan iman dalam bahasa ibu. 109

DOA & LITURGI Felix Supranto SS.CC ISBN. 978-979-565-779-8 www.obormedia.com SKU. OB. 40217001 2022 Ukuran buku : 11 x 17.5 cm Kertas : Bookpaper Terbit : 2017 Doa & Inspirasi Mohon Kesembuhan dari Berbagai Penyakit “Doa-doa akan menguatkan iman dan pengharapan kepada Tuhan. Ingat, senantiasa ada mukjizat bagi orang yang percaya.” Buku doa dan inspirasi kesembuhan ini muncul dari pengalaman pelayanan penulis sebagai pastor. Banyak orang menderita berbagai macam penyakit. Mereka sangat menderita, baik rohani, jiwa, dan fisiknya dan ingin disembuhkan Tuhan. Tuhan menjamah mereka. Buku ini menyajikan kesaksian iman mereka tentang mukjizat kesembuhan. Juga memberikan doa-doa untuk mohon kesembuhan dari Tuhan untuk berbagai macam penyakit. 110

DOA & LITURGI Fr. Thomas Aquino HHK, dkk. ISBN. 978-979-565-236-6 www.obormedia.com SKU. OB. 401049 2022 Ukuran buku : 12.5 × 18.5 cm Kertas : HVS Terbit : ... Kebaktian Arwah Buku ini menyajikan secara lengkap tata Kebaktian Arwah mulai dari kebaktian saat meninggal, saat jenazah diantar ke pemakaman, sampai pada kebaktian penghiburan: 1 hari, 2 hari, 3 hari, 7 hari, 40 hari, 100 hari, 1 tahun, 2 tahun, dan 1000 hari, serta kebaktian untuk memperingati arwah semua orang beriman. Tema kebaktian arwah disesuaikan dengan usia meninggalnya seseorang: Bayi/Anak-anak, Anak Remaja, serta Orang Dewasa/Orang tua. 111

KOSONG Serikat Maria Montfortan ISBN. 978-979-565-272-4 SKU. OB. 40105599 Ukuran buku : 13 x 20 cm Kertas : HVS Terbit : ... DOA & LITURGI Ofisi Singkat Santa Perawan Maria Ofisi Singkat ini disusun menurut pola Ibadat Harian sesuai himbauan Konsili Vatikan II, dan menjadi doa resmi Gereja. Rumus ibadat untuk setiap harinya dalam sepekan diambil dari Buku Ibadat Harian, ditambah sejumlah bacaan dari Dokumen resmi Gereja dari khotbah atau tulisan Bapa-bapa Gereja dan Santo Louis Marie de Montfort yang diakui oleh Gereja sebagai “Pemandu dan Guru Spiritualitas Maria” (Redemptoris Mater, no. 48). Barang siapa mendoakan Ofisi Singkat Santa Perawan Maria ini menggabungkan diri dengan doa resmi Gereja dan melalui Maria ia menggabungkan diri dalam madah pujian yang dinyanyikan di surga sepanjang masa. Sekaligus ia sudah menikmati pujian surgawi yang dilukiskan dalam kitab wahyu, yang dengan tak henti-hentinya menggema di hadapan tahta Allah dan Anak Domba (Lih. Pedoman Ibadat Harian, 16). www.obormedia.com 2022 112

DOA & LITURGI Komisi Liturgi KWI ISBN. 978-979-565-660-9 www.obormedia.com SKU. OB. 40113005 2022 Ukuran buku : 14 x 21 cm Kertas : HVS Terbit : 2013 Tata Perayaan Pengikraran Kaul Kebiaraan Buku ini merupakan terjemahan dari “Ordo Professionis Religiosae”, sebagai buku resmi Gereja untuk penataan dan penyelenggaraan Upacara Kaul Kebiaraan—bagi semua Tarekat Religius—mulai dari penerimaan novisiat sampai dengan pengikraran kaul dalam segala tingkatannya (Kaul Sementara s.d Kaul Kekal) dan perayaan peringatan kaul. 113

DOA & LITURGI Komisi Liturgi KWI ISBN. 978-979-565-582-4 www.obormedia.com SKU. OB. 40111005 2022 Ukuran buku : 14 x 21 cm Kertas : HVS Terbit : 2011 Liturgi Orang Sakit Buku acuan resmi bagi para pemuka awam dan para imam dalam melayani orang sakit. Di dalamnya tersedia aneka doa dan upacara liturgi untuk orang sakit, antara lain: • berdoa bersama orang sakit, • doa saat membawakan komuni orang sakit, • pemberkatan khusus bagi orang sakit keras, • liturgi Komuni Bekal Suci (Viaticum) dan Perminyakan Orang Sakit, • serta berbagai ibadat seputar menjelang kematian. 114

