Pengambilan Contoh h) Untuk jumlah kemasan dalam lot 201 atauContoh diambil secara acak dari lebih, contoh yangjumlah kemasan seperti terlihat diambil 15.berikut ini. Tiap kemasan diambilcontoh sebanyak 10 kg dari Petugas pengambil contoh harusbagian atas, tengah dan bawah. memenuhi syarat yaitu orang yang berpengalaman atau dilatihContoh tersebut dicampur lebih dahulu dan mempunyaimerata tanpa menimbulkan ikatan dengan badan hukum.kerusakan, kemudian dibagimenjadi empat dan dua bagian Pengemasandiambil secara diagonal.Cara ini dilakukan beberapa kali Kentang dikemas dengansampai contoh mencapai 10 kg. keranjang atau bahan lain dengan berat netto maksimum b) Untuk jumlah kemasan 80 kg dan ditutup dengan dalam lot 1 sampai 3, anyaman bambu kemudian diikat contoh yang diambil dengan tali rotan/bahan lain. Isi semua. kemasan tidak melebihi permukaan. c) Untuk jumlah kemasan dalam lot 4 sampai 25, Di dalam keranjang atau contoh yang diambil 3. kemasan diberi label yang d) Untuk jumlah kemasan dalam lot 26 sampai 50, bertuliskan : contoh yang diambil 6. - Nama barang. e) Untuk jumlah kemasan - Jenis mutu. dalam lot 51 sampai - Nama/kode 100, contoh yang diambil 8. perusahaan/eksportir. - Berat netto. f) Untuk jumlah kemasan - Produksi Indonesia. dalam lot 101 sampai - Negara/tempat tujuan. 150, contoh yang diambil 10. g) Untuk jumlah kemasan dalam lot 151 sampai 200, contoh yang diambil 12. 230
9.6.2. Teknik Budidaya lunak, bentuknya tidak Tomat teratur.a. Deskripsi - Tomat Apel (Lycopersicum pyriforme) buah bulat, kuat danTanaman tomat merupakan sedikit keras seperti buahtanaman perdu semusim,berbatang lemah dan basah. apel, tumbuh baik diDaunnya berbentuk segitiga. dataran tinggiBunganya berwarna kuning. - Tomat kentang (Lycopersicum grandifolium) buah bulat,Buahnya buah buni, hijau waktu padat, lebih besar darimuda dan kuning atau merahwaktu tua. Berbiji banyak, tomat apel, daun lebarberbentuk bulat pipih, putih ataukrem, kulit biji berbulu. agak rimbun.Perbanyakan dengan biji Beberapa varietas tomat yangkadang-kadang dengan setek sekarang sedang dikembangkanbatang cabang yang telah tua. adalah sebagai berikut:Tomat umumnya dibudidayakanpada lahan kering atau padalahan sawah.Tanaman ini tidak membutuhkanpersyaratan khusus, akan tetapimenghendaki tanah yanggembur.Tanaman ini dapatdibudidayakan secaramonokultur maupun dengansistem multiple cropping.b.Varietas TomatJenis-jenis Tomat- Tomat biasa(lycopersicum commune)buahnya bulat pipih, 231
Mirah x Potensi hasil 30-35 ton/ha x Rasa manis masam x Buah bulat agak lonjong x Umur panen 55-59 hari x Cocok untuk dataran rendah x Daya simpan 8 hari x Toleran terhadap penyakit layu bakteri 232
Opal c.Manfaat x Potensi hasil 30-50 Tomat termasuk sayuran buah ton/ha yang sangat digemari. Banyak sekali penggunaan buah tomat, x Rasa manis masam antara lain sebagai bumbu x Buah lonjong sayur, lalap, makanan yang x Umur panen 58-61 hari diawetkan (saus tomat), buah x Cocok untuk dataran segar, atau minuman (juice). rendah Selain itu, buah tomat banyak x Daya simpan 9 hari mengandung vitamin A, Vitamin x Toleran terhadap C, dan sedikit vitamin B. penyakit layu bakteri d. Syarat TumbuhZamrud Tomat secara umum dapat ditanam di dataran rendah, x Potensi hasil 30-45 medium, dan tinggi, tergantung ton/ha varietasnya. x Rasa manis asam Namun, kebanyakan varietas x Buah bulat tomat hasilnya lebih memuaskan x Umur panen 59-61 hari apabila ditanam di dataran tinggi x Daya simpan 8 hari yang sejuk dan kering sebab x Cocok untuk dataran tomat tidak tahan panas terik dan hujan. rendah x Toleran terhadap Suhu optimal untuk penyakit layu bakteri pertumbuhannya adalah 23°C pada siang hari dan 17°C pada malam hari. Tanah yang dikehendaki adalah tanah bertekstur liat yang banyak mengandung pasir. Dan, akan lebih disukai bila tanah itu banyak mengandung humus, gembur, sarang, dan berdrainase baik. Sedangkan keasaman tanah yang ideal untuk pertumbuhannya adalah pada pH netral, yaitu sekitar 6-7. 233
e. Pedoman Budidaya Bila telah diperoleh, sebaiknya benih disemaikan dahuluBibit dan Persemaian sebelum ditanam pada bedengan yang tetap.Benih tomat dapat langsungdiperoleh dari suplier atau Bedengan persemaian dibuatdisiapkan sendiri. dengan ukuran lebar antara 0,8- 1,2 m dengan panjang sekitar 2-Sebetulnya menyiapkan sendiri 3 m, dan tinggi sekitar 20-25 cm.benih tomat yang baik tidaklahterlalu sukar. Caranya adalah Jarak antarbarisan adalah 5 cm.sebagai berikut: Bedengan yang telah dibentuk diberi pupuk kandang seminggu1. Buah tomat dipilih yang sebelum tanam sebanyak 5 kg per m2 dan pupuk Urea dua harisehat, tidak cacat, dan sebelum tanam sebanyak 30 g per m2.matang penuh dari Setelah bedengan persemaianvarietas yang unggul. siap diolah, bibit tomat dapat segera disebar.Buah yang telah dipilih Untuk satu ha pertanaman,selanjutnya diperam benih yang dibutuhkan adalah sekitar 300 - 400 gram. Padaselama tiga hari sampai persemaian diberi lindungan yang dapat berupa atap rumbiawarna buah berubah atau pelepah pisang.menjadi merah gelap dan Persemaian disiram setiap pagi dan sore. Bila bibit telahlunak. Kemudian bijinya mencapai tinggi antara 7-10 cm, yaitu dalam waktu 2 minggudikeluarkan bersama setelah disebar, bibit itu dapat segera dipindahkan ke tempatlendirnya. penyapihan.2. Biji beserta lendir Penyapihan berguna untuk difermentasi selama 3 menyeleksi bibit yang bagus dan hari sampai lendir dan sebagai latihan hidup bagi airnya terpisah dari biji. tanaman muda. Tempat penyapihan dapat berupa3. Biji yang telah terpisah polybag atau bumbung dari tadi segera dicuci dan pelepah pisang. Bibit dibiarkan di dijemur selama kurang lebih 3 hari atau hingga kadar airnya kurang lebih 6%.4. Biji yang telah kering dapat langsung disemai atau disimpan. 234
tempat penyapihan sampai lahan dapat ditanami sebanyakberumur 1 bulan dengan tinggi 20.900-28.600 bibit.sekitar 15 cm dan telah berhelaidaun 3 atau 4. Setelah itu, f.Teknik Pemeliharaan Tomattanaman dapat dipindahkan ketempat penanaman yang tetap. Faktor-faktor yang perlu diperhatikan tanaman dalamSebelum penanaman dilakukan, pemeliharaan tomat,sebaiknya lahan disiapkan yaitu:dahulu. Lahan yang telah dipilihsegera diolah. Guna mencegah Penyiramannematoda yang merugikan, kitadapat memberikan Nemagon Penyiraman dilakukan bilasebagai fumigan tanah 2 atau 3 selama pertumbuhan tanamanminggu sebelum tanam. jatuh pada musim kemarau yangKemudian lahan itu dibuat berkepanjangan (sesuai denganbedengan dengan lebar antara kebutuhan). Hal ini dilakukan1,4-1,6 meter dan jarak antar secara hati-hati agar tanamanbedengan sekitar 20 cm. Lubang tidak rusak dan diusahakanpenanaman segera dibuat di penyiraman tanaman pada pagiatas bedengan itu dengan luas dan sore hari.sekitar 15-20 cm sedalam 70-80cm. PemupukanAgar tanah cukup subur, perlu Pupuk yang diperlukan untukditambahkan pupuk kandang tanaman tomat adalah :sebanyak 0,5-1 kg untuk setiaplubang. Banyaknya pupuk a. Pupuk kandang dengankandang untuk 1 ha lahanadalah sekitar 20-30 ton. Lahan dosis 10-20 ton peryang telah diolah sebaiknyadidiamkan dahulu selama 1 hektar atau 0,5-1 kg perbulan agar diperoleh cukup sinarmatahari, kemudian barulah tanaman, yang diberikandigunakan. seminggu sebelumSelanjutnya bibit yang telahdisapih ditanam pada bedengan tanam.yang telah disiapkan denganjarak antartanaman sekitar 50-60 b. Untuk pupuk TSPcm. dengan dosis 2,5 - 3 kwintal per hektar atauSetiap bedengan berisi dua baris 10-15 gram per tanaman,tanaman. Sehingga setiap ha yang diberikan seminggu sebelum tanam. c. Pupuk Urea diberikan bersamaan saat tanam 235
dengan dosis 1 kwintal Penyiangan dan Pembumbunanper hektar atau 4-5 gramper tanaman. Sedangkan Penyiangan dan pembubunan dilakukan secara bersamaanpemupukan Urea untuk setelah tanaman berumur kira- kira 1 bulan, yaitu dengan carasusulan dilakukan 4 membabat atau mencabut rerumputan, kemudian tanah diminggu setelah sekitar tanaman dibumbun pada tanaman.pemupukan pertamadengan dosis samaseperti pemupukanpertama.d. Cara pemberian pupuk Pemberian Mulsabaik pupuk dasarmaupun susulan, yaitu Pemberian mulsa utuk menjagadiletakkan melingkar di agar tanah tetap gembur,sekeliling tanaman mengurangi penguapan, dandengan jarak 10-15 cm, menekan pertumbuhankenudian ditutup dengan rerumputan.tanah.e. Pemupukan dilakukan Mulsa yang digunakan yaitu sisa-sisa tanaman atau rumpur-pada saat awal atau akhir rumput kering. Caranya yaitu mulsa diletakkan dimusim hujan dan jugadisesuaikan dengantingkat kesuburan tanah Pengajiransetempat.Penyulaman Pengajiran untuk menghindari agar tanaman tomat tidak rebah dan memudahkan pemeliharaan.Penyulaman dilakukan bila ada Ajir dipasang pada saat tanamantanaman yang mati atau berumur 1 bulan atau tanamanpertumbuhannya kurang baik, mencapai tinggi kira-kira 40 cm.dan diusahakan agar bibit Ajir dapat digunakan sepertitanaman pengganti harus subur banbu atau tali.pertumbuhannya serta masihseumur dengan tanaman yang Pemangkasandiganti. Pemangkasan dimaksudkan agar dapat diperoleh buah yang besar dan cepat masak. Pemangkasan dilakukan sekali atau dua kali sebulan yaitu dengan cara memangkas bagian 236
