Important Announcement
PubHTML5 Scheduled Server Maintenance on (GMT) Sunday, June 26th, 2:00 am - 8:00 am.
PubHTML5 site will be inoperative during the times indicated!

Home Explore Hexa Magz Edisi 9 -Januari 2022

Hexa Magz Edisi 9 -Januari 2022

Published by Hexa Magz E-magz Hexagon City, 2022-01-26 05:38:10

Description: Selamat pagi !

Konferensi Ibu Pembaharu telah usai diselenggarakan penghujung tahun lalu. Namun, keseruannya masih melekat dalam kalbu. Sebenarnya, ada apa dengan Konferensi Ibu Pembaharu? Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022, hadir khusus meliput untukmu, wahai ibu.

Siapa sajakah narasumber yang hadir? Bagaimana keseruan acaranya? Apa saja yang bisa kita pelajari dari Konferensi Ibu Pembaharu? Simak ulasannya dalam rubrik Tema Utama dan Liputan Konferensi.

Selain sajian istimewa tersebut, masih ada tulisan menarik tentang "kota perempuan" dalam rubrik Seputar Kota. Temukan juga bagaimana cara sukses menabung ala ibu rumah tangga dalam rubrik Keuangan.

Untuk ibu yang sering ribet dengan masalah sampah dapur, yuk, intip solusi uniknya dalam rubrik Dapur.

Penasaran? Tunggu apa lagi? Yuk, simak ulasannya.

Hexa Magz,
Sejuta Kata Penuh Makna

Search

Read the Text Version

Sejuta Kata Penuh Makna MAGZ EDISI 9|JANUARI 2022 DAPUR KEUANGAN SEPUTAR KOTA 5 Olahan Sukses Kota untuk Kulit Menabung ala Perempuan Semangka Ibu Rumah Tangga

SERBA-SERBI KONFERENSI IBU PEMBAHARU Booth Ruang Konferensi SjsdTueeiKggrnUaidtdI,aaidprpliaeyabnsateenE4rrgax6thdadbiaibbsodiieotsiidtaobhinaomykoHeaatannnhlgg.lS.uHtDineseidtxrrsueauehraMhbnooaagloergadhzdn-ioinlei h sRmeuerantnaygimmaneakndgipamejmuaknaaapnpapreaesnretnratanaryabasiasunam. ber yAruadanang2gmabneamigniiialiynkaiyittaiuknegVtIt)Ped(rabdnaagpUiampteudsmaela(rutmantuk peserta tanpa tiket). Twibbon Lobi Utama Dua twibbon yang bisa dipakai peserta umIbneutnuPgkekmmambeamphapanrroyuem. koasnikaacnaarataKuonferensi Pdaennammapsaukkaknelowbeibsetelah peserta log in konferensiibupembaharu.id. Terlihat ada tiga pintu masuk ruangan uPCteoamnmfbeaarheteanmrcuep. aHAtdadlali,gEdexahlnairbSnitKyiaUonIKHoHanalfll.le,rensi Ibu

SALAM REDAKSI Bismillahirahmaanirrahiim Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh Alhamdulillah, puji syukur kami panjatkan Terakhir, menginiasiasi terwujudnya kepada Allah, kami dapat menerbitkan universitas yang fokus pada bidang kembali Hexa Magz di edisi yang kesembilan. Pendidikan Ibu dan Keluarga yang pertama di Masyaallah tabarakallah, kami mengucapkan Indonesia dalam bentuk luring maupun daring. banyak terima kasih atas apresiasi dari pembaca selama ini. Alhamdulillah, Tim Hexa Magz mendapat kesempatan untuk bersama-sama belajar Semarak perayaan Satu Dekade Ibu sekaligus meliput acara super keren ini. Simak Profesional melalui Konferensi Ibu Pembaharu juga bahasan menarik dari rubrik Tips Dapur telah usai diselenggarakan, 18–22 Desember dan Keuangan, Resensi Buku, serta Seputar Kota, 2021. Mengutip dari Instagram yang pastinya sayang untuk dilewatkan. @ibu.profesional.official, Konferensi Ibu Pembaharu bertujuan untuk mempertemukan Terima kasih kami haturkan kepada semua Ibu Pembaharu dari berbagai penjuru pihak yang selalu mendukung dan menantikan nusantara maupun mancanegara untuk kehadiran Hexa Magz. Kami juga memohon melakukan refleksi, kolaborasi, berbagi solusi maaf apabila ada hal-hal yang kurang dalam menjalankan perannya sebagai berkenan. Semoga apa yang kami sajikan perempuan, ibu, dan istri. Kemudian, sebagai dapat bermanfaat bagi pembaca. media publikasi untuk meningkatkan jumlah perempuan berpendidikan dan berkualitas Selamat Satu Dekade Ibu Profesional. Semoga yang akan tumbuh dan berkembang, dampaknya semakin meluas dalam mendidik berdasarkan potensi yang dimilikinya sebagai para perempuan Indonesia. ibu pembaharu, baik yang bekerja di ranah domestik maupun publik. Selanjutnya, Jazakumullah Khairan Katsira mendorong dilaksanakannya pertemuan para Wassalamu’alaikum Warahmatullahi ibu pembaharu tingkat internasional secara Wabarakatuh berkala. REDAKSI Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022 1

TIM REDAKSI dinie puspitasari syam CITRA ANGGITA   ERNI ARIE SUSANTI FIFTARINA Ciptakanlah Superteam, MAFTUHA Puspitasari bukan Superman. jalal GINA ARINA USHWATUNNISA RAHMAH Di era sekarang, orang berkualitas dikalahkan oleh mereka yang berkomunitas. Orang hebat dikalahkan oleh mereka yang senang kerja tim. Buat apa bangga jadi Superman bila ternyata bisa dikalahkan oleh SUPERTEAM Jamil Azzaini Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022 2

DAFTAR ISI 4 TEMA UTAMA : KONFERENSI DAN SEMANGAT BERDAMPAK UNTUK INDONESIA 7 LIPUTAN KONFERENSI IBU PEMBAHARU 29 KEUANGAN : SUKSES MENABUNG ALA IBU RUMAH TANGGA 34 DAPUR : 5 OLAHAN KULIT SEMANGKA YANG PATUT DICOBA 37 REVIEW BUKU : JALANI HIDUP LEBIH PROAKTIF 42 S E P U T A R K O T A : K O T A U N T U K PEREMPUAN Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022 3

TTEEMMAA UUTTAAMMAA TEMA UTAMA KONFERENSI DAN Berawal dari sebuah niat untuk SEMANGAT menghadirkan sebuah ekosistem bagi para BERDAMPAK perempuan dimanapun berada untuk bisa UNTUK menjadi seorang -“changemaker”- bagi INDONESIA dirinya, keluarga, dan lingkungan sekitarnya maka lahirlah sebuah program Oleh: Erni Arie Susanti Konferensi Ibu Pembaharu. Momen yang diadakan 2 tahun sekali ini, sebelumnya Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022 diadakan tahun 2019 secara offline di Yogyakarta dengan diikuti 300 peserta. Acara ini berlangsung 6 hari, yakni tanggal 17 - 22 Desember 2021 dengan menghadirkan 1.000 peserta terdaftar, 14 pembicara, 22 sesi acara, 48 booth virtual dengan oleh-oleh digital yang bisa diunduh para peserta hingga marketplace dan semuanya bisa diakses dalam 1 laman yaitu, http://konferensiibupembaharu.id. 4

Meskipun acara diselenggarakan secara online, para peserta sangat antusias mengikuti perhelatan akbar ini. Berdasarkan informasi dari panitia, di hari pertama, situs ini didatangi 4.518 visitor, dengan page viewers 82.373 dan hits (permintaan satu file ke server web) sebanyak 799.022 permintaan. Kondisi ini memaksa panitia membuat akun Youtube sebagai pintu masuk lain bagi peserta yang ingin menyimak siaran langsung acara ini. Selain materi dan inspirasi dari narasumber, hal yang cukup menarik adalah oleh oleh digital bagi peserta di setiap booth. Cukup klik tas rotan, kemudian bisa langsung melihat dan mengunduh informasi yang diberikan. Ada 46 booth yang terbagi dalam 3 ruang di acara ini. Kurang rasanya jika datang ke sebuah acara tanpa berbelanja, dan Panitia pun menyediakan marketplace. Booth yang menawarkan berbagai produk dan jasa, mulai dari kelas online, makanan, herbal, craft, home decor, produk fashion, hingga mainan edukasi.  Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022 5

Tak terasa, 6 hari momen menampilkan 14 6 perempuan hebat di bidangnya masing masing telah usai, penutupan pun dilakukan dengan pembacaan Deklarasi Konferensi Ibu Pembaharu oleh Founder Ibu Profesional, Ibu Septi Peni Wulandani. Sebanyak 6 isu utama menjadi poin penting dalam isi deklarasi ini dan semuanya terkait peranan perempuan. Konferensi Ibu Pembaharu boleh saja usai, tetapi perjalanan setiap perempuan untuk menemukan dirinya agar bisa terus tumbuh dan belajar harus terus dilakukan. Menciptakan sebanyak-banyaknya playground sehingga bisa berkarya, berbagi, dan berdampak untuk sesama, seperti harapan Ibu Profesional dalam milestone- nya 5 tahun ke depan yaitu Ibu Profesional untuk Indonesia. Sampai jumpa di Konferensi Ibu tahun 2023, salam Ibu Pembaharu ! Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022