Komisi Liturgi KWI ISBN. 978-979-565-580-0 SKU. OB. 40111003 Ukuran buku : 14 x 21 cm Kertas : HVS Terbit : 2011 Upacara Pemakaman (revisi) Untuk Pemimpin Upacara, Imam, Prodiakon, dan Umat DOA & LITURGI Buku pegangan dan acuan resmi bagi pemimpin upacara (Imam, Prodiakon, Umat) dalam memimpin upacara pemakaman dan peringatan arwah. Upacara Pemakaman edisi revisi ini telah disesuaikan dengan rumusan doa liturgis dan tata upacara terbaru. Karena itu, terdapat banyak perbaikan dan penambahan pada terbitan terbaru ini, baik isi teks upacara pemakaman maupun lagu-lagunya. www.obormedia.com DAFTAR ISI Upacara Pemakaman Upacara Tirakatan Bab I Upacara di Rumah dan Perarakan ke Gereja Bab II Upacara di Rumah atau di Gereja sebelum Perarakan ke Kuburan Bab III Perarakan ke Kuburan Bab IV Upacara di Kuburan Bab V Upacara di Krematorium Bab VI Upacara Pemakaman Anak-anak Bab VII Upacara Pemakaman Orang yang Belum Dibaptis Bab VIII Upacara Penggalian dan Pemindahan Jenazah Bab IX UPACARA PERINGATAN ARWAH Bab X Berbagai Rumus untuk Pemakaman Orang Dewasa Bab XI Berbagai Rumus untuk Pemakaman Kanak-kanak yang Sudah Dibaptis Bab XII Berbagai Rumus untuk Pemakaman Kanak-kanak yang Belum Dibaptis Bab XIII Berbagai Rumus Doa untuk Upacara (Misa) Peringatan Arwah Bab XIV Nyanyian-nyanyian Bab XV Bab XVI 2022 115

Komisi Liturgi KWI ISBN. 978-979-565-581-7 SKU. OB. 40111004 Ukuran buku : 14 x 21 cm Kertas : HVS Terbit : 2011 DOA & LITURGI Tata Perayaan Perkawinan Buku ini merupakan satu-satunya buku acuan resmi untuk digunakan di wilayah Gerejawi Indonesia dalam seluruh rangkaian liturgi Perkawinan. Di terbitkan oleh Konferensi Waligereja Indonesia berdasarkan Ordo Celebrandi Matrimonium, editio altera, Typis Polyglotis vaticanis, 1991; sekaligus sebagai revisi atas buku Upacara Perkawinan (PWI-Liturgi 1976). DAFTAR ISI www.obormedia.com Bab I Tata Perayaan Perkawinan dalam Misa Bab II Tata Perayaan Perkawinan dalam Ibadat Sabda Bab III Tata Perayaan Perkawinan Di Hadapan Pelayan Awam Bab IV Tata Perayaan Perkawinan Untuk Mempelai Katolik dengan Katekumen atau Tidak Di Baptis Bab V Ritus Pengesahan Perkawinan Bab VI Ritus Pemberkatan Perkawinan Lampiran I Pilihan Bacaan Kitab Suci, Doa, Berkat, dll. Lampiran II Ibadat Pemberkatan Pertunangan, Penyambutan Istri di Rumah Suami, Pemberkatan Rumah Baru, Pemberkatan Ibu Hamil, Pemberkatan sesudah, Melahirkan, Misa Ulang Tahun Perkawinan. 2022 116

DOA & LITURGI Komisi Liturgi KWI ISBN. 979-0-9013924-3-4 www.obormedia.com SKU. OB. 40117003 2022 Ukuran buku : 21.5 × 29 cm Kertas : HVS Terbit : 2017 Nyanyian Liturgi Perkawinan Komisi Liturgi KWI menyediakan buku nyanyian khusus untuk Liturgi Perkawinan, guna menambah khazanah nyanyian, yang ‘sesuai dengan Liturgi Perkawinan dan mengungkapkan iman Gereja’. 117

DOA & LITURGI Komisi Liturgi KAJ ISBN. 978-979-565-647-0 www.obormedia.com SKU. OB. 40112005 2022 Ukuran buku : 17 x 25 cm Kertas : HVS Terbit 2012 Gema Ekaristi Gema Ekaristi berisi lagu-lagu baru untuk Perayaan Ekaristi dalam Masa Biasa yang dikeluarkan resmi oleh Keuskupan Agung Jakarta. Lagu-lagu ini merupakan hasil karya dari para pencipta lagu yang berada di Keuskupan Agung Jakarta yang dikelola dan dibina oleh Komisi Liturgi KAJ, baik melalui lokakarya- lokakarya maupun Lomba Cipta Lagu Liturgi, di samping itu diperoleh dari para pencipta lagu atas penunjukkan Komisi Liturgi. “Buku GEMA EKARISTI ini diharapkan dapat disosialisasikan dan digunakan di paroki-paroki … sebagai pilihan/pelengkap tanpa mengesampingkan buku lagu lain yang sudah ada.” (Mgr. Ignatius Suharyo) 118