pucuk atau cabang ketiga pada Penyakit dan Jenis Penyakitbatang pokok, atau cabang Pengendaliankelima pada kedua cabang yangdibiarkan hidup. Pemangkasan - Penyakit Lanas: Cabuttanaman tomat dapat dilakukan dan buang tanaman yangdengan dua cara yaitu terserangpemangkasan tunas muda danpemangkasan batang. Tanaman - Rhizoetonia dan Phytiumtomat yang telah mempunyai sp.: Semprot denganlima dompolan buah harus Dithane M -45 0,2%.dipotong pucuk batangnya dantunas-tunasnya agar buah dapat Kutu kebul (Bemisia tabaci)menjadi besar dan cepat masak. Nimfa dan serangga dewasaTinggalkan dua atau tiga tunas mengisap cairan sel pada daun.yang berada di samping atau di Serangga aktif sepanjang harisebelah bawah dompolan buah dengan gejala serangan : timbulyang kelima itu. bercak nekrotik pada daun. Tanaman inang : cabai, tomat,Dompolan yang berdaun atau kacang panjang, tembakau, dll.berbuah lebih perlu dipangkasdan dipetik agar tomat yangdikehendaki (lima dompolan)tidak terhalang pertumbuhannya.Hama dan PenyakitAdapun jenis hama dan penyakityang sering menyerang tanamantomat yaitu :Hama- Ulat tanah coklat:Kumpulkan larva,kemudian musnahkanatau disemprot denganDiptrek 95 SL atauDusban 20 EC, dengandosis 0,1 %.- Ulat buah: Semprot dengan Diazinon 60 EC, dengan dosis 0,2 %. 237
Ulat buah (Helicoverpa armigera) Penyakit rebah kecambah (Rhyzoctona solani dan Phythium spp.Bercak daun alternaria(Alternaria solani)Penyebab : jamur A. solaniGejala serangan : pada awalserangan timbul bercak-bercakkecil berwarna coklat pada daunbagian bawah.Tanaman inang : cabai, tomat,semangka, kentang, dll. 238
Penyebab : jamur R. solani danPhythium spp.Gejala serangan : terdapat lukapada pangkal batang yang akanmenyebabkan patahnya batang.Tanaman inang : cabai, tomat,semangka, dll. 239
g.Panen dan Pasca Panen Sedangkan untuk pemasaran ke tempat yang jauh atau untuk diPanen tomat dilakukan sesuai ekspor, buah sebaiknya dipetikdengan tujuan pemasarannya sewaktu masih berwarna hijau,sehingga perlu diperhitungkan tetapi sudah tua benar. Atau 8-lama perjalanan sampai ke 10 hari sebelum menjadi masaktempat tujuan. (berwarna merah).Sebaiknya tomat berada di Umur petik tergantung varietaspasaran pada saat masak tomat yang ditanam dan kondisipenuh, tetapi tidak boleh terlalu tanaman.masak karena akan busuk. Umumnya buah tomat dapat dipanen pertama pada waktu berumur 2 atau 3 bulan setelah tanam. Panen dilakukan beberapa kali, yaitu antara 10-15 kali pemetikan buah dengan selang 2-3 hari sekali. Pemetikan dapat dilakukan pagi atau sore hari. Dan, diusahakan buah yang dipetik tidak jatuh atau terluka. Karena hal ini dapat menurunkan kualitas dan dapat menjadi sumber masuknya bibit penyakit.Pada saat masak penuh itulahtomat memperlihatkanpenampilannya yang terbaik.Jika tujuan pemasaran adalahpasar lokal yang jaraknya tidakbegitu jauh, dapat ditempuhdalam beberapa jam, panensebaiknya dilakukan sewaktubuah masih berwarna kekuning-kuningan. 240
9.6.3. Teknik Budidaya Cabai Buah cabe ini selain dijadikana. Pendahuluan sayuran atau bumbu masak jugaCabe (Capsicum Annum var mempunyai kapasitaslongum) merupakan salah satukomoditas hortikultura yang menaikkan pendapatan petani.memiliki nilai ekonomi penting diIndonesia. Disamping itu tanaman ini juga berfungsi sebagai bahan bakuCabe merupakan tanaman perdu industri, yang memiliki peluangdari famili terong-terongan yang eksport, membuka kesempatanmemiliki nama ilmiah Capsicum kerja.sp. Cabe berasal dari benuaAmerika tepatnya daerah Peru Gambar 97 Tanaman cabedan menyebar ke negara-negarabenua Amerika, Eropa dan Asia b. Jenis-jenis cabetermasuk Negara Indonesia. Saat ini telah banyak benih cabeTanaman cabe banyak ragam hibrida yang beredar di pasarantipe pertumbuhan dan bentuk dengan nama varietas yangbuahnya. Diperkirakan terdapat beraneka ragam dengan20 spesies yang sebagian besar berbagai keunggulan yanghidup di Negara asalnya. dimiliki.Masyarakat pada umumnyahanya mengenal beberapa jenissaja, yakni Cabe besar, cabekeriting, cabe rawit dan paprika.Secara umum cabe memilikibanyak kandungan gizi danvitamin. Diantaranya Kalori,Protein, Lemak, Kabohidarat,Kalsium, Vitamin A, B1 danVitamin C.Selain digunakan untukkeperluan rumah tangga, cabejuga dapat digunakan untukkeperluan industri diantaranya,Industri bumbu masakan, industrimakanan dan industri obat-obatan atau jamu. 241
Beberapa jenis cabe yang telah Lembang-1dirilis adalah: Jet set, Arimbi,Buana 07, Somrak, Elegance x Potensi hasil 9 ton/ha081, Horison 2089, Imperial 308 x Cocok untuk datarandan Emerald 2078. tinggiDan untuk cabe hibrida keritingdiantaranya, Papirus, CTH 01, c.Syarat TumbuhKunthi 01, Sigma, Flash 03,Princess 06 dan Helix 036, dan Tanahuntuk cabe rawit hibrida adalahDiscovery. - Tanah berstruktur remah/ gembur dan kaya akanTanjung-1 bahan organik. x Potensi hasil 18 ton/ha x Warna buah merah - Derajat keasaman (PH) x Panjang buah 10 cm tanah antara 5,5 - 7,0 x Cocok untuk dataran - Tanah tidak becek/ ada rendah genangan air x Toleran terhadap hama - Lahan pertanaman pengisap daun terbuka atau tidak adaTanjung-2 naungan. x Potensi hasil 12 ton/ha x Cocok untuk dataran Iklim rendah - Curah hujan 1500-2500 mm pertahun dengan distribusi merata. - Suhu udara 16° - 32 ° C - Saat pembungaan sampai dengan saat pemasakan buah, 242
keadaan sinar matahari Persemaiancukup (10 - 12 jam). Sebelum tanam di tempatd.Pedoman Teknis Budidaya permanen, sebaiknya benih disemai dulu dalam wadahPenyiapan Benih semai yang dapat berupa bak plastik atau kayu denganBenih cabe dapat dibuat sendiri ketebalan sekitar 10 cm yangdengan cara sebagai berikut: dilubangi bagian dasarnya untuk pengaturan air(drainase).- Pilih buah cabe yang Persiapannya adalah sebagai matang (merah) berikut:- Bentuk sempurna, segar 1. Isikan dalam wadah- Tidak cacat dan tidak semai media berupa terserang penyakit. tanah pasir, dan pupuk kandang dengan- Kemudian keluarkan perbandingan 1 : 1.bijinya dengan mengiris Untuk menghilangkanbuah secara memanjang gangguan hama berikan Curater 3 G takaran 10- Cuci biji lalu dikeringkan. 10 gr/m2. Media ini disiapkan 1 minggu- Kemudian pilih biji yang sebelum penyemaianbentuk, ukuran dan benih.warna seragam,permukaan kulit bersih, 2. Benih yang akantidak keriput dan tidak ditanam, sebelumnyacacat. direndam dalam air hangat (50 derajatBila kesulitan membuat sendiri, Celcius) selamabenih cabe dapat dibeli di toko semalam. Lebih baik lagipertanian setempat. bila diberi zat pengatur tumbuh seperti Atonik.Benih yang akan ditanam 3. Tebarkan benih secaradiseleksi dengan cara merendam merata di mediadalam air, biji yang terapung persemaian, bila mungkindibuang. beri jarak antar benih 5 x 5 cm sehingga waktu tanaman dipindah/dicabut, akarnya tidak rusak. Usahakan 243
waktu benih ditanam Pembibitan ini bertujuan untukdiatasnya ditutup selapis meningkatkan daya adaptasi dantipis tanah. Kemudian daya tumbuh bibit pada saatletakkan wadah semai pemindahan ke tempat terbukatersebut di tempat teduh di lapangan atau pada polybagdan lakukan penyiramansecukupnya agar media Pemindahan bibit baru dapatsemai tetap lembab. dilakukan setelah berumur 30-40 hari.Pembibitan1. Benih yang telah Persiapan Media Tanam berkecambah atau bibit dalam Polybag cabe umur 10-14 hari (biasanya telah tumbuh 1. Siapkan polybag tempat sepasang daun) sudah penanaman yang berlubang dapat dipindahkan ke kiri kanannya untuk tempat pembibitan. pengaturan air. 2. Masukkan media tanam ke2. Siapkan tempat dalamnya berupa campuranpembibitan berupa tanah dengan pupukpolybag ukuran 8 x 9 cm kandang 2 : 1 sebanyak 1/3atau bumbungan dari volume polybag. Tambahkanbahan daun pisang Furadan atau Curater 3G 2-sehingga lebih murah 4 gr/tanaman untukharganya. Masukkan ke mematikan hamadalamnya campuran pengganggu dalam mediatanah, pasir dan pupuk tanah.kandang sertatambahkan Curater 3 G. 3. Masukkan campuran tanah dan pupuk kandang ke3. Pindahkan bibit cabe ke dalam polybag setinggi 1/3 nya.wadah pembibitandengan hati-hati. Padasaat bibit ditanam di 4. Tambahkan pupuk buatan sebagai pupuk dasar yaitu 10bumbungan, tanah di gr SP 36, 5 gr KCl dan 1/3 bagian dari campuran 10 grsekitar akar tanaman Urea + 20 gr ZA per tanaman (2/3 bagiannya untuk pupukditekan-tekan agar sedikit susulan). Kemudian siram dengan air agar pupuk larutpadat dan bibit berdiri dalam tanah.tegak. Letakkan bibit ditempat teduh dan siramisecukupnya untukmenjaga kelembabannya. 244