LIPUTAN KONFERENSI AKU BERDAYA, AKU BERKARYA Oleh: Dinie Puspitasari Syam Konferensi Ibu Pembaharu berlangsung mulai tanggal 17 Desember hingga tanggal 22 Desember 2021 sebagai puncak perayaan satu dekade Ibu Profesional. Konferensi menghadirkan empat belas narasumber yang telah berpengalaman dan berdedikasi membesarkan komunitas sesuai dengan aktivitas yang digelutinya. Narasumber yang dihadirkan sesuai dengan isu serta tema komponen yang ada dalam komunitas Ibu Profesional. Salah satu tema yang diangkat, yaitu \"Aku Berdaya, Aku Berkarya\" di mana tema tersebut berkaitan dengan isu \"Berdaya dalam Ekonomi\" yang menjadi pijakan dalam aktivitas komponen KIPMA (Koperasi Ibu Profesional Mandiri). Terdapat empat narasumber yang berbagi ilmu dan pengalaman berkaitan dengan tema \"Aku Berdaya, Aku Berkarya\", yaitu Ines setiawan, Nani Zulminarni, Heni Sri Sundani, dan Maureen Hitipeuw. Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022 7

“INOVASI DATANG SAAT KITA DIHADAPKAN PADA MASALAH. INOVASI BUKAN BERARTI MELAKUKAN SESUATU YANG BENAR- BENAR BARU, MELAINKAN MEMBERI NILAI TAMBAH PADA SUATU HAL YANG SUDAH ADA.\" INES SETIAWAN Ines Setiawan, merupakan perempuan Beliau melakukan inovasi sesuai dengan pembaharu yang berbagi dalam workshop potensi sumber daya alam yang ada di yang diadakan pada tanggal 17 Desember sekitarnya sehingga mempunyai nilai lebih. 2021. Selain berbagi pengalaman yang Menurutnya, inovasi datang saat kita berkaitan dengan tema \"Aku Berdaya, Aku dihadapkan pada masalah. Inovasi bukan Berkarya\", ilmu yang dibagikan berkaitan berarti melakukan sesuatu yang benar- dengan tema \"Lingkungan dan Kehidupan benar baru melainkan memberi nilai tambah yang Berkelanjutan\". pada suatu hal yang sudah ada. Ibu Ines merupakan Founder SHINE Tahapan inovasi yang dilakukan oleh Iu Ines (Sustainable Hyper - Platform of yaitu belajar dan melihat masalah, berkarya Indonesian Networks of Educators). Beliau menjadi bagian dari solusi, hingga berdaya adalah seorang pembelajar yang tangguh. menghasilkan sesuatu yang mempunyai nilai Berawal dari kondisinya sebagai orang tua lebih. Contohnya, produksi blueberry yang tunggal serta orang yang suka belajar melimpah kemudian diolah menjadi selai sehingga membuatnya berinovasi untuk yang bisa ditambahkan sebagai topping es menghasilkan karya. krim. Selain itu, jamur yang tumbuh di sekitar rumah bisa dibudidayakan sehingga Bagi Ibu Ines, berbagi ilmu itu tidak akan mempunyai nilai lebih, bisa dijual dan dapat mengurangi yang dimiliki. Justru itu akan menjadi sumber penghasilan. semakin menambah banyak yang kita dapatkan. Salah satunya kebahagiaan saat berbagi manfaat. Untuk itulah Ibu Ines membagikan pengetahuan yang dimilikinya agar para ibu lain bisa merasakan dampak positif dari berbagai macam aktivitas yang dilakukannya. Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022 8

“PEREMPUAN BISA BELAJAR SEPANJANG HAYAT DAN MAU BELAJAR BERSAMA AGAR MENJADI LEBIH KUAT DIBANDINGKAN BELAJAR SENDIRI.” NANI ZULMINARNI Narasumber Konferensi Ibu Pembaharu Kendala yang dihadapi oleh Pekka, yaitu selanjutnya, yaitu Nani Zulminarni. Ibu perempuan sebagai kepala keluarga tidak Nani merupakan Pendiri Pemberdayaan terdata dengan baik sehingga persoalan Perempuan Kepala Keluarga (Pekka), mereka tidak dikenali oleh pemerintah. serta Ashoka Leader untuk Asia Tenggara. Talkshow yang menghadirkan Namun, seiring berjalannya waktu setelah 10 Ibu Nani dilaksanakan pada hari Minggu tahun Pekka konsisten bergerak di daerah tanggal 19 Desember 2021. pedesaan, para perempuan yang aktif berkontribusi mulai dapat menunjukkan data Komunitas Pekka tersebar di 34 propinsi akurat tentang keberadaan masyarakat di Indonesia dengan prioritas utama miskin dan perempuan kepala keluarga. Hal berada di pedesaan. Dalam aktivitasnya, ini menjadi landasan bagi para perempuan Ibu Nani menggalakkan \"Pekka Mart\", di untuk menyampaikan permasalahan yang mana setiap anggota harus melakukan terjadi sekaligus memberikan solusi yang transaksi penjualan dengan produk dari tepat kepada pemerintah sehingga mereka anggota yang lain. bisa melihat kontribusi Pekka secara langsung. Selain itu, Pekka mengajak para ibu untuk menabung sehingga bisa mengubah Ibu Nani menyampaikan bahwa pengalaman kebiasaan belanja dan belajar hidup lebih merupakan pengetahuan yang tidak terbatas hemat. Kebiasaan ini dilakukan dengan sehingga bercerita tentang apa yang dialami cara melatih para ibu berpikir dulu saat merupakan sarana berbagi pengetahuan akan membeli kebutuhan utama sehingga yang luar biasa. Beliau juga mengingatkan mereka menyadari bahwa menabung itu agar para perempuan bisa belajar sepanjang lebih penting. hayat dan mau belajar bersama agar menjadi lebih kuat dibandingkan belajar sendiri. Aktivitas tersebut diharapkan menjadi penggerak ekonomi dan gerakan 9 produksi pangan lokal di masyarakat setempat. Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022

“MEMBERI BUKAN KARENA MEMPUNYAI BANYAK. NAMUN, KARENA TAHU BAGAIMANA RASANYA TIDAK MEMILIKI APA-APA.” HENI SRI SUNDANI Heni Sri Sundani merupakan Founder Setelah pulang dari luar negeri, beliau Anak Petani Cerdas dan AgroEdu kembali ke kampung halamannya dan Jampang Community yang telah mulai berpikir bagaimana caranya mendapatkan berbagai macam memutus rantai kemiskinan yang penghargaan sebagai perempuan turun-temurun di desanya. pembaharu. Ibu Heni hadir sebagai narasumber webinar dalam Rantai kemiskinan itu terjadi karena Konferensi Ibu Pembaharu yang minim teladan, minim keterampilan, dilaksanakan pada hari Minggu dan pendidikan yang rendah. Untuk tanggal 19 Desember 2021. itu, ia mulai bergerak mengatasi kemiskinan dengan cara menyediakan Berawal dari orang tua yang berpisah fasilitas pendidikan bagi anak-anak di dan kondisi ekonomi yang kurang daerahnya. mampu sehingga seorang Heni Sri Sundani merasa kesulitan untuk bisa Dengan bermodalkan uang Rp. bersekolah dan melanjutkan 100.000,00 Ibu Heni mulai membeli pendidikan lebih tinggi. Dengan latar peralatan dan alat tulis serta belakang pengalaman tersebut, Ibu menyediakan kardus sebagai papan Heni bekerja keras menjadi seorang tulis. Dengan modal tersebut, beliau Tenaga Kerja Wanita (TKW) di luar memulai kelas pertamanya yang negeri sehingga mampu membiayai diberi nama Anak Petani Cerdas. sekolah hingga perguruan tinggi dengan biaya sendiri. 10 Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022

Kelas tersebut menjadi cikal bakal Kegiatan yang lain, yaitu Anak Petani berdirinya Komunitas Anak Petani Cerdas telah mendirikan 27 Cerdas yang saat ini sudah perpustakaan komunitas di kampung- berkembang pesat, mampu kampung tempat aktivitas belajar memberikan manfaat kepada 8.900 diadakan serta mengadakan olimpiade anak dan beasiswa hingga level yang menyediakan wadah bagi anak universitas. petani Indonesia untuk mengasah kemampuan bersaing. Adapun program dan kegiatan yang dilakukan komunitas Anak Petani Ibu Heni memberikan tips dan kiat Cerdas, yaitu mengadakan sekolah untuk menebar manfaat, yaitu : informal gratis yang diselenggarakan setiap akhir pekan, berlokasi di 6 membangun mindset; kampung Kabupaten Bogor, Ciamis, mendalami ilmu dari mulai konsep hingga Pulau Lombok dan Sumbawa. hingga teknis; Selain itu,komunitas memberikan belajar pada mentor yang beasiswa pendidikan kepada anak- berpengalaman; anak putus sekolah dari tingkat SD membangun jaringan yang luas; hingga SMA/sederajat. mampu mengadaptasi teknologi. Beliau mengingatkan bahwa memberi bukan karena mempunyai banyak. Namun, karena tahu bagaimana rasanya tidak memiliki apa-apa. Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022 11

