REPORTASE 51 MG AGUSTUS 2020 PAMEKASAN SIAPKAN PANDUAN PEMBELAJARAN ERA PANDEMI Oleh Tri Sulistini, S.Pd., M.Pd. Guru SMPN 6 Pamekasan PAMEKASAN, pembelajaran tahun ajaran majalahliterasi-Dalam rangka 2020-2021 di masa pandemi menyiapkan pembelajaran pada 15 Juni 2020 lalu. Acara di era pandemi covid-19, ini dilaksanakan di Dinas Dinas Pendidikan Kabupaten Pendidikan Pamekasan yang Pamekasan menyusun buku dihadiri 17 peserta. panduan penyelenggaraan pembelajaran tahun Panduan ini disusun oleh ajaran 2020-2021. Dinas Pendidikan Buku ini untuk dengan melibatkan jenjang pendidikan berbagai unsur, anak usia dini mulai dari guru, (PAUD), sekolah kepala sekolah, dasar (SD), dan pengawas, kepala sekolah menengah seksi, kepala bidang, pertama (SMP), baik maupun praktisi negeri maupun pendidikan di swasta. lingkungan Dinas Pendidikan. Hal ini Buku panduan merupakan tanggapan atas keputusan bersama yang disusun meliputi empat kementerian, yaitu penyelenggaraan kesehatan Kementerian Kesehatan, di sekolah, penyelenggaran Kementerian Pendidikan dan penerimaan peserta Kebudayaan, Kementerian didik baru (PPDB), Agama, dan Kementerian penyelenggaraan masa Dalam Negeri tentang pengenalan lingkungan panduan penyelenggaraan sekolah (MPLS), pembelajaran dengan Majalah Literasi Indonesia | MG
52 REPORTASE MG AGUSTUS 2020 sistem tatap muka, protokol Kabupaten Pamekasan, pembelajaran dengan sistem salah satunya Mohammad dalam jaringan (daring) Hairi, Kepala SDN Lawangan atau online, dan sistem luar Daya 2 Pamekasan. ”Jika jaringan (luring) atau offline. ada aturan dan pedoman, sekolah lebih mudah “Dinas Pendidikan mengawal pembelajaran,” harus siap terhadap ujarnya. perubahan kebijakan yang sifatnya mendadak. Hal senada disampaikan Panduan ini dibuat agar pula oleh Kurrotul Aini, seluruh sekolah memiliki Kepala PAUD Nurul Hikmah pedoman yang sama Pamekasan juga bergembira dalam menyelenggarakan dengan diluncurkannya buku pembelajaran di era pandemi panduan penyelenggaraan covid-19 tanpa membatasi pembelajaran di era kreativitas sekolah, guru, dan pandemi. peserta didik. Hal ini sesuai dengan situasi, kondisi, dan ”Pendidikan anak usia lingkungan sekitar,” tutur dini ini memiliki karakteristik Akhmad Zaini, Kepala Dinas yang berbeda dan unik, Pendidikan Kabupaten sehingga memang harus Pamekasan. ada panduan khusus yang mengatur penyelenggaraan Disusunnya buku pembelajarannya. Semoga panduan penyelenggaraan buku panduan itu selesai pembelajaran ini disambut sebelum pembelajaran gembira oleh beberapa tahun ajaran baru dimulai,” praktisi pendidikan pungkas Aini. n MG | Majalah Literasi Indonesia
REPORTASE 53 MG AGUSTUS 2020 DAHSYAT! KPPL LAHIRKAN 1000 BUKU LEBIH GERAKAN literasi di tanah literasi di tanah Sumatra Sumatra Barat semakin Barat ini,” tutur Hendri membumi. Berbagai dalam sambutannya yang strategi dan sinergi seluruh didampingi oleh Kakanwil stakeholder semakin solid Kemenag Kabupaten untuk mencerdaskan Payakumbuh Ramza kehidupan bangsa. Pada Husmen dan Kakanwil Selasa (21/7/202), Kakanwil Kemenag Kabupaten Lima Kemenag Provinsi Sumatra Puluh Kota Naharudin. Barat Hendri meresmikan Pojok Literasi di Kabupaten Hendri juga Lima Puluh Kota. mengungkapkan rasa bangga kepada komunitas “Saya menyampaikan penggiat literasi di Sumatra apresiasi yang setinggi- Barat. Pasalnya, berdasarkan tingginya kepada Kemenag catatan dari KPPL, hingga Kabupaten Lima Puluh Kota saat ini sudah lahir sekitar dan Komunitas Penulis 1000 buku dan ratusan buku Penggiat Literasi (KPPL) yang masih sedang proses Kemenag Lima Puluh Kota. cetak. Keduanya telah bersinergi dengan baik dalam Kakanwil Kemenag membumikan gerakan Kabupaten Lima Puluh Kota Naharudin menyampaikan Majalah Literasi Indonesia | MG
54 REPORTASE MG ucapan terima kasih kepada Kakanwil Kemenag Provinsi AGUSTUS Sumatra Barat yang telah 2020 berkenan hadir untuk meresmikan Pojok Literasi. Salah satu pengurus “Kami mengucapkan KPPL, Agustini, yang ikut terima kasih banyak menyaksikan peresmian atas kesediaan Kakanwil itu juga mengucapkan rasa Kemenag Provinsi Sumatra terima kasih kepada seluruh Barat untuk meresmikan kepala kemenag yang hadir Pojok Literasi. Kami juga dan memberikan support. mengucapkan terima kasih Terima kasih juga ia tujukan atas dukungan dan arahan kepada CEO MediaGuru dan yang selalu diberikan demi tim yang amat solid. kemajuan literasi di Lima Puluh Kota,” kata Naharudin. “Sebagai salah satu pengurus Penggiat Literasi Ia juga mengucapkan di Kabupaten Lima Puluh terima kasih dan apresiasi Kota, saya sangat berterima kepada seluruh pengurus kasih atas dukungan bapak- KPPL yang selalu kompak bapak semua dan semua dan energik meskipun tak lepas dari dukungan dan semuanya terdiri atas kaum kerja sama yang sangat baik hawa. dari CEO MediaGuru dan tim yang amat solid. Terima kasih Media Guru,” ujar Guru MTsN 3 Kabupaten Lima Puluh Kota Sumbar itu. n (SYAIFUL) MG | Majalah Literasi Indonesia
ARTIKEL 55 OPINI MG AGUSTUS 2020 Majalah Literasi Indonesia | MG
56 ARTIKEL OPINI MG AGUSTUS 2020 KIAT AMPUH ORANG TUA DI KALA ANAK PJJ Oleh: Neti Muliati Guru Bahasa Indonesia SMA Insan Kamil Bogor Tak pernah Rumah yang biasanya sepi terbayangkan saat anak-anak bersekolah, datangnya wabah kini menjadi ramai karena covid-19 datang semua pembelajaran terpak- telah mengubah sa dilakukan di rumah lewat segala hal dalam hidup kita. pembelajaran jarak jauh Demi mencegah penyebaran (PJJ). virus semakin luas, berbagai aktivitas terpaksa Orang tua ikut pusing dihentikan. Salah satunya karena diminta mendampin- kegiatan pembelajaran di gi putra-putri tercinta saat sekolah. PJJ dilaksanakan. Ketika anak menemui kesulitan, orang MG | Majalah Literasi Indonesia
ARTIKEL 57 OPINI MG AGUSTUS 2020 tua menjadi tempat bertan- Ketiga, mengoptimalkan ya. Jika orang tua memahami waktu dengan tetap mem- materi pelajaran maka akan biasakan bangun pagi, subuh bisa diselesaikan. Namun, jika berjamaah, mengaji bersa- tidak, mereka akan kewala- ma, olahraga, menyiapkan han. Tak kalah merepotkan sarapan, dan membersihkan orang tua, bila kuota internet rumah. Saat waktu PJJ tiba, habis, anak panik dan keta- dukung anak-anak dengan kutan. mematikan televisi dan jauh- kan dari segala yang meru- Beberapa kiat yang dilaku- sak konsentrasi mereka. kan orang tua ketika men- dampingi anak-anak PJJ. Per- Keempat, mengatur ru- tama, menjalin komunikasi angan belajar selalu bersih, baik dengan guru bidang rapi, dan wangi. Tata posisi studi dan wali kelas agar perabot rumah agar nyaman. kesulitan yang dialami anak Bila dilakukan bersama akan dapat diatasi. menjadi aktivitas mengas- yikkan bagi semua anggota Kedua, manajemen keluarga. keuangan. Atur ulang skala prioritas yang harus didahu- Kelima, kesehatan lahir lukan. Misalnya, pengeluaran (fisik). Prosedur penanganan transpor ke sekolah bisa dia- covid-19 tentu sudah dipahami lihkan untuk membeli kuota agar tetap sehat dan terhindar internet. Kemudian, dari virus corona. Penyakit lain mengalokasikan uang jajan un- juga tetap diwaspadai tuk membeli dengan memper- makanan bergizi hatikan protokol saat anak-anak kesehatan. Berolah- PJJ. raga juga mampu menjaga kebugaran tubuh sesuai kemam- puan fisik. Keenam, kesehatan batin (ruhani), yaitu dengan selalu berpikir positif. Berdoa, berib- adah, dan menden- garkan ceramah, akan memberi ketenangan batin.n Majalah Literasi Indonesia | MG
58 ARTIKEL OPINI MG AGUSTUS 2020 MANFAAT INTERNET DI MASA PANDEMI Oleh: Joni Andrian, S.Pd. Guru SMK NEGERI 1 Batipuh, Kab. Tanah Datar, Sumatera Barat Internet, sebuah kata Sam, Amerika, yaitu pada yang tidak asing 1969 lewat Advanced lagi di telinga kita. Research Project Agency Baik pada anak- (ARPA) dengan proyek anak maupun orang yang bernama ARPANET. dewasa, bahkan lansia. Awalnya proyek itu untuk Internet itu kepanjangan kepentingan militer Amerika. dari International Network. Internet merupakan jaringan Pada 2004, salah satu ven- komunikasi elektronik dor telekomunikasi yang ada dengan media elekronik di Indonesia, yaitu Telkom lainnya. Kita tahu cikal mulai mencanangkan pro- bakal internet itu dulunya gram Internet Goes to School berawal dari Negeri Paman (IG2S) karena saat itu Telkom menyadari pentingnya literasi MG | Majalah Literasi Indonesia