Penanaman di Lapangan Penanaman- Siapkan bedengan yang 1. Pilih bibit cabe yang baik dicampur dengan pupuk yaitu pertumbuhannya tegar, kandang warna daun hijau, tidak cacat/terkena hama penyakit.- Jika pH tanah rendah (4-5) maka lakukan terlebih 2. Tanam bibit tersebut didahulu pengapuran. polybag penanaman. WadahPengapuran dilakukan media bibit harus dibuka dulubersamaan dengan sebelum ditanam.pembuatan bedengan Hati-hati supaya tanah yangsebarkan kapur, aduk menggumpal akar tidakrata, biarkan selama 3 lepas.minggu. Bila wadah bibit memakai bumbungan pisang langsung- Tutup bedengan dengan ditanam karena daun mulsa plastik tersebut akan hancur sendiri. Tanam bibit bibit tepat di- Gunakan kaleng yang bagian tengah, tambahkan diberi arang untuk melubanginya. media tanahnya hingga mencapai sekitar 2 cm bibir polybag.- Pindahkan hati-hati bibit 3. Padatkan permukaan media ke dalam lubang tanam. tanah dan siram dengan air lalu letakkan di tempat terbuka yang terkena sinar matahari langsung. Pemeliharaan Penyiraman Lakukan penyiraman secukupnya untuk menjaga kelembaban media tanah.Gambar 98 Penanaman cabe pada lahan terbuka dengan menggunakan mulsa plastik 245
Pemupukan menjadi tanda tak langsung serangan kutu daun.Lakukan pemupukan susulan : Pengendalian kutu daun (MyzusUmur 30 hari setelah tanam : 5gr Kcl per tanaman. persicae Sulz) denganUmur 30 dan 60 hari setelahtanam : masing-masing 1/3 memberikan Furadan 3Gbagian dari sisa campuran Ureadan ZA pada pemupukan dasar. sebanyak 60-90 kg/ha atau sekitar 2 sendok makan/10 m2 area.Perompesan Apabila tanaman sudah tumbuh semprotkan Curacron 500 EC,Perompesan adalah Nudrin 215 WSC, atau Tokuthion 500 EC. Dosisnya 2 ml/liter air.pembuangan cabang daun dibawah cabang utama dan buangbunga yang pertama kali muncul. Serangan hama trips amat berbahaya bagi tanaman cabai,Pengendalian hama,penyakit, karena hama ini juga vektor dan gulma pembawa virus keriting daun. Hama Gejala serangannya berupa bercak-bercak putih di daunUntuk mengendalikan hama lalat karena hama ini mengisap cairanbuah penyebab busuk buah, daun tersebut. Bercak tersebutpasang jebakan yang diberi berubah menjadi kecokelatanAntraxtan. dan mematikan daun.Sedang untuk mengendalikan Serangan berat ditandai denganserangga pengisap daun seperti keritingnya daun dan tunas.Thrips, Aphid dengan insektisida Daun menggulung dan seringseperti Curacron. timbul benjolan seperti tumor.Jenis-jenis hama yang banyak Hama trips (Thrips tabaci) dapatmenyerang tanaman cabai dicegah dengan banyak caraantara lain kutu daun dan trips. yaitu:Kutu daun menyerang tunas - Pemakaian mulsa jeramimuda cabai secara bergerombol.Daun yang terserang akan - pergiliran tanamanmengerut dan melingkar. Cairanmanis yang dikeluarkan kutu, - penyiangan gulma ataumembuat semut dan embun rumputan pengganggu,jelaga berdatangan. Embun dan menggenangi lahanjelaga yang hitam ini sering 246
dengan air selama Gejala serangan keriting daun beberapa waktu. adalah: - Pemberian Furadan 3 G - bercak daun ialah pada waktu tanam seperti bercak-bercak kecil yang pada pencegahan kutu akan melebar daun mampu mencegah serangan hama trip juga. - Pinggir bercak berwama Akan tetapi, untuk lebih tua dari bagian tanaman yang sudah tengahnya. Pusat bercak cukup besar, dapat ini sering robek atau disemprot dengan Nogos berlubang. 50 EC, Azodrin 15 WSC, Nuracron 20 WSC, - Daun berubah dosisnya 2-3 cc/1. kekuningan lalu gugur. Penyakit - Serangan keriting daunUntuk penyakit busuk buah sesuai namanya ditandaikering (Antraknosa) yang oleh keriting dandisebabkan cendawan, gunakan mengerutnya daun, tetapifungisida seperti Antracol. Dosis keadaan tanaman tetapdan aplikasi masing-masing obat sehat dan segar.tersebut dapat dilihat padalabelnya. Selain penyakit keriting daun, penyakit lainnya dapat dicegahAdapun jenis-jenis penyakit dengan penyemprotan fungisidayang banyak menyerang cabai Dithane M 45, Antracol, Cupravit,antara lain antraks atau patek Difolatan. Konsentrasi yangyang disebabkan oleh cendawan digunakan cukup 0,2-0,3%.Colletotricum capsici danColletotricum piperatum, bercak Bila tanaman diserang penyakitdaun (Cercospora capsici), dan keriting daun maka tanamanyang cukup berbahaya ialah dicabut dan dibakar.keriting daun (TMV, CMVm, danvirus lainnya). Pengendalian keriting daun secara kimia masih sangat sulit.Gejala serangan antraks ataupatek ialah bercak-bercak padabuah, buah kehitaman danmembusuk, kemudian rontok. 247
e. Panen dan Pasca Panen Pemetikan dilakukan dengan Panen hati-hati agarPanen cabai yang ditanam percabangan/tangkai tanamandidataran rendah lebih cepatdipanen dibandingkan dengan tidak patah. Kriteria panennyacabai dataran tinggi. saat ukuran cabai sudah besar,Panen pertama cabai dataranrendah sudah dapat dilakukan tetapi masih berwama hijaupada umur 70-75 hari. penuh.Sedang di dataran tinggi panenbaru dapat dimulai pada umur 4- Penentuan umur panen5 bulan. Umur panen cabe biasanya 70-Setelah panen pertama, setiap 90 hari tergantung varietasnya,3-4 hari sekali dilanjutkan yang ditandai dengan 60% cabedengan panen rutin. sudah berwarna merah. UntukBiasanya pada panen pertama dijadikan benih maka cabejumlahnya hanya sekitar 50 kg. dipanen bila buah sudah menjadiPanen kedua naik hingga 100 merah semua.kg. Selanjutnya 150, 200, 250,hingga 600 kg per hektar. PemanenanSetelah itu hasilnya menurun Pemanenan cabe dengan caraterus, sedikit demi sedikit hingga memetik buah beserta tangkaitanaman tidak produktif lagi. buahnya dan sebaiknya dilakukan pada saat cuaca cera.Tanaman cabai dapat dipanen Pemanenan pada saat hujanterus-menerus hingga berumur akan menyebabkan kadar air6-7 bulan. cabe menjadi lebih tinggi sehingga cabe akan lebih cepatCabai yang sudah berwama busuk.merah sebagian berarti sudahdapat dipanen. PascapanenAda juga petani yang sengaja Cabe yang telah dipetikmemanen cabainya pada saat diletakkan dalam keranjangmasih muda (berwarna hijau). bambu yang sudah dilapisi dengan daun pisang. Dapat juga digunakan goni yang terbuat dari serat atau plastik. Hal ini untuk mengurangi tercecernya cabe dan menghindari kerusakan mekanis. Untuk selanjutnya siap diangkut dan dipasarkan. 248
Bila cabe habis untuk kering bisa langsung dikemasdikonsumsi, tidak perlu dilakukan dalam kantong plastik ataupengeringan dan sebaliknya bila digiling untuk dijadikan bubuk.produksi cabe melimpah dimanakonsumen tidak mampu untuk Kemudian simpan atau dikirim kemenampung cabe ini, makaperlu dilakukan pengeringan. daerah yang kurang produksi cabenya sehingga penumpukan cabe di suatu daerah pada saatPembuatan Cabe kering panen dapat teratasi.Cabe yang masak dipilih yangsehat dan mulus, kemudiantangkainya dibuang selanjutnyadicuci bersih agar bebas kotorandan pestisida.Setelah bersih direndam dalamlarutan Natrium Bisulfit 0,2 %yaitu dengan melarutkan 2 gramNaBisulfit dalam 1 liter air panasselama kurang lebih 6 menit,sampai betul-betul terendam.Perendaman ini untukmempertahankan warna cabekering agar tetap seperti semula.Selesai perendaman, cabediangkat dan dicelupkan dalamair dingin untuk menghentikanpemanasan, lalu tiriskan dalamtampah atau niru atau rakbambu.Kemudian dijemur di panasmatahari selama 7-10 harisampai kadar air 10% (supayalebih tahan lama, kadar air dapatditurunkan lagi).Pengeringan juga dapatdilakukan dengan oven atau alatpengering buatan.Setelah pengeringan maka cabe 249
2509.6.4. Teknik Budidaya PaprikaGambar 99 Buah cabe paprikaa. Pendahuluan b. Syarat TumbuhPaprika (Capsicum annuum) Di daerah tropis sepertiadalah sejenis cabai yang baru Indonesia, paprika hanya dapatdikenal dan diusahakan di tumbuh dengan baik padaIndonesia. dataran tinggi dengan ketinggian sekitar 1.500 m dpl.Buahnya besar dan gendutseperti buah kesemek, rasanya Suhu yang diperlukan berkisartidak pedas tetapi sedikit manis. antara 18-23,5°C.Benihnya banyak didatangkandari luar negeri, antara lain Tanah yang baik untukJepang dan Taiwan. pertumbuhannya adalah tanah subur dengan kelembapan cukup dan pH 5,5-7. 250
251c. Pedoman Budidaya perlu diperhatikan adalah kelembaban tanahnya harusPersemaian dijaga.Seperti halnya cabai lain, paprika Untuk mengurangi penguapanjuga dikembangbiakkan dengan dari dalam tanah, tanah perlubiji. ditutupi mulsa. Cara lain yang biasa dilakukan petani diBiji-biji itu harus disemaikan Lembang adalah tanah ditutupiterlebih dahulu pada kotak atau plastik.bedengan persemaian sebelumditanam di lapang. Panen dan Pasca PanenUmur benih di persemaian Pada umur sekitar 18 mingguantara 14-21 hari. sejak penyemaian hingga penanaman, paprika sudahPengolahan tanah dan dapat dipanen.penanaman Namun, tidak menutupTanah yang akan digunakan kemungkinan umur panen lebihdicangkul atau dibajak, singkat jika yang diusahakankemudian digemburkan. adalah jenis yang berumur genjah.Tanah itu dibuat bedenganselebar 90 cm, tinggi 20-30 cm,dan jarak antar bedengan 35 cm.Berikanlah pupuk dasar padasetiap lubang tanam.Penanaman dapat dilakukansetelah bedengan siap ditanami.Jarak tanam yang digunakanada bermacam-macam,tergantung jenisnya. Umumnyaorang menggunakan jarak tanam50 x 50 cm.PemeliharaanPemeliharaan dilakukan samaseperti pemeliharaan pada cabaibesar lainnya. Hanya saja yang 251