KOSONG Fr. Albertus BHK ISBN. 978-979-565-641-8 SKU. OB. 40113002 Ukuran buku : 17 × 25 cm Kertas : HVS Terbit : 2013 DOA & LITURGI Refrein Mazmur Tanggapan dan Alleluya Kor Umat Empat Suara Buku kor empat suara ini kami hadirkan untuk melengkapi buku kor satu suara “Mazmur Tanggapan dan Alleluya” (Penerbit Nusa Indah–Komisi Liturgi KWI), sehingga Mazmur Tanggapan dan Bait Pengantar Injil bisa dinyanyikan lebih semarak dalam empat suara, dan Perayaan Liturgi kian menjadi anggun. www.obormedia.com 2022 119

KOSONG Komisi Liturgi KWI ISBN. 978-979-565-0096 SKU. OB. 40101699 Ukuran buku : 12 × 16 cm Kertas : HVS Terbit : ... Puji Syukur KAJ Kecil Buku Doa dan Nyanyian Gerejawi Disusun oleh KOMISI LITURGI KWI Lengkap dengan lagu tambahan Keuskupan Agung Jakarta DOA & LITURGI www.obormedia.com 2022 120

KOSONG Komisi Liturgi KWI ISBN. 978-979-565-008-9 SKU. OB. 40101899 Ukuran buku : 12.5 × 17.5 cm Kertas : HVS Terbit : ... Puji Syukur KAJ Besar Buku Doa dan Nyanyian Gerejawi Disusun oleh KOMISI LITURGI KWI Lengkap dengan lagu tambahan Keuskupan Agung Jakarta DOA & LITURGI www.obormedia.com 2022 121

KOSONG Komisi Liturgi KWI ISBN. 978-979-565-011-9 SKU. OB. 401012 Ukuran buku : 12 × 16 cm Kertas : HVS Terbit : ... Puji Syukur Nasional Kecil Buku Doa dan Nyanyian Gerejawi Disusun oleh KOMISI LITURGI KWI DOA & LITURGI www.obormedia.com 2022 122

KOSONG Komisi Liturgi KWI ISBN. 978-979-565-008-9 SKU. OB. 401017 Ukuran buku : 12.5 × 17.5 cm Kertas : HVS Terbit : ... Puji Syukur Nasional Besar Buku Doa dan Nyanyian Gerejawi Disusun oleh KOMISI LITURGI KWI DOA & LITURGI www.obormedia.com 2022 123

DOA & LITURGI Komisi Liturgi KWI ISBN. 4011-8001-0000-1 www.obormedia.com SKU. OB. 40118001 2022 Ukuran buku : 17.5 × 24.5 cm Kertas : HVS Terbit : 2018 Puji Syukur Kor I Nyanyian Perayaan Ekaristi dan Perayaan Sabda dalam Masa Biasa 124

DOA & LITURGI Komisi Liturgi KWI ISBN. 4011-8001-0000-2 www.obormedia.com SKU. OB. 40118002 2022 Ukuran buku : 17.5 × 24.5 cm Kertas : HVS Terbit : 2018 Puji Syukur Kor II Nyanyian Tematis dalam Masa Khusus : Adven, Natal, Prapaskah, Paskah 125

DOA & LITURGI Komisi Liturgi KWI ISBN. 4011-8001-0000-3 www.obormedia.com SKU. OB. 40118003 2022 Ukuran buku : 17.5 × 24.5 cm Kertas : HVS Terbit : 2018 Puji Syukur Kor III Nyanyian Tematis di Luar Masa Khusus 126

DOA & LITURGI Komisi Liturgi KWI ISBN. - www.obormedia.com SKU. OB. 4011800100004 2022 Ukuran buku : 28.5 × 21 cm Kertas : HVS Terbit : ... Puji Syukur Organ I [ Not Balok ] [PS 29-435] : Nyanyian yang ada di awal buku Puji Syukur 127

DOA & LITURGI Komisi Liturgi KWI ISBN. - www.obormedia.com SKU. OB. 4011800100005 2022 Ukuran buku : 28.5 × 21 cm Kertas : HVS Terbit : ... Puji Syukur Organ II [ Not Balok ] [PS 436-534] : Nyanyian tematis dalam Masa Khusus 128

DOA & LITURGI Komisi Liturgi KWI ISBN. - www.obormedia.com SKU. OB. 4011800100006 2022 Ukuran buku : 28.5 × 21 cm Kertas : HVS Terbit : ... Puji Syukur Organ III [ Not Balok ] [PS 535-722] : Nyanyian tematis di luar Masa Khusus 129