ARTIKEL 59 OPINI MG AGUSTUS 2020 internet dan komputer di Setelah berjalan sukses, baru banyak sekolah lain ikut kalangan anak muda Indone- UNBK di tahun berikutnya sampai tahun 2020. sia. Dimulai dengan program Bagi siswa, guru, dosen, se- workshop/pelatihan internet kolah, dan perguruan tinggi internet sangat terasa pent- gratis di berbagai kota di ing karena dengan internet sudah banyak pelaku pendi- Indonesia oleh drive-drive dikan terbantu. Contohnya, setiap sekolah dan pergu- Telkom yang membuat ratu- ruan tinggi sudah memiliki website, email, bahkan portal san ribu pelajar, guru, bahkan e-Learning. mahasiswa se-Indonesia Di kala pandemi covid-19 terjadi, segala kegiatan menjadi tahu internet. tatap muka pembelaja- ran diganti dengan pem- Saat ini, internet sudah belajaran sistem daring. Salah satunya kebija- banyak digunakan untuk kan belajar dari rumah melalui pembelajaran berbagai aspek kehidupan. daring/jarak jauh. In- ternet menjadi faktor Baik di sektor perdagangan, utama dan sangat penting perkantoran, perbank- keberadaannya. an, maupun Bagi sekolah dan perguru- an tinggi yang sudah me- dunia pendi- nerapkan internet sebagai media pembelajaran dan dikan. komunikasi sangat tidak terkejut dan tidak terkesan Pada 2019 dipaksakan. Namun, bagi se- kolah dan perguruan tinggi Indonesia men- yang baru menerapkan inter- net dalam media pembela- galami peningka- jaran dan komunikasi, tidak ada kata terlambat untuk tan menjadi urutan ikut menggunakan media internet dalam pendidikan.n ke-5 dengan jumlah pengguna internet mencapai 144 juta. Pengguna internet di Indonesia mempunyai selisih sangat tipis dengan Brasil yang ada di posisi keempat. Pemakaian internet sudah begitu terasa manfaatnya bagi guru, siswa, dan sekolah. Kita tahu pada waktu ujian nasional berbasis komput- er (UNBK) pada 2016 masih terasa asing dan masih ragu- ragu. Akhirnya tidak banyak sekolah baik di tingkat dasar, menengah, maupun atas yang melaksanakan UNBK. Majalah Literasi Indonesia | MG
60 ARTIKEL OPINI MG AGUSTUS 2020 INTERNET PENDIDIKAN, SEBUAH MIMPI Oleh: Andi Lalak, S.Pd., M.Pd. Saat peringatan Hari Wakasek SMAN 1 Luwu Pendidikan Nasional Utara, Sulawesi Selatan 2020, Mendikbud Nadiem Makarim menyampaikan, pandemi covid-19 memaksa Kementerian Pendidikan menerapkan pembelajaran jarak jauh (PJJ) dengan jaringan internet. Momen ini mendorong pendidikan di Indonesia memasuki era baru yang mengandalkan teknologi internet. Namun, untuk merealisasikannya MG | Majalah Literasi Indonesia
ARTIKEL 61 OPINI MG AGUSTUS 2020 bukan perkara mudah. teraliri listrik apalagi jaringan Kondisi geografis Indonesia internet. menjadi salah satu penyebabnya. Jangankan Saat mengunjungi satu-sa- teknologi informasi, seperti tunya SMA di Kecamatan televisi, gawai, dan jaringan Rongkong yang terkenal internet, akses jalan saja dengan nama Tana Masakke masih menjadi masalah (daerah yang dingin) akhir besar. 2018 lalu, penulis baru sadar, ternyata keluh kesah gu- Salah satu daerah yang ru-guru benar adanya. Bisa memiliki wilayah cukup datang ke sekolah saja sudah terpencil adalah Kabupaten merupakan hal yang luar Luwu Utara, Sulawesi Selatan. biasa. Siswa harus melewati Di antara 15 kecamatan di gunung dan lembah, jika daerah tersebut, 3 kecamatan hujan turun jalanan sangat berada di daerah terpencil, susah untuk dilalui. yaitu Kecamatan Rongkong, Rampi, dan Seko. Bahkan di Anak-anak di sana terbia- Kecamatan Seko dan Rampi sa membantu orang tuan- dikenal dengan ojek ter- ya di kebun atau di sawah. mahal, berkisar Rp750 ribu Jika tiba musim tanam dan hingga 1 juta rupiah untuk panen, kehadiran siswa di sekali jalan. sekolah sangat minim. Hal itulah yang terjadi pada saat Saat ini sudah ada pe- penulis datang ke sana. sawat perintis menuju kedua wilayah tersebut. Namun, dari Di salah satu kelas, dari 24 bandara sampai ke desa-desa siswa hanya 6 orang yang masih membutuhkan waktu hadir. Siswa yang lainnya 2 sampai 6 jam dengan me- membantu orang tuanya di naiki ojek. sawah atau kebun. Sebagian besar mereka tak mengenal Begitu juga dengan Keca- gawai. Kalaupun ada, mereka matan Rongkong. Meski ak- menggunakan jika mere- ses jalan telah mendapatkan ka ke kota kabupaten atau perhatian dari pemerintah, ke kecamatan yang ada di namun akses antarkampung wilayah jalan poros Trans masih menjadi masalah. Sulawesi. Mereka kebanya- Dusun yang satu dengan kan menghabiskan malam dusun lainnya dipisahkan untuk menikmati lelapnya oleh gunung atau bukit tidur bersama mimpi-mimpi yang sebagian besar belum indah. Majalah Literasi Indonesia | MG
62 ARTIKEL OPINI MG AGUSTUS 2020 Kondisi seperti di atas pun sebelumnya dianggarkan diakui oleh anggota Komisi X Rp677,2 triliun. Sri Mulyani DPR RI Ferdiansyah, dalam mengatakan anggaran webinar “Efektivitas Pem- untuk kesehatan meningkat belajaran Daring di Tengah dari Rp75 triliun menjadi Pandemi Covid-19” yang Rp87,5 triliun. Di samping diselenggarakan Fakultas itu, biaya perlindungan sosial Ilmu Pendidikan Universitas menjadi Rp203,9 triliun (tem- Muhammadiyah Jakarta. Ia po.co, 16 Juni 2020). Jumlah menjelaskan, mayoritas se- ini terlihat sangat fantastis, kolah di Indonesia belum jika dilihat dari angkanya. Be- terhubung dengan internet. lum lagi adanya fleksibilitas Hal tersebut menjadi ironis penggunaan dana bantuan mengingat di tengah pan- operasional sekolah (BOS). Di demi covid-19 seluruh dunia antaranya bisa untuk pem- mulai menerapkan se- belian APD dan paket inter- kolah jarak jauh berbasis net untuk pembelajaran. jaringan. “Jenjang sekolah dasar menjadi sektor paling Penggunaan anggaran terdampak. Bahkan ribuan tersebut seharusnya juga SD belum teraliri listrik. Ini dianggarkan untuk pembe- tantangan bagi semua pihak, lian alat penangkap jarin- terutama pemerintah. Ada gan (APJ) secara bertahap. sekitar 6.604 dari 116.783 Pemerintah dapat mengin- daerah tak memiliki aliran struksikan penggunaan dana listrik,” ujarnya. BOS atau menginstruksikan Menteri Keuangan untuk Pemerintah seharusnya menganggarkannya. Sehing- memprioritaskan angga- ga dalam kurun tiga bulan ran pengadaan alat untuk ke depan, mereka yang tak menangkap jaringan, di memiliki akses internet bisa samping alat pelindung merasakan “suka dukanya” diri (APD) yang mendapat belajar dengan internet se- kucuran anggaran yang cara bertahap. Kita berharap cukup besar. Sebagaimana agar siswa-siswa di pelosok yang disampaikan Menteri negeri dapat tersenyum Keuangan Sri Mulyani, ada dan bergembira menatap kenaikan anggaran penan- keindahan “negeri luar” dari ganan covid-19. Biaya pen- dunia maya yang hanya bisa anggulangan pandemi kini mereka nikmati dalam mim- mencapai Rp695,2 triliun dari pi-mimpi indah.n MG | Majalah Literasi Indonesia
ARTIKEL 63 OPINI MG AGUSTUS 2020 PEMBELAJARAN ADUHAI DENGAN INTERNET Oleh: Arsiah, S.Pd., M.M. Kepala Sekolah SDN 26 Massemba, Kab. Enrekang, Sulawesi Selatan Perkembangan pembelajaran secara daring. internet dalam Tak dapat dimungkiri ke- dunia pendidikan menghasilkan hadiran internet juga memi- sistem liki dampak negatif. Teruta- pembelajaran jarak jauh ma bagi peserta didik yang (PJJ). Guru dan peserta masih berusia belia. Informa- didik perlu tanggap karena si-informasi yang disajikan penggunaannya dapat perlu disaring sehingga tetap menunjang peningkatan memberikan manfaat yang kualitas pendidikan. Apalagi maksimal. Untuk itu peranan dalam situasi pandemi pendidik, orang tua, dan covid-19 yang mengharuskan masyarakat sangat diperlu- kan. Majalah Literasi Indonesia | MG
64 ARTIKEL OPINI MG AGUSTUS 2020 Keberhasilan belajar salah Internet sebagai media da- satunya ditentukan oleh lam pembelajaran memiliki sumber belajar. Dalam rang- peranan sebagai media atau ka meningkatkan kualitas alat. Tidak hanya mengomu- proses pembelajaran perlu nikasikan hubungan antara dilandasi oleh pandangan sumber (guru) dan penerima sistematik dengan penday- (peserta didik). Namun, lebih agunaan berbagai sumber dari itu bagian yang integral belajar, di antaranya internet. dan saling terkait, saling ber- Kenyataannya belum diday- interaksi, dan saling memen- agunakan secara optimal. garuhi. Ketersediaan sarana teknolo- gi pada setiap satuan pen- Internet merupakan sa- didikan pun kurang mema- rana informasi yang sangat dai. Selain dalam kegiatan bermanfaat untuk memper- pembelajaran, peranan luas cakrawala peserta didik internet dapat memudahkan sehingga dapat memperoleh penyelesaikan administrasi wawasan baru, memperluas pendidikan. wawasan dan ilmu penge- tahuan baik bagi guru dan Guru perlu mengembang- peserta didik, pelajaran tam- kan dan memotivasi diri bahan yang telah disajikan untuk terus berpacu dan di sekolah, melatih peserta mengubah pola pikir agar didik dalam keterampilan memahami peranan teknolo- penggunaan internet, dan gi. Guru yang profesional sebagai sarana komunikasi perlu mengetahui bahwa in- melalui media sosial. ternet dapat mempermudah pelaksanaan tugas pokoknya Peranan internet dalam sehingga harus memiliki pembelajaran merupakan kreasi dan inovasi dalam suatu hal penting dalam pengembangan materi pem- sistem pendidikan. Adanya belajaran. Jika tidak, akan internet memungkinkan ket- digilas oleh perkembangan erbatasan dalam sistem pen- teknologi. Guru yang hanya didikan dapat diselesaikan. Di mengandalkan pembelajaran samping dapat membantu tradisional alangkah ruginya proses pembelajaran agar karena pembelajaran perlu lebih menarik. dikemas dengan peman- faatan teknologi, salah satun- Peranan internet menjad- ya internet. ikan guru bukan lagi sebagai sumber informasi satu-sat- unya, tetapi beralih menjadi MG | Majalah Literasi Indonesia