9.6.5. Teknik Budidaya b.Syarat Tumbuh Bawang Merah Bawang merah dapat tumbuha. Pendahuluan pada tanah sawah atau tegalan, tekstur sedang sampai liat. JenisBawang merah (Allium cepa) tanah Alluvial, Glei Humus ataumerupakan salah satu komoditas Latosol, pH 5.6 - 6.5, ketinggianhortikultura yang sangat 0-400 mdpl, kelembaban 50-70dibutuhkan oleh manusia. %, suhu 25-320C.Tanaman ini digunakan sebagai Pengolahan Tanahrempah dan obat. Kandungan Pupuk kandang disebarkan diminyak atsirinya diduga dapat lahan dengan dosis 0,5-1 ton/ 1000 m2, diluku kemudian digarumenyebuhkan beberapa (biarkan + 1 minggu)gangguan kesehatan. Dibuat bedengan dengan lebar 120 -180 cm. Diantara bedengan pertanaman dibuat saluran air (canal) dengan lebar 40-50 cm dan kedalaman 50 cm. Apabila pH tanah kurang dari 5,6 diberi Dolomit dosis + 1,5 ton/ha disebarkan di atas bedengan dan diaduk rata dengan tanah lalu biarkan 2 minggu. Untuk mencegah serangan penyakit layu taburkan GLIO 100 gr (1 bungkus GLIO) dicampur 25-50 kg pupuk kandangGambar 100. Bawang marah matang, diamkan 1 minggu laluyang sudah taburkan merata di atasdikeringkan siap bedengan. 'untuk dijual. Pupuk Dasar Berikan pupuk : 2-4 kg Urea + 7- 15 kg ZA + 15-25 kg SP-36 secara merata diatas bedengan dan diaduk rata dengan tanah. Atau jika dipergunakan Pupuk 252
Majemuk NPK (15-15-15) dosis Pemilihan bibit± 20 kg/ 1000 m2 dicampur ratadengan tanah di bedengan. Bibit bawang merah dipilih yangc.Pedoman Teknis sehat : warna mengkilat, kompak/tidak keropos, kulit tidak luka dan telah disimpan 2-3Pemilihan Lahan dan bulan setelah panen).Pengolahan Tanah1. Lahan Kering : Kultivar atau varietas yang dianjurkan adalah :Tanah dibajak dan dicangkul - Dataran rendah :sedalam 20 cm kemudian Kuning, Bima Brebes,diratakan. Dibuat bedengan Bangkok, Kuningdengan lebar 1 - 2 m tinggi Gombong, Klon No. 33,bedengan 25 cm dan jarak antar Klon No. 86.bedengan 20-30 cm. - Dataran mediun atau2. Lahan Sawah : tinggi : Sumenep, Menteng, Klon- Tanah dicangkul dan No. 88, Klon No. 33, dibalik dua kali dengan jarak waktu antara 5-7 Bangkok2. hari Pembuatan bedengan- Sisa-sisa tanaman Pembuatan bedengan untuk pertanaman bawang merahsebelumnya (tanaman dilakukan sebagai berikut :padi) dimusnahkan- Dibuat bedengan - Pada Lahan bekasdengan lebar 1,5-1,75 m, sawah dibuat bedengandibuat saluran air dengan lebar 1.50-1.75m.sedalam 50-60 cm Diantara bedengandengan lebar parit 40-50 dibuat parit dengan lebarcm. 0.5 m dan kedalaman 0.5 m. Tanah di atas- Untuk pH tanah < 5,5 bedengan dicangkul diberikan Kaptan/Dolomit 2 minggu sebelum tanam sedalam 20cm sampai sebanyak 1,5 ton/ha dengan cara disebar dan gembur. diaduk rata diatas bedengan. - Pada Lahan kering Tanah dicangkul atau dibajak sedalam 20 cm sampai gembur. Dibuat 253
bedengan dengan lebar Pemupukan 1.20m dan tinggi 25 cm. Pupuk dasar diberikan 1 minggu- Jarak tanam bawang sebelum tanam yaitu 15-20 merah pada musim ton.ha pupuk kandang atau 5-10 kemarau 15x15 cm atau ton/ha kompos matang ditambah 15x20 cm, sedang pada 200 kg/ha TSP. musim hujan 15x20 cm atau 20x20 cm. Jika pH Pupuk disebar dan diaduk rata tanah kurang dari 5.6, dilakukan pengapuran sedalam lapisan olah. dengan menggunakan Kaptan atau Dolomit Jika umur simpan bibit yang minimal 2 minggu sebelum tanam dengan akan ditanam kurang dari 2 dosis 1-1.5 ton/ha. bulan, dilakukan 'pemogesan' (pemotongan ujung umbi) kurang lebih 0.5 cm untuk memecahkan masa dormansi dan mempercepat pertumbuhanPenanaman tunas tanaman.Kemudian umbi bibit ditanam Pemupukan susulan dilakukandengan cara membenamkan pada umur 10-15 hari dan umurseluruh bagian umbi. 30-35 hari setelah tanam. JenisPenyiraman dilakukan sesuai dan dosis pupuk yang diberikandengan umur tanaman : adalah : Urea 75-100 kg/ha, ZA 150-250 kg/ha, Kcl 75-100 kg/ha.- umur 0-10 hari, 2 x/hari Pupuk diaduk rata dan diberikan (pagi dan sore hari) di sepanjang garitan tanaman.- umur 11-35 hari, 1 x/hari (pagi hari) Penyiangan minimal dilakukan- umur 36-50 hari, 1 x/hari dua kali/musim, yaitu menjelang (pagi atau sore hari) dilakukannya pemupukan susulan.Jarak tanam : 20 cm x 15 cm PenyiramanUmbi bibit yang siap tanamdipotong ujungnya 1/3 bagian x Umur 0-10 hst : 2 kaliumbi. Kemudian ditanam dengan sehari pagi dan sorecara membenamkan 2/3 bagianumbi kedalam tanah. Sebelum x Umur 11-35 hst : 1 kalidan sesudah tanam dilakukan sehari pada pagi haripenyiraman. x Umur 36-50 hst : 1 kali sehari pada sore hari x Umur 50 hst : 1 kali sehari pagi atau sore hari 254
Pendangiran dan penyiangan b. Hama trip (Thrips sp.)Dilakukan 2 kali pada umur 10- Gejala serangan hama thrip15 hst dan 25-35 hst, bersamaan ditandai dengan adanya bercakdengan pemberian pupuk putih beralur pada daun.susulan Penanganannya dengan penyemprotan insektisida efektif,Pengendalian OPT (Organisme misalnya Mesurol 50 WP atau Pengganggu Tumbuhan) Pegasus 500 EC. Hama Penyakita.Hama ulat bawang Penyakit layu Fusarium(Spodoptera spp). Ditandai dengan daunSerangan hama ini ditandai menguning, daun terpelintir dandengan bercak putih transparanpada daun. pangkal batang membusuk. Jika ditemukan gejala demikian, tanaman dicabut danPengendaliannya adalah : dimusnahkan.- Telur dan ulat Penyakit otomatis atau lalu antraknosedikumpulkan Gejalanya : bercak putih padadimusnahkan daun, selanjutnya terbentuk lekukan pada bercak tersebut- Pasang perangkap yang menyebabkan daun patah atau terkulai. Untukngengat (feromonoid mengatasinya, semprot dengan fungisida Daconil 70 WP atauseks) ulat bawang 40 Antracol 70 WP.buah/ha- Jika intensitas kerusakandaun lebih besar atausama dengan 5 % perrumpun atau telahditemukan 1 pakettelur/10 tanaman, Penyakit trotoldilakukan penyemprotan Ditandai dengan bercak putih pada daun dengan titik pusatdengan insektisida berwarna ungu. Gunakan fungisida efektif, antara lainefektif, misalnya Antracol 70 WP, Daconil 70 WP, untuk membasminya.Hostathion 40 EC,Cascade 50 EC, Atabron50 EC atau Florbac. 255
Panen dan pascapanen atas, tujuannya untuk mengeringkan bagian umbi dan Panen sekaligus dilakukan pembersihan umbi dari sisa kotoran atau kulitKriteria panen adalah jika > 60- terkelupas dan tanah yang90 % daun telah rebah, padadaerah dataran rendah terbawa dari lapangan.pemanenan pada umur 55-70hari, sedangkan pada dataran Kadar air 89 85 % baru disimpantinggi umur panen sekitar 70 -90 hari. di gudang. Penyimpanan, ikatan bawang merah digantungkanWaktu panen : udara cerah, pada rak-rak bambu. Aerasitanah tidak basah diatur dengan baik, suhu gudang 26-290C kelembaban 70-80%, sanitasi gudang.Untuk konsumsi : ditandaidengan kerebahan dan atau Untuk bawang konsumsi, waktu panen ditandai dengan 60-70%perubahan warna daun menjadi daun telah rebah, sedangkan untuk bibit kerebahan daun lebihkekuningan mencapai 60-70% dari 90%.dataran rendah umur 50-60 harisetelah tanam, dataran mediumumur 70-75 hstUntuk bibit : ditandai dengan Panen dilakukan waktu udara cerah. Pada waktu panen,kerebahan daun lebih dari bawang merah diikat dalam ikatan-ikatan kecil (1-1.5 kg/ikat),90%,dataran rendah umur 65-70 kemudian dijemur selama 5-7 hari).hst, dataran medium 80-90 hstHasil rata-rata : 10-12 t/haPemanenan dilakukan dengan Setelah kering 'askip'pencabutan batang dan daun-daunnya. Selanjutnya 5-10 (penjemuran 5-7 hari), 3-4 ikatanrumpun diikat menjadi satuikatan (Jawa:dipocong). bawang merah diikat menjadi satu, kemudian bawang dijemur dengan posisi penjemuran Pasca Panen bagian umbi di atas selama 3-4 hari.Penjemuran dengan alas Pada penjemuran tahap keduaanyaman bambu (Jawa : gedeg). dilakukan pembersihan umbiPenjemuran pertama selama 5-7 bawang dari tanah dan kotoran.hari dengan bagian daunmenghadap ke atas, tujuannya Bila sudah cukup kering (kadarmengeringkan daun. air kurang lebih 85 %), umbi bawang merah siap dipasarkanPenjemuran kedua selama 2-3 atau disimpan di gudang.hari dengan umbi menghadap ke 256
Kriteria kualitasKriteria kualitas yangdikehendaki oleh konsumenrumah tangga adalah :- Umbi berukuran besar- Bentuk umbi bulat- Warna kulit merah keunguan- Umbi kering askipSedangkan konsumen luar(untuk ekspor) yang dikehendakiadalah :- Umbi berukuran besar- Bentuk umbi bulat- Wana kulit merah muda- Umbi kering lokal 257
Tabel 14. Jenis hama penyakit pada bawangNo. Jenis hama/penyakit Golongan Nama Dagang Konsentrasi Anjuran1. Layu Fusarium di gudang Mankozeb Dithane M45 10 g/10 kg umbi di lapang Antracol 70 WP 10 g/10 kg umbi Propineb Benlate 50 WP 10 g/10 kg umbi Antracol 70 WP Benomil 2 g/l 3 g/l2. Bercak ungu Propineb Daconil 70 WP 2 g/l 2 g/l Klorotalonil Polyram M 2 g/l Maneb Dithane M45 2 g/l 2 g/l Mankozeb Antracol 70 WP 2 g/l Daconil 70 WP 2 g/l 2 g/l3. Otomatis atau Antraknosa Polyram M 2 g/l 2 g/l Klorotalonil Dithane M45 2 g/l Propineb Atabron 50 EC 0,5-1 ml/l Maneb Nomolt 50 EC 2 ml/l Mankozeb Cascade 50 Ec 2 g/l Bactospeine WP4. Ulat Bawang (Spodoptera Klorfluazuron Dipel WP spp.) Teflubenzuron Decis 25 EC Flufenokzurona Pegasus 500 SC B.thuringiensis Mesurol 50 WP idem Piretroid5. Hama Thrips Benzoil Urea (Thrips sp.) Merkaptodinetur 258