KOSONG Komisi Liturgi KWI ISBN. 978-979-565-736-1 SKU. OB. 401009 Ukuran buku : 18.5 × 25.5 cm Kertas : HVS Terbit : ... DOA & LITURGI Buku Bacaan Misa I – Misale Romawi Indonesia [ Edisi Revisi ] BACAAN KITAB SUCI UNTUK HARI-HARI BESAR (HARI MINGGU DAN HARI RAYA) Cetakan 2018 edisi revisi ini dicetak dalam 2 warna (hitam-merah) dengan penyesuaian/ perbaikan dan penyempurnaan beberapa hal yang ditemukan dalam isi buku dari Komisi Liturgi KWI. www.obormedia.com 2022 130

DOA & LITURGI Komisi Liturgi KWI ISBN. 978-979-565-737-8 www.obormedia.com SKU. OB. 401005 2022 Ukuran buku : 18.5 × 25.5 cm Kertas : HVS Terbit : ... Buku Bacaan Misa II – Misale Romawi Indonesia [ Edisi Revisi ] BACAAN MISA HARIAN Cetakan 2016 edisi revisi ini dicetak dalam 2 warna (hitam-merah) dengan penyesuaian/ perbaikan dan penyempurnaan beberapa hal yang ditemukan dalam isi buku dari Komisi Liturgi KWI. 131

DOA & LITURGI Komisi Liturgi KWI ISBN. 978-979-565-817-7 www.obormedia.com SKU. OB. 401007 2022 Ukuran buku : 18.5 × 25.5 cm Kertas : HVS Terbit : ... Buku Bacaan Misa III – Misale Romawi Indonesia [ Edisi Revisi ] BACAAN-BACAAN UNTUK PERINGATAN PARA KUDUS ANEKA UPACARA DAN KEPENTINGAN IBADAT KEMATIAN Cetakan 2018 edisi revisi ini dicetak dalam 2 warna (hitam-merah) dengan penyesuaian/ perbaikan dan penyempurnaan beberapa hal yang ditemukan dalam isi buku dari Komisi Liturgi KWI. 132

MASA BIASA Komisi Liturgi KWI ISBN. 978-979-565-659-3 SKU. OB. 40113004 Ukuran buku : 17.5 × 25 cm Kertas : HVS Terbit : 2013 DOA & LITURGI Perayaan Sabda Hari Minggu dan Hari Raya Tanpa Imam–MASA BIASA PSHMR Masa Biasa digunakan pada Hari Minggu dan Hari Raya dalam Masa Biasa. Pada bagian akhir buku dilengkapi dengan Lampiran Kumpulan Doa Pujian dan Doa Umat. www.obormedia.com 2022 133

DOA & LITURGI Komisi Liturgi KWI ISBN. 978-979-565-658-6 www.obormedia.com SKU. OB. 40113003 2022 Ukuran buku : 17.5 × 25 cm Kertas : HVS Terbit : 2013 Perayaan Sabda Hari Minggu dan Hari Raya Tanpa Imam–MASA KHUSUS PSHMR Masa Khusus digunakan pada Hari Minggu dan Hari Raya dalam Lingkaran Natal (Masa Adven dan Masa Natal) dan Lingkaran Paskah (Masa Prapaskah, Pekan Suci, dan Masa Paskah). Pada bagian akhir buku dilengkapi dengan Lampiran Kumpulan Doa Pujian dan Doa Umat. 134

DOA & LITURGI Komisi Liturgi KWI ISBN. 978-979-565-885-6 www.obormedia.com SKU. OB. 40121001 2022 Ukuran buku : 17 × 25 cm Kertas : HVS Terbit : 2021 TATA PERAYAAN EKARISTI IMAM Dengan pembaruan pada Consecratio, Anamnese, dan pada beberapa bagian Imam Dikerjakan dan diterbitkan oleh Konferensi Waligereja Indonesia berdasarkan Missale Romanum (Editio Typica Tertia. Reimpressio emendata, 2008); sekaligus sebagai revisi/ pengganti atas buku Tata Perayaan Ekaristi yang diterbitkan Konferensi Waligereja Indonesia dan dimaklumkan oleh Presidium Konferensi Waligereja Indonesia pada 29 Mei 2005. 135

DOA & LITURGI Komisi Liturgi KWI ISBN. 978-979-565-892-4 www.obormedia.com SKU. OB. 40121002 2022 Ukuran buku : 11.5 × 15.5 cm Kertas : HVS Terbit : 2021 TATA PERAYAAN EKARISTI UMAT TPE Buku Umat edisi baru resmi dari Konferensi Waligereja Indonesia, sesuai dengan TPE Buku Imam edisi baru 136