ARTIKEL 65 OPINI MG AGUSTUS 2020 fasilitator, pelatih, dan mitra sih di bangku sekolah dasar. belajar bagi peserta didik. Hal ini dapat meningkatkan Guru memberikan peluang kerja sama antara pihak seko- untuk berkreasi dan berino- lah dan orang tua. Masalah vasi dalam mengembangkan yang dihadapi peserta didik pengetahuan dan keterampi- dapat diselesaikan melalui lan yang diperolehnya. komunikasi melalui media sosial. Begitu pun hubungan Kita patut mengambil erat dalam keluarga lebih hikmah dari kondisi saat ini. terjalin erat dengan kegiatan Guru dan peserta didik bela- membantu anak menyele- jar dan bekerja dari rumah. saikan tugas sekolah. n Pembelajaran jarak jauh berdampak positif dalam pemanfaatan teknologi. Tidak hanya bagi guru dan peserta didik, orang tua pun sangat merasakan manfaat ketika mendampingi anakn- ya belajar. Apalagi yang ma- Majalah Literasi Indonesia | MG
66 ARTIKEL OPINI MG AGUSTUS 2020 BELAJAR DARI RUMAH BAGI ANAK USIA DINI Oleh: Desi Fatma, S.Pd.. Penilik Dinas Pendidikan Kota Solok Pada 11 Maret siswa, dan orang tua. Guru 2020 pemerintah berusaha mencari cara agar mengeluarkan surat proses pembelajaran tetap edaran tentang berlangsung, meskipun dari penetapan aturan rumah. belajar dari rumah (learn from home) dan bekerja Pemerintah melalui dari rumah (work from Kemendikbud telah home). Keputusan tersebut berusaha menyediakan diambil seiring dengan materi untuk pendidikan ditetapkannya pandemi jarak jauh (PJJ) bagi semua covid-19. Kondisi ini menjadi jenjang pendidikan. Mulai hal yang tidak terduga bagi dari pendidikan anak usia semua pihak. Mulai dari guru, dini (PAUD), pendidikan dasar, dan menengah. Materi MG | Majalah Literasi Indonesia
ARTIKEL 67 OPINI MG AGUSTUS 2020 yang diberikan ditayangkan tersebut tidak terlepas dari melalui Televisi Republik enam aspek perkembangan Indonesia (TVRI) dan sumber anak, yaitu nilai agama, belajar daring lainnya, seperti moral, motorik, kognitif, rumah belajar dan ruang sosial, emosional, bahasa, dan guru. seni. Namun, dalam Bermain Sains implementasinya tidak Permainan sains pada anak berjalan sesuai dengan yang diharapkan, khususnya usia dini bukanlah belajar bagi PAUD. Hal tersebut sains murni, tetapi salah satu terjadi karena sebagian kegiatan yang dilakukan guru dan orang tua belum untuk mengembangkan mampu mengoperasikan aspek perkembangan komputer, jaringan internet, dan potensi yang dimiliki serta kesulitan dalam anak. Melalui permainan mengomunikasikan pesan sains ini, anak dilatih kepada orang tua. untuk mampu mengenal berbagai gejala benda dan Sehubungan dengan peristiwa. Bagaimana cara itu, guru dituntut untuk melihat, meraba, membaui, menyediakan perangkat merasakan, mendengar, dan pembelajaran sederhana mengecap. yang memuat berbagai jenis permainan yang menarik Ada permainan mengenal bagi anak dan mudah rasa (manis, asin, asam, dan dimengerti orang tua. pedas). Anak mengetahui Selama PJJ sebagian tugas proses perkembangan guru digantikan oleh orang tanaman melalui kegiatan tua. Mereka membantu guru menanam dan merawat dalam mengamati semua tanaman. Mereka juga kegiatan yang dilakukan mengenal perubahan fisik anak selama di rumah. benda melalui kegiatan Selanjutnya melaporkan hasil mengocok telur. pengamatannya kepada guru melalui WhatsApp Bermain Matematika Group (WAG). Bermain matematika Beberapa permainan yang bagi anak usia dini menarik dapat diberikan merupakan kegiatan kepada anak selama belajar untuk mengenal konsep dari rumah. Kegiatan matematika permulaan Majalah Literasi Indonesia | MG
68 ARTIKEL OPINI MG AGUSTUS 2020 dengan cara bermain yang menyusun beberapa benda menyenangkan. Saat anak yang ada di rumah menjadi memainkan jari-jarinya, sebuah pola. anak akan belajar berhitung. Konsep matematika Bermain Bahasa permulaan yang harus Bermain bahasa pada dikenalkan kepada anak adalah mencocokkan, anak usia dini merupakan mengelompokkan/klasifikasi, cara mengembangkan geometri, keaksaraan awal pada anak melalui aktivitas mengenal pola, bilangan, bermain, seperti berhitung, dan konsep membaca, menulis, lainnya. Saat di rumah, berbicara, dan orang tua dapat mengajak mendengarkan. anak mengelompokkan Contoh bumbu-bumbu dapur sesuai permainan bentuk dan ukuran. Bisa yang dapat juga mengumpulkan daun- dilakukan di daun kering di halaman rumah adalah lalu menghitungnya atau membacakan buku cerita, mendongeng, bermain tebak kata, menulis angka di atas tepung, membuat huruf dengan plastisin, dan bermain peran. Guru dan orang tua harus bisa mencarikan bentuk permainan yang menyenangkan bagi anak. Guru yang mendesain dan orang tua yang melaksanakan. Cara seperti itu membuat anak tidak akan bosan belajar dari rumah. n MG | Majalah Literasi Indonesia
ARTIKEL 69 OPINI MG AGUSTUS 2020 Pembelajaran Tatap Maya Oleh Elmi Syafniati Guru MTsN 5 Solok Belajar merupakan Hal ini untuk memutus suatu keharusan mata rantai penyebaran bagi setiap virus corona. Proses belajar manusia. Seseorang mengajar yang seharusnya yang belajar dilakukan dengan tatap dengan baik akan menjadi muka, harus dilakukan secara orang yang berilmu. Dalam daring. Pembelajaran daring Islam, Allah SWT telah ini tentu menggunakan menyampaikan melalui internet sebagai sarananya. wahyu-Nya yang turun kali pertama (QS. Al-Alaq:1-5). Pembelajaran secara daring Membaca yang terdapat memberi peluang yang besar dalam ayat pertama itu bagi guru dan siswa untuk melalui proses, yaitu belajar. meningkatkan kompetensi Tanpa belajar seseorang tak diri. Guru dan siswa harus mungkin pandai membaca lebih memanfaatkan dan menulis media internet sehingga sama-sama mempunyai Selama masa pandemi ini kompetensi diri dalam proses pembelajaran tidak berkarya dan berinovasi. dapat dilakukan di sekolah. Melalui media internet Majalah Literasi Indonesia | MG
70 ARTIKEL OPINI MG AGUSTUS 2020 guru dan siswa juga bisa sangat mendukung melakukan tatap muka, kelancaran kegiatan yang walau hanya dalam kita ikuti. Hilangnya jaringan dunia maya. Mereka bisa mengakibatkan kita berinteraksi tentang materi tertinggal dari materi yang yang dibahas. Dalam diikuti. pembelajaran tatap maya, siswa bisa belajar secara Kedua, tidak semua guru mandiri. Mereka juga dan siswa melek dalam bisa berkolaborasi dalam menggunakan laptop. pembelajaran. Walaupun Ketiga, tidak semua siswa pembelajaran dapat punya gawai. Jika pun ada, dilaksanakan dengan tatap tidak semua gawai yang maya, tidak semua sekolah mereka miliki berkapasitas bisa menerapkannya. cukup untuk bisa mengikuti Terutama sekolah yang proses pembelajaran melalui berada jauh di pedesaan dan tatap maya. Keempat, di pedalaman. kurangnya kuota atau paket yang mereka miliki. Kuota Pembelajaran tatap atau paket internet sangat maya punya kelebihan dan penting dalam pembelajaran kelemahan. Tempat sebagai tatap maya. ruang belajar tidak bisa disatukan sebagaimana Semuanya saling mestinya. Pembelajaran bergantung satu sama jarak jauh melalui tatap lain dalam pembelajaran maya ini punya tantangan. tatap maya. Kompetensi Hal ini disebabkan berbagai diri perlu ditingkatkan hal. Pertama, fasilitas tatap setiap saat karena dengan maya yang tidak merata. belajarlah kompetensi diri Belum semua daerah bisa kita tingkatkan. Hal yang dapat terjangkau oleh paling utama adalah kerja jaringan internet. Walaupun sama pemerintah dengan sudah terjangkau oleh pihak penyedia jaringan jaringan internet, kekuatan internet untuk kelancaran jaringan juga sangat pembelajaran tatap maya. penting. Kekuatan jaringan Jika semua daerah telah sangat berpengaruh pada terjangkau jaringan internet, pelaksanaan dan kelancaran proses pembelajaran tatap proses pembelajaran tatap maya akan terlaksana maya. Kekuatan jaringan dengan baik. n MG | Majalah Literasi Indonesia
ARTIKEL 71 OPINI MG AGUSTUS 2020 EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN DI ERA NEW NORMAL Oleh Eva Suzana, S.Pd. SMPN 2 Kec. Harau, Kabupaten Lima Puluh Kota, Sumatra Barat Setelah secara tatap muka (luring). diterbitkannya Syaratnya sekolah berada Keputusan pada zona hijau. Kedua, Menteri Kesehatan melaksanakan pembelajaran Nomor HK.01.07/ daring 100%. Pembelajaran MENKES/328/2020 tanggal 20 daring memang tidak Mei 2020 terkait penerapan seefektif pembelajaran tatap era new normal memberi muka. Ada keterbatasan dampak pada semua sektor fasilitas dan kompetensi kehidupan, termasuk sektor guru dalam memberi pendidikan. Bagaimana layanan belajar secara daring. proses pembelajaran Ketiga, menggabungkan dilaksanakan sangat pembelajaran luring dan tergantung kepada kebijakan daring. Pembelajaran pemerintah, kreativitas, dan tatap muka berisiko cukup inovasi sekolah. besar untuk kesehatan Ada tiga skenario peserta didik sedangkan pembelajaran yang menjadi pembelajaran daring wacana menghadapi berdampak pada hasil tahun ajaran baru di era belajar yang tidak efektif. new normal. Pertama, Agar pembelajaran pembelajaran dilaksanakan berjalan efektif baik secara Majalah Literasi Indonesia | MG