9.6.6. Teknik Budidaya Jahe Nama daerah jahe antara lain halia (Aceh), beeuing (Gayo),a.Pendahuluan bahing (Batak Karo), sipodeh (Minangkabau), jahi (Lampung),Jahe merupakan tanaman obat jahe (Sunda), jae (Jawa dan Bali), jhai (Madura), melitoberupa tumbuhan rumpun (Gorontalo), geraka (Ternate).berbatang semu. Jahe berasal b.Deskripsidari Asia Pasifik yang tersebar Tanaman ini merupakan tanaman terna berbatang semu,dari India sampai Cina. Oleh dengan tinggi 30 cm sampai 1 m, rimpang bila dipotongkarena itu kedua bangsa ini berwarna kuning atau putih.disebut-sebut sebagai bangsa Daunnya sempit, panjang daun 15 – 23 mm, lebar 8 – 15 mm ;yang pertama kali tangkai daun berbulu, panjang 2 – 4mm.memanfaatkan jahe terutama Bentuk lidah daun memanjang,sebagai bahan minuman, bumbu panjang 7,5 – 10 mm, dan tidak berbulu; sedangkan seludangmasak dan obat-obatan agak berbulu.tradisional. Perbungaan berupa malai tersembul dipermukaan tanah,Jahe termasuk dalam suku berbentuk tongkat atau bundartemu-temuan (Zingiberaceae), telur yang sempit, 2,75 – 3 kalisefamili dengan temu-temuan lebarnya, sangat tajam.lainnya seperti temu lawak Panjang malai 3,5 – 5 cm, lebar(Cucuma xanthorrizha), temu 1,5 – 1,75 cm.hitam (Curcuma aeruginosa),kunyit (Curcuma domestica), Tangkai bunga hampir tidakkencur (Kaempferia galanga), berbulu, panjang 25 cm, rahislengkuas (Languas galanga) dan berbulu jaranglain-lain. Sisik pada gagang terdapat 5 – 7 buah, berbentuk lanset, letaknya berdekatan atau rapat, hampir tidak berbulu, panjang sisik sekitar 3 – 5 cm. 259
Daun pelindung berbentuk sunti atau jahe empritbundar telur terbalik,bundar pada ujungnya, tidak Ruasnya kecil, agakberbulu, berwarna hijau cerah,panjang 2,5 cm, lebarnya rata sampai agaksekitar 1 – 1,75 cm. sedikit menggembung. Jahe ini selalu dipanen setelah berumur tua. Kandungan minyakMahkota bunga berbentuk atsirinya lebih besartabung 2 – 2,5 cm, helainyaagak sempit, berbentuk tajam, dari pada jahe gajah,berwarna kuning kehijauan,panjang 1,5 – 2,5 mm, lebar 3 – sehingga rasanya lebih3,5 mm, bibir berwarna ungu,gelap, berbintik-bintik berwarna pedas, disampingputih kekuningan, panjang 12 –15 mm. seratnya tinggi. Jahe ini cocok untuk ramuan obat-obatan, atau untuk diekstrak oleoresin dan minyak atsirinya.Kepala sari berwarna ungu, 3. Jahe merahdengan panjang 9 mm. Rimpangnya berwarna merah dan lebih kecilc. Jenis-jenis Jahe dari pada jahe putih kecil sama seperti jaheJahe dibedakan menjadi 3 jenis putih, jahe merah selaluberdasarkan ukuran, bentuk danwarna rimpangnya. dipanen setelah tua, dan juga memiliki kandungan minyakUmumnya dikenal 3 varietas atsiri yang samajahe, yaitu : dengan jahe kecil, sehingga cocok untuk1. Jahe putih/kuning besar ramuan obat-obatan.atau disebut juga jahegajah atau jahe badak d. Manfaat TanamanRimpangnya lebihbesar dan gemuk, ruas Rimpang jahe dapat digunakan sebagai bumbu masak, pemberirimpangnya lebih aroma dan rasa pada makanan seperti roti, kue, biskuit,menggembung dari kembang gula dan berbagai minuman. Jahe juga dapatkedua varietas lainnya. digunakan pada industri obat, minyak wangi, industri jamuJenis jahe ini bias tradisional, diolah menjadi asinan jahe, dibuat acar, lalap,dikonsumsi baik saat bandrek, sekoteng dan sirup.berumur muda maupunberumur tua, baiksebagai jahe segarmaupun jahe olahan.2. Jahe putih/kuning kecil atau disebut juga jahe 260
Dewasa ini para petani cabe Suhu udaramenggunakan jahe sebagaipestisida alami. Suhu optimum untuk budidaya tanaman jahe antara 20-35 oC.Dalam perdagangan jahe dijualdalam bentuk segar, kering, jahe Media Tanambubuk dan awetan jahe.Disamping itu terdapat hasil Tanaman jahe paling cocokolahan jahe seperti: minyak astiri ditanam pada tanah yang subur,dan koresin yang diperoleh gembur dan banyakdengan cara penyulingan yang mengandung humus.berguna sebagai bahan Tekstur tanah yang baik adalahpencampur dalam minuman lempung berpasir, liat berpasirberalkohol, es krim, campuran dan tanah lateriksosis dan lain-lain. Tanaman jahe dapat tumbuhAdapun manfaat secarapharmakologi antara lain adalah pada keasaman tanah (pH)sebagai karminatif, anti muntah,pereda kejang, anti pengerasan sekitar 4,3-7,4. Tetapi keasamanpembuluh darah, peluruhkeringat, anti inflamasi, anti tanah (pH) optimum untuk jahemikroba dan parasit, anti piretik,anti rematik, serta merangsang gajah adalah 6,8-7,0.pengeluaran getah lambung dangetah empedu. 5.3.e. Syarat Tumbuh Ketinggian TempatIklim Jahe tumbuh baik di daerah tropis dan subtropis denganTanaman jahe membutuhkan ketinggian 0 - 2.000 m dpl.curah hujan relatif tinggi, yaitu Di Indonesia pada umumnyaantara 2.500-4.000 mm/tahun. ditanam pada ketinggian 200 - 600 m dpl.Pada umur 2,5 sampai 7 bulanatau lebih tanaman jahe f. Pedoman Budidayamemerlukan sinar matahari.Dengan kata lain penanaman Pembibitanjahe dilakukan di tempat yangterbuka sehingga mendapat Persyaratan Bibitsinar matahari sepanjang hari. Bibit berkualitas adalah bibit yang memenuhi syarat mutu genetik, mutu fisiologik (persentase tumbuh yang tinggi), dan mutu fisik. Yang dimaksud dengan mutu fisik adalah bibit yang bebas hama dan penyakit. 261
Oleh karena itu kriteria yang tumbuh sekitar 1 menitharus dipenuhi antara lain: kemudian keringkan. - Bahan bibit diambil Setelah itu dimasukkan kedalam langsung dari kebun (bukan dari pasar) peti kayu. Lakukan cara - Dipilih bahan bibit dari penyemaian dengan peti kayu tanaman yang sudah tua (berumur 9-10 bulan). sebagai berikut: pada bagian - Dipilih pula dari tanaman dasar peti kayu diletakkan bakal yang sehat dan kulit rimpang tidak terluka bibit selapis, kemudian di atau lecet. atasnya diberi abu gosok atauTeknik Penyemaian Bibit sekam padi, demikianUntuk pertumbuhan tanamanyang serentak atau seragam, seterusnya sehingga yang palingbibit jangan langsung ditanamsebaiknya terlebih dahulu atas adalah abu gosok ataudikecambahkan. sekam padi tersebut. Setelah 2-4Penyemaian bibit dapatdilakukan dengan peti kayu atau minggu lagi, bibit jahe tersebutdengan bedengan. sudah disemai. Penyemaian pada peti kayu Penyemaian pada bedenganRimpang jahe yang barudipanen dijemur sementara Buat rumah penyemaian(tidak sampai kering), kemudian sederhana ukuran 10 x 8 mdisimpan sekitar 1-1,5 bulan. untuk menanam bibit 1 tonPatahkan rimpang tersebut (kebutuhan jahe gajah seluas 1dengan tangan dimana setiap ha). Di dalam rumahpotongan memiliki 3-5 mata penyemaian tersebut dibuattunas dan dijemur ulang 1/2-1 bedengan dari tumpukan jeramihari. setebal 10 cm.Selanjutnya potongan bakal bibit Rimpang bakal bibit disusuntersebut dikemas ke dalam pada bedengan jerami lalukarung beranyaman jarang, lalu ditutup jerami, dan di atasnyadicelupkan dalam larutan diberi rimpang lalu diberi jeramifungisida dan zat pengatur pula, demikian seterusnya, sehingga didapatkan 4 susunan lapis rimpang dengan bagian atas berupa jerami. Perawatan bibit Perawatan bibitpada bedengan dapat dilakukan dengan penyiraman setiap hari dan sesekali disemprot dengan fungisida. 262
Setelah 2 minggu, biasanya Setelah itu tanah dibiarkan 2-4rimpang sudah bertunas. Bila minggu agar gas-gas beracunbibit bertunas dipilih agar tidak menguap serta bibit penyakitterbawa bibit berkualitas rendah. dan hama akan mati terkenaBibit hasil seleksi itu dipatah- sinar matahari.patahkan dengan tangan dansetiap potongan memiliki 3-5 Apabila pada pengolahan tanahmata tunas dan beratnya 40-60 pertama dirasakan belum jugagram. gembur, maka dapat dilakukan pengolahan tanah yang kedua Penyiapan Bibit sekitar 2-3 minggu sebelum tanam dan sekaligus diberikanSebelum ditanam, bibit harus pupuk kandang dengan dosisdibebaskan dari ancaman 1.500-2.500 kg.penyakit dengan cara bibittersebut dimasukkan ke dalam Pembentukan Bedengankarung dan dicelupkan ke dalamlarutan fungisida sekitar 8 jam. Pada daerah-daerah yangKemudian bibit dijemur 2-4 jam,barulah ditanam. kondisi air tanahnya jelek danPengolahan Media Tanam sekaligus untuk encegahPersiapan Lahan terjadinya genangan air,Untuk mendapatkan hasil panenyang optimal harus diperhatikan sebaiknya tanah diolah menjadisyaratsyarat tumbuh yangdibutuhkan tanaman jahe. Bila bedengan-bedengan engankeasaman tanah yang ada tidaksesuai dengan keasaman tanah ukuran tinggi 20-30 cm, lebar 80-yang dibutuhkan tanaman jahe,maka harus ditambah atau 100 cm, sedangkan anjangnyadikurangi keasaman dengankapur. disesuaikan dengan kondisi Pembukaan Lahan lahan.Pengolahan tanah diawali Pengapurandengan dibajak sedalam kuranglebih dari 30 cm dengan tujuan Pada tanah dengan pH rendah,untuk mendapatkan kondisi sebagian besar unsur-unsurtanah yang gembur atau remah hara didalamnya, Terutamadan membersihkan tanaman fosfor (p) dan calcium (Ca)pengganggu. dalam keadaan tidak tersedia atau sulit diserap. Kondisi tanah yang masam ini dapat menjadi media perkembangan beberapa cendawan penyebab penyakit fusarium sp dan pythium sp. Pengapuran juga berfungsi menambah unsur kalium yang sangat diperlukan tanaman 263