KATEGORI BUKU DOKUMEN GEREJA

DOKUMEN GEREJA Komisi Hubungan Antar Agama dan Kepercayaan KWI ISBN. 978-979-565-881-6 www.obormedia.com SKU. OB. 40920002 Ukuran buku : 12 × 19 cm 2022 Jumlah halaman : 188 hlm Kertas : Bookpaper Terbit : 2020 Penjelasan dan Tanggapan Dokumen Abu Dhabi Dokumen tentang Persaudaraan Manusia untuk Perdamaian Dunia dan Hidup Bersama Buku ini merupakan kumpulan tulisan dari berbagai narasumber lintas agama dan kepercayaan dalam upaya melihat Dokumen Persaudaran Manusia dari perspektif agama dan kepercayaan masing-masing dengan segala kekayaannya. Tujuannya supaya para pembaca semakin memahami hal-hal yang tidak tertulis dalam dokumen Abu Dhabi, seperti misalnya latar belakang munculnya dokumen ini, juga kekayaan agama-agama dan kepercayaan dalam menanggapi dokumen Abu Dhabi. Semoga buku Penjelasan dan Tanggapan Dokumen Abu Dhabi ini semakin memperkaya pemahaman dan semakin mendorong semangat untuk mewujudkannya untuk Indonesia yang lebih damai. 138

KOSONG Konferensi Waligereja Indonesia ISBN. 978-979-565-862-7 SKU. OB. 40019001 Ukuran buku : 12 × 19 cm Jumlah halaman : 28 hlm Kertas : Bookpaper Terbit : 2019 DOKUMEN GEREJA Dokumen Tentang Persaudaraan Manusia Untuk Perdamaian Dunia dan Hidup Bersama www.obormedia.com Kunjungan bersejarah Paus Fransiskus ke Uni Emirat Arab (UEA) bisa dipandang secara luas sebagai tonggak sejarah dalam dialog antaragama. Dalam Konferensi Global pada 4 Februari 2019 di Abu Dhabi Paus Fransiskus bersama dengan Imam Besar Al-Azhar, Ahmad Al-Tayyeb, telah menandatangani The Document on Human Fraternity for World Peace and Living Together. Dokumen Abu Dhabi yang ditandatangani oleh Paus dan Imam Besar Al-Azhar ini merupakan peta jalan berharga untuk membangun perdamaian dan menciptakan hidup harmonis di antara umat beragama, dan berisi beberapa panduan yang harus disebarluaskan ke seluruh dunia. – Sekretariat Jenderal KWI 2022 139

DOKUMEN GEREJA Rumpun Pewartaan KWI ISBN. 978-979-565-860-3 www.obormedia.com SKU. OB. 40219009 2022 Ukuran buku : 14 × 21 cm Jumlah halaman : 84 hlm Kertas : Bookpaper Terbit : 2019 Cinta Sumber Hidup – Buku Rekoleksi Umat Sidang Sinodal KWI 2018 mengangkat tema “Hak Asasi Manusia”. Mengangkat Hak Asasi Manusia sebagai tema bukanlah soal mengikuti tren, tetapi mengedepankan inti dari sikap Kristiani: menghargai hidup; hidup manusia yang adalah Imago Dei (Citra Allah). Karena itu, gerakan atau apa pun yang mendukung Hak Asasi Manusia adalah gerakan yang didorong oleh iman dan bersumber pada iman akan Allah Yang Maharahim. Dialah sumber kerahiman, belas kasih, cinta, dan karena itu dari sanalah kita hidup dan bertindak serta bersikap terhadap sesama manusia. Maka, tidak ada salahnya kalau tema kerahiman itu tetap trendi, tanpa dibatasi oleh waktu. Kalaupun ada Tahun Kerahiman dengan fokus utama kepada Kerahiman Allah, kerahiman Ilahi itu tetap berlaku sepanjang segala masa. Modul rekoleksi umat ini hendak mengajak umat untuk merenungkan kembali tema­ tema yang menjadi sumber iman tadi: Bapa Yang Maharahim, Yesus, Wajah Bapa Yang Maharahim bagi kita, Roh Kudus sebagai … dsb. Diharapkan renungan­renungan ini menyadarkan kita akan sumber iman dan hidup, yakni Allah Yang Maharahim dan sekaligus menyadari sikap kita terhadap sesama sebagai Imago Dei. 140

DOKUMEN GEREJA Konferensi Waligereja Indonesia ISBN. 978-979-565-818-4 www.obormedia.com SKU. OB. 40018001 Ukuran buku : 11 × 17.5 cm 2022 Kertas : Bookpaper Terbit : 2018 Nota Pastoral KWI 2018 PANGGILAN GEREJA DALAM HIDUP BERBANGSA Menjadi Gereja yang Relevan dan Signifikan Menanggapi situasi bangsa yang diwarnai berbagai masalah dalam mewujudkan Indonesia yang satu sebagai rumah bagi semua komponen bangsa, juga dalam merespon tibanya tahun politik 2018-2019, KWI menerbitkan sebuah Nota Pastoral bertajuk “Panggilan Gereja dalam Hidup Berbangsa – Menjadi Gereja yang Relevan dan Signifikan”. Para Uskup Indonesia ingin mengajak umatnya dan masyarakat luas untuk semakin memahami gagasan dan makna Pancasila sebagai Dasar Negara; Mengembangkan berbagai gerakan persaudaraan dan kemanusiaan lintas batas dengan berbagai cara yang pas dalam konteks keindonesiaan yang Bhinneka Tunggal Ika. Saya Indonesia Saya Pancasila. (ASH) 141