M EABNKEGASRUNABRLASAYAEGNAHMIGNIASIGLKAYSMKTIAANUIUNAITNNMIGTEATYSEBDUDASNEEIATKAMTRPIIMEABIDALBWABATIAAGAKKKNHIHIA.AA. NBKJG.UAAISANNTAYRNAUK

MAUREEN HITIPEUW \"JADILAH IBU YANG BAHAGIA DAN BERDAYA BAGI DIRIMU SENDIRI DAN ANAK-ANAKMU.\" Narasumber yang berkaitan dengan tema \"Aku Berdaya, Aku Berkarya\" selanjutnya, yaitu Maureen Hitipeuw. Beliau merupakan Community Builder & Founder of Single Mom Indonesia. Talkshow yang menghadirkan Ibu Maureen dilaksanakan secara terbatas pada hari Senin tanggal 20 Desember 2021. Single Mom Indonesia (SMI) Kegiatan yang dilakukan Selain itu, untuk merupakan komunitas yang oleh SMI, yaitu aktivitas menghapus secara bergerak pada yang sesuai dengan visi dan perlahan stigma negatif pemberdayaan ibu tunggal misi komunitas. Visi masyarakat terhadap di Indonesia melalui komunitas, yaitu label perempuan orang beragam program sekaligus memberdayakan ibu tua tunggal. sebagai komunitas yang tunggal untuk membangun menyediakan ruang aman keluarga bahagia dan Adapun kegiatan yang bagi anggotanya untuk percaya diri. Misi dilakukan SMI yaitu : saling mendukung dan komunitas, yaitu menguatkan. Berdiri sejak memberdayakan ibu pendampingan tanggal 8 September 2014, tunggal dengan anggota dalam kini anggota SMI sudah menyediakan dukungan private Facebook mencapai lebih dari 6.500 serta pelatihan-pelatihan group; ibu tunggal yang tersebar di agar keluarga dapat group Whatsapp dan seluruh penjuru Indonesia bertahan, mandiri, dan telegram; bahkan sampai ke luar berkembang. offline events; negeri. online events; kuliah Whatsapp; Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022 Instagram live; webinars; dan mentorship. 13

PEREMPUAN DAN PEMBERDAYAAN DISABILITAS UNGGUL OLEH: ERNI ARIE SUSANTI NICKY CLARA Sering kali terjadi dalam masyarakat kita, para penyandang disabilitas menjadi sosok yang termarginalkan. Mereka sering dipandang sebelah mata karena memiliki tampilan yang “berbeda”, padahal mereka memiliki hak yang sama. Terlebih negara sudah membuat peraturan tentang Penyandang Disabilitas yang tertuang dalam Undang-Undang Nomor 8 Tahun 2016. Menurut data dari Biro Pusat Untuk mendukung Dalam acara Konferensi Ibu Statistik (BPS), pada tahun gerakan “Indonesia Pembaharu. Isu ini menjadi 2020, di Indonesia tercatat Inklusi, Disabilitas tema yang diangkat dalam jumlah penyandang disabilitas Unggul”, Ibu Profesional webinar yang diadakan pada mencapai 22,5 juta jiwa. Jumlah sebagai komunitas hari ketiga konferensi, ini berdasarkan lima kategori perempuan yang Selasa (21/12). Hadir disabilitas, yakni fisik, mendukung penyandang sebagai narasumber, yaitu intelektual, mental, sensoris, disabilitas, turut Mbak Nicky Clara, dan ganda/multi. Namun ironis, menginisiasi gerakan “Ibu penyandang disabilitas ternyata hanya kurang 3% dari Inklusif” dan mengusung yang juga seorang jumlah keseluruhan tema “Potensi sociopreneur. penyandang disabilitas Perempuan Dalam tersebut yang sudah bekerja Pemberdayaan 14 ataupun berdaya. Disabilitas Unggul” ‘LIMITATION IS ONLY A MINDSET’. KETERBATASAN BUKANLAH SUATU HAMBATAN DALAM MENCIPTAKAN KARYA DAN MEMBERIKAN KONTRIBUSI NYATA. KARENA SEJATINYA, KETERBATASAN HANYALAH SEBUAH PIKIRAN DALAM DIRI UNTUK MEMBUAT KITA BERHENTI BERDAYA. Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022

Sebagai seorang tunadaksa dan pengguna Akses tersebut untuk mendapatkan prosthetic leg, kondisi tersebut tidak kesempatan dan pekerjaan; membatasi dirinya untuk bergerak dan ekonomi; memberikan dampak bagi lingkungan di mobilitas dan fasilitas yang dibutuhkan; sekitarnya. dan advokasi (kesehatan dan hak yang Hingga kini, terdapat empat social enterprise mereka butuhkan). dalam bidang pemberdayaan disabilitas yang dikelolanya. Komunitas tersebut Dalam setiap aktivitas, tentu ada tantangan didirikan sejak tahun 2016, yaitu Berdaya yang harus dihadapi. Menurutnya, tantangan Bareng, KAMU, Tenoon, dan ThisAble. terbesar berasal dari internal, yaitu mental Semua social enterprise tersebut memiliki visi block para personal. Hal ini terjadi karena yang sama, yaitu pemberdayaan perempuan mereka terbiasa menjadi objek atau penerima dan disabilitas di Indonesia. bantuan, maka ketika diajak untuk berdaya, serta memaksimalkan potensi dan Menurut Perempuan berusia 31 tahun ini, kemampuan diri, mereka pun menolak. hal yang dibutuhkan bagi para penyandang disabilitas adalah aksesibilitas. “Berarti mereka belum siap untuk menerima program tersebut, ya gak apa-apa, cari lagi. Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022 Kemudian, kita fokus dan konsentrasi kepada mereka yang bisa menerima program ini,” ujarnya. 15

Peran orang tua dan pengasuhan Dalam menemukan ikigai, hal terpenting adalah menyeimbangkan empat elemen Meskipun memiliki keterbatasan fisik, tersebut untuk saling mengisi agar dapat Mbak Nicky selalu diajarkan oleh kedua menentukan tujuan hidup berkelanjutan. orang tuanya untuk tidak menutupi Jika Anda hanya menemukan beberapa kekurangannya. Bahkan, semasa sekolah saja, belum bisa dikatakan sudah dulu, ia disekolahkan di sekolah umum dan menemukan cara hidup ikigai. Namun, diperlakukan layaknya anak-anak normal. apabila kita dapat menyatukan keempat “Aku disekolahkan di sekolah umum, elemen tersebut, kita akan menemukan orang tua selalu mengajarkan untuk arti dari ikigai yang dapat membuat jangan pernah menutupi kekurangan hidup lebih bermakna. dirimu, tetapi tunjukkan kelebihan dirimu,” katanya. Dengan filosofi hidup ini, semua orang tentu bisa menjalankan kehidupannya Menurutnya, support system dari keluarga, secara lebih produktif, bahagia, dan terutama ayah dan ibu, yang saling tidak mempunyai beban hidup. Maka mengisi dan menguatkan agar setiap anak sekali lagi, “limitation is only a mindset”. bisa terus melangkah sangat penting. Keterbatasan bukanlah suatu hambatan Karena dari sana, anak akan belajar dalam menciptakan karya dan banyak hal dari kedua orang tuanya, memberikan kontribusi nyata, melainkan termasuk empati. hanyalah sebuah pikiran dalam diri untuk membuat kita berhenti berdaya. Tujuan hidup Selain support system, hal lainnya yang dibutuhkan setiap orang termasuk para disabilitas, adalah tujuan hidup. Ada konsep orang Jepang yang bisa ditiru berkaitan dengan hal ini, yaitu ikigai. Ikigai merupakan irisan dari empat elemen, yaitu passion, mission, vocation, dan profession. Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022 16

TERLEPAS DARI SEGALA KETERBATASAN KITA, DARI KELUARGA SIAPA, DI DAERAH MANA KITA DILAHIRKAN, DENGAN PRIVILEGE APA PUN YANG KITA PUNYA, SAYA PERCAYA KITA PUNYA REASON UNTUK DILAHIRKAN DAN KITA HARUS MENCARI APA TUJUAN DARI DIRI KITA. NICKY CLARA

PEREMPUAN DI ERA DIGITAL OLEH: CITRA ANGGITA JANGANLAH BERFOKUS PADA CUAN ATAU PENGHASILAN SEMATA DALAM MEMBUAT KONTEN. NAMUN, BAGAIMANA KITA MEMBERI MANFAAT BAGI ORANG LAIN. SITI JULAIHAH, S. S., M.HUM. Salah satu isu yang diangkat dalam Terdapat dua narasumber yang mengisi Konferensi Ibu Pembaharu adalah tema “Perempuan di Era Digital”. perempuan dan anak perempuan berdaya Keduanya adalah Ibu Siti Julaihah dalam dalam memanfaatkan teknologi informasi. talkshow terbatas, Sabtu, 18 Desember Isu ini dikemas dalam tema “Perempuan 2021, yang dipandu oleh Ricca Nourma di Era Digital”. Tema ini berkaitan dengan sebagai MC dan Indah Laras sebagai apa yang perempuan bisa lakukan di era moderator, serta Ibu Anna Soemarmo digital 4.0, sehingga para perempuan yang mengisi talkshow hari Rabu, 22 lebih berdaya dan meluaskan manfaat Desember 2021, dengan MC Rima dari apa pun peran dan kiprah yang Melanie P. dan moderator Ara Kusuma. diupayakan perempuan dengan memanfaatkan teknologi digital. Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022 18

Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022 Ibu Siti Julaihah adalah seorang penulis novel, dosen, dan content creator di kanal YouTube Ceceromed Kitchen. Dalam talkshow yang berdurasi 1 jam 33 menit, beliau berbagi pengalamannya membuat kanal YouTube, tips menghadapi tantangan, bagaimana cara menghargai subscriber dan viewers, bagaimana menghadapi haters, serta berbagi rahasia berapa penghasilan seorang content creator. Menurut data dari lembaga keuangan Credit Suisse, pandemi Covid-19 mengakibatkan perekonomian Indonesia merosot. Namun, pada saat yang bersamaan, jumlah orang dengan kekayaan bersih di atas US $1 juta justru naik tajam sebesar 61,7% di tahun 2020. Orang-orang kaya baru ini adalah para YouTuber, di mana YouTube merupakan platform yang sangat objektif, mereka akan “menggaji” kita sesuai dengan minat penonton tanpa peduli siapa kita dan dari kalangan mana kita berasal. Hal inilah yang membuat generasi milenial lebih memilih menjadi YouTuber dibandingkan profesi-profesi favorit yang sudah ada, seperti dokter dan lainnya. 19

Cara mengembangkan kanal YouTube, Berdasarkan pengalaman Mbak Juju menurut Mbak Juju, nama panggilan pula, beliau berpesan pada para peserta narasumber, antara lain adalah kita agar bekerja dengan cerdas, tidak harus bisa menentukan ide kreatif sekadar keras. Sebagai contoh, untuk konten kanal YouTube kita yang bagaimana beliau membuat konten terdiri dari dua jalur, yaitu hiburan, video di kanal YouTube Ceceromed edukasi, atau keduanya. Menentukan Kitchen tentang sambal, dengan modal topik harus berdasarkan passion, Rp10.000,00. Namun, bisa konsisten membuat video, dan pelajari menghasilkan Rp7.000.000,00. cara kerja algoritma YouTube agar penonton bertambah sehingga Para peserta yang menyimak secara live pendapatan pun bertambah. Yang pasti, sangat bersemangat dan terinspirasi just do it, lakukan mulai sekarang, adalah untuk membuat konten di kanal tips penting. YouTube seperti beliau. Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022 20

ANNA SOEMARMO Menurut pemaparan Ibu Anna, dalam meraih kesuksesan, pintar saja tidaklah Perempuan bernama lengkap Anna Maria cukup. Jika hanya dengan Maurieta Soemarmo adalah seorang mengandalkan kepintaran, belum tentu Head of Retail & Payments Activation for kita bisa berpikir secara logis, belum Google Play Southeast Asia & Australia. tentu bisa melahirkan ide baru yang out Saat ini menjadi salah satu pimpinan of the box, dan belum tentu punya perempuan di Google Japan. Beliau kemampuan bermimpi besar. memaparkan materi dengan judul Growth Mindset, How to Survive in the Digital Age. Lebih lanjut, Ibu Anna menjelaskan bahwa kita bisa meraih sukses dengan Acara diawali dengan perkenalan dan mengubah mindset kita dari fixed cerita aktivitas yang saat ini dijalani mindset menjadi growth mindset, karena narasumber selama bekerja di Google sukses itu dimulai dari diri kita yang Japan. Lulusan MBA University of Illinois percaya bahwa kita bisa melakukan Champaign yang belum lama diwisuda ini banyak hal. Pesan beliau, daripada kita berbagi pengalaman, bagaimana bisa berpikir “I can`t do it\", cobalah mencapai sukses dan bekerja di salah mengubah pikiran itu dengan “Saya satu perusahaan terbaik dunia. sedang belajar”. - \"IF YOU ARE FEARLESS, THE OPPORTUNITY BECOME LIMITLESS.\" Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022 21

Ciri-ciri growth mindset, seperti yang Dengan growth mindset, kita bisa belajar dipaparkan Ibu Anna, antara lain sebagai dari kesalahan kita, dengan bekerja lebih berikut. keras dan berkemauan untuk memberikan hasil terbaik. Jika ada tantangan, harus Menyukai tantangan dan hal baru. berusaha melakukan terbaik dan Hanya berfokus pada pengembangan mengubah pola pikir. diri. Berkembang karena banyak latihan. Hal ini bisa diterapkan dalam membentuk Mau belajar dari kesalahan. It`s okay to genius mindset kepada anak-anak kita. fail, karena kalau kita tidak pernah Misalnya, melatih anak berpikir dengan gagal dan melakukan kesalahan, kita memberi trigger pertanyaan pintar, fokus tidak akan belajar. Bangga dengan pada proses bukan pada hasil, lebih banyak kesalahan. mengajak diskusi dan belajar dari Tidak sungkan meminta tolong dan kesalahan, melatih ketekunan, serta jangan bertanya. mudah menyerah. Anak kita harus Sanggup melakukan hal sulit. dikelilingi dengan different form of genius. Make your learning is your superpower. Jenius itu ada di berbagai bidang, tidak Jangan pernah berhenti belajar. hanya science, tetapi juga art. Embrace Try to do your best. Kadang kita butuh a weird, it`s okay to be different. Mari kita little push agar bisa mencoba. bantu anak untuk mengambil risiko. Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022 22

Ibu Anna berbagi tentang pivot Stage 3, Pilot. Membuat project yang bisa framework yang dipakai oleh Google berdampak di 1 tahun ke depan. untuk membantu perempuan Manfaatkan network, kekuatan, dan skill berkembang, dengan empat tahapan, kita untuk mencapai 1 tahun visi kita. yaitu sebagai berikut. Stage 4, Launch. Setelah itu diluncurkan Stage 1, Plant. Assess dan refleksi kira- pilot-nya, small goal-nya. Kemudian, atur kira kekuatan kita apa, apa yang selama timeline-nya agar kita bisa bertanggung ini berfungsi membantu kita sukses, jawab ke diri sendiri dan bagaimana kita serta orang lain datang kepada kita, bisa mengukur sukses. bertanya soal apa (hal ini merupakan tanda bahwa kita punya kekuatan di Saat sesi diskusi, beberapa pertanyaan bidang tersebut) pun dijawab Ibu Anna. Salah satunya, yang ditanyakan Mbak Elva Citra, yaitu Stage 2, Scan. Dengan kekuatan yang kita apa spesifikasi kemampuan yang punya, kesempatan apa yang ada di luar dibutuhkan untuk menjadi pemimpin sana. Kita melihat orang lain yang sudah seperti Ibu Anna. Beliau menjawab bahwa sukses di bidang kita, cari tahu apa yang yang dibutuhkan adalah transferable skill mereka lakukan, ikuti mentorship atau (kemampuan dan pengetahuan yang kursus, pikirkan kira-kira project kecil dapat digunakan dalam berbagai apa yang bisa kita buat. pekerjaan dan jalur karier), seperti leadership, strategic thinking, problem solving, communication, dan stakeholder management. Jika kita bisa menunjukkan semua ini, akan membantu kita menjadi seorang pemimpin. Pesan penutup Ibu Anna untuk para perempuan di era digital saat ini adalah perseverance is the key, ketekunan adalah kunci. Tekun, jangan gampang menyerah, dan jangan malu bertanya. Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022 23

BANGGALAH PADA DIRIMU, IBU! OLEH: RAHMAH NUR YANAYIRAH MENJADI BAHAGIA ITU MUDAH, ASAL TAHU JALANNYA. Speechless ketika mengetahui bahwa 10– Di sinilah pentingnya seorang perempuan untuk 50% ibu hamil dan setahun mencegah depresi tersebut hadir sejak dini. Jika pascapersalinan, di negara berkembang, mendapati gejala, seperti mengalami yang namanya depresi. Data ini sudah menjadi rahasia umum yang sering marah; dikeluarkan oleh WHO (World Health mudah tersinggung; Organization), Divisi Maternal Mental menangis dan sedih tanpa sebab; Health and Child Health Development, merasa hopeless; pada sebuah pertemuan di Jenewa, merasakan guilty dan useless; Swiss, pada tahun 2008. sulit tidur; nafsu makan berkurang; Data ini kemudian menjadi sumber tidak suka melihat bayinya; referensi bagi tenaga medis untuk muncul pemikiran untuk melukai bayi dan diri melihat sejauh mana jumlah ibu sendiri; dan mengalami masalah psikis tidak suka melakukan hal-hal yang biasanya pascapersalinan. Bagaimana dengan diminati. Indonesia? Hmm, ternyata angkanya juga fantastis, lho. Tercatat ada 22,4% ibu di Nah, jika kondisi seperti di atas dirasakan lebih Indonesia mengalami depresi setelah sering, memang sebaiknya mengambil tindakan melahirkan. sebelum terjadi hal yang tidak diinginkan. Orang- orang yang ada di sekitar ibu hamil dan Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022 pascapersalinan juga harus memahami kondisi ini. Jangan sampai justru menjadi salah satu penyebab depresi terjadi. 24