72 ARTIKEL OPINI MG AGUSTUS 2020 tatap muka maupun aplikasi seperti Zoom, Webex, daring, sekolah harus dan Google Meet. Sekolah mempersiapkan diri secara juga dapat memanfaatkan fisik dan nonfisik. Persiapan kebijakan relaksasi dana BOS fisik adalah menyediakan selama covid-19 ini untuk fasilitas kesehatan, seperti kepentingan pembelajaran tempat cuci tangan, daring. penyemprotan disinfektan, pengukur suhu, masker, Sekolah juga harus dan mengatur jumlah siswa merancang pembelajaran jika melaksanakan tatap bagi siswa yang tidak muka. Bagi sekolah yang memiliki gawai, misalnya melaksanakan daring maka membuat kelompok sekolah harus memfasilitasi belajar berdasarkan tempat jaringan internet. tinggal yang berdekatan. Minimal satu kelompok Sekolah dapat mendata punya satu gawai. Guru juga siswa yang mempunyai dapat mendatangi siswa gawai dan nomor WhatsApp, memberikan pembelajaran lalu membuat grup WA kelas. atau tugas secara langsung Jika keuangan sekolah (dana dengan memperhatikan BOS) mendukung maka protokol kesehatan. sekolah juga dapat bekerja sama dengan berbagai Hal penting yang perlu layanan belajar online. diperhatikan dalam Aplikasi yang digunakan bisa melaksanakan pembelajaran Ruang Guru, Ruang Belajar, daring adalah interaksi antara Quipper, dan Zenius . guru dan peserta didik harus dua arah. Di sinilah dituntut Persiapan nonfisik yang kreativitas guru. Guru harus harus dilakukan sekolah bisa merancang persiapan antara lain merancang pembelajaran, menyediakan pembelajaran sesuai protokol bahan ajar, dan teknik kesehatan, menyusun jadwal penilaian. pembelajaran, pembagian kelas, mengatur mobilitas Situasi dan kondisi sekolah siswa, dan membekali guru pada era new normal ini dengan berbagai pelatihan menuntut sekolah untuk persiapan pembelajaran kreatif dan inovatif sehingga daring. Sekolah juga bisa pembelajaran secara tatap melaksanakan pembelajaran muka dan daring dapat daring melalui berbagai memberikan hasil yang maksimal. Insyaallah.n MG | Majalah Literasi Indonesia
ARTIKEL 73 OPINI MG AGUSTUS 2020 GURU CEMERLANG DI TENGAH PANDEMI Oleh Haminah, S.Pd. Guru SDN 112 Belajen Semboyan yang Tugas pokok guru adalah tepat untuk guru mendidik, mengajar, mem- di tengah pandemi bimbing, mengarahkan, mel- covid–19 adalah Ing atih, menilai, dan mengeval- ngarso sung tulodo, uasi peserta didik. Untuk ing madyo mangun karso, melaksanakan tugas pokok dan tut wuri handayani. di saat covid-19 ini, pelaksa- Di mana guru, di depan naan pembelajaran dipindah- memberi teladan, di tengah kan ke rumah. Pembelajaran membangkitkan semangat di rumah tentu berdampak belajar, dan di belakang bagi guru, siswa, dan orang memberi motivasi atau tua. dorongan untuk belajar. Dalam kondisi ini peran Majalah Literasi Indonesia | MG
74 ARTIKEL OPINI MG AGUSTUS 2020 orang tua sangatlah ber- sanaan pembelajaran (RPP) pengaruh. Guru haruslah tetap dilaksanakan dengan mengembangkan diri, apala- mengubah kegiatan sesuai gi di tengah pandemi. Keber- dengan pembelajaran daring. hasilan peserta didik tergan- Alhamdulillah sebagian tung bagaimana peran guru besar wali murid memiliki ga- dalam pembelajaran daring. wai, yang tidak memiliki ga- Penguasaan teknologi infor- wai dapat menyelesaikan tu- masi menjadi pokok perso- gas melalui buku paket atau alan. Guru berkarya untuk tayangan Televisi Republik meningkatkan kompeten- Indonesia (TVRI) yang sudah sinya agar bisa menjadi guru disiapkan atas kerja sama Ke- cemerlang mendikbud. yang kompe- GURU MENJADI MOTIVATOR GARDA Peserta didik ten, ber- TERDEPAN YANG MEMBERIKAN yang sedang prestasi, dan SEMANGAT KEPADA PESERTA mengerjakan berinovasi. DIDIK AGAR SABAR MENGHADAPI tugas akan Guru men- KONDISI SEPERTI INI. GURU HARUS didokumen- tasikan orang jadi motivator MENINGKATKAN KOMPETENSI tua, lalu garda ter- depan yang MENGAJAR DENGAN RAJIN MENGI- dikirim ke memberikan KUTI WEBINAR ATAU PELATIHAN guru bersa- semangat ke- ma dengan pada peserta SECARA ONLINE. dokumen didik agar sabar menghada- hasil pekerjaannya. pi kondisi seperti ini. Guru Pengelolaan nilai di tengah harus meningkatkan kom- pandemi untuk kenaikan petensi mengajar dengan kelas mengutamakan prinsip rajin mengikuti webinar atau fleksibilitas, keadilan, tidak pelatihan secara online. Geo- diskriminatif, dan merugikan gle Form sangat membantu siswa. Penilaian peserta didik guru untuk membuat jurnal, diambil dari nilai ulangan ujian online, dan daftar hadir harian sebelum pandemi, peserta didik. nilai ulangan tengah semes- Walaupun pembelajaran ter, dan nilai tugas selama dilaksanakan secara daring, pembelajaran daring. Semo- administrasi tetap berjalan ga setelah pandemi berakhir sesuai dengan kurikulum pembelajaran kembali dilak- dan kalender pendidikan. sanakan di sekolah. n Pembuatan rencana pelak- MG | Majalah Literasi Indonesia
ARTIKEL 75 OPINI MG AGUSTUS 2020 Majalah Literasi Indonesia | MG
76 ARTIKEL OPINI MG AGUSTUS 2020 KETIKA GURU HARUS MENGAJAR DARI RUMAH Oleh Lista Uli Tamba, S.Pd. GURU SMPN 131 Jakarta Semua ini bermula kegiatan menjadi terhambat dengan datangnya akibat adanya virus ini, akan covid-19 yang tetapi tidak diperbolehkan berujung lagi pembelajaran di sekolah. dengan pandemi Kegiatan belajar mengajar berkepanjangan. Kondisi yang semula dilakukan ini membuat semua aspek secara normal melalui tatap di Indonesia bahkan di muka, mau tidak mau harus dunia seolah lumpuh. dilakukan secara daring. Tidak terkecuali pendidikan menjadi salah satu aspek Jika semua guru sudah yang mengalami perubahan melek teknologi atau tidak dalam penanganannya. gagap teknologi, mungkin tidak menjadi permasalahan Keadaan ini membuat yang pelik. Namun, yang resah semua pihak, baik terjadi di lapangan adalah stakeholder di sekolah, lebih dari 50% tenaga siswa, maupun wali murid. pendidik belum mengusai Keresahan yang terjadi pemanfatan teknologi dalam bukan hanya karena semua mengajar . MG | Majalah Literasi Indonesia
ARTIKEL 77 OPINI MG AGUSTUS 2020 Melalui program home ini belum berakhir. Dinas learning (HL), beberapa guru Pendidikan pun memikirkan yang dianggap sudah melek langkah untuk menangani teknologi digandeng oleh Dinas pembelajaran melalui Pendidikan. Para guru tersebut daring. Dibentuklah tim diminta untuk membuat dari guru untuk membuat perencanaan dan materi yang perencanaan pembelajaran harus disampaikan secara jarak jauh (PJJ). Tim dibentuk daring. Materi yang diberikan, untuk menggantikan para disosialisasikan melalui live guru yang sudah tergabung streaming di Channel Youtube. dalam perencanaan HL. Kegiatan itu cukup Bentuk apresiasi dari membantu untuk Gubernur DKI dan Dinas mengantisipasi guru yang Pendidikan adalah belum bisa menggunakan mengadakan Zoom Meeting teknologi dalam pada Rabu, 24 Juni 2020. pembelajaran. Jika kegiatan Gubernur DKI Jakarta guru hanya dilakukan Bapak Anis Baswedan dan dengan memberikan Kepala Dinas Pendidikan Ibu tugas-tugas saja, tentu Nahdiana mengucapkan akan memberikan beban terima kasih kepada guru bagi siswa. Hal ini akan yang sudah mempersiapkan menyulitkan siswa, terutama pembelajaran HL. pada materi yang perlu penjelasan. Untuk persiapan pembelajaran di tahun Tanpa terasa selama ajaran baru, guru dihimbau hampir tiga bulan untuk dapat menggunakan pembelajaran dilakukan teknologi lebih baik lagi. tanpa harus bertatap muka. Semua sekolah melakukan Jika ditanya apakah sudah kegiatan sosialisasi dan maksimal, pasti jawabannya pelatihan penggunaan belum. Bukankah lebih baik beberapa aplikasi. Di melakukan sesuatu walau antaranya penggunaan belum maksimal, daripada Google Classroom, Kahoot, tidak melakukan inovasi Quizziz, Google Meet, sama sekali. Kegiatan itu dan lain-lain. Semoga berlangsung sampai akhir semua guru dapat semester dua pada akhir menggunakan teknologi Juni. dalam pembelajaran di masa pandemi ini. n Sampai akhir Juni pandemi Majalah Literasi Indonesia | MG
78 ARTIKEL OPINI MG AGUSTUS 2020 LITERASI DIGITAL PEMBELAJARAN DARING Oleh Maiyulastri, S.Pd.SD Guru SDN 03 Lubang Panjang, Kota Sawahlunto, Sumatra Barat Gelombang yang baik. Pendidik menjadi peradaban aktor utama yang mengelola keempat yang saat masukan (input), proses, dan ini dikenal dengan keluaran (output) dengan era industri 4.0 berpedoman pada Standar memaksa kita menyesuaikan Nasional Pendidikan (SNP). seluruh perangkat kerja pada setiap segmen Peran pendidik sangat kehidupan. Perkembangan besar dalam meningkatkan ilmu pengetahuan dan kualitas pendidikan. Sebagai teknologi (iptek) sangat pemeran utama, pendidik pesat menuntut pendidik dituntut untuk selalu untuk mengembangkan meningkatkan kualitas diri kompetensinya secara termasuk kemampuan berkelanjutan. Inovasi dalam literasi digital. menjadi kunci paling utama di era industri 4.0. Pendidik Hal ini untuk memahami dituntut untuk membentuk informasi berbasis komputer. peserta didik memiliki Berkembangnya peralatan kompetensi abad ke-21 yang digital dan akses informasi mampu berpikir kritis, kreatif, digital yang membanjir, kolaboratif, dan komunikatif. keterampilan dalam literasi digital menjadi hal yang Peserta didik yang mesti dikuasai pengguna berkualitas merupakan internet. Sebuah kata yang keluaran (output) dari sistem beberapa tahun terakhir ini begitu lekat dengan MG | Majalah Literasi Indonesia