DOKUMEN GEREJA Konferensi Waligereja Indonesia ISBN. 978-979-565-793-4 www.obormedia.com SKU. OB. 40017002 Ukuran buku : 11 × 17.5 cm 2022 Kertas : Bookpaper Terbit : 2017 Nota Pastoral KWI 2017 Mencegah dan Memberantas Korupsi PENGANTAR Sidang Konferensi Waligereja Indonesia (KWI) tahun 2016 diawali dengan hari studi para Uskup yang mengambil tema “Membedah dan Mencegah Mentalitas serta Perilaku Koruptif”. Persoalan korupsi dipilih sebagai tema hari studi karena keprihatinan para Uskup melihat praktik-praktik korupsi yang semakin menggurita di mana-mana. Melalui hari studi ini para Uskup beserta semua peserta sidang melakukan refleksi bersama tentang kejahatan korupsi, menggali akar-akar mentalitas dan perilaku koruptif, serta cara-cara pencegahannya agar bisa membangun pola pikir, budaya, dan gerakan antikorupsi .... Ada tiga hal yang menjadi sasaran hari studi tentang korupsi ini. Pertama, kita ingin membangun sistem administrasi dan penatalayanan publik yang mampu mengurangi atau bahkan menghilangkan mentalitas dan perilaku koruptif sebagai upaya pembaruan hidup menggereja. Kedua, kita hendak membangun budaya antikorupsi melalui pendidikan. Ketiga, kita mau menciptakan dan memperbanyak gerakan-gerakan antikorupsi di kalangan umat Katolik dan masyarakat. 142

DOKUMEN GEREJA R. Kurris SJ ISBN. 978-979-565-671-5 www.obormedia.com SKU. OB. 41013001 2022 Ukuran buku : 14 × 21 cm Kertas : Bookpaper Terbit : 2013 Sejarah Seputar Katedral Jakarta Sebagai pastor di Katedral Jakarta, Pater R. Kurris SJ semakin mengagumi gedung gereja itu. Ia lalu mempelajari asal-usulnya dalam lingkungan Batavia kuno dan perkembangannya di Jakarta baru. Kecintaannya itu membuahkan buku “Sejarah Seputar Katedral Jakarta” dan Museum Katedral Jakarta. Buku ini mengungkap lebih banyak latar belakang sejarah Gereja dan kawasan Nusantara, Hindia Belanda, yang kemudian menciut menjadi Jakarta Raya. Diramu oleh jiwa seni penulisnya, buku ini mempunyai nilai ilmiah, historis faktual, namun juga dapat menjadi bacaan yang segar. 143

DOKUMEN GEREJA RD Simon Petrus L. Thahjadi ISBN. 978-979-565-710-1 www.obormedia.com SKU. OB. 40014001 Ukuran buku : 14 × 21 cm 2022 Kertas : Bookpaper Terbit : 2014 Mission Breakthrough Narasi Kecil Imam Diosesan di Indonesia Dalam Gereja Katolik, Imam praja atau imam diosesan mengawali berdirinya Umat Katolik yang pertama di nusantara (1534) oleh Pastor Simon Vaz, martir pertama di Morotai. Lalu para praja Belanda di Abad XIX membarui dan merintis berdirinya Hierarki Gereja Indonesia kelak. Pada masa pendudukan Jepang, saat semua misionaris asing di tawan, segelintir praja pribumi mengambil alih praktis semua pekerjaan misionaris. Juga saat perang pasca proklamasi mempertahankan kemerdekaan melawan Belanda, mereka berada di barisan rakyat dan pejuang Indonesia. Hingga sekarang imam praja berkarya dalam aneka bidang kerasulan. Umat katolik mengenal mereka, a.I. Rm. Sandjaja(martir Indonesia), Rm. Mangunwijaya (budayawan, pendidik, arsitek, pejuang HAM), Rm. Lugano (Pastor kaum nelayan), Mgr. Ignatius Suharyo (Uskup dan cendekiawan), Rm. Benny Susetyo (pengamat sosial-politik), P. Neles Tebay dan P. Djonga (pejuang dialog dan HAM di Papua, peraih berbagai penghargaan), P. Rantinus Manalu (pejuang nasib petani di Sibolga), P. Jimmy Tumbelaka dan P. Agus Uluhayanan (rekonsiliasi konflik di Poso dan Ambon). Siapa itu imam diosesan? Bagaimana sejarahnya? Mana tantangannya? Apa spiritualitas yang menggerakkannya menjalankan misi terobosan (mission breakthrough)? Secara singkat-padat buku ini membahas tentang mereka yang sebagai imam pribumi di tanah-airnya sendiri pernah distigmatisasi “tweede klas priester” (imam kelas dua) oleh Gereja Kolonial. 144