untuk mengeraskan bagian Penanaman jahe secaratanaman yang berkayu, tumpangsari dengan tanamanmerangsang pembentukan bulu- lain mempunyai keuntungan-bulu akar, mempertebal dinding keuntungan sebagai berikut :sel buah dan merangsangpembentukan biji. - Mengurangi kerugian yang disebabkan naikAdapun dosis kapur yang turunnya harga.dibutuhkan berdasarkan tingkatkemasaman tanahnya adalah - Menekan biaya kerja,sebagai berikut: seperti: tenaga kerja pemeliharaan tanaman.- Derajat keasaman < 4 (paling asam): kebutuhan - Meningkatkan dolomit > 10 ton/ha. produktivitas lahan. - Memperbaiki sifat fisik- Derajat keasaman 5 dan mengawetkan tanah(asam): kebutuhan akibat rendahnyadolomit 5.5 ton/ha. pertumbuhan gulma (tanaman pengganggu).- Derajat keasaman 6 Praktek di lapangan, ada jahe (agak asam): kebutuhan dolomit 0.8 ton/ha. yang ditumpangsarikan dengan 6.3. sayursayuran, seperti ketimun, bawang merah, cabe rawit,Teknik Penanaman dan buncis dan lain-lain. Ada jugaPemeliharaan Tanaman yang ditumpangsarikan dengan palawija, seperti jagung, kacangPenentuan Pola Tanaman tanah dan beberapa kacang- kacangan lainnya.Pembudidayaan jahe secara Pembuatan Lubang Tanammonokultur pada suatu daerahtertentu memang dinilai cukup Untuk menghindari pertumbuhanrasional, karena mampu jahe yang jelek, karena kondisimemberikan produksi dan air tanah yang buruk, makaproduksi tinggi. sebaiknya tanah diolah menjadi bedengan-bedengan.Namun di daerah, Selanjutnya buat lubang-lubang kecil atau alur sedalam 3-7,5 cmpembudidayaan tanaman jahe untuk menanam bibit.secara monokultur kurang dapatditerima karena selalumenimbulkan kerugian. Cara Penanaman Cara penanaman dilakukan dengan cara melekatkan bibit 264
rimpang secara rebah ke dalam Pembubunanlubang tanam atau alur yangsudah disiapkan. Tanaman jahe memerlukan tanah yang peredaran udara dan Periode Tanam air dapat berjalan dengan baik, maka tanah harus digemburkan.Penanaman jahe sebaiknyadilakukan pada awal musim Disamping itu tujuan pembubunan untuk menimbunhujan sekitar bulan September rimpang jahe yang kadang- kadang muncul ke atasdan Oktober. Hal ini permukaan tanah.dimungkinkan karena tanamanmuda akan membutuhkan aircukup banyak untukpertumbuhannya. Apabila tanaman jahe masih muda, cukup tanah dicangkulPemeliharaan Tanaman tipis di sekeliling rumpun dengan jarak kurang lebih 30 cm. Pada Penyulaman bulan berikutnya dapat diperdalam dan diperlebar setiapSekitar 2-3 minggu setelah kali pembubunan akantanam, hendaknya diadakanuntuk melihat rimpang yang berbentuk gubidan dan sekaligusmati. Bila demikian harus segeradilaksanakan penyulaman gar terbentuk sistem pengairan yangpertumbuhan bibit sulaman itutidak jauh tertinggal dengan berfungsi untuk menyalurkantanaman lain, maka sebaiknyadipilih bibit rimpang yang baik kelebihan air.serta pemeliharaan yang benar. Pertama kali dilakukanPenyiangan pembumbunan pada waktu tanaman jahe berbentuk rumpun yang terdiri atas 3-4 batang semu, umumnya pembubunan dilakukan 2-3 kali selama umur tanaman jahe.Penyiangan pertama dilakukan Namun tergantung kepadaketika tanaman jahe berumur 2-4 kondisi tanah dan banyaknyaminggu kemudian dilanjutkan 3-6 hujan.minggu sekali. Tergantung padakondisi tanaman pengganggu Pemupukanyang tumbuh. Namun setelahjahe berumur 6-7 bulan, Pemupukan Organiksebaiknya tidak perlu dilakukanpenyiangan lagi, sebab pada Pada pertanian organik yangumur tersebut rimpangnya mulai tidak menggunakan bahan kimiabesar. termasuk pupuk buatan dan obat-obatan, maka pemupukan 265
secara organik yaitu dengan ton/ha. Pemupukan tahap kedua digunakan pupuk kandang danmenggunakan pupuk kompos pupuk buatan (urea 20 gram/pohon; TSP 10organik atau pupuk kandang gram/pohon; dan ZK 10 gram/pohon), serta K2O (112dilakukan lebih sering kg/ha) pada tanaman yang berumur 4 bulan.dibandingkan dengan kalau kitamenggunakan pupuk buatan.Adapun pemberian pupuk Pemupukan juga dilakukankompos organik ini dilakukan dengan pupuk nitrogen (60pada awal pertanaman pada kg/ha), P2O5 (50 kg/ha), dansaat pembuatan guludan K2O (75 kg/ha). Pupuk Psebagai pupuk dasar sebanyak diberikan pada awal tanam,60 – 80 ton per hektar yang pupuk N dan K diberikan padaditebar dan dicampur tanah awal tanam (1/3 dosis) danolahan. sisanya (2/3 dosis) diberikanUntuk menghemat pemakaian pada saat tanaman berumur 2pupuk kompos dapat juga bulan dan 4 bulan.dilakukan dengan jalan mengisitiap-tiap lobang tanam di awal Pupuk diberikan denganpertanaman sebanyak 0.5 – 1kg ditebarkan secara merata diper tanaman. sekitar tanaman atau dalam bentuk alur dan ditanam di sela-Pupuk sisipan selanjutnya sela tanaman.dilakukan pada umur 2 – 3bulan, 4 – 6 bulan, dan 8 – 10bulan. Pengairan dan PenyiramanAdapun dosis pupuk sisipan Tanaman Jahe tidaksebanyak 2 – 3 kg per tanaman. memerlukan air yang terlaluPemberian pupuk kompos ini banyak untuk pertumbuhannya,biasanya dilakukan setelahkegiatan penyiangan dan akan tetapi pada awal masabersamaan dengan kegiatanpembubunan. tanam diusahakan penanaman pada awal musim hujan sekitar bulan September.Pemupukan Konvensional Waktu Penyemprotan PestisidaSelain pupuk dasar (pada awal Penyemprotan pestisidapenanaman), tanaman jaheperlu diberi pupuk susulan kedua sebaiknya dilakukan mulai dari(pada saat tanaman berumur 2-4bulan). saat penyimpanan bibit yang untuk disemai dan pada saat pemeliharaan. Penyemprotan pestisida pada fasePupuk dasar yang digunakan pemeliharaan biasanyaadalah pupuk organik 15-20 dicampur dengan pupuk organik 266
cair atau vitamin-vitamin yang yang terlalu lembab.mendorong pertumbuhan jahe. Pengendalian: Hama dan penyakitHama Jaminan kesehatan bibit jahe; - karantina tanaman jaheHama yang dijumpai pada yang terkena penyakit; - pengendalian dengantanaman jahe adalah: pengolahan tanah yang baik;1. Kepik, menyerang daun - pengendalian fungisida dithane M-45 (0,25%), tanaman hingga Bavistin (0,25%) berlubang-lubang.2. Ulat penggesek akar, menyerang akar tanaman jahe hingga Penyakit busuk rimpang menyebabkan tanaman jahe menjadi kering dan Penyakit ini dapat masuk ke bibit rimpang jahe melalui lukanya. Ia mati. akan tumbuh dengan baik pada suhu udara 20-25 derajat C dan3. Kumbang. terus berkembang akhirnya menyebabkan rimpang menjadiPenyakit busuk. Penyakit layu bakeriGejala: Gejala :Mula-mula helaian daun bagian Daun bagian bawah yangbawah melipat dan menggulung berubah menjadi kuning lalu layukemudian terjadi perubahan dan akhirnya tanaman mati.warna dari hijau menjadi kuningdan mengering. Kemudian tunas Pengendalian:batang menjadi busuk dan - penggunaan bibit yangakhirnya tanaman mati rebah. sehat;Bila diperhatikan, rimpang yang - penerapan pola tanamsakit itu berwarna gelap dan yang baik;sedikit membusuk, kalau - penggunaan fungisida.rimpang dipotong akan keluarlendir berwarna putih susu Penyakit bercak daunsampai kecoklatan. Penyakit ini dapat menularPenyakit ini menyerang tanaman dengan bantuan angin, akanjahe pada umur 3-4 bulan dan masuk melalui luka maupunyang paling berpengaruh adalah tanpa luka.faktor suhu udara yang dingin,genangan air dan kondisi tanah 267
Gejala: yang sehat yaitu memilih bibit unggul yang sehatPada daun yang bercak-bercak bebas dari hama danberukuran 3-5 mm, selanjutnya penyakit serta tahanbercakbercak itu berwarna abu- terhadap serangan hamaabu dan ditengahnya terdapat dari sejak awalbintik-bintik berwarna hitam, pertanaman.sedangkan pinggirnya busukbasah. Tanaman yang terserang - Memanfaatkanbisa mati. semaksimal mungkin musuh-musuh alami.Pengendalian : - Menggunakan varietas- varietas unggul yangTindakan pencegahan maupun tahan terhadap seranganpenyemprotan penyakit bercak hama dan penyakit.daun sama halnya dengan cara-cara yang dijelaskan di atas. - Menggunakan pengendalianGulma fisik/mekanik yaitu dengan tenaga manusia.Gulma potensial padapertanaman temu lawak adalah - Menggunakan teknik- teknik budidaya yanggulma kebun antara lain adalah baik misalnya budidaya tumpang sari denganrumput teki, alang-alang, pemilihan tanaman yang saling menunjang, sertaageratum, dan gulma berdaun rotasi tanaman pada setiap masa tanamnyalebar lainnya. untuk memutuskan siklus penyebaran hama danPengendalian hama/penyakit penyakit potensial.secara organikDalam pertanian organik yang - Penggunaan pestisida,tidak menggunakan bahan-bahan kimia berbahaya insektisida, herbisidamelainkan dengan bahan-bahanyang ramah lingkungan biasanya alami yang ramahdilakukan secara terpadu sejakawal pertanaman untuk lingkungan dan tidakmenghindari serangan hama danpenyakit tersebut yang dikenal menimbulkan residudengan PHT (PengendalianHama toksik baik pada bahanTerpadu) yang komponennyaadalah sbb: tanaman yang dipanen ma maupun pada tanah.- Mengusahakan Disamping itu penggunaan pertumbuhan tanaman bahan ini hanya dalam keadaan 268