ARTIKEL 79 OPINI MG AGUSTUS 2020 kehidupan masyarakat di pendidikan. seluruh dunia. Menguasai Pada abad ke-21 ini hampir setiap lini kehidupan manusia. Memudahkan keberadaaan teknologi manusia mengakses informasi sangat penting berbagai hal tentang untuk membantu dan kehidupan yang mereka memudahkan pelaksanaan jalani, dengan segala efek pembelajaran. Tuntutan positif dan negatif bagi kompetensi pendidik dalam kehidupan manusia itu memanfaatkan teknologi sendiri. informasi merupakan suatu hal yang tidak dapat Pandemi covid-19 diabaikan. Sumber belajar mengubah proses merupakan komponen pembelajaran klasikal penting sehingga tercapai menjadi daring. Kompetensi tujuan pembelajaran. literasi digital memiliki hubungan erat dengan Sumber belajar bersifat pelaksanaan pembelajaran digital adalah sumber daring. Secara tidak belajar yang membutuhkan langsung, dengan adanya teknologi untuk pandemi covid-19 ini mengaksesnya. Hal ini untuk ternyata mampu memaksa mendukung pembelajaran para pendidik untuk mandiri dan individu, bersifat meningkatkan kemampuan lebih menarik, dan efektif. literasi digital. Pemanfaatan sumber belajar digital dapat digunakan Perangkat yang bisa sesuai kebutuhan belajar. mengakses internet sudah dibuat sedemikain rupa. Namun, pendidik harus Hal ini memudahkan selalu memantau siswa penggunanya untuk bisa dalam menggunakan dibawa ke mana saja. Laptop sumber belajar digital dan gawai adalah dua benda tersebut melalui kerja sama yang banyak digunakan dengan wali murid. Bisa untuk mengakses internet. melalui WhatsApp, SMS, atau gawai. Hal ini bertujuan Perkembangan teknologi untuk menjaga perilaku informasi yang begitu peserta didik agar tetap pesat digunakan dalam menggunakan sumber berbagai disiplin ilmu belajar digital sebagai mana untuk membantu berbagai mestinya. n pekerjaan, termasuk dunia Majalah Literasi Indonesia | MG
80 ARTIKEL OPINI MG AGUSTUS 2020 DARING MENGAJARKAN THINK OUT OF THE BOX Oleh Sri Rahmalina, S.Ag., M.Pd.I. SMAN Binaan Khusus Kota Dumai Dunia Pendidikan alat perimbangan bagi adalah dunia pengelola pendidikan dan yang penuh pendidik dalam mengambil dinamika, penuh keputusan. Perkembangan tantangan, dan dunia pendidikan yang harapan. Tuntutan profesi mengalami perubahan akibat serta kode etik menjadi dampak wabah covid-19 MG | Majalah Literasi Indonesia
ARTIKEL 81 OPINI MG AGUSTUS 2020 cukup memicu adrenalin sesungguhnya masalah yang pendidik agar dapat dihadapi hari ini tidak akan memberikan pelayanan terpecahkan bila mengikuti terbaik kepada peserta didik. pola pikir yang lama. Perbedaan tingkah polah dan karakter peserta didik sangat Bong Candra dalam beradaptasi dengan lajunya bukunya Unlimitted Wealth perkembangan zaman. menjelaskan, beberapa periode zaman yang Selama ini proses senantiasa berubah untuk pembelajaran yang dilakukan menciptakan kemakmuran. oleh para pendidik sangat Salah satunya adalah terbatas di kelas atau di era globalisasi dan era lingkungan sekolah. Namun, konsep. Era globalisasi ketika covid-19 menyerang, artinya kemajuan teknologi pola pembelajaran membuat dunia ini menjadi harus diubah. Guru datar (flat) sehingga dunia harus mencari informasi semakin tiada batas. Manusia sebanyak-banyaknya yang melek teknologi akan untuk menemukan sebuah semakin produktif berkarya inovasi pembelajaran dari dan memiliki peluang untuk luring kepada daring. sukses. Bagaimanakah cara yang dilakukan guru dan peserta Era konsep artinya ya didik tetap bisa menjalani sekarang ini. Era yang kita proses pembelajaran dengan hadapi sekarang adalah nyaman? era konsep. Semua orang memiliki peluang untuk Masa pandemi ini sukses dan hebat jika ia menuntut guru dan siswa mempunyai konsep yang berpikir out of the box. unik dan muncul kali Arry Rahmawan, Presiden pertama, meskipun kadang Direktur Penerbit Andalusia bukan konsep yang terbaik. Media Cendekia melansir dalam artikelnya, berpikir out Nah, tantangan pendidikan of the box itu mengajak kita era konsep adalah pendidik agar menciptakan gagasan- menyiapkan konsep yang gagasan di luar kebiasaan akan mengantarkan peserta yang ada. Berpikir yang didik untuk siap berinovasi, dapat memberikan jawaban berkolaborasi, gesit, dan dari tantangan. Lakukanlah cerdas mencari peluang inovasi, teruslah berubah, dalam setiap kesempatan. Arry Rahmawan memberikan Majalah Literasi Indonesia | MG
82 ARTIKEL OPINI MG AGUSTUS 2020 tip agar guru dapat memacu kompetensi. Hanya sedikit peserta didik menjadi orang mencari keseimbangan agar yang kreatif. dapat beradaptasi dengan 1. Senang melakukan hal-hal perubahan zaman. Guru sebagai garda terdepan baru dan menantang. selalu mendidik dengan 2. Membangun kebiasaan mata hati dan kecerdasan nalar yang brilian untuk bertanya dan berdiskusi. melahirkan generasi bernas 3. Selalu cerdas memaknai pemimpin masa depan bangsa. pengalaman. 4. Rajin membaca buku yang Daring menimbulkan kebosanan, namun itu adalah memberikan suntikan benih bagi segala kreativitas. motivasi agar lebih kreatif. Hilangkan rasa takut yang Menurut penulis, melihat membelenggu diri kita agar segala sesuatu dengan dapat melangkah lebih maju perspektif yang berbeda ke depan. Selamat berinovasi! tentu saja akan memberikan n solusi yang berbeda pula. Hal ini tentu akan menemukan inovasi yang mendebarkan. Perkembangan dunia susah untuk ditebak, tak semua bisa diprediksi. Sisi positif berpikir out of the box ini akan mengalihkan pemikiran kita untuk bisa melihat peluang yang ada di balik sebuah fakta. Namun, inovasi dan kreativitas yang dimunculkan bukanlah hal yang menyimpang dan bersikap “radikal” atau memunculkan rasa percaya diri yang berlebihan sehingga melampaui batas pengetahuan kita. Ambillah kreativitas yang memberikan manfaat. Tidak merasa diri paling pintar dan bersifat arogan tanpa MG | Majalah Literasi Indonesia
ARTIKEL 83 OPINI MG AGUSTUS 2020 Duo Maut Dunia Pendidikan Selama Pandemi Oleh Weni Fitria, S.Pd.I, M.Pd. MAN 2 Pesisir Selatan Internet telah menjadi dijalankan saat ini. kebutuhan mendasar Internet menjadi faktor selama pandemi penunjangnya. Ibaratnya covid-19, terutama pembelajaran daring dan bagi dunia pendidikan. internet adalah duo maut Sejak diberlakukannya yang mejadikan dunia pembelajaran daring, pendidikan tetap bergerak internet seakan sejajar selama pandemi. dengan kebutuhan pokok lainnya. Keberadaannya Terkait pemakaian internet sangat dibutuhkan terutama dalam pembelajaran oleh para pelajar dan daring, bukannya tidak pendidik. mengalami kendala sama sekali. Tak jarang berbagai Menteri Komunikasi dan keluhan muncul. Mulai dari Informatika Johnny G. Plate keterbatasan akses internet dalam situs resmi Kominfo terutama di pedesaan menyatakan, adanya sampai dengan keluhan pergeseran penggunaan mahalnya paket data dan internet di kawasan ketidakmampuan beberapa perkotaan akibat pandemi kalangan untuk membelinya. Covid-19. Penggunaan internet bergeser ke Sebenarnya berbagai pihak perumahan masyarakat. telah melakukan terobosan Diikuti dengan kapasitas untuk mengatasi hal pemakaian yang melebihi tersebut. Pemerintah melalui biasanya. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan serta Google Hal tersebut tentunya menggandeng operator disebabkan pembelajaran seluler untuk memberikan daring yang tengah paket data gratis kepada Majalah Literasi Indonesia | MG
84 ARTIKEL OPINI MG AGUSTUS 2020 ribuan guru di Indonesia. belanja untuk kebutuhan Nadiem Makarim bahkan internet, pemerintah juga pernah menyampaikan, perlu mengambil kebijakan dibolehkannya penggunaan yang lebih jelas. Misalnya, dana bantuan operasional dengan memberikan ruang sekolah (BOS) untuk gerak yang lebih luas bagi pembelian pulsa, paket data, stakeholder pada sebuah dan layanan platform online. lembaga pendidikan untuk memanfatkan dana BOS Berbagai terobosan bagi keberlangsungan dan kebijakan tersebut pendidikan berbasis internet. mencerminkan pentingnya Bukan rahasia lagi, masih internet bagi dunia ada sebagian pimpinan pendidikan selama masa lembaga pendidikan yang pandemi ini. Namun, hal itu ragu untuk menggunakan belum mampu menjawab dana yang ada untuk hal semua permasalahan yang tersebut. Hal ini disebabkan muncul, apalagi saat ini masih minimnya sosialisasi pandemi belumlah berakhir. dan aturan yang benar-benar Mungkin saja beberapa mengikat. bulan ke depan kegiatan pembelajaran daring Pelaku pendidikan juga masih tetap dilanjutkan. dituntut lebih menyesuaikan Ditambah dengan adanya diri dalam penggunaan keputusan pemerintah yang internet. Tidak bisa menyatakan home learning dimungkiri masih ada bagi daerah selain zona hijau. “kegagapan” sebagian tenaga pendidik maupun Terkait akses internet yang pelajar dalam memanfaatkan memadai, perlu perhatian internet untuk pembelajaran lebih dari pemerintah daring. Jika selama ini dan pihak swasta untuk masih ada yang tergolong meningkatkannya. Terutama gaptek, ke depan harus di daerah-daerah yang masih mau mempelajarinya. belum tersentuh internet Peningkatan kemampuan sama sekali. Pemerintah dalam bidang teknologi harus berpikir ekstra untuk pembelajaran berbasis meningkatkan akses internet internet mutlak dilakukan yang lebih merata. agar pendidikan dapat berjalan maksimal dan Bagi para pelajar maupun berkualitas. n pedidik yang masih mengeluhkan mahalnya MG | Majalah Literasi Indonesia