DOKUMEN GEREJA A. Eddy Kristiyanto OFM ISBN. 978-979-565-723-1 www.obormedia.com SKU. OB. 40015001 2022 Ukuran buku : 14 × 21 cm Kertas : Bookpaper Terbit : 2015 Seandainya INDONESIA Tanpa KATOLIK Jalan Merawat Ingatan Kandungan dalam masa lampau perlu diurai. Apalagi semakin baik masa lalu diketahui, semakin siap masa depan diarahkan dan diisi. Begitulah kalau ingatan itu terawat, terutama ingatan akan segala sesuatu yang bernilai. Merawat ingatan itulah pembebasan! Sebab merawat itu sikap menerima dan memberi makna positif atas segala sesuatu yang sudah tidak dapat diubah. Itulah nilai menjadi Katolik dalam masyarakat yang majemuk, Indonesia. Andai kata Indonesia tanpa Katolik, ITU BUKAN INDONESIA! *** Buku ini hendak menelusuri kembali jejak-jejak Kekatolikan dalam sejarah Indonesia dan peran Katolik dalam rangka “menjadi(kan) Indonesia”. Sebuah kajian historis yang penting dalam mereposisi pola relasi negara dan agama agar sungguh menjadi “rumah damai” bagi semua! 145

DOKUMEN GEREJA Komisi Liturgi KWI ISBN. 978-979-565-734-7 www.obormedia.com SKU. OB. 40015003 2022 Ukuran buku : 14 × 21 cm Kertas : Bookpaper Terbit : 2015 Redemptionis Sacramentum (Sakramen Penebusan) Instruksi VI: Tentang Sejumlah Hal yang Perlu Dilaksanakan ataupun Dihindari berkaitan dengan Ekaristi Mahakudus Siapakah yang sebaiknya membaca buku ini? Semua umat beriman Kristiani yang rindu memahami, merayakan dan menghayati Ekaristi Mahakudus secara baik dan benar Redemptionis Sacramentum merupakan Instruksi pelaksana keenam dari Dokumen Konstitusi Liturgi (Sacrosanctum Concilium) Konsili Vatikan II, khususnya nomor 47-58. Selain memberikan pedoman-pedoman yang lebih rinci mengenai sejumlah hal yang perlu dilaksanakan dan dihindari berkaitan dengan Ekaristi Mahakudus, Instruksi pelaksana keenam ini juga mengajak para Uskup, Imam, Diakon dan Umat beriman untuk lebih memahami, merayakan dan menghayati Ekaristi sebagai “Sakramen Penebusan”. 146

DOKUMEN GEREJA Agustinus Surianto Himawan Pr - dkk ISBN. 978-979-565-483-4 www.obormedia.com SKU. OB. 40008003 Ukuran buku : 14 × 21 cm 2022 Kertas : HVS Terbit : 2008 Imam Diosesan Akar Tunggang Gereja Katolik Indonesia Imam Diosesan? Sebagian besar umat Katolik mengenalnya sebagai imam projo. Seorang Imam Katolik adalah seorang laki-laki yang dipanggil Tuhan untuk melayani Gereja dalam pribadi Kristus, sang Kepala. Ia adalah seorang yang mengasihi Tuhan, Gereja dan Umat yang ia layani. Imam Diosesan adalah seorang imam yang mengikatkan hidupnya ke dalam Gereja Lokal Dioses (keuskupan), dimana Uskup sebagai gembala utamanya. (hlm. 34) “Seorang imam adalah pemimpin umat sejak dia ditahbiskan. Keberhasilannya bukan semata- mata di tentukan oleh tahbisan imamatnya, tetapi juga diukur dari sosok pribadi dan jasil karyanya sebagai manusia.” (Agustinus Didiek Dwinarmiyadi) “… dengan selalu hidup dalam irama masyarakat lokalnya, seorang imam diosesan memperoleh ‘injil kehidupannya’. Di lain pihak, dengan menjadi bagian dari hirarki Gereja setempat, imam diosesan juga mendapat sebuah kehidupan melalui ‘Injil Kanoniknya’”. (H. Witdarmono) Perubahan status dari ius commisionis menjadi ius mandatum pada tahun 1969 tampaknya memberi dampak sangat positif bagi perkembangan imam-imam diosesan di Indonesia. Para Uskup tertantang untuk menyiapkan tenaga-tenaga imamnya sendiri, sehingga suatu ketika diharapkan Keuskupannya menjadi mandiri dlm memenuhi kebutuhan tenaga imam. Mengapa Imam Diosesan atau projo merupakan Akar Tunggang Gereja Katolik Indonesia? Miliki buku ini dan ketahui lebih dalam mengenai Imam Diosesan/Projo hingga ke akar- akarnya…. 147