darurat berdasarkan aras bekerjanya cukupkerusakan ekonomi yangdiperoleh dari hasil pengamatan. selektif. Aplikasi racun ini terutama pada serangga penghisap seperti werengBeberapa tanaman yang dapat dan serangga pengunyahdimanfaatkan sebagai pestisidanabati dan digunakan dalam seperti hama penggulungpengendalian hama antara lainadalah: daun (Cnaphalocrocis medinalis). Bahan ini juga efektif untuk menanggulangi serangan- Tembakau (Nicotiana virus RSV, GSV dantabacum) yang Tungro.mengandung nikotinuntuk insektisida kontak - Bengkuang (Pachyrrhizus erosus) yang bijinyasebagai fumigan atau mengandung rotenoid yaitu pakhirizida yangracun perut. Aplikasi dapat digunakan sebagai insektisida dan larvasida.untuk serangga kecilmisalnya Aphids- Piretrum(Chrysanthemum - Jeringau (Acoruscinerariaefolium) yang calamus) yangmengandung piretrin rimpangnya mengandungyang dapat digunakan komponen utama asaronsebagai insektisida dan biasanya digunakansistemik yang menyerang untuk racun seranggaurat syaraf pusat yang dan pembasmiaplikasinya dengan cendawan, serta hamasemprotan. Aplikasi pada gudang Callosobrocus.serangga seperti lalatrumah, nyamuk, kutu,hama gudang, dan lalat Panen dan Pascapanenbuah. Panen- Tuba (Derris elliptica danDerris malaccensis) yang Ciri dan Umur Panenmengandung rotenoneuntuk insektisida kontak Pemanenan dilakukanyang diformulasikan tergantung dari penggunaandalam bentuk hembusan jahe itu sendiri.dan semprotan.- Neem tree atau mimba Bila kebutuhan untuk bumbu penyedap masakan, maka(Azadirachta indica) yang tanaman jahe sudah bisa ditanam pada umur kurang lebihmengandung 4 bulan dengan caraazadirachtin yang 269
mematahkan sebagian rimpang apabila tidak sempat dipanendan sisanya dibiarkan sampai pada musim kemarau tahuntua. pertama ini sebaiknya dilakukan pada musim kemarau tahunApabila jahe untuk dipasarkan berikutnya.maka jahe dipanen setelahcukup tua. Umur tanaman jahe Pemanenan pada musim hujanyang sudah bisa dipanen antara menyebabkan rusaknya rimpang10-12 bulan, dengan ciri-ciri dan menurunkan kualitaswarna daun berubah dari hijau rimpang sehubungan denganmenjadi kuning dan batang rendahnya bahan aktif karenasemua mengering. Misal lebih banyak kadar airnya.tanaman jahe gajah akanmengering pada umur 8 bulan Perkiraan Hasil Panendan akan berlangsung selama15 hari atau lebih. Produksi rimpang segar untuk klon jahe gajah berkisar antara Cara Panen 15-25 ton/hektar, sedangkan untuk klon jahe emprit atau jaheCara panen yang baik, tanah sunti berkisar antara 10-15dibongkar dengan hati-hati ton/hektar.menggunakan alat garpu ataucangkul, diusahakan jangan Pascapanensampai rimpang jahe terluka.Selanjutnya tanah dan kotoran Penyortiran Basah danlainnya yang menempel pada Pencucianrimpang dibersihkan dan bilaperlu dicuci. Sesudah itu jahe Sortasi pada bahan segardijemur di atas papan atau daun dilakukan untuk memisahkanpisang kira-kira selama 1 rimpang dari kotoran berupaminggu. Tempat penyimpanan tanah, sisa tanaman, dan gulma.harus terbuka, tidak lembab danpenumpukannya jangan terlalu Setelah selesai, timbang jumlahtinggi melainkan agak disebar. bahan hasil penyortiran dan tempatkan dalam wadah plastik Periode Panen untuk pencucian.Waktu panen sebaiknya Pencucian dilakukan dengan airdilakukan sebelum musim hujan, bersih, jika perlu disemprotyaitu diantara bulan Juni – dengan air bertekanan tinggi.Agustus. Amati air bilasannya dan jika masih terlihat kotor lakukanSaat panen biasanya ditandai pembilasan sekali atau dua kalidengan mengeringnya bagian lagi.atas tanah. Namun demikian 270
Hindari pencucian yang terlalu pengering, pastikan rimpanglama agar kualitas dan senyawaaktif yang terkandung didalam tidak salingtidak larut dalam air. menumpuk. Selama pengeringan harusPemakaian air sungai harus dibolak-balik kira-kira setiap 4dihindari karena dikhawatirkan jam sekali agar pengeringantelah tercemar kotoran dan merata. Lindungi rimpangbanyak mengandung tersebut dari air, udara yangbakteri/penyakit. lembab dan dari bahan-bahan disekitarnya yang bisa mengkontaminasi. PengeringanSetelah pencucian selesai, di dalam oven dilakukan padatiriskan dalam tray/wadah yang suhu 50oC - 60oC.belubang-lubang agar sisa aircucian yang tertinggal dapat Rimpang yangdipisahkan, setelah itu akan dikeringkan ditaruh di atastempatkan dalam wadah tray oven dan pastikan bahwaplastik/ember. rimpang tidak saling menumpuk. Setelah pengeringan, timbang Perajangan jumlah rimpang yang dihasilkanJika perlu proses perajangan, Penyortiran Keringlakukan dengan pisau stainlesssteel dan alasi bahan yang akan Selanjutnya lakukan sortasidirajang dengan talenan.Perajangan rimpang dilakukan kering pada bahan yang telahmelintang dengan ketebalankira-kira 5 mm – 7 mm. Setelah dikeringkan dengan caraperajangan, timbang hasilnyadan taruh dalam wadah memisahkan bahan-bahan dariplastik/ember. Perajangan dapatdilakukan secara manual atau benda-benda asing sepertidengan mesin pemotong. kerikil, tanah atau kotoran- kotoran lain. Timbang jumlah rimpang hasil penyortiran ini (untuk menghitung rendemennya). Pengeringan PengemasanPengeringan dapat dilakukan Setelah bersih, rimpang yangdengan 2 cara, yaitu dengan kering dikumpulkan dalamsinar matahari atau alat wadah kantong plastik ataupemanas/oven. pengeringan karung yang bersih dan kedaprimpang dilakukan selama 3 - 5 udara (belum pernah dipakaihari, atau setelah kadar airnya sebelumnya).dibawah 8%. pengeringandengan sinar matahari dilakukan Berikan label yang jelas padadiatas tikar atau rangka wadah tersebut, yang 271
menjelaskan nama bahan,bagian dari tanaman bahan itu,nomor/kode produksi,nama/alamat penghasil, beratbersih dan metodepenyimpanannya. PenyimpananKondisi gudang harus dijagaagar tidak lembab dan suhutidak melebihi 30oC dan gudangharus memiliki ventilasi baik danlancar, tidak bocor, terhindar darikontaminasi bahan lain yangmenurunkan kualitas bahanyang bersangkutan, memilikipenerangan yang cukup (hindaridari sinar matahari langsung),serta bersih dan terbebas darihama gudan 272
9.6.7. TEKNIK BUDIDAYA Daun seledri juga banyak SELEDRI mengandung apiin, di samping substansi diuretik yanga.Klasifikasi bermanfaat untuk menambah jumlah air kencing. Kingdom: Plantae c. Deskripsi Divisi: Magnoliophyta Terna tegak, tahunan, tinggi 25- Kelas: Magnoliopsida 100 cm. Batang bersegi dan Ordo: Apiales beralur membujur. Bunga Famili: Apiaceae banyak, kecil-kecil, berwarna Genus: Apium putih atau putih kehijauan. Spesies: A. graveolens Dapat dibudidayakan di mana- mana dari dataran rendahb.Komposisi : sampai dataran tinggi, menyukai tempat yang lembab dan subur.Seledri mempunyai banyak Sering ditanam dalam pot.kandungan gizi antara lain, (per100 gr): Gambar 101. Seledri daun yang ditanam dalam pota. kalori sebanyak 20 kalori,b. protein 1 gramc. lemak 0,1 gramd. hidrat arang 4,6 grame. kalsium 50 mgf. fosfor 40 mgg. besi 1 mgh. Vitamin A 130 SIi. Vitamin B1 0,03 mgj. Vitamin C 11 mg Dan 63% bagian dapat dimakan. 273
Ada tiga kelompok seledri yang d. Manfaatdibudidayakan: Daun-daunnya digunakanx Seledri daun atau seledri sebagai penambah aroma/rasa iris (A. graveolens Kelompok secalinum) pada masakan, juga sebagai yang biasa diambil daunnya dan banyak sayuran atau sebagai salad. dipakai di masakan Indonesia. Selain itu, tanaman ini banyak mengandung vitamin A, C, dan zat besi., dan berkhasiat sebagai obat rematik.x Seledri tangkai (A. e.Syarat Tumbuhgraveolens Kelompokdulce) yang tangkai Seledri merupakan tanaman dataran tinggi yang dapatdaunnya membesar dan tumbuh baik pada kisaran suhu 7-16° C. Tanah yang baik untukberaroma segar, areal penanamannya adalah yang subur dan gembur denganbiasanya dipakai sebagai pH 5,5-6,8.komponen salad.Seledri umbi (A. graveolens f.Pedoman BudidayaKelompok rapaceum), yangmembentuk umbi di permukaan Persemaiantanah; biasanya digunakandalam sup, dibuat semur, atau Seledri dikembangbiakkanschnitzel. Umbi ini kayaprovitamin A dan K dengan biji. Oleh karena itu, untuk mendapat pertumbuhan dan produksi yang baik, maka harus ditunjang dengan benih yang baik pula. Beberapa jenis seledri seperti parsley dan celery, bibitnya umumnya didatangkan dari luar negeri. Sebelum disemaikan, sebaiknya biji seledri direndam dalam air dengan suhu 50° C selama 15 menit untuk merangsang perkecambahan.Gambar 102. Penampang Benih-benih ini kemudian tangkai daun dari ditaburkan pada alur-alur dalam seledri tangkai kotak atau bedeng persemaian. Jarak antaralur 2 cm dan dalamnya 1 cm. Alur lalu ditutup 274