ARTIKEL 85 OPINI MG AGUSTUS 2020 KONTROVERSI PPDB DI DKI JAKARTA Oleh: Erni Setianingrum Guru SMPN 282 Jakarta Penerimaan peserta jalur afirmasi pada 19-22 didik baru (PPDB) Juni 2020, timbul gejolak dilaksanakan setiap pada orang tua. Terutama tahun. Sistem zonasi yang mendaftar ke SMP sudah diberlakukan dan SMA. Seleksi dilakukan selama beberapa tahun berdasarkan usia. Anak-anak ini. Pelaksanaan zonasi yang usianya lebih tinggi di setiap daerah dalam langsung diterima, sehingga teknisnya tergantung pada siswa yang usianya lebih kebijakan kepala daerahnya. muda akan tergeser. Nilai DKI Jakarta mempunyai tidak menjadi pedoman kekhasan yang berbeda untuk jalur ini. Demikian dengan daerah lainnya. pula pada jalur zonasi yang jadwalnya pada 25-27 Juni Tahun ini PPDB di DKI 2020. Jakarta berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya. Banyak orang tua yang Adanya wabah pandemi protes tentang kebijakan covid-19 membuat ujian PPDB di DKI Jakarta, bahkan nasional ditiadakan. Hal sampai ke gedung DPR. ini mengakibatkan seleksi Orang tua mempertanyakan melalui jalur afirmasi dan alasan berlakunya seleksi zonasi berdasarkan usia. berdasarkan usia. Anak- Kategori jalur afirmasi yang anak yang usianya kurang berdasarkan usia adalah dari batas yang ditentukan inklusi, Kartu Jakarta Pintar tidak bisa masuk sekolah (KJP), dan anak pengemudi negeri. Padahal anak sudah Jak Lingko. bimbingan belajar (bimbel) dan mendapatkan nilai yang Dimulainya pendaftaran Majalah Literasi Indonesia | MG
86 ARTIKEL OPINI MG AGUSTUS 2020 bagus. tuanya serabutan. Bahkan, Dialog berjalan cukup banyak yang menganggur, rumah mengontrak, dan lancar, tetapi belum ada yang tinggal di kolong menemukan titik temu. jembatan atau bangunan Sebagai seorang guru ASN, liar. Jangankan untuk bimbel, adanya seleksi usia tidak buat makan sehari-hari saja menjadi masalah. Siswa mereka susah. dengan keadaan bagaimana pun siap untuk dididik dan Pemda DKI Jakarta ingin dibimbing. Guru adalah menghilangkan label garda terdepan dalam tersebut. Semua sekolah membentuk karakter siswa negeri di DKI Jakarta sehingga menjadi pribadi mempunyai kualitas yang yang berakhlak mulia. sama. Tidak ada lagi sekolah Sesuai dengan amanat dari unggulan dan pinggiran. pendidikan nasional. Semua orang mempunyai kesempatan untuk Selama ini label sekolah mengenyam pendidikan di unggulan dan favorit telanjur sekolah negeri. Anak kuli melekat. Ternyata, selain bangunan dan tukang ojek sekolah favorit, ada juga bisa satu sekolah dengan sekolah pinggiran. Pada anak dokter dan pengusaha. umumnya sekolah favorit siswanya dari kalangan Semua bisa saling berbagi menengah ke atas. Bahkan dan berbaur. Guru pun ada sekolah negeri ketika jam lebih tertantang dalam masuk dan pulang, mobil memberikan ilmu. Jika pribadi berjejer di pinggir selama ini di sekolah favorit jalan. Mobil-mobil itu adalah guru tidak terlalu berperan milik orang tua yang anaknya dalam membimbing bersekolah di sana. Jadi, bisa siswa, dengan siswa yang dipastikan orang tuanya juga beragam, ilmu pedagogisnya berpendidikan. semakin teruji. Bagaimana menyatukan siswa yang Tentunya anak-anaknya heterogen, baik dalam juga mengikuti bimbel kemampuan maupun sepulang sekolah. ekonomi. Guru di sekolah Bandingkan dengan pinggiran bisa membuktikan sekolah pinggiran, yang kualitasnya dalam mendidik siswanya berasal dari siswa. n ekonomi menengah ke bawah. Pekerjaan orang MG | Majalah Literasi Indonesia
ARTIKEL 87 OPINI MG AGUSTUS 2020 INTERNET: KEBUTUHAN BUKAN KEINGINAN Oleh: Fariyal Aswati, S.Pd.I., Gr. Guru di MAN Berau Kalimantan Timur Pada awalnya untuk pada era milenial yang mentransfer ilmu memaksa seluruh pihak pengetahuan dan untuk menggunakan informasi di dunia teknologi, khususnya layanan pendidikan hanya internet. Dalam dunia berpusat dari pendidik pendidikan seorang pendidik yang mengajar secara sejatinya terus memutar otak tatap muka. Saat ini terjadi agar ilmu yang diberikan perubahan zaman yang sampai kepada peserta mengakibatkan perubahan didik. Indonesia dan dunia mentransfer ilmu dalam secara umum mengalami dunia pendidikan. Peserta wabah virus corona yang didik bisa mendapatkan memengaruhi seluruh aspek ilmu dengan memanfaatkan kehidupan manusia. Dunia media informasi dan pendidikan juga terkena pengetahuan melalui dampaknya. internet. Di sinilah dunia pendidikan mulai mengenal Lembaga pendidikan internet pendidikan. Hal ini diwajibkan tidak melakukan merupakan sarana media aktivitas seperti biasa, tetapi yang dapat dimanfaatkan pembelajaran dilakukan pendidik maupun peserta di rumah masing-masing didik. melalui metode daring. Ini merupakan solusi yang Saat ini kita telah berada ditawarkan pemerintah agar Majalah Literasi Indonesia | MG
88 ARTIKEL OPINI MG AGUSTUS 2020 peserta didik terus dapat Ketersediaan listrik, jaringan belajar melalui gawai dan internet yang baik, serta laptop. menstimulus masyarakat agar berkeinginan untuk Di sinilah peran internet memanfaatkan teknologi ini. dalam dunia pendidikan. Diperlukan kesiapan Peran pendidik sangat dari seluruh pihak untuk besar karena sebagai sumber menggunakan internet informasi pendidikan dan sebagai sarana pendidikan, pengetahuan kepada anak walaupun masih kurang didiknya. Sejatinya seorang memadai baik secara pendidik harus terus kompetensi maupun fasilitas menggali potensi yang ada yang ada. Menteri Pendidikan dalam dirinya. Terutama telah menerapkan kompetensi terhadap IT pembelajaran jarak jauh (PJJ) yang menunjang dalam hal melalui daring, akan tetapi pembelajaran dan dapat ada beberapa pihak yang menciptakan pembelajaran belum siap menerapkan yang lebih inovatif dan pembelajaran daring. Hal ini menarik lagi kepada berkaitan dengan kualitas peserta didik. Guru harus pendidik dan kesiapan menyakini bahwa tugasnya peserta didik itu sendiri. sebagai guru bukan semata- Pemanfaatan internet mata sebagai profesi, tapi juga belum didukung merupakan salah satu dengan berbagai fasilitas ibadah. dan pengetahuan tentang kompetensi IT. Ketersediaan Dunia pendidikan harus paket internet dan jaringan melek terhadap teknologi, listrik juga belum merata. sebab banyak sekali manfaat yang didapatkan dari Melihat dari fakta yang ada, teknologi tersebut. Internet ini memberikan penyadaran sebagai sarana untuk kepada semua pihak untuk meningkatkan kualitas memiliki tanggung jawab sumber daya manusia, yang besar terhadap dunia sehingga bisa membawa pendidikan. Pemerintah perubahan yang lebih baik. sejatinya harus memotivasi Hal ini harus menjadi agenda dan menyediakan sarana kita, sebab internet sudah yang menunjang kepada menjadi kebutuhan primer masyarakat terutama masyarakat terutama di daerah yang terpencil. dunia pendidikan.n MG | Majalah Literasi Indonesia
ARTIKEL 89 OPINI MG AGUSTUS 2020 Membudayakan Literasi Internet dalam Pendidikan Oleh: Fatima Zahro Kepala Madrasah MI Darussalam 02 Jember Budaya literasi dalam cara untuk menghindari pendidikan menjadi kebodohan. Minimnya kewajiban yang kebodohan, meminimalisir mutlak dilakukan. pula kemiskinan. Tidak hanya rakyat di Berbicara tentang Columbus, Ohio, budaya literasi, dan Amerika Serikat, hal yang sama yang dapat mem- dilakukan pada booming-kan tradisi internet pendidikan. literasi. Namun, di Saat ini, seluruh negara mana pun, dunia digemparkan ada harapan senada. dengan pandemi Tak terkecuali di Virus Corona. Dalam Indonesia. dunia pendidikan pada hakikatnya, Rendahnya transfer ilmu akan survei budaya memiliki ruh jika literasi di Indonesia bersua. Namun, hal itu tidak menggugah pemerintah mungkin dilakukan dalam untuk membudayakan situasi pandemi Virus Corona. literasi sejak usia dini pada Pembelajaran daring, salah masyarakat. Membudayakan satu solusi mengaktifkan tradisi literasi, salah satu pendidikan. Namun, Majalah Literasi Indonesia | MG