Dampak Ibu Depresi Upaya untuk menjadi ibu Tips Menjadi Ibu bahagia menjadi pondasi Bahagia yang Bangga Sudah bisa dipastikan bahwa penting agar masalah akan Dirinya ibu hamil yang mengalami depresi bisa teratasi dengan depresi akan menyebabkan baik. Ibu bahagia tidak Memang sih, bahagia itu banyak hal, di antaranya identik dengan bergelimang diciptakan karena tidak bisa kondisi tubuh ibu menjadi harta, rumah mewah, suami mengharapkan orang untuk tidak stabil, preeklamsia, tampan, serta anak-anak memberikan kebahagiaan hingga bisa melahirkan yang imut dan lucu. Ibu tersebut. Hadirnya support prematur. Selain itu, bayi yang bahagia merupakan kondisi system pun sebenarnya tidak dilahirkan dari seorang ibu di mana ibu sudah selesai bisa menjadi salah satu depresi mengakibatkan dengan dirinya hingga syarat untuk pertumbuhannya juga mampu mengelola setiap membahagiakan. Semuanya mengalami masalah, seperti emosi dan sekelilingnya hanya sebagai fasilitas yang masalah emosi dan perilaku. menjadi lebih baik. kemudian bisa saja berjalan dengan baik, tetapi tetap Kondisi seperti ini juga Lalu, bagaimana tips akan menemui sisi memungkinkan terjadi, di menjadi ibu bahagia? unpredictable ketika tidak mana si ibu akhirnya bunuh diri berjalan sesuai harapan. dan juga infanticide. Jika sudah begini, tentunya hal ini menjadi masalah serius yang harus mendapatkan pelayanan terbaik. Hexa Magz Edisi 9 Januari 2022 25

Do not judge! Siapa pun sebenarnya Tentukan Prioritas tidak boleh menghakimi orang lain yang Setiap orang dilahirkan ke bumi ini menurutnya di luar ekspektasi. sejatinya hanya memiliki satu Namanya manusia, otomatis penuh prioritas, yakni beribadah. Namun, dengan segala ketaksempurnaan. Hal ini namanya dunia yang hadir dengan bukan jadi alasan yang dibenarkan segala kegemerlapannya, terkadang hanya karena menuntut untuk bahagia. ibu lupa dengan prioritas tersebut. Yaa, kalau mau bahagia, usahakan, lah, Jadilah drama kehidupan pun ya. Jangan meminta dari orang lain. bermunculan. Padahal, jika sudah punya skala prioritas, tidak akan Mbak Nur Yanayirah, pada Konferensi mudah dihinggapi masalah yang tidak Ibu Pembaharu yang berlangsung penting atau bisa diurus belakangan. Desember 2021 lalu, mengatakan bahwa menjadi bahagia itu mudah, asal Mengurangi Harus dan tahu jalannya. Seharusnya “Seharusnya, ya, saya tidak usah Berikut adalah beberapa tips menjadi resign kerja. Jadinya gini, deh, finansial ibu bahagia atau happy mom. keluarga jadi butuh diselamatkan.” Coba Mengurangi Perfeksionisme Ini sering terjadi pada ibu-ibu yang yang Tidak Penting belum siap memasuki kompleksitas Sudah bisa dipastikan kalau orang yang rumah tangga. Akhirnya, banyak yang apa saja harus sempurna, akan dekat kemudian mempertanyakan sejauh dengan kekecewaan. Besar kecilnya mana orang tua berupaya untuk kecewa itu, sepadan dengan seberapa keberhasilan anaknya, bahkan kerasnya upaya menjadi sempurna bertanya pada diri atas sikap dalam dirinya. pasangan, misalnya, “Harusnya tuh, habis mandi, handuk jangan Untuk menyeimbangkan agar tidak diletakkan di kasur.” memberikan side effect, pastikan bahwa sifat perfeksionis tersebut justru Self-acceptance saja, lho. Jika tidak membuat kehidupan jauh lebih seperti itu, khawatir justru sakit berantakan. karena selalu memikirkan apa yang harus dan seharusnya dialami olehnya. Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022 26

Stop Bandingkan diri dengan Ibu Saat ini sudah banyak layanan berupa Lain aplikasi yang bisa diikuti sebagai proses Tak hanya bagi diri sendiri, tetapi juga healing dari depresi dan tekanan dengan keluarga sendiri. Terkadang kita lainnya, khususnya pascapersalinan dan menganggap bahwa dengan keluarga menyusui lebih kurang setahun lebih santai. Namun, pada dasarnya, dari lamanya, yang mengakibatkan kondisi lisan orang-orang terdekatlah yang lebih jiwa dan raga letih. terasa menyakitkan. Mereka yang seharusnya support, tetapi justru Salah satu komunitas yang membawahi sebaliknya. ibu-ibu dengan harapan untuk berubah lebih baik adalah Motherhope Maafkan Diri Sendiri Indonesia. No body’s perfect. Tidak perlu menunggu orang lain memaafkan diri kita yang Sekilas tentang Motherhope Indonesia penuh kekurangan. Cobalah maafkan diri Komunitas ini sudah mendapatkan ketika sedang melakukan kesalahan atau dukungan dari Kementerian Kesehatan zalim dengan diri sendiri. Indonesia, yang sangat menyambut baik inisiatif dari Yayasan Menggapai Mencari Bantuan Harapan Ibu, dikenal dengan Nah, dalam kondisi di mana pasangan Motherhope Indonesia, khususnya tidak bisa berbuat apa-apa, ditambah pelayanan sosialisasi kepada ibu hamil dengan keluarga besar juga bingung, dan dan nifas tentang Buku Pedoman teman dekat penuh dengan kesibukan, Pelayanan Antenatal Terpadu yang mencari bantuan untuk keluar dari sudah masuk edisi ketiga. masalah kesehatan jiwa itu penting. Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022 27

Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022 Banyak relawan yang bergabung di komunitas ini dengan berbagai profesi, terkait dengan pelayanan kesehatan ibu hamil dan nifas, seperti 50 ibu penyintas depresi pasca melahirkan yang kini sudah dinyatakan sembuh; 150 bidan; 25 dokter perempuan; 25 psikolog klinis; dan mahasiswa perempuan. Lalu, siapa saja yang bisa menjadi anggota dalam komunitas Motherhope Indonesia ini? Ibu hamil dan pascapersalinan (0–2 tahun) yang sudah terdiagnosis depresi, baik dari psikolog klinis maupun psikiater Ibu hamil dan pascapersalinan (0–2 tahun) yang mengalami masalah kesehatan jiwa, tetapi belum mendapatkan pelayanan psikolog klinis dan psikiater Ibu yang memiliki anak kurang dari 2 tahun Tenaga kesehatan Calon pengantin Kader Posyandu/Puskesmas/PKK Anggota keluarga ibu hamil dan pascapersalinan lainnya, seperti ibu, saudara kandung, atau suami *** Well, ibu harus bangga dengan dirinya untuk terus berusaha bangkit dan berbuat yang terbaik untuk keluarganya. Jika tidak demikian, bagaimana peradaban bangsa ini akan dibangun di masa depan? Sementara ibu menjadi orang terpenting dalam keluarga untuk mewujudkannya, tentunya dibantu dengan support system yang ada. Jadi, sudahkah bangga dengan dirimu, wahai ibu? 28

KEUANGAN 29 SUKSES MENABUNG ALA IBU RUMAH TANGGA OLEH: GINA ARINA USHWATUNNISA Konferensi Ibu Pembaharu (KIP) baru saja usai. Salah satu tema yang diangkat adalah “Saya Ibu Rumah Tangga dan Saya Bangga”. Ibu Septi Peni Wulandani mengatakan bahwa seorang ibu rumah tangga yang bangga akan dirinya, memiliki perkembangan peran. Misal, yang awalnya kasir keluarga, meningkat menjadi manajer keuangan keluarga. Sebelumnya koki keluarga, meningkat menjadi manajer gizi keluarga. Semula tukang jemput anak sekolah, meningkat menjadi manajer pendidikan anak. Salah satu kunci sukses seorang ibu rumah tangga, dalam perannya sebagai manajer keuangan keluarga, adalah kemampuan menabung. Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022

APA SAJA MANFAAT MENABUNG? Membantu mengantisipasi kebutuhan yang datang tak terduga. Memenuhi kebutuhan terduga di masa mendatang. Kebutuhan terduga ada yang harus dipenuhi dalam jangka pendek dan panjang. Untuk kebutuhan terduga yang baru muncul 5 tahun mendatang, kita perlu menabung dana di instrumen investasi agar bisa mengantisipasi laju inflasi jangka panjang. Menempatkan kita selangkah lebih maju ke zona aman finansial. Bila tidak memiliki tabungan sama sekali, keuangan berisiko terpapar masalah finansial kapan saja. Untuk meraih cita-cita hidup sejahtera secara finansial, salah satu kunci penting adalah memiliki kebiasaan keuangan yang baik, yakni menabung secara rutin. Pengelolaan arus kas alias cashflow yang sehat adalah keterampilan finansial yang perlu dikuasai secara baik bila kita ingin mewujudkan keuangan yang sejahtera. Penting untuk diingat, tidak akan tercipta arus kas yang sehat bila tidak menabung secara rutin. Ketika tidak memiliki tabungan, begitu ada kebutuhan mendesak yang harus terpenuhi saat itu juga, mau tidak mau kita akan memakai pendapatan yang tersisa untuk menutupnya. Tanpa tabungan yang sudah kita siapkan, arus kas keuangan akan lebih rentan terganggu. Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022 30