setipis mungkin dengan tanah Hama dan Penyakitagar mudah berkecambah. HamaPengolahan Tanah Hama yang sering menyerang pertanaman seledri adalahPengolahan tanah dilakukan sebagai berikut.sebelum tanaman di persemaiandipindahkan ke lahan. NematodaTanah dibajak atau dicangkul, Bagian tanaman yang diserangdiberi pupuk kandang sebanyak adalah akar sehingga tampak15 ton/ha, digemburkan, serta berbintil-bintil besar atau kecil.dibuat bedengan-bedengan. Keadaan ini akan menggangguLebar bedengan lm dan aktivitas akar dalam penyerapanpanjangnya disesuaikan dengan air dan unsur-unsur hara yangkeadaan lahan. diperlukan tanaman. Serangan yang berat pada saat tanamanBedengan-bedengan itu muda dapat menyebabkan tanaman tumbuh kerdil. Hama inikemudian disiram dengan air dapat dikendalikan dengan insektisida Curacron dengansecukupnya, lalu didiamkan dosis 1,3 cc/liter air.selama seminggu sehinggareaksi-reaksi di dalam tanahmenjadi stabil. Kutu Daun (Aphid)Penanaman Hama ini menimbulkanSetelah berumur 2 minggu, bibit kerusakan pada daun. Daunseledri sudah dapat dipindahkanke bedengan yang telah muda yang terserang menjadidisiapkan. Jarak tanam yangdigunakan tergantung jenisnya, kuning dan akhirnya mengering.tetapi umumnya digunakan jaraktanam (40 x 40) cm. Akibatnya, pertumbuhan tanaman terhambat. Hama ini dapat diberantas dengan insektisida Basudin 60 EC dengan dosis 2 cc/1 air.Pemeliharaan PenyakitPemupukan Penyakit pada seledri berupaSelain penggunaan pupuk bercak-bercak klorosis dankandang sebagai pupuk dasar,tanah juga perlu diberi pupuk nekrosis yang bisa meluas padasusulan berupa pupuk buatan,yaitu urea 435 kg/ha, TSP 400 daun dan tangkai daun. Padakg/ha, dan KCl 300 kg/ha. bagian yang mengalami nekrosis tampak bintik-bintik hitam. Sedangkan pada tangkai daun bercak cokelat tampak memanjang. Penyakit ini 275
dinamakan late night yangdisebabkan oleh cendawanSeptoria sp.Penyakit lain yang juga seringmenyerang adalah bakterial softrot yang disebabkan olehErwinia carotovora. Penyakit inidapat dikendalikan denganpenyemprotan Dhitane dengandosis 1,5 g/1 air.Namun, jika tanaman telahterserang, sebaiknya dicabutdan dimusnahkan.g.Panen dan Pasca PanenSeledri mulai dapat dipanenpada umur 6-8 minggu setelahtanam.Yang dipanen adalah daun yangtidak terlalu tua dan tidak terlalumuda.Parsley dapat dipanen beberapakali hingga mencapai umurmaksimum 5 bulan, biasanyasatu tanaman dapat dipanen 6-8.helai daun.Sedangkan celery dipanendengan cara dipotong. 276
9.6.8. Teknik Budidaya Wortel dimakan mentah terasa renyah dan agak manis.Family Apiaceaea.Deskripsi b.Syarat TumbuhSayuran ini sudah sangatdikenal masyarakat Indonesia Wortel merupakan tanamandan populer sebagai sumber vit. subtropis yang memerlukanA karena memiliki kadar suhu dingin (22-24° C), lembap,karotena (provitamin A). dan cukup sinar matahari.Selain itu, wortel jugamengandung vit. B, vit. C, sedikit Di Indonesia kondisi seperti ituvit. G, serta zat-zat lain yang biasanya terdapat di daerahbermanfaat bagi kesehatan berketinggian antara 1.200-manusia. 1.500 m dpl.Sosok tanamannya beruparumput dan menyimpan Sekarang wortel sudah dapatcadangan makanannya di dalam ditanam di daerah berketinggianumbi. 600 m dpl. Dianjurkan untukMempunyai batang pendek, menanam wortel pada tanahberakar tunggang yang bentuk yang subur, gembur dan kayadan fungsinya berubah menjadi humus dengan pH antara 5,5-umbi bulat dan memanjang. 6,5.Umbi berwarna kuning kemerah-merahan, berkulit tipis, dan jika Tanah yang kurang subur masih dapat ditanami wortel asalkan dilakukan pemupukan intensif. Kebanyakan tanah dataran tinggi di Indonesia mempunyai pH rendah. Bila demikian, tanah perlu dikapur, karena tanah yang asam menghambat perkembangan umbi. Pedoman Budidaya Pengolahan Tanah Tanah yang akan ditanami wortel diolah sedalam 30-40 cm. Tambahkan pupuk kandang sebanyak 1,5 kg/m2 agar tanah cukup subur. Bila tanah termasuk miskin unsur hara dapat ditambahkan pupuk urea 100 kg/ha, TSP 100 kg/ha, dan KCl 30 kg/ha. 277
Selanjutnya dibuatkan bedengan Jika tanaman telah tumbuhselebar 1,5-2 m dan panjangnya (antara 10-14 hari), jerami ataudisesuaikan dengan lahan. daun pisang segera diangkat.Tinggi bedengan di tanah keringadalah 15 cm, sedangkan untuk Pemeliharaantanah yang terendam, tinggibedengan dapat lebih tinggi lagi. PenyiramanDi antara bedengan perludibuatkan parit selebar sekitar Setelah tanaman tumbuh segera25 cm untuk memudahkanpenanaman dan pemeliharaan dilakukan pemeliharaan.tanaman. Pemeliharaan pertama adalahPenanaman penyiraman yang dapatKebutuhan benih wortel adalah15-20 g/10 m2 atau 15-20 kg/ha. dilakukan sekali sehari atau duaBenih wortel yang baik dapatdibeli di toko-toko tanaman atau kali sehari jika udara sangatmembenihkan sendiri daritanaman yang tua. J kering.ika membeli, pilihlah benih yang Cara pemberian air yang laintelah bersertifikat. Benih wortel ialah dengan jalan menggenangidapat langsung disebarkan parit di antara bedengan. Caratanpa disemai dahulu. seperti ini dapat dilakukan bila terdapat saluran drainase.Sebelumnya, benih direndamdalam air sekitar 12-24 jam Penjaranganuntuk membantu prosespertumbuhan. Kemudian, benih Tanaman yang telah tumbuhdicampur dengan sedikit pasir, harus segera diseleksi. Caranyalalu digosok-gosokkan agar cabutlah tanaman yang lemahbenih mudah disebar dan tidak atau kering, tinggalkan tanamanmelekat satu sama lain. Benih yang sehat dan kokoh. Tindakanditabur di sepanjang alur dalam ini sekaligus diikuti denganbedengan dengan bantuan alat penjarangan yang berguna untukpenugal, lalu benih ditutupi tanah memberikan jarak dalam alurtipis-tipis. dan menjaga tercukupinya sinar matahari sehingga tanamanBerikutnya, bedengan segera tumbuh subur.ditutup dengan jerami atau daunpisang untuk menjaga agar Penjarangan menghasilkan alurbenih tidak hanyut oleh air. yang rapi berjarak antara 5- 10 cm. Pemupukan Pemeliharaan selanjutnya adalah pemupukan yang sudah dapat dilakukan sejak tanaman berumur dua minggu berupa 50 kg Urea/ha, disusul pemberian 278
kedua (1 atau 1,5 bulan kepompong. Umbi yang telahkemudian) berupa urea terserang tidak dapat di perbaiki,sebanyak SO kg/ha dan KCl 20 sebaiknya dicabut dan dibuang.kg/ha.Dosis dapat berubah sesuai Pencegahannya, saat tanamankondisi tanah dan rekomendasi wortel masih muda disirampemupukan yang ada. dengan larutan Polydo120 g dicampur air sebanyak 100 liter.Cara pemupukan adalah dengan Untuk lebih meyakinkanmenaburkan pupuk pada alur hasilnya, pemberian Polydolsedalam 2 cm yang dibuat diulangi lagi 10 hari kemudian.memanjang berjarak sekitar 5cm dari alur tanaman. Ketika Semiaphis daucitanaman berumur satu bulanperlu dilakukan penyiangan dan Serangan hama ini ditandaipendangiran. Tujuannya agartanaman tidak terganggu oleh dengan terhentinyagulma dan menjaga agar akartanaman tidak terkena sinar pertumbuhan, tanaman menjadimatahari secara langsung. kerdil, daun-daun menjadi keriting, dan dapat menyebabkan kematian. Hama ini umumnya menyerang tanaman muda sehinggaHama dan Penyakit menyebabkan kerugian besar. Hama perusak ini adalah Hama serangga berwarna abu-abuAda beberapa hama yangpenting diketahui karena sering bernama Semiaphis dauci.menyerang tanaman wortel diIndonesia, di antaranya sebagai Pemberantasan danberikut. pengendaliannya dilakukan dengan menyemprotkan Polydol 20 g dicampur air 100 liter. AtauManggot-manggot (Psila rosae) dapat pula menggunakan Metasyttox 50 g dicampur airUmbi wortel yang terserang 100 liter.memperlihatkan gejalakerusakan (berlubang dan Penyakitmembusuk) akibat gigitan padaumbi. Penyakit tanaman wortel yang dianggap penting antara lainPenyebab kerusakan ini adalah sebagai berikut.sejenis lalat wortel yang disebutmanggot-manggot (Psila rosae). Bercak daun cercosporaPeriode aktif perusakan adalahsaat larva lalat ini memakan Penyakit ini ditandai denganumbi selama 5-7 minggu bercak-bercak bulat atausebelum berubah menjadi memanjang yang banyak 279
Search
Read the Text Version
- 1
- 2
- 3
- 4
- 5
- 6
- 7
- 8
- 9
- 10
- 11
- 12
- 13
- 14
- 15
- 16
- 17
- 18
- 19
- 20
- 21
- 22
- 23
- 24
- 25
- 26
- 27
- 28
- 29
- 30
- 31
- 32
- 33
- 34
- 35
- 36
- 37
- 38
- 39
- 40
- 41
- 42
- 43
- 44
- 45
- 46
- 47
- 48
- 49
- 50
- 51
- 52
- 53
- 54
- 55
- 56
- 57
- 58
- 59
- 60
- 61
- 62
- 63
- 64
- 65
- 66
- 67
- 68
- 69
- 70
- 71
- 72
- 73
- 74
- 75
- 76
- 77
- 78
- 79
- 80
- 81
- 82
- 83
- 84
- 85
- 86
- 87
- 88
- 89
- 90
- 91
- 92
- 93
- 94
- 95
- 96
- 97
- 98
- 99
- 100
- 101
- 102
- 103
- 104
- 105
- 106
- 107
- 108
- 109
- 110
- 111
- 112
- 113
- 114
- 115
- 116
- 117
- 118
- 119
- 120
- 121
- 122
- 123
- 124
- 125
- 126
- 127
- 128
- 129
- 130
- 131
- 132
- 133
- 134
- 135
- 136
- 137
- 138
- 139
- 140
- 141
- 142
- 143
- 144
- 145
- 146
- 147
- 148
- 149
- 150
- 151
- 152
- 153
- 154
- 155
- 156
- 157
- 158
- 159
- 160
- 161
- 162
- 163
- 164
- 165
- 166
- 167
- 168
- 169
- 170
- 171
- 172
- 173
- 174
- 175
- 176
- 177
- 178
- 179
- 180
- 181
- 182
- 183
- 184
- 185
- 186
- 187
- 188
- 189
- 190
- 191
- 192
- 193
- 194
- 195
- 196
- 197
- 198
- 199
- 200
- 201
- 202
- 203
- 204
- 205
- 206
- 207
- 208
- 209
- 210
- 211
- 212
- 213
- 214
- 215
- 216
- 217
- 218
- 219
- 220
- 221
- 222
- 223
- 224
- 225
- 226
- 227
- 228
- 229
- 230
- 231
- 232
- 233
- 234
- 235
- 236
- 237
- 238
- 239
- 240
- 241
- 242
- 243
- 244
- 245
- 246
- 247
- 248
- 249
- 250
- 251
- 252
- 253
- 254
- 255
- 256
- 257
- 258
- 259
- 260
- 261
- 262
- 263
- 264
- 265
- 266
- 267
- 268
- 269
- 270
- 271
- 272
- 273
- 274
- 275
- 276
- 277
- 278
- 279
- 280
- 281
- 282
- 283
- 284
- 285
- 286
- 287
- 288
- 289
- 290
- 291
- 292
- 293
- 294
- 295
- 296
- 297
- 298
- 299
- 300
- 301
- 302
- 303
- 304
- 305
- 306
- 307
- 308
- 309
- 310
- 311
- 312
- 313
- 314
- 315
- 316
- 317
- 318
- 319
- 320
- 321
- 322
- 323
- 324
- 325
- 326
- 327
- 328
- 329
- 330