90 ARTIKEL OPINI MG AGUSTUS 2020 pembelajaran daring juga gadget, seperti hand tidak dapat dijadikan acuan phone. Adanya gadget suksesnya pembelajaran. memudahkan masyarakat Kenyataannya, pembelajaran membudayakan literasi daring tidak merata di internet pendidikan. kalangan masyarakat, Menggugah minat literasi dengan baragam alasan. pendidikan akan mudah Meskipun pemerintah jika dimulai dari diri sendiri, menganggarkan dana untuk keluarga, dan masyarakat menyukseskan pembelajaran pada umumnya. daring. Penggunaan gadget akan Salah satu penyebab tidak terarah, jika pendampingan meratanya pembelajaran pembelajaran orang tua dan daring yaitu minimnya guru mampu menggugah budaya literasi pada minat literasi internet masyarakat. Jika hal ini pendidikan yang ada. Maka, berkepanjangan, maka dengan dasar minat literasi generasi yang ada akan yang dimilki akan mengalir menjadi korban kebodohan. dengan sendirinya. Peserta Dalam hal ini, guru didik pun terbiasa dengan berperan penting dalam budaya literasi pendidikan menunjang budaya literasi yang diarahkan. internet pendidikan melalui pembelajaran daring. Membudayakan literasi internet pendidikan, salah Gadget salah satu media satu cara membebaskan yang dapat menyokong diri dari kebodohan. Hal budaya literasi internet ini juga membiasakan pendidikan. Dalam dengan teknologi informasi implementasinya, minimnya yang telah disediakan. kemanfaatan penggunaan Hal itu menjadi titik aman gadget yang di lakukan dalam mempertahankan oleh masyarakat, khususnya kemerdekaan di Negara peserta didik. Contoh konkret Indonesia. Pada dasarnya mereka lebih berpetualang generasi emas yang pada permainan yang ada diimpikan dapat mengisi pada gadget daripada kemerdekaan dengan pembelajaran yang kemampuan sesuai tuntutan seharusnya dilampaui. zaman. n Sesuai zaman, hampir semua kalangan mengenal MG | Majalah Literasi Indonesia
ARTIKEL 91 OPINI MG AGUSTUS 2020 DAHSYATNYA SATU MENIT Oleh: Lili Priyani, M.Pd. Guru SMAN 2 Cikarang Utara, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat The person who sungguh. Berjuang sekuat makes a success tenaga merealisasikan semua of living is the asa dan mimpi menjadi ones who sees kenyataan. his goal steadily and aims for it unswervingly. Seberapa penting cara That is dedication. Ungkapan belajar bisa memengaruhi tersebut bermakna orang kesuksesan seorang pelajar? yang mempunyai kesuksesan Hal ini bisa disimak dari hidup adalah orang yang penjelasan berikut ini. Siapa memikirkan cita-citanya yang tak kenal Bill Gates, terus-menerus dan mencoba pendiri Microsoft? Beliau meraihnya dengan teguh. mengungkapkan, “You do Itulah yang disebut dedikasi. it bit by bit.” Ungkapan ini awalnya berlaku dalam dalam Rasanya tidak ada seorang proses pembuatan program pun yang tidak ingin sukses, komputer. Pembuatan bisa mewujudkan semua program komputer adalah yang diharapkannya. Bila proses yang memakan waktu kita renungkan ungkapan yang panjang dan tidak bisa tersebut, bahwa untuk dilakukan seketika. Kegiatan memperoleh kesuksesan ini memerlukan energi besar diperlukan dedikasi, dan pikiran yang mendalam keteguhan, dan kesungguhan untuk menyelesaikannya. untuk meraih cita-cita yang diinginkan. Salah satu kunci Ternyata ungkapan itu untuk meraihnya adalah bisa juga diterapkan dalam dengan belajar sungguh- proses belajar. Kebanyakan siswa masih terbiasa dengan Majalah Literasi Indonesia | MG
92 ARTIKEL OPINI MG AGUSTUS 2020 belajar sehari sebelum isinya secara cepat. Teknik ulangan. Bahkan muncul ini hanya menggunakan istilah sistem kebut semalam mata, jangan menggerakkan (SKS). Materi yang bertumpuk, bibir, dan baca pertanyaan- buku pelajaran yang banyak, pertanyaannya. Dalam waktu dan bersusah payah ingin yang singkat kita diharapkan belajar hanya menjelang mengetahui secara umum ulangan tiba, sungguh tidak apa yang dibahas dalam mungkin. Hal ini berakibat buku tersebut. Teknik ini pada kegiatan belajar menjadi membantu kita mengetahui tidak efektif, terburu-buru, dan isi keseluruhan buku secara banyak materi yang tidak bisa umum. Jika membacanya dikuasai. di lain waktu, kita telah mengetahui isi buku yang Agar usaha untuk meraih dimaksud dan di bagian mana cita-cita tersebut tidak letaknya. menjadi sia-sia, dibutuhkan suatu teknik yang jitu, Seandainya kita tidak termasuk di dalamnya teknik mampu memanfaatkan membaca. Dalam satu hari hanya satu menit saja untuk setiap orang memiliki waktu membaca dengan alasan 24 jam yang dimanfaatkan tidak ada waktu atau malas, dengan berbagai aktivitas. maka dampaknya akan Andai dalam satu hari kita luar biasa. Tidak heran bila pergunakan waktu satu menit Indonesia akan susah untuk saja untuk membaca, maka maju. Rakyatnya berpikiran kita bisa menuntaskan kurang sempit dan tidak kritis. lebih satu halaman buku dengan perkiraan jumlah Menurut penelitian, di kata 250 hingga 300 kata. Indonesia hanya ada satu Satu menit bukanlah waktu orang dari seribu orang yang yang lama, tapi memang gemar membaca dengan membutuhkan konsistensi rata-rata hanya mampu dan juga dedikasi untuk menyelesaikan satu buku meluangkannya. dalam satu tahun. Sementara di negara maju, mereka bisa Dalam satu menit ini kita menuntaskan 10 hingga 20 bisa menerapkan teknik buku per tahun. Bukankah membaca cepat. Teknik “orang yang paling berbahaya ini kita diajarkan untuk adalah dia yang hanya membaca indeks, daftar isi, membaca satu buku!” n judul, subjudul, dan membaca MG | Majalah Literasi Indonesia
ARTIKEL 93 OPINI MG AGUSTUS 2020 PEMBELAJARAN DARING ANTIGARING Oleh: Dra. Muliati Guru SMAN 1 Harau, Payakumbuh, Sumatra Barat Selama wabah Siswa yang berjauhan covid-19 merajalela, tempat tinggalnya, latar siswa dan guru belakang ekonomi yang melaksanakan berbeda, dan tidak aktivitas terjangkau sinyal internet, pembelajaran di rumah. Salah satu maka pembelajaran pembelajaran yang paling efektif yang bisa adalah pemberian diterapkan adalah tugas melalui melalui daring. WhatsApp. Banyak keluhan Keuntungan siswa dengan menggunakan pembelajaran WhatsApp adalah daring ini. Di jika jaringan antaranya tidak ada internetnya lelet, paket data, tidak ada sinyal internet, tidak memiliki maka tugas bisa gawai, dan lain-lain. dikirimkan kapan saja. Hal ini tidak terikat dengan waktu Guru tentu seperti pembelajaran dengan mempertimbangkan menggunakan aplikasi semua keluhan siswa dan Quipper. mencari pembelajaran yang efektif. Pemberian materi Ada beberapa motode yang penulis lakukan yaitu, yang penulis praktikkan menggunakan WhatsApp, dalam pemberian materi Google Crom, dan Quipper. agar siswa senang belajar daring, di antaranya: Pertama, Mind Mapping. Majalah Literasi Indonesia | MG
94 ARTIKEL OPINI MG AGUSTUS 2020 Metode ini mengambil ditugasi menonton puisi pokok-pokok materi dengan di YouTube. Setelah itu menggunakan gambar. Kata/ mereka mempraktikkan kalimat inti diletakkan di dan mengirimkan video tengah gambar, sedangkan pembacaan puisi karyanya kata/kalimat penjelas sendiri atau karya orang lain. diletakkan di atas, samping kiri, samping kanan, atau Keempat, aplikasi PicSay. di bawah gambar. Mind Metode selanjutnya yang mapping penulis gunakan sangat menarik dan apabila siswa dituntut mengasyikkan bagi siswa membuat simpulan sebuah adalah menggunakan teks dengan menentukan aplikasi PicSay. Aplikasi ini ide pokok paragraf. Selain itu dipakai untuk menyusun teks bisa juga digunakan dalam anekdot. Kalimatnya disusun menyusun teks. dengan aplikasi Picsay. Akhirnya komik selesai Kedua, rekam suara di dikerjakan. WhatsApp. Teknik ini penulis lakukan untuk materi puisi. Ada pun rancangan PicSay Penulis membacakan menjadi komik dengan beberapa bait puisi. Siswa mengikuti langkah-langkah diberi tugas, seperti mencari sebagai berikut: unsur-unsur instrinsik yang ada pada puisi. Pertama, menjelaskan kepada siswa KD yang akan Ketiga, video. Pemberian dipelajari, yaitu menyusun materi juga bisa lewat kembali teks anekdot. video, misalnya teknik Siapkan materi dalam bentuk membaca puisi. Siswa dialog yang akan dibuatkan ke dalam PicSay. Kedua, siapkan gambar yang akan dimasukkan ke dalam PicSay. Siswa ditugasi mengunduh aplikasi PicSay di gawainya. Setelah aplikasi diunduh, bukalah PicSay dan pilihlah get a picture. Ambilah gambar yang sesuai dengan topik pembicaraan. Gambar hendaklah mendukung percakapan anekdot. MG | Majalah Literasi Indonesia
ARTIKEL 95 OPINI MG AGUSTUS 2020 Ketiga, pilihlah stiker yang bersemangat dan bergairah akan digunakan. Pilih sticker dalam belajar. Mereka pun new word balon dengan berlomba mengirimkan beberapa pilihan warna. hasil yang dibuatnya. Ambillah warna yang disukai. Pembelajaran dengan Warna juga berpengaruh PicSay merangsang siswa terhadap penampilan komik. membuat tugas dengan Tulislah kalimat dialog pada cepat dan senang hati. kolom yang tersedia. Tekan Mereka juga mempunyai enter your text here. Ada ilmu menggunakan internet tanda centang berwarna sebagai media pembelajaran. hijau dan ketuklah tanda centang tersebut. Ada pilihan Banyak hal yang bisa kirim ke WhatsApp atau dilakukan guru agar Instagram. Pembuatan teks pembelajaran tetap menarik. anekdot selesai. Hasilnya Walaupun mereka belajar di sebuah komik mini dengan rumah, tidak mengurangi model bermacam-macam. semangat untuk belajar. Cara ini juga bisa digunakan oleh Penggunaan aplikasi guru mata pelajaran lainnya. PicSay, membuat siswa n Majalah Literasi Indonesia | MG