Mengetahui banyaknya manfaat menabung pengeluaran berada dalam jalur yang tepat seperti tertera di atas, nyatanya tidak dan sesuai rencana. sedikit ibu rumah tangga yang gagal menabung. Berikut beberapa tips menabung Kita bisa melakukan rekap pengeluaran bagi ibu rumah tangga. secara berkala, seperti setiap bulan, 3 atau 6 bulan sekali, juga setiap akhir tahun, serta Tentukan Anggaran Pengeluaran membaginya ke dalam beberapa kategori, Tetap seperti makanan, hiburan, pendidikan, dan Buatlah anggaran atau budget yang perlu lain-lain. Dengan begitu, kita bisa dikeluarkan tiap bulan dan tahun untuk mengetahui di mana pengeluaran yang kebutuhan rumah tangga agar kita bisa berlebihan dan tidak diperlukan serta mengontrol dana. Hal ini juga akan dapat membantu kita dalam mengevaluasi membantu kita dalam menyisihkan dana alokasi pengeluaran di masa yang akan penting supaya tidak mengganggu tabungan. datang. Mencatat Pemasukan dan Pisahkan Kebutuhan dan Keinginan Pengeluaran secara Detail Tujuannya untuk mengetahui ke mana Membuat kategorisasi seperti ini akan saja uang digunakan. Karena pada dasarnya, semakin besar penghasilan, membantu kita menabung dengan lebih cermat. semakin besar juga pengeluarannya. Cara ini juga sangat ampuh untuk menghindari Kita harus bisa menahan uang belanja untuk pengeluaran yang tiba-tiba membludak. Rekaplah segala pengeluaran, baik pilihan yang bersifat sekunder, apa lagi jika kebutuhan keluarga maupun pribadi, agar kita bisa menjaga tidak signifikan dan berlaku sementara. Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022 Menabung tidak hanya sekadar menyimpan uang di tempat yang aman. Kesuksesan menabung juga erat kaitannya dengan kebiasaan berbelanja. Tidak sedikit orang yang menghabiskan tabungannya hanya karena menuruti hasrat belanjanya. Maka dari itu, belanjakanlah uang hanya untuk hal-hal yang bersifat penting dan bermanfaat untuk diri sendiri dan keluarga. 31

Belanja Mingguan Tetapkan Jumlah Target Belanja mingguan bisa meminimalkan stok yang Tabungan menumpuk di kulkas dan menghindari mubazir. Tentukan jumlah untuk setiap target Buat juga rencana menu makanan selama satu agar kita dapat mengetahui nominal minggu agar dapat fokus dengan bahan-bahan yang yang perlu disisihkan secara berkala perlu dibeli. Cara ini dapat membantu serta memperkirakan berapa lama meminimalkan pengeluaran yang tidak diperlukan. waktu yang dibutuhkan untuk memenuhi target tersebut. Dengan Rajin Hunting Promo dan Diskon penetapan yang jelas dan spesifik, kita Buatlah list barang belanjaan bulanan dan totalkan. bisa lebih fokus menggapai tujuan. Kemudian, silakan berbelanja, lalu cari harga promo dan diskon. Dengan begitu, kita bisa mendapatkan sisa uang belanja yang cukup untuk menambah tabungan. Saat ini, bahkan ada banyak marketplace yang memudahkan untuk proses belanja dan menemukan harga promo. Utamakan Pembayaran Tunai Mengumpulkan Uang Receh Mungkin terdengar outdated, terutama di jaman Kumpulkan setiap kembalian receh dari yang serba cash less ini, tetapi penggunaan kartu penjual. Siapkan beberapa celengan cenderung mempermudah kita untuk melakukan untuk menampung setiap receh yang pembelian yang tidak direncanakan. Oleh karena dikumpulkan. Jangan bongkar celengan itu, lebih baik utamakan menggunakan pembayaran sebelum terisi penuh. Mengumpulkan tunai untuk memastikan kita tidak mengeluarkan uang receh juga bisa menjadi tips dana secara berlebihan di luar rencana. menabung harian. Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022 32

Ikut Arisan Setiap orang memiliki cara dan jalan Cara ini cukup sering dilakukan dan identik hidupnya masing-masing. Berhenti untuk dengan para ibu rumah tangga. Arisan akan membandingkan, selalu bersyukur, dan membuat kita mau menyisihkan uang untuk fokus pada tujuan yang perlu dicapai. ditabung. Silakan pilih arisan dengan sistem yang mudah dan sesuai dengan kondisi Kesuksesan dalam menabung tidak finansial masing-masing. hanya sebatas dari seberapa besar uang yang disimpan, tetapi juga dipengaruhi Membuat Rekening Khusus Tabungan dari kebiasaan dalam mengatur Kita harus memiliki dua rekening, yakni untuk keuangan. Maka dari itu, dibutuhkan pemasukan dan menabung. Dengan rekening perubahan pada kebiasaan dan juga yang terpisah, kita bisa mengetahui memilih metode menabung yang tepat pemasukan dan pengeluaran secara mudah untuk mengoptimalkannya. sehingga menabung pun akan semakin optimal. Melalui tips menabung yang sudah dipaparkan, semoga bisa menjadi bahan Canangkan Hidup Sehat pertimbangan dan meningkatkan Dengan memastikan bahwa kita senantiasa peluang kesuksesan saat menabung. hidup sehat, bisa meminimalkan pengeluaran Manfaat menabung tidak menunggu tak terduga, seperti biaya berobat yang tidak lama untuk bisa dirasakan dapat diperkirakan. Meski harus berhemat, keuntungannya. perhatikan pula untuk hidup sehat, seperti dari makanan serta kegiatan olahraga. Dengan menabung, keuangan keluarga bisa terkelola lebih sehat dan peluang Berhenti Membanding-bandingkan kita mewujudkan kesejahteraan finansial Kita mungkin pernah bertanya-tanya, di masa depan menjadi lebih besar. mengapa orang lain dapat dengan mudah Masih ragu dengan tujuan dan manfaat memenuhi keinginan mereka. Perlu diingat, menabung? Yuk, jangan tunda lagi bahwa apa yang kita ketahui tentang orang menabung untuk ikhtiar masa depan lain dari apa yang mereka tunjukkan, mungkin keluarga yang insyaallah lebih sejahtera. tidak seperti kenyataannya. Referensi: Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022 Manulife. 5 Manfaat Menabung yang Masih Sering Terlupakan. Diakses pada 30 Desember 2021, dari https://www.manulife.co.id/id/artikel/5-manfaat-menabung- yang-masih-sering-terlupakan.html. Nathania, Raissa. (2021, 29 Juli 2021). 8 Cara Menabung yang Efektif untuk Ibu Rumah Tangga. Diakses pada 03 Januari 2022, dari https://glints.com/id/lowongan/cara-menabung- ibu-rumah-tangga/#.YdO_tWjMLIU. Team Money+. (2021, 3 Agustus). Anti Gagal! 6 Tips Menabung untuk Ibu Rumah Tangga. Diakses pada 30 Desember 2021, dari https://blog.amartha.com/anti-gagal-6- tips-menabung-untuk-ibu-rumah-tangga/. 33

DAPUR LIMA OLAHAN KULIT SEMANGKA YANG PATUT DICOBA OLEH: FIFTARINA PUSPITASARI Ada banyak cara untuk mengurangi sampah dari dapur. Salah satu caranya adalah dengan memaksimalkan penggunaan bahan makanan di dapur. Di edisi kali ini, mari kita belajar bersama tentang cara mudah mengolah kulit buah semangka. Siapa yang tidak mengenal semangka? Namun, tahukah Anda, bahwa bagian kulit Buah berkulit hijau ini sangat populer semangka yang berwarna putih juga di kalangan masyarakat Indonesia. memiliki banyak khasiat? Kulit semangka Kandungan air yang melimpah dari mengandung berbagai vitamin, seperti buah semangka membuatnya cocok vitamin A, C, dan B6. Tak hanya itu, ia juga disantap di kala cuaca terik untuk mempunyai kadar potasium dan serat menghilangkan dahaga. Kebanyakan yang lebih tinggi dari daging buahnya. Dan orang hanya mengonsumsi daging buah hebatnya pula, kulit semangka semangka yang berwarna merah atau mengandung banyak citrulline, salah satu kuning. Adapun kulitnya sering kali jenis asam amino yang dapat melancarkan terbuang di tempat sampah ataupun peredaran darah, meningkatkan imunitas tempat pengomposan. tubuh, dan membantu penyembuhan luka. Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022 34

Setelah mengetahui manfaat kulit 35 semangka, tentunya kita semakin penasaran, dong. Bagaimana sih, cara mengkonsumsi kulit semangka agar tidak membosankan? Berikut ini terdapat beberapa ide sajian yang terbuat dari olahan kulit semangka. 1. Jus Buah Kulit semangka bisa dijus secara terpisah tanpa tambahan buah lain. Karena rasanya yang cenderung tawar, madu atau daun mint bisa dicampurkan ke dalam jus untuk menambah cita rasanya. Selain itu, kulit semangka juga bisa dijus bersama buah- buahan lain, seperti stroberi dan mangga. 2. Acar Kulit semangka memiliki rasa yang segar dan tekstur yang renyah, seperti mentimun. Oleh karena itu, ia sangat cocok untuk digunakan sebagai bahan baku acar. Jangan lupa untuk memadukan kulit semangka dengan bahan lain yang berwarna cerah, seperti wortel, irisan bawang merah, serta cabai rawit untuk menghasilkan sajian acar yang cantik dan menggugah selera. Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022