DOKUMEN GEREJA Kongregasi Ibadat dan Tata Tertib Sakramen, Vatikan www.obormedia.com ISBN. 978-979-565-572-5 2022 SKU. OB. 40011002 Ukuran buku : 14 × 21 cm Kertas : HVS Terbit : 2011 Direktorium tentang Kesalehan Umat dan Liturgi Hidup Rohani tidak tercakup seluruhnya dalam partisipasi liturgi, namun perlu pula dipupuk oleh kesalehan umat Kristiani. Berdasarkan pada ajaran resmi dan ketetapan- ketetapan dari Magisterium Gereja. Sidang Pleno Konggregasi Ibadat & Tata Tertib Sakramen di Vatikan, mengesahkan Direktorium, yang merumuskan hubungan antara kesalehan umat dan liturgi dan menegaskan asas-asas yang mengatur hubungan tersebut. Dan kemudian dikuatkan lagi dengan pengesahan oleh Imam Agung Yohanes Paulus II. Buku ini sangat mutlak dipahami oleh umat Katolik dan menjadi acuan dan pedoman bagi kita semua dalam melanjutkan misi Karya Ilahi di muka bumi ini. DAFTAR ISI I. Kecenderungan-kecenderungan Baru: Sejarah, Magisterium, dan Teologi • Liturgi dan Kesalehan Umat dari Abad ke Abad; • Liturgi dan Kesalehan Umat dalam Magisterium Gereja; • Asas-2 Teologis untuk evaluasi dan Pembaruan Kesalehan umat II. Pedoman Penyerasian Kesalehan Umat dengan Liturgi • Tahun Liturgi dan Kesalehan Umat; • Penghormatan kepada Santa Bunda Allah; • Penghormatan kepada Santo-santo dan Beato-beata; • Penghormatan bagi yang sudah meninggal; • Tempat Ziarah dan Ziarah 148

DOKUMEN GEREJA Agustinus Surianto Himawan Pr ISBN. 978-979-565-894-8 www.obormedia.com SKU. OB. 41621002 Ukuran buku : 15 × 23 cm 2022 Kertas : Matte Paper Terbit : 2021 Gereja Katedral Bogor Sejarah dan latar belakang pembangunannya Ada sejumlah pertanyaan yang kerap menjadi bahan diskusi ketika orang membicarakan Gereja Katedral Bogor. Bangunan bersejarah ini memang memuat begitu banyak misteri yang belum terungkap karena keterbatasan data informasi. Kapan Gereja Katedral dibangun, apakah tahun 1896? Kapan mulai dipakai, 1896, 1900, atau 1905? Siapa arsitek yang mendesain gedung pesanan Mgr. M.J.D. Claessens ini? Apa nama asli gereja ini sebelum menjadi Katedral Bogor? Adakah filosofi atau ‘intentio‘ yang melatar belakangi pembangunannya? Dulu ada Kerk van Buitenzorg sebelum gereja besar ini dibangun, kapan dirobohkan? Mana yang lebih tua, gedung Panti Asuhan Vincentius (Seminari Stella Maris) atau gedung Gereja Katedral? Mana saja di kompleks Kapten Muslihat yang telah ditetapkan sebagai Bangunan Cagar Budaya (BCB)? Gedung KJO/BPK itu apa yah? Apakah ada kaitannya dengan Panti Asuhan Jeugdzorg? Melalui uraian dalam buku ini semua pertanyaan tersebut semoga mulai terjawab, meskipun tetap terbuka kemungkinan lahirnya interpretasi baru di kemudian hari berdasarkan bukti dari sumber-sumber baru lainnya. Penulis amat bersyukur kalau buku ini bisa menjadi dokumen sejarah tentang Gereja Bunda Hati Kudus, kini bernama Gereja Santa Perawan Maria Katedral Bogor, yang pada waktu dibangun di awal abad ke-20 disebut een sieraad van Buitenzorg (Permata Buitenzorg) karena keindahannya. Gereja Bunda Hati Kudus menjadi gedung terindah di Bogor pada masa itu. Buku ini juga bisa dijadikan dokumen rujukan bagi banyak pihak yang memiliki kepentingan terkait sejarah atas Benda Cagar Budaya (BCB) Gereja Katedral Bogor. 149

DOKUMEN GEREJA Departemen Dokumentasi KWI ISBN. 978-979-565-003-4 www.obormedia.com SKU. OB. 40401799 Ukuran buku : 14 × 21 cm 2022 Kertas : HVS Terbit : ... Dokumen Konsili Vatikan II Dokumen Konsili Vatikan II merupakan produk dari Konsili Ekumenis Vatikan Kedua atau Vatikan II (1962–1965), sebuah Konsili Ekumenis ke-21 dari Gereja Katolik Roma yang dibuka oleh Paus Yohanes XXIII pada 11 Oktober 1962 dan ditutup oleh Paus Paulus VI pada 8 Desember 1965. Konsili ini menghasilkan 16 Dokumen, terdiri dari 4 Konstitusi, 9 Dekrit, dan 3 Pernyataan. Semuanya dapat dibaca dalam buku ini. 150


Like this book? You can publish your book online for free in a few minutes!
Create your own flipbook