96 ARTIKEL OPINI MG AGUSTUS 2020 Penjas Berdamai dengan Covid-19 Oleh: Mustajab, S.Pd., M.Or. Kepala Sekolah SD Negeri 1 Sambung, Godong, Grobogan, Jawa Tengah Pendidikan jasmani menganjurkan memakai mengutamakan masker, cuci tangan, dan jaga aktivitas tubuh jarak aman. dan pembinaan hidup sehat untuk Penyesuaian pembelajaran bertumbuh. Perkembangan penjas dalam tatanan jasmani, mental, sosial dan kebiasaan baru dengan emosional yang serasi, cara memberikan strategi selaras, dan seimbang pembelajaran daring. Guru (Depdiknas, 2006:131). penjas harus membuat rencana aktivitas (plan Berdamai dengan covid-19 activity) yang akan dikerjakan berarti kita harus tetap peserta didik. Misalnya, melaksanakan pekerjaan gerakan fisik lewat video sesuai tugas, pokok, dan pembelajaran, pedoman fungsi. Guru bertugas pelaksanaan, dan penjelasan mendidik, mengajar, dan manfaat gerakan. Peserta melatih peserta didik. Tetapi didik harus mengirimkan jangan lupakan untuk selalu video hasil kegiatan MG | Majalah Literasi Indonesia
ARTIKEL 97 OPINI MG AGUSTUS 2020 pembelajaran penjas melalui kesiapan (ceklis) dan siap WhatsApp Grup (WAG). pembelajaran tatap muka. Dalam pembelajaran penjas Keempat, orang tua setuju berguna untuk physical untuk pembelajaran tatap activity (PA) atau physical muka. education (PE). Kesimpulan dalam Pada masa darurat pembelajaran penjas pandemi covid-19, kegiatan berdamai dengan covid-19, pembelajaran tidak boleh yaitu pertama, pendidikan tatap muka. Guru penjas jasmani adalah proses harus kreatif untuk bisa pendidikan melalui dan menyikapinya, sehingga tentang aktivitas fisik pembelajaran tetap yang harus melakukan bermakna dan bermanfaat penyesuaian dari era normal untuk meningkatkan (sebelum covid-19) saat kebugaran tubuh. Kebugaran covid-19 dan setelah covid-19 merupakan faktor yang harus (new normal). diperhatikan. Pada umumnya yang menjadi korban covid-19 Kedua, reorientasi adalah orang-orang yang kurikulum berhubungan tidak bugar. Kita harus dengan tujuan, materi, meningkatkan imunitas metode, dan evaluasi sesuai tubuh dengan olahraga tuntutan covid-19. Penguatan intensitas sedang, karena karakter, gaya hidup aktif, jika terlalu lelah justru akan dan sehat merupakan salah menurunkan imunitas tubuh. satu pilihannya. Pembelajaran tatap muka Ketiga, pembelajaran bisa dilaksanakan apabila penjas dilakukan dengan kita sudah memenuhi daring/tatap muka. persyaratan sesuai keputusan bersama Kemendikbud, Keempat, pendidikan Kemenag, Kemenkes, dan penjas merupakan tanggung kemendagri, yaitu : jawab kita semua insan pendidikan dan semua Pertama, wilayah orang yang mencintai dan kabupaten/kota dalam zona mendambakan kehidupan yg hijau. Kedua, Pemda atau lebih baik. Kanwil/Kantor Kemenag memberi izin. Ketiga, satuan Kelima, pembelajaran tatap pendidikan memenuhi muka masa new normal semua daftar periksa dapat dilaksanakan sesuai persyaratan SK bersama 4 kementerian. n Majalah Literasi Indonesia | MG
98 ARTIKEL OPINI MG AGUSTUS 2020 DILEMA PPDB ONLINE Oleh: Neli Martati, S.Ag. Wakil Bidang Akademik pada MTsN 2 Pasaman, Kabupaten Pasaman, Sumbar Berdasarkan kebijakan pendidikan surat keputusan dalam masa darurat bersama menteri penyebaran covid-19. Salah pada 15 Juni 2020, satunya adalah mengatur pembelajaran pelaksanaan PPDB tahun tahun ajaran 2020-2021 tetap ajaran 2020-2021 secara dilksanakan. Semua pihak online. tetap mematuhi protokol kesehatan dan aturan yang Sistem ini dilaksanakan sesuai dengan zona dengan memakai teknologi wilayah masing- masing. website dan komputasi awan (cloud Ada yang computing). berbeda jika Aplikasi yang dibandingkan digunakan dengan tahun ini membuat yang lalu. sekolah dengan Pandemi covid-19 mudah dapat yang terjadi sejak mengakses data tiga bulan terakhir calon peserta didik telah berpengaruh terhadap semua sektor kehidupan. baru. Pelaksanaan PPDB Tidak terkecuali bidang online ini harus dilaksanakan pendidikan. Pandemi ini secara transparan, akurat, belum berakhir, maka PPDB dan cepat. Aplikasi pada tahun ini pun ikut kena yang ditampilkan harus imbasnya. memenuhi semua informasi tentang syarat-syarat Untuk menghindari pendaftaran. Orang tua dan penyebaran virus ini, maka calon siswa dengan mudah Menteri Pendidikan dan bisa mengakses informasi Kebudayaan mengeluarkan tentang PPDB sekolah yang surat edaran Nomor 4 Tahun bersangkutan. 2020 tentang pelaksanaaan Menurut penulis, PPDB online ini punya manfaat MG | Majalah Literasi Indonesia
ARTIKEL 99 OPINI MG AGUSTUS 2020 besar bagi kedua belah Keadaan ekonomi mereka pihak. Bagi panitia PPDB, mampu, jaringan internet pekerjaan mereka sangat lancar, tapi masih ada orang terbantu. Semua data sudah tua atau calon siswa yang tidak tersimpan langsung di server. mengerti cara mendaftar. Bagi orang tua siswa juga Padahal informasi di website sangat menguntungkan, sekolah sudah lengkap. Hal mereka cukup mendaftar ini penulis temui di lapangan. dari rumah. Banyak calon siswa yang gagal mendaftar karena kesalahan Namun, selain ada dalam menginput data. manfaatnya, PPDB online juga bisa menimbulkan masalah. Keempat, informasi yang Pertama, daerah tempat tidak sampai ke tempat tinggal tinggal calon peserta didik calon peserta didik. Mereka baru yang tidak terjangkau tidak tau kapan PPDB dimulai. jaringan internet, mereka Internet bisa mereka akses, tidak bisa mengakses internet. tapi mereka tidak tau informasi Pengumuman tentang jadwal kalau PPDB sudah dibuka. PPDB online pun tidak mereka ketahui. Melihat masalah yang ada dalam PPDB online ini, Kedua, keadaan ekonomi menurut penulis informasi juga sangat berpengaruh PPDB harusnya disebar melalu terhadap suksesnya brosur atau panflet yang pelaksanaan PPDB online ditempel di tempat-tempat ini. Tidak semua calon siswa umum. Masyarakat yang mempunyai kesanggupan tidak mengakses internet untuk mengakses internet. mengetahui kapan PPDB Sistem pendaftaran yang dimulai. Orang tua siswa yang membutuhkan paket data, tidak bisa menggunakan akan menambah pengeluaran internet bisa minta bantuan ke bagi orang tua. Ekonomi warnet terdekat. masyarakat yang ikut berpengaruh akibat pandemi Kita berharap semoga ini, membuat masyarakat kelas pandemi ini cepat berlalu, bawah sulit untuk memenuhi sehingga kehidupan biaya hidup sehari-hari. Sistem berjalan normal kembali. PPDB online akan menambah Proses pembelajaran bisa beban mereka. dilaksanakan seperti semula. Para pendidik dan orang tua Ketiga, pengetahuan tetap bisa mencerdaskan masyarakat tentang internet anak bangsa. n juga sangat berpengaruh. Majalah Literasi Indonesia | MG
100 ARTIKEL OPINI MG AGUSTUS 2020 ERA BARU INTERNET PENDIDIKAN Oleh: Ratnawati Guru SDN 1 Liwa, Lampung Barat, Lampung Internet pendidikan menjelaskan, relaksasi adalah wahana pembukaan sekolah pembelajaran untuk dilakukan dengan cara paling mendapatkan berbagai konservatif sehingga tetap informasi. Internet mengutamakan kesehatan singkatan dari interconection masyarakat. Tahun ajaran and networking adalah baru tetap dimulai pada Juli jaringan informasi global. 2020. Jadwal tahun ajaran Internet diluncurkan pertama baru tidak berdampak pada kali oleh J.C.R. Licklider dari metode apakah daring atau MIT (Massachusett Institute tatap muka di sekolah. Technology) pada Agustus 1962. Pemerintah tidak mengubah kalender Menurut Menteri pembelajaran. Daerah Pendidikan dan Kebudayaan dengan zona kuning, Nadiem Anwar Makarim oranye, dan merah dilarang dalam jumpa pers secara melakukan pembelajaran daring pada Senin (15/6), tatap muka. Saat ini zona dalam situasi sekarang merah, kuning, dan oranye yang terpenting menjaga merepresentasikan sebanyak kesehatan dan keselamatan 94% sekolah di Indonesia. murid, guru, dan orang tua. Jadi, 94% masih belajar dari rumah, sedangkan 6% Nadiem Makarim MG | Majalah Literasi Indonesia
Search
Read the Text Version
- 1
- 2
- 3
- 4
- 5
- 6
- 7
- 8
- 9
- 10
- 11
- 12
- 13
- 14
- 15
- 16
- 17
- 18
- 19
- 20
- 21
- 22
- 23
- 24
- 25
- 26
- 27
- 28
- 29
- 30
- 31
- 32
- 33
- 34
- 35
- 36
- 37
- 38
- 39
- 40
- 41
- 42
- 43
- 44
- 45
- 46
- 47
- 48
- 49
- 50
- 51
- 52
- 53
- 54
- 55
- 56
- 57
- 58
- 59
- 60
- 61
- 62
- 63
- 64
- 65
- 66
- 67
- 68
- 69
- 70
- 71
- 72
- 73
- 74
- 75
- 76
- 77
- 78
- 79
- 80
- 81
- 82
- 83
- 84
- 85
- 86
- 87
- 88
- 89
- 90
- 91
- 92
- 93
- 94
- 95
- 96
- 97
- 98
- 99
- 100
- 101
- 102
- 103
- 104
- 105
- 106
- 107
- 108
- 109
- 110
- 111
- 112
- 113
- 114
- 115
- 116
- 117
- 118
- 119
- 120
- 121
- 122
- 123
- 124
- 125
- 126
- 127
- 128
- 129
- 130
- 131
- 132
- 133
- 134
- 135
- 136
- 137
- 138
- 139
- 140
- 141
- 142
- 143
- 144
- 145
- 146
- 147
- 148
- 149
- 150
- 151
- 152
- 153
- 154
- 155
- 156
- 157
- 158
- 159
- 160
- 161
- 162
- 163
- 164
- 165
- 166
- 167
- 168
- 169
- 170
- 171
- 172
- 173
- 174
- 175
- 176
- 177
- 178
- 179
- 180
- 181
- 182
- 183
- 184
- 185
- 186
- 187
- 188
- 189
- 190
- 191
- 192
- 193
- 194
- 195
- 196
- 197
- 198
- 199
- 200
- 201
- 202
- 203
- 204
- 205
- 206
- 207
- 208
- 209
- 210
- 211
- 212
- 213
- 214
- 215
- 216
- 217
- 218
- 219
- 220
- 221
- 222
- 223
- 224