3. Sayur Kulit Semangka 4. Bakwan Kulit Apakah kulit semangka bisa diolah Semangka menjadi sayur? Tentu bisa. Ketika dimasak, kulit semangka memiliki Siapa yang tidak suka dengan bakwan tekstur yang mirip seperti labu siam. Kita bisa menggunakan kulit semangka sayur? Gorengan yang satu ini sudah di dalam berbagai masakan, seperti tumis, sayur bening, ataupun sayur pasti menjadi kudapan favorit semua lodeh. kalangan. Nah, kulit semangka juga bisa lo, dijadikan salah satu bahan baku bakwan sayur. Kulit semangka dapat diserut tipis-tipis, kemudian dicampurkan dengan bahan bakwan lainnya, seperti wortel dan taoge. Hasilnya, bakwan sayur yang renyah di luar dan lembut di dalam. 5. Manisan Kulit Semangka Kulit semangka juga cocok untuk diolah menjadi manisan. Setelah dipotong kecil- kecil, kulit semangka direbus dengan larutan gula dan perasan air jeruk nipis sehingga warnanya berubah menjadi transparan. Mudah, bukan? Selamat mencoba! Referensi: You're Tossing One of the Healthiest Parts of Your Watermelon—Stop! (2016). Diakses pada 17 Desember 2021, dari www.prevention.com/food-nutrition/healthy-eating/a20437529/watermelon-rind-nutrition/. 7 Amazing Benefits of Watermelon Rind. (2020). Diakses pada 4 Desember 2021, dari https://www.organicfacts.net/watermelon- rind.html. 262 Resep Kulit Semangka Mudah dan Enak. Diakses pada 10 Desember 2021, dari https://cookpad.com/id/cari/kulit%20semangka. Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022 36

REVIEW BUKU JALANI HIDUP LEBIH PROAKTIF OLEH : MAFTUHA JALAL Judul : Problem Solving 101, Apakah Anda memiliki Buku Simpel Untuk Orang- masalah, tetapi bingung Orang Cerdas hendak menyelesaikannya Penulis : Ken Watanabe dari mana? Ataukah Anda Alih Bahasa : Tim sudah tahu jawabannya, Penerjemah Publishing One akan tetapi galau akan Penyunting : Mimi Jamilah memilih jalan X atau Y? Penerbit : Publishing One Sudah berusaha membaca Tahun Terbit : 2009 buku tentang problem Tebal Buku : 113 halaman solving, tetapi malah semakin pusing dengan teori-teori di buku tersebut? Tenang, Problem Solving 101, Buku Simpel untuk Orang-Orang Cerdas karya Ken Watanabe mungkin pilihan yang tepat untuk membantu menyelesaikan persoalan Anda. Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022 37

Siapakah Ken Watanabe? REVIEW BUKU Ken Watanabe, seperti yang Ken Watanabe ingin mengajarkan ditulis di sampul belakang buku anak-anak Jepang, bagaimana ini, adalah pendiri dan CEO Delta berpikir sebagai pemecah Studio, sebuah perusahaan yang masalah, mengambil peran bergerak di bidang pendidikan, proaktif dalam pendidikan hiburan, dan media. Ia mereka sendiri dan dalam mengenyam pendidikan di Yale pembentukan kehidupan mereka. dan Harvard Business School Ia berusaha membingkai serta pernah menjadi konsultan perangkat yang digunakan di manajemen di McKinsey & McKinsey dengan sebuah cara Company, sebuah perusahaan yang menyenangkan dan mudah. konsultan manajemen global. Sebuah cara yang dapat menuntun anak-anak Pada tahun 2007, Perdana menggunakan pendekatan praktis dalam memecahkan masalah Menteri Jepang menempatkan sehingga mereka semakin terampil dalam mencari solusi. pendidikan sebagai agenda utama negara. Pada waktu itu, telah lama ada perbincangan untuk menggeser “pendidikan yang menitikberatkan pada hafalan” menjadi “pendidikan yang menitikberatkan pada pemecahan masalah”. Namun, belum ada seorang pun yang menemukan cara konkret dan efektif untuk mewujudkannya. Ken Watanabe pun terdorong untuk berperan serta. Ia lantas meninggalkan McKinsey untuk menulis buku ini. Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022 38

Tak disangka, buku panduan Apa Pemecahan Masalah Itu? sederhana yang ditulisnya ini menjadi sangat populer. Tidak hanya Buku ini terbagi dalam empat bab, yakni di kalangan anak-anak, tetapi juga “Anak-Anak Pemecah Masalah”, “Akar disukai para pembaca dewasa, mulai Penyebab Masalah”, “Tujuan dan dari orang tua, guru, hingga CEO Pencapaian”, serta “Kelebihan dan perusahaan besar. Dari kalangan Kekurangan”. Pada bab pertama, bisnis hingga menyebar ke pembaca diajak mengenal lima karakter komunitas pendidikan dan pembaca manusia ketika berhadapan dengan umum. masalah. Pada tahun 2007, buku ini bahkan Membaca bahasan ini, pembaca seperti menjadi buku bisnis terlaris nomor diajak becermin, termasuk dalam satu di Jepang. Di Indonesia, selain golongan karakter manakah kita? diterbitkan oleh penerbit Publishing Apakah Nona Pengeluh, Tuan One–buku yang kami ulas ini juga Pengkritik, Nona Pemimpi, Tuan diterbitkan oleh penerbit Elex Media Reaksi-Cepat, atau Anak Pemecah Komputindo dengan judul Problem Masalah? Solving 101: Sebuah Buku Sederhana untuk Orang Pintar. Sebagai pembaca, tentu kita berharap memiliki karakter unggul seperti Anak Pemecah Masalah. Namun jikalau belum, kabar baiknya, kita bisa berlatih untuk membiasakannya. Pemecahan masalah bukanlah sebuah bakat yang hanya dimiliki beberapa orang saja, melainkan sebuah kebiasaan. Setiap dari kita bisa menjadi pemecah masalah dengan mengembangkan sejumlah keterampilan yang tepat dan mengadopsi sikap yang tepat. Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022 39

19 Pemecahan masalah, sebagaimana Berikut ketiga contoh yang dibedah disampaikan oleh Ken Watanabe, adalah dalam ketiga bab buku tersebut. sebuah proses yang dibagi menjadi empat langkah (1) memahami situasi saat ini; (2) Jamur Mania, yakni sebuah band mengidentifikasi akar penyebab masalah; rock yang kurang diminati penonton. (3) mengembangkan rencana tindakan Mereka mencoba mencari tahu akar yang efektif; dan (4) melakukan eksekusi penyebab masalah tersebut, agar hingga masalahnya terpecahkan, dengan banyak orang mau menonton membuat perubahan jika diperlukan. mereka. Keempat langkah tersebut adalah satu John Gurita menggunakan kesatuan. Rencana sekeren apa pun, jika keahliannya dalam memecahkan tidak diikuti dengan eksekusi, bukanlah masalah untuk menganggarkan pemecahan masalah. Pemecahan masalah, komputer baru dan mengejar sebagaimana ditegaskan oleh penulis, impiannya menjadi seorang merupakan kombinasi antara berpikir dan animator CG (Computer Graphic) bertindak. yang terkenal. Kiwi adalah seorang bintang sepak Adapun bagaimana cara memecahkan bola yang ingin meningkatkan masalah, diuraikan dalam bab dua, tiga, dan teknik bermainnya. Ia mengevaluasi empat. Penulis menjelaskannya langsung kelebihan dan kekurangan dua dengan mengambil contoh kasus. sekolah sepak bola untuk menentukan pilihan terbaik yang Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022 sesuai dengan kebutuhannya. 40

Dalam menjelaskan bagaimana Penutup masing-masing tokoh memecahkan masalahnya, selain Sesuai judulnya, Problem Solving didukung oleh ceritanya yang 101 adalah buku yang simpel, menarik, penulis menggunakan tetapi menarik. Karena memang kotak perangkat pemecahan ditujukan untuk anak sekolah masalah. menengah, buku ini sangat mudah dipahami. Tampilannya juga Kotak perangkat tersebut adalah menarik karena disertai dengan diagram dan gambar-gambar pohon logika, pohon ya/tidak, lucu. Buku ini tidak hanya pas dibaca anak-anak, tetapi juga rencana desain pemecahan cocok dibaca oleh para guru dan orang tua. masalah, piramida hipotesis, Salah satu kalimat yang paling Y A NsGerTtEaRkBoAtaIkK pUeNraTnUgKkaDt IkLeIleHbAihTan menancap di benak saya ketika membaca buku ini adalah D A NDdATaFEnTMkAPeRkAuTIrMaUnPNgI TaAnUN:KkArDNitIDeMrAiAaSdUaKnK A N “penting untuk selalu K E mempertanyakan cara berpikir evaluasi. Setiap kotak perangkat kita dan mencari pilihan lain yang mungkin kita abaikan”. Membaca digunakan menyesuaikan dengan buku ini bukan hanya melatih kita sebuah keterampilan, melainkan contoh kasus yang sedang juga mengembangkan kerangka berpikir proaktif, yang dimulai dihadapi. dari memecahkan permasalahan dalam kehidupan sehari-hari. Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022 41

SEPUTAR KOTA KOTA UNTUK PEREMPUAN OLEH: CITRA ANGGITA Sejatinya, kota yang kita tempati dibangun untuk semua orang, baik laki- laki, perempuan, maupun anak. Namun, selama ini pembangunan sebuah kota didominasi oleh kaum laki-laki sehingga pada perencanaan dan pembangunan sebuah kota lebih banyak menggunakan perspektif dan sudut pandang laki-laki serta kurang mengakomodasi kebutuhan perempuan. Mengapa gender penting dalam pembangunan kota? Bagaimana bentuk sebuah kota yang dibangun untuk perempuan? Apa saja peran perempuan dalam membentuk wajah kota? Mari kita simak ulasan berikut. Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022 42

Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022 Mengapa gender penting dalam pembangunan kota? Sebagaimana kota-kota di dunia, perencanaan dan perancangan kota didominasi oleh pria. Mereka merancang sebuah kota ibarat tidak akan ada orang lain selain laki-laki yang ada di kota tersebut. Laki-laki dan perempuan saat beraktivitas di dalam kota memiliki perbedaan. Seperti contoh, laki-laki melakukan perjalanan lebih sedikit dibandingkan perempuan. Sebagian besar laki-laki adalah pencari nafkah utama maka biasanya perjalanan dilakukan dari rumah ke kantor saja, pagi sampai sore atau hingga malam hari. Sedangkan aktivitas perempuan di luar rumah didominasi oleh aktivitas terkait rumah tangga dan anak, dan dalam melakukan aktivitas tersebut biasanya melakukan beberapa kali perjalanan dalam satu hari. Aktivitas yang berbeda tentunya menuntut hal yang berbeda juga dalam perencanaan, perancangan dan pembangunan kota. 43

Contoh lainnya, laki-laki Namun pada kenyataannya, mengharapkan transportasi dan keterlibatan perempuan dalam fasilitas kota yang aman, berbagai aspek kehidupan sedangkan perempuan, selain masih sangat kecil, termasuk keamanan, juga membutuhkan dalam perencanaan dan transportasi dan fasilitas kota pembangunan kota. yang fleksibel dan terjangkau. Kebutuhan yang berbeda ini Sebagai contoh di Indonesia, tentunya perlu diakomodasi berdasarkan data dari Human dalam perencanaan, Development Report (HDR) perancangan, dan pembangunan United Nations Development kota. Programme (UNDP) 2020, dalam pengambilan keputusan Menurut data PBB tahun 2019 strategis, persentase (UN, World Population perempuan Indonesia hanya Prospects 2019), diperkirakan 17,4% dalam parlemen (UNDP, pada tahun 2021, jumlah 2020, p. 362). Artinya, begitu populasi dunia sebesar 7,8 banyak keputusan atau miliar jiwa dengan persentasi kebijakan diambil oleh 50,42% adalah laki-laki dan sebagian besar laki-laki, 49,58% adalah perempuan. termasuk kebijakan-kebijakan Dengan jumlah populasi pembangunan yang menyentuh perempuan yang hampir perempuan (Rinawati, R., et setengahnya jumlah penduduk al., 2007). dunia, seharusnya perempuan memiliki peran yang sama pentingnya dengan laki-laki dalam setiap bidang kehidupan. Dengan jumlah populasi perempuan yang hampir 44 setengahnya jumlah penduduk dunia, seharusnya perempuan memiliki peran yang sama pentingnya dengan laki-laki dalam setiap bidang kehidupan. Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022

Blog Mudah Dibuat Data lain pun menyatakan Tujuan pembangunan kesamaan, kesetaraan gender berkelanjutan ini membahas masih menjadi masalah di tentang mengakhiri kekerasan Indonesia. Laporan The Global dan diskriminasi terhadap Gender Gap Index 2020 yang perempuan dan memastikan dirilis oleh World Economic mereka memiliki kesempatan Forum, mengungkapkan bahwa yang sama dalam segala aspek Indonesia berada di peringkat 85 kehidupan (Muhartono, DS., dari 153 negara dengan skor 0,70. 2020). Angka tersebut tidak mengalami perubahan sejak 2018. Hal ini Salah satu perwujudannya adalah menandakan perlunya lebih berusaha menciptakan kota banyak keterlibatan perempuan berkelanjutan yang ramah dalam berbagai bidang kehidupan, gender. Kota yang berkelanjutan termasuk proses perencanaan dan dan ramah gender adalah kota pembangunan kota. yang prososial, yaitu mengupayakan pemerataan akses Bagaimana bentuk sebuah terhadap pelayanan publik, kota yang dibangun untuk mengakomodasi perbedaan perempuan? budaya, dan kesetaraan gender. Tujuan Pembangunan Berkelanjutan atau Sustainable Development Goals (SDGs) yang ke-5, yaitu “mencapai kesetaraan gender dan memberdayakan semua perempuan dan anak perempuan”. Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022 45

Namun demikian, kota yang Langkah pemerintah di Wina berkelanjutan juga perlu tersebut merupakan bagian dari menerapkan prinsip-prinsip kebijakan yang bertujuan untuk kualitas hidup supaya integrasi mempertimbangkan kebutuhan dimensi lingkungan, sosial, kaum laki-laki dan perempuan ekonomi, dan budaya dalam porsi seimbang. Petugas terakomodasi. Beberapa kriteria tata kota membuatkan rencana dalam mewujudkan kota ramah untuk meningkatkan mobilitas gender, menghasilkan pejalan kaki dan fasilitas transit rekomendasi implementatif, publik. Mereka merancang seperti CPTED (Crime penambahan lampu jalan agar Prevention Through lebih aman bagi perempuan di Environmental Design), malam hari, melebarkan trotoar perluasan akses usaha melalui yang bisa digunakan untuk untuk kredit mikro dan penyediaan ibu-ibu berjalan dengan kereta serta perancangan sarana publik bayi atau anak-anak mereka, serta (Landung Esariti, 2009). membuat jembatan-jembatan penyeberangan dengan jalur Kota di dunia yang dibangun khusus pengguna kursi roda. agar lebih ramah bagi Sebelum program di jalan, perempuan dapat kita lihat di pemerintah melakukan survei Kota Wina, Austria. Kota Wina, kepada warga terkait hal-hal yang telah mengadopsi konsep mereka butuhkan selama “pengarusutamaan gender”, jauh menggunakan ruang publik. sebelum PBB mengabadikannya Pada tahun 1993, Pemerintah Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022 Kota Wina membuat kompetisi desain Frauen-Werk-Stadt atau Kota-Pekerja-Perempuan, berupa kompleks apartemen yang didesain khusus untuk perempuan. 46

Idenya pada waktu itu adalah membuat Sebuah program bertajuk “superilles” hunian yang lebih mudah bagi perempuan. alias superblok digagas pemerintah Berdasarkan data Kantor Pusat Statistik setempat untuk memberi akses besar Nasional Austria, terungkap bahwa kepada pejalan kaki, pesepeda, dan perempuan membutuhkan bangunan orang-orang yang ingin sekadar apartemen yang dikelilingi halaman. menikmati ruang terbuka. Halaman tersebut membuat orang tua dan Mereka mengubah sembilan blok unik anak-anak dapat menghabiskan waktu Barcelona menjadi satu superblok bersama tanpa harus pergi jauh dari yang tertutup dari lalu lintas rumah. kendaraan umum. Di kompleks apartemen tersebut pun ada Hanya mobil dengan kebutuhan taman kanak-kanak, apotek, dan dokter. spesial yang diizinkan masuk ke Hunian tersebut juga tidak jauh dari akses wilayah itu dan kecepatannya wajib di kendaraan umum. Selain Wina, Austria, bawah 10 kilometer per jam. Adapun kita juga dapat melihat contoh kota yang mobil-mobil harus diparkir di bawah ramah bagi perempuan, yaitu Barcelona, tanah. Jadi, tidak ada lagi perempatan Spanyol. Sejak 2015, Barcelona dipimpin yang padat di kawasan itu. Sebaliknya, wali kota perempuan. Sekitar 60% ruang Anda memiliki taman baru dan dapat publik Barcelona didedikasikan untuk berpiknik di sana. Mereka memberi mobil. Pemerintah kemudian menata ulang partisipasi publik dalam ruang kota untuk memberi porsi seimbang perencanaannya. kepada warga yang tidak memiliki akses terhadapnya. Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022 47

Dewan Kota juga telah meluncurkan 48 aplikasi bernama “No es No”, yang memungkinkan melaporkan secara anonim segala serangan seksual yang dialami atau disaksikan, yang mungkin tidak disadari oleh polisi. Pemerintah kota pun memperbanyak toilet umum bagi perempuan karena secara teori dan hasil survei, ukuran toilet perempuan setidaknya harus tiga kali lebih besar, dan yang jelas, harus ada lebih banyak dibandingkan laki-laki. Selain prinsip partisipasi publik, prinsip yang memperhatikan kesetaraan gender yang sangat penting untuk proses ini adalah “mendengarkan”. Pemerintah Kota Barcelona bertanya kepada semua orang di komunitas, dari yang berusia tua dan muda, hingga laki-laki dan perempuan, tentang apa yang mereka inginkan dari ruang publik. Sebuah studi terhadap tujuh kota besar dunia menemukan bahwa hanya 27,5% nama jalan yang dinamai menurut nama perempuan. Barcelona dan Wina pun berusaha memperbaikinya. Pemerintahan Kota Barcelona mendorongnya lebih jauh, hingga 60%. Hexa Magz Edisi 9 - Januari 2022


Like this book? You can publish your book online for free in a few minutes!
Create your own flipbook